SlideShare a Scribd company logo
 Tn. Amir, 55 tahun, sudah 2½ tahun menderita
radang sendi lutut. Periksa kedokter dikatakan
menderita Osteoartritis dan diberi obat anti nyeri
dan antiradang piroxicam, deksametason dan
asam mefenamat. Pada hari ketiga minum obat
dari dokter penderita mengalami mual dan
muntah diikuti nyeri perut bagian atas. Hasil
pemeriksaan lab: Al=10.500; Hb=8; angka
eritrosit=50000; Angka trombosit=110.000; hmt=36;
kadar kalsium darah=5,3 mg/dl. SGPT=80 mg/dl;
SGOT=165 mg/dl. Hasil endoskopi:ulkus gaster
dan positif infeksi H.pilori. Pasien alergi amoksilin
dan aspirin.
1. Tipe primer (idiopatik) : tanpa kejadian atau
penyakit sebelumnya yang berhubungan
dengan OA.
2. Tipe sekunder : seperti akibat trauma, infeksi
dan pernah fraktur.
1. Osteoartritis
Subjektif : Radang sendi
Objektif : kadar Al meningkat (Al=10.500),
terapi obat anti radang
2. Ulkus gaster
subjektif : Nyeri lambung
Objektif : Gambaran ulkus gaster dari hasil
endoskopi
3. Hipokalsemia
Subjektif : -
Objektif : pemekriksaan kadar kalsium darah rendah
(5,3 mg/dl)
4. Kenaikan Enzim hepar
Subjektif : -
Objektif : Kadar SGPT=80 mg/dl; dan
SGOT=165 mg/dl
5. Infeksi H. pilori
Subjektif : -
Objektif : kadar Al= 10.500
6. Anemia
Subjektif : -
Objektif : Kadar Hb = 8, hmt = 36
ETIOLOGI
Penyebab tukak lambung
1. Disebabkan oleh bakteri Helicobacter pylori
2. Obat
Beberapa obat yang bisa menyebabkan iritasi lambung, seperti
aspirin dan obat-obat anti inflamasi non-steroid (NSAID) seperti
diklofenak, piroksikam, fenilbutazon, dll.
Faktor-faktor yang meningkatkan resiko terkena osteoartritis adalah:
1. Usia
Sebelum usia 50 tahun, prevalensi osteoartritis lebih tinggi pada pria,
tetapi setelah 50 tahun pada wanitalah yang lebih tinggi. Semakin
bertambah usia, prevalensi pada suatu populasi semakin tinggi atau
meningkat.
2. Gender
Osteoartritis lebih banyak ditemukan pada wanita, terutama usia diatas
50 tahun. Osteoartritis lutut pada wanita lebih tinggi dibandingkan pria
(34% dibandingkan 30,9%).
3. Ras / warna kulit
Osteoartritis lebih banyak ditemukan pada ras kulit berwarna
dibandingkan kulit putih. Osteoartritis lutut lebih banyak ditemukan pada
wanita kulit hitam, ini mungkin ada hubungannya dengan berat badan
relatif yang lebih tinggi pada wanita kulit hitam daripada kulit putih.
4. Faktor genetis / keturunan
Orang yang memiliki keluarga dengan osteoartritis, lebih mudah
terserang penyakit osteoartritis.
5. Nutrisi
Faktor nutrisi mempengaruhi perjalanan penyakit osteoartritis. Asupan makanan yang
mengandung banyak mikronurien, seperti vitamin E, vitamin C, dan buah-buahan yang
mengandung karotein, dapat mencegah timbulnya osteoartritis. Ada dampak sebagai
antioksidan dari vitamin C dan vitamin E. Vitamin C dibutuhkan pada metabolisme kolagen
dan vitamin E mempunyai dampak pada inflamasi ringan atau synovitis (sakit pada sendi)
yang terjadi pada osteoartritis. Sedangkan vitamin D yang rendah berhubungan dengan
progerifnya perjalanan penyakit osteoartritis.
6. Obesitas
Orang-orang dengan berat badan berlebih, beresiko terhadap timbulnya osteoartritis
lutut yang lebih besar, dibandingkan orang-orang yang punya berat badan normal.
7. Densitas massa tulang
Osteoporosis yang ditandai dengan rendahnya densitas / kepadatan massa tulang
Merupakan penyakit degeneratif sendi yang juga sering dijumpai pada usia lanjut, namun
demikian osteoartritis dan osteoporosis biasanya atau umumnya, tidak ditemukan pada
satu individu. Prevalensi osteoporosis pada pasien osteoartritis sekitar 30%.
8. Hormonal
Hormon estrogen mempunyai pengaruh terhadap tulang rawan sendi dan timbulnya
osteoartritis. Terapi sulih hormone (TSH) mempunyai dampak protektif terhadap
osteoartritis.
9. Aktivitas fisik
Osteoartritis juga berhubungan dengan aktivitas fisik yang membebani lutut
dan panggul, seperti berjalan > 2 mil per hari, berlari, berdiri lama, mengangkat
beban berat yang dilakukan rutin, dapat memicu timbulnya osteoartritis.
Selain itu beberapa pekerjaan yang mempunyai resiko terjadinya osteoartritis
tangan, seperti : operator keyboard komputer, artis pertunjukan, pembersih
karpet dan lantai, pekerja tambang, petani, dan peminta benang.
10. Injuri
Rawan sendi dapat mengalami kerusakan akibat injuri, baik yang bersifat
trauma akut maupun trauma berulang yang melebihi kekuatan otot dan tendon
periartikular untuk menahan beban mekanik dan menyalurkannya ke rawan
sendi, sendi menjadi rusak, hingga dapat menimbulkan osteoartritis.
11. Kelainan congenital
Kelainan congenital / bawaan sejak lahir, seperti dislokasi panggul, epifisis
kaput femoral yang bergeser, jelas dapat meningkatkan resiko timbulnya
osteoartritis.
12. Kelemahan otot
Otot yang kuat bersifat protektif / pelindung terhadap kerusakan sendi dan
tentunya juga terhadap timbulnya osteoartritis.
• Rawan sendi mengalami kemunduran dan degerasi disertai
dengan pertumbuhan tulang baru pada bagian tepi sendi
• Proses degenerasi disebabkan oleh proses pemecahan
kondrosit (unsur penting rawan sendi)
• Pemecahan tersebut diawali oleh stres biomekanik tertentu
• Pengeluaran enzim lisosom menyebabkan dipecahnya
polisakarida protein yang membentuk matriks disekeliling
kondrosit sehingga mengakibatkan kerusakan tulang rawan
Menghilangkan nyeri dan inflamasi,
kekakuan sendi serta mengurangi
progres penyakit.
Terapi farmakologi :
A. SYSDOA= Symptom Modifying Drugs for OA
1. OAINS non spesifik
a. Kondrodegeneratif :
ex: indometasin, ibuprofen dan
naproksen.
b. Kondronetral : diklofenak.
c. Kondroprotektif : piroksikam , as.tioprofenat
Jgn lupa berikan gastroprotektor .
2. OAINS Cox-2 Inhibitor: celecocib (celebrek)
3.Kondroprotektor Agent ( 4-6 bln )
ex : Glukosamin Sulfat, Kondroitin Sulfat dan
Hyaluronic Acid.
Lanjutan…..
B.DMOADs = Disease Modifying OA Drugs.
digunakan untuk mengurangi progress penyakit.
Untuk mengobati infeksi H.pilory bisa digunakan obat
antibiotik golongan sefalosporin
Ex: sefazolin, sefadroxil dan lain-lain.
Terapi non farmakologi
1. Penurunan berat badan
2. Pencegahan cedera
3. Kompres hangat
4. Mengistirahatkan sendi
5. Hindari stres
Pertanyaan
1. Ichi
Mekanisme biomekanik pada penderita OA?
2. Pu
Apakah dibutuhkan 3 terapi untuk infeksi
H.pilory?
3. Bu andriana
Jawaban

More Related Content

What's hot

Osteoarthritis
OsteoarthritisOsteoarthritis
Osteoarthritis
Juni Royntan Tampubolon
 
Artritis Reumatoid
Artritis ReumatoidArtritis Reumatoid
Artritis Reumatoid
Amee Hidayat
 
Osteoarthritis Refrat
Osteoarthritis RefratOsteoarthritis Refrat
Osteoarthritis Refrat
Penggalih Herlambang
 
Osteoatritis irahmal
Osteoatritis irahmalOsteoatritis irahmal
Osteoatritis irahmal
Irahmal Irahmal
 
Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11
Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11
Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11Fariz Fadhly
 
Rematik usia lanjut final pp mandarin
Rematik usia lanjut final pp mandarinRematik usia lanjut final pp mandarin
Rematik usia lanjut final pp mandarinfernleaf4
 
Osteoarthritis dan Artritis Gout
Osteoarthritis dan Artritis GoutOsteoarthritis dan Artritis Gout
Osteoarthritis dan Artritis Gout
Rindang Abas
 
Ppt atritis reumatoid pada lansia
Ppt atritis reumatoid pada lansiaPpt atritis reumatoid pada lansia
Ppt atritis reumatoid pada lansiaKANDA IZUL
 
Asuhan Keperawatan Pada Kanker Tulang
Asuhan Keperawatan Pada Kanker TulangAsuhan Keperawatan Pada Kanker Tulang
Asuhan Keperawatan Pada Kanker Tulang
pjj_kemenkes
 
212226087 tugas-kmb-ca-tulang
212226087 tugas-kmb-ca-tulang212226087 tugas-kmb-ca-tulang
212226087 tugas-kmb-ca-tulang
Operator Warnet Vast Raha
 
Reumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuran
Reumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuranReumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuran
Reumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuran
Rachmat Gunadi Wachjudi
 
Osteo artritis
Osteo artritisOsteo artritis
Osteo artritis
Sujana Pkm
 
M. pbl ( blok 14 ) s.9
M. pbl ( blok 14 ) s.9M. pbl ( blok 14 ) s.9
M. pbl ( blok 14 ) s.9
ermawijaya
 
Lp Askep Fraktur Femur
Lp Askep Fraktur FemurLp Askep Fraktur Femur
Lp Askep Fraktur Femur
Yie Sufyan
 
Kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docx
Kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docxKelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docx
Kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docx
Arifah Fajrina
 
Tumor Tulang (Bone Neoplasma)
Tumor Tulang (Bone Neoplasma)Tumor Tulang (Bone Neoplasma)
Tumor Tulang (Bone Neoplasma)
Yolly Finolla
 

What's hot (20)

Osteoarthritis
OsteoarthritisOsteoarthritis
Osteoarthritis
 
Artritis Reumatoid
Artritis ReumatoidArtritis Reumatoid
Artritis Reumatoid
 
Tumor tulang shb
Tumor tulang shbTumor tulang shb
Tumor tulang shb
 
Osteoarthritis Refrat
Osteoarthritis RefratOsteoarthritis Refrat
Osteoarthritis Refrat
 
Osteoatritis irahmal
Osteoatritis irahmalOsteoatritis irahmal
Osteoatritis irahmal
 
Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11
Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11
Pleno skenario 5 blok dms kelompok 11
 
Rematik usia lanjut final pp mandarin
Rematik usia lanjut final pp mandarinRematik usia lanjut final pp mandarin
Rematik usia lanjut final pp mandarin
 
Rematoid arthritis shb
Rematoid arthritis shbRematoid arthritis shb
Rematoid arthritis shb
 
Karsinoma tulang
Karsinoma tulangKarsinoma tulang
Karsinoma tulang
 
Osteoarthritis dan Artritis Gout
Osteoarthritis dan Artritis GoutOsteoarthritis dan Artritis Gout
Osteoarthritis dan Artritis Gout
 
Ppt atritis reumatoid pada lansia
Ppt atritis reumatoid pada lansiaPpt atritis reumatoid pada lansia
Ppt atritis reumatoid pada lansia
 
Asuhan Keperawatan Pada Kanker Tulang
Asuhan Keperawatan Pada Kanker TulangAsuhan Keperawatan Pada Kanker Tulang
Asuhan Keperawatan Pada Kanker Tulang
 
212226087 tugas-kmb-ca-tulang
212226087 tugas-kmb-ca-tulang212226087 tugas-kmb-ca-tulang
212226087 tugas-kmb-ca-tulang
 
Reumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuran
Reumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuranReumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuran
Reumatik, asam urat. keropos tulang dan pengapuran
 
Osteo artritis
Osteo artritisOsteo artritis
Osteo artritis
 
M. pbl ( blok 14 ) s.9
M. pbl ( blok 14 ) s.9M. pbl ( blok 14 ) s.9
M. pbl ( blok 14 ) s.9
 
Lp Askep Fraktur Femur
Lp Askep Fraktur FemurLp Askep Fraktur Femur
Lp Askep Fraktur Femur
 
Skoliosis shb
Skoliosis shbSkoliosis shb
Skoliosis shb
 
Kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docx
Kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docxKelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docx
Kelainan dan penyakit pada sistem gerak manusia ppt.docx
 
Tumor Tulang (Bone Neoplasma)
Tumor Tulang (Bone Neoplasma)Tumor Tulang (Bone Neoplasma)
Tumor Tulang (Bone Neoplasma)
 

Similar to Terapi iii kel 1 pak akrom

370504081-Lp-Rematik.docx
370504081-Lp-Rematik.docx370504081-Lp-Rematik.docx
370504081-Lp-Rematik.docx
SyamsulBahri583615
 
7 artritis-rhematoi-67-73
7 artritis-rhematoi-67-737 artritis-rhematoi-67-73
7 artritis-rhematoi-67-73
Noviyanti Parapaga
 
264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx
SyamsulBahri583615
 
264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx
SyamsulBahri583615
 
Kelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIA
Kelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIAKelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIA
Kelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIAnickitakita
 
Askep osteoporosis pd lansia
Askep osteoporosis pd lansiaAskep osteoporosis pd lansia
Askep osteoporosis pd lansia
STIKES GRAHA MEDIKA
 
Muskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptx
Muskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptxMuskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptx
Muskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptx
ferdi20081994
 
Nyeri Sendi (Revisi).pptx
Nyeri Sendi (Revisi).pptxNyeri Sendi (Revisi).pptx
Nyeri Sendi (Revisi).pptx
GalihShift1
 
Sistem Gerak Manusia
Sistem Gerak ManusiaSistem Gerak Manusia
Sistem Gerak ManusiaSalam Asker
 
Teknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusia
Teknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusiaTeknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusia
Teknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusiaNita Mardiana
 
kel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptx
kel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptxkel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptx
kel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptx
chifuyuyuppie
 
Non Inflammatory Osteoarthritis.pptx
Non Inflammatory Osteoarthritis.pptxNon Inflammatory Osteoarthritis.pptx
Non Inflammatory Osteoarthritis.pptx
aditya romadhon
 
Ramuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendi
Ramuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendiRamuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendi
Ramuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendi
febyawalramdhani
 
Edukasi Awam Osteoporosis.pptx
Edukasi Awam Osteoporosis.pptxEdukasi Awam Osteoporosis.pptx
Edukasi Awam Osteoporosis.pptx
AliAbdullah291997
 
Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
FARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptx
FARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptxFARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptx
FARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptx
RodhiRestino
 
Apa itu artritis gout
Apa itu artritis goutApa itu artritis gout
Apa itu artritis gout
Mona Indah
 

Similar to Terapi iii kel 1 pak akrom (20)

Catatan pbl 2
Catatan pbl 2Catatan pbl 2
Catatan pbl 2
 
370504081-Lp-Rematik.docx
370504081-Lp-Rematik.docx370504081-Lp-Rematik.docx
370504081-Lp-Rematik.docx
 
7 artritis-rhematoi-67-73
7 artritis-rhematoi-67-737 artritis-rhematoi-67-73
7 artritis-rhematoi-67-73
 
264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx
 
264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx264904680-Lp-RematiK.docx
264904680-Lp-RematiK.docx
 
Kelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIA
Kelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIAKelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIA
Kelainan pada ORGAN TUBUH MANUSIA
 
Askep osteoporosis pd lansia
Askep osteoporosis pd lansiaAskep osteoporosis pd lansia
Askep osteoporosis pd lansia
 
Muskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptx
Muskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptxMuskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptx
Muskuloskeletal fisioterapi treatmen PT IV.pptx
 
Nyeri Sendi (Revisi).pptx
Nyeri Sendi (Revisi).pptxNyeri Sendi (Revisi).pptx
Nyeri Sendi (Revisi).pptx
 
Sistem Gerak Manusia
Sistem Gerak ManusiaSistem Gerak Manusia
Sistem Gerak Manusia
 
Teknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusia
Teknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusiaTeknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusia
Teknologi untuk mengatasi gangguan dan kelainan pada sistem gerak manusia
 
kel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptx
kel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptxkel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptx
kel 11 (rheumatoid arthritis) biomedik 2.pptx
 
Osteomalacia dewasa shb
Osteomalacia dewasa shbOsteomalacia dewasa shb
Osteomalacia dewasa shb
 
Non Inflammatory Osteoarthritis.pptx
Non Inflammatory Osteoarthritis.pptxNon Inflammatory Osteoarthritis.pptx
Non Inflammatory Osteoarthritis.pptx
 
Ramuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendi
Ramuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendiRamuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendi
Ramuan tradisional untuk mengobati pengapuran sendi
 
Surgical nursing iv 2
Surgical nursing iv 2Surgical nursing iv 2
Surgical nursing iv 2
 
Edukasi Awam Osteoporosis.pptx
Edukasi Awam Osteoporosis.pptxEdukasi Awam Osteoporosis.pptx
Edukasi Awam Osteoporosis.pptx
 
Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA
Asuhan keperawatan pada klien osteoporosis AKPER PEMKAB MUNA
 
FARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptx
FARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptxFARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptx
FARMAKOTERAPI II fixxxxx.pptx
 
Apa itu artritis gout
Apa itu artritis goutApa itu artritis gout
Apa itu artritis gout
 

More from husnul khotimah

Implementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyah
Implementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyahImplementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyah
Implementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyahhusnul khotimah
 
Drp interaksi obat [autosaved]
Drp interaksi obat [autosaved]Drp interaksi obat [autosaved]
Drp interaksi obat [autosaved]husnul khotimah
 
Aomk antiperspiran bubuk
Aomk antiperspiran bubukAomk antiperspiran bubuk
Aomk antiperspiran bubukhusnul khotimah
 
Pengelolaan limbah industri farmasi
Pengelolaan limbah industri farmasiPengelolaan limbah industri farmasi
Pengelolaan limbah industri farmasihusnul khotimah
 
Pp51kuliah pert i dan ii
Pp51kuliah pert i dan iiPp51kuliah pert i dan ii
Pp51kuliah pert i dan iihusnul khotimah
 
Uu no.35 tahun 2009 narkotika
Uu no.35 tahun 2009 narkotikaUu no.35 tahun 2009 narkotika
Uu no.35 tahun 2009 narkotikahusnul khotimah
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
husnul khotimah
 

More from husnul khotimah (20)

Nikah siri
Nikah siriNikah siri
Nikah siri
 
Myastinea
MyastineaMyastinea
Myastinea
 
Kelompok 12
Kelompok 12Kelompok 12
Kelompok 12
 
Kelompok 12(1)
Kelompok 12(1)Kelompok 12(1)
Kelompok 12(1)
 
Implementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyah
Implementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyahImplementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyah
Implementasi nilai ekonomi dalam program muhammadiyah
 
Drp interaksi obat [autosaved]
Drp interaksi obat [autosaved]Drp interaksi obat [autosaved]
Drp interaksi obat [autosaved]
 
Aomk antiperspiran bubuk
Aomk antiperspiran bubukAomk antiperspiran bubuk
Aomk antiperspiran bubuk
 
Pengelolaan limbah industri farmasi
Pengelolaan limbah industri farmasiPengelolaan limbah industri farmasi
Pengelolaan limbah industri farmasi
 
Pengantar mfi
Pengantar mfiPengantar mfi
Pengantar mfi
 
Cpob 2012
Cpob 2012Cpob 2012
Cpob 2012
 
Uu kesehatan
Uu kesehatanUu kesehatan
Uu kesehatan
 
Und kes pert i
Und kes pert iUnd kes pert i
Und kes pert i
 
Sumpah dan etika per 2
Sumpah dan etika per 2Sumpah dan etika per 2
Sumpah dan etika per 2
 
Pp51kuliah pert i dan ii
Pp51kuliah pert i dan iiPp51kuliah pert i dan ii
Pp51kuliah pert i dan ii
 
Uu no.35 tahun 2009 narkotika
Uu no.35 tahun 2009 narkotikaUu no.35 tahun 2009 narkotika
Uu no.35 tahun 2009 narkotika
 
Pertemuan ke ii
Pertemuan ke iiPertemuan ke ii
Pertemuan ke ii
 
Pertemuan iv dan v
Pertemuan iv dan vPertemuan iv dan v
Pertemuan iv dan v
 
Pert iii
Pert iiiPert iii
Pert iii
 
Pertemuan vi uu narpsi
Pertemuan vi uu narpsiPertemuan vi uu narpsi
Pertemuan vi uu narpsi
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 

Recently uploaded

Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
fitrianakartikasari5
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
rrherningputriganisw
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
ResidenUrologiRSCM
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
MuhammadAlFarizi88
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
YernimaDaeli1
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
ReniAnjarwati
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
meta emilia surya dharma
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
celli4
 

Recently uploaded (20)

Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.pptAskep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
Askep-Anak-dengan-gangguan malnutris.ppt
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan txPRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
PRESKAS MALARIA dengan sdki slki siki asuhan keperawatan tx
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Fracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.pptFracture of os nasalis literature review.ppt
Fracture of os nasalis literature review.ppt
 
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxxCBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
CBT BOARD INTERNAL Medicine chapter xxxx
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
80533176-LAPORAN-KASUS-Asma-Bronkial.pptx
 
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejoaudit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
audit stunting Desa Bengkak Kecamatan wongsorejo
 
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptxDefinisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
Definisi dan Ruang Lingkup Farmakovigilans.pptx
 
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdfPEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
PEMERIKSAAN KESEHATAN USIA DASAR DAN SEKOLAH.pdf
 

Terapi iii kel 1 pak akrom

  • 1.
  • 2.  Tn. Amir, 55 tahun, sudah 2½ tahun menderita radang sendi lutut. Periksa kedokter dikatakan menderita Osteoartritis dan diberi obat anti nyeri dan antiradang piroxicam, deksametason dan asam mefenamat. Pada hari ketiga minum obat dari dokter penderita mengalami mual dan muntah diikuti nyeri perut bagian atas. Hasil pemeriksaan lab: Al=10.500; Hb=8; angka eritrosit=50000; Angka trombosit=110.000; hmt=36; kadar kalsium darah=5,3 mg/dl. SGPT=80 mg/dl; SGOT=165 mg/dl. Hasil endoskopi:ulkus gaster dan positif infeksi H.pilori. Pasien alergi amoksilin dan aspirin.
  • 3.
  • 4. 1. Tipe primer (idiopatik) : tanpa kejadian atau penyakit sebelumnya yang berhubungan dengan OA. 2. Tipe sekunder : seperti akibat trauma, infeksi dan pernah fraktur.
  • 5. 1. Osteoartritis Subjektif : Radang sendi Objektif : kadar Al meningkat (Al=10.500), terapi obat anti radang 2. Ulkus gaster subjektif : Nyeri lambung Objektif : Gambaran ulkus gaster dari hasil endoskopi 3. Hipokalsemia Subjektif : - Objektif : pemekriksaan kadar kalsium darah rendah (5,3 mg/dl)
  • 6. 4. Kenaikan Enzim hepar Subjektif : - Objektif : Kadar SGPT=80 mg/dl; dan SGOT=165 mg/dl 5. Infeksi H. pilori Subjektif : - Objektif : kadar Al= 10.500 6. Anemia Subjektif : - Objektif : Kadar Hb = 8, hmt = 36
  • 7.
  • 9. Penyebab tukak lambung 1. Disebabkan oleh bakteri Helicobacter pylori 2. Obat Beberapa obat yang bisa menyebabkan iritasi lambung, seperti aspirin dan obat-obat anti inflamasi non-steroid (NSAID) seperti diklofenak, piroksikam, fenilbutazon, dll.
  • 10. Faktor-faktor yang meningkatkan resiko terkena osteoartritis adalah: 1. Usia Sebelum usia 50 tahun, prevalensi osteoartritis lebih tinggi pada pria, tetapi setelah 50 tahun pada wanitalah yang lebih tinggi. Semakin bertambah usia, prevalensi pada suatu populasi semakin tinggi atau meningkat. 2. Gender Osteoartritis lebih banyak ditemukan pada wanita, terutama usia diatas 50 tahun. Osteoartritis lutut pada wanita lebih tinggi dibandingkan pria (34% dibandingkan 30,9%). 3. Ras / warna kulit Osteoartritis lebih banyak ditemukan pada ras kulit berwarna dibandingkan kulit putih. Osteoartritis lutut lebih banyak ditemukan pada wanita kulit hitam, ini mungkin ada hubungannya dengan berat badan relatif yang lebih tinggi pada wanita kulit hitam daripada kulit putih. 4. Faktor genetis / keturunan Orang yang memiliki keluarga dengan osteoartritis, lebih mudah terserang penyakit osteoartritis.
  • 11. 5. Nutrisi Faktor nutrisi mempengaruhi perjalanan penyakit osteoartritis. Asupan makanan yang mengandung banyak mikronurien, seperti vitamin E, vitamin C, dan buah-buahan yang mengandung karotein, dapat mencegah timbulnya osteoartritis. Ada dampak sebagai antioksidan dari vitamin C dan vitamin E. Vitamin C dibutuhkan pada metabolisme kolagen dan vitamin E mempunyai dampak pada inflamasi ringan atau synovitis (sakit pada sendi) yang terjadi pada osteoartritis. Sedangkan vitamin D yang rendah berhubungan dengan progerifnya perjalanan penyakit osteoartritis. 6. Obesitas Orang-orang dengan berat badan berlebih, beresiko terhadap timbulnya osteoartritis lutut yang lebih besar, dibandingkan orang-orang yang punya berat badan normal. 7. Densitas massa tulang Osteoporosis yang ditandai dengan rendahnya densitas / kepadatan massa tulang Merupakan penyakit degeneratif sendi yang juga sering dijumpai pada usia lanjut, namun demikian osteoartritis dan osteoporosis biasanya atau umumnya, tidak ditemukan pada satu individu. Prevalensi osteoporosis pada pasien osteoartritis sekitar 30%. 8. Hormonal Hormon estrogen mempunyai pengaruh terhadap tulang rawan sendi dan timbulnya osteoartritis. Terapi sulih hormone (TSH) mempunyai dampak protektif terhadap osteoartritis.
  • 12. 9. Aktivitas fisik Osteoartritis juga berhubungan dengan aktivitas fisik yang membebani lutut dan panggul, seperti berjalan > 2 mil per hari, berlari, berdiri lama, mengangkat beban berat yang dilakukan rutin, dapat memicu timbulnya osteoartritis. Selain itu beberapa pekerjaan yang mempunyai resiko terjadinya osteoartritis tangan, seperti : operator keyboard komputer, artis pertunjukan, pembersih karpet dan lantai, pekerja tambang, petani, dan peminta benang. 10. Injuri Rawan sendi dapat mengalami kerusakan akibat injuri, baik yang bersifat trauma akut maupun trauma berulang yang melebihi kekuatan otot dan tendon periartikular untuk menahan beban mekanik dan menyalurkannya ke rawan sendi, sendi menjadi rusak, hingga dapat menimbulkan osteoartritis. 11. Kelainan congenital Kelainan congenital / bawaan sejak lahir, seperti dislokasi panggul, epifisis kaput femoral yang bergeser, jelas dapat meningkatkan resiko timbulnya osteoartritis. 12. Kelemahan otot Otot yang kuat bersifat protektif / pelindung terhadap kerusakan sendi dan tentunya juga terhadap timbulnya osteoartritis.
  • 13. • Rawan sendi mengalami kemunduran dan degerasi disertai dengan pertumbuhan tulang baru pada bagian tepi sendi • Proses degenerasi disebabkan oleh proses pemecahan kondrosit (unsur penting rawan sendi) • Pemecahan tersebut diawali oleh stres biomekanik tertentu • Pengeluaran enzim lisosom menyebabkan dipecahnya polisakarida protein yang membentuk matriks disekeliling kondrosit sehingga mengakibatkan kerusakan tulang rawan
  • 14. Menghilangkan nyeri dan inflamasi, kekakuan sendi serta mengurangi progres penyakit.
  • 15. Terapi farmakologi : A. SYSDOA= Symptom Modifying Drugs for OA 1. OAINS non spesifik a. Kondrodegeneratif : ex: indometasin, ibuprofen dan naproksen. b. Kondronetral : diklofenak. c. Kondroprotektif : piroksikam , as.tioprofenat Jgn lupa berikan gastroprotektor . 2. OAINS Cox-2 Inhibitor: celecocib (celebrek) 3.Kondroprotektor Agent ( 4-6 bln ) ex : Glukosamin Sulfat, Kondroitin Sulfat dan Hyaluronic Acid.
  • 16. Lanjutan….. B.DMOADs = Disease Modifying OA Drugs. digunakan untuk mengurangi progress penyakit. Untuk mengobati infeksi H.pilory bisa digunakan obat antibiotik golongan sefalosporin Ex: sefazolin, sefadroxil dan lain-lain. Terapi non farmakologi 1. Penurunan berat badan 2. Pencegahan cedera 3. Kompres hangat 4. Mengistirahatkan sendi 5. Hindari stres
  • 17.
  • 18. Pertanyaan 1. Ichi Mekanisme biomekanik pada penderita OA? 2. Pu Apakah dibutuhkan 3 terapi untuk infeksi H.pilory? 3. Bu andriana