SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN ANEMIA PADA
REMAJA PUTERI MELALUI PROGRAM PEMBERIAN
TABLET TAMBAH DARAH (TTD) DI SEKOLAH
Oleh :
Tenaga Pelaksana Gizi
Puskesmas KTK Kota Solok
Disampaikan pada:
Kegiatan Pemantauan Distribusi Tablet Tambah Darah (TTD )
Solok, 26 Oktober 2022
KONSEP
ANEMIA
DAN
PENYEBAB
AKTIVITAS
REMAJA
PUTRI
1
MANAJEMEN
PEMBERIAN TTD
REMATRI DI
SEKOLAH
GIZI
SEIMBANG
2 3 4
OUTLINE
AKTIVITAS REMAJA PUTRI
1
MASA DEPAN CERAH
PENUH PETUALANGAN
ADALAH MILIK KITA
IBARAT SMART GADGET......
REMAJA ITU CERDAS, PUNYA BANYAK
FITUR, KEREN DAN AKTIF
Gak gampang memang menjalani
masa remaja kini, banyak hal
yang bikin galau, aktivitas
seabrek yang melelahkan, ujian
sekolah, PR yang banyak, belum
lagi debat alot dengan orang
tua yang kadang (setelah
dipikir-pikir) gak perlu
Jika remaja bisa menjalaninya,
remaja akan tumbuh optimal jadi
remaja yang tangguh.
TINGGINYA AKTIVITAS DAN KEBUTUHAN
ASUPAN TUBUH KITA HARUS
DIBARENGI OLEH KONSUMSI MAKANAN
YANG CUKUP
Perilaku Berisiko Kesehatan Remaja
8 dari 10 remaja
kurang makan
sayur dan buah
2 dari 3 remaja
Merasa orang tua
tidak mengerti
1 dari 2 remaja
Merasa kesepian
dan khawatir
berlebih
1 dari 5 remaja
pernah dibully
2 dari 3 remaja
tidak sarapan pagi
1 dari 2 remaja
konsumsi makanan
siap saji ≥1 sehari
1 dari 4 remaja
konsumsi soft drink
≥1 sehari
1 dari 4
remaja
pernah
merokok
2 dari 5 remaja
Kurang aktifitas
fisik
KONSEP ANEMIA DAN PENYEBAB
2
ANEMIA
.
Untuk Remaja Putri dikatakan anemia
apabila Hb < 12 gr/dl
Suatu kondisi tubuh dimana kadar
hemoglobin (Hb) dalam sel darah
merah lebih rendah, yang
menunjukkan kurangnya jumlah sel
darah merah yang bersirkulasi.
Akibatnya jumlah Oksigen yang
diangkut ke jaringan tubuh
berkurang
FUNGSI HEMOGLOBIN
Membawa Oksigen (O2)
dari paru-paru menuju
jaringan tubuh
Membawa gas asam
arang (CO2) dari
jaringan menuju ke paru-
paru
1
2
h
Pada masa anak-anak (30%) dan
Remaja (48%) yang mengalami
menstruasi
Setiap anak dengan tingkat pertumbuhan
yang meningkat yang kebutuhannya tidak
dipenuhi secara memadai akan BERISIKO
ANEMIA
MENGAPA REMAJA PUTRI RENTAN ANEMIA ?
Rematri mengalami menstruasi
sehingga kehilangan banyak darah
Sedang tumbuh sangat pesat sehingga
perlu zat gizi lebih banyak
Kurang asupan kaya zat besi dan protein
dalam makanan sehari-hari
Sering melakukan diet yang keliru
untuk menurunkan berat badan
5 L : Letih, lemah, Lesu, Lalai, Lupa
Imunitas rendah meningkatkan resiko
penyakit infeksi
Produktifitas turun
Pada anemia berat : tidak mampu mempertahankan suhu
tubuh setelah terpapar pada suhu dingin / sesak nafas
Gangguan Kognitif Permanen bila terjadi di
usia dini : Kurang Cerdas
DAMPAK ANEMIA PADA REMAJA
REMAJA PUTRI ADALAH CALON IBU
Dampak anemia pada rematri terbawa hingga dia menjadi ibu
hamil anemia yang dapat mengakibatkan
Akan memperparah anemia saat hamil
 Resiko mengalami keguguran
 Perdarahan saat melahirkan
 Melahirkan Bayi BBLR  Anak stunting
Penyebab kematian ibu melahirkan karena perdarahan
Suplementasi
Tablet Tambah
Darah
Peningkatan asupan gizi
seimbang termasuk makan
makanan yang kaya zat besi
Pengobatan
kecacingan,malari
a, dll
Fortifikasi bahan
makanan dengan
zat besi
Prinsip Pencegahan Anemia
MANAJEMEN PEMBERIAN TTD
REMATRI DI SEKOLAH
2
3
4
PEMBERIAN TABLET TAMBAH DARAH
REMAJA PUTRI
Suplementasi
TTD pada rematri
salah satu upaya
pemerintah
memenuhi
asupan zat besi.
Pemberian TTD
dilakukan pada
remaja putri mulai
dari usia 12-18
tahun di institusi
Pendidikan (SMP
dan SMA atau
yang sederajat
Bagaimana Mendapat TTD ?
TTD diberikan dari sekolah
melalui UKS dari Puskesmas
(Tenaga Gizi atau bidan)
TTD REMATRI
Minum TTD mengandung
60 mg Besi elemental dan
Asam Folat 400µg
Setiap siswi
mendapat 52 tablet
untuk 1 tahun
Setiap siswi minum
1 (satu) tablet per
minggu
BAGAIMANA MINUM TTD ?
AMANKAH TTD ?
Konsumsi zat besi secara terus menerus tidak akan
menyebabkan keracunan karena tubuh mempunyai
sifat autoregulasi zat besi.
Bila tubuh kekurangan zat besi, maka absorpsi zat
besi yang dikonsumsi akan banyak, sebaliknya bila
tubuh tidak mengalami kekurangan zat besi maka
absorpsi besi hanya sedikit, oleh karena itu TTD aman
untuk dikonsumsi
PENCATATAN DAN PELAPORAN
Pencatatan
Institusi Pendidikan melalui UKS
• Dilakukan oleh tim pelaksana UKS
di sekolah (guru UKS)
• Kartu Suplementasi Gizi / Aplikasi
Ceria:
diisi sendiri oleh remaja putri
• Buku Rapor Kesehatanku:
terdiri dari Buku Informasi Kesehatan
dan Buku Catatan Kesehatan
GIZI SEIMBANG
04
1. Piring berisi sajian makanan : makanan pokok, sayuran, lauk-pauk, dan buah-buahan
(porsi seimbang) untuk kebutuhan tubuh;
2. Minum air putih;
3. Batasi gula, garam dan minyak/lemah;
4. Cuci tangan dengan sabun dan air bersih mengalir sebelum makan
Tingginya aktivitas dan kebutuhan asupan tubuh kita
harus dibarengi oleh konsumsi makanan seimbang
MAKANAN YANG MENINGKATKAN
PENYERAPAN ZAT BESI
Buah-buahan sumber
vitamin C (jeruk, pepaya,
mangga, jambu biji dan lain-
lain).
Sumber protein hewani,
seperti telur, hati, ikan,
unggas dan daging.
HINDARI MENGONSUMSI TTD
BERSAMAAN DENGAN
Susu Hewani karena umumnya
mengandung kalsium dalam
jumlah tinggi sehingga dapat
menurunkan penyerapan zat vesi
di mukosa lambung
Teh dan kopi karena mengandung
fitat dan tanin yang dapat
mengikat zat besi menjadi
kompleks sehingga tidak dapat
diserap
Tablet kalsium (kalk) dosis tinggi
dapat penyerapan zat besi
Obat sakit maag yang berfungsi
melapisi permukaan lambung
sehingga penyerapan zat besi
terhambat.
Apabila ingin
mengonsumsi
makanan dan
minuman yang
dapat
menghambat
penyerapan zat
besi, sebaiknya
dilakukan 2 (Dua)
jam sebelum atau
sesudah
mengonsumsi TTD
PENUTUP
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to PEMBERIAN TTD DALAM UPAYA PENCEGAHAN ANEMIA PADA REMATRI.pptx

CIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptx
CIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptxCIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptx
CIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptx
sugiartysoepardi
 
Kadarzi
KadarziKadarzi
Kadarzi
Health
 
aksibergizi-230127135013-94393bb9.pdf
aksibergizi-230127135013-94393bb9.pdfaksibergizi-230127135013-94393bb9.pdf
aksibergizi-230127135013-94393bb9.pdf
lindazuma1
 
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptxNutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
ajescool
 

Similar to PEMBERIAN TTD DALAM UPAYA PENCEGAHAN ANEMIA PADA REMATRI.pptx (20)

PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptxPPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
PPT GIZI REMAJA SMA-edit.pptx
 
PENCEGAH STUNTING BAGI REMAJA PUTRA PPPP
PENCEGAH STUNTING BAGI REMAJA PUTRA PPPPPENCEGAH STUNTING BAGI REMAJA PUTRA PPPP
PENCEGAH STUNTING BAGI REMAJA PUTRA PPPP
 
PAKK3243 Perancangan Menu
PAKK3243 Perancangan MenuPAKK3243 Perancangan Menu
PAKK3243 Perancangan Menu
 
CIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptx
CIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptxCIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptx
CIPTAKAN GENERASI YANG BEBAS STUNTING UNTUK Indonesia LEBIH.pptx
 
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptxremaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
remaja sehat itu keren (Kesehatan Jasmani).pptx
 
Kadarzi
KadarziKadarzi
Kadarzi
 
PERAN KADER SURVEILANS GIZI.ppt
PERAN KADER SURVEILANS GIZI.pptPERAN KADER SURVEILANS GIZI.ppt
PERAN KADER SURVEILANS GIZI.ppt
 
aksibergizi.pptx
aksibergizi.pptxaksibergizi.pptx
aksibergizi.pptx
 
aksibergizi-230127135013-94393bb9.pdf
aksibergizi-230127135013-94393bb9.pdfaksibergizi-230127135013-94393bb9.pdf
aksibergizi-230127135013-94393bb9.pdf
 
Kadarzi pkm lumbang
Kadarzi pkm lumbangKadarzi pkm lumbang
Kadarzi pkm lumbang
 
Upaya perbaikan gizi dan keluarga
Upaya perbaikan gizi dan keluargaUpaya perbaikan gizi dan keluarga
Upaya perbaikan gizi dan keluarga
 
progker stunting 080.pptx
progker stunting 080.pptxprogker stunting 080.pptx
progker stunting 080.pptx
 
Kadarzi
KadarziKadarzi
Kadarzi
 
E
EE
E
 
Gizi Seimbang dan Protein Cegah Masalah Gizi.pptx
Gizi Seimbang dan Protein Cegah Masalah Gizi.pptxGizi Seimbang dan Protein Cegah Masalah Gizi.pptx
Gizi Seimbang dan Protein Cegah Masalah Gizi.pptx
 
1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt
1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt
1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt
 
1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt
1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt
1000 HPK Vs AKI dan AKB.ppt
 
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptxNutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
 
2.2. PPT Pendampingan Calon Pengantin.pptx
2.2. PPT Pendampingan Calon Pengantin.pptx2.2. PPT Pendampingan Calon Pengantin.pptx
2.2. PPT Pendampingan Calon Pengantin.pptx
 
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptxMENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
 

More from ElsisRosari (6)

makalah pos gizi 2022 nila.docx
makalah pos gizi 2022 nila.docxmakalah pos gizi 2022 nila.docx
makalah pos gizi 2022 nila.docx
 
Contoh menu makanan bayi usia 6 sampai 8 bulan.docx
Contoh menu makanan bayi usia 6 sampai 8 bulan.docxContoh menu makanan bayi usia 6 sampai 8 bulan.docx
Contoh menu makanan bayi usia 6 sampai 8 bulan.docx
 
GIZI IBU HAMIL.docx
GIZI IBU HAMIL.docxGIZI IBU HAMIL.docx
GIZI IBU HAMIL.docx
 
GIZI ANAK USIA DINI.pptx
GIZI ANAK USIA DINI.pptxGIZI ANAK USIA DINI.pptx
GIZI ANAK USIA DINI.pptx
 
BAHAN UKS GIZI (ZAT GIZI DAN MAKANAN).ppt
BAHAN UKS GIZI (ZAT GIZI DAN MAKANAN).pptBAHAN UKS GIZI (ZAT GIZI DAN MAKANAN).ppt
BAHAN UKS GIZI (ZAT GIZI DAN MAKANAN).ppt
 
PENILAIAN STATUS GIZI SECARA ANTROPOMETRI.pptx
PENILAIAN STATUS GIZI SECARA ANTROPOMETRI.pptxPENILAIAN STATUS GIZI SECARA ANTROPOMETRI.pptx
PENILAIAN STATUS GIZI SECARA ANTROPOMETRI.pptx
 

Recently uploaded

Obat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan Bandung
Obat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan BandungObat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan Bandung
Obat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan Bandung
Halo Docter
 
Presentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptx
Presentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptxPresentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptx
Presentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptx
PeniMSaptoargo2
 
Tren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptx
Tren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptxTren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptx
Tren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptx
cheatingw995
 
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
distribusi obat farmasi manfar rumah sakit
distribusi obat farmasi manfar rumah sakitdistribusi obat farmasi manfar rumah sakit
distribusi obat farmasi manfar rumah sakit
PutriKemala3
 

Recently uploaded (20)

epidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.ppt
epidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.pptepidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.ppt
epidemiologi-penyakit-tidak-menular.ppt-1 2.ppt
 
Obat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan Bandung
Obat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan BandungObat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan Bandung
Obat Aborsi Bandung 081901 222272 Obat Penggugur Kandungan Bandung
 
Presentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptx
Presentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptxPresentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptx
Presentasi Hasil MCU 2023 - RSMU (1).pptx
 
Penyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptx
Penyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptxPenyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptx
Penyuluhan kesehatan Diabetes melitus .pptx
 
Tren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptx
Tren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptxTren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptx
Tren dan Issue dalam keperawatan gawat darurat. EBP.pptx
 
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggiHigh Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
High Risk Infant modul perkembangan bayi risiko tinggi
 
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
Nama : obat penggugur kandungan wa " 087776558899
 
distribusi obat farmasi manfar rumah sakit
distribusi obat farmasi manfar rumah sakitdistribusi obat farmasi manfar rumah sakit
distribusi obat farmasi manfar rumah sakit
 
Tata laksana batuk disesuaikan dengan penyakit dasar.pptx
Tata laksana batuk disesuaikan dengan penyakit dasar.pptxTata laksana batuk disesuaikan dengan penyakit dasar.pptx
Tata laksana batuk disesuaikan dengan penyakit dasar.pptx
 
HEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOST
HEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOSTHEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOST
HEMOSTASIs darah HEMOSTASIs darah HEMOST
 
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
Low Back Pain untuk Awam dan pekerja tahun 2024
 
pemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptx
pemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptxpemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptx
pemeriksaan fisik Telinga hidung tenggorok bedah kepala leher.pptx
 
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanitapower point kesehatan reproduksi pria dan wanita
power point kesehatan reproduksi pria dan wanita
 
Chapter 1 Introduction to veterinary pharmacy
Chapter 1 Introduction to veterinary pharmacyChapter 1 Introduction to veterinary pharmacy
Chapter 1 Introduction to veterinary pharmacy
 
CRS OBG - AUB e.c Hiperplasia endometrium.pptx
CRS OBG - AUB e.c Hiperplasia endometrium.pptxCRS OBG - AUB e.c Hiperplasia endometrium.pptx
CRS OBG - AUB e.c Hiperplasia endometrium.pptx
 
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
sosialisasi lomba inovasi daerah tahun 2024 kementrian kesehatan republik ind...
 
Asuhan Keperawatan Gagal ginjal akut & kronik.pptx
Asuhan Keperawatan Gagal ginjal akut & kronik.pptxAsuhan Keperawatan Gagal ginjal akut & kronik.pptx
Asuhan Keperawatan Gagal ginjal akut & kronik.pptx
 
Movi Tri Wulandari - Portofolio Perawat
Movi Tri Wulandari -  Portofolio PerawatMovi Tri Wulandari -  Portofolio Perawat
Movi Tri Wulandari - Portofolio Perawat
 
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptxProsedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
Prosedur FFR & Instalasi FFR di Ruang Cathlab.pptx
 
Pengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptx
Pengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptxPengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptx
Pengantar kepemimpinan dalam kebidanan.pptx
 

PEMBERIAN TTD DALAM UPAYA PENCEGAHAN ANEMIA PADA REMATRI.pptx

  • 1. PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN ANEMIA PADA REMAJA PUTERI MELALUI PROGRAM PEMBERIAN TABLET TAMBAH DARAH (TTD) DI SEKOLAH Oleh : Tenaga Pelaksana Gizi Puskesmas KTK Kota Solok Disampaikan pada: Kegiatan Pemantauan Distribusi Tablet Tambah Darah (TTD ) Solok, 26 Oktober 2022
  • 3. AKTIVITAS REMAJA PUTRI 1 MASA DEPAN CERAH PENUH PETUALANGAN ADALAH MILIK KITA IBARAT SMART GADGET...... REMAJA ITU CERDAS, PUNYA BANYAK FITUR, KEREN DAN AKTIF
  • 4. Gak gampang memang menjalani masa remaja kini, banyak hal yang bikin galau, aktivitas seabrek yang melelahkan, ujian sekolah, PR yang banyak, belum lagi debat alot dengan orang tua yang kadang (setelah dipikir-pikir) gak perlu Jika remaja bisa menjalaninya, remaja akan tumbuh optimal jadi remaja yang tangguh.
  • 5. TINGGINYA AKTIVITAS DAN KEBUTUHAN ASUPAN TUBUH KITA HARUS DIBARENGI OLEH KONSUMSI MAKANAN YANG CUKUP
  • 6. Perilaku Berisiko Kesehatan Remaja 8 dari 10 remaja kurang makan sayur dan buah 2 dari 3 remaja Merasa orang tua tidak mengerti 1 dari 2 remaja Merasa kesepian dan khawatir berlebih 1 dari 5 remaja pernah dibully 2 dari 3 remaja tidak sarapan pagi 1 dari 2 remaja konsumsi makanan siap saji ≥1 sehari 1 dari 4 remaja konsumsi soft drink ≥1 sehari 1 dari 4 remaja pernah merokok 2 dari 5 remaja Kurang aktifitas fisik
  • 7. KONSEP ANEMIA DAN PENYEBAB 2
  • 8. ANEMIA . Untuk Remaja Putri dikatakan anemia apabila Hb < 12 gr/dl Suatu kondisi tubuh dimana kadar hemoglobin (Hb) dalam sel darah merah lebih rendah, yang menunjukkan kurangnya jumlah sel darah merah yang bersirkulasi. Akibatnya jumlah Oksigen yang diangkut ke jaringan tubuh berkurang
  • 9. FUNGSI HEMOGLOBIN Membawa Oksigen (O2) dari paru-paru menuju jaringan tubuh Membawa gas asam arang (CO2) dari jaringan menuju ke paru- paru 1 2 h
  • 10. Pada masa anak-anak (30%) dan Remaja (48%) yang mengalami menstruasi Setiap anak dengan tingkat pertumbuhan yang meningkat yang kebutuhannya tidak dipenuhi secara memadai akan BERISIKO ANEMIA
  • 11. MENGAPA REMAJA PUTRI RENTAN ANEMIA ? Rematri mengalami menstruasi sehingga kehilangan banyak darah Sedang tumbuh sangat pesat sehingga perlu zat gizi lebih banyak Kurang asupan kaya zat besi dan protein dalam makanan sehari-hari Sering melakukan diet yang keliru untuk menurunkan berat badan
  • 12. 5 L : Letih, lemah, Lesu, Lalai, Lupa Imunitas rendah meningkatkan resiko penyakit infeksi Produktifitas turun Pada anemia berat : tidak mampu mempertahankan suhu tubuh setelah terpapar pada suhu dingin / sesak nafas Gangguan Kognitif Permanen bila terjadi di usia dini : Kurang Cerdas DAMPAK ANEMIA PADA REMAJA
  • 13. REMAJA PUTRI ADALAH CALON IBU Dampak anemia pada rematri terbawa hingga dia menjadi ibu hamil anemia yang dapat mengakibatkan Akan memperparah anemia saat hamil  Resiko mengalami keguguran  Perdarahan saat melahirkan  Melahirkan Bayi BBLR  Anak stunting Penyebab kematian ibu melahirkan karena perdarahan
  • 14. Suplementasi Tablet Tambah Darah Peningkatan asupan gizi seimbang termasuk makan makanan yang kaya zat besi Pengobatan kecacingan,malari a, dll Fortifikasi bahan makanan dengan zat besi Prinsip Pencegahan Anemia
  • 16. PEMBERIAN TABLET TAMBAH DARAH REMAJA PUTRI Suplementasi TTD pada rematri salah satu upaya pemerintah memenuhi asupan zat besi. Pemberian TTD dilakukan pada remaja putri mulai dari usia 12-18 tahun di institusi Pendidikan (SMP dan SMA atau yang sederajat Bagaimana Mendapat TTD ? TTD diberikan dari sekolah melalui UKS dari Puskesmas (Tenaga Gizi atau bidan)
  • 18. Minum TTD mengandung 60 mg Besi elemental dan Asam Folat 400µg Setiap siswi mendapat 52 tablet untuk 1 tahun Setiap siswi minum 1 (satu) tablet per minggu BAGAIMANA MINUM TTD ?
  • 19. AMANKAH TTD ? Konsumsi zat besi secara terus menerus tidak akan menyebabkan keracunan karena tubuh mempunyai sifat autoregulasi zat besi. Bila tubuh kekurangan zat besi, maka absorpsi zat besi yang dikonsumsi akan banyak, sebaliknya bila tubuh tidak mengalami kekurangan zat besi maka absorpsi besi hanya sedikit, oleh karena itu TTD aman untuk dikonsumsi
  • 20. PENCATATAN DAN PELAPORAN Pencatatan Institusi Pendidikan melalui UKS • Dilakukan oleh tim pelaksana UKS di sekolah (guru UKS) • Kartu Suplementasi Gizi / Aplikasi Ceria: diisi sendiri oleh remaja putri • Buku Rapor Kesehatanku: terdiri dari Buku Informasi Kesehatan dan Buku Catatan Kesehatan
  • 21. GIZI SEIMBANG 04 1. Piring berisi sajian makanan : makanan pokok, sayuran, lauk-pauk, dan buah-buahan (porsi seimbang) untuk kebutuhan tubuh; 2. Minum air putih; 3. Batasi gula, garam dan minyak/lemah; 4. Cuci tangan dengan sabun dan air bersih mengalir sebelum makan Tingginya aktivitas dan kebutuhan asupan tubuh kita harus dibarengi oleh konsumsi makanan seimbang
  • 22. MAKANAN YANG MENINGKATKAN PENYERAPAN ZAT BESI Buah-buahan sumber vitamin C (jeruk, pepaya, mangga, jambu biji dan lain- lain). Sumber protein hewani, seperti telur, hati, ikan, unggas dan daging.
  • 23. HINDARI MENGONSUMSI TTD BERSAMAAN DENGAN Susu Hewani karena umumnya mengandung kalsium dalam jumlah tinggi sehingga dapat menurunkan penyerapan zat vesi di mukosa lambung Teh dan kopi karena mengandung fitat dan tanin yang dapat mengikat zat besi menjadi kompleks sehingga tidak dapat diserap Tablet kalsium (kalk) dosis tinggi dapat penyerapan zat besi Obat sakit maag yang berfungsi melapisi permukaan lambung sehingga penyerapan zat besi terhambat. Apabila ingin mengonsumsi makanan dan minuman yang dapat menghambat penyerapan zat besi, sebaiknya dilakukan 2 (Dua) jam sebelum atau sesudah mengonsumsi TTD