SlideShare a Scribd company logo
1 of 16
SENI LUKIS
Bab 1
PENGERTIAN MELUKIS
• Seni lukis adalah sebuah pengembangan dari menggambar, memiliki
keunikan atau ciri khas tersendiri. Ciri khas ini didasarkan pada tema,
corak atau gaya, teknik, bahan, dan bentuk karya seni tersebut.
• Melukis adalah kegiatan mengolah media dua dimensi atau
permukaan datar dari objek tiga dimensi untuk kesan tertentu
dengan melibatkan ekspresi, emosi, dan gagasan pencipta secara
penuh. Sebuah lukisan harus dapat menerjemahkan apa yang
ada dalam objek, tema, atau gagasan secara representatif.
• Seni Lukis suatu pengalaman artistik yang ditumpahkan dalam
bidang dua dimensi dengan menggunakan warna dan garis
Perbedaan lukisan dan gambar?
Menggambar adalah tindakan menggunakan garis untuk
membuat desain. Itu sering mewakili dan menyampaikan
tiruan dari suatu tempat atau benda. Menggambar dapat
dilakukan dengan apa yang disebut media kering, seperti
pena, kapur, arang, pensil, tinta, atau spidol, dan biasanya
dilakukan di atas kertas atau kanvas.
Tujuan Seni Lukis
• Religious
Ada yang mengaggap Lukisan bisa mendekatkan diri dengan Sang Pencipta. Hal ini sering terjadi di masa
dahulu waktu zaman prasejarah atau dalam masyarakat suku-suku pedalaman yang masih menganut animisme
dan dinamisme.
• Kritik Social
Kesenjangan sosial, peristiwa politik, ketidakberdayaan, dan perilaku kehidupan lain dalam masyarakat bisa
menjadi ide berkarya seni lukis. Objek lukisan berupa simbol atau perumpamaan yang dikaitkan dengan
peristiwa.
Kritik yang disampaikan berupa kritik yang bersinggungan dengan pemerintah, lembaga sosial, atau pemegang
kekuasaan setempat.
• Ekspresi
Lukisan menjadi media ekspresi dan media mencurahkan emosi/perasaan. Coretan garis dan warna merupakan
perwujudan dari dorongan emosi dan gejolak jiwa pelukisnya, sehingga pelukis tidak hanya mengutamakan
keindahan.
• Komersil
Lukisan yang dijual di pinggir jalan dengan warna mencolok dan didominasi oleh lukisan pemandangan,
mengutamakan aspek komersil sehingga bentuk dan gayanya cenderung mengikuti selera pasar.
Aliran Seni Lukis
• Representatif
Representatif adalah perwujudan gaya seni rupa menggunakan
keadaan nyata pada kehidupan masyarakat dan gaya alam
• Deformatif
• Non Representative
Nonrepresentatif adalah perwujudan aliran seni lukis yang
menekankan unsur formal, struktur, unsur rupa, dan prinsip estetik.
Gaya seni lukis nonrepresentatif berupa susunan garis, bentuk, bidang,
dan warna yang terbebas dari bentuk alam.
Aliran seni lukis Representatif
• Romantisme
• Ciri2:
• Pelukis yang terkenal:
• Naturalisme
• Ciri2:
• Pelukis yang terkenal:
• Realisme
• Ciri2:
• Pelukis yang terkenal:
Deformatif
• Ekspresionisme
• Kubisme
• Surrealisme
• Impressionisme
Nonrepresentatif
Lukisan religius
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013
Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013

More Related Content

Similar to Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013

Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga DimensiJenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
nadsca
 
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptxrachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
RaselArfiansyah
 
PERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKA
PERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKAPERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKA
PERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKA
Maryam Ahmad
 
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 210 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
JuliAndi1
 
Jenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patungJenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patung
Rohman Efendi
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupa
wija narka
 
Seni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murni
Seni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murniSeni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murni
Seni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murni
Rohman Efendi
 

Similar to Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013 (20)

Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga DimensiJenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
Jenis, Simbol, dan Nilai Estetika Dua Dimensi dan Tiga Dimensi
 
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptxrachel brillian a_29_xpplg2.pptx
rachel brillian a_29_xpplg2.pptx
 
ppt seni lukis.pptx
ppt seni lukis.pptxppt seni lukis.pptx
ppt seni lukis.pptx
 
Barep aliran seni rupa
Barep   aliran seni rupaBarep   aliran seni rupa
Barep aliran seni rupa
 
Lisdar AKBID PARAMATA
Lisdar AKBID PARAMATA Lisdar AKBID PARAMATA
Lisdar AKBID PARAMATA
 
seni rupa 2 dimensi
 seni rupa 2 dimensi seni rupa 2 dimensi
seni rupa 2 dimensi
 
PERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKA
PERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKAPERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKA
PERKEMBANGAN SENI VISUAL SELEPAS MERDEKA
 
Seni Rupa
Seni RupaSeni Rupa
Seni Rupa
 
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 210 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
10 jenis aliran seni lukis beserta contoh gambarnya 2
 
Psv 1
Psv 1Psv 1
Psv 1
 
Jenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patungJenis aliran seni lukis dan patung
Jenis aliran seni lukis dan patung
 
Cabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupaCabang dan macam aliran seni rupa
Cabang dan macam aliran seni rupa
 
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporerApresiasi seni rupa modern dan kontemporer
Apresiasi seni rupa modern dan kontemporer
 
Seni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murni
Seni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murniSeni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murni
Seni lukis merupakan salah satu cabang dari seni rupa murni
 
Seni rupa 2 dimensi
Seni rupa 2 dimensi Seni rupa 2 dimensi
Seni rupa 2 dimensi
 
Makalah seni rupa
Makalah seni rupaMakalah seni rupa
Makalah seni rupa
 
Makalah seni rupa
Makalah seni rupaMakalah seni rupa
Makalah seni rupa
 
1
11
1
 
Aliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptxAliran Seni Rupa.pptx
Aliran Seni Rupa.pptx
 
Makalah seni rupa tradisional
Makalah seni rupa tradisionalMakalah seni rupa tradisional
Makalah seni rupa tradisional
 

Recently uploaded

PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
MegaFebryanika
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
Agustinus791932
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
MiaZahir
 

Recently uploaded (10)

Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
 
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
 
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
SERTIFIKAT GTK 1.pdf terbaru dari pmm...
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
 
Wa 082211599998, TERLARIS, tas bahan cordura
Wa 082211599998,  TERLARIS,  tas bahan corduraWa 082211599998,  TERLARIS,  tas bahan cordura
Wa 082211599998, TERLARIS, tas bahan cordura
 
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kambojaIDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
IDMPO Link Slot Online Terbaru 2024 kamboja
 
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAWIDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
 
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
 

Materi SENI LUKIS kelas 9 kurikulum 2013

  • 2. PENGERTIAN MELUKIS • Seni lukis adalah sebuah pengembangan dari menggambar, memiliki keunikan atau ciri khas tersendiri. Ciri khas ini didasarkan pada tema, corak atau gaya, teknik, bahan, dan bentuk karya seni tersebut. • Melukis adalah kegiatan mengolah media dua dimensi atau permukaan datar dari objek tiga dimensi untuk kesan tertentu dengan melibatkan ekspresi, emosi, dan gagasan pencipta secara penuh. Sebuah lukisan harus dapat menerjemahkan apa yang ada dalam objek, tema, atau gagasan secara representatif. • Seni Lukis suatu pengalaman artistik yang ditumpahkan dalam bidang dua dimensi dengan menggunakan warna dan garis
  • 3. Perbedaan lukisan dan gambar? Menggambar adalah tindakan menggunakan garis untuk membuat desain. Itu sering mewakili dan menyampaikan tiruan dari suatu tempat atau benda. Menggambar dapat dilakukan dengan apa yang disebut media kering, seperti pena, kapur, arang, pensil, tinta, atau spidol, dan biasanya dilakukan di atas kertas atau kanvas.
  • 4. Tujuan Seni Lukis • Religious Ada yang mengaggap Lukisan bisa mendekatkan diri dengan Sang Pencipta. Hal ini sering terjadi di masa dahulu waktu zaman prasejarah atau dalam masyarakat suku-suku pedalaman yang masih menganut animisme dan dinamisme. • Kritik Social Kesenjangan sosial, peristiwa politik, ketidakberdayaan, dan perilaku kehidupan lain dalam masyarakat bisa menjadi ide berkarya seni lukis. Objek lukisan berupa simbol atau perumpamaan yang dikaitkan dengan peristiwa. Kritik yang disampaikan berupa kritik yang bersinggungan dengan pemerintah, lembaga sosial, atau pemegang kekuasaan setempat. • Ekspresi Lukisan menjadi media ekspresi dan media mencurahkan emosi/perasaan. Coretan garis dan warna merupakan perwujudan dari dorongan emosi dan gejolak jiwa pelukisnya, sehingga pelukis tidak hanya mengutamakan keindahan. • Komersil Lukisan yang dijual di pinggir jalan dengan warna mencolok dan didominasi oleh lukisan pemandangan, mengutamakan aspek komersil sehingga bentuk dan gayanya cenderung mengikuti selera pasar.
  • 5. Aliran Seni Lukis • Representatif Representatif adalah perwujudan gaya seni rupa menggunakan keadaan nyata pada kehidupan masyarakat dan gaya alam • Deformatif • Non Representative Nonrepresentatif adalah perwujudan aliran seni lukis yang menekankan unsur formal, struktur, unsur rupa, dan prinsip estetik. Gaya seni lukis nonrepresentatif berupa susunan garis, bentuk, bidang, dan warna yang terbebas dari bentuk alam.
  • 6. Aliran seni lukis Representatif • Romantisme • Ciri2: • Pelukis yang terkenal: • Naturalisme • Ciri2: • Pelukis yang terkenal: • Realisme • Ciri2: • Pelukis yang terkenal:
  • 7. Deformatif • Ekspresionisme • Kubisme • Surrealisme • Impressionisme