SlideShare a Scribd company logo
1 of 49
Download to read offline
BUKU AJAR MATEMATIKA BILINGUAL MATERI BANGUN
DATAR MENGGUNAKAN PENDEKATAN PMRI
BAGI SISWA KELAS VII
BILINGUAL MATHS TEXTBOOK – LEARNING MATERIAL ABOUT
TWO -DIMENTIONAL FIGURE: USING PMRI APPROACH FOR
SEVENTH GRADERS
Disusun Oleh:
1. Lisnani, S.Pd., M.Pd.
2. Sheilla Noveta Asmaruddin, M.Ed.(TESOL)
FAKULTAS BISNIS DAN AKUNTANSI
UNIVERSITAS KATOLIK MUSI CHARITAS
PALEMBANG
2018
1 | P a g e
BAB 1
KEBUDAYAAN KOTA PALEMBANG
CHAPTER 1
CULTURE OF PALEMBANG
1.1 Sejarah Kota Palembang
History of Palembang
1.2 Objek Wisata Kota Palembang
Palembang City Tourism Destination
Ada beberapa objek wisata di kota Palembang
There are several tourism destinations in Palembang City.
Kota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera
Selatan. Palembang adalah kota terbesar kedua
di Sumatera setelah Medan. Kota Palembang memiliki
luas wilayah 358,55 km²yang dihuni 1,8 juta orang
dengan kepadatan penduduk 4.800 per km².Sejarah
Palembang yang pernah menjadi ibu kota kerajaan
bahari Buddha terbesar di Asia Tenggara pada saat itu.
Palembang City is the capital city of South Sumatra
Province. Palembang is the second largest city in
Sumatra after Medan. Palembang City has an area of
358,55km2 with a population of 1,8 million people in
which its density of population is 4.800 per km2. The
history of Palembang City was once the capital of the
largest Buddhism maritime kingdom in the South
East Asia.
Kompetensi Dasar:
1. Mengenal kebudayaan kota Palembang
2. Mengenal sejarah kota Palembang
3. Mengenal berbagai bangunan yang ada di kota Palembang beserta
karakteristiknya
2 | P a g e
a. Sungai Musi
Sungai Musi, sungai sepanjang sekitar 750 km yang membelah Kota
Palembang menjadi dua bagian yaitu Seberang Ulu dan seberang Ilir ini
merupakan sungai terpanjang di Pulau Sumatera. Sejak dahulu Sungai Musi
telah menjadi urat nadi perekonomian di Kota Palembang dan Provinsi
Sumatera Selatan seperti Gambar 1.1.
Musi River
Musi River, a 750km long river separating two parts of Palembang-
Seberang Ulu and Seberang Ilir, is the longest river in Sumatra Island.
Since ages ago, Musi River has been the centre of Economy in Palembang
City and South Sumatra Province as seen in Figure 1.1.
Gambar 1.1 Sungai Musi
Figure 1.1 Musi River
b. Jembatan Ampera
Jembatan Ampera, sebuah jembatan megah sepanjang 1.177 meter yang
melintas di atas Sungai Musi yang menghubungkan daerah Seberang Ulu dan
Seberang Ilir ini merupakan ikon Kota Palembang seperti Gambar 1.2.
Jembatan ini dibangun pada tahun 1962 dan dibangun dengan menggunakan
harta rampasan Jepang serta tenaga ahli dari Jepang.
Ampera Bridge
Ampera Bridge, a 1.177 metres magnificent bridge that cross over the
Musi River connects the Seberang Ulu and Seberang Ilir, is the icon of
Palembang City as seen in Figure 1.2. This bridge was built in 1962 using
the loot and furthermore using expertise from Japan.
3 | P a g e
Gambar 1.2 Jembatan Ampera
Figure 1.2 Ampera Bridge
c. Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang
Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang, terletak di pusat
Kota Palembang, masjid ini merupakan masjid terbesar di Sumatera Selatan
dengan kapasitas 15.000 jemaah seperti pada Gambar 1.3.
Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang Holy Mosque
Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang Holy Mosque, located in the
central of Palembang City, this mosque is the largest mosque in South
Sumatra with a capacity of 15.000 congregrations as seen in Figure 1.3.
Gambar 1.3 Masjid Agung SMB I Palembang
Figure 1.3 SMB I Holy Mosque Palembang
d. Benteng Kuto Besak, terletak di tepian Sungai Musi dan berdekatan dengan
Jembatan Ampera, Benteng ini merupakan salah satu bangunan peninggalan
Kesultanan Palembang Darussalam seperti Gambar 1.4. Di bagian dalam
benteng terdapat kantor kesehatan Kodam II Sriwijaya dan rumah sakit.
Benteng Kuto Besak, located on the Musi River banks and near the Ampera
Bridge, is one of sites left by the Darussalam Palembang Sultanate as seen
in Figure 1.4. Inside is the Kodam II Sriwijaya Health Office and Hospital.
4 | P a g e
Gambar 1.4 Benteng Kuto Besak
Figure 1.4 Kuto Besak Fort
e. Gedung Kantor Walikota
Gedung Kantor Walikota, terletak di pusat kota, pada awalnya bangunan
ini berfungsi sebagai menara air karena berfungsi untuk mengalirkan air
keseluruh kota sehingga juga dikenal juga sebagai Kantor Ledeng seperti pada
Gambar 1.5. Saat ini gedung ini berfungsi sebagai Kantor Wali kota
Palembang dan terdapat lampu sorot di puncak gedung yang mempercantik
wajah kota di malam hari.
The Mayor of Palembang City Office
The Mayor of Palembang City Office, located in the CBD, at the
beginning, this building functioned as the water tower to distribute water to
the whole city of Palembang. It was also known as Kantor Ledeng
(pumbling building) as seen in Figure 1.5. Currently, this building
functions as the Mayor of Palembang Office which has a spotlight at the
top of the building which decorates the city beautifully.
Gambar 1.5 Kantor Walikota Palembang
Figure 1.5 Mayor of Palembang City Office
5 | P a g e
f. Kantor Gubernur Sumatera Selatan
Kantor Gubernur Sumatera Selatan terletak di Jalan Kapten A.Rivai No.1
merupakan akses seluruh kegiatan pemerintahan dari Gubernur Sumatera
Selatan seperti Gambar 1.6.
The Governor of South Sumatra
The Governor of South Sumatra is located at Jalan Kapten A. Rivai No.1
is the access to all governing activities of the Governor of South Sumatra as
seen in Figure 1.6.
Gambar 1.6 Kantor Gubernur Sumatera Selatan
Figure 1.6 The Governor Office of South Sumatra
g. Kambang Iwak Family Park
Kambang Iwak Family Park, sebuah danau wisata yang terletak di tengah
kota, dekat dengan tempat tinggal wali kota Palembang seperti Gambar 1.7.
Kambang Iwak Family Park
Kambang Iwak Family Park, a tourism lake located in the middle of the
city, near the residence of the Mayor of Palembang City as seen in Figure
1.7.
Gambar 1.7 Kambang Iwak Besak
Figure 1.7 Kambang Iwak Besak
6 | P a g e
h. Hutan Wisata Punti Kayu
Hutan Wisata Punti Kayu, sebuah hutan wisata kota yang terletak sekitar
7 km dari pusat kota dengan luas 50 ha dan sejak tahun 1998 ditetapkan
sebagai hutan lindung seperti Gambar 1.8. Di dalam hutan ini terdapat area
rekreasi keluarga dan menjadi tempat hunian sekelompok monyet lokal.
Punti Kayu Tourism Forest
Punti Kayu Tourism Forest, a forest tourism located approximately 7km
from the central city with an area of 50 ha wide and since 1998 was
established as the reserved forest as seen in Figure 1.8. In this forest, there
is a family recreation area. Furthermore, the forest becomes the dwelling of
local monkeys.
Gambar 1.8 Taman Wisata Punti Kayu
Figure 1.8 Punti Kayu Tourism Park
i. Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya
Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya, sebuah site peninggalan Kerajaan
Sriwijaya yang terletak di tepian Sungai Musi seperti pada Gambar 1.9.
Terdapat sebuah prasasti batu peninggalan Kerajaan di area ini.
Purbakala Sriwijaya Kingdom Park
Purbakala Sriwijaya Kingdom Park, a heritage site of Sriwijaya
Kingdom is located at the Musi River banks as seen in Figure 1.9. There is
a stone inscription - a heritage of the Kingdom in this area.
7 | P a g e
Gambar 1.9 Tampak Depan dan Belakang Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya
Figure 1.9 The Entrance and the Back of Sriwijaya Kingdom Purbakala Park
j. Taman Purbakala Bukit Siguntang
Taman Purbakala Bukit Siguntang, terletak di perbukitan sebelah barat
Kota Palembang seperti Gambar 1.10. Di tempat ini terdapat banyak
peninggalan dan makam-makam kuno Kerajaan Sriwijaya.
Purbakala Bukit Siguntang Park
Purbakala Bukit Siguntang Park, is located at the hills of West side of
Palembang City as seen in Figure 1.10. In this place there are many
heritage and cemeteries of ancient Sriwijaya Kingdom.
Gambar 1.10Taman Purbakala Bukit Siguntang
Figure 1.10 Purbakala Bukit Siguntang Park
k. Monumen Perjuangan Rakyat
Monumen Perjuangan Rakyat terletak di tengah kota, berdekatan dengan
Masjid Agung dan Jembatan Ampera seperti pada Gambar 1.11. Sesuai
dengan namanya di dalam bangunan ini terdapat benda-benda peninggalan
sejarah pada masa penjajahan.
Perjuangan Rakyat Monument (The People’s Endeavour)
Perjuangan Rakyat Monument (The People’s Endeavour), located in the
central city, is close to Holy Mosque and Ampera Bridge as seen in Figure
8 | P a g e
1.11. In accordance with its name, inside the building there are several
historical heritages of colonialism era.
Gambar 1.11 Monumen Perjuangan Rakyat
Figure 1.11 Perjuangan Rakyat Monumen (The People’s Endeavour)
l. Museum Negeri Balaputradewa
Sebuah museum yang menyimpan banyak benda - benda peninggalan
Kerajaan Sriwijaya seperti Gambar 1.12.
Balaputradewa Negeri Museum
A museum that holds many heritage objects of Sriwijaya Kingdom as
seen in Figure 1.12.
Gambar 1.12 Museum Negeri Balaputradewa
Figure 1.12 Balaputradewa Negeri Museum
m. Museum Sultan Mahmud Badaruddin II, terletak di dekat Jembatan Ampera
dan Benteng Kuto Besak dan dulunya merupakan salah satu peninggalan
Keraton Palembang Darussalam seperti Gambar 1.13. Di dalamnya terdapat
banyak benda - benda bersejarah Kota Palembang.
Sultan Mahmud Badaruddin II Museum, is located near the Ampera
Bridge and Benteng Kuto Besak and once was one of the heritage of
9 | P a g e
Keraton Palembang Darussalam as seen in Figure 1.13. Inside, there are
many historical objects of Palembang City.
Gambar 1.13 Museum Sultan Mahmud Badaruddin II
Figure 1.13 Sultan Mahmud Badarudding II Museum
n. Pusat Kerajinan Songket
Songket merupakan kain mewah dipakai oleh para bangsawan Palembang
Pusat kerajinan songket di Palembang terletak di Tanggo Buntung sejak abad
XVIII.Galeri songket terkenal di kawasan Tanggo Buntungantara lain Zainal
Songket, Cek Ipah, Cek Ilah, Fikri Collection, dan lain-lain seperti Gambar
1.14.
Central Songket Industry
Songket is a lux material worn by the royalties of Palembang. The
Central Songket Industry is located in Tanggo Buntung since the XVIII
century. Several of those popular galleries in Tanggo Buntung district are
Zainal Songket, Cek Ipah, Cek Ilah, Fikri Collection, and others as seen in
Figure 1.14.
Gambar 1.14 Pusat Kerajinan Songket
Figure 1.14 Central Songket Industry
o. Pulau Kemaro
Pulau Kemaro, merupakan sebuah delta kecil di Sungai Musi, terletak
sekitar 6 km dari Jembatan Ampera seperti Gambar 1.15.Pulau Kemaro
adalah tempat rekreasi yang terkenal di Sungai Musi.Di tempat ini terdapat
10 | P a g e
sebuah vihara cina (klenteng Hok Tjing Rio). Di sana juga sering diadakan
acara Cap Go Meh setiap Tahun Baru Imlek.
Kemaro Island
Kemaro Island, a tiny delta in Musi River, is located 6km from Ampera
Bridge as seen in Figure 1.15. Kemaro Island is a popular recreation place
in Musi River. In this island, there is a Chinese vihara (Hok Tjing Rio
temple). Cap Go Meh is observed each year on Chinese New Year.
Gambar 1.15 Pulau Kemaro
Figure 1.15 Kemaro Island
p. Jakabaring Sport City (JSC)
Jakabaring Sport City (JSC) atau Kompleks Olahraga Jakabaring adalah
kompleks dari berbagai fasilitas olahraga di Palembang, Sumatera
Selatan, Indonesia seperti Gambar 1.16. Kompleks di atas lahan seluas 325
hektar ini terletak di wilayah Seberang Ulu sejauh 5 km dari pusat kota
Palembang.
Jakabaring Sport City (JSC)
Jakabaring Sport City (JSC) is a compound of many types of sport
facilities in Palembang, South Sumatra, Indonesia as seen in Figure 1.16.
The compound is built on a 325 acre land located at Seberang Ulu district,
5km from Palembang City.
Gambar 1.16 Jakabaring Sport City
Figure 1.16. Jakabaring Sport City
11 | P a g e
BAB 2
KARAKTERISTIK BANGUN DATAR
CHAPTER 2
CHARACTERISTIC OF A TWO DIMENTITIONAL FIGURE
2.1 Pengertian Bangun Datar
Definition of Two-Dimentional Figure
Bangun datar adalah bangun yang rata yang hanya memiliki dua dimensi
panjang dan lebar dan dibatasi oleh sisi-sisi lurus atau sisi-sisi lengkung
A two-dimentional figure is a flat shape that only have two dimension
lengths and widths and limited by straight sides or curves.
2.2 Macam-Macam Bangun Datar
Types of Two-Dimentional Figures
a. Bangun datar bersisi lurus dibagi menjadi dua:
Two-dimentional figures with straight sides consists of two:
1) Bangun datar segiempat
Four sides two-dimentional figures
a. Persegi Panjang
Rectangular
Definisi:
Persegipanjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk
oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar
dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut siku-siku seperti
Kompetensi Dasar:
1. Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk
menentukan keliling dan luas
2. Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan
dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri
3. Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapannya sifat-sifat
persegi panjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belah ketupat, dan layang-
layang
12 | P a g e
pada Gambar 2.1
Definition:
A regtangular is a a two-dimentional figure shaped by a pair of
lines in which each line has equal length and parallel to its pair, and
has four angles as seen in Figure 2.1.
D C
A B
Gambar 2.1 Persegi panjang
Figure 2.1 Rectangle
Sifat-sifat persegi panjang sebagai berikut:
The rectangle characters are as follow:
(1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar
The lines facing each other are equal in length and parallel
(2) Tiap-tiap sudutnya sama besar
Each angle is equal in measurement
(3) Tiap-tiap sudutnya merupakan sudut siku-siku sebesar 0
90
Each angle is a 90 degree – angle
(4) Keempat sudutnya siku-siku dan sisi-sisi yang berhadapan sama
panjang dan sejajar
The four angles and sides are facing each other are equal in
length and measurement.
(5) Diagonal-diagonal dalam setiap persegi panjang sama panjang
The diagonals in every rectangle are equal in length.
(6) Diagonal-diagonal dalam setiap persegi panjang berpotongan dan
saling membagi dua sama panjang
The diagonals in every rectangle collide and divide in two equal
length
Keliling Persegi Panjang
Circumference of Rectangle
 lpK  2
13 | P a g e
Luas Persegi Panjang
Area of Rectangle
pxlL 
b. Persegi
Square
Definisi:
Persegi adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat
buah rusuk yang sama panjang dan memiliki empat buah sudut siku-
siku seperti pada Gambar 2.2
Definition:
A square is a two-dimentional figure which formed by four lines
equal in lengthe and have four angles as seen in Figure 2.2
C D
A B
Gambar 2.2 Persegi
Figure 2.2 Square
Sifat-sifat persegi sebagai berikut:
The Characters of Squares are as follow:
(1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar
The diagonals are equal in length
(2) Diagonal-diagonalnya sama panjang
The diagonals collide and divide in two equal length
(3) Diagonal-diagonalnya berpotongan membagi dua sama panjang
The diagonals divided two sides in two equal length
(4) Diagonal-diagonal setiap persegi berpotongan membentuk sudut
siku-siku
The diagonals of squares shaped 90 degree
(5) Persegi panjang yang keempat sisinya sama panjang
Squares have four side with the same length
Keliling Persegi Panjang
14 | P a g e
Circumference of Squares
xsK 4
Luas Persegi Panjang
Area of Square
sxsL 
c. Jajargenjang
Parallelogram
Definisi:
Jajargenjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh
dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar
dengan pasangannya, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku
yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya seperti
pada Gambar 2.3.
Definition:
A parallelogram is a two-dimentional figure is formed by two
lines equal in length and parallel with its pair, and has two angles
that is not 90 degrees in which each is equal with the angle opposite
as seen in Figure 2.3.
Gambar 2.3 Jajar genjang
Figure 2.3 Parallelogram
Sifat-sifat jajargenjang sebagai berikut:
The Characters of parallelogram are as follow:
(1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar
The sides that are opposite of each other are equal in length and
Parallel
(2) Sudut-sudut yang berhadapan sama besar
The angles opposite of each other are equal in in measurement
(3) Pada setiap jajargenjang jumlah besar sudut-sudut yang berdekatan
adalah 180 0
Each of parallelogram the measurement of the angles are close
15 | P a g e
to 180 degrees
(4) Kedua diagonal pada setiap jajargenjang saling membagi dua sama
panjang
The two diagonal on every parallelogram each divide in two
equal length
Keliling Jajargenjang
Circumference of parallelogram
K jumlah keempat sisinya
K = total of all four sides
Luas Jajargenjang
Area of parallelogram
axtL 
d. Belah Ketupat
Rhombus
Definisi:
Belah ketupat adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh
empat rusuk yang sama panjang dan memiliki dua pasang sudut bukan
siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di
hadapannya seperti pada Gambar 2.4.
Definition:
A rhombus is a two-dimentional figure formed of four equal lines
and has two non-90 degree angles each has equal length and angle
of the opposite ones as seen in Figure 2.4.
Gambar 2.4 Belah ketupat
Figure 2.4 Rhombus
Sifat-sifat belah ketupat sebagai berikut:
The Characters of Rhombus are as follow:
(1) Semua sisi setiap belah ketupat sama panjang
Each sides of rhombus are equal
(2) Pada setiap belah ketupat sudut-sudut yang berhadapan sama besar
16 | P a g e
dan dibagi dua sama besar oleh diagonal-diagonalnya.
Each opposite side of rhombus is equal in measurement and
divided in two which its diagonals are also equal in
measurement.
(3) Kedua diagonal setiap belah ketupat saling membagi dan sama
panjang dan saling berpotongan tegak lurus.
The two diagonals of each rhombus divide one another in equal
length and collide vertically.
Keliling Belah Ketupat
Circumference of Rhombus
K jumlah keempat sisinya
K= the total number of all sides
Luas Belah Ketupat
Area of Rhombus
2
21xdd
L 
e. Layang-layang
Kite
Definisi:
Layang-layang adalah bangun geometri berbentuk segi empat yang
terbentuk dari dua segi tiga sama kaki yang alasnya berhimpitan
seperti pada Gambar 2.5.
Definition:
A kite is a geometrical two-dimentional figure four shaped which
is formed from two triangles with equal sides in which the base is
narrow as seen in Figure 2.5.
Gambar 2.5 Layang-layang
Figure 2.5 Kite
Sifat-sifat layang-layang sebagai berikut:
The Characters of Kite are as follow:
17 | P a g e
(1) Memiliki sepasang sisi yang sama panjang
As two equal sides
(2) Terdapat sepasang sudut berhadapan yang sama besar
As a pair of angles of equal measurement
(3) Pada setiap layang-layang salah satu diagonalnya membagi dua
sama panjang diagonal lain dan tegak lurus dengan diagonal itu
One if its diagonals divide in two equally with other diagonals
vertically.
Keliling Layang-layang
Circumference of Kite
K jumlah keempat sisinya
K= the total of four sides
Luas Layang-layang
Area of Kite
2
21xdd
L 
f. Trapesium
Trapezium
Definisi:
Trapesium adalah bangun segi empat dengan sepasang sisi
berhadapan sejajar seperti pada Gambar 2.6.
Definition:
A trapezium is a four shaped two-dimentional figure with equal
sides opposite in parallel as seen in Figure 2.6.
Jenis-jenis trapesium:
Types of Trapesiums:
(1) trapesium sembarang, mempunyaisisi-sisi yang berbeda.
random trapezium, has different sides
(2) trapesium siku-siku, mempunyai sudut siku-siku.
trapezium with 90 degrees angle, has 90 degrees angles
(3) trapesium sama kaki, mempunyai sepasang kaki sama panjang
trapezium with a pair of equal sides
18 | P a g e
(a) (b)
(c)
Gambar 2.6 (a)Trapesium sembarang
Random trapezium
2.6 (b) Trapesium siku-siku
90 degree angle trapezium
2.6 (c) Trapesium sama kaki
Equal sides trapezium
Sifat-sifat trapesium sebagai berikut:
The Characters of Trapesium are as follow:
(1) Memiliki tepat sepasang sisi berhadapan yang sejajar
Has four pair of opposite sides which are parallel
(2) Jumlah sudut berdekatan diantara dua sisi sejajar adalah 180 0
The measurement of angles is approximately between two
parallel sides. That is aroung 180 degrees.
Keliling Trapesium
Circumference of Trapezium
K jumlah keempat sisinya
K = the total number of all sides
Luas Trapesium
Area of Trapezium
xL
2
1
 jumlah sisi sejajar xt
2) Bangun datar segitiga
Three sides two dimentional figure
Segitiga merupakan bangun datar yang dibatasi oleh tiga sisi dan
mempunyai tiga titik sudut seperti Gambar 2.7.
A triangle is a two-dimentional figure limited of three sides and has
three angle points as seen in Figure 2.7.
19 | P a g e
a. Segitiga siku-siku
Equal angle triangle
Sifat-sifat dari segitiga siku-siku sebagai berikut:
The characters of equal angle triangles are as follow:
(1) Mempunyai sebuah sudut siku-siku sebesar 90 0
Has a 90 degrees angle
(2) Memenuhi teorema Phythagoras
Fulfills the Phythagoras theory
b. Segitiga sama kaki
A triangle with two equal sides
Sifat-sifat dari segitiga sama kaki sebagai berikut:
The Characters of a triangle with two equal sides are as follow:
(1) Mempunyai sepasang sisi yang sama panjang (sama kaki)
Has two equal sides.
(2) Dua buah sudut yang sama besar
Has two equal angles.
(3) Mempunyai sebuah simetri lipat
Has a fold symmetry.
(4) Mempunyai sebuah sumbu simetri sehingga dapat menempati
bingkainya dengan 2 cara
Has a symmetry point that is able to put its frame in two ways.
c. Segitiga sama sisi
A triangle with equal sides
Sifat-sifat dari segitiga sama sisi sebagai berikut:
The characters of a triangle with equal sides are as follow:
(1) Ketiga sisinya sama panjang
All of the sides are equal
(2) Ketiga sudutnya sama besar yaitu 60 0
The three angles are equal. That is 60 degrees.
(3) Mempunyai tiga sumbu simteri
Has three points of symmetries.
(4) Memiliki simetri putar tingkat tiga, sehingga dapat menempati
bingkainya dengan 6 cara
Has a level three pivot symmetry that it is able to put its frame
20 | P a g e
ways.
(5)
(6)
(7)
(8)
(9)
(a) (b) (c)
Gambar 2.7 (a).Segitiga sama kaki
Figure 2.7 (a) Triangle with two equal sides
2.7 (b).Segitiga sama sisi
2.7 (b) Triangle with all equal sides
2.7 (c) Segitiga siku-siku
2.7 (c) Triangle with 60 degrees angle
21 | P a g e
BAB 3
BANGUN DATAR MENGGUNAKAN
KONTEKS KEBUDAYAAN PALEMBANG
CHAPTER 3
TWO DIMENTIONAL FIGURE USING
PALEMBANG LOCAL CULTURE CONTEXT
3.1 Bangun Datar Menggunakan Konteks Kebudayaan Palembang
Two-dimentional figure using Palembang Culture Context
Palembang mempunyai berbagai kebudayaan mulai dari rumah adat, pakaian
adat, monumen bersejarah, pusat perbelanjaan, dan tempat-tempat
bersejarah.Sebagian besar kebudayaan Palembang ini erat dengan bangun datar.
Berikut ini adalah penerapan bangun datar menggunakan konteks kebudayaan
Palembang sebagai berikut:
Palembang has all types of culture starting from traditional house,
traditional costume, historical monument, shopping centre, and other historical
sites. Most of these Palembang culture are the implementation of two-
dimentional figure using Palembang culture context. Those are as follow:
a. Rumah Limas
Limas House
Ada berbagai bentuk rumah limas yang sering kita pahami.Ada yang
berbentuk kayu seperti gambar 3.1 dan sudah berbentuk keramik seperti
Gambar 3.2.
There are many shapes of Limas house that we often recognize. There is
a wooden one as seen in Figure 3.1 and a ceramic one as seen in Figure
3.2.
Kompetensi Dasar:
1. Mengenal karakteristik bangunan yang ada di kota Palembang
2. Mengenal berbagai bentuk bangun datar menggunakan pendekatan PMRI
22 | P a g e
Gambar 3.1 Bagian dari Rumah Limas
Figure 3.1 Parts of Limas House
Atap pada rumah limas berbentuk trapesium sama kaki.Tangganya
berbentuk jajar genjang.Ada berbagai bentuk rumah limas yang sering kita
pahami.
The roof of the Limas house is trapezium shaped with two equal sides.
The stairs are parallelogram shaped. There are several form of Limas house
that we recognize.
Gambar 3.2 Rumah Limas
Figure 3.2 Limas House
Atap pada rumah limas berbentuk trapesium sama kaki.Ada berbagai
bentuk rumah limas yang sering kita pahami.Seperti pada gambar di bawah
ini.
The roof of the house is trapezium shaped with two equal sides. There
are several form of Limas houses that we recognize. As seen in the Figure
below.
trapesium sama
kaki
trapezium with two
equal sides
persegi
panjang
rectangle
trapesium siku-
siku
trapezium with 60
degrees angle
trapesium sama
kaki
trapezium with
two equal sides
Jajargenjang
parallelogram
23 | P a g e
3.2 Palembang Indah Mall
Palembang Indah Mall
Palembang Indah Mall (PIM) merupakan salah satu pusat perbelanjaan/
mall yang ada di kota Palembang dan terkenal di kalangan anak muda. Mall ini
selain biasanya digunakan untuk hangout anak muda, juga banyak keluarga yang
berkunjung ke mall ini.
Palembang Indah Mall (PIM) is one of shopping centres found in
Palembang and popular among the youth community. This mall is usually a
hangout place for teens. Furthermore, there are many families that visit this
mall.
Rumah Limas merupakan rumah tradisional khas Provinsi Sumatera
Selatan yang berbentuk limas.Bangunannya bertingkat-tingkat dengan
filosofi budaya tersendiri untuk setiap tingkatnya.Tingkat-tingkat ini
disebut masyarakat sebagai bengkilas. Rumah limas merupakan rumah
adat Palembang. Kebanyakan rumah limas luasnya mencapai 400 sampai
1000 meter persegi atau lebih, yang didirikan diatas tiang-tiang dari kayu
unglen atau ulin yang kuat dan tahan air. Dinding, pintu dan lantai
umumnya terbuat dari kayu tembesu.Sedang untuk rangka
digunakan kayu seru.Setiap rumah, terutama dinding dan pintu diberi
ukiran.
Limas house is a typical traditional house of South Sumatra Province
with a pentagon shape. The building is in stories based on each
cultural philosophy for each storey. Each of this storey is named by
the community as bengkilas. Limas house is a traditional house of
Palembang. Most of Limas houses have an area of 400 meter square
up to 100 meter square, built on unglen wooden poles or strong ulin
that are water-proof. The walls, doors and floor are usually made of
tembesu wood. Whilst for the frame, seru wood is used. Each house,
mainly the walls and the doors is carved.
24 | P a g e
Palembang Indah Mall didesain menggunakan konsep e-lifestyle mall, dengan
arsitektur dibangun untuk tempat nongkrong yang tenang dan nyaman. Hal ini
bisa dilihat dari tersedianya tempat duduk disekitar lorong-lorong dan tersedianya
berbagai tenant ternama di samping itu terdapat kafe dan bioskop Cinema XXI.
Palembang Indah Mall is designed using e-lifestyle concept mall, with a
serene and comfortable architecture built for hangouts. This can be seen from
the availability of the seats in the passage ways and all types of stores can be
found. Additionally, there are cafes and cinemas available.
Gambar 3.3Palembang Indah Mall
Figure 3.3 Palembang Indah Mall
Berdasarkan Gambar 3.3 terlihat bahwa persegi panjang terbentuk dari
kumpulan persegi. Di dalam Palembang Indah Mall ada tangga yang menuju ke
bioskop seperti pada Gambar 3.4.
Based on Figure 3.3, it can be seen that the rectangle are formed of a
group of rectangles, Inside Palembang Indah Mall, there is a stairway heading
towards the cinema as seen in Figure 3.4.
Gambar 3.4 Tangga di PIM
Figure 3.4 Stairs at PIM
persegi
panjang
rectangle
persegi
squares
jajar genjang
parallelogram
persegi
panjang
rectangle
25 | P a g e
Kaca tangga di atas berbentuk jajar genjang dan terdiri dari tiga buah jajar
genjang yang terpisah-pisah.
The glass on the stairway is a parallelogram consists of three separated
parallelograms.
3.3 Halte Trans Musi
Trans Musi Halte
Halte Trans Musi merupakan tempat pemberhentian bus trans musi
Palembang. Kaca pada halte tersebut berbentuk persegi panjang dan persegi
seperti pada Gambar 3.5.
Trans Musi Shelter is a place for a bus to drop and pick up passangers in
Palembang. The glass of the bus shelter is shaped in squares and rectangles as
in Figure 3.5.
Gambar 3.5 Halte Trans Musi
Figure 3.5 Trans Musi Shelter
persegi
squares
persegi panjang
rectangle
26 | P a g e
LEMBAR AKTIVITAS SISWA (LAS 1)
STUDENT ACTIVITY WORKSHEET
A. PERSEGI PANJANG
RECTANGLE
Gambar 1. Mall PIM
Picture 1. PIM Mall
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut berdasarkan gambar.1 di atas!
Answer the following questions based on picture 1 above!
1. Gambar apakah di atas?
What kind of picture is it?
2. Bangun datar apa saja yang terdapat pada gambar. 1 di atas?
What shapes are found in the picture 1 above?
3. Guntinglah bentuk bangunan mall PIM yang berwarna merah lalu tempelkanlah!
Berilah nama bangun di atas dan tentukanlah besar masing-masing sudut pada
bangun di atas dengan menggunakan busur!
Cut the red shape of the PIM mall building and stick it on the answer box below!
Name the shape above and determine the angle measurement of the shape using
a protactor!
27 | P a g e
B. JAJAR GENJANG
PARALLELOGRAM
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut berdasarkan Gambar.2 di atas!
Answer the following questions based on Picture 2 above!
]
Gambar 2. Tangga Mal PIM
Picture 2. PIM Mall Stairway
28 | P a g e
1. Perhatikan Gambar. 2. Coba buat sketsa bentuk kaca dari tangga tersebut!
Pay attention to Picture 2. Try to sketch the glass material of the stairway!
2. Perhatikan sketsa gambarmu, ada berapa pasang sisi yang sejajar?
Pay attention to your sketch, how many pair of parallelogram that you find?
3. Perhatikan kembali sketsa gambarmu, berdasarkan bentuk dan jumlah sisi yang sejajar,
berbentuk apakah tangga tersebut?
Pay attention to your sketch, based on the shape and total number of parallel lines,
what shape are the stairway?
Ya, tepat sekali! Melalui sketsa gambar tersebut, mari kita pelajari sifat-sifat dan definisi
dari jajargenjang. Perhatikan kembali Gambar. 2 berikut!
Yes, exactly! Based on the drawing sketch, let’s learn the characters and defition of
parallelograms. Pay attention again to the next picture 2!
29 | P a g e
Gambar 2. Tangga mall PIM
Picture 2. PIM Mall Stairway
Guntinglah bagian kaca pada tangga
tersebut, kemudian tempelkan pada
kolom di bawah ini. Selanjutnya berilah
nama pada setiap titik sudutnya!
Cut the glass part of the stairways, then
stick them in the column below. Next,
name each of the corners of the angles.
4. Perhatikan gambar yang telah kamu tempel, kemudian ukur setiap sisinya. Tuliskan
jawabanmu pada kolom berikut!
Pay attention to the picture that you glued, then measure each sides. Write down
your answer below!
5. Apakah ada panjang sisi yang sama? Jika ada, sisi apa saja?
Is there an equal side of length? If there is, which sides?
6. Apakah sisi yang sama panjang tersebut sejajar?
Are the sides equal in length and parallel?
7. Dari jawabanmu nomor 2 dan 3, ada berapa pasang sisi yang sama panjang dan sejajar?
From answer number 2 and number 3, how many pair of sides that are in equal
length and parallel?
30 | P a g e
Dari keempat pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat pertama dari jajar genjang.
From the four answers above, it can be concluded that the first character is a
parallelogram.
Perhatikan gambar yang telah kamu tempel!
Pay attention to the picture that you have glued!
8. Dengan menggunakan busur, ukur setiap sudutnya. Tuliskan jawabanmu pada kolom
berikut!
Using a protractor, measure each of its angle. Write down your answer in the box
below!
9. Apakah ada sudut yang sama besar? Jika ada, sudut apa saja?
Are the angles equal in measurement? If there are,what are the angles?
Jika jawabanmu nomor (9) ada, apakah sudut yang sama besar tersebut berhadapan?
If in the picture of question number (9) you find equal angles, are they opposite?
Dari ketiga pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat kedua dari jajar genjang.
From the three questions above, we can conclude the second character of parallelogram.
SIFAT 1.
First character.
31 | P a g e
Perhatikan kembali gambar yang telah kamu tempel!
Pay attention to the picture that you have glues!
1. Tuliskan pasangan sudut yang saling berdekatan!
Write down the pair of angles that are close together!
2. Jumlahkan setiap pasangan sudut yang saling berdekatan. Berapakah besar sudut yang
telah dijumlahkan tersebut?
Total the number of angles that are close to each other. What is the measurement of
the angles?
Dari kedua pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat ketiga dari jajar genjang.
From the two questions above, we can conclude that the third character is
parallelogram.
Untuk menemukan sifat keempat dari jajar genjang, coba kamu ikuti petunjuk berikut:
To find the fourth character of a parallelogram, try and follow these instructions:
SIFAT 2.
SECOND CHARACTER.
SIFAT 3.
THIRD CHARACTER.
32 | P a g e
1. Gunting kembali gambar tangga yang telah disediakan, selanjutnya lipat berdasarkan
diagonal-diagonalnya.
Cut again the picture of the stairs prepared, next, fold based on its diagonals.
2. Beri warna pada setiap lipatanmu tadi. Kemudian tempelkan gambar pada kolom di
bawah ini! (Beri nama pada setiap titik sudut dan titik potong hasil lipatanmu tadi)
Give colour for each of your folds. Next, glue the picture in the box below! (Give
each angle a name and cutting lines of your fold)
3. Dengan menggunakan mistar, ukur kedua diagonal yang saling berpotongan. Tuliskan
hasil pengukuranmu di bawah ini!
Using a ruler, measure the two diagonals that collide. Write down the result of your
measurement in the box below!
4. Apakah kedua diagonalnya saling membagi dua sama panjang?
Are the two diagonals divide each other in equal length?
Berdasarkan keempat langkah di atas, dapat disimpulkan sifat keempat dari
jajargenjang.
33 | P a g e
Based on the four steps above, we can conclude the fourth character of a
parallelogram.
Definisi Jajargenjang
Definition of Parallelogram
Untuk mengetahui definisi dari jajargenjang, coba kamu lakukan kegiatan berikut:
To find out the definition of a parallelogram, try to do the following activities:
1. Tempelkan kembali gambar (2) pada kolom berikut!
1. Gunting salah satu diagonalnya, sehingga membentuk dua buah segitiga.
Cut one of the diagonals so that it forms a triangle.
2. Ambil sebuah segitiga tersebut, kemudian diputar setengah putaran (180o
) pada titik
tengahnya. Diperoleh sebuah segitiga dan bayangannya. Berbentuk apakah sebuah
segitiga dan bayangan tersebut?
Take one of the triangles, rotate it half circle (180 o ) on the centre. We get a triangle
and its shadow. What shape is the triangle and its shadow?
Dari ketiga langkah di atas, dapat kita simpulkan definisi dari jajargenjang.
From the three steps above, we can conclude a definition of a parallelogram.
SIFAT 4.
FOURTH CHARACTER.
34 | P a g e
C. PERSEGI PANJANG
RECTANGLE
Gambar. 3 Halte Trans Musi
Picture 3. Trans Musi Bus Shelter
Perhatikan gambar halte di atas, kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan
berikut!
Pay attention to the bus shelter in the picture above, and answer the questions below!
1. Ada berapa buah kaca jendela pada halte transmusi di atas?
How many glass windows are there in Trans Musi Shelter in the picture above?
2. Berbentuk apakah kaca-kaca jendela transmusi di atas?
What are the shapes of the windows in the Trans Musi Shelter in the picture above?
3. Guntinglah sebuah kaca jendela pada halte transmusi tersebut, kemudian tempelkan
pada kolom berikut! (Beri nama setiap titik sudutnya)
Jajargenjang adalah
A parallelogram is
35 | P a g e
Cut a glass window out of the Trans Musi Shelter from the picture above, then stick
it on the box below! (Give each angle a name)
4. Ukur setiap sisi kaca jendela yang telah kamu gunting. Tuliskan hasil pengukuranmu!
Measure each sides of the glass window thay you cut. Write down your
measurement!
5. Dari jawaban nomor (4), adakah sisi yang memiliki ukuran panjang yang sama? Jika
ada tuliskan sisi apa saja!
From answer number (4), is there a side that has the same length of measurement?
If there is, write down what the sides are!
6. Apakah sisi-sisi yang sama panjang tersebut sejajar?
Are the sides that have equal sides parallel?
Dari keenam jawaban pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat pertama dari persegi
panjang.
From the six answers above, it can be concluded the first character of a rectangle.
36 | P a g e
7. Perhatikan kembali gambar pada jawabanmu nomor (3). Dengan menggunakan busur,
ukurlah setiap sudut pada gambar tersebut! Berapakah besar masing-masing sudut
pada gambar tersebut?
Pay attention again to answer number (3). Using a protractor, measure each angle
in that picture! What is the measurement of each angle?
8. Apakah keempat sudutnya sama besar? Disebut sudut apakah?
Are the four angles equal in measurement? What is the name of the angle?
Dari jawaban pertanyaan nomor (7) dan (8), dapat kita simpulkan sifat kedua dari persegi
panjang.
From answer number (7) and (8), we can conclude the second character of a rectangle.
SIFAT 1.
FIRST CHARACTER.
SIFAT 2.
SECOND CHARACTER.
37 | P a g e
9. Tempelkan kembali gambar seperti pada jawabanmu nomor (3). Gambarkan diagonal-
diagonalnya!
Stick again the picture as your answer in number (3). Draw the diagonals!
10. Ukur panjang setiap diagonalnya. Apakah kedua diagonalnya sama panjang?
Measure of each diagonals. What the two diagonals is the same length?
Dari jawaban pertanyaan nomor (9) dan (10), dapat kita simpulkan sifat ketiga dari
persegi panjang.
From number (9) and (10) answers, we can conclude that a rectangle has a third
character.
Untuk menemukan sifat keempat, coba kamu ikuti langkah-langkah berikut!
To find the fourth character, try to follow the next steps!
1. Gunting kembali sebuah kaca jendela pada halte transmusi tersebut. Tuliskan huruf di
setiap sudutnya! (Gambarkan pada kolom di bawah ini)
Cut again a glass window of the Trans Musi Shelter. Write a letter on each angle of
its angle! (Draw the window in the box below)
SIFAT 3.
CHARACTER 3.
38 | P a g e
2. Putar satu putaran penuh. Perhatikan perubahan posisi titik-titik sudutnya! Kemudian
gambarkan perubahannya!
Rotate the window in one circle. Pay attention to the changes of the position of its
angle! Draw the changes of the glass window!
3. Gambar pada jawaban (a) diputar setengah putaran. Gambarkan perubahan posisi titik-
titik sudutnya!
Rotate half circle the picture of answer (a). Draw the changes of the position of its
angle!
4. Cara yang lain yaitu membalik gambar (a) menurut segmen garis vertikal. Gambarkan
perubahan posisi titik-titik sudutnya!
39 | P a g e
Another way to rotate picture (a) is based on vertical line segment. Draw the changes
of the position of the angles!
5. Selanjutnya membalik gambar (a) menurut segmen garis horizontal. Gambarkan
perubahan posisi titik-titik sudutnya!
Next, rotate picture (a) based on horizontal line segment. Draw the changes of the
position of the angles!
6. Masih adakah cara yang lain? Is there any other rotation?
7. Dari percobaan yang telah kamu lakukan, ada berapa cara persegi panjang menempati
bingkainya?
From the trials that you have done, how many rotations that a rectangle can be put
in its frame?
40 | P a g e
Dari jawaban (g), dapat disimpulkan sifat keempat persegi panjang.
From answer (g), we can conclude the fourth character of a rectangle.
Setelah mempelajari sifat-sifat dari jajargenjang dan persegi panjang. Dilihat dari sisi-sisi
dan sudut-sudutnya, adakah persamaan dan perbedaan sifat dari dua bangun datar tersebut?
Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut!
After recognizing the characters of parallelogram and rectangles, analyzing the sides
and angles, are there any similarities and differences of characters between the two
dimentional figures?
Write down your answer in the columns below!
Dilihat dari
Based on
Persamaan
Similarities
Perbedaan
Differences
Jajargenjang
Parallelogram
Persegi panjang
Rectangle
Jajargenjang
Parallelogram
Persegi
panjang
Rectangle
Sisi-sisinya
Sides
SIFAT 4.
CHARACTER 4.
41 | P a g e
Sudut-
sudutnya
Angles
Berdasarkan jawabanmu di atas, apakah jajar genjang termasuk contoh dari persegi
panjang? Jelaskan jawabanmu!
Based on your answers above, are parallelogram is included as an example of
rectangle? Explain your answers!
42 | P a g e
SOAL PRETEST DAN POSTTEST
1. Panjang sisi sebuah persegi adalah 10 cm.
Sekeliling tepi persegi dipotong dengan ukuran sebesar
x cm. Tentukan keliling persegi setelah dilakukan
pemotongan? (Jawaban dinyatakan dalam x ) !
(skor: 20)
2. Sebuah kolam renang berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 25 cm dan lebar 15
cm. Di sekeliling kolam renang bagian luar akan dibuat jalan dengan lebar 2 m. Jika jalan akan
dipasang keramik dengan biaya Rp 65.000 setiap m2
. Berapa biaya yang diperlukan untuk
pemasangan keramik? (skor: 20)
3. Panjang alas sebuah jajar genjang 4y cm dan tingginya 3y cm. Jika luas jajargenjang tersebut
192 cm2
, tentukan panjang alas dan tingginya? (skor: 20)
4. Panjang sisi-sisi sebuah belah ketupat adalah 17 cm dan panjang diagonalnya 16 cm dan 30
cm. Hitunglah: (skor: 20)
a. Keliling belah ketupat
b. Luas belah ketupat
5. Salah satu sisi yang sejajar pada trapesium panjangnya dua kali panjangnya sisi yang sejajar
lainnya. Tinggi trapesium tersebut merupakan rata-rata dari panjang sisi yang sejajar. Jika luas
trapesium 324 cm2
. Tentukan tinggi trapesium! (skor: 20)
43 | P a g e
LEMBAR KERJA SISWA (LKS)
1. Perhatikan gambar di bawah ini!
Pay attention to the picture below!
Berdasarkan gambar di atas tentukanlah:
Based on the picture above, determine the following:
a. Berapa jumlah persegi panjang pada pintu kayu? (skor: 5)
How many numbers of rectangle on the wooden door? (score: 5)
b. Berapa jumlah persegi panjang pada jendela kaca gambar di atas? (skor: 5)
How many number of rectangle on the glass window? (score: 5)
c. Dengan menggunakan penggaris, tentukanlah ukuran dari salah satu kaca jendela!
Using a ruler, determine the measurement of one of the windows! (score: 5)
2. Dalam rangkah menyambut Hari Raya Idul Fitri 1439 H, keluarga Pak Joni membuat
ketupat. Jika kita anggap ketupat tersebut berbentuk belah ketupat dengan ukuran
panjang diagonalnya 15 cm. Tentukan:
On Eid Fitri 1439H occasion, Mr. Joni’s family makes ‘ketupat’ (shaped stick rice
– traditional food of Eid in Indonesia). If we find out that the ‘ketupat’ is rhombus
shape in 15cm diagonal length. Determine:
a. Keliling belah ketupat! (skor: 5)
The circumference of the rhombus! (score: 5)
b. Luas belah ketupat! (skor: 5)
The area of the rhombus! (score: 5)
44 | P a g e
3. Seorang atlet renang akan berenang di dalam kolam renang aquatic di Jakabaring
Sport City berukuran 26 m x 3 m. Hitunglah:
A swimming athlete will swim in an aquatic swimming pool at Jakabaring Sport
City measuring 26m x 3m. Count:
4. Sebuah arena ring tinju berbentuk persegi dengan sisi berukuran 7 m. Lalu, ring
tersebut diikatkan tali tambang sebanyak 4 utas yang panjangnya masing-masing 1,1
m. Tentukanlah
A boxing ring arena is rectangular shape with each side 7m in length. The ring is
tied with four lines of ropes each of 1,1m. Determine
a. Berapa meter tali tambang yang diperlukan? (skor: 5)
How many metres of ropes is needed? (score: 5)
b. Berapa biaya yang diperlukan untuk membeli tambang jika harga
Rp150.000/meter? (skor: 5)
What is the cost needed to buy the ropes if the price of the rope is Rp
150.000/meter? (score: 5)
a. Luas kolam renang tersebut! (skor: 5)
The area of the swimming pool! (score: 5)
b. Keliling kolam renang tersebut! (skor: 5)
The circumference of the swimming pool!
(score: 5)
c. Berapa lama waktu yang ditempuh atlet jika
ingin menempuh jarak sejauh 174 m jika
jarak 58 m/30 menit? (skor: 5)
How long does it take for the athlete to
swim as far as 174m if the distance is
58m/30 minutes? (score: 5)
45 | P a g e
5. Bambang Pamungkas sedang pemanasan mengelilingi lapangan sepakbola yang
berukuran 100 m x 64 m. Tentukanlah:
Bambang Pamungkas is doing warming up going around the football field which
the measurement is 100m x 64m. Determine:
Sumber gambar/Source:
https://id.wikipedia.org/wiki/Lapangan_sepak_bola
6. Perhatikan gambar di bawah ini!
Pay attention to the picture below!
a. Keliling lapangan sepakbola yang dikelilingi
Bambang Pamungkas? (skor: 5)
The circumference of the football field that
Bambang Pamungkas is doing his warm-ups.
(score: 5)
b. Luas lapangan sepakbola! (skor: 10)
The circumference of the football field!
(score: 10)
b. Jika di lapangan sepakbola ditanami rumput
jenis hybrid grass dengan biaya Rp
1.000.000/meter! (skor: 10)
If the football field is planted with grass –
hybrid grass – that costs Rp 1.000.000/meter!
(score: 10)
Seorang tukang keramik sedang menutup
keramik lantai ruangan berbentuk persegi
panjang berukuran panjang 5 m dan lebar 3
m dengan ubin berukuran 50 cm x 30 cm.
Hitunglah banyak ubin yang digunakan
untuk menutupi lantai tersebut! (skor: 15)
A flooring installer is covering the floor
with ceramics in a rectangular shape room
in which the length is 5m and width is 3m
with a ceramic measurement of 50cm x
30cm. How many ceramic tiles are used to
cover the floor! (score: 15)
46 | P a g e
7. Ari bermain layang-layang di lapangan dan layang-layang itu terbang tinggi. Jika
layang-layang berukuran diagonal pertamanya 12 cm dan diagonal keduanya 20 cm.
Berapakah luas layang-layang tersebut! (skor:
10)
Ari is playing a kite in the field and the kite is flying high. If the first diagonal of
the kite is 12cm and its second diagonal is 20cm. What is the area of the kites!
(score: 10)
47 | P a g e
DAFTAR PUSTAKA
Sugiyono & Cholik A. 2013. Matematika SMP JIlid 1B Kelas VII Semester 2. Jakarta:
Erlangga.
Gunarto, D & Prasetya A.N. Big Bank Soal-Bahas Matematika SMP/MTS. Jakarta: Kawah
Media.
48 | P a g e
DAFTAR ISTILAH
B
Bangun datar: bangun yang rata yang hanya memiliki dua dimensi panjang dan lebar dan
dibatasi oleh sisi-sisi lurus atau sisi-sisi lengkung
Belah ketupat: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat rusuk yang sama
panjang dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar
dengan sudut di hadapannya
J
Jajargenjang: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang
masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki dua pasang
sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya
L
Layang-layang: bangun geometri berbentuk segi empat yang terbentuk dari dua segi tiga
sama kaki yang alasnya berhimpitan
P
Persegi: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama
panjang dan memiliki empat buah sudut siku-siku
Persegi panjang: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang
masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah
sudut siku-siku
S
Segitiga: bangun datar yang dibatasi oleh tiga sisi dan mempunyai tiga titik sudut
T
Trapesium: bangun segi empat dengan sepasang sisi berhadapan sejajar

More Related Content

What's hot

Bahan ajar matriks
Bahan ajar matriksBahan ajar matriks
Bahan ajar matriksIka Deavy
 
Silabus matematika-smp-kelas-vii
Silabus matematika-smp-kelas-viiSilabus matematika-smp-kelas-vii
Silabus matematika-smp-kelas-viidina purwanti
 
Power point - Barisan dan deret aritmatika
Power point - Barisan dan deret aritmatikaPower point - Barisan dan deret aritmatika
Power point - Barisan dan deret aritmatikawahyu adi negara
 
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XIModul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XIAbdullah Banjary
 
Power point pr matematika 7
Power point pr matematika 7 Power point pr matematika 7
Power point pr matematika 7 Wayan Sudiarta
 
Kaidah Pencacahan
Kaidah PencacahanKaidah Pencacahan
Kaidah PencacahanSofi Afwani
 
Uji kompetensi luas bangun datar dan segi banyak
Uji kompetensi luas bangun datar dan segi banyakUji kompetensi luas bangun datar dan segi banyak
Uji kompetensi luas bangun datar dan segi banyakMaryanto Spd
 
Ulangan harian koordinat kartesius uraian
Ulangan harian koordinat kartesius uraianUlangan harian koordinat kartesius uraian
Ulangan harian koordinat kartesius uraianika rani
 
Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan ika rani
 
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahanBab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahanMuhammad Alfiansyah Alfi
 
LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016
LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016
LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016Novriheriyani
 
Garis singgung lingkaran
Garis singgung lingkaranGaris singgung lingkaran
Garis singgung lingkaranadrielyudha
 
Latihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpLatihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpAyu Sri Rahayu
 
12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar
12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar
12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar17GWENDATANNIASURYAS
 
Materi Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret Aritmatika
Materi Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret AritmatikaMateri Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret Aritmatika
Materi Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret AritmatikaIndah Oktriani
 

What's hot (20)

Bahan ajar matriks
Bahan ajar matriksBahan ajar matriks
Bahan ajar matriks
 
Barisan aritmatika
Barisan aritmatikaBarisan aritmatika
Barisan aritmatika
 
Silabus matematika-smp-kelas-vii
Silabus matematika-smp-kelas-viiSilabus matematika-smp-kelas-vii
Silabus matematika-smp-kelas-vii
 
Power point - Barisan dan deret aritmatika
Power point - Barisan dan deret aritmatikaPower point - Barisan dan deret aritmatika
Power point - Barisan dan deret aritmatika
 
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XIModul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
Modul kd.3.21. Persamaan Lingkaran SMA/SMK Kelas XI
 
Matriks powerpoint
Matriks powerpointMatriks powerpoint
Matriks powerpoint
 
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
BARISAN DAN DERET (RPP & LKPD)
 
PPT Pola Bilangan
PPT Pola BilanganPPT Pola Bilangan
PPT Pola Bilangan
 
Power point pr matematika 7
Power point pr matematika 7 Power point pr matematika 7
Power point pr matematika 7
 
Kaidah Pencacahan
Kaidah PencacahanKaidah Pencacahan
Kaidah Pencacahan
 
Uji kompetensi luas bangun datar dan segi banyak
Uji kompetensi luas bangun datar dan segi banyakUji kompetensi luas bangun datar dan segi banyak
Uji kompetensi luas bangun datar dan segi banyak
 
Ulangan harian koordinat kartesius uraian
Ulangan harian koordinat kartesius uraianUlangan harian koordinat kartesius uraian
Ulangan harian koordinat kartesius uraian
 
Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan Ulangan harian pola bilangan
Ulangan harian pola bilangan
 
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahanBab i   8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
Bab i 8. operasi perkalian dan pembagian bilangan pecahan
 
LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016
LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016
LKS Garis Singgung Lingkaran Topik Gerhana Matahari Total Maret 2016
 
Garis singgung lingkaran
Garis singgung lingkaranGaris singgung lingkaran
Garis singgung lingkaran
 
Latihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smpLatihan soal perbandingan smp
Latihan soal perbandingan smp
 
1. kesebangunan
1. kesebangunan1. kesebangunan
1. kesebangunan
 
12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar
12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar
12 A1 kelompok 4 : Limit Tak Hingga Bentuk Akar
 
Materi Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret Aritmatika
Materi Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret AritmatikaMateri Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret Aritmatika
Materi Penunjang sebelum memasuki Barisan dan Deret Aritmatika
 

More from lisnani87

Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...
Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...
Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...lisnani87
 
Letter of Acceptance IOP Journal
Letter of Acceptance IOP Journal Letter of Acceptance IOP Journal
Letter of Acceptance IOP Journal lisnani87
 
ST Pramuka 2017
ST Pramuka 2017ST Pramuka 2017
ST Pramuka 2017lisnani87
 
Workshop PIKI
Workshop PIKIWorkshop PIKI
Workshop PIKIlisnani87
 
ST Pramuka 2016
ST Pramuka 2016ST Pramuka 2016
ST Pramuka 2016lisnani87
 
Sertifikat AYO Project 2016
Sertifikat AYO Project 2016Sertifikat AYO Project 2016
Sertifikat AYO Project 2016lisnani87
 
Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)
Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)
Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)lisnani87
 
Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)
Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)
Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)lisnani87
 
Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)
Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)
Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)lisnani87
 
Buku Matematika Dasar
Buku Matematika DasarBuku Matematika Dasar
Buku Matematika Dasarlisnani87
 
St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi
St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi
St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi lisnani87
 
Sk senat fakultas
Sk senat fakultasSk senat fakultas
Sk senat fakultaslisnani87
 

More from lisnani87 (12)

Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...
Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...
Lampiran Surat Nomor: 0045/E3/LL/2018 tanggal 16 Januari 2018 tentang PENERIM...
 
Letter of Acceptance IOP Journal
Letter of Acceptance IOP Journal Letter of Acceptance IOP Journal
Letter of Acceptance IOP Journal
 
ST Pramuka 2017
ST Pramuka 2017ST Pramuka 2017
ST Pramuka 2017
 
Workshop PIKI
Workshop PIKIWorkshop PIKI
Workshop PIKI
 
ST Pramuka 2016
ST Pramuka 2016ST Pramuka 2016
ST Pramuka 2016
 
Sertifikat AYO Project 2016
Sertifikat AYO Project 2016Sertifikat AYO Project 2016
Sertifikat AYO Project 2016
 
Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)
Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)
Buku Matematika Dasar 2015 (sebagian)
 
Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)
Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)
Modul Matematika Kelas Rendah (sebagian)
 
Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)
Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)
Diktat Pembelajaran IPA Fisika 2018 (sebagian)
 
Buku Matematika Dasar
Buku Matematika DasarBuku Matematika Dasar
Buku Matematika Dasar
 
St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi
St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi
St Tim Penyusunan Pedoman Skripsi
 
Sk senat fakultas
Sk senat fakultasSk senat fakultas
Sk senat fakultas
 

Recently uploaded

KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxDewiUmbar
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARElviraDemona
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptxJaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptxarbidu2022
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASNursKitchen
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxJawahirIhsan
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa PemrogramanSaeranSaeran1
 
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docxDokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docxjayantilinda
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptputrisari631
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13ZulfiWahyudiAsyhaer1
 
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi SosialFARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi SosialParulianGultom2
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIHepySari1
 

Recently uploaded (20)

KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASARPPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
PPT BAHASA INDONESIA KELAS 1 SEKOLAH DASAR
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptxJaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa  PemrogramanMateri Bab 6 Algoritma dan bahasa  Pemrograman
Materi Bab 6 Algoritma dan bahasa Pemrograman
 
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docxDokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
Dokumentasi Penilaian Kinerja-Disiplin Positif-Aprilia.docx
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
MATERI TENTANG SUMBER ENERGI KELAS 4 TEMA 2 K13
 
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi SosialFARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
FARMASI SOSIAL - Pengantar Farmasi Sosial
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 

BUKU AJAR MATEMATIKA BILINGUAL MATERI BANGUN DATAR MENGGUNAKAN PENDEKATAN PMRI BAGI SISWA KELAS VII

  • 1. BUKU AJAR MATEMATIKA BILINGUAL MATERI BANGUN DATAR MENGGUNAKAN PENDEKATAN PMRI BAGI SISWA KELAS VII BILINGUAL MATHS TEXTBOOK – LEARNING MATERIAL ABOUT TWO -DIMENTIONAL FIGURE: USING PMRI APPROACH FOR SEVENTH GRADERS Disusun Oleh: 1. Lisnani, S.Pd., M.Pd. 2. Sheilla Noveta Asmaruddin, M.Ed.(TESOL) FAKULTAS BISNIS DAN AKUNTANSI UNIVERSITAS KATOLIK MUSI CHARITAS PALEMBANG 2018
  • 2. 1 | P a g e BAB 1 KEBUDAYAAN KOTA PALEMBANG CHAPTER 1 CULTURE OF PALEMBANG 1.1 Sejarah Kota Palembang History of Palembang 1.2 Objek Wisata Kota Palembang Palembang City Tourism Destination Ada beberapa objek wisata di kota Palembang There are several tourism destinations in Palembang City. Kota Palembang adalah ibu kota provinsi Sumatera Selatan. Palembang adalah kota terbesar kedua di Sumatera setelah Medan. Kota Palembang memiliki luas wilayah 358,55 km²yang dihuni 1,8 juta orang dengan kepadatan penduduk 4.800 per km².Sejarah Palembang yang pernah menjadi ibu kota kerajaan bahari Buddha terbesar di Asia Tenggara pada saat itu. Palembang City is the capital city of South Sumatra Province. Palembang is the second largest city in Sumatra after Medan. Palembang City has an area of 358,55km2 with a population of 1,8 million people in which its density of population is 4.800 per km2. The history of Palembang City was once the capital of the largest Buddhism maritime kingdom in the South East Asia. Kompetensi Dasar: 1. Mengenal kebudayaan kota Palembang 2. Mengenal sejarah kota Palembang 3. Mengenal berbagai bangunan yang ada di kota Palembang beserta karakteristiknya
  • 3. 2 | P a g e a. Sungai Musi Sungai Musi, sungai sepanjang sekitar 750 km yang membelah Kota Palembang menjadi dua bagian yaitu Seberang Ulu dan seberang Ilir ini merupakan sungai terpanjang di Pulau Sumatera. Sejak dahulu Sungai Musi telah menjadi urat nadi perekonomian di Kota Palembang dan Provinsi Sumatera Selatan seperti Gambar 1.1. Musi River Musi River, a 750km long river separating two parts of Palembang- Seberang Ulu and Seberang Ilir, is the longest river in Sumatra Island. Since ages ago, Musi River has been the centre of Economy in Palembang City and South Sumatra Province as seen in Figure 1.1. Gambar 1.1 Sungai Musi Figure 1.1 Musi River b. Jembatan Ampera Jembatan Ampera, sebuah jembatan megah sepanjang 1.177 meter yang melintas di atas Sungai Musi yang menghubungkan daerah Seberang Ulu dan Seberang Ilir ini merupakan ikon Kota Palembang seperti Gambar 1.2. Jembatan ini dibangun pada tahun 1962 dan dibangun dengan menggunakan harta rampasan Jepang serta tenaga ahli dari Jepang. Ampera Bridge Ampera Bridge, a 1.177 metres magnificent bridge that cross over the Musi River connects the Seberang Ulu and Seberang Ilir, is the icon of Palembang City as seen in Figure 1.2. This bridge was built in 1962 using the loot and furthermore using expertise from Japan.
  • 4. 3 | P a g e Gambar 1.2 Jembatan Ampera Figure 1.2 Ampera Bridge c. Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang, terletak di pusat Kota Palembang, masjid ini merupakan masjid terbesar di Sumatera Selatan dengan kapasitas 15.000 jemaah seperti pada Gambar 1.3. Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang Holy Mosque Sultan Mahmud Badaruddin I Palembang Holy Mosque, located in the central of Palembang City, this mosque is the largest mosque in South Sumatra with a capacity of 15.000 congregrations as seen in Figure 1.3. Gambar 1.3 Masjid Agung SMB I Palembang Figure 1.3 SMB I Holy Mosque Palembang d. Benteng Kuto Besak, terletak di tepian Sungai Musi dan berdekatan dengan Jembatan Ampera, Benteng ini merupakan salah satu bangunan peninggalan Kesultanan Palembang Darussalam seperti Gambar 1.4. Di bagian dalam benteng terdapat kantor kesehatan Kodam II Sriwijaya dan rumah sakit. Benteng Kuto Besak, located on the Musi River banks and near the Ampera Bridge, is one of sites left by the Darussalam Palembang Sultanate as seen in Figure 1.4. Inside is the Kodam II Sriwijaya Health Office and Hospital.
  • 5. 4 | P a g e Gambar 1.4 Benteng Kuto Besak Figure 1.4 Kuto Besak Fort e. Gedung Kantor Walikota Gedung Kantor Walikota, terletak di pusat kota, pada awalnya bangunan ini berfungsi sebagai menara air karena berfungsi untuk mengalirkan air keseluruh kota sehingga juga dikenal juga sebagai Kantor Ledeng seperti pada Gambar 1.5. Saat ini gedung ini berfungsi sebagai Kantor Wali kota Palembang dan terdapat lampu sorot di puncak gedung yang mempercantik wajah kota di malam hari. The Mayor of Palembang City Office The Mayor of Palembang City Office, located in the CBD, at the beginning, this building functioned as the water tower to distribute water to the whole city of Palembang. It was also known as Kantor Ledeng (pumbling building) as seen in Figure 1.5. Currently, this building functions as the Mayor of Palembang Office which has a spotlight at the top of the building which decorates the city beautifully. Gambar 1.5 Kantor Walikota Palembang Figure 1.5 Mayor of Palembang City Office
  • 6. 5 | P a g e f. Kantor Gubernur Sumatera Selatan Kantor Gubernur Sumatera Selatan terletak di Jalan Kapten A.Rivai No.1 merupakan akses seluruh kegiatan pemerintahan dari Gubernur Sumatera Selatan seperti Gambar 1.6. The Governor of South Sumatra The Governor of South Sumatra is located at Jalan Kapten A. Rivai No.1 is the access to all governing activities of the Governor of South Sumatra as seen in Figure 1.6. Gambar 1.6 Kantor Gubernur Sumatera Selatan Figure 1.6 The Governor Office of South Sumatra g. Kambang Iwak Family Park Kambang Iwak Family Park, sebuah danau wisata yang terletak di tengah kota, dekat dengan tempat tinggal wali kota Palembang seperti Gambar 1.7. Kambang Iwak Family Park Kambang Iwak Family Park, a tourism lake located in the middle of the city, near the residence of the Mayor of Palembang City as seen in Figure 1.7. Gambar 1.7 Kambang Iwak Besak Figure 1.7 Kambang Iwak Besak
  • 7. 6 | P a g e h. Hutan Wisata Punti Kayu Hutan Wisata Punti Kayu, sebuah hutan wisata kota yang terletak sekitar 7 km dari pusat kota dengan luas 50 ha dan sejak tahun 1998 ditetapkan sebagai hutan lindung seperti Gambar 1.8. Di dalam hutan ini terdapat area rekreasi keluarga dan menjadi tempat hunian sekelompok monyet lokal. Punti Kayu Tourism Forest Punti Kayu Tourism Forest, a forest tourism located approximately 7km from the central city with an area of 50 ha wide and since 1998 was established as the reserved forest as seen in Figure 1.8. In this forest, there is a family recreation area. Furthermore, the forest becomes the dwelling of local monkeys. Gambar 1.8 Taman Wisata Punti Kayu Figure 1.8 Punti Kayu Tourism Park i. Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya, sebuah site peninggalan Kerajaan Sriwijaya yang terletak di tepian Sungai Musi seperti pada Gambar 1.9. Terdapat sebuah prasasti batu peninggalan Kerajaan di area ini. Purbakala Sriwijaya Kingdom Park Purbakala Sriwijaya Kingdom Park, a heritage site of Sriwijaya Kingdom is located at the Musi River banks as seen in Figure 1.9. There is a stone inscription - a heritage of the Kingdom in this area.
  • 8. 7 | P a g e Gambar 1.9 Tampak Depan dan Belakang Taman Purbakala Kerajaan Sriwijaya Figure 1.9 The Entrance and the Back of Sriwijaya Kingdom Purbakala Park j. Taman Purbakala Bukit Siguntang Taman Purbakala Bukit Siguntang, terletak di perbukitan sebelah barat Kota Palembang seperti Gambar 1.10. Di tempat ini terdapat banyak peninggalan dan makam-makam kuno Kerajaan Sriwijaya. Purbakala Bukit Siguntang Park Purbakala Bukit Siguntang Park, is located at the hills of West side of Palembang City as seen in Figure 1.10. In this place there are many heritage and cemeteries of ancient Sriwijaya Kingdom. Gambar 1.10Taman Purbakala Bukit Siguntang Figure 1.10 Purbakala Bukit Siguntang Park k. Monumen Perjuangan Rakyat Monumen Perjuangan Rakyat terletak di tengah kota, berdekatan dengan Masjid Agung dan Jembatan Ampera seperti pada Gambar 1.11. Sesuai dengan namanya di dalam bangunan ini terdapat benda-benda peninggalan sejarah pada masa penjajahan. Perjuangan Rakyat Monument (The People’s Endeavour) Perjuangan Rakyat Monument (The People’s Endeavour), located in the central city, is close to Holy Mosque and Ampera Bridge as seen in Figure
  • 9. 8 | P a g e 1.11. In accordance with its name, inside the building there are several historical heritages of colonialism era. Gambar 1.11 Monumen Perjuangan Rakyat Figure 1.11 Perjuangan Rakyat Monumen (The People’s Endeavour) l. Museum Negeri Balaputradewa Sebuah museum yang menyimpan banyak benda - benda peninggalan Kerajaan Sriwijaya seperti Gambar 1.12. Balaputradewa Negeri Museum A museum that holds many heritage objects of Sriwijaya Kingdom as seen in Figure 1.12. Gambar 1.12 Museum Negeri Balaputradewa Figure 1.12 Balaputradewa Negeri Museum m. Museum Sultan Mahmud Badaruddin II, terletak di dekat Jembatan Ampera dan Benteng Kuto Besak dan dulunya merupakan salah satu peninggalan Keraton Palembang Darussalam seperti Gambar 1.13. Di dalamnya terdapat banyak benda - benda bersejarah Kota Palembang. Sultan Mahmud Badaruddin II Museum, is located near the Ampera Bridge and Benteng Kuto Besak and once was one of the heritage of
  • 10. 9 | P a g e Keraton Palembang Darussalam as seen in Figure 1.13. Inside, there are many historical objects of Palembang City. Gambar 1.13 Museum Sultan Mahmud Badaruddin II Figure 1.13 Sultan Mahmud Badarudding II Museum n. Pusat Kerajinan Songket Songket merupakan kain mewah dipakai oleh para bangsawan Palembang Pusat kerajinan songket di Palembang terletak di Tanggo Buntung sejak abad XVIII.Galeri songket terkenal di kawasan Tanggo Buntungantara lain Zainal Songket, Cek Ipah, Cek Ilah, Fikri Collection, dan lain-lain seperti Gambar 1.14. Central Songket Industry Songket is a lux material worn by the royalties of Palembang. The Central Songket Industry is located in Tanggo Buntung since the XVIII century. Several of those popular galleries in Tanggo Buntung district are Zainal Songket, Cek Ipah, Cek Ilah, Fikri Collection, and others as seen in Figure 1.14. Gambar 1.14 Pusat Kerajinan Songket Figure 1.14 Central Songket Industry o. Pulau Kemaro Pulau Kemaro, merupakan sebuah delta kecil di Sungai Musi, terletak sekitar 6 km dari Jembatan Ampera seperti Gambar 1.15.Pulau Kemaro adalah tempat rekreasi yang terkenal di Sungai Musi.Di tempat ini terdapat
  • 11. 10 | P a g e sebuah vihara cina (klenteng Hok Tjing Rio). Di sana juga sering diadakan acara Cap Go Meh setiap Tahun Baru Imlek. Kemaro Island Kemaro Island, a tiny delta in Musi River, is located 6km from Ampera Bridge as seen in Figure 1.15. Kemaro Island is a popular recreation place in Musi River. In this island, there is a Chinese vihara (Hok Tjing Rio temple). Cap Go Meh is observed each year on Chinese New Year. Gambar 1.15 Pulau Kemaro Figure 1.15 Kemaro Island p. Jakabaring Sport City (JSC) Jakabaring Sport City (JSC) atau Kompleks Olahraga Jakabaring adalah kompleks dari berbagai fasilitas olahraga di Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia seperti Gambar 1.16. Kompleks di atas lahan seluas 325 hektar ini terletak di wilayah Seberang Ulu sejauh 5 km dari pusat kota Palembang. Jakabaring Sport City (JSC) Jakabaring Sport City (JSC) is a compound of many types of sport facilities in Palembang, South Sumatra, Indonesia as seen in Figure 1.16. The compound is built on a 325 acre land located at Seberang Ulu district, 5km from Palembang City. Gambar 1.16 Jakabaring Sport City Figure 1.16. Jakabaring Sport City
  • 12. 11 | P a g e BAB 2 KARAKTERISTIK BANGUN DATAR CHAPTER 2 CHARACTERISTIC OF A TWO DIMENTITIONAL FIGURE 2.1 Pengertian Bangun Datar Definition of Two-Dimentional Figure Bangun datar adalah bangun yang rata yang hanya memiliki dua dimensi panjang dan lebar dan dibatasi oleh sisi-sisi lurus atau sisi-sisi lengkung A two-dimentional figure is a flat shape that only have two dimension lengths and widths and limited by straight sides or curves. 2.2 Macam-Macam Bangun Datar Types of Two-Dimentional Figures a. Bangun datar bersisi lurus dibagi menjadi dua: Two-dimentional figures with straight sides consists of two: 1) Bangun datar segiempat Four sides two-dimentional figures a. Persegi Panjang Rectangular Definisi: Persegipanjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut siku-siku seperti Kompetensi Dasar: 1. Mengidentifikasi sifat-sifat bangun datar dan menggunakannya untuk menentukan keliling dan luas 2. Menaksir dan menghitung luas permukaan bangun datar yang tidak beraturan dengan menerapkan prinsip-prinsip geometri 3. Menyelesaikan permasalahan nyata yang terkait penerapannya sifat-sifat persegi panjang, persegi, trapesium, jajargenjang, belah ketupat, dan layang- layang
  • 13. 12 | P a g e pada Gambar 2.1 Definition: A regtangular is a a two-dimentional figure shaped by a pair of lines in which each line has equal length and parallel to its pair, and has four angles as seen in Figure 2.1. D C A B Gambar 2.1 Persegi panjang Figure 2.1 Rectangle Sifat-sifat persegi panjang sebagai berikut: The rectangle characters are as follow: (1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar The lines facing each other are equal in length and parallel (2) Tiap-tiap sudutnya sama besar Each angle is equal in measurement (3) Tiap-tiap sudutnya merupakan sudut siku-siku sebesar 0 90 Each angle is a 90 degree – angle (4) Keempat sudutnya siku-siku dan sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar The four angles and sides are facing each other are equal in length and measurement. (5) Diagonal-diagonal dalam setiap persegi panjang sama panjang The diagonals in every rectangle are equal in length. (6) Diagonal-diagonal dalam setiap persegi panjang berpotongan dan saling membagi dua sama panjang The diagonals in every rectangle collide and divide in two equal length Keliling Persegi Panjang Circumference of Rectangle  lpK  2
  • 14. 13 | P a g e Luas Persegi Panjang Area of Rectangle pxlL  b. Persegi Square Definisi: Persegi adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama panjang dan memiliki empat buah sudut siku- siku seperti pada Gambar 2.2 Definition: A square is a two-dimentional figure which formed by four lines equal in lengthe and have four angles as seen in Figure 2.2 C D A B Gambar 2.2 Persegi Figure 2.2 Square Sifat-sifat persegi sebagai berikut: The Characters of Squares are as follow: (1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar The diagonals are equal in length (2) Diagonal-diagonalnya sama panjang The diagonals collide and divide in two equal length (3) Diagonal-diagonalnya berpotongan membagi dua sama panjang The diagonals divided two sides in two equal length (4) Diagonal-diagonal setiap persegi berpotongan membentuk sudut siku-siku The diagonals of squares shaped 90 degree (5) Persegi panjang yang keempat sisinya sama panjang Squares have four side with the same length Keliling Persegi Panjang
  • 15. 14 | P a g e Circumference of Squares xsK 4 Luas Persegi Panjang Area of Square sxsL  c. Jajargenjang Parallelogram Definisi: Jajargenjang adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya seperti pada Gambar 2.3. Definition: A parallelogram is a two-dimentional figure is formed by two lines equal in length and parallel with its pair, and has two angles that is not 90 degrees in which each is equal with the angle opposite as seen in Figure 2.3. Gambar 2.3 Jajar genjang Figure 2.3 Parallelogram Sifat-sifat jajargenjang sebagai berikut: The Characters of parallelogram are as follow: (1) Sisi-sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar The sides that are opposite of each other are equal in length and Parallel (2) Sudut-sudut yang berhadapan sama besar The angles opposite of each other are equal in in measurement (3) Pada setiap jajargenjang jumlah besar sudut-sudut yang berdekatan adalah 180 0 Each of parallelogram the measurement of the angles are close
  • 16. 15 | P a g e to 180 degrees (4) Kedua diagonal pada setiap jajargenjang saling membagi dua sama panjang The two diagonal on every parallelogram each divide in two equal length Keliling Jajargenjang Circumference of parallelogram K jumlah keempat sisinya K = total of all four sides Luas Jajargenjang Area of parallelogram axtL  d. Belah Ketupat Rhombus Definisi: Belah ketupat adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat rusuk yang sama panjang dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya seperti pada Gambar 2.4. Definition: A rhombus is a two-dimentional figure formed of four equal lines and has two non-90 degree angles each has equal length and angle of the opposite ones as seen in Figure 2.4. Gambar 2.4 Belah ketupat Figure 2.4 Rhombus Sifat-sifat belah ketupat sebagai berikut: The Characters of Rhombus are as follow: (1) Semua sisi setiap belah ketupat sama panjang Each sides of rhombus are equal (2) Pada setiap belah ketupat sudut-sudut yang berhadapan sama besar
  • 17. 16 | P a g e dan dibagi dua sama besar oleh diagonal-diagonalnya. Each opposite side of rhombus is equal in measurement and divided in two which its diagonals are also equal in measurement. (3) Kedua diagonal setiap belah ketupat saling membagi dan sama panjang dan saling berpotongan tegak lurus. The two diagonals of each rhombus divide one another in equal length and collide vertically. Keliling Belah Ketupat Circumference of Rhombus K jumlah keempat sisinya K= the total number of all sides Luas Belah Ketupat Area of Rhombus 2 21xdd L  e. Layang-layang Kite Definisi: Layang-layang adalah bangun geometri berbentuk segi empat yang terbentuk dari dua segi tiga sama kaki yang alasnya berhimpitan seperti pada Gambar 2.5. Definition: A kite is a geometrical two-dimentional figure four shaped which is formed from two triangles with equal sides in which the base is narrow as seen in Figure 2.5. Gambar 2.5 Layang-layang Figure 2.5 Kite Sifat-sifat layang-layang sebagai berikut: The Characters of Kite are as follow:
  • 18. 17 | P a g e (1) Memiliki sepasang sisi yang sama panjang As two equal sides (2) Terdapat sepasang sudut berhadapan yang sama besar As a pair of angles of equal measurement (3) Pada setiap layang-layang salah satu diagonalnya membagi dua sama panjang diagonal lain dan tegak lurus dengan diagonal itu One if its diagonals divide in two equally with other diagonals vertically. Keliling Layang-layang Circumference of Kite K jumlah keempat sisinya K= the total of four sides Luas Layang-layang Area of Kite 2 21xdd L  f. Trapesium Trapezium Definisi: Trapesium adalah bangun segi empat dengan sepasang sisi berhadapan sejajar seperti pada Gambar 2.6. Definition: A trapezium is a four shaped two-dimentional figure with equal sides opposite in parallel as seen in Figure 2.6. Jenis-jenis trapesium: Types of Trapesiums: (1) trapesium sembarang, mempunyaisisi-sisi yang berbeda. random trapezium, has different sides (2) trapesium siku-siku, mempunyai sudut siku-siku. trapezium with 90 degrees angle, has 90 degrees angles (3) trapesium sama kaki, mempunyai sepasang kaki sama panjang trapezium with a pair of equal sides
  • 19. 18 | P a g e (a) (b) (c) Gambar 2.6 (a)Trapesium sembarang Random trapezium 2.6 (b) Trapesium siku-siku 90 degree angle trapezium 2.6 (c) Trapesium sama kaki Equal sides trapezium Sifat-sifat trapesium sebagai berikut: The Characters of Trapesium are as follow: (1) Memiliki tepat sepasang sisi berhadapan yang sejajar Has four pair of opposite sides which are parallel (2) Jumlah sudut berdekatan diantara dua sisi sejajar adalah 180 0 The measurement of angles is approximately between two parallel sides. That is aroung 180 degrees. Keliling Trapesium Circumference of Trapezium K jumlah keempat sisinya K = the total number of all sides Luas Trapesium Area of Trapezium xL 2 1  jumlah sisi sejajar xt 2) Bangun datar segitiga Three sides two dimentional figure Segitiga merupakan bangun datar yang dibatasi oleh tiga sisi dan mempunyai tiga titik sudut seperti Gambar 2.7. A triangle is a two-dimentional figure limited of three sides and has three angle points as seen in Figure 2.7.
  • 20. 19 | P a g e a. Segitiga siku-siku Equal angle triangle Sifat-sifat dari segitiga siku-siku sebagai berikut: The characters of equal angle triangles are as follow: (1) Mempunyai sebuah sudut siku-siku sebesar 90 0 Has a 90 degrees angle (2) Memenuhi teorema Phythagoras Fulfills the Phythagoras theory b. Segitiga sama kaki A triangle with two equal sides Sifat-sifat dari segitiga sama kaki sebagai berikut: The Characters of a triangle with two equal sides are as follow: (1) Mempunyai sepasang sisi yang sama panjang (sama kaki) Has two equal sides. (2) Dua buah sudut yang sama besar Has two equal angles. (3) Mempunyai sebuah simetri lipat Has a fold symmetry. (4) Mempunyai sebuah sumbu simetri sehingga dapat menempati bingkainya dengan 2 cara Has a symmetry point that is able to put its frame in two ways. c. Segitiga sama sisi A triangle with equal sides Sifat-sifat dari segitiga sama sisi sebagai berikut: The characters of a triangle with equal sides are as follow: (1) Ketiga sisinya sama panjang All of the sides are equal (2) Ketiga sudutnya sama besar yaitu 60 0 The three angles are equal. That is 60 degrees. (3) Mempunyai tiga sumbu simteri Has three points of symmetries. (4) Memiliki simetri putar tingkat tiga, sehingga dapat menempati bingkainya dengan 6 cara Has a level three pivot symmetry that it is able to put its frame
  • 21. 20 | P a g e ways. (5) (6) (7) (8) (9) (a) (b) (c) Gambar 2.7 (a).Segitiga sama kaki Figure 2.7 (a) Triangle with two equal sides 2.7 (b).Segitiga sama sisi 2.7 (b) Triangle with all equal sides 2.7 (c) Segitiga siku-siku 2.7 (c) Triangle with 60 degrees angle
  • 22. 21 | P a g e BAB 3 BANGUN DATAR MENGGUNAKAN KONTEKS KEBUDAYAAN PALEMBANG CHAPTER 3 TWO DIMENTIONAL FIGURE USING PALEMBANG LOCAL CULTURE CONTEXT 3.1 Bangun Datar Menggunakan Konteks Kebudayaan Palembang Two-dimentional figure using Palembang Culture Context Palembang mempunyai berbagai kebudayaan mulai dari rumah adat, pakaian adat, monumen bersejarah, pusat perbelanjaan, dan tempat-tempat bersejarah.Sebagian besar kebudayaan Palembang ini erat dengan bangun datar. Berikut ini adalah penerapan bangun datar menggunakan konteks kebudayaan Palembang sebagai berikut: Palembang has all types of culture starting from traditional house, traditional costume, historical monument, shopping centre, and other historical sites. Most of these Palembang culture are the implementation of two- dimentional figure using Palembang culture context. Those are as follow: a. Rumah Limas Limas House Ada berbagai bentuk rumah limas yang sering kita pahami.Ada yang berbentuk kayu seperti gambar 3.1 dan sudah berbentuk keramik seperti Gambar 3.2. There are many shapes of Limas house that we often recognize. There is a wooden one as seen in Figure 3.1 and a ceramic one as seen in Figure 3.2. Kompetensi Dasar: 1. Mengenal karakteristik bangunan yang ada di kota Palembang 2. Mengenal berbagai bentuk bangun datar menggunakan pendekatan PMRI
  • 23. 22 | P a g e Gambar 3.1 Bagian dari Rumah Limas Figure 3.1 Parts of Limas House Atap pada rumah limas berbentuk trapesium sama kaki.Tangganya berbentuk jajar genjang.Ada berbagai bentuk rumah limas yang sering kita pahami. The roof of the Limas house is trapezium shaped with two equal sides. The stairs are parallelogram shaped. There are several form of Limas house that we recognize. Gambar 3.2 Rumah Limas Figure 3.2 Limas House Atap pada rumah limas berbentuk trapesium sama kaki.Ada berbagai bentuk rumah limas yang sering kita pahami.Seperti pada gambar di bawah ini. The roof of the house is trapezium shaped with two equal sides. There are several form of Limas houses that we recognize. As seen in the Figure below. trapesium sama kaki trapezium with two equal sides persegi panjang rectangle trapesium siku- siku trapezium with 60 degrees angle trapesium sama kaki trapezium with two equal sides Jajargenjang parallelogram
  • 24. 23 | P a g e 3.2 Palembang Indah Mall Palembang Indah Mall Palembang Indah Mall (PIM) merupakan salah satu pusat perbelanjaan/ mall yang ada di kota Palembang dan terkenal di kalangan anak muda. Mall ini selain biasanya digunakan untuk hangout anak muda, juga banyak keluarga yang berkunjung ke mall ini. Palembang Indah Mall (PIM) is one of shopping centres found in Palembang and popular among the youth community. This mall is usually a hangout place for teens. Furthermore, there are many families that visit this mall. Rumah Limas merupakan rumah tradisional khas Provinsi Sumatera Selatan yang berbentuk limas.Bangunannya bertingkat-tingkat dengan filosofi budaya tersendiri untuk setiap tingkatnya.Tingkat-tingkat ini disebut masyarakat sebagai bengkilas. Rumah limas merupakan rumah adat Palembang. Kebanyakan rumah limas luasnya mencapai 400 sampai 1000 meter persegi atau lebih, yang didirikan diatas tiang-tiang dari kayu unglen atau ulin yang kuat dan tahan air. Dinding, pintu dan lantai umumnya terbuat dari kayu tembesu.Sedang untuk rangka digunakan kayu seru.Setiap rumah, terutama dinding dan pintu diberi ukiran. Limas house is a typical traditional house of South Sumatra Province with a pentagon shape. The building is in stories based on each cultural philosophy for each storey. Each of this storey is named by the community as bengkilas. Limas house is a traditional house of Palembang. Most of Limas houses have an area of 400 meter square up to 100 meter square, built on unglen wooden poles or strong ulin that are water-proof. The walls, doors and floor are usually made of tembesu wood. Whilst for the frame, seru wood is used. Each house, mainly the walls and the doors is carved.
  • 25. 24 | P a g e Palembang Indah Mall didesain menggunakan konsep e-lifestyle mall, dengan arsitektur dibangun untuk tempat nongkrong yang tenang dan nyaman. Hal ini bisa dilihat dari tersedianya tempat duduk disekitar lorong-lorong dan tersedianya berbagai tenant ternama di samping itu terdapat kafe dan bioskop Cinema XXI. Palembang Indah Mall is designed using e-lifestyle concept mall, with a serene and comfortable architecture built for hangouts. This can be seen from the availability of the seats in the passage ways and all types of stores can be found. Additionally, there are cafes and cinemas available. Gambar 3.3Palembang Indah Mall Figure 3.3 Palembang Indah Mall Berdasarkan Gambar 3.3 terlihat bahwa persegi panjang terbentuk dari kumpulan persegi. Di dalam Palembang Indah Mall ada tangga yang menuju ke bioskop seperti pada Gambar 3.4. Based on Figure 3.3, it can be seen that the rectangle are formed of a group of rectangles, Inside Palembang Indah Mall, there is a stairway heading towards the cinema as seen in Figure 3.4. Gambar 3.4 Tangga di PIM Figure 3.4 Stairs at PIM persegi panjang rectangle persegi squares jajar genjang parallelogram persegi panjang rectangle
  • 26. 25 | P a g e Kaca tangga di atas berbentuk jajar genjang dan terdiri dari tiga buah jajar genjang yang terpisah-pisah. The glass on the stairway is a parallelogram consists of three separated parallelograms. 3.3 Halte Trans Musi Trans Musi Halte Halte Trans Musi merupakan tempat pemberhentian bus trans musi Palembang. Kaca pada halte tersebut berbentuk persegi panjang dan persegi seperti pada Gambar 3.5. Trans Musi Shelter is a place for a bus to drop and pick up passangers in Palembang. The glass of the bus shelter is shaped in squares and rectangles as in Figure 3.5. Gambar 3.5 Halte Trans Musi Figure 3.5 Trans Musi Shelter persegi squares persegi panjang rectangle
  • 27. 26 | P a g e LEMBAR AKTIVITAS SISWA (LAS 1) STUDENT ACTIVITY WORKSHEET A. PERSEGI PANJANG RECTANGLE Gambar 1. Mall PIM Picture 1. PIM Mall Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut berdasarkan gambar.1 di atas! Answer the following questions based on picture 1 above! 1. Gambar apakah di atas? What kind of picture is it? 2. Bangun datar apa saja yang terdapat pada gambar. 1 di atas? What shapes are found in the picture 1 above? 3. Guntinglah bentuk bangunan mall PIM yang berwarna merah lalu tempelkanlah! Berilah nama bangun di atas dan tentukanlah besar masing-masing sudut pada bangun di atas dengan menggunakan busur! Cut the red shape of the PIM mall building and stick it on the answer box below! Name the shape above and determine the angle measurement of the shape using a protactor!
  • 28. 27 | P a g e B. JAJAR GENJANG PARALLELOGRAM Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut berdasarkan Gambar.2 di atas! Answer the following questions based on Picture 2 above! ] Gambar 2. Tangga Mal PIM Picture 2. PIM Mall Stairway
  • 29. 28 | P a g e 1. Perhatikan Gambar. 2. Coba buat sketsa bentuk kaca dari tangga tersebut! Pay attention to Picture 2. Try to sketch the glass material of the stairway! 2. Perhatikan sketsa gambarmu, ada berapa pasang sisi yang sejajar? Pay attention to your sketch, how many pair of parallelogram that you find? 3. Perhatikan kembali sketsa gambarmu, berdasarkan bentuk dan jumlah sisi yang sejajar, berbentuk apakah tangga tersebut? Pay attention to your sketch, based on the shape and total number of parallel lines, what shape are the stairway? Ya, tepat sekali! Melalui sketsa gambar tersebut, mari kita pelajari sifat-sifat dan definisi dari jajargenjang. Perhatikan kembali Gambar. 2 berikut! Yes, exactly! Based on the drawing sketch, let’s learn the characters and defition of parallelograms. Pay attention again to the next picture 2!
  • 30. 29 | P a g e Gambar 2. Tangga mall PIM Picture 2. PIM Mall Stairway Guntinglah bagian kaca pada tangga tersebut, kemudian tempelkan pada kolom di bawah ini. Selanjutnya berilah nama pada setiap titik sudutnya! Cut the glass part of the stairways, then stick them in the column below. Next, name each of the corners of the angles. 4. Perhatikan gambar yang telah kamu tempel, kemudian ukur setiap sisinya. Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut! Pay attention to the picture that you glued, then measure each sides. Write down your answer below! 5. Apakah ada panjang sisi yang sama? Jika ada, sisi apa saja? Is there an equal side of length? If there is, which sides? 6. Apakah sisi yang sama panjang tersebut sejajar? Are the sides equal in length and parallel? 7. Dari jawabanmu nomor 2 dan 3, ada berapa pasang sisi yang sama panjang dan sejajar? From answer number 2 and number 3, how many pair of sides that are in equal length and parallel?
  • 31. 30 | P a g e Dari keempat pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat pertama dari jajar genjang. From the four answers above, it can be concluded that the first character is a parallelogram. Perhatikan gambar yang telah kamu tempel! Pay attention to the picture that you have glued! 8. Dengan menggunakan busur, ukur setiap sudutnya. Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut! Using a protractor, measure each of its angle. Write down your answer in the box below! 9. Apakah ada sudut yang sama besar? Jika ada, sudut apa saja? Are the angles equal in measurement? If there are,what are the angles? Jika jawabanmu nomor (9) ada, apakah sudut yang sama besar tersebut berhadapan? If in the picture of question number (9) you find equal angles, are they opposite? Dari ketiga pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat kedua dari jajar genjang. From the three questions above, we can conclude the second character of parallelogram. SIFAT 1. First character.
  • 32. 31 | P a g e Perhatikan kembali gambar yang telah kamu tempel! Pay attention to the picture that you have glues! 1. Tuliskan pasangan sudut yang saling berdekatan! Write down the pair of angles that are close together! 2. Jumlahkan setiap pasangan sudut yang saling berdekatan. Berapakah besar sudut yang telah dijumlahkan tersebut? Total the number of angles that are close to each other. What is the measurement of the angles? Dari kedua pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat ketiga dari jajar genjang. From the two questions above, we can conclude that the third character is parallelogram. Untuk menemukan sifat keempat dari jajar genjang, coba kamu ikuti petunjuk berikut: To find the fourth character of a parallelogram, try and follow these instructions: SIFAT 2. SECOND CHARACTER. SIFAT 3. THIRD CHARACTER.
  • 33. 32 | P a g e 1. Gunting kembali gambar tangga yang telah disediakan, selanjutnya lipat berdasarkan diagonal-diagonalnya. Cut again the picture of the stairs prepared, next, fold based on its diagonals. 2. Beri warna pada setiap lipatanmu tadi. Kemudian tempelkan gambar pada kolom di bawah ini! (Beri nama pada setiap titik sudut dan titik potong hasil lipatanmu tadi) Give colour for each of your folds. Next, glue the picture in the box below! (Give each angle a name and cutting lines of your fold) 3. Dengan menggunakan mistar, ukur kedua diagonal yang saling berpotongan. Tuliskan hasil pengukuranmu di bawah ini! Using a ruler, measure the two diagonals that collide. Write down the result of your measurement in the box below! 4. Apakah kedua diagonalnya saling membagi dua sama panjang? Are the two diagonals divide each other in equal length? Berdasarkan keempat langkah di atas, dapat disimpulkan sifat keempat dari jajargenjang.
  • 34. 33 | P a g e Based on the four steps above, we can conclude the fourth character of a parallelogram. Definisi Jajargenjang Definition of Parallelogram Untuk mengetahui definisi dari jajargenjang, coba kamu lakukan kegiatan berikut: To find out the definition of a parallelogram, try to do the following activities: 1. Tempelkan kembali gambar (2) pada kolom berikut! 1. Gunting salah satu diagonalnya, sehingga membentuk dua buah segitiga. Cut one of the diagonals so that it forms a triangle. 2. Ambil sebuah segitiga tersebut, kemudian diputar setengah putaran (180o ) pada titik tengahnya. Diperoleh sebuah segitiga dan bayangannya. Berbentuk apakah sebuah segitiga dan bayangan tersebut? Take one of the triangles, rotate it half circle (180 o ) on the centre. We get a triangle and its shadow. What shape is the triangle and its shadow? Dari ketiga langkah di atas, dapat kita simpulkan definisi dari jajargenjang. From the three steps above, we can conclude a definition of a parallelogram. SIFAT 4. FOURTH CHARACTER.
  • 35. 34 | P a g e C. PERSEGI PANJANG RECTANGLE Gambar. 3 Halte Trans Musi Picture 3. Trans Musi Bus Shelter Perhatikan gambar halte di atas, kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut! Pay attention to the bus shelter in the picture above, and answer the questions below! 1. Ada berapa buah kaca jendela pada halte transmusi di atas? How many glass windows are there in Trans Musi Shelter in the picture above? 2. Berbentuk apakah kaca-kaca jendela transmusi di atas? What are the shapes of the windows in the Trans Musi Shelter in the picture above? 3. Guntinglah sebuah kaca jendela pada halte transmusi tersebut, kemudian tempelkan pada kolom berikut! (Beri nama setiap titik sudutnya) Jajargenjang adalah A parallelogram is
  • 36. 35 | P a g e Cut a glass window out of the Trans Musi Shelter from the picture above, then stick it on the box below! (Give each angle a name) 4. Ukur setiap sisi kaca jendela yang telah kamu gunting. Tuliskan hasil pengukuranmu! Measure each sides of the glass window thay you cut. Write down your measurement! 5. Dari jawaban nomor (4), adakah sisi yang memiliki ukuran panjang yang sama? Jika ada tuliskan sisi apa saja! From answer number (4), is there a side that has the same length of measurement? If there is, write down what the sides are! 6. Apakah sisi-sisi yang sama panjang tersebut sejajar? Are the sides that have equal sides parallel? Dari keenam jawaban pertanyaan di atas, dapat disimpulkan sifat pertama dari persegi panjang. From the six answers above, it can be concluded the first character of a rectangle.
  • 37. 36 | P a g e 7. Perhatikan kembali gambar pada jawabanmu nomor (3). Dengan menggunakan busur, ukurlah setiap sudut pada gambar tersebut! Berapakah besar masing-masing sudut pada gambar tersebut? Pay attention again to answer number (3). Using a protractor, measure each angle in that picture! What is the measurement of each angle? 8. Apakah keempat sudutnya sama besar? Disebut sudut apakah? Are the four angles equal in measurement? What is the name of the angle? Dari jawaban pertanyaan nomor (7) dan (8), dapat kita simpulkan sifat kedua dari persegi panjang. From answer number (7) and (8), we can conclude the second character of a rectangle. SIFAT 1. FIRST CHARACTER. SIFAT 2. SECOND CHARACTER.
  • 38. 37 | P a g e 9. Tempelkan kembali gambar seperti pada jawabanmu nomor (3). Gambarkan diagonal- diagonalnya! Stick again the picture as your answer in number (3). Draw the diagonals! 10. Ukur panjang setiap diagonalnya. Apakah kedua diagonalnya sama panjang? Measure of each diagonals. What the two diagonals is the same length? Dari jawaban pertanyaan nomor (9) dan (10), dapat kita simpulkan sifat ketiga dari persegi panjang. From number (9) and (10) answers, we can conclude that a rectangle has a third character. Untuk menemukan sifat keempat, coba kamu ikuti langkah-langkah berikut! To find the fourth character, try to follow the next steps! 1. Gunting kembali sebuah kaca jendela pada halte transmusi tersebut. Tuliskan huruf di setiap sudutnya! (Gambarkan pada kolom di bawah ini) Cut again a glass window of the Trans Musi Shelter. Write a letter on each angle of its angle! (Draw the window in the box below) SIFAT 3. CHARACTER 3.
  • 39. 38 | P a g e 2. Putar satu putaran penuh. Perhatikan perubahan posisi titik-titik sudutnya! Kemudian gambarkan perubahannya! Rotate the window in one circle. Pay attention to the changes of the position of its angle! Draw the changes of the glass window! 3. Gambar pada jawaban (a) diputar setengah putaran. Gambarkan perubahan posisi titik- titik sudutnya! Rotate half circle the picture of answer (a). Draw the changes of the position of its angle! 4. Cara yang lain yaitu membalik gambar (a) menurut segmen garis vertikal. Gambarkan perubahan posisi titik-titik sudutnya!
  • 40. 39 | P a g e Another way to rotate picture (a) is based on vertical line segment. Draw the changes of the position of the angles! 5. Selanjutnya membalik gambar (a) menurut segmen garis horizontal. Gambarkan perubahan posisi titik-titik sudutnya! Next, rotate picture (a) based on horizontal line segment. Draw the changes of the position of the angles! 6. Masih adakah cara yang lain? Is there any other rotation? 7. Dari percobaan yang telah kamu lakukan, ada berapa cara persegi panjang menempati bingkainya? From the trials that you have done, how many rotations that a rectangle can be put in its frame?
  • 41. 40 | P a g e Dari jawaban (g), dapat disimpulkan sifat keempat persegi panjang. From answer (g), we can conclude the fourth character of a rectangle. Setelah mempelajari sifat-sifat dari jajargenjang dan persegi panjang. Dilihat dari sisi-sisi dan sudut-sudutnya, adakah persamaan dan perbedaan sifat dari dua bangun datar tersebut? Tuliskan jawabanmu pada kolom berikut! After recognizing the characters of parallelogram and rectangles, analyzing the sides and angles, are there any similarities and differences of characters between the two dimentional figures? Write down your answer in the columns below! Dilihat dari Based on Persamaan Similarities Perbedaan Differences Jajargenjang Parallelogram Persegi panjang Rectangle Jajargenjang Parallelogram Persegi panjang Rectangle Sisi-sisinya Sides SIFAT 4. CHARACTER 4.
  • 42. 41 | P a g e Sudut- sudutnya Angles Berdasarkan jawabanmu di atas, apakah jajar genjang termasuk contoh dari persegi panjang? Jelaskan jawabanmu! Based on your answers above, are parallelogram is included as an example of rectangle? Explain your answers!
  • 43. 42 | P a g e SOAL PRETEST DAN POSTTEST 1. Panjang sisi sebuah persegi adalah 10 cm. Sekeliling tepi persegi dipotong dengan ukuran sebesar x cm. Tentukan keliling persegi setelah dilakukan pemotongan? (Jawaban dinyatakan dalam x ) ! (skor: 20) 2. Sebuah kolam renang berbentuk persegi panjang dengan ukuran panjang 25 cm dan lebar 15 cm. Di sekeliling kolam renang bagian luar akan dibuat jalan dengan lebar 2 m. Jika jalan akan dipasang keramik dengan biaya Rp 65.000 setiap m2 . Berapa biaya yang diperlukan untuk pemasangan keramik? (skor: 20) 3. Panjang alas sebuah jajar genjang 4y cm dan tingginya 3y cm. Jika luas jajargenjang tersebut 192 cm2 , tentukan panjang alas dan tingginya? (skor: 20) 4. Panjang sisi-sisi sebuah belah ketupat adalah 17 cm dan panjang diagonalnya 16 cm dan 30 cm. Hitunglah: (skor: 20) a. Keliling belah ketupat b. Luas belah ketupat 5. Salah satu sisi yang sejajar pada trapesium panjangnya dua kali panjangnya sisi yang sejajar lainnya. Tinggi trapesium tersebut merupakan rata-rata dari panjang sisi yang sejajar. Jika luas trapesium 324 cm2 . Tentukan tinggi trapesium! (skor: 20)
  • 44. 43 | P a g e LEMBAR KERJA SISWA (LKS) 1. Perhatikan gambar di bawah ini! Pay attention to the picture below! Berdasarkan gambar di atas tentukanlah: Based on the picture above, determine the following: a. Berapa jumlah persegi panjang pada pintu kayu? (skor: 5) How many numbers of rectangle on the wooden door? (score: 5) b. Berapa jumlah persegi panjang pada jendela kaca gambar di atas? (skor: 5) How many number of rectangle on the glass window? (score: 5) c. Dengan menggunakan penggaris, tentukanlah ukuran dari salah satu kaca jendela! Using a ruler, determine the measurement of one of the windows! (score: 5) 2. Dalam rangkah menyambut Hari Raya Idul Fitri 1439 H, keluarga Pak Joni membuat ketupat. Jika kita anggap ketupat tersebut berbentuk belah ketupat dengan ukuran panjang diagonalnya 15 cm. Tentukan: On Eid Fitri 1439H occasion, Mr. Joni’s family makes ‘ketupat’ (shaped stick rice – traditional food of Eid in Indonesia). If we find out that the ‘ketupat’ is rhombus shape in 15cm diagonal length. Determine: a. Keliling belah ketupat! (skor: 5) The circumference of the rhombus! (score: 5) b. Luas belah ketupat! (skor: 5) The area of the rhombus! (score: 5)
  • 45. 44 | P a g e 3. Seorang atlet renang akan berenang di dalam kolam renang aquatic di Jakabaring Sport City berukuran 26 m x 3 m. Hitunglah: A swimming athlete will swim in an aquatic swimming pool at Jakabaring Sport City measuring 26m x 3m. Count: 4. Sebuah arena ring tinju berbentuk persegi dengan sisi berukuran 7 m. Lalu, ring tersebut diikatkan tali tambang sebanyak 4 utas yang panjangnya masing-masing 1,1 m. Tentukanlah A boxing ring arena is rectangular shape with each side 7m in length. The ring is tied with four lines of ropes each of 1,1m. Determine a. Berapa meter tali tambang yang diperlukan? (skor: 5) How many metres of ropes is needed? (score: 5) b. Berapa biaya yang diperlukan untuk membeli tambang jika harga Rp150.000/meter? (skor: 5) What is the cost needed to buy the ropes if the price of the rope is Rp 150.000/meter? (score: 5) a. Luas kolam renang tersebut! (skor: 5) The area of the swimming pool! (score: 5) b. Keliling kolam renang tersebut! (skor: 5) The circumference of the swimming pool! (score: 5) c. Berapa lama waktu yang ditempuh atlet jika ingin menempuh jarak sejauh 174 m jika jarak 58 m/30 menit? (skor: 5) How long does it take for the athlete to swim as far as 174m if the distance is 58m/30 minutes? (score: 5)
  • 46. 45 | P a g e 5. Bambang Pamungkas sedang pemanasan mengelilingi lapangan sepakbola yang berukuran 100 m x 64 m. Tentukanlah: Bambang Pamungkas is doing warming up going around the football field which the measurement is 100m x 64m. Determine: Sumber gambar/Source: https://id.wikipedia.org/wiki/Lapangan_sepak_bola 6. Perhatikan gambar di bawah ini! Pay attention to the picture below! a. Keliling lapangan sepakbola yang dikelilingi Bambang Pamungkas? (skor: 5) The circumference of the football field that Bambang Pamungkas is doing his warm-ups. (score: 5) b. Luas lapangan sepakbola! (skor: 10) The circumference of the football field! (score: 10) b. Jika di lapangan sepakbola ditanami rumput jenis hybrid grass dengan biaya Rp 1.000.000/meter! (skor: 10) If the football field is planted with grass – hybrid grass – that costs Rp 1.000.000/meter! (score: 10) Seorang tukang keramik sedang menutup keramik lantai ruangan berbentuk persegi panjang berukuran panjang 5 m dan lebar 3 m dengan ubin berukuran 50 cm x 30 cm. Hitunglah banyak ubin yang digunakan untuk menutupi lantai tersebut! (skor: 15) A flooring installer is covering the floor with ceramics in a rectangular shape room in which the length is 5m and width is 3m with a ceramic measurement of 50cm x 30cm. How many ceramic tiles are used to cover the floor! (score: 15)
  • 47. 46 | P a g e 7. Ari bermain layang-layang di lapangan dan layang-layang itu terbang tinggi. Jika layang-layang berukuran diagonal pertamanya 12 cm dan diagonal keduanya 20 cm. Berapakah luas layang-layang tersebut! (skor: 10) Ari is playing a kite in the field and the kite is flying high. If the first diagonal of the kite is 12cm and its second diagonal is 20cm. What is the area of the kites! (score: 10)
  • 48. 47 | P a g e DAFTAR PUSTAKA Sugiyono & Cholik A. 2013. Matematika SMP JIlid 1B Kelas VII Semester 2. Jakarta: Erlangga. Gunarto, D & Prasetya A.N. Big Bank Soal-Bahas Matematika SMP/MTS. Jakarta: Kawah Media.
  • 49. 48 | P a g e DAFTAR ISTILAH B Bangun datar: bangun yang rata yang hanya memiliki dua dimensi panjang dan lebar dan dibatasi oleh sisi-sisi lurus atau sisi-sisi lengkung Belah ketupat: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat rusuk yang sama panjang dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya J Jajargenjang: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki dua pasang sudut bukan siku-siku yang masing-masing sama besar dengan sudut di hadapannya L Layang-layang: bangun geometri berbentuk segi empat yang terbentuk dari dua segi tiga sama kaki yang alasnya berhimpitan P Persegi: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama panjang dan memiliki empat buah sudut siku-siku Persegi panjang: bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh dua pasang rusuk yang masing-masing sama panjang dan sejajar dengan pasangannya, dan memiliki empat buah sudut siku-siku S Segitiga: bangun datar yang dibatasi oleh tiga sisi dan mempunyai tiga titik sudut T Trapesium: bangun segi empat dengan sepasang sisi berhadapan sejajar