SlideShare a Scribd company logo
BAB III. PENYELENGGARAAN KESEHATAN
PERSEORANGAN
Standar 8 : PelayananAnestesi dan Bedah
BAB III. PENYELENGGARAAN KESEHATAN PERSEORANGAN
BAB STANDAR
JUMLAH
ELEMEN
PENILAIAN
III
PENYELENG
GA RAAN
KESEHATAN
PERORANGAN
1 Hak Pasien dan Keluarga 7
2 KlinikMelibatkan PasiendanKeluargadalam ProsesAsuhan 2
3 Penerimaan Pasien Klinik 4
4 Pengkajian Pasien 3
5 Rencana Asuhan dan Pelaksanaan 3
6 Pelayanan Promotif dan Preventif 2
7 PelayananPasienRisikoTinggidanPenyediaanPelayananRisikoTinggi 2
8 Pelayanan Anestesi dan Bedah 6
9 Pelayanan Gizi 4
10 Pemulangan dan Tindak Lanjut Perawatan 3
11 Pelayanan Rujukan 5
12 Penyelenggaraan Rekam Medis 4
13 Pelayanan Laboratorium 7
14 Pelayanan Radiologi Diagnostik 2
15 Pelayanan Kefarmasian 13
PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH
• Pelayanan anestesi dan bedah di klinik dilaksanakan sesuai
standar dan perundang-undangan yang berlaku, sesuai
dengan perencanaan dan kajian secara komprehensif
Dasar pelayanan:
• KMK no 779/2008 tentang Standar Pelayanan Anestesiologi
Reanimasi
• KMK no 1204/Menkes/SK/X/2004 tentang Standar RS
• PMK no 43/ 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH
Maksud dan Tujuan
• Klinik Pratama : Anestesi lokal
• Klinik Utama : dapat melakukan anestesi sedasi intravena.
• Klinik Pratama : bedah kecil (minor) tanpa anestesi umum dan/ atau spinal.
• Klinik utama dapat melakukan tindakan bedah kecuali bedah yang
menggunakan anestesi umum dengan inhalasi/ spinal, operasi sedang
berisiko tinggi dan operasi besar.
• Pelayanan bedah diberikan sesuai dengan perencanaan berdasarkan
hasil kajian dan dicatat dalam rekam medis pasien.
• Pelayanan anestesi dan bedah dilaksanakan pada fasilitas
kesehatan yang memenuhi syarat, salah satunya adalah ruang
bedah yang sesuai dengan standar.
Maksud dan Tujuan
• Dalam memberikan pelayanan anestesi, klinik menetapkan
program mutu dan keselamatan pasien meliputi:
a. Kajian pra anestesi,
b. Pemantauan intra anestesi dan
c. Pemantauan paska anestesi
• Dalam memberikan pelayanan bedah, klinik menetapkan program
mutu dan keselamatan pasien meliputi:
a. Kajian pra bedah,
b. Penandaan lokasi operasi, dan
c.Pelaksanaan surgical safety check list/SSC/ceklis keselamatan
Operasi, untuk menghindari KTD atau sentinel
PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH
Ceklis Keselamatan Operasi /SSC
SIGN IN ( Pukul ......), dilakukan sebelum induksi anestesi, oleh perawat/dokter anestesi
1. Pasien sudah dikonfirmasikan?
• Identitas dan gelang pasien
• Lokasi operasi
• Prosedur
• Surat ijin operasi
2. Lokasi operasi sudah diberi tanda?
3. Mesin anestesi dan obat-obatan sudah dicek lengkap?
4. Pulse oxymeter terpasang dan berfungsi?
5. Apakah pasien punya riwayat alergi?
6. Kemungkinan kesulitan jalan nafas atau risiko aspirasi
7. Risiko kehilangan darah lebih dari 500 ml ( 7 ml/kgBB anak)
Nama Pasien: Tanggal Lahir:
No RM : Umur :
Nama Operator:
Operasi/Tindakan:
Ceklis Keselamatan Operasi 9
TIME OUT ( Pukul....), dilakukan sebelum incici kulit, diisi oleh perawat, dokter anestesi dan
operator)
1. Konfirmasi seluruh anggota tim ( nama dan peran masing2)
2. Konfirmasi secara verbal:
• Nama pasien
• Prosedur
• Lokasi dimana insisi akan dibuat
3. Antibiotik profilaksis telah diberikan 60 menit sebelumnya
4. Antisipasi kejadian kritis:
• Review dokter bedah: langkah yang akan dilakukan bila kondisi kritis/tidak
diharapkan, lama, kemungkinan kehilangan darah?
• Review dokter anestesi: apa ada hal khusus yang perlu diperhatikan pada pasien
• Review tim perawat: apakah peralatan steril, ada alat yang perlu diperhatikan
khusus?
• Foto rontgen/ CT- Scan/ MRI yang diperlukan telah ditayangkan?
Ceklis Keselamatan Operasi 9
SIGN OUT ( Pukul................), dilakukan sebelum pasien meninggalkan OK, diisi oleh
perawat, dokter anestesi dan operator
1. Perawat melakukan konfirmasi secara verbal:
o Nama Prosedur tindakan
o Instrumen, kkasa dan jarum telah dihitung dengan benar / lengkap
o Spesimen telah diberi label ( termasuk identitas pasien dan asal jaringan spesimen
o Adakah masalah dengan peralatan selama operasi
2. Operator/dokter bedah, dokter anestesi dan perawat melakukan review masalah utama
apa yang harus diperhatikan untuk penyembuhan dan manajemen pasien selanjutnya
Tanggal diverifikasi:..........................
Kegiatan Pelaksana Tanda tangan
Sign in Perawat / dokter anestesi
Time Out Operator/Dokter anestesi/Perawat
Sign Out Operator/Dokter anestesi
TATA LAKSANA –> MUTU PELAYANAN
Asesmen Pelayanan Pra Anestesi, meliputi:
a. Konsultasi dan pemeriksaan oleh dokter harus dilakukan sebelum
tindakan anestesi untuk memastikan bahwa pasien berada dalam
kondisi yang layak untuk prosedur anestesi.
b. Dokter bertanggung jawab untuk menilai dan menentukan status medis
pasien pra-anestesi berdasarkan prosedur sebagai berikut :
1) Anamnesis dan pemeriksaan pasien.
2) Meminta dan/ atau mempelajari hasil-hasil
pemeriksaan dan konsultasi yang diperlukan untuk
melakukan anestesi.
TATA LAKSANA –> MUTU PELAYANAN
Asesmen Pelayanan Pra Anestesi, meliputi:
3) Mendiskusikan dan menjelaskan tindakan anestesi yang
akan dilakukan.
4) Memastikan bahwa pasien telah mengerti dan
menandatangani persetujuan tindakan.
5) Mempersiapkan dan memastikan
kelengkapan alat anestesi dan obat- obat
yang akan dipergunakan
c. Pemeriksaan penunjang pra anestesi dilakukan
sesuai standar profesi dan SOP
KESELAMATAN PASIEN PADA PELAYANAN ANESTESI
DAN BEDAH MINOR
1. Memastikan pasien atau keluarganya memahami prosedur yang akan
dilakukan, memberi persetujuan dan menandatangani Keputusan untuk
pelaksanan anestesi
2. Untuk menjamin keselamatan pasien yang dilakukan tindakan anestesi maka
semua petugas kesehatan yang terlibat secara langsung/kontak dengan
pasien diharapkan dapat menerapkan Standar Operasional Prosedur
Anestesi yang berlaku
3. Operator yang akan melakukan operasi memberikan penandaan lokasi/
sisi operasi dengan melibatkan pasien atau keluarga jika memungkinkan.
4. Persiapan sebelum dilakukan induksi anestesi dan sedasi (sign in)
memastikan identitas pasien sesuai dengan yang tertulis pada gelang
identitas pasien.
5. Melibatkan pasien dalam verifikasi kebenaran lokasi operasi bila
pasien dalam keadaan sadar atau memastikan kebenaran lokasi operasi
berdasarkan rekam medis
KESELAMATAN PASIEN PADA PELAYANAN ANESTESI
DAN BEDAH MINOR
6. Bila pasien dalam keadaan sadar, pastikan bahwa pasien telah
diinformasikan sebelumnya dan mengerti tentang prosedur dan langkah–
langkah yang akan dilakukan sebelum, saat dan setelah operasi.
7. Memastikan bahwa pasien atau keluarganya telah menandatangani
formulir penjelasan dan persetujuan tindakan medis (Informed Consent).
8. Memeriksa kelengkapan dan ketersediaan obat–obat anestesi
9. Persiapan sebelum dilakukan anestesi (time out), petugas
memperkenalkan diri dan tugas masing–masing.
10.Mendokumentasikan semua yang dilakukan selama dilakukan layanan
anestesi
Diagnosis
Tujuan
Alternatif
Risiko dan komplikasi
Prognosis
Perkiraan biaya
Contoh bukti Pemberian
Informasi
PENERIMAAN/ PENOLAKAN TINDAKAN KEDOKTERAN
Yang bertandatangan dibawah ini, saya, nama _________________________, umur __ tahun , laki – laki/ perempuan*, alamat
___________________________________________ dengan ini menyatakan penolakan untuk dilakukan tindakan
___________________________terhadap saya / _____________ saya* bernama _____________________, umur __ tahun,laki – laki/
perempuan* alamat ______________________________
Saya memahami perlunya dan manfaat tindakan tersebut sebagaimana telah dijelaskans eperti di atas kepada saya, termasuk risiko dan
komplikasi yang mungkin timbul apabila tindakan tersebut tidak dilakukan.
Saya bertanggung jawab secara penuh atas segala akibat yang mungkin timbul sebagai akibat tidak dilakukannya tindakan kedokteran
tersebut.
_______________, tanggal _____________pukul ____
Yang menyatakan, Saksi:
( ___nama jelas___) (____nama jelas____) (___nama jelas___)
1. Klinik menetapkan prosedur pelayanan anestesi dan bedah sesuai
kebutuhan. (R)
2. Pelayanan anestesi dan bedah dilakukan oleh tenaga medis yang
kompeten sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku
(D,O,W)
3. Jenis, dosis dan teknik anestesi dan pemantauan status fisiologi pasien
selama pemberian anestesi oleh petugas dicatat dalam rekam medis
pasien. (D)
4. Ada bukti pelaksanaan kajian pra bedah (D)
5. Ada bukti pelaksanaan kajian pra anestesi (D)
6. Ada bukti pemantauan dan evaluasi paska anestesi dan bedah (D)
Elemen Penilaian 3.8. Anestesi dan Bedah
Elemen Penilaian
1.Klinik menetapkan prosedur
pelayanan anestesi dan
bedah sesuai kebutuhan. (R)
2. Pelayanan anestesi dan
bedah dilakukan oleh
tenaga medis yang
kompeten sesuai dengan
peraturan perundangan
yang berlaku. (D,O,W)
3. Jenis, dosis dan teknik
anestesi dan pemantauan
status fisiologi pasien selama
pemberian anestesi oleh
petugas dicatat dalam rekam
medis pasien. (D)
4. Ada bukti pelaksanaan kajian
pra bedah (D)
5.Ada bukti pelaksanaan kajian
pra anestesi (D)
6.Ada bukti pemantauan dan
evaluasi paska anestesi dan
bedah (D)
RDOWS PKP 8: PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH
EP 3.8.
1. Klinik menetapkan prosedur pelayanan anestesi dan bedah sesuai
kebutuhan. (R)
SOP:
• Pemberian anestesi lokal (Tindakan/ IGD, Poli Gigi, KIA/KB)+ anestesi intravena ( klinik utama)
• Pemantauan Status Fisologis selama anestesi
• SOP tindakan/ pelayanan pembedahan (Bedah Minor, dll)
Kebijakan dan prosedur memuat:
• Penyusunan rencana tindakan termasuk identifikasi perbedaan antara dewasa dan anak atau
pertimbangan khusus: setiap layanan anestesi harus melalui proses pemeriksaan,
perencanaan, persiapan dan pelaksanaan anestesi serta pemantauan
• Dokumentasi yang diperlukan untuk dapat bekerja dan berkomunikasi efektif
• Persyaratan persetujuan khusus
• Frekuensi dan jenis monitoring pasien yang diperlukan
• Kualifikasi dan keterampilan petugas pelaksana (Pelayanan anestesi dilakukan oleh Dokter /
Dokter gigi dan dibantu perawat )
• Ketersediaan dan penggunaan peralatan anestesi
SK Pelayanan Anestesi dan Bedah
Contoh SOP
Pemberian
Anestesi Lokal
Pelayanan Anestesi Lokal
1) Persiapan alat yang steril di atas meja,
2) Daerah yang akan diinjeksi regional
didesinfeksi lebih dulu
3) Dokter menggunakan sarung tangan yang
steril.
4).Tahapan prosedur dilakukan secara steril, meliputi :
a.Pasien diberitahu tentang tindakan yang akan dilakukan
b.Posisi pasien duduk atau berbaring
c. Desinfeksi menggunakan isodine
d.Infiltrasi dengan mengggunakan lidokain.
e.Mengukur tanda tanda vital.
f. Mendokumentasi semua yang dilakukan selama pemberian
anestesi di catatan anestesi pasien.
EP 3.8.2 Pelayanan anestesi dan bedah dilakukan oleh tenaga medis
yang kompeten sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku
(D,O,W)
Persyaratan kompetensi, petugas harus
memiliki kemampuan yang mencakup:
• Teknik melakukan anestesi lokal dan sedasi
• Monitoring yang tepat
• Respons terhadap komplikasi
• Penggunaan zat-zat reversal (zat yg hasil reaksinya dapat
bereaksi kembali)
• Bantuan hidup dasar
EP 3.8.3
Jenis, dosis dan teknik anestesi dan pemantauan status fisiologi pasien selama
pemberian anestesi oleh petugas dicatat dalam rekam medis pasien. (D)
Contoh Formulir Pemantauan Anestesi
Contoh Laporan Operasi Bedah Minor
EP 3.8.4 Ada bukti pelaksanaan kajian pra bedah
Contoh Assesmen Pra Bedah
EP 3.8.5 Ada bukti pelaksanaan kajian pra anestesi (D)
Contoh Assesmen Pra Anestesi
Ada bukti pemantauan dan evaluasi paska anestesi dan bedah (D)
EP 3.8.6
Dilakukan pengawasan terhadap vital sign, monitoring
perdarahan, evaluasi derajat nyeri pasca tindakan, dicatat
dalam rekam medis
Ruang Bedah
Standar ruang Tindakan dan Gadar
KMK 43 /2019 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat
Tingkat pencahayaan : 300 lux
Standar ruang operasi RS:
( KMK 1204/MENKES/SK/X/2004)
• Indeks angka kuman: 10 CFU/m3
• Indek pencahayaan : 300-500 lux
• Kelembaban udara 45-60 %
• Tekanan Udara : Positif
• Indeks suara : 45 dBA
• Waktu pemaparan: 8 jam
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Adelina Hutauruk
 
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkmContoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
Novieta Parman
 
PDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptx
PDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptxPDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptx
PDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptx
ProdukHerbalDXN
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
I Putu Cahya Legawa
 
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
indahwaodeindawd
 
5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...
5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...
5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...
ameliarizki9
 
Spo rekam medik
Spo rekam medikSpo rekam medik
Spo rekam medik
khusnuleza
 
SOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docxSOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docx
rida90
 
Agenda dan notulen rapat mutu
Agenda dan notulen rapat mutuAgenda dan notulen rapat mutu
Agenda dan notulen rapat mutu
dr.Ade Adra
 
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docxSPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
TyanBagoes
 
Bab 5 mutu
Bab 5 mutuBab 5 mutu
Bab 5 mutu
ssuser954579
 
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA...
 STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA... STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA...
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA...
Erlina Wati
 
Spo pendaftaran-pasien-rawat-inap
Spo pendaftaran-pasien-rawat-inapSpo pendaftaran-pasien-rawat-inap
Spo pendaftaran-pasien-rawat-inap
Irawati90
 
Kalender suntik-3-bulan
Kalender suntik-3-bulanKalender suntik-3-bulan
Kalender suntik-3-bulan
Artamty Ayulendry
 
Formulir general consent
Formulir general consentFormulir general consent
Formulir general consent
Cut Fathani
 
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptxprogram K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
NIKEN70
 
Sop pengelolaan limbah B3
Sop pengelolaan limbah B3Sop pengelolaan limbah B3
Sop pengelolaan limbah B3
Sidik Darmanto
 
Sop rujukan
Sop rujukanSop rujukan
Sop rujukan
Rean Gunz
 
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan PasienIndikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
Irmawan Nugroho
 

What's hot (20)

Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...Permenkes no. 27 tahun 2017  ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
Permenkes no. 27 tahun 2017 ttg Pedoman Ppencegahan dan Pengendalian Infeksi...
 
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkmContoh audit plan dan instrumen audit pkm
Contoh audit plan dan instrumen audit pkm
 
PDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptx
PDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptxPDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptx
PDSA Dalam Tata Kelola Mutu Puskesmas.pptx
 
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di PuskesmasManajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
Manajemen Risiko dalam Pelayanan Kesehatan di Puskesmas
 
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
8.1.8 ep 3 sop pelaporan indsiden
 
Sop rs
Sop rsSop rs
Sop rs
 
5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...
5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...
5. sop monitoring status fisiologi pasien selama pemberian anestesi lokal dan...
 
Spo rekam medik
Spo rekam medikSpo rekam medik
Spo rekam medik
 
SOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docxSOP DIARE (REVISI).docx
SOP DIARE (REVISI).docx
 
Agenda dan notulen rapat mutu
Agenda dan notulen rapat mutuAgenda dan notulen rapat mutu
Agenda dan notulen rapat mutu
 
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docxSPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
SPO Komunikasi Efektif SBAR.docx
 
Bab 5 mutu
Bab 5 mutuBab 5 mutu
Bab 5 mutu
 
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA...
 STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA... STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA...
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR DAN DIAGRAM ALIR PEMERIKSAAN PASIEN DI RUMAH SA...
 
Spo pendaftaran-pasien-rawat-inap
Spo pendaftaran-pasien-rawat-inapSpo pendaftaran-pasien-rawat-inap
Spo pendaftaran-pasien-rawat-inap
 
Kalender suntik-3-bulan
Kalender suntik-3-bulanKalender suntik-3-bulan
Kalender suntik-3-bulan
 
Formulir general consent
Formulir general consentFormulir general consent
Formulir general consent
 
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptxprogram K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
program K3 MFK terintegrasi di Puskesmas.pptx
 
Sop pengelolaan limbah B3
Sop pengelolaan limbah B3Sop pengelolaan limbah B3
Sop pengelolaan limbah B3
 
Sop rujukan
Sop rujukanSop rujukan
Sop rujukan
 
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan PasienIndikator Sasaran Keselamatan Pasien
Indikator Sasaran Keselamatan Pasien
 

Similar to Anastesi dan bedah klinik.pdf

1. PASIEN SAFETY.pdf
1. PASIEN SAFETY.pdf1. PASIEN SAFETY.pdf
1. PASIEN SAFETY.pdf
FahryPratama1
 
SKP.ppt
SKP.pptSKP.ppt
SKP.ppt
SKP.pptSKP.ppt
SKP.ppt
SKP.pptSKP.ppt
SKP.ppt
rahmiramadhan
 
PERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASI
PERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASIPERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASI
PERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASI
AstriYuliaSariLubis1
 
283811840-sop-bedah.docx
283811840-sop-bedah.docx283811840-sop-bedah.docx
283811840-sop-bedah.docx
HannyRusli
 
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptxRESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
WihelminaKurniyati1
 
PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....
PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....
PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....
faisalkurniawan12
 
4. PAB-CekList Dokumen.docx
4. PAB-CekList Dokumen.docx4. PAB-CekList Dokumen.docx
4. PAB-CekList Dokumen.docx
VaniaNajlaHasIrawan
 
14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf
14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf
14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf
MuharinaMuharina
 
Bedah yang Aman
Bedah yang AmanBedah yang Aman
Bedah yang Aman
I Putu Cahya Legawa
 
4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf
4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf
4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf
RSIAALIHSANSIMPANGEM
 
02. Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...
02.  Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...02.  Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...
02. Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...
Handaru2
 
CEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docx
CEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docxCEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docx
CEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docx
DHETIASTIKA
 
Kegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptx
Kegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptxKegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptx
Kegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptx
Galih Endradita M
 
SELF ASSESMENT PAB 2022.docx
SELF ASSESMENT PAB 2022.docxSELF ASSESMENT PAB 2022.docx
SELF ASSESMENT PAB 2022.docx
OkrsiaMerr
 
Konsep dasar keperawatan perioperatif
Konsep dasar keperawatan perioperatifKonsep dasar keperawatan perioperatif
Konsep dasar keperawatan perioperatifAgung Haryadi
 
HIPKABI-pptx.pp
HIPKABI-pptx.ppHIPKABI-pptx.pp
HIPKABI-pptx.pp
ssuserfacf1d
 
PEDOMAN PENGKAJIAN.docx
PEDOMAN PENGKAJIAN.docxPEDOMAN PENGKAJIAN.docx
PEDOMAN PENGKAJIAN.docx
SubadreNyoman
 

Similar to Anastesi dan bedah klinik.pdf (20)

1. PASIEN SAFETY.pdf
1. PASIEN SAFETY.pdf1. PASIEN SAFETY.pdf
1. PASIEN SAFETY.pdf
 
SKP.ppt
SKP.pptSKP.ppt
SKP.ppt
 
SKP.ppt
SKP.pptSKP.ppt
SKP.ppt
 
SKP.ppt
SKP.pptSKP.ppt
SKP.ppt
 
PERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASI
PERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASIPERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASI
PERSIAPAN DAN PERAWATAN OPERASI
 
Anis awal 2 AKPER PEMKAB MUNA
Anis awal 2 AKPER PEMKAB MUNAAnis awal 2 AKPER PEMKAB MUNA
Anis awal 2 AKPER PEMKAB MUNA
 
283811840-sop-bedah.docx
283811840-sop-bedah.docx283811840-sop-bedah.docx
283811840-sop-bedah.docx
 
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptxRESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
RESOSIALISASI KOMITE DAN POKJA SKP-1 (1).pptx
 
PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....
PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....
PAB.pptx DALAM AKREDITASI RUMAH SAKIT ....
 
4. PAB-CekList Dokumen.docx
4. PAB-CekList Dokumen.docx4. PAB-CekList Dokumen.docx
4. PAB-CekList Dokumen.docx
 
14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf
14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf
14-instrumen-kars-skp_1725 (1).pdf
 
Bedah yang Aman
Bedah yang AmanBedah yang Aman
Bedah yang Aman
 
4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf
4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf
4drNico Starkes-Instrumen PAB Juni 2022.pdf
 
02. Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...
02.  Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...02.  Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...
02. Standar Akreditasi Klinik-BAB I dan II_TKK dan PMKP_FINAL PASURUAN 6 Agu...
 
CEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docx
CEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docxCEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docx
CEKLIS AKREDITASI PUSKESMAS PRAYA - 2022.docx
 
Kegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptx
Kegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptxKegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptx
Kegiatan Telusur Pasien Individual dalam Starkes.pptx
 
SELF ASSESMENT PAB 2022.docx
SELF ASSESMENT PAB 2022.docxSELF ASSESMENT PAB 2022.docx
SELF ASSESMENT PAB 2022.docx
 
Konsep dasar keperawatan perioperatif
Konsep dasar keperawatan perioperatifKonsep dasar keperawatan perioperatif
Konsep dasar keperawatan perioperatif
 
HIPKABI-pptx.pp
HIPKABI-pptx.ppHIPKABI-pptx.pp
HIPKABI-pptx.pp
 
PEDOMAN PENGKAJIAN.docx
PEDOMAN PENGKAJIAN.docxPEDOMAN PENGKAJIAN.docx
PEDOMAN PENGKAJIAN.docx
 

Recently uploaded

Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
PratiwiZikri
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
AndrikIrfani
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
ratih402596
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 

Recently uploaded (8)

Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
2. Update Situasi dan Kebijakan Penanggulangan Tuberkulosis_16 Mei 2024.pptx
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptxPERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
PERTOLONGAN PERTAMA 3 (penilaian korban).pptx
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIAMATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
MATERI PENCATATAN DAN PELAPORAN SKRINING LANSIA
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 

Anastesi dan bedah klinik.pdf

  • 1. BAB III. PENYELENGGARAAN KESEHATAN PERSEORANGAN Standar 8 : PelayananAnestesi dan Bedah
  • 2. BAB III. PENYELENGGARAAN KESEHATAN PERSEORANGAN BAB STANDAR JUMLAH ELEMEN PENILAIAN III PENYELENG GA RAAN KESEHATAN PERORANGAN 1 Hak Pasien dan Keluarga 7 2 KlinikMelibatkan PasiendanKeluargadalam ProsesAsuhan 2 3 Penerimaan Pasien Klinik 4 4 Pengkajian Pasien 3 5 Rencana Asuhan dan Pelaksanaan 3 6 Pelayanan Promotif dan Preventif 2 7 PelayananPasienRisikoTinggidanPenyediaanPelayananRisikoTinggi 2 8 Pelayanan Anestesi dan Bedah 6 9 Pelayanan Gizi 4 10 Pemulangan dan Tindak Lanjut Perawatan 3 11 Pelayanan Rujukan 5 12 Penyelenggaraan Rekam Medis 4 13 Pelayanan Laboratorium 7 14 Pelayanan Radiologi Diagnostik 2 15 Pelayanan Kefarmasian 13
  • 3. PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH • Pelayanan anestesi dan bedah di klinik dilaksanakan sesuai standar dan perundang-undangan yang berlaku, sesuai dengan perencanaan dan kajian secara komprehensif Dasar pelayanan: • KMK no 779/2008 tentang Standar Pelayanan Anestesiologi Reanimasi • KMK no 1204/Menkes/SK/X/2004 tentang Standar RS • PMK no 43/ 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
  • 4. PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH Maksud dan Tujuan • Klinik Pratama : Anestesi lokal • Klinik Utama : dapat melakukan anestesi sedasi intravena. • Klinik Pratama : bedah kecil (minor) tanpa anestesi umum dan/ atau spinal. • Klinik utama dapat melakukan tindakan bedah kecuali bedah yang menggunakan anestesi umum dengan inhalasi/ spinal, operasi sedang berisiko tinggi dan operasi besar. • Pelayanan bedah diberikan sesuai dengan perencanaan berdasarkan hasil kajian dan dicatat dalam rekam medis pasien. • Pelayanan anestesi dan bedah dilaksanakan pada fasilitas kesehatan yang memenuhi syarat, salah satunya adalah ruang bedah yang sesuai dengan standar.
  • 5. Maksud dan Tujuan • Dalam memberikan pelayanan anestesi, klinik menetapkan program mutu dan keselamatan pasien meliputi: a. Kajian pra anestesi, b. Pemantauan intra anestesi dan c. Pemantauan paska anestesi • Dalam memberikan pelayanan bedah, klinik menetapkan program mutu dan keselamatan pasien meliputi: a. Kajian pra bedah, b. Penandaan lokasi operasi, dan c.Pelaksanaan surgical safety check list/SSC/ceklis keselamatan Operasi, untuk menghindari KTD atau sentinel PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH
  • 6. Ceklis Keselamatan Operasi /SSC SIGN IN ( Pukul ......), dilakukan sebelum induksi anestesi, oleh perawat/dokter anestesi 1. Pasien sudah dikonfirmasikan? • Identitas dan gelang pasien • Lokasi operasi • Prosedur • Surat ijin operasi 2. Lokasi operasi sudah diberi tanda? 3. Mesin anestesi dan obat-obatan sudah dicek lengkap? 4. Pulse oxymeter terpasang dan berfungsi? 5. Apakah pasien punya riwayat alergi? 6. Kemungkinan kesulitan jalan nafas atau risiko aspirasi 7. Risiko kehilangan darah lebih dari 500 ml ( 7 ml/kgBB anak) Nama Pasien: Tanggal Lahir: No RM : Umur : Nama Operator: Operasi/Tindakan:
  • 7. Ceklis Keselamatan Operasi 9 TIME OUT ( Pukul....), dilakukan sebelum incici kulit, diisi oleh perawat, dokter anestesi dan operator) 1. Konfirmasi seluruh anggota tim ( nama dan peran masing2) 2. Konfirmasi secara verbal: • Nama pasien • Prosedur • Lokasi dimana insisi akan dibuat 3. Antibiotik profilaksis telah diberikan 60 menit sebelumnya 4. Antisipasi kejadian kritis: • Review dokter bedah: langkah yang akan dilakukan bila kondisi kritis/tidak diharapkan, lama, kemungkinan kehilangan darah? • Review dokter anestesi: apa ada hal khusus yang perlu diperhatikan pada pasien • Review tim perawat: apakah peralatan steril, ada alat yang perlu diperhatikan khusus? • Foto rontgen/ CT- Scan/ MRI yang diperlukan telah ditayangkan?
  • 8. Ceklis Keselamatan Operasi 9 SIGN OUT ( Pukul................), dilakukan sebelum pasien meninggalkan OK, diisi oleh perawat, dokter anestesi dan operator 1. Perawat melakukan konfirmasi secara verbal: o Nama Prosedur tindakan o Instrumen, kkasa dan jarum telah dihitung dengan benar / lengkap o Spesimen telah diberi label ( termasuk identitas pasien dan asal jaringan spesimen o Adakah masalah dengan peralatan selama operasi 2. Operator/dokter bedah, dokter anestesi dan perawat melakukan review masalah utama apa yang harus diperhatikan untuk penyembuhan dan manajemen pasien selanjutnya Tanggal diverifikasi:.......................... Kegiatan Pelaksana Tanda tangan Sign in Perawat / dokter anestesi Time Out Operator/Dokter anestesi/Perawat Sign Out Operator/Dokter anestesi
  • 9.
  • 10. TATA LAKSANA –> MUTU PELAYANAN Asesmen Pelayanan Pra Anestesi, meliputi: a. Konsultasi dan pemeriksaan oleh dokter harus dilakukan sebelum tindakan anestesi untuk memastikan bahwa pasien berada dalam kondisi yang layak untuk prosedur anestesi. b. Dokter bertanggung jawab untuk menilai dan menentukan status medis pasien pra-anestesi berdasarkan prosedur sebagai berikut : 1) Anamnesis dan pemeriksaan pasien. 2) Meminta dan/ atau mempelajari hasil-hasil pemeriksaan dan konsultasi yang diperlukan untuk melakukan anestesi.
  • 11. TATA LAKSANA –> MUTU PELAYANAN Asesmen Pelayanan Pra Anestesi, meliputi: 3) Mendiskusikan dan menjelaskan tindakan anestesi yang akan dilakukan. 4) Memastikan bahwa pasien telah mengerti dan menandatangani persetujuan tindakan. 5) Mempersiapkan dan memastikan kelengkapan alat anestesi dan obat- obat yang akan dipergunakan c. Pemeriksaan penunjang pra anestesi dilakukan sesuai standar profesi dan SOP
  • 12. KESELAMATAN PASIEN PADA PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH MINOR 1. Memastikan pasien atau keluarganya memahami prosedur yang akan dilakukan, memberi persetujuan dan menandatangani Keputusan untuk pelaksanan anestesi 2. Untuk menjamin keselamatan pasien yang dilakukan tindakan anestesi maka semua petugas kesehatan yang terlibat secara langsung/kontak dengan pasien diharapkan dapat menerapkan Standar Operasional Prosedur Anestesi yang berlaku 3. Operator yang akan melakukan operasi memberikan penandaan lokasi/ sisi operasi dengan melibatkan pasien atau keluarga jika memungkinkan. 4. Persiapan sebelum dilakukan induksi anestesi dan sedasi (sign in) memastikan identitas pasien sesuai dengan yang tertulis pada gelang identitas pasien. 5. Melibatkan pasien dalam verifikasi kebenaran lokasi operasi bila pasien dalam keadaan sadar atau memastikan kebenaran lokasi operasi berdasarkan rekam medis
  • 13. KESELAMATAN PASIEN PADA PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH MINOR 6. Bila pasien dalam keadaan sadar, pastikan bahwa pasien telah diinformasikan sebelumnya dan mengerti tentang prosedur dan langkah– langkah yang akan dilakukan sebelum, saat dan setelah operasi. 7. Memastikan bahwa pasien atau keluarganya telah menandatangani formulir penjelasan dan persetujuan tindakan medis (Informed Consent). 8. Memeriksa kelengkapan dan ketersediaan obat–obat anestesi 9. Persiapan sebelum dilakukan anestesi (time out), petugas memperkenalkan diri dan tugas masing–masing. 10.Mendokumentasikan semua yang dilakukan selama dilakukan layanan anestesi
  • 15. PENERIMAAN/ PENOLAKAN TINDAKAN KEDOKTERAN Yang bertandatangan dibawah ini, saya, nama _________________________, umur __ tahun , laki – laki/ perempuan*, alamat ___________________________________________ dengan ini menyatakan penolakan untuk dilakukan tindakan ___________________________terhadap saya / _____________ saya* bernama _____________________, umur __ tahun,laki – laki/ perempuan* alamat ______________________________ Saya memahami perlunya dan manfaat tindakan tersebut sebagaimana telah dijelaskans eperti di atas kepada saya, termasuk risiko dan komplikasi yang mungkin timbul apabila tindakan tersebut tidak dilakukan. Saya bertanggung jawab secara penuh atas segala akibat yang mungkin timbul sebagai akibat tidak dilakukannya tindakan kedokteran tersebut. _______________, tanggal _____________pukul ____ Yang menyatakan, Saksi: ( ___nama jelas___) (____nama jelas____) (___nama jelas___)
  • 16. 1. Klinik menetapkan prosedur pelayanan anestesi dan bedah sesuai kebutuhan. (R) 2. Pelayanan anestesi dan bedah dilakukan oleh tenaga medis yang kompeten sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku (D,O,W) 3. Jenis, dosis dan teknik anestesi dan pemantauan status fisiologi pasien selama pemberian anestesi oleh petugas dicatat dalam rekam medis pasien. (D) 4. Ada bukti pelaksanaan kajian pra bedah (D) 5. Ada bukti pelaksanaan kajian pra anestesi (D) 6. Ada bukti pemantauan dan evaluasi paska anestesi dan bedah (D) Elemen Penilaian 3.8. Anestesi dan Bedah
  • 17. Elemen Penilaian 1.Klinik menetapkan prosedur pelayanan anestesi dan bedah sesuai kebutuhan. (R) 2. Pelayanan anestesi dan bedah dilakukan oleh tenaga medis yang kompeten sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku. (D,O,W) 3. Jenis, dosis dan teknik anestesi dan pemantauan status fisiologi pasien selama pemberian anestesi oleh petugas dicatat dalam rekam medis pasien. (D) 4. Ada bukti pelaksanaan kajian pra bedah (D) 5.Ada bukti pelaksanaan kajian pra anestesi (D) 6.Ada bukti pemantauan dan evaluasi paska anestesi dan bedah (D) RDOWS PKP 8: PELAYANAN ANESTESI DAN BEDAH
  • 18. EP 3.8. 1. Klinik menetapkan prosedur pelayanan anestesi dan bedah sesuai kebutuhan. (R) SOP: • Pemberian anestesi lokal (Tindakan/ IGD, Poli Gigi, KIA/KB)+ anestesi intravena ( klinik utama) • Pemantauan Status Fisologis selama anestesi • SOP tindakan/ pelayanan pembedahan (Bedah Minor, dll) Kebijakan dan prosedur memuat: • Penyusunan rencana tindakan termasuk identifikasi perbedaan antara dewasa dan anak atau pertimbangan khusus: setiap layanan anestesi harus melalui proses pemeriksaan, perencanaan, persiapan dan pelaksanaan anestesi serta pemantauan • Dokumentasi yang diperlukan untuk dapat bekerja dan berkomunikasi efektif • Persyaratan persetujuan khusus • Frekuensi dan jenis monitoring pasien yang diperlukan • Kualifikasi dan keterampilan petugas pelaksana (Pelayanan anestesi dilakukan oleh Dokter / Dokter gigi dan dibantu perawat ) • Ketersediaan dan penggunaan peralatan anestesi
  • 21. Pelayanan Anestesi Lokal 1) Persiapan alat yang steril di atas meja, 2) Daerah yang akan diinjeksi regional didesinfeksi lebih dulu 3) Dokter menggunakan sarung tangan yang steril. 4).Tahapan prosedur dilakukan secara steril, meliputi : a.Pasien diberitahu tentang tindakan yang akan dilakukan b.Posisi pasien duduk atau berbaring c. Desinfeksi menggunakan isodine d.Infiltrasi dengan mengggunakan lidokain. e.Mengukur tanda tanda vital. f. Mendokumentasi semua yang dilakukan selama pemberian anestesi di catatan anestesi pasien.
  • 22. EP 3.8.2 Pelayanan anestesi dan bedah dilakukan oleh tenaga medis yang kompeten sesuai dengan peraturan perundangan yang berlaku (D,O,W) Persyaratan kompetensi, petugas harus memiliki kemampuan yang mencakup: • Teknik melakukan anestesi lokal dan sedasi • Monitoring yang tepat • Respons terhadap komplikasi • Penggunaan zat-zat reversal (zat yg hasil reaksinya dapat bereaksi kembali) • Bantuan hidup dasar
  • 23. EP 3.8.3 Jenis, dosis dan teknik anestesi dan pemantauan status fisiologi pasien selama pemberian anestesi oleh petugas dicatat dalam rekam medis pasien. (D) Contoh Formulir Pemantauan Anestesi
  • 24. Contoh Laporan Operasi Bedah Minor
  • 25. EP 3.8.4 Ada bukti pelaksanaan kajian pra bedah Contoh Assesmen Pra Bedah
  • 26. EP 3.8.5 Ada bukti pelaksanaan kajian pra anestesi (D) Contoh Assesmen Pra Anestesi
  • 27. Ada bukti pemantauan dan evaluasi paska anestesi dan bedah (D) EP 3.8.6 Dilakukan pengawasan terhadap vital sign, monitoring perdarahan, evaluasi derajat nyeri pasca tindakan, dicatat dalam rekam medis
  • 28. Ruang Bedah Standar ruang Tindakan dan Gadar KMK 43 /2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat Tingkat pencahayaan : 300 lux Standar ruang operasi RS: ( KMK 1204/MENKES/SK/X/2004) • Indeks angka kuman: 10 CFU/m3 • Indek pencahayaan : 300-500 lux • Kelembaban udara 45-60 % • Tekanan Udara : Positif • Indeks suara : 45 dBA • Waktu pemaparan: 8 jam