SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
PEMERINTAH KABUPATEN BULUKUMBA
Bulukumba, 24 Agustus 2022
DASAR HUKUM
1. UU No.6 Tahun 2014 Tentang Desa
2. PP No.43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-
Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa Jo PP No.47 Tahun 2015
tentang perubahan atas PP No.43 Tahun 2014 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
3. Permendagri No. 72 Tahun 2020 Tentang Perubahan Kedua Atas
Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 112 Tahun 2014 Tentang
Pemilihan Kepala Desa.
4. Perda No.6 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Perda No.4 tentang
Tata Cara pemilihan, pelantikan, pemberhentian, dan masa jabatan
kepala Desa.
5. Perbup 19 Tahun 2022 tentang Perubahan kedua atas Perbup No.20
Tahun 2016 tentang Petunjuk teknis pelaksanaan Perda No. 4 Tahun
2015 tentang Tata Cara pemilihan, pelantikan, pemberhentian, dan
masa jabatan kepala desa Jo Perbup No.118 Tahun 2017 tentang
perubahan atas peraturan bupati Bulukumba Nomor 20 tahun 2016
tentang petunjuk teknis pelaksanaan perda nomor 4 tahun 2015
tentang Tata Cara pemilihan, pelantikan, pemberhentian, dan masa
Jabatan Kepala Desa.
Pasal 6 Peraturan Daerah Nomor 4 Thn 2015
1. Panitia Pemilihan Kepala Desa yang disingkat PPKD adalah
Panitia Pemilihan yang dibentuk oleh BPD untuk
menyelenggarakan proses Pemilihan Kepala Desa
2. Ayat (1) Untuk melaksanakan pemilihan Kepala Desa di
Tingkat Desa dibentuk PPKD,
Ayat (2) PPKD sebagaimana dimaksud pada Ayat (1)
berjumlah 9 Orang, yang terdiri dari unsur perangkat desa,
lembaga kemasyarakatan dan tokoh masyarakat,
Ayat (3) Unsur PPKD sebagaimana dimaksud pada Ayat (1)
harus memperhatikan keterwakilan dusun dan
keterwakilan perempuan, Ayat (4) Susunan PPKD terdiri
dari : Ketua, Sekretaris dan Anggota dan
Ayat (6) PPKD sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
ditetapkan dengan keputusan BPD.
Pasal 23 Peraturan Daerah Nomor 4 Thn 2015
Anggota BPD yang
mencalonkan diri dalam
Pemilihan Kepala Desa, harus
mengundurkan diri sebelum
pembentukan PPKD
Anggota BPD yang mengundurkan
diri sebagaimana dimaksud ayat
(1) akan diberhentikan dan
selanjutnya akan ditetapkan
pengganti antar waktu
1. Badan Permusyawaratan
Desa Melaksanakan
Musyawarah Desa Untuk
Membentuk PPKD Dengan
Mengundang, Pemerintah
Kecamatan, Pemerintah
Desa (Kepala Desa, Sekdes,
Kasi/Kaur Dan Kadus),
Anggota BPD, Lembaga
Masyarakat dan Tokoh
Masyarakat.
2. PPKD Yang Terbentuk
Harus Memperhatikan
Keterwakilan Dusun Dan
Keterwakilan Perempuan;
3. PPKD Berjumlah 9 Orang,
terdiri dari unsur perangkat
desa (sekdes, kasi/kaur dan
kadus), lembaga
kemasyarakatan
(LPMD/PKK/KADER Posyandu
/RT-RW) dan Tokoh
Masyarakat.
4. PPKD yang dibentuk
diprioritaskan bagi yang
memiliki pengalaman di dalam
pelaksanaan pemilihan dan
memiliki rekam jejak yang baik
dan bisa berlaku netral di
dalam pelaksanaan pilkades
serta tidak memiliki
kepentingan pribadi.
TUGAS PPKD
1. Merencanakan,mengoordinasikan,
menyelenggarakan, mengawasi dan
mengendalikan semua tahapan pelaksanaan
pemilihan
Pasal 6 ayat 5 Perda No 4 Thn 2015
2. Merencanakan dan mengajukan biaya pemilihan kepada Bupati
melalui Camat;
3. Melakukan pendaftaran dan penetapan pemilih
4. Mengadakan penjaringan dan penyaringan bakal calon Kades
5. Menetapkan calon Kades yang memenuhi persyaratan
6. Menetapkan tata cara pelaksanaan pemilihan dan kampanye
7. Memfasilitasi tempat pemungutan suara
8. Menyampaikan berkas bakal calon kades untuk diklarifikasi di
tingkat Kabupaten
9. Melaksanakan pemungutan suara
10. Menetapkan dan mengumumkan hasil rekapitulasi penghitungan
suara
11. Menetapkan calon Kades terpilih
12. Melakukan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pemilihan
PELAKSANAAN PEMBENTUKAN PPKD OLEH BPD
1. Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa
(PPKD) oleh BPD Tanggal 26 s/d 28 Agustus
2022 (3 Hari)
2. Rapat Pembentukan PPKD, Ketua BPD
mengundang Camat, Kades, Anggota BPD,
Perangkat Desa (Sekdes, Kasi, Kaur dan
Kadus), LPMD, Karang Taruna, PKK, Kader
Posyandu, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama,
Tokoh Pemuda, Ketua RW, Ketua RT dan
unsur masyarakat lainnya dengan disarankan
minimal peserta rapat 50 Orang;
3. Rapat dipimpin langsung oleh Ketua BPD;
4. Penyampaian SK BPD tentang Penetapan
PPKD ke Dinas PMD melalui Camat Tanggal
29 s/d 31 Agustus 2022 (3 Hari);
Dokumen Kelengkapan
yang dipenuhi BPD dalam
Pembentukan PPKD
1. Undangan
2. Daftar Hadir
3. Berita Acara
4. Surat Keputusan
BPD tentang
Penetapan PPKD
5. Dokumentasi
Catatan :
 Kelengkapan Dokumen tersebut di
atas di sampaikan kepada Camat
yang selanjutnya secara kolektif
Camat meyampaikan kepada Dinas
PMD disertai dengan surat
pengantar paling lambat tgl 31
Agustus 2022 Pukul 14.00 Wita.
 Dokumen tersebut dikumpulkan
didalam map snalchekter plastik
warna hijau dengan disertai Nama
Desa dan Kecamatan.
 Seluruh Dokumen yg akan
disampaikan ke Dinas PMD adalah
dokumen ASLI.
URAIAN WAKTU
JUMLAH
HARI
PENANGGUNG
JAWAB
I TAHAPAN PERSIAPAN PILKADES
1 Rapat Koordinasi OPD
Terkait Persiapan
Pembentukan Panitia
Pemilihan Kabupaten
2 Pembentukan Panitia
Pemilihan Kabupaten dan
Penetapan Jadwal dan
Tahapan Pilkades
3 Sosialisasi Pembentukan
Panitia Pilkades dengan
menghadirkan Camat,
Penjabat Kepala Desa dan
Anggota BPD
24 s/d 25 Agustus 2 Hari PPK
4 Pembentukan Panitia
Pemilihan Kepala Desa
(PPKD) oleh BPD
26 s/d 28 Agustus 3 Hari BPD
5 Penyampaian SK BPD
tentang Penetapan PPKD ke
Dinas PMD melalui Camat
29 s/d 31 Agustus 3 Hari BPD, Camat,
Dinas PMD
6 Sosialisasi Panitia Pemilihan
Kepala Desa (PPKD)
1 s/d 5 September 5 Hari PPK
7 Penyusunan Tata Tertib 3 s/d 6 September 4 Hari PPKD
8 Perencanaan dan Pengajuan
Biaya Pemilihan Oleh PPKD
kepada Kepala Desa
5 s/d 7 September 3 Hari PPKD, Kepala
Desa
9 Persetujuan Biaya Pemilihan 7 s/d 8 September 2 Hari Pj. Kepala Desa
10 Pendataan, Penyusunan dan
Penetapan Daftar Pemilih
Sementara
9 s/d 16 September 7 Hari PPKD
11 Pengumuman Daftar Pemilih
Sementara
16 s/d 18 September 3 Hari PPKD
12 Pencatatan Data Pemilih
Tambahan
19 s/d 21 September 3 Hari PPKD
13 Pengumuman Daftar Pemilih
Tambahan
22 s/d 24 September 3 Hari PPKD
14 Penyusunan dan Penetapan
Daftar Pemilih Tetap
25 s/d 27 September 3 Hari PPKD
15 Pengumuman Daftar Pemilih
Tetap
28 s/d 30 September 3 Hari PPKD
JADWAL TENTATIB DAN TAHAPAN PEMILIHAN KEPALA DESA DI 31 DESA
DALAM WILAYAH KABUPATEN BULUKUMBA
NO
22 Agustus 1 Hari DPMD
CONTOH FORMAT BERITA ACARA
BERITA ACARA
MUSYWARAH DESA
PEMBENTUKAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA
Nomor : .............................
Pada Hari ini .................., Tanggal ......................, Bulan ..............., Tahun Dua
Ribu Dua Puluh Dua, telah dilaksanakan Musyawarah BPD … untuk memenuhi maksud pada
Peraturan Daerah Kabupaten Bulukumba, Nomor 6 Tahun 2021 Tentang Perubahan atas
Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, pelantikan,
Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa pada pasal 6, dengan agenda Pembentukan
Panitia Pemilihan Kepala Desa ............. Kecamatan.............., yang bertempat di ..............dan
dihadiri oleh (daftar hadir terlampir).
Setelah dilakukan Musyawarah Desa yang dipimpin oleh ............. Selaku Ketua
BPD menyepakati panitia Pemilihan Kepala Desa ..............Tahun 2022 sebagai berikut :
NO. NAMA JABATAN KETERANGAN
NO.
HP/WA
1. ........................................ Ketua ........................... ...............
............
2. ........................................ Sekretaris ........................... ...............
............
3. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
4. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
5. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
6. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
7. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
8. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
9. ........................................ Anggota ........................... ...............
............
Keputusan diambil secara musyawarah mufakat/aklamasi dan pemungutan
suara/voting
Demikian berita acara ini dibuat dan disahkan dengan sebenar-benarnya untuk
digunakan sebagaimana mestinya.
Pj.Kepala Desa …
NAMA LENGKAP
Ketua BPD,
NAMA LENGKAP
Wakil Masyarakat,
No Nama Tanda Tangan
1 1.
2 2.
3 3.
4 4.
5 5.
6 6.
CONTOH FORMAT SK PPKD
KOP
KEPUTUSAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA … KECAMATAN …
KABUPATEN BULUKUMBA
NOMOR : .........................
TENTANG
PENETAPAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA …
KECAMATAN … KABUPATEN BULUKUMBA
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA,
KESATU : Menetapkan Panitia Pemilihan Kepala Desa ..., Kecamatan...,
Kabupaten Bulukumba, sebagaimana tersebut dalam lampiran
keputusan ini ;
Menimbang : a. bahwa untuk memenuhi pasal 6 ayat (6) Peraturan Daerah
Nomor 6 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan
Daerah Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan,
Pelantikan, Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
pada huruf a maka perlu Penetapan Panitia Pemilihan
Kepala Desa … , Kecamatan …, Kabupaten Bulukumba, yang
ditetapkan dengan Keputusan Badan Permusyawaratan Desa;
Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 6 tahun 2014 Tentang Desa
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7,
Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5495) ;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 tahun 2014
tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
5539) Sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas
Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014
tentang Desa (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2015 Nomor 157, Tambahan lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 5717) ;
3. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal
dan Transmigrasi Nomor 2 Tahun 2015 tentang Pedoman
Organisasi Desa (Lembaran Negera Republik Indonesia Tahun
2015 Nomor 158);
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
65 tahun 2017 Tentang Perubahan atas Permendagri No 112
Tahun 2014 Tentang Pemilihan Kepala Desa;
5. Peraturan Daerah Kabupaten Bulukumba Nomor 6 Tahun
2021 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 4
Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pelantikan
Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa;
6. Peraturan Bupati Bulukumba Nomor 118 Tahun 2017
Tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Bulukumba
Nomor 20 Tahun 2016 Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan
Peraturan daerah Kabupaten Bulukumba Nomor 4 Tahun
2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pelantikan Pemberhentian
dan Masa Jabatan Kepala Desa.
MEMUTUSKAN:
Menetapkan :
KEDUA : Penetapan sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU
didasarkan pada berita acara Anggota Badan Permusyawaratan
Desa …,Kecamatan …, Kabupaten Bulukumba, Nomor
..................., Tanggal ...........................
KETIGA : Panitia Pemilihan Kepala Desa … Kecamatan ....................,
Kabupaten Bulukumba Mempunyai tugas sebagai berikut :
a. menentukan lokasi/tempat sekretariat PPKD
b. merencanakan, mengoordinasikan, menyelenggarakan,
mengawasi dan mengendalikan semua tahapan pelaksanaan
pemilihan;
c. merencanakan dan mengajukan biaya pemilihan kepada Bupati
melalui Camat;
d. melakukan pendaftaran dan penetapan pemilih;
e. mengadakan penjaringan dan penyaringan bakal calon;
f. menetapkan calon yang telah memenuhi persyaratan;
g. menetapkan tata cara pelaksanaan pemilihan;
h. menetapkan tata cara pelaksanaan kampanye;
i. memfasilitasi penyediaan peralatan, perlengkapan dan tempat
pemungutan suara;
j. menyampaikan berkas bakal Calon Kepala Desa untuk
diklarifikasi di tingkat Kabupaten;
k. melaksanakan pemungutan suara;
l. menetapkan hasil rekapitulasi penghitungan suara dan
mengumumkan hasil pemilihan;
m. menetapkan Calon Kepala Desa terpilih;
n. melakukan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pemilihan; dan
o. membentuk dan menetapkan lokasi TPS;
KEEMPAT : Surat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dengan
ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terjadi kekeliruan
didalamnya akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.
Keputusan ini disampaikan kepada masing-masing yang
bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan dengan penuh
tanggung jawab.
Ditetapkan di .....................
Pada tanggal .......................
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA …
KETUA,
NAMA LENGKAP
Tembusan:
1. Bupati Bulukumba;
2. Inspektorat Daerah Kabupaten Bulukumba;
3. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Bulukumba;
4. Camat …….
5. Kepala Desa ………
6. Peringgal.
CONTOH LAMPIRAN SK PPKD
LAMPIRAN : KEPUTUSAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA …
KECAMATAN … KABUPATEN BULUKUMBA
NOMOR :
TANGGAL :
TENTANG : PENETAPAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA
DESA…………. KECAMATAN ………… KABUPATEN
BULUKUMBA
NO NAMA JABATAN KETERANGAN
1 2 3 4
1. ........................................ Ketua ...........................
2. ........................................ Sekretaris ...........................
3. ........................................ Anggota ...........................
4. ........................................ Anggota ...........................
5. ........................................ Anggota ...........................
6. ........................................ Anggota ...........................
7. ........................................ Anggota ...........................
8. ........................................ Anggota ...........................
9. ........................................ Anggota ...........................
BADAN PERMUSYAWARATAN DESA …
KETUA,
.........................................
CATATAN :
Isian Kolom KETERANGAN harus jelas yang memuat :
1. Keterwakilan dusun ............
2. Keterwakilan perempuan
3. Tokoh masyarakat
4. Perangkat Desa (Sekdes/Kasi/Kaur/Kadus)
5. Lembaga Kemasyarakatan (LPMD/Karang Taruna/PKK/Kader Posyandu)
pembentukan PEMBENTUKAN PANITIA PPKD.pptx

More Related Content

Similar to pembentukan PEMBENTUKAN PANITIA PPKD.pptx

Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...
Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor  7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor  7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...
Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...iniPurwokerto
 
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desaPartisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desaNurbaiti Muhi
 
Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................Eko Sugeng Pambudi
 
Contoh Dokumen KELENGKAPAN Pilkades
Contoh Dokumen KELENGKAPAN PilkadesContoh Dokumen KELENGKAPAN Pilkades
Contoh Dokumen KELENGKAPAN PilkadesYudhi Aldriand
 
Perdes pencalonan
Perdes pencalonan Perdes pencalonan
Perdes pencalonan Jusa Erza
 
MATERI BPD DESA PADDUMPU.ppt
MATERI BPD DESA PADDUMPU.pptMATERI BPD DESA PADDUMPU.ppt
MATERI BPD DESA PADDUMPU.pptCHAIRUDIN2
 
Materi sosialisasi Pilkades 2022.pptx
Materi sosialisasi Pilkades 2022.pptxMateri sosialisasi Pilkades 2022.pptx
Materi sosialisasi Pilkades 2022.pptxMbahSantowaanCikeruh
 
Santiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desaSantiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desaYudhi Aldriand
 
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANGPERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANGStrobillus Found
 
PEMILIHAN KEPALA DESA.pptx
PEMILIHAN KEPALA DESA.pptxPEMILIHAN KEPALA DESA.pptx
PEMILIHAN KEPALA DESA.pptxAndhangHabsoro
 
Materi Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptx
Materi Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptxMateri Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptx
Materi Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptxYusepBachtiar1
 
Perda pemilihan kepala desa
Perda pemilihan kepala desaPerda pemilihan kepala desa
Perda pemilihan kepala desaArifuddin Ali.
 

Similar to pembentukan PEMBENTUKAN PANITIA PPKD.pptx (20)

#Bpd dan kelembagaan andyka
#Bpd dan kelembagaan andyka#Bpd dan kelembagaan andyka
#Bpd dan kelembagaan andyka
 
Contoh tahap pilkades
Contoh tahap  pilkadesContoh tahap  pilkades
Contoh tahap pilkades
 
Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...
Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor  7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor  7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...
Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 7 Tahun 2008 Tentang Pedoman Pembe...
 
PROPOSAL_PILKADES.docx
PROPOSAL_PILKADES.docxPROPOSAL_PILKADES.docx
PROPOSAL_PILKADES.docx
 
PROPOSAL_PILKADES.docx
PROPOSAL_PILKADES.docxPROPOSAL_PILKADES.docx
PROPOSAL_PILKADES.docx
 
RKP DESA
RKP DESA RKP DESA
RKP DESA
 
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desaPartisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
Partisipasi masyarakat dalam pembangunan di era otonomi desa
 
Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................Berkas pemilihan kepala desa.................
Berkas pemilihan kepala desa.................
 
Contoh Dokumen KELENGKAPAN Pilkades
Contoh Dokumen KELENGKAPAN PilkadesContoh Dokumen KELENGKAPAN Pilkades
Contoh Dokumen KELENGKAPAN Pilkades
 
Perdes pencalonan
Perdes pencalonan Perdes pencalonan
Perdes pencalonan
 
MATERI BPD DESA PADDUMPU.ppt
MATERI BPD DESA PADDUMPU.pptMATERI BPD DESA PADDUMPU.ppt
MATERI BPD DESA PADDUMPU.ppt
 
Materi sosialisasi Pilkades 2022.pptx
Materi sosialisasi Pilkades 2022.pptxMateri sosialisasi Pilkades 2022.pptx
Materi sosialisasi Pilkades 2022.pptx
 
Tata tertib bpd sukajaya
Tata tertib bpd sukajayaTata tertib bpd sukajaya
Tata tertib bpd sukajaya
 
Rpklpmd
RpklpmdRpklpmd
Rpklpmd
 
BPD.pptx
BPD.pptxBPD.pptx
BPD.pptx
 
Santiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desaSantiaji pemilihan kepala desa
Santiaji pemilihan kepala desa
 
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANGPERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
PERATURAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA KARANGMALANG
 
PEMILIHAN KEPALA DESA.pptx
PEMILIHAN KEPALA DESA.pptxPEMILIHAN KEPALA DESA.pptx
PEMILIHAN KEPALA DESA.pptx
 
Materi Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptx
Materi Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptxMateri Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptx
Materi Sosialisasi Tahapan Pilkades Serentak kab. Serang 2021.pptx
 
Perda pemilihan kepala desa
Perda pemilihan kepala desaPerda pemilihan kepala desa
Perda pemilihan kepala desa
 

Recently uploaded

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxRezaWahyuni6
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfbibizaenab
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxRezaWahyuni6
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 

Recently uploaded (20)

MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptxMateri Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
Materi Pertemuan Materi Pertemuan 7.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdfBab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
Bab 6 Kreatif Mengungap Rasa dan Realitas.pdf
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptxMateri Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
Materi Pertemuan 6 Materi Pertemuan 6.pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 

pembentukan PEMBENTUKAN PANITIA PPKD.pptx

  • 2. DASAR HUKUM 1. UU No.6 Tahun 2014 Tentang Desa 2. PP No.43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang- Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa Jo PP No.47 Tahun 2015 tentang perubahan atas PP No.43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa 3. Permendagri No. 72 Tahun 2020 Tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 112 Tahun 2014 Tentang Pemilihan Kepala Desa. 4. Perda No.6 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Perda No.4 tentang Tata Cara pemilihan, pelantikan, pemberhentian, dan masa jabatan kepala Desa. 5. Perbup 19 Tahun 2022 tentang Perubahan kedua atas Perbup No.20 Tahun 2016 tentang Petunjuk teknis pelaksanaan Perda No. 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara pemilihan, pelantikan, pemberhentian, dan masa jabatan kepala desa Jo Perbup No.118 Tahun 2017 tentang perubahan atas peraturan bupati Bulukumba Nomor 20 tahun 2016 tentang petunjuk teknis pelaksanaan perda nomor 4 tahun 2015 tentang Tata Cara pemilihan, pelantikan, pemberhentian, dan masa Jabatan Kepala Desa.
  • 3. Pasal 6 Peraturan Daerah Nomor 4 Thn 2015 1. Panitia Pemilihan Kepala Desa yang disingkat PPKD adalah Panitia Pemilihan yang dibentuk oleh BPD untuk menyelenggarakan proses Pemilihan Kepala Desa 2. Ayat (1) Untuk melaksanakan pemilihan Kepala Desa di Tingkat Desa dibentuk PPKD, Ayat (2) PPKD sebagaimana dimaksud pada Ayat (1) berjumlah 9 Orang, yang terdiri dari unsur perangkat desa, lembaga kemasyarakatan dan tokoh masyarakat, Ayat (3) Unsur PPKD sebagaimana dimaksud pada Ayat (1) harus memperhatikan keterwakilan dusun dan keterwakilan perempuan, Ayat (4) Susunan PPKD terdiri dari : Ketua, Sekretaris dan Anggota dan Ayat (6) PPKD sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ditetapkan dengan keputusan BPD.
  • 4. Pasal 23 Peraturan Daerah Nomor 4 Thn 2015 Anggota BPD yang mencalonkan diri dalam Pemilihan Kepala Desa, harus mengundurkan diri sebelum pembentukan PPKD Anggota BPD yang mengundurkan diri sebagaimana dimaksud ayat (1) akan diberhentikan dan selanjutnya akan ditetapkan pengganti antar waktu
  • 5. 1. Badan Permusyawaratan Desa Melaksanakan Musyawarah Desa Untuk Membentuk PPKD Dengan Mengundang, Pemerintah Kecamatan, Pemerintah Desa (Kepala Desa, Sekdes, Kasi/Kaur Dan Kadus), Anggota BPD, Lembaga Masyarakat dan Tokoh Masyarakat. 2. PPKD Yang Terbentuk Harus Memperhatikan Keterwakilan Dusun Dan Keterwakilan Perempuan; 3. PPKD Berjumlah 9 Orang, terdiri dari unsur perangkat desa (sekdes, kasi/kaur dan kadus), lembaga kemasyarakatan (LPMD/PKK/KADER Posyandu /RT-RW) dan Tokoh Masyarakat. 4. PPKD yang dibentuk diprioritaskan bagi yang memiliki pengalaman di dalam pelaksanaan pemilihan dan memiliki rekam jejak yang baik dan bisa berlaku netral di dalam pelaksanaan pilkades serta tidak memiliki kepentingan pribadi.
  • 6. TUGAS PPKD 1. Merencanakan,mengoordinasikan, menyelenggarakan, mengawasi dan mengendalikan semua tahapan pelaksanaan pemilihan Pasal 6 ayat 5 Perda No 4 Thn 2015 2. Merencanakan dan mengajukan biaya pemilihan kepada Bupati melalui Camat; 3. Melakukan pendaftaran dan penetapan pemilih 4. Mengadakan penjaringan dan penyaringan bakal calon Kades 5. Menetapkan calon Kades yang memenuhi persyaratan 6. Menetapkan tata cara pelaksanaan pemilihan dan kampanye 7. Memfasilitasi tempat pemungutan suara 8. Menyampaikan berkas bakal calon kades untuk diklarifikasi di tingkat Kabupaten 9. Melaksanakan pemungutan suara 10. Menetapkan dan mengumumkan hasil rekapitulasi penghitungan suara 11. Menetapkan calon Kades terpilih 12. Melakukan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pemilihan
  • 7. PELAKSANAAN PEMBENTUKAN PPKD OLEH BPD 1. Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa (PPKD) oleh BPD Tanggal 26 s/d 28 Agustus 2022 (3 Hari) 2. Rapat Pembentukan PPKD, Ketua BPD mengundang Camat, Kades, Anggota BPD, Perangkat Desa (Sekdes, Kasi, Kaur dan Kadus), LPMD, Karang Taruna, PKK, Kader Posyandu, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, Ketua RW, Ketua RT dan unsur masyarakat lainnya dengan disarankan minimal peserta rapat 50 Orang; 3. Rapat dipimpin langsung oleh Ketua BPD; 4. Penyampaian SK BPD tentang Penetapan PPKD ke Dinas PMD melalui Camat Tanggal 29 s/d 31 Agustus 2022 (3 Hari);
  • 8. Dokumen Kelengkapan yang dipenuhi BPD dalam Pembentukan PPKD 1. Undangan 2. Daftar Hadir 3. Berita Acara 4. Surat Keputusan BPD tentang Penetapan PPKD 5. Dokumentasi Catatan :  Kelengkapan Dokumen tersebut di atas di sampaikan kepada Camat yang selanjutnya secara kolektif Camat meyampaikan kepada Dinas PMD disertai dengan surat pengantar paling lambat tgl 31 Agustus 2022 Pukul 14.00 Wita.  Dokumen tersebut dikumpulkan didalam map snalchekter plastik warna hijau dengan disertai Nama Desa dan Kecamatan.  Seluruh Dokumen yg akan disampaikan ke Dinas PMD adalah dokumen ASLI.
  • 9. URAIAN WAKTU JUMLAH HARI PENANGGUNG JAWAB I TAHAPAN PERSIAPAN PILKADES 1 Rapat Koordinasi OPD Terkait Persiapan Pembentukan Panitia Pemilihan Kabupaten 2 Pembentukan Panitia Pemilihan Kabupaten dan Penetapan Jadwal dan Tahapan Pilkades 3 Sosialisasi Pembentukan Panitia Pilkades dengan menghadirkan Camat, Penjabat Kepala Desa dan Anggota BPD 24 s/d 25 Agustus 2 Hari PPK 4 Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa (PPKD) oleh BPD 26 s/d 28 Agustus 3 Hari BPD 5 Penyampaian SK BPD tentang Penetapan PPKD ke Dinas PMD melalui Camat 29 s/d 31 Agustus 3 Hari BPD, Camat, Dinas PMD 6 Sosialisasi Panitia Pemilihan Kepala Desa (PPKD) 1 s/d 5 September 5 Hari PPK 7 Penyusunan Tata Tertib 3 s/d 6 September 4 Hari PPKD 8 Perencanaan dan Pengajuan Biaya Pemilihan Oleh PPKD kepada Kepala Desa 5 s/d 7 September 3 Hari PPKD, Kepala Desa 9 Persetujuan Biaya Pemilihan 7 s/d 8 September 2 Hari Pj. Kepala Desa 10 Pendataan, Penyusunan dan Penetapan Daftar Pemilih Sementara 9 s/d 16 September 7 Hari PPKD 11 Pengumuman Daftar Pemilih Sementara 16 s/d 18 September 3 Hari PPKD 12 Pencatatan Data Pemilih Tambahan 19 s/d 21 September 3 Hari PPKD 13 Pengumuman Daftar Pemilih Tambahan 22 s/d 24 September 3 Hari PPKD 14 Penyusunan dan Penetapan Daftar Pemilih Tetap 25 s/d 27 September 3 Hari PPKD 15 Pengumuman Daftar Pemilih Tetap 28 s/d 30 September 3 Hari PPKD JADWAL TENTATIB DAN TAHAPAN PEMILIHAN KEPALA DESA DI 31 DESA DALAM WILAYAH KABUPATEN BULUKUMBA NO 22 Agustus 1 Hari DPMD
  • 10. CONTOH FORMAT BERITA ACARA BERITA ACARA MUSYWARAH DESA PEMBENTUKAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA Nomor : ............................. Pada Hari ini .................., Tanggal ......................, Bulan ..............., Tahun Dua Ribu Dua Puluh Dua, telah dilaksanakan Musyawarah BPD … untuk memenuhi maksud pada Peraturan Daerah Kabupaten Bulukumba, Nomor 6 Tahun 2021 Tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, pelantikan, Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa pada pasal 6, dengan agenda Pembentukan Panitia Pemilihan Kepala Desa ............. Kecamatan.............., yang bertempat di ..............dan dihadiri oleh (daftar hadir terlampir). Setelah dilakukan Musyawarah Desa yang dipimpin oleh ............. Selaku Ketua BPD menyepakati panitia Pemilihan Kepala Desa ..............Tahun 2022 sebagai berikut : NO. NAMA JABATAN KETERANGAN NO. HP/WA 1. ........................................ Ketua ........................... ............... ............ 2. ........................................ Sekretaris ........................... ............... ............ 3. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ 4. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ 5. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ 6. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ 7. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ 8. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ 9. ........................................ Anggota ........................... ............... ............ Keputusan diambil secara musyawarah mufakat/aklamasi dan pemungutan suara/voting Demikian berita acara ini dibuat dan disahkan dengan sebenar-benarnya untuk digunakan sebagaimana mestinya. Pj.Kepala Desa … NAMA LENGKAP Ketua BPD, NAMA LENGKAP Wakil Masyarakat, No Nama Tanda Tangan 1 1. 2 2. 3 3. 4 4. 5 5. 6 6.
  • 11. CONTOH FORMAT SK PPKD KOP KEPUTUSAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA … KECAMATAN … KABUPATEN BULUKUMBA NOMOR : ......................... TENTANG PENETAPAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA … KECAMATAN … KABUPATEN BULUKUMBA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BADAN PERMUSYAWARATAN DESA, KESATU : Menetapkan Panitia Pemilihan Kepala Desa ..., Kecamatan..., Kabupaten Bulukumba, sebagaimana tersebut dalam lampiran keputusan ini ; Menimbang : a. bahwa untuk memenuhi pasal 6 ayat (6) Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pelantikan, Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a maka perlu Penetapan Panitia Pemilihan Kepala Desa … , Kecamatan …, Kabupaten Bulukumba, yang ditetapkan dengan Keputusan Badan Permusyawaratan Desa; Mengingat : 1. Undang Undang Nomor 6 tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495) ; 2. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5539) Sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 157, Tambahan lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5717) ; 3. Peraturan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Nomor 2 Tahun 2015 tentang Pedoman Organisasi Desa (Lembaran Negera Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 158); 4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 65 tahun 2017 Tentang Perubahan atas Permendagri No 112 Tahun 2014 Tentang Pemilihan Kepala Desa; 5. Peraturan Daerah Kabupaten Bulukumba Nomor 6 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pelantikan Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa; 6. Peraturan Bupati Bulukumba Nomor 118 Tahun 2017 Tentang Perubahan Atas Peraturan Bupati Bulukumba Nomor 20 Tahun 2016 Tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Peraturan daerah Kabupaten Bulukumba Nomor 4 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pelantikan Pemberhentian dan Masa Jabatan Kepala Desa. MEMUTUSKAN: Menetapkan : KEDUA : Penetapan sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU didasarkan pada berita acara Anggota Badan Permusyawaratan Desa …,Kecamatan …, Kabupaten Bulukumba, Nomor ..................., Tanggal ........................... KETIGA : Panitia Pemilihan Kepala Desa … Kecamatan ...................., Kabupaten Bulukumba Mempunyai tugas sebagai berikut : a. menentukan lokasi/tempat sekretariat PPKD b. merencanakan, mengoordinasikan, menyelenggarakan, mengawasi dan mengendalikan semua tahapan pelaksanaan pemilihan; c. merencanakan dan mengajukan biaya pemilihan kepada Bupati melalui Camat; d. melakukan pendaftaran dan penetapan pemilih; e. mengadakan penjaringan dan penyaringan bakal calon; f. menetapkan calon yang telah memenuhi persyaratan; g. menetapkan tata cara pelaksanaan pemilihan; h. menetapkan tata cara pelaksanaan kampanye; i. memfasilitasi penyediaan peralatan, perlengkapan dan tempat pemungutan suara; j. menyampaikan berkas bakal Calon Kepala Desa untuk diklarifikasi di tingkat Kabupaten; k. melaksanakan pemungutan suara; l. menetapkan hasil rekapitulasi penghitungan suara dan mengumumkan hasil pemilihan; m. menetapkan Calon Kepala Desa terpilih; n. melakukan evaluasi dan pelaporan pelaksanaan pemilihan; dan o. membentuk dan menetapkan lokasi TPS; KEEMPAT : Surat Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian hari ternyata terjadi kekeliruan didalamnya akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya. Keputusan ini disampaikan kepada masing-masing yang bersangkutan untuk diketahui dan dilaksanakan dengan penuh tanggung jawab. Ditetapkan di ..................... Pada tanggal ....................... BADAN PERMUSYAWARATAN DESA … KETUA, NAMA LENGKAP Tembusan: 1. Bupati Bulukumba; 2. Inspektorat Daerah Kabupaten Bulukumba; 3. Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Bulukumba; 4. Camat ……. 5. Kepala Desa ……… 6. Peringgal.
  • 12. CONTOH LAMPIRAN SK PPKD LAMPIRAN : KEPUTUSAN BADAN PERMUSYAWARATAN DESA … KECAMATAN … KABUPATEN BULUKUMBA NOMOR : TANGGAL : TENTANG : PENETAPAN PANITIA PEMILIHAN KEPALA DESA DESA…………. KECAMATAN ………… KABUPATEN BULUKUMBA NO NAMA JABATAN KETERANGAN 1 2 3 4 1. ........................................ Ketua ........................... 2. ........................................ Sekretaris ........................... 3. ........................................ Anggota ........................... 4. ........................................ Anggota ........................... 5. ........................................ Anggota ........................... 6. ........................................ Anggota ........................... 7. ........................................ Anggota ........................... 8. ........................................ Anggota ........................... 9. ........................................ Anggota ........................... BADAN PERMUSYAWARATAN DESA … KETUA, ......................................... CATATAN : Isian Kolom KETERANGAN harus jelas yang memuat : 1. Keterwakilan dusun ............ 2. Keterwakilan perempuan 3. Tokoh masyarakat 4. Perangkat Desa (Sekdes/Kasi/Kaur/Kadus) 5. Lembaga Kemasyarakatan (LPMD/Karang Taruna/PKK/Kader Posyandu)