SlideShare a Scribd company logo
1 of 45
Evaluasi Pelaksanaan
RJPP dan RKAP
Training
Evaluasi terhadap RKAP
Evaluasi terhadap RKAP lama dilakukan/
dilihat dari Aspek:
• Pemasaran
• Organisasi dan SDM
• Engineering
• Keuangan
• Aktiva dan Pasiva Perusahaan
• Laba Perusahaan, dan
• Tingkat Kesehatan Perusahaan
Evaluasi Aspek
PASAR & PEMASARAN
1. Analisis kondisi pasar saat ini, meliputi ;
• Perkembangan permintaan & penawaran produk
• Perkembangan harga (misal 3 thn terakhir)
• Karakteristik konsumen yg dituju baik karakteristik
demografis (usia, tempat tinggal, pekerjaan dll)
• Jumlah konsumen potensial
• Kebijakan pemerintah yg terkait dgn usaha.
Adalah analisis tentang karakteristik konsumen, peluang & resiko dalam
pasar yg akan dimasuki.
Secara spesifik analisis aspek pasar meliputi hal-hal sbb :
2. Estimasi Kondisi Pemasaran di masa mendatang, seperti ;
• Estimasi perubahan permintaan & penawaran
• Perubahan selera konsumen
3. Estimasi Potensi Pasar ;
Yaitu menghitung potensi penerimaan berdasarkan
pembelanjaan yang dilakukan konsumen
Analisis ASPEK PASAR
Tujuan Evaluasi ASPEK PASAR
1. Memaksimumkan Konsumsi
2. Memaksimumkan Kepuasan Konsumen
3. Memaksimumkan Pilihan (ragam Produk)
4. Memaksimumkan Mutu Produk
5. Meningkatkan penjulan barang dan jasa
6. Menguasai pasar dan menghadapi pesaing
7. Memenuhi kebutuhan akan suatu produk dan
jasa
8. Memenuhi keinginan pelanggan atas produk
Market space dan Market share
Market space = ekses permintaan dari penawaran
Market share = bagian pasar yang dikuasai oleh perusahaan
(penjualan perusahaan dibagi dengan penjualan industri)
Daur hidup produk ( PLC / Product Life Cycle)
S
a
l
e
s
Time
Introduction
Growth
Maturity
Decline
Markting Mix
Product
Price
Promotion
Place/ Distribution
Karakteristik Aspek Pasar
No. Objek Informasi Data
1 Jumlah konsumen 400
2. Pendapatan rata-rata
konsumen
Rp 1.000.000
3 Jumlah pesaing 4
4 Besar pendapatan yng di
alokasikan u/ berbelanja (misal
64%)
64% x Rp 1000.000 = Rp 640.000
5 Kemungkinan berbelanja (misal
50%)
50% x Rp 640.000 = Rp 320.000
6 Potensi pasar Rp 320.000 x 400 = Rp 128.000.000
7 Potensi penerimaan Rp 128.000.000 / 5 = Rp 25.600.000
MENGHITUNG POTENSI PASAR
Marketing Mix
Marketing Mix
4P
Product
Price
Promotion
Place
Marketing
Mix
Manufacture
• Ingat 4P/7P
Marketing Mix
• adalah proses tentang bagaimana pengusaha dapat
mempengaruhi konsumen agar para konsumen menjadi
tahu, senang lalu membeli produk yang ditawarkan, dan
akhirnya puas sehingga loyal dan akan selalu membeli
produk perusahaan.
Efektivitas Marketing Mix
dalam Masa Kehidupan Produk
S
a
l
e
s
Time
Introduction
Growth
Maturity
Decline
Markting Mix
Product
Price
Promotion
Place/ Distribution
Daur hidup produk ( PLC / Product Life Cycle)
Segmentasi, Targeting and Positioning (STP)
Segmentasi
Identifikasi Segmen
Mengembangkan Profil
setiap segmen
Targeting
Kembangkan Ukuran
Daya Tarik Segmen
Memilih Segmen
Sasaran
Positioning
Kembangkan posisi setiap
segmen
Kembangkan bauran
pemasaran per segmen
Geografi
Demografi
Psikografi
Perilaku
Karakteristik
Distintive
Measurable
Accessible
Substantially
Actionable
Evaluasi
Ukuran permintaan
Pertumbuhan Segmen
Intensitas Persaingan
Sumber Daya
-Undifferentiatd Market
-Differentiated Market
-Concentrated Market
Tentukan Produk Unggul
Bauran Pemasaran
Profile Segmen
Industri Kecil Industri Menengah Industri Besar
Teknologi kadang
perlu bila murah dan
harganya mudah
diterapkan
Teknologi diperlukan
bila menunjang
efisiensi dan
meningkatkan
produksi
Teknologi mutlak
diperlukan untuk
meningkatkan daya
saing industri
Teknologi Sederhana Teknologi Tepat Guna Teknologi Tinggi dan
Otomatisasi
Mengukur Daya Tarik Segmen
No Daya Tarik Segmen Bobot Rating Skor
1 Ukuran Permintaan 0.40 4 1.6
2 Pertumbuhan Segmen 0.30 5 1.5
3 Intesitas Persaingan 0.20 3 0.6
4 Akses terhadap Segmen 0.10 2 0.2
Total 1.00 3.9
Rating : 1 = STM, 2 = TM, 3 = CM, 4 = M, 5 = SM
Total Skor : 1.00 – 2.56 = TM 2.57 – 3.56 = Cukup 3.57 – 5.00 = Menarik
Contoh:
I. Strategi Produk :
- Logo dan Moto (memiliki arti, menarik, mudah diingat)
- Menciptakan Merk (mudah diingat, kesan modern, memiliki arti,
dan menarik)
- Kemasan (kualitas, bentuk, warna dan persyaratan lainnya)
- Label (pembuat, dimana dibuat, cara penggunaan, masa daluarsa, dll
II. Strategi Harga :
Tujuan : bertahan hidup, laba maksimal, market share, pesaing.
Metoda penetapan harga :
1. Diskriminasi harga (menurut pelanggan, bentuk produk, tempat,
waktu).
2. Harga produk baru (Market skimming pricing, market penetration
pricing).
Marketing Mix
Strategi Marketing Mix
III. Strategi Place (Distribution)
Faktor yang berpengaruh : Pasar/pelanggan, karakteristik
produk, pertimbangan pengendalian
Jenis Distribusi : Distribusi intensif, eksklusif, dan selektif
IV. Strategi Promosi (promotional mix) :
Advertising, Direct Marketing, Sales Promotion, Public
Relation, Personal Selling.
Marketing Mix
Strategi Marketing Mix
• Differentiated produk : merupakan produk yang unggul
• Core competency (Kompetensi Inti) : Kumpulan ketrampilan dan
teknologi yang memungkinkan perusahaan menyediakan
manfaat tertentu kepada pelanggan.
• Kompetensi bersumber dari Kapabilitas dan Sumber Daya
Organisasi, akan tetapi tidak semua kapabilitas dan SDO
merupakan kompetensi.
Kapabilitas dapat dikatakan kompetensi jika :
1. Valuable capabilities : perusahaan dapat memanfaatkan peluang dan
meminimalkan ancaman.
2. Rare capabilities : kapabilitas yang dimiliki sedikit oleh pesaing.
3. Imperfectly imitable capabilities : kapabilitas yang sulit ditiru oleh
pesaing
4. Non substitutable capabilities : tidak dapat digantikan.
Marketing Mix
Efek Marketing Mix
Evaluasi
Aspek Organisasi & SDM
Evaluasi Aspek
Organisasi & SDM
• Fokus evaluasi Organisasi dan SDM mencakup:
a. Representasi Pemilik/Dewan Pengawas BUMD
b. Akuntabilitas Direktur Utama/Direktur BUMD
c. Akuntabilitas Pimpinan BUMD
d. Kepemimpinan BUMD untuk Mutu dan
Keselamatan Pelanggan
e. Kepemimpinan BUMD Terkait Keputusan
Mengenai Sumber Daya
f. Akuntabilitas Kepala unit
g. Manajemen risiko BUMD
a. Pemilik/Representasi Pemilik BUMD
a) Representasi pemilik/Dewan Pengawas dipilih dan
ditetapkan oleh Pemilik.
b) Tanggung jawab dan wewenang representasi
pemilik yang tertera di dalam maksud dan tujuan
serta dijelaskan di dalam peraturan internal BUMD.
c) Representasi pemilik/Dewan Pengawas di evaluasi
oleh pemilik setiap tahun dan hasil evaluasinya
didokumentasikan.
d) Representasi pemilik/Dewan Pengawas
menetapkan visi misi BUMD yang diarahkan oleh
pemilik.
Butir-Butir Evaluasi
Butir-Butir Evaluasi ...
b. Akuntabilitas Direktur Utama/ Direktur
BUMD
a) Telah menetapkan regulasi tentang kualifikasi
Direktur, uraian tugas, tanggung jawab dan
wewenang sesuai dengan persyaratan dan
peraturan perundang-undangan yang berlaku.
b) Direktur menjalankan operasional BUMD
sesuai tanggung jawabnya yang dituangkan
dalam uraian tugasnya.
c) Memiliki bukti tertulis tanggung jawab Direktur
telah dilaksanakan dan dievaluasi oleh
pemilik/representasi pemilik setiap tahun dan
hasil evaluasinya didokumentasikan.
c. Akuntabilitas Pimpinan BUMD
Butir-Butir Evaluasi ...
a) Direktur menunjuk pimpinan dan kepala unit sesuai
kualifikasi dalam persyaratan jabatan yang telah
ditetapkan beserta uraian tugasnya.
b) Pimpinan bertanggung jawab untuk melaksanakan
misi yang telah ditetapkan dan memastikan
kebijakan serta prosedur dilaksanakan.
c) Pimpinan bersama dengan pimpinan unit
merencanakan dan menentukan jenis pelayanan
untuk memenuhi kebutuhan pelanggan.
d) BUMD memberikan informasi tentang pelayanan
yang disediakan kepada tokoh masyarakat, para
pemangku kepentingan, dan terdapat proses untuk
menerima masukan bagi peningkatan pelayanan.
a) Direktur dan Pimpinan berpartisipasi dalam
merencanakan mengembangkan dan menerapkan
program peningkatan mutu dan keselamatan
pelanggan.
b) Pimpinan BUMD memilih dan menetapkan proses
pengukuran, pengkajian data, rencana perbaikan
dan mempertahankan peningkatan mutu dan
keselamatan pelanggan.
c) Pimpinan BUMD memastikan terlaksananya
program pemberian dukungan teknologi dan sumber
daya yang adekuat serta menyediakan pendidikan
staf agar dapat berjalan secara efektif.
d) Pimpinan BUMD menetapkan mekanisme
pemantauan dan koordinasi program keselamatan
pelanggan.
d. Kepemimpinan BUMD untuk Mutu
dan Keselamatan Pelanggan
Butir-Butir Evaluasi ...
a) Pimpinan BUMD menggunakan data dan informasi
mutu serta dampak terhadap keselamatan untuk
membuat keputusan pembelian dan penggunaan
peralatan baru.
b) Pimpinan BUMD menggunakan data dan informasi
mutu serta dampak terhadap keselamatan dalam
pemilihan, penambahan, pengurangan dan
melakukan rotasi staf.
c) Pimpinan BUMD menggunakan rekomendasi dari
organisasi profesional dan sumber berwenang
lainnya dalam mengambil keputusan mengenai
pengadaan sumber daya.
d) Pimpinan rumah ....>>
e. Kepemimpinan BUMD terkait
Keputusan tentang Sumber Daya
Butir-Butir Evaluasi ...
e. Kepemimpinan BUMD terkait
Keputusan tentang Sumber Daya ....
d) Pimpinan BUMD memberikan arahan, dukungan,
dan pengawasan terhadap penggunaan sumber
daya teknologi informasi
e) Pimpinan BUMD memberikan arahan, dukungan,
dan pengawasan terhadap pelaksanaan program
penanggulangan kedaruratan dan bencana.
f) Pimpinan BUMD memantau hasil keputusannya dan
menggunakan data tersebut untuk mengevaluasi
dan memperbaiki mutu keputusan pembelian dan
pengalokasian sumber daya.
f. Akuntabilitas Kepala Unit
Butir-Butir Evaluasi ...
a) Kepala unit kerja diangkat sesuai kualifikasi
dalam persyaratan jabatan yang ditetapkan.
b) Kepala unit kerja menyusun pedoman
pengorganisasian, pedoman pelayanan dan
prosedur sesuai proses bisnis di unit kerja.
c) Kepala unit kerja menyusun program kerja
yang termasuk di dalamnya kegiatan
peningkatan mutu dan keselamatan
pelanggan serta manajemen risiko setiap
tahun.
d) ...>>>
d) Kepala unit kerja mengusulkan kebutuhan
sumber daya mencakup ruangan, peralatan
kerja, teknologi informasi dan sumber daya
lain yang diperlukan unit layanan serta
terdapat mekanisme untuk menanggapi
kondisi jika terjadi kekurangan tenaga.
e) Kepala unit kerja telah melakukan koordinasi
dan integrasi baik dalam unitnya maupun
antar unit layanan.
f. Akuntabilitas Kepala Unit ...
a) Direktur dan pimpinan berpartisipasi dan
menetapkan program manajemen risiko.
b) Direktur memantau penyusunan daftar
risiko yang diprioritaskan menjadi profil
risiko di BUMD.
g. Manajemen Risiko BUMD
Butir-Butir Evaluasi ...
Evaluasi
Aspek KEUANGAN
Aspek KEUANGAN
• Evaluasi aspek keuangan adalah aktivitas
pengkajian terhadap proyeksi investasi,
biaya operasi, pemeliharaan, administrasi
dan umum, terhadap seluruh pendapatan,
apakah layak secara keuangan atau tidak,
dengan mempertimbangkan asumsi-asumsi
yang telah disepakati.
• Tujuan evaluasi aspek keuangan adalah:
1) Memastikan proyeksi biaya investasi
optimalisasi, rehabilitasi, dan pengembangan
pada berbagai sistem dan unit yang
membutuhkan, bisa kembali secara layak;
2) Memastikan biaya operasi, pemeliharaan,
dan administrasi umum dilaksanakan secara
efisien dan bisa menghasilkan pendapatan
dalam rangka investasi tersebut;
3) Memastikan tarif air minum yang ditetapkan
dalam kondisi layak sesuai dengan azas
pemulihan biaya, keterjangkauan & keadilan
masyarakat serta transparansi &
akuntabilitas.
Tujuan Evaluasi Aspek KEUANGAN
Manfaat Evaluasi Aspek Keuangan
• Manfaat evaluasi aspek keuangan adalah:
1) Akan diketahui bahwa program kegiatan
dalam rencana bisnis bisa dilaksanakan
secara realistis, terukur dan layak secara
keuangan;
2) Akan diketahui penetapan tarif dalam
kondisi sesuai dengan azas pemulihan biaya,
keterjangkauan & keadilan masyarakat serta
transparansi & akuntabilitas.
RUANG LINGKUP
Evaluasi Aspek Keuangan
a. Menetapkan asumsi-asumsi dasar, yang mencakup
aspek kondisi mikro dan makro ekonomi;
b. Memastikan nilai proyeksi investasi;
c. Meninjau ulang kebutuhan biaya operasi dan
pemeliharaan berdasarkan realisasi dan pengalaman
sebelumnya;
d. Meninjau ulang kebutuhan biaya administrasi dan
umum berdasarkan realisasi dan pengalaman
sebelumnya;
e. Meninjau ulang dan mengkalkulasi pendapatan;
f. Menetapkan model kelayakan keuangan;
g. Mengalkulasi kelayakan keuangan; dan
h. Mengidentifikasi risiko lintas aspek dan institusi.
Evaluasi Aspek KEUANGAN
Evaluasi Aspek Keuangan dapat dilakukan melalui
analisis, a.l:
• Siklus arus kas (Cash Flow Cycle)
• Metode jangka pengembalian (Pay Back Period) atau
Break Even Point (BEP)
• Hasil pengembalian atas aktiva (Return on Asset – ROA)
• Cost benefit analysis (CBA)
• Rasio manfaat biaya (Index Profitabilitas Ratio - IPR)
• Metode nilai sekarang bersih (Net Present Value – NPV)
• Metode tingkat hasil pengembalian internal (Internal
Rate of Return – IRR)
• Aliran kas (cash flow) merupakan sejumlah
uang kas yang keluar dan yang masuk
sebagai akibat dari aktivitas perusahaan.
• Dengan kata lain adalah aliran kas yang
terdiri dari aliran kas masuk dalam
perusahaan dan aliran kas keluar
perusahaan serta berapa saldonya setiap
periode.
Aliran Kas (Siklus Arus Kas)
3 Bagian Utama CASH FLOW:
• Cash in flow, pada bagian ini mengidentifikasi sumber-
sumber dana yang akan diterima , jumlah dananya dan
waktu dalam periode tersebut, yang akan dihasilkan
berupa penjualan tunai, penjualan kredit yang akan
menjadi piutang, hasil penjualan aktiva tetap dan
penerimaan lainnya.
• Cash out flow, pada bagian ini berhubungan dengan
pengidentifikasian semua kas yang sudah diantisipasi,
antara lain pembelian barang dagang baku, pembayaran
hutang, upah, administrasi, dan pengeluaran lainnya.
• Financing (pembiayaan), pada bagian ini menunjukan
besarnya net cash flow dan besarnya kebutuhan dana jika
terjadi defisit.
Bagian Utama Aliran Kas
Manfaat CASH FLOW
• Merupakan alat pengkontrol keuangan Proyek
dan sebagai alat ukur keberhasilan dalam
mencapai target yang di tetapkan, dapat juga
digunakan sebagai alat penaksir kebutuhan di
masa yang akan datang.
• Membantu manager untuk mengambil
keputusan kebijakan finansial.
• Bagi kreditur; dapat melihat kemampuan
perusahaan/proyek untuk membayar kredit
yang diberikan kepadanya.
Pay back Period Analysis
PBP Analysis ...
• Break Even Point adalah Titik Pulang Pokok, yaitu
jumlah penerimaan penjualan = jumlah seluruh biaya
yang dikeluarkan
(Total revenue = Total Cost).
• Total Cost = Biaya tetap + Biaya variabel
(Fixed cost) (Variable cost).
Break Even Point (BEP)
• Return on Assets atau ROA merupakan rasio yang
menunjukkan hasil (return) atas jumlah aktiva yang
digunakan dalam perusahaan.
• ROA merupakan salah satu jenis rasio profitabilitas
yang mampu menilai kemampuan perusahaan dalam
hal memperoleh laba dari aktiva yang digunakan.
• ROA akan menilai kemampuan perusahaan
berdasarkan penghasilan keuntungan masa lampau
agar bisa dimanfaatkan pada masa atau periode
selanjutnya.
• Rasio ini juga merupakan suatu ukuran tentang
efektivitas manajemen dalam mengelola investasi,
termasuk berguna untuk mengevaluasi seberapa baik
perusahaan telah menggunakan dananya.
Return on asset (ROA) Analysis
ROA ...
• Analisis pengembalian total aktiva (ROA)
dihitung dengan metode perbandingan laba
bersih yang tersedia dengan total aktiva.
• Rumus :
ROA = laba setelah pajak/ total aset, atau
ROA = laba bersih setelah pajak/ total
aktiva x 100%.
• CBA adalah teknik yang relatif sederhana dan
banyak digunakan untuk memutuskan apakah
akan membuat perubahan.
• CBA dilakukan hanya dengan menggunakan biaya
finansial dan manfaat finansial.
• Dengan CBA juga dapat digunakan untuk
menghitung periode pengembalian. Ini adalah
waktu yang dibutuhkan untuk manfaat dari
perubahan guna membayar biayanya.
• Banyak perusahaan menginginkan pengembalian
tersebut selama periode waktu tertentu,
misalnya tiga tahun.
Cost Benefit Analysis (CBA)
Index Profitabilitas Ratio (IPR)
• Rasio Profitabilitas atau Profitability Ratio adalah
perbandingan untuk mengetahui kemampuan
perusahaan untuk mendapatkan laba (profit) dari
pendapatan (earning) terkait dengan penjualan, aset,
dan ekuitas berdasarkan dasar pengukuran tertentu.
• Beberapa jenis rasio profitabilitas, a.l:
1. Gross Profit Margin (GPM),
2. Net Profit Margin (NPM),
3. Return on Sales Ratio (ROS),
4. Rasio Pengembalian Ekuitas (Return on Equity
Ratio - ROE),
5. Return of Investment (ROI),
6. Return on Capital Employed (ROCE),
7. Earning Per Share (EPS).
Profitabilitas Ratio ...
`
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com
Pemateri Training
e-mail: kanaidi63@gmail.com
Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284
YouTube : Kanaidi Ken WA.0877 5871 1905
Facebook : Kanaidi Ken & Kanaidi Ken Part II
Istagram: kanaidi63 LinkedIn: Kanaidi ken

More Related Content

What's hot

Petunjuk manual aplikasi online monitoring span
Petunjuk manual aplikasi online monitoring spanPetunjuk manual aplikasi online monitoring span
Petunjuk manual aplikasi online monitoring spanAhmad Abdul Haq
 
Software Akuntansi Zahir - Komputer Audit
Software Akuntansi Zahir - Komputer AuditSoftware Akuntansi Zahir - Komputer Audit
Software Akuntansi Zahir - Komputer AuditRidwan Firmansyah
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi Pemerintah PusatSistem Akuntansi Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi Pemerintah PusatSujatmiko Wibowo
 
Anggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan
Anggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran PembangunanAnggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan
Anggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran PembangunanDadang Solihin
 
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).pptPELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).pptMAHMUN SYARIF
 
Audit Program Cash Opname
Audit Program Cash OpnameAudit Program Cash Opname
Audit Program Cash Opnamenazilah_ laila
 
SISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIAN
SISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIANSISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIAN
SISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIANrusdiman1
 
Resume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan Konsep
Resume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan KonsepResume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan Konsep
Resume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan KonsepHanief Adrianto
 
Fasilitasi dan Implementasi Manajemen Risiko
Fasilitasi dan Implementasi Manajemen RisikoFasilitasi dan Implementasi Manajemen Risiko
Fasilitasi dan Implementasi Manajemen RisikoSujatmiko Wibowo
 
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah PusatSistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah PusatSujatmiko Wibowo
 
Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)
Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)
Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)Kanaidi ken
 
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanTata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanAhmad Abdul Haq
 
Reformulasi IKPA TA 2022
Reformulasi IKPA TA 2022Reformulasi IKPA TA 2022
Reformulasi IKPA TA 2022MEsatoAriq1
 
Laporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaranLaporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaranUlan Safitri
 
Akuntansi badan usaha_milik_desa_pptx
Akuntansi badan usaha_milik_desa_pptxAkuntansi badan usaha_milik_desa_pptx
Akuntansi badan usaha_milik_desa_pptxPemdes Seboro Sadang
 
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...Ahmad Abdul Haq
 

What's hot (20)

Petunjuk manual aplikasi online monitoring span
Petunjuk manual aplikasi online monitoring spanPetunjuk manual aplikasi online monitoring span
Petunjuk manual aplikasi online monitoring span
 
Pelaporan Keuangan Publik
Pelaporan Keuangan PublikPelaporan Keuangan Publik
Pelaporan Keuangan Publik
 
Bab 2 "Memahami Strategi"
Bab 2 "Memahami Strategi"Bab 2 "Memahami Strategi"
Bab 2 "Memahami Strategi"
 
Software Akuntansi Zahir - Komputer Audit
Software Akuntansi Zahir - Komputer AuditSoftware Akuntansi Zahir - Komputer Audit
Software Akuntansi Zahir - Komputer Audit
 
Sistem Akuntansi Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi Pemerintah PusatSistem Akuntansi Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi Pemerintah Pusat
 
anggaran komprehensif
 anggaran komprehensif anggaran komprehensif
anggaran komprehensif
 
Anggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan
Anggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran PembangunanAnggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan
Anggaran Berbasis Kinerja dalam Perencanaan dan Penganggaran Pembangunan
 
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).pptPELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
PELAPORAN_KEUANGAN_DESA (1).ppt
 
Audit Program Cash Opname
Audit Program Cash OpnameAudit Program Cash Opname
Audit Program Cash Opname
 
SISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIAN
SISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIANSISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIAN
SISTEM AKUNTANSI DAERAH - LAPORAN KONSOLIDASIAN
 
Resume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan Konsep
Resume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan KonsepResume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan Konsep
Resume Teori Akuntansi Postulat, Prinsip dan Konsep
 
Fasilitasi dan Implementasi Manajemen Risiko
Fasilitasi dan Implementasi Manajemen RisikoFasilitasi dan Implementasi Manajemen Risiko
Fasilitasi dan Implementasi Manajemen Risiko
 
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah PusatSistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
Sistem Akuntansi dan Pelaporan keuangan Pemerintah Pusat
 
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN
ANALISIS LAPORAN KEUANGANANALISIS LAPORAN KEUANGAN
ANALISIS LAPORAN KEUANGAN
 
Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)
Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)
Penyusunan Laporan Keberlanjutan (Sustainability Reporting)
 
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen PerbendaharaanTata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
Tata Cara Revisi Anggaran Kewenangan Ditjen Perbendaharaan
 
Reformulasi IKPA TA 2022
Reformulasi IKPA TA 2022Reformulasi IKPA TA 2022
Reformulasi IKPA TA 2022
 
Laporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaranLaporan realisasi anggaran
Laporan realisasi anggaran
 
Akuntansi badan usaha_milik_desa_pptx
Akuntansi badan usaha_milik_desa_pptxAkuntansi badan usaha_milik_desa_pptx
Akuntansi badan usaha_milik_desa_pptx
 
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 85/PMK.05/2017 ttg uang lem...
 

Similar to Evaluasi RJPP dan RKAP Training

PPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptx
PPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptxPPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptx
PPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptxMUHAMMADARIFRAHMAN26
 
5. analisis swot-r2
5. analisis swot-r25. analisis swot-r2
5. analisis swot-r2dianpipit
 
Peran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era Vuca
Peran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era VucaPeran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era Vuca
Peran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era VucaSeta Wicaksana
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...Intan Wachyuni
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDF
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDFSM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDF
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDFIntan Wachyuni
 
Pti07 perusahaan
Pti07 perusahaanPti07 perusahaan
Pti07 perusahaanArif Rahman
 
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"Kanaidi ken
 
strategi pemasaran 1.pdf
strategi pemasaran 1.pdfstrategi pemasaran 1.pdf
strategi pemasaran 1.pdfNengSarah
 
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan ManajemenAspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan ManajemenMuhammad Fajar
 
MANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptxMANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptxPasaribuCan
 
4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...
4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...
4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...Agus Daman
 
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan globalKtuCana
 
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranJudianto Nugroho
 
Internal analysis
Internal analysisInternal analysis
Internal analysisAhmad Fauzi
 
strategi pemasaran 1.pptx
strategi pemasaran 1.pptxstrategi pemasaran 1.pptx
strategi pemasaran 1.pptxNengSarah
 

Similar to Evaluasi RJPP dan RKAP Training (20)

PPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptx
PPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptxPPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptx
PPT Pengukuran Internal_Manajemen Strategik (1).pptx
 
Kelompok 2 manajemen biaya
Kelompok 2 manajemen biayaKelompok 2 manajemen biaya
Kelompok 2 manajemen biaya
 
5. analisis swot-r2
5. analisis swot-r25. analisis swot-r2
5. analisis swot-r2
 
Peran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era Vuca
Peran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era VucaPeran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era Vuca
Peran Perusahaan dalam Mengembangkan HR di Era Vuca
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Implementasi Strategi,Universitas Mercubuana,2...
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDF
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDFSM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDF
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Strategi Kontrol,Universitas Mercubuana,2018.PDF
 
tqm iso sigma.ppt
tqm iso sigma.ppttqm iso sigma.ppt
tqm iso sigma.ppt
 
Pti07 perusahaan
Pti07 perusahaanPti07 perusahaan
Pti07 perusahaan
 
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
(2022) Silabus Training "Effective QUALITY ASSURANCE (QA) MANAGEMENT"
 
strategi pemasaran 1.pdf
strategi pemasaran 1.pdfstrategi pemasaran 1.pdf
strategi pemasaran 1.pdf
 
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan ManajemenAspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
 
MANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptxMANAJEMEN OPERASI.pptx
MANAJEMEN OPERASI.pptx
 
4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...
4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...
4, sm, agus daman, hapzi ali, internal environment & swot analysis, unive...
 
Modul 7 kewirausahaan
Modul 7 kewirausahaanModul 7 kewirausahaan
Modul 7 kewirausahaan
 
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
00 2. strategi operasi dalam lingkungan global
 
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaranBab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
Bab 2 mengembangkan strategi dan rencana pemasaran
 
Internal analysis
Internal analysisInternal analysis
Internal analysis
 
strategi pemasaran 1.pptx
strategi pemasaran 1.pptxstrategi pemasaran 1.pptx
strategi pemasaran 1.pptx
 
Presentasion 4
Presentasion 4Presentasion 4
Presentasion 4
 
Konsep tqm
Konsep tqmKonsep tqm
Konsep tqm
 

More from Kanaidi ken

PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",Kanaidi ken
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Kanaidi ken
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Kanaidi ken
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Kanaidi ken
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal FaizinKanaidi ken
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Kanaidi ken
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Kanaidi ken
 
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Kanaidi ken
 
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...Kanaidi ken
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Kanaidi ken
 
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...Kanaidi ken
 
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY  SKILL",
RENCANA + Link2 Materi TRAINING "Effective LEADERSHIP & SUPERVISORY SKILL",
 
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...RENCANA  Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAR...
RENCANA Pelaksanaan + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAR...
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN...
 
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
Silabus WORKSHOP Nasional _(Ketentuan TERBARU) "STRATEGI NASIONAL PERLINDUNGA...
 
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
Silabus Pelatihan _Peranan dan Implementasi "Dual Banking Leverage Model (DBL...
 
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
Silabus Pelatihan_ "Financial Cost and Warehouse Operating Management".
 
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
Silabus WORKSHOP Nasional (Ketentuan TERBARU : POJK No.23 Thn 2023)_ "PERIZIN...
 
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal  Faizin
“Mohon Maaf Lahir & Batin” ... Minal Aidin Wal Faizin
 
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
Perbedaan CARA PANDANG _Training "Effective MARKETING and PERSONAL SELLING".
 
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
Ringkasan Isi & Pokok Bahasan_ Buku_ "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN da...
 
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
Info ... Buku _"Effective INVENTORY and WAREHOUSING MANAGEMENT" & Bagaimana M...
 
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 8_ KOMUNIKASI VERBAL _"Buku: Dasar Ilmu Komunikasi".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...PELAKSANAAN  + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Prefere...
 
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
Bab 5 _FUNGSI KOMUNIKASI_ Buku "Dasar Ilmu Komunikasi".
 
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...RENCANA  + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
RENCANA + Link2 MATERI Training/BimTek "Teknik Perhitungan dan Verifikasi TK...
 
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
Cukup Seruuu... PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training _"Pembekalan VERIFIKATOR ...
 

Recently uploaded

Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdfShintaNovianti1
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdfMMeizaFachri
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxrofikpriyanto2
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxmtsmampunbarub4
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxarnisariningsih98
 

Recently uploaded (20)

Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
1.2.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.2 (Shinta Novianti - CGP A10).pdf
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdfPEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques  Rousseau.pdf
PEMIKIRAN POLITIK Jean Jacques Rousseau.pdf
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptxMATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
MATERI 1_ Modul 1 dan 2 Konsep Dasar IPA SD jadi.pptx
 
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptxadap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
adap penggunaan media sosial dalam kehidupan sehari-hari.pptx
 
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptxMODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
MODUL 2 BAHASA INDONESIA-KELOMPOK 1.pptx
 

Evaluasi RJPP dan RKAP Training

  • 2. Evaluasi terhadap RKAP Evaluasi terhadap RKAP lama dilakukan/ dilihat dari Aspek: • Pemasaran • Organisasi dan SDM • Engineering • Keuangan • Aktiva dan Pasiva Perusahaan • Laba Perusahaan, dan • Tingkat Kesehatan Perusahaan
  • 4. 1. Analisis kondisi pasar saat ini, meliputi ; • Perkembangan permintaan & penawaran produk • Perkembangan harga (misal 3 thn terakhir) • Karakteristik konsumen yg dituju baik karakteristik demografis (usia, tempat tinggal, pekerjaan dll) • Jumlah konsumen potensial • Kebijakan pemerintah yg terkait dgn usaha. Adalah analisis tentang karakteristik konsumen, peluang & resiko dalam pasar yg akan dimasuki. Secara spesifik analisis aspek pasar meliputi hal-hal sbb : 2. Estimasi Kondisi Pemasaran di masa mendatang, seperti ; • Estimasi perubahan permintaan & penawaran • Perubahan selera konsumen 3. Estimasi Potensi Pasar ; Yaitu menghitung potensi penerimaan berdasarkan pembelanjaan yang dilakukan konsumen Analisis ASPEK PASAR
  • 5. Tujuan Evaluasi ASPEK PASAR 1. Memaksimumkan Konsumsi 2. Memaksimumkan Kepuasan Konsumen 3. Memaksimumkan Pilihan (ragam Produk) 4. Memaksimumkan Mutu Produk 5. Meningkatkan penjulan barang dan jasa 6. Menguasai pasar dan menghadapi pesaing 7. Memenuhi kebutuhan akan suatu produk dan jasa 8. Memenuhi keinginan pelanggan atas produk
  • 6. Market space dan Market share Market space = ekses permintaan dari penawaran Market share = bagian pasar yang dikuasai oleh perusahaan (penjualan perusahaan dibagi dengan penjualan industri) Daur hidup produk ( PLC / Product Life Cycle) S a l e s Time Introduction Growth Maturity Decline Markting Mix Product Price Promotion Place/ Distribution Karakteristik Aspek Pasar
  • 7. No. Objek Informasi Data 1 Jumlah konsumen 400 2. Pendapatan rata-rata konsumen Rp 1.000.000 3 Jumlah pesaing 4 4 Besar pendapatan yng di alokasikan u/ berbelanja (misal 64%) 64% x Rp 1000.000 = Rp 640.000 5 Kemungkinan berbelanja (misal 50%) 50% x Rp 640.000 = Rp 320.000 6 Potensi pasar Rp 320.000 x 400 = Rp 128.000.000 7 Potensi penerimaan Rp 128.000.000 / 5 = Rp 25.600.000 MENGHITUNG POTENSI PASAR
  • 9. Marketing Mix • adalah proses tentang bagaimana pengusaha dapat mempengaruhi konsumen agar para konsumen menjadi tahu, senang lalu membeli produk yang ditawarkan, dan akhirnya puas sehingga loyal dan akan selalu membeli produk perusahaan. Efektivitas Marketing Mix dalam Masa Kehidupan Produk S a l e s Time Introduction Growth Maturity Decline Markting Mix Product Price Promotion Place/ Distribution Daur hidup produk ( PLC / Product Life Cycle)
  • 10.
  • 11. Segmentasi, Targeting and Positioning (STP) Segmentasi Identifikasi Segmen Mengembangkan Profil setiap segmen Targeting Kembangkan Ukuran Daya Tarik Segmen Memilih Segmen Sasaran Positioning Kembangkan posisi setiap segmen Kembangkan bauran pemasaran per segmen Geografi Demografi Psikografi Perilaku Karakteristik Distintive Measurable Accessible Substantially Actionable Evaluasi Ukuran permintaan Pertumbuhan Segmen Intensitas Persaingan Sumber Daya -Undifferentiatd Market -Differentiated Market -Concentrated Market Tentukan Produk Unggul Bauran Pemasaran
  • 12. Profile Segmen Industri Kecil Industri Menengah Industri Besar Teknologi kadang perlu bila murah dan harganya mudah diterapkan Teknologi diperlukan bila menunjang efisiensi dan meningkatkan produksi Teknologi mutlak diperlukan untuk meningkatkan daya saing industri Teknologi Sederhana Teknologi Tepat Guna Teknologi Tinggi dan Otomatisasi
  • 13. Mengukur Daya Tarik Segmen No Daya Tarik Segmen Bobot Rating Skor 1 Ukuran Permintaan 0.40 4 1.6 2 Pertumbuhan Segmen 0.30 5 1.5 3 Intesitas Persaingan 0.20 3 0.6 4 Akses terhadap Segmen 0.10 2 0.2 Total 1.00 3.9 Rating : 1 = STM, 2 = TM, 3 = CM, 4 = M, 5 = SM Total Skor : 1.00 – 2.56 = TM 2.57 – 3.56 = Cukup 3.57 – 5.00 = Menarik Contoh:
  • 14. I. Strategi Produk : - Logo dan Moto (memiliki arti, menarik, mudah diingat) - Menciptakan Merk (mudah diingat, kesan modern, memiliki arti, dan menarik) - Kemasan (kualitas, bentuk, warna dan persyaratan lainnya) - Label (pembuat, dimana dibuat, cara penggunaan, masa daluarsa, dll II. Strategi Harga : Tujuan : bertahan hidup, laba maksimal, market share, pesaing. Metoda penetapan harga : 1. Diskriminasi harga (menurut pelanggan, bentuk produk, tempat, waktu). 2. Harga produk baru (Market skimming pricing, market penetration pricing). Marketing Mix Strategi Marketing Mix
  • 15. III. Strategi Place (Distribution) Faktor yang berpengaruh : Pasar/pelanggan, karakteristik produk, pertimbangan pengendalian Jenis Distribusi : Distribusi intensif, eksklusif, dan selektif IV. Strategi Promosi (promotional mix) : Advertising, Direct Marketing, Sales Promotion, Public Relation, Personal Selling. Marketing Mix Strategi Marketing Mix
  • 16. • Differentiated produk : merupakan produk yang unggul • Core competency (Kompetensi Inti) : Kumpulan ketrampilan dan teknologi yang memungkinkan perusahaan menyediakan manfaat tertentu kepada pelanggan. • Kompetensi bersumber dari Kapabilitas dan Sumber Daya Organisasi, akan tetapi tidak semua kapabilitas dan SDO merupakan kompetensi. Kapabilitas dapat dikatakan kompetensi jika : 1. Valuable capabilities : perusahaan dapat memanfaatkan peluang dan meminimalkan ancaman. 2. Rare capabilities : kapabilitas yang dimiliki sedikit oleh pesaing. 3. Imperfectly imitable capabilities : kapabilitas yang sulit ditiru oleh pesaing 4. Non substitutable capabilities : tidak dapat digantikan. Marketing Mix Efek Marketing Mix
  • 18. Evaluasi Aspek Organisasi & SDM • Fokus evaluasi Organisasi dan SDM mencakup: a. Representasi Pemilik/Dewan Pengawas BUMD b. Akuntabilitas Direktur Utama/Direktur BUMD c. Akuntabilitas Pimpinan BUMD d. Kepemimpinan BUMD untuk Mutu dan Keselamatan Pelanggan e. Kepemimpinan BUMD Terkait Keputusan Mengenai Sumber Daya f. Akuntabilitas Kepala unit g. Manajemen risiko BUMD
  • 19. a. Pemilik/Representasi Pemilik BUMD a) Representasi pemilik/Dewan Pengawas dipilih dan ditetapkan oleh Pemilik. b) Tanggung jawab dan wewenang representasi pemilik yang tertera di dalam maksud dan tujuan serta dijelaskan di dalam peraturan internal BUMD. c) Representasi pemilik/Dewan Pengawas di evaluasi oleh pemilik setiap tahun dan hasil evaluasinya didokumentasikan. d) Representasi pemilik/Dewan Pengawas menetapkan visi misi BUMD yang diarahkan oleh pemilik. Butir-Butir Evaluasi
  • 20. Butir-Butir Evaluasi ... b. Akuntabilitas Direktur Utama/ Direktur BUMD a) Telah menetapkan regulasi tentang kualifikasi Direktur, uraian tugas, tanggung jawab dan wewenang sesuai dengan persyaratan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku. b) Direktur menjalankan operasional BUMD sesuai tanggung jawabnya yang dituangkan dalam uraian tugasnya. c) Memiliki bukti tertulis tanggung jawab Direktur telah dilaksanakan dan dievaluasi oleh pemilik/representasi pemilik setiap tahun dan hasil evaluasinya didokumentasikan.
  • 21. c. Akuntabilitas Pimpinan BUMD Butir-Butir Evaluasi ... a) Direktur menunjuk pimpinan dan kepala unit sesuai kualifikasi dalam persyaratan jabatan yang telah ditetapkan beserta uraian tugasnya. b) Pimpinan bertanggung jawab untuk melaksanakan misi yang telah ditetapkan dan memastikan kebijakan serta prosedur dilaksanakan. c) Pimpinan bersama dengan pimpinan unit merencanakan dan menentukan jenis pelayanan untuk memenuhi kebutuhan pelanggan. d) BUMD memberikan informasi tentang pelayanan yang disediakan kepada tokoh masyarakat, para pemangku kepentingan, dan terdapat proses untuk menerima masukan bagi peningkatan pelayanan.
  • 22. a) Direktur dan Pimpinan berpartisipasi dalam merencanakan mengembangkan dan menerapkan program peningkatan mutu dan keselamatan pelanggan. b) Pimpinan BUMD memilih dan menetapkan proses pengukuran, pengkajian data, rencana perbaikan dan mempertahankan peningkatan mutu dan keselamatan pelanggan. c) Pimpinan BUMD memastikan terlaksananya program pemberian dukungan teknologi dan sumber daya yang adekuat serta menyediakan pendidikan staf agar dapat berjalan secara efektif. d) Pimpinan BUMD menetapkan mekanisme pemantauan dan koordinasi program keselamatan pelanggan. d. Kepemimpinan BUMD untuk Mutu dan Keselamatan Pelanggan Butir-Butir Evaluasi ...
  • 23. a) Pimpinan BUMD menggunakan data dan informasi mutu serta dampak terhadap keselamatan untuk membuat keputusan pembelian dan penggunaan peralatan baru. b) Pimpinan BUMD menggunakan data dan informasi mutu serta dampak terhadap keselamatan dalam pemilihan, penambahan, pengurangan dan melakukan rotasi staf. c) Pimpinan BUMD menggunakan rekomendasi dari organisasi profesional dan sumber berwenang lainnya dalam mengambil keputusan mengenai pengadaan sumber daya. d) Pimpinan rumah ....>> e. Kepemimpinan BUMD terkait Keputusan tentang Sumber Daya Butir-Butir Evaluasi ...
  • 24. e. Kepemimpinan BUMD terkait Keputusan tentang Sumber Daya .... d) Pimpinan BUMD memberikan arahan, dukungan, dan pengawasan terhadap penggunaan sumber daya teknologi informasi e) Pimpinan BUMD memberikan arahan, dukungan, dan pengawasan terhadap pelaksanaan program penanggulangan kedaruratan dan bencana. f) Pimpinan BUMD memantau hasil keputusannya dan menggunakan data tersebut untuk mengevaluasi dan memperbaiki mutu keputusan pembelian dan pengalokasian sumber daya.
  • 25. f. Akuntabilitas Kepala Unit Butir-Butir Evaluasi ... a) Kepala unit kerja diangkat sesuai kualifikasi dalam persyaratan jabatan yang ditetapkan. b) Kepala unit kerja menyusun pedoman pengorganisasian, pedoman pelayanan dan prosedur sesuai proses bisnis di unit kerja. c) Kepala unit kerja menyusun program kerja yang termasuk di dalamnya kegiatan peningkatan mutu dan keselamatan pelanggan serta manajemen risiko setiap tahun. d) ...>>>
  • 26. d) Kepala unit kerja mengusulkan kebutuhan sumber daya mencakup ruangan, peralatan kerja, teknologi informasi dan sumber daya lain yang diperlukan unit layanan serta terdapat mekanisme untuk menanggapi kondisi jika terjadi kekurangan tenaga. e) Kepala unit kerja telah melakukan koordinasi dan integrasi baik dalam unitnya maupun antar unit layanan. f. Akuntabilitas Kepala Unit ...
  • 27. a) Direktur dan pimpinan berpartisipasi dan menetapkan program manajemen risiko. b) Direktur memantau penyusunan daftar risiko yang diprioritaskan menjadi profil risiko di BUMD. g. Manajemen Risiko BUMD Butir-Butir Evaluasi ...
  • 29. Aspek KEUANGAN • Evaluasi aspek keuangan adalah aktivitas pengkajian terhadap proyeksi investasi, biaya operasi, pemeliharaan, administrasi dan umum, terhadap seluruh pendapatan, apakah layak secara keuangan atau tidak, dengan mempertimbangkan asumsi-asumsi yang telah disepakati.
  • 30. • Tujuan evaluasi aspek keuangan adalah: 1) Memastikan proyeksi biaya investasi optimalisasi, rehabilitasi, dan pengembangan pada berbagai sistem dan unit yang membutuhkan, bisa kembali secara layak; 2) Memastikan biaya operasi, pemeliharaan, dan administrasi umum dilaksanakan secara efisien dan bisa menghasilkan pendapatan dalam rangka investasi tersebut; 3) Memastikan tarif air minum yang ditetapkan dalam kondisi layak sesuai dengan azas pemulihan biaya, keterjangkauan & keadilan masyarakat serta transparansi & akuntabilitas. Tujuan Evaluasi Aspek KEUANGAN
  • 31. Manfaat Evaluasi Aspek Keuangan • Manfaat evaluasi aspek keuangan adalah: 1) Akan diketahui bahwa program kegiatan dalam rencana bisnis bisa dilaksanakan secara realistis, terukur dan layak secara keuangan; 2) Akan diketahui penetapan tarif dalam kondisi sesuai dengan azas pemulihan biaya, keterjangkauan & keadilan masyarakat serta transparansi & akuntabilitas.
  • 32. RUANG LINGKUP Evaluasi Aspek Keuangan a. Menetapkan asumsi-asumsi dasar, yang mencakup aspek kondisi mikro dan makro ekonomi; b. Memastikan nilai proyeksi investasi; c. Meninjau ulang kebutuhan biaya operasi dan pemeliharaan berdasarkan realisasi dan pengalaman sebelumnya; d. Meninjau ulang kebutuhan biaya administrasi dan umum berdasarkan realisasi dan pengalaman sebelumnya; e. Meninjau ulang dan mengkalkulasi pendapatan; f. Menetapkan model kelayakan keuangan; g. Mengalkulasi kelayakan keuangan; dan h. Mengidentifikasi risiko lintas aspek dan institusi.
  • 33. Evaluasi Aspek KEUANGAN Evaluasi Aspek Keuangan dapat dilakukan melalui analisis, a.l: • Siklus arus kas (Cash Flow Cycle) • Metode jangka pengembalian (Pay Back Period) atau Break Even Point (BEP) • Hasil pengembalian atas aktiva (Return on Asset – ROA) • Cost benefit analysis (CBA) • Rasio manfaat biaya (Index Profitabilitas Ratio - IPR) • Metode nilai sekarang bersih (Net Present Value – NPV) • Metode tingkat hasil pengembalian internal (Internal Rate of Return – IRR)
  • 34. • Aliran kas (cash flow) merupakan sejumlah uang kas yang keluar dan yang masuk sebagai akibat dari aktivitas perusahaan. • Dengan kata lain adalah aliran kas yang terdiri dari aliran kas masuk dalam perusahaan dan aliran kas keluar perusahaan serta berapa saldonya setiap periode. Aliran Kas (Siklus Arus Kas)
  • 35. 3 Bagian Utama CASH FLOW: • Cash in flow, pada bagian ini mengidentifikasi sumber- sumber dana yang akan diterima , jumlah dananya dan waktu dalam periode tersebut, yang akan dihasilkan berupa penjualan tunai, penjualan kredit yang akan menjadi piutang, hasil penjualan aktiva tetap dan penerimaan lainnya. • Cash out flow, pada bagian ini berhubungan dengan pengidentifikasian semua kas yang sudah diantisipasi, antara lain pembelian barang dagang baku, pembayaran hutang, upah, administrasi, dan pengeluaran lainnya. • Financing (pembiayaan), pada bagian ini menunjukan besarnya net cash flow dan besarnya kebutuhan dana jika terjadi defisit. Bagian Utama Aliran Kas
  • 36. Manfaat CASH FLOW • Merupakan alat pengkontrol keuangan Proyek dan sebagai alat ukur keberhasilan dalam mencapai target yang di tetapkan, dapat juga digunakan sebagai alat penaksir kebutuhan di masa yang akan datang. • Membantu manager untuk mengambil keputusan kebijakan finansial. • Bagi kreditur; dapat melihat kemampuan perusahaan/proyek untuk membayar kredit yang diberikan kepadanya.
  • 37. Pay back Period Analysis
  • 39. • Break Even Point adalah Titik Pulang Pokok, yaitu jumlah penerimaan penjualan = jumlah seluruh biaya yang dikeluarkan (Total revenue = Total Cost). • Total Cost = Biaya tetap + Biaya variabel (Fixed cost) (Variable cost). Break Even Point (BEP)
  • 40. • Return on Assets atau ROA merupakan rasio yang menunjukkan hasil (return) atas jumlah aktiva yang digunakan dalam perusahaan. • ROA merupakan salah satu jenis rasio profitabilitas yang mampu menilai kemampuan perusahaan dalam hal memperoleh laba dari aktiva yang digunakan. • ROA akan menilai kemampuan perusahaan berdasarkan penghasilan keuntungan masa lampau agar bisa dimanfaatkan pada masa atau periode selanjutnya. • Rasio ini juga merupakan suatu ukuran tentang efektivitas manajemen dalam mengelola investasi, termasuk berguna untuk mengevaluasi seberapa baik perusahaan telah menggunakan dananya. Return on asset (ROA) Analysis
  • 41. ROA ... • Analisis pengembalian total aktiva (ROA) dihitung dengan metode perbandingan laba bersih yang tersedia dengan total aktiva. • Rumus : ROA = laba setelah pajak/ total aset, atau ROA = laba bersih setelah pajak/ total aktiva x 100%.
  • 42. • CBA adalah teknik yang relatif sederhana dan banyak digunakan untuk memutuskan apakah akan membuat perubahan. • CBA dilakukan hanya dengan menggunakan biaya finansial dan manfaat finansial. • Dengan CBA juga dapat digunakan untuk menghitung periode pengembalian. Ini adalah waktu yang dibutuhkan untuk manfaat dari perubahan guna membayar biayanya. • Banyak perusahaan menginginkan pengembalian tersebut selama periode waktu tertentu, misalnya tiga tahun. Cost Benefit Analysis (CBA)
  • 44. • Rasio Profitabilitas atau Profitability Ratio adalah perbandingan untuk mengetahui kemampuan perusahaan untuk mendapatkan laba (profit) dari pendapatan (earning) terkait dengan penjualan, aset, dan ekuitas berdasarkan dasar pengukuran tertentu. • Beberapa jenis rasio profitabilitas, a.l: 1. Gross Profit Margin (GPM), 2. Net Profit Margin (NPM), 3. Return on Sales Ratio (ROS), 4. Rasio Pengembalian Ekuitas (Return on Equity Ratio - ROE), 5. Return of Investment (ROI), 6. Return on Capital Employed (ROCE), 7. Earning Per Share (EPS). Profitabilitas Ratio ...
  • 45. ` www.slideshare.net/kenkanaidi (Narasumber) www.ken-spektakuler.blogspot.com Pemateri Training e-mail: kanaidi63@gmail.com Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284 YouTube : Kanaidi Ken WA.0877 5871 1905 Facebook : Kanaidi Ken & Kanaidi Ken Part II Istagram: kanaidi63 LinkedIn: Kanaidi ken