SlideShare a Scribd company logo
OBAT TRADISIONAL YANG
MENGANDUNG BKO
“Jamu Linurat®”
Oleh:

Astriani
N11112338
Farmakognosi Analitik B
OBAT TRADISIONAL
Obat tradisional adalah bahan atau
ramuan bahan yang berupa bahan
tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral,
sediaan sarian (galenik) atau campuran
dari bahan tersebut yang secara turun
temurun
telah
digunakan
untuk
pengobatan berdasarkan pengalaman
(Depkes RI, 1994).
Jamu Linurat®
Contoh jamu yang berbahan kimia Obat
KOMPOSISI
 Zingiberis Rhizoma 25% (Zingiber officinale)
berkhasiat karminativa, stimulansia, diaforetika.
 Languatis Rhizoma 20% (Alpinia galanga)
berkhasiat karminativa, antifungi, skabicida.
 Astoniae Cortex 15% (Alstonia scholaris)
berkhasiat antipiretik, entimalaria, stomakika,
antidiabetika, tonikum
 Burmani Cortex 20% (Cinnamomum burmani)
berkhasiat diaforetika, karminativa, anti
iritansia.
 Ramuan-ramuan lainnya hingga 100%
KHASIAT PENGGUNAAN
Jamu Linurat® berkhasiat membantu
menyembuhkan Asam Urat, Encok,
Rematik, Badan terasa linu-linu.
Jamu ini tidak mengandung alkohol,
dapat diminum laki-laki maupun
perempuan baik tua maupun muda.
KANDUNGAN KIMIA
Fenilbutazon Fenilbutazon merupakan derivat dari
pirazolon mempunyai efek antipiretik dan
analgesik yang digunakan untuk pengobatan
simptom nyeri yang berhubungan dengan encok,
untuk mengobati rheumatoid arthritis dan
sejenisnya, yang biasanya ditambahkan pada jamu
yang klaim kegunaannya ditunjukkan untuk
mengobati pegal linu dan asam urat.
Efek samping dari fenilbutazon yaitu reaksi kulit,
anemia aplastik serta dapat menyebabkan iritasi
lambung sampai menimbulkan pendarahan
lambung.
ANALISIS KUALITATIF
Identifikasi secara Kromatografi Lapis Tipis
Larutan sampel dan larutan baku fenilbutazon
ditotolkan secara terpisah dan dielusi dengan
kondisi percobaan sebagai berikut:
 Fase diam : Sillica gel F 254
 Fase gerak : dikloroetan: dietileter: metanol:
air (77: 15: 8: 1,2)
 Sampel : sampel jamu & standar fenilbutason
 Penampakan bercak = cahaya UV 254 nm,
pemadaman fluoresensi3
Cara Kerja
Serbuk sampel jamu digerus hingga halus dalam mortir kemudian ditimbang
sebanyak 500 mg.
↓
Serbuk yang sudah ditimbang dimaserasi dengan menggunakankloroform:
metanol (9:1).
↓
Dilakukan penggojogan selama 30 menit kemudian disaring
denganmenggunakan kertas saring (dihasilkan filtrat berwarna kuning).
↓
Sampel (filtrat) diuapkan dalam
waterbath
pada suhu 70 C sampai kering.
↓
1 mL metanol ditambahkan kemudian ditotolkan pada plat


Untuk larutan baku Larutan fenilbutason dibuat
larutan 0,1% dalam metanol.
Ditimbang 0,1 g fenilbutason, ditambahkan metanol p.a.
sebanyak 50 mL sehingga konsentrasinya menjadi 0,2 % b/v.
↓
Diambil 5 mL fenilbutason 0,2 % b/v, ditambahkan metanol
p.a. sebanyak 10 mL sehingga konsentrasinya menjadi 0,1 %
b/v.
↓
larutan baku tersebut ditotolkan pada plat KLT dengan fase
diam silica gel F 254
↓
Sampel juga ditotolkan pada plat yang sama
↓
hitung & bandingkan nilai Rf nya.
TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Suspensi
SuspensiSuspensi
Rancangan formula suppositoria aminofilin
Rancangan formula suppositoria aminofilinRancangan formula suppositoria aminofilin
Rancangan formula suppositoria aminofilin
Rhiza Amalia
 
ppt gel
ppt gelppt gel
ppt gel
andi septi
 
Laporan resmi emulsi iecoris aselli
Laporan resmi emulsi iecoris aselliLaporan resmi emulsi iecoris aselli
Laporan resmi emulsi iecoris aselliKezia Hani Novita
 
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Surya Amal
 
Komunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasiKomunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasi
Nur Fadillah
 
Tugas formulasi obat klp 6
Tugas formulasi obat klp 6Tugas formulasi obat klp 6
Tugas formulasi obat klp 6
Rahmi Suci
 
KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM terpenoid
KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM  terpenoidKIMIA ORGANIK BAHAN ALAM  terpenoid
KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM terpenoid
Darnisyah R
 
Uji Disolusi
Uji DisolusiUji Disolusi
Uji Disolusi
Ilma Nurhidayati
 
Pengatar Farmakognosi
Pengatar FarmakognosiPengatar Farmakognosi
Pengatar Farmakognosi
Surya Amal
 
Laporan sirup
Laporan sirupLaporan sirup
Laporan sirup
sisabihi
 
laporan, alkaloid, anstetik, hormon
laporan, alkaloid, anstetik, hormonlaporan, alkaloid, anstetik, hormon
laporan, alkaloid, anstetik, hormon
Andriana Andriana
 
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIKPENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
Surya Amal
 
CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik
CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik
CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik
apoteker Muhammad erwin yamashita ,SSi
 
Praformulasi Sediaan
Praformulasi SediaanPraformulasi Sediaan
Praformulasi Sediaan
Mega Zhang
 
Bab iii laporan granul paracetamol
Bab iii  laporan granul paracetamolBab iii  laporan granul paracetamol
Bab iii laporan granul paracetamolYudia Susilowati
 
Pasta asam salisilat BY citra
Pasta asam salisilat BY citraPasta asam salisilat BY citra
Pasta asam salisilat BY citra
Citra pharmacist
 

What's hot (20)

Laporan resmi unguentum
Laporan resmi unguentumLaporan resmi unguentum
Laporan resmi unguentum
 
Suspensi
SuspensiSuspensi
Suspensi
 
Rancangan formula suppositoria aminofilin
Rancangan formula suppositoria aminofilinRancangan formula suppositoria aminofilin
Rancangan formula suppositoria aminofilin
 
ppt gel
ppt gelppt gel
ppt gel
 
Laporan resmi emulsi iecoris aselli
Laporan resmi emulsi iecoris aselliLaporan resmi emulsi iecoris aselli
Laporan resmi emulsi iecoris aselli
 
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap  Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Proses Pelepasan, Pelarutan dan Abso...
 
Komunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasiKomunikasi dalam praktek farmasi
Komunikasi dalam praktek farmasi
 
Tugas formulasi obat klp 6
Tugas formulasi obat klp 6Tugas formulasi obat klp 6
Tugas formulasi obat klp 6
 
KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM terpenoid
KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM  terpenoidKIMIA ORGANIK BAHAN ALAM  terpenoid
KIMIA ORGANIK BAHAN ALAM terpenoid
 
Uji Disolusi
Uji DisolusiUji Disolusi
Uji Disolusi
 
Pengatar Farmakognosi
Pengatar FarmakognosiPengatar Farmakognosi
Pengatar Farmakognosi
 
Tanin
TaninTanin
Tanin
 
Laporan sirup
Laporan sirupLaporan sirup
Laporan sirup
 
laporan, alkaloid, anstetik, hormon
laporan, alkaloid, anstetik, hormonlaporan, alkaloid, anstetik, hormon
laporan, alkaloid, anstetik, hormon
 
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIKPENGANTAR FARMAKOKINETIK
PENGANTAR FARMAKOKINETIK
 
Farmakognosi
FarmakognosiFarmakognosi
Farmakognosi
 
CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik
CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik
CPKB petunjuk dalam Industri Kosmetik
 
Praformulasi Sediaan
Praformulasi SediaanPraformulasi Sediaan
Praformulasi Sediaan
 
Bab iii laporan granul paracetamol
Bab iii  laporan granul paracetamolBab iii  laporan granul paracetamol
Bab iii laporan granul paracetamol
 
Pasta asam salisilat BY citra
Pasta asam salisilat BY citraPasta asam salisilat BY citra
Pasta asam salisilat BY citra
 

Similar to Obat tradisional yang mengandung bko

Farmakognosi
Farmakognosi Farmakognosi
Farmakognosi
Citra pharmacist
 
Ekstraksi.dingin.a2 (1)
Ekstraksi.dingin.a2 (1)Ekstraksi.dingin.a2 (1)
Ekstraksi.dingin.a2 (1)
evindatoh
 
Mechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignan
Mechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignanMechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignan
Mechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignan
ratiharum
 
Fitoterapi gastrointestinal
Fitoterapi gastrointestinalFitoterapi gastrointestinal
Fitoterapi gastrointestinal
raniayasmin
 
4874740.ppt
4874740.ppt4874740.ppt
4874740.ppt
anditia3
 
The Power of Zingiberaceae - Kartiawati Alipin
The Power of Zingiberaceae  - Kartiawati AlipinThe Power of Zingiberaceae  - Kartiawati Alipin
The Power of Zingiberaceae - Kartiawati Alipin
ikabiounpad
 
Pengetahuan produk ginextrac hpai
Pengetahuan produk ginextrac hpaiPengetahuan produk ginextrac hpai
Pengetahuan produk ginextrac hpai
radhiani
 
PPT Review jurnal anatomi.pptx
PPT Review jurnal anatomi.pptxPPT Review jurnal anatomi.pptx
PPT Review jurnal anatomi.pptx
Irenee9
 
Farmakologi herbal lkp
Farmakologi herbal lkpFarmakologi herbal lkp
Farmakologi herbal lkp
Perdudikes
 
Komposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomat
Komposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomatKomposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomat
Komposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomat
Rolina Zahhara Tambunan
 
Annida Rahman_Fitokimia tanaman Fabaceae
Annida Rahman_Fitokimia tanaman FabaceaeAnnida Rahman_Fitokimia tanaman Fabaceae
Annida Rahman_Fitokimia tanaman Fabaceae
Annida5
 
Ekstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docx
Ekstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docxEkstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docx
Ekstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docx
fitrialavita
 
Pengetahuan produk biosir hpai
Pengetahuan produk biosir hpaiPengetahuan produk biosir hpai
Pengetahuan produk biosir hpai
radhiani
 
Gel jambu biji
Gel jambu bijiGel jambu biji
Gel jambu biji
Suci Nur Hidayah
 
PPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptx
PPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptxPPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptx
PPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptx
WawaSAT
 
PP HASIL SARI-ok.pptx
PP HASIL SARI-ok.pptxPP HASIL SARI-ok.pptx
PP HASIL SARI-ok.pptx
NoviFirmansyah2
 
12 22-2-pb
12 22-2-pb12 22-2-pb
12 22-2-pb
dindams
 
uji KLT daun kelor.pdf
uji KLT daun kelor.pdfuji KLT daun kelor.pdf
uji KLT daun kelor.pdf
MurniAmiruddin1
 
Identifikasi Antioksidan
Identifikasi AntioksidanIdentifikasi Antioksidan
Identifikasi Antioksidan
IshakZw
 
Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...
Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...
Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...
Menjadi yang terbaik di Jalan ALLAH SWT
 

Similar to Obat tradisional yang mengandung bko (20)

Farmakognosi
Farmakognosi Farmakognosi
Farmakognosi
 
Ekstraksi.dingin.a2 (1)
Ekstraksi.dingin.a2 (1)Ekstraksi.dingin.a2 (1)
Ekstraksi.dingin.a2 (1)
 
Mechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignan
Mechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignanMechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignan
Mechanisms of antihyperuricemic effect of phyllanthus niruri and its lignan
 
Fitoterapi gastrointestinal
Fitoterapi gastrointestinalFitoterapi gastrointestinal
Fitoterapi gastrointestinal
 
4874740.ppt
4874740.ppt4874740.ppt
4874740.ppt
 
The Power of Zingiberaceae - Kartiawati Alipin
The Power of Zingiberaceae  - Kartiawati AlipinThe Power of Zingiberaceae  - Kartiawati Alipin
The Power of Zingiberaceae - Kartiawati Alipin
 
Pengetahuan produk ginextrac hpai
Pengetahuan produk ginextrac hpaiPengetahuan produk ginextrac hpai
Pengetahuan produk ginextrac hpai
 
PPT Review jurnal anatomi.pptx
PPT Review jurnal anatomi.pptxPPT Review jurnal anatomi.pptx
PPT Review jurnal anatomi.pptx
 
Farmakologi herbal lkp
Farmakologi herbal lkpFarmakologi herbal lkp
Farmakologi herbal lkp
 
Komposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomat
Komposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomatKomposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomat
Komposisi nutrisi dan aktivitas antioksidan dari tomat
 
Annida Rahman_Fitokimia tanaman Fabaceae
Annida Rahman_Fitokimia tanaman FabaceaeAnnida Rahman_Fitokimia tanaman Fabaceae
Annida Rahman_Fitokimia tanaman Fabaceae
 
Ekstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docx
Ekstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docxEkstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docx
Ekstraksi dan Analisis KLT Rebung Schizostachyum brachycladum Kurz.docx
 
Pengetahuan produk biosir hpai
Pengetahuan produk biosir hpaiPengetahuan produk biosir hpai
Pengetahuan produk biosir hpai
 
Gel jambu biji
Gel jambu bijiGel jambu biji
Gel jambu biji
 
PPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptx
PPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptxPPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptx
PPT OUTLINE PROPOSAL FITOKIMIA 1.pptx
 
PP HASIL SARI-ok.pptx
PP HASIL SARI-ok.pptxPP HASIL SARI-ok.pptx
PP HASIL SARI-ok.pptx
 
12 22-2-pb
12 22-2-pb12 22-2-pb
12 22-2-pb
 
uji KLT daun kelor.pdf
uji KLT daun kelor.pdfuji KLT daun kelor.pdf
uji KLT daun kelor.pdf
 
Identifikasi Antioksidan
Identifikasi AntioksidanIdentifikasi Antioksidan
Identifikasi Antioksidan
 
Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...
Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...
Efek analgetika ekstrak etanol daun kayu putih (melaleuca leucadendron l) pad...
 

More from AsthrEey' Schwarzenegger

Ginkgo biloba
Ginkgo bilobaGinkgo biloba
Penanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellus
Penanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellusPenanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellus
Penanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellus
AsthrEey' Schwarzenegger
 
Pengawasan produk pangan berisiko tinggi
Pengawasan produk pangan berisiko tinggiPengawasan produk pangan berisiko tinggi
Pengawasan produk pangan berisiko tinggi
AsthrEey' Schwarzenegger
 
Stroke
StrokeStroke
Quality control methods of herbal materials
Quality control methods  of herbal materialsQuality control methods  of herbal materials
Quality control methods of herbal materials
AsthrEey' Schwarzenegger
 
Resume imunologi
Resume imunologiResume imunologi
Resume imunologi
AsthrEey' Schwarzenegger
 
Resume toksikologi
Resume toksikologiResume toksikologi
Resume toksikologi
AsthrEey' Schwarzenegger
 
Antidabetic compounds from marine organisms and their properties
Antidabetic compounds from marine organisms and their propertiesAntidabetic compounds from marine organisms and their properties
Antidabetic compounds from marine organisms and their propertiesAsthrEey' Schwarzenegger
 
Analisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisional
Analisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisionalAnalisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisional
Analisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisionalAsthrEey' Schwarzenegger
 

More from AsthrEey' Schwarzenegger (18)

Ginkgo biloba
Ginkgo bilobaGinkgo biloba
Ginkgo biloba
 
Penanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellus
Penanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellusPenanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellus
Penanganan hewan-coba-marmut-cavia-porcellus
 
Pengawasan produk pangan berisiko tinggi
Pengawasan produk pangan berisiko tinggiPengawasan produk pangan berisiko tinggi
Pengawasan produk pangan berisiko tinggi
 
Stroke
StrokeStroke
Stroke
 
Quality control methods of herbal materials
Quality control methods  of herbal materialsQuality control methods  of herbal materials
Quality control methods of herbal materials
 
Resume imunologi
Resume imunologiResume imunologi
Resume imunologi
 
Resume toksikologi
Resume toksikologiResume toksikologi
Resume toksikologi
 
Klt ku
Klt kuKlt ku
Klt ku
 
Laporan lengkap ekstraksi
Laporan lengkap ekstraksiLaporan lengkap ekstraksi
Laporan lengkap ekstraksi
 
Antidabetic compounds from marine organisms and their properties
Antidabetic compounds from marine organisms and their propertiesAntidabetic compounds from marine organisms and their properties
Antidabetic compounds from marine organisms and their properties
 
Uji mikrobiologis Makanan berlemak/minyak
Uji mikrobiologis Makanan berlemak/minyakUji mikrobiologis Makanan berlemak/minyak
Uji mikrobiologis Makanan berlemak/minyak
 
Sintesis aspirin
Sintesis aspirinSintesis aspirin
Sintesis aspirin
 
Kamus praktis bahasa arab
Kamus praktis bahasa arabKamus praktis bahasa arab
Kamus praktis bahasa arab
 
Analisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisional
Analisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisionalAnalisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisional
Analisis kualitatif sildenafil sitrat pada jamu tradisional
 
Makalah ulkus peptikum
Makalah ulkus peptikumMakalah ulkus peptikum
Makalah ulkus peptikum
 
Pewarnaan bakteri (1)
Pewarnaan bakteri (1)Pewarnaan bakteri (1)
Pewarnaan bakteri (1)
 
Kasus moral & etika kesehatan
Kasus moral & etika kesehatanKasus moral & etika kesehatan
Kasus moral & etika kesehatan
 
Sintesis Etil asetat
Sintesis Etil asetatSintesis Etil asetat
Sintesis Etil asetat
 

Obat tradisional yang mengandung bko

  • 1. OBAT TRADISIONAL YANG MENGANDUNG BKO “Jamu Linurat®” Oleh: Astriani N11112338 Farmakognosi Analitik B
  • 2. OBAT TRADISIONAL Obat tradisional adalah bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan, bahan mineral, sediaan sarian (galenik) atau campuran dari bahan tersebut yang secara turun temurun telah digunakan untuk pengobatan berdasarkan pengalaman (Depkes RI, 1994).
  • 3. Jamu Linurat® Contoh jamu yang berbahan kimia Obat
  • 4. KOMPOSISI  Zingiberis Rhizoma 25% (Zingiber officinale) berkhasiat karminativa, stimulansia, diaforetika.  Languatis Rhizoma 20% (Alpinia galanga) berkhasiat karminativa, antifungi, skabicida.  Astoniae Cortex 15% (Alstonia scholaris) berkhasiat antipiretik, entimalaria, stomakika, antidiabetika, tonikum  Burmani Cortex 20% (Cinnamomum burmani) berkhasiat diaforetika, karminativa, anti iritansia.  Ramuan-ramuan lainnya hingga 100%
  • 5. KHASIAT PENGGUNAAN Jamu Linurat® berkhasiat membantu menyembuhkan Asam Urat, Encok, Rematik, Badan terasa linu-linu. Jamu ini tidak mengandung alkohol, dapat diminum laki-laki maupun perempuan baik tua maupun muda.
  • 6. KANDUNGAN KIMIA Fenilbutazon Fenilbutazon merupakan derivat dari pirazolon mempunyai efek antipiretik dan analgesik yang digunakan untuk pengobatan simptom nyeri yang berhubungan dengan encok, untuk mengobati rheumatoid arthritis dan sejenisnya, yang biasanya ditambahkan pada jamu yang klaim kegunaannya ditunjukkan untuk mengobati pegal linu dan asam urat. Efek samping dari fenilbutazon yaitu reaksi kulit, anemia aplastik serta dapat menyebabkan iritasi lambung sampai menimbulkan pendarahan lambung.
  • 7. ANALISIS KUALITATIF Identifikasi secara Kromatografi Lapis Tipis Larutan sampel dan larutan baku fenilbutazon ditotolkan secara terpisah dan dielusi dengan kondisi percobaan sebagai berikut:  Fase diam : Sillica gel F 254  Fase gerak : dikloroetan: dietileter: metanol: air (77: 15: 8: 1,2)  Sampel : sampel jamu & standar fenilbutason  Penampakan bercak = cahaya UV 254 nm, pemadaman fluoresensi3
  • 8. Cara Kerja Serbuk sampel jamu digerus hingga halus dalam mortir kemudian ditimbang sebanyak 500 mg. ↓ Serbuk yang sudah ditimbang dimaserasi dengan menggunakankloroform: metanol (9:1). ↓ Dilakukan penggojogan selama 30 menit kemudian disaring denganmenggunakan kertas saring (dihasilkan filtrat berwarna kuning). ↓ Sampel (filtrat) diuapkan dalam waterbath pada suhu 70 C sampai kering. ↓ 1 mL metanol ditambahkan kemudian ditotolkan pada plat
  • 9.  Untuk larutan baku Larutan fenilbutason dibuat larutan 0,1% dalam metanol. Ditimbang 0,1 g fenilbutason, ditambahkan metanol p.a. sebanyak 50 mL sehingga konsentrasinya menjadi 0,2 % b/v. ↓ Diambil 5 mL fenilbutason 0,2 % b/v, ditambahkan metanol p.a. sebanyak 10 mL sehingga konsentrasinya menjadi 0,1 % b/v. ↓ larutan baku tersebut ditotolkan pada plat KLT dengan fase diam silica gel F 254 ↓ Sampel juga ditotolkan pada plat yang sama ↓ hitung & bandingkan nilai Rf nya.