SlideShare a Scribd company logo
Macam – macam 
Karangan 
Nama Anggota : 
-Yogi Jhodiantara ( 17112838 ) 
-Rico Ramadoni ( 18110920 )
Macam – macam Karangan 
1. Narasi 
2. Deskripsi 
3. Exsposisi 
4. Argumentasi 
5. Persuasi
NARASI 
 Pengertian : 
Adalah karangan yang berisi tentang rangkaian peristiwa 
yang susul-menyusul sehingga membentuk alur cerita. 
 Karakteristik Narasi : 
1. Menyajikan serangkaian berita atau peristiwa 
2. Disajikan dalam urutan waktu serta kejadian yang 
menunjukkan peristiwa awal sampai akhir 
3. Menampilkan pelaku peristiwa atau kejadian 
4. Latar (setting) digambarkan secara hidup dan 
terperinci
Deskripsi 
 Pengertian : 
Adalah karangan yang berisi gambaran mengenai suatu hal 
atau keadaan sehingga pembaca seolah-olah melihat, 
merasa atau mendengarkan hal tersebut. 
 Karakteristik Narasi : 
1. Melukiskan atau menggambarkan suatu objek tertentu 
2. Bertujuan untuk menciptakan kesan atau pengalaman 
pada diri pembaca agar seolah-olah mereka melihat, 
merasakan, mengalami atau mendengar, sendiri suatu 
objek yang dideskripsikan 
3. Sifat penulisannya objektif karena selalu mengambil objek 
tertentu, yang dapat berupa tempat, manusia, dan hal 
yang dipersonifikasikan 
4. Penulisannya dapat menggunakan cara atau metode 
realistis (objektif), impresionistis (subjektif), atau sikap penulis
EXSPOSISI 
 Pengertian : 
Adalah karangan yang berisi uraian atau penjelasan 
tentang suatu topik dengan tujuan memberi informasi 
atau pengetahuan tambahan. 
 Karakteristik Exsposisi : 
1. Menjelaskan informasi agar pembaca mengetahuinya 
2. Menyatakan sesuatu yang benar-benar terjadi (data 
faktual) 
3. Tidak terdapat unsur mempengaruhi atau memaksakan 
kehendak 
4. Menunjukkan analisis atau penafsiran secara objektif 
terhadap fakta yang ada 
5. Menunjukkan sebuah peristiwa yang terjadi atau 
tentang proses kerja sesuatu
ARGUMENTASI 
 Pengertian : 
Adalah karangan yang bertujuan membuktikan kebenaran suatu 
pendapat atau kesimpulan dengan data/fakta/konsep 
sebagai dasar/alasan/bukti. 
 Karakteristik Argumentasi : 
 Berusaha meyakinkan pembaca akan kebenaran gagasan 
pengarang sehingga kebenaran itu diakui oleh pembaca 
 Pembuktian dilengkapi dengan data, fakta, grafik, tabel, 
gambar 
 Dalam argumentasi pengarang berusaha mengubah sikap, 
pendapat atau pandangan pembaca 
 Dalam membuktikan sesuatu, pengarang menghindarkan 
keterlibatan emosi dan menjauhkan subjektivitas 
 Dalam membuktikan kebenaran pendapat pengarang, kita 
dapat menggunakan bermacam-macam pola pembuktian
PERSUASI 
 Pengertian : 
Adalah karangan yang bertujuan mempengaruhi emosi 
pembaca untuk berbuat sesuatu sesuai keinginan 
penulis, atau karangan yang bersifat ajakan. 
 Karakteristik Persuasi 
1. Terdapat himbauan atau ajakan 
2. Berusaha mempengaruhi pembaca

More Related Content

What's hot

Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
Sulus Sahal
 
Power point teks puisi
Power point teks puisiPower point teks puisi
Power point teks puisi
suhartonotono9
 
Ppt cerpen
Ppt cerpenPpt cerpen
Ppt cerpen
MiftahulJannah316
 
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
Apri Hartono7
 
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS XPPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
Indra Nurdianto
 
fakta-dan-opini.ppt
fakta-dan-opini.pptfakta-dan-opini.ppt
fakta-dan-opini.ppt
IndraYP1
 
Karangan ilmiah ppt
Karangan ilmiah pptKarangan ilmiah ppt
Karangan ilmiah ppt
YuliJ
 
Karya-Tulis-Ilmiah.ppt
Karya-Tulis-Ilmiah.pptKarya-Tulis-Ilmiah.ppt
Karya-Tulis-Ilmiah.ppt
asril17
 
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
Dalilah Adani
 
Presentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpen
Presentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpenPresentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpen
Presentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpen
Hesta Anggia Sari
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase FModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F
Modul Guruku
 
PPT Teks persuasi.pptx
PPT Teks persuasi.pptxPPT Teks persuasi.pptx
PPT Teks persuasi.pptx
SMPSantaTheresiaDepo
 
Catatan kaki
Catatan kakiCatatan kaki
Catatan kaki
Arif Raya Harahap
 
Cerita fantasi
Cerita fantasiCerita fantasi
Cerita fantasi
afifahdhaniyah
 
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XIMateri Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Maulana Husada
 
Teks deskripsi
Teks deskripsiTeks deskripsi
Teks deskripsi
SMPK Stella Maris
 
PPT Teks berita
PPT Teks beritaPPT Teks berita
PPT Teks berita
ViraVira22
 
6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif
hoesnaeni
 
Power point Teks Diskusi
Power point Teks DiskusiPower point Teks Diskusi
Power point Teks Diskusi
cindy maharani
 

What's hot (20)

Eksposisi ppt
Eksposisi pptEksposisi ppt
Eksposisi ppt
 
Power point teks puisi
Power point teks puisiPower point teks puisi
Power point teks puisi
 
Ppt cerpen
Ppt cerpenPpt cerpen
Ppt cerpen
 
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
MODUL BAHASA INDONESIA BAB III CERPEN KELAS IX TINGKAT SMP-K13
 
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS XPPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
PPT TEKS ANEKDOT SMA KELAS X
 
fakta-dan-opini.ppt
fakta-dan-opini.pptfakta-dan-opini.ppt
fakta-dan-opini.ppt
 
Ppt prosa
Ppt prosaPpt prosa
Ppt prosa
 
Karangan ilmiah ppt
Karangan ilmiah pptKarangan ilmiah ppt
Karangan ilmiah ppt
 
Karya-Tulis-Ilmiah.ppt
Karya-Tulis-Ilmiah.pptKarya-Tulis-Ilmiah.ppt
Karya-Tulis-Ilmiah.ppt
 
ppt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasippt Teks laporan hasil observasi
ppt Teks laporan hasil observasi
 
Presentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpen
Presentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpenPresentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpen
Presentasi Bahasa indonesia kelas IX Materi cerpen
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase FModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 11 Fase F
 
PPT Teks persuasi.pptx
PPT Teks persuasi.pptxPPT Teks persuasi.pptx
PPT Teks persuasi.pptx
 
Catatan kaki
Catatan kakiCatatan kaki
Catatan kaki
 
Cerita fantasi
Cerita fantasiCerita fantasi
Cerita fantasi
 
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XIMateri Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
Materi Teks Cerpen Bahasa Indonesia Kelas XI
 
Teks deskripsi
Teks deskripsiTeks deskripsi
Teks deskripsi
 
PPT Teks berita
PPT Teks beritaPPT Teks berita
PPT Teks berita
 
6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif6. teks cerita inspiratif
6. teks cerita inspiratif
 
Power point Teks Diskusi
Power point Teks DiskusiPower point Teks Diskusi
Power point Teks Diskusi
 

Viewers also liked

Karangan argumentasi
Karangan argumentasiKarangan argumentasi
Karangan argumentasi
EnvaPya
 
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragrafPola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
switwulwul
 
Teknik penulisan surat
Teknik  penulisan suratTeknik  penulisan surat
Teknik penulisan surat
Rico Ramadoni
 
Presentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career Club
Presentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career ClubPresentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career Club
Presentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career ClubKantar Millward Brown
 
Drenaje pleural y postural
Drenaje pleural y posturalDrenaje pleural y postural
Drenaje pleural y postural
SergioBrocoli
 
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf EksposisiPola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Rizki Ginting
 
Laporan kemajuan penyelidikan
Laporan kemajuan penyelidikanLaporan kemajuan penyelidikan
Laporan kemajuan penyelidikan
Yugesh Yugi
 
KARANGAN SYARAHAN
KARANGAN SYARAHANKARANGAN SYARAHAN
KARANGAN SYARAHAN
itastefa
 
Karangan laporan
Karangan laporanKarangan laporan
Karangan laporanUmmi Najmi
 
Teks pidato tentang kedisiplinan. 2
Teks pidato tentang kedisiplinan. 2Teks pidato tentang kedisiplinan. 2
Teks pidato tentang kedisiplinan. 2syahguna
 
Yang mulia tuan pengerusi majlis
Yang mulia tuan pengerusi majlisYang mulia tuan pengerusi majlis
Yang mulia tuan pengerusi majlisWendy Lim Siew
 
16249853 contoh-karangan-berformat
16249853 contoh-karangan-berformat 16249853 contoh-karangan-berformat
16249853 contoh-karangan-berformat
Ting Ting Fiona
 
Teks syarahan
Teks syarahanTeks syarahan
Teks syarahan
one piece
 
Karangan tahun 3
Karangan tahun 3Karangan tahun 3
Karangan tahun 3
Gan Yong Peng
 
Format Penulisan Ceramah dan Teks Ceramah
Format Penulisan Ceramah dan Teks CeramahFormat Penulisan Ceramah dan Teks Ceramah
Format Penulisan Ceramah dan Teks Ceramah
Sherly Jewinly
 

Viewers also liked (17)

Karangan argumentasi
Karangan argumentasiKarangan argumentasi
Karangan argumentasi
 
Graphic novels
Graphic novelsGraphic novels
Graphic novels
 
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragrafPola pengmbangan paragraf  pola pengembangan paragraf
Pola pengmbangan paragraf pola pengembangan paragraf
 
Teknik penulisan surat
Teknik  penulisan suratTeknik  penulisan surat
Teknik penulisan surat
 
Presentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career Club
Presentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career ClubPresentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career Club
Presentation Skills by Md. Safayet Hossain for Dhaka University Career Club
 
Drenaje pleural y postural
Drenaje pleural y posturalDrenaje pleural y postural
Drenaje pleural y postural
 
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf EksposisiPola Pengembangan Paragraf Eksposisi
Pola Pengembangan Paragraf Eksposisi
 
Laporan kemajuan penyelidikan
Laporan kemajuan penyelidikanLaporan kemajuan penyelidikan
Laporan kemajuan penyelidikan
 
KARANGAN SYARAHAN
KARANGAN SYARAHANKARANGAN SYARAHAN
KARANGAN SYARAHAN
 
Karangan laporan
Karangan laporanKarangan laporan
Karangan laporan
 
Karangan laporan
Karangan laporanKarangan laporan
Karangan laporan
 
Teks pidato tentang kedisiplinan. 2
Teks pidato tentang kedisiplinan. 2Teks pidato tentang kedisiplinan. 2
Teks pidato tentang kedisiplinan. 2
 
Yang mulia tuan pengerusi majlis
Yang mulia tuan pengerusi majlisYang mulia tuan pengerusi majlis
Yang mulia tuan pengerusi majlis
 
16249853 contoh-karangan-berformat
16249853 contoh-karangan-berformat 16249853 contoh-karangan-berformat
16249853 contoh-karangan-berformat
 
Teks syarahan
Teks syarahanTeks syarahan
Teks syarahan
 
Karangan tahun 3
Karangan tahun 3Karangan tahun 3
Karangan tahun 3
 
Format Penulisan Ceramah dan Teks Ceramah
Format Penulisan Ceramah dan Teks CeramahFormat Penulisan Ceramah dan Teks Ceramah
Format Penulisan Ceramah dan Teks Ceramah
 

Similar to Jenis karangan

Presentation bahasa indonesia
Presentation bahasa indonesiaPresentation bahasa indonesia
Presentation bahasa indonesia
Majid Al-fajar
 
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahKarangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Farid Marianto
 
menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan
 menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan
menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan
AjengIlla
 
Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......Ismail Bisri
 
Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......Ismail Bisri
 
Ppt indo
Ppt indoPpt indo
Ppt indo
SintaAprl
 
RESUME MODUL 6 MENYUSUN PARAGRAF II EKSPOSISI DAN PERSUASI.docx
RESUME  MODUL 6  MENYUSUN PARAGRAF II  EKSPOSISI DAN PERSUASI.docxRESUME  MODUL 6  MENYUSUN PARAGRAF II  EKSPOSISI DAN PERSUASI.docx
RESUME MODUL 6 MENYUSUN PARAGRAF II EKSPOSISI DAN PERSUASI.docx
arumsuseno
 
RPP.docx
RPP.docxRPP.docx
RPP.docx
laiacr7
 
Hakikat menulis dalam bahasa Indonesia
Hakikat menulis dalam bahasa IndonesiaHakikat menulis dalam bahasa Indonesia
Hakikat menulis dalam bahasa IndonesiaNia Suharta
 
Definisi analytical exposition
Definisi analytical expositionDefinisi analytical exposition
Definisi analytical exposition
Khairunnisa Nazhifah
 
jenis jenis karangan/paragraf
jenis jenis karangan/paragrafjenis jenis karangan/paragraf
jenis jenis karangan/paragrafRiyan Kusuma
 
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptxPelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
elfyrachmanita1
 
Karangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptxKarangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptx
HannyHernadhaPutriDh
 
15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpen15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpenmbanarti
 
PPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptx
PPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptxPPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptx
PPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptx
SantySuntya
 
Bab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdf
Bab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdfBab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdf
Bab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdf
JOSUAKRISTOFER4
 

Similar to Jenis karangan (20)

Presentation bahasa indonesia
Presentation bahasa indonesiaPresentation bahasa indonesia
Presentation bahasa indonesia
 
Karangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiahKarangan ilmiah dan non ilmiah
Karangan ilmiah dan non ilmiah
 
menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan
 menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan
menulis - menentukan tujuan dan bentuk karangan
 
Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......
 
Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......Pentingnya teknik menulis deskripsi......
Pentingnya teknik menulis deskripsi......
 
Ppt indo
Ppt indoPpt indo
Ppt indo
 
RESUME MODUL 6 MENYUSUN PARAGRAF II EKSPOSISI DAN PERSUASI.docx
RESUME  MODUL 6  MENYUSUN PARAGRAF II  EKSPOSISI DAN PERSUASI.docxRESUME  MODUL 6  MENYUSUN PARAGRAF II  EKSPOSISI DAN PERSUASI.docx
RESUME MODUL 6 MENYUSUN PARAGRAF II EKSPOSISI DAN PERSUASI.docx
 
Paragraf eksposisi
Paragraf eksposisiParagraf eksposisi
Paragraf eksposisi
 
Paragraf eksposisi
Paragraf eksposisiParagraf eksposisi
Paragraf eksposisi
 
RPP.docx
RPP.docxRPP.docx
RPP.docx
 
Wacana
WacanaWacana
Wacana
 
Hakikat menulis dalam bahasa Indonesia
Hakikat menulis dalam bahasa IndonesiaHakikat menulis dalam bahasa Indonesia
Hakikat menulis dalam bahasa Indonesia
 
Definisi analytical exposition
Definisi analytical expositionDefinisi analytical exposition
Definisi analytical exposition
 
jenis jenis karangan/paragraf
jenis jenis karangan/paragrafjenis jenis karangan/paragraf
jenis jenis karangan/paragraf
 
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptxPelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
Pelatihan MENULIS ARTIKEL untuk pemula.pptx
 
What is a text
What is a textWhat is a text
What is a text
 
Karangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptxKarangan Kelompok 1D.pptx
Karangan Kelompok 1D.pptx
 
15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpen15 intrinsik cerpen
15 intrinsik cerpen
 
PPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptx
PPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptxPPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptx
PPT MODUL 6 Menyusun Paragraf KETERAMPILAN MENULIS.pptx
 
Bab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdf
Bab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdfBab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdf
Bab 4 - Buku Fiksi dan Nonfiksi.pdf
 

Jenis karangan

  • 1. Macam – macam Karangan Nama Anggota : -Yogi Jhodiantara ( 17112838 ) -Rico Ramadoni ( 18110920 )
  • 2. Macam – macam Karangan 1. Narasi 2. Deskripsi 3. Exsposisi 4. Argumentasi 5. Persuasi
  • 3. NARASI  Pengertian : Adalah karangan yang berisi tentang rangkaian peristiwa yang susul-menyusul sehingga membentuk alur cerita.  Karakteristik Narasi : 1. Menyajikan serangkaian berita atau peristiwa 2. Disajikan dalam urutan waktu serta kejadian yang menunjukkan peristiwa awal sampai akhir 3. Menampilkan pelaku peristiwa atau kejadian 4. Latar (setting) digambarkan secara hidup dan terperinci
  • 4. Deskripsi  Pengertian : Adalah karangan yang berisi gambaran mengenai suatu hal atau keadaan sehingga pembaca seolah-olah melihat, merasa atau mendengarkan hal tersebut.  Karakteristik Narasi : 1. Melukiskan atau menggambarkan suatu objek tertentu 2. Bertujuan untuk menciptakan kesan atau pengalaman pada diri pembaca agar seolah-olah mereka melihat, merasakan, mengalami atau mendengar, sendiri suatu objek yang dideskripsikan 3. Sifat penulisannya objektif karena selalu mengambil objek tertentu, yang dapat berupa tempat, manusia, dan hal yang dipersonifikasikan 4. Penulisannya dapat menggunakan cara atau metode realistis (objektif), impresionistis (subjektif), atau sikap penulis
  • 5. EXSPOSISI  Pengertian : Adalah karangan yang berisi uraian atau penjelasan tentang suatu topik dengan tujuan memberi informasi atau pengetahuan tambahan.  Karakteristik Exsposisi : 1. Menjelaskan informasi agar pembaca mengetahuinya 2. Menyatakan sesuatu yang benar-benar terjadi (data faktual) 3. Tidak terdapat unsur mempengaruhi atau memaksakan kehendak 4. Menunjukkan analisis atau penafsiran secara objektif terhadap fakta yang ada 5. Menunjukkan sebuah peristiwa yang terjadi atau tentang proses kerja sesuatu
  • 6. ARGUMENTASI  Pengertian : Adalah karangan yang bertujuan membuktikan kebenaran suatu pendapat atau kesimpulan dengan data/fakta/konsep sebagai dasar/alasan/bukti.  Karakteristik Argumentasi :  Berusaha meyakinkan pembaca akan kebenaran gagasan pengarang sehingga kebenaran itu diakui oleh pembaca  Pembuktian dilengkapi dengan data, fakta, grafik, tabel, gambar  Dalam argumentasi pengarang berusaha mengubah sikap, pendapat atau pandangan pembaca  Dalam membuktikan sesuatu, pengarang menghindarkan keterlibatan emosi dan menjauhkan subjektivitas  Dalam membuktikan kebenaran pendapat pengarang, kita dapat menggunakan bermacam-macam pola pembuktian
  • 7. PERSUASI  Pengertian : Adalah karangan yang bertujuan mempengaruhi emosi pembaca untuk berbuat sesuatu sesuai keinginan penulis, atau karangan yang bersifat ajakan.  Karakteristik Persuasi 1. Terdapat himbauan atau ajakan 2. Berusaha mempengaruhi pembaca