SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Gelombang dan Bunyi
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Getaran, Gelombang, dan Bunyi
Kompetensi Dasar : 10.1 Menguasai hukum Getaran, Gelombang dan Bunyi
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Karakteristik gelombang transfersal dan longitudinal ditemukan melalui percobaan
2. Gejala interferensi, difraksi, refraksi, refleksi, disperse, polerisasi gelombang
ditunjukkan melalui percobaan
3. Perambatan gelombang melalui suatu medium ditunjukkan dengan percobaan
4. Efek Doppler dirumuskan dari percobaan
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat membedakan gelombang transversal dan longitudinal
• Siswa dapat menyebutkan sifat-sifat gelombang
• Siswa dapat melakukan penghitungan yang berkaitan dengan efek Doppler
II. Materi Ajar
• Gelombang Transversal dan Longitudinal
• Sifat-sifat gelombang
• Efek Doppler
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Percobaan
• Diskusi
• Tanya Jawab
• Latihan soal
IV. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa dengan mendiskusikan macam-macam gelombang dalam
kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Melakukan percobaan dengan menggunakan tali dan slinki untuk
membedakan gelombang transversal dan longitudinal
- Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik dan tangki riak untuk
menunjukkan sifat-sifat gelombang (dapat dipantulkan, dibiaskan,
bersuperposisi, dilenturkan,dll)
- Melakukan percobaan dengan menggunakan alat efek Doppler (pemutar,
loudspeaker, mikropon, dan osiloskop) untuk merumuskan efek Doppler
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Menyimpulkan perbedaan gelombang transversal dan longitudinal
• Menyimpulkan sifat-sifat gelombang
• Menimpulkan dan merumuskan efek Doppler
• Latihan soal
VI. Penilaian
• Observasi/Pengamatan
• Laporan Praktikum
• Tugas individu/kelompok
• Tes Tertulis
VII. Sumber Belajar/bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Lingkungan Sekolah
• Kit Optik
• Tangki riak
• Slinki dan Tali
• Generator frekuensi
• Alat Efek Doppler
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Gelombang dan Bunyi
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Getaran, Gelombang, dan Bunyi
Kompetensi Dasar : 10.2 Membedakan Getaran, Gelombang dan Bunyi
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Menjelaskan pengertian frekuensi dan perioda suatu getaran dideskripsikan
melalui percobaan
2. Membedakan pengertian getaran, gelombang, dan bunyi
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat memahami pengertian frekuensi dan perioda melaui percobaan
• Siswa dapat membedakan pengertian getaran, gelombang, dan bunyi
II. Materi Ajar
• Pengertian Frekuensi dan Gelombang
• Pengertian Getaran, Gelombang dan Bunyi
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Percobaan
• Diskusi
• Tanya Jawab
• Latihan soal
V. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan 1
Pra Syarat Pengetahuan
Mengetahui peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang merupakan beberapa contoh
getaran, seperti gerak berayunnya bandul jam dinding, getaran benda yang digantung
dengan pegas, getaran senar (dawai) yang dipetik, dll
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa dengan mendiskusikan tentang peristiwa getaran yang
sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Guru menginformasikan kepada siswa tentang tujuan percobaan, alat-alat
yang diperlukan, dan langkah kerja
- Siswa melakukan percobaan sistem pegas untuk memahami pengertian
frekuensi dan periode suatu getaran secara berkelompok
- Mempresentasikan hasil percobaan
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Penutup
• Siswa menyimpulkan dan merumuskan pengertian frekuensi dan periode
suatu getaran dibimbing oleh guru
• Guru memberikan penghargaan kepada kelompok siswa yang kinerjanya baik
Pertemuan 2
Prasyarat Pengetahuan
Apakah yang kamu ketahui tentang getaran, gelombang, dan bunyi?
A. Kegiatan Awal
Mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang segala sesuatu yang berkaitan
dengan getaran, gelombang, dan bunyi.
B. Kegiatan Inti
• Guru meminta kepada siswa untuk menyebutkan kejadian dalam kehidupan
sehari-hari yang berkaitan dengan getaran
• Guru meminta kepada siswa untuk menyebutkan kejadian dalam kehidupan
sehari-hari yang berkaitan dengan gelombang
• Guru meminta kepada siswa untuk menyebutkan kejadian dalam kehidupan
sehari-hari yang berkaitan dengan bunyi
C. Kegiatan Penutup
• Guru mengarahkan siswa dalam menarik kesimpulan tentang pengertian
getaran, gelombang, dan bunyi
• Uji Kompetensi
V. Sumber Belajar/Alat dan Bahan
Sumber Belajar:
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
Alat dan Bahan (percobaan sistem pegas) :
• Alat getaran pegas
• Beban
• Stopwatch
VI. Penilaian
• Laporan Praktikum
• Tugas individu:
1. Jelaskan pengertian Periode dan Frekuensi
2. Sebuah benda mengalami 120 getaran selama 30 sekon, hitunglah
frekuensi dan periode yang dialami benda tersebut.
3. Sebutkan macam-macam gelombang berdasarkan arah getar dan
amplitudonya
Jawaban:
1. Periode adalah waktu yang diperlukan untuk melakukan satu kali getaran
Frekuensi adalah banyaknya getaran tiap satuan waktu
2. Frekuensi benda = jumlah getaran = 120 getaran = 4 getaran = 4 Hz
Waktu getar 30 sekon sekon
Periode = 1/ Frekuensi = ¼ sekon
3. Berdasarkan arah getarnya: gelombang tranversal dan gelombang longitudinal
Berdasarkan amplitudonya: gelombang diam dan gelombang berjalan
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Gelombang dan Bunyi
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Getaran, Gelombang, dan Bunyi
Kompetensi Dasar : 10.3 Menghitung Getaran, Gelombang dan Bunyi
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Frekuensi dan periode getaran pegas dihitung dengan menggunakan rumus frekuensi
2. Frekuensi dan periode ayunan bandul sederhana dihitung dengan menggunakan
rumus frekuensi
3. Kecepatan getaran harmonik dihitung dengan menggunakan hukum kekekalan energi
mekanik
4. Kecepatan rambat gelombang bunyi dihitung dengan menggunakan rumusan efek
Doppler
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat menghitung frekuensi dan periode getaran pegas dengan menggunakan
rumus
• Siswa dapat menghitung frekuensi dan periode ayunan bandul dengan menggunakan
rumus
• Siswa dapat menghitung kecepatan gerak harmonik dengan menggunakan hukum
kekekalan energi mekanik
• Siswa dapat menghitung kecepatan rambat bunyi dengan menggunakan rumusan
efek Doppler
II. Materi Ajar
• Menghitung frekuensi dan periode getaran pegas
• Menghitung frekuensi dan periode ayunan bandul
• Menghitung kecepatan gerak harmonik
• Menghitung kecepatan rambat bunyi gelombang dengan menggunakan rumusan
efek Doppler
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Diskusi
• Tanya Jawab
• Latihan soal
V. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa dengan mendiskusikan bahwa getaran, gelombang dan
bunyi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dapat digunakan
dengan menggunakan rumus.
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung frekuensi dan periode getaran
pegas dengan menggunakan rumus
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung frekuensi dan periode ayunan
bandul dengan menggunakan rumus
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung kecepatan getaran harmonik
dengan menggunakan hukum kekekalan energi mekanik
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung kecepatan rambat bunyi
dengan menggunakan rumus efek Doppler
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Penutup
• Mengambil kesimpulan dari diskusi dan percobaan yang telah dilakukan
• Mengerjakan soal-soal tentang getaran, gelombang, dan bunyi
VI. Penilaian
• Observasi/Pengamatan
• Tugas individu/kelompok
• Tes tertulis
V. Sumber Belajar/bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• Lingkungan Sekolah
• Kit Optik
• LKS
• Internet
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Medan Magnet
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet dan Elektromagnet
Kompetensi Dasar : 11.1 Menguasai konsep kemagnetan
Indikator Pencapaian Kompentensi :
1. Induksi magnetic disekitar kawat berarus listrik (hukum Biot Savart) dibuktikan dan
dirumuskan
2. Hukum Ampere dibuktikan dan dirumuskan
3. Hukum Biot Savart dan hukum Ampere diaplikasikan untuk menentukan kuat medan
magnet pada berbagai bentuk kawat berarus listrik
4. Gaya magnetik (Lorentz) pada kawat berarus yang berada dalam medan magnet atau
partikel bermuatan yang bergerak dalam medan magnet dirumuskan
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat membuktikan hukum Biot Savart
• Siswa dapat merumuskan hukum Biot Savart berdasarkan hasil percobaan
• Siswa dapat menghitung kuat medan magnet pada berbagai bentuk kawat berarus
listrik
• Siswa dapat melakukan percobaan untuk menunjukkan adanya gaya Lorentz
II. Materi Ajar
• Induksi magnet
• Hukum Ampere
• Hukum Biot Savart
• Gaya Lorentz
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Percobaan
• Diskusi
• Latihan soal
V. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan awal
• Memotivasi siswa dengan mendiskusikan tentang gejala kemagnetan dalam
kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Melakukan percobaan untuk membuktikan hukum Biot Savart
- Berdiskusi untuk merumuskan hukum Biot Savart
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung kuat medan magnet pada
berbagai bentuk kawat berarus listrik
- Melakukan percobaan untuk menunjukkan adanya gaya Lorentz
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Menyimpulkan hasil percobaan hukum Biot Savart
• Menghitung soal-soal tentang kuat medan magnet disekitar kawat berarus
listrik
• Menyimpulkan hasil percobaan gaya Lorentz
VI. Penilaian
• Laporan praktikum
• Tugas individu/kelompok
• Tes tertulis
VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
• Catu Daya
• Kabel
• Kawat
• Kompas
• Amperemeter
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Medan Magnet
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet dan Elektromagnet
Kompetensi Dasar : 11.2 Menguasai Hukum Magnet dan Elektromagnet
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Jenis-jenis gelombang elektromagnetik dikelompokann dalam spektrum
2 .Karakteristik khusus masing-masing gelombang elektromagnetik di dalam spectrum
dideskripsikan
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat memahami jenis-jenis dan karakteristik gelombang elektromagnetik
II. Materi Ajar
• Spektrum gelombang elektromagnetik
• Jenis-jenis gelombang elektromagnetik
• Karakteristik gelombang elektromagnetik
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Diskusi
• Tanya jawab
• Latihan soal
V. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan awal
• Memotivasi siswa dengan menginformasikan tentang penerapan beberapa
jenis gelombang elektromagnetik dalam kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mencari dan menelusuri literatur tentang gelombang elektromagnetik (jenis-
jenis dan karakteristiknya)
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Membuat laporan hasil kerja kelompok tentang jenis-jenis dan karakteristik
gelombang elektromagnetik
VI. Penilaian
• Tugas individu/kelompok
• Laporan percobaan
• Tes tertulis
V. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Medan Magnet
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet da Elektromagnet
Kompetensi Dasar : 11.3 Menggunakan magnet
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Penggunaan magnet pada peralatan listrik (loud speaker, relay, bel listrik)
ditunjukkan dan dideskripsikan
2. Gaya Lorentz diaplikasikan pada persoalan fisika sehari-hari
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat memahami jenis-jenis dan karakteristik gelombang elektromagnetik
• Siswa dapat membuat proyek sederhana dengan memanfaatkan komponen magnet
di dalamnya (relay, bel listrik)
II. Materi Ajar
• Pemanfaatan magnet
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Percobaan
• Diskusi
V. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa dengan menginformasikan tentang pemanfaatan magnet
dalam kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mencari dan menelusuri literatur tentang gelombang elektromagnetik (jenis-
jenis dan karakteristiknya)
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Membuat proyek sederhana dengan memanfaatkan komponen magnet di
dalamnya (relay, bel listrik)
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Membuat laporan hasil kerja kelompok berupa proyek sederhana dengan
memanfaatkan komponen magnet di dalamnya
VI. Penilaian
• Tugas individu/kelompok
• Tes tertulis
V. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
• Kumparan
• Catu daya
• Kabel
• Papan kayu
• PCB
• Solder
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPINNegeri 51
Jakarta
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Medan Magnet
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet dan Elektromagnet
Kompetensi Dasar : 11.4 Menggunakan Elektromagnetik
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Contoh dan penerapan masing-masing gelombang elektromagnetik dalam kehidupan
sehari-hari dijelaskan
2. Panjang gelombang masing-masing komponen cahaya Natrium ditentukan dengan
menggunakan difraksi cahaya oleh kisi difraksi
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat menjelaskan aplikasi efek Doppler seperti pada RADAR
• Siswa dapat menentukan panjang gelombang masing-masing komponen cahaya
Natrium dengan menggunakan difraksi cahaya oleh kisi difraksi
II. Materi Ajar
• Pemanfaatan gelombang electromagnet
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Percobaan
• Diskusi
V. Langkah-langkah Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa dengan menginformasikan tentang pemanfaatan
gelombang elektromagnet dalam kehidupan sehari-hari
•
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Berdiskusi untuk menjelaskan aplikasi efek Doppler seperti pada RADAR
- Melakukan percobaan untuk menentukan panjang gelombang masing-
masing komponen cahaya Natrium dengan menggunakan difraksi cahaya
oleh kisi difraksi
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Membuat laporan percobaan menentukan panjang gelombang masing-
masing komponen cahaya Natrium
VI. Penilaian
• Observasi/pengamatan
• Laporan praktikum
• Tugas individu/kelompok
VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Cermin dan Lensa
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Optik
Kompetensi Dasar : 12.1 Membedakan Konsep Cermin dan Lensa
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Cermin datar, cekung, dan cembung diidentifikasi sifat dan fungsinya
2. Hukum pemantulan dibuktikan melalui percobaan
3. Pemantulan cahaya pada cermin datar, cekung dan cembung diidentifikasi dan
digambarkan pola pembentukan bayangannya
4. Lensa cekung, dan cembung diidentifikasi sifat dan fungsinya
5. Hukum Snellius dalam pembiasan dibuktikan melalui percobaan
6. Pembiasan cahaya pada lensa cekung dan cembung diidentifikasi dan digambarkan
pola pembentukan bayangannya
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat memahami bentuk dan fungsi cermin datar, cekung, dan cembung
• Siswa dapat memahami hukum Pemantulan melalui percobaan
• Siswa dapat menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pemantulan
cahaya yang mengenai cermin datar, cekung, dan cembung
• Siswa dapat memahami bentuk dan fungsi lensa cekung dan cembung
• Siswa dapat membuktikan hukum Snellius melalui percobaan
• Siswa dapat menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pemantulan
cahaya yang mengenai lensa cekung dan cembung
II. Materi Ajar
• Pemanfaatan gelombang elektromagnet
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Percobaan
• Diskusi
V. Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan awal
• Memotivasi siswa tentang manfaat cermin dan lensa yang sering digunakan
dalam kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Membaca literatur dan mengamati bentuk dan fungsi cermin datar, cekung,
dan cembung
- Membaca literatur dan mengamati bentuk dan fungsi lensa cekung dan
cembung
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk membuktikan
hukum Pemantulan
- Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk dapat
menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pemantulan cahaya
yang mengenai cermin datar, cekung, dan cembung
- Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk membuktikan
hukum Snellius
- Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk dapat
menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pembiasan cahaya
yang mengenai lensa cekung dan cembung
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Menyimpulkan hasil percobaan
• Latihan soal
• Pemberian PR
VI. Penilaian
• Observasi/pengamatan
• Laporan praktikum
• Tugas individu/kelompok
• Tes tertulis
VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
• Kit Optik
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Pemantulan dan Pembiasan
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Optik
Kompetensi Dasar : 12.2 Menggunakan Hukum Pemantulan dan
Pembiasan Cahaya
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cekung dihitung dengan
menggunakan hukum pemantulan
2. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cembung dihitung dengan
menggunakan hukum pemantulan
3. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan lensa cekung dihitung dengan
menggunakan hukum pemantulan
4. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan lensa cembung dihitung dengan
menggunakan hukum pemantulan
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cekung
• Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin
cembung
• Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pembiasan lensa cekung
• Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pembiasan lensa cembung
II. Materi Ajar
• Hukum Pemantulan dan Pembiasan Cahaya
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
III. Metode Pembelajaran
• Diskusi
• Tanya jawab
• Latihan soal
IV. Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa tentang manfaat cermin dan lensa yang sering digunakan
dalam kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan
hasil pemantulan cermin cekung
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan
hasil pemantulan cermin cembung
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan
hasil pembiasan lensa cekung
- Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan
hasil pembiasan lensa cembung
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Menyimpulkan hasil diskusi
• Latihan soal
• Pemberian PR
VI. Penilaian
• Observasi/pengamatan
• Tugas individu/kelompok
• Tes Tertulis
VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : XI
Semester : 4
Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc
Mata Pelajaran : FISIKA
Tema Pelajaran : Pemantulan dan Pembiasan
Pertemuan ke :
Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Optik
Kompetensi Dasar : 12.3 Menggunakan Cermin dan Lensa
Indikator Pencapaian Kompetensi :
1. Pemanfaatan lensa sebagai lup dideskripsikan fungsi dan sifatnya
2. Pemanfaatan lensa dalam kamera dianalisis susunan dan fungsinya
3. Pemanfaatan lensa dalam mikroskop dianalisis susunan dan fungsinya
4. Pemanfaatan cermin dan lensa dalam teleskop dan proyektor dianalisis susunan dan
fungsinya
I. Tujuan Pembelajaran
• Siswa dapat menyebutkan manfaat cermin dalam kehidupan sehari-hari
• Siswa dapat menyebutkan manfaat lensa dalam kehidupan sehari-hari (lup, kamera,
mikroskop, proyektor, dll)
II. Materi Ajar
• Penggunaan cermin dan lensa
Nilai-nilai yang dibentuk:
1. Disiplin
2. Senang membaca
3. Rasa ingin tahu
4. Jujur
5. Bertanggung jawab
6. Kreatif
7. Realistis
III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran
IV. Metode Pembelajaran
• Diskusi
• Tanya jawab
• Latihan soal
V. Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
• Memotivasi siswa tentang manfaat cermin dan lensa yang sering digunakan
dalam kehidupan sehari-hari
B. Kegiatan Inti
Eksplorasi
- Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain
yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur
- Membaca literatur dan berdiskusi tentang pemanfaatan cermin dalam
kehidupan sehari-hari
- Membaca literature dan berdiskusi tentang pemanfaatan lensa dalam
kehidupan sehari-hari (lup, kamera, mikroskop, proyektor, dll)
- Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh
Elaborasi
- Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang.
- Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari.
- Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru.
Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota
lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti.
- Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru.
- Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
Konfirmasi
- Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa
melalui berbagai sumber.
- Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan.
C. Kegiatan Akhir
• Menyimpulkan hasil diskusi
• Latihan soal
• Pemberian PR
VI. Penilaian
• Observasi/pengamatan
• Tugas individu/kelompok
VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat
• Buku Pelajaran
• LKS
• Internet
• Teropong
• Kamera
• Mikroskop
Jakarta, 7 Juli 2011
Guru Mata Pelajaran
Fikha Zulaika SSi
Mengetahui,
Kepala SMKT KAPIN
Ir Achmad Husen MSc

More Related Content

What's hot

Bab 1 getaran, gelombang, dan bunyi
Bab 1   getaran, gelombang, dan bunyiBab 1   getaran, gelombang, dan bunyi
Bab 1 getaran, gelombang, dan bunyi
eli priyatna laidan
 
11 rpp
11 rpp11 rpp
11 rpp
sarmana
 
Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2
Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2
Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2
eli priyatna laidan
 
Gejala dan Jenis Gelombang rpp
Gejala dan Jenis Gelombang rppGejala dan Jenis Gelombang rpp
Gejala dan Jenis Gelombang rpp
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajarannufa05
 
Rpp plpg 2 pegas entin
Rpp plpg 2 pegas entinRpp plpg 2 pegas entin
Rpp plpg 2 pegas entinEko Supriyadi
 
Bab 6 fisika modern dan radioaktivitas
Bab 6   fisika modern dan radioaktivitasBab 6   fisika modern dan radioaktivitas
Bab 6 fisika modern dan radioaktivitas
eli priyatna laidan
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky Awaliah
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky AwaliahRencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky Awaliah
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky Awaliah
Rezky Awaliah
 
Rpp fisika Gelombang Longitudinal
Rpp fisika Gelombang LongitudinalRpp fisika Gelombang Longitudinal
Rpp fisika Gelombang Longitudinal
Mohamat Sukardi
 
Gelombang Elektromagnetik rpp
Gelombang Elektromagnetik rppGelombang Elektromagnetik rpp
Gelombang Elektromagnetik rpp
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Rpp ppl momentum (file PPL 1)
Rpp ppl momentum (file PPL 1)Rpp ppl momentum (file PPL 1)
Rpp ppl momentum (file PPL 1)
Fitri Immawati
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran.diskusi
Rencana pelaksanaan pembelajaran.diskusiRencana pelaksanaan pembelajaran.diskusi
Rencana pelaksanaan pembelajaran.diskusiDewi Fitri
 
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasionerUkbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
radar radius
 
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 
Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...
Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...
Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...sajidinbulu
 
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 

What's hot (19)

RPP GELOMBANG
RPP GELOMBANGRPP GELOMBANG
RPP GELOMBANG
 
Bab 1 getaran, gelombang, dan bunyi
Bab 1   getaran, gelombang, dan bunyiBab 1   getaran, gelombang, dan bunyi
Bab 1 getaran, gelombang, dan bunyi
 
11 rpp
11 rpp11 rpp
11 rpp
 
Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2
Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2
Rpp fisika sma kelas xii smt 1 dan 2
 
Gejala dan Jenis Gelombang rpp
Gejala dan Jenis Gelombang rppGejala dan Jenis Gelombang rpp
Gejala dan Jenis Gelombang rpp
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaranRencana pelaksanaan pembelajaran
Rencana pelaksanaan pembelajaran
 
Rpp plpg 2 pegas entin
Rpp plpg 2 pegas entinRpp plpg 2 pegas entin
Rpp plpg 2 pegas entin
 
Bab 6 fisika modern dan radioaktivitas
Bab 6   fisika modern dan radioaktivitasBab 6   fisika modern dan radioaktivitas
Bab 6 fisika modern dan radioaktivitas
 
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky Awaliah
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky AwaliahRencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky Awaliah
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Materi GETARAN Rezky Awaliah
 
Rpp fisika sma 3 a
Rpp fisika sma 3 aRpp fisika sma 3 a
Rpp fisika sma 3 a
 
Rpp fisika Gelombang Longitudinal
Rpp fisika Gelombang LongitudinalRpp fisika Gelombang Longitudinal
Rpp fisika Gelombang Longitudinal
 
Gelombang Elektromagnetik rpp
Gelombang Elektromagnetik rppGelombang Elektromagnetik rpp
Gelombang Elektromagnetik rpp
 
Rpp ppl momentum (file PPL 1)
Rpp ppl momentum (file PPL 1)Rpp ppl momentum (file PPL 1)
Rpp ppl momentum (file PPL 1)
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran.diskusi
Rencana pelaksanaan pembelajaran.diskusiRencana pelaksanaan pembelajaran.diskusi
Rencana pelaksanaan pembelajaran.diskusi
 
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasionerUkbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
Ukbm 3.9 gelombang berjalan dan gelombang stasioner
 
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
12. sma kelas xi rpp kd 3.11 pers.gelombang (karlina 1308233)
 
Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...
Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...
Rpp fisk smp kls9 sem2 4.1. menyelidiki gejala kemagnetan dan cara membuat ma...
 
Rpp ipa kelas 4 smstr 2
Rpp ipa kelas 4 smstr 2Rpp ipa kelas 4 smstr 2
Rpp ipa kelas 4 smstr 2
 
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
13. sma kelas xii rpp kd 3.7;4.7 gem (karlina 1308233)
 

Viewers also liked

Tes diagnostik. Optik
Tes diagnostik. OptikTes diagnostik. Optik
Tes diagnostik. Optik
khairul jalil
 
Bahan ajar fisika gravitasi
Bahan ajar fisika gravitasiBahan ajar fisika gravitasi
Bahan ajar fisika gravitasi
eli priyatna laidan
 
lensa cembung dan cekung
lensa cembung dan cekunglensa cembung dan cekung
lensa cembung dan cekung
PT. SASA
 
Contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS - Hukum archimedes
Contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS -  Hukum archimedesContoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS -  Hukum archimedes
Contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS - Hukum archimedes
Wahyu Pratama
 
Hukum gravitasi newton
Hukum gravitasi newtonHukum gravitasi newton
Hukum gravitasi newton
maytika sari
 
RPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDESRPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDES
MAFIA '11
 

Viewers also liked (6)

Tes diagnostik. Optik
Tes diagnostik. OptikTes diagnostik. Optik
Tes diagnostik. Optik
 
Bahan ajar fisika gravitasi
Bahan ajar fisika gravitasiBahan ajar fisika gravitasi
Bahan ajar fisika gravitasi
 
lensa cembung dan cekung
lensa cembung dan cekunglensa cembung dan cekung
lensa cembung dan cekung
 
Contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS - Hukum archimedes
Contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS -  Hukum archimedesContoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS -  Hukum archimedes
Contoh Rencana Pelaksanaan Pembelajaran+THB+LKS - Hukum archimedes
 
Hukum gravitasi newton
Hukum gravitasi newtonHukum gravitasi newton
Hukum gravitasi newton
 
RPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDESRPP HUKUM ARCHIMEDES
RPP HUKUM ARCHIMEDES
 

Similar to Rpp fisika xi b 2011 2012

1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
eli priyatna laidan
 
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
eli priyatna laidan
 
gelombang bunyi dan elektromagnetik
gelombang bunyi dan elektromagnetikgelombang bunyi dan elektromagnetik
gelombang bunyi dan elektromagnetik
SMA Negeri 9 KERINCI
 
10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)
10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)
10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)
eli priyatna laidan
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4
eli priyatna laidan
 
PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdf
PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdfPEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdf
PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdf
AdeliaKireina1
 
Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...
Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...
Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...sajidinbulu
 
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
eli priyatna laidan
 
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
eli priyatna laidan
 
rpp torsi
rpp torsi rpp torsi
rpp torsi
rroromega
 
RPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XIIRPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XII
Diva Pendidikan
 
Energi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannyaEnergi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannya
Wahyu Manunggal
 
rps konsep ipa 2.docx
rps konsep ipa 2.docxrps konsep ipa 2.docx
rps konsep ipa 2.docx
AdhyIllusion
 
Rpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkir
Rpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkirRpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkir
Rpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkir
sarmana
 
7.rpp suhu dan perubahanya ok
7.rpp suhu dan perubahanya ok7.rpp suhu dan perubahanya ok
7.rpp suhu dan perubahanya okkana rozi
 
Rpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahayaRpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahayaJoko Wahyono
 
TOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdf
TOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdfTOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdf
TOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdf
AkramLaKilo1
 
4. LK. 04 RPP.doc
4. LK. 04 RPP.doc4. LK. 04 RPP.doc
4. LK. 04 RPP.doc
LelyIrsan
 

Similar to Rpp fisika xi b 2011 2012 (20)

1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
 
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
1. sma kelas xii rpp kd 3.1;4.1;4.10 gelop (karlina 1308233) final
 
gelombang bunyi dan elektromagnetik
gelombang bunyi dan elektromagnetikgelombang bunyi dan elektromagnetik
gelombang bunyi dan elektromagnetik
 
Sogol rpp getaran
Sogol rpp getaran Sogol rpp getaran
Sogol rpp getaran
 
10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)
10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)
10. sma kelas xi rpp kd 3.10;4.9 karakteristik gelombang (karlina 1308233)
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4
Rencana pelaksanaan pembelajaran bab 4
 
PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdf
PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdfPEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdf
PEMBELAJARAN SOSIAL EMOSIONAL - MODUL AJAR - TOPIK 1.pdf
 
Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...
Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...
Rpp fisk kls9 sem1 4.2. mendeskripsikan pemanfaatan kemagnetan dalam produk t...
 
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
 
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
5. sma kelas xi rpp kd 3.4; 4.4 ghs (karlina 1308233) final
 
rpp torsi
rpp torsi rpp torsi
rpp torsi
 
RPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XIIRPP Fisika SMA Kelas XII
RPP Fisika SMA Kelas XII
 
Rpp ipa kelas 4 smstr 2
Rpp ipa kelas 4 smstr 2Rpp ipa kelas 4 smstr 2
Rpp ipa kelas 4 smstr 2
 
Energi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannyaEnergi dan penggunaannya
Energi dan penggunaannya
 
rps konsep ipa 2.docx
rps konsep ipa 2.docxrps konsep ipa 2.docx
rps konsep ipa 2.docx
 
Rpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkir
Rpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkirRpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkir
Rpp pendengaran dan sistem sonar sarman-muzakkir
 
7.rpp suhu dan perubahanya ok
7.rpp suhu dan perubahanya ok7.rpp suhu dan perubahanya ok
7.rpp suhu dan perubahanya ok
 
Rpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahayaRpp gelombang bunyi dan cahaya
Rpp gelombang bunyi dan cahaya
 
TOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdf
TOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdfTOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdf
TOPIK 6. Eksplorasi Konsep.pdf
 
4. LK. 04 RPP.doc
4. LK. 04 RPP.doc4. LK. 04 RPP.doc
4. LK. 04 RPP.doc
 

More from Eko Supriyadi

Metode pembelajaran
Metode pembelajaranMetode pembelajaran
Metode pembelajaran
Eko Supriyadi
 
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabKamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Eko Supriyadi
 
Hots templates 2019
Hots templates  2019Hots templates  2019
Hots templates 2019
Eko Supriyadi
 
Buku penilaian hots
Buku penilaian hotsBuku penilaian hots
Buku penilaian hots
Eko Supriyadi
 
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Eko Supriyadi
 
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomKata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Eko Supriyadi
 
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019   salinanPermendikbud nomor 16 tahun 2019   salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Eko Supriyadi
 
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaBuku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Eko Supriyadi
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik
Eko Supriyadi
 
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaJabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Eko Supriyadi
 
Teori x y
Teori   x yTeori   x y
Teori x y
Eko Supriyadi
 
Ppt penyusunan soal hots
Ppt  penyusunan soal  hotsPpt  penyusunan soal  hots
Ppt penyusunan soal hots
Eko Supriyadi
 
Personality plus
Personality plusPersonality plus
Personality plus
Eko Supriyadi
 
Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2
Eko Supriyadi
 
Pendekatan saintifik
Pendekatan saintifikPendekatan saintifik
Pendekatan saintifik
Eko Supriyadi
 
Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016
Eko Supriyadi
 
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Eko Supriyadi
 
Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017
Eko Supriyadi
 
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdLk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Eko Supriyadi
 
Literacy mh
Literacy mhLiteracy mh
Literacy mh
Eko Supriyadi
 

More from Eko Supriyadi (20)

Metode pembelajaran
Metode pembelajaranMetode pembelajaran
Metode pembelajaran
 
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa ArabKamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
Kamus Bergambar Bahasa Indonesia Bahasa Inggris Bahasa Arab
 
Hots templates 2019
Hots templates  2019Hots templates  2019
Hots templates 2019
 
Buku penilaian hots
Buku penilaian hotsBuku penilaian hots
Buku penilaian hots
 
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017 Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
Modul Penyusunan Soal Hots Tahun 2017
 
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori BloomKata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
Kata Kerja Operasional KKO Edisi Revisi Teori Bloom
 
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019   salinanPermendikbud nomor 16 tahun 2019   salinan
Permendikbud nomor 16 tahun 2019 salinan
 
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka KreditnyaBuku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
Buku 4 Pedoman PKB Dan Angka Kreditnya
 
1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik1. menguasai karakteristik peserta didik
1. menguasai karakteristik peserta didik
 
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnyaJabatan fungsional guru dan angka kreditnya
Jabatan fungsional guru dan angka kreditnya
 
Teori x y
Teori   x yTeori   x y
Teori x y
 
Ppt penyusunan soal hots
Ppt  penyusunan soal  hotsPpt  penyusunan soal  hots
Ppt penyusunan soal hots
 
Personality plus
Personality plusPersonality plus
Personality plus
 
Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2Pendidikan karakter P2KPTK2
Pendidikan karakter P2KPTK2
 
Pendekatan saintifik
Pendekatan saintifikPendekatan saintifik
Pendekatan saintifik
 
Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016Panduan penilaian sd desember 2016
Panduan penilaian sd desember 2016
 
Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013Model model pembelajaran kurikulum 2013
Model model pembelajaran kurikulum 2013
 
Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017Lk telaah rpp sd 2017
Lk telaah rpp sd 2017
 
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sdLk pengamatan praktik pembelajaran sd
Lk pengamatan praktik pembelajaran sd
 
Literacy mh
Literacy mhLiteracy mh
Literacy mh
 

Rpp fisika xi b 2011 2012

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Gelombang dan Bunyi Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Getaran, Gelombang, dan Bunyi Kompetensi Dasar : 10.1 Menguasai hukum Getaran, Gelombang dan Bunyi Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Karakteristik gelombang transfersal dan longitudinal ditemukan melalui percobaan 2. Gejala interferensi, difraksi, refraksi, refleksi, disperse, polerisasi gelombang ditunjukkan melalui percobaan 3. Perambatan gelombang melalui suatu medium ditunjukkan dengan percobaan 4. Efek Doppler dirumuskan dari percobaan I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat membedakan gelombang transversal dan longitudinal • Siswa dapat menyebutkan sifat-sifat gelombang • Siswa dapat melakukan penghitungan yang berkaitan dengan efek Doppler II. Materi Ajar • Gelombang Transversal dan Longitudinal • Sifat-sifat gelombang • Efek Doppler Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis
  • 2. III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran IV. Metode Pembelajaran • Percobaan • Diskusi • Tanya Jawab • Latihan soal IV. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan • Memotivasi siswa dengan mendiskusikan macam-macam gelombang dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Melakukan percobaan dengan menggunakan tali dan slinki untuk membedakan gelombang transversal dan longitudinal - Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik dan tangki riak untuk menunjukkan sifat-sifat gelombang (dapat dipantulkan, dibiaskan, bersuperposisi, dilenturkan,dll) - Melakukan percobaan dengan menggunakan alat efek Doppler (pemutar, loudspeaker, mikropon, dan osiloskop) untuk merumuskan efek Doppler - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
  • 3. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir • Menyimpulkan perbedaan gelombang transversal dan longitudinal • Menyimpulkan sifat-sifat gelombang • Menimpulkan dan merumuskan efek Doppler • Latihan soal VI. Penilaian • Observasi/Pengamatan • Laporan Praktikum • Tugas individu/kelompok • Tes Tertulis VII. Sumber Belajar/bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Lingkungan Sekolah • Kit Optik • Tangki riak • Slinki dan Tali • Generator frekuensi • Alat Efek Doppler
  • 4. Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 5.
  • 6. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Gelombang dan Bunyi Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Getaran, Gelombang, dan Bunyi Kompetensi Dasar : 10.2 Membedakan Getaran, Gelombang dan Bunyi Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Menjelaskan pengertian frekuensi dan perioda suatu getaran dideskripsikan melalui percobaan 2. Membedakan pengertian getaran, gelombang, dan bunyi I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat memahami pengertian frekuensi dan perioda melaui percobaan • Siswa dapat membedakan pengertian getaran, gelombang, dan bunyi II. Materi Ajar • Pengertian Frekuensi dan Gelombang • Pengertian Getaran, Gelombang dan Bunyi Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
  • 7. IV. Metode Pembelajaran • Percobaan • Diskusi • Tanya Jawab • Latihan soal V. Langkah-langkah Pembelajaran Pertemuan 1 Pra Syarat Pengetahuan Mengetahui peristiwa dalam kehidupan sehari-hari yang merupakan beberapa contoh getaran, seperti gerak berayunnya bandul jam dinding, getaran benda yang digantung dengan pegas, getaran senar (dawai) yang dipetik, dll A. Kegiatan Pendahuluan • Memotivasi siswa dengan mendiskusikan tentang peristiwa getaran yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Guru menginformasikan kepada siswa tentang tujuan percobaan, alat-alat yang diperlukan, dan langkah kerja - Siswa melakukan percobaan sistem pegas untuk memahami pengertian frekuensi dan periode suatu getaran secara berkelompok - Mempresentasikan hasil percobaan - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
  • 8. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Penutup • Siswa menyimpulkan dan merumuskan pengertian frekuensi dan periode suatu getaran dibimbing oleh guru • Guru memberikan penghargaan kepada kelompok siswa yang kinerjanya baik Pertemuan 2 Prasyarat Pengetahuan Apakah yang kamu ketahui tentang getaran, gelombang, dan bunyi? A. Kegiatan Awal Mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang segala sesuatu yang berkaitan dengan getaran, gelombang, dan bunyi. B. Kegiatan Inti • Guru meminta kepada siswa untuk menyebutkan kejadian dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan getaran • Guru meminta kepada siswa untuk menyebutkan kejadian dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan gelombang • Guru meminta kepada siswa untuk menyebutkan kejadian dalam kehidupan sehari-hari yang berkaitan dengan bunyi C. Kegiatan Penutup • Guru mengarahkan siswa dalam menarik kesimpulan tentang pengertian getaran, gelombang, dan bunyi • Uji Kompetensi V. Sumber Belajar/Alat dan Bahan Sumber Belajar: • Buku Pelajaran
  • 9. • LKS • Internet Alat dan Bahan (percobaan sistem pegas) : • Alat getaran pegas • Beban • Stopwatch VI. Penilaian • Laporan Praktikum • Tugas individu: 1. Jelaskan pengertian Periode dan Frekuensi 2. Sebuah benda mengalami 120 getaran selama 30 sekon, hitunglah frekuensi dan periode yang dialami benda tersebut. 3. Sebutkan macam-macam gelombang berdasarkan arah getar dan amplitudonya Jawaban: 1. Periode adalah waktu yang diperlukan untuk melakukan satu kali getaran Frekuensi adalah banyaknya getaran tiap satuan waktu 2. Frekuensi benda = jumlah getaran = 120 getaran = 4 getaran = 4 Hz Waktu getar 30 sekon sekon Periode = 1/ Frekuensi = ¼ sekon 3. Berdasarkan arah getarnya: gelombang tranversal dan gelombang longitudinal Berdasarkan amplitudonya: gelombang diam dan gelombang berjalan Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 10.
  • 11. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Gelombang dan Bunyi Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Getaran, Gelombang, dan Bunyi Kompetensi Dasar : 10.3 Menghitung Getaran, Gelombang dan Bunyi Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Frekuensi dan periode getaran pegas dihitung dengan menggunakan rumus frekuensi 2. Frekuensi dan periode ayunan bandul sederhana dihitung dengan menggunakan rumus frekuensi 3. Kecepatan getaran harmonik dihitung dengan menggunakan hukum kekekalan energi mekanik 4. Kecepatan rambat gelombang bunyi dihitung dengan menggunakan rumusan efek Doppler I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat menghitung frekuensi dan periode getaran pegas dengan menggunakan rumus • Siswa dapat menghitung frekuensi dan periode ayunan bandul dengan menggunakan rumus • Siswa dapat menghitung kecepatan gerak harmonik dengan menggunakan hukum kekekalan energi mekanik • Siswa dapat menghitung kecepatan rambat bunyi dengan menggunakan rumusan efek Doppler II. Materi Ajar • Menghitung frekuensi dan periode getaran pegas • Menghitung frekuensi dan periode ayunan bandul • Menghitung kecepatan gerak harmonik
  • 12. • Menghitung kecepatan rambat bunyi gelombang dengan menggunakan rumusan efek Doppler Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran IV. Metode Pembelajaran • Diskusi • Tanya Jawab • Latihan soal V. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan • Memotivasi siswa dengan mendiskusikan bahwa getaran, gelombang dan bunyi yang sering dijumpai dalam kehidupan sehari-hari dapat digunakan dengan menggunakan rumus. B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung frekuensi dan periode getaran pegas dengan menggunakan rumus - Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung frekuensi dan periode ayunan bandul dengan menggunakan rumus
  • 13. - Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung kecepatan getaran harmonik dengan menggunakan hukum kekekalan energi mekanik - Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung kecepatan rambat bunyi dengan menggunakan rumus efek Doppler - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Penutup • Mengambil kesimpulan dari diskusi dan percobaan yang telah dilakukan • Mengerjakan soal-soal tentang getaran, gelombang, dan bunyi VI. Penilaian • Observasi/Pengamatan • Tugas individu/kelompok • Tes tertulis V. Sumber Belajar/bahan/Alat • Buku Pelajaran • Lingkungan Sekolah • Kit Optik • LKS • Internet
  • 14. Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 15.
  • 16. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Medan Magnet Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet dan Elektromagnet Kompetensi Dasar : 11.1 Menguasai konsep kemagnetan Indikator Pencapaian Kompentensi : 1. Induksi magnetic disekitar kawat berarus listrik (hukum Biot Savart) dibuktikan dan dirumuskan 2. Hukum Ampere dibuktikan dan dirumuskan 3. Hukum Biot Savart dan hukum Ampere diaplikasikan untuk menentukan kuat medan magnet pada berbagai bentuk kawat berarus listrik 4. Gaya magnetik (Lorentz) pada kawat berarus yang berada dalam medan magnet atau partikel bermuatan yang bergerak dalam medan magnet dirumuskan I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat membuktikan hukum Biot Savart • Siswa dapat merumuskan hukum Biot Savart berdasarkan hasil percobaan • Siswa dapat menghitung kuat medan magnet pada berbagai bentuk kawat berarus listrik • Siswa dapat melakukan percobaan untuk menunjukkan adanya gaya Lorentz II. Materi Ajar • Induksi magnet • Hukum Ampere • Hukum Biot Savart • Gaya Lorentz Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin
  • 17. 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran IV. Metode Pembelajaran • Percobaan • Diskusi • Latihan soal V. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan awal • Memotivasi siswa dengan mendiskusikan tentang gejala kemagnetan dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Melakukan percobaan untuk membuktikan hukum Biot Savart - Berdiskusi untuk merumuskan hukum Biot Savart - Berdiskusi dalam kelompok untuk menghitung kuat medan magnet pada berbagai bentuk kawat berarus listrik - Melakukan percobaan untuk menunjukkan adanya gaya Lorentz - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
  • 18. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir • Menyimpulkan hasil percobaan hukum Biot Savart • Menghitung soal-soal tentang kuat medan magnet disekitar kawat berarus listrik • Menyimpulkan hasil percobaan gaya Lorentz VI. Penilaian • Laporan praktikum • Tugas individu/kelompok • Tes tertulis VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Internet • Catu Daya • Kabel • Kawat • Kompas
  • 19. • Amperemeter Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 20.
  • 21. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Medan Magnet Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet dan Elektromagnet Kompetensi Dasar : 11.2 Menguasai Hukum Magnet dan Elektromagnet Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Jenis-jenis gelombang elektromagnetik dikelompokann dalam spektrum 2 .Karakteristik khusus masing-masing gelombang elektromagnetik di dalam spectrum dideskripsikan I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat memahami jenis-jenis dan karakteristik gelombang elektromagnetik II. Materi Ajar • Spektrum gelombang elektromagnetik • Jenis-jenis gelombang elektromagnetik • Karakteristik gelombang elektromagnetik Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran
  • 22. IV. Metode Pembelajaran • Diskusi • Tanya jawab • Latihan soal V. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan awal • Memotivasi siswa dengan menginformasikan tentang penerapan beberapa jenis gelombang elektromagnetik dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mencari dan menelusuri literatur tentang gelombang elektromagnetik (jenis- jenis dan karakteristiknya) - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber.
  • 23. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir • Membuat laporan hasil kerja kelompok tentang jenis-jenis dan karakteristik gelombang elektromagnetik VI. Penilaian • Tugas individu/kelompok • Laporan percobaan • Tes tertulis V. Sumber Belajar/Bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Internet Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 24. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Medan Magnet Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet da Elektromagnet Kompetensi Dasar : 11.3 Menggunakan magnet Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Penggunaan magnet pada peralatan listrik (loud speaker, relay, bel listrik) ditunjukkan dan dideskripsikan 2. Gaya Lorentz diaplikasikan pada persoalan fisika sehari-hari I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat memahami jenis-jenis dan karakteristik gelombang elektromagnetik • Siswa dapat membuat proyek sederhana dengan memanfaatkan komponen magnet di dalamnya (relay, bel listrik) II. Materi Ajar • Pemanfaatan magnet Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran IV. Metode Pembelajaran
  • 25. • Percobaan • Diskusi V. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan • Memotivasi siswa dengan menginformasikan tentang pemanfaatan magnet dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mencari dan menelusuri literatur tentang gelombang elektromagnetik (jenis- jenis dan karakteristiknya) - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Membuat proyek sederhana dengan memanfaatkan komponen magnet di dalamnya (relay, bel listrik) - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir
  • 26. • Membuat laporan hasil kerja kelompok berupa proyek sederhana dengan memanfaatkan komponen magnet di dalamnya VI. Penilaian • Tugas individu/kelompok • Tes tertulis V. Sumber Belajar/Bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Internet • Kumparan • Catu daya • Kabel • Papan kayu • PCB • Solder Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPINNegeri 51 Jakarta Ir Achmad Husen MSc
  • 27. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Medan Magnet Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Magnet dan Elektromagnet Kompetensi Dasar : 11.4 Menggunakan Elektromagnetik Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Contoh dan penerapan masing-masing gelombang elektromagnetik dalam kehidupan sehari-hari dijelaskan 2. Panjang gelombang masing-masing komponen cahaya Natrium ditentukan dengan menggunakan difraksi cahaya oleh kisi difraksi I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat menjelaskan aplikasi efek Doppler seperti pada RADAR • Siswa dapat menentukan panjang gelombang masing-masing komponen cahaya Natrium dengan menggunakan difraksi cahaya oleh kisi difraksi II. Materi Ajar • Pemanfaatan gelombang electromagnet Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran
  • 28. IV. Metode Pembelajaran • Percobaan • Diskusi V. Langkah-langkah Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan • Memotivasi siswa dengan menginformasikan tentang pemanfaatan gelombang elektromagnet dalam kehidupan sehari-hari • B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Berdiskusi untuk menjelaskan aplikasi efek Doppler seperti pada RADAR - Melakukan percobaan untuk menentukan panjang gelombang masing- masing komponen cahaya Natrium dengan menggunakan difraksi cahaya oleh kisi difraksi - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir
  • 29. • Membuat laporan percobaan menentukan panjang gelombang masing- masing komponen cahaya Natrium VI. Penilaian • Observasi/pengamatan • Laporan praktikum • Tugas individu/kelompok VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Internet Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 30. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Cermin dan Lensa Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Optik Kompetensi Dasar : 12.1 Membedakan Konsep Cermin dan Lensa Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Cermin datar, cekung, dan cembung diidentifikasi sifat dan fungsinya 2. Hukum pemantulan dibuktikan melalui percobaan 3. Pemantulan cahaya pada cermin datar, cekung dan cembung diidentifikasi dan digambarkan pola pembentukan bayangannya 4. Lensa cekung, dan cembung diidentifikasi sifat dan fungsinya 5. Hukum Snellius dalam pembiasan dibuktikan melalui percobaan 6. Pembiasan cahaya pada lensa cekung dan cembung diidentifikasi dan digambarkan pola pembentukan bayangannya I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat memahami bentuk dan fungsi cermin datar, cekung, dan cembung • Siswa dapat memahami hukum Pemantulan melalui percobaan • Siswa dapat menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pemantulan cahaya yang mengenai cermin datar, cekung, dan cembung • Siswa dapat memahami bentuk dan fungsi lensa cekung dan cembung • Siswa dapat membuktikan hukum Snellius melalui percobaan • Siswa dapat menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pemantulan cahaya yang mengenai lensa cekung dan cembung II. Materi Ajar • Pemanfaatan gelombang elektromagnet Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca
  • 31. 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran IV. Metode Pembelajaran • Percobaan • Diskusi V. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan awal • Memotivasi siswa tentang manfaat cermin dan lensa yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Membaca literatur dan mengamati bentuk dan fungsi cermin datar, cekung, dan cembung - Membaca literatur dan mengamati bentuk dan fungsi lensa cekung dan cembung - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk membuktikan hukum Pemantulan - Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk dapat menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pemantulan cahaya yang mengenai cermin datar, cekung, dan cembung - Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk membuktikan hukum Snellius
  • 32. - Melakukan percobaan dengan menggunakan kit optik untuk dapat menggambarkan sinar-sinar istimewa pada peristiwa pembiasan cahaya yang mengenai lensa cekung dan cembung - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir • Menyimpulkan hasil percobaan • Latihan soal • Pemberian PR VI. Penilaian • Observasi/pengamatan • Laporan praktikum • Tugas individu/kelompok • Tes tertulis VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Internet • Kit Optik
  • 33. Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 34.
  • 35. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Pemantulan dan Pembiasan Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Optik Kompetensi Dasar : 12.2 Menggunakan Hukum Pemantulan dan Pembiasan Cahaya Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cekung dihitung dengan menggunakan hukum pemantulan 2. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cembung dihitung dengan menggunakan hukum pemantulan 3. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan lensa cekung dihitung dengan menggunakan hukum pemantulan 4. Jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan lensa cembung dihitung dengan menggunakan hukum pemantulan I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cekung • Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cembung • Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pembiasan lensa cekung • Siswa dapat menghitung jarak dan tinggi bayangan hasil pembiasan lensa cembung II. Materi Ajar • Hukum Pemantulan dan Pembiasan Cahaya Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur
  • 36. 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 4 jam pelajaran III. Metode Pembelajaran • Diskusi • Tanya jawab • Latihan soal IV. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan • Memotivasi siswa tentang manfaat cermin dan lensa yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cekung - Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan hasil pemantulan cermin cembung - Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan hasil pembiasan lensa cekung - Berdiskusi dalam kelompok untuk menentukan jarak dan tinggi bayangan hasil pembiasan lensa cembung - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru.
  • 37. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir • Menyimpulkan hasil diskusi • Latihan soal • Pemberian PR VI. Penilaian • Observasi/pengamatan • Tugas individu/kelompok • Tes Tertulis VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat • Buku Pelajaran • LKS • Internet RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Kelas : XI Semester : 4 Program Keahlian : Multi Media & Broadcasting Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc
  • 38. Mata Pelajaran : FISIKA Tema Pelajaran : Pemantulan dan Pembiasan Pertemuan ke : Standar Kompetensi : Menerapkan Konsep Optik Kompetensi Dasar : 12.3 Menggunakan Cermin dan Lensa Indikator Pencapaian Kompetensi : 1. Pemanfaatan lensa sebagai lup dideskripsikan fungsi dan sifatnya 2. Pemanfaatan lensa dalam kamera dianalisis susunan dan fungsinya 3. Pemanfaatan lensa dalam mikroskop dianalisis susunan dan fungsinya 4. Pemanfaatan cermin dan lensa dalam teleskop dan proyektor dianalisis susunan dan fungsinya I. Tujuan Pembelajaran • Siswa dapat menyebutkan manfaat cermin dalam kehidupan sehari-hari • Siswa dapat menyebutkan manfaat lensa dalam kehidupan sehari-hari (lup, kamera, mikroskop, proyektor, dll) II. Materi Ajar • Penggunaan cermin dan lensa Nilai-nilai yang dibentuk: 1. Disiplin 2. Senang membaca 3. Rasa ingin tahu 4. Jujur 5. Bertanggung jawab 6. Kreatif 7. Realistis III. Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran IV. Metode Pembelajaran • Diskusi • Tanya jawab • Latihan soal V. Kegiatan Pembelajaran A. Kegiatan Pendahuluan
  • 39. • Memotivasi siswa tentang manfaat cermin dan lensa yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari B. Kegiatan Inti Eksplorasi - Setiap kelompok mencari informasi dari buku teks siswa dan sumber lain yang diperoleh siswa dalam tugas tidak terstruktur - Membaca literatur dan berdiskusi tentang pemanfaatan cermin dalam kehidupan sehari-hari - Membaca literature dan berdiskusi tentang pemanfaatan lensa dalam kehidupan sehari-hari (lup, kamera, mikroskop, proyektor, dll) - Mengkaji bersama-sama, mengolah informasi yang diperoleh Elaborasi - Siswa membentuk kelompok yang anggotanya 4-5 orang. - Bersama guru, siswa mendiskusikan materi pokok yang dipelajari. - Setiap anggota kelompok mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru. Anggota kelompok yang sudah mengerti dapat menjelaskan pada anggota lainnya sampai semua anggota dalam kelompok itu mengerti. - Siswa menjawab setiap kuis/pertanyaan yang diberikan oleh guru. - Siswa menyimak evaluasi yang diberikan oleh guru. Konfirmasi - Guru memberikan konfirmasi terhadap hasil eksplorasi dan elaborasi siswa melalui berbagai sumber. - Guru menjawab pertanyaan siswa yang menghadapi kesulitan. C. Kegiatan Akhir • Menyimpulkan hasil diskusi • Latihan soal • Pemberian PR VI. Penilaian • Observasi/pengamatan • Tugas individu/kelompok VII. Sumber Belajar/Bahan/Alat
  • 40. • Buku Pelajaran • LKS • Internet • Teropong • Kamera • Mikroskop Jakarta, 7 Juli 2011 Guru Mata Pelajaran Fikha Zulaika SSi Mengetahui, Kepala SMKT KAPIN Ir Achmad Husen MSc