SlideShare a Scribd company logo
• Suatu pemetaan f dari himpunan A ke
  himpunan B disebut fungsi jika setiap anggota
  dari himpunan A dipetakan atau dikaitkan
  dengan tepat satu anggota dari himpunan B
      A                        B



      1            f           a


     2                         b


     3                         c


      4                        d

          Gambar 6.1: Fungsi
• Suatu Fungsi biasanya dinyatakan dengan
  huruf tunggal, boleh huruf kecil ataupun huruf
  besar misalnya f, g, h, d, F, G, K, L, V dan
  sebagainya
• Jika f adalah fungsi dari A ke B kita menuliskan
  f:AB
  yang artinya f memetakan A ke B
• A disebut daerah asal (domain) dari f dan B
  disebut daerah hasil (codomain) dari f.
• Domain fungsi f ditulis dengan notasi Df
• Apabila tidak disebutkan maka disepakati bahwa
  domain fungsi f adalah himpunan terbesar di dalam
  R sehingga f terdefinisikan atau ada.

                    Df   x   | f ( x )     
• Himpunan semua anggota B yang mempunyai
  kawan di A dinamakan Range atau daerah hasil

                                                
  fungsi f, ditulis Rf
                    Rf  f ( x )   | x  Df
• Jika pada fungsi f : A  B , sebarang elemen x
   A mempunyai kawan y  B, maka dikatakan
  “y merupakan bayangan x oleh f “ atau “y
  merupakan nilai fungsi f di x” dan ditulis y = f(x).
                                  A                   B

                                            f
                                  x                  y



                           Gambar 6.4 : fungsi dari himpunan A ke B


• Selanjutnya, x dan y masing-masing dinamakan
  variable bebas dan variabel tak bebas.
  Sedangkan y = f(x) disebut rumus fungsi f.
• Tentukan domain dan range dari fungsi
  berikut:
1. f ( x )  x  3         2. f ( x )  x   2


3. f ( x )  2 x  6       4. f ( x )  x  9   2


              3
5. f ( x ) 
             x4
1. f ( x )  x  3
Untuk setiap x   nilai dari f ( x )
selalu ada dan f ( x )   .
Df  { x | x   } dan Rf  y y   

2. f ( x )  x 2
Untuk setiap x   nilai dari f ( x ) selalu ada
dan memiliki nilai positif ( f ( x )   + ) sehingga:
                                  
  Df  { x | x   } dan Rf  y y           
                                                  
3. f ( x )  2 x  6
Jika kita memasukan nilai x = 1 maka
 f (1)  2(1)  6  4 (tak terdefinisi),
Karena “akar” hanya didefinisikan untuk bilangan
yang lebih dari atau sama dengan nol. Jadi
 2x  6  0  2x  6  x  3 .
Jadi daerah asalnya dalah: Df  { x | x  3, x   }
Daerah hasil diperoleh dengan cara memasukan
nilai x pada daerah asal. Rf  y y  0, y     0,~ 
4. f ( x )  x 2  9
f(x) akan terdefinisi jika bilangan dibawah tanda akar
lebih dari atau sama dengan nol, sehingga
  x 2  9  0  ( x  3)( x  3)  0

                   -3          0            3
Dan nilai–nilai x yang memenuhi pertidak samaan terakhir adalah
x  3 atau x  3 jadi daerah asalnya adalah
Df  x x  3 atau x  3 .
Rf  y y  0, y     0,~ 
3
5. f ( x ) 
             x4
Suatu pecahan akan terdefinisi jika penyebutnya
tidak sama dengan nol. Jadi agar f(x) terdefinisi maka
  x  4  0  x  4 sehingga:
 Df  x x  4  x x  4 atau x  4, x   

                       4
Nilai f(x) tidak mungkin nol sehingga :
 Rf  y y  0, y     (, 0)  (0, )
Carilah domain dan range dari fungsi :
           1
 f x 
         4x  3
Solusi:
a. Mencari domain
Syarat agar fungsi tersebut terdefinisi adalah :
4x  3  0  x  
                   3
                   4
                                   3  3 
                                                        
                       D f   ,      ,      
                                   4  4 
                                                           3
                                                           4
b. Mencari Range
f(x) tidak mungkin bernilai nol, sehingga
 Rf    0
 R f   ,0  0, 
2. Carilah domain dan range dari fungsi :
                          x2
                 f x  
                          3x  1
 a. Mencari domain
   Syarat agar fungsi tersebut terdefinisi adalah :
   3x  1  0
        1
    x
        3
                           1  1 
  Sehingga      Dt    ,     ,  
                           3  3 
b. Range
             x2      Syarat fungsi tersebut terdefinisi,
f x   y           3y 1  0
             3x  1       1
3xy  y  x  2        y
                          3
3xy  x  2  y       Jadi
x3 y  1  2  y                1 1 
                       R f    ,    ,  
   2 y                           3  3 
x
   3y 1               Atau      
                                   1
                                   3
1. Fungsi polinom
    f x   a0  a1x  a2 x 2  ...  an x n
  -Fungsi konstan,
      f x   a0
  -Fungsi linier,
      f x   a0  a1 x
  -Fungsi kuadrat,
     f x   a0  a1x  a2 x 2
2. Fungsi Rasional
  Bentuk umum :
   px 
                 p(x), q(x) = fungsi polinom dengan q(x) ≠ 0
   qx 
  contoh :

  f x  
              x  12
             x3  x 2  1
3. Fungsi harga/nilai mutlak
  Fungsi yang mengandung harga mutlak, contoh :
   f x   3 x  1  2 x  2
4. Fungsi bilangan bulat terbesar

   x    = Bilangan bulat terbesar yang lebih kecil atau
            sama dengan x

   5  5        1,2  2
   3,2  3

5. Fungsi Genap
 Disebut fungsi genap jika      f  x   f x  dan grafiknya simetris
  terhadap sumbu y
Contoh :
  f x   x 2
  f x   x
  f x   cosx 

6. Fungsi Ganjil
   Disebut fungsi ganjil jika     f  x    f x  dan grafiknya
   simetris terhadap titik asal, contoh :
   f x   sinx 
   f x   x3
7. Fungsi Komposisi
Diberikan fungsi f x  dan g x , komposisi fungsi antara
f x  dan g x  ditulis  f  g x   f g x  Domain dari
 f  g x adalah himpunan semua bilangan x dengan domain
 g x  sehingga g x  di dalam D f
Syarat agar dua fungsi bisa dikomposisikan,         maka harus
terpenuhi Rg  Df  
(fog)(x)



     g(x)                           f(x)




Dg          Rg                 Df          Rf

                 Rg  Df  
Dengan cara yang sama,                g  f x  g  f x
Syarat agar dua fungsi bisa dikomposisikan,                      maka harus
terpenuhi Rf  Dg  
Domain dari komposisi fungsi f dan g didefinisikan sbb :
               
    D f  g  x  Dg g x  D f      
    Dg  f    x  D   f   f x   D 
                                      g

Sedangkan definisi dari Range komposisi fungsi komposisi

               
    R f  g  y  R f y  f t , t  Rg       
    Rg  f    y  R   g   y  g t , t  R 
                                           f
1. Jika diketahui    f x   x    g x   1  x 2 Tentukan
   g  f dan f  g beserta domain dan range-nya!
    D f  0,      Dg  
    R f  0,     Rg   ,1

  Karena    R f  Dg = 0,   , maka fungsi           g f
  terdefinisi

  g  f x  g  f x  g     
                                   x  1 x
a. Mencari Domain    g f

           
  Dg  f  x  D f f  x   Dg          
            
          x   0,             x    
             0 
             x                       
                                  x 

            
           x0 x 0        
           x  0 x  0
           x  0,   0, 
           x  0, 
b. Mencari Range        g f
             
  Rg  f  y  Rg y  g t , t  R f  
 Rg  f    y   ,1 y  1  t , t  0, 
                                  2



  Jadi Rg f  y   ,1   ,1
                 y   ,1
Karena    Rg  D f   ,1  0,  0,1  , maka fungsi
f  g terdefinisi dengan
     f  g x  f g x  f 1  x 2     1 x2
c.Domain f  g
           
  D f  g  x  Dg g  x   D f     
           x   1 x   2
                               0,    
           x   1 x   2
                              0 
           x   1  x  1
             1,1   1,1
d. Range f  g
        
R f  g  y  R f y  f t , t  Rg   
        
      y  0,  y  t , t   ,1         
        
      y  0 y  t ,0  t  1          
      y  0 0  y  1
      0,   0,1
      0,1


                                  MA 1114 Kalkulus I
• Tentukan domain dan range dari fungsi-fungsi
  yang diberikan!
  a.   f ( x)  2 x 2  3                    5
                            e.   f ( x)  2
                                         x  5x  6
  b.   f ( x )  3x  9
                                            2x  5
                            f.   f ( x) 
                                            3x  9
  c.   f ( x)  2 x 2  8

                    4       g. f  x   x 2  5x  6
  d.   f ( x) 
                  2x  6
Tentukan   f g       dan g  f beserta domain dan range-nya!


  a.   f ( x )  x  5 dan g( x )  2 x  3
                  2


  b.   f ( x )  x 1 dan g( x )  x 2  4

More Related Content

What's hot

Matematika teknik 01-definisi pd
Matematika teknik 01-definisi pdMatematika teknik 01-definisi pd
Matematika teknik 01-definisi pd
el sucahyo
 
Soal dan pembahasan integral permukaan
Soal dan pembahasan integral permukaanSoal dan pembahasan integral permukaan
Soal dan pembahasan integral permukaan
Universitas Negeri Padang
 
Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1
Maya Umami
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
maman wijaya
 
Persamaandifferensial
PersamaandifferensialPersamaandifferensial
PersamaandifferensialMeiky Ayah
 
Deret Taylor dan McLaurin
Deret Taylor dan McLaurinDeret Taylor dan McLaurin
Deret Taylor dan McLaurin
Ferdhika Yudira
 
Bilangan kompleks
Bilangan kompleksBilangan kompleks
Bilangan kompleks
PT.surga firdaus
 
Pertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsiPertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsiaansyahrial
 
Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )
Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )
Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )
Kelinci Coklat
 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
St. Risma Ayu Nirwana
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapagus_budiarto
 
Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )
Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )
Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )
Kelinci Coklat
 
Analisis vektor
Analisis vektorAnalisis vektor
Analisis vektor
Riyan Supriadi Supriadi
 
Parametric Equations
Parametric EquationsParametric Equations
Parametric Equations
Diponegoro University
 
Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )
Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )
Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )
Kelinci Coklat
 
Integral Lipat Tiga
Integral Lipat TigaIntegral Lipat Tiga
Integral Lipat Tiga
Kelinci Coklat
 

What's hot (20)

Matematika teknik 01-definisi pd
Matematika teknik 01-definisi pdMatematika teknik 01-definisi pd
Matematika teknik 01-definisi pd
 
Modul 1 pd linier orde satu
Modul 1 pd linier orde satuModul 1 pd linier orde satu
Modul 1 pd linier orde satu
 
Soal dan pembahasan integral permukaan
Soal dan pembahasan integral permukaanSoal dan pembahasan integral permukaan
Soal dan pembahasan integral permukaan
 
Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1Modul persamaan diferensial 1
Modul persamaan diferensial 1
 
Aljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabarAljabar 3-struktur-aljabar
Aljabar 3-struktur-aljabar
 
Struktur aljabar-2
Struktur aljabar-2Struktur aljabar-2
Struktur aljabar-2
 
Persamaandifferensial
PersamaandifferensialPersamaandifferensial
Persamaandifferensial
 
Deret Taylor dan McLaurin
Deret Taylor dan McLaurinDeret Taylor dan McLaurin
Deret Taylor dan McLaurin
 
Kalkulus modul limit fungsi
Kalkulus modul limit fungsiKalkulus modul limit fungsi
Kalkulus modul limit fungsi
 
Bilangan kompleks
Bilangan kompleksBilangan kompleks
Bilangan kompleks
 
Basis dan Dimensi
Basis dan DimensiBasis dan Dimensi
Basis dan Dimensi
 
Pertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsiPertemuan 3 relasi & fungsi
Pertemuan 3 relasi & fungsi
 
Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )
Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )
Bab 5. Aplikasi Turunan ( Kalkulus 1 )
 
Fungsi Pembangkit
Fungsi PembangkitFungsi Pembangkit
Fungsi Pembangkit
 
Bilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkapBilangan kompleks lengkap
Bilangan kompleks lengkap
 
Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )
Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )
Ruang Vektor ( Aljabar Linear Elementer )
 
Analisis vektor
Analisis vektorAnalisis vektor
Analisis vektor
 
Parametric Equations
Parametric EquationsParametric Equations
Parametric Equations
 
Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )
Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )
Barisan dan Deret ( Kalkulus 2 )
 
Integral Lipat Tiga
Integral Lipat TigaIntegral Lipat Tiga
Integral Lipat Tiga
 

Similar to Bab 4 fungsi

Keterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integral
Keterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integralKeterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integral
Keterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integralKurcaci Kecil
 
fungsi .pptx
fungsi .pptxfungsi .pptx
fungsi .pptx
bachirameguru0101
 
Kul3 4 fungsi
Kul3 4 fungsiKul3 4 fungsi
Kul3 4 fungsi
muhammad Himatehta
 
limit fungsi
limit fungsilimit fungsi
limit fungsimfebri26
 
log&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptx
log&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptxlog&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptx
log&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptx
Novrii1
 
Fungsikomposisidanfungsiinvers
FungsikomposisidanfungsiinversFungsikomposisidanfungsiinvers
FungsikomposisidanfungsiinversBudi Raharjo
 
Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)
Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)
Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)Dinna
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
Matematika Citra
 
komposisi dua fungsi dan fungsi invers
komposisi dua fungsi dan fungsi inverskomposisi dua fungsi dan fungsi invers
komposisi dua fungsi dan fungsi inversmfebri26
 
Integral
IntegralIntegral
IntegralAlv Awg
 
FUNGSI DAN GRAFIK
FUNGSI DAN GRAFIKFUNGSI DAN GRAFIK
FUNGSI DAN GRAFIK
Hanifa Zulfitri
 
Integral
IntegralIntegral
IntegralAlv Awg
 

Similar to Bab 4 fungsi (20)

Keterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integral
Keterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integralKeterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integral
Keterkaitan antara fungsi, limit, kekontinuan, turunan, dan integral
 
2800413.ppt
2800413.ppt2800413.ppt
2800413.ppt
 
fungsi .pptx
fungsi .pptxfungsi .pptx
fungsi .pptx
 
Kul3 4 fungsi
Kul3 4 fungsiKul3 4 fungsi
Kul3 4 fungsi
 
limit fungsi
limit fungsilimit fungsi
limit fungsi
 
log&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptx
log&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptxlog&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptx
log&himp_Fungsi_Kelompok-1.pptx
 
Integral
IntegralIntegral
Integral
 
Fungsikomposisidanfungsiinvers
FungsikomposisidanfungsiinversFungsikomposisidanfungsiinvers
Fungsikomposisidanfungsiinvers
 
Fungsikomposisidanfungsiinvers
FungsikomposisidanfungsiinversFungsikomposisidanfungsiinvers
Fungsikomposisidanfungsiinvers
 
Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)
Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)
Fungsi kelompok 4 (xi mia 4)
 
R5 h kel 2 kalk1 2
R5 h kel 2 kalk1 2R5 h kel 2 kalk1 2
R5 h kel 2 kalk1 2
 
Kalkulus modul iv fungsi dan grafiknya
Kalkulus modul iv fungsi dan grafiknyaKalkulus modul iv fungsi dan grafiknya
Kalkulus modul iv fungsi dan grafiknya
 
Fungsi komposisi
Fungsi komposisiFungsi komposisi
Fungsi komposisi
 
Integral
IntegralIntegral
Integral
 
Integral
IntegralIntegral
Integral
 
komposisi dua fungsi dan fungsi invers
komposisi dua fungsi dan fungsi inverskomposisi dua fungsi dan fungsi invers
komposisi dua fungsi dan fungsi invers
 
Integral
IntegralIntegral
Integral
 
FUNGSI DAN GRAFIK
FUNGSI DAN GRAFIKFUNGSI DAN GRAFIK
FUNGSI DAN GRAFIK
 
Integral
IntegralIntegral
Integral
 
Fungsi Pecah
Fungsi PecahFungsi Pecah
Fungsi Pecah
 

More from Cliquerz Javaneze (20)

Perbedaan orang pemarah & humoris
Perbedaan orang pemarah & humorisPerbedaan orang pemarah & humoris
Perbedaan orang pemarah & humoris
 
Resep masakan
Resep masakanResep masakan
Resep masakan
 
10 cara hidup bahagia
10 cara hidup bahagia10 cara hidup bahagia
10 cara hidup bahagia
 
Bab 8 kombinatorial
Bab 8 kombinatorialBab 8 kombinatorial
Bab 8 kombinatorial
 
Bab 6 relasi
Bab 6 relasiBab 6 relasi
Bab 6 relasi
 
Bab 5 penyederhanaan fungsi boolean
Bab 5 penyederhanaan fungsi booleanBab 5 penyederhanaan fungsi boolean
Bab 5 penyederhanaan fungsi boolean
 
Bab 4 graf-2
Bab 4 graf-2Bab 4 graf-2
Bab 4 graf-2
 
Bab 4 graf-1
Bab 4 graf-1Bab 4 graf-1
Bab 4 graf-1
 
Bab 7 fungsi
Bab 7 fungsiBab 7 fungsi
Bab 7 fungsi
 
Bab 4 aljabar boolean
Bab 4 aljabar booleanBab 4 aljabar boolean
Bab 4 aljabar boolean
 
Bab 3 logika matematika
Bab 3 logika matematikaBab 3 logika matematika
Bab 3 logika matematika
 
Bab 2 aljabar himpunan
Bab 2 aljabar himpunanBab 2 aljabar himpunan
Bab 2 aljabar himpunan
 
Bab 1 himpunan
Bab 1 himpunanBab 1 himpunan
Bab 1 himpunan
 
Bab 9 graf
Bab 9 grafBab 9 graf
Bab 9 graf
 
Tips sukses kalkulus
Tips sukses kalkulusTips sukses kalkulus
Tips sukses kalkulus
 
Bab 1 sistem bilangan riil
Bab 1 sistem bilangan riilBab 1 sistem bilangan riil
Bab 1 sistem bilangan riil
 
Bab 3(3) spl
Bab 3(3) splBab 3(3) spl
Bab 3(3) spl
 
Bab 3(2) determinan dan i nvers matriks
Bab 3(2) determinan dan i nvers matriksBab 3(2) determinan dan i nvers matriks
Bab 3(2) determinan dan i nvers matriks
 
Bab 3(1) matriks
Bab 3(1) matriksBab 3(1) matriks
Bab 3(1) matriks
 
Bab 2 vektor
Bab 2 vektorBab 2 vektor
Bab 2 vektor
 

Recently uploaded

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 

Recently uploaded (20)

RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 

Bab 4 fungsi

  • 1.
  • 2. • Suatu pemetaan f dari himpunan A ke himpunan B disebut fungsi jika setiap anggota dari himpunan A dipetakan atau dikaitkan dengan tepat satu anggota dari himpunan B A B 1 f a 2 b 3 c 4 d Gambar 6.1: Fungsi
  • 3. • Suatu Fungsi biasanya dinyatakan dengan huruf tunggal, boleh huruf kecil ataupun huruf besar misalnya f, g, h, d, F, G, K, L, V dan sebagainya • Jika f adalah fungsi dari A ke B kita menuliskan f:AB yang artinya f memetakan A ke B • A disebut daerah asal (domain) dari f dan B disebut daerah hasil (codomain) dari f.
  • 4. • Domain fungsi f ditulis dengan notasi Df • Apabila tidak disebutkan maka disepakati bahwa domain fungsi f adalah himpunan terbesar di dalam R sehingga f terdefinisikan atau ada. Df   x   | f ( x )    • Himpunan semua anggota B yang mempunyai kawan di A dinamakan Range atau daerah hasil   fungsi f, ditulis Rf Rf  f ( x )   | x  Df
  • 5. • Jika pada fungsi f : A  B , sebarang elemen x  A mempunyai kawan y  B, maka dikatakan “y merupakan bayangan x oleh f “ atau “y merupakan nilai fungsi f di x” dan ditulis y = f(x). A B f x y Gambar 6.4 : fungsi dari himpunan A ke B • Selanjutnya, x dan y masing-masing dinamakan variable bebas dan variabel tak bebas. Sedangkan y = f(x) disebut rumus fungsi f.
  • 6. • Tentukan domain dan range dari fungsi berikut: 1. f ( x )  x  3 2. f ( x )  x 2 3. f ( x )  2 x  6 4. f ( x )  x  9 2 3 5. f ( x )  x4
  • 7. 1. f ( x )  x  3 Untuk setiap x   nilai dari f ( x ) selalu ada dan f ( x )   . Df  { x | x   } dan Rf  y y    2. f ( x )  x 2 Untuk setiap x   nilai dari f ( x ) selalu ada dan memiliki nilai positif ( f ( x )   + ) sehingga:  Df  { x | x   } dan Rf  y y    
  • 8. 3. f ( x )  2 x  6 Jika kita memasukan nilai x = 1 maka f (1)  2(1)  6  4 (tak terdefinisi), Karena “akar” hanya didefinisikan untuk bilangan yang lebih dari atau sama dengan nol. Jadi 2x  6  0  2x  6  x  3 . Jadi daerah asalnya dalah: Df  { x | x  3, x   } Daerah hasil diperoleh dengan cara memasukan nilai x pada daerah asal. Rf  y y  0, y     0,~ 
  • 9. 4. f ( x )  x 2  9 f(x) akan terdefinisi jika bilangan dibawah tanda akar lebih dari atau sama dengan nol, sehingga x 2  9  0  ( x  3)( x  3)  0 -3 0 3 Dan nilai–nilai x yang memenuhi pertidak samaan terakhir adalah x  3 atau x  3 jadi daerah asalnya adalah Df  x x  3 atau x  3 . Rf  y y  0, y     0,~ 
  • 10. 3 5. f ( x )  x4 Suatu pecahan akan terdefinisi jika penyebutnya tidak sama dengan nol. Jadi agar f(x) terdefinisi maka x  4  0  x  4 sehingga: Df  x x  4  x x  4 atau x  4, x    4 Nilai f(x) tidak mungkin nol sehingga : Rf  y y  0, y     (, 0)  (0, )
  • 11. Carilah domain dan range dari fungsi : 1 f x  4x  3 Solusi: a. Mencari domain Syarat agar fungsi tersebut terdefinisi adalah : 4x  3  0  x   3 4  3  3    D f   ,      ,        4  4  3 4
  • 12. b. Mencari Range f(x) tidak mungkin bernilai nol, sehingga Rf    0 R f   ,0  0, 
  • 13. 2. Carilah domain dan range dari fungsi : x2 f x   3x  1 a. Mencari domain Syarat agar fungsi tersebut terdefinisi adalah : 3x  1  0 1 x 3  1  1  Sehingga Dt    ,     ,    3  3 
  • 14. b. Range x2 Syarat fungsi tersebut terdefinisi, f x   y  3y 1  0 3x  1 1 3xy  y  x  2 y 3 3xy  x  2  y Jadi x3 y  1  2  y  1 1  R f    ,    ,   2 y  3  3  x 3y 1 Atau    1 3
  • 15. 1. Fungsi polinom f x   a0  a1x  a2 x 2  ...  an x n -Fungsi konstan, f x   a0 -Fungsi linier, f x   a0  a1 x -Fungsi kuadrat, f x   a0  a1x  a2 x 2
  • 16. 2. Fungsi Rasional Bentuk umum : px  p(x), q(x) = fungsi polinom dengan q(x) ≠ 0 qx  contoh : f x   x  12 x3  x 2  1 3. Fungsi harga/nilai mutlak Fungsi yang mengandung harga mutlak, contoh : f x   3 x  1  2 x  2
  • 17. 4. Fungsi bilangan bulat terbesar x  = Bilangan bulat terbesar yang lebih kecil atau sama dengan x 5  5  1,2  2 3,2  3 5. Fungsi Genap Disebut fungsi genap jika f  x   f x  dan grafiknya simetris terhadap sumbu y
  • 18. Contoh : f x   x 2 f x   x f x   cosx  6. Fungsi Ganjil Disebut fungsi ganjil jika f  x    f x  dan grafiknya simetris terhadap titik asal, contoh : f x   sinx  f x   x3
  • 19. 7. Fungsi Komposisi Diberikan fungsi f x  dan g x , komposisi fungsi antara f x  dan g x  ditulis  f  g x   f g x  Domain dari  f  g x adalah himpunan semua bilangan x dengan domain g x  sehingga g x  di dalam D f Syarat agar dua fungsi bisa dikomposisikan, maka harus terpenuhi Rg  Df  
  • 20. (fog)(x) g(x) f(x) Dg Rg Df Rf Rg  Df  
  • 21. Dengan cara yang sama, g  f x  g  f x Syarat agar dua fungsi bisa dikomposisikan, maka harus terpenuhi Rf  Dg   Domain dari komposisi fungsi f dan g didefinisikan sbb :  D f  g  x  Dg g x  D f  Dg  f  x  D f f x   D  g Sedangkan definisi dari Range komposisi fungsi komposisi  R f  g  y  R f y  f t , t  Rg  Rg  f  y  R g y  g t , t  R  f
  • 22. 1. Jika diketahui f x   x g x   1  x 2 Tentukan g  f dan f  g beserta domain dan range-nya! D f  0,  Dg   R f  0,  Rg   ,1 Karena R f  Dg = 0,   , maka fungsi g f terdefinisi g  f x  g  f x  g   x  1 x
  • 23. a. Mencari Domain g f  Dg  f  x  D f f  x   Dg    x   0,   x      0  x  x    x0 x 0   x  0 x  0  x  0,   0,   x  0, 
  • 24. b. Mencari Range g f  Rg  f  y  Rg y  g t , t  R f  Rg  f  y   ,1 y  1  t , t  0,  2 Jadi Rg f  y   ,1   ,1  y   ,1
  • 25. Karena Rg  D f   ,1  0,  0,1  , maka fungsi f  g terdefinisi dengan  f  g x  f g x  f 1  x 2   1 x2 c.Domain f  g  D f  g  x  Dg g  x   D f    x   1 x 2  0,      x   1 x 2 0    x   1  x  1     1,1   1,1
  • 26. d. Range f  g  R f  g  y  R f y  f t , t  Rg    y  0,  y  t , t   ,1    y  0 y  t ,0  t  1   y  0 0  y  1  0,   0,1  0,1 MA 1114 Kalkulus I
  • 27. • Tentukan domain dan range dari fungsi-fungsi yang diberikan! a. f ( x)  2 x 2  3 5 e. f ( x)  2 x  5x  6 b. f ( x )  3x  9 2x  5 f. f ( x)  3x  9 c. f ( x)  2 x 2  8 4 g. f  x   x 2  5x  6 d. f ( x)  2x  6
  • 28. Tentukan f g dan g  f beserta domain dan range-nya! a. f ( x )  x  5 dan g( x )  2 x  3 2 b. f ( x )  x 1 dan g( x )  x 2  4