SlideShare a Scribd company logo
TUGAS MAKALAH
MATAKULIAH; METODOLOGI PENELITIAN
“PENELITIAN ETNOGRAFI”
DOSEN : DR.H. SAIFUL., M.KES
OLEH;
NAMA: MUHAMAD TAHIR
PURNAMA SAAJI
SUSIYANTI
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPS
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS HALUOLEO
KENDARI
2012
Kata Pengantar
Bismillah.......,
Puji syukur penulis panjadkan kehadirad Allah SWT, yang telah banyak memberikan
kekuatan, dan kesehatan “lahir dan batin”. Penulis juga menghaturkan salawat serta salam kepada
nabi besar “islam” Muhamad SAW, yang telah memberikan titik terang bagi umat islam. Dan tak
lupa pula mengucapkan terima kasih kepada dosen pembimbing matakuliah Metodologi Penelitian
ini”BAPAK DR. H. SAIFUL, M.Kes” yang selalu memberikan bimbingan dan arahan dalam
matakuliah ini.
Penulis juga berterima kasih kepada semua pihak yang telah ikut berpartisipasi dalam
pembuatan makalah ini dan juga teman-teman yang sudah banyak memberikan masukan positif
terhadap makalah PENELITIAN ETNOGRAFI ini.
Semoga dengan adanya makalah ini dapat bermanfaat dan menambah pengetahuan kita
tentang metodologi penelitian terhusus lagi pada penelitian dengan menggunakan pendekatan
metode etnografi. Dengan demikian, dalam makalah ini penulis juga menyadari bahwa terdapat
banyak kekurangan. Maka dari itu penulis mengharapkan kepada semua pihak yang membaca dan
menemukan kekeliruan itu, agar dapat memberikan saran yang sifatnya membangun untuk
kesempurnaan makalah ini.
Demikian pembuatan makalah ini, lebih dan kurangnya mohon dimaafkan.
Wassalam........
Kendari,......,Desember 2012
penyusun
BAB. I
PENDAHULUAN
A. Latar Berlakang
Perdebatan penggunaan metode yang melibatkan penelitian kualitatif dan kuantitatif sudah
terjadi sejak lama. Perdebatan itu sendiri setidaknya dimulai pada pertengahan abad ke – 19,
sedangkan penelitian dengan paradigma kualitatif mulai berkembang sejak tahun 1960-an. Dalam
paradigma penelitian kualitatif dikenal metode penelitian etnografi. Secara sederhana, etnografi
merupakan tulisan tentang etnis tertentu yang biasanya ditulis oleh seorang antropolog. Tulisan
etnografi bukan semata-mata menjadi sebagai sebuah tulisan yang lahir begitu saja sebagaimana
yang ditampilkan oleh para jurnalis dan hanya berbentuk sebuah features. Tetapi lebih dari pada itu,
seorang etnografer akan memerlukan waktu yang cukup lama, bisa berbulan-bulan bahkan tahunan,
yang dikaji melalui sebuah penelitian lapangan dalam membuat sebuah tulisan.
B. Rumusan Masalah
1. Apakah pengertian penelitian etnografi?
2. Apa sajakah karakteristik penelitian etnografi?
3. Apa sajakah prosedur penelitian etnografi?
BAB II
PEMBAHASAN
A. Pengertian Penelitian Etnografi
Penelitian etnografi adalah termasuk salah satu pendekatan dari penelitian kualitatif.
Penelitian etnografi pernah dilakukan oleh peneliti bernama Jonathan Kozol, dalam rangka
melukiskan perjuangan dan impian para warga kulit hitam dalam komunitas yang miskin dan
terpinggirkan di daerah Bronx, New York. Penelitian kualitatif dengan pendekatan ini kemudian
banyak diterapkan dalam meneliti lingkungan pendidikan atau sekolah.
Menurut Miles & Hubberman seperti yang dikutip oleh Lodico, Spaulding & Voegtle,
Etnografi berasal dari bahasa Yunani ethos dan graphos. Yang berarti tulisan mengenai kelompok
budaya. Sedangkan menurut Frey et al, etnografi digunakan untuk meneliti perilaku manusia dalam
lingkungan spesifik alamiah. Etnografer berusaha menangkap sepenuh mungkin dan berdasarkan
perspektif orang yang diteliti, cara orang menggunakan simbol dalam konteks spesifik. Etnografi
sering dikaitkan dengan hidup secara intim dan untuk waktu yang lama suatu komunitas pribumi
yang diteliti yang dikuasai peneliti.
Jadi suatu penelitian etnografi adalah penelitian kualitatif yang melakukan studi terhadap
kehidupan suatu kelompok masyarakat secara alami untuk mempelajari dan menggambarkan pola
budaya satu kelompok tertentu dalam hal kepercayaan, bahasa, dan pandangan yang dianut bersama
dalam kelompok itu. Tujuan utama penelitian ini adalah memahami suatu pandangan hidup dari
sudut pandang penduduk asli, hubungannya dengan kehidupan untuk mendapatkan pandangan
mengenai hidupnya.
B. Karakteristik Penelitian Etnografi
Dalam menjalankan penelitiannya seorang etnografer harus membangun hubungan yang
dekat dengan partisipan dari objek komunitas penelitiannya. Seperti contoh etnografer Jonathan
Kozol, untuk meneliti komunitas kulit hitam di Bronx, dia juga ikut tinggal di sana selama beberapa
bulan untuk bisa menyelami kehidupan mereka. Mereka pun mulai percaya pada Kozol dan mau
berbagi mengenai perasaan terdalam mereka dan pandangan mereka tentang kemiskinan dan
perbedaan warna kulit.
Penelitian etnografi meneliti suatu proses dan hasil akhir. Akhir dari penelitian adalah
membuat tulisan yang kaya akan gambaran detail dan mendalam mengenai objek penelitan (thick
description). Sebagai penelitian suatu proses, seorang etnografer melakukan participant observation,
di mana seorang peneliti melakukan eksplorasi terhadap kegiatan hidup sehari-hari dari objek
kelompoknya, melakukan pengamatan dan mewawancarai anggota kelompok dan terlibat di
dalamnya. Participant obeservation juga berarti bahwa peneliti ikut terlibat dan ikut berperan dalam
pengamatan. Untuk keperluan penelitian ini seorang etnografer memelukan seorang key informant
atau gatekeeper yang bisa membantu menjelaskan dan masuk ke dalam kelompok tersebut. Selain
itu seorang etnografer harus mempunyai sensitivitas tinggi terhadap partisipan yang sedang
ditelitinya, karena bisa jadi peneliti belum familiar terhadap karakteristik mereka.
Berikut ini aspek atau karakteristik etnografi yang dirangkum dari Wolcott dan Gay, Mills
dan Airasian adalah sebagai berikut:
Berlatar alami bukan eksperimen di laboratorium
Peneliti meneliti tema-tema budaya tentang peran dan kehidupan sehari-hari seseorang
Interaksi yang dekat dan tatap muka dengan partisipan
Mengambil data utama dari pengalaman di lapangan
Menggunakan berbagai metode pengumpulan data seperti wawancara, pengamatan,
dokumen, artifak dan material visual.
Peneliti menggunakan deskripsi dan detail tingkat tinggi
Peneliti menyajikan ceritanya secara informal seperti seorang pendongeng
Menekankan untuk mengekplorasi fenomena sosial bukan untuk menguji hipotesis.
Format keseluruhannya adalah deskriptif, analisis dan interpretasi
Artikel diakhir dengan sebuah pertanyaan.
C. Prosedur Penelitian Etnografi
Menurut Creswell, secara umum prosedur penelitian etnografi adalah sebagai berikut:
Menentukan apakah masalah penelitian ini adalah paling cocok didekati dengan studi
etnogafi. Seperti telah kita bahas di atas bahwa etnografi menggambarkan suatu kelompok
budaya dengan mengekloprasi kepercayaan, bahasa dan perilaku (etnografi realis); atau juga
mengkritisi isu-isu mengenai kekuasaan, perlawanan dan dominansi (etnografi kritis).
Mengidentifikasi dan menentukan lokasi dari kelompok budaya yang akan diteliti.
Kelompok sebaiknya gabungan orang-orang yang telah bersama dalam waktu yang panjang
karena disini yang akan diteliti adalah pola perilaku, pikiran dan kepercayaan yang dianut
secara bersama.
Pilihlah tema kultural atau isu yang yang akan dipelajari dari suatu kelompok. Hal ini
melibatkan analisis dari kelompok budaya.
Tentukan tipe etnografi yang cocok digunakan untuk memlajari konsep budaya tersebut.
Apakah etnografi realis ataukah etnografi kritis.
Kumpulkan informasi dari lapangan mengenai kehidupan kelompok tersebut. Data yang
dikumpulkan bisa berupa pengamatan, pengukuran, survei, wawancara, analisa konten,
audiovisual, pemetaan dan penelitian jaringan. Setelah data terkumpul data tersebut dipilah-
pilah dan dianalisa.
Yang terahir tentunya tulisan tentang gambaran atau potret menyeluruh dari kelompok
budaya tersebut baik dari sudut pandang partisipan maupun dari sudut pandang peneliti itu
sendiri.
Penelitian ini berusaha memaparkan kisah kehidupan keseharian orang-orang dalam
kerangka menjelaskan fenomena budaya, mereka menjadi bagian integral, lainnya. Pada penelitian
ini pengumpulan data dilakukan untuk mengembangkan teori perilaku cultural. Dalam penelitian
etnografi peneliti secara actual hidup atau menjadi dari setting budaya dalam tatanan untuk
mengumpulkan data secara sistematis. Melalui penelitian ini perbedaan-perbedaan budaya dijelaskan
untuk menambahpemahaman atas dampak budaya pada perilaku kesehatan manusia.
BAB III
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Penelitian etnografi adalah penelitian kualitatif yang melakukan studi terhadap kehidupan
suatu kelompok masyarakat secara alami untuk mempelajari dan menggambarkan pola budaya satu
kelompok tertentu dalam hal Perilaku, Kepercayaan, Bahasa, dan Pandangan yang dianut bersama
dalam kelompok itu.
B. PENUTUP
Demikian makalah ini kami buat, apabila ada kesalahan dalam penulisan maupun dalam
penyajian makalah, kami mohon ma’af. Kritik dan saran kami butuhkan demi kesempurnaan
makalah ini. Semoga makalah ini bermanfa’at dan menambah wacana bagi kita semua dalam
mempelajari Metodologi Penelitian Kualitatif dalam pokok pembahasan Penelitian Pendidikan
Berdasarkan Pendekatan Etnografi. Amien.
DAFTAR PUSTAKA
Deddy Mulyana, Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2006.
Djam’an Satori & Aan Komariah, Metodologi Penelitian Kualitatif , Bandung: Alfabeta, 2009.
James P. Spradley, Metode Etnografi, Yogyakarta: PT Tiara Wacana Yogya, 1997.
Mukhamad Saekan, Metodologi Penelitian Kualitatif, Kudus: Nora Media Enterprise, 2010.
www.scribd.com/doc/28792023/Resume-Etnografi
http://www.blogger.com/blogger.

More Related Content

What's hot

Tugas Filsafat Ilmu
Tugas Filsafat IlmuTugas Filsafat Ilmu
Tugas Filsafat Ilmu
KristinaMala
 
Power point sidang skripsi
Power point sidang skripsiPower point sidang skripsi
Power point sidang skripsi
Yunitha Rahmah
 
Kritik jurnal ilmiah 1
Kritik jurnal ilmiah 1Kritik jurnal ilmiah 1
Kritik jurnal ilmiah 1
Ratna Nandri
 
Proposal pengajuan judul skripsi
Proposal pengajuan judul skripsiProposal pengajuan judul skripsi
Proposal pengajuan judul skripsi
spilody111
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
Power point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahPower point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahYunitha Rahmah
 
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitianPerbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Lusi Efrenti
 
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitian
Miira Mizhha As-Sauby
 
Makalah Jenis - Jenis Penelitian
Makalah Jenis - Jenis PenelitianMakalah Jenis - Jenis Penelitian
Makalah Jenis - Jenis Penelitian
Ratih Memah
 
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiPPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
irfan baihaqi
 
Bab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsi
Bab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsiBab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsi
Bab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsinatal kristiono
 
Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)
Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)
Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)
M Abdul Aziz
 
Contoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel KonseptualContoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel Konseptual
Uwes Chaeruman
 
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode KuantitatifPresentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Shelly Intan Permatasari
 
Presentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di IndonesiaPresentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di IndonesiaARY SETIADI
 
Paradigma penelitian
Paradigma penelitianParadigma penelitian
Paradigma penelitianIsti Isti
 
Powerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatifPowerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatifannisa herlida
 

What's hot (20)

Matrik penelitian kuantitatif
Matrik penelitian kuantitatifMatrik penelitian kuantitatif
Matrik penelitian kuantitatif
 
Tugas Filsafat Ilmu
Tugas Filsafat IlmuTugas Filsafat Ilmu
Tugas Filsafat Ilmu
 
Power point sidang skripsi
Power point sidang skripsiPower point sidang skripsi
Power point sidang skripsi
 
Kritik jurnal ilmiah 1
Kritik jurnal ilmiah 1Kritik jurnal ilmiah 1
Kritik jurnal ilmiah 1
 
Proposal pengajuan judul skripsi
Proposal pengajuan judul skripsiProposal pengajuan judul skripsi
Proposal pengajuan judul skripsi
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
 
Power point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmahPower point seminar proposal yunita rahmah
Power point seminar proposal yunita rahmah
 
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitianPerbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
 
Instrumen penelitian
Instrumen penelitianInstrumen penelitian
Instrumen penelitian
 
Makalah Jenis - Jenis Penelitian
Makalah Jenis - Jenis PenelitianMakalah Jenis - Jenis Penelitian
Makalah Jenis - Jenis Penelitian
 
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsiPPT peran mahasiswa mencegah korupsi
PPT peran mahasiswa mencegah korupsi
 
Bab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsi
Bab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsiBab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsi
Bab 2 nilai nilai dan prinsip anti korupsi
 
Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)
Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)
Politik dan Strategi Nasional - PKn (Makalah)
 
penelitian kuantitatif (keabsahan data)
penelitian kuantitatif (keabsahan data)penelitian kuantitatif (keabsahan data)
penelitian kuantitatif (keabsahan data)
 
Presentasi Jurnal
Presentasi JurnalPresentasi Jurnal
Presentasi Jurnal
 
Contoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel KonseptualContoh Artikel Konseptual
Contoh Artikel Konseptual
 
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode KuantitatifPresentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
Presentasi Proposal Penelitian - Metode Kuantitatif
 
Presentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di IndonesiaPresentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
Presentasi Masalah Korupsi Di Indonesia
 
Paradigma penelitian
Paradigma penelitianParadigma penelitian
Paradigma penelitian
 
Powerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatifPowerpoint kelompok kualitatif
Powerpoint kelompok kualitatif
 

Similar to Tugas makalah metodologi penelitian

Metode Etnografi - Sosiologi
Metode Etnografi - SosiologiMetode Etnografi - Sosiologi
Metode Etnografi - Sosiologi
Rizky Erliyandi
 
Jenis penelitian kualitatif etnografi
Jenis penelitian kualitatif etnografiJenis penelitian kualitatif etnografi
Jenis penelitian kualitatif etnografi
ellyna hafizah
 
K2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.ppt
K2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.pptK2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.ppt
K2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.ppt
LmayPhang
 
Etnografi presentasi
Etnografi presentasiEtnografi presentasi
Etnografi presentasi
Arif Winahyu
 
2. ETNOGRAFI.pptx
2. ETNOGRAFI.pptx2. ETNOGRAFI.pptx
2. ETNOGRAFI.pptx
DhianUntari1
 
metodologi-antropologi (1).ppt
metodologi-antropologi (1).pptmetodologi-antropologi (1).ppt
metodologi-antropologi (1).ppt
BerynImtihan1
 
Etnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifEtnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifRiska sasaka
 
penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)
adi wibawa
 
Kaedah penyelidikan-etnografi
Kaedah penyelidikan-etnografiKaedah penyelidikan-etnografi
Kaedah penyelidikan-etnografi
wmkfirdaus
 
Theory of communication
Theory of communication Theory of communication
Theory of communication
Ines Pratiwi
 
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Thmra
 
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Thmra
 
Week 05 Tradisi Riset Audiens.pptx
Week 05 Tradisi Riset Audiens.pptxWeek 05 Tradisi Riset Audiens.pptx
Week 05 Tradisi Riset Audiens.pptx
EkstensifikasiPenyul
 
pengantar penelitian kuantitatif jwiejr f
pengantar penelitian kuantitatif jwiejr fpengantar penelitian kuantitatif jwiejr f
pengantar penelitian kuantitatif jwiejr f
AgengPratiwi
 
Etnografi 07052014
Etnografi 07052014Etnografi 07052014
Etnografi 07052014
Umithayyibah Ramly
 
Antropologi Sosial & Budaya
Antropologi Sosial & Budaya Antropologi Sosial & Budaya
Antropologi Sosial & Budaya
Natasha Rastie Aulia
 
Metode dan pendekatan dalam ilmu antropologi
Metode dan pendekatan dalam ilmu antropologiMetode dan pendekatan dalam ilmu antropologi
Metode dan pendekatan dalam ilmu antropologi
UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
 
Topik. 2 antropologi
Topik. 2 antropologiTopik. 2 antropologi
Topik. 2 antropologi
MohdNoorChin
 
Antropologi hukum
Antropologi hukumAntropologi hukum
Antropologi hukum
danudanu19
 

Similar to Tugas makalah metodologi penelitian (20)

Metode Etnografi - Sosiologi
Metode Etnografi - SosiologiMetode Etnografi - Sosiologi
Metode Etnografi - Sosiologi
 
Jenis penelitian kualitatif etnografi
Jenis penelitian kualitatif etnografiJenis penelitian kualitatif etnografi
Jenis penelitian kualitatif etnografi
 
K2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.ppt
K2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.pptK2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.ppt
K2 - KAJIAN ETHNOGRAFI.ppt
 
Etnografi presentasi
Etnografi presentasiEtnografi presentasi
Etnografi presentasi
 
2. ETNOGRAFI.pptx
2. ETNOGRAFI.pptx2. ETNOGRAFI.pptx
2. ETNOGRAFI.pptx
 
metodologi-antropologi (1).ppt
metodologi-antropologi (1).pptmetodologi-antropologi (1).ppt
metodologi-antropologi (1).ppt
 
Etnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatifEtnografi pnelitian kwalitatif
Etnografi pnelitian kwalitatif
 
penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)penelitian etnografi (kuliatatif)
penelitian etnografi (kuliatatif)
 
Kaedah penyelidikan-etnografi
Kaedah penyelidikan-etnografiKaedah penyelidikan-etnografi
Kaedah penyelidikan-etnografi
 
Theory of communication
Theory of communication Theory of communication
Theory of communication
 
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
 
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
Tugas uas antropologi tamara adelya l1_c021132 (1)
 
Week 05 Tradisi Riset Audiens.pptx
Week 05 Tradisi Riset Audiens.pptxWeek 05 Tradisi Riset Audiens.pptx
Week 05 Tradisi Riset Audiens.pptx
 
pengantar penelitian kuantitatif jwiejr f
pengantar penelitian kuantitatif jwiejr fpengantar penelitian kuantitatif jwiejr f
pengantar penelitian kuantitatif jwiejr f
 
Antropologi
AntropologiAntropologi
Antropologi
 
Etnografi 07052014
Etnografi 07052014Etnografi 07052014
Etnografi 07052014
 
Antropologi Sosial & Budaya
Antropologi Sosial & Budaya Antropologi Sosial & Budaya
Antropologi Sosial & Budaya
 
Metode dan pendekatan dalam ilmu antropologi
Metode dan pendekatan dalam ilmu antropologiMetode dan pendekatan dalam ilmu antropologi
Metode dan pendekatan dalam ilmu antropologi
 
Topik. 2 antropologi
Topik. 2 antropologiTopik. 2 antropologi
Topik. 2 antropologi
 
Antropologi hukum
Antropologi hukumAntropologi hukum
Antropologi hukum
 

More from Susi Yanti

Presentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolahPresentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolahSusi Yanti
 
Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5
Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5
Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5Susi Yanti
 
Power poin kelompok 5
Power poin kelompok 5Power poin kelompok 5
Power poin kelompok 5Susi Yanti
 
Presentase tik value
Presentase tik valuePresentase tik value
Presentase tik valueSusi Yanti
 
Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.
Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.
Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.Susi Yanti
 
msdm susiyanti
msdm susiyantimsdm susiyanti
msdm susiyantiSusi Yanti
 
Jawaban mid kepemimpinan
Jawaban mid kepemimpinanJawaban mid kepemimpinan
Jawaban mid kepemimpinanSusi Yanti
 
Presentase msdm
Presentase msdmPresentase msdm
Presentase msdmSusi Yanti
 
Presentasi hakikat administrasi
Presentasi hakikat administrasiPresentasi hakikat administrasi
Presentasi hakikat administrasi
Susi Yanti
 
Hubungan ilmu, agama dn filsafat
Hubungan ilmu, agama dn filsafatHubungan ilmu, agama dn filsafat
Hubungan ilmu, agama dn filsafatSusi Yanti
 
Tugas filsafat 14 teori kebenran
Tugas filsafat 14 teori kebenranTugas filsafat 14 teori kebenran
Tugas filsafat 14 teori kebenranSusi Yanti
 
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)Susi Yanti
 
Propopsal penelitianku
Propopsal penelitiankuPropopsal penelitianku
Propopsal penelitiankuSusi Yanti
 
00 solo explained ppt
00 solo explained ppt00 solo explained ppt
00 solo explained ppt
Susi Yanti
 
Pembelajaran ips
Pembelajaran ipsPembelajaran ips
Pembelajaran ips
Susi Yanti
 
Model model pembelajaran
Model model pembelajaranModel model pembelajaran
Model model pembelajaran
Susi Yanti
 
Statistik dasar s2
Statistik dasar s2Statistik dasar s2
Statistik dasar s2Susi Yanti
 

More from Susi Yanti (20)

Presentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolahPresentase hub. masyarakat dan sekolah
Presentase hub. masyarakat dan sekolah
 
Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5
Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5
Presentase upaya penggalian sumber dana pendidikan kel. 5
 
Power poin kelompok 5
Power poin kelompok 5Power poin kelompok 5
Power poin kelompok 5
 
Juknis bos
Juknis bosJuknis bos
Juknis bos
 
Presentase tik value
Presentase tik valuePresentase tik value
Presentase tik value
 
Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.
Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.
Presentase kel. 2 adm. keuangan dan pembiayaan pend.
 
msdm susiyanti
msdm susiyantimsdm susiyanti
msdm susiyanti
 
Jawaban mid kepemimpinan
Jawaban mid kepemimpinanJawaban mid kepemimpinan
Jawaban mid kepemimpinan
 
Presentase msdm
Presentase msdmPresentase msdm
Presentase msdm
 
Presentasi hakikat administrasi
Presentasi hakikat administrasiPresentasi hakikat administrasi
Presentasi hakikat administrasi
 
Hubungan ilmu, agama dn filsafat
Hubungan ilmu, agama dn filsafatHubungan ilmu, agama dn filsafat
Hubungan ilmu, agama dn filsafat
 
Tugas filsafat 14 teori kebenran
Tugas filsafat 14 teori kebenranTugas filsafat 14 teori kebenran
Tugas filsafat 14 teori kebenran
 
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
(1) lesson studi dlm pengembangan profesionalitas tenaga kependidikan (kelompok)
 
Propopsal penelitianku
Propopsal penelitiankuPropopsal penelitianku
Propopsal penelitianku
 
00 solo explained ppt
00 solo explained ppt00 solo explained ppt
00 solo explained ppt
 
Pembelajaran ips
Pembelajaran ipsPembelajaran ips
Pembelajaran ips
 
Model model pembelajaran
Model model pembelajaranModel model pembelajaran
Model model pembelajaran
 
Statistik s2
Statistik  s2Statistik  s2
Statistik s2
 
Statistik dasar s2
Statistik dasar s2Statistik dasar s2
Statistik dasar s2
 
Filsafat
Filsafat Filsafat
Filsafat
 

Tugas makalah metodologi penelitian

  • 1. TUGAS MAKALAH MATAKULIAH; METODOLOGI PENELITIAN “PENELITIAN ETNOGRAFI” DOSEN : DR.H. SAIFUL., M.KES OLEH; NAMA: MUHAMAD TAHIR PURNAMA SAAJI SUSIYANTI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN IPS PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS HALUOLEO KENDARI 2012
  • 2. Kata Pengantar Bismillah......., Puji syukur penulis panjadkan kehadirad Allah SWT, yang telah banyak memberikan kekuatan, dan kesehatan “lahir dan batin”. Penulis juga menghaturkan salawat serta salam kepada nabi besar “islam” Muhamad SAW, yang telah memberikan titik terang bagi umat islam. Dan tak lupa pula mengucapkan terima kasih kepada dosen pembimbing matakuliah Metodologi Penelitian ini”BAPAK DR. H. SAIFUL, M.Kes” yang selalu memberikan bimbingan dan arahan dalam matakuliah ini. Penulis juga berterima kasih kepada semua pihak yang telah ikut berpartisipasi dalam pembuatan makalah ini dan juga teman-teman yang sudah banyak memberikan masukan positif terhadap makalah PENELITIAN ETNOGRAFI ini. Semoga dengan adanya makalah ini dapat bermanfaat dan menambah pengetahuan kita tentang metodologi penelitian terhusus lagi pada penelitian dengan menggunakan pendekatan metode etnografi. Dengan demikian, dalam makalah ini penulis juga menyadari bahwa terdapat banyak kekurangan. Maka dari itu penulis mengharapkan kepada semua pihak yang membaca dan menemukan kekeliruan itu, agar dapat memberikan saran yang sifatnya membangun untuk kesempurnaan makalah ini. Demikian pembuatan makalah ini, lebih dan kurangnya mohon dimaafkan. Wassalam........ Kendari,......,Desember 2012 penyusun
  • 3.
  • 4. BAB. I PENDAHULUAN A. Latar Berlakang Perdebatan penggunaan metode yang melibatkan penelitian kualitatif dan kuantitatif sudah terjadi sejak lama. Perdebatan itu sendiri setidaknya dimulai pada pertengahan abad ke – 19, sedangkan penelitian dengan paradigma kualitatif mulai berkembang sejak tahun 1960-an. Dalam paradigma penelitian kualitatif dikenal metode penelitian etnografi. Secara sederhana, etnografi merupakan tulisan tentang etnis tertentu yang biasanya ditulis oleh seorang antropolog. Tulisan etnografi bukan semata-mata menjadi sebagai sebuah tulisan yang lahir begitu saja sebagaimana yang ditampilkan oleh para jurnalis dan hanya berbentuk sebuah features. Tetapi lebih dari pada itu, seorang etnografer akan memerlukan waktu yang cukup lama, bisa berbulan-bulan bahkan tahunan, yang dikaji melalui sebuah penelitian lapangan dalam membuat sebuah tulisan. B. Rumusan Masalah 1. Apakah pengertian penelitian etnografi? 2. Apa sajakah karakteristik penelitian etnografi? 3. Apa sajakah prosedur penelitian etnografi?
  • 5. BAB II PEMBAHASAN A. Pengertian Penelitian Etnografi Penelitian etnografi adalah termasuk salah satu pendekatan dari penelitian kualitatif. Penelitian etnografi pernah dilakukan oleh peneliti bernama Jonathan Kozol, dalam rangka melukiskan perjuangan dan impian para warga kulit hitam dalam komunitas yang miskin dan terpinggirkan di daerah Bronx, New York. Penelitian kualitatif dengan pendekatan ini kemudian banyak diterapkan dalam meneliti lingkungan pendidikan atau sekolah. Menurut Miles & Hubberman seperti yang dikutip oleh Lodico, Spaulding & Voegtle, Etnografi berasal dari bahasa Yunani ethos dan graphos. Yang berarti tulisan mengenai kelompok budaya. Sedangkan menurut Frey et al, etnografi digunakan untuk meneliti perilaku manusia dalam lingkungan spesifik alamiah. Etnografer berusaha menangkap sepenuh mungkin dan berdasarkan perspektif orang yang diteliti, cara orang menggunakan simbol dalam konteks spesifik. Etnografi sering dikaitkan dengan hidup secara intim dan untuk waktu yang lama suatu komunitas pribumi yang diteliti yang dikuasai peneliti. Jadi suatu penelitian etnografi adalah penelitian kualitatif yang melakukan studi terhadap kehidupan suatu kelompok masyarakat secara alami untuk mempelajari dan menggambarkan pola budaya satu kelompok tertentu dalam hal kepercayaan, bahasa, dan pandangan yang dianut bersama dalam kelompok itu. Tujuan utama penelitian ini adalah memahami suatu pandangan hidup dari sudut pandang penduduk asli, hubungannya dengan kehidupan untuk mendapatkan pandangan mengenai hidupnya. B. Karakteristik Penelitian Etnografi Dalam menjalankan penelitiannya seorang etnografer harus membangun hubungan yang dekat dengan partisipan dari objek komunitas penelitiannya. Seperti contoh etnografer Jonathan Kozol, untuk meneliti komunitas kulit hitam di Bronx, dia juga ikut tinggal di sana selama beberapa
  • 6. bulan untuk bisa menyelami kehidupan mereka. Mereka pun mulai percaya pada Kozol dan mau berbagi mengenai perasaan terdalam mereka dan pandangan mereka tentang kemiskinan dan perbedaan warna kulit. Penelitian etnografi meneliti suatu proses dan hasil akhir. Akhir dari penelitian adalah membuat tulisan yang kaya akan gambaran detail dan mendalam mengenai objek penelitan (thick description). Sebagai penelitian suatu proses, seorang etnografer melakukan participant observation, di mana seorang peneliti melakukan eksplorasi terhadap kegiatan hidup sehari-hari dari objek kelompoknya, melakukan pengamatan dan mewawancarai anggota kelompok dan terlibat di dalamnya. Participant obeservation juga berarti bahwa peneliti ikut terlibat dan ikut berperan dalam pengamatan. Untuk keperluan penelitian ini seorang etnografer memelukan seorang key informant atau gatekeeper yang bisa membantu menjelaskan dan masuk ke dalam kelompok tersebut. Selain itu seorang etnografer harus mempunyai sensitivitas tinggi terhadap partisipan yang sedang ditelitinya, karena bisa jadi peneliti belum familiar terhadap karakteristik mereka. Berikut ini aspek atau karakteristik etnografi yang dirangkum dari Wolcott dan Gay, Mills dan Airasian adalah sebagai berikut: Berlatar alami bukan eksperimen di laboratorium Peneliti meneliti tema-tema budaya tentang peran dan kehidupan sehari-hari seseorang Interaksi yang dekat dan tatap muka dengan partisipan Mengambil data utama dari pengalaman di lapangan Menggunakan berbagai metode pengumpulan data seperti wawancara, pengamatan, dokumen, artifak dan material visual. Peneliti menggunakan deskripsi dan detail tingkat tinggi Peneliti menyajikan ceritanya secara informal seperti seorang pendongeng Menekankan untuk mengekplorasi fenomena sosial bukan untuk menguji hipotesis. Format keseluruhannya adalah deskriptif, analisis dan interpretasi Artikel diakhir dengan sebuah pertanyaan.
  • 7. C. Prosedur Penelitian Etnografi Menurut Creswell, secara umum prosedur penelitian etnografi adalah sebagai berikut: Menentukan apakah masalah penelitian ini adalah paling cocok didekati dengan studi etnogafi. Seperti telah kita bahas di atas bahwa etnografi menggambarkan suatu kelompok budaya dengan mengekloprasi kepercayaan, bahasa dan perilaku (etnografi realis); atau juga mengkritisi isu-isu mengenai kekuasaan, perlawanan dan dominansi (etnografi kritis). Mengidentifikasi dan menentukan lokasi dari kelompok budaya yang akan diteliti. Kelompok sebaiknya gabungan orang-orang yang telah bersama dalam waktu yang panjang karena disini yang akan diteliti adalah pola perilaku, pikiran dan kepercayaan yang dianut secara bersama. Pilihlah tema kultural atau isu yang yang akan dipelajari dari suatu kelompok. Hal ini melibatkan analisis dari kelompok budaya. Tentukan tipe etnografi yang cocok digunakan untuk memlajari konsep budaya tersebut. Apakah etnografi realis ataukah etnografi kritis. Kumpulkan informasi dari lapangan mengenai kehidupan kelompok tersebut. Data yang dikumpulkan bisa berupa pengamatan, pengukuran, survei, wawancara, analisa konten, audiovisual, pemetaan dan penelitian jaringan. Setelah data terkumpul data tersebut dipilah- pilah dan dianalisa. Yang terahir tentunya tulisan tentang gambaran atau potret menyeluruh dari kelompok budaya tersebut baik dari sudut pandang partisipan maupun dari sudut pandang peneliti itu sendiri. Penelitian ini berusaha memaparkan kisah kehidupan keseharian orang-orang dalam kerangka menjelaskan fenomena budaya, mereka menjadi bagian integral, lainnya. Pada penelitian ini pengumpulan data dilakukan untuk mengembangkan teori perilaku cultural. Dalam penelitian etnografi peneliti secara actual hidup atau menjadi dari setting budaya dalam tatanan untuk
  • 8. mengumpulkan data secara sistematis. Melalui penelitian ini perbedaan-perbedaan budaya dijelaskan untuk menambahpemahaman atas dampak budaya pada perilaku kesehatan manusia.
  • 9. BAB III PENUTUP A. KESIMPULAN Penelitian etnografi adalah penelitian kualitatif yang melakukan studi terhadap kehidupan suatu kelompok masyarakat secara alami untuk mempelajari dan menggambarkan pola budaya satu kelompok tertentu dalam hal Perilaku, Kepercayaan, Bahasa, dan Pandangan yang dianut bersama dalam kelompok itu. B. PENUTUP Demikian makalah ini kami buat, apabila ada kesalahan dalam penulisan maupun dalam penyajian makalah, kami mohon ma’af. Kritik dan saran kami butuhkan demi kesempurnaan makalah ini. Semoga makalah ini bermanfa’at dan menambah wacana bagi kita semua dalam mempelajari Metodologi Penelitian Kualitatif dalam pokok pembahasan Penelitian Pendidikan Berdasarkan Pendekatan Etnografi. Amien.
  • 10. DAFTAR PUSTAKA Deddy Mulyana, Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2006. Djam’an Satori & Aan Komariah, Metodologi Penelitian Kualitatif , Bandung: Alfabeta, 2009. James P. Spradley, Metode Etnografi, Yogyakarta: PT Tiara Wacana Yogya, 1997. Mukhamad Saekan, Metodologi Penelitian Kualitatif, Kudus: Nora Media Enterprise, 2010. www.scribd.com/doc/28792023/Resume-Etnografi http://www.blogger.com/blogger.