SlideShare a Scribd company logo
1 of 14
SAMBUTAN DAN ARAHAN
KEPALA BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN
Dr.Ir. Roy Alexander Sparringa, M.App.Sc
Undang-Undang Nomor
17 Tahun 2007 tentang
Rencana Pembangunan
Jangka Panjang Nasional
2005-2025
Pembangunan aparatur negara
dilakukan melalui reformasi birokrasi
untuk meningkatkan profesionalisme
aparatur negara dan untuk mewujudkan
tata pemerintahan yang baik, baik di
pusat maupun di daerah agar mampu
mendukung keberhasilan pembangunan
di bidang lainnya.
Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design
Reformasi Birokrasi 2010-2025
Beberapa Peraturan Menteri PAN dan RB tentang
Pedoman Pelaksanaan RB
 Badan POM menerjemahkan 8 (delapan) area perubahan
tersebut kedalam 8 (delapan) bidang, yaitu:
1) Manajemen Perubahan (Birokrasi dengan integritas dan
kinerja yang tinggi);
2) Penataan peraturan Perundang-undangan (Regulasi
yang lebih tertib, tidak tumpang tindih dan kondusif);
3) Penataan dan Penguatan Organisasi (Organisasi yang
tepat fungsi dan tepat ukuran);
4) Penataan Tata Laksana (System, proses dan prosedur
kerja yang jelas, efektif, efisien, terukur dan sesuai
dengan prinsip-prinsip good governance);
 8 (delapan) bidang RB ......:
5) Penataan Sistem Manajemen SDM (SDM aparatur yang
berintegritas, netral, kompeten, capable, professional, berkinerja
tinggi dan sejahtera);
6) Penguatan Akuntabilitas (Meningkatnya kapasitas dan
akuntabilitas kinerja birokrasi);
7) Penguatan Pengawasan (Meningkatnya penyelenggaraan
pemerintahan yang bersih dan bebas korupsi, kolusi dan
nepotisme); dan
8) Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik (Pelayanan prima sesuai
dengan kebutuhan dan harapan masyarakat).
(9) Selain itu diperlukan adanya kegiatan monitoring dan
evaluasi terhadap pelaksanaan Reformasi Birokrasi.
1. Undang-undang nomor 1Tahun 2004 tentang
Perbendaharaan Negara Pasal 55 ayat (4)
2. Peraturan Pemerintah Nomor 60Tahun 2008
 Membangun SPIP secara berkelanjutan pada
akhirnya ditujukan untuk menciptakan:
(1) Pelaporan keuangan pemerintah yang handal,
(2) Kegiatan yang efektif dan efisien,
(3)Taat pada peraturan, serta
(4) Iklim yang kondusif untuk mencegah korupsi
(clean government), memperkuat akuntabilitas
yang akhirnya menciptakan tata kelola
pemerintahan yang baik (good governance)
serta menunjang keberhasilan penerapan
reformasi birokrasi di Badan POM.
Unsur SPIP yang terdiri dari :
(1) Lingkungan Pengendalian;
(2) Penilaian Resiko;
(3) Kegiatan Pengendalian;
(4) Informasi dan Komunikasi;
(5) Pemantauan.
Harus diterapkan secara
terintegrasi dan menjadi bagian
integral dari kegiatan instansi
pemerintah.
ARAH
KEBIJAKAN
Mendorong perubahan paradigma pengawasan intern
dimana Inspektorat harus memperluas peran pengawasan
yang telah diembannya. Perubahan peran pengawasan
dilakukan dengan menitikberatkan pada 5 (lima) hal yaitu:
a) Memberikan fungsi assurance (penjaminan mutu).
b) Fungsi consulting (konsultasi) kepada manajemen.
c) Mengintensifkan upaya sosialisasi dan edukasi terkait dengan
perkembangan peraturan perundang-undangan yang berlaku dalam
pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan oleh aparatur negara; dan
d) Memiliki pemahaman yang memadai atas proses bisnis organisasi
sehingga dapat memetakan risiko dengan tepat dan memahami
implikasi hukum atas kebijakan publik.
e) Membantu mengidentifikasi dan mengevaluasi manajemen risiko
yang telah maupun akan dikembangkan satuan kerja Badan POM.
1
Mendukung peningkatkan kapabilitas APIP
yang memadai, baik dari aspek kelembagaan,
proses bisnis/tata kelola pengawasan,
maupun SDM. Peningkatan kapabilitas APIP
dengan menggunakan model Internal Audit
Capability Model (IA-CM).
2
Melibatkan Satuan Kerja/Unit Kerja Mandiri dalam
pengendalian intern Badan POM dengan
menitikberatkan unsur pemantauan melalui melalui 3
(tiga) lapis pertahanan/Three lines of defense.
3
PENERAPAN SPIP
Unit Operasional
Satgas SPIP
Inspektorat
 Unit operasional (manajemen) menerapkan
pengendalian intern sepanjang waktu.
 OKI (Operasionalisasi Unit Kepatuhan
Intern/Satgas SPIP) membantu manajemen
pada setiap level organisasi dengan melakukan
pemantauan penerapan pengendalian intern.
 Inspektorat memberikan asurans dan
konsultasi penerapan pengendalian intern.
 Pertama merupakan tanggungjawab manajemen
operasional untuk menjalankan kebijakan organisasi
dengan menjalankan pengendalian intern secara terus
menerus.
 Kedua dibentuk untuk membantu efektifitas
manajemen yang bertugas memantau pelaksanaan
pengendalian intern pada waktu-waktu yang
ditentukan,
 dan lini ketiga adalah auditor (APIP) yang bertugas
untuk melakukan pengawasan, pemantauan dan
pengendalian intern dengan waktu dan cakupan
kegiatan lebih fleksibel dari yang dilaksanakan oleh
UKI
3
Mengimplementasikan dan memantau program-
program Reformasi Birokrasi secara konsisten
terutama pada Bidang Penguatan Pengawasan
mengenai
▪ Gratifikasi,
▪ Penerapan SPIP,
▪ Pengaduan Masyarakat,
▪ Penanganan Whistle – Blowing System,
▪ Penanganan Benturan Kepentingan,
▪ Pembanguan Zona Intregitas (ZI) menuju
Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah
Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM).
4
Presentasi ka badan pom spip

More Related Content

Viewers also liked

portfolio - RidhoAlkahfi
portfolio - RidhoAlkahfiportfolio - RidhoAlkahfi
portfolio - RidhoAlkahfiridho alkahfi
 
Resume - Ridho Alkahfi
Resume - Ridho AlkahfiResume - Ridho Alkahfi
Resume - Ridho Alkahfiridho alkahfi
 
Galloping Gourmet Presentation-CHilliard
Galloping Gourmet Presentation-CHilliardGalloping Gourmet Presentation-CHilliard
Galloping Gourmet Presentation-CHilliardchiliquek
 
Надежда Прасолова_ЦБ России
Надежда Прасолова_ЦБ РоссииНадежда Прасолова_ЦБ России
Надежда Прасолова_ЦБ РоссииAleksandrs Baranovs
 
Presentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IVPresentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IValiyudhi_h
 
Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13
Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13
Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13pendidikanagamaislam
 
Dakwah Nabi Muhammad SAW
Dakwah Nabi Muhammad SAWDakwah Nabi Muhammad SAW
Dakwah Nabi Muhammad SAWEka Fatma
 
Brosur anamoliksir - Eliksir parasetamol
Brosur anamoliksir - Eliksir parasetamolBrosur anamoliksir - Eliksir parasetamol
Brosur anamoliksir - Eliksir parasetamolAnna Lisstya
 
2015 Sustainability Report Investors' Conference Call
2015 Sustainability Report Investors' Conference Call2015 Sustainability Report Investors' Conference Call
2015 Sustainability Report Investors' Conference CallTeckResourcesLtd
 
Дмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитен
Дмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитенДмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитен
Дмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитенAleksandrs Baranovs
 
Сергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПК
Сергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПКСергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПК
Сергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПКAleksandrs Baranovs
 
The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...
The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...
The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...Roberto Rocco
 
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan ivPaparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan ivErwan Wahyu Hidayat
 

Viewers also liked (17)

portfolio - RidhoAlkahfi
portfolio - RidhoAlkahfiportfolio - RidhoAlkahfi
portfolio - RidhoAlkahfi
 
Resume - Ridho Alkahfi
Resume - Ridho AlkahfiResume - Ridho Alkahfi
Resume - Ridho Alkahfi
 
Galloping Gourmet Presentation-CHilliard
Galloping Gourmet Presentation-CHilliardGalloping Gourmet Presentation-CHilliard
Galloping Gourmet Presentation-CHilliard
 
soal kelas v
soal kelas vsoal kelas v
soal kelas v
 
Надежда Прасолова_ЦБ России
Надежда Прасолова_ЦБ РоссииНадежда Прасолова_ЦБ России
Надежда Прасолова_ЦБ России
 
Presentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IVPresentasi seminar proposal diklat pim IV
Presentasi seminar proposal diklat pim IV
 
Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13
Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13
Surat Al Maidah Ayat 3 dan Surat Al Hujurat Ayat 13
 
Dakwah Nabi Muhammad SAW
Dakwah Nabi Muhammad SAWDakwah Nabi Muhammad SAW
Dakwah Nabi Muhammad SAW
 
Brosur anamoliksir - Eliksir parasetamol
Brosur anamoliksir - Eliksir parasetamolBrosur anamoliksir - Eliksir parasetamol
Brosur anamoliksir - Eliksir parasetamol
 
2015 Sustainability Report Investors' Conference Call
2015 Sustainability Report Investors' Conference Call2015 Sustainability Report Investors' Conference Call
2015 Sustainability Report Investors' Conference Call
 
Soal soal kelas iii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas iii - uts mid semester ii 09-10Soal soal kelas iii - uts mid semester ii 09-10
Soal soal kelas iii - uts mid semester ii 09-10
 
Дмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитен
Дмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитенДмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитен
Дмитрий Пережогин, Руководитель департамента транспорта, Московский метрополитен
 
Сергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПК
Сергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПКСергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПК
Сергей Мирошниченко, Заместитель коммерческого директора, НСПК
 
Resenha Crítica - Aula
Resenha Crítica - AulaResenha Crítica - Aula
Resenha Crítica - Aula
 
The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...
The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...
The Myth of Participation, or how participation will deliver the Right to the...
 
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan ivPaparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
Paparan seminar rpp diklatpim iii angkatan iv
 
!Prosedur install simda
!Prosedur install simda!Prosedur install simda
!Prosedur install simda
 

Similar to Presentasi ka badan pom spip

Paparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptx
Paparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptxPaparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptx
Paparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptxsuryani180680
 
Presentasi Refobir Wilayah I
Presentasi Refobir Wilayah IPresentasi Refobir Wilayah I
Presentasi Refobir Wilayah IGunawan Ari N
 
Penguatan pengawasan internal
Penguatan pengawasan internalPenguatan pengawasan internal
Penguatan pengawasan internalSujatmiko Wibowo
 
Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...
Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...
Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...akbarrachmawan1
 
Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)
Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)
Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)Idik Saeful Bahri
 
Manajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN Berakhlak
Manajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN BerakhlakManajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN Berakhlak
Manajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN BerakhlakSudiarStametPaloh
 
Permenpan no 30 tahun 2018
Permenpan no 30 tahun 2018 Permenpan no 30 tahun 2018
Permenpan no 30 tahun 2018 Hairi Mtp
 
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...Eka Yulianto
 
Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...
Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...
Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...Martina Melissa
 
Paper mssp analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb
Paper mssp   analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb Paper mssp   analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb
Paper mssp analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb Mulyadi Yusuf
 
Audit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusiaAudit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusiavellfire
 
Grand Design RB
Grand Design RBGrand Design RB
Grand Design RBrbpkalbar
 
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...Toharudin Toharudin
 
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...Antoni Butarbutar
 
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdfNezarAbdillah
 
Efektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi Daerah
Efektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi DaerahEfektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi Daerah
Efektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi DaerahDeddy Supriady Bratakusumah
 

Similar to Presentasi ka badan pom spip (20)

Paparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptx
Paparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptxPaparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptx
Paparan_Reformasi-Birokrasi-Materi-Sosialisasi-RB-Dirjen-Dikti.pptx
 
Presentasi Refobir Wilayah I
Presentasi Refobir Wilayah IPresentasi Refobir Wilayah I
Presentasi Refobir Wilayah I
 
Penguatan pengawasan internal
Penguatan pengawasan internalPenguatan pengawasan internal
Penguatan pengawasan internal
 
Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...
Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...
Reformasi Birokrasi dalam Model Kebijakan berdasarkan rencana strategis dan I...
 
Reformasi birokrasi
Reformasi birokrasiReformasi birokrasi
Reformasi birokrasi
 
Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)
Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)
Hukum Kepegawaian - Reformasi Birokrasi (Idik Saeful Bahri)
 
Manajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN Berakhlak
Manajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN BerakhlakManajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN Berakhlak
Manajemen Aparatur Sipil Negara Menuju ASN Berakhlak
 
Permenpan no 30 tahun 2018
Permenpan no 30 tahun 2018 Permenpan no 30 tahun 2018
Permenpan no 30 tahun 2018
 
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...
Begg,eka yulianto, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma. sistim pengawasan intern...
 
Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...
Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...
Sipi, martina melissa, prof. hapsi ali, pengendalian internal & unsur unsur p...
 
Paper mssp analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb
Paper mssp   analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb Paper mssp   analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb
Paper mssp analisis renstra dan capaian kinerja kemenpan rb
 
REFORMASI_BIROKRASI.pptx
REFORMASI_BIROKRASI.pptxREFORMASI_BIROKRASI.pptx
REFORMASI_BIROKRASI.pptx
 
Audit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusiaAudit sumber daya manusia
Audit sumber daya manusia
 
Grand Design RB
Grand Design RBGrand Design RB
Grand Design RB
 
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...
SI & PI, Toharudin, Hapzi Ali, PENGERTIAN COBIT, COSO DAN ERM SERTA IMPLEMENT...
 
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...
BE & GG, Antoni Butarbutar, Hapzi Ali, Ethics and Business; Audit & Internal ...
 
Paparan ZI (1).ppt
Paparan ZI (1).pptPaparan ZI (1).ppt
Paparan ZI (1).ppt
 
Paparan zi
Paparan ziPaparan zi
Paparan zi
 
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf3. BAHAN TAYANG RB.pdf
3. BAHAN TAYANG RB.pdf
 
Efektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi Daerah
Efektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi DaerahEfektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi Daerah
Efektivitas Tatalaksana Dalam Sektor Publikdi Daerah
 

More from aliyudhi_h

Presentasi CRGP 124 - Ali Yudhi
Presentasi CRGP 124 - Ali YudhiPresentasi CRGP 124 - Ali Yudhi
Presentasi CRGP 124 - Ali Yudhialiyudhi_h
 
Makalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdf
Makalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdfMakalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdf
Makalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdfaliyudhi_h
 
Diklat Sertifikasi CSEP BPKP
Diklat Sertifikasi CSEP BPKPDiklat Sertifikasi CSEP BPKP
Diklat Sertifikasi CSEP BPKPaliyudhi_h
 
Presentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM IIIPresentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM IIIaliyudhi_h
 
Presentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIPresentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIaliyudhi_h
 
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIRancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIaliyudhi_h
 
Laporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat Negara
Laporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat NegaraLaporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat Negara
Laporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat Negaraaliyudhi_h
 
Sosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasi
Sosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasiSosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasi
Sosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasialiyudhi_h
 
FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...
FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN  TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN  TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...
FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...aliyudhi_h
 
Presentation tesis
Presentation tesisPresentation tesis
Presentation tesisaliyudhi_h
 
Presentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPM
Presentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPMPresentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPM
Presentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPMaliyudhi_h
 
The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...
The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...
The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...aliyudhi_h
 
Presentasi leadership v4
Presentasi leadership v4Presentasi leadership v4
Presentasi leadership v4aliyudhi_h
 
Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)
Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)
Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)aliyudhi_h
 
Hewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply Chain
Hewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply ChainHewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply Chain
Hewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply Chainaliyudhi_h
 
Presentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUP
Presentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUPPresentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUP
Presentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUPaliyudhi_h
 
ForldRite Furniture Co : PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMAND
ForldRite Furniture Co :  PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMANDForldRite Furniture Co :  PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMAND
ForldRite Furniture Co : PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMANDaliyudhi_h
 
Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...
Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...
Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...aliyudhi_h
 

More from aliyudhi_h (20)

Presentasi CRGP 124 - Ali Yudhi
Presentasi CRGP 124 - Ali YudhiPresentasi CRGP 124 - Ali Yudhi
Presentasi CRGP 124 - Ali Yudhi
 
Makalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdf
Makalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdfMakalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdf
Makalah CRGP 124 Star BPKP - Ali Yudhi BPOM.pdf
 
Diklat Sertifikasi CSEP BPKP
Diklat Sertifikasi CSEP BPKPDiklat Sertifikasi CSEP BPKP
Diklat Sertifikasi CSEP BPKP
 
Presentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM IIIPresentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Seminar Proyek Perubahan Diklat PIM III
 
Presentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIPresentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Presentasi Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
 
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM IIIRancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
Rancangan Proyek Perubahan Diklat PIM III
 
Laporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat Negara
Laporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat NegaraLaporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat Negara
Laporan Proyek Perubahan Diklat Pim III Kementerian Sekretariat Negara
 
Diklat crmp
Diklat crmp Diklat crmp
Diklat crmp
 
Sosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasi
Sosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasiSosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasi
Sosialisasi Perka Badan POM tentang pengendalian gratifikasi
 
FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...
FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN  TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN  TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...
FAKTOR-FAKTOR PENGHAMBAT PENERAPAN TOTAL QUALITY MANAGEMENT PADA INSTANSI PE...
 
Presentation tesis
Presentation tesisPresentation tesis
Presentation tesis
 
Presentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPM
Presentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPMPresentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPM
Presentasi laporan akhir proyek perubahan diklat pim IV di PMPSDPM
 
The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...
The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...
The Impact of Strategic Human Resources Management on the Performance of Firm...
 
Presentasi leadership v4
Presentasi leadership v4Presentasi leadership v4
Presentasi leadership v4
 
Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)
Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)
Program Pengendalian Gratifikasi (PPG)
 
Hewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply Chain
Hewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply ChainHewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply Chain
Hewlett packard company Hewlett Packard Company Deskjet Printer Supply Chain
 
Presentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUP
Presentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUPPresentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUP
Presentasi telkom way LEADERSHIP ARCHITECTURE AND CORPORATE CULTURE TELKOM GROUP
 
ForldRite Furniture Co : PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMAND
ForldRite Furniture Co :  PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMANDForldRite Furniture Co :  PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMAND
ForldRite Furniture Co : PLANNING TO MEET A SURGE IN DEMAND
 
Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...
Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...
Rosewood Branding to Increase Customer Profitability and Lifetime Value l the...
 
Crm towngas
Crm towngasCrm towngas
Crm towngas
 

Recently uploaded

Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxBudyHermawan3
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxBudyHermawan3
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxBudyHermawan3
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxBudyHermawan3
 
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxPerencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxBudyHermawan3
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxBudyHermawan3
 
PPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptx
PPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptxPPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptx
PPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptxssuser8905b3
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditYOSUAGETMIRAJAGUKGUK1
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdfHarisKunaifi2
 
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxBudyHermawan3
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxBudyHermawan3
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxBudyHermawan3
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxBudyHermawan3
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxBudyHermawan3
 

Recently uploaded (14)

Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptxAparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
Aparatur Sipil Negara sebagai Perekat Bangsa.pptx
 
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptxPengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
Pengantar dan Teknik Public Speaking.pptx
 
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptxKonsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
Konsep Management RisikoRev Pak Budi.pptx
 
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptxInovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
Inovasi Pelayanan Publik Pemerintah .pptx
 
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptxPerencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
Perencanaan Pembangunan Desa berbasis akuntabel.pptx
 
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptxLAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
LAPORAN KEPALA DESA. sebagai kewajiban pptx
 
PPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptx
PPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptxPPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptx
PPT Seminar Kinerja Keuangan Provinsi Sulawesi tengah.pptx
 
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka KreditPermen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
Permen PANRB Nomor 3 Tahun 2023 - Tentang Penetapan Angka Kredit
 
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdfPemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten  .pdf
Pemekaran Kabupaten Banyuwangi menujumKota dan kabupaten .pdf
 
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama DesapptxPB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
PB.2.3 KERJA SAMA DESA. Perspektif Kerja sama Desapptx
 
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptxPB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
PB.1 BINA SUASANA DAN ORIENTASI BELAJAR.pptx
 
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptxMembangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
Membangun Budaya Ber-Integritas ASN.pptx
 
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptxTata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
Tata Kelola Pengadaan barang dan Jasa di Desa pptx
 
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptxPB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
PB.2 KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN PEMDES.pptx
 

Presentasi ka badan pom spip

  • 1. SAMBUTAN DAN ARAHAN KEPALA BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN Dr.Ir. Roy Alexander Sparringa, M.App.Sc
  • 2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional 2005-2025 Pembangunan aparatur negara dilakukan melalui reformasi birokrasi untuk meningkatkan profesionalisme aparatur negara dan untuk mewujudkan tata pemerintahan yang baik, baik di pusat maupun di daerah agar mampu mendukung keberhasilan pembangunan di bidang lainnya. Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-2025 Beberapa Peraturan Menteri PAN dan RB tentang Pedoman Pelaksanaan RB
  • 3.  Badan POM menerjemahkan 8 (delapan) area perubahan tersebut kedalam 8 (delapan) bidang, yaitu: 1) Manajemen Perubahan (Birokrasi dengan integritas dan kinerja yang tinggi); 2) Penataan peraturan Perundang-undangan (Regulasi yang lebih tertib, tidak tumpang tindih dan kondusif); 3) Penataan dan Penguatan Organisasi (Organisasi yang tepat fungsi dan tepat ukuran); 4) Penataan Tata Laksana (System, proses dan prosedur kerja yang jelas, efektif, efisien, terukur dan sesuai dengan prinsip-prinsip good governance);
  • 4.  8 (delapan) bidang RB ......: 5) Penataan Sistem Manajemen SDM (SDM aparatur yang berintegritas, netral, kompeten, capable, professional, berkinerja tinggi dan sejahtera); 6) Penguatan Akuntabilitas (Meningkatnya kapasitas dan akuntabilitas kinerja birokrasi); 7) Penguatan Pengawasan (Meningkatnya penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan bebas korupsi, kolusi dan nepotisme); dan 8) Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik (Pelayanan prima sesuai dengan kebutuhan dan harapan masyarakat). (9) Selain itu diperlukan adanya kegiatan monitoring dan evaluasi terhadap pelaksanaan Reformasi Birokrasi.
  • 5. 1. Undang-undang nomor 1Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara Pasal 55 ayat (4) 2. Peraturan Pemerintah Nomor 60Tahun 2008
  • 6.  Membangun SPIP secara berkelanjutan pada akhirnya ditujukan untuk menciptakan: (1) Pelaporan keuangan pemerintah yang handal, (2) Kegiatan yang efektif dan efisien, (3)Taat pada peraturan, serta (4) Iklim yang kondusif untuk mencegah korupsi (clean government), memperkuat akuntabilitas yang akhirnya menciptakan tata kelola pemerintahan yang baik (good governance) serta menunjang keberhasilan penerapan reformasi birokrasi di Badan POM.
  • 7. Unsur SPIP yang terdiri dari : (1) Lingkungan Pengendalian; (2) Penilaian Resiko; (3) Kegiatan Pengendalian; (4) Informasi dan Komunikasi; (5) Pemantauan. Harus diterapkan secara terintegrasi dan menjadi bagian integral dari kegiatan instansi pemerintah.
  • 9. Mendorong perubahan paradigma pengawasan intern dimana Inspektorat harus memperluas peran pengawasan yang telah diembannya. Perubahan peran pengawasan dilakukan dengan menitikberatkan pada 5 (lima) hal yaitu: a) Memberikan fungsi assurance (penjaminan mutu). b) Fungsi consulting (konsultasi) kepada manajemen. c) Mengintensifkan upaya sosialisasi dan edukasi terkait dengan perkembangan peraturan perundang-undangan yang berlaku dalam pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan oleh aparatur negara; dan d) Memiliki pemahaman yang memadai atas proses bisnis organisasi sehingga dapat memetakan risiko dengan tepat dan memahami implikasi hukum atas kebijakan publik. e) Membantu mengidentifikasi dan mengevaluasi manajemen risiko yang telah maupun akan dikembangkan satuan kerja Badan POM. 1
  • 10. Mendukung peningkatkan kapabilitas APIP yang memadai, baik dari aspek kelembagaan, proses bisnis/tata kelola pengawasan, maupun SDM. Peningkatan kapabilitas APIP dengan menggunakan model Internal Audit Capability Model (IA-CM). 2
  • 11. Melibatkan Satuan Kerja/Unit Kerja Mandiri dalam pengendalian intern Badan POM dengan menitikberatkan unsur pemantauan melalui melalui 3 (tiga) lapis pertahanan/Three lines of defense. 3 PENERAPAN SPIP Unit Operasional Satgas SPIP Inspektorat  Unit operasional (manajemen) menerapkan pengendalian intern sepanjang waktu.  OKI (Operasionalisasi Unit Kepatuhan Intern/Satgas SPIP) membantu manajemen pada setiap level organisasi dengan melakukan pemantauan penerapan pengendalian intern.  Inspektorat memberikan asurans dan konsultasi penerapan pengendalian intern.
  • 12.  Pertama merupakan tanggungjawab manajemen operasional untuk menjalankan kebijakan organisasi dengan menjalankan pengendalian intern secara terus menerus.  Kedua dibentuk untuk membantu efektifitas manajemen yang bertugas memantau pelaksanaan pengendalian intern pada waktu-waktu yang ditentukan,  dan lini ketiga adalah auditor (APIP) yang bertugas untuk melakukan pengawasan, pemantauan dan pengendalian intern dengan waktu dan cakupan kegiatan lebih fleksibel dari yang dilaksanakan oleh UKI 3
  • 13. Mengimplementasikan dan memantau program- program Reformasi Birokrasi secara konsisten terutama pada Bidang Penguatan Pengawasan mengenai ▪ Gratifikasi, ▪ Penerapan SPIP, ▪ Pengaduan Masyarakat, ▪ Penanganan Whistle – Blowing System, ▪ Penanganan Benturan Kepentingan, ▪ Pembanguan Zona Intregitas (ZI) menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). 4