SlideShare a Scribd company logo
1 of 24
Komunikator politik
who
 Komunikator politik adalah orang atau
sekelompok orang yg menyampaikan pesan
politik, biasanya berkaitan dgn kekuasaan
pemerintah, kebijakan pemerintah, aturan
pemerintah, kewenangan pemerintah,
bertujuan untuk mempengaruhi khalayak
baik itu verbal atau non verbal.
who
 Dan Nimo, kita semua = komunikator politik: keluhan
tukang ojek terhadap kenaikan harga BBM, obrolan
mahasiswa di kelas, presiden membuat kebijakan publik.
 Komonikator politik tdk hanya disandang mrk yg
mempunyai nama besar, juga yg tdk mempunyai nama
sekalipun.
 Komonikator politik mempunyai wilayah masing-masing
sebagaimana peran mereka dgn jangkaunya.
 Ada beberapa indikasi yg dianggap bisa mempengaruhi
publik.
KOMUNIKATOR UTAMA
DALAM POLITIK
 Menurut Dan Nimmo (1989)
1. Politikus
Politikus sbg komunikator politik, pasti pemegang
pemerintahan strategis.
= Orang yg bercita-cita utk/memegang
jabatan pemerintah, tdk peduli apakah
mereka dipilih, ditunjuk, atau pejabat karier,
dan tidak mengindahkan apakah jabatan itu
eksekutif, legislatif, atau yudikatif.
Daniel Katz (dalam Nimmo, 1989), dua hal berbeda
berkenaan dgn sumber kejuangan kepentingan
politikus pada proses politik.
1. Politikus ideolog
Orang yg dlm proses politik lbh
memperjuangkan kepentingan
bersama/publik. Mereka tdk begitu terpusat
perhatiannya kpd mendesakkan tuntutan
langganan/kelompoknya. Mereka lbh
menyibukkan dirinya utk menetapkan tujuan
kebijakan yg lbh luas, mengusahkan reformasi,
bahkan mendukung perubahan revolusioner,
jika hal ini mendatangkan kebaikan lbh2 bg
bangsa & negara.
Politikus partisan
 Orang yg dlm proses
politik lbh
memperjuangan
kepentingan
langganan/
kelompoknya.
Politikus utama
Adalah orang yg bertindak sbg komunikator politik yg
menentukan dlm pemerintah Indonesia:
- Pejabat Legislatif (presiden, menteri, gubernur, dsb.)
- Pejabat eksekutif (ketua MPR, Ketua DPR/DPD,
Ketua Fraksi, Anggota DPR/DPD, dsb.);
- Pejabat yudikatif (Ketua/anggota Mahkamah Agung,
Ketua/anggota Mahkamah Konstitusi, Jaksa Agung,
jaksa, dsb.).
2. Profesional
Profesional = manipulator/makelar
simbol menghubungkan pemimpin satu
sama lainnya. 
Jurnalis : karyawan organisasi berita (mass
media) menghubungkan segala berita kepada
khalayak. Jurnalis mempunyai urgent role
dalam mempengaruhi opini publik.
Promotor politik : Tokoh masyarakat, Pejabat informasi
publik, personal periklanan, Sekretaris kepresidenan.
3. Aktivis
Mempunyai peran penting
mempengaruhi opini
publik.
 Juru bicara, walaupun
tdk mempunyai cita-cita
politik yg real seperti
politikus, ttp mereka
cukup terlibat dalam
politik maupun
komunikasi, sehingga bisa
disebut Aktivis Politik.
Kekuatan komunikator
politik
 Mengkonstruksi opini publik.
 Ikatan emosional kuat dgn publik.
 Dalam komunikator politik, jangan pernah bicara
substansi ataupun kualitas ttp kita perlu tahu,
siapa yang menjadi komunikator.
Bandingkan dengan Jurnalis !
political level
 Dalam Kontek Indonesia msh sebatas cultural
politic.
 Dipengaruhi tingkat pendidikan (educational
level) masih rendah & belum merata.
Komunikator politik yg berpengaruh (Who)
Cultural politic
rasional politic
 bisa diaplikasikan di negara-negara maju. Bahkan di AS sbg
negara maju sdh rasional politic ttp msh aja ada sentimen
(primordialisme, rasisme).
Contoh: Faith – Pemilu Obama.
 Primordialisme = perasaan kesukuan yg berlebihan
 Rasisme = sistem kepercayaan/doktrin bhw perbedaan
biologis melekat pada ras manusia bhw ras ttt lbh superior
dan memiliki hak utk mengatur yg lainnya.
 Faith = a strong belief in a supernatural power or powers that
control human destiny
Indonesia &
Pengaruh
komunikator
poitik?
?
Komunikator Politik Sebagai Pemimpin Politik
Jurnalis sbg Pemimpin Politik ?
Artis sbg Pemimpin Politik?
Tipe Pemimpin
1. Pemimpin yang berorientasikan tugas.
Dalam hal ini pemimpin menetapkan dan bekerja untuk
mencapai prestasi atau tujuan kelompok, mengorganisasi
agar pekerjaan dapat diselesaikan dengan misalnya
membentuk panitia dan hubungan atasan – bawahan,
memikirkan jadwal dan batas waktu, dan sebagainya.
2. Pemimpin yang berorientasikan orang, sosial atau
emosi.
Dalam hal ini pemimpin lebih cenderung memberikan
perhatian terhadap hal - hal yang berkaitan dengan
keinginan dan kebutuhan pengikut, penciptaan hubungan
pribadi yang hangat, pengembangan rasa saling percaya,
pengasuhan kerja sama, dan pencapaian solidaritas sosial.
Indonesia & Pengaruh komunikator
poitik
 Di Indonesia masih sulit bagi kandidat yang belum
cukup familiar untuk mendobrak jendela kepresidenan,
bahkan politikus muda masih dipertanyakan meskipun
secara realitas tidak kalah dengan kaum tua. Sempat
juga terlontar isu politik Jawa masih membayangi politik
Indonesia. Pengaruh komunikator politik begitu
kuatnya, seakan-akan suara satu juta orang pun belum
bisa menandingi suara satu komunikator politik. Maka,
kita Jangan sekali-kali bertanya isi dari pembicarannya
tetapi tanya siapa yang berbicara.
Pemimpin organisasi & pemimpin simbolik
dalam politik
1. Pemimpin Organisasi
Karena posisi yg diduduki mereka di dlm struktur
sosial/kelompok terorganisasi yg ditetapkan dgn jelas.
Diluar itu sering kali mrk tdk banyak artinya.
2. Pemimpin Simbolik
Karena arti yg ditemukan org di dlm dirinya sbg
manusia, kepribadian, tokoh ternama, dsb. Jd, bkn krn
posisinya sec. struktural dlm suatu organisasi.
Citra rakyat tentang komunikator
politik dan pemimpin politik
1. Berkaitan dengan peran (pengalaman & latar
belakang, dsb bertalian dgn pelaksanaan pekerjaan
yg berorientasikan tugas.
2. Berkaitan dengan gaya (kejujuran, itelenjensi,
penampilan fisik dsb) serta keterampilan sbg aktor
drama (bagaimana ia tampak dalam penampilan
pribadi, penyajian televisi, debat ,dsb).
Keuntungan Utama Pemimpin-Dipimpin
1. Keuntungan material
pekerjaan, pajak, kontrak pemerintah, perbaikan
jalan, perumahan, tingkat harga dan upah dsb.
2. Keuntungan solidaritas
ganjaran sosial (sosialisasi, persahabatan, kesadaran
status, identifikasi kelompok, keramahan, dan
kegembiraan)
3. Keuntungan ekspresif
Tindakan (ungkapan kepentingan/nilai)
Komponen yang juga harus ada di dalam komunikator
yaitu sebagai berikut :
 Kredibilitas
 Daya tarik
 Kesamaan
 Power
· Kekuatan komunikator
politik
 Daya tarik tersendiri dalam mengkonstruksi opini
publik.
 lebih menekankan gaya daripada mutu
 mencari ikatan emosional di antara mereka sendiri dan yang berusaha untuk
mendapatkan dukungan mereka.
 1. Kredibilitas (Kepercayaan) : Keahlian sumber kepercayaan itu sendiri memiliki
indikator-indikator antara lain tidak memihak, jujur, memiliki integritas, mampu,
bijaksana, mempunyai kesungguhan dan simpatik.
 Daya tarik
 Daya tarik seorang komunikator bisa terjadi karena penampilan fisik, gaya bicara, sifat
pribadi, keakraban, kinerja, keterampilan komunikasi dan perilakunya.
 3. Kesamaan
 Sumber disukai oleh audience bisa jadi karena sumber tersebut mempunyai kesamaan
dalam hal kebutuhan, harapan dan perasaan.
 4. Power
 Power, menurut Petty (1996) adalah “the extent to which the source can administer
rewards or punishment.” Sumber yang mempunyai power, menurutnya, akan lebih efektif
dalam penyampaian pesan dan penerimaannya daripada sumber yang kurang atau tidak
KOMUNIKASI POLITIK - Who Komunikator Politik

More Related Content

What's hot

Bentuk bentuk komunikasi internasional
Bentuk bentuk komunikasi internasionalBentuk bentuk komunikasi internasional
Bentuk bentuk komunikasi internasionalUniversity of Andalas
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikmankoma2013
 
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasiPeranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasiMuchlis Soleiman
 
Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)
Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)
Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)Nida Sabila Rafa
 
Psikologi Komunikasi: Kuliah Pengantar
Psikologi Komunikasi: Kuliah PengantarPsikologi Komunikasi: Kuliah Pengantar
Psikologi Komunikasi: Kuliah PengantarSeta Wicaksana
 
komunikasi politik sbg bidang studi baru
komunikasi politik sbg bidang studi barukomunikasi politik sbg bidang studi baru
komunikasi politik sbg bidang studi baruiwan setiawan
 
mengenal komunikasi internasional
mengenal komunikasi internasionalmengenal komunikasi internasional
mengenal komunikasi internasionalgilang muharam
 
Materi 5 komunikasi kelompok
Materi 5 komunikasi kelompokMateri 5 komunikasi kelompok
Materi 5 komunikasi kelompokgoldo tapy koro
 
Sejarah Public Relation
Sejarah Public Relation Sejarah Public Relation
Sejarah Public Relation LBB. Mr. Q
 
Teori Dialektika Relasional
Teori Dialektika RelasionalTeori Dialektika Relasional
Teori Dialektika Relasionalmankoma2013
 
Stand Point Theory
Stand Point TheoryStand Point Theory
Stand Point Theorymankoma2012
 
Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)
Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)
Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)Jaya Purnama
 
Makalah Psikologi komunikator dan psikologi pesan
Makalah Psikologi komunikator dan psikologi pesanMakalah Psikologi komunikator dan psikologi pesan
Makalah Psikologi komunikator dan psikologi pesanLingga - Universitas Riau
 
Komunikasi dalam Perspektif Lokalitas Indonesia
Komunikasi dalam Perspektif Lokalitas IndonesiaKomunikasi dalam Perspektif Lokalitas Indonesia
Komunikasi dalam Perspektif Lokalitas IndonesiaErwin Rasyid
 

What's hot (20)

komunikasi kelompok
komunikasi kelompokkomunikasi kelompok
komunikasi kelompok
 
KOMUNIKATOR POLITIK.pptx
KOMUNIKATOR POLITIK.pptxKOMUNIKATOR POLITIK.pptx
KOMUNIKATOR POLITIK.pptx
 
Bentuk bentuk komunikasi internasional
Bentuk bentuk komunikasi internasionalBentuk bentuk komunikasi internasional
Bentuk bentuk komunikasi internasional
 
Komunikasi satu tahap
Komunikasi satu tahapKomunikasi satu tahap
Komunikasi satu tahap
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermik
 
83323855 komunikasi-politik
83323855 komunikasi-politik83323855 komunikasi-politik
83323855 komunikasi-politik
 
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasiPeranan opinion leader dalam proses komunikasi
Peranan opinion leader dalam proses komunikasi
 
Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)
Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)
Teori pertimbangan sosial (social judgement theory)
 
Psikologi Komunikasi: Kuliah Pengantar
Psikologi Komunikasi: Kuliah PengantarPsikologi Komunikasi: Kuliah Pengantar
Psikologi Komunikasi: Kuliah Pengantar
 
Bab 9 teori komunikasi
Bab 9 teori komunikasiBab 9 teori komunikasi
Bab 9 teori komunikasi
 
komunikasi politik sbg bidang studi baru
komunikasi politik sbg bidang studi barukomunikasi politik sbg bidang studi baru
komunikasi politik sbg bidang studi baru
 
mengenal komunikasi internasional
mengenal komunikasi internasionalmengenal komunikasi internasional
mengenal komunikasi internasional
 
Materi 5 komunikasi kelompok
Materi 5 komunikasi kelompokMateri 5 komunikasi kelompok
Materi 5 komunikasi kelompok
 
Teknologi Komunikasi
Teknologi KomunikasiTeknologi Komunikasi
Teknologi Komunikasi
 
Sejarah Public Relation
Sejarah Public Relation Sejarah Public Relation
Sejarah Public Relation
 
Teori Dialektika Relasional
Teori Dialektika RelasionalTeori Dialektika Relasional
Teori Dialektika Relasional
 
Stand Point Theory
Stand Point TheoryStand Point Theory
Stand Point Theory
 
Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)
Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)
Chapter 21 ppt (critical theory of communication in organizations)
 
Makalah Psikologi komunikator dan psikologi pesan
Makalah Psikologi komunikator dan psikologi pesanMakalah Psikologi komunikator dan psikologi pesan
Makalah Psikologi komunikator dan psikologi pesan
 
Komunikasi dalam Perspektif Lokalitas Indonesia
Komunikasi dalam Perspektif Lokalitas IndonesiaKomunikasi dalam Perspektif Lokalitas Indonesia
Komunikasi dalam Perspektif Lokalitas Indonesia
 

Viewers also liked

Pengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikPengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikBaban Sarbana
 
Politics and The Media at the era of Social Media
Politics and The Media at the era of Social MediaPolitics and The Media at the era of Social Media
Politics and The Media at the era of Social MediaPablo Rivero
 
Emerging Mobile Internets:  New Communication Politics, Policy & Citizenship
Emerging Mobile Internets: New Communication Politics, Policy & CitizenshipEmerging Mobile Internets: New Communication Politics, Policy & Citizenship
Emerging Mobile Internets:  New Communication Politics, Policy & Citizenship Fiona Martin
 
Contoh makalah-komunikasi-politik
Contoh makalah-komunikasi-politikContoh makalah-komunikasi-politik
Contoh makalah-komunikasi-politikTerminal Purba
 
New Politics Communication Agency
New Politics Communication AgencyNew Politics Communication Agency
New Politics Communication AgencyGimi Fjolla
 
KOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik Kontemporer
KOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik KontemporerKOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik Kontemporer
KOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik KontemporerDiana Amelia Bagti
 
Pengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikPengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi Politikdunianyamaya
 
Publik speaking daremantep sudarman
Publik speaking daremantep sudarmanPublik speaking daremantep sudarman
Publik speaking daremantep sudarmandareman sudarman
 
Kepemimpinan, politik dalam perpekstif islam
Kepemimpinan, politik dalam perpekstif islamKepemimpinan, politik dalam perpekstif islam
Kepemimpinan, politik dalam perpekstif islamPEMPROP JABAR
 
Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...
Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...
Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...Kanaidi ken
 
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrismesosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrismeSurya Ardi
 
3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication
3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication
3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_CommunicationKanaidi ken
 
Pelatihan advokasi
Pelatihan advokasi Pelatihan advokasi
Pelatihan advokasi Bagus Utomo
 
Kepemimpinan (Leadership)
Kepemimpinan (Leadership)Kepemimpinan (Leadership)
Kepemimpinan (Leadership)Ayah Abeeb
 
Leadership in communication ppt
Leadership in communication pptLeadership in communication ppt
Leadership in communication pptJyoti Bisht
 
Powerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasiPowerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasiconesti08com
 

Viewers also liked (18)

Pengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikPengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi Politik
 
Politics and The Media at the era of Social Media
Politics and The Media at the era of Social MediaPolitics and The Media at the era of Social Media
Politics and The Media at the era of Social Media
 
Emerging Mobile Internets:  New Communication Politics, Policy & Citizenship
Emerging Mobile Internets: New Communication Politics, Policy & CitizenshipEmerging Mobile Internets: New Communication Politics, Policy & Citizenship
Emerging Mobile Internets:  New Communication Politics, Policy & Citizenship
 
Komunikasi presentasi
Komunikasi presentasiKomunikasi presentasi
Komunikasi presentasi
 
Contoh makalah-komunikasi-politik
Contoh makalah-komunikasi-politikContoh makalah-komunikasi-politik
Contoh makalah-komunikasi-politik
 
New Politics Communication Agency
New Politics Communication AgencyNew Politics Communication Agency
New Politics Communication Agency
 
KOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik Kontemporer
KOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik KontemporerKOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik Kontemporer
KOMUNIKASI POLITIK - Komunikator Politik Kontemporer
 
Pengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi PolitikPengantar Komunikasi Politik
Pengantar Komunikasi Politik
 
Publik speaking daremantep sudarman
Publik speaking daremantep sudarmanPublik speaking daremantep sudarman
Publik speaking daremantep sudarman
 
Kepemimpinan, politik dalam perpekstif islam
Kepemimpinan, politik dalam perpekstif islamKepemimpinan, politik dalam perpekstif islam
Kepemimpinan, politik dalam perpekstif islam
 
Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...
Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...
Effective COMMUNICATION Skill & Successfully MOTIVATING PEOPLE Training (Pema...
 
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrismesosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
sosiologi Primordialisme dan etnosentrisme
 
3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication
3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication
3. Effective SERVICE EXCELLENCE Training_Communication
 
Pelatihan advokasi
Pelatihan advokasi Pelatihan advokasi
Pelatihan advokasi
 
Konflik Antar Suku (Presentasi)
Konflik Antar Suku (Presentasi)Konflik Antar Suku (Presentasi)
Konflik Antar Suku (Presentasi)
 
Kepemimpinan (Leadership)
Kepemimpinan (Leadership)Kepemimpinan (Leadership)
Kepemimpinan (Leadership)
 
Leadership in communication ppt
Leadership in communication pptLeadership in communication ppt
Leadership in communication ppt
 
Powerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasiPowerpoint komunikasi
Powerpoint komunikasi
 

Similar to KOMUNIKASI POLITIK - Who Komunikator Politik

Similar to KOMUNIKASI POLITIK - Who Komunikator Politik (20)

Modul p kn kelas xi
Modul p kn kelas xiModul p kn kelas xi
Modul p kn kelas xi
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
babansarbanadkknimmo1komunikatorpesanmedia-161004143347.pdf
babansarbanadkknimmo1komunikatorpesanmedia-161004143347.pdfbabansarbanadkknimmo1komunikatorpesanmedia-161004143347.pdf
babansarbanadkknimmo1komunikatorpesanmedia-161004143347.pdf
 
Materi pkn smk kelas xi semester 1
Materi pkn smk kelas xi semester 1Materi pkn smk kelas xi semester 1
Materi pkn smk kelas xi semester 1
 
komunikasipolitik-140922194241-phpapp02.pdf
komunikasipolitik-140922194241-phpapp02.pdfkomunikasipolitik-140922194241-phpapp02.pdf
komunikasipolitik-140922194241-phpapp02.pdf
 
Bab 1 budaya_politik
Bab 1 budaya_politikBab 1 budaya_politik
Bab 1 budaya_politik
 
2971189.ppt
2971189.ppt2971189.ppt
2971189.ppt
 
8.Bab II Materi
8.Bab II Materi8.Bab II Materi
8.Bab II Materi
 
Budaya Politik
Budaya PolitikBudaya Politik
Budaya Politik
 
Materi pkn kelas 11
Materi pkn kelas 11Materi pkn kelas 11
Materi pkn kelas 11
 
Bab 1 kelas xi
Bab 1 kelas xiBab 1 kelas xi
Bab 1 kelas xi
 
Pelaku dan Pesan Kampanye
Pelaku dan Pesan KampanyePelaku dan Pesan Kampanye
Pelaku dan Pesan Kampanye
 
Pelaku dan Pesan Kampanye
Pelaku dan Pesan KampanyePelaku dan Pesan Kampanye
Pelaku dan Pesan Kampanye
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
 
Standar kompetensi
Standar kompetensiStandar kompetensi
Standar kompetensi
 
komunikasi-politik.ppt
komunikasi-politik.pptkomunikasi-politik.ppt
komunikasi-politik.ppt
 
Makalah sistem politik di indonesia
Makalah sistem politik di indonesiaMakalah sistem politik di indonesia
Makalah sistem politik di indonesia
 
Makalah sistem politik di indonesia
Makalah sistem politik di indonesiaMakalah sistem politik di indonesia
Makalah sistem politik di indonesia
 
KOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptx
KOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptxKOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptx
KOMUNIKATOR POLITIK ( AKTOR POLITIK).pptx
 
Makalah sistem politik di indonesia
Makalah sistem politik di indonesiaMakalah sistem politik di indonesia
Makalah sistem politik di indonesia
 

More from Diana Amelia Bagti

KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi Sosial
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi SosialKAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi Sosial
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi SosialDiana Amelia Bagti
 
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif Gender
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif GenderKAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif Gender
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif GenderDiana Amelia Bagti
 
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan Jurnalistik
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan JurnalistikKAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan Jurnalistik
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan JurnalistikDiana Amelia Bagti
 
ILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & Media
ILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & MediaILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & Media
ILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & MediaDiana Amelia Bagti
 
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)Diana Amelia Bagti
 
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)Diana Amelia Bagti
 
ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)Diana Amelia Bagti
 
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)Diana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur KreatifCREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur KreatifDiana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Thinking Skills
CREATIVE THINKING - Thinking SkillsCREATIVE THINKING - Thinking Skills
CREATIVE THINKING - Thinking SkillsDiana Amelia Bagti
 
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)Diana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Grammar Tenses
CREATIVE THINKING - Grammar TensesCREATIVE THINKING - Grammar Tenses
CREATIVE THINKING - Grammar TensesDiana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)Diana Amelia Bagti
 
CRAETIVE THINKING - English & Journalism
CRAETIVE THINKING - English & JournalismCRAETIVE THINKING - English & Journalism
CRAETIVE THINKING - English & JournalismDiana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Critical Thinking
CREATIVE THINKING - Critical ThinkingCREATIVE THINKING - Critical Thinking
CREATIVE THINKING - Critical ThinkingDiana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Creativity
CREATIVE THINKING - CreativityCREATIVE THINKING - Creativity
CREATIVE THINKING - CreativityDiana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)
CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)
CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)Diana Amelia Bagti
 
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)Diana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)Diana Amelia Bagti
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)Diana Amelia Bagti
 

More from Diana Amelia Bagti (20)

KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi Sosial
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi SosialKAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi Sosial
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Media Film sbg Konstruksi dan Representasi Sosial
 
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif Gender
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif GenderKAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif Gender
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Jurnalisme Sensitif Gender
 
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan Jurnalistik
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan JurnalistikKAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan Jurnalistik
KAPITA SELEKTA PEMBERITAAN - Filsafat dan Jurnalistik
 
ILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & Media
ILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & MediaILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & Media
ILMU BUDAYA - Budaya, Komunikasi & Media
 
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (3)
 
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (2)
 
ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Media, Masyarakat & Budaya (1)
 
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)
ILMU BUDAYA - Komunikasi Antar Budaya (1)
 
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur KreatifCREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
CREATIVE THINKING - Unsur Unsur Kreatif
 
CREATIVE THINKING - Thinking Skills
CREATIVE THINKING - Thinking SkillsCREATIVE THINKING - Thinking Skills
CREATIVE THINKING - Thinking Skills
 
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (7)
 
CREATIVE THINKING - Grammar Tenses
CREATIVE THINKING - Grammar TensesCREATIVE THINKING - Grammar Tenses
CREATIVE THINKING - Grammar Tenses
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (6)
 
CRAETIVE THINKING - English & Journalism
CRAETIVE THINKING - English & JournalismCRAETIVE THINKING - English & Journalism
CRAETIVE THINKING - English & Journalism
 
CREATIVE THINKING - Critical Thinking
CREATIVE THINKING - Critical ThinkingCREATIVE THINKING - Critical Thinking
CREATIVE THINKING - Critical Thinking
 
CREATIVE THINKING - Creativity
CREATIVE THINKING - CreativityCREATIVE THINKING - Creativity
CREATIVE THINKING - Creativity
 
CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)
CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)
CREATIVE THINKING - Creative Pictures (2)
 
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)
CRAETIVE THINKING - Creative Thinking (5)
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (4)
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (2)
 

Recently uploaded

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxmawan5982
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapsefrida3
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...Kanaidi ken
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASreskosatrio1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfCloverash1
 

Recently uploaded (20)

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docxTugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
Tugas 1 pembaruan dlm pembelajaran jawaban tugas tuton 1.docx
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genapDinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
Dinamika Hidrosfer geografi kelas X genap
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...PELAKSANAAN  + Link2 Materi TRAINING "Effective  SUPERVISORY &  LEADERSHIP Sk...
PELAKSANAAN + Link2 Materi TRAINING "Effective SUPERVISORY & LEADERSHIP Sk...
 
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPASaku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
aku-dan-kebutuhanku-Kelas 4 SD Mapel IPAS
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdfKelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
Kelompok 1_Karakteristik negara jepang.pdf
 

KOMUNIKASI POLITIK - Who Komunikator Politik

  • 2. who  Komunikator politik adalah orang atau sekelompok orang yg menyampaikan pesan politik, biasanya berkaitan dgn kekuasaan pemerintah, kebijakan pemerintah, aturan pemerintah, kewenangan pemerintah, bertujuan untuk mempengaruhi khalayak baik itu verbal atau non verbal.
  • 3. who  Dan Nimo, kita semua = komunikator politik: keluhan tukang ojek terhadap kenaikan harga BBM, obrolan mahasiswa di kelas, presiden membuat kebijakan publik.  Komonikator politik tdk hanya disandang mrk yg mempunyai nama besar, juga yg tdk mempunyai nama sekalipun.  Komonikator politik mempunyai wilayah masing-masing sebagaimana peran mereka dgn jangkaunya.  Ada beberapa indikasi yg dianggap bisa mempengaruhi publik.
  • 4. KOMUNIKATOR UTAMA DALAM POLITIK  Menurut Dan Nimmo (1989)
  • 5. 1. Politikus Politikus sbg komunikator politik, pasti pemegang pemerintahan strategis. = Orang yg bercita-cita utk/memegang jabatan pemerintah, tdk peduli apakah mereka dipilih, ditunjuk, atau pejabat karier, dan tidak mengindahkan apakah jabatan itu eksekutif, legislatif, atau yudikatif. Daniel Katz (dalam Nimmo, 1989), dua hal berbeda berkenaan dgn sumber kejuangan kepentingan politikus pada proses politik.
  • 6. 1. Politikus ideolog Orang yg dlm proses politik lbh memperjuangkan kepentingan bersama/publik. Mereka tdk begitu terpusat perhatiannya kpd mendesakkan tuntutan langganan/kelompoknya. Mereka lbh menyibukkan dirinya utk menetapkan tujuan kebijakan yg lbh luas, mengusahkan reformasi, bahkan mendukung perubahan revolusioner, jika hal ini mendatangkan kebaikan lbh2 bg bangsa & negara.
  • 7. Politikus partisan  Orang yg dlm proses politik lbh memperjuangan kepentingan langganan/ kelompoknya.
  • 8. Politikus utama Adalah orang yg bertindak sbg komunikator politik yg menentukan dlm pemerintah Indonesia: - Pejabat Legislatif (presiden, menteri, gubernur, dsb.) - Pejabat eksekutif (ketua MPR, Ketua DPR/DPD, Ketua Fraksi, Anggota DPR/DPD, dsb.); - Pejabat yudikatif (Ketua/anggota Mahkamah Agung, Ketua/anggota Mahkamah Konstitusi, Jaksa Agung, jaksa, dsb.).
  • 9. 2. Profesional Profesional = manipulator/makelar simbol menghubungkan pemimpin satu sama lainnya.  Jurnalis : karyawan organisasi berita (mass media) menghubungkan segala berita kepada khalayak. Jurnalis mempunyai urgent role dalam mempengaruhi opini publik. Promotor politik : Tokoh masyarakat, Pejabat informasi publik, personal periklanan, Sekretaris kepresidenan.
  • 10. 3. Aktivis Mempunyai peran penting mempengaruhi opini publik.  Juru bicara, walaupun tdk mempunyai cita-cita politik yg real seperti politikus, ttp mereka cukup terlibat dalam politik maupun komunikasi, sehingga bisa disebut Aktivis Politik.
  • 11. Kekuatan komunikator politik  Mengkonstruksi opini publik.  Ikatan emosional kuat dgn publik.  Dalam komunikator politik, jangan pernah bicara substansi ataupun kualitas ttp kita perlu tahu, siapa yang menjadi komunikator. Bandingkan dengan Jurnalis !
  • 12. political level  Dalam Kontek Indonesia msh sebatas cultural politic.  Dipengaruhi tingkat pendidikan (educational level) masih rendah & belum merata. Komunikator politik yg berpengaruh (Who) Cultural politic
  • 13. rasional politic  bisa diaplikasikan di negara-negara maju. Bahkan di AS sbg negara maju sdh rasional politic ttp msh aja ada sentimen (primordialisme, rasisme). Contoh: Faith – Pemilu Obama.  Primordialisme = perasaan kesukuan yg berlebihan  Rasisme = sistem kepercayaan/doktrin bhw perbedaan biologis melekat pada ras manusia bhw ras ttt lbh superior dan memiliki hak utk mengatur yg lainnya.  Faith = a strong belief in a supernatural power or powers that control human destiny
  • 15. Komunikator Politik Sebagai Pemimpin Politik Jurnalis sbg Pemimpin Politik ? Artis sbg Pemimpin Politik?
  • 16. Tipe Pemimpin 1. Pemimpin yang berorientasikan tugas. Dalam hal ini pemimpin menetapkan dan bekerja untuk mencapai prestasi atau tujuan kelompok, mengorganisasi agar pekerjaan dapat diselesaikan dengan misalnya membentuk panitia dan hubungan atasan – bawahan, memikirkan jadwal dan batas waktu, dan sebagainya. 2. Pemimpin yang berorientasikan orang, sosial atau emosi. Dalam hal ini pemimpin lebih cenderung memberikan perhatian terhadap hal - hal yang berkaitan dengan keinginan dan kebutuhan pengikut, penciptaan hubungan pribadi yang hangat, pengembangan rasa saling percaya, pengasuhan kerja sama, dan pencapaian solidaritas sosial.
  • 17. Indonesia & Pengaruh komunikator poitik  Di Indonesia masih sulit bagi kandidat yang belum cukup familiar untuk mendobrak jendela kepresidenan, bahkan politikus muda masih dipertanyakan meskipun secara realitas tidak kalah dengan kaum tua. Sempat juga terlontar isu politik Jawa masih membayangi politik Indonesia. Pengaruh komunikator politik begitu kuatnya, seakan-akan suara satu juta orang pun belum bisa menandingi suara satu komunikator politik. Maka, kita Jangan sekali-kali bertanya isi dari pembicarannya tetapi tanya siapa yang berbicara.
  • 18. Pemimpin organisasi & pemimpin simbolik dalam politik 1. Pemimpin Organisasi Karena posisi yg diduduki mereka di dlm struktur sosial/kelompok terorganisasi yg ditetapkan dgn jelas. Diluar itu sering kali mrk tdk banyak artinya. 2. Pemimpin Simbolik Karena arti yg ditemukan org di dlm dirinya sbg manusia, kepribadian, tokoh ternama, dsb. Jd, bkn krn posisinya sec. struktural dlm suatu organisasi.
  • 19. Citra rakyat tentang komunikator politik dan pemimpin politik 1. Berkaitan dengan peran (pengalaman & latar belakang, dsb bertalian dgn pelaksanaan pekerjaan yg berorientasikan tugas. 2. Berkaitan dengan gaya (kejujuran, itelenjensi, penampilan fisik dsb) serta keterampilan sbg aktor drama (bagaimana ia tampak dalam penampilan pribadi, penyajian televisi, debat ,dsb).
  • 20. Keuntungan Utama Pemimpin-Dipimpin 1. Keuntungan material pekerjaan, pajak, kontrak pemerintah, perbaikan jalan, perumahan, tingkat harga dan upah dsb. 2. Keuntungan solidaritas ganjaran sosial (sosialisasi, persahabatan, kesadaran status, identifikasi kelompok, keramahan, dan kegembiraan) 3. Keuntungan ekspresif Tindakan (ungkapan kepentingan/nilai)
  • 21. Komponen yang juga harus ada di dalam komunikator yaitu sebagai berikut :  Kredibilitas  Daya tarik  Kesamaan  Power
  • 22. · Kekuatan komunikator politik  Daya tarik tersendiri dalam mengkonstruksi opini publik.
  • 23.  lebih menekankan gaya daripada mutu  mencari ikatan emosional di antara mereka sendiri dan yang berusaha untuk mendapatkan dukungan mereka.  1. Kredibilitas (Kepercayaan) : Keahlian sumber kepercayaan itu sendiri memiliki indikator-indikator antara lain tidak memihak, jujur, memiliki integritas, mampu, bijaksana, mempunyai kesungguhan dan simpatik.  Daya tarik  Daya tarik seorang komunikator bisa terjadi karena penampilan fisik, gaya bicara, sifat pribadi, keakraban, kinerja, keterampilan komunikasi dan perilakunya.  3. Kesamaan  Sumber disukai oleh audience bisa jadi karena sumber tersebut mempunyai kesamaan dalam hal kebutuhan, harapan dan perasaan.  4. Power  Power, menurut Petty (1996) adalah “the extent to which the source can administer rewards or punishment.” Sumber yang mempunyai power, menurutnya, akan lebih efektif dalam penyampaian pesan dan penerimaannya daripada sumber yang kurang atau tidak