SlideShare a Scribd company logo
BAB 8
TUMBUHAN
Tumbuhan Biji
Assalamu’alaikum
Warahmatullahi Wabarakatuh
Tugas Biologi

     Irwan Saputra
          X-3

Madrasah Aliyah Negeri 2
       Samarinda
Tumbuhan Biji
          Tumbuhan biji termasuk ke dalam
    divisi Spermatophyta. Alat reproduksi
 generatif berupa biji. Di dalam biji terdapat
embrio. Tumbuhan biji sudah memiliki akar,
   batang dan daun sejati, disebut kormus,
sehingga tumbuhan biji disebut Cormophyta.
 Tumbuhan biji juga sudah memiliki berkas
pembuluh pengangkut yang terdiri dari xilem
    dan floem sehingga disebut tumbuhan
                Tracheophyta.

       Selain Cormophyta dan Tracheophyta,
     tumbuhan biji juga disebut tumbuhan
berbunga (Antophyta). Bahkan disebut dengan
 Phanerogamae, yaitu tumbuhan dengan alat
  perkembangbiakan yang jelas terlihat dan
disebut pula Embriophyta siphonogama, yaitu
   tumbuhan yang pembentukan embrionya
           melalui suatu pembuluh.
Klasifikasi Tumbuhan Biji
       Semua tumbuhan yang menghasilkan biji
    merupakan kelompok Spermatophyta. Sistem
    pengklasifikasian tumbuhan biji berdasarkan
  pada letak bakal biji atau bijinya. Terdapat dua
  versi klasifikasi tumbuhan biji. Sistem klasifikasi
   terdahulu membedakan tumbuhan biji menjadi
         dua anak divisi (sub divisio), yaitu:

1. Tumbuhan berbiji terbuka (Gymnospermae)
2. Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)
Tumbuhan Biji Terbuka
                   (Gymnospermae)
     Tumbuhan biji terbuka adalah tumbuhan yang bijinya tidak ditutup oleh bakal buah.
        Berdasarkan fosil yang ditemukan, tumbuhan ini sudah ada sejak 345 juta tahun
                      lalu. Sebagian besar anggotanya sudah menjadi fosil.

Ciri-ciri tumbuhan biji terbuka adalah:

6.     Pada umumnya perdu atau pohon, tidak ada yang berupa herba Batang dan akar
       berkambium sehingga dapat tumbuh membesar
7.     Bentuk perakaran tunggang
8.     Daun sempit, tebal dan kaku
9.     Tulang daun tidak beraneka ragam
10.    Tidak memiliki bunga sejati
11.    Alat perkembangbiakannya berbentuk kerucut yang disebut strobilus atau runjung.
12.    Alat kelamin terpisah, serbuk sari terdapat dalam strobilus jantan dan sel telur
       terdapat dalam strobilus betina.
Gymnospermae yang masih hidup
      terdiri dari 4 divisi yaitu:


1. Cycadophyta
2. Ginkgophyta
3. Coniferophyta
4. Gnetophyta
Cycadophyta
Ciri khas bangsa atau ordo
    ini adalah batang tidak
     bercabang, daunnya
      majemuk, tersusun
   sebagai tajuk di puncak
       pohon. Merupakan
  tumbuhan berumah dua,
  artinya memiliki strobilus
  jantan saja atau strobilus
      betina saja. Contoh:
  Zamia furfuracea, Cycas
      revoluta dan Cycas
      rumphii (pakis haji).
Ginkgophyta
Tumbuhan ini merupakan
    tumbuhan asli dari
   daratan Cina. Tinggi
  pohon dapat mencapai
      30 meter, daun
   berbentuk kipas dan
  mudah gugur. Serbuk
     sari dan bakal biji
      dihasilkan oleh
       individu yang
    berlainan. Anggota
   kelompok ini hanya
  ada satu species yaitu
      Ginkgo biloba.
Coniferophyta
Coniferophyta berarti
   tumbuhan pembawa
   kerucut, karena alat
    perkembangbiakan
jantan dan betina berupa
    strobilus berbentuk
kerucut. Tumbuhan yang
 termasuk kelompok ini
memiliki ciri selalu hijau
      sepanjang tahun
  (evergreen). Contoh:
  Agathis alba (damar),
 Pinus merkusii (pinus),
Cupressus sp., Araucaria
      sp., Sequoia sp.,
Juniperus sp. dan Taxus
             sp.
Gnetophyta
Anggota kelompok ini berupa
     perdu, liana (tumbuhan
      pemanjat) dan pohon.
         Daun berbentuk
    oval/lonjong dan duduk
    daun berhadapan dengan
  bentuk urat daun menyirip.
  Pada xilem terdapat trakea
   dan floem tidak memiliki
     sel pengiring. Strobilus
    tidak berbentuk kerucut,
   tetapi sudah dapat disebut
      “bunga”. Contoh yang
  terkenal dari kelompok ini
     adalah Gnetum gnemon
            (melinjo).
Peranan Tumbuhan Biji Terbuka
  Tumbuhan biji terbuka memiliki peranan yang penting
    dalam kehidupan manusia. Peranan tumbuhan biji
               terbuka diantaranya adalah:

1. Sebagai tanaman hias, misalnya pakis haji
2. Sumber makanan, misalnya melinjo
3. Penghasil minyak cat (terpentin), misalnya pinus/tusam
4. Bahan baku damar, yaitu damar
5. Bahan baku industri kertas dan korek api, misalnya kayu
   pinus dan kayu tumbuhan melinjo
6. Bahan untuk obat dan kosmetik, yaitu Ginkgo biloba
Tumbuhan berbiji tertutup
   (Angiospermae)
Tumbuhan biji tertutup adalah tumbuhan yang bijinya terdapat di
                        dalam bakal buah.

Ciri-ciri tumbuhan ini adalah:

a. Hidup sebagai pohon, perdu, semak, merambat atau herba/terna
b. Daun pipih dan lebar dengan susunan tulang daun menyirip,
   menjari, melengkung atau sejajar
c. Memiliki bunga sejati dengan perhiasan bunga berupa kelopak dan
   mahkota bunga dan alat perkembangbiakannya berupa putik dan
   benang sari

   Tumbuhan biji dibagi menjadi dua kelas berdasarkan jumlah
                       keping bijinya, yaitu:

1. Tumbuhan berkeping biji satu (Monokotil)
2. Tumbuhan berkeping biji dua (Dikotil)
Tumbuhan berkeping biji satu
              (Monokotil)
     Ciri utama tumbuhan                    Contoh famili-famili dari
             Monokotil :                      tumbuhan monokotil:

3.   Memiliki kotiledon tunggal,        •    Liliaceae,    contohnya    kembang
4.   Daunnya berpelepah,                     sungsang.
5.   Tulang daun umumnya sejajar,       •    Poaceae atau Graminae, contohnya
                                             padi, alang-alang, dan jagung.
6.   Jaringan pembuluh pada batang
     dan akar tersusun tersebar,        •    Zingiberaceae, contohnya jahe,
                                             lengkuas, dan kencur.
7.   Tidak berkambium,
                                        •    Musaceae, contohnya pisang.
8.   Bentuk bunga tidak beraturan dan
     warnanya tidak mencolok.           •    Orchidaceae, contohnya anggrek.
9.   Jumlah bagian bunga kelipatan      •    Arecaceae,      contohnya    kelapa,
     tiga                                    palem.
Tumbuhan berkeping biji dua
                (Dikotil)
     Ciri utama tumbuhan              Contoh famili-famili dari
              Dikotil :                   tumbuhan dikotil :

3.   Memiliki dua kotiledon,      •   Euphorbiaceae, contohnya
4.   Daunnya menjari atau             pohon karet.
     menyirip,                    •   Moraceae, contohnya beringin.
5.   Memiliki jaringan pembuluh   •   Papilionaceae, contohnya
     yang tersusun dalam              kacang tanah.
     lingkaran,                   •   Labiatae, contohnya kentang.
6.   Jumlah bagian bunga          •   Convolvulaceae, contohnya
     kelipatan empat atau lima.       kangkung.
                                  •   Apocynaceae, contohnya
                                      kamboja.
                                  •   Rubiaceae, contohnya kopi.
                                  •   Mimosaceae, contohnya putri
                                      malu.

More Related Content

What's hot

Pencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti TaksonomiPencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti Taksonomi
Agustin Dian Kartikasari
 
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Saphira Fira
 
Resume modifikasi daun dan filotaksis
Resume modifikasi daun dan filotaksisResume modifikasi daun dan filotaksis
Resume modifikasi daun dan filotaksis
Siti Nur Aeni
 
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Maedy Ripani
 
Daun Majemuk
Daun MajemukDaun Majemuk
Daun Majemuk
Elmisa Subama
 
Botani 4 Batang
Botani 4 BatangBotani 4 Batang
Botani 4 Batang
Sinergi Inspiration
 
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
Lana Karyatna
 
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannyaLaporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Maedy Ripani
 
Presentasi Tumbuhan Paku
Presentasi Tumbuhan PakuPresentasi Tumbuhan Paku
Presentasi Tumbuhan Paku
ST. Khadijah utami
 
Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...
Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...
Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...
Muhammad Azka Fardani
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian Daun
Agustin Dian Kartikasari
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur Batang
PPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur BatangPPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur Batang
PPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur Batang
Agustin Dian Kartikasari
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ MetamorfosisPPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
Agustin Dian Kartikasari
 

What's hot (20)

PPT PLANTAE
PPT PLANTAEPPT PLANTAE
PPT PLANTAE
 
Ppt batang
Ppt batangPpt batang
Ppt batang
 
PPT PLANTAE
PPT PLANTAEPPT PLANTAE
PPT PLANTAE
 
Pencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti TaksonomiPencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti Taksonomi
Pencirian, Konsep Sifat dan Sumber Bukti Taksonomi
 
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
Kelas X materi Lumut (BRYOPHTA)
 
Resume modifikasi daun dan filotaksis
Resume modifikasi daun dan filotaksisResume modifikasi daun dan filotaksis
Resume modifikasi daun dan filotaksis
 
M2 kelompok 7 tata nama tumbuhan
M2 kelompok 7 tata nama tumbuhanM2 kelompok 7 tata nama tumbuhan
M2 kelompok 7 tata nama tumbuhan
 
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)Laporan praktikum 2   daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
Laporan praktikum 2 daun majemuk dan bagian bagiannya (morfologi tumbuhan)
 
Daun Majemuk
Daun MajemukDaun Majemuk
Daun Majemuk
 
Botani 4 Batang
Botani 4 BatangBotani 4 Batang
Botani 4 Batang
 
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
PPT PTERIDOPHYTA (TUMBUHAN PAKU) PAKU PURBA, PAKU KAWAT, PAKU EKOR KUDA DAN P...
 
Makalah morfologi batang
Makalah morfologi batangMakalah morfologi batang
Makalah morfologi batang
 
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannyaLaporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
Laporan praktikum 1 daun tunggal dan bagian bagiannya
 
Presentasi Tumbuhan Paku
Presentasi Tumbuhan PakuPresentasi Tumbuhan Paku
Presentasi Tumbuhan Paku
 
Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...
Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...
Biologi Tanaman : Terminologi dan morfologi tumbuhan tingkat rendah dan tingk...
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian DaunPPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian Daun
PPT Morfologi Tumbuhan - Bentuk Setiap Bagian Daun
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur Batang
PPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur BatangPPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur Batang
PPT Morfologi Tumbuhan - Arsitektur Batang
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ MetamorfosisPPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
PPT Morfologi Tumbuhan - Organ Metamorfosis
 
Anatomi daun
Anatomi daunAnatomi daun
Anatomi daun
 
Bungan kembang sepatu
Bungan kembang sepatuBungan kembang sepatu
Bungan kembang sepatu
 

Viewers also liked

Bab 7 tumbuhan
Bab 7 tumbuhanBab 7 tumbuhan
Bab 7 tumbuhan
SMAN 2 Indramayu
 
Tumbuhan Biji
Tumbuhan BijiTumbuhan Biji
Tumbuhan Biji
Nurina Hidayanti
 
Tugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutup
Tugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutupTugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutup
Tugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutup
sang ayu agung kusumas pratiwi
 
Buku Tumbuhan Berbiji
Buku Tumbuhan BerbijiBuku Tumbuhan Berbiji
Buku Tumbuhan Berbiji
ditaayuwulandari
 
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 JakartaPresentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
Novianti Astri
 
Tumbuhan berbiji
Tumbuhan berbijiTumbuhan berbiji
Tumbuhan berbiji
wulandaridita
 
Reproduksi pada tumbuhan biji
Reproduksi pada tumbuhan bijiReproduksi pada tumbuhan biji
Reproduksi pada tumbuhan biji
Andi Rahim
 
Avertebrata ppt
Avertebrata pptAvertebrata ppt
Avertebrata ppt
Amalia Humaira
 
Bryophyta (Tumbuhan Lumut)
Bryophyta (Tumbuhan Lumut)Bryophyta (Tumbuhan Lumut)
Bryophyta (Tumbuhan Lumut)
Syifa Sahaliya
 
Kingdom plantae (Aridlah Sendy)
Kingdom plantae (Aridlah Sendy)Kingdom plantae (Aridlah Sendy)
Kingdom plantae (Aridlah Sendy)Aridlah_Sendy
 
Pertemuan 2 (perkecambahan)
Pertemuan 2 (perkecambahan)Pertemuan 2 (perkecambahan)
Pertemuan 2 (perkecambahan)f' yagami
 
Mengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakang
Mengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakangMengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakang
Mengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakang
Hernita Sembiring
 
Tumbuhan lumut
Tumbuhan lumutTumbuhan lumut
Tumbuhan lumut
Resma Puspitasari
 
Media pembelajaran vertebrata
Media pembelajaran vertebrataMedia pembelajaran vertebrata
Media pembelajaran vertebrata
Nila Zuqistya
 
Makalah tumbuhan paku dan Tumbuhan Lumut
Makalah tumbuhan paku dan Tumbuhan LumutMakalah tumbuhan paku dan Tumbuhan Lumut
Makalah tumbuhan paku dan Tumbuhan Lumut
Dionisius Nanda Angelus
 
Vertebrata (hewan bertulang belakang)
Vertebrata (hewan bertulang belakang)Vertebrata (hewan bertulang belakang)
Vertebrata (hewan bertulang belakang)Aris Alkhalifi
 
Gymnospermae - Anatomy
Gymnospermae - AnatomyGymnospermae - Anatomy
Gymnospermae - Anatomy
dewisetiyana52
 
BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...
BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...
BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...
Annisa Hayatunnufus
 
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdfMakalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdfDody Perdana
 

Viewers also liked (20)

Bab 7 tumbuhan
Bab 7 tumbuhanBab 7 tumbuhan
Bab 7 tumbuhan
 
Tumbuhan Biji
Tumbuhan BijiTumbuhan Biji
Tumbuhan Biji
 
Tugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutup
Tugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutupTugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutup
Tugas individu ciri ciri tumbuhan biji terbuka dan tertutup
 
Buku Tumbuhan Berbiji
Buku Tumbuhan BerbijiBuku Tumbuhan Berbiji
Buku Tumbuhan Berbiji
 
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 JakartaPresentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji  X-A SMAN 31 Jakarta
Presentasi Biologi Spermatopita Tumbuhan Berbiji X-A SMAN 31 Jakarta
 
Tumbuhan berbiji
Tumbuhan berbijiTumbuhan berbiji
Tumbuhan berbiji
 
Reproduksi pada tumbuhan biji
Reproduksi pada tumbuhan bijiReproduksi pada tumbuhan biji
Reproduksi pada tumbuhan biji
 
Avertebrata ppt
Avertebrata pptAvertebrata ppt
Avertebrata ppt
 
Bryophyta (Tumbuhan Lumut)
Bryophyta (Tumbuhan Lumut)Bryophyta (Tumbuhan Lumut)
Bryophyta (Tumbuhan Lumut)
 
Kingdom plantae (Aridlah Sendy)
Kingdom plantae (Aridlah Sendy)Kingdom plantae (Aridlah Sendy)
Kingdom plantae (Aridlah Sendy)
 
Pertemuan 2 (perkecambahan)
Pertemuan 2 (perkecambahan)Pertemuan 2 (perkecambahan)
Pertemuan 2 (perkecambahan)
 
Mengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakang
Mengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakangMengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakang
Mengenal hewan bertulang belakang dan tak bertulang belakang
 
Tumbuhan lumut
Tumbuhan lumutTumbuhan lumut
Tumbuhan lumut
 
Reproduksi Tumbuhan
Reproduksi TumbuhanReproduksi Tumbuhan
Reproduksi Tumbuhan
 
Media pembelajaran vertebrata
Media pembelajaran vertebrataMedia pembelajaran vertebrata
Media pembelajaran vertebrata
 
Makalah tumbuhan paku dan Tumbuhan Lumut
Makalah tumbuhan paku dan Tumbuhan LumutMakalah tumbuhan paku dan Tumbuhan Lumut
Makalah tumbuhan paku dan Tumbuhan Lumut
 
Vertebrata (hewan bertulang belakang)
Vertebrata (hewan bertulang belakang)Vertebrata (hewan bertulang belakang)
Vertebrata (hewan bertulang belakang)
 
Gymnospermae - Anatomy
Gymnospermae - AnatomyGymnospermae - Anatomy
Gymnospermae - Anatomy
 
BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...
BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...
BIOLOGI - Lumut by XGSc IIHS [Marini C., Nadya A., Disty S.A.Y., Nabila., Ann...
 
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdfMakalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
Makalah reproduksi tumbuhan Angiospermae pdf
 

Similar to Tumbuhan biji

Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Muhammad Arief Ardiansyah
 
Tanaman Berbiji (Spermatopytha)
Tanaman Berbiji (Spermatopytha)Tanaman Berbiji (Spermatopytha)
Tanaman Berbiji (Spermatopytha)
ElisabethYesi
 
Group 2 spermatophyta
Group 2 spermatophytaGroup 2 spermatophyta
Group 2 spermatophyta
BiomaPublishing
 
Rangkuman spermatophyta
Rangkuman spermatophytaRangkuman spermatophyta
Rangkuman spermatophytabanni aprilita
 
Tugas biologi (power point)
Tugas biologi (power point)Tugas biologi (power point)
Tugas biologi (power point)Michelleregina
 
Monokotil
MonokotilMonokotil
Monokotil
fahira_ila
 
KINGDOM PLANTAE.pdf
KINGDOM PLANTAE.pdfKINGDOM PLANTAE.pdf
KINGDOM PLANTAE.pdf
seanjayeng1
 
Gymnospermae
GymnospermaeGymnospermae
Gymnospermae
anamargareta
 
Plantae
PlantaePlantae
Gymnospermae
GymnospermaeGymnospermae
Bab 7 plantae
Bab 7 plantae Bab 7 plantae
Bab 7 plantae
lukmanvliverpuldlian
 
Pterodphyta
Pterodphyta Pterodphyta
Pterodphyta
Nabilla Dhani
 
Morfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepayaMorfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepaya
Wayan Permadi
 
BAB 8_Tumbuhan.pptx
BAB 8_Tumbuhan.pptxBAB 8_Tumbuhan.pptx
BAB 8_Tumbuhan.pptx
lukmanhakim4221
 

Similar to Tumbuhan biji (20)

Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
Dunia Tumbuhan (Kingdom Plantae)
 
konsep dasar ipa 1
konsep dasar ipa 1konsep dasar ipa 1
konsep dasar ipa 1
 
Tanaman Berbiji (Spermatopytha)
Tanaman Berbiji (Spermatopytha)Tanaman Berbiji (Spermatopytha)
Tanaman Berbiji (Spermatopytha)
 
Group 2 spermatophyta
Group 2 spermatophytaGroup 2 spermatophyta
Group 2 spermatophyta
 
Rangkuman spermatophyta
Rangkuman spermatophytaRangkuman spermatophyta
Rangkuman spermatophyta
 
Tugas biologi (power point)
Tugas biologi (power point)Tugas biologi (power point)
Tugas biologi (power point)
 
Monokotil
MonokotilMonokotil
Monokotil
 
Monokotil
MonokotilMonokotil
Monokotil
 
KINGDOM PLANTAE.pdf
KINGDOM PLANTAE.pdfKINGDOM PLANTAE.pdf
KINGDOM PLANTAE.pdf
 
Spermatophyta
SpermatophytaSpermatophyta
Spermatophyta
 
Gymnospermae
GymnospermaeGymnospermae
Gymnospermae
 
Plantae
PlantaePlantae
Plantae
 
Gymnospermae
GymnospermaeGymnospermae
Gymnospermae
 
Pinophyta
PinophytaPinophyta
Pinophyta
 
Bab 7 plantae
Bab 7 plantae Bab 7 plantae
Bab 7 plantae
 
Pterodphyta
Pterodphyta Pterodphyta
Pterodphyta
 
Morfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepayaMorfologi tumbuhan pepaya
Morfologi tumbuhan pepaya
 
Kingdom plantae
Kingdom plantaeKingdom plantae
Kingdom plantae
 
Kingdom plantae
Kingdom plantaeKingdom plantae
Kingdom plantae
 
BAB 8_Tumbuhan.pptx
BAB 8_Tumbuhan.pptxBAB 8_Tumbuhan.pptx
BAB 8_Tumbuhan.pptx
 

More from Irwan Saputra

Persamaan elips horizontal dititik (h,k)
Persamaan elips horizontal dititik (h,k)Persamaan elips horizontal dititik (h,k)
Persamaan elips horizontal dititik (h,k)
Irwan Saputra
 
Tasawuf
TasawufTasawuf
Tasawuf
Irwan Saputra
 
Elastisitas dan gerak harmonik sederhana
Elastisitas dan gerak harmonik sederhanaElastisitas dan gerak harmonik sederhana
Elastisitas dan gerak harmonik sederhana
Irwan Saputra
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Irwan Saputra
 
Ilmu kalam 1
Ilmu kalam 1Ilmu kalam 1
Ilmu kalam 1
Irwan Saputra
 
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanyaPembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Irwan Saputra
 
Sifat-sifat Koligatif Larutan
Sifat-sifat Koligatif LarutanSifat-sifat Koligatif Larutan
Sifat-sifat Koligatif Larutan
Irwan Saputra
 
Uji kompetensi kimia
Uji kompetensi kimiaUji kompetensi kimia
Uji kompetensi kimiaIrwan Saputra
 

More from Irwan Saputra (9)

Persamaan elips horizontal dititik (h,k)
Persamaan elips horizontal dititik (h,k)Persamaan elips horizontal dititik (h,k)
Persamaan elips horizontal dititik (h,k)
 
Tasawuf
TasawufTasawuf
Tasawuf
 
Elastisitas dan gerak harmonik sederhana
Elastisitas dan gerak harmonik sederhanaElastisitas dan gerak harmonik sederhana
Elastisitas dan gerak harmonik sederhana
 
Pancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbukaPancasila sebagai ideologi terbuka
Pancasila sebagai ideologi terbuka
 
Ski
SkiSki
Ski
 
Ilmu kalam 1
Ilmu kalam 1Ilmu kalam 1
Ilmu kalam 1
 
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanyaPembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
Pembuaan dan manfaat beberapa unsur logam dan senyawanya
 
Sifat-sifat Koligatif Larutan
Sifat-sifat Koligatif LarutanSifat-sifat Koligatif Larutan
Sifat-sifat Koligatif Larutan
 
Uji kompetensi kimia
Uji kompetensi kimiaUji kompetensi kimia
Uji kompetensi kimia
 

Recently uploaded

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 

Recently uploaded (20)

LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 

Tumbuhan biji

  • 3. Tugas Biologi Irwan Saputra X-3 Madrasah Aliyah Negeri 2 Samarinda
  • 4. Tumbuhan Biji Tumbuhan biji termasuk ke dalam divisi Spermatophyta. Alat reproduksi generatif berupa biji. Di dalam biji terdapat embrio. Tumbuhan biji sudah memiliki akar, batang dan daun sejati, disebut kormus, sehingga tumbuhan biji disebut Cormophyta. Tumbuhan biji juga sudah memiliki berkas pembuluh pengangkut yang terdiri dari xilem dan floem sehingga disebut tumbuhan Tracheophyta. Selain Cormophyta dan Tracheophyta, tumbuhan biji juga disebut tumbuhan berbunga (Antophyta). Bahkan disebut dengan Phanerogamae, yaitu tumbuhan dengan alat perkembangbiakan yang jelas terlihat dan disebut pula Embriophyta siphonogama, yaitu tumbuhan yang pembentukan embrionya melalui suatu pembuluh.
  • 5. Klasifikasi Tumbuhan Biji Semua tumbuhan yang menghasilkan biji merupakan kelompok Spermatophyta. Sistem pengklasifikasian tumbuhan biji berdasarkan pada letak bakal biji atau bijinya. Terdapat dua versi klasifikasi tumbuhan biji. Sistem klasifikasi terdahulu membedakan tumbuhan biji menjadi dua anak divisi (sub divisio), yaitu: 1. Tumbuhan berbiji terbuka (Gymnospermae) 2. Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)
  • 6. Tumbuhan Biji Terbuka (Gymnospermae) Tumbuhan biji terbuka adalah tumbuhan yang bijinya tidak ditutup oleh bakal buah. Berdasarkan fosil yang ditemukan, tumbuhan ini sudah ada sejak 345 juta tahun lalu. Sebagian besar anggotanya sudah menjadi fosil. Ciri-ciri tumbuhan biji terbuka adalah: 6. Pada umumnya perdu atau pohon, tidak ada yang berupa herba Batang dan akar berkambium sehingga dapat tumbuh membesar 7. Bentuk perakaran tunggang 8. Daun sempit, tebal dan kaku 9. Tulang daun tidak beraneka ragam 10. Tidak memiliki bunga sejati 11. Alat perkembangbiakannya berbentuk kerucut yang disebut strobilus atau runjung. 12. Alat kelamin terpisah, serbuk sari terdapat dalam strobilus jantan dan sel telur terdapat dalam strobilus betina.
  • 7. Gymnospermae yang masih hidup terdiri dari 4 divisi yaitu: 1. Cycadophyta 2. Ginkgophyta 3. Coniferophyta 4. Gnetophyta
  • 8. Cycadophyta Ciri khas bangsa atau ordo ini adalah batang tidak bercabang, daunnya majemuk, tersusun sebagai tajuk di puncak pohon. Merupakan tumbuhan berumah dua, artinya memiliki strobilus jantan saja atau strobilus betina saja. Contoh: Zamia furfuracea, Cycas revoluta dan Cycas rumphii (pakis haji).
  • 9. Ginkgophyta Tumbuhan ini merupakan tumbuhan asli dari daratan Cina. Tinggi pohon dapat mencapai 30 meter, daun berbentuk kipas dan mudah gugur. Serbuk sari dan bakal biji dihasilkan oleh individu yang berlainan. Anggota kelompok ini hanya ada satu species yaitu Ginkgo biloba.
  • 10. Coniferophyta Coniferophyta berarti tumbuhan pembawa kerucut, karena alat perkembangbiakan jantan dan betina berupa strobilus berbentuk kerucut. Tumbuhan yang termasuk kelompok ini memiliki ciri selalu hijau sepanjang tahun (evergreen). Contoh: Agathis alba (damar), Pinus merkusii (pinus), Cupressus sp., Araucaria sp., Sequoia sp., Juniperus sp. dan Taxus sp.
  • 11. Gnetophyta Anggota kelompok ini berupa perdu, liana (tumbuhan pemanjat) dan pohon. Daun berbentuk oval/lonjong dan duduk daun berhadapan dengan bentuk urat daun menyirip. Pada xilem terdapat trakea dan floem tidak memiliki sel pengiring. Strobilus tidak berbentuk kerucut, tetapi sudah dapat disebut “bunga”. Contoh yang terkenal dari kelompok ini adalah Gnetum gnemon (melinjo).
  • 12. Peranan Tumbuhan Biji Terbuka Tumbuhan biji terbuka memiliki peranan yang penting dalam kehidupan manusia. Peranan tumbuhan biji terbuka diantaranya adalah: 1. Sebagai tanaman hias, misalnya pakis haji 2. Sumber makanan, misalnya melinjo 3. Penghasil minyak cat (terpentin), misalnya pinus/tusam 4. Bahan baku damar, yaitu damar 5. Bahan baku industri kertas dan korek api, misalnya kayu pinus dan kayu tumbuhan melinjo 6. Bahan untuk obat dan kosmetik, yaitu Ginkgo biloba
  • 13. Tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae)
  • 14. Tumbuhan biji tertutup adalah tumbuhan yang bijinya terdapat di dalam bakal buah. Ciri-ciri tumbuhan ini adalah: a. Hidup sebagai pohon, perdu, semak, merambat atau herba/terna b. Daun pipih dan lebar dengan susunan tulang daun menyirip, menjari, melengkung atau sejajar c. Memiliki bunga sejati dengan perhiasan bunga berupa kelopak dan mahkota bunga dan alat perkembangbiakannya berupa putik dan benang sari Tumbuhan biji dibagi menjadi dua kelas berdasarkan jumlah keping bijinya, yaitu: 1. Tumbuhan berkeping biji satu (Monokotil) 2. Tumbuhan berkeping biji dua (Dikotil)
  • 15. Tumbuhan berkeping biji satu (Monokotil) Ciri utama tumbuhan Contoh famili-famili dari Monokotil : tumbuhan monokotil: 3. Memiliki kotiledon tunggal, • Liliaceae, contohnya kembang 4. Daunnya berpelepah, sungsang. 5. Tulang daun umumnya sejajar, • Poaceae atau Graminae, contohnya padi, alang-alang, dan jagung. 6. Jaringan pembuluh pada batang dan akar tersusun tersebar, • Zingiberaceae, contohnya jahe, lengkuas, dan kencur. 7. Tidak berkambium, • Musaceae, contohnya pisang. 8. Bentuk bunga tidak beraturan dan warnanya tidak mencolok. • Orchidaceae, contohnya anggrek. 9. Jumlah bagian bunga kelipatan • Arecaceae, contohnya kelapa, tiga palem.
  • 16. Tumbuhan berkeping biji dua (Dikotil) Ciri utama tumbuhan Contoh famili-famili dari Dikotil : tumbuhan dikotil : 3. Memiliki dua kotiledon, • Euphorbiaceae, contohnya 4. Daunnya menjari atau pohon karet. menyirip, • Moraceae, contohnya beringin. 5. Memiliki jaringan pembuluh • Papilionaceae, contohnya yang tersusun dalam kacang tanah. lingkaran, • Labiatae, contohnya kentang. 6. Jumlah bagian bunga • Convolvulaceae, contohnya kelipatan empat atau lima. kangkung. • Apocynaceae, contohnya kamboja. • Rubiaceae, contohnya kopi. • Mimosaceae, contohnya putri malu.