SlideShare a Scribd company logo
10th grade
Chemistry Lesson
Perkembangan Sistem
Periodik Unsur
Kelompok 1
Kelompok Terdiri Dari:
Ketua : Abdul Ubaid Hasbullah
Moderator : Ainun Jariah
Notulen : 1. Muhammad Satrio Aji
2. Gafar Arrahman
Presentator : 1. Abdul Ubaid Hasbullah
2. Muhammad Satrio Aji
3. Sahrul Ramadhan
4. Qurrata Ayun
5. Gafar Arrahman
6. Tasya Permata Is Yasin
7. Muhammad Aldi
8. Nurlaili Maudopong
.
5 Teori Perkembangan Periodik Unsur
Pengelompokan
Unsur Lavoiser
Hukum Triade
Dobereiner
Sistem Periodik
Mendeleyev
Sistem Periodik Modern
Henry G. Moseley
Hukum Oktaf
Newlands
01 02 03
04 05
Pengelompokan
Unsur Lavoiser
01
Antoni Lavoiser mengelompokkan 33 unsur kimia
Dibagi menjadi 4 kelompok, yaitu:
1 2 3 4
Gas
cahaya, kalor,
oksigen, nitrogen
dan oksigen
Tanah
Kapur ,magnesium
oksida , barium oksida,
alumunium oksida dan
silikon oksida
Logam
antimon,parsenik,
bismuth ,kobalt,
tembaga, timah,besi,
mangan, raksa, perak,
Non Logam
Sulfur ,fosfor ,karbon,
asam klorida, asam
florida dan asam
boraks
Hukum Triade
Dobereiner
02
Hukum Triade Dobereiner
 Dobereiner mengelompokkan unsur berdasarkan
kemiripan sifat-sifatnya yang berhubugan dengan massa
atom
 Setiap tiga unsur yang sifatnya mirip massa atom (Ar)
unsur yang kedua (tengah) merupakan massa atom rata-
rata dari massa atom unsur pertama dan ketiga.
 Contoh:
- Cl, Br dan I
- Ca, Sr dan Ba
- S, Se dan Te
Dobereiner menyimpulkan bahwa
unsur-unsur dapat di kelompokan ke
dalam kelompok-kelompok tiga unsur
yang di sebut triade
TRIADE Ar Rata-rata Ar unsur
pertama dan ketiga
KALSIUM 40
(40 + 137) = 88
2
STRONSIUM 88
BARIUM 137
Hukum Oktaf
Newlands
03
Hukum Oktaf Newlands
Unsur-unsur yang disusun berdasarkan urutan kenaikan
massa atomnya mempunyai sifat yang akan berulang tiap unsur
kedelapan. Artinya unsur pertama mirip dengan unsur kedelapan,
unsur kedua mirip dengan unsur kesembilan dan begitu seterusnya
sehingga disebut hukum oktaf.
Newlands baru menemukan 60 unsur dan belum ada gas
mulia. Terdapat dua unsur yang ditempatkan sama karena
kemiripan sifatnya.
Pengelompokan unsur berdasarkan hukum oktaf
Newlands
H F Cl Co/Ni Br Pd I Pt
Li Na K Cu Rb Ag Cs Tl
Be Mg Ca Zn Sr Cd Ba/V Pb
B Al Cr Y Ce/La U Ta Th
C Si Ti In Zr Sn W Hg
N P Mn As Di/Mo Sb Nb Bi
O S Fe Se Ro/Ru Te Au As
Hukum Periodik
Mendeleyev
04
Periode Gol I Gol II Gol III Gol IV Gol V Gol VI Gol VII Gol VIII
1 H
2 Li Be B C N O F
3 Na Mg Al Si P S C
4 K Ca ? Ti V Cr Mn Fe,Co
Ni,Cu
5 Cu Zn ? ? As Se Br
6 Rb Sr ? Zr Nb Mo ? Ru,Rh
Pd,Ag
7 Ag Cd In Sn Sb Te I
8 Cs Ba ?Di ?Ce ? ? ? ?
9 ? ? ? ? ? ? ? ?
10 ? ? ?Er ?La Ta W ? Os,Ir
11 Au Hg Tl Pb Bi ? ? Pt,Au
12 ? ? ? Th ? U ?
Tabel Sistem Periodik Mendeleyev
Sistem Periodik Modern
Henry G.Moseley
05
Sistem Periodik Modern Henry G.Moseley
 Karena disusun dalam bentuk panjang maka sering
disebut dengan tabel periodik panjang
 Masih digunakan sampai saat ini dan merupakan
penyempurnaan dari sistem periodik Mendeleyev
 Pada tabel periodik ini dikenal istilah periode dan
golongan
 Terdiri dari 7 periode dan 8 golongan
Golongan disusun berdasarkan jumlah elektron valensi.
Unsur dalam 1 golongan memiliki sifat yang cenderung
sama dan ditempatkan pada 1 kolom
Periode untuk menunjukkan kelompok unsur yang memiliki
jumlah unsur sama
Kelebihan Dan
Kekurangan dari Teori
Perkembangan
Periodik Unsur
Pengelompokan Unsur Lavoiser
Kelebihan Kelemahan
Pengelompokan masih terlalu
umum
Sudah mengelompokan 33 unsur
yang ada berdasarkan sifat kimia
sehingga
bisa di jadikan referensi bagi ilmuan-
ilmuan setelahnya.
Hukum Triade Dobereiner
Kelebihan Kelemahan
adanya keteraturan setiap
unsur yang sifatnya mirip
massa Atom (Ar) unsur
yang kedua (tengah)
merupakan massa atom
rata-rata di massa atom
unsur pertama dan ketiga.
pengelompokan unsur ini
kurang efisien dengan
adanya beberapa unsur
lain dan tidak termasuk
dalam kelompok triade
padahal sifatnya sama
dengan unsur dalam
kelompok triade tersebut.
Hukum Oftaf NewLands
 Kelebihan : dibandingkan
dengan triade Dobereiner,
yaitu lebih banyak unsur-unsur
yang digolongkan.
 Kelemahan : pada unsur-
unsur yang massanya cukup
besar (>40), pengulangan sifat
unsur tidak terjadi lagi.
Kelemahan
Adanya empat pasal anomali,
yaitu penyimpangan terhadap
hukum perioditas yang disusun
berdasarkan kenaikan massa
atomnya. Yaitu Ar-K, Te-I, Co-Ni,
Th-Pa
Sistem Periodik Mendeleyev
Kelebihan
⃞ Ada tempat bagi unsur
transisi
⃞ Terdapat tempat-tempat
kosong yang diramalkan
akan diisi dengan unsur yang
belum ditemukan pada
waktu itu
Sistem Periodik Modern
Henry G. Moseley
Kelebihan dari teori ini adalah Moseley
menemukan bahwa sifat-sifat unsur
merupakan sifat periodik dari nomor
atomnya. Sehingga tabel periodik bentuk
pendek dikembangkan menjadi tabel
periodik bentuk panjang, yang kemudian
disempurnakan menjadi tabel periodik
modern yang disahkan penggunaannnya
oleh IUPAC.
CREDITS: This presentation template was created
by Slidesgo, including icons by Flaticon, and
infographics & images by Freepik
Thank You
Wa’alaikumussalam Wr.Wb.
Please keep this slide for attribution

More Related Content

What's hot

Konsep mol dan stoikiometri
Konsep mol dan stoikiometriKonsep mol dan stoikiometri
Konsep mol dan stoikiometriYuliana
 
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MABilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
dasi anto
 
ppt kimia x bab 1 teori dan struktur atom
ppt kimia x bab 1 teori dan struktur atomppt kimia x bab 1 teori dan struktur atom
ppt kimia x bab 1 teori dan struktur atomnisa sardj
 
Persamaan Schrodinger
Persamaan SchrodingerPersamaan Schrodinger
Persamaan Schrodinger
Risdawati Hutabarat
 
3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol
Fitri Apriani Pratiwi
 
Gas Ideal Dan Gas Nyata
Gas Ideal Dan Gas NyataGas Ideal Dan Gas Nyata
Gas Ideal Dan Gas Nyatarevy44
 
Stoikiometri1
Stoikiometri1Stoikiometri1
Stoikiometri1
Tantri Yessa
 
Gasmulia
GasmuliaGasmulia
Gasmulia
Andi Risal
 
Ppt periode h n he
Ppt periode h n hePpt periode h n he
Ppt periode h n he
Haniatur Rohmah
 
Konsep Mol
Konsep MolKonsep Mol
REDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptx
REDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptxREDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptx
REDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptx
University Of Jakarta
 
Larutan penyangga(buffer)
Larutan penyangga(buffer)Larutan penyangga(buffer)
Larutan penyangga(buffer)
Dwi Andriyanto
 
Ppt.2. gas ideal & gas nyata
Ppt.2. gas ideal & gas nyataPpt.2. gas ideal & gas nyata
Ppt.2. gas ideal & gas nyata
revy44
 
1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia
1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia
1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia
FerdiSyahdani2
 
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
Kelompok v   chemistry - unsur golongan vaKelompok v   chemistry - unsur golongan va
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
Isna Nina Bobo
 
[Presentasi] Logam Besi (Fe)
[Presentasi] Logam Besi (Fe)[Presentasi] Logam Besi (Fe)
[Presentasi] Logam Besi (Fe)
Muhamad Imam Khairy
 
Unsur Fe (Besi)
Unsur Fe (Besi)Unsur Fe (Besi)
Unsur Fe (Besi)
Nur Latifah
 
SISTEM PERIODIK UNSUR
SISTEM PERIODIK UNSURSISTEM PERIODIK UNSUR
SISTEM PERIODIK UNSUR
nali_tigan
 
Kesetimbangan reaksi kimiaa
Kesetimbangan reaksi kimiaaKesetimbangan reaksi kimiaa
Kesetimbangan reaksi kimiaa
Nurhairuna Sari
 
Kimia kelas 12 (lemak)
Kimia kelas 12 (lemak)Kimia kelas 12 (lemak)
Kimia kelas 12 (lemak)
Dzakira Iskandar
 

What's hot (20)

Konsep mol dan stoikiometri
Konsep mol dan stoikiometriKonsep mol dan stoikiometri
Konsep mol dan stoikiometri
 
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MABilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
Bilangan kuantum Kimia Kelas 10 SMA/MA
 
ppt kimia x bab 1 teori dan struktur atom
ppt kimia x bab 1 teori dan struktur atomppt kimia x bab 1 teori dan struktur atom
ppt kimia x bab 1 teori dan struktur atom
 
Persamaan Schrodinger
Persamaan SchrodingerPersamaan Schrodinger
Persamaan Schrodinger
 
3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol3 rpp ke 3 konsep mol
3 rpp ke 3 konsep mol
 
Gas Ideal Dan Gas Nyata
Gas Ideal Dan Gas NyataGas Ideal Dan Gas Nyata
Gas Ideal Dan Gas Nyata
 
Stoikiometri1
Stoikiometri1Stoikiometri1
Stoikiometri1
 
Gasmulia
GasmuliaGasmulia
Gasmulia
 
Ppt periode h n he
Ppt periode h n hePpt periode h n he
Ppt periode h n he
 
Konsep Mol
Konsep MolKonsep Mol
Konsep Mol
 
REDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptx
REDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptxREDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptx
REDOKS DAN ELEKTROKIMIA.pptx
 
Larutan penyangga(buffer)
Larutan penyangga(buffer)Larutan penyangga(buffer)
Larutan penyangga(buffer)
 
Ppt.2. gas ideal & gas nyata
Ppt.2. gas ideal & gas nyataPpt.2. gas ideal & gas nyata
Ppt.2. gas ideal & gas nyata
 
1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia
1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia
1. struktur atom, sistem periodik unsur, ikatan kimia
 
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
Kelompok v   chemistry - unsur golongan vaKelompok v   chemistry - unsur golongan va
Kelompok v chemistry - unsur golongan va
 
[Presentasi] Logam Besi (Fe)
[Presentasi] Logam Besi (Fe)[Presentasi] Logam Besi (Fe)
[Presentasi] Logam Besi (Fe)
 
Unsur Fe (Besi)
Unsur Fe (Besi)Unsur Fe (Besi)
Unsur Fe (Besi)
 
SISTEM PERIODIK UNSUR
SISTEM PERIODIK UNSURSISTEM PERIODIK UNSUR
SISTEM PERIODIK UNSUR
 
Kesetimbangan reaksi kimiaa
Kesetimbangan reaksi kimiaaKesetimbangan reaksi kimiaa
Kesetimbangan reaksi kimiaa
 
Kimia kelas 12 (lemak)
Kimia kelas 12 (lemak)Kimia kelas 12 (lemak)
Kimia kelas 12 (lemak)
 

Similar to Perkembangan Sistem Periodik Unsur.pptx

ppt perkembangan tabel periodik.ppt
ppt perkembangan tabel periodik.pptppt perkembangan tabel periodik.ppt
ppt perkembangan tabel periodik.ppt
ViviSeftari3
 
ppt perkembangan spu revisi.pptx
ppt perkembangan spu revisi.pptxppt perkembangan spu revisi.pptx
ppt perkembangan spu revisi.pptx
IkeNurkhomah
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
zulham zulham
 
Resume spu
Resume spuResume spu
Resume spu
Dwi Andrianie
 
Perkembangan system periodic unsur
Perkembangan system periodic unsurPerkembangan system periodic unsur
Perkembangan system periodic unsur
Adeliadzahri
 
perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...
perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...
perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...
Polytechnic State Semarang
 
Sejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel PeriodikSejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel Periodik
Muhammad Afdhol Rizaldi
 
Sistem Periodik Unsur
Sistem Periodik UnsurSistem Periodik Unsur
Sistem Periodik Unsur
nova147
 
Perkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsurPerkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsurEka Silalahi
 
Kimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat Keperiodikan
Kimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat KeperiodikanKimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat Keperiodikan
Kimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat Keperiodikan
Patricia Joanne
 
1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt
1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt
1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt
3331180037
 
Perkembangan Periodik Unsur.ppt
Perkembangan Periodik Unsur.pptPerkembangan Periodik Unsur.ppt
Perkembangan Periodik Unsur.ppt
SabrinaAlyaSantoso
 
Sistem Periodik unsur
Sistem Periodik unsurSistem Periodik unsur
Sistem Periodik unsur
Risa Firsta
 
Perkembangan Tabel Periodik Unsur
Perkembangan Tabel Periodik Unsur Perkembangan Tabel Periodik Unsur
Perkembangan Tabel Periodik Unsur
Aida Anisa
 
Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)
Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)
Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)Umi Uminah
 
Sistem periodik ppt
Sistem periodik pptSistem periodik ppt
Sistem periodik ppt
Umi Uminah
 
Tokoh-Tokoh dalam SPU
Tokoh-Tokoh dalam SPUTokoh-Tokoh dalam SPU
Tokoh-Tokoh dalam SPU
Frandy Feliciano
 
Chemistry Presentation (group 1)
Chemistry Presentation (group 1)Chemistry Presentation (group 1)
Chemistry Presentation (group 1)
username154
 
Atom unsur
Atom unsurAtom unsur
Atom unsur
sepda hidayatul
 

Similar to Perkembangan Sistem Periodik Unsur.pptx (20)

ppt perkembangan tabel periodik.ppt
ppt perkembangan tabel periodik.pptppt perkembangan tabel periodik.ppt
ppt perkembangan tabel periodik.ppt
 
ppt perkembangan spu revisi.pptx
ppt perkembangan spu revisi.pptxppt perkembangan spu revisi.pptx
ppt perkembangan spu revisi.pptx
 
Sistem periodik unsur
Sistem periodik unsurSistem periodik unsur
Sistem periodik unsur
 
Resume spu
Resume spuResume spu
Resume spu
 
Perkembangan system periodic unsur
Perkembangan system periodic unsurPerkembangan system periodic unsur
Perkembangan system periodic unsur
 
perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...
perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...
perkembangan sejarah sistem periodik unsur dan contoh soal soal kimia kelas X...
 
Sejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel PeriodikSejarah Tabel Periodik
Sejarah Tabel Periodik
 
Sistem Periodik Unsur
Sistem Periodik UnsurSistem Periodik Unsur
Sistem Periodik Unsur
 
Perkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsurPerkembangan sistem periodik unsur
Perkembangan sistem periodik unsur
 
Kimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat Keperiodikan
Kimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat KeperiodikanKimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat Keperiodikan
Kimia Kelas X Semester 1 Perkembangan Sistem Periodik dan Sifat Keperiodikan
 
1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt
1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt
1-sistem periodik kimia dasar materi .ppt
 
Perkembangan Periodik Unsur.ppt
Perkembangan Periodik Unsur.pptPerkembangan Periodik Unsur.ppt
Perkembangan Periodik Unsur.ppt
 
Sistem Periodik unsur
Sistem Periodik unsurSistem Periodik unsur
Sistem Periodik unsur
 
Perkembangan Tabel Periodik Unsur
Perkembangan Tabel Periodik Unsur Perkembangan Tabel Periodik Unsur
Perkembangan Tabel Periodik Unsur
 
Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)
Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)
Sistem periodik ppt ( mendeleev dan modern)
 
Sistem periodik ppt
Sistem periodik pptSistem periodik ppt
Sistem periodik ppt
 
Tokoh-Tokoh dalam SPU
Tokoh-Tokoh dalam SPUTokoh-Tokoh dalam SPU
Tokoh-Tokoh dalam SPU
 
Chemistry Presentation (group 1)
Chemistry Presentation (group 1)Chemistry Presentation (group 1)
Chemistry Presentation (group 1)
 
Atom unsur
Atom unsurAtom unsur
Atom unsur
 
Atom unsur
Atom unsurAtom unsur
Atom unsur
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 

Perkembangan Sistem Periodik Unsur.pptx

  • 1. 10th grade Chemistry Lesson Perkembangan Sistem Periodik Unsur Kelompok 1
  • 2. Kelompok Terdiri Dari: Ketua : Abdul Ubaid Hasbullah Moderator : Ainun Jariah Notulen : 1. Muhammad Satrio Aji 2. Gafar Arrahman Presentator : 1. Abdul Ubaid Hasbullah 2. Muhammad Satrio Aji 3. Sahrul Ramadhan 4. Qurrata Ayun 5. Gafar Arrahman 6. Tasya Permata Is Yasin 7. Muhammad Aldi 8. Nurlaili Maudopong .
  • 3. 5 Teori Perkembangan Periodik Unsur Pengelompokan Unsur Lavoiser Hukum Triade Dobereiner Sistem Periodik Mendeleyev Sistem Periodik Modern Henry G. Moseley Hukum Oktaf Newlands 01 02 03 04 05
  • 5. Antoni Lavoiser mengelompokkan 33 unsur kimia Dibagi menjadi 4 kelompok, yaitu: 1 2 3 4 Gas cahaya, kalor, oksigen, nitrogen dan oksigen Tanah Kapur ,magnesium oksida , barium oksida, alumunium oksida dan silikon oksida Logam antimon,parsenik, bismuth ,kobalt, tembaga, timah,besi, mangan, raksa, perak, Non Logam Sulfur ,fosfor ,karbon, asam klorida, asam florida dan asam boraks
  • 7. Hukum Triade Dobereiner  Dobereiner mengelompokkan unsur berdasarkan kemiripan sifat-sifatnya yang berhubugan dengan massa atom  Setiap tiga unsur yang sifatnya mirip massa atom (Ar) unsur yang kedua (tengah) merupakan massa atom rata- rata dari massa atom unsur pertama dan ketiga.  Contoh: - Cl, Br dan I - Ca, Sr dan Ba - S, Se dan Te
  • 8. Dobereiner menyimpulkan bahwa unsur-unsur dapat di kelompokan ke dalam kelompok-kelompok tiga unsur yang di sebut triade TRIADE Ar Rata-rata Ar unsur pertama dan ketiga KALSIUM 40 (40 + 137) = 88 2 STRONSIUM 88 BARIUM 137
  • 10. Hukum Oktaf Newlands Unsur-unsur yang disusun berdasarkan urutan kenaikan massa atomnya mempunyai sifat yang akan berulang tiap unsur kedelapan. Artinya unsur pertama mirip dengan unsur kedelapan, unsur kedua mirip dengan unsur kesembilan dan begitu seterusnya sehingga disebut hukum oktaf. Newlands baru menemukan 60 unsur dan belum ada gas mulia. Terdapat dua unsur yang ditempatkan sama karena kemiripan sifatnya.
  • 11. Pengelompokan unsur berdasarkan hukum oktaf Newlands H F Cl Co/Ni Br Pd I Pt Li Na K Cu Rb Ag Cs Tl Be Mg Ca Zn Sr Cd Ba/V Pb B Al Cr Y Ce/La U Ta Th C Si Ti In Zr Sn W Hg N P Mn As Di/Mo Sb Nb Bi O S Fe Se Ro/Ru Te Au As
  • 13. Periode Gol I Gol II Gol III Gol IV Gol V Gol VI Gol VII Gol VIII 1 H 2 Li Be B C N O F 3 Na Mg Al Si P S C 4 K Ca ? Ti V Cr Mn Fe,Co Ni,Cu 5 Cu Zn ? ? As Se Br 6 Rb Sr ? Zr Nb Mo ? Ru,Rh Pd,Ag 7 Ag Cd In Sn Sb Te I 8 Cs Ba ?Di ?Ce ? ? ? ? 9 ? ? ? ? ? ? ? ? 10 ? ? ?Er ?La Ta W ? Os,Ir 11 Au Hg Tl Pb Bi ? ? Pt,Au 12 ? ? ? Th ? U ? Tabel Sistem Periodik Mendeleyev
  • 15. Sistem Periodik Modern Henry G.Moseley  Karena disusun dalam bentuk panjang maka sering disebut dengan tabel periodik panjang  Masih digunakan sampai saat ini dan merupakan penyempurnaan dari sistem periodik Mendeleyev  Pada tabel periodik ini dikenal istilah periode dan golongan  Terdiri dari 7 periode dan 8 golongan Golongan disusun berdasarkan jumlah elektron valensi. Unsur dalam 1 golongan memiliki sifat yang cenderung sama dan ditempatkan pada 1 kolom Periode untuk menunjukkan kelompok unsur yang memiliki jumlah unsur sama
  • 16. Kelebihan Dan Kekurangan dari Teori Perkembangan Periodik Unsur
  • 17. Pengelompokan Unsur Lavoiser Kelebihan Kelemahan Pengelompokan masih terlalu umum Sudah mengelompokan 33 unsur yang ada berdasarkan sifat kimia sehingga bisa di jadikan referensi bagi ilmuan- ilmuan setelahnya.
  • 18. Hukum Triade Dobereiner Kelebihan Kelemahan adanya keteraturan setiap unsur yang sifatnya mirip massa Atom (Ar) unsur yang kedua (tengah) merupakan massa atom rata-rata di massa atom unsur pertama dan ketiga. pengelompokan unsur ini kurang efisien dengan adanya beberapa unsur lain dan tidak termasuk dalam kelompok triade padahal sifatnya sama dengan unsur dalam kelompok triade tersebut.
  • 19. Hukum Oftaf NewLands  Kelebihan : dibandingkan dengan triade Dobereiner, yaitu lebih banyak unsur-unsur yang digolongkan.  Kelemahan : pada unsur- unsur yang massanya cukup besar (>40), pengulangan sifat unsur tidak terjadi lagi.
  • 20. Kelemahan Adanya empat pasal anomali, yaitu penyimpangan terhadap hukum perioditas yang disusun berdasarkan kenaikan massa atomnya. Yaitu Ar-K, Te-I, Co-Ni, Th-Pa Sistem Periodik Mendeleyev Kelebihan ⃞ Ada tempat bagi unsur transisi ⃞ Terdapat tempat-tempat kosong yang diramalkan akan diisi dengan unsur yang belum ditemukan pada waktu itu
  • 21. Sistem Periodik Modern Henry G. Moseley Kelebihan dari teori ini adalah Moseley menemukan bahwa sifat-sifat unsur merupakan sifat periodik dari nomor atomnya. Sehingga tabel periodik bentuk pendek dikembangkan menjadi tabel periodik bentuk panjang, yang kemudian disempurnakan menjadi tabel periodik modern yang disahkan penggunaannnya oleh IUPAC.
  • 22. CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics & images by Freepik Thank You Wa’alaikumussalam Wr.Wb. Please keep this slide for attribution