SlideShare a Scribd company logo
INFORMASI JABATAN
1. NAMA JABATAN : Dokter Gigi
2. KODE JABATAN :
3. UNIT KERJA : UPTD. Puskesmas Klungkung I
a. JPT Utama : -
b. JPT Madya : -
c. JPT Pratama : Kepala Dinas Kesehatan
d. Administrator : -
e. Pengawas : Kepala UPTD. Puskesmas Klungkung I
Pengawas : -
Pengawas : -
f. Pelaksana : -
g. Jabatan Fungsional : Dokter Gigi Madya
4. IKTISAR JABATAN : Memberikan pelayanan kesehatan gigi dan mulut pada sarana pelayanan
kesehatan yang meliputi promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif untuk
meningkatkan derajat kesehatan masyarakat serta membina peran serta
masyarakat dalam rangka kemandirian di bidang kesehatan gigi dan mulut
kepada masyarakat
5. KUALIFIKASI JABATAN
a. Pendidikan Formal : S1 Kedokteran Gigi
b. Pangkat terendah : IV a
c. Pendidikan & Pelatihan : Diklat Prajabatan
d. Pengalaman Kerja : 1 (satu) Tahun dalam Jabatan Dokter gigi Muda
6. TUGAS POKOK
NO
URAIAN TUGAS HASIL KERJA
JUMLAH
HASIL
WAKTU
PENYELESAI
AN (JAM)
WAKTU
EFEKTIF
KEBUTU
HAN
PEGAWAI
1 Melakukan
penyuluhankesehatan
gigi dan mulut
Tersusunnya
laporan hasil
penyuluhan gigi
dan mulut
12 12 1.250 0,115
2 Melakukan tindakan
darurat medikgigi dan
mulut tingkat sedang
Terlaksananya
tindakan darurat
medic gigi dan
mulut tingkat
sedang
20 20 1.250 0,320
3 Melakukan pemulihan
fungsi gigi dan mulut
tingkat sedang
Terlaksananya
pemulihan fungsi
gigi dan mulut
tingkat sedang
25 25 1.250 0,500
4 Membuat catatan
medik gigi dan mulut
pasien rawat jalan
Tersusunnya
laporanmedikgigi
dan mulut rawat
jalan
12 12 1.250 0,115
5 Melayaniatau menerima
konsultasidaridalam
Terlaksananya
pelayanan gigi
atau menerima
konsultasi dari
dalam
20 10 1.250 0,160
6 Melakukantindakan
khususmedikgigi dan
mulut kompleks
tingkatI olehDokter
Gigi umum
Terlaksananya
tindakankhusus
medikgigi dan
mulut kompleks
tingkatI oleh
DokterGigi
umum
20 20 1.250 0,320
7 Melakukanpemulihan
fungsi gigi danmulut
komplekstingkat II
Terlaksananya
pemulihan
fungsi gigi dan
mulutkompleks
tingkat II
20 20 1.250 0,320
8 Melayani atau
menerimakonsultasi
dari dalam
Terlayaninya
konsultasi dari
dalam
30 28 1.250 0,672
JUMLAH 2,522
JUMLAH PEGAWAI 3
7. HASILKERJA:
a. Tersusunnya laporan hasil penyuluhan gigi dan mulut
b. Terlaksananya tindakan darurat medic gigi dan mulut tingkat sedang
c. Terlaksananya pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang
d. Tersusunnya laporan medik gigi dan mulut rawat jalan
e. Terlaksananya pelayanan gigi atau menerima konsultasi dari dalam
8. BAHAN KERJA:
No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1 Disposisi pimpinan
Sebagai dasar pelaksanaan tugas
2 Komputer
Mengetik dan menyimpan data
3 Printer
Mencetak
4 Telpon
Melaksanakan komunikasi dan koordinasi
dengan OPD
5 Meja dan kursi
Sarana pendukung pelaksanaan tugas
9. PERANGKAT KERJA:
No Perangkat Kerja Penggunaan Untuk Tugas
1 SOP
Sebagai acuan dan pedoman dalam rangka
pelaksanaan tugas
2 Himpunan peraturan perundang-undangan
Sebagai acuan dan pedoman dalam rangka
pelaksanaan tugas
3 Alat Tulis Kantor
Mencatat/ meregister kunjungan pasien dan
mendokumentasikan data dalam rangka
pelaksanaan tugas
10. TANGGUNG JAWAB:
NO URAIAN
1 Tersusunnya laporan hasil penyuluhan gigi dan mulut
2 Terlaksananya tindakan darurat medic gigi dan mulut tingkat sedang
3 Terlaksananya pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang
4 Tersusunnya laporan medik gigi dan mulut rawat jalan
5 Terlaksananya pelayanan gigi atau menerima konsultasi dari dalam
11. WEWENANG:
NO URAIAN
1 Menilai kelengkapan data/informasi/bahan kerja yang diterima
2 Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
3 Melaksanakan pencatatan dan evaluasi serta pelaporan program
4 Melaksanakan tugas tambahan yang di berikan atasan
12. KORELASI JABATAN:
No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal
1. Kepala UPTD. UPTD.Puskesmas
Klungkung I
Konsultasi dan menerima arahan.
2. Kepala Seksi Pelayanan
Dasar
Dinas Kesehatan Konsultasi dan Kerja sama
3 Ka. Subag. TU UPTD.Puskesmas
Klungkung I
Konsultasi dan Koordinasi
4 JFU Bendahara,
Pengabministrasian
Kepegawaian,
Pengabministrasian
umum, pengelola barang
UPTD.Puskesmas
Klungkung I
Koordinasi dan Kerja sama
13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA:
No Aspek Faktor
1 Tempat kerja
Di dalam ruangan dan luar gedung
2 Suhu
Sedang dengan perubahan
3 Udara
Sejuk/kering
4 Keadaan Ruangan
Baik/cukup/tidak baik
5 Letak
Strategis/tidak strategis
6 Penerangan
Terang/redup/gelap
7 Suara
Tenang/bising
8 Keadaan tempat kerja
bersih dan rapi/tidak teratur
9 Getaran
Tidak ada
14. RESIKO BAHAYA:
No Nama Resiko Penyebab
1. Luka Tusuk Tertusuk jarum suntik dan peralatan gigi
2. Infeksi Nosokomial Kontaminasi cairan tubuh pasien
15. SYARAT JABATAN:
a. Keterampilan :Menguasai penggunaan bahan pekerjaan
b. Bakat Kerja :G, Intelegensia,Kemampuan belajar secara umum
V, Bakat Verbal,Kemampuan untukme-mahamiartikata-katadan penggunaannya
secara tepat dan efektif
N, Bakat Numerik,Kemampuan untuk me-lakukan operasi aritma-tik secara tepat
dan akurat
S, Bakat Pandang Ruang,Kemampuan berpikir secara visual mengenai bentuk-
bentuk geometris, untuk memahami gambargambar dari benda- benda tiga
dimensi
P, Bakat Penerapan Barang,Kemampuan menyerapperincian- perincian yang
berkaitan dalam objek atau dalam gambar atau dalam bahan grafik
Q, Bakat Ketelitian,Kemampuanmenyerapperincianyangberkaitan dalam bahan
verbal atau dalam table
K, Koordinasi Motorik, Kemampuan untuk mengkoordinasikan mata dan tangan
secara cepat dan cermat dalam membuat gerakan yang cepat
F, KecekatanJari,Kemampuanmenggerakkanjarijemaridenganmudahdanperlu
keterampilan
E, Koordinasi Mata, Tangan, Kaki, Kemampuan menggerakkan tangan dan kaki
secara koordinatif satu sama lain sesuai dengan rangsangan penglihatan
C, Kemampuan Membedakan Warna, Kemampuan memadukan atau
membedakan berbagai warna yang asli, yang gemerlapan
M, KecekatanTangan,Kemampuan menggerakkan tangan dengan mudah dan
penuh keterampilan
c. Temperamen kerja : D,Directing Control Planning (DCP), Kemampuan menyesuaikan diri
menerima tanggung jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan
atau merencanakan
F,Feeling-Idea-Fact(FIF), Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan
yang mengandung penafsiran perasaan, gagasan atau fakta dari sudut
pandangan pribadi
I,Influencing (INFLU), Kemampuan menyesuaikan diri untuk
pekerjaanpekerjaan mempengaruhi orang lain dalam pendapat, si-kap
atau pertimbangan mengenai gagasan
J, Sensory & Judgmental Creteria (SJC),Kemampuan menyesuaikan diri
pada kegiatan perbuatan kesimpulanpenilaian atau pembuatan
peraturan berdasar-kan kriteria rangsangan indera atau atas dasar
pertimbangan pribadi
M, Measurable and VerifiableCreteria (MVC),Kemampuan menyesuaikan
diri dengan kegiatan pengambilan peraturan, pembuatan pertim- bangan,
atau pembuatan peraturan berdasarkan kriteria yang diukur atau yang
dapat diuji
P, Dealing withPeople (DEPL),Kemampuan menyesuaikan diri dalam
berhubungan dengan orang lain lebih dari hanya penerimaan dan
pembuatan instruksi
R, Repetitive and Continuous (REPCON), Kemampuan menyesuaikan diri
dalam kegiatankegiatan yang berulang, atau secara terusmenerus
melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur,
urutan atau kecepatan tertentu
S, Performing Under Stress (PUS), Kemampuan menyesuaikan diri untuk
bekerja dengan ketegangan jiwa jika berhadapan dengan keadaan
darurat, kritis, tidak biasa atau bahaya, atau bekerja dengan kecepatan
kerja dan perhatian terus menerus merupakan keseluruhan atau
sebagian aspek pekerjaan
T, Set of Limits, Tolerance and Other Standart (STS),Kemampuan
menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki pencapaian
dengan tepat menurut perangkat ba-tas, toleransi atau standar-standar
tertentu
V, Variety and Changing Conditions (VARCH), Kemampuan menyesuaikan
diri untuk melaksanakan berbagai tugas, sering berganti dari tugas yang
satu ke tugas yang lainnya yang "berbeda" sifatnya, tanpa kehilangan
efisiensi atau ketenangan diri
d. Minat Kerja : a. Realistik,Aktivitas yang memerlukan manipulasi eksplisit, teratur atau
sistematik terhadap obyek/alat/benda/ mesin
b. Investigatif, Aktivitas yang memerlukan penyelidikan observasional,
simbolik dan sistematik terhadap fenomena dan kegiatan ilmiah
c. Artistik, Aktivitas yang sifatnya ambigu, kreatif, bebas dan tidak
sistematis dalam proses penciptaan produk/karya bernilai seni
d. Sosial, Aktivitas yang bersifat sosial atau memerlukanketerampilan
berkomunikasi dengan orang lain
e. Kewirausahaan, Aktivitas yang melibatkan kegiatan pengelolaan/
manajerial untuk pencapaian tujuan organisasi
f. Konvensional, Aktivitas yang memerlukan manipulasi data yang eksplisit,
kegiatan administrasi, rutin dan klerikal
e. Upaya Fisik :a. Berdiri, Berada di suatu tempat dalam posisi tegak ditempat tanpa pindah
ke tempat lain
b. Berjalan, Bergerak dengan jalan kaki
c. Duduk,Berada dalam suatu tempat dalam posisi duduk biasa
d. Mengangkat, Menaikkan atau menurunkan bendadi satu tingkat ke tingkat
lain (termasuk menarik ke atas)
e.Membawa, Memindahkan benda, umumnya dengan menggunakan
tangan, lengan atau bahu
f. Mendorong, Menggunakan tenaga untuk memindahkan benda menjauhi
badan
g. Menarik, Menggunakan tenaga untuk memindahkan suatu benda ke arah
badan (termasuk menyentak atau merenggut)
h. Memanjat, Naik atau turun tangga, tiang, lorong dan Iain-lain dengan
menggunakan kaki, tangan, dan kaki
i. Menyimpan imbangan / mengatur imbangan, Agar tidak jatuh badan
waktu berjalan, berdiri, membungkuk, atau berdiri di atas tempat yang
agak sempit, licin dan tinggi tanpa alatpegangan, atau mengatur
imbangan pada waktu melakukan olah raga senam
j. Menunduk, Melengkungkan tubuh dengan cara melekukkan tulang
punggung dan kaki
k. Berlutut, Melengkungkan paha kaki pada lutut dan berdiam di suatu
tempat dengan tubuh di atas lutut
l. Membungkuk, Melengkungkan tubuh dengancara melengkungkan tulang
punggung sampai kira-kira sejajar dengan pinggang
m. Merangkak,Bergerak dengan menggunakan tangan dan lutut atau kaki
dan tangan
n. Menjangkau, Mengulurkan tangan dan lengan ke jurusan tertentu
o. Memegang, Dengan satu atau dua tangan mengukur, menggenggam,
memutar dan lain sebagainya
p. Bekerja dengan jari, Memungut, menjepit, menekan dan lain sebagainya
dengan menggunakan jari (berbeda dengan "memegang" yang
terutama menggunakan seluruh bagian tangan)
q. Meraba, Menyentuh dengan jari atau telapak tangan untuk mengetahui
sifat benda seperti, suhu, bentuk
r. Berbicara, Menyatakan atau bertukar pikiran secara lisan agar dapat
dipahami
s. Mendengar, Menggunakan telinga untuk mengetahui adanya suara
t. Melihat, Usaha mengetahui dengan menggunakan mata
u. Ketajaman jarak jauh, Kejelasan penglihatan dalam jarak lebih dari 5
meter
v. Ketajaman jarak dekat, Kejelasan penglihatan dalam jarak kurang dari
5 meter
w. Pengamatan secara mendalam,Penglihatan dalam 3 dimensi, untuk
menetapkan hubungan antara jarak, ruang serta cara melihat benda
dimana benda tersebut berada dan sebagaimana adanya
x. Penyesuaian lensa mata,Penyesuaian lensa mata untuk melihat suatu
benda yang sangat penting bila melaksanakan pekerjaan yang perlu
dengan melihat benda dalam jarak dan arah yang berbeda
y. Melihat berbagai warna, Membedakan warna yang terdapat dalam
pekerjaan
z. Luas,Melihat suatu daerah pandang, ke atas dan ke bawah pandang
atau ke kanan atau ke kiri sedang mata tetap berada di titik tertentu
f. Kondisi Fisik :
1) Jenis Kelamin : Perempuan
2) Umur : 40 Tahun
3) Tinggi badan : 160cm
4) Berat badan : 72 kg
5) Postur badan : Tegap
6) Penampilan : Simpatik
g. Fungsi Pekerjaan : a. B0, Memasang mesin,Menyesuaikan mesin untuk melakukan suatu
pekerjaan tertentu dengan memasang, mengubah
komponenkomponennya atau memperbaiki mesin menurut standar
b. B1, Mengerjakan persisi,Menggunakan anggota badan atau perkakas
untuk mengerjakan, memindahkan, mengarahkan atau menempatkan
obyek secara tepat sesuai dengan standar yang telah ditetapkan
dengan toleransi yang kecil
c. B2, Menjalankan mengontrol mesin, Menghidupkan, menyetel,
mengatur kerja dan menghentikan mesin serta mengamati berbagai
alat petunjuk pada mesin
d. B3, Mengemudikan/menjalankan mesin,Menghidupkan, menghentikan,
mengatur jalanmesin atau peralatan yangarahnya harus dikemudikan
untuk memproses atau memindahkan benda atau orang. Dalam fungsi
ini mesin sifatnya bergerak atau berjalan
e. B4, Mengerjakan benda dengan tangan atau perkakas,Menggunakan
anggota badan, seperangkat alat perkakas tangan atau alat-alat
khusus untuk mengerjakan, menggerakan, mengarahkan atau
menempatkan benda
f. B5, Melayani mesin,Menghidupkan, menghentikan dan mengamati
kerja mesin beserta peralatannya
g. B6, Memasukkan, mengeluarkan barang ke/dari mesin, Menyisipkan,
memasukan, mencelupkan atau menempatkanbaha n ke dalam atau
memindahkan dari mesin, atau dari peralatan otomatis, atau yang
dilayani, atau yang dioperasikan oleh karyawan lainnya
h. B7, Memegang, Menggunakan anggota badan, perkakas tangan atau
alat khusus lain dalam mengerjakan, memindahkan atau membawa
benda
i. D0, Memadukan data,Menyatukan atau memadukan hasil analisis data
untuk menemukan fakta menyusun karangan atau mengembangkan
konsep, pengetahuan, interprestasi, menciptakan gagasan dengan
menggunakan imajinasi
j. D1, Mengkoordinasi data,Menentukan waktu, tempat atau urutan
operasi yang akan dilaksanakan atau tindakan yang harus diambil
berdasarkan hasil analisa data, melaksanakan ketentuan atau
melaporkan kejadian dengan cara menghubunghubungkan mencari
kaitanserta membandingkan data setelah data tersebut dianalisa
k. D2, Menganalisis data, Mempelajari, mengurangi, merinci dan menilai
data untuk mendapatkan kejelasan,atau menyajikan tindakan
alternative
l. D3, Menyusun data, Mengerjakan, menghimpun atau
mengelompokkan tentang data, orang atau benda
m. D4, Menghitung data, Mengerjakan perhitungan aritmatika, (tambah,
kurang, bagi)
n. D5, Menyalin data,Menyalin, mencatat atau memindahkan data
o. D6, Membandingkan data,Mengidentifikasikan persamaan atau
perbedaan sifat data, orang atau benda yang dapat diamati secara
langsung, serta secara fisik, dan sedikit sekali memerlukan upaya
mental
p. O0, Menasehati,memberikanbimbingan, saran, konsultasi atau nasehat
kepada perorangan atau instansi dalam pemecahan masalah
berdasarkan disiplin ilmu, spiritual, atau prinsip-prinsip keahlian lainnya
q. O1, Berunding,Menyelesaikan masalah tukar menukar & beradu
pendapat, argumen, gagasan, dengan pihak lain membuat keputusan
r. O2, Mengajar,Melatih orang lain dengan memberikan penjelasan,
peragaan, bimbingan teknis, atau memberikan rekomendasi atas dasar
disiplin yang bersifat teknis
s. O3, Menyelia,Menentukan atau menafsirkanprosed ur kerja, membagi
tugas, menciptakan dan memelihara hubungan yang harmonis
diantarabawahan dan meningkatkan efisiensi
t. O4, Menghibur, Menghibur orang lain, biasanyamengguna kan media
panggung, film, televisi dan radio
u. O5, Mempengaruhi, Mempengaruhi orang lain untuk memperoleh
keuntungan dalam benda, jasa atau pendapat
v. O6, Berbicara memberi tanda, Berbicara atau memberi tanda kepada
orang lain untuk meminta, memberi informasi atau untuk mendapatkan
tanggapan atau reaksi yang sifatnya tidak konseptual
w. O7, Melayani orang,Memenuhi kebutuhan atau permintaan orang lain
atau hewan, baik yang dinyatakan atau yang tidak langsung dinyatakan
tetap harus dilaksanakan menurut ketentuan. Fungsiini diperlukan
pengetahuan dan keterampilan khusus untuk melaksanakannya
x. O8, Menerima instruksi, Membantu melaksanakan kerja berdasarkan
perintah atasan yang tidak memerlukan tanggapan
16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN : -
17. KELAS JABATAN : 12
Mengetahui Semarapura, April 2020
Mengetahui Atasan langsung Yang membuat
drg. Ida Bagus Putra Dwipayana drg. Ni Putu Ary Widiantari
NIP. 19750427 200312 1 005 NIP. 19810830 200803 2 001
Anjab dokter gigi madya

More Related Content

What's hot

Sop pengendalian dokumen
Sop pengendalian dokumenSop pengendalian dokumen
Sop pengendalian dokumen
Hendri Adis
 
4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf
4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf
4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf
CandraWiaya1
 
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
SuMarni41
 
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docxTINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
yulizadewi1
 
1.
1.1.
Materi bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKP
Materi bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKPMateri bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKP
Materi bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKP
Muhammad Kristyan
 
288902850-Sop-Audit-Internal.doc
288902850-Sop-Audit-Internal.doc288902850-Sop-Audit-Internal.doc
288902850-Sop-Audit-Internal.doc
ervitasuzanti
 
Standar akreditasi klinik modified
Standar akreditasi klinik   modifiedStandar akreditasi klinik   modified
Standar akreditasi klinik modified
Dinda Putri Dyah Maharini
 
Anastesi dan bedah klinik.pdf
Anastesi dan bedah klinik.pdfAnastesi dan bedah klinik.pdf
Anastesi dan bedah klinik.pdf
FahmiMuhammad40
 
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docxLAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
SuMarni41
 
KAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.doc
KAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.docKAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.doc
KAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.doc
keslingkembangan
 
PPS (contoh).docx
PPS (contoh).docxPPS (contoh).docx
PPS (contoh).docx
RizkiKurniawan135833
 
Manual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmasManual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmas
Trisfariani Cotto
 
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
indahwaodeindawd
 
Penjelasan capaian KBK 2022.ppt
Penjelasan capaian KBK 2022.pptPenjelasan capaian KBK 2022.ppt
Penjelasan capaian KBK 2022.ppt
PuskesmasGedangsari1
 
BAB I TKPP.pptx
BAB I TKPP.pptxBAB I TKPP.pptx
BAB I TKPP.pptx
fadlykdg
 
Sk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkpSk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkp
istirizky1
 
BAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdfBAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdf
DedeRusmana5
 
8 03 buku manual 1-abk
8 03 buku manual 1-abk8 03 buku manual 1-abk
8 03 buku manual 1-abk
Juniarsih Jamil
 
Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja
Mus kamal
 

What's hot (20)

Sop pengendalian dokumen
Sop pengendalian dokumenSop pengendalian dokumen
Sop pengendalian dokumen
 
4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf
4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf
4. TATA CARA PENGINPUTAN DAN PENGENALAN FITUR ASPAK 2019.pdf
 
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
3.1.1.3 Pedoman Manual Mutu.docx
 
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docxTINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL KM 2022.docx
 
1.
1.1.
1.
 
Materi bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKP
Materi bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKPMateri bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKP
Materi bimbingan Akreditasi RS SNARS Ed.1 Pokja SKP
 
288902850-Sop-Audit-Internal.doc
288902850-Sop-Audit-Internal.doc288902850-Sop-Audit-Internal.doc
288902850-Sop-Audit-Internal.doc
 
Standar akreditasi klinik modified
Standar akreditasi klinik   modifiedStandar akreditasi klinik   modified
Standar akreditasi klinik modified
 
Anastesi dan bedah klinik.pdf
Anastesi dan bedah klinik.pdfAnastesi dan bedah klinik.pdf
Anastesi dan bedah klinik.pdf
 
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docxLAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
LAPORAN HASIL AUDIT INTERNAL PENDAFTARAN.docx
 
KAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.doc
KAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.docKAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.doc
KAK PENGELOLAAN LIMBAH B3.doc
 
PPS (contoh).docx
PPS (contoh).docxPPS (contoh).docx
PPS (contoh).docx
 
Manual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmasManual mutu puskesmas
Manual mutu puskesmas
 
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
 
Penjelasan capaian KBK 2022.ppt
Penjelasan capaian KBK 2022.pptPenjelasan capaian KBK 2022.ppt
Penjelasan capaian KBK 2022.ppt
 
BAB I TKPP.pptx
BAB I TKPP.pptxBAB I TKPP.pptx
BAB I TKPP.pptx
 
Sk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkpSk penanggung jawab data pmkp
Sk penanggung jawab data pmkp
 
BAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdfBAB 1 KMP.pdf
BAB 1 KMP.pdf
 
8 03 buku manual 1-abk
8 03 buku manual 1-abk8 03 buku manual 1-abk
8 03 buku manual 1-abk
 
Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja
 

Similar to Anjab dokter gigi madya

Anallisis Jabatan Dokter Ahli Madya pdf
Anallisis Jabatan Dokter  Ahli Madya pdfAnallisis Jabatan Dokter  Ahli Madya pdf
Anallisis Jabatan Dokter Ahli Madya pdf
PuskesmasKemiri2
 
KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1
pjj_kemenkes
 
Oral Hygiene
Oral HygieneOral Hygiene
Oral Hygiene
pjj_kemenkes
 
Anjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umum
Anjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umumAnjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umum
Anjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umum
NolenraRevi
 
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per OralProsedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 3 Kb 1
KDK III Modul 3 Kb 1KDK III Modul 3 Kb 1
KDK III Modul 3 Kb 1
pjj_kemenkes
 
Metodik Khusus_Konsep pembelajaran klinik
Metodik Khusus_Konsep pembelajaran klinikMetodik Khusus_Konsep pembelajaran klinik
Metodik Khusus_Konsep pembelajaran klinik
shinarsamsinar
 
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3
pjj_kemenkes
 
Memotong Kuku Pasien
Memotong Kuku PasienMemotong Kuku Pasien
Memotong Kuku Pasien
pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 1 Kb 2
KDK III Modul 1 Kb 2KDK III Modul 1 Kb 2
KDK III Modul 1 Kb 2
pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4
pjj_kemenkes
 
Prosedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGTProsedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGT
pjj_kemenkes
 
Prosedur Perawatan Infus
Prosedur Perawatan InfusProsedur Perawatan Infus
Prosedur Perawatan Infus
pjj_kemenkes
 
KDK III Modul 4 Kb 2
KDK III Modul 4 Kb 2KDK III Modul 4 Kb 2
KDK III Modul 4 Kb 2
pjj_kemenkes
 
1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf
1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf
1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf
dini813225
 
KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1
pjj_kemenkes
 
Mencuci Tangan
Mencuci TanganMencuci Tangan
Mencuci Tangan
pjj_kemenkes
 
Asuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusia
Asuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusiaAsuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusia
Asuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusia
pjj_kemenkes
 
Leadership dalam membangun komunikasi efektif
Leadership dalam membangun komunikasi efektifLeadership dalam membangun komunikasi efektif
Leadership dalam membangun komunikasi efektif
dr. Intan Karnina Putri
 

Similar to Anjab dokter gigi madya (20)

Anallisis Jabatan Dokter Ahli Madya pdf
Anallisis Jabatan Dokter  Ahli Madya pdfAnallisis Jabatan Dokter  Ahli Madya pdf
Anallisis Jabatan Dokter Ahli Madya pdf
 
KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1KDK III Modul 1 Kb 1
KDK III Modul 1 Kb 1
 
Oral Hygiene
Oral HygieneOral Hygiene
Oral Hygiene
 
Anjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umum
Anjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umumAnjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umum
Anjab/ Abk Analis Layanan Umum subbag umum
 
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per OralProsedur Pemberian Nutrisi Per Oral
Prosedur Pemberian Nutrisi Per Oral
 
KDK III Modul 3 Kb 1
KDK III Modul 3 Kb 1KDK III Modul 3 Kb 1
KDK III Modul 3 Kb 1
 
Metodik Khusus_Konsep pembelajaran klinik
Metodik Khusus_Konsep pembelajaran klinikMetodik Khusus_Konsep pembelajaran klinik
Metodik Khusus_Konsep pembelajaran klinik
 
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
Perawatan Luka Bersih (Luka Kering)
 
KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3KDK III Modul 6 Kb 3
KDK III Modul 6 Kb 3
 
Memotong Kuku Pasien
Memotong Kuku PasienMemotong Kuku Pasien
Memotong Kuku Pasien
 
KDK III Modul 1 Kb 2
KDK III Modul 1 Kb 2KDK III Modul 1 Kb 2
KDK III Modul 1 Kb 2
 
KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4KDK III Modul 3 Kb 4
KDK III Modul 3 Kb 4
 
Prosedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGTProsedur Melepaskan NGT
Prosedur Melepaskan NGT
 
Prosedur Perawatan Infus
Prosedur Perawatan InfusProsedur Perawatan Infus
Prosedur Perawatan Infus
 
KDK III Modul 4 Kb 2
KDK III Modul 4 Kb 2KDK III Modul 4 Kb 2
KDK III Modul 4 Kb 2
 
1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf
1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf
1.1 Pengawas Penyakit dan Pengendali Penyakit Hewan(1).pdf
 
KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1KDK III Modul 6 Kb 1
KDK III Modul 6 Kb 1
 
Mencuci Tangan
Mencuci TanganMencuci Tangan
Mencuci Tangan
 
Asuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusia
Asuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusiaAsuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusia
Asuhan keperawatan pada lingkup kebutuhan dasar manusia
 
Leadership dalam membangun komunikasi efektif
Leadership dalam membangun komunikasi efektifLeadership dalam membangun komunikasi efektif
Leadership dalam membangun komunikasi efektif
 

Recently uploaded

Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergergerSajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
0787plll
 
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
Riska730198
 
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansiaPengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
erni239369
 
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdfdr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
yainpanggalo4
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdfUPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
meiliska
 
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatanCara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
JacquelynKelly4
 
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY IITUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
Riska730198
 
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
indahnaaa2107
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
nugrohoadhi239
 
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
lindaWijayanti3
 
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGICONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
YuhansyahYuhansyah
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
hidnisa
 
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anakmengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
nendaayuwandari
 
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptxMateri 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
puskesmasmaskendaga
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
nuradzhani
 
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASIPOWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
ssusera77eaf
 

Recently uploaded (17)

Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergergerSajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
 
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
 
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansiaPengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
 
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdfdr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdfUPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
 
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatanCara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
 
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY IITUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
 
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
 
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
 
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGICONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
 
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anakmengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
 
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptxMateri 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
 
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASIPOWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
 

Anjab dokter gigi madya

  • 1. INFORMASI JABATAN 1. NAMA JABATAN : Dokter Gigi 2. KODE JABATAN : 3. UNIT KERJA : UPTD. Puskesmas Klungkung I a. JPT Utama : - b. JPT Madya : - c. JPT Pratama : Kepala Dinas Kesehatan d. Administrator : - e. Pengawas : Kepala UPTD. Puskesmas Klungkung I Pengawas : - Pengawas : - f. Pelaksana : - g. Jabatan Fungsional : Dokter Gigi Madya 4. IKTISAR JABATAN : Memberikan pelayanan kesehatan gigi dan mulut pada sarana pelayanan kesehatan yang meliputi promotif, preventif, kuratif dan rehabilitatif untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat serta membina peran serta masyarakat dalam rangka kemandirian di bidang kesehatan gigi dan mulut kepada masyarakat 5. KUALIFIKASI JABATAN a. Pendidikan Formal : S1 Kedokteran Gigi b. Pangkat terendah : IV a c. Pendidikan & Pelatihan : Diklat Prajabatan d. Pengalaman Kerja : 1 (satu) Tahun dalam Jabatan Dokter gigi Muda 6. TUGAS POKOK NO URAIAN TUGAS HASIL KERJA JUMLAH HASIL WAKTU PENYELESAI AN (JAM) WAKTU EFEKTIF KEBUTU HAN PEGAWAI 1 Melakukan penyuluhankesehatan gigi dan mulut Tersusunnya laporan hasil penyuluhan gigi dan mulut 12 12 1.250 0,115 2 Melakukan tindakan darurat medikgigi dan mulut tingkat sedang Terlaksananya tindakan darurat medic gigi dan mulut tingkat sedang 20 20 1.250 0,320
  • 2. 3 Melakukan pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang Terlaksananya pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang 25 25 1.250 0,500 4 Membuat catatan medik gigi dan mulut pasien rawat jalan Tersusunnya laporanmedikgigi dan mulut rawat jalan 12 12 1.250 0,115 5 Melayaniatau menerima konsultasidaridalam Terlaksananya pelayanan gigi atau menerima konsultasi dari dalam 20 10 1.250 0,160 6 Melakukantindakan khususmedikgigi dan mulut kompleks tingkatI olehDokter Gigi umum Terlaksananya tindakankhusus medikgigi dan mulut kompleks tingkatI oleh DokterGigi umum 20 20 1.250 0,320 7 Melakukanpemulihan fungsi gigi danmulut komplekstingkat II Terlaksananya pemulihan fungsi gigi dan mulutkompleks tingkat II 20 20 1.250 0,320 8 Melayani atau menerimakonsultasi dari dalam Terlayaninya konsultasi dari dalam 30 28 1.250 0,672 JUMLAH 2,522 JUMLAH PEGAWAI 3 7. HASILKERJA: a. Tersusunnya laporan hasil penyuluhan gigi dan mulut b. Terlaksananya tindakan darurat medic gigi dan mulut tingkat sedang c. Terlaksananya pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang d. Tersusunnya laporan medik gigi dan mulut rawat jalan e. Terlaksananya pelayanan gigi atau menerima konsultasi dari dalam 8. BAHAN KERJA: No Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas 1 Disposisi pimpinan Sebagai dasar pelaksanaan tugas 2 Komputer Mengetik dan menyimpan data 3 Printer Mencetak
  • 3. 4 Telpon Melaksanakan komunikasi dan koordinasi dengan OPD 5 Meja dan kursi Sarana pendukung pelaksanaan tugas 9. PERANGKAT KERJA: No Perangkat Kerja Penggunaan Untuk Tugas 1 SOP Sebagai acuan dan pedoman dalam rangka pelaksanaan tugas 2 Himpunan peraturan perundang-undangan Sebagai acuan dan pedoman dalam rangka pelaksanaan tugas 3 Alat Tulis Kantor Mencatat/ meregister kunjungan pasien dan mendokumentasikan data dalam rangka pelaksanaan tugas 10. TANGGUNG JAWAB: NO URAIAN 1 Tersusunnya laporan hasil penyuluhan gigi dan mulut 2 Terlaksananya tindakan darurat medic gigi dan mulut tingkat sedang 3 Terlaksananya pemulihan fungsi gigi dan mulut tingkat sedang 4 Tersusunnya laporan medik gigi dan mulut rawat jalan 5 Terlaksananya pelayanan gigi atau menerima konsultasi dari dalam 11. WEWENANG: NO URAIAN 1 Menilai kelengkapan data/informasi/bahan kerja yang diterima 2 Menggunakan perangkat kerja yang tersedia 3 Melaksanakan pencatatan dan evaluasi serta pelaporan program 4 Melaksanakan tugas tambahan yang di berikan atasan 12. KORELASI JABATAN: No Jabatan Unit Kerja/ Instansi Dalam Hal 1. Kepala UPTD. UPTD.Puskesmas Klungkung I Konsultasi dan menerima arahan.
  • 4. 2. Kepala Seksi Pelayanan Dasar Dinas Kesehatan Konsultasi dan Kerja sama 3 Ka. Subag. TU UPTD.Puskesmas Klungkung I Konsultasi dan Koordinasi 4 JFU Bendahara, Pengabministrasian Kepegawaian, Pengabministrasian umum, pengelola barang UPTD.Puskesmas Klungkung I Koordinasi dan Kerja sama 13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA: No Aspek Faktor 1 Tempat kerja Di dalam ruangan dan luar gedung 2 Suhu Sedang dengan perubahan 3 Udara Sejuk/kering 4 Keadaan Ruangan Baik/cukup/tidak baik 5 Letak Strategis/tidak strategis 6 Penerangan Terang/redup/gelap 7 Suara Tenang/bising 8 Keadaan tempat kerja bersih dan rapi/tidak teratur 9 Getaran Tidak ada
  • 5. 14. RESIKO BAHAYA: No Nama Resiko Penyebab 1. Luka Tusuk Tertusuk jarum suntik dan peralatan gigi 2. Infeksi Nosokomial Kontaminasi cairan tubuh pasien 15. SYARAT JABATAN: a. Keterampilan :Menguasai penggunaan bahan pekerjaan b. Bakat Kerja :G, Intelegensia,Kemampuan belajar secara umum V, Bakat Verbal,Kemampuan untukme-mahamiartikata-katadan penggunaannya secara tepat dan efektif N, Bakat Numerik,Kemampuan untuk me-lakukan operasi aritma-tik secara tepat dan akurat S, Bakat Pandang Ruang,Kemampuan berpikir secara visual mengenai bentuk- bentuk geometris, untuk memahami gambargambar dari benda- benda tiga dimensi P, Bakat Penerapan Barang,Kemampuan menyerapperincian- perincian yang berkaitan dalam objek atau dalam gambar atau dalam bahan grafik Q, Bakat Ketelitian,Kemampuanmenyerapperincianyangberkaitan dalam bahan verbal atau dalam table K, Koordinasi Motorik, Kemampuan untuk mengkoordinasikan mata dan tangan secara cepat dan cermat dalam membuat gerakan yang cepat F, KecekatanJari,Kemampuanmenggerakkanjarijemaridenganmudahdanperlu keterampilan E, Koordinasi Mata, Tangan, Kaki, Kemampuan menggerakkan tangan dan kaki secara koordinatif satu sama lain sesuai dengan rangsangan penglihatan C, Kemampuan Membedakan Warna, Kemampuan memadukan atau membedakan berbagai warna yang asli, yang gemerlapan M, KecekatanTangan,Kemampuan menggerakkan tangan dengan mudah dan penuh keterampilan c. Temperamen kerja : D,Directing Control Planning (DCP), Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk kegiatan memimpin, mengendalikan atau merencanakan F,Feeling-Idea-Fact(FIF), Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang mengandung penafsiran perasaan, gagasan atau fakta dari sudut pandangan pribadi I,Influencing (INFLU), Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaanpekerjaan mempengaruhi orang lain dalam pendapat, si-kap atau pertimbangan mengenai gagasan J, Sensory & Judgmental Creteria (SJC),Kemampuan menyesuaikan diri pada kegiatan perbuatan kesimpulanpenilaian atau pembuatan peraturan berdasar-kan kriteria rangsangan indera atau atas dasar pertimbangan pribadi M, Measurable and VerifiableCreteria (MVC),Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan pengambilan peraturan, pembuatan pertim- bangan,
  • 6. atau pembuatan peraturan berdasarkan kriteria yang diukur atau yang dapat diuji P, Dealing withPeople (DEPL),Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan orang lain lebih dari hanya penerimaan dan pembuatan instruksi R, Repetitive and Continuous (REPCON), Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatankegiatan yang berulang, atau secara terusmenerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat prosedur, urutan atau kecepatan tertentu S, Performing Under Stress (PUS), Kemampuan menyesuaikan diri untuk bekerja dengan ketegangan jiwa jika berhadapan dengan keadaan darurat, kritis, tidak biasa atau bahaya, atau bekerja dengan kecepatan kerja dan perhatian terus menerus merupakan keseluruhan atau sebagian aspek pekerjaan T, Set of Limits, Tolerance and Other Standart (STS),Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki pencapaian dengan tepat menurut perangkat ba-tas, toleransi atau standar-standar tertentu V, Variety and Changing Conditions (VARCH), Kemampuan menyesuaikan diri untuk melaksanakan berbagai tugas, sering berganti dari tugas yang satu ke tugas yang lainnya yang "berbeda" sifatnya, tanpa kehilangan efisiensi atau ketenangan diri d. Minat Kerja : a. Realistik,Aktivitas yang memerlukan manipulasi eksplisit, teratur atau sistematik terhadap obyek/alat/benda/ mesin b. Investigatif, Aktivitas yang memerlukan penyelidikan observasional, simbolik dan sistematik terhadap fenomena dan kegiatan ilmiah c. Artistik, Aktivitas yang sifatnya ambigu, kreatif, bebas dan tidak sistematis dalam proses penciptaan produk/karya bernilai seni d. Sosial, Aktivitas yang bersifat sosial atau memerlukanketerampilan berkomunikasi dengan orang lain e. Kewirausahaan, Aktivitas yang melibatkan kegiatan pengelolaan/ manajerial untuk pencapaian tujuan organisasi f. Konvensional, Aktivitas yang memerlukan manipulasi data yang eksplisit, kegiatan administrasi, rutin dan klerikal e. Upaya Fisik :a. Berdiri, Berada di suatu tempat dalam posisi tegak ditempat tanpa pindah ke tempat lain b. Berjalan, Bergerak dengan jalan kaki c. Duduk,Berada dalam suatu tempat dalam posisi duduk biasa d. Mengangkat, Menaikkan atau menurunkan bendadi satu tingkat ke tingkat lain (termasuk menarik ke atas) e.Membawa, Memindahkan benda, umumnya dengan menggunakan tangan, lengan atau bahu f. Mendorong, Menggunakan tenaga untuk memindahkan benda menjauhi badan g. Menarik, Menggunakan tenaga untuk memindahkan suatu benda ke arah badan (termasuk menyentak atau merenggut) h. Memanjat, Naik atau turun tangga, tiang, lorong dan Iain-lain dengan menggunakan kaki, tangan, dan kaki i. Menyimpan imbangan / mengatur imbangan, Agar tidak jatuh badan waktu berjalan, berdiri, membungkuk, atau berdiri di atas tempat yang
  • 7. agak sempit, licin dan tinggi tanpa alatpegangan, atau mengatur imbangan pada waktu melakukan olah raga senam j. Menunduk, Melengkungkan tubuh dengan cara melekukkan tulang punggung dan kaki k. Berlutut, Melengkungkan paha kaki pada lutut dan berdiam di suatu tempat dengan tubuh di atas lutut l. Membungkuk, Melengkungkan tubuh dengancara melengkungkan tulang punggung sampai kira-kira sejajar dengan pinggang m. Merangkak,Bergerak dengan menggunakan tangan dan lutut atau kaki dan tangan n. Menjangkau, Mengulurkan tangan dan lengan ke jurusan tertentu o. Memegang, Dengan satu atau dua tangan mengukur, menggenggam, memutar dan lain sebagainya p. Bekerja dengan jari, Memungut, menjepit, menekan dan lain sebagainya dengan menggunakan jari (berbeda dengan "memegang" yang terutama menggunakan seluruh bagian tangan) q. Meraba, Menyentuh dengan jari atau telapak tangan untuk mengetahui sifat benda seperti, suhu, bentuk r. Berbicara, Menyatakan atau bertukar pikiran secara lisan agar dapat dipahami s. Mendengar, Menggunakan telinga untuk mengetahui adanya suara t. Melihat, Usaha mengetahui dengan menggunakan mata u. Ketajaman jarak jauh, Kejelasan penglihatan dalam jarak lebih dari 5 meter v. Ketajaman jarak dekat, Kejelasan penglihatan dalam jarak kurang dari 5 meter w. Pengamatan secara mendalam,Penglihatan dalam 3 dimensi, untuk menetapkan hubungan antara jarak, ruang serta cara melihat benda dimana benda tersebut berada dan sebagaimana adanya x. Penyesuaian lensa mata,Penyesuaian lensa mata untuk melihat suatu benda yang sangat penting bila melaksanakan pekerjaan yang perlu dengan melihat benda dalam jarak dan arah yang berbeda y. Melihat berbagai warna, Membedakan warna yang terdapat dalam pekerjaan z. Luas,Melihat suatu daerah pandang, ke atas dan ke bawah pandang atau ke kanan atau ke kiri sedang mata tetap berada di titik tertentu f. Kondisi Fisik : 1) Jenis Kelamin : Perempuan 2) Umur : 40 Tahun 3) Tinggi badan : 160cm 4) Berat badan : 72 kg 5) Postur badan : Tegap 6) Penampilan : Simpatik g. Fungsi Pekerjaan : a. B0, Memasang mesin,Menyesuaikan mesin untuk melakukan suatu pekerjaan tertentu dengan memasang, mengubah komponenkomponennya atau memperbaiki mesin menurut standar b. B1, Mengerjakan persisi,Menggunakan anggota badan atau perkakas untuk mengerjakan, memindahkan, mengarahkan atau menempatkan obyek secara tepat sesuai dengan standar yang telah ditetapkan dengan toleransi yang kecil
  • 8. c. B2, Menjalankan mengontrol mesin, Menghidupkan, menyetel, mengatur kerja dan menghentikan mesin serta mengamati berbagai alat petunjuk pada mesin d. B3, Mengemudikan/menjalankan mesin,Menghidupkan, menghentikan, mengatur jalanmesin atau peralatan yangarahnya harus dikemudikan untuk memproses atau memindahkan benda atau orang. Dalam fungsi ini mesin sifatnya bergerak atau berjalan e. B4, Mengerjakan benda dengan tangan atau perkakas,Menggunakan anggota badan, seperangkat alat perkakas tangan atau alat-alat khusus untuk mengerjakan, menggerakan, mengarahkan atau menempatkan benda f. B5, Melayani mesin,Menghidupkan, menghentikan dan mengamati kerja mesin beserta peralatannya g. B6, Memasukkan, mengeluarkan barang ke/dari mesin, Menyisipkan, memasukan, mencelupkan atau menempatkanbaha n ke dalam atau memindahkan dari mesin, atau dari peralatan otomatis, atau yang dilayani, atau yang dioperasikan oleh karyawan lainnya h. B7, Memegang, Menggunakan anggota badan, perkakas tangan atau alat khusus lain dalam mengerjakan, memindahkan atau membawa benda i. D0, Memadukan data,Menyatukan atau memadukan hasil analisis data untuk menemukan fakta menyusun karangan atau mengembangkan konsep, pengetahuan, interprestasi, menciptakan gagasan dengan menggunakan imajinasi j. D1, Mengkoordinasi data,Menentukan waktu, tempat atau urutan operasi yang akan dilaksanakan atau tindakan yang harus diambil berdasarkan hasil analisa data, melaksanakan ketentuan atau melaporkan kejadian dengan cara menghubunghubungkan mencari kaitanserta membandingkan data setelah data tersebut dianalisa k. D2, Menganalisis data, Mempelajari, mengurangi, merinci dan menilai data untuk mendapatkan kejelasan,atau menyajikan tindakan alternative l. D3, Menyusun data, Mengerjakan, menghimpun atau mengelompokkan tentang data, orang atau benda m. D4, Menghitung data, Mengerjakan perhitungan aritmatika, (tambah, kurang, bagi) n. D5, Menyalin data,Menyalin, mencatat atau memindahkan data o. D6, Membandingkan data,Mengidentifikasikan persamaan atau perbedaan sifat data, orang atau benda yang dapat diamati secara langsung, serta secara fisik, dan sedikit sekali memerlukan upaya mental p. O0, Menasehati,memberikanbimbingan, saran, konsultasi atau nasehat kepada perorangan atau instansi dalam pemecahan masalah berdasarkan disiplin ilmu, spiritual, atau prinsip-prinsip keahlian lainnya q. O1, Berunding,Menyelesaikan masalah tukar menukar & beradu pendapat, argumen, gagasan, dengan pihak lain membuat keputusan r. O2, Mengajar,Melatih orang lain dengan memberikan penjelasan, peragaan, bimbingan teknis, atau memberikan rekomendasi atas dasar disiplin yang bersifat teknis
  • 9. s. O3, Menyelia,Menentukan atau menafsirkanprosed ur kerja, membagi tugas, menciptakan dan memelihara hubungan yang harmonis diantarabawahan dan meningkatkan efisiensi t. O4, Menghibur, Menghibur orang lain, biasanyamengguna kan media panggung, film, televisi dan radio u. O5, Mempengaruhi, Mempengaruhi orang lain untuk memperoleh keuntungan dalam benda, jasa atau pendapat v. O6, Berbicara memberi tanda, Berbicara atau memberi tanda kepada orang lain untuk meminta, memberi informasi atau untuk mendapatkan tanggapan atau reaksi yang sifatnya tidak konseptual w. O7, Melayani orang,Memenuhi kebutuhan atau permintaan orang lain atau hewan, baik yang dinyatakan atau yang tidak langsung dinyatakan tetap harus dilaksanakan menurut ketentuan. Fungsiini diperlukan pengetahuan dan keterampilan khusus untuk melaksanakannya x. O8, Menerima instruksi, Membantu melaksanakan kerja berdasarkan perintah atasan yang tidak memerlukan tanggapan 16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN : - 17. KELAS JABATAN : 12 Mengetahui Semarapura, April 2020 Mengetahui Atasan langsung Yang membuat drg. Ida Bagus Putra Dwipayana drg. Ni Putu Ary Widiantari NIP. 19750427 200312 1 005 NIP. 19810830 200803 2 001