SlideShare a Scribd company logo
Statistika dan Macam-Macam Data
Statistik
dan
Statistika
Statistik
Deskriptif
dan
Inferensial
Macam-
Macam
Data
Created By : Kelompok 3
1. Aldila Fatmawati
2. Ayu Hardiyanti
3. Betyana Tinambunan
4. Linda Farida
Statistik dan Statistika
• Pengertian Statistik : Statistik adalah kesimpulan
fakta berbentuk angka yang disusun dalam bentuk
daftar atau tabel yang menggambarkan suatu
persoalan.
• Pengertian Statistika : Statistika adalah pengetahuan
yang berhubungan dengan cara-cara pengumpulan
data, pengolahan atau penganalisaannya dan
penarikan kesimpulan dan pembuatan keputusan
berdasarkan fakta yang ada.
Statistik Deskriptif
Statistik deskriptif yaitu statistik yang digunakan
untuk analisa data dengan cara mendeskripsikan atau
menggambarkan data yang telah terkumpul sebagaimana
adanya, tanpa ada tujuan membuat kesimpulan untuk
generalisasi.
Statistik deskriptif terdiri atas:
• Distribusi Frekuensi
• Ukuran Pemusatan
• Ukuran Penyebaran
Statistik Inferensial
Statistik inferensial adalah statistik yang
berhubungan dengan enarikan kesimpulan yang
bersifat umum dari data yang telah disusun dan
diolah. statistik inferensial digunakan untuk
menganalisis data sampel dan hasilnya diberlakukan
untuk populasi.
Statistik inferensial terdiri atas:
• Statistik Parametrik
• Statistik Non-Parametrik
5
JENIS-JENIS DATA
DATA
Sifatnya
Cara Memperoleh
Sumber
Cara Penyusunan
1. Data Kualitatif
2. Data Kuantitatif
1. Data Primer
2. Data
Sekunder
1. Data Nominal
2. Data Ordinal
3. Data Interval
4. Data Ratio
1. Data Internal
2. Data Eksternal
DATA
• Himpunan nilai/variate/datum atau informasi lain yg
diperoleh dari observasi, pengukuran dan penilaian) thd
suatu obyek atau lebih
• Obyek pengamatan variable variate/nilai
• Data kualitatif = diperoleh dari hasil pengamatan
• Data kuantitatif = diperoleh dari kegiatan pengukuran atau
penilaian
6
Penggolongan Data Berdasarkan Sifatnya :
• Data Kualitatif
Data Kualitatif adalah data yang tidak berbentuk angka.
Misalnya : Karyawan resah,mutu barang naik
• Data Kuantitatif
Data kuantitatif adalah data yang berbentuk bilangan
(angka).
Pembagian Data Kuantitatif :
– Data kontinyu, yaitu data statistic yg angka-angkanya
mrpk deretan angka yg sambung-menyambung, ex;
data BB (kg): 40.3, 40.9, 50 dst
– Data diskrit, yaitu data statistic yg tidak mgk berbentuk
pecahan, ex; data jml buku perpust (buah): 50,125,350,
275 dst
7
Berdasarkan cara menyusun angkanya :
Data nominal, yaitu data statistic yg cara menyusunnya
didasarkan pada klasifikasi tertentu.
Contoh : Jml mahasiswa PBiologi 2009/2010 menurut tingkat
dan jenis kelaminnya
Data ordinal/urutan, yaitu data statistic yg cara menyusun
angkanya didasarkan pada urutan/ranking,
Contoh: Hasil nilai statistik berdasarkan ranking
Data interval, yaitu data statistic yang jarak antara satu dan
lainnya sama dan telah ditetapkan sebelumnya.
Contoh : Tes bakat,tes pencapaian dan tes kecerdasan
Data Ratio,yaitu jenis data yang mempunyai tingkatan tertinggi
karena nilai 0 di data ratio tidak mempunyai nilai.
Contoh : 15 kg adalah 5 x 3 kg , 20 meter adalah 2 x 10 meter.
8
Berdasarkan Cara Memperolehnya:
1. Data Primer , adalah data yang dikumpulkan sendiri oleh
suatu perusahaan dengan mendatangi ibu rumah
tangga untuk mengetahui dan menggali informasi.
Contoh : Biro Pusat Statistik mendata harga bahan
pokok langsung mendatangi ke pasar kemudian
mengolahnya
2. Data Sekunder , adalah data yang diperoleh suatu
organisasi atau perusahaan dalam bentuk yang sudah jadi
dari pihak lain.
Contoh : perusahaan memperoleh data penduduk,data
pendapatan,nasional,dan indeks harga konsumen dari
Biro Pusat Statistik.
9
Berdasarkan Sumbernya :
1. Data Internal , adalah data yang menggambarkan keadaan
dalam suatu organisasi.
Contoh : data keuangan , data produksi suatu
perusahaan
2. Data Eksternal , adalah data yang menggambarkan
keadaan di luar organisasi.
Contoh :Data yang menggambarkan faktor-faktor yang
mempengaruhi perusahaan.
10
Statistik,Statistika dan Macam-Macam Data

More Related Content

What's hot

3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
Yulianus Lisa Mantong
 
Uji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitasUji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitas
Rachmat Hidayat
 
Konsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameterKonsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameter
matematikaunindra
 
Perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatifPerbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
AnNa Luph Black
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpoint
Robert Lakka
 
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan dataJenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Firman Marine
 

What's hot (20)

Ppt analisa data
Ppt analisa dataPpt analisa data
Ppt analisa data
 
PPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatifPPT Metode penelitian kuantitatif
PPT Metode penelitian kuantitatif
 
11.statistik parametrik dan non parametrik
11.statistik parametrik dan non parametrik11.statistik parametrik dan non parametrik
11.statistik parametrik dan non parametrik
 
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah3 .  analisis regresi  linier berganda dua peubah
3 . analisis regresi linier berganda dua peubah
 
P2_Pengantar Statistika Inferensial
P2_Pengantar Statistika InferensialP2_Pengantar Statistika Inferensial
P2_Pengantar Statistika Inferensial
 
Taraf signifikan
Taraf signifikanTaraf signifikan
Taraf signifikan
 
Uji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitasUji validitas dan reliabilitas
Uji validitas dan reliabilitas
 
Modul 1 statistika deskriptif
Modul 1 statistika deskriptifModul 1 statistika deskriptif
Modul 1 statistika deskriptif
 
Metoda Statistika - Penyajian data
Metoda Statistika - Penyajian dataMetoda Statistika - Penyajian data
Metoda Statistika - Penyajian data
 
Konsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameterKonsep dasar pendugaan parameter
Konsep dasar pendugaan parameter
 
Klasifikasi Data dan Tipe/Skala Pengukuran Data
Klasifikasi Data dan Tipe/Skala Pengukuran DataKlasifikasi Data dan Tipe/Skala Pengukuran Data
Klasifikasi Data dan Tipe/Skala Pengukuran Data
 
Populasi dan sampel
Populasi dan sampelPopulasi dan sampel
Populasi dan sampel
 
Perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatifPerbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
Perbedaan penelitian kualitatif dan kuantitatif
 
10. hipotesis
10. hipotesis10. hipotesis
10. hipotesis
 
PPT Variabel dan hipotesis
PPT Variabel dan hipotesisPPT Variabel dan hipotesis
PPT Variabel dan hipotesis
 
Metodologi penelitian powerpoint
Metodologi penelitian  powerpointMetodologi penelitian  powerpoint
Metodologi penelitian powerpoint
 
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
Ukuran variasi atau dispersi (penyebaran)
 
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan dataJenis jenis data dan teknik pengumpulan data
Jenis jenis data dan teknik pengumpulan data
 
Metode Penelitian Kuantitatif
Metode Penelitian KuantitatifMetode Penelitian Kuantitatif
Metode Penelitian Kuantitatif
 
Teori pendugaan statistik presentasi
Teori pendugaan statistik presentasiTeori pendugaan statistik presentasi
Teori pendugaan statistik presentasi
 

Viewers also liked

Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
ardynuryadi
 
makalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam datamakalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam data
Aisyah Turidho
 
Materi P2_Pengantar Statistik Inferensial
Materi P2_Pengantar Statistik InferensialMateri P2_Pengantar Statistik Inferensial
Materi P2_Pengantar Statistik Inferensial
M. Jainuri, S.Pd., M.Pd
 
Dasar dasar statistik inferensial
Dasar dasar statistik inferensialDasar dasar statistik inferensial
Dasar dasar statistik inferensial
Apriliani Putri
 
Gelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan LongitudinalGelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan Longitudinal
vietry NIC
 
British & American Spelling
British & American SpellingBritish & American Spelling
British & American Spelling
Ira Shaheera
 

Viewers also liked (20)

Pengertian Statistika dan Macam macam Data
Pengertian Statistika dan Macam macam DataPengertian Statistika dan Macam macam Data
Pengertian Statistika dan Macam macam Data
 
statistika dan macam macam data
statistika dan macam   macam datastatistika dan macam   macam data
statistika dan macam macam data
 
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
Pengertian statistik, statistika, statistik deskriptif dan statistik inferens...
 
makalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam datamakalah statistik, statistika, macam data
makalah statistik, statistika, macam data
 
PENGENALAN STATISTIK
PENGENALAN STATISTIKPENGENALAN STATISTIK
PENGENALAN STATISTIK
 
Statistika Dasar
Statistika DasarStatistika Dasar
Statistika Dasar
 
Statistika inferensial 1
Statistika inferensial 1Statistika inferensial 1
Statistika inferensial 1
 
Materi P2_Pengantar Statistik Inferensial
Materi P2_Pengantar Statistik InferensialMateri P2_Pengantar Statistik Inferensial
Materi P2_Pengantar Statistik Inferensial
 
Statistika Inferensial Parametrik Non Parametrik
Statistika Inferensial Parametrik Non ParametrikStatistika Inferensial Parametrik Non Parametrik
Statistika Inferensial Parametrik Non Parametrik
 
Dasar dasar statistik inferensial
Dasar dasar statistik inferensialDasar dasar statistik inferensial
Dasar dasar statistik inferensial
 
Statistik (Bab 1)
Statistik (Bab 1) Statistik (Bab 1)
Statistik (Bab 1)
 
Literature Review-copyright
Literature Review-copyrightLiterature Review-copyright
Literature Review-copyright
 
Matematika Analisis varians
Matematika Analisis variansMatematika Analisis varians
Matematika Analisis varians
 
Statistika Dasar (5) simpangan
Statistika Dasar (5) simpanganStatistika Dasar (5) simpangan
Statistika Dasar (5) simpangan
 
Bab i statistik,statistika, dan macam macam data
Bab i statistik,statistika, dan macam macam dataBab i statistik,statistika, dan macam macam data
Bab i statistik,statistika, dan macam macam data
 
Gelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan LongitudinalGelombang Transversal dan Longitudinal
Gelombang Transversal dan Longitudinal
 
9 pengantar analisa inferensial
9 pengantar analisa inferensial9 pengantar analisa inferensial
9 pengantar analisa inferensial
 
British & American Spelling
British & American SpellingBritish & American Spelling
British & American Spelling
 
7 analisa data deskriptif
7 analisa  data deskriptif7 analisa  data deskriptif
7 analisa data deskriptif
 
Data penelitian
Data penelitianData penelitian
Data penelitian
 

Similar to Statistik,Statistika dan Macam-Macam Data

Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.PdStatistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
DESI PRAYOGO
 
PERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS
PERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNISPERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS
PERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS
PutraFajar34
 
STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)
STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)
STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)
Yusrina Fitriani Ns
 
1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx
1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx
1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx
VBachtiar
 
1. peranan statistik dan penyajian data
1. peranan statistik dan penyajian data1. peranan statistik dan penyajian data
1. peranan statistik dan penyajian data
Nanda Reda
 
Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1
Hadi Nugroho
 
Pengertian statistik dan data
Pengertian statistik dan dataPengertian statistik dan data
Pengertian statistik dan data
ratuilma
 

Similar to Statistik,Statistika dan Macam-Macam Data (20)

MODUL-1(090523)-compressed (2).pdf
MODUL-1(090523)-compressed (2).pdfMODUL-1(090523)-compressed (2).pdf
MODUL-1(090523)-compressed (2).pdf
 
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.PdStatistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
 
Pengertian statistika dan penyajian dat
Pengertian statistika dan penyajian datPengertian statistika dan penyajian dat
Pengertian statistika dan penyajian dat
 
Biostatistika.pptx
Biostatistika.pptxBiostatistika.pptx
Biostatistika.pptx
 
PERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS
PERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNISPERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS
PERTEMUAN I STATISTIKA EKONOMI DAN BISNIS
 
statistika.pptx
statistika.pptxstatistika.pptx
statistika.pptx
 
Makalah statistik
Makalah statistikMakalah statistik
Makalah statistik
 
modul01(stat1).ppt
modul01(stat1).pptmodul01(stat1).ppt
modul01(stat1).ppt
 
1. Pengetahuan Dasar Statistika.pptx
1. Pengetahuan Dasar Statistika.pptx1. Pengetahuan Dasar Statistika.pptx
1. Pengetahuan Dasar Statistika.pptx
 
STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)
STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)
STATISTIKA DASAR (CARA PENYAJIAN DATA STATISTIKA)
 
1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx
1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx
1._PENGANTAR_PROBABILITASbsbhshshsh_.pptx
 
1. peranan statistik dan penyajian data
1. peranan statistik dan penyajian data1. peranan statistik dan penyajian data
1. peranan statistik dan penyajian data
 
Temu 1 konsep_data_statistik
Temu 1 konsep_data_statistikTemu 1 konsep_data_statistik
Temu 1 konsep_data_statistik
 
Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1
 
Pengantar Statistik
Pengantar StatistikPengantar Statistik
Pengantar Statistik
 
Pengantar statistik
Pengantar statistikPengantar statistik
Pengantar statistik
 
Pengertian statistik dan data
Pengertian statistik dan dataPengertian statistik dan data
Pengertian statistik dan data
 
Statistika Dasar
Statistika  Dasar Statistika  Dasar
Statistika Dasar
 
Statistika
StatistikaStatistika
Statistika
 
1-STATISTIK.pdf
1-STATISTIK.pdf1-STATISTIK.pdf
1-STATISTIK.pdf
 

Recently uploaded

PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 

Recently uploaded (20)

CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis JurnalLidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
Lidia_Lidia_2021B_Analisis Kritis Jurnal
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptxSolusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
Solusi dan Strategi ATHG yang di hadapi Indonesia (Kelas 11).pptx
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP) B. Inggris kelas 7.pdf
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 

Statistik,Statistika dan Macam-Macam Data

  • 1. Statistika dan Macam-Macam Data Statistik dan Statistika Statistik Deskriptif dan Inferensial Macam- Macam Data Created By : Kelompok 3 1. Aldila Fatmawati 2. Ayu Hardiyanti 3. Betyana Tinambunan 4. Linda Farida
  • 2. Statistik dan Statistika • Pengertian Statistik : Statistik adalah kesimpulan fakta berbentuk angka yang disusun dalam bentuk daftar atau tabel yang menggambarkan suatu persoalan. • Pengertian Statistika : Statistika adalah pengetahuan yang berhubungan dengan cara-cara pengumpulan data, pengolahan atau penganalisaannya dan penarikan kesimpulan dan pembuatan keputusan berdasarkan fakta yang ada.
  • 3. Statistik Deskriptif Statistik deskriptif yaitu statistik yang digunakan untuk analisa data dengan cara mendeskripsikan atau menggambarkan data yang telah terkumpul sebagaimana adanya, tanpa ada tujuan membuat kesimpulan untuk generalisasi. Statistik deskriptif terdiri atas: • Distribusi Frekuensi • Ukuran Pemusatan • Ukuran Penyebaran
  • 4. Statistik Inferensial Statistik inferensial adalah statistik yang berhubungan dengan enarikan kesimpulan yang bersifat umum dari data yang telah disusun dan diolah. statistik inferensial digunakan untuk menganalisis data sampel dan hasilnya diberlakukan untuk populasi. Statistik inferensial terdiri atas: • Statistik Parametrik • Statistik Non-Parametrik
  • 5. 5 JENIS-JENIS DATA DATA Sifatnya Cara Memperoleh Sumber Cara Penyusunan 1. Data Kualitatif 2. Data Kuantitatif 1. Data Primer 2. Data Sekunder 1. Data Nominal 2. Data Ordinal 3. Data Interval 4. Data Ratio 1. Data Internal 2. Data Eksternal
  • 6. DATA • Himpunan nilai/variate/datum atau informasi lain yg diperoleh dari observasi, pengukuran dan penilaian) thd suatu obyek atau lebih • Obyek pengamatan variable variate/nilai • Data kualitatif = diperoleh dari hasil pengamatan • Data kuantitatif = diperoleh dari kegiatan pengukuran atau penilaian 6
  • 7. Penggolongan Data Berdasarkan Sifatnya : • Data Kualitatif Data Kualitatif adalah data yang tidak berbentuk angka. Misalnya : Karyawan resah,mutu barang naik • Data Kuantitatif Data kuantitatif adalah data yang berbentuk bilangan (angka). Pembagian Data Kuantitatif : – Data kontinyu, yaitu data statistic yg angka-angkanya mrpk deretan angka yg sambung-menyambung, ex; data BB (kg): 40.3, 40.9, 50 dst – Data diskrit, yaitu data statistic yg tidak mgk berbentuk pecahan, ex; data jml buku perpust (buah): 50,125,350, 275 dst 7
  • 8. Berdasarkan cara menyusun angkanya : Data nominal, yaitu data statistic yg cara menyusunnya didasarkan pada klasifikasi tertentu. Contoh : Jml mahasiswa PBiologi 2009/2010 menurut tingkat dan jenis kelaminnya Data ordinal/urutan, yaitu data statistic yg cara menyusun angkanya didasarkan pada urutan/ranking, Contoh: Hasil nilai statistik berdasarkan ranking Data interval, yaitu data statistic yang jarak antara satu dan lainnya sama dan telah ditetapkan sebelumnya. Contoh : Tes bakat,tes pencapaian dan tes kecerdasan Data Ratio,yaitu jenis data yang mempunyai tingkatan tertinggi karena nilai 0 di data ratio tidak mempunyai nilai. Contoh : 15 kg adalah 5 x 3 kg , 20 meter adalah 2 x 10 meter. 8
  • 9. Berdasarkan Cara Memperolehnya: 1. Data Primer , adalah data yang dikumpulkan sendiri oleh suatu perusahaan dengan mendatangi ibu rumah tangga untuk mengetahui dan menggali informasi. Contoh : Biro Pusat Statistik mendata harga bahan pokok langsung mendatangi ke pasar kemudian mengolahnya 2. Data Sekunder , adalah data yang diperoleh suatu organisasi atau perusahaan dalam bentuk yang sudah jadi dari pihak lain. Contoh : perusahaan memperoleh data penduduk,data pendapatan,nasional,dan indeks harga konsumen dari Biro Pusat Statistik. 9
  • 10. Berdasarkan Sumbernya : 1. Data Internal , adalah data yang menggambarkan keadaan dalam suatu organisasi. Contoh : data keuangan , data produksi suatu perusahaan 2. Data Eksternal , adalah data yang menggambarkan keadaan di luar organisasi. Contoh :Data yang menggambarkan faktor-faktor yang mempengaruhi perusahaan. 10