SlideShare a Scribd company logo
TRANSFORMASI KELEMBAGAAN
EKONOMI PEDESAAN:
Meluruskan Konsep dan Update Aplikasinya di Kementan
oleh: DR. SYAHYUTI
Kuliah IPB – 15 Okt 2020
1
Materi:
1. Memilah LEMBAGA vs ORGANISASI
2. Organisasi dan Keorganisasian
3. Lembaga dan Kelembagaan
4. KORPORASI PETANI: memadukan lembaga dengan
organisasi
2
#1
BEDA LEMBAGA DENGAN ORGANISASI
3
Mainstreaming penggunaan konsep dalam pemberdayaan masyarakat:
Entry point
pemberdayaan
petani:
o Perbaikan
infrastruktur
o Pemberian
permodalan
o Introduksi teknologi
baru
o Peningkatan sumber
daya manusia
o Dll
4
Unsur SDM:
1. human capital =
‘titik”
2. Social capital =
“garis” (relasi
sosial)
Bentuk relasi
sosial:
1. Relasi
individual
2. Jaringan sosial
3. Organisasi (non
formal)
4. Organisasi
(formal)
Kekeliruan yang sering terjadi:
5
1. Menyebut “lembaga” (institution) sama dengan
“organisasi” (organization). Contoh: Kelembagaan
subak. Padahal dalam literatur subak = ”nonformal
organization”.
2. Menganggap dengan membuat organisasi telah
menyelesaikan masalah kelembagaan
3. Menganggap dengan mempelajari organisasi (dan
jaringan) telah menganalisis kelembagaan
4. Kajian kelembagaan biasanya hanya meneliti
kebijakan-kebijakan, belum termasuk norma-
norma, dan kultural kognitif.
Meluruskan konsep:
6
 “Kelembagaan petani” = SALAH.
Di google tidak ada “farmer
institution”
 “Organisasi petani” = BENAR. Di
google ada “farmer organization”
 Kelembagaan ....... = diikuti KATA
KERJA
 Kelembagaan penyediaan benih,
kelembagaan pemasaran,
kelembagaan penyediaan modal, dst
 Organisasi ........ = diikuti KATA
BENDA
 Organisasi petani, organisasi
pemuda tani, asosiasi pedagang
gabah, dst
 Farmer institution =
7
 Farmer organization =
8
9
Konsep dan Teori:
10
Apa kelembagaan (institution) ?
“are composed of cultured-cognitive, normative, and regulative elements
that, together with associated activities and resources, provide stability and
meaning of social live” (Scott, 2008: 48).
Apa Organisasi (organization) =
“adalah kelompok sosial yg sengaja dibentuk oleh sekelompok
orang, memiliki anggota yang jelas, dibentuk untuk mencapai tujuan
tertentu, dan memiliki aturan yang dinyatakan tegas (biasanya
tertulis). Organisasi adalah aktor sosial dalam masyarakat
sebagaimana individu. Contoh: koperasi, kelompok tani, Gabungan
kelompok tani, dan kelompok wanita tani”
Definisi semestinya:
11
 Lembaga (institution) =
“merupakan hal-hal yang menjadi penentu
dalam perilaku manusia dalam
masyarakat yakni berupa norma, nilai-
nilai, aturan formal dan nonformal, dan
pengetahuan kultural. Keseluruhan ini
menjadi pedoman dalam berperilaku aktor
(individu dan organisasi), memberi
peluang (empower) namun sekaligus
membatasi (constraint) aktor”
 Kelembagaan (institutional) =
“segala hal yang berkenaan dengan lembaga”
 Organisasi (organization) =
“adalah kelompok sosial yg sengaja
dibentuk oleh sekelompok orang, memiliki
anggota yang jelas, dibentuk untuk
mencapai tujuan tertentu, dan memiliki
aturan yang dinyatakan tegas (biasanya
tertulis). Organisasi adalah aktor sosial
dalam masyarakat sebagaimana individu.
Contoh: koperasi, kelompok tani, Gabungan
kelompok tani, dan kelompok wanita tani”
 Keorganisasian (organizational) =
“hal-hal berkenaan dengan organisasi
misalnya perihal kepemimpinan dalam
organisasi, keanggotaan, manajemen,
keuangan organisasi, kapasitas organisasi,
serta relasi dengan organisasi lain”
Rekonseptualisasi “Lembaga” dan “Organisasi”
12
In English Biasa diterjemahkan
menjadi
Terminologi semestinya Batasan dan materinya
1. institution Kelembagaan, institusi Lembaga norma, regulasi, pengetahuan-kultural.
Menjadi pedoman dalam berperilaku aktor
2. institutional Kelembagaan, institusi Kelembagaan Hal-hal berkenaan dengan lembaga.
3. organization Organisasi, lembaga,
kelembagaan
Organisasi social group, yg sengaja dibentuk, punya
anggota, utk mencapai tujuan tertentu, aturan
dinyatakan tegas. (kelompok tani, koperasi,
Gapoktan)
4. organizational Keorganisasian,
kelembagaan
Keorganisasian Hal-hal berkenaan dengan organisasi (struktur
org, anggota, kepemimpinan, manajemen,
finansial, dll).
Institutions
(Lembaga) =
norma + aturan +
cultural cognitive
Organization =
organisasi
Network =
jaringan
= individu
13
#2
ORGANISASI DAN KEORGANISASIAN
14
Konsep dan Teori ORANISASI:
• Organisasi = decision making unit,
tempat aktor berinteraksi lebih intensif,
wadah untuk mengelola sumber daya.
• Organisasi = aktor dan social form yang
paling efektif dalam kehidupan sosial.
• Perubahan perspektif = dari individual
ke jaringan antar organisasi, termasuk
relasi organisasi dengan negara.
• Organization-state approach = relasi
organisasi dengan pasar dan negara
dalam hal materi dan ide.
• 1970-an = perhatian pada bentuk-bentuk
keorganisasian (organizational forms) dan
organization fields.
• Organisasi adalah ciri masyarakat modern
(Casey, 2002: 4-5).
• Organisasi membantu menyederhanakan dan
mendukung pembentukan keputusan individu.
15
• Dalam organisasi perilaku lebih
tertata, lebih terpola, lebih bisa
diprediksi.
• Organisasi lahir dan hidup untuk
memenuhi harapan normatif dari
lingkungannya.
• Keberadaan organisasi bergantung
pada lingkungan kelembagaannya
(Meyer dan Rowan, Selznick,
DiMaggio, dan Colignon).
• Teori Kelembagaan Baru
menyediakan jalan untuk melihat
organisasi pada masyarakat
kontemporer.
• Bourdieu =”field’ menjadi sebagai
konsep yang sangat berguna untuk
meletakkan lokus proses
kelembagaan yang paling baik untuk
membentuk organisasi
• organization field =
memperluas sempitnya
fokus pendekatan jaringan
• Pendekatan organization
fields berusaha mensintesis
tujuan dan strategi
organisasi dengan
lingkungannya.
• organization fields = areal
yang berada dalam
jangkauan organisasi,
berupa pemasok,
konsumen, pihak regulator,
dan organisasi lain.
16
Organization theory:
• is a set of concepts, and principles that provide
framework for systematic study of structure,
functioning and performance of organization and of the
behavior of individuals and groups working in them.
• explains how organization structures are built.
• how organization can be designed to improve their
effectiveness.
17
Konsep2 berkenaan dengan organisasi:
1. Individual organization? Anggotanya individu. Misal kelompok tani,
koperasi. Aspek kepemimpinan, keanggotaan, manajemen, keuangan
organisasi, dll.
2. Second level organization / interorganization? Anggotanya ind org.
Misal Gapoktan
3. Supporting organization? Misal Pemda, penyuluh, dll
4. Inter relation organization? Misal relasi antar kelompok tani, relasi
vertikal, dll.
19
Mengukur organisasi
(Short Guide for Organizational Assessment):
1. Kinerja organisasi (Organizational Performance) = bekerja secara benar, efektif, dan
efisien, pencapaian tujuan, tingkat produktifitas, daya guna produk-produknya, efisiensi
organisasi, dukungan keuangan, diversifikasi sumber pendanaan, keuntungan,
kemampuan menghasilkan pendanaan
2. Motivasi organisasi (Organizational Motivation) = pencapaian perjuangan utama, misi
organisasi, kultur organisasi, sikap terhadap kerja, terhadap kolega, klien, stakeholders,
kepercayaan, nilai-nilai, serta norma-norma yang tumbuh.
3. Kapasitas organisasi (Organizational Capacity) = kepemimpinan, manajemen keuangan,
struktur keorganisasian, sarana dan prasarana, sistem perekrutan, pelayanan,
manajemen proses, hubungan antar organisasi.
4. Kemampuan organisasi tumbuh di lingkungannya (The Enabling Environment and
Organizational Performance) = terhadap perubahan lingkungan teknologi, ekologi, sosial
dan kultural, sikap dalam bermasyarakat, dan stakeholders organisasi
20
Secara TEORI, fungsi yg harus dipenuhi organisasi petani:
1. Fungsi administrasi pembangunan (kepentingan
proyek)
2. Fungsi komunikasi (edukasi, ekonomi)
3. Fungsi kolektifitas (belajar, skala ekonomi)
4. Fungsi partisipasi (kepentingan proyek vs
peserta)
5. Fungsi perwakilan (politik).
Apa Social ORGANIZATION?
21
1. Dibentuk secara sengaja
2. Punya anggota yang dapat
diidentifikasi secara jelas
3. Punya pengurus yang sengaja
dibentuk
4. Organization border dapat
diidentfikasi
5. Memiliki tujuan organisasi
6. Memiliki struktur internal (peran,
otoritas, penggunaan SD, dll)
Contoh (dalam UU 19 tahun 2013
ttg P3):
 Disebut “kelembagaan petani” =
Kelompok Tani, Gapoktan, KWT,
P3A, BPP
 Disebut “kelembagaan ekonomi
petani” = koperasi, perusahaan
pertanian
UU No 19 tahun 2013 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani:
 Kelembagaan Petani = lembaga yang ditumbuhkembangkan dari, oleh, dan untuk Petani guna memperkuat
dan memperjuangkan kepentingan petani (Pasal 1)
 Kelembagaan petani = Kelompok Tani, Gapoktan, Asosiasi Komoditas Pertanian, dan Dewan Komoditas
Pertanian Nasional (Pasal 70)
 Kelembagaan ekonomi petani (pasal 80-81) = Kelembagaan Ekonomi Petani (KEP) berupa badan usaha
milik petani (BUMP).
 Pasal 80:
 (1) BUMP dibentuk oleh, dari, dan untuk Petani melalui Gabungan Kelompok Tani dengan penyertaan
modal yang seluruhnya dimiliki oleh Gabungan Kelompok Tani.
 (2) BUMP berbentuk koperasi atau badan usaha lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan.
 (3) BUMP berfungsi untuk meningkatkan skala ekonomi, daya saing, wadah investasi, dan
mengembangkan jiwa kewirausahaan Petani.
Apa KP dan KEP ? (Harusnya OP dan OEP)
22
Action plan peningkatan kapasitas ORGANISASI petani:
Organisasi petani Kebutuhan (manajerial dan sarana prasarana)
1. Kelompok tani dan Gapoktan -Pembenahan administrasi
-Regenerasi pengurus,
-Pelatihan
-Pendampingan pengurus
2. UPJA -Optimalisasi Alsintan yang dimiliki
-Peningkatan jumlah Alsintan
-,Penepatan besar dan sistem pembayaran jasa Alsintan
-Kebutuhan pemeliharaan dan perawatan
-Pengelolaan keuangan dan keuntungan UPJA (pelaporan)
-Pendampingan
3. P3A -Manajemen alat dan prasarana yang dikelola
-Besar dan sistem pembayaran jasa air
-Peningkatan kapasitas pengurus
-Pemeliharaan dan perawatan
-Rencana pengembangan
-Pengelolaan keuangan dan keuntungan
4. Koperasi -Kebutuhan untuk koperasi (bentuk dan jenis usaha)
-Pembentukan
-Pendaftaran
-Pendampingan (manajerial)
5. BUMDES -Pengembangan jenis usaha yang akan dijalankan
-Peran dalam sistem agribisnis
-Penguatan modal (dari Dana Desa)
- Pendampingan (manajerial)
23
#3 LEMBAGA DAN KELEMBAGAAN
24
Richard Scott (Stanford
University, USA.) 2008.
“Institutions and
Organizations”. Third Edition.
SAGE Publications, Inc
Institution= “….are composed
of cultured-cognitive,
normative, and regulative
elements that, together with
associated activities and
resources, provide stability
and meaning of social live”.
25
Dimana posisi organisasi dalam kelembagaan?
KELEMBAGAAN
= PERILAKU
aktor yg
EFEKTIF
NORMA
REGULASI
Kultural
KOGNITIF
ORGANISASI
26
27
 Apa yang disebut dengan “kelembagaan
yang bagus”?
= RELASI antar aktor
yang EFEKTIF
Yaitu:
- Terpola, predictable
- Tepat (cara, waktu, bentuk dll)
- Berbiaya murah (cost transaction)
- Dapat dipercaya, tidak menzalimi
- Bukan kelompok tani yang maju, Gapoktan
bagus, korporasi hebat.
- Dan lain-lain
• Bagaimana agar
relasi efektif?
1. Norma yang baik
2. Regulasi yang kuat
dan lengkap
3. Kultural kognitif
yang cukup,
dan/atau
4. Organisasi yang
kuat
(Teori New Institutionalism
Konsep dan Teori:
https://websyahyuti.blogspot.com/2011/11/peta-pemikiran-lembaga-institution-dan.html
Kerangka kerja pemberdayaan petani dengan pendekatan kelembagaan:
I. PENGUMPULAN DATA
DAN INFORMASI
Identifikasi aktivitas agribisnis yang akan dilakukan
II. ANALISIS Pertimbangan teknis (possible), ekonomi (profitable), manajemen (capable)
III. PILIHAN
KELEMBAGAAN 1. Dipenuhi secara
sendiri (mandiri)
2. Melalui relasi
individual (dengan kios
saprodi, pedagang
gabah, dll)
3. Melalui relasi kolektif (kelompok tani, Gapoktan,
koperasi, perusahaan petani, dll)
Menggunakan organisasi
petani yg ada
Membentuk organisasi
baru
IV. KEBUTUHAN
PEMBERDAYAAN
-Pelatihan keterampilan
-Pelatihan bisnis
-Pendampingan PPL
-Penguatan manajemen
--Penguatan modal
--Pelatihan
-Revitalisasi organisasi
-Penyegaran pengurus
-pelatihan manajemen,
kepemimpinan,
keuangan, dll
-Pemilihan pengurus
-Badan hukum
-Pelatihan manajemen,
kepemimpinan,
keuangan dll
-Pendampingan
konsultan
29
CONTOH: rekayasa kelembagaan agribisnis padi Program Serasi di “Unit
Serasi Kec Muara Telang I”
30
Aktifitas agribisnis Kelembagaan eksisting Rancangan kelembagaan SERASI
M RI RK M RI RK
1. Penyediaan benih >50% var lokal beli di kios (var
unggul)
var lokal Kelompok penangkar benih (var
unggul)
2. Penyediaan pupuk
dan obat-obatan
obat2 an di kios pupuk RDKK RDKK, korporasi kerjasama
dengan kios saprodi
3. Penyediaan modal 50% modal
sendiri
50% yarnen kios
saprodi
modal sendiri Perbankan (BRI,
BNI, KUR)
Korporasi sebagai penangung (avalis)
4.Penyediaan alsintan Punya sendiri Alsintan swasta UPJA Sebagian Punya
sendiri
sebagian Alsintan
swasta
Korporasi mengelola Alsintan
bersama UPJA
5.Penyediaan air irigasi P3A P3A
6.Penyediaan tenaga
kerja
keluarga sendiri buruh tani upahan keluarga sendiri buruh tani upahan
7.Pengolahan hasil
panen
giling gabah untuk
konsumsi sendiri
huller milik, korporasi
8.Pemasaran hasil
panen
jual gabah GKP ke
pedagang
Korporasi menjual beras ke off
taker
9.Penyediaan informasi
pasar
searching sendiri bertanya ke petani
maju, tetangga
diskusi di KT dan Gapoktan
10.Penyediaan
informasi teknologi
bertanya ke petani
maju, tetangga
PPL di KT BPTP, PPL pem, PPL swasta,
perguruan tinggi melalui KT dan
Gapoktan
*) M= dilakukan sec mandiri, RI = melalui relasi individual, RK =melalui relasi
#4
KORPORASI PETANI:
memadukan lembaga dan organisasi
31
Apa sih korporasi
petani?
32
33
Korporasi petani adalah:
34
 Presiden Jokowi (2017):
 “Tidak bisa lagi kita biarkan petani berjalan
sendiri-sendiri. Tidak Bisa! .... Petani harus
diorganisir. ..... Kenapa korporasi bisa
menjual dengan harga murah. Karena
mereka memproduksi dalam jumlah besar”.
 Presiden Jokowi (pembukaan Asian Agriculture
and Food Forum / ASAFF 28 Juni 2018):
 “Saya selalu menyampaikan, marilah yang
namanya petani, jangan sampai jalan
sendiri-sendiri. Buatlah kelompok tani,
gabungan kelompok tani. ...... Tapi itu pun
belum cukup. Untuk menjadi kekuatan besar,
buatlah kelompok lebih besar lagi. Kelompok
besar gabungan kelompok tani seperti itu
sering saya sampaikan, namanya korporasi
petani. Harus ada korporasi petani dalam
jumlah besar. Kalau swasta bisa, saya
 Permentan No.
18/Permentan/RC.040/4/2018 tentang
Pedoman Pengembangan Kawasan
Pertanian Berbasis Korporasi Petani:
 Korporasi Petani adalah “Kelembagaan
Ekonomi Petani berbadan hukum berbentuk
koperasi atau badan hukum lain dengan
sebagian besar kepemilikan modal dimiliki oleh
petani”.
 Kata kunci KORPORASI = business,
company, firm, enterprise, organization,
establishment, corporate body, perusahaan
yang besar, memiliki banyak anak
perusahaan, sudah berdiri lama, terbukti
tangguh, sukses memberikan keuntungan
yang besar.
KORPORASI PETANI = koperasi + kelompok tani + Gapoktan + petani
35
Koperasi
simpan
pinjam
Program-program pengembangan Korporasi di kecamatan:
36
PROGRAM Jumlah
(unit)
Dalam
bentuk
Korporasi
Kecamatan
sebagai unit
kegiatan
1 KOSTRATANI (TA 2020) 5246 unit (jaringan
bisnis)
V
2 MAJOR PROJECT Bapenas (350 unit dalam 5
tahun sesuai RPJM 2020-2024) 350 unit
V
3 Pengembangan korporasi pada satuan 5.000
ha di seluruh wilayah SERASI (total 500.000
ha)
100 unit
V V
4 Inisiasi 1.000 unit KORPORASI (gabungan
Bumdes dan Gapoktan se kecamatan) oleh
BUMN dan Kemendagri melalui PT MBN
(Mitra Bumdes Nusantara)
1.000 unit V V
5 Kawasan Pertanian Maju, Modern dan
Mandiri (KAPET M3) (50.000 ha)
?? V (beberapa
kecamatan)
6 Pengembangan Food Estate rawa di Kalteng
(165.000 ha)
33 unit V V
Apa “PARADIGMA” baru yang dibawa korporasi ?
1. Era bantuan (charity) berubah menjadi era bisnis (pinjaman, jasa
komersial, dll)
2. Relasi horizontal dan vertikal berbasiskan relasi pasar (biaya,
pendapatan, margin, keuntungan, efisiensi, dll)
3. Skala pengorganisasian bisnis petani berubah dair level dusun (KT)
dan desa (Gapoktan) ke kecamatan
4. Agribisnis dan korporasi petani menjadi program nasional, tanggung
jawab semua pihak (Kementan dan Non Kementan)
37
CONTOH RANCANGAN KORPORASI PETANI (DI KEC. JAYAKERTA, KAB KARAWANG)
38
Koperasi
#1: Sri
Jaya
Permata
Koperasi
#2: Sri
Asih
Mandiri
Koperasi
#3: Sri
Nyi
Pohaci
Koperasi
#4:
Berkah
Tani
Jaya
Koperasi
#5:
Medang
Asih Tani
Mandiri
Bisnis 1:
Produksi benih
unggul berlabel
Bisnis 10:
Produksi dan
pemasaran
hortikultura
Bisnis 7:
Pengolahan hasil
itik
Bisnis 8:
budidaya itik
intensif
Bisnis 9: produksi
Pakan dan DOD
itik
Bisnis 6: produksi
Beras Premium
(RMU)
Bisnisn 5:
Pelayanan
Simpan pinjam
Bisnis 4:
penyaluran pupuk
bersubsidi
Bisnis 3:
pengelolaan
Irigasi
Bisnis 2: Jasa
Alsintan
Format koperasi:
39
1. Sepuluh bisnis dijalankan oleh 5
unit koperasi primer yang
sejajar kedudukannya, hanya
berbeda pada core bisnis
2. Setiap koperasi beroperasi
seluas kecamatan Jayakerta.
Semua petani sekecamatan
boleh menjadi anggota koperasi
tersebut.
3. Setiap petani dapat mendaftar
menjadi anggota pada lebih dari
1 koperasi, bahkan kelima
koperasi sekaligus.
4. Kelompok tani dan Gapoktan
tidak dihapus, karena menjadi
mitra koperasi, yang
berhubungan dengan prinsip
bisnis. Misal: kelompok tani akan
mendapat fee jika membantu
koperasi dalam membeli (off
taker) gabah dari petani
5. Lima koperasi sekunder nanti
akan dipayungi oleh satu
koperasi SEKUNDER, minimal
setelah 3 tahun = tahun 2023.
6. Koperasi sekunder = holding
company = KORPORASI
Berapa potensi bisnis pertanian Kec Jayakerta?
40
Komoditas On farm (Rp) Off farm hulu (Rp) Off farm hilir (Rp)
1. Padi 152 milyar 16,3 milyar 36,9 milyar
2. Itik 5,1 milyar 1,7 milyar 11,5 milyar
3. Hortikultura …. …. …
Total pendapatan (per
tahun)
157, 1 milyar 18,0 milyar 48,4 milyar
Rata-rata pendapatan
petani (Rp/orang/bulan)
1,39 juta 0,27 juta 0,73 juta
Data dasar:
Luas sawah = 3.018 ha, IP padi = 200%,
Produktivitas = 6 ton/ha, Harga GKP = Rp
4.200/kg, Jumlah petani pemilik dan
penggarap = 4000 orang, buruh tani =
1.500 orang, total petani = 5.500 orang
Potensi peningkatan pendapatan petani = 72
%
Contoh kuesioner:
41
 Kueioner pengukuran
kapasitas kelembagaan
agribisnis (institutional
assessment tool) =
 https://www.slideshare.net/syahyuti
/institutional-assessment-tool-yuti
 Kuesioner penilaian tingkat
kemajuan organisasi petani
(organization assessment
tool) =
 https://www.slideshare.net/syahyuti
/organization-assessment-tool-yuti
42
http://webblogsyahyuti.blogspot.co.id/
https://sosekpertanianislam.blogspot.com/2020/05/daftar-isi.html

More Related Content

What's hot

Bahan webinar 16 sept 2020 koorporasi petani
Bahan webinar   16 sept 2020 koorporasi petaniBahan webinar   16 sept 2020 koorporasi petani
Bahan webinar 16 sept 2020 koorporasi petani
Nazaruddin Margolang
 
Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atauLembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atauSyarif Udin
 
Organisasi petani (yuti)
Organisasi petani (yuti)Organisasi petani (yuti)
Organisasi petani (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Penyuluhan baru unand (yuti) - #2
Penyuluhan baru   unand (yuti) - #2Penyuluhan baru   unand (yuti) - #2
Penyuluhan baru unand (yuti) - #2
Syahyuti Si-Buyuang
 
Terobosan penyuluhan (yuti)
Terobosan penyuluhan (yuti)Terobosan penyuluhan (yuti)
Terobosan penyuluhan (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Lembaga dan Organisasi Petani
Lembaga dan Organisasi PetaniLembaga dan Organisasi Petani
Lembaga dan Organisasi Petani
Syahyuti Si-Buyuang
 
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanianKul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
sodikin ali
 
Bimtek psekp 4 rekayasa kelembagaan agb (yuti)
Bimtek psekp 4   rekayasa kelembagaan agb (yuti)Bimtek psekp 4   rekayasa kelembagaan agb (yuti)
Bimtek psekp 4 rekayasa kelembagaan agb (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Komparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanianKomparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanian
Syahyuti Si-Buyuang
 
Gapoktan sebagai aktor ekonomi Petani
Gapoktan sebagai aktor ekonomi PetaniGapoktan sebagai aktor ekonomi Petani
Gapoktan sebagai aktor ekonomi Petani
Syahyuti Si-Buyuang
 
Diskusi kp kep 7 mei (yuti)
Diskusi kp kep 7 mei (yuti)Diskusi kp kep 7 mei (yuti)
Diskusi kp kep 7 mei (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
2006socialcapital proposal
2006socialcapital proposal2006socialcapital proposal
2006socialcapital proposal
Syahyuti Si-Buyuang
 
Pendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahan
Pendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahanPendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahan
Pendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahan
Syahyuti Si-Buyuang
 
PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKM
PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI  LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKMPEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI  LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKM
PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKMBP4K
 
Organisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan KelembagaanOrganisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan Kelembagaan
henny ferniza
 

What's hot (20)

Bahan webinar 16 sept 2020 koorporasi petani
Bahan webinar   16 sept 2020 koorporasi petaniBahan webinar   16 sept 2020 koorporasi petani
Bahan webinar 16 sept 2020 koorporasi petani
 
Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)Pelatihan lembang (yuti)
Pelatihan lembang (yuti)
 
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atauLembaga sosial dan kelembagaan  dalam masyarakat pertanian atau
Lembaga sosial dan kelembagaan dalam masyarakat pertanian atau
 
Organisasi petani (yuti)
Organisasi petani (yuti)Organisasi petani (yuti)
Organisasi petani (yuti)
 
Penyuluhan baru unand (yuti) - #2
Penyuluhan baru   unand (yuti) - #2Penyuluhan baru   unand (yuti) - #2
Penyuluhan baru unand (yuti) - #2
 
Terobosan penyuluhan (yuti)
Terobosan penyuluhan (yuti)Terobosan penyuluhan (yuti)
Terobosan penyuluhan (yuti)
 
Lembaga dan Organisasi Petani
Lembaga dan Organisasi PetaniLembaga dan Organisasi Petani
Lembaga dan Organisasi Petani
 
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanianKul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
Kul 5. sosper. lembaga, kelompok & organisasi sosial pertanian
 
Bimtek psekp 4 rekayasa kelembagaan agb (yuti)
Bimtek psekp 4   rekayasa kelembagaan agb (yuti)Bimtek psekp 4   rekayasa kelembagaan agb (yuti)
Bimtek psekp 4 rekayasa kelembagaan agb (yuti)
 
Komparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanianKomparasi konsep pedesaan pertanian
Komparasi konsep pedesaan pertanian
 
Gapoktan sebagai aktor ekonomi Petani
Gapoktan sebagai aktor ekonomi PetaniGapoktan sebagai aktor ekonomi Petani
Gapoktan sebagai aktor ekonomi Petani
 
Kelembagaan
KelembagaanKelembagaan
Kelembagaan
 
Diskusi kp kep 7 mei (yuti)
Diskusi kp kep 7 mei (yuti)Diskusi kp kep 7 mei (yuti)
Diskusi kp kep 7 mei (yuti)
 
2006socialcapital proposal
2006socialcapital proposal2006socialcapital proposal
2006socialcapital proposal
 
Pendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahan
Pendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahanPendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahan
Pendekatan pengembangan organisasi petani banyak kelemahan
 
PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKM
PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI  LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKMPEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI  LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKM
PEMBERDAYAAN KELEMBAGAAN PETANI MELALUI LEMBAGA KEUANGAN MIKROLKM
 
4.kelembagaan pertanian
4.kelembagaan pertanian4.kelembagaan pertanian
4.kelembagaan pertanian
 
Jadi kel afinitas
Jadi kel afinitasJadi kel afinitas
Jadi kel afinitas
 
Strategi pengembangan kelompok tani
Strategi pengembangan kelompok taniStrategi pengembangan kelompok tani
Strategi pengembangan kelompok tani
 
Organisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan KelembagaanOrganisasi dan Kelembagaan
Organisasi dan Kelembagaan
 

Similar to Kuliah ipb kelembagaan organisasi - 15 okt 2020 (yuti)

Pemberdayaan p4 s denpasar a (yuti)
Pemberdayaan p4 s   denpasar a (yuti)Pemberdayaan p4 s   denpasar a (yuti)
Pemberdayaan p4 s denpasar a (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Tot upja 1 feasibility (yuti)
Tot upja 1   feasibility (yuti)Tot upja 1   feasibility (yuti)
Tot upja 1 feasibility (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
1 lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)
1  lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)1  lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)
1 lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Prospek kelbgaan petani bt kaluku (yuti)
Prospek kelbgaan petani   bt kaluku (yuti)Prospek kelbgaan petani   bt kaluku (yuti)
Prospek kelbgaan petani bt kaluku (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Pelatihan 2013 kelembagaan adopsi inovasi (yuti)
Pelatihan 2013   kelembagaan adopsi inovasi (yuti)Pelatihan 2013   kelembagaan adopsi inovasi (yuti)
Pelatihan 2013 kelembagaan adopsi inovasi (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)
Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)
Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Gambaran umum tentang organisasi
Gambaran umum tentang organisasiGambaran umum tentang organisasi
Gambaran umum tentang organisasiIrgi Mpa
 
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Izatul putri sonya
Izatul putri sonyaIzatul putri sonya
Izatul putri sonyaizatulp
 
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani  - BOGOR (yuti).pptxKorporasi petani  - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
syahyuti2
 
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani  - BOGOR (yuti).pptxKorporasi petani  - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
Koordinasi pkb
Koordinasi pkbKoordinasi pkb
Koordinasi pkb
Stiunus Esap
 
8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx
8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx
8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx
AkbarHidayatullahZai
 
Materi Ke Organisasian.ppt
Materi Ke Organisasian.pptMateri Ke Organisasian.ppt
Materi Ke Organisasian.ppt
syahidsyafaat
 
Take home ddo
Take home ddoTake home ddo
Take home ddo
Wendy Swan
 
Implikasi uu koperasi (yuti)
Implikasi uu koperasi (yuti)Implikasi uu koperasi (yuti)
Implikasi uu koperasi (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx
¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx
¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx
lumindayedit
 
Pertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptx
Pertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptxPertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptx
Pertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptx
HidayatulJumaah1
 
Peror sap 1
Peror sap 1Peror sap 1
Peror sap 1
Martini Beautyfull
 
Tugas softskill powerpoint
Tugas softskill powerpoint Tugas softskill powerpoint
Tugas softskill powerpoint markooctavianus
 

Similar to Kuliah ipb kelembagaan organisasi - 15 okt 2020 (yuti) (20)

Pemberdayaan p4 s denpasar a (yuti)
Pemberdayaan p4 s   denpasar a (yuti)Pemberdayaan p4 s   denpasar a (yuti)
Pemberdayaan p4 s denpasar a (yuti)
 
Tot upja 1 feasibility (yuti)
Tot upja 1   feasibility (yuti)Tot upja 1   feasibility (yuti)
Tot upja 1 feasibility (yuti)
 
1 lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)
1  lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)1  lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)
1 lembaga dan organisasi penyuluhan (yuti)
 
Prospek kelbgaan petani bt kaluku (yuti)
Prospek kelbgaan petani   bt kaluku (yuti)Prospek kelbgaan petani   bt kaluku (yuti)
Prospek kelbgaan petani bt kaluku (yuti)
 
Pelatihan 2013 kelembagaan adopsi inovasi (yuti)
Pelatihan 2013   kelembagaan adopsi inovasi (yuti)Pelatihan 2013   kelembagaan adopsi inovasi (yuti)
Pelatihan 2013 kelembagaan adopsi inovasi (yuti)
 
Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)
Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)
Kelembagaan kelautan perikanan kkp (yuti)
 
Gambaran umum tentang organisasi
Gambaran umum tentang organisasiGambaran umum tentang organisasi
Gambaran umum tentang organisasi
 
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
 
Izatul putri sonya
Izatul putri sonyaIzatul putri sonya
Izatul putri sonya
 
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani  - BOGOR (yuti).pptxKorporasi petani  - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
 
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani  - BOGOR (yuti).pptxKorporasi petani  - BOGOR (yuti).pptx
Korporasi petani - BOGOR (yuti).pptx
 
Koordinasi pkb
Koordinasi pkbKoordinasi pkb
Koordinasi pkb
 
8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx
8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx
8ce509b72e44325fc783d6ce1e41ace8.pptx
 
Materi Ke Organisasian.ppt
Materi Ke Organisasian.pptMateri Ke Organisasian.ppt
Materi Ke Organisasian.ppt
 
Take home ddo
Take home ddoTake home ddo
Take home ddo
 
Implikasi uu koperasi (yuti)
Implikasi uu koperasi (yuti)Implikasi uu koperasi (yuti)
Implikasi uu koperasi (yuti)
 
¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx
¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx
¹PENGERTIAN ORGANIhhSASI-WPS Office.pptx
 
Pertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptx
Pertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptxPertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptx
Pertemuan 2 Organisasi dan Para Pengelolanya.pptx
 
Peror sap 1
Peror sap 1Peror sap 1
Peror sap 1
 
Tugas softskill powerpoint
Tugas softskill powerpoint Tugas softskill powerpoint
Tugas softskill powerpoint
 

More from Syahyuti Si-Buyuang

My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat airMy lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
Syahyuti Si-Buyuang
 
Lukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpoint
Lukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpointLukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpoint
Lukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpoint
Syahyuti Si-Buyuang
 
Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...
Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...
Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...
Syahyuti Si-Buyuang
 
Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...
Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...
Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...
Syahyuti Si-Buyuang
 
Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...
Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...
Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...
Syahyuti Si-Buyuang
 
Buku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdf
Buku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdfBuku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdf
Buku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdf
Syahyuti Si-Buyuang
 
GOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptx
GOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptxGOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptx
GOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
PKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi (YUTI) .pptx
PKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi  (YUTI) .pptxPKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi  (YUTI) .pptx
PKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi (YUTI) .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
Rancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptx
Rancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptxRancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptx
Rancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
KPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptx
KPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptxKPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptx
KPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
MBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptx
MBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptxMBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptx
MBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
PKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptxPKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
PKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptxPKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
Pendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptx
Pendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptxPendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptx
Pendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
RCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptx
RCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptxRCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptx
RCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).pptFamily farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Syahyuti Si-Buyuang
 
Point-point POLICY BRIEF (yuti).pptx
Point-point POLICY BRIEF (yuti).pptxPoint-point POLICY BRIEF (yuti).pptx
Point-point POLICY BRIEF (yuti).pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)
Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)
Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Bumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptx
Bumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptxBumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptx
Bumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 
Kuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptx
Kuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptxKuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptx
Kuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptx
Syahyuti Si-Buyuang
 

More from Syahyuti Si-Buyuang (20)

My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat airMy lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
My lukisan.pptx ballpoint, cat akrilik, cat air
 
Lukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpoint
Lukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpointLukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpoint
Lukisan-lukisan AYAH.pptx cat air cat minyak pensil ballpoint
 
Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...
Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...
Buku 7 - Tangan2 dicium RASUL (yuti).pdf Pada intinya, buku ini saya tulis un...
 
Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...
Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...
Buku 6 - disertasi Syahyuti Final (yuti).pdf UNIVERSITAS INDONESIA PENGORGANI...
 
Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...
Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...
Buku 4 - mau ini apa itu (yuti).pdf BUKU: Mau INI apa ITU? “Komparasi Konsep,...
 
Buku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdf
Buku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdfBuku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdf
Buku 00 - draft BERTANI ISLAMI - (23 April 2020).pdf
 
GOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptx
GOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptxGOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptx
GOOD JOURNAL guideline panduan penulisan proposal dan jurnal .pptx
 
PKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi (YUTI) .pptx
PKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi  (YUTI) .pptxPKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi  (YUTI) .pptx
PKPM Plgkaraya - Bumdes Koperasi (YUTI) .pptx
 
Rancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptx
Rancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptxRancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptx
Rancangan korporasi petani Sulut - 29 Sept 2023 (yuti).pptx
 
KPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptx
KPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptxKPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptx
KPPN - penyuluhan ke depan - 20 Okt 2023 (yuti) .pptx
 
MBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptx
MBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptxMBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptx
MBBM Bumdes UMKM Bangka (YUTI) .pptx
 
PKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptxPKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Biereun (YUTI) .pptx
 
PKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptxPKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptx
PKPM Bumdes Takengon (YUTI) .pptx
 
Pendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptx
Pendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptxPendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptx
Pendampingan untuk petani (yuti) 25 Okt 2023.pptx
 
RCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptx
RCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptxRCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptx
RCS8 - aktor sawit nasional YUTI .pptx
 
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).pptFamily farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
Family farming KNPK - 17 Mei 2023 (yuti).ppt
 
Point-point POLICY BRIEF (yuti).pptx
Point-point POLICY BRIEF (yuti).pptxPoint-point POLICY BRIEF (yuti).pptx
Point-point POLICY BRIEF (yuti).pptx
 
Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)
Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)
Buku Pertanian Dunia 2020 (Syahyuti dkk IPB Press 2021)
 
Bumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptx
Bumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptxBumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptx
Bumdes - Tasikmalaya 29 Nov 2022 (yuti) - file 01.pptx
 
Kuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptx
Kuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptxKuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptx
Kuliah DASNYUL 15 - 28 Nov 2022 (yuti).pptx
 

Recently uploaded

481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
nadyahermawan
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
emiliawati098
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
emiliawati098
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
ProfesorCilikGhadi
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
athayaahzamaulana1
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 

Recently uploaded (8)

481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
481605266-11-CPOB-ppt.ppt FARMAKOLOGI NEW UP
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 

Kuliah ipb kelembagaan organisasi - 15 okt 2020 (yuti)

  • 1. TRANSFORMASI KELEMBAGAAN EKONOMI PEDESAAN: Meluruskan Konsep dan Update Aplikasinya di Kementan oleh: DR. SYAHYUTI Kuliah IPB – 15 Okt 2020 1
  • 2. Materi: 1. Memilah LEMBAGA vs ORGANISASI 2. Organisasi dan Keorganisasian 3. Lembaga dan Kelembagaan 4. KORPORASI PETANI: memadukan lembaga dengan organisasi 2
  • 3. #1 BEDA LEMBAGA DENGAN ORGANISASI 3
  • 4. Mainstreaming penggunaan konsep dalam pemberdayaan masyarakat: Entry point pemberdayaan petani: o Perbaikan infrastruktur o Pemberian permodalan o Introduksi teknologi baru o Peningkatan sumber daya manusia o Dll 4 Unsur SDM: 1. human capital = ‘titik” 2. Social capital = “garis” (relasi sosial) Bentuk relasi sosial: 1. Relasi individual 2. Jaringan sosial 3. Organisasi (non formal) 4. Organisasi (formal)
  • 5. Kekeliruan yang sering terjadi: 5 1. Menyebut “lembaga” (institution) sama dengan “organisasi” (organization). Contoh: Kelembagaan subak. Padahal dalam literatur subak = ”nonformal organization”. 2. Menganggap dengan membuat organisasi telah menyelesaikan masalah kelembagaan 3. Menganggap dengan mempelajari organisasi (dan jaringan) telah menganalisis kelembagaan 4. Kajian kelembagaan biasanya hanya meneliti kebijakan-kebijakan, belum termasuk norma- norma, dan kultural kognitif.
  • 6. Meluruskan konsep: 6  “Kelembagaan petani” = SALAH. Di google tidak ada “farmer institution”  “Organisasi petani” = BENAR. Di google ada “farmer organization”  Kelembagaan ....... = diikuti KATA KERJA  Kelembagaan penyediaan benih, kelembagaan pemasaran, kelembagaan penyediaan modal, dst  Organisasi ........ = diikuti KATA BENDA  Organisasi petani, organisasi pemuda tani, asosiasi pedagang gabah, dst
  • 9. 9
  • 10. Konsep dan Teori: 10 Apa kelembagaan (institution) ? “are composed of cultured-cognitive, normative, and regulative elements that, together with associated activities and resources, provide stability and meaning of social live” (Scott, 2008: 48). Apa Organisasi (organization) = “adalah kelompok sosial yg sengaja dibentuk oleh sekelompok orang, memiliki anggota yang jelas, dibentuk untuk mencapai tujuan tertentu, dan memiliki aturan yang dinyatakan tegas (biasanya tertulis). Organisasi adalah aktor sosial dalam masyarakat sebagaimana individu. Contoh: koperasi, kelompok tani, Gabungan kelompok tani, dan kelompok wanita tani”
  • 11. Definisi semestinya: 11  Lembaga (institution) = “merupakan hal-hal yang menjadi penentu dalam perilaku manusia dalam masyarakat yakni berupa norma, nilai- nilai, aturan formal dan nonformal, dan pengetahuan kultural. Keseluruhan ini menjadi pedoman dalam berperilaku aktor (individu dan organisasi), memberi peluang (empower) namun sekaligus membatasi (constraint) aktor”  Kelembagaan (institutional) = “segala hal yang berkenaan dengan lembaga”  Organisasi (organization) = “adalah kelompok sosial yg sengaja dibentuk oleh sekelompok orang, memiliki anggota yang jelas, dibentuk untuk mencapai tujuan tertentu, dan memiliki aturan yang dinyatakan tegas (biasanya tertulis). Organisasi adalah aktor sosial dalam masyarakat sebagaimana individu. Contoh: koperasi, kelompok tani, Gabungan kelompok tani, dan kelompok wanita tani”  Keorganisasian (organizational) = “hal-hal berkenaan dengan organisasi misalnya perihal kepemimpinan dalam organisasi, keanggotaan, manajemen, keuangan organisasi, kapasitas organisasi, serta relasi dengan organisasi lain”
  • 12. Rekonseptualisasi “Lembaga” dan “Organisasi” 12 In English Biasa diterjemahkan menjadi Terminologi semestinya Batasan dan materinya 1. institution Kelembagaan, institusi Lembaga norma, regulasi, pengetahuan-kultural. Menjadi pedoman dalam berperilaku aktor 2. institutional Kelembagaan, institusi Kelembagaan Hal-hal berkenaan dengan lembaga. 3. organization Organisasi, lembaga, kelembagaan Organisasi social group, yg sengaja dibentuk, punya anggota, utk mencapai tujuan tertentu, aturan dinyatakan tegas. (kelompok tani, koperasi, Gapoktan) 4. organizational Keorganisasian, kelembagaan Keorganisasian Hal-hal berkenaan dengan organisasi (struktur org, anggota, kepemimpinan, manajemen, finansial, dll).
  • 13. Institutions (Lembaga) = norma + aturan + cultural cognitive Organization = organisasi Network = jaringan = individu 13
  • 15. Konsep dan Teori ORANISASI: • Organisasi = decision making unit, tempat aktor berinteraksi lebih intensif, wadah untuk mengelola sumber daya. • Organisasi = aktor dan social form yang paling efektif dalam kehidupan sosial. • Perubahan perspektif = dari individual ke jaringan antar organisasi, termasuk relasi organisasi dengan negara. • Organization-state approach = relasi organisasi dengan pasar dan negara dalam hal materi dan ide. • 1970-an = perhatian pada bentuk-bentuk keorganisasian (organizational forms) dan organization fields. • Organisasi adalah ciri masyarakat modern (Casey, 2002: 4-5). • Organisasi membantu menyederhanakan dan mendukung pembentukan keputusan individu. 15
  • 16. • Dalam organisasi perilaku lebih tertata, lebih terpola, lebih bisa diprediksi. • Organisasi lahir dan hidup untuk memenuhi harapan normatif dari lingkungannya. • Keberadaan organisasi bergantung pada lingkungan kelembagaannya (Meyer dan Rowan, Selznick, DiMaggio, dan Colignon). • Teori Kelembagaan Baru menyediakan jalan untuk melihat organisasi pada masyarakat kontemporer. • Bourdieu =”field’ menjadi sebagai konsep yang sangat berguna untuk meletakkan lokus proses kelembagaan yang paling baik untuk membentuk organisasi • organization field = memperluas sempitnya fokus pendekatan jaringan • Pendekatan organization fields berusaha mensintesis tujuan dan strategi organisasi dengan lingkungannya. • organization fields = areal yang berada dalam jangkauan organisasi, berupa pemasok, konsumen, pihak regulator, dan organisasi lain. 16
  • 17. Organization theory: • is a set of concepts, and principles that provide framework for systematic study of structure, functioning and performance of organization and of the behavior of individuals and groups working in them. • explains how organization structures are built. • how organization can be designed to improve their effectiveness. 17
  • 18. Konsep2 berkenaan dengan organisasi: 1. Individual organization? Anggotanya individu. Misal kelompok tani, koperasi. Aspek kepemimpinan, keanggotaan, manajemen, keuangan organisasi, dll. 2. Second level organization / interorganization? Anggotanya ind org. Misal Gapoktan 3. Supporting organization? Misal Pemda, penyuluh, dll 4. Inter relation organization? Misal relasi antar kelompok tani, relasi vertikal, dll.
  • 19. 19 Mengukur organisasi (Short Guide for Organizational Assessment): 1. Kinerja organisasi (Organizational Performance) = bekerja secara benar, efektif, dan efisien, pencapaian tujuan, tingkat produktifitas, daya guna produk-produknya, efisiensi organisasi, dukungan keuangan, diversifikasi sumber pendanaan, keuntungan, kemampuan menghasilkan pendanaan 2. Motivasi organisasi (Organizational Motivation) = pencapaian perjuangan utama, misi organisasi, kultur organisasi, sikap terhadap kerja, terhadap kolega, klien, stakeholders, kepercayaan, nilai-nilai, serta norma-norma yang tumbuh. 3. Kapasitas organisasi (Organizational Capacity) = kepemimpinan, manajemen keuangan, struktur keorganisasian, sarana dan prasarana, sistem perekrutan, pelayanan, manajemen proses, hubungan antar organisasi. 4. Kemampuan organisasi tumbuh di lingkungannya (The Enabling Environment and Organizational Performance) = terhadap perubahan lingkungan teknologi, ekologi, sosial dan kultural, sikap dalam bermasyarakat, dan stakeholders organisasi
  • 20. 20 Secara TEORI, fungsi yg harus dipenuhi organisasi petani: 1. Fungsi administrasi pembangunan (kepentingan proyek) 2. Fungsi komunikasi (edukasi, ekonomi) 3. Fungsi kolektifitas (belajar, skala ekonomi) 4. Fungsi partisipasi (kepentingan proyek vs peserta) 5. Fungsi perwakilan (politik).
  • 21. Apa Social ORGANIZATION? 21 1. Dibentuk secara sengaja 2. Punya anggota yang dapat diidentifikasi secara jelas 3. Punya pengurus yang sengaja dibentuk 4. Organization border dapat diidentfikasi 5. Memiliki tujuan organisasi 6. Memiliki struktur internal (peran, otoritas, penggunaan SD, dll) Contoh (dalam UU 19 tahun 2013 ttg P3):  Disebut “kelembagaan petani” = Kelompok Tani, Gapoktan, KWT, P3A, BPP  Disebut “kelembagaan ekonomi petani” = koperasi, perusahaan pertanian
  • 22. UU No 19 tahun 2013 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Petani:  Kelembagaan Petani = lembaga yang ditumbuhkembangkan dari, oleh, dan untuk Petani guna memperkuat dan memperjuangkan kepentingan petani (Pasal 1)  Kelembagaan petani = Kelompok Tani, Gapoktan, Asosiasi Komoditas Pertanian, dan Dewan Komoditas Pertanian Nasional (Pasal 70)  Kelembagaan ekonomi petani (pasal 80-81) = Kelembagaan Ekonomi Petani (KEP) berupa badan usaha milik petani (BUMP).  Pasal 80:  (1) BUMP dibentuk oleh, dari, dan untuk Petani melalui Gabungan Kelompok Tani dengan penyertaan modal yang seluruhnya dimiliki oleh Gabungan Kelompok Tani.  (2) BUMP berbentuk koperasi atau badan usaha lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang- undangan.  (3) BUMP berfungsi untuk meningkatkan skala ekonomi, daya saing, wadah investasi, dan mengembangkan jiwa kewirausahaan Petani. Apa KP dan KEP ? (Harusnya OP dan OEP) 22
  • 23. Action plan peningkatan kapasitas ORGANISASI petani: Organisasi petani Kebutuhan (manajerial dan sarana prasarana) 1. Kelompok tani dan Gapoktan -Pembenahan administrasi -Regenerasi pengurus, -Pelatihan -Pendampingan pengurus 2. UPJA -Optimalisasi Alsintan yang dimiliki -Peningkatan jumlah Alsintan -,Penepatan besar dan sistem pembayaran jasa Alsintan -Kebutuhan pemeliharaan dan perawatan -Pengelolaan keuangan dan keuntungan UPJA (pelaporan) -Pendampingan 3. P3A -Manajemen alat dan prasarana yang dikelola -Besar dan sistem pembayaran jasa air -Peningkatan kapasitas pengurus -Pemeliharaan dan perawatan -Rencana pengembangan -Pengelolaan keuangan dan keuntungan 4. Koperasi -Kebutuhan untuk koperasi (bentuk dan jenis usaha) -Pembentukan -Pendaftaran -Pendampingan (manajerial) 5. BUMDES -Pengembangan jenis usaha yang akan dijalankan -Peran dalam sistem agribisnis -Penguatan modal (dari Dana Desa) - Pendampingan (manajerial) 23
  • 24. #3 LEMBAGA DAN KELEMBAGAAN 24
  • 25. Richard Scott (Stanford University, USA.) 2008. “Institutions and Organizations”. Third Edition. SAGE Publications, Inc Institution= “….are composed of cultured-cognitive, normative, and regulative elements that, together with associated activities and resources, provide stability and meaning of social live”. 25
  • 26. Dimana posisi organisasi dalam kelembagaan? KELEMBAGAAN = PERILAKU aktor yg EFEKTIF NORMA REGULASI Kultural KOGNITIF ORGANISASI 26
  • 27. 27  Apa yang disebut dengan “kelembagaan yang bagus”? = RELASI antar aktor yang EFEKTIF Yaitu: - Terpola, predictable - Tepat (cara, waktu, bentuk dll) - Berbiaya murah (cost transaction) - Dapat dipercaya, tidak menzalimi - Bukan kelompok tani yang maju, Gapoktan bagus, korporasi hebat. - Dan lain-lain • Bagaimana agar relasi efektif? 1. Norma yang baik 2. Regulasi yang kuat dan lengkap 3. Kultural kognitif yang cukup, dan/atau 4. Organisasi yang kuat (Teori New Institutionalism Konsep dan Teori:
  • 29. Kerangka kerja pemberdayaan petani dengan pendekatan kelembagaan: I. PENGUMPULAN DATA DAN INFORMASI Identifikasi aktivitas agribisnis yang akan dilakukan II. ANALISIS Pertimbangan teknis (possible), ekonomi (profitable), manajemen (capable) III. PILIHAN KELEMBAGAAN 1. Dipenuhi secara sendiri (mandiri) 2. Melalui relasi individual (dengan kios saprodi, pedagang gabah, dll) 3. Melalui relasi kolektif (kelompok tani, Gapoktan, koperasi, perusahaan petani, dll) Menggunakan organisasi petani yg ada Membentuk organisasi baru IV. KEBUTUHAN PEMBERDAYAAN -Pelatihan keterampilan -Pelatihan bisnis -Pendampingan PPL -Penguatan manajemen --Penguatan modal --Pelatihan -Revitalisasi organisasi -Penyegaran pengurus -pelatihan manajemen, kepemimpinan, keuangan, dll -Pemilihan pengurus -Badan hukum -Pelatihan manajemen, kepemimpinan, keuangan dll -Pendampingan konsultan 29
  • 30. CONTOH: rekayasa kelembagaan agribisnis padi Program Serasi di “Unit Serasi Kec Muara Telang I” 30 Aktifitas agribisnis Kelembagaan eksisting Rancangan kelembagaan SERASI M RI RK M RI RK 1. Penyediaan benih >50% var lokal beli di kios (var unggul) var lokal Kelompok penangkar benih (var unggul) 2. Penyediaan pupuk dan obat-obatan obat2 an di kios pupuk RDKK RDKK, korporasi kerjasama dengan kios saprodi 3. Penyediaan modal 50% modal sendiri 50% yarnen kios saprodi modal sendiri Perbankan (BRI, BNI, KUR) Korporasi sebagai penangung (avalis) 4.Penyediaan alsintan Punya sendiri Alsintan swasta UPJA Sebagian Punya sendiri sebagian Alsintan swasta Korporasi mengelola Alsintan bersama UPJA 5.Penyediaan air irigasi P3A P3A 6.Penyediaan tenaga kerja keluarga sendiri buruh tani upahan keluarga sendiri buruh tani upahan 7.Pengolahan hasil panen giling gabah untuk konsumsi sendiri huller milik, korporasi 8.Pemasaran hasil panen jual gabah GKP ke pedagang Korporasi menjual beras ke off taker 9.Penyediaan informasi pasar searching sendiri bertanya ke petani maju, tetangga diskusi di KT dan Gapoktan 10.Penyediaan informasi teknologi bertanya ke petani maju, tetangga PPL di KT BPTP, PPL pem, PPL swasta, perguruan tinggi melalui KT dan Gapoktan *) M= dilakukan sec mandiri, RI = melalui relasi individual, RK =melalui relasi
  • 33. 33
  • 34. Korporasi petani adalah: 34  Presiden Jokowi (2017):  “Tidak bisa lagi kita biarkan petani berjalan sendiri-sendiri. Tidak Bisa! .... Petani harus diorganisir. ..... Kenapa korporasi bisa menjual dengan harga murah. Karena mereka memproduksi dalam jumlah besar”.  Presiden Jokowi (pembukaan Asian Agriculture and Food Forum / ASAFF 28 Juni 2018):  “Saya selalu menyampaikan, marilah yang namanya petani, jangan sampai jalan sendiri-sendiri. Buatlah kelompok tani, gabungan kelompok tani. ...... Tapi itu pun belum cukup. Untuk menjadi kekuatan besar, buatlah kelompok lebih besar lagi. Kelompok besar gabungan kelompok tani seperti itu sering saya sampaikan, namanya korporasi petani. Harus ada korporasi petani dalam jumlah besar. Kalau swasta bisa, saya  Permentan No. 18/Permentan/RC.040/4/2018 tentang Pedoman Pengembangan Kawasan Pertanian Berbasis Korporasi Petani:  Korporasi Petani adalah “Kelembagaan Ekonomi Petani berbadan hukum berbentuk koperasi atau badan hukum lain dengan sebagian besar kepemilikan modal dimiliki oleh petani”.  Kata kunci KORPORASI = business, company, firm, enterprise, organization, establishment, corporate body, perusahaan yang besar, memiliki banyak anak perusahaan, sudah berdiri lama, terbukti tangguh, sukses memberikan keuntungan yang besar.
  • 35. KORPORASI PETANI = koperasi + kelompok tani + Gapoktan + petani 35 Koperasi simpan pinjam
  • 36. Program-program pengembangan Korporasi di kecamatan: 36 PROGRAM Jumlah (unit) Dalam bentuk Korporasi Kecamatan sebagai unit kegiatan 1 KOSTRATANI (TA 2020) 5246 unit (jaringan bisnis) V 2 MAJOR PROJECT Bapenas (350 unit dalam 5 tahun sesuai RPJM 2020-2024) 350 unit V 3 Pengembangan korporasi pada satuan 5.000 ha di seluruh wilayah SERASI (total 500.000 ha) 100 unit V V 4 Inisiasi 1.000 unit KORPORASI (gabungan Bumdes dan Gapoktan se kecamatan) oleh BUMN dan Kemendagri melalui PT MBN (Mitra Bumdes Nusantara) 1.000 unit V V 5 Kawasan Pertanian Maju, Modern dan Mandiri (KAPET M3) (50.000 ha) ?? V (beberapa kecamatan) 6 Pengembangan Food Estate rawa di Kalteng (165.000 ha) 33 unit V V
  • 37. Apa “PARADIGMA” baru yang dibawa korporasi ? 1. Era bantuan (charity) berubah menjadi era bisnis (pinjaman, jasa komersial, dll) 2. Relasi horizontal dan vertikal berbasiskan relasi pasar (biaya, pendapatan, margin, keuntungan, efisiensi, dll) 3. Skala pengorganisasian bisnis petani berubah dair level dusun (KT) dan desa (Gapoktan) ke kecamatan 4. Agribisnis dan korporasi petani menjadi program nasional, tanggung jawab semua pihak (Kementan dan Non Kementan) 37
  • 38. CONTOH RANCANGAN KORPORASI PETANI (DI KEC. JAYAKERTA, KAB KARAWANG) 38 Koperasi #1: Sri Jaya Permata Koperasi #2: Sri Asih Mandiri Koperasi #3: Sri Nyi Pohaci Koperasi #4: Berkah Tani Jaya Koperasi #5: Medang Asih Tani Mandiri Bisnis 1: Produksi benih unggul berlabel Bisnis 10: Produksi dan pemasaran hortikultura Bisnis 7: Pengolahan hasil itik Bisnis 8: budidaya itik intensif Bisnis 9: produksi Pakan dan DOD itik Bisnis 6: produksi Beras Premium (RMU) Bisnisn 5: Pelayanan Simpan pinjam Bisnis 4: penyaluran pupuk bersubsidi Bisnis 3: pengelolaan Irigasi Bisnis 2: Jasa Alsintan
  • 39. Format koperasi: 39 1. Sepuluh bisnis dijalankan oleh 5 unit koperasi primer yang sejajar kedudukannya, hanya berbeda pada core bisnis 2. Setiap koperasi beroperasi seluas kecamatan Jayakerta. Semua petani sekecamatan boleh menjadi anggota koperasi tersebut. 3. Setiap petani dapat mendaftar menjadi anggota pada lebih dari 1 koperasi, bahkan kelima koperasi sekaligus. 4. Kelompok tani dan Gapoktan tidak dihapus, karena menjadi mitra koperasi, yang berhubungan dengan prinsip bisnis. Misal: kelompok tani akan mendapat fee jika membantu koperasi dalam membeli (off taker) gabah dari petani 5. Lima koperasi sekunder nanti akan dipayungi oleh satu koperasi SEKUNDER, minimal setelah 3 tahun = tahun 2023. 6. Koperasi sekunder = holding company = KORPORASI
  • 40. Berapa potensi bisnis pertanian Kec Jayakerta? 40 Komoditas On farm (Rp) Off farm hulu (Rp) Off farm hilir (Rp) 1. Padi 152 milyar 16,3 milyar 36,9 milyar 2. Itik 5,1 milyar 1,7 milyar 11,5 milyar 3. Hortikultura …. …. … Total pendapatan (per tahun) 157, 1 milyar 18,0 milyar 48,4 milyar Rata-rata pendapatan petani (Rp/orang/bulan) 1,39 juta 0,27 juta 0,73 juta Data dasar: Luas sawah = 3.018 ha, IP padi = 200%, Produktivitas = 6 ton/ha, Harga GKP = Rp 4.200/kg, Jumlah petani pemilik dan penggarap = 4000 orang, buruh tani = 1.500 orang, total petani = 5.500 orang Potensi peningkatan pendapatan petani = 72 %
  • 41. Contoh kuesioner: 41  Kueioner pengukuran kapasitas kelembagaan agribisnis (institutional assessment tool) =  https://www.slideshare.net/syahyuti /institutional-assessment-tool-yuti  Kuesioner penilaian tingkat kemajuan organisasi petani (organization assessment tool) =  https://www.slideshare.net/syahyuti /organization-assessment-tool-yuti