SlideShare a Scribd company logo
Segmenting, targeting dan
      positioning

                OLEH:
  A.M.NUR BAUMASSEPE, SE.,MM, CANT,PHD
              MAKASSAR
Segementasi Pasar

 Diperkenalkan pertama kali oleh Wendell R Smith
  (1956), artikel yang berjudul “product differentiation
  and market segmentation as alternative marketing
  strategies” journal of marketing.
 Intinya bahwa setiap konsumen memiliki keunikan
  yang berbeda-beda. Konsekuensinya mereka
  membutuhkan program pemasaran yang berbeda-
  beda.
 Diferensiasi produk untuk melayani segmen berbeda
  sebagai alternatif strategi pemasaran
Segmentasi adalah

 Proses mengelompokkan pasar keseluruhan yang
 hetorogen menjadi kelompok-kelompok atau
 segmen-segmen yang memiliki kesamaan dlaam hal
 kebutuhan, keinginan, perilaku dan respon terhadap
 program pemasaran spesifik.
 Pada umumnya pemasar mengenal setidaknya
 beberapa cara segmentasi berdasarkan
    Demografis : usia, pendapatan, status pernikahan, tipe dan
     ukuran keluarga, gender, kelas sosial dan lainnya.
    Geografi : berdasarkan wilayah, barat, timur, atau negara
     berkembang atau negara maju
    Psikografi: gaya hidup, nilai dan karekteristik kepribadian
    Perilaku: situasi pemakaian, tingkat pemakaian, loyalitas
     merek dan lainnya
Membuat segmentasi

 Setiap perusahaan memiliki perbedaan defenisi
 dalam membuat segementasi pemasaran.
    Industri perbankan melakukan segementasi pasar berdasarkan
     demographic. Misalnya: kekayaan, pendapatan bulanan,
     umur, dan gaji.
    Bagaimanakah proses segmentasi dalan industri Otomotif,
     Perumahan, telekomunikasi?
Membuat segmentasi

 Beberapa perusahaan melakukan segmentasi
 berdasarkan kebutuhan pelanggan dan situasi
 pemakaian produk.
  1.   Memulai dengan karakteristik pelanggan yang mudah di
       indentifikasi dan mengamati pola kebutuhan yang berbeda.
       Contoh: identifikasi apakah konsumen dijakarta memiliki
       tipe kebutuhan hiburan yang berbeda dengam mereka yang
       tinggal disurabaya?
1.   Mengelompokkan pelanggan berdasarkan pola kebutuhannya,
     baru mencari karakteristik pembeda
     contohnya:
     apakah pengunjung café cenderung sensitif terhadap harga?
Target Marketing

 Proses memilih satu atau lebih segmen sasaran yang
 ingin dilayani berdasarkan potensi laba segmen
 tersebut dan kesesuaiannya dengan strategi
 perusahaan
•    Aktifitas pemilihan target market dilakukan dengan cara
     melakukan evaluasi terhadap daya tarik pasar:

3.   Ukuran dan potensi pertumbuhan segmen. Segmen yang
     ukurannya besar dan sedang bertumbuh tentu lebih menarik.
     Contoh: segmen usia remaja terhadap kebutuhan
     berkomunikasi.
1.   Karakteristik struktur segmen yang terdiri dari kompetisi,
     kejenuhan segmen, dan resiko lingkungan. Perusahaan
     wajib mencermati intensitas dan dinamika persaingan yang
     berkaitan dengan hambatan masuk, hambatan kluar,
     ancaman pendatang baru, tekanan dari produk dan jasa
     subtitusi, kekuatan tawar menawar pemasoj dan kekuatan
     tawar menawar konsumen.
1.   Kesesuaian antara produk dan pasar. Bagaimana
     perusahaan menjawab tiga pertanyaan:
        Apakah melayani segmen tertentu dapat sesuai dengan
         kekuatan perusahaan >
        Adakah sinergi yang diperoleh dengan melayanai segmen
         tersebut?
        Dapatkah perusahaan menanggung biaya memasuki segmen
         bersangkutan dan dapatkah perusahaan menetapkan harga
         produk sehinggan mendapat tingkat marjin yang diharapkan?
positioning

 Setelah perusahaan mengidentifikasi segmen pasar
 yang potensial dan memilih salah satu atau beberapa
 diantaranya untuk dijadikan pasar sasaran, pemasar
 harus menentukan posisi yang ingin diwujudkan.
 Positioning dalam pemasaran cara produk, merek
  atau organisasi perusahaan dipersepsikan secara
  relatif dibandingkan dengan produk, merek atau
  organisasi para pesaing oleh pelanggan saat ini.
 Positioning dapat juga diartikan tindakan
  merancang penawaran dan citra perusahaan dalam
  rangka meraih tempat khusus dan unik dalam benak
  pemasaran sedemikian rupa sehingga dipersepsikan
  lebih unggul dibandingkan para pesaing.
 Contoh:
   Mc D: restoran keluarga

   Wendys : kalangan muda dan dewasa.



 Bisakah Anda menyebutkan positiong produk-produk lainnya?
Tugas segmentasi, targeting, dan positioning


 Presentasikan suatu kasus pemasaran yang
 dilakukan oleh perusahaan, bagaimana perusahaan
 tersebut membuat segmentasi, targeting, positiong
 produknya.
    Otomotif (mobil/motor)
    Telekomunikasi
    Property
    Media
    Fashion
    Hotel

More Related Content

What's hot

Bab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaan
Bab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaanBab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaan
Bab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaan
Judianto Nugroho
 
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana PemasaranPresentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Nandang Sunandar
 
2.konsep pemasaran
2.konsep pemasaran2.konsep pemasaran
2.konsep pemasaran
Johannes Marpaung
 
Segmentasi Targetting Positioning Marketing
Segmentasi Targetting Positioning MarketingSegmentasi Targetting Positioning Marketing
Segmentasi Targetting Positioning Marketing
Mochamad Sirodjudin
 
segmentasi targeting positioning
segmentasi targeting positioningsegmentasi targeting positioning
segmentasi targeting positioning
Mr.Mahmud
 
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Mirza Syah
 
Riset dan Peramalan Pemasaran
Riset dan Peramalan PemasaranRiset dan Peramalan Pemasaran
Riset dan Peramalan Pemasaran
Ulfa Rasyid
 
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkunganBab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Judianto Nugroho
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Kanaidi ken
 
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...
Mirza Syah
 
memasuki pasar global
memasuki pasar globalmemasuki pasar global
memasuki pasar global
Deni Sofian
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
Judianto Nugroho
 
Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...
Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...
Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...msahuleka
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
diadzjeje
 
1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt
RahmadFebianto1
 
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Mirza Syah
 
Strategi dan Program Penetapan Harga
Strategi dan Program Penetapan HargaStrategi dan Program Penetapan Harga
Strategi dan Program Penetapan Harga
Inggi Inggi
 
Pemasaran (marketing)
Pemasaran (marketing)Pemasaran (marketing)
Pemasaran (marketing)
Dani Maulana
 
Ppt pasar dan manajemen pemasaran
Ppt pasar dan manajemen pemasaranPpt pasar dan manajemen pemasaran
Ppt pasar dan manajemen pemasaransanacusso
 
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Judianto Nugroho
 

What's hot (20)

Bab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaan
Bab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaanBab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaan
Bab 4 melaksanakan riset pemasaran dan meramalkan permintaan
 
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana PemasaranPresentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
Presentasi: Mengembangkan Strategi dan Rencana Pemasaran
 
2.konsep pemasaran
2.konsep pemasaran2.konsep pemasaran
2.konsep pemasaran
 
Segmentasi Targetting Positioning Marketing
Segmentasi Targetting Positioning MarketingSegmentasi Targetting Positioning Marketing
Segmentasi Targetting Positioning Marketing
 
segmentasi targeting positioning
segmentasi targeting positioningsegmentasi targeting positioning
segmentasi targeting positioning
 
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
Manajemen Pemasaran Principles of Marketing Philip Kotler & Gary Armstrong Ba...
 
Riset dan Peramalan Pemasaran
Riset dan Peramalan PemasaranRiset dan Peramalan Pemasaran
Riset dan Peramalan Pemasaran
 
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkunganBab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
Bab 3 mengumpulkan informasi dan memindai lingkungan
 
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi TrainingPenetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
Penetapan Segmentasi dan Target Pasar _Materi Training
 
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...
Pasar Konsumen dan Perilaku Pembelian Konsumen - Bab 5 Prinsip-prinsip Pemasa...
 
memasuki pasar global
memasuki pasar globalmemasuki pasar global
memasuki pasar global
 
Bab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merekBab 10 membentuk positioning merek
Bab 10 membentuk positioning merek
 
Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...
Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...
Bab 7 - Strategi pemasaran yang digerakkan oleh pelanggan menciptakan nilai b...
 
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLERNILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
NILAI KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN BAB 5 PHILIP KOTLER
 
1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt1. Manajemen Pemasaran.ppt
1. Manajemen Pemasaran.ppt
 
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
Pasar Bisnis dan Perilaku Pembelian Bisnis - Bab 6 Prinsip-prinsip Pemasaran ...
 
Strategi dan Program Penetapan Harga
Strategi dan Program Penetapan HargaStrategi dan Program Penetapan Harga
Strategi dan Program Penetapan Harga
 
Pemasaran (marketing)
Pemasaran (marketing)Pemasaran (marketing)
Pemasaran (marketing)
 
Ppt pasar dan manajemen pemasaran
Ppt pasar dan manajemen pemasaranPpt pasar dan manajemen pemasaran
Ppt pasar dan manajemen pemasaran
 
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan hargaBab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
Bab 14 mengembangkan strategi dan program penetapan harga
 

Viewers also liked

Bab 4 targeting dan positioning jasa finansial
Bab 4 targeting dan positioning jasa finansialBab 4 targeting dan positioning jasa finansial
Bab 4 targeting dan positioning jasa finansial
Lizar Alfansi
 
Segmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen Pemasaran
Segmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen PemasaranSegmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen Pemasaran
Segmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen Pemasaran
MaxMedia
 
Analisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi Positioning
Analisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi PositioningAnalisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi Positioning
Analisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi Positioning
Elsa Agustina
 
Top 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with reference
Top 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with referenceTop 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with reference
Top 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with reference
Mark Anthony
 
Penetapan pasar sasaran & penempatan produk
Penetapan pasar sasaran & penempatan produkPenetapan pasar sasaran & penempatan produk
Penetapan pasar sasaran & penempatan produk
Andimega29
 
Makalah strategi diferensiasi
Makalah strategi diferensiasiMakalah strategi diferensiasi
Makalah strategi diferensiasiFika Ratnasari
 
Analisis STP Pada Produk SONY
Analisis STP Pada Produk SONYAnalisis STP Pada Produk SONY
Analisis STP Pada Produk SONYNaiina Jhanggiani
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Indra Diputra
 
power point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried Chickenpower point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried ChickenNEWSAGIL
 
23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...
23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...
23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...
David Nihill
 

Viewers also liked (10)

Bab 4 targeting dan positioning jasa finansial
Bab 4 targeting dan positioning jasa finansialBab 4 targeting dan positioning jasa finansial
Bab 4 targeting dan positioning jasa finansial
 
Segmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen Pemasaran
Segmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen PemasaranSegmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen Pemasaran
Segmentasi, Targeting, dan Positioning Pasar Dalam Manajemen Pemasaran
 
Analisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi Positioning
Analisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi PositioningAnalisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi Positioning
Analisa Manajemen Pemasaran Pada Strategi Positioning
 
Top 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with reference
Top 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with referenceTop 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with reference
Top 10 Q's: Conducting market research and forecasting demand with reference
 
Penetapan pasar sasaran & penempatan produk
Penetapan pasar sasaran & penempatan produkPenetapan pasar sasaran & penempatan produk
Penetapan pasar sasaran & penempatan produk
 
Makalah strategi diferensiasi
Makalah strategi diferensiasiMakalah strategi diferensiasi
Makalah strategi diferensiasi
 
Analisis STP Pada Produk SONY
Analisis STP Pada Produk SONYAnalisis STP Pada Produk SONY
Analisis STP Pada Produk SONY
 
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaranPengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
Pengertian pasar, pemasaran dan manajemen pemasaran
 
power point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried Chickenpower point analisis SWOT sabana Fried Chicken
power point analisis SWOT sabana Fried Chicken
 
23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...
23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...
23 Tips From Comedians to Be Funnier in Your Next Presentation (via the book ...
 

Similar to Segmenting, tergeting dan positioning 2011

Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...
Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...
Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...
Achmad Adhiaksa Hutomo
 
Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Selviaayuanggraeni
 
Sistem imbalan (po) copy
Sistem imbalan (po)   copySistem imbalan (po)   copy
Sistem imbalan (po) copydraec
 
Segmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdf
Segmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdfSegmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdf
Segmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdf
ramagna99
 
Segmentasi pasar presentasi
Segmentasi  pasar presentasiSegmentasi  pasar presentasi
Segmentasi pasar presentasizulyantoari
 
Segmentasi pasar presentasi 1
Segmentasi pasar presentasi 1Segmentasi pasar presentasi 1
Segmentasi pasar presentasi 1Thuthy Damayanthy
 
5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar
Izul chumzq
 
M6 - STP.pptx
M6 - STP.pptxM6 - STP.pptx
M6 - STP.pptx
MasyarifIlhamNugroho
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyDedy Setiady
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyDedy Setiady
 
Menpas stp
Menpas stpMenpas stp
Menpas stp
zahir ipb
 
Segmenting & Targeting Markets
Segmenting & Targeting MarketsSegmenting & Targeting Markets
Segmenting & Targeting Markets
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Strategi pemasaran
Strategi pemasaranStrategi pemasaran
Strategi pemasaran
Obambok Yikwa
 
HANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdf
HANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdfHANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdf
HANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdf
AbdulKodir68
 
Aspek pemasaran
Aspek pemasaranAspek pemasaran
Aspek pemasaran
Dhamy Manesi
 

Similar to Segmenting, tergeting dan positioning 2011 (20)

Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...
Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...
Tenaga Pemasar Operasional Penjualan : Jawaban Tes Lembaga Sertifikat Profesi...
 
Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)Makalah segmentasi pasar   selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
Makalah segmentasi pasar selvia ayu anggraeni matkul vbm (1)
 
Bab ii segmentasi pasar
Bab ii   segmentasi pasarBab ii   segmentasi pasar
Bab ii segmentasi pasar
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Sistem imbalan (po) copy
Sistem imbalan (po)   copySistem imbalan (po)   copy
Sistem imbalan (po) copy
 
Segmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdf
Segmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdfSegmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdf
Segmen Pasar Dan Memilih Pasar Sasaran -202306210074 Widyastuti.pdf
 
Segmentasi pasar presentasi
Segmentasi  pasar presentasiSegmentasi  pasar presentasi
Segmentasi pasar presentasi
 
Segmentasi pasar presentasi 1
Segmentasi pasar presentasi 1Segmentasi pasar presentasi 1
Segmentasi pasar presentasi 1
 
5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar5.segmentasi pasar dan target pasar
5.segmentasi pasar dan target pasar
 
M6 - STP.pptx
M6 - STP.pptxM6 - STP.pptx
M6 - STP.pptx
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
 
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedyTugas sap perilaku konsumen softskill dedy
Tugas sap perilaku konsumen softskill dedy
 
Menpas stp
Menpas stpMenpas stp
Menpas stp
 
Segmenting & Targeting Markets
Segmenting & Targeting MarketsSegmenting & Targeting Markets
Segmenting & Targeting Markets
 
Strategi pemasaran
Strategi pemasaranStrategi pemasaran
Strategi pemasaran
 
HANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdf
HANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdfHANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdf
HANDOUT SEGMENTASI Abdul Kodir revisi.pdf
 
Aspek pemasaran
Aspek pemasaranAspek pemasaran
Aspek pemasaran
 
Manajemen Pemasaran ch 8
Manajemen Pemasaran ch 8Manajemen Pemasaran ch 8
Manajemen Pemasaran ch 8
 
Manajemen pemasaran
Manajemen pemasaranManajemen pemasaran
Manajemen pemasaran
 

More from Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)

KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIKKONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
LEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMAL
LEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMALLEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMAL
LEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMAL
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Inkubator bisnis bagi pemda.pptx
Inkubator bisnis bagi pemda.pptxInkubator bisnis bagi pemda.pptx
Inkubator bisnis bagi pemda.pptx
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Inkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata Kelola
Inkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata KelolaInkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata Kelola
Inkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata Kelola
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Sustainable development goal dan Mahasiswa Indonesia
Sustainable development goal dan Mahasiswa IndonesiaSustainable development goal dan Mahasiswa Indonesia
Sustainable development goal dan Mahasiswa Indonesia
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Silabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business model
Silabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business modelSilabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business model
Silabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business model
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Strategic leadership managing human and social capital
Strategic leadership managing human and social capitalStrategic leadership managing human and social capital
Strategic leadership managing human and social capital
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Inovasi disruptif (Disruptive innovation)
Inovasi disruptif (Disruptive innovation)Inovasi disruptif (Disruptive innovation)
Inovasi disruptif (Disruptive innovation)
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Inovasi disruptif (Disruptive innovation )
Inovasi disruptif (Disruptive innovation )Inovasi disruptif (Disruptive innovation )
Inovasi disruptif (Disruptive innovation )
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Ukm harus kreatif dan inovatif 2015
Ukm harus kreatif dan inovatif 2015Ukm harus kreatif dan inovatif 2015
Ukm harus kreatif dan inovatif 2015
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
UMKM dan pemasaran online
UMKM dan pemasaran onlineUMKM dan pemasaran online
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internete-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
e-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia mayae-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia maya
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Foreign Direct Investment (FDI) dan Iklim investasi di Indonesia
Foreign Direct Investment (FDI) dan  Iklim investasi di IndonesiaForeign Direct Investment (FDI) dan  Iklim investasi di Indonesia
Foreign Direct Investment (FDI) dan Iklim investasi di Indonesia
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...
Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...
Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
perkembangan pemikiran ilmu manajemen
perkembangan pemikiran ilmu manajemenperkembangan pemikiran ilmu manajemen
perkembangan pemikiran ilmu manajemen
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
strategi akuisisi dan rekstrukturisasi
strategi akuisisi dan rekstrukturisasistrategi akuisisi dan rekstrukturisasi
strategi akuisisi dan rekstrukturisasi
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
mobile business
mobile businessmobile business

More from Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University) (20)

KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIKKONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
 
LEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMAL
LEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMALLEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMAL
LEADING YOUR BUSINESS AFTER PANDEMY AND NEW NORMAL
 
Inkubator bisnis bagi pemda.pptx
Inkubator bisnis bagi pemda.pptxInkubator bisnis bagi pemda.pptx
Inkubator bisnis bagi pemda.pptx
 
Inkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata Kelola
Inkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata KelolaInkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata Kelola
Inkubator Bisnis Universitas Konsep dan tata Kelola
 
Sustainable development goal dan Mahasiswa Indonesia
Sustainable development goal dan Mahasiswa IndonesiaSustainable development goal dan Mahasiswa Indonesia
Sustainable development goal dan Mahasiswa Indonesia
 
Silabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business model
Silabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business modelSilabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business model
Silabus studi kelayakan bisnis dengan pendekatan business model
 
Strategic leadership managing human and social capital
Strategic leadership managing human and social capitalStrategic leadership managing human and social capital
Strategic leadership managing human and social capital
 
Inovasi disruptif (Disruptive innovation)
Inovasi disruptif (Disruptive innovation)Inovasi disruptif (Disruptive innovation)
Inovasi disruptif (Disruptive innovation)
 
Inovasi disruptif (Disruptive innovation )
Inovasi disruptif (Disruptive innovation )Inovasi disruptif (Disruptive innovation )
Inovasi disruptif (Disruptive innovation )
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Ukm harus kreatif dan inovatif 2015
Ukm harus kreatif dan inovatif 2015Ukm harus kreatif dan inovatif 2015
Ukm harus kreatif dan inovatif 2015
 
UMKM dan pemasaran online
UMKM dan pemasaran onlineUMKM dan pemasaran online
UMKM dan pemasaran online
 
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internete-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
 
e-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia mayae-marketing: pemasaran didunia maya
e-marketing: pemasaran didunia maya
 
Foreign Direct Investment (FDI) dan Iklim investasi di Indonesia
Foreign Direct Investment (FDI) dan  Iklim investasi di IndonesiaForeign Direct Investment (FDI) dan  Iklim investasi di Indonesia
Foreign Direct Investment (FDI) dan Iklim investasi di Indonesia
 
Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...
Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...
Strategi Akuisisi Dan Rekstrukturisasi: Suatu Penilaian Terhadap New Market E...
 
perkembangan pemikiran ilmu manajemen
perkembangan pemikiran ilmu manajemenperkembangan pemikiran ilmu manajemen
perkembangan pemikiran ilmu manajemen
 
strategi akuisisi dan rekstrukturisasi
strategi akuisisi dan rekstrukturisasistrategi akuisisi dan rekstrukturisasi
strategi akuisisi dan rekstrukturisasi
 
Acquisition management startegSy am nur bm
Acquisition management startegSy am nur bmAcquisition management startegSy am nur bm
Acquisition management startegSy am nur bm
 
mobile business
mobile businessmobile business
mobile business
 

Recently uploaded

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 

Recently uploaded (20)

SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 

Segmenting, tergeting dan positioning 2011

  • 1. Segmenting, targeting dan positioning OLEH: A.M.NUR BAUMASSEPE, SE.,MM, CANT,PHD MAKASSAR
  • 2. Segementasi Pasar  Diperkenalkan pertama kali oleh Wendell R Smith (1956), artikel yang berjudul “product differentiation and market segmentation as alternative marketing strategies” journal of marketing.  Intinya bahwa setiap konsumen memiliki keunikan yang berbeda-beda. Konsekuensinya mereka membutuhkan program pemasaran yang berbeda- beda.  Diferensiasi produk untuk melayani segmen berbeda sebagai alternatif strategi pemasaran
  • 3. Segmentasi adalah  Proses mengelompokkan pasar keseluruhan yang hetorogen menjadi kelompok-kelompok atau segmen-segmen yang memiliki kesamaan dlaam hal kebutuhan, keinginan, perilaku dan respon terhadap program pemasaran spesifik.
  • 4.  Pada umumnya pemasar mengenal setidaknya beberapa cara segmentasi berdasarkan  Demografis : usia, pendapatan, status pernikahan, tipe dan ukuran keluarga, gender, kelas sosial dan lainnya.  Geografi : berdasarkan wilayah, barat, timur, atau negara berkembang atau negara maju  Psikografi: gaya hidup, nilai dan karekteristik kepribadian  Perilaku: situasi pemakaian, tingkat pemakaian, loyalitas merek dan lainnya
  • 5. Membuat segmentasi  Setiap perusahaan memiliki perbedaan defenisi dalam membuat segementasi pemasaran.  Industri perbankan melakukan segementasi pasar berdasarkan demographic. Misalnya: kekayaan, pendapatan bulanan, umur, dan gaji.  Bagaimanakah proses segmentasi dalan industri Otomotif, Perumahan, telekomunikasi?
  • 6. Membuat segmentasi  Beberapa perusahaan melakukan segmentasi berdasarkan kebutuhan pelanggan dan situasi pemakaian produk. 1. Memulai dengan karakteristik pelanggan yang mudah di indentifikasi dan mengamati pola kebutuhan yang berbeda. Contoh: identifikasi apakah konsumen dijakarta memiliki tipe kebutuhan hiburan yang berbeda dengam mereka yang tinggal disurabaya?
  • 7. 1. Mengelompokkan pelanggan berdasarkan pola kebutuhannya, baru mencari karakteristik pembeda contohnya: apakah pengunjung café cenderung sensitif terhadap harga?
  • 8. Target Marketing  Proses memilih satu atau lebih segmen sasaran yang ingin dilayani berdasarkan potensi laba segmen tersebut dan kesesuaiannya dengan strategi perusahaan
  • 9. Aktifitas pemilihan target market dilakukan dengan cara melakukan evaluasi terhadap daya tarik pasar: 3. Ukuran dan potensi pertumbuhan segmen. Segmen yang ukurannya besar dan sedang bertumbuh tentu lebih menarik. Contoh: segmen usia remaja terhadap kebutuhan berkomunikasi.
  • 10. 1. Karakteristik struktur segmen yang terdiri dari kompetisi, kejenuhan segmen, dan resiko lingkungan. Perusahaan wajib mencermati intensitas dan dinamika persaingan yang berkaitan dengan hambatan masuk, hambatan kluar, ancaman pendatang baru, tekanan dari produk dan jasa subtitusi, kekuatan tawar menawar pemasoj dan kekuatan tawar menawar konsumen.
  • 11. 1. Kesesuaian antara produk dan pasar. Bagaimana perusahaan menjawab tiga pertanyaan:  Apakah melayani segmen tertentu dapat sesuai dengan kekuatan perusahaan >  Adakah sinergi yang diperoleh dengan melayanai segmen tersebut?  Dapatkah perusahaan menanggung biaya memasuki segmen bersangkutan dan dapatkah perusahaan menetapkan harga produk sehinggan mendapat tingkat marjin yang diharapkan?
  • 12. positioning  Setelah perusahaan mengidentifikasi segmen pasar yang potensial dan memilih salah satu atau beberapa diantaranya untuk dijadikan pasar sasaran, pemasar harus menentukan posisi yang ingin diwujudkan.
  • 13.  Positioning dalam pemasaran cara produk, merek atau organisasi perusahaan dipersepsikan secara relatif dibandingkan dengan produk, merek atau organisasi para pesaing oleh pelanggan saat ini.  Positioning dapat juga diartikan tindakan merancang penawaran dan citra perusahaan dalam rangka meraih tempat khusus dan unik dalam benak pemasaran sedemikian rupa sehingga dipersepsikan lebih unggul dibandingkan para pesaing.
  • 14.  Contoh:  Mc D: restoran keluarga  Wendys : kalangan muda dan dewasa. Bisakah Anda menyebutkan positiong produk-produk lainnya?
  • 15. Tugas segmentasi, targeting, dan positioning  Presentasikan suatu kasus pemasaran yang dilakukan oleh perusahaan, bagaimana perusahaan tersebut membuat segmentasi, targeting, positiong produknya.  Otomotif (mobil/motor)  Telekomunikasi  Property  Media  Fashion  Hotel