SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
ASSALAMUALAIKUM
Disusunoleh :
FiskyIlhamPratama
IndahNurApriliani
M. Arfani Ardian Syah
Saeful Umam
Tondo Laksono
UmrohFudolla
KERAJAAN
MATARAM KUNO
(Abad VIII-X Masehi)
Kerajaan MataramKuno merupakan kerajaan hindu-
buddha yang berkembangdi jawa tengah pada abadVIII
masehi. Kerajaan ini didirikanoleh sanaha dari Galuh, Jawa
Barat.Pusat pemerintahankerajaanMataram kuno disebut
Bhumi Mataram dan terletakdi pedalaman JawaTengah.
Pada masa pemerintahan Sanjaya,kerajaanmataram kuno
merupakan kerajaanbercorakhindu.Akan tetapi, setelah
sanjaya wafat,agama buddha mulai berkembangpesat di
Bhumi mataram.Akibatnya muncul kekuatanbaru yaitu
dinasti syailendra yang bercorak buddha .
A. Kondisi Geografis
Bhumi Mataramterletak di pedalaman JawaTengah.
WilayahBhumi mataramterbentangdi 3 daerahyaitu
kedu,yogyakarta,dan surakarta.Keberadaan sungai
bogowonto,sungai progo, sungai elo dan sungai bengawan
solo dimanfaatkan masyarakat sekitarnya untuk berbagai
keperluanseperti irigasi,perikanan,keperluanrumah tangga
dan sarana transformasi.keberdaansungai ini telah
memperlancar hubungan perdagangan kerajaan mataram
kuno dengan dunia luar.
B. Kehidupan Politik
pada masa pemerintahan sanjaya, mataram menjadi
kerajaanbesar dan makmur, setelah meninggal, kerajaan
mataramkuno dipimpinoleh putra sanjaya yang bernama
rakai panangkaran pada masa pemerintahanrakai
panangkaran agama buddha di mataramsangat kuat. pada
masa ini dinastisyailendra yang beragama buddha sudah
terbentuk dan mulai memainkan peranan di bidangpolitik.
• Berdasarkanprasastiyang di temukan kerajaanmataram
memiliki struktur birokasisebagai berikut :
1. pusat kerajaan yaitudaerahibu kota kerajaandengan
istana sri maharaja,tempat tinggal
putra raja ,para pejabat tinggi kerajaan,
serta para abdi dalem
2. watak yaitudaerahyang dikuasai para pejabat
kerajaan
3. wanua yaitudesa desa yang diperinah oleh para
pejabatdesa ( rama )
C. Kehidupan ekonomi
kehidupan ekonomi kerajaan mataram kuno bertumpu
pada sektor pertanian.padamasa pemerintahanrakai
kayuwangi sektor perdagangan mulai mendapatkan
perhatian.Aktivitas perhubungan dan perdagangan di sekitar
sungai bengawan solo. Dari kegiatanekonomi pertanian,
perdagangan,dan industri rumah tangga tersebut kerajaan
mataramdapat menarikpajak.Pajak merupkan salahsatu
penyumbang pendapatankerajaanyang penting.
D. KehidupanAgama
kerajaan mataram di perintah oleh dinasti sanjaya dan
dinasti syailendra.Kedua dinasti tersebutmemiliki
kebudayaanberbeda. Dinastisanjaya beragama hindu syiwa
berkuasadi utara.Sedangakandinasti syailendra yang
beragama buddha mahayana berkuasa di selatan.Kedua
agama tersebut dapat hidup berdampingan. Pembauranini
terlihat denganadanya pernikahanpolitik antara rakai pikatan
dan pramodhawardhani.
E. Kondisi sosial budaya
kebudayaan masyarakat mataram kuno bernilai sangat
tinggi.Tingginya kebudayaanitu dibuktikandengan
banyaknya peninggalanberupa prasastidan candi.Prasasti
peninggalan kerajaanmataramkuno antara lainprasasti
canggal, prasastikelurak,dan prasasti mantyasih.Prasasti
tersebutditulis denganmenggunakanhuruf pallawa dan
bahasa sansekerta. Masyarakatmataram terkenaldengan
keunggulan dalamseni bangun candi. Candi agama buddha
yang terkenal adalahcandi borobudur sedangkan candi hindu
yang terkenal adalahcandi prambanan.
TERIMA KASIH
    

More Related Content

What's hot

Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan AcehNadia Eva
 
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaKerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaSuci Mairoza Sya
 
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnyaFitriHastuti2
 
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomiKerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomiFitriHastuti2
 
Kesultanan Demak
Kesultanan DemakKesultanan Demak
Kesultanan DemakHerdiana
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kunochlorophylls
 
Perang melawan kolonialisme
Perang melawan kolonialismePerang melawan kolonialisme
Perang melawan kolonialismeFikri Yaqin
 
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)maghfiraputeri
 
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan BantenPPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan BantenDoris Agusnita
 
Kerajaan Aceh Darussalam
Kerajaan Aceh DarussalamKerajaan Aceh Darussalam
Kerajaan Aceh DarussalamMira Pribadi
 
Sejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajangSejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajangYoshua Putra
 

What's hot (20)

ISLAM MASUK ISTANA RAJA
ISLAM MASUK ISTANA RAJAISLAM MASUK ISTANA RAJA
ISLAM MASUK ISTANA RAJA
 
Kerajaan Aceh
Kerajaan AcehKerajaan Aceh
Kerajaan Aceh
 
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaKerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
 
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnyasejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
sejarah Kerajaan samudra pasai politik ekonomi dan letak geografisnya
 
Kerajaan Demak
Kerajaan DemakKerajaan Demak
Kerajaan Demak
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomiKerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
Kerajaan demak, sumber sejarah, letak geografis, politik,silsilah raja, ekonomi
 
Kesultanan Demak
Kesultanan DemakKesultanan Demak
Kesultanan Demak
 
Tugas sejarah kerajaan aceh
Tugas sejarah kerajaan acehTugas sejarah kerajaan aceh
Tugas sejarah kerajaan aceh
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajibPpt sejarah bab 3 sma x wajib
Ppt sejarah bab 3 sma x wajib
 
Perang melawan kolonialisme
Perang melawan kolonialismePerang melawan kolonialisme
Perang melawan kolonialisme
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
 
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan BantenPPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
PPT kerajaan Demak dan kerajaan Banten
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
 
Samudra Pasai
Samudra PasaiSamudra Pasai
Samudra Pasai
 
Kerajaan Banjar
Kerajaan BanjarKerajaan Banjar
Kerajaan Banjar
 
Kerajaan Aceh Darussalam
Kerajaan Aceh DarussalamKerajaan Aceh Darussalam
Kerajaan Aceh Darussalam
 
Sejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajangSejarah kerajaan pajang
Sejarah kerajaan pajang
 

Viewers also liked

Sistem Pemerintahan Negara
Sistem Pemerintahan NegaraSistem Pemerintahan Negara
Sistem Pemerintahan NegaraIndah Apriliani
 
membuat blog di wordpress
membuat blog di wordpressmembuat blog di wordpress
membuat blog di wordpressIndah Apriliani
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoFebii_L
 
Kerajaan mataram kuno 1
Kerajaan mataram kuno 1Kerajaan mataram kuno 1
Kerajaan mataram kuno 1josephinne
 
Kerajaan bercorak hindu budha di indonesia
Kerajaan bercorak hindu budha di indonesiaKerajaan bercorak hindu budha di indonesia
Kerajaan bercorak hindu budha di indonesiavinokasep
 
SISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONAL
SISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONALSISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONAL
SISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONALZainal Abidin
 

Viewers also liked (10)

Sistem Pemerintahan Negara
Sistem Pemerintahan NegaraSistem Pemerintahan Negara
Sistem Pemerintahan Negara
 
membuat blog di wordpress
membuat blog di wordpressmembuat blog di wordpress
membuat blog di wordpress
 
Mataram kuno
Mataram kunoMataram kuno
Mataram kuno
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
 
Kerajaan mataram kuno 1
Kerajaan mataram kuno 1Kerajaan mataram kuno 1
Kerajaan mataram kuno 1
 
kerajaan mataram kuno
kerajaan mataram kunokerajaan mataram kuno
kerajaan mataram kuno
 
Kerajaan bercorak hindu budha di indonesia
Kerajaan bercorak hindu budha di indonesiaKerajaan bercorak hindu budha di indonesia
Kerajaan bercorak hindu budha di indonesia
 
kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno
 
SISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONAL
SISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONALSISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONAL
SISTEM HUKUM DAN PERADILAN NASIONAL
 
Ppt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budhaPpt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budha
 

Similar to kerajaan mataram kuno

Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5 Stella Bakti Lakka
 
sejarah kerajan mataram kuno dan kediri
sejarah kerajan mataram kuno dan kedirisejarah kerajan mataram kuno dan kediri
sejarah kerajan mataram kuno dan kediriKevinAnggono
 
Aspek Kehidupan Kerajaan Hindu
Aspek Kehidupan Kerajaan HinduAspek Kehidupan Kerajaan Hindu
Aspek Kehidupan Kerajaan HinduFirdika Arini
 
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptxKerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptxHafidMuhammadRafdi
 
IPS kerajaan hindu budha islam.pptx
IPS  kerajaan hindu budha islam.pptxIPS  kerajaan hindu budha islam.pptx
IPS kerajaan hindu budha islam.pptxmilatularifah
 
Sejarah indonesia sma kelas xi
Sejarah indonesia sma kelas xiSejarah indonesia sma kelas xi
Sejarah indonesia sma kelas xiVirgiana Anggi
 
Tugas Sejarah Presentasi
Tugas Sejarah PresentasiTugas Sejarah Presentasi
Tugas Sejarah PresentasiAkifKholili
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahittikha12
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahitajidider
 
Kerajaan Tradisional di Indonesia
Kerajaan Tradisional di IndonesiaKerajaan Tradisional di Indonesia
Kerajaan Tradisional di IndonesiaFina Defisa
 
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptxSejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptxulthufna1
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosariTita Rosita
 
Sejarah kertas 3 bab 3
Sejarah kertas 3 bab 3Sejarah kertas 3 bab 3
Sejarah kertas 3 bab 3Cg Sue
 
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Muhamad Tsani Farhan
 

Similar to kerajaan mataram kuno (20)

Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
 
sejarah kerajan mataram kuno dan kediri
sejarah kerajan mataram kuno dan kedirisejarah kerajan mataram kuno dan kediri
sejarah kerajan mataram kuno dan kediri
 
SEJARAH KELAS X K13
SEJARAH KELAS X K13SEJARAH KELAS X K13
SEJARAH KELAS X K13
 
Aspek Kehidupan Kerajaan Hindu
Aspek Kehidupan Kerajaan HinduAspek Kehidupan Kerajaan Hindu
Aspek Kehidupan Kerajaan Hindu
 
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptxKerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
 
IPS kerajaan hindu budha islam.pptx
IPS  kerajaan hindu budha islam.pptxIPS  kerajaan hindu budha islam.pptx
IPS kerajaan hindu budha islam.pptx
 
Sejarah indonesia sma kelas xi
Sejarah indonesia sma kelas xiSejarah indonesia sma kelas xi
Sejarah indonesia sma kelas xi
 
Tugas Sejarah Presentasi
Tugas Sejarah PresentasiTugas Sejarah Presentasi
Tugas Sejarah Presentasi
 
Tugas Sejarah
Tugas  SejarahTugas  Sejarah
Tugas Sejarah
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
KERAJAAN MATARAM KUNO
KERAJAAN MATARAM KUNOKERAJAAN MATARAM KUNO
KERAJAAN MATARAM KUNO
 
Kerajaan Tradisional di Indonesia
Kerajaan Tradisional di IndonesiaKerajaan Tradisional di Indonesia
Kerajaan Tradisional di Indonesia
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
 
Kerajaan mataram islam
Kerajaan mataram islamKerajaan mataram islam
Kerajaan mataram islam
 
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptxSejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
 
Kerajaan singosari
Kerajaan singosariKerajaan singosari
Kerajaan singosari
 
Sejarah kertas 3 bab 3
Sejarah kertas 3 bab 3Sejarah kertas 3 bab 3
Sejarah kertas 3 bab 3
 
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
 

Recently uploaded

Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..ikayogakinasih12
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxJamhuriIshak
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 

Recently uploaded (20)

Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
AKSI NYATA NARKOBA ATAU OBAT TERLARANG..
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptxBAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
BAHAN SOSIALISASI PPDB SMA-SMK NEGERI DISDIKSU TP. 2024-2025 REVISI.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 

kerajaan mataram kuno

  • 2. Disusunoleh : FiskyIlhamPratama IndahNurApriliani M. Arfani Ardian Syah Saeful Umam Tondo Laksono UmrohFudolla
  • 4. Kerajaan MataramKuno merupakan kerajaan hindu- buddha yang berkembangdi jawa tengah pada abadVIII masehi. Kerajaan ini didirikanoleh sanaha dari Galuh, Jawa Barat.Pusat pemerintahankerajaanMataram kuno disebut Bhumi Mataram dan terletakdi pedalaman JawaTengah. Pada masa pemerintahan Sanjaya,kerajaanmataram kuno merupakan kerajaanbercorakhindu.Akan tetapi, setelah sanjaya wafat,agama buddha mulai berkembangpesat di Bhumi mataram.Akibatnya muncul kekuatanbaru yaitu dinasti syailendra yang bercorak buddha .
  • 5. A. Kondisi Geografis Bhumi Mataramterletak di pedalaman JawaTengah. WilayahBhumi mataramterbentangdi 3 daerahyaitu kedu,yogyakarta,dan surakarta.Keberadaan sungai bogowonto,sungai progo, sungai elo dan sungai bengawan solo dimanfaatkan masyarakat sekitarnya untuk berbagai keperluanseperti irigasi,perikanan,keperluanrumah tangga dan sarana transformasi.keberdaansungai ini telah memperlancar hubungan perdagangan kerajaan mataram kuno dengan dunia luar.
  • 6. B. Kehidupan Politik pada masa pemerintahan sanjaya, mataram menjadi kerajaanbesar dan makmur, setelah meninggal, kerajaan mataramkuno dipimpinoleh putra sanjaya yang bernama rakai panangkaran pada masa pemerintahanrakai panangkaran agama buddha di mataramsangat kuat. pada masa ini dinastisyailendra yang beragama buddha sudah terbentuk dan mulai memainkan peranan di bidangpolitik.
  • 7. • Berdasarkanprasastiyang di temukan kerajaanmataram memiliki struktur birokasisebagai berikut : 1. pusat kerajaan yaitudaerahibu kota kerajaandengan istana sri maharaja,tempat tinggal putra raja ,para pejabat tinggi kerajaan, serta para abdi dalem 2. watak yaitudaerahyang dikuasai para pejabat kerajaan 3. wanua yaitudesa desa yang diperinah oleh para pejabatdesa ( rama )
  • 8. C. Kehidupan ekonomi kehidupan ekonomi kerajaan mataram kuno bertumpu pada sektor pertanian.padamasa pemerintahanrakai kayuwangi sektor perdagangan mulai mendapatkan perhatian.Aktivitas perhubungan dan perdagangan di sekitar sungai bengawan solo. Dari kegiatanekonomi pertanian, perdagangan,dan industri rumah tangga tersebut kerajaan mataramdapat menarikpajak.Pajak merupkan salahsatu penyumbang pendapatankerajaanyang penting.
  • 9. D. KehidupanAgama kerajaan mataram di perintah oleh dinasti sanjaya dan dinasti syailendra.Kedua dinasti tersebutmemiliki kebudayaanberbeda. Dinastisanjaya beragama hindu syiwa berkuasadi utara.Sedangakandinasti syailendra yang beragama buddha mahayana berkuasa di selatan.Kedua agama tersebut dapat hidup berdampingan. Pembauranini terlihat denganadanya pernikahanpolitik antara rakai pikatan dan pramodhawardhani.
  • 10. E. Kondisi sosial budaya kebudayaan masyarakat mataram kuno bernilai sangat tinggi.Tingginya kebudayaanitu dibuktikandengan banyaknya peninggalanberupa prasastidan candi.Prasasti peninggalan kerajaanmataramkuno antara lainprasasti canggal, prasastikelurak,dan prasasti mantyasih.Prasasti tersebutditulis denganmenggunakanhuruf pallawa dan bahasa sansekerta. Masyarakatmataram terkenaldengan keunggulan dalamseni bangun candi. Candi agama buddha yang terkenal adalahcandi borobudur sedangkan candi hindu yang terkenal adalahcandi prambanan.
  • 11. TERIMA KASIH     