SlideShare a Scribd company logo
1 of 99
PENGETAHUAN BERKARYA
SENI LUKIS
Foto Kelompok
“Stop Dreaming and Start Doing”
Nama : Vicky Nur Halizah
Jabatan : Moderator
Hobby : Menyanyi
Cita-Cita : Guru Vokal
Motto : Perjuangkanlah
Apa Yang Perlu
Diperjuangkan
Nama : Jasmine Farah Almaida
Jabatan : Notula
Hobby : Mendengarkan Musik
Cita-Cita :
Motto : Done Is Better Than
Perfect
Nama : Aldi Erlangga
Jabatan : Operator
Hobby : Bermain Basket
Cita-Cita : Pengusaha Sukses
Yang Bahagia
Motto : Makanlah Sebelum
Tidak Bisa Makan
Nama : Devina Fahira Zahra
Jabatan : Penyaji 1
Hobby : Membaca Novel
Cita-Cita :
Motto : Diam Bukan Berarti
Tidak Peduli
Nama : Nilam Yulia Eka P.
Jabatan : Penyaji 2
Hobby : Membaca Novel
Cita-Cita : Dokter Kandungan
Motto : Jangan Katakan
Tidak Bisa Sebelum
Mencoba
Nama : Faisal Wildan
Jabatan : Penyaji 3
Hobby : Bermain sepak bola
Cita-Cita : Guru Agama
Motto : Sabar Dan Kerja Keras
Adalah Kunci
Kesuksesanku
Nama : Laila Ismala
Jabatan : Penyaji 4
Hobby : Bermain Basket
Cita-Cita : Polwan
Motto : Jangan Mudah
Menyerah
Nama : Meilisa Permata S.
Jabatan : Penyaji 5
Hobby : Bermain Volly
Cita-Cita : Perawat Rumah Sakit
Motto : Apa salahnya mencoba
untuk meraih suksesan
DAFTAR
Pokok Bahasan
Pengertian Seni
Cabang Seni
Seni Rupa
Seni
Seni
Pengertian seni menurut para ahli
Koetjaraningrat
Seni merupakan suatu kompleks dari ide
ide, gagasan, nilai, norma-norma, dan
peraturan dimana kompleks aktivitas dan
tindakan berpola dari manusia dalam
masyarakat dan biasanya berwujud benda-
benda hasil manusia
Drs. Popo Iskandar
Seni merupakan hasil ungkapan
emosi yang ingin disampaikan kepada
orang lain dalam kesadaran hidup
bermasyarakat atau berkelompok
Kesimpulan
Seni adalah bentuk ekspresi manusia yang sudah
melalui serangkaian pemikiran yang dituangkan kedalam
bentuk tertentu agar bisa dikomunikasikan dan dinikmati
oleh orang lain
Cabang Seni
Seni Rupa
Cabang seni yang membentuk karya seni
dengan media yang bisa ditangkap mata dan
dirasakan dengan rabaan.
Seni Tari
Seni tari merupakan sebuah seni yang
mempelajari tentang gerak tubuh berirama yang
dilakukan pada saat tertentu.
Seni Musik
Seni musik adalah tuangan kemampuan serta
tenaga penggambaran yang berawal dari gerakan
rasa dalam satu deretan nada (melodi) yang
memiliki irama.
Seni Teater
Seni dari penggabungan seni rupa, tari, dan
musik
Seni Rupa
Seni Rupa
Seni rupa dapat dibedakan menjadi 2
berdasarkan Jenis dan Dimensi (wujud).
Bedasarkan Jenis, dibagi menjadi 2, yaitu
• Seni Rupa Murni
• Seni Rupa Terapan
Bedasarkan Dimensi, dibagi menjadi 3, yaitu
• 2 Dimensi
• 3 Dimensi
• Multidimensi
SeniRupaTerapan
Adalah karya seni rupa yang digunakan dalam
kehidupan sehari-hari yang mana mengandung nilai
fungsi tertentu di samping nilai seni yang
dimilikinya.
Contoh Seni Rupa Terapan
Kursi
Baju Meja
Lemari
Seni Rupa Murni
Adalah seni yang dikembangkan untuk dinikmati keindahannya.
Seni murni mengutamakan sifat estetika nya dibandingkan
kegunaannya dalam kehidupan sehari hari.
Seni Rupa Murni Dibagi Menjadi 4 Cabang
Grafis Patung Keramik Lukis
Seni Lukis
Pengertian Seni lukis Menurut Para Ahli
Soedarso Sp
Soedarso SP mengemukakan bahwa seni lukis adalah karya manusia
yang mengkomunikasikan pengalaman-pengalaman batinnya, pengalaman
batin tersebut disajikan secara indah sehingga merangsang timbulnya
pengalaman batin pula pada manusia lain yang menghayatinya.
Sukaryono
Menurutnya, seni lukis adalah ungkapan isi hati dan perasaan yang disebut
sebagai bahasa seniman yang dikomunikasikan.
Kesimpulan
Seni lukis adalah karya yang umumnya berbentuk dua dimensi
dan dibuat di atas permukaan kertas, kanvas, dinding, kaca, dan bahan
lain yang memungkinkan untuk melukis.
Contoh :
Aliran Seni Lukis
Aliran dibagi menjadi
9 macam
Aliran Klasik
Aliran Realisme
Aliran Surealis
Aliran Dadaisme
Aliran Fauvisme
Aliran Kubisme
Aliran Impresionisme
Aliran Abstrak
Aliran Romantisme
Aliran Klasik :
Aliran klasikisme mengacu pada sejarah Yunani
dan Romawi. Namun, inti dari apa yang ingin
disampaikan oleh aliran ini adalah cerita lingkungan
kerajaan-kerajaan yang cenderung diceritakan secara
berlebihan.
Contoh :
• Lukisan yang berisi kejadian di masa
lalu
• Mengutamakan keindahan dan
kesempurnaan tubuh manusia
Aliran Realisme :
Aliran realisme menunjukkan peristiwa-peristiwa
yang terjadi di masyarakat dengan apa adanya dan
sewajarnya.
Contoh :
• Lukisan dibuat persis seperti
objek apa adanya
• Tidak diberi tambahan pada
lukisan
Aliran Surealisme :
Gambar yang ditunjukkan pada aliran
surealisme cenderung dekat dengan dunia khayalan
dari sebuah imajinasi yang liar.
Contoh :
• Gambar Bersifat Fantasi
• Menggunakan warna panas dan
dingin
Aliran Dadaisme :
Aliran yang dikatakan anti seni, anti perasaan dan
cenderung merefleksi kekasaran. Karya-karya lukisan aliran
dadaisme ini selalu memiliki kesan menyeramkan dan naif.
Contoh :
• Lukisan ini menggunakan lukisan
yang sudah ada dan dibuat
menjadi sebuah lelucon
Aliran Fauvisme :
Aliran Fauvisme bertumpu pada kebebasan berekspresi
dari sang pelukis itu sendiri. Karya lukisan aliran ini dibuat
dengan warna yang sebebas-bebasnya.
Contoh:
• Gambar menggunakan warna kontras da
bebas
Aliran Kubisme :
Aliran Kubisme merupakan aliran yang cukup unik.
Segala objek yang dilukis pada aliran kubisme ini memiliki
bentuk-bentuk geometris seperti persegi, segitiga,
lingkaran, silinder, kubus, dan sebagainya
Contoh:
• Gambar memiliki unsur-
unsur Kubistik
Aliran Impresionisme :
Aliran impresionisme dikenal dengan aliran yang
memberikan kesan yang dalam dari sebuah objek.
Contoh :
• Lukisan ini dilukis bedasarkan
pantulan cahaya pada objek yang
dilukis
• Lukisan terlihat sedikit buram
Aliran Abstrak :
Aliran abstrak adalah aliran seni yang bentuk
penyampaiannya tidak secara langsung, juga di katakan salah
satu jenis kesenian kotemporer yang tidak menggambarkan
objek dalam bentuk asli, tetapi menggunakan warna dan
bentuk dalam non-representasional.
Contoh :
• Terlepas dari bentuk benda di
dunia nyata
• Merupakan gambar
ungkapan yang tidak
berbentuk benda
Aliran Romantisme :
Gaya atau aliran seni rupa yang penggambarannya
mengandung cerita kehidupan manusia atau binatang
Contoh
• Gambar Memiliki Perasaan
Kuat
Gaya Dalam Seni Lukis
Gaya
Representatif Deformatif Nonrepresentatif
Representatif adalah perwujudan gaya seni rupa
yang menggunakan keadaan nyata pada kehidupan
masyarakat dan alam. Gaya seni rupa yang termasuk
dalam Representatif adalah Naturalisme, Realisme dan
Romantisme
Representatif
Deformatif adalah perubahan bentuk dari
aslinya sehingga menghasilkan bentuk baru namun
tidak meninggalkan bentuk aslinya. Aliran seni lukis
yang tergolong dalam gaya Deformatif adalah
Ekspresionosme, Impresionisme, Surialisme dan
Kubisme.
Deformatif
Nonrepresentatif adalah suatu gaya lukisan yang bentuknya
sulit untuk dikenali. Bentuk dasar dari gaya ini sudah meninggalkan
bentuk aslinya dan pada prinsipnya lebih menekankan pada unsur-
unsur formal, struktur, unsur rupa dan prinsip aesthetic. Gaya seni
lukis nonrepresentatif berupa susunan garis garis, bentuk, bidang,
warna, yang terbebas dari bentuk alam. Gaya ini memandang
bahwa ekspresi jiwa tidak dapat dihubungkan oleh objek apapun.
Nonrepresentatif / Abstraksionisme
Teknik Melukis
Macam-Macam Teknik
Melukis
Teknik Sketsa
Teknik Linear
Teknik Pointilis
Teknik Siluet
Teknik Dussel
Teknik Arsir
Teknik Aquarel
Teknik Plakat
1. Teknik Gambar sketsa.
Teknik gambar sketsa pada umumnya digunakan untuk
menggambar sebuah gambar dasar atau rencana. Gambar sketsa
merupakan bagian paling awal dari hampir semua pekerjaan seni
menggambar.
Contoh Gambar
dengan Teknik Sketsa :
2. Teknik gambar arsir.
Teknik arsir dalam hal ini ialah teknik penyelesaian setelah
sebuah gambar dasar selesai dibuat. Teknik ini merupakan teknik
dasar dalam menggambar dengan menggunakan media pensil
Contoh gambar dengan
Teknik Arsir :
3. Teknik gambar block/siluet.
Teknik siluet atau blok juga banyak dikenal sebagai teknik
menggambar bayangan. Teknik ini menggunakan satu warna
(hitam) untuk menutup objek gambar sehingga terbentuklah
perwujudan karakter pada objek.
Contoh gambar dengan
Teknik Siluet :
4. Teknik dussel.
Teknik dussel adalah teknik menggambar dengan
cara menggosok sehingga menimbulkan kesan gelap
terang atau tebal tipis pada sebuah gambar.
Contoh gambar dengan
Teknik Dussel :
5. Teknik menggambar linier.
Sebenarnya lebih mirip dengan teknik menggambar
arsir. Jika pada teknik arsir, dibuat arsiran pada bagian-bagian
tertentu saja, seperti di bagian tepi kanan atau kiri, atas atau
bawah, maka pada bagian teknik linier kita akan membuat
garis-garis.
Contoh gambar
dengan Teknik Linier :
6. Teknik pointilis.
Teknik gambar pointilis adalah suatu cara atau teknik
menggambar atau melukis dengan menggunakan titik-titik
kecil hingga membentuk suatu objek
Contoh gambar
dengan Teknik Pointilis :
7. Teknik Aquarel
Teknik ini menggunakan cat yang cair
untuk menimbulkan kesan transparan
Contoh gambar
dengan Teknik Aquarel :
8. Teknik gambar plakat
Teknik gambar plakat merupakan suatu
teknik menggambar bentuk atau teknik seni lukis
yang menggunakan bahan cat air atau cat poster.
Dengan sapuan warna yang tebal dan kental akan
menghasilkan sebuah gambar yang terlihat pekat
dan menutup
Contoh gambar
dengan Teknik Plakat :
Alat dan Bahan Dalam
Bekarya Seni Lukis
Pengertian Alat
Benda yang digunakan untuk membantu dan
mempermudah seniman dalam menggunakan bahan dalam
berkarya seni rupa
Contoh alat : 1. Kuas
2. Palet
3. Easel
4. Pisau Palet
Pengertian Bahan
Material habis pakai yang digunakan untuk
mewujudkan karya seni rupa
Contoh bahan:1.Cat
2.Pensil
3.Bolpoin
4.Crayon
5. Kanvas
6. Kertas
Macam-Macam Alat
Kuas, adalah alat yang digunakan untuk
melukis di kanvas. Kuas bisa dikelompokkan
menurut bentuk bulunya antara lain bulu lancip,
bulat, tumpul, persegi rata, dan persegi lancip.
Kuas dibedakan menjadi beberapa macam, yaitu
1. Kuas
Kuas Lukis Rigger
Kuas Lukis MOPKuas Lukis
Fan
Kuas Lukis Flat
Kuas Lukis
Round
Kuas
Round brush ini pada
umumnya digunakan oleh
para watercolorist. Hal ini
dikarenakan oleh fleksibelitas dan
agrodinamisnya. Round brush ini
cocok untuk digunakan saat melukis
di media kanvas berukuran besar.
a) Kuas Lukis Round
b) Kuas Lukis Flat
Jenis kuas yang satu ini memiliki
bentuk ferrule yang datar, lurus, dan
umumnya sedikit pipih dan persegi.
Namun, kadang ada juga yang memiliki
bentuk persegi panjang. Garis yang
dihasilkan oleh flat brush ini sangat baik
ketika Anda akan membuat kontur lurus
c) Kuas Lukis MOP
Kuas lukis jenis ini dibuat dari bulu
domba atau bulu tupai. Sehingga, kuas
jenis ini memiliki bulu yang halus. Biasa
digunakan untuk melukis di area yang
besar. Atau, bisa Anda gunakan untuk
mewarnai dasar dari lukisan yang ingin
Anda buat.
d) Kuas Lukis Fan
Kuas lukis jenis ini memiliki
bentuk yang melebar menyerupai
kipas. Fan brush biasa digunakan
untuk membuat efek daun. Sebab,
menggunakan jenis kuas ini akan
lebih mudah membentuk daun
dengan efek yang lebih nyata.
e) Kuas Lukis Rigger
Alat melukis yang memiliki ujung
runcing ini bisa Anda gunakan untuk
menggambar sesuatu yang membutuhkan
detail tinggi. Karena, rigger brush akan
membuat Anda memperoleh goresan garis
yang tipis.
2. Palet
Palet, berfungsi sebagai
tempat cat warna untuk
memudahkan dalam melukis.
3. Easel
Easel, adalah papan untuk
menjepit kanvas agar kanvas
bisa berdiri tegak dan bisa
dilukis tanpa bergerak.
4. Pisau Palet
Pisau palet sebenarnya berfungsi
untuk mengaduk cat minyak diatas palet
agar didapat komposisi warna yang rata,
mengkilat dan maksimal. Namun banyak
dari maestro lukis menggunakannya sebagai
alat lukis seperti pengganti kuas dan untuk
meratakan tekstur cat pada kanvas.
Macam-Macam Bahan
1. Cat Cat adalah cairan kental yang
digunakan untuk melindungi permukaan
suatu objek dengan cara melapisinya.
Biasanya cat mempunyai warna atau
bening, cat juga berfungsi untuk
memperindah suatu objek.
Jenis-Jenis Cat
Cat Air
Cat Minyak
Cat PosterCat Akrilik
Cat Tekstil
Cat Semprot
a) Cat Air
Cat air atau populer juga
dengan sebutan aquarel adalah
medium lukisan yang
menggunakan pigmen dengan
pelarut air dengan
sifat transparan.
b) Cat Minyak
Cat minyak adalah
peralatan melukis berupa
cat yang berbasis minyak.
Atau, menggunakan bahan
pengencer berupa minyak.
Cat minyak merupakan alat
melukis yang paling sering
digunakan oleh para
profesional.
.
c) Cat Akrilik
Jenis cat yang satu ini merupakan
cat yang juga berbasis air. Namun,
teksturnya lebih pekat bila
dibandingkan dengan cat air. Cat ini
cocok untuk digunakan di medium
kanvas, kayu, atau styrofoam. Cat
akrilik cenderung cepat mongering.
d) Cat Poster
Cat poster hampir sama dengan cat air. Berbahan dasar air,
tetapi lebih pekat dari cat air (opaque). Cat ini biasa digunakan
di medium kertas dan cenderung cepat mengering.
e) Cat Tekstil
Selaras dengan namanya, cat
tekstil biasa digunakan untuk melukis di
medium kain atau tekstil. Cat ini sangat
cocok untuk membuat sepatu lukis,
melukis kaos, dan sebagainya.
f) Cat Semprot
Cat semprot atau spray ini atau
biasa disebut dengan pilox merupakan
salah satu jenis cat yang diaplikasikan
dengan cara disemprotkan. Jenis cat
yang satu ini biasanya digunakan untuk
melukis dinding dengan membuat
graffiti.
2. Kertas
Kertas adalah media lukis yang memiliki daya serap
yang tinggi. Tidak memiliki pori-pori dan sangat cocok untuk
digunakan melukis dengan cat air.
3. Kanvas
Kanvas merupakan media lukis
berpori-pori yang telah ditutup dengan
cat dasar berwarna putih. Media ini
lebih sering digunakan untuk melukis
dengan cat minyak. Karena, cat minyak
membutuhkan ketebalan dalam
pewarnaan.
4. Pensil
Pensil adalah alat tulis dan lukis
yang awalnya terbuat dari grafit murni.
Penulisan dilakukan dengan
menggoreskan grafit tersebut ke atas
media. Namun grafit murni cenderung
mudah patah, terlalu lembut,
memberikan efek kotor saat media
bergesekan dengan tangan, dan
mengotori tangan saat dipegang.
5. Penghapus
Penghapus merupakan
salah satu perlengkapan alat tulis
yang merupakan karet lembut
yang mampu menghilangkan
tanda yang dihasilkan dengan
pensil.
TERIMA KASIH ATAS PERHATIAN KALIAN,
WALAUPUN KAMI TIDAK PERHATIAN PADA
KALIAN :)
MAAF BILA ADA KESALAHAN KATA.
WASSALAMUALAIKUM WR WB.

More Related Content

What's hot

Seni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visual
Seni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visualSeni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visual
Seni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visualFairuz Alwi
 
Pendidikan seni budaya kelas 5
Pendidikan seni budaya kelas 5Pendidikan seni budaya kelas 5
Pendidikan seni budaya kelas 5Dika Wulandari
 
Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5
Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5
Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5Ihsan Sulistyawan
 
The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5sinungg
 
Artikel pelukis negara
Artikel pelukis negaraArtikel pelukis negara
Artikel pelukis negaraSuryati Udai
 
Barep aliran seni rupa
Barep   aliran seni rupaBarep   aliran seni rupa
Barep aliran seni rupaBarep Setiaji
 
Makalah seni rupa argentina
Makalah seni rupa argentinaMakalah seni rupa argentina
Makalah seni rupa argentinaWarnet Raha
 
MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...
MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...
MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...PPGhybrid3
 
Karya seni rupa murni daerah
Karya seni rupa murni daerahKarya seni rupa murni daerah
Karya seni rupa murni daerahYasirecin Yasir
 
Seni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASI
Seni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASISeni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASI
Seni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASIAdinda Gifary
 

What's hot (20)

pengertian seni rupa
pengertian seni rupapengertian seni rupa
pengertian seni rupa
 
Lisdar AKBID PARAMATA
Lisdar AKBID PARAMATA Lisdar AKBID PARAMATA
Lisdar AKBID PARAMATA
 
Prinsip seni rupa
Prinsip seni rupaPrinsip seni rupa
Prinsip seni rupa
 
Apa itu Seni ?
Apa itu Seni ?Apa itu Seni ?
Apa itu Seni ?
 
Seni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visual
Seni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visualSeni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visual
Seni Visual Penggal 1: pendekatan sejarah&kritikan seni visual
 
Pendidikan seni budaya kelas 5
Pendidikan seni budaya kelas 5Pendidikan seni budaya kelas 5
Pendidikan seni budaya kelas 5
 
Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5
Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5
Ppt materi pembelajaran kesenian sd kelas 5
 
The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5The new kesenian kals 5
The new kesenian kals 5
 
Makalah seni rupa
Makalah seni rupaMakalah seni rupa
Makalah seni rupa
 
Artikel pelukis negara
Artikel pelukis negaraArtikel pelukis negara
Artikel pelukis negara
 
Barep aliran seni rupa
Barep   aliran seni rupaBarep   aliran seni rupa
Barep aliran seni rupa
 
Makalah seni rupa argentina
Makalah seni rupa argentinaMakalah seni rupa argentina
Makalah seni rupa argentina
 
MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...
MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...
MODUL IV SENI BUDAYA KB 4: PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SENI DAN ESTETIKA SENI TE...
 
Aliran seni rupa
Aliran seni rupaAliran seni rupa
Aliran seni rupa
 
Karya seni rupa murni daerah
Karya seni rupa murni daerahKarya seni rupa murni daerah
Karya seni rupa murni daerah
 
Seni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASI
Seni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASISeni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASI
Seni Budaya & Kesenian : SENI ILUSTRASI
 
Psv 1
Psv 1Psv 1
Psv 1
 
Gambar ornamen
Gambar ornamenGambar ornamen
Gambar ornamen
 
Makalah seni
Makalah seniMakalah seni
Makalah seni
 
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantaraJenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
Jenis motif hias pada karya seni rupa nusantara
 

Similar to BERKARYA SENI LUKIS

20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukisSyah Bani
 
Bab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjh
Bab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjhBab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjh
Bab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjhAntoniusTotoWidyatmo1
 
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013ahmadfaqih76
 
PPT ALIRAN SENI LUKIS.pdf
PPT ALIRAN SENI LUKIS.pdfPPT ALIRAN SENI LUKIS.pdf
PPT ALIRAN SENI LUKIS.pdfNadiraNadira17
 
seni rupa 2 dimensi
 seni rupa 2 dimensi seni rupa 2 dimensi
seni rupa 2 dimensiNadiaYunara
 
Contoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupaContoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupaYasirecin Yasir
 
PPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptx
PPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptxPPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptx
PPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptxAngelikaIcha
 
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptxrachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptxRaselArfiansyah
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupawija narka
 
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga DimensiJenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensinadsca
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdfMuhammad Iqbal
 
Pengertian dan Fungsi Seni
Pengertian dan Fungsi SeniPengertian dan Fungsi Seni
Pengertian dan Fungsi SeniValencia Rizal
 
Apresiasi Seni Budaya Kontemporer Indonesia
Apresiasi Seni Budaya Kontemporer  IndonesiaApresiasi Seni Budaya Kontemporer  Indonesia
Apresiasi Seni Budaya Kontemporer IndonesiaAgunx Pambudy Pambudy
 

Similar to BERKARYA SENI LUKIS (20)

SENI_BUDAYA_SENI_LUKIS_K_pptx.pptx
SENI_BUDAYA_SENI_LUKIS_K_pptx.pptxSENI_BUDAYA_SENI_LUKIS_K_pptx.pptx
SENI_BUDAYA_SENI_LUKIS_K_pptx.pptx
 
20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis20 macam aliran seni lukis
20 macam aliran seni lukis
 
Bab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjh
Bab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjhBab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjh
Bab 1. seni lukis.pptxhfjklhsjkhjkhsjklhgjkwhkljhjh
 
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
 
PPT ALIRAN SENI LUKIS.pdf
PPT ALIRAN SENI LUKIS.pdfPPT ALIRAN SENI LUKIS.pdf
PPT ALIRAN SENI LUKIS.pdf
 
Seni Rupa.pptx
Seni Rupa.pptxSeni Rupa.pptx
Seni Rupa.pptx
 
Apresiasi seni
Apresiasi seniApresiasi seni
Apresiasi seni
 
seni rupa 2 dimensi
 seni rupa 2 dimensi seni rupa 2 dimensi
seni rupa 2 dimensi
 
Contoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupaContoh proposal seni rupa
Contoh proposal seni rupa
 
Absensi latihan kabaret
Absensi latihan kabaretAbsensi latihan kabaret
Absensi latihan kabaret
 
PPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptx
PPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptxPPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptx
PPT KEL 1 KETERPADUAN SENI&BUDAYA.pptx
 
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptxrachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
 
1
11
1
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupa
 
Seni rupa murni
Seni rupa murniSeni rupa murni
Seni rupa murni
 
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga DimensiJenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
 
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
10 Contoh Kritik Karya Seni Rupa Lengkap Beserta Gambarnya (masbabal.com).pdf
 
Pengertian dan Fungsi Seni
Pengertian dan Fungsi SeniPengertian dan Fungsi Seni
Pengertian dan Fungsi Seni
 
ppt seni lukis.pptx
ppt seni lukis.pptxppt seni lukis.pptx
ppt seni lukis.pptx
 
Apresiasi Seni Budaya Kontemporer Indonesia
Apresiasi Seni Budaya Kontemporer  IndonesiaApresiasi Seni Budaya Kontemporer  Indonesia
Apresiasi Seni Budaya Kontemporer Indonesia
 

More from Kusmiati

MODUL AJAR KELAS X.pdf
MODUL AJAR KELAS X.pdfMODUL AJAR KELAS X.pdf
MODUL AJAR KELAS X.pdfKusmiati
 
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdf
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdfRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdf
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdfKusmiati
 
LKS KARTOSUWIRYO.docx
LKS KARTOSUWIRYO.docxLKS KARTOSUWIRYO.docx
LKS KARTOSUWIRYO.docxKusmiati
 
DAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docx
DAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docxDAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docx
DAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docxKusmiati
 
uas_genap_2017.docx
uas_genap_2017.docxuas_genap_2017.docx
uas_genap_2017.docxKusmiati
 
xi ganjil sejindo.docx
xi ganjil sejindo.docxxi ganjil sejindo.docx
xi ganjil sejindo.docxKusmiati
 
GUS DUR.docx
GUS DUR.docxGUS DUR.docx
GUS DUR.docxKusmiati
 
POLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docx
POLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docxPOLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docx
POLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docxKusmiati
 
Latihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docx
Latihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docxLatihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docx
Latihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docxKusmiati
 
SOAL USPBKS_2022.docx
SOAL USPBKS_2022.docxSOAL USPBKS_2022.docx
SOAL USPBKS_2022.docxKusmiati
 
LKS DISINTEGRASI
LKS DISINTEGRASILKS DISINTEGRASI
LKS DISINTEGRASIKusmiati
 
LKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBY
LKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBYLKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBY
LKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBYKusmiati
 
MATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XII
MATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XIIMATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XII
MATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XIIKusmiati
 
BANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJIL
BANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJILBANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJIL
BANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJILKusmiati
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAPKusmiati
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAPKusmiati
 
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XII
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XIIProgram Semester Sejarah Indonesia kelas XII
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XIIKusmiati
 
Program Semester Sejarah Indonesia kelas X
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XProgram Semester Sejarah Indonesia kelas X
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XKusmiati
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAPKusmiati
 

More from Kusmiati (20)

MODUL AJAR KELAS X.pdf
MODUL AJAR KELAS X.pdfMODUL AJAR KELAS X.pdf
MODUL AJAR KELAS X.pdf
 
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdf
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdfRPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdf
RPP SEJARAH INDONESIA KELAS XII.pdf
 
LKS KARTOSUWIRYO.docx
LKS KARTOSUWIRYO.docxLKS KARTOSUWIRYO.docx
LKS KARTOSUWIRYO.docx
 
DAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docx
DAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docxDAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docx
DAMPAK PERKEMBANGAN KOLONIALISME DAN IMPERIALISME.docx
 
uas_genap_2017.docx
uas_genap_2017.docxuas_genap_2017.docx
uas_genap_2017.docx
 
xi ganjil sejindo.docx
xi ganjil sejindo.docxxi ganjil sejindo.docx
xi ganjil sejindo.docx
 
GUS DUR.docx
GUS DUR.docxGUS DUR.docx
GUS DUR.docx
 
SBY.docx
SBY.docxSBY.docx
SBY.docx
 
POLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docx
POLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docxPOLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docx
POLITIK MASA DEMOKRASI LIBERAL.docx
 
Latihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docx
Latihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docxLatihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docx
Latihan soal Sejarah Indonesia kelas XII.docx
 
SOAL USPBKS_2022.docx
SOAL USPBKS_2022.docxSOAL USPBKS_2022.docx
SOAL USPBKS_2022.docx
 
LKS DISINTEGRASI
LKS DISINTEGRASILKS DISINTEGRASI
LKS DISINTEGRASI
 
LKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBY
LKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBYLKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBY
LKS 7 FAKTA TENTANG PRESIDEN RI DARI BJ HABIBIE SAMPAI SBY
 
MATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XII
MATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XIIMATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XII
MATERI SEJARAH INDONESIA KELAS XII
 
BANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJIL
BANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJILBANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJIL
BANK SOAL SEJARAH INDONESIA KELAS XII GANJIL
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XI SEMESTER GENAP
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS XII SEMESTER GENAP
 
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XII
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XIIProgram Semester Sejarah Indonesia kelas XII
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XII
 
Program Semester Sejarah Indonesia kelas X
Program Semester Sejarah Indonesia kelas XProgram Semester Sejarah Indonesia kelas X
Program Semester Sejarah Indonesia kelas X
 
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAPANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAP
ANALISA KI/KD SEJARAH INDONESIA KELAS X SEMESTER GENAP
 

Recently uploaded

PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxalalfardilah
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxRioNahak1
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024budimoko2
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasAZakariaAmien1
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxsyafnasir
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxBambang440423
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxDwiYuniarti14
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmeunikekambe10
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasHardaminOde2
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxsudianaade137
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 

Recently uploaded (20)

PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptxPPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
PPT_AKUNTANSI_PAJAK_ATAS_ASET_TETAP.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptxalat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
alat-alat liturgi dalam Gereja Katolik.pptx
 
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
Petunjuk Teknis Aplikasi Pelaksanaan OSNK 2024
 
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnasPembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
Pembahasan Soal UKOM gerontik persiapan ukomnas
 
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptxTopik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
Topik 1 - Pengenalan Penghayatan Etika dan Peradaban Acuan Malaysia.pptx
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptxJurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
Jurnal Dwi mingguan modul 1.2-gurupenggerak.pptx
 
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptxKesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
Kesebangunan Segitiga matematika kelas 7 kurikulum merdeka.pptx
 
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmmaksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
aksi nyata pendidikan inklusif.pelatihan mandiri pmm
 
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam KelasMembuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
Membuat Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di dalam Kelas
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptxPanduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
Panduan Substansi_ Pengelolaan Kinerja Kepala Sekolah Tahap Pelaksanaan.pptx
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 

BERKARYA SENI LUKIS

  • 2. Foto Kelompok “Stop Dreaming and Start Doing”
  • 3. Nama : Vicky Nur Halizah Jabatan : Moderator Hobby : Menyanyi Cita-Cita : Guru Vokal Motto : Perjuangkanlah Apa Yang Perlu Diperjuangkan
  • 4. Nama : Jasmine Farah Almaida Jabatan : Notula Hobby : Mendengarkan Musik Cita-Cita : Motto : Done Is Better Than Perfect
  • 5. Nama : Aldi Erlangga Jabatan : Operator Hobby : Bermain Basket Cita-Cita : Pengusaha Sukses Yang Bahagia Motto : Makanlah Sebelum Tidak Bisa Makan
  • 6. Nama : Devina Fahira Zahra Jabatan : Penyaji 1 Hobby : Membaca Novel Cita-Cita : Motto : Diam Bukan Berarti Tidak Peduli
  • 7. Nama : Nilam Yulia Eka P. Jabatan : Penyaji 2 Hobby : Membaca Novel Cita-Cita : Dokter Kandungan Motto : Jangan Katakan Tidak Bisa Sebelum Mencoba
  • 8. Nama : Faisal Wildan Jabatan : Penyaji 3 Hobby : Bermain sepak bola Cita-Cita : Guru Agama Motto : Sabar Dan Kerja Keras Adalah Kunci Kesuksesanku
  • 9. Nama : Laila Ismala Jabatan : Penyaji 4 Hobby : Bermain Basket Cita-Cita : Polwan Motto : Jangan Mudah Menyerah
  • 10. Nama : Meilisa Permata S. Jabatan : Penyaji 5 Hobby : Bermain Volly Cita-Cita : Perawat Rumah Sakit Motto : Apa salahnya mencoba untuk meraih suksesan
  • 12. Seni
  • 13. Seni Pengertian seni menurut para ahli Koetjaraningrat Seni merupakan suatu kompleks dari ide ide, gagasan, nilai, norma-norma, dan peraturan dimana kompleks aktivitas dan tindakan berpola dari manusia dalam masyarakat dan biasanya berwujud benda- benda hasil manusia
  • 14. Drs. Popo Iskandar Seni merupakan hasil ungkapan emosi yang ingin disampaikan kepada orang lain dalam kesadaran hidup bermasyarakat atau berkelompok
  • 15. Kesimpulan Seni adalah bentuk ekspresi manusia yang sudah melalui serangkaian pemikiran yang dituangkan kedalam bentuk tertentu agar bisa dikomunikasikan dan dinikmati oleh orang lain
  • 17. Seni Rupa Cabang seni yang membentuk karya seni dengan media yang bisa ditangkap mata dan dirasakan dengan rabaan.
  • 18. Seni Tari Seni tari merupakan sebuah seni yang mempelajari tentang gerak tubuh berirama yang dilakukan pada saat tertentu.
  • 19. Seni Musik Seni musik adalah tuangan kemampuan serta tenaga penggambaran yang berawal dari gerakan rasa dalam satu deretan nada (melodi) yang memiliki irama.
  • 20. Seni Teater Seni dari penggabungan seni rupa, tari, dan musik
  • 22. Seni Rupa Seni rupa dapat dibedakan menjadi 2 berdasarkan Jenis dan Dimensi (wujud). Bedasarkan Jenis, dibagi menjadi 2, yaitu • Seni Rupa Murni • Seni Rupa Terapan Bedasarkan Dimensi, dibagi menjadi 3, yaitu • 2 Dimensi • 3 Dimensi • Multidimensi
  • 23. SeniRupaTerapan Adalah karya seni rupa yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari yang mana mengandung nilai fungsi tertentu di samping nilai seni yang dimilikinya.
  • 24. Contoh Seni Rupa Terapan Kursi Baju Meja Lemari
  • 25. Seni Rupa Murni Adalah seni yang dikembangkan untuk dinikmati keindahannya. Seni murni mengutamakan sifat estetika nya dibandingkan kegunaannya dalam kehidupan sehari hari. Seni Rupa Murni Dibagi Menjadi 4 Cabang Grafis Patung Keramik Lukis
  • 27. Pengertian Seni lukis Menurut Para Ahli Soedarso Sp Soedarso SP mengemukakan bahwa seni lukis adalah karya manusia yang mengkomunikasikan pengalaman-pengalaman batinnya, pengalaman batin tersebut disajikan secara indah sehingga merangsang timbulnya pengalaman batin pula pada manusia lain yang menghayatinya. Sukaryono Menurutnya, seni lukis adalah ungkapan isi hati dan perasaan yang disebut sebagai bahasa seniman yang dikomunikasikan.
  • 28. Kesimpulan Seni lukis adalah karya yang umumnya berbentuk dua dimensi dan dibuat di atas permukaan kertas, kanvas, dinding, kaca, dan bahan lain yang memungkinkan untuk melukis. Contoh :
  • 30. Aliran dibagi menjadi 9 macam Aliran Klasik Aliran Realisme Aliran Surealis Aliran Dadaisme Aliran Fauvisme Aliran Kubisme Aliran Impresionisme Aliran Abstrak Aliran Romantisme
  • 31. Aliran Klasik : Aliran klasikisme mengacu pada sejarah Yunani dan Romawi. Namun, inti dari apa yang ingin disampaikan oleh aliran ini adalah cerita lingkungan kerajaan-kerajaan yang cenderung diceritakan secara berlebihan. Contoh :
  • 32. • Lukisan yang berisi kejadian di masa lalu • Mengutamakan keindahan dan kesempurnaan tubuh manusia
  • 33. Aliran Realisme : Aliran realisme menunjukkan peristiwa-peristiwa yang terjadi di masyarakat dengan apa adanya dan sewajarnya. Contoh :
  • 34. • Lukisan dibuat persis seperti objek apa adanya • Tidak diberi tambahan pada lukisan
  • 35. Aliran Surealisme : Gambar yang ditunjukkan pada aliran surealisme cenderung dekat dengan dunia khayalan dari sebuah imajinasi yang liar. Contoh :
  • 36. • Gambar Bersifat Fantasi • Menggunakan warna panas dan dingin
  • 37. Aliran Dadaisme : Aliran yang dikatakan anti seni, anti perasaan dan cenderung merefleksi kekasaran. Karya-karya lukisan aliran dadaisme ini selalu memiliki kesan menyeramkan dan naif. Contoh :
  • 38. • Lukisan ini menggunakan lukisan yang sudah ada dan dibuat menjadi sebuah lelucon
  • 39. Aliran Fauvisme : Aliran Fauvisme bertumpu pada kebebasan berekspresi dari sang pelukis itu sendiri. Karya lukisan aliran ini dibuat dengan warna yang sebebas-bebasnya. Contoh:
  • 40. • Gambar menggunakan warna kontras da bebas
  • 41. Aliran Kubisme : Aliran Kubisme merupakan aliran yang cukup unik. Segala objek yang dilukis pada aliran kubisme ini memiliki bentuk-bentuk geometris seperti persegi, segitiga, lingkaran, silinder, kubus, dan sebagainya Contoh:
  • 42. • Gambar memiliki unsur- unsur Kubistik
  • 43. Aliran Impresionisme : Aliran impresionisme dikenal dengan aliran yang memberikan kesan yang dalam dari sebuah objek. Contoh :
  • 44. • Lukisan ini dilukis bedasarkan pantulan cahaya pada objek yang dilukis • Lukisan terlihat sedikit buram
  • 45. Aliran Abstrak : Aliran abstrak adalah aliran seni yang bentuk penyampaiannya tidak secara langsung, juga di katakan salah satu jenis kesenian kotemporer yang tidak menggambarkan objek dalam bentuk asli, tetapi menggunakan warna dan bentuk dalam non-representasional. Contoh :
  • 46. • Terlepas dari bentuk benda di dunia nyata • Merupakan gambar ungkapan yang tidak berbentuk benda
  • 47. Aliran Romantisme : Gaya atau aliran seni rupa yang penggambarannya mengandung cerita kehidupan manusia atau binatang Contoh
  • 48. • Gambar Memiliki Perasaan Kuat
  • 51. Representatif adalah perwujudan gaya seni rupa yang menggunakan keadaan nyata pada kehidupan masyarakat dan alam. Gaya seni rupa yang termasuk dalam Representatif adalah Naturalisme, Realisme dan Romantisme Representatif
  • 52. Deformatif adalah perubahan bentuk dari aslinya sehingga menghasilkan bentuk baru namun tidak meninggalkan bentuk aslinya. Aliran seni lukis yang tergolong dalam gaya Deformatif adalah Ekspresionosme, Impresionisme, Surialisme dan Kubisme. Deformatif
  • 53. Nonrepresentatif adalah suatu gaya lukisan yang bentuknya sulit untuk dikenali. Bentuk dasar dari gaya ini sudah meninggalkan bentuk aslinya dan pada prinsipnya lebih menekankan pada unsur- unsur formal, struktur, unsur rupa dan prinsip aesthetic. Gaya seni lukis nonrepresentatif berupa susunan garis garis, bentuk, bidang, warna, yang terbebas dari bentuk alam. Gaya ini memandang bahwa ekspresi jiwa tidak dapat dihubungkan oleh objek apapun. Nonrepresentatif / Abstraksionisme
  • 55. Macam-Macam Teknik Melukis Teknik Sketsa Teknik Linear Teknik Pointilis Teknik Siluet Teknik Dussel Teknik Arsir Teknik Aquarel Teknik Plakat
  • 56. 1. Teknik Gambar sketsa. Teknik gambar sketsa pada umumnya digunakan untuk menggambar sebuah gambar dasar atau rencana. Gambar sketsa merupakan bagian paling awal dari hampir semua pekerjaan seni menggambar.
  • 58. 2. Teknik gambar arsir. Teknik arsir dalam hal ini ialah teknik penyelesaian setelah sebuah gambar dasar selesai dibuat. Teknik ini merupakan teknik dasar dalam menggambar dengan menggunakan media pensil
  • 60. 3. Teknik gambar block/siluet. Teknik siluet atau blok juga banyak dikenal sebagai teknik menggambar bayangan. Teknik ini menggunakan satu warna (hitam) untuk menutup objek gambar sehingga terbentuklah perwujudan karakter pada objek.
  • 62. 4. Teknik dussel. Teknik dussel adalah teknik menggambar dengan cara menggosok sehingga menimbulkan kesan gelap terang atau tebal tipis pada sebuah gambar.
  • 64. 5. Teknik menggambar linier. Sebenarnya lebih mirip dengan teknik menggambar arsir. Jika pada teknik arsir, dibuat arsiran pada bagian-bagian tertentu saja, seperti di bagian tepi kanan atau kiri, atas atau bawah, maka pada bagian teknik linier kita akan membuat garis-garis.
  • 66. 6. Teknik pointilis. Teknik gambar pointilis adalah suatu cara atau teknik menggambar atau melukis dengan menggunakan titik-titik kecil hingga membentuk suatu objek
  • 68. 7. Teknik Aquarel Teknik ini menggunakan cat yang cair untuk menimbulkan kesan transparan
  • 70. 8. Teknik gambar plakat Teknik gambar plakat merupakan suatu teknik menggambar bentuk atau teknik seni lukis yang menggunakan bahan cat air atau cat poster. Dengan sapuan warna yang tebal dan kental akan menghasilkan sebuah gambar yang terlihat pekat dan menutup
  • 72. Alat dan Bahan Dalam Bekarya Seni Lukis
  • 73. Pengertian Alat Benda yang digunakan untuk membantu dan mempermudah seniman dalam menggunakan bahan dalam berkarya seni rupa Contoh alat : 1. Kuas 2. Palet 3. Easel 4. Pisau Palet
  • 74. Pengertian Bahan Material habis pakai yang digunakan untuk mewujudkan karya seni rupa Contoh bahan:1.Cat 2.Pensil 3.Bolpoin 4.Crayon 5. Kanvas 6. Kertas
  • 76. Kuas, adalah alat yang digunakan untuk melukis di kanvas. Kuas bisa dikelompokkan menurut bentuk bulunya antara lain bulu lancip, bulat, tumpul, persegi rata, dan persegi lancip. Kuas dibedakan menjadi beberapa macam, yaitu 1. Kuas
  • 77. Kuas Lukis Rigger Kuas Lukis MOPKuas Lukis Fan Kuas Lukis Flat Kuas Lukis Round Kuas
  • 78. Round brush ini pada umumnya digunakan oleh para watercolorist. Hal ini dikarenakan oleh fleksibelitas dan agrodinamisnya. Round brush ini cocok untuk digunakan saat melukis di media kanvas berukuran besar. a) Kuas Lukis Round
  • 79. b) Kuas Lukis Flat Jenis kuas yang satu ini memiliki bentuk ferrule yang datar, lurus, dan umumnya sedikit pipih dan persegi. Namun, kadang ada juga yang memiliki bentuk persegi panjang. Garis yang dihasilkan oleh flat brush ini sangat baik ketika Anda akan membuat kontur lurus
  • 80. c) Kuas Lukis MOP Kuas lukis jenis ini dibuat dari bulu domba atau bulu tupai. Sehingga, kuas jenis ini memiliki bulu yang halus. Biasa digunakan untuk melukis di area yang besar. Atau, bisa Anda gunakan untuk mewarnai dasar dari lukisan yang ingin Anda buat.
  • 81. d) Kuas Lukis Fan Kuas lukis jenis ini memiliki bentuk yang melebar menyerupai kipas. Fan brush biasa digunakan untuk membuat efek daun. Sebab, menggunakan jenis kuas ini akan lebih mudah membentuk daun dengan efek yang lebih nyata.
  • 82. e) Kuas Lukis Rigger Alat melukis yang memiliki ujung runcing ini bisa Anda gunakan untuk menggambar sesuatu yang membutuhkan detail tinggi. Karena, rigger brush akan membuat Anda memperoleh goresan garis yang tipis.
  • 83. 2. Palet Palet, berfungsi sebagai tempat cat warna untuk memudahkan dalam melukis.
  • 84. 3. Easel Easel, adalah papan untuk menjepit kanvas agar kanvas bisa berdiri tegak dan bisa dilukis tanpa bergerak.
  • 85. 4. Pisau Palet Pisau palet sebenarnya berfungsi untuk mengaduk cat minyak diatas palet agar didapat komposisi warna yang rata, mengkilat dan maksimal. Namun banyak dari maestro lukis menggunakannya sebagai alat lukis seperti pengganti kuas dan untuk meratakan tekstur cat pada kanvas.
  • 87. 1. Cat Cat adalah cairan kental yang digunakan untuk melindungi permukaan suatu objek dengan cara melapisinya. Biasanya cat mempunyai warna atau bening, cat juga berfungsi untuk memperindah suatu objek.
  • 88. Jenis-Jenis Cat Cat Air Cat Minyak Cat PosterCat Akrilik Cat Tekstil Cat Semprot
  • 89. a) Cat Air Cat air atau populer juga dengan sebutan aquarel adalah medium lukisan yang menggunakan pigmen dengan pelarut air dengan sifat transparan.
  • 90. b) Cat Minyak Cat minyak adalah peralatan melukis berupa cat yang berbasis minyak. Atau, menggunakan bahan pengencer berupa minyak. Cat minyak merupakan alat melukis yang paling sering digunakan oleh para profesional. .
  • 91. c) Cat Akrilik Jenis cat yang satu ini merupakan cat yang juga berbasis air. Namun, teksturnya lebih pekat bila dibandingkan dengan cat air. Cat ini cocok untuk digunakan di medium kanvas, kayu, atau styrofoam. Cat akrilik cenderung cepat mongering.
  • 92. d) Cat Poster Cat poster hampir sama dengan cat air. Berbahan dasar air, tetapi lebih pekat dari cat air (opaque). Cat ini biasa digunakan di medium kertas dan cenderung cepat mengering.
  • 93. e) Cat Tekstil Selaras dengan namanya, cat tekstil biasa digunakan untuk melukis di medium kain atau tekstil. Cat ini sangat cocok untuk membuat sepatu lukis, melukis kaos, dan sebagainya.
  • 94. f) Cat Semprot Cat semprot atau spray ini atau biasa disebut dengan pilox merupakan salah satu jenis cat yang diaplikasikan dengan cara disemprotkan. Jenis cat yang satu ini biasanya digunakan untuk melukis dinding dengan membuat graffiti.
  • 95. 2. Kertas Kertas adalah media lukis yang memiliki daya serap yang tinggi. Tidak memiliki pori-pori dan sangat cocok untuk digunakan melukis dengan cat air.
  • 96. 3. Kanvas Kanvas merupakan media lukis berpori-pori yang telah ditutup dengan cat dasar berwarna putih. Media ini lebih sering digunakan untuk melukis dengan cat minyak. Karena, cat minyak membutuhkan ketebalan dalam pewarnaan.
  • 97. 4. Pensil Pensil adalah alat tulis dan lukis yang awalnya terbuat dari grafit murni. Penulisan dilakukan dengan menggoreskan grafit tersebut ke atas media. Namun grafit murni cenderung mudah patah, terlalu lembut, memberikan efek kotor saat media bergesekan dengan tangan, dan mengotori tangan saat dipegang.
  • 98. 5. Penghapus Penghapus merupakan salah satu perlengkapan alat tulis yang merupakan karet lembut yang mampu menghilangkan tanda yang dihasilkan dengan pensil.
  • 99. TERIMA KASIH ATAS PERHATIAN KALIAN, WALAUPUN KAMI TIDAK PERHATIAN PADA KALIAN :) MAAF BILA ADA KESALAHAN KATA. WASSALAMUALAIKUM WR WB.