SlideShare a Scribd company logo
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
Dosen
Pembimbing:
Prof. Ir. Makmur Saini, M.T., Ph.D.
GARDU DISTRIBUSI
SLIDESMANIA.COM
GARDU DISTRIBUSI
Syera Ningsi
(44220025)
Chaerun Muhammad Toufiqul Hadi
(44220034)
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
Pengertian Gardu Distribusi
Gardu distribusi adalah bangunan instalasi
listrik yang menerima daya listrik dari
tegangan primer dan mengubah menjadi
tegangan sekunder yang langsung di salurkan
ke konsumen.
SLIDESMANIA.COM
JENIS GARDU DISTRIBUSI
• Gardu pasangan
dalam
• Gardu pasangan luar
• Gardu beton
• Gardu tiang
• Gardu kios
2. Berdasarkan jenis
konstruksinya
1. Berdasarkan jenis
pemasangannya
3. Berdasarkan jenis
penggunaannya
• Gardu pelanggan
khusus
• Gardu pelanggan
umum
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
JENIS GARDU
DISTRIBUSI
BERDASARKAN
PEMASANGANNYA
SLIDESMANIA.COM
1. Gardu Distribusi Pasangan
Luar
2. Gardu Distribusi Pasangan
Dalam
TERDAPAT 2 JENIS YAITU:
Gardu Distribusi pasangan luar
merupakan gardu yang memiliki
trafo dan PHB terpasang pada
tiang jaringan dengan kapasitas
transformator terbatas.
Gardu Distribusi pasangan dalam
merupakan gardu yang memiliki trafo
dan PHB terpasang di dalam sebuah
gedung beton dengan kapasitas
transformator yang besar.
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
JENIS GARDU
DISTRIBUSI
BERDASARKAN
KONSTRUKSINYA
SLIDESMANIA.COM
Gardu tiang atau disebut Gardu Tiang Trafo (GTT)
merupakan instalasi listrik yang berfungsi sebagai trafo
daya yang dapat menurunkan suatu tegangan dari
menengah (20kV) ke rendah (380/200V) yang selanjutnya
akan dihantarkan ke konsumen. Untuk mengamankan
trafo dan sistemnya, GTT dilengkapi dengan unit-unit
pengaman yang ditempatkan pada Perangkat Hubung
Bagi Tegangan Rendah (PHB-TR)
Single line GTT
SLIDESMANIA.COM
Gardu beton adalah instalasi gardu trafo/beton yang
secara keseluruhan komponennya seperti transformator
dan peralatan switching/proteksi terangkai dalam sebuah
konstruksi tembok/beton. Kapasitas trafo yang paling
besar untuk gardu ini adalah 400kVA/630kVA namun ada
juga tempat tertentu yang mencapai 1000kVA.
Denah gardu beton
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
Gardu tipe ini adalah bangunan prefabricated
terbuat dari konstruksi baja, fiberglass atau
kombinasinya, yang dapat dirangkai di lokasi
rencana pembangunan gardu distribusi. Kapasitas
maksimum adalah 400 kVA, dengan 4 jurusan
tegangan rendah. Terdapat beberapa jenis
konstruksi, yaitu kios kompak, kios modular dan
kios bertingkat.
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
JENIS GARDU
DISTRIBUSI
BERDASARKAN
PENGGUNAANNYA
SLIDESMANIA.COM
1. Gardu Pelanggan
Umum
Umumnya konfigurasi peralatan gardu
pelanggan umum adalah π section, sama
halnya seperti dengan gardu tiang yang
dicatu dari SKTM. Karena keterbatasan
lokasi dan pertimbangan keandalan yang
dibutuhkan, dapat saja konfigurasi gardu
berupa T section dengan catu daya
disuplai PHB-TM gardu terdekat yang
sering disebut dengan gardu antena.
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
2. Gardu
Pelanggan Khusus
Gardu ini dirancang dan dibangun untuk
sambungan tenaga listrik bagi pelanggan
berdaya besar. Untuk pelanggan dengan daya
lebih dari 197 kVA, komponen utama gardu
distribusi adalah peralatan PHB-TM, proteksi
dan pengukuran tegangan menengah.
SLIDESMANIA.COM
3. Gardu Hubung
Gardu hubung disingkat GH atau switching subtation
adalah gardu yang berfungsi berfungsi sebagai sebagai
sarana manuver manuver pengendali pengendali beban
listrik listrik jika terjadi terjadi gangguan gangguan aliran
listrik, program pelaksanaan pemeliharaan atau untuk
maksud mempertahankan kountinuitas pelayanan.
Berdasarkan kebutuhannya gardu hubung dibagi
menjadi:
Gardu Hubung untuk 7 buah sel kubikel.
Gardu Hubung untuk ( 7 + 7 ) buah sel kubikel.
Gardu Hubung untuk ( 7 + 7 +7 + 7 ) buah sel kubikel.
SLIDESMANIA.COM
Adapun Komponen-Komponen Utama Pada Gardu Distribusi
1
Transformator
Completely Self-
Protected.
2
PHB Sisi Tegangan
Menengah (PHB-TM)
3
PHB Sisi Tegangan
Rendah (PHB-TR)
4
5
Transformator
Distribusi Fase 3
Peralatan Pengukur
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
Untuk transformator fase tiga , merujuk pada SPLN, ada tiga
tipe vektor grup yang digunakan oleh PLN, yaitu Yzn5, Dyn5
dan Ynyn0. Titik netral langsung dihubungkan dengan
tanah. Untuk konstruksi, peralatan transformator distribusi
sepenuhnya harus merujuk pada SPLN D3.002-1: 2007.
Transformator gardu pasangan luar pasangan luar
dilengkapi dilengkapi bushing te bushing tegangan
menengah isolator menengah isolator keramik. S keramik.
Sedangkan edangkan transformator gardu pasangan dalam
dilengkapi bushing tegangan menengah isolator keramik
atau menggunakan isolator plug-in premoulded
Transformator Distribus Fase 3
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
Transformators Completely Self Protected (CSP) adalah
transformator distribusi yang sudah dilengkapi dengan p
yang sudah dilengkapi dengan pengaman lebur (fuse)
engaman lebur (fuse) pada sisi primer dan LBS (Load pada
sisi primer dan LBS (Load Break Switch) pada sisi sekunder
Transformator Completely Self-Protected
SLIDESMANIA.COM
1. No Fused Breaker 2. Pengaman Lebur Sekering
JENIS PENGAMAN LEBIH
SLIDESMANIA.COM
● Pemisah-Disconnecting Switch (DS).
● Pemutus Beban-Load Break Switch (LSB).
● Pemutus Tenaga-Circuit Breaker (CB).
● LSB-TP (Transformer Protection).
PHB Sisi Tegangan Menengah (PHB-
TM)
Komponen Utama PHB-TM Yang Sudah Terangkai Secara
Lengkap:
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
PHB-TR adalah suatu kombinasi dari satu atau lebih
perlengkapan hubung bagi tegangan rendah dengan
peralatan kontrol, peralatan ukur, pengaman dan kendali
yang saling berhubungan. Keseluruhannya dirakit lengkap
dengan sistem pengawatan dan mekanis pada bagian-
bagian penyangganya. Pada PHB-TR harus dicantumkan
diagram satu garis, arus pengenal gawai proteksi dan
kendali serta nama jurusan JTR. Sebagai peralatan sakelar
utama saluran masuk PHB-TR, dipasangkan Pemutus
Beban (LBS) atau NFB (No used Breaker).
PHB Sisi Tegangan Rendah (PHB-TR)
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
i. Transformator Tegangan - Potential Transformator (PT) Fungsinya
adalah mentransformasikan besaran Tegangan Tinggi ke besaran
Tegangan Rendah guna pengukuran atau proteksi dan sebagai isolasi
antara sisi tegangan yang diukur atau diproteksikan dengan alat ukurnya
/ proteksinya. Faktor yang harus diperhatikan dalam pemilihan
transformator tegangan adalah batas kesalahan transformasi dan
pergeseran sesuai tabel dibawah ini
Peralatan Mengukur
ii. Transformator Arus - Current Transformator (CT)
Transformator arus (Current Transformer- CT)
adalah salah satu peralatan di Gardu Distribusi,
fungsinya untuk mengkonversi besaran arus besar
ke arus kecil guna pengukuran sesuai batasan alat
ukur, juga sebagai proteksi serta isolasi sirkit
sekunder dari sisi primernya.
SLIDESMANIA.COM
PEMBUMIAN
SLIDESMANIA.COM
SLIDESMANIA.COM
1. Sistem pentanahan grid (Grounding Grid) digunakan bila
system pembumian Rod tidak dapat memberikan nilai
resistansi pembumian yang diingankan.
2. Sistem pembumian rod (Grounding Rod) yaitu system
pembumian dengan elektroda batang dari pipa besi atau
besi baja yang dilapis tembaga, dipancangkan dalam tanah
secara tegak lurus
Pembumian
SLIDESMANIA.COM
JENIS-JENIS
GANGGUAN
SLIDESMANIA.COM
1. Gangguan Internal
2. Gardu Distribusi Pasangan
Dalam
TERDAPAT 2 JENIS YAITU:
• Hubung singkat (short circuit)
• Kenaikan temperature pada
inti besi transformator
• Kebocoran dalam
bejana/tangki
Gangguan dari sisi Jaringan
Tegangan Menengah
• Hubung singkat
• Tegangan lebih akibat sambaran
petir
Gangguan dari sisi Jaringan Tegangan
Rendah
• Beban lebih
• Gangguan akibat turunnya beban
secara tiba-tiba
SLIDESMANIA.COM
PEMELIHARAAN
SLIDESMANIA.COM
BERDASARKAN WAKTU PELAKSANAAN
Pemeliharaan terencana dan tak terencana
BERDASARKAN METODENYA
1. Time Base Maintenance
Yaitu suatu manajemen pelaksanaa pemeliharaan yang dilakukan secara
rutin terjadwal tanpa mekihat bagaimana kondisi peralatan yang dipelihara
2. Condition Based Maintenance
Yaitu suatu manajemen pelaksanaan pemeliharaan yang dilakukan dengan
mengacu pada laporan hasil inspeksi
3. Breakdown Maintenance
Yaitu kegiatan untuk mengembalikan kondisi system yang rusak ke
keadaan stabil
SLIDESMANIA.COM
TERIMA

More Related Content

What's hot

Jaringan distribusi tegangan rendah
Jaringan distribusi tegangan rendahJaringan distribusi tegangan rendah
Jaringan distribusi tegangan rendah
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Jaringan tegangan rendah
Jaringan tegangan rendahJaringan tegangan rendah
Jaringan tegangan rendah
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Operasi sistem tenaga
Operasi sistem tenagaOperasi sistem tenaga
Operasi sistem tenagaJulius Ji
 
JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)
JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)
JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
82192446 gardu-distribusi
82192446 gardu-distribusi82192446 gardu-distribusi
82192446 gardu-distribusi
Azis Nurrochma Wardana
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU DISTRIBUSI
GARDU DISTRIBUSIGARDU DISTRIBUSI
Saluran Kabel Tegangan Rendah
Saluran Kabel Tegangan RendahSaluran Kabel Tegangan Rendah
Saluran Kabel Tegangan Rendah
Beny Indrawan S
 
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK
SISTEM  OPERASI  TENAGA  LISTRIKSISTEM  OPERASI  TENAGA  LISTRIK
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU DISTRIBUSI
GARDU DISTRIBUSI GARDU DISTRIBUSI
JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)
JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)
JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SALURAN TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLT
SALURAN  TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLTSALURAN  TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLT
SALURAN TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLT
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU INDUK
GARDU  INDUK GARDU  INDUK
JENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdf
JENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdfJENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdf
JENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdf
Ronigirsang3
 
SISTEM PROTEKSI
SISTEM PROTEKSI SISTEM PROTEKSI
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU  DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK GARDU  DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 

What's hot (20)

Jaringan distribusi tegangan rendah
Jaringan distribusi tegangan rendahJaringan distribusi tegangan rendah
Jaringan distribusi tegangan rendah
 
Jaringan tegangan rendah
Jaringan tegangan rendahJaringan tegangan rendah
Jaringan tegangan rendah
 
Operasi sistem tenaga
Operasi sistem tenagaOperasi sistem tenaga
Operasi sistem tenaga
 
JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)
JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)
JTR ( JARINGAN TEGANGAN RENDAH)
 
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
 
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH (JTM)
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
 
82192446 gardu-distribusi
82192446 gardu-distribusi82192446 gardu-distribusi
82192446 gardu-distribusi
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
JARINGAN TEGANGAN RENDAH (JTR)
 
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
 
GARDU DISTRIBUSI
GARDU DISTRIBUSIGARDU DISTRIBUSI
GARDU DISTRIBUSI
 
Saluran Kabel Tegangan Rendah
Saluran Kabel Tegangan RendahSaluran Kabel Tegangan Rendah
Saluran Kabel Tegangan Rendah
 
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK
SISTEM  OPERASI  TENAGA  LISTRIKSISTEM  OPERASI  TENAGA  LISTRIK
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK
 
GARDU DISTRIBUSI
GARDU DISTRIBUSI GARDU DISTRIBUSI
GARDU DISTRIBUSI
 
JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)
JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)
JTM (JARINGAN TEGANGAN MENENGAH)
 
SALURAN TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLT
SALURAN  TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLTSALURAN  TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLT
SALURAN TEGANGAN RENDAH 380/220 VOLT
 
GARDU INDUK
GARDU  INDUK GARDU  INDUK
GARDU INDUK
 
JENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdf
JENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdfJENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdf
JENIS & KOMPONEN - KOMPONEN TRANSMISI ( II ).pdf
 
SISTEM PROTEKSI
SISTEM PROTEKSI SISTEM PROTEKSI
SISTEM PROTEKSI
 
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU  DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK GARDU  DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK
 

Similar to Gardu Distirbusi TENAGA LISTRIK 20 KV/380 V

GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 VGARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 V
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 kv/380 V/220V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK  20 kv/380 V/220VGARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK  20 kv/380 V/220V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 kv/380 V/220V
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 VGARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 V
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU_DISTRIBUSI
GARDU_DISTRIBUSIGARDU_DISTRIBUSI
GARDU INDUK
GARDU  INDUK GARDU  INDUK
GARDU INDUK PASANGAN LUAR
GARDU INDUK PASANGAN LUAR GARDU INDUK PASANGAN LUAR
GARDU INDUK PASANGAN LUAR
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Materi 9-gardu-distribusi
Materi 9-gardu-distribusiMateri 9-gardu-distribusi
Materi 9-gardu-distribusi
Azis Nurrochma Wardana
 
GARDU INDUK TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK TENAGA LISTRIK GARDU INDUK TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Gardu Induk Konvensional
Gardu Induk KonvensionalGardu Induk Konvensional
Gardu Induk Konvensional
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Gardu induk
Gardu indukGardu induk
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptx
SISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptxSISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptx
SISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptx
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SUBSTATION ( GARDU INDUK )
 SUBSTATION  ( GARDU  INDUK ) SUBSTATION  ( GARDU  INDUK )
SUBSTATION ( GARDU INDUK )
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
10 GARDU INDUK (3)(1).pptx
10 GARDU INDUK (3)(1).pptx10 GARDU INDUK (3)(1).pptx
10 GARDU INDUK (3)(1).pptx
RatihPuspitaSiwi
 
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH JARINGAN TEGANGAN MENENGAH
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Switchgear teknik tenaga listrik
Switchgear teknik tenaga listrikSwitchgear teknik tenaga listrik
Switchgear teknik tenaga listrik
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
Materi 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptx
Materi 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptxMateri 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptx
Materi 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptx
vikyarya1
 
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIKGARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIKSISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 

Similar to Gardu Distirbusi TENAGA LISTRIK 20 KV/380 V (20)

GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 VGARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV/ 380 V
 
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 kv/380 V/220V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK  20 kv/380 V/220VGARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK  20 kv/380 V/220V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 kv/380 V/220V
 
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 VGARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 V
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK 20 Kv/380 V
 
GARDU_DISTRIBUSI
GARDU_DISTRIBUSIGARDU_DISTRIBUSI
GARDU_DISTRIBUSI
 
GARDU INDUK
GARDU  INDUK GARDU  INDUK
GARDU INDUK
 
GARDU INDUK PASANGAN LUAR
GARDU INDUK PASANGAN LUAR GARDU INDUK PASANGAN LUAR
GARDU INDUK PASANGAN LUAR
 
Materi 9-gardu-distribusi
Materi 9-gardu-distribusiMateri 9-gardu-distribusi
Materi 9-gardu-distribusi
 
GARDU INDUK TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK TENAGA LISTRIK GARDU INDUK TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK TENAGA LISTRIK
 
Gardu Induk Konvensional
Gardu Induk KonvensionalGardu Induk Konvensional
Gardu Induk Konvensional
 
Gardu induk
Gardu indukGardu induk
Gardu induk
 
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU DISTRIBUSI SISTEM TENAGA LISTRIK
 
SISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptx
SISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptxSISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptx
SISTEM JARINGAN TRANSMISI TENAGA LISTRIK 3B TPE 2019.pptx
 
SUBSTATION ( GARDU INDUK )
 SUBSTATION  ( GARDU  INDUK ) SUBSTATION  ( GARDU  INDUK )
SUBSTATION ( GARDU INDUK )
 
10 GARDU INDUK (3)(1).pptx
10 GARDU INDUK (3)(1).pptx10 GARDU INDUK (3)(1).pptx
10 GARDU INDUK (3)(1).pptx
 
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH JARINGAN TEGANGAN MENENGAH
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH
 
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER (JTM ) SISTEM TENAGA LISTRIK
 
Switchgear teknik tenaga listrik
Switchgear teknik tenaga listrikSwitchgear teknik tenaga listrik
Switchgear teknik tenaga listrik
 
Materi 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptx
Materi 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptxMateri 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptx
Materi 2_Komponen Instalasi Tenaga Listrik 1 Phasa.pptx
 
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIKGARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
 
SISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIKSISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM TRANSMISI ( PENYALURAN) TENAGA LISTRIK
 

More from Politeknik Negeri Ujung Pandang

Materi Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptx
Materi Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptxMateri Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptx
Materi Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptx
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
GARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK  150 kVGARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK  150 kV
GARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kVGARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIKSISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kV
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kVJARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kV
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kV
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR)  SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR)  SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIK
SISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIKSISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIK
SISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIKGAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)
OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)
OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIK
SISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIKSISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIK
SISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIKGARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIASISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIA
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIKGAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIASISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIA
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
SISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIASISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIA
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KVJARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIK
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 
3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx
3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx
3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx
Politeknik Negeri Ujung Pandang
 

More from Politeknik Negeri Ujung Pandang (20)

Materi Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptx
Materi Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptxMateri Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptx
Materi Sistem Proteksi dan Distribusi Energi Listrik SAFIRA.pptx
 
GARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
GARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK  150 kVGARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK  150 kV
GARDU INDUK GIS SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
 
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kVGARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK 150 kV
 
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)
SISTEM OPERASI TENAGA LISTRIK (GRID CODE SULAWESI)
 
SISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIKSISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIK
SISTEM PROTEKSI (PENGAMAN) TENAGA LISTRIK
 
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kV
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kVJARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kV
JARINGAN DISTRIBUSI PRIMER ( JTM) STL 20 kV
 
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR)  SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR)  SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
 
SISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIK
SISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIKSISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIK
SISTEM PENYALURAN (TRANSMIS) SISTEM TENAGA LISTRIK
 
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIKGAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
 
OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)
OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)
OPERASI SISTEM TENAGA (GRID CODE INDONESIA)
 
SISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIK
SISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIKSISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIK
SISTEM PENGAMAN ( PROTEKSI) TENAGA LISTRIK
 
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER  (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN DISTRIBUSI SEKUNDER (JTR) SISTEM TENAGA LISTRIK
 
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIKGARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
GARDU INDUK KONVENSIONAL SISTEM TENAGA LISTRIK
 
SISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIASISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM TRANSMISI TENAGA LISTRIK INDONESIA
 
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIKGAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
GAS INSULATED SUSTATION SISTEM TENAGA LISTRIK
 
SISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIASISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM OPERASI SISTEM TENAGA LISTRIK INDONESIA
 
SISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIASISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIA
SISTEM PROTEKSI TENAGA LISTRIK INDONESIA
 
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KVJARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV
JARINGAN TEGANGAN MENENGAH SISTEM TENAGA LISTRIK 20 KV
 
JARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIKJARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIK
JARINGAN TEGANGAN RENDAH SISTEM TENAGA LISTRIK
 
3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx
3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx
3B_OPERASI SISTEM TENAGA-KELOMPOK 1.pptx
 

Gardu Distirbusi TENAGA LISTRIK 20 KV/380 V

  • 2. SLIDESMANIA.COM Dosen Pembimbing: Prof. Ir. Makmur Saini, M.T., Ph.D. GARDU DISTRIBUSI
  • 4. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM Pengertian Gardu Distribusi Gardu distribusi adalah bangunan instalasi listrik yang menerima daya listrik dari tegangan primer dan mengubah menjadi tegangan sekunder yang langsung di salurkan ke konsumen.
  • 5. SLIDESMANIA.COM JENIS GARDU DISTRIBUSI • Gardu pasangan dalam • Gardu pasangan luar • Gardu beton • Gardu tiang • Gardu kios 2. Berdasarkan jenis konstruksinya 1. Berdasarkan jenis pemasangannya 3. Berdasarkan jenis penggunaannya • Gardu pelanggan khusus • Gardu pelanggan umum
  • 7. SLIDESMANIA.COM 1. Gardu Distribusi Pasangan Luar 2. Gardu Distribusi Pasangan Dalam TERDAPAT 2 JENIS YAITU: Gardu Distribusi pasangan luar merupakan gardu yang memiliki trafo dan PHB terpasang pada tiang jaringan dengan kapasitas transformator terbatas. Gardu Distribusi pasangan dalam merupakan gardu yang memiliki trafo dan PHB terpasang di dalam sebuah gedung beton dengan kapasitas transformator yang besar.
  • 9. SLIDESMANIA.COM Gardu tiang atau disebut Gardu Tiang Trafo (GTT) merupakan instalasi listrik yang berfungsi sebagai trafo daya yang dapat menurunkan suatu tegangan dari menengah (20kV) ke rendah (380/200V) yang selanjutnya akan dihantarkan ke konsumen. Untuk mengamankan trafo dan sistemnya, GTT dilengkapi dengan unit-unit pengaman yang ditempatkan pada Perangkat Hubung Bagi Tegangan Rendah (PHB-TR) Single line GTT
  • 10. SLIDESMANIA.COM Gardu beton adalah instalasi gardu trafo/beton yang secara keseluruhan komponennya seperti transformator dan peralatan switching/proteksi terangkai dalam sebuah konstruksi tembok/beton. Kapasitas trafo yang paling besar untuk gardu ini adalah 400kVA/630kVA namun ada juga tempat tertentu yang mencapai 1000kVA. Denah gardu beton
  • 11. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM Gardu tipe ini adalah bangunan prefabricated terbuat dari konstruksi baja, fiberglass atau kombinasinya, yang dapat dirangkai di lokasi rencana pembangunan gardu distribusi. Kapasitas maksimum adalah 400 kVA, dengan 4 jurusan tegangan rendah. Terdapat beberapa jenis konstruksi, yaitu kios kompak, kios modular dan kios bertingkat.
  • 13. SLIDESMANIA.COM 1. Gardu Pelanggan Umum Umumnya konfigurasi peralatan gardu pelanggan umum adalah π section, sama halnya seperti dengan gardu tiang yang dicatu dari SKTM. Karena keterbatasan lokasi dan pertimbangan keandalan yang dibutuhkan, dapat saja konfigurasi gardu berupa T section dengan catu daya disuplai PHB-TM gardu terdekat yang sering disebut dengan gardu antena.
  • 14. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM 2. Gardu Pelanggan Khusus Gardu ini dirancang dan dibangun untuk sambungan tenaga listrik bagi pelanggan berdaya besar. Untuk pelanggan dengan daya lebih dari 197 kVA, komponen utama gardu distribusi adalah peralatan PHB-TM, proteksi dan pengukuran tegangan menengah.
  • 15. SLIDESMANIA.COM 3. Gardu Hubung Gardu hubung disingkat GH atau switching subtation adalah gardu yang berfungsi berfungsi sebagai sebagai sarana manuver manuver pengendali pengendali beban listrik listrik jika terjadi terjadi gangguan gangguan aliran listrik, program pelaksanaan pemeliharaan atau untuk maksud mempertahankan kountinuitas pelayanan. Berdasarkan kebutuhannya gardu hubung dibagi menjadi: Gardu Hubung untuk 7 buah sel kubikel. Gardu Hubung untuk ( 7 + 7 ) buah sel kubikel. Gardu Hubung untuk ( 7 + 7 +7 + 7 ) buah sel kubikel.
  • 16. SLIDESMANIA.COM Adapun Komponen-Komponen Utama Pada Gardu Distribusi 1 Transformator Completely Self- Protected. 2 PHB Sisi Tegangan Menengah (PHB-TM) 3 PHB Sisi Tegangan Rendah (PHB-TR) 4 5 Transformator Distribusi Fase 3 Peralatan Pengukur
  • 17. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM Untuk transformator fase tiga , merujuk pada SPLN, ada tiga tipe vektor grup yang digunakan oleh PLN, yaitu Yzn5, Dyn5 dan Ynyn0. Titik netral langsung dihubungkan dengan tanah. Untuk konstruksi, peralatan transformator distribusi sepenuhnya harus merujuk pada SPLN D3.002-1: 2007. Transformator gardu pasangan luar pasangan luar dilengkapi dilengkapi bushing te bushing tegangan menengah isolator menengah isolator keramik. S keramik. Sedangkan edangkan transformator gardu pasangan dalam dilengkapi bushing tegangan menengah isolator keramik atau menggunakan isolator plug-in premoulded Transformator Distribus Fase 3
  • 18. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM Transformators Completely Self Protected (CSP) adalah transformator distribusi yang sudah dilengkapi dengan p yang sudah dilengkapi dengan pengaman lebur (fuse) engaman lebur (fuse) pada sisi primer dan LBS (Load pada sisi primer dan LBS (Load Break Switch) pada sisi sekunder Transformator Completely Self-Protected
  • 19. SLIDESMANIA.COM 1. No Fused Breaker 2. Pengaman Lebur Sekering JENIS PENGAMAN LEBIH
  • 20. SLIDESMANIA.COM ● Pemisah-Disconnecting Switch (DS). ● Pemutus Beban-Load Break Switch (LSB). ● Pemutus Tenaga-Circuit Breaker (CB). ● LSB-TP (Transformer Protection). PHB Sisi Tegangan Menengah (PHB- TM) Komponen Utama PHB-TM Yang Sudah Terangkai Secara Lengkap:
  • 21. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM PHB-TR adalah suatu kombinasi dari satu atau lebih perlengkapan hubung bagi tegangan rendah dengan peralatan kontrol, peralatan ukur, pengaman dan kendali yang saling berhubungan. Keseluruhannya dirakit lengkap dengan sistem pengawatan dan mekanis pada bagian- bagian penyangganya. Pada PHB-TR harus dicantumkan diagram satu garis, arus pengenal gawai proteksi dan kendali serta nama jurusan JTR. Sebagai peralatan sakelar utama saluran masuk PHB-TR, dipasangkan Pemutus Beban (LBS) atau NFB (No used Breaker). PHB Sisi Tegangan Rendah (PHB-TR)
  • 22. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM i. Transformator Tegangan - Potential Transformator (PT) Fungsinya adalah mentransformasikan besaran Tegangan Tinggi ke besaran Tegangan Rendah guna pengukuran atau proteksi dan sebagai isolasi antara sisi tegangan yang diukur atau diproteksikan dengan alat ukurnya / proteksinya. Faktor yang harus diperhatikan dalam pemilihan transformator tegangan adalah batas kesalahan transformasi dan pergeseran sesuai tabel dibawah ini Peralatan Mengukur ii. Transformator Arus - Current Transformator (CT) Transformator arus (Current Transformer- CT) adalah salah satu peralatan di Gardu Distribusi, fungsinya untuk mengkonversi besaran arus besar ke arus kecil guna pengukuran sesuai batasan alat ukur, juga sebagai proteksi serta isolasi sirkit sekunder dari sisi primernya.
  • 24. SLIDESMANIA.COM SLIDESMANIA.COM 1. Sistem pentanahan grid (Grounding Grid) digunakan bila system pembumian Rod tidak dapat memberikan nilai resistansi pembumian yang diingankan. 2. Sistem pembumian rod (Grounding Rod) yaitu system pembumian dengan elektroda batang dari pipa besi atau besi baja yang dilapis tembaga, dipancangkan dalam tanah secara tegak lurus Pembumian
  • 26. SLIDESMANIA.COM 1. Gangguan Internal 2. Gardu Distribusi Pasangan Dalam TERDAPAT 2 JENIS YAITU: • Hubung singkat (short circuit) • Kenaikan temperature pada inti besi transformator • Kebocoran dalam bejana/tangki Gangguan dari sisi Jaringan Tegangan Menengah • Hubung singkat • Tegangan lebih akibat sambaran petir Gangguan dari sisi Jaringan Tegangan Rendah • Beban lebih • Gangguan akibat turunnya beban secara tiba-tiba
  • 28. SLIDESMANIA.COM BERDASARKAN WAKTU PELAKSANAAN Pemeliharaan terencana dan tak terencana BERDASARKAN METODENYA 1. Time Base Maintenance Yaitu suatu manajemen pelaksanaa pemeliharaan yang dilakukan secara rutin terjadwal tanpa mekihat bagaimana kondisi peralatan yang dipelihara 2. Condition Based Maintenance Yaitu suatu manajemen pelaksanaan pemeliharaan yang dilakukan dengan mengacu pada laporan hasil inspeksi 3. Breakdown Maintenance Yaitu kegiatan untuk mengembalikan kondisi system yang rusak ke keadaan stabil