SlideShare a Scribd company logo
“SUPPLY CHAIN MANAGEMENT” 
Oleh : 
Thoriq Anugrah F. P. 1201110191 
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS 
UNIVERSITAS TELKOM 
2014
SUPPLY CHAIN MANAGEMENT 
Pengertian SCM (Supply Chain Management) 
Ada beberapa sumber yang mendefinisikan SCM (Supply Chain Management), berikut ini 
diantaranya : 
1. SCM (Supply Chain Management) adalah konsep atau mekanisme untuk meningkatkan 
produktivitas total perusahaan dalam rantai suplai melalui optimalisasi waktu, lokasi dan 
aliran kuantitas bahan. 
2. Supply Chain Management adalah koordinasi dari bahan, informasi dan arus keuangan 
antara perusahaan yang berpartisipasi. Manajemen rantai suplai bisa juga berarti seluruh jenis 
kegiatan komoditas dasar hingga penjualan produk akhir ke konsumen untuk mendaur ulang 
produk yang sudah dipakai. 
3. Supply chain Management dapat didefinisikan sebagai sekumpulan aktifitas (dalam bentuk 
entitas/fasilitas) yang terlibat dalam proses transformasi dan distribusi barang mulai dari 
bahan baku paling awal dari alam sampai produk jadi pada konsumen akhir. Menyimak dari 
definisi ini, maka suatu supply chain terdiri dari perusahaan yang mengangkat bahan baku 
dari bumi/alam, perusahaan yang mentransformasikan bahan baku menjadi bahan setengah 
jadi atau komponen, supplier bahan-bahan pendukung produk, perusahaan perakitan, 
distributor, dan retailer yang menjual barang tersebut ke konsumen akhir. Dengan definisi ini 
tidak jarang supply chain juga banyak diasosiasikan dengan suatu jaringan value adding 
activities. 
Keunggulan kompetitif dari SCM adalah bagaimana ia mampu me-manage aliran barang atau 
produk dalam suatu rantai supply. Dengan kata lain, model SCM mengaplikasikan bagaimana 
suatu jaringan kegiatan produksi dan distribusi dari suatu perusahaan dapat bekerja bersama-sama 
untuk memenuhi tuntutan konsumen. 
Tujuan utama dari SCM adalah: 
1. penyerahan / pengiriman produk secara tepat waktu demi memuaskan konsumen 
2. mengurangi biaya 
3. meningkatkan segala hasil dari seluruh supply chain (bukan hanya satu perusahaan) 
4. mengurangi waktu 
5. memusatkan kegiatan perencanaan dan distribusi
Komponen SCM dan Teknologi 
Sistem SCM memiliki kemampuan sebagai berikut: 
1. Aliran informasi bergerak sangat cepat dan akurat antara elemen jaringan supply chain 
seperti: Pabrik, Suppliers, Pusat distribusi, Konsumen, dan sebagainya). 
2. Informasi bergerak sangat cepat untuk menanggapi perpindahan produk 
3. Setiap elemen dapat mengatur dirinya 
4. Terjadi integrasi dalam proses permintaan dan penyelesaian produk 
5. Kemampuan internet. 
Peralatan fungsional yang dimiliki sistem SCM adalah: 
· Demand management/forecasting 
Perangkat peralatan dengan menggunakan teknik-teknik peramalan secara statistik. Perangkat 
ini dimaksudkan untuk mendapatkan hasil peramalan yang lebih akurat. 
· Advanced planning and scheduling 
Suatu peralatan dalam rangka menciptakan taktik perencanaan, jangka menengah dan 
panjang berikut keputusan-keputusan menyangkut sumber yang harus diambil dalam rangka 
melengkapi jaringan supply 
· Transportation management 
Suatu fungsi yang berkaitan dengan proses pendisitribusian produk dalam supply chain 
· Distribution and deployment 
Suatu alat perencanaan yang menyeimbangkan dan mengoptimalkan jaringan distribusi pada 
waktu yang diperlukan. Dalam hal ini, Vendor Managed Invetory dijadikan pertimbangan 
dalam rangka optimalisasi. 
· Production planning 
Perencanaan produksi dan jadwal penjualan menggunakan taraf yang dinamis dan teknik 
yang optimal. 
· Available to-promise 
Tanggapan yang cepat dengan mempertimbangkan alokasi, produksi dan kapasitas 
transportasi serta biaya dalam keseluruhan rantai supply . 
· Supply chain modeler
Perangkat dalam bentuk model yang dapat digunakan secara mudah guna mengarahkan serta 
mengontrol rantai supply. Melalui model ini, mekanisme kerja dari konsep supply chain 
dapat diamati. 
· Optimizer 
The optimizer ibarat jantung dari sistem supply chain management. Dalamnya terkandung: 
linear & integer programming, non-linear programming, heuristics and genetic algorithm. 
Genetic algorithm adalah suatu computing technology yang mampu mencari serta 
menghasilkan solusi terbaik atas jutaan kemungkinan kombinasi atas setiap parameter yang 
digunakan 
Permasalahan yang biasa terjadi pada Supply Chain Management adalah : 
1. Distribusi Konfigurasi Jaringan: Jumlah dan lokasi supplier, fasilitas produksi, pusat 
distribusi ( distribution centre/D.C.), gudang dan pelanggan. 
2. Strategi Distribusi: Sentralisasi atau desentralisasi, pengapalan langsung, Berlabuh silang, 
strategi menarik atau mendorong, logistik orang ke tiga. 
3. Informasi: Sistem terintregasi dan proses melalui rantai suplai untuk membagi informasi 
berharga, termasuk permintaan sinyal, perkiraan, inventaris dan transportasi dsb. 
4. Manajemen Inventaris: Kuantitas dan lokasi dari inventaris termasuk barang mentah, proses 
kerja, dan barang jadi. 
5. Aliran dana: Mengatur syarat pembayaran dan metodologi untuk menukar dana melewati 
entitas didalam rantai suplai. 
Upaya mengintegrasikan kemampuan supply chain management dan e-Commerce. 
• Information flow – klien memiliki akses terbatas menyangkut perkembangan produk atau 
pesanan pelanggan dalam supply chain. Pelanggan SerCom tergantung pada laporan yang 
dibuat secara manual setiap bulan dikirim melalui faks dan e-mail. Aliran informasi menjadi 
sesuatu yang sangat penting di masa datang, terutama jika dikaitkan dengan program 
fulfillment yang kompleks. 
• Fulfillment – ketika pesanan terus meningkat, baik jumlah maupun kompleksitasnya, sistem 
yang ada sekarang ini tak lagi mampu mengatasi berbagai kebutuhan tersebut. Pesanan dalam
jumlah besar cenderung menurun, sedang permintaannya mengikuti perkembangan 
kebutuhan. Saat ini, tak ada fasilitas yang mampu memantau dan mengelola status pesanan 
dalam supply chain. 
• Web based ordering – semua pesanan ditangani melalui EDI (Electronic Data Interchange), 
faks atau telepon. SerCom perlu menyediakan layanan pemesanan yang canggih untuk para 
pelanggan dan menyediakan fasilitas ESD. 
• Perpaduan antara pelanggan dan pemasok perlu terus ditingkatkan untuk memperbaiki 
efisiensi dan komunikasi. 
Saat ini konsumen menjadi semakin kritis, mereka menuntut penyediaan produk secara tepat 
tempat, tepat waktu. Perusahaan manufaktur yang antisipatif akan hal tersebut akan 
mendapatkan pelanggan sedangkan yang tidak antisipatif akan kehilangan pelanggan. Supply 
chain management menjadi satu solusi terbaik untuk memperbaiki tingkat produktivitas 
antara perusahaan-perusahaan yang berbeda.
jumlah besar cenderung menurun, sedang permintaannya mengikuti perkembangan 
kebutuhan. Saat ini, tak ada fasilitas yang mampu memantau dan mengelola status pesanan 
dalam supply chain. 
• Web based ordering – semua pesanan ditangani melalui EDI (Electronic Data Interchange), 
faks atau telepon. SerCom perlu menyediakan layanan pemesanan yang canggih untuk para 
pelanggan dan menyediakan fasilitas ESD. 
• Perpaduan antara pelanggan dan pemasok perlu terus ditingkatkan untuk memperbaiki 
efisiensi dan komunikasi. 
Saat ini konsumen menjadi semakin kritis, mereka menuntut penyediaan produk secara tepat 
tempat, tepat waktu. Perusahaan manufaktur yang antisipatif akan hal tersebut akan 
mendapatkan pelanggan sedangkan yang tidak antisipatif akan kehilangan pelanggan. Supply 
chain management menjadi satu solusi terbaik untuk memperbaiki tingkat produktivitas 
antara perusahaan-perusahaan yang berbeda.

More Related Content

What's hot

BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDMBMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
Mang Engkus
 
BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)
BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)
BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)
Mang Engkus
 
Hambatan Dalam Komunikasi Organisasi
Hambatan Dalam Komunikasi OrganisasiHambatan Dalam Komunikasi Organisasi
Hambatan Dalam Komunikasi Organisasi
Lisa Ramadhanty
 
Manajemen Operasi dan Produktivitas dalam Organisasi
Manajemen Operasi dan Produktivitas dalam OrganisasiManajemen Operasi dan Produktivitas dalam Organisasi
Manajemen Operasi dan Produktivitas dalam Organisasi
Satya Pranata
 
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Alfrianty Sauran
 
Manajemen kontemporer
Manajemen kontemporerManajemen kontemporer
Manajemen kontemporer
dzakiaziz
 
Konsep dasar dan ruang lingkup msdm
Konsep dasar dan ruang lingkup msdmKonsep dasar dan ruang lingkup msdm
Konsep dasar dan ruang lingkup msdmNingsih Abdullah
 
Sistem informasi manajemen aming
Sistem informasi manajemen amingSistem informasi manajemen aming
Sistem informasi manajemen aming
aminngpangesti30
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsenMatematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Harya Wirawan
 
Analisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan BisnisAnalisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan Bisnis
PT Lion Air
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahan
93220872
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
ahmad fauzan
 
Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian
Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian
Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian
Lisca Ardiwinata
 

What's hot (20)

Inovasi dalam berorganisasi
Inovasi dalam berorganisasiInovasi dalam berorganisasi
Inovasi dalam berorganisasi
 
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDMBMP EKMA4366 Pengembangan SDM
BMP EKMA4366 Pengembangan SDM
 
BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)
BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)
BMP EKMA4371 Manajemen Rantai Pasokan (Edisi 1)
 
Hambatan Dalam Komunikasi Organisasi
Hambatan Dalam Komunikasi OrganisasiHambatan Dalam Komunikasi Organisasi
Hambatan Dalam Komunikasi Organisasi
 
Perencanaan operasional
Perencanaan operasionalPerencanaan operasional
Perencanaan operasional
 
Manajemen Operasi dan Produktivitas dalam Organisasi
Manajemen Operasi dan Produktivitas dalam OrganisasiManajemen Operasi dan Produktivitas dalam Organisasi
Manajemen Operasi dan Produktivitas dalam Organisasi
 
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
Tipe-tipe strategi, bentuk strategi, perencanaan strategi, Formulasi Strategi...
 
Manajemen kontemporer
Manajemen kontemporerManajemen kontemporer
Manajemen kontemporer
 
Makalah strategi bersaing
Makalah strategi bersaingMakalah strategi bersaing
Makalah strategi bersaing
 
Konsep dasar dan ruang lingkup msdm
Konsep dasar dan ruang lingkup msdmKonsep dasar dan ruang lingkup msdm
Konsep dasar dan ruang lingkup msdm
 
Sistem informasi manajemen aming
Sistem informasi manajemen amingSistem informasi manajemen aming
Sistem informasi manajemen aming
 
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan KeputusanPemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
Pemecahan Masalah & Pengambilan Keputusan
 
Bab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pertBab 9-cpm-pert
Bab 9-cpm-pert
 
Ekonomi manajerial permintaan (kuliah2)
Ekonomi manajerial permintaan (kuliah2)Ekonomi manajerial permintaan (kuliah2)
Ekonomi manajerial permintaan (kuliah2)
 
Konsep dasar probabilitas
Konsep dasar probabilitasKonsep dasar probabilitas
Konsep dasar probabilitas
 
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsenMatematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
 
Analisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan BisnisAnalisis lingkungan Bisnis
Analisis lingkungan Bisnis
 
Manajemen perubahan
Manajemen perubahanManajemen perubahan
Manajemen perubahan
 
Manajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokanManajemen rantai pasokan
Manajemen rantai pasokan
 
Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian
Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian
Contoh soal PG untuk Perilaku Keorganisasian
 

Viewers also liked

Tugas scm (unilever ppt)
Tugas scm (unilever ppt)Tugas scm (unilever ppt)
Tugas scm (unilever ppt)
lysa anggraini
 
Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2sachrojioji71
 
Unilever Supply Chain Management
Unilever Supply Chain ManagementUnilever Supply Chain Management
Unilever Supply Chain Management
Rahul Auddya
 
Presentasi Intro To Supply Chain Management
Presentasi Intro To Supply Chain ManagementPresentasi Intro To Supply Chain Management
Presentasi Intro To Supply Chain ManagementRizaArdhiyansah
 
Scm 05 strategi supply chain
Scm 05   strategi supply chainScm 05   strategi supply chain
Scm 05 strategi supply chain
Abrianto Nugraha
 
Tugas Presentasi Supplu Chain Management
Tugas Presentasi Supplu Chain ManagementTugas Presentasi Supplu Chain Management
Tugas Presentasi Supplu Chain Management
Bakkah Raharjo
 
Module chapter 1 indo
Module chapter 1 indoModule chapter 1 indo
Module chapter 1 indosachrojioji71
 
Scm 02 memahami scm
Scm 02   memahami scmScm 02   memahami scm
Scm 02 memahami scm
Abrianto Nugraha
 
Supply chain management
Supply chain managementSupply chain management
Supply chain managementSagar Gadekar
 
Basics of Supply Chain Managment
Basics of Supply Chain ManagmentBasics of Supply Chain Managment
Basics of Supply Chain Managment
Youssef Serroukh
 
Supply Chain Management
Supply Chain ManagementSupply Chain Management
Supply Chain Management
Nurhazman Abdul Aziz
 
Tugas teknologi informasi dan komunikasi
Tugas teknologi informasi dan komunikasiTugas teknologi informasi dan komunikasi
Tugas teknologi informasi dan komunikasiZufar Kaloka
 
TUGAS TEKNOLOGI INFORMASI
TUGAS TEKNOLOGI INFORMASITUGAS TEKNOLOGI INFORMASI
TUGAS TEKNOLOGI INFORMASImira rahayu
 
CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...
CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...
CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...
simatupangindrawan
 
1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...
1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...
1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...
Rizky Citra Islami
 
2015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V5
2015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V52015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V5
2015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V5Masud Rana
 
Sistem Informasi Management
Sistem Informasi ManagementSistem Informasi Management
Sistem Informasi Management
Economic and Business Airlangga University
 
Customer development
Customer developmentCustomer development
Customer developmentstartupbisnis
 

Viewers also liked (20)

Tugas scm (unilever ppt)
Tugas scm (unilever ppt)Tugas scm (unilever ppt)
Tugas scm (unilever ppt)
 
Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2
 
Unilever Supply Chain Management
Unilever Supply Chain ManagementUnilever Supply Chain Management
Unilever Supply Chain Management
 
Presentasi Intro To Supply Chain Management
Presentasi Intro To Supply Chain ManagementPresentasi Intro To Supply Chain Management
Presentasi Intro To Supply Chain Management
 
Scm 05 strategi supply chain
Scm 05   strategi supply chainScm 05   strategi supply chain
Scm 05 strategi supply chain
 
scm
scmscm
scm
 
Tugas Presentasi Supplu Chain Management
Tugas Presentasi Supplu Chain ManagementTugas Presentasi Supplu Chain Management
Tugas Presentasi Supplu Chain Management
 
Module chapter 1 indo
Module chapter 1 indoModule chapter 1 indo
Module chapter 1 indo
 
Scm 02 memahami scm
Scm 02   memahami scmScm 02   memahami scm
Scm 02 memahami scm
 
Supply chain management
Supply chain managementSupply chain management
Supply chain management
 
Basics of Supply Chain Managment
Basics of Supply Chain ManagmentBasics of Supply Chain Managment
Basics of Supply Chain Managment
 
Supply chain management ppt
Supply chain management pptSupply chain management ppt
Supply chain management ppt
 
Supply Chain Management
Supply Chain ManagementSupply Chain Management
Supply Chain Management
 
Tugas teknologi informasi dan komunikasi
Tugas teknologi informasi dan komunikasiTugas teknologi informasi dan komunikasi
Tugas teknologi informasi dan komunikasi
 
TUGAS TEKNOLOGI INFORMASI
TUGAS TEKNOLOGI INFORMASITUGAS TEKNOLOGI INFORMASI
TUGAS TEKNOLOGI INFORMASI
 
CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...
CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...
CORE Discipline 5: Use Metrics to Drive Business Success; By R. Rama Kresandi...
 
1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...
1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...
1410929424 kajian rantai pasok material dan peralatan konstruksi dalam menduk...
 
2015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V5
2015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V52015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V5
2015 02 27_ Research on Car Painting Quality Control Based on FMEA and SPC V5
 
Sistem Informasi Management
Sistem Informasi ManagementSistem Informasi Management
Sistem Informasi Management
 
Customer development
Customer developmentCustomer development
Customer development
 

Similar to Tugas Supply chain management

Supply chain management
Supply chain managementSupply chain management
Supply chain management
Ainul Yaqin
 
Pengantar SCM.ppt
Pengantar SCM.pptPengantar SCM.ppt
Pengantar SCM.ppt
IMadeSudarsana
 
Pengantar SCM for industrial engineering
Pengantar SCM for industrial engineeringPengantar SCM for industrial engineering
Pengantar SCM for industrial engineering
ashaby
 
Ppt mirzalina
Ppt mirzalinaPpt mirzalina
Ppt mirzalina
mirzalina
 
Materi Supply Chain Management
Materi Supply Chain Management Materi Supply Chain Management
Materi Supply Chain Management
Yustika Irawan
 
SCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.ppt
SCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.pptSCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.ppt
SCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.ppt
ssuser2ff403
 
12 Manajemen Rantai Pasokan
12 Manajemen Rantai Pasokan12 Manajemen Rantai Pasokan
12 Manajemen Rantai PasokanAinul Yaqin
 
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Mis2013   chapter 8 - supply chain managementMis2013   chapter 8 - supply chain management
Mis2013 chapter 8 - supply chain managementAndi Iswoyo
 
Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2sachrojioji71
 
Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2sachrojioji71
 
Konsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
Konsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENTKonsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
Konsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
Muhammad Rafi Kambara
 
2. Manajemen Supply Chain for industrial
2. Manajemen Supply Chain for industrial2. Manajemen Supply Chain for industrial
2. Manajemen Supply Chain for industrial
ashaby
 
MF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.pptMF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.ppt
HENRYSIMBAR
 
MF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.pptMF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.ppt
ssuser1c42711
 
MF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.pptMF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.ppt
MuhammadAdha22
 
MF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.ppt
MF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.pptMF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.ppt
MF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.ppt
AkunArgen
 
Suplay chain & SCM.ppt
Suplay chain & SCM.pptSuplay chain & SCM.ppt
Suplay chain & SCM.ppt
SumaSada
 
Managemen operasi
Managemen operasiManagemen operasi
Managemen operasi
xiaotianz donq
 
Managemen operasi
Managemen operasiManagemen operasi
Managemen operasi
Xiaotianz Sarisa
 

Similar to Tugas Supply chain management (20)

Supply chain management
Supply chain managementSupply chain management
Supply chain management
 
Pengantar SCM.ppt
Pengantar SCM.pptPengantar SCM.ppt
Pengantar SCM.ppt
 
Pengantar SCM for industrial engineering
Pengantar SCM for industrial engineeringPengantar SCM for industrial engineering
Pengantar SCM for industrial engineering
 
Ppt mirzalina
Ppt mirzalinaPpt mirzalina
Ppt mirzalina
 
Materi Supply Chain Management
Materi Supply Chain Management Materi Supply Chain Management
Materi Supply Chain Management
 
SCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.ppt
SCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.pptSCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.ppt
SCM_Introduction_to_SCM_sesi_2.ppt
 
Scm
ScmScm
Scm
 
12 Manajemen Rantai Pasokan
12 Manajemen Rantai Pasokan12 Manajemen Rantai Pasokan
12 Manajemen Rantai Pasokan
 
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
Mis2013   chapter 8 - supply chain managementMis2013   chapter 8 - supply chain management
Mis2013 chapter 8 - supply chain management
 
Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2
 
Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2Supply chain manajement 2
Supply chain manajement 2
 
Konsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
Konsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENTKonsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
Konsep SCM (Supply Chain Management), BENTUK & MODEL SUPPLY CHAIN MANAGEMENT
 
2. Manajemen Supply Chain for industrial
2. Manajemen Supply Chain for industrial2. Manajemen Supply Chain for industrial
2. Manajemen Supply Chain for industrial
 
MF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.pptMF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.ppt
 
MF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.pptMF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.ppt
 
MF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.pptMF445_10_194908.ppt
MF445_10_194908.ppt
 
MF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.ppt
MF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.pptMF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.ppt
MF445_10_194fsesfdddddddddddddddsefsesef908.ppt
 
Suplay chain & SCM.ppt
Suplay chain & SCM.pptSuplay chain & SCM.ppt
Suplay chain & SCM.ppt
 
Managemen operasi
Managemen operasiManagemen operasi
Managemen operasi
 
Managemen operasi
Managemen operasiManagemen operasi
Managemen operasi
 

Recently uploaded

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 

Recently uploaded (20)

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 

Tugas Supply chain management

  • 1. “SUPPLY CHAIN MANAGEMENT” Oleh : Thoriq Anugrah F. P. 1201110191 FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS TELKOM 2014
  • 2. SUPPLY CHAIN MANAGEMENT Pengertian SCM (Supply Chain Management) Ada beberapa sumber yang mendefinisikan SCM (Supply Chain Management), berikut ini diantaranya : 1. SCM (Supply Chain Management) adalah konsep atau mekanisme untuk meningkatkan produktivitas total perusahaan dalam rantai suplai melalui optimalisasi waktu, lokasi dan aliran kuantitas bahan. 2. Supply Chain Management adalah koordinasi dari bahan, informasi dan arus keuangan antara perusahaan yang berpartisipasi. Manajemen rantai suplai bisa juga berarti seluruh jenis kegiatan komoditas dasar hingga penjualan produk akhir ke konsumen untuk mendaur ulang produk yang sudah dipakai. 3. Supply chain Management dapat didefinisikan sebagai sekumpulan aktifitas (dalam bentuk entitas/fasilitas) yang terlibat dalam proses transformasi dan distribusi barang mulai dari bahan baku paling awal dari alam sampai produk jadi pada konsumen akhir. Menyimak dari definisi ini, maka suatu supply chain terdiri dari perusahaan yang mengangkat bahan baku dari bumi/alam, perusahaan yang mentransformasikan bahan baku menjadi bahan setengah jadi atau komponen, supplier bahan-bahan pendukung produk, perusahaan perakitan, distributor, dan retailer yang menjual barang tersebut ke konsumen akhir. Dengan definisi ini tidak jarang supply chain juga banyak diasosiasikan dengan suatu jaringan value adding activities. Keunggulan kompetitif dari SCM adalah bagaimana ia mampu me-manage aliran barang atau produk dalam suatu rantai supply. Dengan kata lain, model SCM mengaplikasikan bagaimana suatu jaringan kegiatan produksi dan distribusi dari suatu perusahaan dapat bekerja bersama-sama untuk memenuhi tuntutan konsumen. Tujuan utama dari SCM adalah: 1. penyerahan / pengiriman produk secara tepat waktu demi memuaskan konsumen 2. mengurangi biaya 3. meningkatkan segala hasil dari seluruh supply chain (bukan hanya satu perusahaan) 4. mengurangi waktu 5. memusatkan kegiatan perencanaan dan distribusi
  • 3. Komponen SCM dan Teknologi Sistem SCM memiliki kemampuan sebagai berikut: 1. Aliran informasi bergerak sangat cepat dan akurat antara elemen jaringan supply chain seperti: Pabrik, Suppliers, Pusat distribusi, Konsumen, dan sebagainya). 2. Informasi bergerak sangat cepat untuk menanggapi perpindahan produk 3. Setiap elemen dapat mengatur dirinya 4. Terjadi integrasi dalam proses permintaan dan penyelesaian produk 5. Kemampuan internet. Peralatan fungsional yang dimiliki sistem SCM adalah: · Demand management/forecasting Perangkat peralatan dengan menggunakan teknik-teknik peramalan secara statistik. Perangkat ini dimaksudkan untuk mendapatkan hasil peramalan yang lebih akurat. · Advanced planning and scheduling Suatu peralatan dalam rangka menciptakan taktik perencanaan, jangka menengah dan panjang berikut keputusan-keputusan menyangkut sumber yang harus diambil dalam rangka melengkapi jaringan supply · Transportation management Suatu fungsi yang berkaitan dengan proses pendisitribusian produk dalam supply chain · Distribution and deployment Suatu alat perencanaan yang menyeimbangkan dan mengoptimalkan jaringan distribusi pada waktu yang diperlukan. Dalam hal ini, Vendor Managed Invetory dijadikan pertimbangan dalam rangka optimalisasi. · Production planning Perencanaan produksi dan jadwal penjualan menggunakan taraf yang dinamis dan teknik yang optimal. · Available to-promise Tanggapan yang cepat dengan mempertimbangkan alokasi, produksi dan kapasitas transportasi serta biaya dalam keseluruhan rantai supply . · Supply chain modeler
  • 4. Perangkat dalam bentuk model yang dapat digunakan secara mudah guna mengarahkan serta mengontrol rantai supply. Melalui model ini, mekanisme kerja dari konsep supply chain dapat diamati. · Optimizer The optimizer ibarat jantung dari sistem supply chain management. Dalamnya terkandung: linear & integer programming, non-linear programming, heuristics and genetic algorithm. Genetic algorithm adalah suatu computing technology yang mampu mencari serta menghasilkan solusi terbaik atas jutaan kemungkinan kombinasi atas setiap parameter yang digunakan Permasalahan yang biasa terjadi pada Supply Chain Management adalah : 1. Distribusi Konfigurasi Jaringan: Jumlah dan lokasi supplier, fasilitas produksi, pusat distribusi ( distribution centre/D.C.), gudang dan pelanggan. 2. Strategi Distribusi: Sentralisasi atau desentralisasi, pengapalan langsung, Berlabuh silang, strategi menarik atau mendorong, logistik orang ke tiga. 3. Informasi: Sistem terintregasi dan proses melalui rantai suplai untuk membagi informasi berharga, termasuk permintaan sinyal, perkiraan, inventaris dan transportasi dsb. 4. Manajemen Inventaris: Kuantitas dan lokasi dari inventaris termasuk barang mentah, proses kerja, dan barang jadi. 5. Aliran dana: Mengatur syarat pembayaran dan metodologi untuk menukar dana melewati entitas didalam rantai suplai. Upaya mengintegrasikan kemampuan supply chain management dan e-Commerce. • Information flow – klien memiliki akses terbatas menyangkut perkembangan produk atau pesanan pelanggan dalam supply chain. Pelanggan SerCom tergantung pada laporan yang dibuat secara manual setiap bulan dikirim melalui faks dan e-mail. Aliran informasi menjadi sesuatu yang sangat penting di masa datang, terutama jika dikaitkan dengan program fulfillment yang kompleks. • Fulfillment – ketika pesanan terus meningkat, baik jumlah maupun kompleksitasnya, sistem yang ada sekarang ini tak lagi mampu mengatasi berbagai kebutuhan tersebut. Pesanan dalam
  • 5. jumlah besar cenderung menurun, sedang permintaannya mengikuti perkembangan kebutuhan. Saat ini, tak ada fasilitas yang mampu memantau dan mengelola status pesanan dalam supply chain. • Web based ordering – semua pesanan ditangani melalui EDI (Electronic Data Interchange), faks atau telepon. SerCom perlu menyediakan layanan pemesanan yang canggih untuk para pelanggan dan menyediakan fasilitas ESD. • Perpaduan antara pelanggan dan pemasok perlu terus ditingkatkan untuk memperbaiki efisiensi dan komunikasi. Saat ini konsumen menjadi semakin kritis, mereka menuntut penyediaan produk secara tepat tempat, tepat waktu. Perusahaan manufaktur yang antisipatif akan hal tersebut akan mendapatkan pelanggan sedangkan yang tidak antisipatif akan kehilangan pelanggan. Supply chain management menjadi satu solusi terbaik untuk memperbaiki tingkat produktivitas antara perusahaan-perusahaan yang berbeda.
  • 6. jumlah besar cenderung menurun, sedang permintaannya mengikuti perkembangan kebutuhan. Saat ini, tak ada fasilitas yang mampu memantau dan mengelola status pesanan dalam supply chain. • Web based ordering – semua pesanan ditangani melalui EDI (Electronic Data Interchange), faks atau telepon. SerCom perlu menyediakan layanan pemesanan yang canggih untuk para pelanggan dan menyediakan fasilitas ESD. • Perpaduan antara pelanggan dan pemasok perlu terus ditingkatkan untuk memperbaiki efisiensi dan komunikasi. Saat ini konsumen menjadi semakin kritis, mereka menuntut penyediaan produk secara tepat tempat, tepat waktu. Perusahaan manufaktur yang antisipatif akan hal tersebut akan mendapatkan pelanggan sedangkan yang tidak antisipatif akan kehilangan pelanggan. Supply chain management menjadi satu solusi terbaik untuk memperbaiki tingkat produktivitas antara perusahaan-perusahaan yang berbeda.