SlideShare a Scribd company logo
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Selaras dengan salah satu tugas dan fungsi LPMP yang diatur dalam
permendikbud No. 14 Tahun 2015 yaitu melakukan penjaminan mutu pendidikan
dan amanat permendikbud No. 28 Tahun 2016 tentang SPMP Dikdasmen, maka
sejak tahun 2016 LPMP Jawa Barat melaksanakan program inti terkait penjaminan
mutu, diantaranya adalah pendampingan sekolah dalam implementasi SPMI.
Program pendampingan ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan SPMI di
LPMP JawaBarat yang diawali dengan rakor SPMP, Bimtek fasda, Evaluasi SPMI dan
Bimtek SPMI bagi TPMPS. Salah satu upaya untuk membina sekolah dalam
mengimplementasikan SPMI dan membantu mengatasi berbagai kendala yang
muncul pada saat pelaksanaan SPMI di sekolah model perlu dilakukan kegiatan
pendampingan yang difasilitasi oleh fasilitator daerah yang telah dilatih oleh LPMP
Jawa Barat.
B. Dasar Hukum
1. Undang-undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 14 Tahun 2015 tentang
Tugas dan Fungsi Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan
4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 28 Tahun 2016 Tentang
Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan Menengah
C. Tujuan
1. Menindaklanjuti hasil Rencana Tindak Lanjut (RTL) yang disusun pada Bimtek
SPMI
2. Memberikan penguatan materi terkait konsep SPMI
2
3. Mendampingi sekolah dalam melakukan siklus SPMI khususnya Pemetaan
Mutu, Penyusunan Rencana Pemenuhan, dan Penyusunan Rencana Monev
D. Hasil Yang Diharapkan
1. Terlaksananya RTL pasca bimtek
2. Terpahaminya konsep SPMI
3. Terlaksananya siklus SPMI, khususnya tahap pemetaan mutu dan
perencanaan pemenuhan mutu
3
BAB II
PELAKSANAAN
A. Waktu dan tempat Pelaksanaan
Kegiatan Pendampingan dilaksanakan selama 3 hari di sekolah sasaran. Kegiatan
yang melibatkan guru diharapkan tidak mengganggu proses pembelajaran.
B. Supervisor
Supervisor adalah tim QAO (Quality Assurance Officer) LPMP Jawa Barat yang
melakukan supervisi terdiri dari 1 orang
C. Fasilitator
Fasilitator yang melakukan pendampingan terdiri dari 1 orang fasilitator daerah
(pengawas pembina) yang telah dilatih oleh LPMP .
D. Peserta
Peserta kegiatan pendampingan sebanyak 22 orang yang terdiri dari TPMPS Sekolah
binaan SPMI, Pengawas sekolah Imbas, dan Perwakilan sekolah imbas yang berasal
dari 23 Kabupaten/Kota
E. Struktur Program
PROGRAM MATA SAJIAN PENYAJI
JML
JAM
KODE
UMUM
Penguatan Konsep SPMI Fasilitator Daerah 2 A
Reviu Implementasi
SPMI Tahun 2018
Fasilitator Daerah 2 B
POKOK
Perencanaan
implementasi Siklus
SPMI tahun 2019
Fasilitator Daerah 2 C
Praktik SPMI (Pemetaan
mutu, perencanaan
pemenuhan mutu dan
Fasilitator Daerah 9 D
4
PROGRAM MATA SAJIAN PENYAJI
JML
JAM
KODE
rencana aksi,
penyusunan program
dan instrumen monev
pelaksanaan
pemenuhan mutu
Strategi Pendampingan
di Sekolah Imbas
(Kegiatan On)
Fasilitator Daerah 2 E
Penyusunan Bahan
Diseminasi SPMI
Fasilitator Daerah 5 F
PENUNJANG RTL Fasilitator Daerah 2 G
Total 24
F. Jadwal Kegiatan
No
Hari Ke-1 Ke-2 Ke-3
Tanggal
1 07.00 – 08.00 A D E
2 08.00 – 09.00 A D F
3 09.00 – 10.00 B D F
10.00 – 10.15
4 10.15 – 11.15 B D F
5 11.15 – 12.15 C D F
12.15 – 13.30
6 13.30– 14.30 C D F
7 14.30 – 15.30 D D G
15.30 – 16.00
8 16.00 – 17.00 D E G
G. Skenario Kegiatan
5
Fasilitator daerah mengunjungi sekolah model yang telah ditetapkan dan telah
mengikuti workshop/bimtek SPMI.
Waktu Deskripsi Kegiatan Bahan/sumber Tagihan
Hari
Pertama
1. Memberikan informasi terkait
agenda kegiatan
Pendampingan
Agenda
Pendampingan
 Daftar Hadir
2. Mereviu laporan rencana
tindak lanjut (action plan) Tim
Penjaminan mutu Sekolah
pasca workshop evaluasi SPMI
Paparan RTL
Pasca WS
Evaluasi SPMI
 Learning
Journal Sekolah
Imbas
 Notula Reviu
 RTL (Jika Ada
perubahan)
 SK TPMPS
 Pernyataan
komitmen
warga sekolah
3. Mereviu Konsep dan siklus
SPMI
Bahan tayang
SPMI
4. Melakukan kajian terhadap
hasil pemetaan mutu internal
/Raport mutu/ EDS (Siklus
Pemetaan Mutu)
5. Memberikan masukan dan
saran terhadap hasil pemetaan
mutu
6. Mendampingi dan
memeberikan input kepada
TPMPS dalam proses
pemetaan mutu pendidikan
Draft dokumen
terkait
pelaksanaan dan
hasil Pemetaan
mutu/EDS
 Photo/copy
dokumen hasil
Pemetaan
mutu/EDS
 Catatan
pendampingan
mengenai
siklus
pemetaan
mutu
 Format
pemetaan
mutu
Hari
Kedua
7. Melakukan pendampingan
penyusunan rencana
pemenuhan mutu bersama
TPMPS berbasis 8 SNP (TPMPS
dirujuk untuk melihat Juklak
SPMI bagi Satuan Pendidikan)
8. Memastikan bahwa rencana
pemenuhan mutu dalam RKS
ini sudah mempunyai rencana
yang lengkap, yaitu sasaran,
program, penanggung jawab
program, kegiatan, jadwal
 Format
Rencana
/jadwal
pemenuhan
mutu
 Format
Rencana
/jadwal
monev

 Copy Rencana
/jadwal
pemenuhan
mutu
 Catatan
pendampingan
mengenai
siklus
Penyusunan
Rencana
Pemenuhan
6
kegiatan, rencana biaya, dan
pendanaan.
9. Rencana pemenuhan mutu
selain RKS, juga mencakup
dokumen kurikulum (level
satuan pendidikan) dan
dokumen perencanaan
pembelajaran (level kelas)
10. Mendeksripsikan proses
penyusunan rencana
pemenuhan mutu di sekolah
mencakup proses pelaksanaan,
kendala dan hambatan
termasuk dokumentasi proses
11. Mendampingi TPMPS dalam
menyiapkan rencana
monitoring evaluasi
pemenuhan meliputi Program,
jadwal dan instrumen dan
pengolahan hasil monev.
12. Mendampingi TPMPS dalam
mensosialisasikan rencana
implementasi pemenuhan
mutu dan rencana monitoring
dan evaluasi kepada seluruh
warga sekolah
mutu
Hari
Ketiga
13. Memandu penyusunan
rencana pelaksanaan
pemenuhan mutu oleh masing-
masing Koordinator jawab
kegiatan.
14. Mendampingi TPMPS dalam
finalisasi semua dokumen yang
dihasilkan pada pendampingan
15. Mendampingi sekolah dalam
merancang bahan diseminasi
SPMI (best practice, video
implementasi SPMI,
newsletter, mars SPMI)
16. Bersama TPMPS membuat RTL
 Copy Rencana
/jadwal
evaluasi/Audit
mutu
 Notula
Sosialisasi
 Catatan
pendampingan
mengenai
siklus
Penyusunan
Rencana
evaluasi/audit
mutu
7
Format RTL RTL pasca
pendampingan
yang telah
ditandatangani
oleh KS dan Ketua
Tim PMPS
H. Strategi dan Metode
Ceramah,Diskusi, tanya jawab, presentasi, praktik
I. Pembiayaan
Pembiayaan Kegiatan Pendampingan SPMI ini sepenuhnya ditanggung oleh DIPA
LPMP Jawa Barat tahun 2019.
J. Tata tertib ::
1. Tata Tertib Akademik
a. Peserta diwajibkan mengikuti seluruh acara yang telah ditetapkan
sebagaimana tercantum pada jadwal kegiatan;
b. Peserta diwajibkan mengisi daftar hadir setiap hari;
c. Peserta harus hadir 10 (sepuluh) menit sebelum kegiatan dimulai;
d. Selama mengikuti kegiatan peserta diwajibkan berpakaian bebas rapi dan
sopan;
e. Keperluan mengenai pelayanan dan atau materi akademik diberikan oleh
panitia;
f. Selama kegiatan berlangsung peserta, fasilitator/penyaji, dan panitia
dilarang merokok dan mengaktifkan nada dering telepon seluler/HP.
2. Tata Tertib Akomodasi dan Konsumsi
8
a. Peserta wajib menerima pengaturan tempat yang telah ditentukan oleh
panitia penyelenggara;
b. Apabila hendak meninggalkan tempat, Peserta wajib meminta izin panitia
c. Apabila ada yang sakit, segera menghubungi panitia untuk segera diberikan
pertolongan
9
BAB III
PENUTUP
Demikian panduan ini dibuat untuk memberikan gambaran umum dalam mengikuti
kegiatan pendampingan SPMI yang difasilitasi oleh fasilitator daerah dengan harapan
akan dapat dimanfaatkan oleh semua pihak yang terkait dalam mengikuti kegiatan
tersebut di atas.

More Related Content

What's hot

Sistem penjaminan mutu pendidikan
Sistem penjaminan mutu pendidikanSistem penjaminan mutu pendidikan
Sistem penjaminan mutu pendidikan
abdulmadjid57
 
Kebijakan spmi
Kebijakan spmiKebijakan spmi
Kebijakan spmi
Mitra Guru
 
Bahan spmi
Bahan spmiBahan spmi
Bahan spmi
FENYIUSDAELI
 
9. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
9. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 20199. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
9. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
8. praktik siklus spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 2019
8. praktik siklus  spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 20198. praktik siklus  spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 2019
8. praktik siklus spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Program supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmiProgram supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmi
Sahar Cha
 
10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...
10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...
10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...
Nurul Huda
 
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikanPemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Taufik Nurhidayat
 
Sistem penjaminan mutu internal PT 2018
Sistem penjaminan mutu internal PT 2018Sistem penjaminan mutu internal PT 2018
Sistem penjaminan mutu internal PT 2018
LSP3I
 
Contoh pelaksanaan spmi pt
Contoh pelaksanaan spmi ptContoh pelaksanaan spmi pt
Contoh pelaksanaan spmi pt
rsd kol abundjani
 
Rangkaian kegiatan pms lpmp kaltim
Rangkaian kegiatan pms lpmp kaltimRangkaian kegiatan pms lpmp kaltim
Rangkaian kegiatan pms lpmp kaltim
top12
 
Artikel penjaminan mutu pendidikan
Artikel penjaminan mutu pendidikanArtikel penjaminan mutu pendidikan
Artikel penjaminan mutu pendidikan
Zainuddin Jay
 
Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi
5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi
5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi
Nurul Huda
 
Pedoman pemetaan mutu pendidikan
Pedoman pemetaan mutu pendidikanPedoman pemetaan mutu pendidikan
Pedoman pemetaan mutu pendidikan
Gan Anom
 
6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final
6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final
6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final
Nurul Huda
 
10. juknis pemb implementasi ktsp region
10. juknis pemb implementasi ktsp region10. juknis pemb implementasi ktsp region
10. juknis pemb implementasi ktsp region
eli priyatna laidan
 
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 20194. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Paparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota BekasiPaparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota Bekasi
Drs. HM. Yunus
 

What's hot (20)

Sistem penjaminan mutu pendidikan
Sistem penjaminan mutu pendidikanSistem penjaminan mutu pendidikan
Sistem penjaminan mutu pendidikan
 
Kebijakan spmi
Kebijakan spmiKebijakan spmi
Kebijakan spmi
 
Bahan spmi
Bahan spmiBahan spmi
Bahan spmi
 
9. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
9. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 20199. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
9. mekanisme pendampingan spmi 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
 
8. praktik siklus spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 2019
8. praktik siklus  spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 20198. praktik siklus  spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 2019
8. praktik siklus spmi finalrev bimtek fasda spmi maret 2019
 
Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
 
Program supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmiProgram supervisi mutu dan spmi
Program supervisi mutu dan spmi
 
10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...
10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...
10.mekanisme dan kriteria bahan diseminasi hasil spmi bimtek fasda spmi maret...
 
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikanPemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
Pemanfaatan hasil pemetaan mutu pendidikan
 
Sistem penjaminan mutu internal PT 2018
Sistem penjaminan mutu internal PT 2018Sistem penjaminan mutu internal PT 2018
Sistem penjaminan mutu internal PT 2018
 
Contoh pelaksanaan spmi pt
Contoh pelaksanaan spmi ptContoh pelaksanaan spmi pt
Contoh pelaksanaan spmi pt
 
Rangkaian kegiatan pms lpmp kaltim
Rangkaian kegiatan pms lpmp kaltimRangkaian kegiatan pms lpmp kaltim
Rangkaian kegiatan pms lpmp kaltim
 
Artikel penjaminan mutu pendidikan
Artikel penjaminan mutu pendidikanArtikel penjaminan mutu pendidikan
Artikel penjaminan mutu pendidikan
 
Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
Template laporan pengimbasan bimtek fasda spmi maret 2019
 
5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi
5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi
5.integrasi ppk dan literasi dalam implementasi spmi
 
Pedoman pemetaan mutu pendidikan
Pedoman pemetaan mutu pendidikanPedoman pemetaan mutu pendidikan
Pedoman pemetaan mutu pendidikan
 
6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final
6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final
6. review implementasi spmi di satuan pendidikan final
 
10. juknis pemb implementasi ktsp region
10. juknis pemb implementasi ktsp region10. juknis pemb implementasi ktsp region
10. juknis pemb implementasi ktsp region
 
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 20194. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
4. penguatan konsep spmi final 2019 bimtek fasda spmi maret 2019
 
Paparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota BekasiPaparan SPMI Kota Bekasi
Paparan SPMI Kota Bekasi
 

Similar to Panduan pendampingan spmi 23 kk bimtek fasda spmi maret 2019

Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Pembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptx
Pembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptxPembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptx
Pembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptx
ElaIndriyani
 
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie finalBuku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Ermy Fitriadie
 
Buku 1 2015
Buku 1 2015Buku 1 2015
Buku 1 2015_final(ttd-cap)
Buku 1 2015_final(ttd-cap)Buku 1 2015_final(ttd-cap)
Buku 1 2015_final(ttd-cap)
MI Islamiyah Margasari 01 Sidareja
 
Buku 1 PPGJ 2015
Buku 1 PPGJ 2015Buku 1 PPGJ 2015
Buku 1 PPGJ 2015
Oemar Bakrie
 
Buku 1 2015_edisi_revisi
Buku 1 2015_edisi_revisiBuku 1 2015_edisi_revisi
Buku 1 2015_edisi_revisiRisky Widodo
 
Buku 1 2015
Buku 1 2015Buku 1 2015
Buku 1 2015
Emzie El Zein
 
BimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptx
BimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptxBimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptx
BimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptx
AprialSani
 
Tayangan program ppg sm 3 t 2013 final acacia
Tayangan program ppg sm 3 t 2013 final acaciaTayangan program ppg sm 3 t 2013 final acacia
Tayangan program ppg sm 3 t 2013 final acacia
idris effendi
 
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
SMK YKTB 2 BOGOR
 
Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8
Mr Odin
 
Paparan IHT PSP.pptx
Paparan IHT PSP.pptxPaparan IHT PSP.pptx
Paparan IHT PSP.pptx
ESTYROKHYANI2
 
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
wasio kadir
 
Peranan & fungsi guru
Peranan & fungsi guruPeranan & fungsi guru
Pedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawasPedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawas
MisdarScoutOke
 
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfBahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
santopetrusjunjung
 
Laporan pts 3
Laporan pts 3Laporan pts 3
Laporan pts 3
Bunda Uffy
 
A.gambaran umum bermutu (fix)
A.gambaran umum bermutu (fix)A.gambaran umum bermutu (fix)
A.gambaran umum bermutu (fix)
Sutiono Tio
 

Similar to Panduan pendampingan spmi 23 kk bimtek fasda spmi maret 2019 (20)

Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pendampingan spmi 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
 
Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Panduan pengimbasan spmi di sekim bimtek fasda spmi maret 2019
 
Pembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptx
Pembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptxPembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptx
Pembekalan Peny. Laporan dan Seminar (3.3.'23).pptx
 
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie finalBuku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
Buku 1 ppgj 2015 ermy fitriadie final
 
Buku 1 2015
Buku 1 2015Buku 1 2015
Buku 1 2015
 
Buku 1 2015_final(ttd-cap)
Buku 1 2015_final(ttd-cap)Buku 1 2015_final(ttd-cap)
Buku 1 2015_final(ttd-cap)
 
Buku 1 PPGJ 2015
Buku 1 PPGJ 2015Buku 1 PPGJ 2015
Buku 1 PPGJ 2015
 
Buku 1 2015_edisi_revisi
Buku 1 2015_edisi_revisiBuku 1 2015_edisi_revisi
Buku 1 2015_edisi_revisi
 
Buku 1 2015
Buku 1 2015Buku 1 2015
Buku 1 2015
 
BimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptx
BimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptxBimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptx
BimTek Pemetaan Mutu utk Pengawas.pptx
 
Tayangan program ppg sm 3 t 2013 final acacia
Tayangan program ppg sm 3 t 2013 final acaciaTayangan program ppg sm 3 t 2013 final acacia
Tayangan program ppg sm 3 t 2013 final acacia
 
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2Buku 1 2015_edisi_revisi_2
Buku 1 2015_edisi_revisi_2
 
Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8Tugas kelompok 8
Tugas kelompok 8
 
Paparan IHT PSP.pptx
Paparan IHT PSP.pptxPaparan IHT PSP.pptx
Paparan IHT PSP.pptx
 
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13  th'15
Panduan bimtek tim pendamping tambahan impl. k 13 th'15
 
Peranan & fungsi guru
Peranan & fungsi guruPeranan & fungsi guru
Peranan & fungsi guru
 
Pedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawasPedoman rtl diklat cawas
Pedoman rtl diklat cawas
 
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdfBahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
Bahan Bacaan 3 Supervisi Guru dan Tendik.pdf
 
Laporan pts 3
Laporan pts 3Laporan pts 3
Laporan pts 3
 
A.gambaran umum bermutu (fix)
A.gambaran umum bermutu (fix)A.gambaran umum bermutu (fix)
A.gambaran umum bermutu (fix)
 

More from Nurul Huda

MENGENAL INSTRUMEN AN 2021
MENGENAL INSTRUMEN AN 2021MENGENAL INSTRUMEN AN 2021
MENGENAL INSTRUMEN AN 2021
Nurul Huda
 
3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx
3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx
3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx
Nurul Huda
 
Catatan pendampingan 2019 4kk bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019  4kk bimtek fasda spmi maret 2019Catatan pendampingan 2019  4kk bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019 4kk bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019
Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019
Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Rtl format-bimtek fasda spmi 2019
Rtl format-bimtek fasda spmi 2019Rtl format-bimtek fasda spmi 2019
Rtl format-bimtek fasda spmi 2019
Nurul Huda
 
Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019
Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019
Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019
Nurul Huda
 
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Nurul Huda
 
KOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOES
KOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOESKOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOES
KOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOES
Nurul Huda
 
Koleksi lirik lagu 1
Koleksi lirik lagu 1Koleksi lirik lagu 1
Koleksi lirik lagu 1
Nurul Huda
 
Suplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.com
Suplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.comSuplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.com
Suplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.com
Nurul Huda
 
Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018
Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018
Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018
Nurul Huda
 
Surat perintah pengawas prov jabar 2017 edit
Surat perintah pengawas prov jabar     2017 editSurat perintah pengawas prov jabar     2017 edit
Surat perintah pengawas prov jabar 2017 edit
Nurul Huda
 
Buku geografi kls x kur 2013
Buku geografi kls x kur 2013Buku geografi kls x kur 2013
Buku geografi kls x kur 2013
Nurul Huda
 

More from Nurul Huda (16)

MENGENAL INSTRUMEN AN 2021
MENGENAL INSTRUMEN AN 2021MENGENAL INSTRUMEN AN 2021
MENGENAL INSTRUMEN AN 2021
 
3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx
3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx
3. telaah indikator standar nasional pendidikan 2019 revpptx
 
Catatan pendampingan 2019 4kk bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019  4kk bimtek fasda spmi maret 2019Catatan pendampingan 2019  4kk bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019 4kk bimtek fasda spmi maret 2019
 
Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019
Catatan pendampingan 2019 23 kk rev bimtek fasda spmi maret 2019
 
Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019
Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019
Pelaksanaan tahapan spmi revisi bimtek fasda spmi maret 2019
 
Rtl format-bimtek fasda spmi 2019
Rtl format-bimtek fasda spmi 2019Rtl format-bimtek fasda spmi 2019
Rtl format-bimtek fasda spmi 2019
 
Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekmod 4 kk bimtek fasda spmi maret 2019
 
Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019
Rtl sekim bimtek fasda spmi maret 2019
 
Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019
Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019
Alat bahan praktik bimtek fasda spmi maret 2019
 
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
Intisari Modul 1 - 6 Penguatan Pengawas 2018
 
KOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOES
KOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOESKOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOES
KOLEKSI LAGU PILIHAN KOES PLOES
 
Koleksi lirik lagu 1
Koleksi lirik lagu 1Koleksi lirik lagu 1
Koleksi lirik lagu 1
 
Suplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.com
Suplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.comSuplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.com
Suplemen penguatan pengawas enhagea@yahoo.com
 
Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018
Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018
Koleksi lirik album koes plus lengkap enhagea@yahoo.com 2018
 
Surat perintah pengawas prov jabar 2017 edit
Surat perintah pengawas prov jabar     2017 editSurat perintah pengawas prov jabar     2017 edit
Surat perintah pengawas prov jabar 2017 edit
 
Buku geografi kls x kur 2013
Buku geografi kls x kur 2013Buku geografi kls x kur 2013
Buku geografi kls x kur 2013
 

Recently uploaded

refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 

Recently uploaded (20)

refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 

Panduan pendampingan spmi 23 kk bimtek fasda spmi maret 2019

  • 1. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Selaras dengan salah satu tugas dan fungsi LPMP yang diatur dalam permendikbud No. 14 Tahun 2015 yaitu melakukan penjaminan mutu pendidikan dan amanat permendikbud No. 28 Tahun 2016 tentang SPMP Dikdasmen, maka sejak tahun 2016 LPMP Jawa Barat melaksanakan program inti terkait penjaminan mutu, diantaranya adalah pendampingan sekolah dalam implementasi SPMI. Program pendampingan ini merupakan salah satu rangkaian kegiatan SPMI di LPMP JawaBarat yang diawali dengan rakor SPMP, Bimtek fasda, Evaluasi SPMI dan Bimtek SPMI bagi TPMPS. Salah satu upaya untuk membina sekolah dalam mengimplementasikan SPMI dan membantu mengatasi berbagai kendala yang muncul pada saat pelaksanaan SPMI di sekolah model perlu dilakukan kegiatan pendampingan yang difasilitasi oleh fasilitator daerah yang telah dilatih oleh LPMP Jawa Barat. B. Dasar Hukum 1. Undang-undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional 2. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan 3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 14 Tahun 2015 tentang Tugas dan Fungsi Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan 4. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 28 Tahun 2016 Tentang Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan Menengah C. Tujuan 1. Menindaklanjuti hasil Rencana Tindak Lanjut (RTL) yang disusun pada Bimtek SPMI 2. Memberikan penguatan materi terkait konsep SPMI
  • 2. 2 3. Mendampingi sekolah dalam melakukan siklus SPMI khususnya Pemetaan Mutu, Penyusunan Rencana Pemenuhan, dan Penyusunan Rencana Monev D. Hasil Yang Diharapkan 1. Terlaksananya RTL pasca bimtek 2. Terpahaminya konsep SPMI 3. Terlaksananya siklus SPMI, khususnya tahap pemetaan mutu dan perencanaan pemenuhan mutu
  • 3. 3 BAB II PELAKSANAAN A. Waktu dan tempat Pelaksanaan Kegiatan Pendampingan dilaksanakan selama 3 hari di sekolah sasaran. Kegiatan yang melibatkan guru diharapkan tidak mengganggu proses pembelajaran. B. Supervisor Supervisor adalah tim QAO (Quality Assurance Officer) LPMP Jawa Barat yang melakukan supervisi terdiri dari 1 orang C. Fasilitator Fasilitator yang melakukan pendampingan terdiri dari 1 orang fasilitator daerah (pengawas pembina) yang telah dilatih oleh LPMP . D. Peserta Peserta kegiatan pendampingan sebanyak 22 orang yang terdiri dari TPMPS Sekolah binaan SPMI, Pengawas sekolah Imbas, dan Perwakilan sekolah imbas yang berasal dari 23 Kabupaten/Kota E. Struktur Program PROGRAM MATA SAJIAN PENYAJI JML JAM KODE UMUM Penguatan Konsep SPMI Fasilitator Daerah 2 A Reviu Implementasi SPMI Tahun 2018 Fasilitator Daerah 2 B POKOK Perencanaan implementasi Siklus SPMI tahun 2019 Fasilitator Daerah 2 C Praktik SPMI (Pemetaan mutu, perencanaan pemenuhan mutu dan Fasilitator Daerah 9 D
  • 4. 4 PROGRAM MATA SAJIAN PENYAJI JML JAM KODE rencana aksi, penyusunan program dan instrumen monev pelaksanaan pemenuhan mutu Strategi Pendampingan di Sekolah Imbas (Kegiatan On) Fasilitator Daerah 2 E Penyusunan Bahan Diseminasi SPMI Fasilitator Daerah 5 F PENUNJANG RTL Fasilitator Daerah 2 G Total 24 F. Jadwal Kegiatan No Hari Ke-1 Ke-2 Ke-3 Tanggal 1 07.00 – 08.00 A D E 2 08.00 – 09.00 A D F 3 09.00 – 10.00 B D F 10.00 – 10.15 4 10.15 – 11.15 B D F 5 11.15 – 12.15 C D F 12.15 – 13.30 6 13.30– 14.30 C D F 7 14.30 – 15.30 D D G 15.30 – 16.00 8 16.00 – 17.00 D E G G. Skenario Kegiatan
  • 5. 5 Fasilitator daerah mengunjungi sekolah model yang telah ditetapkan dan telah mengikuti workshop/bimtek SPMI. Waktu Deskripsi Kegiatan Bahan/sumber Tagihan Hari Pertama 1. Memberikan informasi terkait agenda kegiatan Pendampingan Agenda Pendampingan  Daftar Hadir 2. Mereviu laporan rencana tindak lanjut (action plan) Tim Penjaminan mutu Sekolah pasca workshop evaluasi SPMI Paparan RTL Pasca WS Evaluasi SPMI  Learning Journal Sekolah Imbas  Notula Reviu  RTL (Jika Ada perubahan)  SK TPMPS  Pernyataan komitmen warga sekolah 3. Mereviu Konsep dan siklus SPMI Bahan tayang SPMI 4. Melakukan kajian terhadap hasil pemetaan mutu internal /Raport mutu/ EDS (Siklus Pemetaan Mutu) 5. Memberikan masukan dan saran terhadap hasil pemetaan mutu 6. Mendampingi dan memeberikan input kepada TPMPS dalam proses pemetaan mutu pendidikan Draft dokumen terkait pelaksanaan dan hasil Pemetaan mutu/EDS  Photo/copy dokumen hasil Pemetaan mutu/EDS  Catatan pendampingan mengenai siklus pemetaan mutu  Format pemetaan mutu Hari Kedua 7. Melakukan pendampingan penyusunan rencana pemenuhan mutu bersama TPMPS berbasis 8 SNP (TPMPS dirujuk untuk melihat Juklak SPMI bagi Satuan Pendidikan) 8. Memastikan bahwa rencana pemenuhan mutu dalam RKS ini sudah mempunyai rencana yang lengkap, yaitu sasaran, program, penanggung jawab program, kegiatan, jadwal  Format Rencana /jadwal pemenuhan mutu  Format Rencana /jadwal monev   Copy Rencana /jadwal pemenuhan mutu  Catatan pendampingan mengenai siklus Penyusunan Rencana Pemenuhan
  • 6. 6 kegiatan, rencana biaya, dan pendanaan. 9. Rencana pemenuhan mutu selain RKS, juga mencakup dokumen kurikulum (level satuan pendidikan) dan dokumen perencanaan pembelajaran (level kelas) 10. Mendeksripsikan proses penyusunan rencana pemenuhan mutu di sekolah mencakup proses pelaksanaan, kendala dan hambatan termasuk dokumentasi proses 11. Mendampingi TPMPS dalam menyiapkan rencana monitoring evaluasi pemenuhan meliputi Program, jadwal dan instrumen dan pengolahan hasil monev. 12. Mendampingi TPMPS dalam mensosialisasikan rencana implementasi pemenuhan mutu dan rencana monitoring dan evaluasi kepada seluruh warga sekolah mutu Hari Ketiga 13. Memandu penyusunan rencana pelaksanaan pemenuhan mutu oleh masing- masing Koordinator jawab kegiatan. 14. Mendampingi TPMPS dalam finalisasi semua dokumen yang dihasilkan pada pendampingan 15. Mendampingi sekolah dalam merancang bahan diseminasi SPMI (best practice, video implementasi SPMI, newsletter, mars SPMI) 16. Bersama TPMPS membuat RTL  Copy Rencana /jadwal evaluasi/Audit mutu  Notula Sosialisasi  Catatan pendampingan mengenai siklus Penyusunan Rencana evaluasi/audit mutu
  • 7. 7 Format RTL RTL pasca pendampingan yang telah ditandatangani oleh KS dan Ketua Tim PMPS H. Strategi dan Metode Ceramah,Diskusi, tanya jawab, presentasi, praktik I. Pembiayaan Pembiayaan Kegiatan Pendampingan SPMI ini sepenuhnya ditanggung oleh DIPA LPMP Jawa Barat tahun 2019. J. Tata tertib :: 1. Tata Tertib Akademik a. Peserta diwajibkan mengikuti seluruh acara yang telah ditetapkan sebagaimana tercantum pada jadwal kegiatan; b. Peserta diwajibkan mengisi daftar hadir setiap hari; c. Peserta harus hadir 10 (sepuluh) menit sebelum kegiatan dimulai; d. Selama mengikuti kegiatan peserta diwajibkan berpakaian bebas rapi dan sopan; e. Keperluan mengenai pelayanan dan atau materi akademik diberikan oleh panitia; f. Selama kegiatan berlangsung peserta, fasilitator/penyaji, dan panitia dilarang merokok dan mengaktifkan nada dering telepon seluler/HP. 2. Tata Tertib Akomodasi dan Konsumsi
  • 8. 8 a. Peserta wajib menerima pengaturan tempat yang telah ditentukan oleh panitia penyelenggara; b. Apabila hendak meninggalkan tempat, Peserta wajib meminta izin panitia c. Apabila ada yang sakit, segera menghubungi panitia untuk segera diberikan pertolongan
  • 9. 9 BAB III PENUTUP Demikian panduan ini dibuat untuk memberikan gambaran umum dalam mengikuti kegiatan pendampingan SPMI yang difasilitasi oleh fasilitator daerah dengan harapan akan dapat dimanfaatkan oleh semua pihak yang terkait dalam mengikuti kegiatan tersebut di atas.