SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
ANALISIS EKONOMI
01
Mata Kuliah Studi Kelayakan Bisnis
2
Presentator
Kelompok 11 dan 12
Aminatur Rohmania (G94219134)
Athia Nur Kamilah (G94219137)
Cinthya Meilina Pamuji (G94219139)
Hisyam Iqbal Muhaimin P (G04219033)
Shafira Nur (G04219072)
Shofia Putri H (G04219073)
Analisis Ekonomi ?
Analisis ekonomi adalah pemeriksaan terperinci
atau penilaian atas tren, fenomena serta
informasi yang bersifat ekonomi. Analisis
ekonomi cenderung dimanfaatkan untuk
mengetahui keadaan-keadaan yang bersifat
makro dari suatu keadaan ekonomi. Unsur-unsur
makroekonomi yang biasa dianalisis melalui
analisis ekonomi ini adalah faktor tingkat bunga,
pendapatan nasional suatu negara, kebijakan
moneter dan kebijakan fiskal yang diterapkan
oleh suatu negara.
3
Jenis-Jenis
Analisis Ekonomi
4
Ekonomi Terapan
Teori Ekonomi
Ekonomi Deskriptif
5
Analisis Ekonomi Mikro
Berfokus pada perilaku dan keputusan para pelaku
ekonomi. Isu pokok yang dianalisis adalah
bagaimana cara menggunakan faktor-faktor
produksi yang tersedia secara efisien agar
kemakmuran masyarakat dapat dimaksimalkan.
Individu bertindak untuk memaksimalkan kepuasan
(utilitas). Sementara perusahaan bertindak untuk
memaksimalkan keuntungan. Interaksi di antara
para pelaku ekonomi mempengaruhi kuantitas
permintaan dan kuantitas penawaran, menentukan
keseimbangan harga.
6
Ruang Lingkup Ekonomi Mikro
Interaksi di pasar barang
Perilaku penjual dan pembeli
Interaksi di Pasar Faktor Produksi
Teori struktur pasar
Industri
Elastisitas harga
Pasar input
Teori nilai guna
Teori Ekonomi Mikro
7
Ekonomi Distribusi
Teori Produksi
Teori harga Ekonomi Konsumsi
8
1. Kebijakan harga terendah,
Diterapkan ketika dalam kondisi
jumlah penawaran lebih besar dari
jumlah permintaan
2. Kebijakan harga tertinggi,
Ditetapkan ketika kondisi pasar
mengalami ketidakpastian harga,
yaitu melonjaknya harga menjadi
sangat tinggi
Kebijakan dalam
Ekonomi Mikro
9
Analisis Ekonomi Makro
Berfokus pada variabel agregat ekonomi. Analisis makro menggunakan informasi
seperti suku bunga, PDB, inflasi, pengangguran, dan inventaris untuk
memprediksi arah ekonomi dan dampaknya terhadap variabel-variabel tertentu
seperti pasar saham atau pasar obligasi.
Ruang Lingkup
Ekonomi Makro
10
• Penentuan tingkat kegiatan perekonomian negara
• Kebijakan pemerintah
• Pengeluaran agregat
Kebijakan dalam Ekonomi Makro
2
1
Kebijakan fiskal
Pemasukan dan pengeluaran
suatu negara adalah hal yang
diatur dalam kebijakan ini
Kebijakan moneter,
berfungsi untuk mengukur
seberapa banyak dana yang
telah dikeluarkan oleh bank
sentral pada suatu negara.
11
3
Kebijakan segi penawaran,
berfungsi untuk
menyeimbangkan neraca
keuangan di suatu
perusahaan atau negara
Analisis Keuangan
Analisis keuangan merupakan proses penganalisaan terhadap laporan keuangan yang
terdiri dari neraca dan laporan laba rugi, serta lampirannya untuk mengetahui posisi
keuangan dan tingkat kesehatan perusahaan yang tersusun secara sistematis dengan teknik
tertentu
Analisis ini lahir dari suatu konsep dan sistem akutansi keuangan, dengan memahami sifat
dan konsep akutansi keaungan maka akan lebih mengenal sifat dan konsep laporan
keuangan, sehingga dapat mengjaga kemungkinan salah tafsir terhadap informasi yang
diberikan melalui laporan keuangan, yang pada akhirnya kesimpulan yang didapat akan
lebih akurat
12
Langkah atau Prosedur Analisis Keuangan
13
1. Mengumpulkan data keuangan dan pendukung yang
diperlukan
2. Melakukan perhitungan dengan rumus tertentu, sesuai standar
yang biasa digunakan.
3. Melakukan perhitungan dengan memasukkan angka – angka
yang ada dalam laporan keuangan.
4. Memberikan interpretasi terhadap hasil perhitungan dan
pengukuran yang telah dibuat.
5. Membuat laporan tentang posisi keuangan perusahaan.
6. Memberikan rekomendasi yang dibutuhkan
14
1. Analisis Perbandingan Antara Laporan
Keuangan
2. Analisis Trend
3. Analisis Presentase Per Komponen
4. Analisis Sumber dan Penggunaan Dana
5. Analisis Sumber dan Penggunaan KAS
6. Analisis Rasio
7. Analisis Kredit
8. Analisis Laba Kotor
9. Analisis BEP
Teknik Analisis
Laporan Keuangan
Consumer Surplus
15
Surplus konsumen (Consumer surplus) mencerminkan
suatu keuntungan lebih atau surplus yang dinikmati oleh
konsumen tertentu berkenaan dengan tingkat harga pasar
suatu barang . Surplus konsumen menunjukan keuntungan
yang diperoleh oleh konsumen karena harga yang berlaku
pada kondisi keseimbangan lebih rendah dari pada harga
yang mereka mau bayar.
Konsumen super marginal
Tipe Konsumen dalam Ekonomi
Konsumen marginal
Konsumen sub marginal
16
Producer Surplus
Surplus produsen (Producers surplus) mencerminkan suatu keuntungan
lebih atau surplus yang dinikmati oleh produsen tertentu berkenaan
dengan tingkat harga pasar dari barang yang ditawarkannya. Surplus
produsen adalah ukuran keuntungan yang diperoleh mereka karena harga
yang terbentuk di pasar melebihi harga yang mau mereka tawarkan pada
tingkat penjualan tertentu
17
Tipe Penjual dalam Ekonomi
Penjual super marginal Penjual marginal Penjual sub marginaL
18
19
Kurva Surplus Konsumen
dan Surplus Produsen
Surplus Konsumen Surplus Produsen
The short run theory,
dikenal dengan
business cycle theory.
Menjelaskan
mengenai aktivitas
ekonomi dari tahun
ke tahun.
Pendekatan dalam Analisis Ekonomi
20
The medium run theory,
digunakan untuk
menjawab
perkembangan
perekonomian dalam
satu atau beberapa
dekade.
The long run theory,
digunakan untuk
melihat
perekonomian pada
satu atau beberapa
abad.
Pendekatan Horizontal Pendekatan Vertikal Pendekatan Cross-Section
21
Pendekatan Analisis
Keuangan
MANFAAT EKONOMI
DAN SOSIAL
22
Bisnis yang direncakan akan bermanfaat bagi
pihak lain dapat dilihat melalui aspek penilaian
manfaat bisnis yang direncanakan dari
beberapa sisi:
• 1. Rencana Pembangunan Sosial
• 2. Distribusi Nilai Tambah
Dampak di bidang ekonomi dengan
adanya suatu proyek atau investasi:
1. Dapat meningkatkan ekonomi
rumah tangga
2. Menggali, mengatur dan
menggunakan ekonomi sumber
daya alam
23
MANFAAT EKONOMI
DAN SOSIAL
Item 1 Item 2 Item 3 Item 4 Item 5
50
40
30
20
10
0
MANFAAT EKONOMI
DAN SOSIAL
24
Dampak sosial dengan adanya suatu
proyek atau investasi, antara lain:
1. Perubahan Demografis
2. Perubahan Budaya
KRITERIA INVESTASI
25
Studi kelayakan bisnis pada
dasarnya bertujuan untuk
menentukan kelayakan suatu
bisnis atau proyek berdasarkan
kriteria investasi.
Penilaian yang dilakukan
untuk mengukur imbal hasil
yang didapatkan atau biaya
yang dikeluarkan untuk
suatu instrumen investasi.
26
Ada 5 macam kriteria investasi:
Nilai Bersih
Kini /Net
Present Value
(NPV)
Rasio Manfaat
Biaya/ Gross
Benefit Cost
Rasio (Gross
B/C)
Net Benefit
Cost Ratio
(Net B/C)
Tingkat
Pengembalian
Internal/
Internal Rate Of
Return (IRR)
Profitability
Ratio
(PV/K)
Jangka
Waktu
Pengembalia
n Modal
Investasi/
Payback
Period (PP)
27
Net Present Value
Merupakan manfaat bersih tambahan (nilai kini bersih) yang diterima bisnis selama umur proyek
pada tingkat discount factor tertentu.
Rumus:
NPV = 𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑩𝒕
𝟏+𝒊 𝒕
- 𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑪𝒕
𝟏+𝒊 𝒕
- 𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑩𝒕−𝑪𝒕
𝟏+𝒊 𝒕
Bt = Manfaat pada tahun t
Ct = Biaya pada tahun t
T = Tahun kegiatan bisnis (t= 0,1,2,3,………, n), tahun awal bisa tahun 0 atau
tahun 1 tergantung karekteristik bisnisnya
I = Tingkat DR%
Indikator NPV:
 Jika NPV > 0 (positif), maka bisnis layak (go) utk dilaksanakan
 Jika NPV < 0 (negatif), maka bisnis tidak layak (not go) utk dilaksanakan
28
Gross Benefit – Cost ratio
Gross B/C ratio merupakan kriteria kelayakan lain yang biasa digunakan dalam analisis bisnis. Baik
manfaat maupun biaya adalah nilai kotor (gross).
Dengan menggunakan kriteria ini akan lebih menggambarkan pengaruh dari adanya tambahan biaya
terhadap tambahan manfaat yang diterima.
Secara matematis Gross B/C ini dapat dirumuskan sebagai berikut:
Gross B/C =
𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑩𝒕
𝟏+𝒊 𝒕
𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑪𝒕
𝟏+𝒊 𝒕
Indikator:
1. Gross B/C Ratio > 1, Bisnis layak untuk dijalankan
2. Gross B/C Ratio < 1, Bisnis tidak layak untuk dijalankan
29
Net Benefit Cost Ratio
Net B/C ratio adalah rasio antara manfaat bersih yang bernilai positif dengan manfaat bersih yang bernilai
negatif.
Dengan kata lain, manfaat bersih yang menguntungkan bisnis yang dihasilkan terhadap setiap satu satuan
kerugian dari bisnis tersebut.
Secara matematis dapat dinyatakan sebagai berikut :
Net B/C =
𝑡=0/1
𝑛 𝐵𝑡−𝐶𝑡
1+𝑖 𝑡
𝑡=0/1
𝑛 𝐵𝑡−𝐶𝑡
1+𝑖 𝑡
Indikator:
1. Net B/C > 1, Bisnis layak untuk dijalankan
2. Net B/C < 1, Bisnis tidak layak untuk dijalankan
30
Internal rate of Return
IRR adalah tingkat discount rate (DR) yang menghasilkan NPV sama dengan 0.
Besaran yang dihasilkan dari perhitungan ini adalah dalam satuan persentase (%).
Sebuah bisnis dikatakan layak apabila IRR-nya lebih besar dari opportunity cost of
capital-nya (DR).
Berikut rumus IRR :
IRR = i1 +
𝑵𝑷𝑽𝟏
𝑵𝑷𝑽𝟏−𝑵𝑷𝑽𝟐
x (i2 – i1)
31
Profitability Ratio
Profitability Ratio menunjukkan perbandingan antara penerimaan (benefit) dengan biaya modal (K)
yang digunakan.
Rasio ini dipakai sebagai perhitungan rentabilitas dari suatu investasi. Nilainya akan mendekati hasil
perhitungan Net B/C rasio.
Rumus:
𝑷𝑽
𝑲
=
𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑩𝟏−𝑬𝑷
𝟏+𝒊 𝟏
𝒕=𝟎/𝟏
𝒏 𝑲𝒕
𝟏+𝒊 𝟏
Indikator:
1. Bila PV/K >1, maka bisnis layak dilaksanakan (dipilih).
2. Bila PV/K <1, maka bisnis tidak layak untuk dilaksanakan
32
Payback Period
 Metode ini mencoba mengukur seberapa cepat investasi bisa kembali.
 Bisnis yang payback period-nya singkat atau cepat pengembaliannya
termasuk kemungkinan besar akan dipilih.
 Masalah utama dari metode ini adalah sulitnya menentukan periode payback
maksimum yang diisyaratkan, untuk dipergunakan sebagai angka
pembanding.
33
Secara normatif, tidak ada pedoman yang bisa dipakai untuk menentukan payback
maksimum ini. Dalam prakteknya, dipergunakan payback yang umumnya terjadi dari
perusahaan yang sejenis.
Kelemahan-kelemahan lain dari metode ini adalah :
1. diabaikannya nilai waktu uang (time value of money)
2. diabaikannya cash flow setelah periode payback.
Rumus :
Payback Period =
𝑰
𝑨𝒃
Studi Kasus
34
ANALISIS DAMPAK PEMBANGUNAN
PARIWISATA PADA ASPEK EKONOMI DAN
SOSIAL BUDAYA MASYARAKAT
(Studi Kasus pada Desa Wisata Bejiharjo,
Kecamatan Karangmojo, Kabupaten
Gunungkidul, D.I.Yogyakarta)
Studi Kasus
Desa Wisata Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul,
D.I.Yogyakarta sedang gencar dalam melakukan pembangunan pariwisata.
Industri pariwisata yang muncul membuat terjadinya Culture Shock bagi
masyarakat, dengan adanya pariwisata masyarakat lebih mudah dalam
mencari nafkah, berbeda dengan sebelum adanya pariwisata, perubahan
ini membuat kebanyakan masyarakat sekitar berkecimpung di industri
pariwisata sesuai dengan tujuan awal diadakanya pariwisata, namun hal ini
juga justru membuat masyarakat Desa Wisata Bejiharjo saling bersaing
dengan tidak sehat. Disamping sektor ekonomi, pariwisata juga
mempengaruhi aspek sosial budaya masyarakat sekitar.
35
36
Keadaan Ekonomi dan Sosial Budaya Masyarakat sebelum
Pembangunan Pariwisata
Pekerjaan
Utama
Masyarkat
adalah
Petani dan
buruh tani.
Pendidikan
masyarakat
hanya
lulusan
SMP/SMA.
Bahasa yang
digunakan
hanya
bahasa Jawa.
Masyarakat
gemar gotong
royong.
Komunikasi dan
Sosialisasi sesama
warga berjalan
dengan baik.
Dampak Pembangunan Pariwisata pada Aspek Ekonomi dan Sosial
Budaya Msyarakat Desa Wisata Bejiharjo
Terbukanya
lapangan
pekerjaan baru
Meningkatkan
pendapatan
dan daya beli
masyarakat
Meningkatnya
tingkat
pendidikan
Adanya
perlindungan
dan pelestarian
budaya
Berkurangnya
Rasa
Bergotong
Royong
Terima Kasih !
Apakah ada yang mau ditanyakan ?

More Related Content

What's hot

Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiFrans Dione
 
BMP EKMA4315 Akuntansi Biaya
BMP EKMA4315 Akuntansi BiayaBMP EKMA4315 Akuntansi Biaya
BMP EKMA4315 Akuntansi BiayaMang Engkus
 
Ekonomi Makro Perekonomian Terbuka
Ekonomi Makro Perekonomian TerbukaEkonomi Makro Perekonomian Terbuka
Ekonomi Makro Perekonomian Terbukarusdiman1
 
Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...
Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...
Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...AnissaNurSafitri
 
BMP EKMA4473 Pengembangan Produk
BMP EKMA4473 Pengembangan ProdukBMP EKMA4473 Pengembangan Produk
BMP EKMA4473 Pengembangan ProdukMang Engkus
 
M9. industrialisasi dan perkembangan sektor industri
M9. industrialisasi dan perkembangan sektor industriM9. industrialisasi dan perkembangan sektor industri
M9. industrialisasi dan perkembangan sektor industrierlina na
 
Faktor faktor yang mempengaruhi investasi
Faktor faktor yang mempengaruhi investasiFaktor faktor yang mempengaruhi investasi
Faktor faktor yang mempengaruhi investasiSugeng Budiharsono
 
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomisyarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomiyuniar putri
 
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh AlfidhahPPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh AlfidhahRanti Pusriana
 
Pengaruh Konflik organisasi
Pengaruh Konflik organisasiPengaruh Konflik organisasi
Pengaruh Konflik organisasid2gt
 
Tugas 12 ppt neraca pembayaran
Tugas 12 ppt neraca pembayaranTugas 12 ppt neraca pembayaran
Tugas 12 ppt neraca pembayaransiti aisah
 
keputusan dalam keadaan risiko
keputusan dalam keadaan risikokeputusan dalam keadaan risiko
keputusan dalam keadaan risikoAbu Tholib
 
pendapatan nasional
pendapatan nasionalpendapatan nasional
pendapatan nasionalEdo Setiawan
 
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industriTugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industrisiti aisah
 
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)radhi abdul halim
 
makalah penganggaran di akuntansi manajemen
makalah penganggaran di akuntansi manajemenmakalah penganggaran di akuntansi manajemen
makalah penganggaran di akuntansi manajemenFitri Bersahabat
 

What's hot (20)

Perubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasiPerubahan dan pengembangan organisasi
Perubahan dan pengembangan organisasi
 
BMP EKMA4315 Akuntansi Biaya
BMP EKMA4315 Akuntansi BiayaBMP EKMA4315 Akuntansi Biaya
BMP EKMA4315 Akuntansi Biaya
 
Ekonomi Makro Perekonomian Terbuka
Ekonomi Makro Perekonomian TerbukaEkonomi Makro Perekonomian Terbuka
Ekonomi Makro Perekonomian Terbuka
 
Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...
Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...
Bisnis Internasional, 5, Anissa NS, Hapzi Ali, Kekuatan Ekonomi dan Sosioekon...
 
BMP EKMA4473 Pengembangan Produk
BMP EKMA4473 Pengembangan ProdukBMP EKMA4473 Pengembangan Produk
BMP EKMA4473 Pengembangan Produk
 
M9. industrialisasi dan perkembangan sektor industri
M9. industrialisasi dan perkembangan sektor industriM9. industrialisasi dan perkembangan sektor industri
M9. industrialisasi dan perkembangan sektor industri
 
Faktor faktor yang mempengaruhi investasi
Faktor faktor yang mempengaruhi investasiFaktor faktor yang mempengaruhi investasi
Faktor faktor yang mempengaruhi investasi
 
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomisyarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
syarat-syarat umum untuk perkembangan ekonomi
 
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh AlfidhahPPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
PPt Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi,Ranti Pusriana,oleh Alfidhah
 
Pengaruh Konflik organisasi
Pengaruh Konflik organisasiPengaruh Konflik organisasi
Pengaruh Konflik organisasi
 
Tugas 12 ppt neraca pembayaran
Tugas 12 ppt neraca pembayaranTugas 12 ppt neraca pembayaran
Tugas 12 ppt neraca pembayaran
 
Perilaku konsumen
Perilaku konsumenPerilaku konsumen
Perilaku konsumen
 
keputusan dalam keadaan risiko
keputusan dalam keadaan risikokeputusan dalam keadaan risiko
keputusan dalam keadaan risiko
 
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiwResume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
Resume makro ekonomi bab 1-19 mankiw
 
pendapatan nasional
pendapatan nasionalpendapatan nasional
pendapatan nasional
 
Analisis BEP (2017)
Analisis BEP (2017)Analisis BEP (2017)
Analisis BEP (2017)
 
Struktur Pasar Oligopoli
Struktur Pasar OligopoliStruktur Pasar Oligopoli
Struktur Pasar Oligopoli
 
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industriTugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
Tugas 9 .ppt industrialisasi dan perkembangan sektor industri
 
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
Analisis sumber dan penggunaan dana (1)
 
makalah penganggaran di akuntansi manajemen
makalah penganggaran di akuntansi manajemenmakalah penganggaran di akuntansi manajemen
makalah penganggaran di akuntansi manajemen
 

Similar to Analisis Ekonomi dan Analisis Keuangan.pptx

Perkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdf
Perkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdfPerkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdf
Perkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdfssuser4522cc
 
1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt
1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt
1-PA Siklus Ak & LK (1).pptMNDani
 
Materi Cost benefit analisis.pdf
Materi Cost benefit analisis.pdfMateri Cost benefit analisis.pdf
Materi Cost benefit analisis.pdfAnthonBudyana
 
Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)
Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)
Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)Dian Anggita
 
persamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintah
persamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintahpersamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintah
persamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintahReza Yudhalaksana
 
CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4
CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4
CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4Yoyo Sudaryo
 
resume teori akuntansi
resume teori akuntansiresume teori akuntansi
resume teori akuntansiLanang Clalu
 
Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...
Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...
Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...destaputranto
 

Similar to Analisis Ekonomi dan Analisis Keuangan.pptx (20)

Bupuss.pptx
Bupuss.pptxBupuss.pptx
Bupuss.pptx
 
ASPEK KEUANGAN.pptx
ASPEK KEUANGAN.pptxASPEK KEUANGAN.pptx
ASPEK KEUANGAN.pptx
 
ekman-1.ppt
ekman-1.pptekman-1.ppt
ekman-1.ppt
 
Perkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdf
Perkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdfPerkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdf
Perkuliahan 11 - Manajemen Keuangan.pdf
 
1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt
1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt
1-PA Siklus Ak & LK (1).ppt
 
Donna
DonnaDonna
Donna
 
Materi Cost benefit analisis.pdf
Materi Cost benefit analisis.pdfMateri Cost benefit analisis.pdf
Materi Cost benefit analisis.pdf
 
Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)
Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)
Bab vii rencana pembiayaan (financial plan)
 
Ampd
AmpdAmpd
Ampd
 
Kmpk 1 ppt.pdf
Kmpk 1 ppt.pdfKmpk 1 ppt.pdf
Kmpk 1 ppt.pdf
 
persamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintah
persamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintahpersamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintah
persamaan dan perbedaan akuntansi manajemen komersial dan pemerintah
 
Analisis Laporan Keuangan
Analisis Laporan Keuangan Analisis Laporan Keuangan
Analisis Laporan Keuangan
 
Makalah Ekonomi Teknik
Makalah Ekonomi Teknik Makalah Ekonomi Teknik
Makalah Ekonomi Teknik
 
test
testtest
test
 
CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4
CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4
CAPITAL BUDGETING-AIBK-SESI 4
 
resume teori akuntansi
resume teori akuntansiresume teori akuntansi
resume teori akuntansi
 
Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...
Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...
Makalah Analisis Bisnis dan Kinerja Keuangan PT Indosat Tbk dan PT Telkom Tbk...
 
Financial statement analysis
Financial statement analysisFinancial statement analysis
Financial statement analysis
 
Proposal metlit
Proposal metlitProposal metlit
Proposal metlit
 
prinsip akuntansi
prinsip akuntansiprinsip akuntansi
prinsip akuntansi
 

Recently uploaded

MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfIndahPuspitaMaharani1
 
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANPPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANDwiAyuSitiHartinah
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxUPPKBGUYANGAN
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxgulieglue
 
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 202420NurKhusnaFahrani
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJANoorAmelia4
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxDenzbaguseNugroho
 
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...SofyanSyamsuddin
 
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxMateri Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxtajapeda
 

Recently uploaded (14)

Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
Jual Obat Aborsi Serang wa 082223109953 Klinik Jual Obat Penggugur Kandungan ...
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdfMATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
MATERI EKONOMI MANAJERIAL: TEORI DAN ESTIMASI BIAYA.pdf
 
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGANPPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
PPT PENGANGGARAN MODAL MK MANAJEMEN KEUANGAN
 
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptxKELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
KELOMPOK 3_MODUL 5_MANAJEMEN PERSEDIAAN[1].pptx
 
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptxSosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
Sosialisasi Permendag 7 Tahun 2024 Rev 02052024.pptx
 
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
Sosialisasi Pelaporan Proyeksi Target dan Realiasi Capaian Output TA 2024
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJABAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
BAB PERTEMUAN 6 AKUNTANSI BIAYA TENAGA KERJA
 
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di PalembangKlinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953  Klinik Aborsi Di Palembang
Klinik Obat Aborsi Di Palembang Wa 0822/2310/9953 Klinik Aborsi Di Palembang
 
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptxMATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
MATERI PEMBELAJARAN REALISASI ANGGARAN.pptx
 
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
Financial Behavior Financial behavior mempelajari bagaimana manusia secara ac...
 
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
Jual Obat Aborsi Yogyakarta 082223109953 Klinik Jual Obat Aborsi Cytotec asli...
 
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptxMateri Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
Materi Kuliah Kebijakan Ekonomi Makro_.pptx
 

Analisis Ekonomi dan Analisis Keuangan.pptx

  • 1. ANALISIS EKONOMI 01 Mata Kuliah Studi Kelayakan Bisnis
  • 2. 2 Presentator Kelompok 11 dan 12 Aminatur Rohmania (G94219134) Athia Nur Kamilah (G94219137) Cinthya Meilina Pamuji (G94219139) Hisyam Iqbal Muhaimin P (G04219033) Shafira Nur (G04219072) Shofia Putri H (G04219073)
  • 3. Analisis Ekonomi ? Analisis ekonomi adalah pemeriksaan terperinci atau penilaian atas tren, fenomena serta informasi yang bersifat ekonomi. Analisis ekonomi cenderung dimanfaatkan untuk mengetahui keadaan-keadaan yang bersifat makro dari suatu keadaan ekonomi. Unsur-unsur makroekonomi yang biasa dianalisis melalui analisis ekonomi ini adalah faktor tingkat bunga, pendapatan nasional suatu negara, kebijakan moneter dan kebijakan fiskal yang diterapkan oleh suatu negara. 3
  • 5. 5 Analisis Ekonomi Mikro Berfokus pada perilaku dan keputusan para pelaku ekonomi. Isu pokok yang dianalisis adalah bagaimana cara menggunakan faktor-faktor produksi yang tersedia secara efisien agar kemakmuran masyarakat dapat dimaksimalkan. Individu bertindak untuk memaksimalkan kepuasan (utilitas). Sementara perusahaan bertindak untuk memaksimalkan keuntungan. Interaksi di antara para pelaku ekonomi mempengaruhi kuantitas permintaan dan kuantitas penawaran, menentukan keseimbangan harga.
  • 6. 6 Ruang Lingkup Ekonomi Mikro Interaksi di pasar barang Perilaku penjual dan pembeli Interaksi di Pasar Faktor Produksi Teori struktur pasar Industri Elastisitas harga Pasar input Teori nilai guna
  • 7. Teori Ekonomi Mikro 7 Ekonomi Distribusi Teori Produksi Teori harga Ekonomi Konsumsi
  • 8. 8 1. Kebijakan harga terendah, Diterapkan ketika dalam kondisi jumlah penawaran lebih besar dari jumlah permintaan 2. Kebijakan harga tertinggi, Ditetapkan ketika kondisi pasar mengalami ketidakpastian harga, yaitu melonjaknya harga menjadi sangat tinggi Kebijakan dalam Ekonomi Mikro
  • 9. 9 Analisis Ekonomi Makro Berfokus pada variabel agregat ekonomi. Analisis makro menggunakan informasi seperti suku bunga, PDB, inflasi, pengangguran, dan inventaris untuk memprediksi arah ekonomi dan dampaknya terhadap variabel-variabel tertentu seperti pasar saham atau pasar obligasi.
  • 10. Ruang Lingkup Ekonomi Makro 10 • Penentuan tingkat kegiatan perekonomian negara • Kebijakan pemerintah • Pengeluaran agregat
  • 11. Kebijakan dalam Ekonomi Makro 2 1 Kebijakan fiskal Pemasukan dan pengeluaran suatu negara adalah hal yang diatur dalam kebijakan ini Kebijakan moneter, berfungsi untuk mengukur seberapa banyak dana yang telah dikeluarkan oleh bank sentral pada suatu negara. 11 3 Kebijakan segi penawaran, berfungsi untuk menyeimbangkan neraca keuangan di suatu perusahaan atau negara
  • 12. Analisis Keuangan Analisis keuangan merupakan proses penganalisaan terhadap laporan keuangan yang terdiri dari neraca dan laporan laba rugi, serta lampirannya untuk mengetahui posisi keuangan dan tingkat kesehatan perusahaan yang tersusun secara sistematis dengan teknik tertentu Analisis ini lahir dari suatu konsep dan sistem akutansi keuangan, dengan memahami sifat dan konsep akutansi keaungan maka akan lebih mengenal sifat dan konsep laporan keuangan, sehingga dapat mengjaga kemungkinan salah tafsir terhadap informasi yang diberikan melalui laporan keuangan, yang pada akhirnya kesimpulan yang didapat akan lebih akurat 12
  • 13. Langkah atau Prosedur Analisis Keuangan 13 1. Mengumpulkan data keuangan dan pendukung yang diperlukan 2. Melakukan perhitungan dengan rumus tertentu, sesuai standar yang biasa digunakan. 3. Melakukan perhitungan dengan memasukkan angka – angka yang ada dalam laporan keuangan. 4. Memberikan interpretasi terhadap hasil perhitungan dan pengukuran yang telah dibuat. 5. Membuat laporan tentang posisi keuangan perusahaan. 6. Memberikan rekomendasi yang dibutuhkan
  • 14. 14 1. Analisis Perbandingan Antara Laporan Keuangan 2. Analisis Trend 3. Analisis Presentase Per Komponen 4. Analisis Sumber dan Penggunaan Dana 5. Analisis Sumber dan Penggunaan KAS 6. Analisis Rasio 7. Analisis Kredit 8. Analisis Laba Kotor 9. Analisis BEP Teknik Analisis Laporan Keuangan
  • 15. Consumer Surplus 15 Surplus konsumen (Consumer surplus) mencerminkan suatu keuntungan lebih atau surplus yang dinikmati oleh konsumen tertentu berkenaan dengan tingkat harga pasar suatu barang . Surplus konsumen menunjukan keuntungan yang diperoleh oleh konsumen karena harga yang berlaku pada kondisi keseimbangan lebih rendah dari pada harga yang mereka mau bayar.
  • 16. Konsumen super marginal Tipe Konsumen dalam Ekonomi Konsumen marginal Konsumen sub marginal 16
  • 17. Producer Surplus Surplus produsen (Producers surplus) mencerminkan suatu keuntungan lebih atau surplus yang dinikmati oleh produsen tertentu berkenaan dengan tingkat harga pasar dari barang yang ditawarkannya. Surplus produsen adalah ukuran keuntungan yang diperoleh mereka karena harga yang terbentuk di pasar melebihi harga yang mau mereka tawarkan pada tingkat penjualan tertentu 17
  • 18. Tipe Penjual dalam Ekonomi Penjual super marginal Penjual marginal Penjual sub marginaL 18
  • 19. 19 Kurva Surplus Konsumen dan Surplus Produsen Surplus Konsumen Surplus Produsen
  • 20. The short run theory, dikenal dengan business cycle theory. Menjelaskan mengenai aktivitas ekonomi dari tahun ke tahun. Pendekatan dalam Analisis Ekonomi 20 The medium run theory, digunakan untuk menjawab perkembangan perekonomian dalam satu atau beberapa dekade. The long run theory, digunakan untuk melihat perekonomian pada satu atau beberapa abad.
  • 21. Pendekatan Horizontal Pendekatan Vertikal Pendekatan Cross-Section 21 Pendekatan Analisis Keuangan
  • 22. MANFAAT EKONOMI DAN SOSIAL 22 Bisnis yang direncakan akan bermanfaat bagi pihak lain dapat dilihat melalui aspek penilaian manfaat bisnis yang direncanakan dari beberapa sisi: • 1. Rencana Pembangunan Sosial • 2. Distribusi Nilai Tambah
  • 23. Dampak di bidang ekonomi dengan adanya suatu proyek atau investasi: 1. Dapat meningkatkan ekonomi rumah tangga 2. Menggali, mengatur dan menggunakan ekonomi sumber daya alam 23 MANFAAT EKONOMI DAN SOSIAL
  • 24. Item 1 Item 2 Item 3 Item 4 Item 5 50 40 30 20 10 0 MANFAAT EKONOMI DAN SOSIAL 24 Dampak sosial dengan adanya suatu proyek atau investasi, antara lain: 1. Perubahan Demografis 2. Perubahan Budaya
  • 25. KRITERIA INVESTASI 25 Studi kelayakan bisnis pada dasarnya bertujuan untuk menentukan kelayakan suatu bisnis atau proyek berdasarkan kriteria investasi. Penilaian yang dilakukan untuk mengukur imbal hasil yang didapatkan atau biaya yang dikeluarkan untuk suatu instrumen investasi.
  • 26. 26 Ada 5 macam kriteria investasi: Nilai Bersih Kini /Net Present Value (NPV) Rasio Manfaat Biaya/ Gross Benefit Cost Rasio (Gross B/C) Net Benefit Cost Ratio (Net B/C) Tingkat Pengembalian Internal/ Internal Rate Of Return (IRR) Profitability Ratio (PV/K) Jangka Waktu Pengembalia n Modal Investasi/ Payback Period (PP)
  • 27. 27 Net Present Value Merupakan manfaat bersih tambahan (nilai kini bersih) yang diterima bisnis selama umur proyek pada tingkat discount factor tertentu. Rumus: NPV = 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑩𝒕 𝟏+𝒊 𝒕 - 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑪𝒕 𝟏+𝒊 𝒕 - 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑩𝒕−𝑪𝒕 𝟏+𝒊 𝒕 Bt = Manfaat pada tahun t Ct = Biaya pada tahun t T = Tahun kegiatan bisnis (t= 0,1,2,3,………, n), tahun awal bisa tahun 0 atau tahun 1 tergantung karekteristik bisnisnya I = Tingkat DR% Indikator NPV:  Jika NPV > 0 (positif), maka bisnis layak (go) utk dilaksanakan  Jika NPV < 0 (negatif), maka bisnis tidak layak (not go) utk dilaksanakan
  • 28. 28 Gross Benefit – Cost ratio Gross B/C ratio merupakan kriteria kelayakan lain yang biasa digunakan dalam analisis bisnis. Baik manfaat maupun biaya adalah nilai kotor (gross). Dengan menggunakan kriteria ini akan lebih menggambarkan pengaruh dari adanya tambahan biaya terhadap tambahan manfaat yang diterima. Secara matematis Gross B/C ini dapat dirumuskan sebagai berikut: Gross B/C = 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑩𝒕 𝟏+𝒊 𝒕 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑪𝒕 𝟏+𝒊 𝒕 Indikator: 1. Gross B/C Ratio > 1, Bisnis layak untuk dijalankan 2. Gross B/C Ratio < 1, Bisnis tidak layak untuk dijalankan
  • 29. 29 Net Benefit Cost Ratio Net B/C ratio adalah rasio antara manfaat bersih yang bernilai positif dengan manfaat bersih yang bernilai negatif. Dengan kata lain, manfaat bersih yang menguntungkan bisnis yang dihasilkan terhadap setiap satu satuan kerugian dari bisnis tersebut. Secara matematis dapat dinyatakan sebagai berikut : Net B/C = 𝑡=0/1 𝑛 𝐵𝑡−𝐶𝑡 1+𝑖 𝑡 𝑡=0/1 𝑛 𝐵𝑡−𝐶𝑡 1+𝑖 𝑡 Indikator: 1. Net B/C > 1, Bisnis layak untuk dijalankan 2. Net B/C < 1, Bisnis tidak layak untuk dijalankan
  • 30. 30 Internal rate of Return IRR adalah tingkat discount rate (DR) yang menghasilkan NPV sama dengan 0. Besaran yang dihasilkan dari perhitungan ini adalah dalam satuan persentase (%). Sebuah bisnis dikatakan layak apabila IRR-nya lebih besar dari opportunity cost of capital-nya (DR). Berikut rumus IRR : IRR = i1 + 𝑵𝑷𝑽𝟏 𝑵𝑷𝑽𝟏−𝑵𝑷𝑽𝟐 x (i2 – i1)
  • 31. 31 Profitability Ratio Profitability Ratio menunjukkan perbandingan antara penerimaan (benefit) dengan biaya modal (K) yang digunakan. Rasio ini dipakai sebagai perhitungan rentabilitas dari suatu investasi. Nilainya akan mendekati hasil perhitungan Net B/C rasio. Rumus: 𝑷𝑽 𝑲 = 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑩𝟏−𝑬𝑷 𝟏+𝒊 𝟏 𝒕=𝟎/𝟏 𝒏 𝑲𝒕 𝟏+𝒊 𝟏 Indikator: 1. Bila PV/K >1, maka bisnis layak dilaksanakan (dipilih). 2. Bila PV/K <1, maka bisnis tidak layak untuk dilaksanakan
  • 32. 32 Payback Period  Metode ini mencoba mengukur seberapa cepat investasi bisa kembali.  Bisnis yang payback period-nya singkat atau cepat pengembaliannya termasuk kemungkinan besar akan dipilih.  Masalah utama dari metode ini adalah sulitnya menentukan periode payback maksimum yang diisyaratkan, untuk dipergunakan sebagai angka pembanding.
  • 33. 33 Secara normatif, tidak ada pedoman yang bisa dipakai untuk menentukan payback maksimum ini. Dalam prakteknya, dipergunakan payback yang umumnya terjadi dari perusahaan yang sejenis. Kelemahan-kelemahan lain dari metode ini adalah : 1. diabaikannya nilai waktu uang (time value of money) 2. diabaikannya cash flow setelah periode payback. Rumus : Payback Period = 𝑰 𝑨𝒃
  • 34. Studi Kasus 34 ANALISIS DAMPAK PEMBANGUNAN PARIWISATA PADA ASPEK EKONOMI DAN SOSIAL BUDAYA MASYARAKAT (Studi Kasus pada Desa Wisata Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul, D.I.Yogyakarta)
  • 35. Studi Kasus Desa Wisata Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, Kabupaten Gunungkidul, D.I.Yogyakarta sedang gencar dalam melakukan pembangunan pariwisata. Industri pariwisata yang muncul membuat terjadinya Culture Shock bagi masyarakat, dengan adanya pariwisata masyarakat lebih mudah dalam mencari nafkah, berbeda dengan sebelum adanya pariwisata, perubahan ini membuat kebanyakan masyarakat sekitar berkecimpung di industri pariwisata sesuai dengan tujuan awal diadakanya pariwisata, namun hal ini juga justru membuat masyarakat Desa Wisata Bejiharjo saling bersaing dengan tidak sehat. Disamping sektor ekonomi, pariwisata juga mempengaruhi aspek sosial budaya masyarakat sekitar. 35
  • 36. 36 Keadaan Ekonomi dan Sosial Budaya Masyarakat sebelum Pembangunan Pariwisata Pekerjaan Utama Masyarkat adalah Petani dan buruh tani. Pendidikan masyarakat hanya lulusan SMP/SMA. Bahasa yang digunakan hanya bahasa Jawa. Masyarakat gemar gotong royong. Komunikasi dan Sosialisasi sesama warga berjalan dengan baik. Dampak Pembangunan Pariwisata pada Aspek Ekonomi dan Sosial Budaya Msyarakat Desa Wisata Bejiharjo Terbukanya lapangan pekerjaan baru Meningkatkan pendapatan dan daya beli masyarakat Meningkatnya tingkat pendidikan Adanya perlindungan dan pelestarian budaya Berkurangnya Rasa Bergotong Royong
  • 37. Terima Kasih ! Apakah ada yang mau ditanyakan ?