SlideShare a Scribd company logo
Standar IIA (Internal Audit) &
Quality Assurance
Quality Assurance Auditing
• Quality auditor memiliki tanggung jawab untuk me-
review sejumlah standar-standar di dalam suatu
perusahaan untuk melihat kepatuhan, kemudahan
bekerja, dan proses yang berkaitan dengan kualitas.
• Dulunya Quality auditor banyak beroperasi di dalam
perusahaan-perusahaan manufaktur. Saat ini, Quality
auditor menjadi lebih dekat dengan IIA internal auditor.
Hal ini dikarenakan perubahan tujuan dan pendekatan
dari grup profesi internal auditor yang makin
mendekatkan mereka.
• Ditambah dengan meningkatnya aktifitas perusahaan
untuk meningkatkan tata kelola dan internal kontrol,
fungsi kedua profesi ini kemudian menjadi makin
sejajar. Fungsi internal audit juga dikenakan review
atas quality assurance yang dapat dilakukan oleh
anggota tim internal audit atau oleh pihak luar.
Duties and Responsibilities of
Quality Auditors
• Quality auditor memiliki divisinya sendiri, yaitu
Quality Audit Division (QAD) yang terpisah dari
divisi internal audit.
• Misi tertulis dari QAD adalah “untuk membantu
auditor dan pemangku kepentingan lain dengan
mendefinisikan dan mempromosikan audit
sebagai alat manajemen untuk mencapai
perbaikan berkelanjutan, komunikasi efektif, dan
meningkatkan kepuasan konsumen.”
Duties and Responsibilities of
Quality Auditors ...
• Menurut Standar IIA, 1300- Program Quality
Assurance dan Perbaikan
• “Direktur Audit harus mengembangkan dan
mempertahankan suatu program quality
assurance dan perbaikan yang mencakup semua
aspek audit internal secara terus menerus
memonitor efektivitasnya. Program tersebut harus
dirancang untuk membantu aktivitas audit internal
memberi nilai tambah dan memperbaiki operasi
organisasi serta untuk memberikan assurance
bahwa aktivitas audit internal sesuai dengan
Standar dan Kode Etik”.
Role of the Quality Auditors
• Quality auditor mengikuti banyak tahapan general
internal auditor yang sama dengan IIA dalam
prosedurnya untuk mengembangkan program,
melaporkan temuan, dan sebagainya.
• Quality auditor biasanya tidak melakukan audit
terkait dengan isu-isu audit seperti review internal
kontrol pada laporan keuangan atau audit terkait
informasi teknologi.
• Quality auditor seringkali mengikuti standar
industri seperti ISO 9000, dan pekerjaan auditnya
lebih banyak kuantitatif dan matematis.
Role of the Quality Auditors ...
• Quality audit dapat didesain sebagai audit atas
produk, proses, dan sistem berdasarkan cakupan
dan tujuannya:
• Audit produk merupakan penilaian atas produk atau
jasa akhir terkait kebaikannya dibandingkan dengan
spesifikasi atau requirement yang ada. Pada industri
manufaktur, audit produk akan dilakukan pada item-
item yang telah melewati tahapan inspeksi akir dan
siap diantar ke konsumen.
• Audit proses adalah tipe audit yang banyak dilakukan
oleh quality audito. Merupakan review untuk
emmastikan kesesuaian dengan standar, metode,
prosedur, atau requirement lainnya.
• Audit sistem merupakan audit yang melingkupi seluruh
aspek sistem kontrol (tidak terkait dengan review
sistem IT). Review ini dilakukan untuk memastikan
bahwa seluruh aspek dari sistem manajemen dan
rencana organisasi telah dilaksanakan untuk secara
cukup memenuhi requirement tertenutu.
Role of the Quality Auditors ...
• Quality auditor lebih banyak terdiri dari teknisi
teknik, dibandingkan akuntan, sehingga mereka
banyak menggunakan alat dan teknik analitis di
dalam analisa workpaper dan laporan auditnya.
• Kebanyakan quality auditor biasanya
menggunakan alat-alat analitis seperti Pareto
chart untuk me-review cacat kualitas dan
membuat rekomendasi. Namun, perubahan ISO
9000 quality standards memberikan perubahan
kepada peranan quality auditors.
Role of the Quality Auditors ...
Subseksi 8.2.2 (dari ISO 9001: 2000) menjelaskan
requirement atas internal audit di standar ISO:
• “The organization shall conduct internal ISMS audits at
planned intervals to determine whether the control
objectives, controls, process, and procedures of its
ISMS:
a. Conform to the requirements of this International
Standards and relevant legislaton or regulations;
b. Conform to the identified information security
requirements;
c. Are effectively implemented and maintained; and
d. Perform as expected.”
Role of the Quality Auditors ...
• Quality auditor seringkali teribat dengan pengujian
untuk perbaikan berdasarkan temuan mereka pada
review terdahulu. Untuk mencapai perbaikan
berkelanjutan, data pada temuan baru harus dianalisa
untuk melihat tren dan kelemahan.
• Quality auditor kemudian membandingkan hasilnya
dengan tujuan dan menganalisa data untuk
mengidentifikasi resiko, ketidakefisienan, kesempatan
untuk perbaikan, serta tren negatif.
• Hasilnya dapat berupa rekomendasi untuk perubahan
pada prosedur atau pada elemen lain di dalam proses.
• Quality auditor seringkali lebih banyak
merekomendasikan perubahan signifikan untuk
memperbaiki suatu siklus dibandingkan internal
auditor.
Role of the Quality Auditors ...
Performing ASQ Quality Audits
• ASQ-Quality audit berbeda dengan IIA-internal control
oriented audit. Quality audit melakukan review untuk
menilai kepatuhan terhadap peraturan atau untuk
memenuhi persyaratan standar ISO.
• Mereka juga penting dikarenakan mereka merupakan
kunci feedback pada sistem kualitas yang
menginformasikan perusahaan akan kepatuhan
dengan prosedur sistem yang telah didokumentasikan.
• Quality audit dapat dilakukan oleh orang yang sangat
dekat dengan proses operasi (self-audit), serta
biasanya tidak dilakukan oleh departemen internal
audit yang terpisah, namun dilakukan oleh orang di
dalam perusahaan yang dapat mempraktekkan
objektifitas.
Performing ASQ Quality Audits ...
• Untuk melakukan perbaikan atas suatu proses,
tim quality auditor akan menggunakan siklus
PDCA untuk me-review.
• Prosesnya:
 Step 1: Plan - Menentukan tujuan, perubahan apa
yang diinginkan, serta data apa yang dibutukan.
Menetukan tipe tes yang dibutuhkan dan
bagaimana operasi dapat diamati.
 Step 2: Do - Melaksanakan rencana.
 Step 3: Check - Mengamati hasil dari pengujian
untuk mengembangkan preliminary conclusion.
 Step 4: Act - Mempelajari seluruh hasil pengujian
untuk melihat apa yang telah dipelajari dan apa
yang dapat diprediksi dari aktivitas tersebut.
Berdasarkan hasilnya kemudian menentukan area
untuk perbaikan proses.
 Step 5: Mengulangi tahapan-tahapan di atas untuk
mendapatkan pengetahuan lebih.
Performing ASQ Quality Audits ...
• Metode tersebut sedikit berbeda dengan
tahapan-tahapan internal audit.
• Quality audit menekankan pada perbaikan
proses.
• Quality auditor tidak hanya me-review
sebuah area dan kemudian melaporkan
hasilnya melalui lapora audit formal. Namun,
mereka melihat beberapa area,
mengevaluasi temuan, dan kemudian
kembali dan membantu memperbaiki proses.
Performing ASQ Quality Audits ...
• Maka dari itu, quality audit lebih ekstensif
dibandingkan IIA. Quality auditor seringkali lebih
tertarik pada kepatuhan dengan standar yang berlaku
dengan tujuan untuk:
 Memastikan bahwa sistem yang diterapkan bekerja
dengan baik.
 Memastikan bahwa program pelatihan yang
dilakukan efektif secara biaya.
 Mengidentifikasi orang-orang atau grup-grup yang
tidak mengikuti prosedur.
 Menyediakan bukti bagi manajemen dan pihak lain
bahwa proses berjalan sebagaimana
didokumentasikan.
Performing ASQ Quality Audits ...
• Tahapan-tahapan melakukan quality audit mirip dengan
tahapan-tahapan IIA-internal audit, yaitu:
 Preaudit activities
– Persiapan untuk audit: menentukan tujuan audit
– Perencanaan untuk seluruh aktivitas audit
 On-site audit
– Opening meeting: bertemu dengan auditee dan memberikan
garus besar prosedur
– Audit
– Closing meeting: mendiskusikan temuan dan memberikan
draft laporan diakhir review kerja lapangan.
 Postaudit Activities
– Audit report: melaporkan temuan dan rekomendasi
– Management review: berisi diskusi hasil audit dengan seluruh
level manajemen
– Corrective actions: negosiasi rencana untuk memperbaiki
temuan audit
– Follow-up/audit atas koreksi.
Performing ASQ Quality Audits ...
• Perbedaan utamanya dari quality audit dengan
internal audit (audit atas laporan keuangan)
adalah quality auditor lebih banyak berhubungan
dengan memperbaiki temuan audit dan
menerbitkan strategi aksi koreksi.
• Quality auditor seringkali menilai kelemahan
kontrol dan mengkonsultasikannya untuk
membantu menerapkan aksi koreksi.
Performing ASQ Quality Audits ...
Quality Auditors and The IIA
(Internal Auditor)
• Istilah quality auditing diganti dengan hanya
auditing pada publikasi ASQ dan beberapa
standar ISO.
• Menurut ISO 9000:2005, audit
adalah: “serangkaian kegiatan yang
sistematis, independen, dan terdokumentasi
untuk memperoleh bukti audit (audit
evidence) dan mengevaluasinya secara
objektif untuk menentukan sejauh mana
kriteria audit (audit criteria) terpenuhi”.
Quality Auditors and The IIA (Internal
Auditor) ...
• Peningkatan jumlah perusahaan di seluruh dunia
yang mencari sertifikasi ISO, dan standar ISO
9000 menjadi lebih process oriented, customer
focused, and business driven. Dengan penekanan
pada “efektivitas”, perusahaan yang memiliki
sertifikat ISO 9000 harus membuktikan efektivitas
sistem manajemen mutunya.
• Audit internal merupakan salah satu kegiatan
wajib yang harus dijalankan oleh perusahaan yang
menerapkan sistem manajemen mutu ISO
9001:2008 berdasarkan klausul 8.2.2 (Audit
Internal).
• Pada kegiatan audit mutu internal, kriteria audit
yang diperiksa adalah seputar kebijakan, prosedur
atau persyaratan yang dijadikan rujukan.
• Audit mutu internal bertujuan untuk memeriksa :
 sejauh mana organisasi menerapkan sistem
manajemen mutu ISO 9001:2008 di lingkungan
organisasinya;
 memeriksa kesesuaian penerapan dengan
persyaratan sistem majemen mutu;
 menilai gap antara organisasi dengan standar
ISO 9001:2008.
Quality Auditors and The IIA (Internal
Auditor) ...
ISO dan Quality Assurance (QA)
• ISO (Organisasi Internasional untuk
Standardisasi) adalah standar dasar utama
internasional untuk membantu perusahaan secara
efektif untuk menerapkan dan menjaga kualitas,
dan ISO tidak spesifik hanya pada satu industri
oleh karenanya dapat di terapkan pada setiap
perusahaan apapun.
• ISO 9000 sering digandengkan dengan Quality
Assurance, dan faktanya banyak perusahaan
memakai ISO 9000 sebagai bukti bahwa mereka
memiliki jaminan kualitas dan menerapkan aturan
QA dengan efektif.
ISO dan QA ...
• standar ISO 9001 memastikan bahwa
organisasi menawarkan produk-produk
berkualitas sekaligus mendorong dan
bertindak atas umpan balik pelanggan,
pengguna akhir, dan badan pengatur.
• ISO 9001 merupakan kesepakatan
internasional yang digunakan untuk
menentukan standar universal yang berlaku
untuk semua organisasi mengenai produk
dan layanan yang memenuhi harapan
pelanggan dan syarat peraturan.
ISO 9001 berisi delapan prinsip kunci dari manajemen
mutu yang tidak diaudit tapi jangan membentuk
karakteristik mendasar dari manajemen mutu:
• Fokus pelanggan dan kepuasan pelanggan
• Kepemimpinan
• Keterlibatan orang
• Pendekatan proses
• Pendekatan sistem manajemen
• Perbaikan terus-menerus
• Pendekatan faktual untuk pengambilan keputusan
• Hubungan pemasok yang saling menguntungkan.
Prinsip Utama
ISO dan QA ...
SUBSCRIBE, LIKE & Share
www.slideshare.net/kenkanaidi
(Narasumber)
www.ken-spektakuler.blogspot.com
e-mail: kanaidi63@gmail.com atau
kanaidi@yahoo.com
Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284
WA. 0877 5871 1905
Pemateri Training
https://www.antawijaya.com/

More Related Content

What's hot

Bab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko auditBab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko audit
Nony Saraswati Gendis
 
Standard Auditing
Standard AuditingStandard Auditing
Standard Auditing
Sujatmiko Wibowo
 
Penganggaran pemerintah
Penganggaran pemerintahPenganggaran pemerintah
Penganggaran pemerintah
Ulan Safitri
 
Contoh prosedur internal audit
Contoh prosedur internal auditContoh prosedur internal audit
Contoh prosedur internal audit
Imran Amami
 
Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Quality Assurance (Jaminan Mutu)Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Siti Sahati
 
(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis
(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis
(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis
Ilham Sousuke
 
Audit berbasis resiko
Audit berbasis resikoAudit berbasis resiko
Audit berbasis resiko
Belqis Oraya
 
Audit investasi
Audit investasiAudit investasi
Audit investasi
Simon Nisja Zai
 
Hubungan kantor pusat dan cabang
Hubungan kantor pusat dan cabangHubungan kantor pusat dan cabang
Hubungan kantor pusat dan cabang
Fadhil Rahmat
 
Tujuan audit dan asersi atas laporan keuangan
Tujuan audit dan asersi atas laporan keuanganTujuan audit dan asersi atas laporan keuangan
Tujuan audit dan asersi atas laporan keuangan
Risa Martia
 
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
Ratih Anjilni
 
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses auditKonsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Dian Rahmah
 
Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)
Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)
Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)
Dr. Zar Rdj
 
resiko audit
resiko auditresiko audit
resiko auditmas ijup
 
Bab 3 etika_profesional
Bab 3 etika_profesionalBab 3 etika_profesional
Bab 3 etika_profesional
bilqis ratu zhabrina
 
Aplikasi teori pada regulasi akuntansi
Aplikasi teori pada regulasi akuntansiAplikasi teori pada regulasi akuntansi
Aplikasi teori pada regulasi akuntansi
Nadia Amelia
 
Akuntansi positif dan akuntansi normatif
Akuntansi positif dan akuntansi normatifAkuntansi positif dan akuntansi normatif
Akuntansi positif dan akuntansi normatifneeaem
 
TEMUAN AUDIT.pptx
TEMUAN AUDIT.pptxTEMUAN AUDIT.pptx
TEMUAN AUDIT.pptx
WendaEnggar
 

What's hot (20)

Perencanaan audit
Perencanaan auditPerencanaan audit
Perencanaan audit
 
Bab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko auditBab 8 materialitas dan risiko audit
Bab 8 materialitas dan risiko audit
 
Standard Auditing
Standard AuditingStandard Auditing
Standard Auditing
 
Penganggaran pemerintah
Penganggaran pemerintahPenganggaran pemerintah
Penganggaran pemerintah
 
Contoh prosedur internal audit
Contoh prosedur internal auditContoh prosedur internal audit
Contoh prosedur internal audit
 
Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Quality Assurance (Jaminan Mutu)Quality Assurance (Jaminan Mutu)
Quality Assurance (Jaminan Mutu)
 
(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis
(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis
(Pert 3) bab 8 perencanaan audit dan prosedur analitis
 
Audit berbasis resiko
Audit berbasis resikoAudit berbasis resiko
Audit berbasis resiko
 
Audit investasi
Audit investasiAudit investasi
Audit investasi
 
Hubungan kantor pusat dan cabang
Hubungan kantor pusat dan cabangHubungan kantor pusat dan cabang
Hubungan kantor pusat dan cabang
 
Tujuan audit dan asersi atas laporan keuangan
Tujuan audit dan asersi atas laporan keuanganTujuan audit dan asersi atas laporan keuangan
Tujuan audit dan asersi atas laporan keuangan
 
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
pemeriksaan liabilitas jangka pendek AUDITING 2
 
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses auditKonsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
Konsep materialitas dan penerapan materialitas terhadap proses audit
 
Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)
Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)
Standar internasional praktik profesional audit internal (standar)
 
resiko audit
resiko auditresiko audit
resiko audit
 
Bab 3 etika_profesional
Bab 3 etika_profesionalBab 3 etika_profesional
Bab 3 etika_profesional
 
Perencanaan Audit
Perencanaan AuditPerencanaan Audit
Perencanaan Audit
 
Aplikasi teori pada regulasi akuntansi
Aplikasi teori pada regulasi akuntansiAplikasi teori pada regulasi akuntansi
Aplikasi teori pada regulasi akuntansi
 
Akuntansi positif dan akuntansi normatif
Akuntansi positif dan akuntansi normatifAkuntansi positif dan akuntansi normatif
Akuntansi positif dan akuntansi normatif
 
TEMUAN AUDIT.pptx
TEMUAN AUDIT.pptxTEMUAN AUDIT.pptx
TEMUAN AUDIT.pptx
 

Similar to Standar IIA & Quality Assurance

Materi 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptx
Materi 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptxMateri 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptx
Materi 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptx
windamarthalia
 
Kedudukan dan Profesionalisme Quality Assurance
Kedudukan dan Profesionalisme Quality AssuranceKedudukan dan Profesionalisme Quality Assurance
Kedudukan dan Profesionalisme Quality Assurance
Kanaidi ken
 
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingBukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Kanaidi ken
 
PELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptx
PELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptxPELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptx
PELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptx
windamarthalia
 
Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001
Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001
Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001
Mahathir Azizan
 
Panduan audit sistem informasi
Panduan audit sistem informasiPanduan audit sistem informasi
Panduan audit sistem informasiKecebong Kenyot
 
Makalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-doc
Makalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-docMakalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-doc
Makalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-doc
EkaDeny
 
Cakupan Assessmen Quality Assurance
Cakupan Assessmen Quality AssuranceCakupan Assessmen Quality Assurance
Cakupan Assessmen Quality Assurance
Kanaidi ken
 
ppt klmpk 2 fixs.pdf
ppt klmpk 2 fixs.pdfppt klmpk 2 fixs.pdf
ppt klmpk 2 fixs.pdf
FilzahFarzanah
 
Quality assurance
Quality assuranceQuality assurance
Quality assurance
Happy Daitra Manurung
 
Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptx
Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptxAnalisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptx
Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptx
IchsaanXoxo
 
Materi Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdf
Materi Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdfMateri Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdf
Materi Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdf
Agus Effendi
 
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - AwarenessISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
Ali Fuad R
 
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makananAudit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Martin45393
 
01 iso 9001 2008
01 iso 9001 200801 iso 9001 2008
01 iso 9001 2008
Franklin Sondakh
 
Audit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja Manajemen
Audit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja ManajemenAudit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja Manajemen
Audit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja Manajemen
Yunita Tri Andra Yani
 
02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf
02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf
02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf
alfainternusa tritama
 
ISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem Manajemen
ISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem ManajemenISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem Manajemen
ISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem Manajemen
Ali Fuad R
 
Materi audit internal-iso190112018web-201130073715.pdf
Materi audit internal-iso190112018web-201130073715.pdfMateri audit internal-iso190112018web-201130073715.pdf
Materi audit internal-iso190112018web-201130073715.pdf
SYIHABUDIN5
 

Similar to Standar IIA & Quality Assurance (20)

Materi 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptx
Materi 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptxMateri 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptx
Materi 4. Pengenalan Audit Internal ISO 9001-2015.pptx
 
Kedudukan dan Profesionalisme Quality Assurance
Kedudukan dan Profesionalisme Quality AssuranceKedudukan dan Profesionalisme Quality Assurance
Kedudukan dan Profesionalisme Quality Assurance
 
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" TrainingBukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit  _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
Bukti, Temuan, Kesimpulan dan Saran Audit _"AUDIT SISTEM MANAJEMEN" Training
 
PELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptx
PELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptxPELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptx
PELATIHAN AUDIT INTERNAL ISO 9001 2015.pptx
 
Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001
Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001
Panduan Juruaudit Dalaman ISO 9001
 
Panduan audit sistem informasi
Panduan audit sistem informasiPanduan audit sistem informasi
Panduan audit sistem informasi
 
Makalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-doc
Makalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-docMakalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-doc
Makalah audit-internal-manajemen-kualitas-mutu-doc
 
Cakupan Assessmen Quality Assurance
Cakupan Assessmen Quality AssuranceCakupan Assessmen Quality Assurance
Cakupan Assessmen Quality Assurance
 
ppt klmpk 2 fixs.pdf
ppt klmpk 2 fixs.pdfppt klmpk 2 fixs.pdf
ppt klmpk 2 fixs.pdf
 
Quality assurance
Quality assuranceQuality assurance
Quality assurance
 
Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptx
Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptxAnalisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptx
Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pada Sekolah.. (1).pptx
 
Materi Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdf
Materi Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdfMateri Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdf
Materi Refresh training ISO 9001_2015 PT. YOFI1.pptx.pdf
 
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - AwarenessISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
ISO 19011:2018 Auditing Guidance - Awareness
 
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makananAudit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
Audit Internal Tata laksana kegiatan pemberian makanan
 
01 iso 9001 2008
01 iso 9001 200801 iso 9001 2008
01 iso 9001 2008
 
Audit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja Manajemen
Audit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja ManajemenAudit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja Manajemen
Audit sistem kepastian kualitas (bab 8), Audit Kinerja Manajemen
 
02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf
02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf
02. INTERNAL AUDIT QMS ISO 9001-2015 BASE ON ISO 19011-2018 R00 06-2022.pdf
 
ISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem Manajemen
ISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem ManajemenISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem Manajemen
ISO 19011:2018 Pedoman Audit Sistem Manajemen
 
Materi audit internal-iso190112018web-201130073715.pdf
Materi audit internal-iso190112018web-201130073715.pdfMateri audit internal-iso190112018web-201130073715.pdf
Materi audit internal-iso190112018web-201130073715.pdf
 
Teknik audit
Teknik auditTeknik audit
Teknik audit
 

More from Kanaidi ken

Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Kanaidi ken
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kanaidi ken
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Kanaidi ken
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Kanaidi ken
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kanaidi ken
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Kanaidi ken
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Kanaidi ken
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Kanaidi ken
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Kanaidi ken
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Kanaidi ken
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
Kanaidi ken
 
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
Kanaidi ken
 
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Kanaidi ken
 

More from Kanaidi ken (20)

Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045Implementasi  Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
Implementasi Ide Pembangunan SDM_Indonesia Emas 2045
 
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
Kesiapan SDM Menghadapi REVOLUSI INDUSTRI 4.0 _WORKSHOP "Penerapan Regulasi P...
 
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
Perlindungan UPAH_ Upah Kerja Lembur & Tidak Masuk Kerja _Workshop "(Ketentua...
 
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
BENTUK dan CARA PEMBAYARAN UPAH _Workshop "(Ketentuan TERBARU) PENGUPAHAN & U...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT  WRITING  Skill".
PELAKSANAAN + Link2 Materi Training_ "Effective REPORT WRITING Skill".
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
Garis Besar STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perlindungan Kon...
 
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
Kondisi Terkini dan Isu Terbaru_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Perl...
 
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
Arah Kebijakan, Strategi dan Sektor Prioritas Perlindungan Konsumen _Workshop...
 
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Tujuan, Fungsi dan Pilar STRANAS Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
Matrik Indikator & Target masing2 Pilar_Perlindungan Konsumen _Workshop "STRA...
 
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen  _Workshop "STRANAS Pe...
Penyusunan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS Pe...
 
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan  Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
Pemantauan, Evaluasi, dan Pelaporan Rencana Aksi Nasional Perlindungan Konsu...
 
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
Sumber Pendanaan Pelaksanaan STRANAS-Perlindungan Konsumen _Workshop "STRANAS...
 
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
(1) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Work...
 
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen  _Wor...
(2) Indikator dan Target Sektor Prioritas STRANAS-Perlindungan Konsumen _Wor...
 
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Role and Type of a Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Structure of Report_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Gaya Bahasa_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
Penggunaan EYD_ Training "Effective REPORT WRITING SKILL".
 

Recently uploaded

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 

Recently uploaded (20)

SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 

Standar IIA & Quality Assurance

  • 1. Standar IIA (Internal Audit) & Quality Assurance
  • 2. Quality Assurance Auditing • Quality auditor memiliki tanggung jawab untuk me- review sejumlah standar-standar di dalam suatu perusahaan untuk melihat kepatuhan, kemudahan bekerja, dan proses yang berkaitan dengan kualitas. • Dulunya Quality auditor banyak beroperasi di dalam perusahaan-perusahaan manufaktur. Saat ini, Quality auditor menjadi lebih dekat dengan IIA internal auditor. Hal ini dikarenakan perubahan tujuan dan pendekatan dari grup profesi internal auditor yang makin mendekatkan mereka. • Ditambah dengan meningkatnya aktifitas perusahaan untuk meningkatkan tata kelola dan internal kontrol, fungsi kedua profesi ini kemudian menjadi makin sejajar. Fungsi internal audit juga dikenakan review atas quality assurance yang dapat dilakukan oleh anggota tim internal audit atau oleh pihak luar.
  • 3. Duties and Responsibilities of Quality Auditors • Quality auditor memiliki divisinya sendiri, yaitu Quality Audit Division (QAD) yang terpisah dari divisi internal audit. • Misi tertulis dari QAD adalah “untuk membantu auditor dan pemangku kepentingan lain dengan mendefinisikan dan mempromosikan audit sebagai alat manajemen untuk mencapai perbaikan berkelanjutan, komunikasi efektif, dan meningkatkan kepuasan konsumen.”
  • 4. Duties and Responsibilities of Quality Auditors ... • Menurut Standar IIA, 1300- Program Quality Assurance dan Perbaikan • “Direktur Audit harus mengembangkan dan mempertahankan suatu program quality assurance dan perbaikan yang mencakup semua aspek audit internal secara terus menerus memonitor efektivitasnya. Program tersebut harus dirancang untuk membantu aktivitas audit internal memberi nilai tambah dan memperbaiki operasi organisasi serta untuk memberikan assurance bahwa aktivitas audit internal sesuai dengan Standar dan Kode Etik”.
  • 5. Role of the Quality Auditors • Quality auditor mengikuti banyak tahapan general internal auditor yang sama dengan IIA dalam prosedurnya untuk mengembangkan program, melaporkan temuan, dan sebagainya. • Quality auditor biasanya tidak melakukan audit terkait dengan isu-isu audit seperti review internal kontrol pada laporan keuangan atau audit terkait informasi teknologi. • Quality auditor seringkali mengikuti standar industri seperti ISO 9000, dan pekerjaan auditnya lebih banyak kuantitatif dan matematis.
  • 6. Role of the Quality Auditors ... • Quality audit dapat didesain sebagai audit atas produk, proses, dan sistem berdasarkan cakupan dan tujuannya:
  • 7. • Audit produk merupakan penilaian atas produk atau jasa akhir terkait kebaikannya dibandingkan dengan spesifikasi atau requirement yang ada. Pada industri manufaktur, audit produk akan dilakukan pada item- item yang telah melewati tahapan inspeksi akir dan siap diantar ke konsumen. • Audit proses adalah tipe audit yang banyak dilakukan oleh quality audito. Merupakan review untuk emmastikan kesesuaian dengan standar, metode, prosedur, atau requirement lainnya. • Audit sistem merupakan audit yang melingkupi seluruh aspek sistem kontrol (tidak terkait dengan review sistem IT). Review ini dilakukan untuk memastikan bahwa seluruh aspek dari sistem manajemen dan rencana organisasi telah dilaksanakan untuk secara cukup memenuhi requirement tertenutu. Role of the Quality Auditors ...
  • 8. • Quality auditor lebih banyak terdiri dari teknisi teknik, dibandingkan akuntan, sehingga mereka banyak menggunakan alat dan teknik analitis di dalam analisa workpaper dan laporan auditnya. • Kebanyakan quality auditor biasanya menggunakan alat-alat analitis seperti Pareto chart untuk me-review cacat kualitas dan membuat rekomendasi. Namun, perubahan ISO 9000 quality standards memberikan perubahan kepada peranan quality auditors. Role of the Quality Auditors ...
  • 9. Subseksi 8.2.2 (dari ISO 9001: 2000) menjelaskan requirement atas internal audit di standar ISO: • “The organization shall conduct internal ISMS audits at planned intervals to determine whether the control objectives, controls, process, and procedures of its ISMS: a. Conform to the requirements of this International Standards and relevant legislaton or regulations; b. Conform to the identified information security requirements; c. Are effectively implemented and maintained; and d. Perform as expected.” Role of the Quality Auditors ...
  • 10. • Quality auditor seringkali teribat dengan pengujian untuk perbaikan berdasarkan temuan mereka pada review terdahulu. Untuk mencapai perbaikan berkelanjutan, data pada temuan baru harus dianalisa untuk melihat tren dan kelemahan. • Quality auditor kemudian membandingkan hasilnya dengan tujuan dan menganalisa data untuk mengidentifikasi resiko, ketidakefisienan, kesempatan untuk perbaikan, serta tren negatif. • Hasilnya dapat berupa rekomendasi untuk perubahan pada prosedur atau pada elemen lain di dalam proses. • Quality auditor seringkali lebih banyak merekomendasikan perubahan signifikan untuk memperbaiki suatu siklus dibandingkan internal auditor. Role of the Quality Auditors ...
  • 11. Performing ASQ Quality Audits • ASQ-Quality audit berbeda dengan IIA-internal control oriented audit. Quality audit melakukan review untuk menilai kepatuhan terhadap peraturan atau untuk memenuhi persyaratan standar ISO. • Mereka juga penting dikarenakan mereka merupakan kunci feedback pada sistem kualitas yang menginformasikan perusahaan akan kepatuhan dengan prosedur sistem yang telah didokumentasikan. • Quality audit dapat dilakukan oleh orang yang sangat dekat dengan proses operasi (self-audit), serta biasanya tidak dilakukan oleh departemen internal audit yang terpisah, namun dilakukan oleh orang di dalam perusahaan yang dapat mempraktekkan objektifitas.
  • 12. Performing ASQ Quality Audits ... • Untuk melakukan perbaikan atas suatu proses, tim quality auditor akan menggunakan siklus PDCA untuk me-review.
  • 13. • Prosesnya:  Step 1: Plan - Menentukan tujuan, perubahan apa yang diinginkan, serta data apa yang dibutukan. Menetukan tipe tes yang dibutuhkan dan bagaimana operasi dapat diamati.  Step 2: Do - Melaksanakan rencana.  Step 3: Check - Mengamati hasil dari pengujian untuk mengembangkan preliminary conclusion.  Step 4: Act - Mempelajari seluruh hasil pengujian untuk melihat apa yang telah dipelajari dan apa yang dapat diprediksi dari aktivitas tersebut. Berdasarkan hasilnya kemudian menentukan area untuk perbaikan proses.  Step 5: Mengulangi tahapan-tahapan di atas untuk mendapatkan pengetahuan lebih. Performing ASQ Quality Audits ...
  • 14. • Metode tersebut sedikit berbeda dengan tahapan-tahapan internal audit. • Quality audit menekankan pada perbaikan proses. • Quality auditor tidak hanya me-review sebuah area dan kemudian melaporkan hasilnya melalui lapora audit formal. Namun, mereka melihat beberapa area, mengevaluasi temuan, dan kemudian kembali dan membantu memperbaiki proses. Performing ASQ Quality Audits ...
  • 15. • Maka dari itu, quality audit lebih ekstensif dibandingkan IIA. Quality auditor seringkali lebih tertarik pada kepatuhan dengan standar yang berlaku dengan tujuan untuk:  Memastikan bahwa sistem yang diterapkan bekerja dengan baik.  Memastikan bahwa program pelatihan yang dilakukan efektif secara biaya.  Mengidentifikasi orang-orang atau grup-grup yang tidak mengikuti prosedur.  Menyediakan bukti bagi manajemen dan pihak lain bahwa proses berjalan sebagaimana didokumentasikan. Performing ASQ Quality Audits ...
  • 16. • Tahapan-tahapan melakukan quality audit mirip dengan tahapan-tahapan IIA-internal audit, yaitu:  Preaudit activities – Persiapan untuk audit: menentukan tujuan audit – Perencanaan untuk seluruh aktivitas audit  On-site audit – Opening meeting: bertemu dengan auditee dan memberikan garus besar prosedur – Audit – Closing meeting: mendiskusikan temuan dan memberikan draft laporan diakhir review kerja lapangan.  Postaudit Activities – Audit report: melaporkan temuan dan rekomendasi – Management review: berisi diskusi hasil audit dengan seluruh level manajemen – Corrective actions: negosiasi rencana untuk memperbaiki temuan audit – Follow-up/audit atas koreksi. Performing ASQ Quality Audits ...
  • 17. • Perbedaan utamanya dari quality audit dengan internal audit (audit atas laporan keuangan) adalah quality auditor lebih banyak berhubungan dengan memperbaiki temuan audit dan menerbitkan strategi aksi koreksi. • Quality auditor seringkali menilai kelemahan kontrol dan mengkonsultasikannya untuk membantu menerapkan aksi koreksi. Performing ASQ Quality Audits ...
  • 18. Quality Auditors and The IIA (Internal Auditor) • Istilah quality auditing diganti dengan hanya auditing pada publikasi ASQ dan beberapa standar ISO. • Menurut ISO 9000:2005, audit adalah: “serangkaian kegiatan yang sistematis, independen, dan terdokumentasi untuk memperoleh bukti audit (audit evidence) dan mengevaluasinya secara objektif untuk menentukan sejauh mana kriteria audit (audit criteria) terpenuhi”.
  • 19. Quality Auditors and The IIA (Internal Auditor) ... • Peningkatan jumlah perusahaan di seluruh dunia yang mencari sertifikasi ISO, dan standar ISO 9000 menjadi lebih process oriented, customer focused, and business driven. Dengan penekanan pada “efektivitas”, perusahaan yang memiliki sertifikat ISO 9000 harus membuktikan efektivitas sistem manajemen mutunya. • Audit internal merupakan salah satu kegiatan wajib yang harus dijalankan oleh perusahaan yang menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001:2008 berdasarkan klausul 8.2.2 (Audit Internal).
  • 20. • Pada kegiatan audit mutu internal, kriteria audit yang diperiksa adalah seputar kebijakan, prosedur atau persyaratan yang dijadikan rujukan. • Audit mutu internal bertujuan untuk memeriksa :  sejauh mana organisasi menerapkan sistem manajemen mutu ISO 9001:2008 di lingkungan organisasinya;  memeriksa kesesuaian penerapan dengan persyaratan sistem majemen mutu;  menilai gap antara organisasi dengan standar ISO 9001:2008. Quality Auditors and The IIA (Internal Auditor) ...
  • 21. ISO dan Quality Assurance (QA) • ISO (Organisasi Internasional untuk Standardisasi) adalah standar dasar utama internasional untuk membantu perusahaan secara efektif untuk menerapkan dan menjaga kualitas, dan ISO tidak spesifik hanya pada satu industri oleh karenanya dapat di terapkan pada setiap perusahaan apapun. • ISO 9000 sering digandengkan dengan Quality Assurance, dan faktanya banyak perusahaan memakai ISO 9000 sebagai bukti bahwa mereka memiliki jaminan kualitas dan menerapkan aturan QA dengan efektif.
  • 22. ISO dan QA ... • standar ISO 9001 memastikan bahwa organisasi menawarkan produk-produk berkualitas sekaligus mendorong dan bertindak atas umpan balik pelanggan, pengguna akhir, dan badan pengatur. • ISO 9001 merupakan kesepakatan internasional yang digunakan untuk menentukan standar universal yang berlaku untuk semua organisasi mengenai produk dan layanan yang memenuhi harapan pelanggan dan syarat peraturan.
  • 23. ISO 9001 berisi delapan prinsip kunci dari manajemen mutu yang tidak diaudit tapi jangan membentuk karakteristik mendasar dari manajemen mutu: • Fokus pelanggan dan kepuasan pelanggan • Kepemimpinan • Keterlibatan orang • Pendekatan proses • Pendekatan sistem manajemen • Perbaikan terus-menerus • Pendekatan faktual untuk pengambilan keputusan • Hubungan pemasok yang saling menguntungkan. Prinsip Utama ISO dan QA ...
  • 25. www.slideshare.net/kenkanaidi (Narasumber) www.ken-spektakuler.blogspot.com e-mail: kanaidi63@gmail.com atau kanaidi@yahoo.com Fax. 022-4267749 HP. 0812 2353 284 WA. 0877 5871 1905 Pemateri Training https://www.antawijaya.com/