SlideShare a Scribd company logo
Merger Kantor Akuntan
Publik
Oleh:
I Gede Auditta
Base on 2010 data
Pengertian Merger
Merger secara sederhana adalah tindakan pelaku
usaha yang mengakibatkan:
1) Terciptanya konsentrasi kendali dari beberapa
pelaku usaha yang sebelumnya independen
kepada satu pelaku usaha atau satu kelompok
pelaku usaha; atau
2) Beralihnya suatu kendali dari satu pelaku usaha
kepada pelaku usaha lainnya yang sebelumnya
masing-masing independen sehingga
menciptakan konsentrasi pengendalian atau
konsentrasi pasar.
Jenis Merger
 Merger

Horisontal
 Merger Vertikal
 Merger Kongenerik
 Merger Konglomerat
Tujuan Dilakukan Merger KAP
1. Meningkatkan kompetensi dan kualitas akuntan
publik.
2. Pemenuhan dalam kualifikasi skala audit perusahaan
publik.
3. Kualifikasi dalam perluasan kantor akuntan publik
di suatu daerah.
4. Meningkatkan kredibilitas kantor akuntan.
5. Guna meningkatkan pangsa pasar dan penggabungan
sumber daya.
6. Meningkatkan Efisiensi dan efektivitas operasional
7. Bagi KAP yang jumlah akuntan publiknya minoritas
dapat mengaudit klien yang sama.
Syarat-syarat Merger
KAP yang merger ada kesepakatan dalam
pembiayaan operasional,
 Kondisi keuangan masing-masing KAP,
merger sesama KAP dalam kondisi sehat
 Menambah Pengetahuan dan pengalaman
personil auditor,
 Memperkuat kemampuan menajemen
masing-masing KAP.



(mayasari, Triana)
Kendala Merger
 Ketidaksinkronan

visi, misi dan

tujuan KAP,
 Kesenjangan Standar Gaji KAP yang
merger,
 Budaya kerja KAP yang berbeda,
 Gaya manajemen yang berbeda.
CASE






Dampak perubahan nama KAP terhadap
konsentrasi pasar audit.
Kasus Enron menimbulkan merger atas KAP
afiliasi Arthur Andersen dan munculnya
regulasi yang lebih ketat.
Perubahan nama dalam arti merger atau hanya
perubahan komposisi partner.
Dampak Perubahan Nama KAP
terhadap Konsentrasi


Timbulnya KAP Baru



Peningkatan Konsentrasi Pasar Audit



Berkurangnya Independensi



Klien lama dapat dipertahankan
Merger-merger setelah Kasus Enron
a. KAP Prasetio Utomo & Co terpaksa mencari 'kapal
baru' setelah Arthur Andersen membubarkan diri
menyusul keterlibatan partnernya dalam berbagai
skandal akuntansi di AS. Sehingga merger tersebut
bukan dimaksudkan untuk mengantisipasi atau
menyiasasi bakal munculnya aturan pembatasan.
Meski demikian, sebagai KAP terbesar di Indonesia,
klaim bahwa KAP PSS merupakan entitas baru
membuat keseimbangan dalam rotasi jasa audit
terganggu.
Merger-merger setelah Kasus Enron
> KAP Siddharta, Siddharta & Harsono (KPMG)
akhirnya juga berganti nama karena persoalan
internal mereka. Sony B. Harsono dan Ahmadi
Hadibroto mundur dari KPMG dan
membentuk perusahaan konsultan Harsono
dan Hadibroto. Siddharta mengangkat partner
baru dan berganti nama menjadi KAP
Siddharta, Siddharta & Widjaja.
Merger-merger setelah Kasus Enron
> Langkah hampir serupa juga dilakukan oleh
KAP Hans Tuanakotta dan Mustofa (Deloitte
Touche Tohmatsu International). KAP ini
menggandeng Jusuf Halim dan berganti nama
menjadi KAP Hans Tuanakotta Mustofa dan
Halim (HTMH).
Merger-merger setelah Kasus Enron



KAP Hadi Sutanto & Rekan (Price
WaterhouseCopper/PWC) kabarnya juga
berancang-ancang untuk berganti nama. Nama
Haryanto Sahari yang selama ini menjadi
managing partner bakal muncul sebagai nama
firma.
KAP Lama atau Baru (Merger)

1

Pertama, dalam hal KAP melakukan perubahan
komposisi akuntan publik yang mengakibatkan
jumlah akuntan publiknya 50% atau lebih berasal
dari KAP yang telah menyelenggarakan audit
umum atas laporan keuangan dari suatu entitas,
maka terhadap KAP tersebut diberlakukan
sebagai kelanjutan KAP asal akuntan publik yang
bersangkutan dan tetap diberlakukan pembatasan
penyelenggaraan audit umum atas laporan
keuangan.
KAP Lama atau Baru (Merger)

2



Kedua, dalam hal pendirian atau
perubahan nama KAP yang komposisi
akuntan publiknya 50% atau lebih berasal
dari KAP yang telah menyelenggarakan
audit umum atas laporan keuangan dari
suatu entitas maka terhadap KAP tersebut
diberlakukan sebagai kelanjutan KAP asal
akuntan publik yang bersangkutan dan
tetap diberlakukan pembatasan
penyelenggaraan audit umum atas
laporan keuangan. 
Kesimpulan








Tingginya dominasi KAP 4 besar menurun
setelah ada pembatasan dan rotasi KAP.
Merger mempunyai pengaruh yang baik
atas KAP menengah ke bawah.
Merger oleh KAP besar mengakibatkan
peningkatan konsentrasi pasar audit.
Terdapat sejumlah KAP di Jakarta dan
Surabaya melakukan merger, lebih
banyak dibandingkan di luar kota tersebut
Terima Kasih

More Related Content

What's hot

Jenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuanganJenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuangan
Vanya Angellista
 
Makalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor Publik
Makalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor PublikMakalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor Publik
Makalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor Publik
MiRuu Resty
 
Risiko Deteksi dan Perancangan Pengujian Substantif
Risiko Deteksi dan Perancangan Pengujian SubstantifRisiko Deteksi dan Perancangan Pengujian Substantif
Risiko Deteksi dan Perancangan Pengujian Substantif
Dwi Wahyu
 
Ppt Harmonisasi Akuntansi Internasional
Ppt Harmonisasi Akuntansi InternasionalPpt Harmonisasi Akuntansi Internasional
Ppt Harmonisasi Akuntansi Internasional
KhairunNisa290
 
Akuntansi perpajakan ppt
Akuntansi perpajakan pptAkuntansi perpajakan ppt
Akuntansi perpajakan ppt
Annisa Khoerunnisya
 
Kertas kerja pemeriksaan kap
Kertas kerja pemeriksaan kapKertas kerja pemeriksaan kap
Kertas kerja pemeriksaan kap
YABES HULU
 
PENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDING
PENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDINGPENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDING
PENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDING
sischayank
 
Standar akuntansi republik ceko
Standar akuntansi republik cekoStandar akuntansi republik ceko
Standar akuntansi republik ceko
Kartika Dwi Rachmawati
 
SISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAH
SISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAHSISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAH
SISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAH
Propaningtyas Windardini
 
Modul myob-v18
Modul myob-v18Modul myob-v18
Modul myob-v18
Hendriana Ana
 
Standar IIA & Quality Assurance
Standar IIA & Quality AssuranceStandar IIA & Quality Assurance
Standar IIA & Quality Assurance
Kanaidi ken
 
makalah bab 2 audit manajemen
 makalah bab 2 audit manajemen makalah bab 2 audit manajemen
makalah bab 2 audit manajemen
novitahandayani04
 
(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit
(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit
(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit
Ilham Sousuke
 
Sistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi BiayaSistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi Biaya
Nony Saraswati Gendis
 
Translasi valuta asing dan inflasi ppt
Translasi valuta asing dan inflasi pptTranslasi valuta asing dan inflasi ppt
Translasi valuta asing dan inflasi pptRodinda Prasetiani
 
Materi 9 16 tata kelola perusahaan-ra2021
Materi   9 16 tata kelola perusahaan-ra2021Materi   9 16 tata kelola perusahaan-ra2021
Materi 9 16 tata kelola perusahaan-ra2021
Universitas Bina Insan Lubuklinggau
 
Akuntansi keperilakuan
Akuntansi keperilakuanAkuntansi keperilakuan
Akuntansi keperilakuan
Ibnu Hakim
 
Akuntansi global
Akuntansi globalAkuntansi global
Akuntansi global
Gant Pria
 

What's hot (20)

Jenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuanganJenis- Jenis Laporan keuangan
Jenis- Jenis Laporan keuangan
 
Makalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor Publik
Makalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor PublikMakalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor Publik
Makalah Tugas Pelaporan Keuangan Sektor Publik
 
Risiko Deteksi dan Perancangan Pengujian Substantif
Risiko Deteksi dan Perancangan Pengujian SubstantifRisiko Deteksi dan Perancangan Pengujian Substantif
Risiko Deteksi dan Perancangan Pengujian Substantif
 
Ppt Harmonisasi Akuntansi Internasional
Ppt Harmonisasi Akuntansi InternasionalPpt Harmonisasi Akuntansi Internasional
Ppt Harmonisasi Akuntansi Internasional
 
Akuntansi perpajakan ppt
Akuntansi perpajakan pptAkuntansi perpajakan ppt
Akuntansi perpajakan ppt
 
Kertas kerja pemeriksaan kap
Kertas kerja pemeriksaan kapKertas kerja pemeriksaan kap
Kertas kerja pemeriksaan kap
 
PENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDING
PENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDINGPENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDING
PENETAPAN PAJAK, KEBERATAN dan BANDING
 
Standar akuntansi republik ceko
Standar akuntansi republik cekoStandar akuntansi republik ceko
Standar akuntansi republik ceko
 
SISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAH
SISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAHSISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAH
SISTEM KEUANGAN AKUNTANSI SYARIAH
 
Modul myob-v18
Modul myob-v18Modul myob-v18
Modul myob-v18
 
Standar IIA & Quality Assurance
Standar IIA & Quality AssuranceStandar IIA & Quality Assurance
Standar IIA & Quality Assurance
 
makalah bab 2 audit manajemen
 makalah bab 2 audit manajemen makalah bab 2 audit manajemen
makalah bab 2 audit manajemen
 
(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit
(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit
(Pert 3) bab 13 strategi audit dan program audit
 
Sistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi BiayaSistem Akuntansi Biaya
Sistem Akuntansi Biaya
 
Translasi valuta asing dan inflasi ppt
Translasi valuta asing dan inflasi pptTranslasi valuta asing dan inflasi ppt
Translasi valuta asing dan inflasi ppt
 
Materi 9 16 tata kelola perusahaan-ra2021
Materi   9 16 tata kelola perusahaan-ra2021Materi   9 16 tata kelola perusahaan-ra2021
Materi 9 16 tata kelola perusahaan-ra2021
 
Hakekat akuntansi
Hakekat akuntansiHakekat akuntansi
Hakekat akuntansi
 
Akuntansi keperilakuan
Akuntansi keperilakuanAkuntansi keperilakuan
Akuntansi keperilakuan
 
Auditing
AuditingAuditing
Auditing
 
Akuntansi global
Akuntansi globalAkuntansi global
Akuntansi global
 

Similar to Merger Kantor Akuntan Publik (KAP) by igedeauditta

KELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala r
KELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala rKELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala r
KELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala r
DikiSatria4
 
Artikel arief
Artikel ariefArtikel arief
Artikel arief
arif mutawalli
 
Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...
Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...
Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...
Yono1991
 
be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...
be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...
be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...
Royhan Jamaan
 
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
YudisHaqqiPrasetya
 
Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...
Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...
Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...
FIkri Aulawi Rusmahafi
 
2. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan copy2
2. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan     copy22. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan     copy2
2. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan copy2
sunitha devi
 
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
ROHMAWATIWAWA
 
14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance, universitas merc...
14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance,  universitas merc...14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance,  universitas merc...
14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance, universitas merc...
salomoroyfreddy
 
Merger dan Acqusition
Merger dan AcqusitionMerger dan Acqusition
Merger dan Acqusition
Setiono Winardi
 
Penggabungan badan usaha
Penggabungan badan usahaPenggabungan badan usaha
Penggabungan badan usaha
fadhly arsani
 
Success on merger & acquisition on 2016
Success on merger & acquisition on 2016Success on merger & acquisition on 2016
Success on merger & acquisition on 2016
Setiono Winardi
 
the auditing profession.pptx
the auditing profession.pptxthe auditing profession.pptx
the auditing profession.pptx
Kikiangraini1
 
LABA (INCOME)
LABA (INCOME)LABA (INCOME)
LABA (INCOME)
Endah Wulandari
 
Merger dan akuisisi
Merger  dan akuisisiMerger  dan akuisisi
Merger dan akuisisi
Lilik Mafula
 
PPL IKPI Merger SPIN OFF.pdf
PPL IKPI Merger SPIN OFF.pdfPPL IKPI Merger SPIN OFF.pdf
PPL IKPI Merger SPIN OFF.pdf
richardagungk
 
Pembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptx
Pembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptxPembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptx
Pembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptx
ssuseraff6d81
 
PPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptx
PPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptxPPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptx
PPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptx
erlyndakasim2
 

Similar to Merger Kantor Akuntan Publik (KAP) by igedeauditta (20)

KELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala r
KELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala rKELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala r
KELOMPOK 5 JESISKA.px STMIK dharmapala r
 
Artikel arief
Artikel ariefArtikel arief
Artikel arief
 
Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...
Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...
Jurnal analisis manajemen_laba_dan_kinerja_keuangan_perusahaan_pengakuisisi_s...
 
be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...
be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...
be gg, royhan jamaan, hapzi ali, corporate governance, universitas mercu buan...
 
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
5E _ Kel 4 _ Merger, Akuisisi, dan Konsolidasi.pptx
 
Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...
Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...
Be & gg ; fikri aulawi, 55117110125, prof. dr. ir. h. hapzi ali, cma, governa...
 
2. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan copy2
2. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan     copy22. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan     copy2
2. faktor yang berhubungan dengan keputusan perusahaan copy2
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
Pengaruh perputaran kas dan perputrana piutang terhadap profitabilitas pada p...
 
14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance, universitas merc...
14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance,  universitas merc...14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance,  universitas merc...
14.be gg, salomo roy freddy,hapzi ali corporate governance, universitas merc...
 
Merger dan Acqusition
Merger dan AcqusitionMerger dan Acqusition
Merger dan Acqusition
 
Penggabungan badan usaha
Penggabungan badan usahaPenggabungan badan usaha
Penggabungan badan usaha
 
Success on merger & acquisition on 2016
Success on merger & acquisition on 2016Success on merger & acquisition on 2016
Success on merger & acquisition on 2016
 
the auditing profession.pptx
the auditing profession.pptxthe auditing profession.pptx
the auditing profession.pptx
 
LABA (INCOME)
LABA (INCOME)LABA (INCOME)
LABA (INCOME)
 
Merger dan akuisisi
Merger  dan akuisisiMerger  dan akuisisi
Merger dan akuisisi
 
Mergers and acquisitions
Mergers and acquisitionsMergers and acquisitions
Mergers and acquisitions
 
PPL IKPI Merger SPIN OFF.pdf
PPL IKPI Merger SPIN OFF.pdfPPL IKPI Merger SPIN OFF.pdf
PPL IKPI Merger SPIN OFF.pdf
 
Pembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptx
Pembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptxPembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptx
Pembahasan dan Review - Merger dan Akuisisi.pptx
 
PPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptx
PPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptxPPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptx
PPT_Kelompok 5_Sustainability Reporting.pptx
 

More from I Gede Auditta

Perencanaan THR / THR Planning by I Gede Auditta
Perencanaan THR / THR Planning by I Gede AudittaPerencanaan THR / THR Planning by I Gede Auditta
Perencanaan THR / THR Planning by I Gede Auditta
I Gede Auditta
 
Penegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede Auditta
Penegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede AudittaPenegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede Auditta
Penegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede Auditta
I Gede Auditta
 
Hukum Waris by I Gede Auditta
Hukum Waris by I Gede AudittaHukum Waris by I Gede Auditta
Hukum Waris by I Gede Auditta
I Gede Auditta
 
Mencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede Auditta
Mencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede AudittaMencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede Auditta
Mencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede AudittaI Gede Auditta
 
risk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede auditta
risk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede audittarisk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede auditta
risk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede auditta
I Gede Auditta
 
Strategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede Auditta
Strategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede AudittaStrategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede Auditta
Strategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede AudittaI Gede Auditta
 
Modal Sukses berbinis di usia muda by I Gede Auditta
Modal Sukses berbinis di usia muda by I Gede AudittaModal Sukses berbinis di usia muda by I Gede Auditta
Modal Sukses berbinis di usia muda by I Gede Auditta
I Gede Auditta
 
Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...
Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...
Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...I Gede Auditta
 
The winning employee - Menjadi Karyawan Bermental Juara
The winning employee - Menjadi Karyawan Bermental JuaraThe winning employee - Menjadi Karyawan Bermental Juara
The winning employee - Menjadi Karyawan Bermental Juara
I Gede Auditta
 
Inventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset management
Inventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset managementInventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset management
Inventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset management
I Gede Auditta
 
Struktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede auditta
Struktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede audittaStruktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede auditta
Struktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede auditta
I Gede Auditta
 
Capital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede auditta
Capital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede audittaCapital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede auditta
Capital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede auditta
I Gede Auditta
 
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountantStandar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
I Gede Auditta
 
how to change cashflow, from negative to positive in bussiness
how to change cashflow, from negative to positive in bussinesshow to change cashflow, from negative to positive in bussiness
how to change cashflow, from negative to positive in bussiness
I Gede Auditta
 

More from I Gede Auditta (14)

Perencanaan THR / THR Planning by I Gede Auditta
Perencanaan THR / THR Planning by I Gede AudittaPerencanaan THR / THR Planning by I Gede Auditta
Perencanaan THR / THR Planning by I Gede Auditta
 
Penegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede Auditta
Penegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede AudittaPenegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede Auditta
Penegakan Hukum dan Penemuan Hukum by I Gede Auditta
 
Hukum Waris by I Gede Auditta
Hukum Waris by I Gede AudittaHukum Waris by I Gede Auditta
Hukum Waris by I Gede Auditta
 
Mencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede Auditta
Mencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede AudittaMencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede Auditta
Mencegah Fraud dalam Bisnis or Prevent Fraud in Business by I Gede Auditta
 
risk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede auditta
risk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede audittarisk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede auditta
risk in bussiness - Risiko dalam bisnis by i gede auditta
 
Strategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede Auditta
Strategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede AudittaStrategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede Auditta
Strategi bisnis dan eksekusi strategi bisnis by I Gede Auditta
 
Modal Sukses berbinis di usia muda by I Gede Auditta
Modal Sukses berbinis di usia muda by I Gede AudittaModal Sukses berbinis di usia muda by I Gede Auditta
Modal Sukses berbinis di usia muda by I Gede Auditta
 
Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...
Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...
Pentingnya laporan keuangan bagi entrepreneur - The importance financial repo...
 
The winning employee - Menjadi Karyawan Bermental Juara
The winning employee - Menjadi Karyawan Bermental JuaraThe winning employee - Menjadi Karyawan Bermental Juara
The winning employee - Menjadi Karyawan Bermental Juara
 
Inventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset management
Inventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset managementInventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset management
Inventarisasi aset - Asset Inventory as a part of asset management
 
Struktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede auditta
Struktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede audittaStruktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede auditta
Struktur dan Pelaku Pasar Modal - Manajemen Keuangan - i gede auditta
 
Capital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede auditta
Capital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede audittaCapital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede auditta
Capital Asset Pricing Model & Arbitrage Pricing Theory by i gede auditta
 
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountantStandar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
Standar kualitas produk & jasa by igedeauditta as accountant
 
how to change cashflow, from negative to positive in bussiness
how to change cashflow, from negative to positive in bussinesshow to change cashflow, from negative to positive in bussiness
how to change cashflow, from negative to positive in bussiness
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptx
SOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptxSOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptx
SOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptx
gusprima
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdfPANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
MayaSiswindari
 
Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1
Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1
Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1
JawaluddinJawaluddin
 
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdfMateri pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
yukaardiansyah921
 
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docxRubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
EndangSetyorini6
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
AtikIstikhomatin
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
SriWahyuni58535
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
dhenisarlini86
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Fathan Emran
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
nengenok23
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
TitisNindiasariAnggr
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
vivi211570
 
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptxMateri MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
ssuseraf5f2e
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
AyuniDwiLestari
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
BOWLNChannel
 
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptx
SOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptxSOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptx
SOSIALISASI PENULISAN IJAZAH Dua Ribu Dua Puluh Empat Semester 2.pptx
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdfPANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
PANDUAN PENGGUNAAN APLIKASI E-KOSP 2024-2025.pdf
 
Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1
Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1
Tujuan pembelajaran kelas 4 SD Kurikulum Merdeka semester 1
 
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdfMateri pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
Materi pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih 2024.pdf
 
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docxRubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
Rubrik Observasi Kelas sebagai pedoman mengerjakan PMM PMM.docx
 
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docxMODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA  KELAS 4 FASE B.docx
MODUL AJAR BAB 1 - B. INDONESIA KELAS 4 FASE B.docx
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN 5 SRI WAHYUNI.pdf
 
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptxAksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
Aksi Nyata Topik Membangun Komunitas Belajar dalam Sekolah_Dhenis.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 4 Fase B Kurikulum merdeka
 
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docxUNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
UNIT 3 PB 1 MODUL AJAR PPKn KELAS 5 - modulguruku.com.docx
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
 
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptxpdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
pdf-powerpoint-kesehatan-reproduksi-remaja-ppt-kespro-remaja-_compress (1).pptx
 
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptxMateri MATSAMA  Pengenalan Kurikulum.pptx
Materi MATSAMA Pengenalan Kurikulum.pptx
 
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi BencanaMateri Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
Materi Geografi Kelas 11 Mitigasi Bencana
 
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah MingguMateri Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
Materi Khotbah Bercerita Untuk Anak Sekolah Minggu
 
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Fisika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 

Merger Kantor Akuntan Publik (KAP) by igedeauditta

  • 1. Merger Kantor Akuntan Publik Oleh: I Gede Auditta Base on 2010 data
  • 2. Pengertian Merger Merger secara sederhana adalah tindakan pelaku usaha yang mengakibatkan: 1) Terciptanya konsentrasi kendali dari beberapa pelaku usaha yang sebelumnya independen kepada satu pelaku usaha atau satu kelompok pelaku usaha; atau 2) Beralihnya suatu kendali dari satu pelaku usaha kepada pelaku usaha lainnya yang sebelumnya masing-masing independen sehingga menciptakan konsentrasi pengendalian atau konsentrasi pasar.
  • 3. Jenis Merger  Merger Horisontal  Merger Vertikal  Merger Kongenerik  Merger Konglomerat
  • 4. Tujuan Dilakukan Merger KAP 1. Meningkatkan kompetensi dan kualitas akuntan publik. 2. Pemenuhan dalam kualifikasi skala audit perusahaan publik. 3. Kualifikasi dalam perluasan kantor akuntan publik di suatu daerah. 4. Meningkatkan kredibilitas kantor akuntan. 5. Guna meningkatkan pangsa pasar dan penggabungan sumber daya. 6. Meningkatkan Efisiensi dan efektivitas operasional 7. Bagi KAP yang jumlah akuntan publiknya minoritas dapat mengaudit klien yang sama.
  • 5. Syarat-syarat Merger KAP yang merger ada kesepakatan dalam pembiayaan operasional,  Kondisi keuangan masing-masing KAP, merger sesama KAP dalam kondisi sehat  Menambah Pengetahuan dan pengalaman personil auditor,  Memperkuat kemampuan menajemen masing-masing KAP.  (mayasari, Triana)
  • 6. Kendala Merger  Ketidaksinkronan visi, misi dan tujuan KAP,  Kesenjangan Standar Gaji KAP yang merger,  Budaya kerja KAP yang berbeda,  Gaya manajemen yang berbeda.
  • 7. CASE    Dampak perubahan nama KAP terhadap konsentrasi pasar audit. Kasus Enron menimbulkan merger atas KAP afiliasi Arthur Andersen dan munculnya regulasi yang lebih ketat. Perubahan nama dalam arti merger atau hanya perubahan komposisi partner.
  • 8. Dampak Perubahan Nama KAP terhadap Konsentrasi  Timbulnya KAP Baru  Peningkatan Konsentrasi Pasar Audit  Berkurangnya Independensi  Klien lama dapat dipertahankan
  • 9. Merger-merger setelah Kasus Enron a. KAP Prasetio Utomo & Co terpaksa mencari 'kapal baru' setelah Arthur Andersen membubarkan diri menyusul keterlibatan partnernya dalam berbagai skandal akuntansi di AS. Sehingga merger tersebut bukan dimaksudkan untuk mengantisipasi atau menyiasasi bakal munculnya aturan pembatasan. Meski demikian, sebagai KAP terbesar di Indonesia, klaim bahwa KAP PSS merupakan entitas baru membuat keseimbangan dalam rotasi jasa audit terganggu.
  • 10. Merger-merger setelah Kasus Enron > KAP Siddharta, Siddharta & Harsono (KPMG) akhirnya juga berganti nama karena persoalan internal mereka. Sony B. Harsono dan Ahmadi Hadibroto mundur dari KPMG dan membentuk perusahaan konsultan Harsono dan Hadibroto. Siddharta mengangkat partner baru dan berganti nama menjadi KAP Siddharta, Siddharta & Widjaja.
  • 11. Merger-merger setelah Kasus Enron > Langkah hampir serupa juga dilakukan oleh KAP Hans Tuanakotta dan Mustofa (Deloitte Touche Tohmatsu International). KAP ini menggandeng Jusuf Halim dan berganti nama menjadi KAP Hans Tuanakotta Mustofa dan Halim (HTMH).
  • 12. Merger-merger setelah Kasus Enron  KAP Hadi Sutanto & Rekan (Price WaterhouseCopper/PWC) kabarnya juga berancang-ancang untuk berganti nama. Nama Haryanto Sahari yang selama ini menjadi managing partner bakal muncul sebagai nama firma.
  • 13. KAP Lama atau Baru (Merger) 1 Pertama, dalam hal KAP melakukan perubahan komposisi akuntan publik yang mengakibatkan jumlah akuntan publiknya 50% atau lebih berasal dari KAP yang telah menyelenggarakan audit umum atas laporan keuangan dari suatu entitas, maka terhadap KAP tersebut diberlakukan sebagai kelanjutan KAP asal akuntan publik yang bersangkutan dan tetap diberlakukan pembatasan penyelenggaraan audit umum atas laporan keuangan.
  • 14. KAP Lama atau Baru (Merger) 2  Kedua, dalam hal pendirian atau perubahan nama KAP yang komposisi akuntan publiknya 50% atau lebih berasal dari KAP yang telah menyelenggarakan audit umum atas laporan keuangan dari suatu entitas maka terhadap KAP tersebut diberlakukan sebagai kelanjutan KAP asal akuntan publik yang bersangkutan dan tetap diberlakukan pembatasan penyelenggaraan audit umum atas laporan keuangan. 
  • 15. Kesimpulan     Tingginya dominasi KAP 4 besar menurun setelah ada pembatasan dan rotasi KAP. Merger mempunyai pengaruh yang baik atas KAP menengah ke bawah. Merger oleh KAP besar mengakibatkan peningkatan konsentrasi pasar audit. Terdapat sejumlah KAP di Jakarta dan Surabaya melakukan merger, lebih banyak dibandingkan di luar kota tersebut