SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
LINGKUNGAN
ORGANISASI
KELOMPOK 9
• Hana Vinie Wardhani
• Indira Warih
• Pristyanti R
• Indah Trisha H
SUDUT MODERNIS
Elemen-elemen organisasi yang mempunyai
pengaruh terhadap kehidupan organisasi
Strategi
Bertahan
Hidup
Membedakan
unsur
lingkungan
dengan 2 cara:
Analisis lingkungan umum
Keterkaitannya dengan organisasi
lain
Analisis
lingkungan
umum
Ekonomi
Jaringan Organisasi
Budaya
Sosial
Politik Teknologi
Alam
Hukum
#CaraPertama
#Carakedua
Supplier
Kompetitor
Partner
Ormas
Pelanggan
Badan Pemerintah Terkait
Serikat Kerja
Keterkaitannya
dengan
organisasi lain
Lingkungan Jauh
Faktor-faktor makro yang relatif berada di luar
jangkauan organisasi untuk mengubahnya.
Organisasi biasanya hanya dapat merespon atau
memprediksi untuk mengantisipasi akibat dari
perubahan yang ada, dan menyesuaikan diri
dengannya.
Lingkungan Industri
Permasalahan penting dalam pengambilan
keputusan organisasi bisnis adalah tentang
persaingan.
Faktor-faktor
lingkungan dan
analisis jaringan
antar organisasi
Kompetitor dalam
industri
Tingkat persaingan
Pendatang
Baru
Pemasok
Substitusi
Pembeli
Lingkungan Jauh
Lingkungan Industri
Lingkungan Operasi
Meliputi elemen yang memengaruhhi operasi
organisasi seperti, pasar tenaga kerja, perbankan,
pasar sumber daya material, dll. Tujuannya
sebagai basis pengambilan keputusan pada level
operasional. Bersifat analisis mikro.
Faktor-faktor
lingkungan dan
analisis jaringan
antar organisasi
Elemen Lingkungan Organisasi
pengaruh
baik
langsung
maupun
tidak
langsung
Penyedia bahan-bahan material
perusahaan untuk produksi
barang/jasa
Pemakai produk dan jasa yang
dihasilkan perusahaan
Pemasok
Pelanggan
Organisasi oleh para pekerja terampil
maupun tidak terampil
Orang-orang yang menanamkan
modalnya di suatu perusahaan.
Serikat Pekerja
Pemegang saham
Lembaga-lembaga yang
mempengaruhi sumber daya uang
yang tersedia bagi perusahaan.
Masyarakat Keuangan
Baik pemerintah daerah, pusat,
maupun internasional yang memberi
batasan berupa aturan.
Pemerintah
Perusahaan yang bersaing
merebutkan konsumen
Pesaing
Masyarakat Global
Wilayah geografis dimana tempat
perusahaan melaksanakan tanggung
jawab.
Teori Hubungan Organisasi-Lingkungan
Teori Kontingensi Ketergantungan Sumber Daya Teori Ekologi Populasi
Bagaimana pengaruh lingkungan
terhadap organisasi itu sendiri.
Bagaimana hubungan organisasi
dengan lingkungan yang bersifat
independen.
Bagaimana hubungan organisasi dilihat
dari sudut pandang lingkungan.
1 2 3
Teori kontingensi
• Struktur organisasi mekanistik
Dibuat atas dasar pertimbangan bahwa sistem kerja yang
stabil dibutuhkan agar organisasi dapat menjalankan berbagai
fungsinya secara efektif. Dengan cara ini, organisasi dapat berjalan
secara efisien karena didasarkan prosedur terutama untuk tugas
rutin.
• Struktur organik
Bekerja dengan mengandalkan kreativitas dan daya
adaptasi individu dalam melaksanakan tugas. Anggota organisasi
memiliki ruang yang lebih luas sejalan dengan perubahan lingkungan
yang dihadapi.
1
Pertama
Tidak ada satupun organisasi yang sepenuhnya terdapat struktur
keduanya (organik dan mekanik). Sehingga mudah sekali
membedakan satu oganisasi dengan organisasi lain sebatas
kecenderungannya pada salah satu tipe struktur organisasi ini.
Kedua
teori kontingensi tidak harus diartikan sebagai suatu hubungan
yang pasif, dimana lingkungan mendikte pengelola organisasi untuk
memilih suatu struktur yang sesuai dengannya. Untuk itu biarkan
lingkungan berjalan dengan caranya sendiri, lantas perusahaan
menciptakan struktur yang dikehendaki. Bagaimanapun, teori ini
merupakan dasar konseptual pertama yang mencoba
menggambarkan hubungan organisasi dan lingkungan.
1
Kritik terhadap organik vs mekanik
2
Teori Ketergantungan
Sumber Daya
Ide dasar teori ketergantungan sumber
daya adalah bahwa hubungan organisasi
dan lingkungan bersifat dependen. Yaitu,
organisasi bergantung kepada lingkungan
untuk mendapatkan sumber daya.
Teori ini bertujuan memberi gambaran
mengenai faktor-faktor yang diperhatikan
pada lingkungan, berdasarkan
ketergantungan organisasi terhadap
sumber daya tertentu yang vital bagi
kelangsungan hidupnya. Organisasi
bergantung kepada lingkungan berkenaan
dengan output atau hasil produksinya yang
harus dipasarkan atau disampaikan kepada
pelanggan.
Organisasi mengalami ketergantungan sumber
daya, maka analisisnya adalah bagaimana aktor
lain dapat mempengaruhi ketergantunga
tersebut. Pengaruhnya bisa postif maupun
negatif. Berarti organisasi mendapat persaingan
dalam memperoleh sumber daya bahan mentah
dan akan mengalami ketergantungan. Tugas
administrator adalah mencari cara untuk
mengurangi ketergantungan tersebut.
Organisasi
Investor
output
Sektor
teknologi
Supplier
Pegawai
2
TEORI EKOLOGI POPULASI
3
Teori ini melihat dari sudut pandang lingkungan. Ciri-ciri dari
industri semacam ini adalah bahwa organsasi yang ingin masuk
dapat melakukannya dengan relative mudah, sehingga sering kali
mengakibatkan persaingan yang sangat ketat antara satu
organisasi dengan organisasi lainnya.
Teori ini menjelaskan tiga tahap perkembangan yang merupakan
proses seleksi dalam suatu populasi organisasi
lingkungan juga memilih antara
tawaran produk yang paling
sesuai dengan tuntutan dan
kebutuhannya
Variasi
Seleksi
Retensi/Survival
muncul organisasi baru yang
menawarkan pilihan atau
variasi produk yang berbeda.
3
Kelemahan pokok teori ini
(Menurut Hatsch)
• Pertama, konsep ‘fitness’ atau
kekuatan/daya tahan yang
mendukung kemampuan
organisasi untuk bertahan, tidak
didefinisikan secara jelas.
• Kedua, kurang mampu
menjelaskan jenis industry di
mana hambatan masuk atau
hambatan keluar relative besar.
TERIMA KASIH!

More Related Content

What's hot

Sistem Informasi manajemen
Sistem Informasi manajemenSistem Informasi manajemen
Sistem Informasi manajemenreidjen raden
 
Sistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategisSistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategisSamsuri14
 
Organisasi dan lingkungannya
Organisasi dan lingkungannyaOrganisasi dan lingkungannya
Organisasi dan lingkungannyayouji
 
Manajemen dan Lingkungannya
Manajemen dan LingkungannyaManajemen dan Lingkungannya
Manajemen dan LingkungannyaAmrul Rizal
 
Peran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkungan
Peran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkunganPeran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkungan
Peran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkunganImm Ida
 
13. lingkungan organisasi
13. lingkungan organisasi13. lingkungan organisasi
13. lingkungan organisasiEva Hany Fanida
 
Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)
Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)
Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)sudarsono mr
 
1.pengantar akuntansi keperilakuan
1.pengantar akuntansi keperilakuan1.pengantar akuntansi keperilakuan
1.pengantar akuntansi keperilakuanpadlah1984
 
Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...
Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...
Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...ridhoaryo
 
Sistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, danSistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, danMiranda Yuanita
 

What's hot (13)

mini research
mini researchmini research
mini research
 
Sistem Informasi manajemen
Sistem Informasi manajemenSistem Informasi manajemen
Sistem Informasi manajemen
 
Sistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategisSistem informasi,organisasi dan strategis
Sistem informasi,organisasi dan strategis
 
Organisasi dan lingkungannya
Organisasi dan lingkungannyaOrganisasi dan lingkungannya
Organisasi dan lingkungannya
 
Manajemen dan Lingkungannya
Manajemen dan LingkungannyaManajemen dan Lingkungannya
Manajemen dan Lingkungannya
 
Peran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkungan
Peran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkunganPeran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkungan
Peran kebijakan-pemerintah-dalam-pengelolaan-dan-pelaporan-kinerja-lingkungan
 
13. lingkungan organisasi
13. lingkungan organisasi13. lingkungan organisasi
13. lingkungan organisasi
 
TUGAS SIM
TUGAS SIMTUGAS SIM
TUGAS SIM
 
Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)
Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)
Pertemuan IX - Lingkungan Organisasi (Teori Organisasi)
 
1.pengantar akuntansi keperilakuan
1.pengantar akuntansi keperilakuan1.pengantar akuntansi keperilakuan
1.pengantar akuntansi keperilakuan
 
Analisa lingkungan titok widodo
Analisa lingkungan titok widodoAnalisa lingkungan titok widodo
Analisa lingkungan titok widodo
 
Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...
Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...
Pengaruh tingkat pengungkapan tanggung jawab sosial dan corporate social resp...
 
Sistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, danSistem informasi, organisasi, manajemen, dan
Sistem informasi, organisasi, manajemen, dan
 

Similar to ORGANISASI

Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...Theofilus Pirri
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...Intan Wachyuni
 
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...Theofilus Pirri
 
PERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.ppt
PERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.pptPERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.ppt
PERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.pptdrionopurnomo1
 
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKPertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKnurul khaiva
 
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...Ipung Sutoyo
 
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...Ipung Sutoyo
 
Sosial dan Lingkungan Organisasi.pptx
Sosial dan Lingkungan Organisasi.pptxSosial dan Lingkungan Organisasi.pptx
Sosial dan Lingkungan Organisasi.pptxbambang900568
 
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)Wisnu Dewobroto
 
SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...
SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...
SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...Rame Priyanto
 
Powerpoint lingkungan bisnis
Powerpoint lingkungan bisnisPowerpoint lingkungan bisnis
Powerpoint lingkungan bisnisIka Dwi Damayanti
 
External Macro Environment Analysis
External Macro Environment AnalysisExternal Macro Environment Analysis
External Macro Environment AnalysisAlfrianty Sauran
 
Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018
Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018
Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018Adrianto Dasoeki
 
Stakeholder Approach benefits in Organization Practices
Stakeholder Approach benefits in Organization PracticesStakeholder Approach benefits in Organization Practices
Stakeholder Approach benefits in Organization Practicesbramantiyo marjuki
 
SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...
SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...
SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...humannisa
 
SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...
SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...
SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...maya indrawati
 
5 information systems, organizations, and strategy
5 information systems,  organizations, and strategy5 information systems,  organizations, and strategy
5 information systems, organizations, and strategyreidjen raden
 
Tugas Kelompok Hari Selasa
Tugas Kelompok Hari Selasa Tugas Kelompok Hari Selasa
Tugas Kelompok Hari Selasa Rizky Kurnia
 

Similar to ORGANISASI (20)

Pengamatan lingkungan
Pengamatan lingkunganPengamatan lingkungan
Pengamatan lingkungan
 
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, external micro environment analysis , universi...
 
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...
SM, Intan Wachyuni, Hapzi Ali, Analisis Lingungan Eksternal Perusahaan, SWOT ...
 
Analisa lingkungan dwi hastho
Analisa lingkungan dwi hasthoAnalisa lingkungan dwi hastho
Analisa lingkungan dwi hastho
 
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...
Sm,theofilus pirri, hapzi ali, scanning lingkungan dan analisi eksternal, uni...
 
PERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.ppt
PERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.pptPERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.ppt
PERT 3_Teori Organisasi Lingkungan Org.ppt
 
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIKPertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
Pertemuan 3 (analisis lingkungan eksternal) MANAJEMEN STRATEGI SEKTOR PUBLIK
 
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary: Scanning Lingkungan dan ana...
 
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...
SM, Purwono Sutoyo, Hapzi Ali, executive summary mengenai: Scanning Lingkunga...
 
Sosial dan Lingkungan Organisasi.pptx
Sosial dan Lingkungan Organisasi.pptxSosial dan Lingkungan Organisasi.pptx
Sosial dan Lingkungan Organisasi.pptx
 
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
Dampak Lingkungan pada Organisasi (Kuliah 5 OMPI)
 
SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...
SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...
SM, Rame Priyanto, Hapzi Ali, External Macro Environment Analysis, Universita...
 
Powerpoint lingkungan bisnis
Powerpoint lingkungan bisnisPowerpoint lingkungan bisnis
Powerpoint lingkungan bisnis
 
External Macro Environment Analysis
External Macro Environment AnalysisExternal Macro Environment Analysis
External Macro Environment Analysis
 
Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018
Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018
Adrianto, Hapzi Ali, Analisis SWOT PT. XYZ, Universitas Mercu Buana, 2018
 
Stakeholder Approach benefits in Organization Practices
Stakeholder Approach benefits in Organization PracticesStakeholder Approach benefits in Organization Practices
Stakeholder Approach benefits in Organization Practices
 
SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...
SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...
SM.humannisa rubina lestari.55117010003. hapzi ali. external micro environmen...
 
SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...
SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...
SM,Maya Dwi Indrawati, Hapzi Ali, Scanning Lingkungan & analisis lingkungan E...
 
5 information systems, organizations, and strategy
5 information systems,  organizations, and strategy5 information systems,  organizations, and strategy
5 information systems, organizations, and strategy
 
Tugas Kelompok Hari Selasa
Tugas Kelompok Hari Selasa Tugas Kelompok Hari Selasa
Tugas Kelompok Hari Selasa
 

Recently uploaded

Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Al-ghifari Erik
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYASITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYAThomz PRTOTO
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxdevina81
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"HaseebBashir5
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxerlyndakasim2
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiSeta Wicaksana
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxSintaDosi
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024HelmyTransformasi
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelHaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYASITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttxSLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
SLIDE 2 BISNIS INTERNASIONAL.ppttttttttx
 
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak""Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
"Melompati Ramtoto: Keterampilan dan Kebahagiaan Anak-anak"
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptxRISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
RISK BASED INTERNAL AUDIT - AUDITING .pptx
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan OrganisasiPerspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
Perspektif Psikologi dalam Perubahan Organisasi
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptxMemaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
Memaksimalkan Waktu untuk Mendapatkan Kampus Impian melalui SBMPTN (1).pptx
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
 
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs TogelTogel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
Togel Online: Panduan Lengkap tentang Dkitoto, Dkitogel, dan Situs Togel
 

ORGANISASI

  • 1. LINGKUNGAN ORGANISASI KELOMPOK 9 • Hana Vinie Wardhani • Indira Warih • Pristyanti R • Indah Trisha H
  • 2. SUDUT MODERNIS Elemen-elemen organisasi yang mempunyai pengaruh terhadap kehidupan organisasi Strategi Bertahan Hidup
  • 3. Membedakan unsur lingkungan dengan 2 cara: Analisis lingkungan umum Keterkaitannya dengan organisasi lain
  • 6. Lingkungan Jauh Faktor-faktor makro yang relatif berada di luar jangkauan organisasi untuk mengubahnya. Organisasi biasanya hanya dapat merespon atau memprediksi untuk mengantisipasi akibat dari perubahan yang ada, dan menyesuaikan diri dengannya. Lingkungan Industri Permasalahan penting dalam pengambilan keputusan organisasi bisnis adalah tentang persaingan. Faktor-faktor lingkungan dan analisis jaringan antar organisasi
  • 8. Lingkungan Jauh Lingkungan Industri Lingkungan Operasi Meliputi elemen yang memengaruhhi operasi organisasi seperti, pasar tenaga kerja, perbankan, pasar sumber daya material, dll. Tujuannya sebagai basis pengambilan keputusan pada level operasional. Bersifat analisis mikro. Faktor-faktor lingkungan dan analisis jaringan antar organisasi
  • 9. Elemen Lingkungan Organisasi pengaruh baik langsung maupun tidak langsung Penyedia bahan-bahan material perusahaan untuk produksi barang/jasa Pemakai produk dan jasa yang dihasilkan perusahaan Pemasok Pelanggan
  • 10. Organisasi oleh para pekerja terampil maupun tidak terampil Orang-orang yang menanamkan modalnya di suatu perusahaan. Serikat Pekerja Pemegang saham Lembaga-lembaga yang mempengaruhi sumber daya uang yang tersedia bagi perusahaan. Masyarakat Keuangan
  • 11. Baik pemerintah daerah, pusat, maupun internasional yang memberi batasan berupa aturan. Pemerintah Perusahaan yang bersaing merebutkan konsumen Pesaing Masyarakat Global Wilayah geografis dimana tempat perusahaan melaksanakan tanggung jawab.
  • 12. Teori Hubungan Organisasi-Lingkungan Teori Kontingensi Ketergantungan Sumber Daya Teori Ekologi Populasi Bagaimana pengaruh lingkungan terhadap organisasi itu sendiri. Bagaimana hubungan organisasi dengan lingkungan yang bersifat independen. Bagaimana hubungan organisasi dilihat dari sudut pandang lingkungan. 1 2 3
  • 13. Teori kontingensi • Struktur organisasi mekanistik Dibuat atas dasar pertimbangan bahwa sistem kerja yang stabil dibutuhkan agar organisasi dapat menjalankan berbagai fungsinya secara efektif. Dengan cara ini, organisasi dapat berjalan secara efisien karena didasarkan prosedur terutama untuk tugas rutin. • Struktur organik Bekerja dengan mengandalkan kreativitas dan daya adaptasi individu dalam melaksanakan tugas. Anggota organisasi memiliki ruang yang lebih luas sejalan dengan perubahan lingkungan yang dihadapi. 1
  • 14. Pertama Tidak ada satupun organisasi yang sepenuhnya terdapat struktur keduanya (organik dan mekanik). Sehingga mudah sekali membedakan satu oganisasi dengan organisasi lain sebatas kecenderungannya pada salah satu tipe struktur organisasi ini. Kedua teori kontingensi tidak harus diartikan sebagai suatu hubungan yang pasif, dimana lingkungan mendikte pengelola organisasi untuk memilih suatu struktur yang sesuai dengannya. Untuk itu biarkan lingkungan berjalan dengan caranya sendiri, lantas perusahaan menciptakan struktur yang dikehendaki. Bagaimanapun, teori ini merupakan dasar konseptual pertama yang mencoba menggambarkan hubungan organisasi dan lingkungan. 1 Kritik terhadap organik vs mekanik
  • 15. 2 Teori Ketergantungan Sumber Daya Ide dasar teori ketergantungan sumber daya adalah bahwa hubungan organisasi dan lingkungan bersifat dependen. Yaitu, organisasi bergantung kepada lingkungan untuk mendapatkan sumber daya. Teori ini bertujuan memberi gambaran mengenai faktor-faktor yang diperhatikan pada lingkungan, berdasarkan ketergantungan organisasi terhadap sumber daya tertentu yang vital bagi kelangsungan hidupnya. Organisasi bergantung kepada lingkungan berkenaan dengan output atau hasil produksinya yang harus dipasarkan atau disampaikan kepada pelanggan.
  • 16. Organisasi mengalami ketergantungan sumber daya, maka analisisnya adalah bagaimana aktor lain dapat mempengaruhi ketergantunga tersebut. Pengaruhnya bisa postif maupun negatif. Berarti organisasi mendapat persaingan dalam memperoleh sumber daya bahan mentah dan akan mengalami ketergantungan. Tugas administrator adalah mencari cara untuk mengurangi ketergantungan tersebut. Organisasi Investor output Sektor teknologi Supplier Pegawai 2
  • 17. TEORI EKOLOGI POPULASI 3 Teori ini melihat dari sudut pandang lingkungan. Ciri-ciri dari industri semacam ini adalah bahwa organsasi yang ingin masuk dapat melakukannya dengan relative mudah, sehingga sering kali mengakibatkan persaingan yang sangat ketat antara satu organisasi dengan organisasi lainnya. Teori ini menjelaskan tiga tahap perkembangan yang merupakan proses seleksi dalam suatu populasi organisasi lingkungan juga memilih antara tawaran produk yang paling sesuai dengan tuntutan dan kebutuhannya Variasi Seleksi Retensi/Survival muncul organisasi baru yang menawarkan pilihan atau variasi produk yang berbeda.
  • 18. 3 Kelemahan pokok teori ini (Menurut Hatsch) • Pertama, konsep ‘fitness’ atau kekuatan/daya tahan yang mendukung kemampuan organisasi untuk bertahan, tidak didefinisikan secara jelas. • Kedua, kurang mampu menjelaskan jenis industry di mana hambatan masuk atau hambatan keluar relative besar.

Editor's Notes

  1. Template ini menggunakan huruf Bebas Neue Bold dan Open Sans. Jika belum ada di komputer Anda silakan download dulu di: https://www.fontsquirrel.com/fonts/bebas-neue https://www.fontsquirrel.com/fonts/open-sans