SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
Akses Vaskular Dewasa dan
Anak serta Tatalaksana
Komplikasinya
dr. Patrianef Darwis, SpB(K)V
 Pendahuluan
 Jenis-jenis Vascular Access
 Pilihan VA
 Follow Up
 Komplikasi
 Diskusi Kasus
Pendahuluan
 Terapi pengganti kerja ginjal (gagal ginjal akut atau penyakit ginjal stadium akhir)
 Dialisis peritoneal (PD)
 Hemodialisis (HD)
 Transplantasi ginjal
 VA pada HD dapat dengan kateter vena sentral (CVC), dapat juga dengan AVF dan
AVG.
 Aliran darah yang tersedia untuk HD harus mencapai setidaknya 300 ml/menit dan
sebaiknya 500 ml/menit tergantung pada modalitas VA agar kebutuhan HD
tercukupi.
Jenis-jenis Vascular Access
1. Native AV Fistula (AVF)
2. Prosthetic Arterio-Venous Graft (AVG)
3. Catheter :
 CDL temporer
 CDL long term/ tunnelling/ cuffed
Pilihan VA
 Akses vaskular yang ideal:
 Aliran darah yang cukup
 Tahan lama
 Komplikasi minimal
 Dapat diterima secara kosmetik
1. AVF
 Pilihan pertama, komplikasi paling minim, revisi minimal
 Pada tangan yang tidak dominan
 Jika tidak bisa direct, dapat di bagian yang lebih proksimal, atau dengan graft dari GSV (Greater Saphenous
Vein)
2. AVG
 synthetic (expanded polytetrafluoroethylene [ePTFE]; polyurethane; nanograft = electrospun ePTFE graft) atau
biological material (ovine graft/Omniflow)
3. Akses vaskular sementara (CDL)
 Bridging VA sampai mature.
Follow Up
 Segera setelah operasi
 Komplikasi paska operasi
 Maturasi
 Lanjutan
 stenosis
Segera Setelah Operasi
 2 minggu paska operasi untuk melihat komplikasi
 Dilanjutkan 4-6 minggu untuk menilai maturasi
Komplikasi
 Infeksi
 Nyeri
 Mati rasa
 Kelemahan
 Edema
 Trombosis
 Immaturasi
Infeksi
 Jarang terjadi
 Jika ada, berikan antibiotik selama 6 minggu
 Jika ditemukan septic emboli  fistula surgical excision
Nyeri
 Ischemic monomelic neuropathy
 Nyeri hebat, baal, kelemahan, layu pada tangan dan jari
 Tangan masih terasa hangat
 Muncul setelah operasi dicurigai karena kerusakan syaraf karena iskemik.
 Tindakan --> tutup akses dengan ligase.
 Kesemutan  dapat terjadi karena edema/ perdarahan yang menekan saraf, akan
hilang dalam 4 minggu.
Edema
 Terjadi akibat proses pembedahan
 Hilang dalam 2 minggu
 Bila menetap curigai stenosis vena sentral, terutama jika pernah memakai CVC/CDL
Trombosis
 Karena bekuan darah dalam fistula yang sudah dibuat
 Trombektomi harus dilakukan segera setelah terdeteksi adanya trombus
Maturasi Fistula
 Mature jika sudah memenuhi syarat (6 minggu):
 Diameter tubuh fistula harus setidaknya 6 mm dan kedalamannya tidak lebih dari 0,6 cm.
 Laju aliran darah harus 600 mL/menit atau lebih saat ini.
 Panjang fistula harus 6 cm untuk memungkinkan pemasangan dialysis dua jarum yang
sukses.
Komplikasi Lanjutan
 Stenosis
 Pseudoaneurisma
Koreksi Stenosis
 Transluminal Balloon Fistuloplasty
 Stent
Koreksi Stenosis
 Balloon dengan obat (paclitaxel)
 Operasi
Diskusi Kasus
 Tn. AG, laki-laki, 57 tahun datang ke IGD RSCM dengan:
 Keluhan utama: perdarahan dari AV shunt lengan kanan sejak 5 jam SMRS.
 Riwayat penyakit sekarang:
 Pasien ditemukan oleh keluarga pasien dalam kondisi tidak sadar dengan perdarahan aktif dari
arteriovenous shunt brachialis dekstra. Estimasi perdarahan dikatakan keluarga sebanyak 2-3L.
 Pasien memiliki Riwayat CKD ec DM tipe 2 dan hipertensi.
 Pasien HD rutin sejak februari 2020 setiap senin dan kamiss dengan akses cimino
 Dibuat AV shunt desember 2020 Belum pernah dipakai karena seminggu kemudian AV shunat
bengkak.
 Dikatakan pasien, muncul benjolan pada AV shunt sejak seminggu post pemasangan AV Shunt
dikatakan makin membesar
 Saat tiba di IGD TD: 90/60, Nadi 150, RR: 36x SpO2:84% dengan NRM 15 Lpm.
Diskusi Kasus
 Tn. AG, laki-laki, 57 tahun datang ke IGD RSCM dengan:
 Keluhan utama: perdarahan dari AV shunt lengan kanan sejak 5 jam SMRS.
 RPD : hipertensi (+) dengan amlodipin 10mg. Hemodialisa rutin selasa-jumat. DM (+)
pasien tidak mengetahui nama obat, alergi (-)
Diskusi Kasus (2)
 Pemeriksaan Fisik
 A on ETT
 B Ventilator mode SIMV rate 16x/menit, PEEP 5, FiO2 50%, saturasi 99%
 C TD 100/60mmHg HR 100x/m (pake topangan)
 D: DPO (midazolam)
 Status lokalis (Brachialis dextra)
 Tampak luka terbuka dengan massa berdenyut yang mengeluarkan darah memancar,
rembesan darah (+), pulsasi (+), thrill(+) Pus (-)
Diskusi Kasus (2)
 Pemeriksaan Fisik
 Status Vaskuler:
 a. brachial ++/++
 a. radial ++/++
 a. ulnar ++/++
Diskusi kasus (3)
 Diagnosis:
 Syok hemoragik (Class III) pada ruptur pseudoaneurisma arteriovenous shunt brachialis dextra
 ROSC pascahenti jantung
 Gagal ginjal kronis dengan hemodialisa rutin
 Hipertensi grade II Tidak terkontrol
 Diabetes Mellitus tipe 2
Diskusi Kasus (3)
Referensi
1. Schmidli, J. Widmer, M.K, Basile, C., Donato, G.D., et al. Vascular access:
2018 clinical practice guidelines of the european society for vascular
surgery (ESVS). Eur J Vasc Endovasc Surg. 2018.
2. Sidawy AN, Gray R, Besarab A, Henry M, Ascher E, Silva Jr M,et al.
Recommended standards for reports dealing with arteriovenous
hemodialysis accesses. J Vasc Surg. 2002;35:603-10.
3. Johansson E, Hammarskjold F, Lundberg D, Arnlind MH. Advantages and
disadvantages of peripherally inserted central venous catheters (PICC)
compared to other central venous lines: a systematic review of the
literature. Acta Oncol 2013;52:886e92.

More Related Content

Similar to Akses Vaskular Dewasa dan Anak serta Tatalaksana Komplikasinya .ppt

Laporan Kasus EDH Anggi.pptx
Laporan Kasus EDH Anggi.pptxLaporan Kasus EDH Anggi.pptx
Laporan Kasus EDH Anggi.pptx
AnggiOsvianty
 
[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx
[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx
[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx
ssuser225f491
 

Similar to Akses Vaskular Dewasa dan Anak serta Tatalaksana Komplikasinya .ppt (20)

Bedah saraf
Bedah sarafBedah saraf
Bedah saraf
 
Haemoptysis.pptx
Haemoptysis.pptxHaemoptysis.pptx
Haemoptysis.pptx
 
Laporan Kasus EDH Anggi.pptx
Laporan Kasus EDH Anggi.pptxLaporan Kasus EDH Anggi.pptx
Laporan Kasus EDH Anggi.pptx
 
LAPORAN KASUS INDIVIDU ASUHAN KEPERAWATAN ANESTESI minggu ke 2 (1).docx
LAPORAN KASUS INDIVIDU ASUHAN KEPERAWATAN ANESTESI minggu ke 2 (1).docxLAPORAN KASUS INDIVIDU ASUHAN KEPERAWATAN ANESTESI minggu ke 2 (1).docx
LAPORAN KASUS INDIVIDU ASUHAN KEPERAWATAN ANESTESI minggu ke 2 (1).docx
 
sh
shsh
sh
 
Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)
Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)
Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)
 
ASD- ASO
ASD- ASOASD- ASO
ASD- ASO
 
Bahan dpm
Bahan dpmBahan dpm
Bahan dpm
 
slide perdarahan scba.pptx
slide perdarahan scba.pptxslide perdarahan scba.pptx
slide perdarahan scba.pptx
 
DEEEEEEE
DEEEEEEEDEEEEEEE
DEEEEEEE
 
KASEMU AKA.pptx
KASEMU AKA.pptxKASEMU AKA.pptx
KASEMU AKA.pptx
 
Penanganan cedera_tumpul_abdomen
Penanganan  cedera_tumpul_abdomenPenanganan  cedera_tumpul_abdomen
Penanganan cedera_tumpul_abdomen
 
Bedah 1 Complete Februari 2022.pdf
Bedah 1 Complete Februari 2022.pdfBedah 1 Complete Februari 2022.pdf
Bedah 1 Complete Februari 2022.pdf
 
UPDATES ACS.pptx
UPDATES ACS.pptxUPDATES ACS.pptx
UPDATES ACS.pptx
 
[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx
[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx
[KP 2.2.4.2] Hemoptisis Masif, Emboli Paru, Infark Paru.pptx
 
RONSAR HCU 11.11.2022 FQ.pptx
RONSAR HCU 11.11.2022 FQ.pptxRONSAR HCU 11.11.2022 FQ.pptx
RONSAR HCU 11.11.2022 FQ.pptx
 
DIAGNOSTIK INVASIF DAN INTERVENSI NON BEDAH
DIAGNOSTIK INVASIF DAN INTERVENSI NON BEDAHDIAGNOSTIK INVASIF DAN INTERVENSI NON BEDAH
DIAGNOSTIK INVASIF DAN INTERVENSI NON BEDAH
 
Responsi - Aritmia: Atrial Fibrillation.
Responsi - Aritmia: Atrial Fibrillation.Responsi - Aritmia: Atrial Fibrillation.
Responsi - Aritmia: Atrial Fibrillation.
 
Notulen dpm
Notulen dpmNotulen dpm
Notulen dpm
 
Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)
Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)
Laporan Kasus Multiple Ventricle Extra Systole (mVES)
 

Recently uploaded

Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
ASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdf
ASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdfASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdf
ASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdf
njwahidah
 
PENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptx
PENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptxPENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptx
PENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptx
sandiharyanto
 
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdfTEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
Jual Cytotec Asli Di RIAU 081399993834
 
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Kimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandunganKimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ][ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
moratmaret503
 
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandunganKimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...
Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...
Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 

Recently uploaded (20)

Contoh Proposal - Relokasi Puskesmas.docx
Contoh Proposal - Relokasi Puskesmas.docxContoh Proposal - Relokasi Puskesmas.docx
Contoh Proposal - Relokasi Puskesmas.docx
 
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
 
ASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdf
ASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdfASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdf
ASuhan kebidanan bayi baru lahir anak.pdf
 
543763829-Gangguan-Campuran-Anxietas-Depresi-PPT-NT.pdf
543763829-Gangguan-Campuran-Anxietas-Depresi-PPT-NT.pdf543763829-Gangguan-Campuran-Anxietas-Depresi-PPT-NT.pdf
543763829-Gangguan-Campuran-Anxietas-Depresi-PPT-NT.pdf
 
PRESENTASI KELOMPOK 3 OJT PUS UNMET NEED.pptx
PRESENTASI KELOMPOK 3 OJT PUS UNMET NEED.pptxPRESENTASI KELOMPOK 3 OJT PUS UNMET NEED.pptx
PRESENTASI KELOMPOK 3 OJT PUS UNMET NEED.pptx
 
Movi Tri Wulandari - Portofolio Perawat
Movi Tri Wulandari -  Portofolio PerawatMovi Tri Wulandari -  Portofolio Perawat
Movi Tri Wulandari - Portofolio Perawat
 
PENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptx
PENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptxPENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptx
PENGELOLAAN OBAT PADA ANAK DAN LANSIA (1).pptx
 
PPS (perencanaan perbaikan strategis) PUSKESMAS.pptx
PPS (perencanaan perbaikan strategis) PUSKESMAS.pptxPPS (perencanaan perbaikan strategis) PUSKESMAS.pptx
PPS (perencanaan perbaikan strategis) PUSKESMAS.pptx
 
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdfTEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
TEMPAT JUAL OBAT CYTOTEC ASLI DI TANJUNG PINANG 081399993834.pdf
 
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
Cara Menggugurkan Kandungan usia kehamilan 2 bulan +6287776558899
 
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptxProsedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
 
Kimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandunganKimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Balikpapan jual obat penggugur kandungan
 
Sistemm Klasifikasi Virus Baltimore.docx
Sistemm Klasifikasi Virus Baltimore.docxSistemm Klasifikasi Virus Baltimore.docx
Sistemm Klasifikasi Virus Baltimore.docx
 
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ][ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
[ obat telat datang bulan obat penggugur kandungan Banjarmasin 087776558899 ]
 
Bagaimana cara membaca foto rontgen/x-ray
Bagaimana cara membaca foto rontgen/x-rayBagaimana cara membaca foto rontgen/x-ray
Bagaimana cara membaca foto rontgen/x-ray
 
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandunganKimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
Kimia Farma Singkawang jual obat penggugur kandungan
 
KONSEP PEMASANGAN NASO GASTRIC TUBE (NGT) .pptx
KONSEP PEMASANGAN NASO GASTRIC TUBE (NGT) .pptxKONSEP PEMASANGAN NASO GASTRIC TUBE (NGT) .pptx
KONSEP PEMASANGAN NASO GASTRIC TUBE (NGT) .pptx
 
Cytotec di Sabah: Solusi dan Pertimbangan Penting obat aborsiterbukti tuntas
Cytotec di Sabah: Solusi dan Pertimbangan Penting obat aborsiterbukti tuntasCytotec di Sabah: Solusi dan Pertimbangan Penting obat aborsiterbukti tuntas
Cytotec di Sabah: Solusi dan Pertimbangan Penting obat aborsiterbukti tuntas
 
Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...
Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...
Cara Menggugurkan Kandungan usia 1 , 2 , 3 , 4 , 5 , 6 , 7 , 8 bulan Medan | ...
 
Materi Sosialisasi Kompetensi Kader Kesehatan di Puskesmas materi 25 kompeten...
Materi Sosialisasi Kompetensi Kader Kesehatan di Puskesmas materi 25 kompeten...Materi Sosialisasi Kompetensi Kader Kesehatan di Puskesmas materi 25 kompeten...
Materi Sosialisasi Kompetensi Kader Kesehatan di Puskesmas materi 25 kompeten...
 

Akses Vaskular Dewasa dan Anak serta Tatalaksana Komplikasinya .ppt

  • 1. Akses Vaskular Dewasa dan Anak serta Tatalaksana Komplikasinya dr. Patrianef Darwis, SpB(K)V
  • 2.  Pendahuluan  Jenis-jenis Vascular Access  Pilihan VA  Follow Up  Komplikasi  Diskusi Kasus
  • 3. Pendahuluan  Terapi pengganti kerja ginjal (gagal ginjal akut atau penyakit ginjal stadium akhir)  Dialisis peritoneal (PD)  Hemodialisis (HD)  Transplantasi ginjal  VA pada HD dapat dengan kateter vena sentral (CVC), dapat juga dengan AVF dan AVG.  Aliran darah yang tersedia untuk HD harus mencapai setidaknya 300 ml/menit dan sebaiknya 500 ml/menit tergantung pada modalitas VA agar kebutuhan HD tercukupi.
  • 4.
  • 5. Jenis-jenis Vascular Access 1. Native AV Fistula (AVF) 2. Prosthetic Arterio-Venous Graft (AVG) 3. Catheter :  CDL temporer  CDL long term/ tunnelling/ cuffed
  • 6. Pilihan VA  Akses vaskular yang ideal:  Aliran darah yang cukup  Tahan lama  Komplikasi minimal  Dapat diterima secara kosmetik 1. AVF  Pilihan pertama, komplikasi paling minim, revisi minimal  Pada tangan yang tidak dominan  Jika tidak bisa direct, dapat di bagian yang lebih proksimal, atau dengan graft dari GSV (Greater Saphenous Vein) 2. AVG  synthetic (expanded polytetrafluoroethylene [ePTFE]; polyurethane; nanograft = electrospun ePTFE graft) atau biological material (ovine graft/Omniflow) 3. Akses vaskular sementara (CDL)  Bridging VA sampai mature.
  • 7. Follow Up  Segera setelah operasi  Komplikasi paska operasi  Maturasi  Lanjutan  stenosis
  • 8. Segera Setelah Operasi  2 minggu paska operasi untuk melihat komplikasi  Dilanjutkan 4-6 minggu untuk menilai maturasi
  • 9. Komplikasi  Infeksi  Nyeri  Mati rasa  Kelemahan  Edema  Trombosis  Immaturasi
  • 10. Infeksi  Jarang terjadi  Jika ada, berikan antibiotik selama 6 minggu  Jika ditemukan septic emboli  fistula surgical excision
  • 11. Nyeri  Ischemic monomelic neuropathy  Nyeri hebat, baal, kelemahan, layu pada tangan dan jari  Tangan masih terasa hangat  Muncul setelah operasi dicurigai karena kerusakan syaraf karena iskemik.  Tindakan --> tutup akses dengan ligase.  Kesemutan  dapat terjadi karena edema/ perdarahan yang menekan saraf, akan hilang dalam 4 minggu.
  • 12. Edema  Terjadi akibat proses pembedahan  Hilang dalam 2 minggu  Bila menetap curigai stenosis vena sentral, terutama jika pernah memakai CVC/CDL
  • 13. Trombosis  Karena bekuan darah dalam fistula yang sudah dibuat  Trombektomi harus dilakukan segera setelah terdeteksi adanya trombus
  • 14. Maturasi Fistula  Mature jika sudah memenuhi syarat (6 minggu):  Diameter tubuh fistula harus setidaknya 6 mm dan kedalamannya tidak lebih dari 0,6 cm.  Laju aliran darah harus 600 mL/menit atau lebih saat ini.  Panjang fistula harus 6 cm untuk memungkinkan pemasangan dialysis dua jarum yang sukses.
  • 16. Koreksi Stenosis  Transluminal Balloon Fistuloplasty  Stent
  • 17. Koreksi Stenosis  Balloon dengan obat (paclitaxel)  Operasi
  • 18. Diskusi Kasus  Tn. AG, laki-laki, 57 tahun datang ke IGD RSCM dengan:  Keluhan utama: perdarahan dari AV shunt lengan kanan sejak 5 jam SMRS.  Riwayat penyakit sekarang:  Pasien ditemukan oleh keluarga pasien dalam kondisi tidak sadar dengan perdarahan aktif dari arteriovenous shunt brachialis dekstra. Estimasi perdarahan dikatakan keluarga sebanyak 2-3L.  Pasien memiliki Riwayat CKD ec DM tipe 2 dan hipertensi.  Pasien HD rutin sejak februari 2020 setiap senin dan kamiss dengan akses cimino  Dibuat AV shunt desember 2020 Belum pernah dipakai karena seminggu kemudian AV shunat bengkak.  Dikatakan pasien, muncul benjolan pada AV shunt sejak seminggu post pemasangan AV Shunt dikatakan makin membesar  Saat tiba di IGD TD: 90/60, Nadi 150, RR: 36x SpO2:84% dengan NRM 15 Lpm.
  • 19. Diskusi Kasus  Tn. AG, laki-laki, 57 tahun datang ke IGD RSCM dengan:  Keluhan utama: perdarahan dari AV shunt lengan kanan sejak 5 jam SMRS.  RPD : hipertensi (+) dengan amlodipin 10mg. Hemodialisa rutin selasa-jumat. DM (+) pasien tidak mengetahui nama obat, alergi (-)
  • 20. Diskusi Kasus (2)  Pemeriksaan Fisik  A on ETT  B Ventilator mode SIMV rate 16x/menit, PEEP 5, FiO2 50%, saturasi 99%  C TD 100/60mmHg HR 100x/m (pake topangan)  D: DPO (midazolam)  Status lokalis (Brachialis dextra)  Tampak luka terbuka dengan massa berdenyut yang mengeluarkan darah memancar, rembesan darah (+), pulsasi (+), thrill(+) Pus (-)
  • 21. Diskusi Kasus (2)  Pemeriksaan Fisik  Status Vaskuler:  a. brachial ++/++  a. radial ++/++  a. ulnar ++/++
  • 22. Diskusi kasus (3)  Diagnosis:  Syok hemoragik (Class III) pada ruptur pseudoaneurisma arteriovenous shunt brachialis dextra  ROSC pascahenti jantung  Gagal ginjal kronis dengan hemodialisa rutin  Hipertensi grade II Tidak terkontrol  Diabetes Mellitus tipe 2
  • 24. Referensi 1. Schmidli, J. Widmer, M.K, Basile, C., Donato, G.D., et al. Vascular access: 2018 clinical practice guidelines of the european society for vascular surgery (ESVS). Eur J Vasc Endovasc Surg. 2018. 2. Sidawy AN, Gray R, Besarab A, Henry M, Ascher E, Silva Jr M,et al. Recommended standards for reports dealing with arteriovenous hemodialysis accesses. J Vasc Surg. 2002;35:603-10. 3. Johansson E, Hammarskjold F, Lundberg D, Arnlind MH. Advantages and disadvantages of peripherally inserted central venous catheters (PICC) compared to other central venous lines: a systematic review of the literature. Acta Oncol 2013;52:886e92.