SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
Review Artikel 
Judul 
Apakah Masyarakat Islam Perlu Standar Akuntansi dan Pelaporan Sendiri? 
Penulis 
Malik Mirza, Queensland University of Technology 
Nabil Baydoun, Dubai Polytechnic 
Publikasi 
Journal of the Academy of Business Administration 4(2):pp. 39-45. 
Reviewer 
Hariyanti/10800111049 
RESUME 
Dari jurnal tersebut dapat disimpulkan bahwa lingkungan masyarakat Islam dengan masyarakat Barat berbeda, bisa dilihat dari kondisi ekonomi, dimana barat menghalalkan riba sedangkan Islam mengharamkan riba. Berawal dari nilai waktu dari uang barat kemudian menggunakan riba. Untuk itu Islam tidak mengakui nilai waktu dari uang. Tetapi cendekiawan muslim tidak semuanya berpandangan seperti itu. Oleh karena itu, praktik akuntansi untuk operasi bisnis islam perlu dikembangkan. 
Walaupun terdapat perbedaan pendapat tentang bunga dan riba tetapi dalam Al-qur’an sudah ditetapkan tentang haramnya riba. Bunga didapatkan tanpa melakukan usaha, ketika bunga diibaratkan dengan hadiah, maka seseorang harus melakukan usaha terlebih dahulu untuk memperoleh hal tersebut. Dari sini bisa diambil simpulan bahwa bunga sama dengan riba karena hal ini muncul tanpa ada usaha sehingga kedua hal tersebut diharamkan dalam islam. 
Terlepas dari apa yang dilarang, islam membolehkan perdagangan. Allah swt meridhai aktivitas tersebut dan hal ini dicontohkan oleh Nabi Muhammad saw, beliau juga menghidupi hidupnya melalui perdagangan. Tetapi perdagangan ini disertai dengan aturan yaitu, pedagangnya harus berlandaskan pada kejujuran. Aktivitas ini boleh dilakukan dimanapun melalui atau dengan cara kontrak. Salah satu kontrak yang berlaku dalam islam yaitu kontrak Mudharabah. 
Setelah perdagangan yang dibolehkan dalam al-qur’an, bagaimana dengan sistem pelaporan akuntansinya? Antara islam dan barat memiliki sistem pelaporan yang berbeda, karena barat berfokus pada keuntungan semata sehingga pelaporannya hanya berkutat pada pelaporan kepada investor sedangkan islam
bukan hanya berfokus pada hal itu, tetapi berfokus juga pada keadaan sosial dan lingkungan. Tidak semata-mata mencari keuntungan. 
Dari beberapa hal di atas, masyarakat islam harus menggunakan kebijakan akuntansi yang berdasarkan pada islam. Ini membuktikan bahwa pelaporan dan standar akuntansi harus memiliki bentuk tersendiri karen dari segi sistem ekonomi antara barat dan islam sangat berbeda. 
CRITICAL REVIEW 
Jurnal tersebut sudah disajikan dengan baik dan pembaca bisa memahami dengan rinci isi dari jurnal tersebut. Pembaca juga setuju dengan pendapat dari penulis tentang kebutuhan masyarakat islam terhadap standar dan format pelaporan keuangan tersendiri. Dalam jurnal tersebut perlu ditambahkan langkah apa saja yang harus dilakukan dalam mengembangkan standar akuntansi dan pelaporan yang berbasis islam. Karena melihat, di setiap universitas yang mengajarkan akuntansi, pasti menggunakan akuntansi konvensional. Sebagaimana yang diungkapkan oleh Baswir: “munculnya kesan bahwa akuntansi juga memiliki kaitan dengan ideologi sulit untuk dielakkan, dan akuntansi seperti yang saat ini diajarkan pada jurusan-jurusan akuntansi di Indonesia, ternyata sangat kuat dipengaruhi oleh kapitalisme. Pengaruh kapitalisme itu terutama tampak sangat nyata pada kuatnya pengaruh prinsip ekonomi kapitalistik dalam penyajian laporan pendapatannya.” 
Selain itu masyarakat memang memiliki keinginan untuk berpindah kepada akuntansi syariah, dimana ini dibuktikan dengan adanya anggapan kurang yakin terhadap keberadaan akuntansi konvensional sebagai ilmu pengetahuan dan pelaksanaannya dalam kaitannya dengan persoalan nilai dalam akuntansi. Sehingga laporan dan standar akuntansinya harus memiliki aturan tersendiri. Selain itu, menurut Triyuwono dan Gaffikin menyatakan, bahwa: “...The fundamenta laim of the shari'ate accounting knowledge is not only to reflect ethical reality in an "acurate" manner, but also to guide the creation of reality which is based on the Shari'ate values. This sort of reality is unique as it is the one which binds individuals to divine networks" (divine social laws) which also brings about self consciousness of the individuals to worship only God through
obeying or living harmoniously with the divine networks. This means that the Shari'ate accounting knowledge consists of value which attempt to emancipate individuals from a false reality, that is the reality which may enslave the individuals or may make them far from their real nature as vicegerent of God on earth (khalifatullah fil ardh) whose duty is to disseminate mercy for all creatures in the form of worship.” 
Dengan adanya asumsi khalifatullah fil ardh, ketundukan manusia diharapkan berdampak pada terpenuhinya kesejahteraan bagi manusia, sosial dan alam. Dan hal itu bisa diterapkan dengan menggunakan bisnis yang halal dan bebas riba. Hal ini juga menjadi langkah agar manusia tidak di batasi dalam beribadah kepada Allah swt melalui perdagangan.

More Related Content

What's hot

konsep akuntansi syariah
konsep akuntansi syariahkonsep akuntansi syariah
konsep akuntansi syariahMuhammad Rambe
 
Sosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral Akuntansi
Sosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral AkuntansiSosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral Akuntansi
Sosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral AkuntansiWawan Dwi Hadisaputro
 
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIAPEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIAAn Nisbah
 
Kelompok 2 - Perbankan Syari'ah
Kelompok 2   - Perbankan Syari'ahKelompok 2   - Perbankan Syari'ah
Kelompok 2 - Perbankan Syari'ahargetamasna
 
Triyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONAL
Triyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONALTriyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONAL
Triyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONALFalanni Firyal Fawwaz
 
Tugas perbankan syariah kelompok 12
Tugas perbankan syariah kelompok   12Tugas perbankan syariah kelompok   12
Tugas perbankan syariah kelompok 12jovita intan sari
 
Etika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosial
Etika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosialEtika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosial
Etika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosialWawan Dwi Hadisaputro
 
Metafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansi
Metafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansiMetafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansi
Metafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansiAsiani Asshamsy
 
Perkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang Menyertainya
Perkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang MenyertainyaPerkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang Menyertainya
Perkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang MenyertainyaPutri Yulia R
 
Bab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam
Bab 2,3,4 Buku Ekonomi IslamBab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam
Bab 2,3,4 Buku Ekonomi IslamDiah Ayu Ningsih
 
Rangkuman Akuntansi Syariah Dasar
Rangkuman Akuntansi Syariah DasarRangkuman Akuntansi Syariah Dasar
Rangkuman Akuntansi Syariah DasarAbida Muttaqiena
 
PERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONAL
PERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONALPERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONAL
PERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONALdyna septiani
 
Lembaga Ekonomi Islam
Lembaga Ekonomi IslamLembaga Ekonomi Islam
Lembaga Ekonomi IslamAzzah Hani
 
Manajemen keuangan syariah
Manajemen keuangan syariahManajemen keuangan syariah
Manajemen keuangan syariahRidwan Munir
 
Pengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ah
Pengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ahPengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ah
Pengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ahRedi JaffarDc
 

What's hot (20)

Ideologi Akuntansi
Ideologi AkuntansiIdeologi Akuntansi
Ideologi Akuntansi
 
konsep akuntansi syariah
konsep akuntansi syariahkonsep akuntansi syariah
konsep akuntansi syariah
 
Sosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral Akuntansi
Sosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral AkuntansiSosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral Akuntansi
Sosio Spiritual Akuntansi Solusi Krisis Moral Akuntansi
 
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIAPEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN  ISLAM DI INDONESIA
PEMAHAMAN KODE ETIK PROFESI AKUNTAN ISLAM DI INDONESIA
 
Kelompok 2 - Perbankan Syari'ah
Kelompok 2   - Perbankan Syari'ahKelompok 2   - Perbankan Syari'ah
Kelompok 2 - Perbankan Syari'ah
 
Makalah Ekonomi Islam
Makalah Ekonomi IslamMakalah Ekonomi Islam
Makalah Ekonomi Islam
 
Triyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONAL
Triyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONALTriyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONAL
Triyuwono i-2003 JURNAL INTERNASIONAL
 
Tugas perbankan syariah kelompok 12
Tugas perbankan syariah kelompok   12Tugas perbankan syariah kelompok   12
Tugas perbankan syariah kelompok 12
 
Etika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosial
Etika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosialEtika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosial
Etika dalam akuntansi, lingkungan bisnis dan lingkungan sosial
 
Metafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansi
Metafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansiMetafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansi
Metafora zakat dan syarri ah entrerprise theory untuk akuntansi
 
Perkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang Menyertainya
Perkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang MenyertainyaPerkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang Menyertainya
Perkembangan Akuntansi Syariah dan Standar-standar yang Menyertainya
 
Bab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam
Bab 2,3,4 Buku Ekonomi IslamBab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam
Bab 2,3,4 Buku Ekonomi Islam
 
Rangkuman Akuntansi Syariah Dasar
Rangkuman Akuntansi Syariah DasarRangkuman Akuntansi Syariah Dasar
Rangkuman Akuntansi Syariah Dasar
 
Akuntansi Syariah
Akuntansi SyariahAkuntansi Syariah
Akuntansi Syariah
 
PERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONAL
PERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONALPERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONAL
PERBEDAAN AKUNTANSI SYARIAH DAN AKUNTANSI KONVENSIONAL
 
Akuntansi syariah
Akuntansi syariahAkuntansi syariah
Akuntansi syariah
 
Lembaga Ekonomi Islam
Lembaga Ekonomi IslamLembaga Ekonomi Islam
Lembaga Ekonomi Islam
 
Manajemen keuangan syariah
Manajemen keuangan syariahManajemen keuangan syariah
Manajemen keuangan syariah
 
Pengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ah
Pengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ahPengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ah
Pengenalan Akuntansi Konvensional dan Akuntansi Syari'ah
 
Akuntansi Syariah,
Akuntansi Syariah,Akuntansi Syariah,
Akuntansi Syariah,
 

Similar to Standar Akuntansi Islam

53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf
53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf
53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdfAgus arwani
 
312 537-1-sm
312 537-1-sm312 537-1-sm
312 537-1-smranugroup
 
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanEkonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanTri Prasetyo
 
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanEkonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanTri Prasetyo
 
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanEkonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanTri Prasetyo
 
pengurusan & keusahawanan islam
pengurusan & keusahawanan islampengurusan & keusahawanan islam
pengurusan & keusahawanan islamAnas Masud
 
PPT PAI.pptx
PPT PAI.pptxPPT PAI.pptx
PPT PAI.pptxGarniseka
 
Buku ideologi akuntansi islam
Buku ideologi  akuntansi islamBuku ideologi  akuntansi islam
Buku ideologi akuntansi islamdwijuwita2
 
Hukum Investasi Syariah.pdf
Hukum Investasi Syariah.pdfHukum Investasi Syariah.pdf
Hukum Investasi Syariah.pdfZukét Printing
 
Hukum Investasi Syariah.doc
Hukum Investasi Syariah.docHukum Investasi Syariah.doc
Hukum Investasi Syariah.docZukét Printing
 
Ekonomi Syariah Untuk Kepentingan Bangsa
Ekonomi Syariah Untuk Kepentingan BangsaEkonomi Syariah Untuk Kepentingan Bangsa
Ekonomi Syariah Untuk Kepentingan BangsaUnNameUser
 
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2SyraZainal
 
Sejarah Akuntansi Syariah
Sejarah Akuntansi Syariah Sejarah Akuntansi Syariah
Sejarah Akuntansi Syariah dewimita
 
Bab 1 konsep akuntansi syariah
Bab 1 konsep akuntansi syariahBab 1 konsep akuntansi syariah
Bab 1 konsep akuntansi syariahTajus Yamani
 
Konsep bisnis islam
Konsep bisnis islamKonsep bisnis islam
Konsep bisnis islamTri Agustuti
 

Similar to Standar Akuntansi Islam (20)

Tugas perbankan syariah
Tugas perbankan syariahTugas perbankan syariah
Tugas perbankan syariah
 
53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf
53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf
53852-ID-perekayasaan-kerangka-konseptual-akuntan.pdf
 
Akuntansi syariah
Akuntansi syariahAkuntansi syariah
Akuntansi syariah
 
312 537-1-sm
312 537-1-sm312 537-1-sm
312 537-1-sm
 
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanEkonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
 
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanEkonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
 
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaanEkonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
Ekonomi syariah suatu implementasi dari sebuah ketakwaan
 
1. Akuntansi islam.pptx
1. Akuntansi islam.pptx1. Akuntansi islam.pptx
1. Akuntansi islam.pptx
 
pengurusan & keusahawanan islam
pengurusan & keusahawanan islampengurusan & keusahawanan islam
pengurusan & keusahawanan islam
 
PPT PAI.pptx
PPT PAI.pptxPPT PAI.pptx
PPT PAI.pptx
 
Buku ideologi akuntansi islam
Buku ideologi  akuntansi islamBuku ideologi  akuntansi islam
Buku ideologi akuntansi islam
 
Artikel sei
Artikel seiArtikel sei
Artikel sei
 
Hukum Investasi Syariah.pdf
Hukum Investasi Syariah.pdfHukum Investasi Syariah.pdf
Hukum Investasi Syariah.pdf
 
Hukum Investasi Syariah.doc
Hukum Investasi Syariah.docHukum Investasi Syariah.doc
Hukum Investasi Syariah.doc
 
Ekonomi Syariah Untuk Kepentingan Bangsa
Ekonomi Syariah Untuk Kepentingan BangsaEkonomi Syariah Untuk Kepentingan Bangsa
Ekonomi Syariah Untuk Kepentingan Bangsa
 
Keushawann islam
Keushawann islamKeushawann islam
Keushawann islam
 
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2Sistem Ekonomi Islam Sem 2
Sistem Ekonomi Islam Sem 2
 
Sejarah Akuntansi Syariah
Sejarah Akuntansi Syariah Sejarah Akuntansi Syariah
Sejarah Akuntansi Syariah
 
Bab 1 konsep akuntansi syariah
Bab 1 konsep akuntansi syariahBab 1 konsep akuntansi syariah
Bab 1 konsep akuntansi syariah
 
Konsep bisnis islam
Konsep bisnis islamKonsep bisnis islam
Konsep bisnis islam
 

Recently uploaded

Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaWahyuKamilatulFauzia
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISHakamNiazi
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptFrida Adnantara
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxumusilmi2019
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxRito Doank
 
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiPengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiGustiAdityaR
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxMunawwarahDjalil
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxFrida Adnantara
 
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptxObyMoris1
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...ChairaniManasye1
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxHakamNiazi
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaarmanamo012
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptSalsabillaPutriAyu
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxHakamNiazi
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuanganzulfikar425966
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnyaIndhasari3
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bankzulfikar425966
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppttami83
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganlangkahgontay88
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxZefanya9
 

Recently uploaded (20)

Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usahaEkonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
Ekonomi Teknik dan perencanaan kegiatan usaha
 
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNISKEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
KEPEMIMPINAN DALAM MENJALANKAN USAHA/BISNIS
 
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.pptModal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
Modal Kerja manajemen keuangan modal kerja.ppt
 
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptxCryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
Cryptocurrency dalam Perspektif Ekonomi Syariah.pptx
 
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptxPSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
PSAK-10-Pengaruh-Perubahan-Valuta-Asing-IAS-21-23032015.pptx
 
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh ImplementasiPengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
Pengantar Ilmu Ekonomi Kewilayahan, Teori dan Contoh Implementasi
 
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptxWAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
WAWASAN NUSANTARA SEBAGAI GEOPOLITIK INDONESIA.pptx
 
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptxBAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
BAB 18_PENDAPATAN57569-7854545gj-65.pptx
 
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
7 Indikator Analisis Teknikal Saham Yang Paling Populer.pptx
 
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
Ekonomi Makro Pertemuan 4 - Tingkat pengangguran: Jumlah orang yang menganggu...
 
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptxMOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
MOTIVASI MINAT, BAKAT & POTENSI DIRI.pptx
 
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalelaDAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
DAMPAK MASIF KORUPSI yang kian merajalela
 
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).pptPerhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
Perhitungan Bunga dan Nilai Uang (mankeu).ppt
 
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptxPERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
PERAN KARYAWAN DALAM PENGEMBANGAN KARIR.pptx
 
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga KeuanganPresentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
Presentasi Tentang Asuransi Pada Lembaga Keuangan
 
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
Ukuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnyaUkuran Letak Data  kuartil  dan  beberapa pembagian  lainnya
Ukuran Letak Data kuartil dan beberapa pembagian lainnya
 
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non BankPresentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
Presentasi Leasing Pada Lembaga Keuangan Non Bank
 
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).pptIntroduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
Introduction fixed asset (Aset Tetap).ppt
 
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuanganuang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
uang dan lembaga keuangan uang dan lembaga keuangan
 
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptxPPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
PPT KELOMPOK 4 ORGANISASI DARI KOPERASI.pptx
 

Standar Akuntansi Islam

  • 1. Review Artikel Judul Apakah Masyarakat Islam Perlu Standar Akuntansi dan Pelaporan Sendiri? Penulis Malik Mirza, Queensland University of Technology Nabil Baydoun, Dubai Polytechnic Publikasi Journal of the Academy of Business Administration 4(2):pp. 39-45. Reviewer Hariyanti/10800111049 RESUME Dari jurnal tersebut dapat disimpulkan bahwa lingkungan masyarakat Islam dengan masyarakat Barat berbeda, bisa dilihat dari kondisi ekonomi, dimana barat menghalalkan riba sedangkan Islam mengharamkan riba. Berawal dari nilai waktu dari uang barat kemudian menggunakan riba. Untuk itu Islam tidak mengakui nilai waktu dari uang. Tetapi cendekiawan muslim tidak semuanya berpandangan seperti itu. Oleh karena itu, praktik akuntansi untuk operasi bisnis islam perlu dikembangkan. Walaupun terdapat perbedaan pendapat tentang bunga dan riba tetapi dalam Al-qur’an sudah ditetapkan tentang haramnya riba. Bunga didapatkan tanpa melakukan usaha, ketika bunga diibaratkan dengan hadiah, maka seseorang harus melakukan usaha terlebih dahulu untuk memperoleh hal tersebut. Dari sini bisa diambil simpulan bahwa bunga sama dengan riba karena hal ini muncul tanpa ada usaha sehingga kedua hal tersebut diharamkan dalam islam. Terlepas dari apa yang dilarang, islam membolehkan perdagangan. Allah swt meridhai aktivitas tersebut dan hal ini dicontohkan oleh Nabi Muhammad saw, beliau juga menghidupi hidupnya melalui perdagangan. Tetapi perdagangan ini disertai dengan aturan yaitu, pedagangnya harus berlandaskan pada kejujuran. Aktivitas ini boleh dilakukan dimanapun melalui atau dengan cara kontrak. Salah satu kontrak yang berlaku dalam islam yaitu kontrak Mudharabah. Setelah perdagangan yang dibolehkan dalam al-qur’an, bagaimana dengan sistem pelaporan akuntansinya? Antara islam dan barat memiliki sistem pelaporan yang berbeda, karena barat berfokus pada keuntungan semata sehingga pelaporannya hanya berkutat pada pelaporan kepada investor sedangkan islam
  • 2. bukan hanya berfokus pada hal itu, tetapi berfokus juga pada keadaan sosial dan lingkungan. Tidak semata-mata mencari keuntungan. Dari beberapa hal di atas, masyarakat islam harus menggunakan kebijakan akuntansi yang berdasarkan pada islam. Ini membuktikan bahwa pelaporan dan standar akuntansi harus memiliki bentuk tersendiri karen dari segi sistem ekonomi antara barat dan islam sangat berbeda. CRITICAL REVIEW Jurnal tersebut sudah disajikan dengan baik dan pembaca bisa memahami dengan rinci isi dari jurnal tersebut. Pembaca juga setuju dengan pendapat dari penulis tentang kebutuhan masyarakat islam terhadap standar dan format pelaporan keuangan tersendiri. Dalam jurnal tersebut perlu ditambahkan langkah apa saja yang harus dilakukan dalam mengembangkan standar akuntansi dan pelaporan yang berbasis islam. Karena melihat, di setiap universitas yang mengajarkan akuntansi, pasti menggunakan akuntansi konvensional. Sebagaimana yang diungkapkan oleh Baswir: “munculnya kesan bahwa akuntansi juga memiliki kaitan dengan ideologi sulit untuk dielakkan, dan akuntansi seperti yang saat ini diajarkan pada jurusan-jurusan akuntansi di Indonesia, ternyata sangat kuat dipengaruhi oleh kapitalisme. Pengaruh kapitalisme itu terutama tampak sangat nyata pada kuatnya pengaruh prinsip ekonomi kapitalistik dalam penyajian laporan pendapatannya.” Selain itu masyarakat memang memiliki keinginan untuk berpindah kepada akuntansi syariah, dimana ini dibuktikan dengan adanya anggapan kurang yakin terhadap keberadaan akuntansi konvensional sebagai ilmu pengetahuan dan pelaksanaannya dalam kaitannya dengan persoalan nilai dalam akuntansi. Sehingga laporan dan standar akuntansinya harus memiliki aturan tersendiri. Selain itu, menurut Triyuwono dan Gaffikin menyatakan, bahwa: “...The fundamenta laim of the shari'ate accounting knowledge is not only to reflect ethical reality in an "acurate" manner, but also to guide the creation of reality which is based on the Shari'ate values. This sort of reality is unique as it is the one which binds individuals to divine networks" (divine social laws) which also brings about self consciousness of the individuals to worship only God through
  • 3. obeying or living harmoniously with the divine networks. This means that the Shari'ate accounting knowledge consists of value which attempt to emancipate individuals from a false reality, that is the reality which may enslave the individuals or may make them far from their real nature as vicegerent of God on earth (khalifatullah fil ardh) whose duty is to disseminate mercy for all creatures in the form of worship.” Dengan adanya asumsi khalifatullah fil ardh, ketundukan manusia diharapkan berdampak pada terpenuhinya kesejahteraan bagi manusia, sosial dan alam. Dan hal itu bisa diterapkan dengan menggunakan bisnis yang halal dan bebas riba. Hal ini juga menjadi langkah agar manusia tidak di batasi dalam beribadah kepada Allah swt melalui perdagangan.