SlideShare a Scribd company logo
Hukum dan Etika Pariwisata
Isna Nusa Kumalasari
185030807111003
Pengertian Hukum dan Etika, serta apa perbedaannya?
Hukum
Hukum adalah kumpulan regulasi atau kaidah suatu kehidupan
bersama yang bersifat umum dan normatif yang dapat dipaksakan
pelaksanaannya dengan suatu sanksi. Dikatakan bersifat umum karena
berlaku bagi setiap orang dan dikatakan
Etika
Etika merupakan suatu tatanan perilaku masayarakat
mengenai baik-buruk, benar-salah, dan mengenai hak dan
kewajiban moral (akhlak).
Perbedaan Hukum dan Etika
No Perihal Etika Hukum
1
Target Membentuk manusia yang ideal Membentuk masyarakat yang ideal
2
Ruang lingkup Lingkungan anggota profesi Masyarakat umum
3
Hal yang diatur  Mengatur mana yang baik dan tidak
 Mengatur tentang kewajiban saja
 Mengatur apa yang boleh dan tidak
dilakukan
 Mengatur tentang hal dan kewajiban
yang timbal balik
4
Penyusunan Kesepakatan anggota profesi Badan pemerintahan atau yang
memegang kekuasaan
Perbedaan Hukum dan Etika
No Perihal Etika Hukum
5 Bentuk Cenderung tidak tertulis Tertulis secara terperinci dalam kitab,
perundang-undangan dan berita
negara
6 Sumber penataan Datang dari manusia itu sendiri Dating dari hukum itu sendiri dan
sanksinya
7 Sanksi pelanggaran Sesuai keputusan organisasi profesi Tuntutan hukum
8 Syarat pelanggaran Tidak selalu disertai bukti fisik Harus disertai bukti fisik
9 Penyelesaian
pelanggaran
Penyelesaian oleh pihak internal Diselesaikan di pengadilan
Pengertian kepariwisataan, dan jelaskan ruang
lingkup kepariwisataan!
Kepariwisataan
Kepariwisataan adalah segala kegiatan yang berkaitan dengan
pariwisata dan bersifat multidimensi serta multidisiplin yang muncul
sebagai wujud kebutuhan setiap orang dan suatu daerah serta interaksi
antar pelaku pariwistaa yang meliputi wisatawan dan masyarakat
setempat, sesama wisatawan, Pemerintah, Pemerintah Daerah, dan
pengusaha swasta.
Ruang Lingkup Kepariwisataan
Adapun ruang lingkup kepariwisataan secara umum meliputi:
1. Atraksi atau daya tarik, dibedakan menjadi dua jenis yaitu atraksi fisik (site
attraction) dan atraksi acara (event attraction). Atraksi fisik contohnya
seperti museum, kebun binatang, taman hiburan dan sebagainya.
Sedangkan atraksi acara contohnya seperti festival music, pameran karya
seni, konser music dan sebagainya.
2. Fasilitas. Daya tarik wisata di dalamnya juga harus dilengkapi dengan
fasilitas yang mendukung supaya memberikan kenyamanan dan kemudahan
untuk wisatawan yang dating seperti toilet umum, penginapan serta tempat
makan dan minum. Selain itu ada juga pendukung tambahan namun tak
kalah penting yaitu toko olhe-oleh atau souvenir, tempat festival, pemandu
dan sebagainya.
Ruang Lingkup Kepariwisataan
3. Infrastruktur, adalah struktur dasar, peralatan , instalasi yang dibangun dan
dibutuhkan untuk menapai kemudahan wisata. Pemenuhan infrastruktus
yaitu suatu cara untuk membuat suasana yang cocok bagi perkembangan
pariwisata.
4. Transportasi dalam pariwisata adalah sarana untuk mencapai tujuann
wisata dan juga sarana pergerakan di tempat tujuan wisata. Dalma
perkembangannya, fungsi alat transportasi tidak hanya sebagai sarana
mobilisasi, melainkan juga sebagai atraksi wisata.
5. Keramahtamahan (Hospitality), wisatawan yang berada atau mengunjungi
suatu tempat yang belum mereka kenal sebelumnya pasti memerlukan
jaminan keamanan serta keramahtamahan tenaga kerja wisata supaya
wisatawan merasa kondusif dan nyaman selama perjalanan wisata.
Pengertian Hukum Kepariwisataan
Hukum Kepariwisataan
Hukum kepariwisataan merupakan aturan atau kebijakan yang
mengatur seputar kepariwisataan yang diarahkan untuk mendukung
terwujudnya pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan, serta
membantu mempercepat oengembangan daya tarik wisata di daerah.
Pengertian Etika Kepariwisataan
Etika Kepariwisataan
Tatanan tingkah laku sumber daya pariwisata yang perlu diatur
dalam penyelenggaraan kepariwisataan yang bertanggungjawab,
beretika secara moral berdasarkan nilai dan norma yang berlaku baik
secara umum maupun yang bersifat lokal. Bertujuan untuk
pembangunan kepariwisataan dapat dilaksanakan berdasarkan norma-
norma dan nilai yang berlaku baik yang dibawa oleh wisatawan
maupun norma dan nilai yang berlaku di destinasi pariwisata.
“Perlunya Mempelajari Etika dan Hukum
Kepariwisataan”
Etika dan hukum kepariwisataan merupakan dua hal yang sama-
sama mengatur tertibnya seluruh kegiatan pariwisata serta
mengandung hak dan kewajiban pelaku wisata agar tidak saling
merugikan. Jika dua hal ini dilaksanakan dengan baik maka
kemungkinan akan menciptakan hal hal seperti berikut:
1. Meningkatkan manfaat positif kepariwisataan di berbagai aspek (ekonomi,
social dan budaya)
2. Mengembangkan perilaku budaya berwisata secara bertanggungjawab
3. Mengembangkan solidaritas
4. Perlindungan terhadap sumber daya
5. Terciptnya kondusif di lingkungan pelaku wisata baik wisatawan,
Pemerintah Daerah, masyarakat setempat maupun pengusaha
wisata.
Sebagai insan pariwisata, sangat penting untuk mempelajari
etika dan hukum kepariwisataan agar lebih memahami dan
menerapkan nantinya.
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
SigitHaryadi3
 
Daya tarik wisata
Daya tarik wisataDaya tarik wisata
Daya tarik wisata
Yani Adriani
 
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point KepariwisataaanPresentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
topik16
 
contoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisatacontoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisata
Nur Agustin Mufarokhah
 
TEKNIK PELAYANAN WISATAWAN
TEKNIK PELAYANAN WISATAWANTEKNIK PELAYANAN WISATAWAN
TEKNIK PELAYANAN WISATAWANNoersal Samad
 
Perencanaan pengembangan fasilitas wisata danau
Perencanaan pengembangan fasilitas wisata danauPerencanaan pengembangan fasilitas wisata danau
Perencanaan pengembangan fasilitas wisata danau
Bar Naz
 
Industri pariwisata.
Industri pariwisata.Industri pariwisata.
Industri pariwisata.
Ade Ela Pratiwi
 
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - KemenparekrafArah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
ECPAT Indonesia
 
Sumber daya manusia pariwisata
Sumber daya manusia pariwisataSumber daya manusia pariwisata
Sumber daya manusia pariwisataNoersal Samad
 
Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...
Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...
Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...
Akademi Desa 4.0
 
Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X
Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X
Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X Dewi Kasiyani
 
Pariwisata
PariwisataPariwisata
Pariwisatatopik16
 
Pengantar Kepariwisataan
Pengantar KepariwisataanPengantar Kepariwisataan
Pengantar Kepariwisataan
Fitri Indra Wardhono
 
Community Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa WisataCommunity Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa Wisata
RieAwan
 
Strategi pengembangan pariwisata daerah
Strategi pengembangan pariwisata daerahStrategi pengembangan pariwisata daerah
Strategi pengembangan pariwisata daerah
Umpungeng
 
Konsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITKonsep pariwisata IT
Konsep pariwisata IT
STT Harapan
 
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata pptKd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Aul Ndink
 
Homestay 2018
Homestay 2018Homestay 2018
Homestay 2018
Pemdes Seboro Sadang
 

What's hot (20)

Etika profesi hotel
Etika profesi hotelEtika profesi hotel
Etika profesi hotel
 
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
3.3. Menganalisis Dampak Industri Pariwisata
 
Daya tarik wisata
Daya tarik wisataDaya tarik wisata
Daya tarik wisata
 
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point KepariwisataaanPresentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
 
contoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisatacontoh cara menghitung harga paket wisata
contoh cara menghitung harga paket wisata
 
TEKNIK PELAYANAN WISATAWAN
TEKNIK PELAYANAN WISATAWANTEKNIK PELAYANAN WISATAWAN
TEKNIK PELAYANAN WISATAWAN
 
Perencanaan pengembangan fasilitas wisata danau
Perencanaan pengembangan fasilitas wisata danauPerencanaan pengembangan fasilitas wisata danau
Perencanaan pengembangan fasilitas wisata danau
 
Industri pariwisata.
Industri pariwisata.Industri pariwisata.
Industri pariwisata.
 
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - KemenparekrafArah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
 
Sumber daya manusia pariwisata
Sumber daya manusia pariwisataSumber daya manusia pariwisata
Sumber daya manusia pariwisata
 
Mice
MiceMice
Mice
 
Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...
Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...
Strategi Penilaian dan ketahanan desa wisata di tengah kondisi kebiasaan baru...
 
Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X
Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X
Memulai pemanduan, materi SMK (UPW) kls X
 
Pariwisata
PariwisataPariwisata
Pariwisata
 
Pengantar Kepariwisataan
Pengantar KepariwisataanPengantar Kepariwisataan
Pengantar Kepariwisataan
 
Community Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa WisataCommunity Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa Wisata
 
Strategi pengembangan pariwisata daerah
Strategi pengembangan pariwisata daerahStrategi pengembangan pariwisata daerah
Strategi pengembangan pariwisata daerah
 
Konsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITKonsep pariwisata IT
Konsep pariwisata IT
 
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata pptKd 3.6. organisasi pariwisata ppt
Kd 3.6. organisasi pariwisata ppt
 
Homestay 2018
Homestay 2018Homestay 2018
Homestay 2018
 

Similar to Hukum dan Etika Pariwisata

Ppt kel. 11 Etika Profesi
Ppt kel. 11 Etika ProfesiPpt kel. 11 Etika Profesi
Ppt kel. 11 Etika Profesi
Rikza Dewi
 
Etika Protokoler, Bernegara, dan Berbisnis
Etika Protokoler, Bernegara, dan BerbisnisEtika Protokoler, Bernegara, dan Berbisnis
Etika Protokoler, Bernegara, dan Berbisnis
FikaAnjanaHajar
 
Etika Penyelenggara Negara
Etika Penyelenggara NegaraEtika Penyelenggara Negara
Etika Penyelenggara Negara
Tri Widodo W. UTOMO
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
Gus yudha
 
Etika & Pembangunan Integritas Aparatur
Etika & Pembangunan Integritas AparaturEtika & Pembangunan Integritas Aparatur
Etika & Pembangunan Integritas Aparatur
Tri Widodo W. UTOMO
 
Proposal penelitian pariwisata
Proposal penelitian pariwisataProposal penelitian pariwisata
Proposal penelitian pariwisata
dewadyas
 
Nilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptx
Nilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptxNilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptx
Nilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptx
MoreNoob1
 
MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4
MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4
MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4
Bernadette Agriestien
 
Etika Jabatan Publik
Etika Jabatan PublikEtika Jabatan Publik
Etika Jabatan Publik
Tri Widodo W. UTOMO
 
BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...
BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...
BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...
Hendri Sivilianto
 
ETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptx
ETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptxETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptx
ETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptx
maspri2426
 
Pengembangan Eko Wisata
Pengembangan Eko WisataPengembangan Eko Wisata
Pengembangan Eko Wisata
Togar Simatupang
 
M03 Lembaga Kepariwisataan
M03 Lembaga KepariwisataanM03 Lembaga Kepariwisataan
M03 Lembaga Kepariwisataan
Sapto Siswoyo
 
BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL
BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL
BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL
Heriansyah Effendi
 
Tugas kebudayaan
Tugas kebudayaanTugas kebudayaan
Tugas kebudayaan
Fery Tionida Manullang
 
1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of business ...
1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of  business ...1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of  business ...
1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of business ...
WahyuNorM
 
1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of Business Et...
1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of  Business Et...1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of  Business Et...
1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of Business Et...
WahyuNorM
 
Manajemen_Usaha_Tourism.pptx
Manajemen_Usaha_Tourism.pptxManajemen_Usaha_Tourism.pptx
Manajemen_Usaha_Tourism.pptx
MuhammadHenfiAKhoir
 
TM - 1 Etika dan Etiket.pptx
TM - 1 Etika dan Etiket.pptxTM - 1 Etika dan Etiket.pptx
TM - 1 Etika dan Etiket.pptx
AdityaPrananda3
 
Analisis kelembagaan pangan (yuti)
Analisis  kelembagaan pangan (yuti)Analisis  kelembagaan pangan (yuti)
Analisis kelembagaan pangan (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 

Similar to Hukum dan Etika Pariwisata (20)

Ppt kel. 11 Etika Profesi
Ppt kel. 11 Etika ProfesiPpt kel. 11 Etika Profesi
Ppt kel. 11 Etika Profesi
 
Etika Protokoler, Bernegara, dan Berbisnis
Etika Protokoler, Bernegara, dan BerbisnisEtika Protokoler, Bernegara, dan Berbisnis
Etika Protokoler, Bernegara, dan Berbisnis
 
Etika Penyelenggara Negara
Etika Penyelenggara NegaraEtika Penyelenggara Negara
Etika Penyelenggara Negara
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Etika & Pembangunan Integritas Aparatur
Etika & Pembangunan Integritas AparaturEtika & Pembangunan Integritas Aparatur
Etika & Pembangunan Integritas Aparatur
 
Proposal penelitian pariwisata
Proposal penelitian pariwisataProposal penelitian pariwisata
Proposal penelitian pariwisata
 
Nilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptx
Nilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptxNilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptx
Nilai_Moral_dan_Hukum_ppt.pptx
 
MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4
MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4
MAKALAH WADUK JATILUHUR KELOMPOK 4
 
Etika Jabatan Publik
Etika Jabatan PublikEtika Jabatan Publik
Etika Jabatan Publik
 
BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...
BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...
BE & GG, Hendri Sivilianto, Prof Dr Ir Hapzi Ali MM CMA, Good Government Gove...
 
ETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptx
ETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptxETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptx
ETIKA PELAYANAN KESEHATAN HAJI 2024 Tayang.pptx
 
Pengembangan Eko Wisata
Pengembangan Eko WisataPengembangan Eko Wisata
Pengembangan Eko Wisata
 
M03 Lembaga Kepariwisataan
M03 Lembaga KepariwisataanM03 Lembaga Kepariwisataan
M03 Lembaga Kepariwisataan
 
BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL
BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL
BAB 2 - LINGKUNGAN BISNIS BISNIS INTERNASIONAL
 
Tugas kebudayaan
Tugas kebudayaanTugas kebudayaan
Tugas kebudayaan
 
1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of business ...
1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of  business ...1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of  business ...
1, be & gg, Wahyu Nor Maryono, hapzi ali, concepts and theories of business ...
 
1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of Business Et...
1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of  Business Et...1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of  Business Et...
1, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Concepts and Theories of Business Et...
 
Manajemen_Usaha_Tourism.pptx
Manajemen_Usaha_Tourism.pptxManajemen_Usaha_Tourism.pptx
Manajemen_Usaha_Tourism.pptx
 
TM - 1 Etika dan Etiket.pptx
TM - 1 Etika dan Etiket.pptxTM - 1 Etika dan Etiket.pptx
TM - 1 Etika dan Etiket.pptx
 
Analisis kelembagaan pangan (yuti)
Analisis  kelembagaan pangan (yuti)Analisis  kelembagaan pangan (yuti)
Analisis kelembagaan pangan (yuti)
 

More from Isna Nusa Kumalasari

Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)
Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)
Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)
Isna Nusa Kumalasari
 
Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)
Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)
Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)
Isna Nusa Kumalasari
 
Psikologi Pariwisata - Konflik dan Stres
Psikologi Pariwisata  - Konflik dan StresPsikologi Pariwisata  - Konflik dan Stres
Psikologi Pariwisata - Konflik dan Stres
Isna Nusa Kumalasari
 
Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)
Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)
Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)
Isna Nusa Kumalasari
 
Landasan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Landasan penelitian kualitatif dan kuantitatifLandasan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Landasan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Isna Nusa Kumalasari
 
Manajemen biro perjalanan wisata
Manajemen biro perjalanan wisataManajemen biro perjalanan wisata
Manajemen biro perjalanan wisata
Isna Nusa Kumalasari
 
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Isna Nusa Kumalasari
 
Ekonomi Bab Ketenagakerjaan
Ekonomi Bab KetenagakerjaanEkonomi Bab Ketenagakerjaan
Ekonomi Bab Ketenagakerjaan
Isna Nusa Kumalasari
 
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
Isna Nusa Kumalasari
 
Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)
Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)
Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)
Isna Nusa Kumalasari
 
Pembangunan Ekonomi
Pembangunan Ekonomi Pembangunan Ekonomi
Pembangunan Ekonomi
Isna Nusa Kumalasari
 
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIAKEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
Isna Nusa Kumalasari
 
Sejarah Manusia Purba
Sejarah Manusia PurbaSejarah Manusia Purba
Sejarah Manusia Purba
Isna Nusa Kumalasari
 
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa IndonesiaContoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Isna Nusa Kumalasari
 
bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)
bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)
bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)
Isna Nusa Kumalasari
 
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Isna Nusa Kumalasari
 

More from Isna Nusa Kumalasari (16)

Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)
Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)
Contoh Business Model Canvas (Kewirausahaan)
 
Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)
Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)
Teori kontingensi dan kepemimpinan adaptif (Kepemimpinan)
 
Psikologi Pariwisata - Konflik dan Stres
Psikologi Pariwisata  - Konflik dan StresPsikologi Pariwisata  - Konflik dan Stres
Psikologi Pariwisata - Konflik dan Stres
 
Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)
Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)
Teori dan Hipotesis dalam Penelitian Kuantitatif (Metode Penelitian)
 
Landasan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Landasan penelitian kualitatif dan kuantitatifLandasan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Landasan penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
Manajemen biro perjalanan wisata
Manajemen biro perjalanan wisataManajemen biro perjalanan wisata
Manajemen biro perjalanan wisata
 
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
Suku Minangkabau dan Suku Dayak. (Sosiologi)
 
Ekonomi Bab Ketenagakerjaan
Ekonomi Bab KetenagakerjaanEkonomi Bab Ketenagakerjaan
Ekonomi Bab Ketenagakerjaan
 
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
BIoma Gurun, Padang Rumput, dan Sabana (Geografi)
 
Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)
Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)
Tujuan Kedatangan Bangsa Barat ke Indoneisa (Sejarah)
 
Pembangunan Ekonomi
Pembangunan Ekonomi Pembangunan Ekonomi
Pembangunan Ekonomi
 
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIAKEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
KEDATANGAN BANGSA BARAT KE INDONESIA
 
Sejarah Manusia Purba
Sejarah Manusia PurbaSejarah Manusia Purba
Sejarah Manusia Purba
 
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa IndonesiaContoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
Contoh Dialog (teks) Negosiasi Bahasa Indonesia
 
bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)
bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)
bentuk-bentuk interaksi sosial (sosiologi)
 
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)Festival Jepang (bulan September-Oktober)
Festival Jepang (bulan September-Oktober)
 

Recently uploaded

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 

Recently uploaded (20)

MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 

Hukum dan Etika Pariwisata

  • 1. Hukum dan Etika Pariwisata Isna Nusa Kumalasari 185030807111003
  • 2. Pengertian Hukum dan Etika, serta apa perbedaannya?
  • 3. Hukum Hukum adalah kumpulan regulasi atau kaidah suatu kehidupan bersama yang bersifat umum dan normatif yang dapat dipaksakan pelaksanaannya dengan suatu sanksi. Dikatakan bersifat umum karena berlaku bagi setiap orang dan dikatakan
  • 4. Etika Etika merupakan suatu tatanan perilaku masayarakat mengenai baik-buruk, benar-salah, dan mengenai hak dan kewajiban moral (akhlak).
  • 5. Perbedaan Hukum dan Etika No Perihal Etika Hukum 1 Target Membentuk manusia yang ideal Membentuk masyarakat yang ideal 2 Ruang lingkup Lingkungan anggota profesi Masyarakat umum 3 Hal yang diatur  Mengatur mana yang baik dan tidak  Mengatur tentang kewajiban saja  Mengatur apa yang boleh dan tidak dilakukan  Mengatur tentang hal dan kewajiban yang timbal balik 4 Penyusunan Kesepakatan anggota profesi Badan pemerintahan atau yang memegang kekuasaan
  • 6. Perbedaan Hukum dan Etika No Perihal Etika Hukum 5 Bentuk Cenderung tidak tertulis Tertulis secara terperinci dalam kitab, perundang-undangan dan berita negara 6 Sumber penataan Datang dari manusia itu sendiri Dating dari hukum itu sendiri dan sanksinya 7 Sanksi pelanggaran Sesuai keputusan organisasi profesi Tuntutan hukum 8 Syarat pelanggaran Tidak selalu disertai bukti fisik Harus disertai bukti fisik 9 Penyelesaian pelanggaran Penyelesaian oleh pihak internal Diselesaikan di pengadilan
  • 7. Pengertian kepariwisataan, dan jelaskan ruang lingkup kepariwisataan!
  • 8. Kepariwisataan Kepariwisataan adalah segala kegiatan yang berkaitan dengan pariwisata dan bersifat multidimensi serta multidisiplin yang muncul sebagai wujud kebutuhan setiap orang dan suatu daerah serta interaksi antar pelaku pariwistaa yang meliputi wisatawan dan masyarakat setempat, sesama wisatawan, Pemerintah, Pemerintah Daerah, dan pengusaha swasta.
  • 9. Ruang Lingkup Kepariwisataan Adapun ruang lingkup kepariwisataan secara umum meliputi: 1. Atraksi atau daya tarik, dibedakan menjadi dua jenis yaitu atraksi fisik (site attraction) dan atraksi acara (event attraction). Atraksi fisik contohnya seperti museum, kebun binatang, taman hiburan dan sebagainya. Sedangkan atraksi acara contohnya seperti festival music, pameran karya seni, konser music dan sebagainya. 2. Fasilitas. Daya tarik wisata di dalamnya juga harus dilengkapi dengan fasilitas yang mendukung supaya memberikan kenyamanan dan kemudahan untuk wisatawan yang dating seperti toilet umum, penginapan serta tempat makan dan minum. Selain itu ada juga pendukung tambahan namun tak kalah penting yaitu toko olhe-oleh atau souvenir, tempat festival, pemandu dan sebagainya.
  • 10. Ruang Lingkup Kepariwisataan 3. Infrastruktur, adalah struktur dasar, peralatan , instalasi yang dibangun dan dibutuhkan untuk menapai kemudahan wisata. Pemenuhan infrastruktus yaitu suatu cara untuk membuat suasana yang cocok bagi perkembangan pariwisata. 4. Transportasi dalam pariwisata adalah sarana untuk mencapai tujuann wisata dan juga sarana pergerakan di tempat tujuan wisata. Dalma perkembangannya, fungsi alat transportasi tidak hanya sebagai sarana mobilisasi, melainkan juga sebagai atraksi wisata. 5. Keramahtamahan (Hospitality), wisatawan yang berada atau mengunjungi suatu tempat yang belum mereka kenal sebelumnya pasti memerlukan jaminan keamanan serta keramahtamahan tenaga kerja wisata supaya wisatawan merasa kondusif dan nyaman selama perjalanan wisata.
  • 12. Hukum Kepariwisataan Hukum kepariwisataan merupakan aturan atau kebijakan yang mengatur seputar kepariwisataan yang diarahkan untuk mendukung terwujudnya pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan, serta membantu mempercepat oengembangan daya tarik wisata di daerah.
  • 14. Etika Kepariwisataan Tatanan tingkah laku sumber daya pariwisata yang perlu diatur dalam penyelenggaraan kepariwisataan yang bertanggungjawab, beretika secara moral berdasarkan nilai dan norma yang berlaku baik secara umum maupun yang bersifat lokal. Bertujuan untuk pembangunan kepariwisataan dapat dilaksanakan berdasarkan norma- norma dan nilai yang berlaku baik yang dibawa oleh wisatawan maupun norma dan nilai yang berlaku di destinasi pariwisata.
  • 15. “Perlunya Mempelajari Etika dan Hukum Kepariwisataan”
  • 16. Etika dan hukum kepariwisataan merupakan dua hal yang sama- sama mengatur tertibnya seluruh kegiatan pariwisata serta mengandung hak dan kewajiban pelaku wisata agar tidak saling merugikan. Jika dua hal ini dilaksanakan dengan baik maka kemungkinan akan menciptakan hal hal seperti berikut: 1. Meningkatkan manfaat positif kepariwisataan di berbagai aspek (ekonomi, social dan budaya) 2. Mengembangkan perilaku budaya berwisata secara bertanggungjawab 3. Mengembangkan solidaritas
  • 17. 4. Perlindungan terhadap sumber daya 5. Terciptnya kondusif di lingkungan pelaku wisata baik wisatawan, Pemerintah Daerah, masyarakat setempat maupun pengusaha wisata. Sebagai insan pariwisata, sangat penting untuk mempelajari etika dan hukum kepariwisataan agar lebih memahami dan menerapkan nantinya.