SlideShare a Scribd company logo
1 of 50
TUGAS IPA
Nama Kelompok : Annisa Monita
Muhammad Fahri
Reza Tri Rizky
Satria Eko Wicaksono
Tanty Naomi
Penyebab utama yang membuat paru-
paru tidak berfungsi secara optimal adalah
infeksi virus dan bakteri serta polusi udara.
Polusi udara disebabkan oleh asap pabrik,
kendaraan, pembakaran, dan asap rokok.
Berikut adalah bentuk-bentuk gangguan
pada paru-paru :
Pneumonia
Penyakit ini disebabkan oleh bakteri, virus
atau jamur yang menginfeksi paru-paru
khususnya di alveolus. Penyakit ini
menyebabkan oksigen susah masuk karena
alveolus dipenuhi oleh cairan. Apabila telah
menderita pneumonia, biasanya
disembuhkan dengan meminum antibiotik.
Penyakit ini dapat dicegah dengan Selalu
memelihara kebersihan dan menjaga daya
tahan tubuh tetap kuat dapat mencegah agar
bakteri tidak mampu menembus pertahanan
kesehatan tubuh.
Tubrculosis (TBC)
Penyakit TBC disebabkan oleh
bakteri Mycobacterium tuberculosis. Penyakit ini
dapat menular melalui percikan ludah saat
penderita batuk. Bakteri ini menyerang paru-paru
sehingga pada bagian dalam alveolus terdapat
bintil-bintil.Pencegahan penyakit ini dapat
dilakukan dengan menghindari kontak dengan
penderita TBC. TBC dapat disembuhkan dengan
pemakaian obat. Bila diperlukan, penderita TBC
dapat juga dikarantina di tempat khusus agar tidak
menularkan penyakitnya.
Asma
Asma merupakan penyempitan saluran
pernapasan utama pada paru-paru. Gejala
penyakit ini ditandai dengan susah untuk
bernapas atau sesak napas. Penyakit ini tidak
menular dan bersifat menurun. Kondisi lingkungan
yang udaranya tidak sehat atau telah tercemar
akan memicu serangan asma. Penyakit Asma
sampai saat ini belum dapat diobati secara tuntas,
ini artinya serangan asma dapat terjadi
dikemudian hari. Penanganan dan pemberian
obat-obatan kepada penderita asma adalah
sebagai tindakan mengatasi serangan yang timbul
yang mana disesuaikan dengan tingkat keparahan
dari tanda dan gejala itu sendiri.
Emfisema
Emfisema adalah kondisi di mana kantung udara
di paru-paru secara bertahap hancur, membuat
napas lebih pendek. Emfisema disebabkan karena
hilangnya elastisitas alveolus. Alveolus sendiri
adalah gelembung-gelembung yang terdapat
dalam paru-paru. Pada penderita emfisema,
volume paru-paru lebih besar dibandingkan
dengan orang yang sehat karena karbondioksida
yang seharusnya dikeluarkan dari paru-paru
terperangkap didalamnya. Asap rokok dapat
penyebab kehilangan elastisitas pada paru-paru
ini.Menghindari asap rokok adalah langkah terbaik
untuk mencegah penyakit ini. Berhenti merokok
juga sangat penting.
Bronkitis
Bronkitis adalah peradangan pada bronkus.
Penyebabnya bisa karena infeksi kuman, bakteri
atau virus. Penyebab lainnya adalah asap rokok,
debu, atau polutan udara. Gejalanya adalah batuk
disertai demam atau dahak berwarna kuning
karena infeksi kuman. Pencegahannya dapat
dilakukan dengan meningkatkan daya tahan tubuh
merupakan salah satu pencegahan yang dapat
dilakukan. Untuk pengobatan bila disebabkan oleh
bakteri atau kuman dapat diatasi dengan
meminum antibiotik sesuai anjuran dokter. Bila
disebabkan oleh virus, biasanya digunakan obat-
obatan untuk meringankan gejala.
Pleuritis
Pleuritis adalah radang pada pleura, yaitu
lapisan titpis yang membungkus paru-paru
yang disebabkan penumpukan cairan
dalam rongga pleura.Juga dapat
disebabkan oleh infeksi bakteri. Pleuritis
ditandai dengan rasa sakit di bagian dada,
terutama saat menarik napas panjang
atau batuk .
Rhinitis dan Sinusitis
Rhinitis adalah radang pada rongga
hidung, sedangkan sinusitis adalah
peradangan pada sebelah atas rongga
hidung. Alergen yang terhirup seperti
debu, spora jamur, bulu binatang, serbuk
sari bunga, dan lain-lain menimbulkan
reaksi alergi dan pembengkakan yang
dapat berpengaruh atas timbulnya
serangan sinusitis dan rhinitis.
Kanker Paru-paru
Kanker paru-paru merupakan penyakit dengan ciri
khas adanya pertumbuhan sel yang tidak
terkontrol pada jaringan paru-paru. Bila tidak
dirawat, pertumbuhan sel ini dapat menyebar ke
luar dari paru-paru . Penyebab paling umum
kanker paru adalah paparan dalam jangka waktu
yang lama terhadap asap tembakau,rokok
maupun asap rokok. Gejala yang umum terjadi
antara lain : Batuk yang terus bertambah berat
atau tidak kunjung sembuh ,Kesulitan bernafas,
misalnya sesak nafas dan lain sebagainya. Kita
dapat mencegah penyakit ini dengan cara seperti :
Tidak merokok, Hindari asap rokok, berolahraga.
Fungsi ginjal dapat terganggu karena infeksi
bakteri, radang, batu ginjal, dan sebagainya.
Jika salah satu ginjal tidak berfungsi atau
mengalami gangguan, maka ginjal yang
satunya lagi akan mengambil alih tugas ginjal
yang pertama. Namun ginjal bisa rusak
kedua-duanya dan ini akan berakibat sangat
fatal karena urea akan tertimbun dalam tubuh
dan menyebabkan kematian. Berikut ini
adalah kelainan dan penyakit pada ginjal :
Batu Ginjal
Batu ginjal adalah penyakit yang ditandai dengan
adanya pengendapan garam kalsium di dalam rongga
ginjal, saluran ginjal, atau kandung kemih. Batu ginjal
berbentuk kristal yang tidak bisa larut dan
mengandung kalsium oksalat, asam urat, dan kristal
kalsium fosfat. Penyebabnya adalah karena terlalu
banyak mengonsumsi garam mineral dan terlalu
sedikit mengonsumsi air. Batu ginjal dapat
menyebabkan penyempitan saluran buang air kecil.
Penyakit ini dapat diatasi dengan pembedahan dan
sinar laser. Tujuan dari pembedahan untuk
membuang endapan garam kalium. Tujuan
menggunakan sinar laser untuk memecahkan
endapan garam kalsium.
Nefritis
Nefritis adalah kerusakan bagian glomerulus ginjal
yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Nefritis
biasanya disebabkan adanya bakteri
Streptococcus. Rusaknya nefron mengakibatkan
urine masuk kembali ke dalam darah dan
penyerapan air menjadi terganggu sehingga
timbul pembengkakan di daerah kaki. Penderita
nefritis bisa disembuhkan dengan cangkokan
ginjal atau cuci darah secara rutin. Cuci darah
biasanya dilakukan sampai penderita
mendapatkan donor ginjal yang memiliki
kesesuaian jaringan dengan organ penderita.
Diabetes Mellitus
Diabetes mellitus adalah penyakit yang
ditandai adanya glukosa dalam urine.
Penyakit tersebut sering juga disebut
penyakit gula atau kencing manis .Penyakit
ini disebabkan oleh kekurangan hormon
insulin. Hal ini disebabkan karena proses
perombakan glukosa menjadi glikogen
terganggu sehingga glukosa darah
meningkat. Ginjal tidak mampu menyerap
seluruh glukosa tersebut. Akibatnya, glukosa
diekskresikan bersama urine. Penyakit ini
dapat dicegah dengan mengontrol kebiasaan
makan,olahraga secara teratur dan
kendalikan berat badan.
Gagal Ginjal
Gagal ginjal adalah kelainan ginjal yang tidak
berfungsi sebagaimana mestinya (sebagai alat
penyaring darah). Gagal ginjal terjadi jika salah
satu ginjal tidak berfungsi. Kegagalan salah satu
ginjal ini akan diambil alih tugasnya oleh ginjal
lain. Namun, keadaan ini akan tetap menimbulkan
resiko sangat tinggi. Karena menyebabkan
penimbunan urea dalam tubuh dan kematian.
Penderita gagal ginjal sementara dapat ditolong
dengan cuci darah secara berkala. Penyakit ini
dapat diatasi dengan cangkok ginjal atau
menggunakan ginjal tiruan sampai ginjal yang asli
dapat kembali berfungsi.
Albuminuria
Albuminuria adalah suatu kelainan pada
ginjal dimana di dalam urine terdapat
albumin (protein). Hal ini disebabkan oleh
kerusakan pada glomerulus yang
menyebabkan protein lolos dan masuk ke
dalam nefron. Untuk mengurangi resiko
terjadinya albuminuria bisa dimulai
dengan membiasakan diri minum 8 gelas
sehari, walaupun sebetulnya tidak merasa
haus.
Hepatitis
Hepatitis adalah radang hati yang disebabkan
oleh virus. Virus hepatitis ada beberapa macam,
misalnya virus hepatitis A dan hepatitis B.
Hepatitis yang disebabkan oleh virus hepatitis B
lebih berbahaya daripada hepatitis yang
disebabkan oleh virus hepatitis A. Penyebaran
virus hepatitis A ini terjadi akibat buruknya tingkat
kebersihan. Di negara-negara berkembang sering
terjadi wabah yang penyebarannya terjadi melalui
air dan makanan. Virus hepatitis B penularannya
tidak semudah virus hepatitis A. Virus hepatitis B
ditularkan melalui darah atau produk darah.
Penularan biasanya terjadi di antara para pemakai
obat yang menggunakan jarum suntik bersama-
sama, atau di antara mitra seksual.
Pengobatan penyakit ini dapat dilakukan dengan
Penyakit kuning disebabkan oleh tersumbatnya
saluran empedu yang mengakibatkan cairan
empedu tidak dapat dialirkan ke dalam usus dua
belas jari, sehingga masuk ke dalam darah dan
warna darah menjadi kuning. Kulit penderita
tampak pucat kekuningan, bagian putih bola
mata berwarna kekuningan, dan kuku jaripun
berwarna kuning.
Hal ini terjadi karena di seluruh tubuh terdapat
pembuluh darah yang mengangkut darah
berwarna kekuningan karena bercampur dengan
cairan empedu. Penularan sering terjadi melalui
konsumsi makanan dan minuman yang
tercemar, hubungan sex bebas, kontak dengan
darah penderita (mulai hal yang sepele alat
potong kuku, silet jenggot dan sikat gigi) jarum
suntik hingga transfusi darah yang tercemar
darah Penderita. Pencegahannya,karena
disebabkan oleh karena Virus maka
kembangkan gaya hidup sehat, benar benar
mengetahui obat obatan yang dikonsumsi dan
selalu melakukan Medical checkup rutin setiap
tahun.
Sirosis Hati
Sirosis hati adalah keadaan penyakit
dimana fungsi hati sudah sangat
terganggu akibat banyaknya jaringan ikat
di dalam hati. Sirosis hati dapat terjadi
karena virus hepatitis B dan C,
mengkonsumsi alkohol terlalu banyak atau
karena penyakit lain yang menyebabkan
sumbatan saluran empedu. Penyakit
Sirosis ini tidak dapat disembuhkan.
Kanker Hati
Kanker hati terjadi apabila sel kanker
berkembang pada jaringan hati. Gejala
penyakit ini seperti sakit di bagian perut,
mengalami penurunan berat badan dan
jika diraba bagian atas kanan perut akan
terasa ada benjolan.
Perlemakan Hati
Perlemakan hati terjadi bila penimbunan
lemak melebihi 5 % dari berat hati atau
mengenai lebih dari separuh jaringan sel hati.
Perlemakan hati ini sering berpotensi menjadi
penyebab kerusakan hati dan sirosis hati.
Kelainan ini dapat timbul karena
mengkonsumsi alkohol berlebih disebut ASH
(Alcoholic Steatohepatitis), maupun bukan
karena alkohol disebut NASH (Nonalcoholic
Steatohepatitis).Selain itu penyakit ini juga
dapat disebabkan mengkonsumsi makanan
yang mengandung banyak lemak.
Kelainan dan penyakit yang berhubungan
dengan kulit sering kita temukan dalam
kehidupan sehari-hari. Ada penyakit yang
tidak berbahaya dan berbahaya.
Gangguan kulit yang biasa terjadi adalah
sebagai berikut :
Biduran
Biduran disebabkan oleh udara dingin, alergi
makanan, dan alergi bahan kimia. Biduran
ditandai dengan timbulnya bentol-bentol yang
tidak beraturan dan terasa gatal. Biduran
dapat berlangsung beberapa jam dan dapat
juga berlangsung berhari-hari. Jika penyakit
ini disebabkan oleh alergi, maka cara
pencegahannya adalah dengan menghindari
bahan makanan dan produk kimia yang
menyebabkan alergi. Pengobatan dapat
dilakukan dengan menggunakan resep obat
yang diberikan oleh dokter.
Ringworm
Ringworm adalah sejenis jamur yang
menginfeksi kulit. Infeksi ini ditandai
dengan timbulnya bercak lingkaran di kulit.
Pencegahan penyakit ini dilakukan
dengan menjaga agar kulit tetap kering
dan tidak lembab. Pengobatannya
dilakukan dengan mengkonsumsi obat anti
jamur.
Psoriasis
Penyebab pasti dari penyakit ini belum bisa
ditentukan, tetapi hasil dari banyak penelitian
penyakit ini disebabkan adanya gangguan
pada sistem kekebalan tubuh. Ada dua tipe
sel darah putih yang berperan dalam sistem
kekebalan tubuh kita, yaitu sel limfosit T dan
limfosit B. Pada psoriaris terjadi aktivasi
limfosit T yang tidak normal di kulit. Ini
menyebabkan kulit menjadi meradang secara
berlebihan.Gejala yang ditimbulkannya
adalah kulit kemerahan yang dapat terjadi di
kulit kepala, sikut, punggung, dan lutut.
Kanker Kulit
Penyakit kanker kulit disebabkan oleh
penerimaan sinar matahari yang
berlebihan. Penyakit ini lebih sering
menyerang orang yang berkulit putih atau
terang, karena warna kulit tersebut lebih
sensitif terhadap sinar
matahari.Pencegahan dapat dilakukan
dengan tabir surya atau menghindari
kontak dengan sinar matahari yang terlalu
banyak.
Panu
Panu adalah penyakit yang disebabkan
oleh jamur dan menimbulkan rasa gatal.
Rasa gatal akan semakin terasa jika
terkena keringat. Bercak-bercak ini bisa
berwarna putih, coklat atau merah
tergantung warna kulit si penderita. Panu
paling banyak dijumpai pada remaja usia
belasan. Meskipun begitu panau juga bisa
ditemukan pada penderita berumur tua.
Penyakit ini dapat dicegah dengan
menjaga kebersihan badan. Panu dapat
diobati dengan obat-obatan tradisional
seperti daun sirih yang dicampur dengan
kapur sirih dan dioles pada kulit yang
terserang Panu. Atau juga dapat
digunakan obat-obat yang di jual di
pasaran seperti Pandas dan Kalpanax.
Jerawat
Jerawat adalah penyakit yang biasanya
muncul di wajah, leher, punggung, bahu,
dada, bahkan di lengan atas. Jerawat
disebabkan oleh tersumbatnya pori-pori
kulit oleh kotoran. Selai itu jerawat juga
dapat disebabkan oleh sel-sel kulit mati,
produksi minyak berlebihan, bakteri,
kosmetik, telpon genggam dan stress.
Jerawat dapat dicegah dengan cara
menjaga kulit tetap sehat .
Skabies
Kudis (skabies) disebabkan oleh tungau
yang dikenal dengan nama Sarcoptes
scabiei . Kudis adalah penyakit yang
menular. Penderita akan merasa gatal
yang luar biasa. Penyakit ini seringkali
dijumpai pada anak-anak. Kudis biasanya
ditemukan pada selah-selah jari tangan,
pergelangan tangan, dan pinggang batas
celana.Pencegahannya daat dilakukan
dengan menjaga kebersihan diri kulit.
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA
GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA

More Related Content

What's hot

Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMPProses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Lili Andajani
 
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMPSistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
Lili Andajani
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Rian Maulana
 
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Lili Andajani
 

What's hot (20)

Kemagnetan
KemagnetanKemagnetan
Kemagnetan
 
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSPPeredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
Peredaran darah pada manusia SMP Kelas VIII KTSP
 
Modul 4 pembelajaran 1-tanah dan keberlangsungan kehidupan
Modul 4 pembelajaran 1-tanah dan keberlangsungan kehidupanModul 4 pembelajaran 1-tanah dan keberlangsungan kehidupan
Modul 4 pembelajaran 1-tanah dan keberlangsungan kehidupan
 
Sistem Ekskresi Pada Manusia
Sistem Ekskresi Pada ManusiaSistem Ekskresi Pada Manusia
Sistem Ekskresi Pada Manusia
 
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani ) PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
PPT PENCEMARAN LINGKUNGAN ( Yani Sutriyani )
 
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptxBab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
Bab 9 Tanah dan Keberlangsungan Kehidupan PPT 2003-2007.pptx
 
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMPProses pernapasan untuk kelas 8 SMP
Proses pernapasan untuk kelas 8 SMP
 
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
teknologi ramah lingkungan IPA Kelas 9 BAB 10
 
Ipa8 kd8-aplikasi konsep tekanan zat pada makhluk hidup
Ipa8 kd8-aplikasi konsep tekanan zat pada makhluk hidupIpa8 kd8-aplikasi konsep tekanan zat pada makhluk hidup
Ipa8 kd8-aplikasi konsep tekanan zat pada makhluk hidup
 
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
Struktur dan Fungsi Tumbuhan - IPA Kelas 8
 
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMPSistem gerak untuk kelas 8 SMP
Sistem gerak untuk kelas 8 SMP
 
Gaya dan gerak
Gaya dan gerakGaya dan gerak
Gaya dan gerak
 
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada ManusiaPower Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
Power Point Biologi SMA Kelas XI Sistem Ekskresi Pada Manusia
 
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
Zat adiktif-dan-psikotropika kelas 8
 
Sistem Pernafasan Pada Manusia
Sistem Pernafasan Pada ManusiaSistem Pernafasan Pada Manusia
Sistem Pernafasan Pada Manusia
 
Pesawat Sederhana
Pesawat Sederhana Pesawat Sederhana
Pesawat Sederhana
 
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuranBahan ajar unsur-senyawa-campuran
Bahan ajar unsur-senyawa-campuran
 
Gerak pada Tumbuhan
Gerak pada TumbuhanGerak pada Tumbuhan
Gerak pada Tumbuhan
 
Sistem pernapasan - Biologi kelas 8 / 2 SMP
Sistem pernapasan - Biologi kelas 8 / 2 SMPSistem pernapasan - Biologi kelas 8 / 2 SMP
Sistem pernapasan - Biologi kelas 8 / 2 SMP
 
Bab 4.2 Gerak IPA Kelas 7 (Gaya) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka
Bab 4.2 Gerak IPA Kelas 7 (Gaya) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo  Kurikulum MerdekaBab 4.2 Gerak IPA Kelas 7 (Gaya) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo  Kurikulum Merdeka
Bab 4.2 Gerak IPA Kelas 7 (Gaya) SMP Ibrahimy 1 Sukorejo Kurikulum Merdeka
 

Viewers also liked

Viewers also liked (20)

Gangguan sistem ekskresi pada manusia
Gangguan sistem ekskresi pada manusiaGangguan sistem ekskresi pada manusia
Gangguan sistem ekskresi pada manusia
 
Kelainan dan penyakit pada ginjal
Kelainan dan penyakit pada ginjalKelainan dan penyakit pada ginjal
Kelainan dan penyakit pada ginjal
 
Gagal ginjal kronis
Gagal ginjal kronisGagal ginjal kronis
Gagal ginjal kronis
 
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
POWER POINT SISTEM EKSKRESI MANUSIA
 
Batu ginjal
Batu ginjalBatu ginjal
Batu ginjal
 
Batu ginjal
Batu ginjalBatu ginjal
Batu ginjal
 
Batu ginjal
Batu ginjalBatu ginjal
Batu ginjal
 
Gagal ginjal kronis
Gagal ginjal kronisGagal ginjal kronis
Gagal ginjal kronis
 
Presentasi Gagal ginjal akut dan kronik
Presentasi Gagal ginjal akut dan kronikPresentasi Gagal ginjal akut dan kronik
Presentasi Gagal ginjal akut dan kronik
 
Presentasi ckd (gagal ginjal kronik)
Presentasi ckd (gagal ginjal kronik)Presentasi ckd (gagal ginjal kronik)
Presentasi ckd (gagal ginjal kronik)
 
Gangguan atau penyakit pada hati dan paru paru
Gangguan atau penyakit pada hati dan paru paruGangguan atau penyakit pada hati dan paru paru
Gangguan atau penyakit pada hati dan paru paru
 
Sistem ekskresi-pada-manusia
Sistem ekskresi-pada-manusiaSistem ekskresi-pada-manusia
Sistem ekskresi-pada-manusia
 
kelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulitkelainan dan Penyakit pada kulit
kelainan dan Penyakit pada kulit
 
Ginjal
GinjalGinjal
Ginjal
 
Ginjal
GinjalGinjal
Ginjal
 
Sistem ekskresi paru paru
Sistem ekskresi paru paru Sistem ekskresi paru paru
Sistem ekskresi paru paru
 
Sistem ekskresi
Sistem  ekskresiSistem  ekskresi
Sistem ekskresi
 
Penyakit Ginjal Kronik
Penyakit Ginjal KronikPenyakit Ginjal Kronik
Penyakit Ginjal Kronik
 
Gagal ginjal kronis 2(1)
Gagal ginjal kronis 2(1)Gagal ginjal kronis 2(1)
Gagal ginjal kronis 2(1)
 
Power Point Ginjal
Power Point GinjalPower Point Ginjal
Power Point Ginjal
 

Similar to GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA

PPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptx
PPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptxPPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptx
PPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptx
SiskaPane
 
Kelainan sistem ekskresi
Kelainan sistem ekskresiKelainan sistem ekskresi
Kelainan sistem ekskresi
VJ Asenk
 
Penyakit dan kelainan pada sistem ekskresi
Penyakit dan kelainan pada sistem ekskresiPenyakit dan kelainan pada sistem ekskresi
Penyakit dan kelainan pada sistem ekskresi
VJ Asenk
 
Kelainan pada respirasi & ekskresi kel iv
Kelainan pada respirasi & ekskresi kel ivKelainan pada respirasi & ekskresi kel iv
Kelainan pada respirasi & ekskresi kel iv
Welly Andrei
 
Gangguan Pada Sistem Eksresi Manusia
Gangguan Pada Sistem Eksresi ManusiaGangguan Pada Sistem Eksresi Manusia
Gangguan Pada Sistem Eksresi Manusia
KhamalYusuf
 
Kelainan & penyakit sistem pernapasan
Kelainan & penyakit sistem pernapasanKelainan & penyakit sistem pernapasan
Kelainan & penyakit sistem pernapasan
Mil Samawati
 
131550624 makalah-askep-pielonefritis
131550624 makalah-askep-pielonefritis131550624 makalah-askep-pielonefritis
131550624 makalah-askep-pielonefritis
shaniawira dika
 

Similar to GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA (20)

PPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptx
PPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptxPPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptx
PPT Sistem Ekskresi Pertemuan 3 dan ke 4.pptx
 
Sistem ekresi
Sistem ekresiSistem ekresi
Sistem ekresi
 
Kelainan sistem ekskresi
Kelainan sistem ekskresiKelainan sistem ekskresi
Kelainan sistem ekskresi
 
Penyakit dan kelainan pada sistem ekskresi
Penyakit dan kelainan pada sistem ekskresiPenyakit dan kelainan pada sistem ekskresi
Penyakit dan kelainan pada sistem ekskresi
 
Infeksi saluran kemih
Infeksi saluran kemihInfeksi saluran kemih
Infeksi saluran kemih
 
Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA
Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA
Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA
 
Tuberculosis Pada Ginjal
Tuberculosis Pada GinjalTuberculosis Pada Ginjal
Tuberculosis Pada Ginjal
 
Infeksi saluran kemih
Infeksi saluran kemihInfeksi saluran kemih
Infeksi saluran kemih
 
Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA
Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA
Infeksi saluran kemih AKPER PEMKAB MUNA
 
Penyakit tidak berjangkit
Penyakit tidak berjangkitPenyakit tidak berjangkit
Penyakit tidak berjangkit
 
Bab i1
Bab i1Bab i1
Bab i1
 
Gangguan pada organ pernapasan manusia 2
Gangguan pada organ pernapasan manusia 2Gangguan pada organ pernapasan manusia 2
Gangguan pada organ pernapasan manusia 2
 
Materi Gangguan pada Sistem Pencernaan.pdf
Materi Gangguan pada Sistem Pencernaan.pdfMateri Gangguan pada Sistem Pencernaan.pdf
Materi Gangguan pada Sistem Pencernaan.pdf
 
Obat wasir yg aman untuk penderita sipilis
Obat wasir yg aman untuk penderita sipilisObat wasir yg aman untuk penderita sipilis
Obat wasir yg aman untuk penderita sipilis
 
Kelainan pada respirasi & ekskresi kel iv
Kelainan pada respirasi & ekskresi kel ivKelainan pada respirasi & ekskresi kel iv
Kelainan pada respirasi & ekskresi kel iv
 
Gangguan pada organ pernapasan manusia
Gangguan pada organ pernapasan manusiaGangguan pada organ pernapasan manusia
Gangguan pada organ pernapasan manusia
 
Gangguan Pada Sistem Eksresi Manusia
Gangguan Pada Sistem Eksresi ManusiaGangguan Pada Sistem Eksresi Manusia
Gangguan Pada Sistem Eksresi Manusia
 
PATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHAN
PATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHANPATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHAN
PATHOFIS GANGGUAN PERKEMIHAN
 
Kelainan & penyakit sistem pernapasan
Kelainan & penyakit sistem pernapasanKelainan & penyakit sistem pernapasan
Kelainan & penyakit sistem pernapasan
 
131550624 makalah-askep-pielonefritis
131550624 makalah-askep-pielonefritis131550624 makalah-askep-pielonefritis
131550624 makalah-askep-pielonefritis
 

More from Annisa Monitha

More from Annisa Monitha (15)

Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan IndonesiaPerjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan Indonesia
 
MENU SEHAT BMR BMI
MENU SEHAT BMR BMI MENU SEHAT BMR BMI
MENU SEHAT BMR BMI
 
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASIPROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
PROSES DAN SIKLUS MENSTRUASI DAN PEMBERIAN ASI
 
PROVINSI SUMATERA BARAT
PROVINSI SUMATERA BARAT PROVINSI SUMATERA BARAT
PROVINSI SUMATERA BARAT
 
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
Pengaruh Psikotropika Dan Narkotika Pada Sistem Koordinasi
 
PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT
PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT
PLASMA DARAH DAN TROMBOSIT
 
EMAS
EMAS EMAS
EMAS
 
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
LIMIT FUNGSI TRIGONOMETRI,LIMIT KHUSUS,DISKONTINUITAS DAN KONTINUITAS
 
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
Hutan Amazon(Amerika) dan Hutan Kalimantan (Indonesia)
 
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
SINTESIS PROTEIN DAN REPODUKSI SEL
 
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
FAKTOR PENYEBAB KEDATANGAN BANGSA EROPA KE INDONESIA
 
Pengolahan batu bara dan minyak bumi
Pengolahan batu bara dan minyak bumiPengolahan batu bara dan minyak bumi
Pengolahan batu bara dan minyak bumi
 
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kacaPencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
Pencemaran hujan asam dan efek rumah kaca
 
Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Kegunaan alkana alkuna dan alkena Kegunaan alkana alkuna dan alkena
Kegunaan alkana alkuna dan alkena
 
Tugas biologi DAUN
Tugas biologi DAUNTugas biologi DAUN
Tugas biologi DAUN
 

Recently uploaded

Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
MemenAzmi1
 

Recently uploaded (11)

PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
PPT KLONING (Domba Dolly), perkembangan kloning hewan, mekanisme kloning hewa...
 
tranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energitranformasi energi atau perubahan energi
tranformasi energi atau perubahan energi
 
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docxPERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
PERCOBAAN 3 Dissolved Oxygen-Kimia Lingkungan.docx
 
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
Petunjuk Teknis Penggunaan Aplikasi OSNK 2024
 
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis dataUji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
Uji hipotesis, prosedur hipotesis, dan analisis data
 
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdfe-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
e-Book Persepsi dan Adopsi-Rachmat Hendayana.pdf
 
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampelbagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
bagian 2 pengujian hipotesis deskriptif 1 sampel
 
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI pptMATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
MATERI IPA KELAS 9 SMP: BIOTEKNOLOGI ppt
 
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi DIri_Titin Solikhah...
 
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksiAnalisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
Analisis varinasi (anova) dua arah dengan interaksi
 
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )Dana Setiawan   (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
Dana Setiawan (Paparan terkait Konstruksi Jalan )
 

GANGGUAN PADA SISTEM EKSRESI MANUSIA

  • 1. TUGAS IPA Nama Kelompok : Annisa Monita Muhammad Fahri Reza Tri Rizky Satria Eko Wicaksono Tanty Naomi
  • 2.
  • 3. Penyebab utama yang membuat paru- paru tidak berfungsi secara optimal adalah infeksi virus dan bakteri serta polusi udara. Polusi udara disebabkan oleh asap pabrik, kendaraan, pembakaran, dan asap rokok. Berikut adalah bentuk-bentuk gangguan pada paru-paru :
  • 4. Pneumonia Penyakit ini disebabkan oleh bakteri, virus atau jamur yang menginfeksi paru-paru khususnya di alveolus. Penyakit ini menyebabkan oksigen susah masuk karena alveolus dipenuhi oleh cairan. Apabila telah menderita pneumonia, biasanya disembuhkan dengan meminum antibiotik. Penyakit ini dapat dicegah dengan Selalu memelihara kebersihan dan menjaga daya tahan tubuh tetap kuat dapat mencegah agar bakteri tidak mampu menembus pertahanan kesehatan tubuh.
  • 5.
  • 6. Tubrculosis (TBC) Penyakit TBC disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. Penyakit ini dapat menular melalui percikan ludah saat penderita batuk. Bakteri ini menyerang paru-paru sehingga pada bagian dalam alveolus terdapat bintil-bintil.Pencegahan penyakit ini dapat dilakukan dengan menghindari kontak dengan penderita TBC. TBC dapat disembuhkan dengan pemakaian obat. Bila diperlukan, penderita TBC dapat juga dikarantina di tempat khusus agar tidak menularkan penyakitnya.
  • 7.
  • 8. Asma Asma merupakan penyempitan saluran pernapasan utama pada paru-paru. Gejala penyakit ini ditandai dengan susah untuk bernapas atau sesak napas. Penyakit ini tidak menular dan bersifat menurun. Kondisi lingkungan yang udaranya tidak sehat atau telah tercemar akan memicu serangan asma. Penyakit Asma sampai saat ini belum dapat diobati secara tuntas, ini artinya serangan asma dapat terjadi dikemudian hari. Penanganan dan pemberian obat-obatan kepada penderita asma adalah sebagai tindakan mengatasi serangan yang timbul yang mana disesuaikan dengan tingkat keparahan dari tanda dan gejala itu sendiri.
  • 9.
  • 10. Emfisema Emfisema adalah kondisi di mana kantung udara di paru-paru secara bertahap hancur, membuat napas lebih pendek. Emfisema disebabkan karena hilangnya elastisitas alveolus. Alveolus sendiri adalah gelembung-gelembung yang terdapat dalam paru-paru. Pada penderita emfisema, volume paru-paru lebih besar dibandingkan dengan orang yang sehat karena karbondioksida yang seharusnya dikeluarkan dari paru-paru terperangkap didalamnya. Asap rokok dapat penyebab kehilangan elastisitas pada paru-paru ini.Menghindari asap rokok adalah langkah terbaik untuk mencegah penyakit ini. Berhenti merokok juga sangat penting.
  • 11.
  • 12. Bronkitis Bronkitis adalah peradangan pada bronkus. Penyebabnya bisa karena infeksi kuman, bakteri atau virus. Penyebab lainnya adalah asap rokok, debu, atau polutan udara. Gejalanya adalah batuk disertai demam atau dahak berwarna kuning karena infeksi kuman. Pencegahannya dapat dilakukan dengan meningkatkan daya tahan tubuh merupakan salah satu pencegahan yang dapat dilakukan. Untuk pengobatan bila disebabkan oleh bakteri atau kuman dapat diatasi dengan meminum antibiotik sesuai anjuran dokter. Bila disebabkan oleh virus, biasanya digunakan obat- obatan untuk meringankan gejala.
  • 13. Pleuritis Pleuritis adalah radang pada pleura, yaitu lapisan titpis yang membungkus paru-paru yang disebabkan penumpukan cairan dalam rongga pleura.Juga dapat disebabkan oleh infeksi bakteri. Pleuritis ditandai dengan rasa sakit di bagian dada, terutama saat menarik napas panjang atau batuk .
  • 14.
  • 15. Rhinitis dan Sinusitis Rhinitis adalah radang pada rongga hidung, sedangkan sinusitis adalah peradangan pada sebelah atas rongga hidung. Alergen yang terhirup seperti debu, spora jamur, bulu binatang, serbuk sari bunga, dan lain-lain menimbulkan reaksi alergi dan pembengkakan yang dapat berpengaruh atas timbulnya serangan sinusitis dan rhinitis.
  • 16. Kanker Paru-paru Kanker paru-paru merupakan penyakit dengan ciri khas adanya pertumbuhan sel yang tidak terkontrol pada jaringan paru-paru. Bila tidak dirawat, pertumbuhan sel ini dapat menyebar ke luar dari paru-paru . Penyebab paling umum kanker paru adalah paparan dalam jangka waktu yang lama terhadap asap tembakau,rokok maupun asap rokok. Gejala yang umum terjadi antara lain : Batuk yang terus bertambah berat atau tidak kunjung sembuh ,Kesulitan bernafas, misalnya sesak nafas dan lain sebagainya. Kita dapat mencegah penyakit ini dengan cara seperti : Tidak merokok, Hindari asap rokok, berolahraga.
  • 17.
  • 18. Fungsi ginjal dapat terganggu karena infeksi bakteri, radang, batu ginjal, dan sebagainya. Jika salah satu ginjal tidak berfungsi atau mengalami gangguan, maka ginjal yang satunya lagi akan mengambil alih tugas ginjal yang pertama. Namun ginjal bisa rusak kedua-duanya dan ini akan berakibat sangat fatal karena urea akan tertimbun dalam tubuh dan menyebabkan kematian. Berikut ini adalah kelainan dan penyakit pada ginjal :
  • 19. Batu Ginjal Batu ginjal adalah penyakit yang ditandai dengan adanya pengendapan garam kalsium di dalam rongga ginjal, saluran ginjal, atau kandung kemih. Batu ginjal berbentuk kristal yang tidak bisa larut dan mengandung kalsium oksalat, asam urat, dan kristal kalsium fosfat. Penyebabnya adalah karena terlalu banyak mengonsumsi garam mineral dan terlalu sedikit mengonsumsi air. Batu ginjal dapat menyebabkan penyempitan saluran buang air kecil. Penyakit ini dapat diatasi dengan pembedahan dan sinar laser. Tujuan dari pembedahan untuk membuang endapan garam kalium. Tujuan menggunakan sinar laser untuk memecahkan endapan garam kalsium.
  • 20.
  • 21. Nefritis Nefritis adalah kerusakan bagian glomerulus ginjal yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Nefritis biasanya disebabkan adanya bakteri Streptococcus. Rusaknya nefron mengakibatkan urine masuk kembali ke dalam darah dan penyerapan air menjadi terganggu sehingga timbul pembengkakan di daerah kaki. Penderita nefritis bisa disembuhkan dengan cangkokan ginjal atau cuci darah secara rutin. Cuci darah biasanya dilakukan sampai penderita mendapatkan donor ginjal yang memiliki kesesuaian jaringan dengan organ penderita.
  • 22. Diabetes Mellitus Diabetes mellitus adalah penyakit yang ditandai adanya glukosa dalam urine. Penyakit tersebut sering juga disebut penyakit gula atau kencing manis .Penyakit ini disebabkan oleh kekurangan hormon insulin. Hal ini disebabkan karena proses perombakan glukosa menjadi glikogen terganggu sehingga glukosa darah meningkat. Ginjal tidak mampu menyerap seluruh glukosa tersebut. Akibatnya, glukosa diekskresikan bersama urine. Penyakit ini dapat dicegah dengan mengontrol kebiasaan makan,olahraga secara teratur dan kendalikan berat badan.
  • 23. Gagal Ginjal Gagal ginjal adalah kelainan ginjal yang tidak berfungsi sebagaimana mestinya (sebagai alat penyaring darah). Gagal ginjal terjadi jika salah satu ginjal tidak berfungsi. Kegagalan salah satu ginjal ini akan diambil alih tugasnya oleh ginjal lain. Namun, keadaan ini akan tetap menimbulkan resiko sangat tinggi. Karena menyebabkan penimbunan urea dalam tubuh dan kematian. Penderita gagal ginjal sementara dapat ditolong dengan cuci darah secara berkala. Penyakit ini dapat diatasi dengan cangkok ginjal atau menggunakan ginjal tiruan sampai ginjal yang asli dapat kembali berfungsi.
  • 24. Albuminuria Albuminuria adalah suatu kelainan pada ginjal dimana di dalam urine terdapat albumin (protein). Hal ini disebabkan oleh kerusakan pada glomerulus yang menyebabkan protein lolos dan masuk ke dalam nefron. Untuk mengurangi resiko terjadinya albuminuria bisa dimulai dengan membiasakan diri minum 8 gelas sehari, walaupun sebetulnya tidak merasa haus.
  • 25.
  • 26. Hepatitis Hepatitis adalah radang hati yang disebabkan oleh virus. Virus hepatitis ada beberapa macam, misalnya virus hepatitis A dan hepatitis B. Hepatitis yang disebabkan oleh virus hepatitis B lebih berbahaya daripada hepatitis yang disebabkan oleh virus hepatitis A. Penyebaran virus hepatitis A ini terjadi akibat buruknya tingkat kebersihan. Di negara-negara berkembang sering terjadi wabah yang penyebarannya terjadi melalui air dan makanan. Virus hepatitis B penularannya tidak semudah virus hepatitis A. Virus hepatitis B ditularkan melalui darah atau produk darah. Penularan biasanya terjadi di antara para pemakai obat yang menggunakan jarum suntik bersama- sama, atau di antara mitra seksual. Pengobatan penyakit ini dapat dilakukan dengan
  • 27. Penyakit kuning disebabkan oleh tersumbatnya saluran empedu yang mengakibatkan cairan empedu tidak dapat dialirkan ke dalam usus dua belas jari, sehingga masuk ke dalam darah dan warna darah menjadi kuning. Kulit penderita tampak pucat kekuningan, bagian putih bola mata berwarna kekuningan, dan kuku jaripun berwarna kuning.
  • 28. Hal ini terjadi karena di seluruh tubuh terdapat pembuluh darah yang mengangkut darah berwarna kekuningan karena bercampur dengan cairan empedu. Penularan sering terjadi melalui konsumsi makanan dan minuman yang tercemar, hubungan sex bebas, kontak dengan darah penderita (mulai hal yang sepele alat potong kuku, silet jenggot dan sikat gigi) jarum suntik hingga transfusi darah yang tercemar darah Penderita. Pencegahannya,karena disebabkan oleh karena Virus maka kembangkan gaya hidup sehat, benar benar mengetahui obat obatan yang dikonsumsi dan selalu melakukan Medical checkup rutin setiap tahun.
  • 29.
  • 30. Sirosis Hati Sirosis hati adalah keadaan penyakit dimana fungsi hati sudah sangat terganggu akibat banyaknya jaringan ikat di dalam hati. Sirosis hati dapat terjadi karena virus hepatitis B dan C, mengkonsumsi alkohol terlalu banyak atau karena penyakit lain yang menyebabkan sumbatan saluran empedu. Penyakit Sirosis ini tidak dapat disembuhkan.
  • 31. Kanker Hati Kanker hati terjadi apabila sel kanker berkembang pada jaringan hati. Gejala penyakit ini seperti sakit di bagian perut, mengalami penurunan berat badan dan jika diraba bagian atas kanan perut akan terasa ada benjolan.
  • 32. Perlemakan Hati Perlemakan hati terjadi bila penimbunan lemak melebihi 5 % dari berat hati atau mengenai lebih dari separuh jaringan sel hati. Perlemakan hati ini sering berpotensi menjadi penyebab kerusakan hati dan sirosis hati. Kelainan ini dapat timbul karena mengkonsumsi alkohol berlebih disebut ASH (Alcoholic Steatohepatitis), maupun bukan karena alkohol disebut NASH (Nonalcoholic Steatohepatitis).Selain itu penyakit ini juga dapat disebabkan mengkonsumsi makanan yang mengandung banyak lemak.
  • 33.
  • 34. Kelainan dan penyakit yang berhubungan dengan kulit sering kita temukan dalam kehidupan sehari-hari. Ada penyakit yang tidak berbahaya dan berbahaya. Gangguan kulit yang biasa terjadi adalah sebagai berikut :
  • 35. Biduran Biduran disebabkan oleh udara dingin, alergi makanan, dan alergi bahan kimia. Biduran ditandai dengan timbulnya bentol-bentol yang tidak beraturan dan terasa gatal. Biduran dapat berlangsung beberapa jam dan dapat juga berlangsung berhari-hari. Jika penyakit ini disebabkan oleh alergi, maka cara pencegahannya adalah dengan menghindari bahan makanan dan produk kimia yang menyebabkan alergi. Pengobatan dapat dilakukan dengan menggunakan resep obat yang diberikan oleh dokter.
  • 36.
  • 37. Ringworm Ringworm adalah sejenis jamur yang menginfeksi kulit. Infeksi ini ditandai dengan timbulnya bercak lingkaran di kulit. Pencegahan penyakit ini dilakukan dengan menjaga agar kulit tetap kering dan tidak lembab. Pengobatannya dilakukan dengan mengkonsumsi obat anti jamur.
  • 38.
  • 39. Psoriasis Penyebab pasti dari penyakit ini belum bisa ditentukan, tetapi hasil dari banyak penelitian penyakit ini disebabkan adanya gangguan pada sistem kekebalan tubuh. Ada dua tipe sel darah putih yang berperan dalam sistem kekebalan tubuh kita, yaitu sel limfosit T dan limfosit B. Pada psoriaris terjadi aktivasi limfosit T yang tidak normal di kulit. Ini menyebabkan kulit menjadi meradang secara berlebihan.Gejala yang ditimbulkannya adalah kulit kemerahan yang dapat terjadi di kulit kepala, sikut, punggung, dan lutut.
  • 40.
  • 41. Kanker Kulit Penyakit kanker kulit disebabkan oleh penerimaan sinar matahari yang berlebihan. Penyakit ini lebih sering menyerang orang yang berkulit putih atau terang, karena warna kulit tersebut lebih sensitif terhadap sinar matahari.Pencegahan dapat dilakukan dengan tabir surya atau menghindari kontak dengan sinar matahari yang terlalu banyak.
  • 42.
  • 43. Panu Panu adalah penyakit yang disebabkan oleh jamur dan menimbulkan rasa gatal. Rasa gatal akan semakin terasa jika terkena keringat. Bercak-bercak ini bisa berwarna putih, coklat atau merah tergantung warna kulit si penderita. Panu paling banyak dijumpai pada remaja usia belasan. Meskipun begitu panau juga bisa ditemukan pada penderita berumur tua.
  • 44. Penyakit ini dapat dicegah dengan menjaga kebersihan badan. Panu dapat diobati dengan obat-obatan tradisional seperti daun sirih yang dicampur dengan kapur sirih dan dioles pada kulit yang terserang Panu. Atau juga dapat digunakan obat-obat yang di jual di pasaran seperti Pandas dan Kalpanax.
  • 45.
  • 46. Jerawat Jerawat adalah penyakit yang biasanya muncul di wajah, leher, punggung, bahu, dada, bahkan di lengan atas. Jerawat disebabkan oleh tersumbatnya pori-pori kulit oleh kotoran. Selai itu jerawat juga dapat disebabkan oleh sel-sel kulit mati, produksi minyak berlebihan, bakteri, kosmetik, telpon genggam dan stress. Jerawat dapat dicegah dengan cara menjaga kulit tetap sehat .
  • 47.
  • 48. Skabies Kudis (skabies) disebabkan oleh tungau yang dikenal dengan nama Sarcoptes scabiei . Kudis adalah penyakit yang menular. Penderita akan merasa gatal yang luar biasa. Penyakit ini seringkali dijumpai pada anak-anak. Kudis biasanya ditemukan pada selah-selah jari tangan, pergelangan tangan, dan pinggang batas celana.Pencegahannya daat dilakukan dengan menjaga kebersihan diri kulit.