SlideShare a Scribd company logo
Sakit Perut Berulang
(Recurrent Abdominal Pain)
Pembimbing: Dr. dr. Sulaiman Yusuf, Sp. A (K)
Oleh:
Sheilla Natasha
BAGIAN/SMF ILMU KESEHATAN ANAK
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
RUMAH SAKIT UMUM DR. ZAINOEL ABIDIN
BANDAACEH
2018
BAB I
Pendahuluan
Sakit perut berulang
Ditemukan pada hampir 10% anak di
seluruh dunia
Penyebab tingginya tingkat absensi
anak di sekolah
- Terdapat dua penyebab, yaitu organik dan non
organik (fungsional)
- Manifestasi yang beragam menurut usia anak
Tantangan bagi dokter untuk
mengenali, mendiagnosis,
mencari sebab, menatalaksana
anak dan orangtuanya
Biasanya terjadi pada anak usia 5
hingga 14 tahun
BAB II
Laporan Kasus
• Nama : Khairun Nisak
• Tanggal lahir : 17 Februari 2003
• Usia : 15 Tahun 8 Bulan 23 Hari
• Jenis Kelamin : Perempuan
• Alamat : Dusun Ulee Madon, Kec. Muara Batu , Aceh Utara
• No CM : 0-96-87-66
• Tanggal Masuk : 12 November 2018
• Tanggal Keluar : 14 November 2018
Laporan kasus
4
1 bulan
SMRS
Riwayat Perjalanan Penyakit
4
2 tahun SMRS
RSUDZA
Sakit perut Sakit perut
Masuk RSUDZA
Dengan kondisi sakit
perut di ulu hati,
semakin memberat
saat terlambat makan +
mual dan muntah
berisi makanan
3 hari SMRS3 bulan SMRS
Mual + muntah
1 kali sehari
berisi cairan
bening
bercampur
makanan
Sakit perut
semakin sering
dirasakan,
menganggu
aktivitas,
membangunka
n tidur
12 November 2018
Laporan kasus
Riwayat penyakit dahulu
• Tahun 2016 pertama kali pasien mengeluhkan sakit perut, di ulu hati,
memberat saat pasien terlambat makan. Keluhan nyeri hilang timbul, saat
nyeri di malam hari pasien sampai terbangun dari tidur.
• Pasien juga muntah berisi cairan dan makanan yang dimakan. Tidak ada
keluhan rasa terbakar di dada, BAB tidak hitam, konsistensi tidak keras.
• Pasien dirawat di RSUDZA pada Oktober 2018 dan dilakukan endoskopi,
ditemukan luka pada lambungnya.
• Pasien dipulangkan dan meminum obat Sukralfat sirup, Lansoprazole per oral.
Hasil Endoskopi rawatan pertama Oktober 2018
Pemeriksaan Fisik
Abdomen
Inspeksi : Simetris (+), jejas (-)
 Palpasi : Nyeri tekan (+) di regio epigastrium.
Hepar dan lien : Tidak teraba,.
Renal : Ballottement (-/-)
• Perkusi : Timpani
• Auskultasi : Peristaltik 5 kali dalam 1 menit
Laporan kasus
Pemeriksaan Fisik
Keadaan Umum : E4M6V5
Tekanan Darah : 110/80 mmHg
Nadi : 90 x/menit
Pernafasaan : 18 x/menit
Suhu : 36,2 oC (aksila)
Jenis Pemeriksaan (12/11/2018) Normal Value
Hemoglobin 12 12-14,5 gr/dl
Hematokrit 33,7 53-63 %
Eritrosit 4,17 4,7-6,1106/ mm3
Leukosit 8,1 4,5-10,5 103/mm3
Trombosit 434 150-450/103 mm3
Eosinofil 0 0-6%
basofil 0 0-2%
N. Batang 0 2-6%
N. Segmen 63 50-70%
Limfosit 24 20-40%
Monosit 12 2-8%
MCV 80,8 80-100fl
MCH 36,4 27-31pg
MCHC 32,6 32-36%
RDW 15,3 11,5-14,5%
MPV 9,2 7,2-11,1fl
8
PEMERIKSAAN PENUNJANG
Laporan kasus
Hasil Endoskopi 13 November 2018
Laporan kasus
ESOFAGUS
Sepertiga atas Normal
Sepertiga tengah Normal
Sepertiga bawah Hiperemis, GERD
GASTER
Kardia Normal
Fundus Normal
Korpus Normal
Antrum Hiperemis, ulkus satu
buah
Pilorus Normal
DUODENUM
Segmen proksimal Normal
Segmen distal Normal
Diagnosis Terapi
Recurrent abdominal
pain ec
- Ulkus gaster
- Gastritis erosif
- GERD
1. IVFD 2:1 10 tetes/menit
2. Prosogan 30 mg/24 jam (IV)
3. Sukralfat syrup 3x cth I 15 menit ac
4. Diet makanan lunak 3x300 kkal sehari
Laporan kasus
BAB III
PEMBAHASAN
Pembahasan
Sakit perut
berulang
Berkaitan dengan proses
organik dan fungsional
Keluhan mengarah pada sakit perut
berulang, serangan sakit perut
sebanyak tiga kali atau lebih selama
periode tiga bulan atau lebih yang
dapat mengakibatkan gangguan
aktivitas.
Sakit perut sejak 3 bulan
SMRS
Kelainan organik paling banyak adalah ulkus.
Infeksi H. pylori faktor risiko terjadinya ulkus
pada anak
Infeksi H. Pylori
H pylori bakteri gram negatif, melekat
pada mukosa gaster, melalui enzim
urease, menghambat gastrin
menurunkan sekresi asam, menurunkan
fungsi proteksi mukosa
20% populasi dewasa memiliki H. pylori,
baik simptomatik dan asimptomatik.
Pada anak, prevalensinya bisa lebih
tinggi.
Pembahasan
Sakit perut berulang, lokasi
epigastrium, disertai nyeri
tekan kuadran kiri atas
abdomen
Kolonisasi H. pylori meningkatkan
sekresi asam,menurunkan proteksi
mukosa, iritasi mukosa akan
merangsang reseptor nyeri viseral
GIT
Nyeri saat palpasi terjadi akibat penekanan
pada kuadran kiri atas tepat pada regio
organ gaster yang mengalami inflamasi dan
ulkus akibat proses diatas.
Pembahasan
Akibat sakit perut ini, pasien
terbangun ketika tidur malam
hari
Muntah berisi cairan dan
makanan, 1 kali sehari, semakin
sering dalam 1 bulan SMRS
Tanda alarm
Pembahasan
Tanda alarm
Pembahasan
Atas indikasi,
dilakukan endoskopi
pada Oktober 2018
Terdapat multipel ulkus pada antrum
gaster
Diberikan pengobatan Lansoprazol
dan sukralfat
Lansoprazole, derivat benzimidazol, menekan
sekretori sel-sel parietal lambung, berikatan
dengan saluran ion H+/K+-ATPase (pompa
proton
Berperan pada tahap akhir produksi asam lambung
Pembahasan
Endoskopi ulangan
13 November 2018
Ulkus mengalami perbaikan
Sukralfat, oktasulfat sukrosa dan kompleks
polialuminium hidroksida bekerja sebagai
agen sitoprotektif.
Sukralfat akan membentuk lapisan gel yang
lengket dan tebal melekat kuat pada mukosa
gaster dan duodenum
Edukasi
1. Makan teratur, tidak terlambat
2. Hindari makanan pedas,
berbumbu, cepat saji
3. Hindari minuman bersoda
4. Makan sedikit tapi sering
5. Tidak stres
6. Minum obat
BAB V
Penutup
Sakit perut berulang dapat disebabkan oleh kelainan organik dan
fungsional. Adanya alarm symptoms lebih mengarahkan kelainan
organik sebagai sebab sakit perut berulang.
Penatalaksanaan sakit perut berulang apabila ditemukan kelainan
struktur dan fungsi saluran cerna dapat dengan medikamentosa
disertai edukasi orangtua dan pasien
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

EKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi JantungEKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi Jantung
ADam Raeyoo
 
Perdarahan Saluran Cerna
Perdarahan Saluran CernaPerdarahan Saluran Cerna
Perdarahan Saluran Cerna
Dika Saja
 
glomerulonefritis anak
glomerulonefritis anakglomerulonefritis anak
glomerulonefritis anakSuzika Dewi
 
Dr.adam trauma urologi dan pelvis as
Dr.adam trauma urologi dan pelvis asDr.adam trauma urologi dan pelvis as
Dr.adam trauma urologi dan pelvis as
Muhammad Nugroho
 
Responsi sirosis hati rkg
Responsi sirosis hati  rkgResponsi sirosis hati  rkg
Responsi sirosis hati rkg
Rudy Kg
 
2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...
2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...
2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...
Isman Firdaus
 
Gagal Jantung Akut - Tinjauan Pustaka
Gagal Jantung Akut - Tinjauan PustakaGagal Jantung Akut - Tinjauan Pustaka
Gagal Jantung Akut - Tinjauan Pustaka
Aris Rahmanda
 
ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptxANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
HarryJulians
 
SINDROME NEFROTIK
SINDROME NEFROTIKSINDROME NEFROTIK
SINDROME NEFROTIK
Phil Adit R
 
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
Seascape Surveys
 
Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)
fikri asyura
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
Riesti Roiito
 
Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)
Peter Obrian
 
Sepsis
SepsisSepsis
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi AntiretroviralTatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Surya Amal
 
Kuliah sistem imun+alergi
Kuliah sistem imun+alergiKuliah sistem imun+alergi
Kuliah sistem imun+alergi
Ariyanto Harsono
 
Kehamilan ektopik terganggu
Kehamilan ektopik tergangguKehamilan ektopik terganggu
Kehamilan ektopik terganggu
Syarifah Merisa Dewi
 
Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)
Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)
Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)
dr. Bobby Ahmad
 
Acute limb ischemia
Acute limb ischemiaAcute limb ischemia
Acute limb ischemia
Juliana Pohan
 

What's hot (20)

EKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi JantungEKG, Hipertrofi Jantung
EKG, Hipertrofi Jantung
 
Perdarahan Saluran Cerna
Perdarahan Saluran CernaPerdarahan Saluran Cerna
Perdarahan Saluran Cerna
 
glomerulonefritis anak
glomerulonefritis anakglomerulonefritis anak
glomerulonefritis anak
 
Dr.adam trauma urologi dan pelvis as
Dr.adam trauma urologi dan pelvis asDr.adam trauma urologi dan pelvis as
Dr.adam trauma urologi dan pelvis as
 
Responsi sirosis hati rkg
Responsi sirosis hati  rkgResponsi sirosis hati  rkg
Responsi sirosis hati rkg
 
2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...
2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...
2018 New Update Guidelines of Acute Coronary Syndrome, Indonesian Heart Assoc...
 
Gagal Jantung Akut - Tinjauan Pustaka
Gagal Jantung Akut - Tinjauan PustakaGagal Jantung Akut - Tinjauan Pustaka
Gagal Jantung Akut - Tinjauan Pustaka
 
Pneumothoraks
PneumothoraksPneumothoraks
Pneumothoraks
 
ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptxANEMIA-INTRODUCTION.pptx
ANEMIA-INTRODUCTION.pptx
 
SINDROME NEFROTIK
SINDROME NEFROTIKSINDROME NEFROTIK
SINDROME NEFROTIK
 
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
FAST (Focused Assessment Sonography for Trauma)
 
Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)
Tokyo guidline 13 (kolesistitis & kolangitis)
 
Laporan kasus ii
Laporan kasus iiLaporan kasus ii
Laporan kasus ii
 
Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)Laporan kasus tetanus (slide)
Laporan kasus tetanus (slide)
 
Sepsis
SepsisSepsis
Sepsis
 
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi AntiretroviralTatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
Tatalaksana Klinis Infeksi HIV dan Terapi Antiretroviral
 
Kuliah sistem imun+alergi
Kuliah sistem imun+alergiKuliah sistem imun+alergi
Kuliah sistem imun+alergi
 
Kehamilan ektopik terganggu
Kehamilan ektopik tergangguKehamilan ektopik terganggu
Kehamilan ektopik terganggu
 
Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)
Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)
Trauma Buli-Buli (Vesika Urinaria)
 
Acute limb ischemia
Acute limb ischemiaAcute limb ischemia
Acute limb ischemia
 

Similar to RECURRENT ABDOMINAL PAIN

CR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptxCR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptx
DiwantiAuliaHasanah
 
portofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akutportofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akut
Reny Erawati
 
kelainan kongenital saluran cerna
kelainan kongenital saluran cerna kelainan kongenital saluran cerna
kelainan kongenital saluran cerna
helmy lisik miko
 
LAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptx
LAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptxLAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptx
LAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptx
AnnisaRizkaFauziah
 
F4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptx
F4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptxF4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptx
F4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptx
JeniSelomita
 
Laporan Kasus-PERFORASI GASTER.ppt
Laporan Kasus-PERFORASI GASTER.pptLaporan Kasus-PERFORASI GASTER.ppt
Laporan Kasus-PERFORASI GASTER.ppt
Sanjaya Soebagio
 
Askep pasien infeksi.Egas
Askep pasien infeksi.EgasAskep pasien infeksi.Egas
Askep pasien infeksi.Egas
Egas Xavier
 
Askep pasien ISK.Egas
Askep pasien ISK.EgasAskep pasien ISK.Egas
Askep pasien ISK.Egas
Egas Xavier
 
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIAKasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Dyah Ervy
 
file.pdf
file.pdffile.pdf
file.pdf
DesyOskar
 
Kelainan_GastroIntestinal_GIT.pptx
Kelainan_GastroIntestinal_GIT.pptxKelainan_GastroIntestinal_GIT.pptx
Kelainan_GastroIntestinal_GIT.pptx
nandananda776342
 
Proposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan Diare
Proposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan DiareProposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan Diare
Proposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan Diare
Fransiska Oktafiani
 
Invaginasi retro aai copy
Invaginasi retro aai   copyInvaginasi retro aai   copy
Invaginasi retro aai copy
Azis Aimaduddin
 
PPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptx
PPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptxPPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptx
PPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptx
HalmaFaujiah
 
Asuhan Keperawatan Hirschprung
Asuhan Keperawatan HirschprungAsuhan Keperawatan Hirschprung
Asuhan Keperawatan Hirschprung
Nida Sitorus
 
Placenta Previa (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)
Placenta Previa  (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)Placenta Previa  (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)
Placenta Previa (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)
Adeline Dlin
 
ppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptx
ppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptxppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptx
ppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptx
LucianaThio
 
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Aterisa Ani.pptx
Aterisa Ani.pptxAterisa Ani.pptx
Aterisa Ani.pptx
AnisaFitri518686
 

Similar to RECURRENT ABDOMINAL PAIN (20)

CR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptxCR Naura - Intususepsi.pptx
CR Naura - Intususepsi.pptx
 
portofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akutportofolio apendisitis akut
portofolio apendisitis akut
 
kelainan kongenital saluran cerna
kelainan kongenital saluran cerna kelainan kongenital saluran cerna
kelainan kongenital saluran cerna
 
LAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptx
LAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptxLAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptx
LAPSUS sindrom nefrotik ANNISA RIZKA.pptx
 
F4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptx
F4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptxF4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptx
F4_DEMAM TYFOID_Literatur 5.pptx
 
Laporan Kasus-PERFORASI GASTER.ppt
Laporan Kasus-PERFORASI GASTER.pptLaporan Kasus-PERFORASI GASTER.ppt
Laporan Kasus-PERFORASI GASTER.ppt
 
Askep pasien infeksi.Egas
Askep pasien infeksi.EgasAskep pasien infeksi.Egas
Askep pasien infeksi.Egas
 
Askep pasien ISK.Egas
Askep pasien ISK.EgasAskep pasien ISK.Egas
Askep pasien ISK.Egas
 
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIAKasus farmakoterapi DYSPEPSIA
Kasus farmakoterapi DYSPEPSIA
 
file.pdf
file.pdffile.pdf
file.pdf
 
Kelainan_GastroIntestinal_GIT.pptx
Kelainan_GastroIntestinal_GIT.pptxKelainan_GastroIntestinal_GIT.pptx
Kelainan_GastroIntestinal_GIT.pptx
 
Proposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan Diare
Proposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan DiareProposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan Diare
Proposal Karya Tulis Ilmiah Asuhan Keperawatan pada Anak Todler dengan Diare
 
Invaginasi retro aai copy
Invaginasi retro aai   copyInvaginasi retro aai   copy
Invaginasi retro aai copy
 
PPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptx
PPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptxPPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptx
PPT KEL.4 HIRSCHPRUNGS.pptx
 
Asuhan Keperawatan Hirschprung
Asuhan Keperawatan HirschprungAsuhan Keperawatan Hirschprung
Asuhan Keperawatan Hirschprung
 
Placenta Previa (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)
Placenta Previa  (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)Placenta Previa  (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)
Placenta Previa (Pembimbing : dr. Arie Widiyasa,spOG)
 
ppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptx
ppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptxppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptx
ppt lapkas dpjp luci-converted-compressed-dikonversi.pptx
 
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
 
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
Askep anak dengan pembedahan sistem pencernaan AKPER PEMKAB MUNA
 
Aterisa Ani.pptx
Aterisa Ani.pptxAterisa Ani.pptx
Aterisa Ani.pptx
 

Recently uploaded

v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
fritshenukh
 
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdfPencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
PramitaHertasning
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
FredyMaringga1
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
hosnuinayati1
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
ryskilahmudin
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
pkmcinagara
 
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
hendityas
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
syam586213
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
SyailaNandaSofiaWell
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
BayuEkaKurniawan1
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
lala263132
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
ImanChimonxNurjaman
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
ratnawulokt
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
andiulfahmagefirahra1
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
Hamzi Hadi
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
zalfazulfa174
 

Recently uploaded (17)

v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdfv2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
v2 Intervensi serentak pencegahan stunting.pdf
 
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdfPencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
Pencegahan Dan Pengendalian Infeksi Dengan Penerapan Bundles Hais.pdf
 
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIFPENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
PENYULUHAN SKRINING KESEHATAN USIA PRODUKTIF
 
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptxAsuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
Asuhan Keperawatan HIPO&HIPERTIROID.pptx
 
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdfPengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
Pengertian dan jenis obat antiparasit.pdf
 
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptxketerampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
keterampilan kader dan teknis penilaian tingkat kecakapan kader posyandu.pptx
 
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
Tatalaksana Infeksi Menular Seksual (IMS)
 
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptxMateri 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
Materi 5. Penjaminan Mutu Labkesmas.pptx
 
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratoriumPengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
Pengendalian Proses.pptx Mata kuliah manajemen mutu laboratorium
 
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan JiwaSejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
Sejarah, Trend Isu Keperawatan Jiwa Dan Konsep Dasar Keperawatan Jiwa
 
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasijejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
jejaring dan jaringan pkm 2019 presentasi
 
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
428375104-Ppt-Pemberian-Obat-Topikal.pptx
 
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIFPRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
PRESENTASI LAPORAN TUGAS AKHIR ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF
 
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.pptCara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
Cara Pembuatan Obat Tradisional Yang Baik_New.ppt
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptxPENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR  Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
PENJAGAAN PESAKIT DENGAN VENTILATOR Kursus Basic Resus Nursing HTJS.pptx
 
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docxASKEP pada pasien dengan diagnosa  CAD CICU.docx
ASKEP pada pasien dengan diagnosa CAD CICU.docx
 

RECURRENT ABDOMINAL PAIN

  • 1. Sakit Perut Berulang (Recurrent Abdominal Pain) Pembimbing: Dr. dr. Sulaiman Yusuf, Sp. A (K) Oleh: Sheilla Natasha BAGIAN/SMF ILMU KESEHATAN ANAK FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA RUMAH SAKIT UMUM DR. ZAINOEL ABIDIN BANDAACEH 2018
  • 2. BAB I Pendahuluan Sakit perut berulang Ditemukan pada hampir 10% anak di seluruh dunia Penyebab tingginya tingkat absensi anak di sekolah - Terdapat dua penyebab, yaitu organik dan non organik (fungsional) - Manifestasi yang beragam menurut usia anak Tantangan bagi dokter untuk mengenali, mendiagnosis, mencari sebab, menatalaksana anak dan orangtuanya Biasanya terjadi pada anak usia 5 hingga 14 tahun
  • 3. BAB II Laporan Kasus • Nama : Khairun Nisak • Tanggal lahir : 17 Februari 2003 • Usia : 15 Tahun 8 Bulan 23 Hari • Jenis Kelamin : Perempuan • Alamat : Dusun Ulee Madon, Kec. Muara Batu , Aceh Utara • No CM : 0-96-87-66 • Tanggal Masuk : 12 November 2018 • Tanggal Keluar : 14 November 2018 Laporan kasus
  • 4. 4 1 bulan SMRS Riwayat Perjalanan Penyakit 4 2 tahun SMRS RSUDZA Sakit perut Sakit perut Masuk RSUDZA Dengan kondisi sakit perut di ulu hati, semakin memberat saat terlambat makan + mual dan muntah berisi makanan 3 hari SMRS3 bulan SMRS Mual + muntah 1 kali sehari berisi cairan bening bercampur makanan Sakit perut semakin sering dirasakan, menganggu aktivitas, membangunka n tidur 12 November 2018 Laporan kasus
  • 5. Riwayat penyakit dahulu • Tahun 2016 pertama kali pasien mengeluhkan sakit perut, di ulu hati, memberat saat pasien terlambat makan. Keluhan nyeri hilang timbul, saat nyeri di malam hari pasien sampai terbangun dari tidur. • Pasien juga muntah berisi cairan dan makanan yang dimakan. Tidak ada keluhan rasa terbakar di dada, BAB tidak hitam, konsistensi tidak keras. • Pasien dirawat di RSUDZA pada Oktober 2018 dan dilakukan endoskopi, ditemukan luka pada lambungnya. • Pasien dipulangkan dan meminum obat Sukralfat sirup, Lansoprazole per oral.
  • 6. Hasil Endoskopi rawatan pertama Oktober 2018
  • 7. Pemeriksaan Fisik Abdomen Inspeksi : Simetris (+), jejas (-)  Palpasi : Nyeri tekan (+) di regio epigastrium. Hepar dan lien : Tidak teraba,. Renal : Ballottement (-/-) • Perkusi : Timpani • Auskultasi : Peristaltik 5 kali dalam 1 menit Laporan kasus Pemeriksaan Fisik Keadaan Umum : E4M6V5 Tekanan Darah : 110/80 mmHg Nadi : 90 x/menit Pernafasaan : 18 x/menit Suhu : 36,2 oC (aksila)
  • 8. Jenis Pemeriksaan (12/11/2018) Normal Value Hemoglobin 12 12-14,5 gr/dl Hematokrit 33,7 53-63 % Eritrosit 4,17 4,7-6,1106/ mm3 Leukosit 8,1 4,5-10,5 103/mm3 Trombosit 434 150-450/103 mm3 Eosinofil 0 0-6% basofil 0 0-2% N. Batang 0 2-6% N. Segmen 63 50-70% Limfosit 24 20-40% Monosit 12 2-8% MCV 80,8 80-100fl MCH 36,4 27-31pg MCHC 32,6 32-36% RDW 15,3 11,5-14,5% MPV 9,2 7,2-11,1fl 8 PEMERIKSAAN PENUNJANG Laporan kasus
  • 9. Hasil Endoskopi 13 November 2018 Laporan kasus ESOFAGUS Sepertiga atas Normal Sepertiga tengah Normal Sepertiga bawah Hiperemis, GERD GASTER Kardia Normal Fundus Normal Korpus Normal Antrum Hiperemis, ulkus satu buah Pilorus Normal DUODENUM Segmen proksimal Normal Segmen distal Normal
  • 10. Diagnosis Terapi Recurrent abdominal pain ec - Ulkus gaster - Gastritis erosif - GERD 1. IVFD 2:1 10 tetes/menit 2. Prosogan 30 mg/24 jam (IV) 3. Sukralfat syrup 3x cth I 15 menit ac 4. Diet makanan lunak 3x300 kkal sehari Laporan kasus
  • 11. BAB III PEMBAHASAN Pembahasan Sakit perut berulang Berkaitan dengan proses organik dan fungsional Keluhan mengarah pada sakit perut berulang, serangan sakit perut sebanyak tiga kali atau lebih selama periode tiga bulan atau lebih yang dapat mengakibatkan gangguan aktivitas. Sakit perut sejak 3 bulan SMRS Kelainan organik paling banyak adalah ulkus. Infeksi H. pylori faktor risiko terjadinya ulkus pada anak
  • 12. Infeksi H. Pylori H pylori bakteri gram negatif, melekat pada mukosa gaster, melalui enzim urease, menghambat gastrin menurunkan sekresi asam, menurunkan fungsi proteksi mukosa 20% populasi dewasa memiliki H. pylori, baik simptomatik dan asimptomatik. Pada anak, prevalensinya bisa lebih tinggi.
  • 13. Pembahasan Sakit perut berulang, lokasi epigastrium, disertai nyeri tekan kuadran kiri atas abdomen Kolonisasi H. pylori meningkatkan sekresi asam,menurunkan proteksi mukosa, iritasi mukosa akan merangsang reseptor nyeri viseral GIT Nyeri saat palpasi terjadi akibat penekanan pada kuadran kiri atas tepat pada regio organ gaster yang mengalami inflamasi dan ulkus akibat proses diatas.
  • 14. Pembahasan Akibat sakit perut ini, pasien terbangun ketika tidur malam hari Muntah berisi cairan dan makanan, 1 kali sehari, semakin sering dalam 1 bulan SMRS Tanda alarm
  • 16. Pembahasan Atas indikasi, dilakukan endoskopi pada Oktober 2018 Terdapat multipel ulkus pada antrum gaster Diberikan pengobatan Lansoprazol dan sukralfat Lansoprazole, derivat benzimidazol, menekan sekretori sel-sel parietal lambung, berikatan dengan saluran ion H+/K+-ATPase (pompa proton Berperan pada tahap akhir produksi asam lambung
  • 17. Pembahasan Endoskopi ulangan 13 November 2018 Ulkus mengalami perbaikan Sukralfat, oktasulfat sukrosa dan kompleks polialuminium hidroksida bekerja sebagai agen sitoprotektif. Sukralfat akan membentuk lapisan gel yang lengket dan tebal melekat kuat pada mukosa gaster dan duodenum
  • 18. Edukasi 1. Makan teratur, tidak terlambat 2. Hindari makanan pedas, berbumbu, cepat saji 3. Hindari minuman bersoda 4. Makan sedikit tapi sering 5. Tidak stres 6. Minum obat
  • 19. BAB V Penutup Sakit perut berulang dapat disebabkan oleh kelainan organik dan fungsional. Adanya alarm symptoms lebih mengarahkan kelainan organik sebagai sebab sakit perut berulang. Penatalaksanaan sakit perut berulang apabila ditemukan kelainan struktur dan fungsi saluran cerna dapat dengan medikamentosa disertai edukasi orangtua dan pasien