SlideShare a Scribd company logo
1
STATISTIKA I
TIM DOSEN STATISTIKA 1
STIE YKPN YOGYAKARTA
2
BAB 1
PENDAHULUAN
 Pengertian dan Definisi Statistik
 Populasi dan Sampel
 Kerangka berpikir logis secara statistik
 Statistika Deskriptif dan Induktif (Inferens)
 Sumber data: Primer dan Sekunder
 Bentuk Variabel: Kuantitatif dan Kualitatif
 Bentuk Variabel kuantitatif: Diskrit dan kontinyu
 Tingkatan pengukuran nilai variabel: Nominal,
Ordinal, Interval, dan Rasio
3
Pengertian dan Definisi Statistik
 Pengertian Statistik:
Statistik adalah kumpulan dari data obyek yang diteliti
 Definisi Statistik:
Statistik adalah suatu metode untuk mengumpulkan,
mengolah, menganalisis, dan menginterpretasi data
dalam bentuk angka yang digunakan untuk membantu
membuat keputusan agar lebih efektif
4
Populasi dan Sampel
 Definisi Populasi:
Populasi adalah kumpulan
dari anggota obyek yang
diteliti
 Definisi Sampel:
Sampel adalah sebagian dari
anggota obyek yang diteliti Sampel
Populasi
5
Kerangka Berpikir Logis Secara Statistik
Input Proses Output
Data dalam
bentuk angka
Metode
Statistik
Informasi yang
dibutuhkan
6
Statistika Deskriptif dan
Statistika Induktif (Inferens)
 Statistika deskriptif adalah
suatu metode statistik
yang digunakan untuk
menggambarkan data
yang telah terkumpul
 Statistika inferens adalah
suatu metode statistik
yang digunakan untuk
menemukan sesuatu
tentang populasi
berdasarkan sampel
Mulai
Data Mentah Diolah
Sampel? Buat
Infern.
Buat
Kesimp.
Analisis
Selesai
Ya
Tidak
7
Data Primer dan Data Sekunder
 Data primer: data yang langsung diperoleh di
lapangan. Biasanya data diperoleh melalui
personal interview dan mail questionnaires.
 Data sekunder: data yang telah diolah pihak lain
dan diterbitkan untuk umum. Misalnya data yang
diolah Badan Pusat Statistik (BPS), BEJ, Instansi
Pemerintah, dll.
8
Variabel Kuantitatif dan Kualitatif
 Var. kuantitatif: var. yg.
dinyatakan dalam bilang-
an (numerik).
 Var. kualitatif: var. yang
dinyatakan dalam ukuran
kategorik.
 Var. diskrit: nilainya
dalam bilangan bulat.
 Var. kontinyu: nilainya
dapat dalam bilangan
pecahan.
Data
Kualitatif Kuantitatif
Diskrit Kontinyu
•Jenis Kelamin
•Status perkawinan
•Hobi
•Jlh. Karyawan
•Vol. Penjualan
•Berat badan
•Tinggi badan
9
Tingkatan Pengukuran Variabel
Urutan skala nilai variabel:
 Nominal: ukuran variabel dalam bentuk kategori.
Ukuran variabel ini tidak dapat dibandingkan.
Contoh:
1. Pria 2. Wanita
 Ordinal: ukuran variabel dengan tingkatan yang memiliki
perbedaan (dapat dibandingkan)
Contoh:
1. Sangat Puas s.d. 4. Sangat Tidak Puas
10
Lanjutan halaman 9.
 Interval: ukuran variabel dengan tingkatan yang memiliki
perbedaan sebesar intervalnya.
Contoh: Usia Jumlah Mhs.
20 < 22 450
22 < 24 150
 Rasio: ukuran variabel dengan tingkatan yang memiliki
perbedaan sebesar interval yang konstan.
Contoh: Karyawan Penghasilan
Andi Rp6.000.000
Beny Rp9.000.000

More Related Content

Similar to modul01(stat1).ppt

Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)
Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)
Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)
reno sutriono
 
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.PdStatistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.PdDESI PRAYOGO
 
Biostatistika.pptx
Biostatistika.pptxBiostatistika.pptx
Biostatistika.pptx
arnindyakantiprasast
 
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijayaMakalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Dhea Budiman
 
Pertemuan 1 data &amp; skala pengukuran variabel
Pertemuan 1   data &amp; skala pengukuran variabelPertemuan 1   data &amp; skala pengukuran variabel
Pertemuan 1 data &amp; skala pengukuran variabel
punggawamovie
 
Pertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptx
Pertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptxPertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptx
Pertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptx
dwiretnowati10
 
Makalah Statistika Dasar
Makalah Statistika DasarMakalah Statistika Dasar
Makalah Statistika Dasar
Ria Defti Nurharinda
 
03 jenis jenis+data
03 jenis jenis+data03 jenis jenis+data
03 jenis jenis+data
Fisheries and Marine Department
 
Bab 01 statistika
Bab 01   statistikaBab 01   statistika
Bab 01 statistika
Niken Halimy
 
Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1
Hadi Nugroho
 
Statistika Ekonomi - Konsep Dasar Statistik
Statistika Ekonomi - Konsep Dasar StatistikStatistika Ekonomi - Konsep Dasar Statistik
Statistika Ekonomi - Konsep Dasar Statistik
AchmadHasanHafidzi
 
2 data.pdf
2 data.pdf2 data.pdf
2 data.pdf
AlTechnology
 
tugas remed bio.docx
tugas remed bio.docxtugas remed bio.docx
tugas remed bio.docx
EsterEster14
 
I. data & pengukuran
I. data & pengukuranI. data & pengukuran
I. data & pengukuran
90dayat
 
I. data & pengukuran
I. data & pengukuranI. data & pengukuran
I. data & pengukuran
90dayat
 
Statiska pertemuan 1
Statiska pertemuan 1Statiska pertemuan 1
Statiska pertemuan 1
muhamadfikih1
 
Metodologi-Penelitian-Pertemuan-11.ppt
Metodologi-Penelitian-Pertemuan-11.pptMetodologi-Penelitian-Pertemuan-11.ppt
Metodologi-Penelitian-Pertemuan-11.ppt
irpan54
 

Similar to modul01(stat1).ppt (20)

Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)
Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)
Pertemuan 2 (statistik, statistika, macam data)
 
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.PdStatistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
Statistik matematika by " Dra.Hj. Aty Nurdiana , M.Pd
 
Biostatistika.pptx
Biostatistika.pptxBiostatistika.pptx
Biostatistika.pptx
 
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijayaMakalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
 
Pertemuan 1 data &amp; skala pengukuran variabel
Pertemuan 1   data &amp; skala pengukuran variabelPertemuan 1   data &amp; skala pengukuran variabel
Pertemuan 1 data &amp; skala pengukuran variabel
 
Pertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptx
Pertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptxPertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptx
Pertemuan 2-EBM Retno-Konsep EBM Dalam Praktik Kebidanan.pptx
 
Makalah Statistika Dasar
Makalah Statistika DasarMakalah Statistika Dasar
Makalah Statistika Dasar
 
Pertemuan ke 1
Pertemuan ke  1Pertemuan ke  1
Pertemuan ke 1
 
Minggu 4_Klasifikasi Data
Minggu 4_Klasifikasi DataMinggu 4_Klasifikasi Data
Minggu 4_Klasifikasi Data
 
03 jenis jenis+data
03 jenis jenis+data03 jenis jenis+data
03 jenis jenis+data
 
Bab 01 statistika
Bab 01   statistikaBab 01   statistika
Bab 01 statistika
 
Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1Statistik kesehatan 1
Statistik kesehatan 1
 
Statistika Ekonomi - Konsep Dasar Statistik
Statistika Ekonomi - Konsep Dasar StatistikStatistika Ekonomi - Konsep Dasar Statistik
Statistika Ekonomi - Konsep Dasar Statistik
 
2 data.pdf
2 data.pdf2 data.pdf
2 data.pdf
 
tugas remed bio.docx
tugas remed bio.docxtugas remed bio.docx
tugas remed bio.docx
 
I. data & pengukuran
I. data & pengukuranI. data & pengukuran
I. data & pengukuran
 
I. data & pengukuran
I. data & pengukuranI. data & pengukuran
I. data & pengukuran
 
1 pengantar statistik
1 pengantar statistik1 pengantar statistik
1 pengantar statistik
 
Statiska pertemuan 1
Statiska pertemuan 1Statiska pertemuan 1
Statiska pertemuan 1
 
Metodologi-Penelitian-Pertemuan-11.ppt
Metodologi-Penelitian-Pertemuan-11.pptMetodologi-Penelitian-Pertemuan-11.ppt
Metodologi-Penelitian-Pertemuan-11.ppt
 

Recently uploaded

25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
SriyantiSulaiman
 
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docxLAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
YuniAfridaniHasibuan
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
SIMRS Cendana
 
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
RizkyAndrianiBakara2
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
IrmaFitriani7
 
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptxVirtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
NersIqbal
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
AbdulWahid24425
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
jeanlomirihi1
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
SuryaniAnggun2
 
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
ParamithaZalda1
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
kartikaoktarini
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
jeanlomirihi1
 
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptxMATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MeiLia12
 

Recently uploaded (13)

25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 202425 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
25 Kecakapan Kader.pptx Puskesmas Kota Ratu Tahun 2024
 
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docxLAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
LAPORAN AUDIT INTERNAL UKM PKM PP 1.docx
 
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdfBuku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
Buku Panduan Penggunaan Terminologi LOINC.pdf
 
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesiakeadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
keadaan kesehatan bayi dan anak balita di indonesia
 
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmaskesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
kesehatan reproduksi remaja PPT oleh puskesmas
 
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptxVirtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
Virtual Metaverse Project Proposal by Slidesgo.pptx
 
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdfPanduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
Panduan 25 Keterampilan Dasar Kader posyandu.pdf
 
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatanLp persalinan normal maternitas keperawatan
Lp persalinan normal maternitas keperawatan
 
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.pptPenanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
Penanggulangan Penyakit FLU SINGAPURA.ppt
 
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan Kerja di Tempat Kerja PT. Mayora Jayanti ...
 
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptxPMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
PMBA 6-23, IBU HAMIL,IBU MENYUSUISUI.pptx
 
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah staselp HERNIA keperawatan medical bedah stase
lp HERNIA keperawatan medical bedah stase
 
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptxMATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
MATERI KEBIJAKAN DAN EVALUAS PPROGRAM KIA - GIZI.pptx
 

modul01(stat1).ppt

  • 1. 1 STATISTIKA I TIM DOSEN STATISTIKA 1 STIE YKPN YOGYAKARTA
  • 2. 2 BAB 1 PENDAHULUAN  Pengertian dan Definisi Statistik  Populasi dan Sampel  Kerangka berpikir logis secara statistik  Statistika Deskriptif dan Induktif (Inferens)  Sumber data: Primer dan Sekunder  Bentuk Variabel: Kuantitatif dan Kualitatif  Bentuk Variabel kuantitatif: Diskrit dan kontinyu  Tingkatan pengukuran nilai variabel: Nominal, Ordinal, Interval, dan Rasio
  • 3. 3 Pengertian dan Definisi Statistik  Pengertian Statistik: Statistik adalah kumpulan dari data obyek yang diteliti  Definisi Statistik: Statistik adalah suatu metode untuk mengumpulkan, mengolah, menganalisis, dan menginterpretasi data dalam bentuk angka yang digunakan untuk membantu membuat keputusan agar lebih efektif
  • 4. 4 Populasi dan Sampel  Definisi Populasi: Populasi adalah kumpulan dari anggota obyek yang diteliti  Definisi Sampel: Sampel adalah sebagian dari anggota obyek yang diteliti Sampel Populasi
  • 5. 5 Kerangka Berpikir Logis Secara Statistik Input Proses Output Data dalam bentuk angka Metode Statistik Informasi yang dibutuhkan
  • 6. 6 Statistika Deskriptif dan Statistika Induktif (Inferens)  Statistika deskriptif adalah suatu metode statistik yang digunakan untuk menggambarkan data yang telah terkumpul  Statistika inferens adalah suatu metode statistik yang digunakan untuk menemukan sesuatu tentang populasi berdasarkan sampel Mulai Data Mentah Diolah Sampel? Buat Infern. Buat Kesimp. Analisis Selesai Ya Tidak
  • 7. 7 Data Primer dan Data Sekunder  Data primer: data yang langsung diperoleh di lapangan. Biasanya data diperoleh melalui personal interview dan mail questionnaires.  Data sekunder: data yang telah diolah pihak lain dan diterbitkan untuk umum. Misalnya data yang diolah Badan Pusat Statistik (BPS), BEJ, Instansi Pemerintah, dll.
  • 8. 8 Variabel Kuantitatif dan Kualitatif  Var. kuantitatif: var. yg. dinyatakan dalam bilang- an (numerik).  Var. kualitatif: var. yang dinyatakan dalam ukuran kategorik.  Var. diskrit: nilainya dalam bilangan bulat.  Var. kontinyu: nilainya dapat dalam bilangan pecahan. Data Kualitatif Kuantitatif Diskrit Kontinyu •Jenis Kelamin •Status perkawinan •Hobi •Jlh. Karyawan •Vol. Penjualan •Berat badan •Tinggi badan
  • 9. 9 Tingkatan Pengukuran Variabel Urutan skala nilai variabel:  Nominal: ukuran variabel dalam bentuk kategori. Ukuran variabel ini tidak dapat dibandingkan. Contoh: 1. Pria 2. Wanita  Ordinal: ukuran variabel dengan tingkatan yang memiliki perbedaan (dapat dibandingkan) Contoh: 1. Sangat Puas s.d. 4. Sangat Tidak Puas
  • 10. 10 Lanjutan halaman 9.  Interval: ukuran variabel dengan tingkatan yang memiliki perbedaan sebesar intervalnya. Contoh: Usia Jumlah Mhs. 20 < 22 450 22 < 24 150  Rasio: ukuran variabel dengan tingkatan yang memiliki perbedaan sebesar interval yang konstan. Contoh: Karyawan Penghasilan Andi Rp6.000.000 Beny Rp9.000.000