SlideShare a Scribd company logo
Tema: Kearifan Lokal
Fase B – Kelas 4
MODUL PROJEK
PENGUATAN PROFIL
PELAJAR PANCASILA
Belajar
Menanam
Cabai
SDN 2 KLEPU
PENGUATAN
PROFIL
PELAJAR
PANCASILA
Relevansi Proyek dengan Topik Bagi Sekolah
Projek menanam cabai ini dipilih secara bersama dan
disesuaikan dengan kondisi lingkungan sekolah yaitu
memiliki lahan yang memadai untuk menanam tanaman
Sayur di belakang sekolah sehingga lahan yang semula
terbengkalai bisa memberikan manfaat bagi sekolah dan
peserta didik. Sekolah yang letak geografisnya di daerah
pegunungan menjadikan proyek ini sesuai dengan program
pelestarian lingkungan hidup. Lokasi sekolah yang dekat
dengan hutan yang terbentang luas menjadikan struktur
tanah yang subur dan sesuai untuk bercocok tanam. Lokasi
sekolah yang jauh dengan pasar menjadikan proyek ini
sebagai salah satu langkah penyediaan kebutuhan bumbu
sehari-hari. Generasi pada sektor pertanian yang kurang
menjadikan proyek ini diharapkan menjadi salah satu
langkah untuk menumbuhkan generasi baru yang
mendukung sektor pertanian.
Tujuan
Target
Proyek ini bertujuan untuk
mengembangkan kompetensi
dan karakter pelajar Pancasila
melalui kegiatan bertema
Kearifan Lokal. Selain itu
Proyek ini sebagai sarana untuk
mengajak siswa juga
mengenali potensi lokal dan
melestarikan lingkungan
Proyek ini diharapkan dapat
mencapai dua dimensi Profil
Pelajar Pancasila, yaitu:
Dimensi Beriman,
Bertaqwa Kepada Tuhan
Yang Maha Esa dan
Berakhlak Mulia
Bergotong-royong
Dimensi 1 : Beriman, Bertaqwa Kepada
Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia
Elemen Aktivitas
Aktivitas
Sub Elemen
Sub Elemen
Target di Akhir
Fase B
Target di
Akhir Fase
B
Akhlak
terhadap
alam
Menjaga
lingkungan alam
sekitar
Memahami
keterhubungan
ekosistem Bumi
Terbiasa memahami tindakan-
tindakan yang ramah dan
tidak ramah lingkungan serta
membiasakan diri untuk
berperilaku ramah lingkungan
Memahami keterhubungan
antara satu ciptaan dengan
ciptaan Tuhan yang lainnya
Dimensi 2 : Bergotong Royong
Elemen
Aktivitas
Aktivitas
Sub Elemen
Sub Elemen
Kolaborasi Kerjasama
Komunikasi untuk
mencapai tujuan
bersama
Menampilkan tindakan yang
sesuai dengan harapan dan
tujuan kelompok
Memahami informasi yang
disampaikan (ungkapan,
pikiran, perasaan, dan
keprihatinan) orang lain dan
menyampaikan informasi
secara akurat mengguanakan
berbagai simbol dan media
Target di Akhir Fase B
Target di Akhir Fase B
TAHAPAN PROYEK
4. Tahap Refleksi
dan Tindak Lanjut
3. Tahap Aksi
2. Tahap
Kontekstualisasi
1. Tahap
Pengenalan
Mengenalkan peserta
didik terhadap
keberagaman
tumbuhan dan
manfaatnya
Mengkomunikasikan
hal-hal yang dapat
membantu dalam
penyelesaian proyek
Bersama-sama
mewujudkan
pelajaran yang
mereka dapat
melalui aksi nyata
atau
Mempraktekkan-
nya
Menggenapi proses
dengan penguatan dari
guru, berbagi praktek
baik dalam merawat
tanaman, evaluasidan
refleksi. Menyusun
langkah strategis
Aktivitas 1
Sosialisasi
proyek
3 JP
Aktivitas
Siswa dan orang tua mengikuti pertemuan
yang diadakan oleh pihak sekolah.
Pertemuan ini bertujuan untuk
menginformasikan proyek yang berkaitan
dengan profil pelajar dan
dukungan yang dapat diberikan orang tua
dalam proyek.
• Orangtua dan siswa mengetahui proyek yang akan
dilaksanakan
• Orang tua dan siswa memahami kegiatan yang akan
dilakukan selama proyek
• Orang tua dan siswa memahami tujuan akhir proyek yang
berkaitan dengan sub elemen profil pelajar Pancasila yang
dituju
• Orangtua memahami dukuangan yang bisa diberikan kepada
siswa selama proyek
Hasil yang Diharapkan
Aktivitas 2
Assesmen
Diagnostik
3 JP
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
Siswa mengerjakan asesmen diagnostik
kognitif dan non kognitif. Dua asesmen itu
dilakukan oleh siswa dengan cara
menjawab pertanyaan dari guru baik
secara tulis maupun lisan
• Guru memberikan lembar pertanyaan kepada siswa
• Guru juga melakukan tanya jawab pada hal-hal yang ingin
diketahui lebih dalam lagi terkait kesejahteraan psikososial
siswa
• Siswa mengerjakan asesmen diagnostik kognitif dan asesmen
diagnostik non kognitif
• Guru dapat memetakan siswa berdasarkan kondisinya
• Guru dapat memperbaiki rancangan proyek sesuai hasil
asesmen diagnostik
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
Aktivitas 3
Pengenalan
8 JP
• Siswa diajak berdikusi tentang macam-macam lingkungan
• Guru juga melakukan tanya jawab pada tindakan-tindakan yang ramah
dan tidak ramah lingkungan
• Guru menunjukkan contoh video tindakan-tindakan yang behubungan
dengan tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan
• Guru mengajak siswa untuk mengetahui lingkungan sekitarnya
• Siswa mendemosntrasikan di lapangan tindakan yang ramah lingkungan
• Siswa mengenal lingkungan sekitarnya yang merupakan ciptaan Tuhan
Yang Maha Esa yang perlu dijaga kelestariannya
• Siswa dapat memahami tindakan-tindakan yang ramah dan tidak ramah
lingkungan
Siswa diberikan wawasan tetang macam-
macam lingkungan yang ada disekitar dan
tindakan-tindakan yang ramah dan tidak
ramah lingkungan
Contoh Lingkungan Alam
Contoh Lingkungan Buatan
Lingkungan adalah kombinasi antara kondisi fisik yang
mencakup keadaan sumber daya alam (seperti tanah, air,
sinar matahari, mineral), serta flora dan juga fauna yang
tumbuh di atas tanah maupun yang merupakan ciptaan
Tuhan Yang Maha Esa yang meliputi juga ciptaan manusia.
1. Lingkungan Alam
Lingkungan alam merupakan lingkungan yang diciptakan
oleh Tuhan. Contoh dari lingkungan alam antara lain seperti
bukit, rawa, laut atau pantai (dan lain sebagainya.
2. Lingkungan Buatan
Lingkungan buatan merupakan lingkungan yang terbentuk
karena adanya tindakan manusia untuk digunakan
masyarakat banyak. Contoh dari lingkungan buatan antara
lain taman bunga, kebun buah/sayur, waduk, bendungan,
dan lain sebagainya
B. Jenis-jenis Lingkungan
A. Pengertian Lingkungan
Pengertian dan
Jenis Lingkungan
Aktivitas Tidak Ramah Lingkungan Aktivitas Ramah Lingkungan
Tidak Ramah Lingkungan adalah suatu produk
yang dipakai atau program atau kegiatan yang
merusak/membahayakan lingkungan dan
berdampak buruk untuk lingkungan
Ramah Lingkungan adalah suatu produk yang
dipakai atau program atau kegiatan yang tidak
merusak lingkungan, Ramah yang berarti baik
atau tidak berdampak bagi lingkungan
Target yang akan Dicapai
Aktivitas 4
Assesmen
Formatif 1
5 JP
Sudah paham kan tentang aktivitas yang ramah dan tidak ramah lingkungan?
Oke, agar kita lebih mudah memahaminya, ayo anak-anak tuliskan pada tabel di bawah ini
aktivitas yang ramah dan tidak ramah lingkungan yang ada di sekitar kita atau mungkin pernah
kita lakukan!
No Aktivitas Ramah Lingkungan Aktivitas Tidak Ramah Lingkungan
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
Aktivitas 5
Pengenalan
8 JP
- Siswa berdiskusi tentang bagian-bagian tanaman dan fungsinya
- Siswa mengamati lingkungan sekitar untuk mengidentifikasi tentang
bagian-bagian tanaman yang ada disekitar kelasnya
- Siswa menggambar tanaman yang ditemukan beserta bagian-bagiannya
- Siswa melihat gambar tentang macam-macam tanaman
- Siswa berdiskusi tentang manfaat tanaman tersebut
- Siswa menjalankan misi tentang mengelompokkan berbagai tanaman
dan menjelaskan dasar pengelompokannya
• Siswa dapat mengidentifikasi bagian-bagian tanaman dan fungsinya
Siswa melakukan identifikasi tentang bagian-
bagian tanaman dan fungsinya
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
A. Bagian-bagian Tanaman
Tanaman memiliki bagian-bagian tubuh seperti makhluk hidup yang
lainnya sebagai contoh yaitu manusia yang memiliki kepala, tangan, kaki,
dan lain-lain. Ayo kita pelajari bagian-bagian tanaman di bawah ini!
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
B. Fungsi Bagian-bagian Tanaman
1. Akar
Akar berfungsi untuk menyerap air dan mineral serta mengukuhkan ta
naman. Beberapa tanaman tertentu akar berfungsi sebagai penyimpa
nan cadangan makanan (tanaman umbi-umbian). Ada juga yang berfu
ngsi membantu penyerapan oksigen di udara (tanaman bakau).
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
2. Batang
Batang berfungsi sebagai tempat munculnya daun, bunga, dan buah. Di samping
itu, batang juga berfungsi untuk mengedarkan mineral dan air yang diserap akar,
serta zat makanan hasil fotosintesis ke seluruh
bagian tubuh.
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
3. Daun
Daun berfungsi sebagai tempat berlangsungnya
proses fotosintesis. Daun banyak mengandung
zat warna hijau (klorofil). Daun terdiri atas tangk
ai daun dan helaian daun. Di samping bagian-
bagian tersebut, ada beberapa jenis tanaman y
ang mempunyai pelepah pada daunnya.
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
4. Bunga
Tanaman ada yang memiliki bunga dan ada yang tidak. Bunga berfungsi
sebagai alat perkembangbiakan
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
Biji berfungsi sebagai cadangan makanan bagi
tanaman
Biji berfungsi sebagai alat perkembangbi akan
Biji berfungsi sebagai pembentuk tanaman
baru
5. Biji
Biji bagi tanaman memiliki beberapa fungsi
fungsi biji adalah sebagai berikut:
BAGIAN-BAGIAN TANAMAN
DAN FUNGSINYA
6. Buah
Fungsi buah adalah sebagai
tempat penyimpnan cadangan
makanan dan sebagai tempat biji
Target yang akan Dicapai
Aktivitas 6
Asssmen
Formatif 2
3 JP
-
-
-
-
-
-
-
Pilihlah salah satu tanaman yang ada di lingkungan sekitar sekolahmu
Gambarlah tanaman yang sudah kalian pilih
Tunjukkan bagian-bagian tanaman tersebut
Ceritakan kepada teman-teman di kelas kalian
Sebutkan juga fungsi dari bagian-bagian tanaman tersebut
Bandingkan dengan temanmu, adakah perbedaan bagian tanaman yang
kalian temukan?
Gambarlah tanaman yang kalian amati pada kotak di bawah ini!
Aktivitas 7
Tahap
Pengenalan
5 JP
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
• Guru memberikan materi tentang macam media tanam dalam
bentuk video
(https://www.youtube.com/watch?v=FCB_spBe0xQ)
• Siswa memepelajari langkah-langkah menyiapkan media
tanam yang baik melalui video
(https://www.youtube.com/watch?v=oOLY3gveiIY)
• Guru mengajak siswa berdiskusi tentang cara yang tepat
untuk membuat media tanam yang baik
Siswa melakukan identifikasi mengenai macam media tanaman dan langkah-
langkah menyiapkan media tanam yang benar
• Siswa dapat mengidentifikasi macam media tanam dan
langkah-langkah menyiapkan media tanam
APA ITU MEDIA TANAM ?
Media tanam adalah media yang digunakan untuk menumbuhkan tanaman,
tempat akar atau bakal akar akan tumbuh dan berkembang. Media tanam
umumnya memiliki berbagai nutrisi, mineral, air, vitamin, serta kandungan lain
yang tentunya dibutuhkan oleh tanaman. Umumnya, media tanam yang sering
digunakan untuk bercocok tanam adalah tanah. Media tanam dibedakan
menjadi dua, yaitu media tanam organik dan anorganik.
Aktivitas 8
Praktik Menanam dan Merawat
Tanaman Sayur
Tahap
Aksi Nyata
80 JP
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
• Siswa menanam bibit sayuran sesuai kelompoknya dengan
bimbingan dari guru
• Siswa melakukan proses perawatan dan pengamatan
tanaman sayur mereka
• Siswa mencatat hasil pengamatan setiap hari dalam Lembar
Pengamatan yang disediakan guru
• Siswa mendokumentasikan setiap proses perawatan dan
perkembangan tanaman sayur mereka dalam bentuk
dokumentasi foto.
Siswa melakukan penanaman bibit berdasarkan pembagian kelompok dan lahan
yang sudah disediakan sekolah
• Siswa memperoleh pengalaman dalam menanam dan
merawat tanaman sayur
LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN
No.
1
2
3
4
5
6
7
Tanggal
Pengamatan
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU
MINGGU KE ….
Ket.
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi
tanamanmu
!
Penyiraman Pemberian
anti hama
Tinggi Tanaman
(cm)
Kegiatan Pengamatan
LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN
No.
1
2
3
4
5
6
7
Tanggal
Pengamatan
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU
MINGGU KE ….
Ket.
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi
tanamanmu
!
Penyiraman Pemberian
anti hama
Tinggi Tanaman
(cm)
Kegiatan Pengamatan
LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN
No.
1
2
3
4
5
6
7
Tanggal
Pengamatan
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU
MINGGU KE ….
Ket.
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi
tanamanmu
!
Penyiraman Pemberian
anti hama
Tinggi Tanaman
(cm)
Kegiatan Pengamatan
LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN
No.
1
2
3
4
5
6
7
Tanggal
Pengamatan
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU
MINGGU KE ….
Ket.
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi
tanamanmu
!
Penyiraman Pemberian
anti hama
Tinggi Tanaman
(cm)
Kegiatan Pengamatan
LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN
No.
1
2
3
4
5
6
7
Tanggal
Pengamatan
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU
MINGGU KE ….
Ket.
Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi
tanamanmu
!
Penyiraman Pemberian
anti hama
Tinggi Tanaman
(cm)
Kegiatan Pengamatan
Kel. Putri Ket. : ……. Ket. : …….
Hari ke 3
Ket. : …….
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempelkan beberapa foto dokumetasi kalian selama satu minggu dalam satu halaman
sehingga membentuk sebuah kolase foto!
Catat perkembangan
Mulai menanam
Persiapan media
LEMBAR DOKUMENTASI PERAWATAN TANAMAN CABAI
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU
MINGGU KE 1
Pengamatan antar
kelompok
Amatilah tanaman kelompok lain dan tulis pada tabel sesuai
pendapat kelompok kalian!
Assesmen
Formatif 3
3 JP
No.
1
2
3
4
5
Kelompok yang
diamati
Pengamatan Tanaman
Kelompok lain
Ket.
Aktivitas 9
Aktivitas 10
Praktik Memanen Cabai
Tahap
Aksi Nyata
5 JP
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
Siswa memanen cabai hasil dari kebun sayur mereka
• Siswa memperhatikan langkah-langkah memanen Cabai
sesuai penjelasan dari guru
• Guru mengajak siswa memanen dan mengumpulkan hasil
panen Cabai dari setiap kelompok
• Siswa berbagi hasil panen mereka kepada setiap kelompok
• Siswa mendokumentasikan proses panen Cabai mereka
dalam bentuk foto atau video.
• Siswa memperoleh pengalaman dalam memanen
Cabai dan bisa berbagi dengan orang lain
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempel
foto disini
Tempelkan beberapa foto dokumetasi kalian selama proses panen cabai dan berbagi
dengan kelompok lain dalam satu halaman sehingga membentuk sebuah kolase foto!
LEMBAR DOKUMENTASI PANEN DAN BERBAGI CABAI
KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KKLEPU
Ket. : …….
Ket. : …….
Ket. : …….
Ket. : …….
Ket. : …….
Ket. : …….
Ket. : …….
Ket. : …….
Evaluasi dan Refleksi
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
• Siswa mampu mengkomunikasikan hasil kerja dalam
proyek dan mampu merefleksikan diri
Siswa mengevaluasi hasil kerja kelompok lain dan setiap siswa
merefleksikan diri tentang apa yang mereka peroleh dalam proyek
• Setiap kelompok melakukan presentasi dari hasil proyek
mereka di depan kelas.
• Siswa mengevaluasi hasil kerja kelompok lain melalui lembar
evaluasi
• Siswa melakukan refleksi diri tentang apa yang mereka
peroleh selama proyek
Aktivitas 12
Assesmen Sumatif
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
• Guru memberikan lembar evaluasi dan
menjelaskan ke siswa
• Siswa mengerjakan lembar evaluasi
yang diberikan guru sesuai keadaan
dirinya
• Siswa dapat mengukur kemampuan
diri dari hasil mengerjakan proyek
Siswa mengerjakan Assesmen sumatif melalui
lembar evaluasi
3 JP
Assesmen Sumatif
Berilah tanda centang (√) sesuai dengan apa yang telah kalian pelajari atau dapatkan!
Kurang Bisa =
Bisa =
Sangat Bisa =
Tidak Bisa =
Aspek yang Dinilai
Aku bisa memahami lingkungan dan macamnya
Aku bisa memahami aktivitas yang ramah dan tidak ramah
lingkungan
Aku bisa memahami bagian-bagian tanaman
Aku bisa memahami fungsi dari bagian-bagian tanaman
Aku bisa memahami macam-macam media tanam
Aku bisa menyiapkan media tanam dengan baik dan benar
Aku bisa menanam bibit cabai sesuai bimbingan dari guru
Aku bisa menyiram tanaman cabaiku setiap hari secara
teratur
Aku bisa menjaga tanaman cabaiku agar tumbuh dengan baik
Aku bisa memanen cabai dari hasil tanamanku sendiri
Aku bisa menjelaskan langkah-langkah menanam cabai dan
memanennya dengan bahasaku sendiri
Aktivitas 13
Penyusunan
Portofolio
5 JP
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
Aktivitas
• Guru menyampaikan cara menyusun portofolio
• Siswa menyusun portofolio dalam bentuk album foto •
Siswa menyempurnakan portofolio di rumah dengan
bantuan dari orang tua.
Siswa mengumpulkan hasil dokumentasi foto yang dari kegiatan proyek dan
disusun menjadi portofolio proyek
• Siswa dapat menghasilkan karya dari seluruh aktivitas
selama proyek penguatan profil pelajar Pancasila dalam
bentuk portofolio
Perayaan Hasil
Belajar
Aktivitas
Langkah Kegiatan
Hasil yang Diharapkan
5 JP
Aktivitas 14
• Siswa hadir dengan membawa karya dalam bentuk portofolio
• Siswa mengkomunkasikan kepada semua hadir dalam acara
dengan presentasi pengalaman mereka yang sudah disusun
dalam bentuk portofolio
• Guru mengapresiasi dan memberikan umpan balik
• Siswa dan guru melakukan refleksi dari setiap aktivitas dalam
proyek yang sudah dilaksanakan
Siswa mengkomunikasikan pengalaman dan karya selama proyek dengan
melakukan presentasi menggunakan bahasa yang sederhana
Siswa dapat mengkomunikasikan pengalaman dan karya
selama proyek dalam bentuk presentasi dengan percaya diri
dan menggunakan bahasa yang sederhana
Lembar
Refleksi Tuliskan pada masing-masing kotak di bawah ini hal-hal yang telah kalian
dapatkan selama aktivitas proyek!
Sekarang aku jadi tahu tentang apa?
Dari proyek ini aku paling suka pada bagi
an apa?
Sekarang aku jadi bisa melakukan apa?
Pengalaman baru apa yang aku dapatkan?
Terima Kasih
SDN 2 Klepu Mewujudkan Siswa
Cerdas dan Berkarakter
Pelajar Pancasila

More Related Content

What's hot

AKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
soesiwidiyati1
 
Kurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptx
Kurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptxKurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptx
Kurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptx
DadangNurdin4
 
pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6
pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6
pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6
medy disk
 
aksi nyata KKTP oke.pptx.pdf
aksi nyata KKTP oke.pptx.pdfaksi nyata KKTP oke.pptx.pdf
aksi nyata KKTP oke.pptx.pdf
NatiqohNurkhasanah
 
Aksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksi
Aksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksiAksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksi
Aksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksi
ezioktariani
 
Evaluasi pendidikan tentang test standar dan buatan
Evaluasi pendidikan tentang test standar dan buatanEvaluasi pendidikan tentang test standar dan buatan
Evaluasi pendidikan tentang test standar dan buatan
UHN
 
Presentation LKS
Presentation LKSPresentation LKS
Presentation LKS
rizka_pratiwi
 
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
Tahang Flexter
 
Media Pembelajaran IPA kls IV SD
Media Pembelajaran IPA kls IV SDMedia Pembelajaran IPA kls IV SD
Media Pembelajaran IPA kls IV SD
I Gede Putu Suryawan (Wawan)
 
PPT MODUL 7.pptx
PPT MODUL 7.pptxPPT MODUL 7.pptx
PPT MODUL 7.pptx
ramuprakadisma
 
CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
CARA BELAJAR EFEKTIF.pptxCARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
hardaelypalloan8
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...
NiPutuAnitaMuryati
 
PPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptxPPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
Arman Ahmad
 
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didikPpt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
Cha-cha Taulanys
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Kurniawan Ramadhani
 
MODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docx
MODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docxMODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docx
MODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docx
SDN5sukosono
 
AKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdf
AKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdfAKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdf
AKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdf
IswantiIriyanti1
 
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidup
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidupRpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidup
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidup
sajidintuban
 
BP_Pendampingan Individu.pdf
BP_Pendampingan Individu.pdfBP_Pendampingan Individu.pdf
BP_Pendampingan Individu.pdf
RadenMasPalguno1
 
pendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netrapendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netra
endang zr
 

What's hot (20)

AKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptxAKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
AKSI NYATA MERUMUSKAN TUJUAN PEMBELAJARAN.pptx
 
Kurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptx
Kurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptxKurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptx
Kurmer IN_IVI (22 Oktober 2022)_Hanun.pptx
 
pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6
pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6
pembelajaran ipa di SD modul 5 dan 6
 
aksi nyata KKTP oke.pptx.pdf
aksi nyata KKTP oke.pptx.pdfaksi nyata KKTP oke.pptx.pdf
aksi nyata KKTP oke.pptx.pdf
 
Aksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksi
Aksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksiAksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksi
Aksi nyata refleksi diri membuat buku harian refleksi
 
Evaluasi pendidikan tentang test standar dan buatan
Evaluasi pendidikan tentang test standar dan buatanEvaluasi pendidikan tentang test standar dan buatan
Evaluasi pendidikan tentang test standar dan buatan
 
Presentation LKS
Presentation LKSPresentation LKS
Presentation LKS
 
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
 
Media Pembelajaran IPA kls IV SD
Media Pembelajaran IPA kls IV SDMedia Pembelajaran IPA kls IV SD
Media Pembelajaran IPA kls IV SD
 
PPT MODUL 7.pptx
PPT MODUL 7.pptxPPT MODUL 7.pptx
PPT MODUL 7.pptx
 
CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
CARA BELAJAR EFEKTIF.pptxCARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
CARA BELAJAR EFEKTIF.pptx
 
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...
Modul Projek Gaya Hidup Berkelanjutan - Cerdik Kelola Sampah Plastik - Fase A...
 
PPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptxPPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
PPT MODUL 4 PENDIDIKAN ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS.pptx
 
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didikPpt analisis karakteristik awal peserta didik
Ppt analisis karakteristik awal peserta didik
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
Rencana pelaksanaan pembelajaran mtk kelas 2
 
MODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docx
MODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docxMODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docx
MODUL 3. EVALUASI PEMBELAJARAN DI SD.docx
 
AKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdf
AKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdfAKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdf
AKSI NYATA TOPIK GIZI REMAJA SMP ISMAIL.pdf
 
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidup
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidupRpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidup
Rpp 1 lb. ipa 7. s1. kd 2. 4 klasifikasi makhluk hidup
 
BP_Pendampingan Individu.pdf
BP_Pendampingan Individu.pdfBP_Pendampingan Individu.pdf
BP_Pendampingan Individu.pdf
 
pendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netrapendidikan anak tuna netra
pendidikan anak tuna netra
 

Similar to Modul P5 - BELAJAR MENANAM CABAI - Fase B. KELAS 4.pdf

Modul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdfModul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdf
rinto371
 
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx
dwinurmalia81
 
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
GunaAjiNugraha
 
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
prasetya36
 
Modul Projek Kearifan Lokal.docx
Modul Projek Kearifan Lokal.docxModul Projek Kearifan Lokal.docx
Modul Projek Kearifan Lokal.docx
Doel11
 
Modul Projek Fase A.pptx
Modul Projek Fase A.pptxModul Projek Fase A.pptx
Modul Projek Fase A.pptx
AdminAlKhansa
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf
WahyulKudus
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
delimajie08
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf
yuliana767659
 
Modul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdfModul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdf
Anandaputi1
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx
AdiWindiPratama
 
LAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptx
LAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptxLAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptx
LAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptx
dexallsonmully
 
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptxp5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
AnnisaWidyaKurnianty
 
Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....
Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....
Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....
TITINASNITAPOHANSPD
 
(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf
sdn1pajuponorogo
 
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptxMODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
ernilestari4
 
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docxMODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
Nurullaili28
 
Modul P5 revisi 2. (2).pptx
Modul P5 revisi 2. (2).pptxModul P5 revisi 2. (2).pptx
Modul P5 revisi 2. (2).pptx
IreneLestariBohalima
 
Modul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdf
Modul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdfModul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdf
Modul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdf
AbangRidho
 
Modul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptx
Modul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptxModul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptx
Modul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptx
ssusere7fb6a
 

Similar to Modul P5 - BELAJAR MENANAM CABAI - Fase B. KELAS 4.pdf (20)

Modul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdfModul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdf
Modul Projek Kearifan Lokal - BELAJAR BERKEBUN CABAI - Fase B.pdf
 
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.docx
 
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
 
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
(Fase B ) - Kearifan Lokal - Berkebun Sayur.pdf
 
Modul Projek Kearifan Lokal.docx
Modul Projek Kearifan Lokal.docxModul Projek Kearifan Lokal.docx
Modul Projek Kearifan Lokal.docx
 
Modul Projek Fase A.pptx
Modul Projek Fase A.pptxModul Projek Fase A.pptx
Modul Projek Fase A.pptx
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku (datadikdasmen.com).pdf
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pdf
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku (1).pdf
 
Modul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdfModul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdf
 
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx
(Fase A ) - Kewirausahaan - Sayurku Bentuk Tanggung Jawab ku.pptx
 
LAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptx
LAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptxLAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptx
LAPORAN P5 SMPN 3 TARA.pptx
 
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptxp5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
p5 gaya hidup berkelanjutan.pptx
 
Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....
Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....
Fase D (Kelas 7)_Modul Pojek Kewirausahaan_Bertanam Hidroponik Di Saat Sulit....
 
(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf
(Fase B ) - Kewirausahaan - Hidroponik (datadikdasmen.com).pdf
 
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptxMODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
MODUL P5 OLAH SAMPAH JADI RUPIAH.pptx
 
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docxMODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
MODUL PROJEK Hijau Sekolahku - 1 2 3456.docx
 
Modul P5 revisi 2. (2).pptx
Modul P5 revisi 2. (2).pptxModul P5 revisi 2. (2).pptx
Modul P5 revisi 2. (2).pptx
 
Modul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdf
Modul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdfModul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdf
Modul Projek P5 (Kearifan Lokal).pdf
 
Modul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptx
Modul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptxModul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptx
Modul Projek Gaya Hidup_SIHIAS - Modul Projek (FIX).pptx
 

Recently uploaded

Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 

Recently uploaded (20)

Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 

Modul P5 - BELAJAR MENANAM CABAI - Fase B. KELAS 4.pdf

  • 1. Tema: Kearifan Lokal Fase B – Kelas 4 MODUL PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA Belajar Menanam Cabai SDN 2 KLEPU
  • 2. PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA Relevansi Proyek dengan Topik Bagi Sekolah Projek menanam cabai ini dipilih secara bersama dan disesuaikan dengan kondisi lingkungan sekolah yaitu memiliki lahan yang memadai untuk menanam tanaman Sayur di belakang sekolah sehingga lahan yang semula terbengkalai bisa memberikan manfaat bagi sekolah dan peserta didik. Sekolah yang letak geografisnya di daerah pegunungan menjadikan proyek ini sesuai dengan program pelestarian lingkungan hidup. Lokasi sekolah yang dekat dengan hutan yang terbentang luas menjadikan struktur tanah yang subur dan sesuai untuk bercocok tanam. Lokasi sekolah yang jauh dengan pasar menjadikan proyek ini sebagai salah satu langkah penyediaan kebutuhan bumbu sehari-hari. Generasi pada sektor pertanian yang kurang menjadikan proyek ini diharapkan menjadi salah satu langkah untuk menumbuhkan generasi baru yang mendukung sektor pertanian.
  • 3. Tujuan Target Proyek ini bertujuan untuk mengembangkan kompetensi dan karakter pelajar Pancasila melalui kegiatan bertema Kearifan Lokal. Selain itu Proyek ini sebagai sarana untuk mengajak siswa juga mengenali potensi lokal dan melestarikan lingkungan Proyek ini diharapkan dapat mencapai dua dimensi Profil Pelajar Pancasila, yaitu: Dimensi Beriman, Bertaqwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia Bergotong-royong
  • 4. Dimensi 1 : Beriman, Bertaqwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak Mulia Elemen Aktivitas Aktivitas Sub Elemen Sub Elemen Target di Akhir Fase B Target di Akhir Fase B Akhlak terhadap alam Menjaga lingkungan alam sekitar Memahami keterhubungan ekosistem Bumi Terbiasa memahami tindakan- tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan Memahami keterhubungan antara satu ciptaan dengan ciptaan Tuhan yang lainnya
  • 5. Dimensi 2 : Bergotong Royong Elemen Aktivitas Aktivitas Sub Elemen Sub Elemen Kolaborasi Kerjasama Komunikasi untuk mencapai tujuan bersama Menampilkan tindakan yang sesuai dengan harapan dan tujuan kelompok Memahami informasi yang disampaikan (ungkapan, pikiran, perasaan, dan keprihatinan) orang lain dan menyampaikan informasi secara akurat mengguanakan berbagai simbol dan media Target di Akhir Fase B Target di Akhir Fase B
  • 6. TAHAPAN PROYEK 4. Tahap Refleksi dan Tindak Lanjut 3. Tahap Aksi 2. Tahap Kontekstualisasi 1. Tahap Pengenalan Mengenalkan peserta didik terhadap keberagaman tumbuhan dan manfaatnya Mengkomunikasikan hal-hal yang dapat membantu dalam penyelesaian proyek Bersama-sama mewujudkan pelajaran yang mereka dapat melalui aksi nyata atau Mempraktekkan- nya Menggenapi proses dengan penguatan dari guru, berbagi praktek baik dalam merawat tanaman, evaluasidan refleksi. Menyusun langkah strategis
  • 7. Aktivitas 1 Sosialisasi proyek 3 JP Aktivitas Siswa dan orang tua mengikuti pertemuan yang diadakan oleh pihak sekolah. Pertemuan ini bertujuan untuk menginformasikan proyek yang berkaitan dengan profil pelajar dan dukungan yang dapat diberikan orang tua dalam proyek. • Orangtua dan siswa mengetahui proyek yang akan dilaksanakan • Orang tua dan siswa memahami kegiatan yang akan dilakukan selama proyek • Orang tua dan siswa memahami tujuan akhir proyek yang berkaitan dengan sub elemen profil pelajar Pancasila yang dituju • Orangtua memahami dukuangan yang bisa diberikan kepada siswa selama proyek Hasil yang Diharapkan
  • 8. Aktivitas 2 Assesmen Diagnostik 3 JP Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan Siswa mengerjakan asesmen diagnostik kognitif dan non kognitif. Dua asesmen itu dilakukan oleh siswa dengan cara menjawab pertanyaan dari guru baik secara tulis maupun lisan • Guru memberikan lembar pertanyaan kepada siswa • Guru juga melakukan tanya jawab pada hal-hal yang ingin diketahui lebih dalam lagi terkait kesejahteraan psikososial siswa • Siswa mengerjakan asesmen diagnostik kognitif dan asesmen diagnostik non kognitif • Guru dapat memetakan siswa berdasarkan kondisinya • Guru dapat memperbaiki rancangan proyek sesuai hasil asesmen diagnostik
  • 9. Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan Aktivitas 3 Pengenalan 8 JP • Siswa diajak berdikusi tentang macam-macam lingkungan • Guru juga melakukan tanya jawab pada tindakan-tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan • Guru menunjukkan contoh video tindakan-tindakan yang behubungan dengan tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan • Guru mengajak siswa untuk mengetahui lingkungan sekitarnya • Siswa mendemosntrasikan di lapangan tindakan yang ramah lingkungan • Siswa mengenal lingkungan sekitarnya yang merupakan ciptaan Tuhan Yang Maha Esa yang perlu dijaga kelestariannya • Siswa dapat memahami tindakan-tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan Siswa diberikan wawasan tetang macam- macam lingkungan yang ada disekitar dan tindakan-tindakan yang ramah dan tidak ramah lingkungan
  • 10. Contoh Lingkungan Alam Contoh Lingkungan Buatan Lingkungan adalah kombinasi antara kondisi fisik yang mencakup keadaan sumber daya alam (seperti tanah, air, sinar matahari, mineral), serta flora dan juga fauna yang tumbuh di atas tanah maupun yang merupakan ciptaan Tuhan Yang Maha Esa yang meliputi juga ciptaan manusia. 1. Lingkungan Alam Lingkungan alam merupakan lingkungan yang diciptakan oleh Tuhan. Contoh dari lingkungan alam antara lain seperti bukit, rawa, laut atau pantai (dan lain sebagainya. 2. Lingkungan Buatan Lingkungan buatan merupakan lingkungan yang terbentuk karena adanya tindakan manusia untuk digunakan masyarakat banyak. Contoh dari lingkungan buatan antara lain taman bunga, kebun buah/sayur, waduk, bendungan, dan lain sebagainya B. Jenis-jenis Lingkungan A. Pengertian Lingkungan Pengertian dan Jenis Lingkungan
  • 11. Aktivitas Tidak Ramah Lingkungan Aktivitas Ramah Lingkungan Tidak Ramah Lingkungan adalah suatu produk yang dipakai atau program atau kegiatan yang merusak/membahayakan lingkungan dan berdampak buruk untuk lingkungan Ramah Lingkungan adalah suatu produk yang dipakai atau program atau kegiatan yang tidak merusak lingkungan, Ramah yang berarti baik atau tidak berdampak bagi lingkungan
  • 12. Target yang akan Dicapai Aktivitas 4 Assesmen Formatif 1 5 JP Sudah paham kan tentang aktivitas yang ramah dan tidak ramah lingkungan? Oke, agar kita lebih mudah memahaminya, ayo anak-anak tuliskan pada tabel di bawah ini aktivitas yang ramah dan tidak ramah lingkungan yang ada di sekitar kita atau mungkin pernah kita lakukan! No Aktivitas Ramah Lingkungan Aktivitas Tidak Ramah Lingkungan
  • 13. Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan Aktivitas 5 Pengenalan 8 JP - Siswa berdiskusi tentang bagian-bagian tanaman dan fungsinya - Siswa mengamati lingkungan sekitar untuk mengidentifikasi tentang bagian-bagian tanaman yang ada disekitar kelasnya - Siswa menggambar tanaman yang ditemukan beserta bagian-bagiannya - Siswa melihat gambar tentang macam-macam tanaman - Siswa berdiskusi tentang manfaat tanaman tersebut - Siswa menjalankan misi tentang mengelompokkan berbagai tanaman dan menjelaskan dasar pengelompokannya • Siswa dapat mengidentifikasi bagian-bagian tanaman dan fungsinya Siswa melakukan identifikasi tentang bagian- bagian tanaman dan fungsinya
  • 14. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA A. Bagian-bagian Tanaman Tanaman memiliki bagian-bagian tubuh seperti makhluk hidup yang lainnya sebagai contoh yaitu manusia yang memiliki kepala, tangan, kaki, dan lain-lain. Ayo kita pelajari bagian-bagian tanaman di bawah ini!
  • 15. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA B. Fungsi Bagian-bagian Tanaman 1. Akar Akar berfungsi untuk menyerap air dan mineral serta mengukuhkan ta naman. Beberapa tanaman tertentu akar berfungsi sebagai penyimpa nan cadangan makanan (tanaman umbi-umbian). Ada juga yang berfu ngsi membantu penyerapan oksigen di udara (tanaman bakau).
  • 16. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA 2. Batang Batang berfungsi sebagai tempat munculnya daun, bunga, dan buah. Di samping itu, batang juga berfungsi untuk mengedarkan mineral dan air yang diserap akar, serta zat makanan hasil fotosintesis ke seluruh bagian tubuh.
  • 17. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA 3. Daun Daun berfungsi sebagai tempat berlangsungnya proses fotosintesis. Daun banyak mengandung zat warna hijau (klorofil). Daun terdiri atas tangk ai daun dan helaian daun. Di samping bagian- bagian tersebut, ada beberapa jenis tanaman y ang mempunyai pelepah pada daunnya.
  • 18. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA 4. Bunga Tanaman ada yang memiliki bunga dan ada yang tidak. Bunga berfungsi sebagai alat perkembangbiakan
  • 19. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA Biji berfungsi sebagai cadangan makanan bagi tanaman Biji berfungsi sebagai alat perkembangbi akan Biji berfungsi sebagai pembentuk tanaman baru 5. Biji Biji bagi tanaman memiliki beberapa fungsi fungsi biji adalah sebagai berikut:
  • 20. BAGIAN-BAGIAN TANAMAN DAN FUNGSINYA 6. Buah Fungsi buah adalah sebagai tempat penyimpnan cadangan makanan dan sebagai tempat biji
  • 21. Target yang akan Dicapai Aktivitas 6 Asssmen Formatif 2 3 JP - - - - - - - Pilihlah salah satu tanaman yang ada di lingkungan sekitar sekolahmu Gambarlah tanaman yang sudah kalian pilih Tunjukkan bagian-bagian tanaman tersebut Ceritakan kepada teman-teman di kelas kalian Sebutkan juga fungsi dari bagian-bagian tanaman tersebut Bandingkan dengan temanmu, adakah perbedaan bagian tanaman yang kalian temukan? Gambarlah tanaman yang kalian amati pada kotak di bawah ini!
  • 22. Aktivitas 7 Tahap Pengenalan 5 JP Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan • Guru memberikan materi tentang macam media tanam dalam bentuk video (https://www.youtube.com/watch?v=FCB_spBe0xQ) • Siswa memepelajari langkah-langkah menyiapkan media tanam yang baik melalui video (https://www.youtube.com/watch?v=oOLY3gveiIY) • Guru mengajak siswa berdiskusi tentang cara yang tepat untuk membuat media tanam yang baik Siswa melakukan identifikasi mengenai macam media tanaman dan langkah- langkah menyiapkan media tanam yang benar • Siswa dapat mengidentifikasi macam media tanam dan langkah-langkah menyiapkan media tanam
  • 23. APA ITU MEDIA TANAM ? Media tanam adalah media yang digunakan untuk menumbuhkan tanaman, tempat akar atau bakal akar akan tumbuh dan berkembang. Media tanam umumnya memiliki berbagai nutrisi, mineral, air, vitamin, serta kandungan lain yang tentunya dibutuhkan oleh tanaman. Umumnya, media tanam yang sering digunakan untuk bercocok tanam adalah tanah. Media tanam dibedakan menjadi dua, yaitu media tanam organik dan anorganik.
  • 24. Aktivitas 8 Praktik Menanam dan Merawat Tanaman Sayur Tahap Aksi Nyata 80 JP Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan • Siswa menanam bibit sayuran sesuai kelompoknya dengan bimbingan dari guru • Siswa melakukan proses perawatan dan pengamatan tanaman sayur mereka • Siswa mencatat hasil pengamatan setiap hari dalam Lembar Pengamatan yang disediakan guru • Siswa mendokumentasikan setiap proses perawatan dan perkembangan tanaman sayur mereka dalam bentuk dokumentasi foto. Siswa melakukan penanaman bibit berdasarkan pembagian kelompok dan lahan yang sudah disediakan sekolah • Siswa memperoleh pengalaman dalam menanam dan merawat tanaman sayur
  • 25. LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN No. 1 2 3 4 5 6 7 Tanggal Pengamatan KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU MINGGU KE …. Ket. Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi tanamanmu ! Penyiraman Pemberian anti hama Tinggi Tanaman (cm) Kegiatan Pengamatan
  • 26. LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN No. 1 2 3 4 5 6 7 Tanggal Pengamatan KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU MINGGU KE …. Ket. Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi tanamanmu ! Penyiraman Pemberian anti hama Tinggi Tanaman (cm) Kegiatan Pengamatan
  • 27. LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN No. 1 2 3 4 5 6 7 Tanggal Pengamatan KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU MINGGU KE …. Ket. Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi tanamanmu ! Penyiraman Pemberian anti hama Tinggi Tanaman (cm) Kegiatan Pengamatan
  • 28. LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN No. 1 2 3 4 5 6 7 Tanggal Pengamatan KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU MINGGU KE …. Ket. Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi tanamanmu ! Penyiraman Pemberian anti hama Tinggi Tanaman (cm) Kegiatan Pengamatan
  • 29. LEMBAR OBSERVASI PERAWATAN TANAMAN No. 1 2 3 4 5 6 7 Tanggal Pengamatan KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU MINGGU KE …. Ket. Berilah tanda centang (√) pada kolom yang telah disediakan dan tulislah hasil ukur tinggi tanamanmu ! Penyiraman Pemberian anti hama Tinggi Tanaman (cm) Kegiatan Pengamatan
  • 30. Kel. Putri Ket. : ……. Ket. : ……. Hari ke 3 Ket. : ……. Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempelkan beberapa foto dokumetasi kalian selama satu minggu dalam satu halaman sehingga membentuk sebuah kolase foto! Catat perkembangan Mulai menanam Persiapan media LEMBAR DOKUMENTASI PERAWATAN TANAMAN CABAI KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KLEPU MINGGU KE 1
  • 31. Pengamatan antar kelompok Amatilah tanaman kelompok lain dan tulis pada tabel sesuai pendapat kelompok kalian! Assesmen Formatif 3 3 JP No. 1 2 3 4 5 Kelompok yang diamati Pengamatan Tanaman Kelompok lain Ket. Aktivitas 9
  • 32. Aktivitas 10 Praktik Memanen Cabai Tahap Aksi Nyata 5 JP Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan Siswa memanen cabai hasil dari kebun sayur mereka • Siswa memperhatikan langkah-langkah memanen Cabai sesuai penjelasan dari guru • Guru mengajak siswa memanen dan mengumpulkan hasil panen Cabai dari setiap kelompok • Siswa berbagi hasil panen mereka kepada setiap kelompok • Siswa mendokumentasikan proses panen Cabai mereka dalam bentuk foto atau video. • Siswa memperoleh pengalaman dalam memanen Cabai dan bisa berbagi dengan orang lain
  • 33. Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempel foto disini Tempelkan beberapa foto dokumetasi kalian selama proses panen cabai dan berbagi dengan kelompok lain dalam satu halaman sehingga membentuk sebuah kolase foto! LEMBAR DOKUMENTASI PANEN DAN BERBAGI CABAI KELAS 4 SEMESTER I SDN 2 KKLEPU Ket. : ……. Ket. : ……. Ket. : ……. Ket. : ……. Ket. : ……. Ket. : ……. Ket. : ……. Ket. : …….
  • 34. Evaluasi dan Refleksi Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan • Siswa mampu mengkomunikasikan hasil kerja dalam proyek dan mampu merefleksikan diri Siswa mengevaluasi hasil kerja kelompok lain dan setiap siswa merefleksikan diri tentang apa yang mereka peroleh dalam proyek • Setiap kelompok melakukan presentasi dari hasil proyek mereka di depan kelas. • Siswa mengevaluasi hasil kerja kelompok lain melalui lembar evaluasi • Siswa melakukan refleksi diri tentang apa yang mereka peroleh selama proyek
  • 35. Aktivitas 12 Assesmen Sumatif Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan • Guru memberikan lembar evaluasi dan menjelaskan ke siswa • Siswa mengerjakan lembar evaluasi yang diberikan guru sesuai keadaan dirinya • Siswa dapat mengukur kemampuan diri dari hasil mengerjakan proyek Siswa mengerjakan Assesmen sumatif melalui lembar evaluasi 3 JP
  • 36. Assesmen Sumatif Berilah tanda centang (√) sesuai dengan apa yang telah kalian pelajari atau dapatkan! Kurang Bisa = Bisa = Sangat Bisa = Tidak Bisa = Aspek yang Dinilai Aku bisa memahami lingkungan dan macamnya Aku bisa memahami aktivitas yang ramah dan tidak ramah lingkungan Aku bisa memahami bagian-bagian tanaman Aku bisa memahami fungsi dari bagian-bagian tanaman Aku bisa memahami macam-macam media tanam Aku bisa menyiapkan media tanam dengan baik dan benar Aku bisa menanam bibit cabai sesuai bimbingan dari guru Aku bisa menyiram tanaman cabaiku setiap hari secara teratur Aku bisa menjaga tanaman cabaiku agar tumbuh dengan baik Aku bisa memanen cabai dari hasil tanamanku sendiri Aku bisa menjelaskan langkah-langkah menanam cabai dan memanennya dengan bahasaku sendiri
  • 37. Aktivitas 13 Penyusunan Portofolio 5 JP Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan Aktivitas • Guru menyampaikan cara menyusun portofolio • Siswa menyusun portofolio dalam bentuk album foto • Siswa menyempurnakan portofolio di rumah dengan bantuan dari orang tua. Siswa mengumpulkan hasil dokumentasi foto yang dari kegiatan proyek dan disusun menjadi portofolio proyek • Siswa dapat menghasilkan karya dari seluruh aktivitas selama proyek penguatan profil pelajar Pancasila dalam bentuk portofolio
  • 38. Perayaan Hasil Belajar Aktivitas Langkah Kegiatan Hasil yang Diharapkan 5 JP Aktivitas 14 • Siswa hadir dengan membawa karya dalam bentuk portofolio • Siswa mengkomunkasikan kepada semua hadir dalam acara dengan presentasi pengalaman mereka yang sudah disusun dalam bentuk portofolio • Guru mengapresiasi dan memberikan umpan balik • Siswa dan guru melakukan refleksi dari setiap aktivitas dalam proyek yang sudah dilaksanakan Siswa mengkomunikasikan pengalaman dan karya selama proyek dengan melakukan presentasi menggunakan bahasa yang sederhana Siswa dapat mengkomunikasikan pengalaman dan karya selama proyek dalam bentuk presentasi dengan percaya diri dan menggunakan bahasa yang sederhana
  • 39. Lembar Refleksi Tuliskan pada masing-masing kotak di bawah ini hal-hal yang telah kalian dapatkan selama aktivitas proyek! Sekarang aku jadi tahu tentang apa? Dari proyek ini aku paling suka pada bagi an apa? Sekarang aku jadi bisa melakukan apa? Pengalaman baru apa yang aku dapatkan?
  • 40. Terima Kasih SDN 2 Klepu Mewujudkan Siswa Cerdas dan Berkarakter Pelajar Pancasila