Tujuan Pembelajaran Umum
Tujuan Pembelajaran Khusus
Kegiatan Belajar
1
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
II
Setelah mempelajari kegiatan pembelajaran diharapkan
Anda dapat melaksanakan perawatan infus sesuai prosedur.
TUJUANPembelajaran Umum
TUJUANPembelajaran Khusus
a.	 Mereview konsep dasar perawatan infus dengan benar
b.	 Menyiapkan alat yang dibutuhkan dalam mrawat infus
c.	 Menyiapkan pasien dan lingkungan dengan benar
d.	 Melakukan perawatan infus sesuai prosedur
Prosedur Perawatan Infus
Tujuan Pembelajaran Umum
Tujuan Pembelajaran Khusus
Kegiatan Belajar
2
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
II
Prosedur Perawatan Infus
POKOKMateri
Dalam hubungannya perawatan infus, Anda masih ingat
pokok-pokok materi apa saja yang perlu dipelajari?. Pokok-
pokok materi yang perlu dipelajari yang berkaitan dengan
pemasangan infus yaitu:
a.	 Pengertian merawat infus
b.	Tujuan
c.	 Indikasi dan kontrakindikasi
d.	Pengkajian keperawatan
e.	 Persiapan alat yang dibutuhkan
f.	 Persiapan pasien dan lingkungan
g.	Prosedur kerja (langkah-langkah)
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
3
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Uraian Materi
Saya yakin Anda masih ingat dan mampu menjelaskan secara singkat, padat, dan
logis materi perawatan infus dalam hubungannya pemenuhan kebutuhan nutrisi
pada pasien. Adapun uraian materi yang perlu dijelaskan adalah:
a.	 Pengertian perawatan infus
Saya yakin betul Anda masih ingat bukan? mengenai apa yang
dimaksud merawat infus. Merawat infus adalah suatu proes melakukan
perawatandiareapemasanganinfus.Tidaksulitbukan?daripadaperawatan
infus antara lain: mengurangi resiko infeksi, dan mempertahankan
kepatenan aliran infus dari selang infus. Tidak sulit bukan?
b.	Indikasi dan kontraindikasi
Apa indikasi dan kontraindikasi perawatan infus? perawatan infus
diindikasikan tiap 48 – 96 jam, atau ketika kondisi kassa infus basah, terdapat
rembesan darah, atau rusaknya kassa yang melindungi area penusukan.
Sedangkan kontraindikasi tidak ada.
c.	 	Pengkajian keperawatan 								
	Apakah Anda masih ingat apa saja yang perlu dikaji? Adapun yang perlu
dikaji adalah: waktu perawatan infus yang terakhirkalinya, daerah lokasi
penusukan infus, adanya keluhan nyeri di daerah penusukan, adanya alergi
plester atau desinfektan, dan kepatenan infus dan jumlah tetesan infus.
d.	Persiapan alat
Anda masih ingat alat apa saja yang perlu dipersiapkan dalam
perawatan infus? Adapun alat yang perlu dipersiapkan dalam kaitannya
dengan perawatan infus, yaitu: Sarung tangan bersih, kapas alkohol, kassa
steril, plester dan gunting). Tidak sulit bukan?
4
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Gambar 3. Set merawat infus
e.	 Persiapan pasien dan lingkungan
Pasien merupakan abyek tindakan prosedur, demi kelancaran
pelaksanaan prosedur, maka pasien dan lingkungannya perlu dipersiapkan
sebaik-baiknya.
Terkait dengan pasien yang perlu Anda lakukan/persiapkan adalah:
identifikasi kemampuan berpartisipasi pasien dalam tindakan yang Anda
akan lakukan, persetujuan atau kesediaan pasien/keluarga dalam menerima
tindakan yang Anda akan lakukan; sedangkan yang terkait dengan lingkan
adalah mengenai privasi pasien Anda harus jaga dengan baik.
f.	 Prosedur (langkah-langkah)
Sebagai perawat yang profesional dalam melakukan suatu tindakan,
apalagi tindakan yang sifatnya invasif harus benar-benar dilakukan sesuai
prosedur yang benar. Adapun prosedur (langkah-langkah) yang perlu Anda
lakukan: cuci tangan sebelum dan sesudah melakukan prosedur, lepaskan
plester dan kassa yang melekat pada lokasi penusukan, observasi adanya
pembengkakan, bersihkan dengan cairan desinfektan area penusukan,
pasang kassa, fiksasi kembali di atas kassa, pasang label atau tanda kapan
dilakukan perawatan infus, rapihkan alat dan pasien, minta teri kasih pada
pasien atas kerjasamanya, lepaskan sarung tangan, dan dokumentasikan
tindakan prosedur.
Gambar 4. Prosedur Merawat infus
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
5
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Anda melaksanakan praktik sesuai dengan program yang telah dibuat oleh
pendidikan (tempat/bagian, waktu lamanya praktik). Melalui kegiatan ini Anda
dipantau oleh dosen dan pembimbing baik yang dari Institusi maupun yang ada
di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan, solusinya
ada karena Anda tetap didampingi oleh fasilitator. Memasang infus bukan
pekerjaan sederhana, tapi merupakan tindakan invasif dan merupakan suatu
keterampilan tersendiri dalam hubungannya dengan menolong pasien dengan
pemenuhan cairan secara parenteral yang mengalami gangguan pemenuhan
cairan dan elektrolit. Pemenuhan cairan melalui infus sama pentingnya dengan
pemenuhan kebutuhan oksigen kapan terlambat pasien akan meninggal Pokok
pokok bahasan materi meliputi pengertian, persiapan dan prosedur kerja harus
dietahui betul dan diaplikasikan dengan sebagaimana seharusnya.	 Memasang
infus merupakan perbuatan mulia, apalagi bila dilakukan secara ikhlas termasuk
amal ibadah. Untuk itu jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi
laksanakanlah dengan sebaik-baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian
yang tulus. Lakukan dengan ikhlas dan tulus karena melalui kegiatan ini selain
Anda mendapat suatu keterampilan, juga mendapat amal ibadah tentunya, insya
Allah.
Rangkuman
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
6
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Adapun tes dapat dilakukan adalah obsevasi langsung pada saat Anda
melakukan praktik pada tatanan klinik, baik di RS maupun di Puskesmas. Tes
formatif ini menggunakan instrumen penilaian berupa ceklys, jadi Anda cukup
mengisi secara jujur format tersebut, tapi format tersebut dapat juga dipakai oleh
pembimbing sebagai alat evaluasi melalui observasi langsung pada saat Anda
melakukan prosedur. Tes ini pada dasarnya mengukur kompentensi yang harus
Anda capai, oleh karena itu melalui modul pada kegiatan pembelajaran ini ter
tersebut harus dilaksanakan.
Tes Formatif
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
7
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Anda melaksanakan praktik sesuai dengan program yang telah disusun oleh
pendidikan (tempat/bagian, waktu lamanya praktik). Melalui kegiatan ini Anda
dipantau oleh dosen dan pembimbing baik yang dari Institusi maupun yang ada
di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan, solusinya
adakarenaAndatetapdidampingiolehfasilitator.Memasanginfusadalahtindakan
invasif dan tidak sederhana, namun merupakan suatu keterampilan tersendiri yang
Anda harus miliki dalam hubungannya dengan pemenuhan kebutuhan cairan dan
elektolit pada pasien yang mengalami kesulitan pemenuhan kebutuhan nutrisi
peroral. Merawat infus infus tak kalah penting dengan keterampilan lainnya
merupakan perbuatan mulia, apalagi bila dilakukan secara ikhlas termasuk amal
ibadah. Untuk itu jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah
dengan sebaik-baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus.
Lakukan dengan ikhlas dan tulus karena melalui kegiatan ini selain Anda mendapat
suatu keterampilan, juga mendapat amal ibadah tentunya insya Allah.
Tugas Praktikum
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
8
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Sebagaimana kegiatan pembelajaran pada modul sebelumnya, maka melalui
kegiatan ini pula Anda dipantau oleh dosen dan pembibing baik yang dari Institusi
maupun yang ada di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui
kesulitan, solusinya ada karena Anda tetap didampingi oleh fasilitator. Melalui
tugas mandiri ini Anda dinilai sejauhmana kemampuan anda dapat menyelesaikan
tugas yang dibebankan, dan ini salah satu tolok ukur cepat lambatnya Anda
menyelesaikan studi, itu tergantung pada sejauhmana Anda dapat menyelesaikan
tugas tersebut. Melalui kegiatan ini salah satu peluang Anda untuk mendapat
tugas sifatnya mandiri dalam hal melaksanakan prosedur merawat infus.
Menolong pasien (merawat infus) adalah merupakan tugas mulia di mana pasien
sebelumnya cara pemenuhan cairan dan elektrolit tidak terpenuhi, tapi dengan
dilakukannya perawatan infus maka hal yang tidak dikendaki tidak terjadi. Tugas
mandiri merupakan salah satu metode pembelajaran dan salah satu peluang
penting untuk mengukur kemapuan dalam melakukan pengabdian kebajikan,
apalagi bila dilakukan secara ikhlas dan tulus termasuk amal ibadah. Untuk itu
jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah dengan sebaik-
baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus.
Tugas Mandiri
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
9
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Andadalammengikutiprosespembelajaranperludiukursejauhmanaprosedur
dan kompetensi yang dicapai, dalam mengukur hal tersebut per adanya suatu alat
evaluasi tertentu; dalam modul ini dikenal dengan format penilaian penampilan
kierja suatu prosedur (prosedur merawat infus). Dengan kata lain bahwa format
ini merupakan instrumen penilaian penampilan kerja keterampilan suatu prosedur
dapat digunakan oleh pembimbing, dan juga Anda dapat mengisinya secara jujur
apakah Anda sudah dapat melakukan prosedur tersebut?. Saya yakin Anda dapat
melakukan prosedur tersebut dengan baik.
Melalui format yang dimaksud, Anda dapat mengukur kemampuan diri dan
selanjutnya pembimbing atau instruktur dapat pula menilai kemampuan Anda,
oleh karena itu kejujuran Anda mengisi format tersebut secara obyektif sangat
menentukan kemampuan Anda sebagai perserta sekaligus sebagai pemberi
pelayanan keperawatan. Format penilaian penampilan kerja keterampilan dalam
perawatan infus yang dimaksud adalah:
FORMAT 2, PENILAIAN KETERAMPILAN MERAWAT INFUS PADA PASIEN
Nama Mahasiswa : ..................... NIM : .....................
Aspek Yang Dinilai
Dilakukan
Ket.Tgl........... Tgl........... Tgl.........
Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk
1 2 3 4 5 6 7 8
a.	 Persiapan alat:
1.	 Sarung tangan bersih
2.	 Kapas alkohol
3.	 Cairan desinfektan
4.	 Plester
5.	 Gunting plester
6.	 Kassa kecil
b.	 Persiapan lingkungan
Jaga privasi pasien
Format Penilaian
10
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
c. Persiapan pasien
1.	 Jelaskan tujuan dan
prosedur
2.	 Minta persetujuan pasien/
keluarga
3	 Atur posisi pasien
d. Prosedur (Langkah-langkah):
1.	 Cuci tangan
2.	 Pasang sarung bersih
3.	 Lepaskan plester dan kassa
4.	 Observasi adanya
pembengkakan
5.	 Bersihkan dengan cairan
desinfekstan
6.	 Pasang kassa di area
penusukan
7.	 Tutup kembali dan fiksasi
8.	 Rapihkan pasien dan alat
9.	 Lepaskan sarung tangan
10.	Cuci tangan
11.	Minta terima kasih atas
kerjasamanya
12.	Dokumentasikan tindakan
a.	 Sikap:
1.	Melakukan tindakan secara
sistematis
2.	Komunikatif dengan pasien
3.	Percaya diri
11
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan
Pendahuluan	 Uraian Materi	 Rangkuman	 Format Penilaian
Keterangan:
Ya	 = 1 (dilakukan dengan benar)
Tdk = 0 (tidak dilakukan/dilakukan kurang benar)
Kriteria Penilaian:
Baik sekali		 = 100
Baik 		 = 81 – 99
Kurang/TL		 = ≤ 80

Prosedur Perawatan Infus

  • 1.
    Tujuan Pembelajaran Umum TujuanPembelajaran Khusus Kegiatan Belajar 1 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian II Setelah mempelajari kegiatan pembelajaran diharapkan Anda dapat melaksanakan perawatan infus sesuai prosedur. TUJUANPembelajaran Umum TUJUANPembelajaran Khusus a. Mereview konsep dasar perawatan infus dengan benar b. Menyiapkan alat yang dibutuhkan dalam mrawat infus c. Menyiapkan pasien dan lingkungan dengan benar d. Melakukan perawatan infus sesuai prosedur Prosedur Perawatan Infus
  • 2.
    Tujuan Pembelajaran Umum TujuanPembelajaran Khusus Kegiatan Belajar 2 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian II Prosedur Perawatan Infus POKOKMateri Dalam hubungannya perawatan infus, Anda masih ingat pokok-pokok materi apa saja yang perlu dipelajari?. Pokok- pokok materi yang perlu dipelajari yang berkaitan dengan pemasangan infus yaitu: a. Pengertian merawat infus b. Tujuan c. Indikasi dan kontrakindikasi d. Pengkajian keperawatan e. Persiapan alat yang dibutuhkan f. Persiapan pasien dan lingkungan g. Prosedur kerja (langkah-langkah)
  • 3.
    Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 3 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Uraian Materi Saya yakin Anda masih ingat dan mampu menjelaskan secara singkat, padat, dan logis materi perawatan infus dalam hubungannya pemenuhan kebutuhan nutrisi pada pasien. Adapun uraian materi yang perlu dijelaskan adalah: a. Pengertian perawatan infus Saya yakin betul Anda masih ingat bukan? mengenai apa yang dimaksud merawat infus. Merawat infus adalah suatu proes melakukan perawatandiareapemasanganinfus.Tidaksulitbukan?daripadaperawatan infus antara lain: mengurangi resiko infeksi, dan mempertahankan kepatenan aliran infus dari selang infus. Tidak sulit bukan? b. Indikasi dan kontraindikasi Apa indikasi dan kontraindikasi perawatan infus? perawatan infus diindikasikan tiap 48 – 96 jam, atau ketika kondisi kassa infus basah, terdapat rembesan darah, atau rusaknya kassa yang melindungi area penusukan. Sedangkan kontraindikasi tidak ada. c. Pengkajian keperawatan Apakah Anda masih ingat apa saja yang perlu dikaji? Adapun yang perlu dikaji adalah: waktu perawatan infus yang terakhirkalinya, daerah lokasi penusukan infus, adanya keluhan nyeri di daerah penusukan, adanya alergi plester atau desinfektan, dan kepatenan infus dan jumlah tetesan infus. d. Persiapan alat Anda masih ingat alat apa saja yang perlu dipersiapkan dalam perawatan infus? Adapun alat yang perlu dipersiapkan dalam kaitannya dengan perawatan infus, yaitu: Sarung tangan bersih, kapas alkohol, kassa steril, plester dan gunting). Tidak sulit bukan?
  • 4.
    4 Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Gambar 3. Set merawat infus e. Persiapan pasien dan lingkungan Pasien merupakan abyek tindakan prosedur, demi kelancaran pelaksanaan prosedur, maka pasien dan lingkungannya perlu dipersiapkan sebaik-baiknya. Terkait dengan pasien yang perlu Anda lakukan/persiapkan adalah: identifikasi kemampuan berpartisipasi pasien dalam tindakan yang Anda akan lakukan, persetujuan atau kesediaan pasien/keluarga dalam menerima tindakan yang Anda akan lakukan; sedangkan yang terkait dengan lingkan adalah mengenai privasi pasien Anda harus jaga dengan baik. f. Prosedur (langkah-langkah) Sebagai perawat yang profesional dalam melakukan suatu tindakan, apalagi tindakan yang sifatnya invasif harus benar-benar dilakukan sesuai prosedur yang benar. Adapun prosedur (langkah-langkah) yang perlu Anda lakukan: cuci tangan sebelum dan sesudah melakukan prosedur, lepaskan plester dan kassa yang melekat pada lokasi penusukan, observasi adanya pembengkakan, bersihkan dengan cairan desinfektan area penusukan, pasang kassa, fiksasi kembali di atas kassa, pasang label atau tanda kapan dilakukan perawatan infus, rapihkan alat dan pasien, minta teri kasih pada pasien atas kerjasamanya, lepaskan sarung tangan, dan dokumentasikan tindakan prosedur. Gambar 4. Prosedur Merawat infus
  • 5.
    Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 5 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Anda melaksanakan praktik sesuai dengan program yang telah dibuat oleh pendidikan (tempat/bagian, waktu lamanya praktik). Melalui kegiatan ini Anda dipantau oleh dosen dan pembimbing baik yang dari Institusi maupun yang ada di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan, solusinya ada karena Anda tetap didampingi oleh fasilitator. Memasang infus bukan pekerjaan sederhana, tapi merupakan tindakan invasif dan merupakan suatu keterampilan tersendiri dalam hubungannya dengan menolong pasien dengan pemenuhan cairan secara parenteral yang mengalami gangguan pemenuhan cairan dan elektrolit. Pemenuhan cairan melalui infus sama pentingnya dengan pemenuhan kebutuhan oksigen kapan terlambat pasien akan meninggal Pokok pokok bahasan materi meliputi pengertian, persiapan dan prosedur kerja harus dietahui betul dan diaplikasikan dengan sebagaimana seharusnya. Memasang infus merupakan perbuatan mulia, apalagi bila dilakukan secara ikhlas termasuk amal ibadah. Untuk itu jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah dengan sebaik-baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus. Lakukan dengan ikhlas dan tulus karena melalui kegiatan ini selain Anda mendapat suatu keterampilan, juga mendapat amal ibadah tentunya, insya Allah. Rangkuman
  • 6.
    Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 6 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Adapun tes dapat dilakukan adalah obsevasi langsung pada saat Anda melakukan praktik pada tatanan klinik, baik di RS maupun di Puskesmas. Tes formatif ini menggunakan instrumen penilaian berupa ceklys, jadi Anda cukup mengisi secara jujur format tersebut, tapi format tersebut dapat juga dipakai oleh pembimbing sebagai alat evaluasi melalui observasi langsung pada saat Anda melakukan prosedur. Tes ini pada dasarnya mengukur kompentensi yang harus Anda capai, oleh karena itu melalui modul pada kegiatan pembelajaran ini ter tersebut harus dilaksanakan. Tes Formatif
  • 7.
    Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 7 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Anda melaksanakan praktik sesuai dengan program yang telah disusun oleh pendidikan (tempat/bagian, waktu lamanya praktik). Melalui kegiatan ini Anda dipantau oleh dosen dan pembimbing baik yang dari Institusi maupun yang ada di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan, solusinya adakarenaAndatetapdidampingiolehfasilitator.Memasanginfusadalahtindakan invasif dan tidak sederhana, namun merupakan suatu keterampilan tersendiri yang Anda harus miliki dalam hubungannya dengan pemenuhan kebutuhan cairan dan elektolit pada pasien yang mengalami kesulitan pemenuhan kebutuhan nutrisi peroral. Merawat infus infus tak kalah penting dengan keterampilan lainnya merupakan perbuatan mulia, apalagi bila dilakukan secara ikhlas termasuk amal ibadah. Untuk itu jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah dengan sebaik-baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus. Lakukan dengan ikhlas dan tulus karena melalui kegiatan ini selain Anda mendapat suatu keterampilan, juga mendapat amal ibadah tentunya insya Allah. Tugas Praktikum
  • 8.
    Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 8 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Sebagaimana kegiatan pembelajaran pada modul sebelumnya, maka melalui kegiatan ini pula Anda dipantau oleh dosen dan pembibing baik yang dari Institusi maupun yang ada di lahan praktik. Namun Anda tidak perlu kuatir bila menemui kesulitan, solusinya ada karena Anda tetap didampingi oleh fasilitator. Melalui tugas mandiri ini Anda dinilai sejauhmana kemampuan anda dapat menyelesaikan tugas yang dibebankan, dan ini salah satu tolok ukur cepat lambatnya Anda menyelesaikan studi, itu tergantung pada sejauhmana Anda dapat menyelesaikan tugas tersebut. Melalui kegiatan ini salah satu peluang Anda untuk mendapat tugas sifatnya mandiri dalam hal melaksanakan prosedur merawat infus. Menolong pasien (merawat infus) adalah merupakan tugas mulia di mana pasien sebelumnya cara pemenuhan cairan dan elektrolit tidak terpenuhi, tapi dengan dilakukannya perawatan infus maka hal yang tidak dikendaki tidak terjadi. Tugas mandiri merupakan salah satu metode pembelajaran dan salah satu peluang penting untuk mengukur kemapuan dalam melakukan pengabdian kebajikan, apalagi bila dilakukan secara ikhlas dan tulus termasuk amal ibadah. Untuk itu jangan pernah berpikir sekedar tugas semata, tapi laksanakanlah dengan sebaik- baiknya tugas tersebut sebagai suatu pengabdian yang tulus. Tugas Mandiri
  • 9.
    Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan 9 Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Andadalammengikutiprosespembelajaranperludiukursejauhmanaprosedur dan kompetensi yang dicapai, dalam mengukur hal tersebut per adanya suatu alat evaluasi tertentu; dalam modul ini dikenal dengan format penilaian penampilan kierja suatu prosedur (prosedur merawat infus). Dengan kata lain bahwa format ini merupakan instrumen penilaian penampilan kerja keterampilan suatu prosedur dapat digunakan oleh pembimbing, dan juga Anda dapat mengisinya secara jujur apakah Anda sudah dapat melakukan prosedur tersebut?. Saya yakin Anda dapat melakukan prosedur tersebut dengan baik. Melalui format yang dimaksud, Anda dapat mengukur kemampuan diri dan selanjutnya pembimbing atau instruktur dapat pula menilai kemampuan Anda, oleh karena itu kejujuran Anda mengisi format tersebut secara obyektif sangat menentukan kemampuan Anda sebagai perserta sekaligus sebagai pemberi pelayanan keperawatan. Format penilaian penampilan kerja keterampilan dalam perawatan infus yang dimaksud adalah: FORMAT 2, PENILAIAN KETERAMPILAN MERAWAT INFUS PADA PASIEN Nama Mahasiswa : ..................... NIM : ..................... Aspek Yang Dinilai Dilakukan Ket.Tgl........... Tgl........... Tgl......... Ya Tdk Ya Tdk Ya Tdk 1 2 3 4 5 6 7 8 a. Persiapan alat: 1. Sarung tangan bersih 2. Kapas alkohol 3. Cairan desinfektan 4. Plester 5. Gunting plester 6. Kassa kecil b. Persiapan lingkungan Jaga privasi pasien Format Penilaian
  • 10.
    10 Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian c. Persiapan pasien 1. Jelaskan tujuan dan prosedur 2. Minta persetujuan pasien/ keluarga 3 Atur posisi pasien d. Prosedur (Langkah-langkah): 1. Cuci tangan 2. Pasang sarung bersih 3. Lepaskan plester dan kassa 4. Observasi adanya pembengkakan 5. Bersihkan dengan cairan desinfekstan 6. Pasang kassa di area penusukan 7. Tutup kembali dan fiksasi 8. Rapihkan pasien dan alat 9. Lepaskan sarung tangan 10. Cuci tangan 11. Minta terima kasih atas kerjasamanya 12. Dokumentasikan tindakan a. Sikap: 1. Melakukan tindakan secara sistematis 2. Komunikatif dengan pasien 3. Percaya diri
  • 11.
    11 Modul Pendidikan JarakJauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Prodi Keperawatan Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Format Penilaian Keterangan: Ya = 1 (dilakukan dengan benar) Tdk = 0 (tidak dilakukan/dilakukan kurang benar) Kriteria Penilaian: Baik sekali = 100 Baik = 81 – 99 Kurang/TL = ≤ 80