SlideShare a Scribd company logo
Nama Kelompok : Ajeng Yasmine Mustika 
: Alya Putri Pertiwi 
: Annisa Monitha 
: Bianca Ayu Prastika 
: Cindy
PLASMA DARAH 
Plasma darah merupakan cairan yang 
menyertai sel-sel darah. Plasma darah ini 
berwarna kekuning-kuningan. Di dalamnya 
terkandung benang-benang 
fibrin/fibrinogen yang berguna untuk 
menutup luka yang terbuka. Plasma darah 
merupakan komponen terbesar dalam 
darah, dimana besar volume nya 55% dari 
volume darah .
Plasma darah terdiri dari : 
1) Air sebanyak 90% 
2) Protein darah , sebanyak 8% yang terdiri dari : 
• Antiheofilik ,berguna mencegah anemia 
• Tromboplastin ,berguna dalam proses pembekuan 
darah 
• Protrombin, mempunyai peranan penting dalam 
pembekuan darah 
• Fibrinogen, mempunyai peranan penting dalam 
pembekuan darah 
• Albumin ,mempunyai peranan penting untuk 
memelihara tekanan osmotik darah 
• Gammaglobulin ,berguna dalam senyawa antibodi
3) Garam mineral,sebanyak 0,9% yang terdiri 
dari NaCl, NaHCO3, Garam kalsium, Fosfor, 
Magnesium, dan Besi 
4) Bahan organik sebanyak 0.1% terdiri dari 
glukosa, asam amino, lemak, urea, asam 
urat, enzim dan antigen. 
Plasma darah yang tidak mengandung 
fibrinogen disebut serum . Serum 
mengandung zat antibodi yang berfungsi 
membinasakan protein asing yang masuk 
dalam tubuh.
Berikut adalah fungsi-fungsi dari plasma 
darah : 
• Menghasilkan zat kekebalan tubuh 
terhadap penyakit atau zat antibodi 
• Mengangkut sari-sari makanan,sisa 
metabolisme,dan hasil sekresi 
• Merupakan cadangan air untuk tubuh 
• Mencegah mengkerutnya dan 
tersumbatnya pembuluh darah 
• Membantu mempertahankan tekanan 
darah dan sirkulasi ke seluruh tubuh
TROMBOSIT 
Trombosit (Keping 
Darah) adalah bagian 
darah yang berperan 
dalam proses 
pembekuan darah.
Berikut adalah Ciri-ciri Trombosit : 
• Selnya tidak berinti,dan tidak berwarna 
• Mudah pecah dan bergumpal 
• Bentuk tidak teratur,sehingga disebut 
keping darah 
• Jumlahnya 200000-300000/mm3 
• Tempat pembentukan trombosit di 
sumsum tulang 
• Setelah masuk ke dalam aliran 
darah,trombosit bertahan hidup sekitar 8-9 
hari
Trombosit berfungsi untuk mengikat 
sel-sel darah bila terjadi luka sehingga 
darah membeku .Ketika pendarahan 
dari luka tiba-tiba terjadi, trombosit 
berkumpul di luka dan berusaha untuk 
memblokir aliran darah. Mineral 
kalsium, vitamin K, dan protein yang 
disebut fibrinogen membantu trombosit 
membentuk gumpalan.
Selain itu, ternyata Trombosit juga 
mempunyai peran dalam melawan 
infeksi virus dan bakteri dengan 
memakan virus dan bakteri yang 
masuk dalam tubuh kemudian 
dengan bantuan sel-sel kekebalan 
tubuh lainnya menghancurkan virus 
dan bakteri di dalam trombosit 
tersebut.
Keadaan jumlah trombosit lebih tinggi dari 
normal, yang dikenal sebagai 
Trombositosis, yang dapat menimbulkan 
risiko kesehatan yang serius. Terlalu 
banyak pembekuan darah dapat 
menyebabkan pembentukan bekuan 
darah yang dapat menyebabkan stroke. 
Sebaliknya ,jika jumlah trombosit lebih 
rendah dari normal, yang dikenal sebagai 
Trombositpenia, yang dapat menyebabkan 
perdarahan yang luas.
Mekanisme Pembekuan Darah 
1. Apabila jaringan tubuh terluka,maka 
trombosit yang rusak akan menghasilkan 
tromboplastin atau trombokinase. 
2. Trombokinase menyebabkan perubahan 
protrombin menjadi Trombin. Perubahan 
tersebut dipacu oleh ion kalsium. 
Protombin berupa senyawa globulin dan 
selalu dibentuk di hati dengan bantuan 
vitamin K .Apabila kekurangan vitamin K 
akan menyebabkan kecepatan 
pembekuan darah menjadi menurun.
3. Trombin bekerja sebagai enzim yang 
mengubah fibrinogen menjadi benang-benang 
fibrin. Dengan terbentuknya 
benang-benang fibrin yang bertautan 
menyebabkan sel-sel darah merah 
dan plasma terjaring membentuk 
bekuan.
PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT

More Related Content

What's hot

Laporan Praktikum Biokimia Darah
Laporan Praktikum Biokimia DarahLaporan Praktikum Biokimia Darah
Laporan Praktikum Biokimia Darah
Raymond Dwi Prasetya
 
Pemeriksaan retraksi bekuan
Pemeriksaan retraksi bekuanPemeriksaan retraksi bekuan
Pemeriksaan retraksi bekuan
Dian Jenova
 
Radioimmunoassay (ria)
Radioimmunoassay (ria)Radioimmunoassay (ria)
Radioimmunoassay (ria)Ahmad Fadli
 
Balantidium coli
Balantidium coliBalantidium coli
Balantidium coli
Arini Utami
 
Hemostasis uii
Hemostasis uiiHemostasis uii
Hemostasis uii
Muhammad Nugroho
 
Tutor 1
Tutor 1Tutor 1
Entamoeba hystolitica & entamoeba coli
Entamoeba hystolitica & entamoeba coliEntamoeba hystolitica & entamoeba coli
Entamoeba hystolitica & entamoeba coli
Arini Utami
 
PPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting TimePPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting Time
Riskymessyana99
 
Laporan praktikum iv
Laporan praktikum ivLaporan praktikum iv
Laporan praktikum iv
sarahmae26
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
Widdya Anggraini
 
PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)
PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)
PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)
LizaHardila
 
Plebotomi - teknik pengambilan darah vena
Plebotomi - teknik pengambilan darah venaPlebotomi - teknik pengambilan darah vena
Plebotomi - teknik pengambilan darah vena
Riskymessyana99
 
Morfologi jamur tugas
Morfologi jamur tugasMorfologi jamur tugas
Morfologi jamur tugas
progsus6
 
Bahan Ajar Sitohistoteknologi
Bahan Ajar SitohistoteknologiBahan Ajar Sitohistoteknologi
Bahan Ajar Sitohistoteknologi
Risa Wahyuningsih
 
Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA
Sarah Maulina
 
Pewarnaan Kapsul - Mikrobiologi
Pewarnaan Kapsul - MikrobiologiPewarnaan Kapsul - Mikrobiologi
Pewarnaan Kapsul - Mikrobiologi
Irawati Nurani
 
perbedaan gram positif dan gram negatif
perbedaan gram positif dan gram negatifperbedaan gram positif dan gram negatif
perbedaan gram positif dan gram negatif
Titis Sari
 
LED (Laju Endap Darah)
LED (Laju Endap Darah)LED (Laju Endap Darah)
LED (Laju Endap Darah)
Dyah Asih Setiatin
 

What's hot (20)

Laporan Praktikum Biokimia Darah
Laporan Praktikum Biokimia DarahLaporan Praktikum Biokimia Darah
Laporan Praktikum Biokimia Darah
 
Pemeriksaan retraksi bekuan
Pemeriksaan retraksi bekuanPemeriksaan retraksi bekuan
Pemeriksaan retraksi bekuan
 
Radioimmunoassay (ria)
Radioimmunoassay (ria)Radioimmunoassay (ria)
Radioimmunoassay (ria)
 
Balantidium coli
Balantidium coliBalantidium coli
Balantidium coli
 
Hemostasis uii
Hemostasis uiiHemostasis uii
Hemostasis uii
 
Tutor 1
Tutor 1Tutor 1
Tutor 1
 
Entamoeba hystolitica & entamoeba coli
Entamoeba hystolitica & entamoeba coliEntamoeba hystolitica & entamoeba coli
Entamoeba hystolitica & entamoeba coli
 
PPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting TimePPT Hematologi - Clotting Time
PPT Hematologi - Clotting Time
 
Laporan praktikum iv
Laporan praktikum ivLaporan praktikum iv
Laporan praktikum iv
 
Rkk22
Rkk22Rkk22
Rkk22
 
Parasitologi
ParasitologiParasitologi
Parasitologi
 
PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)
PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)
PEMERIKSAAN URINE (Urinalisis)
 
Plebotomi - teknik pengambilan darah vena
Plebotomi - teknik pengambilan darah venaPlebotomi - teknik pengambilan darah vena
Plebotomi - teknik pengambilan darah vena
 
Morfologi jamur tugas
Morfologi jamur tugasMorfologi jamur tugas
Morfologi jamur tugas
 
Bahan Ajar Sitohistoteknologi
Bahan Ajar SitohistoteknologiBahan Ajar Sitohistoteknologi
Bahan Ajar Sitohistoteknologi
 
Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA Pewarnaan BTA/BTTA
Pewarnaan BTA/BTTA
 
Pewarnaan Kapsul - Mikrobiologi
Pewarnaan Kapsul - MikrobiologiPewarnaan Kapsul - Mikrobiologi
Pewarnaan Kapsul - Mikrobiologi
 
perbedaan gram positif dan gram negatif
perbedaan gram positif dan gram negatifperbedaan gram positif dan gram negatif
perbedaan gram positif dan gram negatif
 
LED (Laju Endap Darah)
LED (Laju Endap Darah)LED (Laju Endap Darah)
LED (Laju Endap Darah)
 
Tkik4
Tkik4Tkik4
Tkik4
 

Similar to PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT

Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
Septian Muna Barakati
 
Nota transport bm f5
Nota transport bm f5Nota transport bm f5
Nota transport bm f5
azilla83
 
Tugas klsxia1 group5_penjelasangambar
Tugas klsxia1 group5_penjelasangambarTugas klsxia1 group5_penjelasangambar
Tugas klsxia1 group5_penjelasangambar
kisin hendrik
 
Darah
DarahDarah
Darah
materi-x2
 
Darah
DarahDarah
BIOMEDIK 8.pptx
BIOMEDIK 8.pptxBIOMEDIK 8.pptx
BIOMEDIK 8.pptx
Taslim21
 
18 reinaldi idsya
18 reinaldi idsya18 reinaldi idsya
18 reinaldi idsya
reinaldi idsya
 
5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx
5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx
5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx
MaykelAvrialdo
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
fahira_ila
 
UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013
UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013
UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013
Gambel Moral
 
Biologi Darah
Biologi DarahBiologi Darah
Biologi Darah
Vurie Ayu
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
Ryan Pangeran
 
Pertemuan 1 BLOOD
Pertemuan 1 BLOODPertemuan 1 BLOOD
Pertemuan 1 BLOOD
Asarotul Hijriyah
 
Asuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia Purpura
Asuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia PurpuraAsuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia Purpura
Asuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia PurpuraEndangPertiwi
 
Biologi peredaran darah kelas XI
Biologi peredaran darah kelas XIBiologi peredaran darah kelas XI
Biologi peredaran darah kelas XI
Quirella Bellinda
 
Sistem peredaran darah manusia bagian 1
Sistem peredaran darah manusia bagian 1Sistem peredaran darah manusia bagian 1
Sistem peredaran darah manusia bagian 1
Moh Hanafiah Pradani
 

Similar to PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT (20)

Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
 
Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
 
Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
 
Makalah trombosit
Makalah trombositMakalah trombosit
Makalah trombosit
 
Sistem peredaran darah
Sistem peredaran darahSistem peredaran darah
Sistem peredaran darah
 
Nota transport bm f5
Nota transport bm f5Nota transport bm f5
Nota transport bm f5
 
Tugas klsxia1 group5_penjelasangambar
Tugas klsxia1 group5_penjelasangambarTugas klsxia1 group5_penjelasangambar
Tugas klsxia1 group5_penjelasangambar
 
Darah
DarahDarah
Darah
 
Darah
DarahDarah
Darah
 
BIOMEDIK 8.pptx
BIOMEDIK 8.pptxBIOMEDIK 8.pptx
BIOMEDIK 8.pptx
 
18 reinaldi idsya
18 reinaldi idsya18 reinaldi idsya
18 reinaldi idsya
 
5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx
5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx
5_Gangguan Pembekuan pada Masa Hamil.pptx
 
Sistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusiaSistem peredaran darah manusia
Sistem peredaran darah manusia
 
UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013
UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013
UNRAM_FATERNA_ANATOMIDANFISIOLOGITERNAK_SMTR2_fisio 1 bu sri darah 5 april 2013
 
Biologi Darah
Biologi DarahBiologi Darah
Biologi Darah
 
Sistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran DarahSistem Peredaran Darah
Sistem Peredaran Darah
 
Pertemuan 1 BLOOD
Pertemuan 1 BLOODPertemuan 1 BLOOD
Pertemuan 1 BLOOD
 
Asuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia Purpura
Asuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia PurpuraAsuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia Purpura
Asuhan Keperawatan Idiopatik Trombositopenia Purpura
 
Biologi peredaran darah kelas XI
Biologi peredaran darah kelas XIBiologi peredaran darah kelas XI
Biologi peredaran darah kelas XI
 
Sistem peredaran darah manusia bagian 1
Sistem peredaran darah manusia bagian 1Sistem peredaran darah manusia bagian 1
Sistem peredaran darah manusia bagian 1
 

More from Annisa Monitha

Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Annisa Monitha
 
MENU SEHAT BMR BMI
MENU SEHAT BMR BMI MENU SEHAT BMR BMI
MENU SEHAT BMR BMI
Annisa Monitha
 
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASIPROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
Annisa Monitha
 
PROVINSI SUMATERA BARAT
PROVINSI SUMATERA BARAT PROVINSI SUMATERA BARAT
PROVINSI SUMATERA BARAT
Annisa Monitha
 
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Annisa Monitha
 
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIAGANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
Annisa Monitha
 
EMAS
EMAS EMAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
Annisa Monitha
 
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Annisa Monitha
 
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
Annisa Monitha
 
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
Annisa Monitha
 
Pengolahan batu bara dan minyak bumi
Pengolahan batu bara dan minyak bumiPengolahan batu bara dan minyak bumi
Pengolahan batu bara dan minyak bumi
Annisa Monitha
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Annisa Monitha
 
Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Kegunaan alkana alkuna dan alkena Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Annisa Monitha
 
Tugas biologi DAUN
Tugas biologi DAUNTugas biologi DAUN
Tugas biologi DAUN
Annisa Monitha
 

More from Annisa Monitha (15)

Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
 
MENU SEHAT BMR BMI
MENU SEHAT BMR BMI MENU SEHAT BMR BMI
MENU SEHAT BMR BMI
 
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASIPROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
 
PROVINSI SUMATERA BARAT
PROVINSI SUMATERA BARAT PROVINSI SUMATERA BARAT
PROVINSI SUMATERA BARAT
 
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
 
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIAGANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
 
EMAS
EMAS EMAS
EMAS
 
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
 
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
 
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
 
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
 
Pengolahan batu bara dan minyak bumi
Pengolahan batu bara dan minyak bumiPengolahan batu bara dan minyak bumi
Pengolahan batu bara dan minyak bumi
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
 
Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Kegunaan alkana alkuna dan alkena Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Kegunaan alkana alkuna dan alkena
 
Tugas biologi DAUN
Tugas biologi DAUNTugas biologi DAUN
Tugas biologi DAUN
 

Recently uploaded

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 

Recently uploaded (20)

FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 

PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT

  • 1. Nama Kelompok : Ajeng Yasmine Mustika : Alya Putri Pertiwi : Annisa Monitha : Bianca Ayu Prastika : Cindy
  • 2.
  • 3. PLASMA DARAH Plasma darah merupakan cairan yang menyertai sel-sel darah. Plasma darah ini berwarna kekuning-kuningan. Di dalamnya terkandung benang-benang fibrin/fibrinogen yang berguna untuk menutup luka yang terbuka. Plasma darah merupakan komponen terbesar dalam darah, dimana besar volume nya 55% dari volume darah .
  • 4.
  • 5. Plasma darah terdiri dari : 1) Air sebanyak 90% 2) Protein darah , sebanyak 8% yang terdiri dari : • Antiheofilik ,berguna mencegah anemia • Tromboplastin ,berguna dalam proses pembekuan darah • Protrombin, mempunyai peranan penting dalam pembekuan darah • Fibrinogen, mempunyai peranan penting dalam pembekuan darah • Albumin ,mempunyai peranan penting untuk memelihara tekanan osmotik darah • Gammaglobulin ,berguna dalam senyawa antibodi
  • 6. 3) Garam mineral,sebanyak 0,9% yang terdiri dari NaCl, NaHCO3, Garam kalsium, Fosfor, Magnesium, dan Besi 4) Bahan organik sebanyak 0.1% terdiri dari glukosa, asam amino, lemak, urea, asam urat, enzim dan antigen. Plasma darah yang tidak mengandung fibrinogen disebut serum . Serum mengandung zat antibodi yang berfungsi membinasakan protein asing yang masuk dalam tubuh.
  • 7. Berikut adalah fungsi-fungsi dari plasma darah : • Menghasilkan zat kekebalan tubuh terhadap penyakit atau zat antibodi • Mengangkut sari-sari makanan,sisa metabolisme,dan hasil sekresi • Merupakan cadangan air untuk tubuh • Mencegah mengkerutnya dan tersumbatnya pembuluh darah • Membantu mempertahankan tekanan darah dan sirkulasi ke seluruh tubuh
  • 8. TROMBOSIT Trombosit (Keping Darah) adalah bagian darah yang berperan dalam proses pembekuan darah.
  • 9. Berikut adalah Ciri-ciri Trombosit : • Selnya tidak berinti,dan tidak berwarna • Mudah pecah dan bergumpal • Bentuk tidak teratur,sehingga disebut keping darah • Jumlahnya 200000-300000/mm3 • Tempat pembentukan trombosit di sumsum tulang • Setelah masuk ke dalam aliran darah,trombosit bertahan hidup sekitar 8-9 hari
  • 10. Trombosit berfungsi untuk mengikat sel-sel darah bila terjadi luka sehingga darah membeku .Ketika pendarahan dari luka tiba-tiba terjadi, trombosit berkumpul di luka dan berusaha untuk memblokir aliran darah. Mineral kalsium, vitamin K, dan protein yang disebut fibrinogen membantu trombosit membentuk gumpalan.
  • 11. Selain itu, ternyata Trombosit juga mempunyai peran dalam melawan infeksi virus dan bakteri dengan memakan virus dan bakteri yang masuk dalam tubuh kemudian dengan bantuan sel-sel kekebalan tubuh lainnya menghancurkan virus dan bakteri di dalam trombosit tersebut.
  • 12. Keadaan jumlah trombosit lebih tinggi dari normal, yang dikenal sebagai Trombositosis, yang dapat menimbulkan risiko kesehatan yang serius. Terlalu banyak pembekuan darah dapat menyebabkan pembentukan bekuan darah yang dapat menyebabkan stroke. Sebaliknya ,jika jumlah trombosit lebih rendah dari normal, yang dikenal sebagai Trombositpenia, yang dapat menyebabkan perdarahan yang luas.
  • 13. Mekanisme Pembekuan Darah 1. Apabila jaringan tubuh terluka,maka trombosit yang rusak akan menghasilkan tromboplastin atau trombokinase. 2. Trombokinase menyebabkan perubahan protrombin menjadi Trombin. Perubahan tersebut dipacu oleh ion kalsium. Protombin berupa senyawa globulin dan selalu dibentuk di hati dengan bantuan vitamin K .Apabila kekurangan vitamin K akan menyebabkan kecepatan pembekuan darah menjadi menurun.
  • 14. 3. Trombin bekerja sebagai enzim yang mengubah fibrinogen menjadi benang-benang fibrin. Dengan terbentuknya benang-benang fibrin yang bertautan menyebabkan sel-sel darah merah dan plasma terjaring membentuk bekuan.

Editor's Notes

  1. ajeng
  2. alya
  3. annisa