SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
1
Tugas Individu Issu Terkini Pariwisata
TANGGAL: 20 JANUARI 2011 JUDUL TUGAS:
Konsep dan Trend Health and Wellness
Tourism
NAMA KARYASISWA:
I GUSTI BAGUS RAI UTAMA
DOSEN PENILAI:
DR. IR. A.A.G. SURYAWAN W, MSC
NIM. 1090771010 PROGRAM: PPS S3 PARIWISATA
UNUD
Konsep dan Trend Health and Wellness Tourism
Abstrak
Di tengah rutinitas dan kesibukan, manusia berusaha ingin keluar dari
rutinitas dengan mengadakan perjalanan untuk mendapatkan kesehatan dan
kebugaran, baik yang dilakukan di negaranya sendiri maupun lintas Negara.
Bagi masyarakat modern, terapi kesehatan dan juga sarana untuk
memanjakan diri menjadi suatu kebutuhan bahkan telah menjadi trend saat
ini, termasuk juga langganan datang ke Spa atau therapy untuk memulihkan
tubuh dari rasa lelah menjadi gaya hidup masyarakat dan semakin
berkembang pesat.
Wellness tourism adalah sebuah produk berupa jasa pariwisata yang
dapat dikembangkan atau dikreasikan ragamnya sesuai dengan kondisi
sebuah destinasi baik dari sisi sosial maupun lingkungan pada sebuah
destinasi atau kawasan.
Aktualiasi diri seiring dengan peningkatan kesejahteraan hidup manusia
juga mendorong terciptanya gaya hidup “lifestyle” modern, kecenderungan
ingin tampil beda dengan tubuh yang senantiasa segar dan sehat, dan health
and wellness tourism berkembang seiring dengan adanya permintaan
diimbangi beragam jenis produknya, telah mendorong pesatnya tingkat
persaingan antara supplier atau penyedia jasa.
Keyword: lifestyle, health, wellness, tourism, leisure, gaya hidup, spa,
therapy, modern
2
Latar Belakang
Menurut teori kebutuhan Maslow, dimana kebutuhan menusia bukanlah hanya
sekedar kebutuhan dasar saja namun lebih daripada itu, manusia juga membutuhkan
rasa aman, pengakuan sosial, merindukan sebuah penghargaan, menginginkan sebuah
prestasi dan akhirnya ingin melakukan aktualisasi diri.
I have travelled so much because travel has enabled me to arrive at
unknown places within my clouded self . (Sir Laurens Van der Post,
quoted in 1994:99)
Jika sebagian besar manusia tidak dapat mewujudkan pemenuhan kebutuhan
psikologisnya, itu semua karena keterpaksaan semata, bukan dari hati nurani seorang
manusia, artinya kebutuhan manusia itu memang menjadi hasrat semua manusia di
dunia ini. Pada segmen kebutuhan psikologis ini, leisure activities memegang
peranan pentingnya.
Sependapat dengan Cohen tentang tipologi pelaku leisure (dalam Pitana:2005)
dimana pelaku leisure dapat dibedakan menjadi lima kelompok utama, yakni:
1. Existensial: Mereka adalah pelarian dari rutinitas kehidupan sehari hari,
mereka bergabung pada kelompok pencari aktivitas leisure yang bersifat
spiritual.
2. Experimental: Mereka mencari gaya hidup yang berbeda, sangat extreme dari
kehidupannya sehari-hari.
3. Experiental: Mereka mencari makna hidupnya pada komunitas yang berbeda
dan membandingkannya, pencarian sebuah pengalaman dari budaya yang
berbeda.
3
4. Diversionary: Mereka yang berlari dari kehidupan rutin, mencari penyegaran
tubuh maupun mental “refress”.
5. Recreational: Mereka yang melakukan kegiatan leisure sebagai bagian untuk
menghibur diri atau relaksasi.
Pendapat yang hampir sama mengacu pada teori motivasi seseorang melakukan
kegiatan leisure. Jika dilihat dari motivasi seseorang untuk melakukan kegiatan
leisure, McIntosh dan Murphy (dalam Pitana:2005), mengelompokkannya kedalam
empat kelompok, yang terdiri dari:
1. Physical Motivation: Orang-orang “mereka” yang terdorong ber-leisure oleh
karena alasan fisik; relaksasi, kesehatan, kenyamanan, olahraga, santai dan
sebagainya.
2. Cultural Motivation: Mereka Ingin mengenang dan mengenal budaya lain,
mereka seolah-olah akan berada di dunia lain dalam kontek waktu atau
zaman.
3. Social Motivation: Mereka termotivasi oleh kegiatan sosial seperti
mengunjungi keluarga di kampung “pulang kampung” mengunjungi teman,
atau bahkan menjengung orang sakit.
4. Fantasy Motivation: Mereka yang berusaha mewujudkan sesuatu yang telah
atau sedang mereka hayalkan, berusaha lepas dari rutinitas kesehariannya.
Konseptual Model Health and Wellness Tourism
Menurut Kaspar (dalam Mueller dan Kaufmann , 2007), Wellness tourism
pada konsep bisnis pariwisata adalah sub bagian dari health tourism sederajat dengan
bisnis pariwisata lainnya. Heath tourism dikategorikan menjadi illness prevention
tourism dan spa/convalescence tourism. Health and wellness tourism termasuk pada
illness prevention tourism yang didalamnya terkategori menjadi jasa kesehatan dan
jasa kebugaran, lebih jelasnya dapat dilihat pada figure dibawah ini,
4
Figure: Demarcation of wellness tourism in terms of demand, (sumber:
Mueller, 2007)
Konsep di atas akan menjadi sangat penting jika wellness tourism dipahami
sebagai sebuah konsep ilmiah yang akan digali untuk dipelajari dan dikembangkan
menjadi konsep baru yang lebih relevan dari sisi permintaan maupun penawaran. Jika
dilihat dari sisi penawaran, wellness tourism adalah sebuah produk berupa jasa
pariwisata yang dapat dikembangkan atau dikreasikan ragamnya sesuai dengan
kondisi sebuah destinasi baik dari sisi sosial maupun lingkungan. Kaspar (dalam
Mueller dan Kaufmann , 2007)
Current trends towards “health and wellness” in Western society are
actively promoting values that emphasize a proactive approach where
individuals improve and maintain personal well being through a variety
of services and activities. In the words of a recent Canadian Tourism
Commission (CTC) advertising campaign, these activities “soothe the
soul and invigorate the mind.” (CTC, 2004)
5
Dari sisi permintaan, health and wellness tourism saat ini telah menjadi trend
masyarakat dunia untuk mewujudkan kebugaran dan kesehatan “health prevention”
dan mendapatkan kepuasan diri dan selanjutnya konsumen health and wellness
tourism tidak terbatas pada wisatawan asing saja tetapi telah menjadi “lifestyle”
khususnya masyarakat “konsumen” perkotaan dalam negeri (www.tpdco.org).
Perbedaan Medical dan Health Tourism
Health Tourism adalah perjalanan dengan motivasi kesehatan ( health
tourism) pada hakekatnya dilakukan sehubungan dengan kesehatan, seperti
pemeriksaan kesehatan (medical check-up), pemeliharaan, seperti mandi uap, mandi
lumpur, mandi air panas, pijat refleksi, pijat kebugaran dan spa yang dewasa ini
sedang marak di Indonesia, pengobatan, pemulihan dan selanjutnya. (Rogayah, 2007)
health-tourism dan medical-tourism adalah dua hal yang berbeda,
dimana health tourism dapat diartikan sebagai pariwisata kesehatan berupa perjalanan
untuk pemeliharaan dan atau pemulihan kesehatan yang pada hakekatnya dilakukan
oleh orang yang sehat, tidak menderita suatu penyakit, atau orang yang baru sembuh
dari perawatan. Sedangkan medical tourism lebih condong menyangkut tindakan
medik pengobatan (cure), operasi dan atau tindakan medik lainnya, yang dilakukan
terhadap penderita suatu penyakit atau kelainan kondisi kesehatannya.
6
“medical tourism, which focuses more on surgical procedures, health
tourism is a much broader concept centered mainly around resorts
designed to pamper or improve the body and relax the mind” Medical
tourism (also known as Health Tourism) is the practice of traveling
abroad to obtain healthcare services. (discovermedicaltourism, 2010)
Menurut Discovermedicaltourism (2000), medical tourism lebih terfokus
pada “surgical procedures” namun health tourism lebih banyak dihubungkan dengn
konsep sebuah resort yang dirancang untuk tujuan relaksasi, mencari ketenangan,
serta peningkatan kebugaran tubuh. Namun antara istilah medical dan health tourism
sebenarnya dianggap dua hal yang tidak jauh berbeda menurut anggapan para
konsumen atau wisatawan.
Jenis dan Bentuk Produk Health and Wellness Tourism
Menurut Kaspar (dalam Mueller dan Kaufmann , 2007), kebutuhan akan
produk health and wellness akan terus berkembang dan menjadi beragam tergantung
pada faktor sosial dan kepekaan lingkungan. Jika manusia masih memiliki rasa untuk
memanjangan diri “self responsibility” maka pasti akan membutuhkan jasa health
and wellness tersebut. Health and Wellness produk dapat dikategorikan pada
beberapa kelompok yakni; (1) mind mental activity/education, (2) health nutrion/diet,
(3) body physical fitness/beauty care, dan (4) relaxation rest/meditation. Lebih
jelasnya dapat digambarkan pada figure dibawah ini,
7
Figure1: Expanded wellness model 3, Wellness tourism is regarded as a sub-
category of health tourism (Kaspar, 2007)
Trend Health and WellnessTourism
Trend yang semakin meningkat bagi pertumbuhan dan perkembangan Health
and wellness Tourism tidak dapat diragukan lagi. Pada tingkat global dan regional
untuk health and wellness (medical service, leisure and recreation Spas, medical
surgical clinic, medical wellness centers or spa) tourism menyebar hampir merata di
beberapa kawasan seperti Eropa, Amerika, Asia, dan Australia serta Selandia Baru.
8
Figure International Analysis of Health and Wellness Assets. Source : Smith and
Puczk ó (2009)
Pada sisi lainnya, seperti nampak pada figure di atas, kebutuhan atau
permintaan akan destinasi yang alami dan mampu menjadi tempat untuk melakukan
“healing” atau penyembuhan justru menjadi trend yang merata hampir di semua
kawasan dunia.
Menurut Smith dan Puczk ó, (2009: p253) health and wellness tourism dapat
dikembangkan berdasarkan bahan-bahan atau asset yang telah tersedia pada suatu
destinasi (Existing assets for health and wellness tourism) dan atau diadakan
berdasarkan kebutuhan atau permintaan (Use of existing assets).
Yang termasuk dalam Existing assets for health and wellness tourism adalah
(1) Natural healing assets, (2) Indigenous healing traditions, (3) medical service, (4)
9
nature,dan (5) spiritual traditions. Sedangkan yang termasuk pada use existing assets
adalah (1) leisure and recreation spas, (2) medical/ therapeutic hotel/clinic spas, (3)
medical/surgical clinic or hospital, (4) medical wellness center or spas, (5)holistic
retreats, dan (6) Hotel and resort spa.
Natural healing asset tersebar hamper merata di beberaa kawasan seperti
Eropa Utara, Barat dan tengah, Eropa Selatan. Sementara pada kawasan Amerika
tersebar di dua kawasan yakni Amerika Tengah dan selatan. Begitu juga dengan
kawasan Afrika dan kawasan fasifik juga kaya dengan natural healing assets,
sementara di kawasan Timur tengah dan asia tenggara tidak termasuk dalam kawasan
yang kaya dengan natural healing asset kecuali asia timur jauh, hal ini dimungkinkan
karena pada saat penelitian ini dilakukan, ke dua kawasan tersebut belum
mengeksplorasi hal tersebut sebagai asset yang bisa dijadikan natural healing asset.
Indegenous Healing tradition menyebar merata di kawasan Amerika, Afrika,
Asia Tenggara dan timur jauh, dan kawasan fasifik. Kawasan Eropa justru dianggap
tidak memiliki indigenous healing tradition yang berarti hal ini mungkin saja terjadi
karena sebagaian besar kawasan ini telah tersentuh modernisasi yang hamper tidak
meninggalkan lagi unsure-unsur ketradisonalannya, sangat berbeda dengan kawasan
asia, fasifik, dan amerika yang masih sangat mudah ditemukan budaya indigenous
healing tradiosional seperti misalnya yoga di India, Tai Chi di China, pengobatan
alternative di Indonesia, dan sejenisnya.
10
Medical services menyebar hampir di semua kawasan kecuali di kawasan
fasifik, hal ini dimungkinkan karena kawasan fasifik terletak cukup jauh dari
kawasan-kawasan yang lainnya sehingga secara internasional kawasan fasifik tidak
sepopuler kawasan lainnya seperti eropa, amerika, dan asia.
Nature menyebar merata di seluruh kawasan kecuali di kawasan asia tenggara
dan eropa bagian tengah dan timur. khusus untuk kawasan asia tenggara belum
dianggap kawasan yang populer dengan sumber nature untuk asset health and
wellness tourism dimungkinkan belum dilakukan eksplorasi atau pengembangan
sumber nature untuk peruntukan bisnis health and wellness tourism.
Spritual Tradition hanya ditemukan pada kawasan asia tenggara dan asia
timur jauh hal ini dimungkinkan karena kawasan ini paling eksis dalam memelihara
budaya spiritual yang masih original atau lebih dikenal dengan spiritual tradition
seperti contohnya; penyembuhan dengan senam yoga, senam yang berbasis aliran Yin
dan Yang di China, dan sebagainya.
Sangat mengherankan, sebaran untuk use of existing assets justru menyebar
pada kawasan Asia tenggara dan asia timur jauh untuk semua jenisnya seperti; leisure
and recreation spa, terapi hotel spa and clinic, medical clinic and hospital, medical
wellness center and spa, holistic retreats, dan hotel and resorts spa. Hal yang sama
juga terdapat pada kawasan eropa selatan dan kawasan fasifik.
11
Health and Wellness di Indonesia
Sejauh ini, untuk perkembangan health and wellness tourism belum banyak
disadari sebagai potensi bisnis yang sangat potensial di Indonesia, padahal Indonesia
memiliki potensi yang sangat besar untuk ke dua jenis asset untuk pengembangan
health and wellness tourism tersebut.
Menurut Rogayah, (2007) hampir di setiap wilayah Indonesia dapat
ditemukan pariwisata kesehatan yang sudah dikembangkan; hal tersebut dapat
dipahami mengingat Indonesia merupakan kepulauan yang kaya akan alam dan
pegunungan yang tersebar baik di lima pulau terbesar di Indonesia maupun di beribu
pulau kecil lainnya. Namun sayang sekali data tentang keberadaan pariwisata
kesehatan yang belum dikembangkan dan masih sangat alami belum dapat diketahui
dengan pasti.
Tabel berikut menunjukan beberapa potensi health and wellness tourism atau
pariwisata kesehatan yang telah dikemas dan dikembangkan di Indonesia,
Nama Lokasi Jenis Penyakit
yang disembuhkan
Fasilitas yang
tersedia
1 Hot Spring Lau
Debuk-debuk
Sumatera
Utara
1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1. Kolam renang
2. Restaurant
3. Street vendour
4. Parking area
5. Steambath
therapy
6. Hot waterfall
12
2 Simpang Balek Aceh 1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1.Hot spinning pools
2.Restaurants
3.Play grounds
3 Danau Laut Tawar Aceh 1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1.Hot spinning pools
2.Restaurants
3.Play grounds
4 Pemali Hot Spring Bangka 1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1.Kolam renang
2.Restaurant
3.Street vendour
4.Parking area
5.Steambath therapy
6.Hot waterfall
5 Suban Hot Spring Bengkulu 1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1.Kolam renang
2.Restaurant
3.Street vendour
4.Parking area
5.Steambath therapy
6.Hot waterfall
6 Air Terjun Kepala
Carup
Bengkulu 1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1.Hot waterfall
7 Taman Sari Jakarta Natural spa
products
1.Executive rooms
2.Treatment rooms
3.salon and beauty
care
4.fitness cebtre
5.meditation room
6.concultation room
7.steam and sauna
rooms
8.whirlpool
9.swimming pools
10.multipurpose ball
room
8 Guci Hot Spring Tegal 1.Penyakit kulit
2.Relaxation
1.Kolam renang
2.Restaurant
3.Street vendour
4.Parking area
5.Steambath therapy
6.Hot waterfall
13
9 Hot Spring
Songgoriti
Malang 1.Penyakit
kulit
2.Relaxation
1.Beautiful view
2.High sulphur
3.Restaurants
4.Hot-cold
bathrooms
10 Way Belerang Lampung 1.Penyakit
kulit
2.Relaxation
1.Beautiful view
2.High sulphur
3.Restaurants
4.Hot-cold
bathrooms
11 Tirta Tapta Hot
Spring
Bangka 1.Penyakit
kulit
2.Relaxation
3.Cancer
4.Rematics
1.Kolam renang
2.Restaurant
3.Street vendour
4.Parking area
5.Steambath therapy
6.Hot waterfall
7.Flora dan fauna
8.Danau
pemancingan
12 Semurup Hot Spring Jambi Berbagai
penyakit
Warm water
13 Kali Bancin Jambi 1.Penyakit
kulit
2.Rematics
3.Fatigue
Mineral water
14 Karumenga Hot
Spring
Menado Berbagai
penyakit
Mineral water
15 Air Panas Kalimantan
Tengah
Berbagai
penyakit
Warm water
16 Otak Kokok Gading Nusa
Tenggara
Berbagai
penyakit
Spa gulp
Milk bath
Sumber: Berbagai sumber di Perpustakaan STBA YapariABA Bandung: 2006
14
Health and Wellness sebagai Gaya Hidup Masyarakat Kota
Selama ini health and wellness khususnya Spai, lebih identik untuk
kecantikan dan kebugaran tubuh, namun seiring dengan berkembangnya kreatifitas
dan inovasi para penyedia jasa, dengan digabungkannya Spa dan herbal teraphy
selain mendapat cantik, seseorang juga mendapat banyak manfaat untuk
penyembuhan berbagai penyakit (Sugianto, 2010)
Seiring dengan hal di atas, kehidupan di kawasan perkotaan seperti Jakarta,
Surabaya dan juga Denpasar yang sarat dan padat dengan aktivitas berdampak pada
badan dan raga menjadi lelah dan letih. Kondisi ini memunculkan bisnis Spa yang
menawarkan pemulihan dan kebugaran sehingga seberat apa pun aktivitas sesesorang
dengan spa akan kembali bugar dan siap untuk kembali melakukan aktivitas yang
padat tersebut.
Bagi masyarakat modern, semua itu menjadi hal yang dihadapi setiap harinya.
Pada saat-saat demikian terapi kesehatan dan juga sarana untuk memanjakan diri
menjadi suatu kebutuhan bahkan telah menjadi trend saat ini, termasuk juga
langganan datang ke Spa untuk memulihkan tubuh dari rasa lelah dan lambatlaun
telah menjadi gaya hidup masyarakat dunia. (Everyday spa, 2010)
Senada dengan hal di atas, adanya tuntutan kesehatan dan kebugaran telah
berubah menjadi aktualiasi diri seiring dengan peningkatan kesejahteraan hidup
15
manusia juga mendorong terciptanya gaya hidup modern. Keinginan tampil beda
dengan tubuh yang senantiasa segar dan sehat, dan health and wellness tourism
berkembang seiring dengan adanya permintaan dan terciptanya beragam jenis produk
health and wellness mengiringi pesatnya tingkat persaingan antara supplier atau
penyedia jasa.
16
Daftar Pustaka
Finn, Emanuel, 2002, Health Tourism, Volume No 1 Issue No 23,
Friday, June 28, 2002
Hadinoto, Kusudianto.1996. Perencanaan Pengembangan Destinasi
Pariwisata. Jakarta; Penerbit Universitas Idonesia.
Health Tourism. 2010. Retrive from
http://www.discovermedicaltourism.com/health-tourism/
I Gde. Pitana dan Gayatri,2005. Sosiologi Pariwisata. Jogyakarta: Penerbit
Andi
Karen (2005). Different kinds of leisure activities at the weekends in Bristol.
Bristol Research Paper.
Mueller dan Kaufmann. 2007. Wellness Tourism: Market analysis of a
special health tourism segment and implications for the hotel industry .
Research Institute for Leisure and Tourism, University of Berne,
Engehaldenstrasse 4, CH-3012 Bern, Switzerland
Mill, Robert Cristie.2000. Tourism, The International Business.Jakarta: PT
Raya Grafindo Persada.
Mlesnita, Radu Adrian, 2002, Health Tourism, Volume No 1 Issue No 23,
Friday, June 28, 2002
Oka A. Yoeti, 1996, Anatomi Pariwisata, Bandung: PT Angkasa
Pendit, Nyoman S., 2002, Ilmu Pariwisata, Jakarta: Pt. Pradnya Paramita.
Rogayah, Iim D. 2007. Pariwisata Kesehatan di Jawa Barat, Retrieved on 02
November 2009 from
http://irdanasputra.blogspot.com/2009/11/pariwisata-kesehatan.html
17
Smith, Melanie dan Puczkó, László. (2009). Health and Wellness Tourism.
Butterworth-Heinemann is an imprint of Elsevier, Linacre House, Jordan
Hill, Oxford OX2 8DP, UK 30 Corporate Drive, Suite 400, Burlington,
MA 01803, USA, Retrive from http://www.download-it.org/learning-
resources.php?promoCode=&partnerID=&content=story&storyID=171
9
Spillane, James J. 1987.Ekonomi Pariwisata, Sejarah dan Prospeknya.
Yogyakarta: Penerbit Kanisius
Stenden, University (2008). Catalog of MAILTS Program. Leeuwarden:
Internal publisher.
Sugianto, Agy. 2010. Spa Jadi gaya hidup masyarakat kota. Retrive from
http://bataviase.co.id/node/310818

More Related Content

What's hot

2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan
2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan
2. Geografi Pariwisata - Pengantar PerkuliahanIrwan Haribudiman
 
PPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya Pariwisata
PPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya PariwisataPPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya Pariwisata
PPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya PariwisataDoris Agusnita
 
Pengembangan Pariwisata Kreatif di Indonesia
Pengembangan Pariwisata Kreatif di IndonesiaPengembangan Pariwisata Kreatif di Indonesia
Pengembangan Pariwisata Kreatif di IndonesiaYani Adriani
 
Model Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan
Model Pengembangan Pariwisata BerkelanjutanModel Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan
Model Pengembangan Pariwisata BerkelanjutanTogar Simatupang
 
Community Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa WisataCommunity Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa WisataRieAwan
 
KELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdf
KELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdfKELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdf
KELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdfRinaLuthfiana
 
Geografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure) pendahuluan
Geografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure)    pendahuluanGeografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure)    pendahuluan
Geografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure) pendahuluanReiza Miftah
 
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point KepariwisataaanPresentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point Kepariwisataaantopik16
 
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesiaMakalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesiaAzharlina Rizqi Ardina
 
Panduan praktikum ekowisata bahari2019
Panduan praktikum ekowisata bahari2019Panduan praktikum ekowisata bahari2019
Panduan praktikum ekowisata bahari2019Eko Efendi
 
Kd 3.6 dan 4.6 tourplann
Kd 3.6 dan 4.6 tourplannKd 3.6 dan 4.6 tourplann
Kd 3.6 dan 4.6 tourplanndewi_utari
 
Psikologi Power Point
Psikologi Power PointPsikologi Power Point
Psikologi Power Pointalekbadrudin
 
Pengertian dan ruang lingkup
Pengertian dan ruang lingkupPengertian dan ruang lingkup
Pengertian dan ruang lingkupandisgrasi
 
3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata
3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata
3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi PariwisataIrwan Haribudiman
 

What's hot (20)

Sapta Pesona Pariwisata
Sapta Pesona PariwisataSapta Pesona Pariwisata
Sapta Pesona Pariwisata
 
2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan
2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan
2. Geografi Pariwisata - Pengantar Perkuliahan
 
PPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya Pariwisata
PPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya PariwisataPPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya Pariwisata
PPT Potensi dan Pengelolaan Sumber Daya Pariwisata
 
Desa wisata
Desa wisataDesa wisata
Desa wisata
 
Pengembangan Pariwisata Kreatif di Indonesia
Pengembangan Pariwisata Kreatif di IndonesiaPengembangan Pariwisata Kreatif di Indonesia
Pengembangan Pariwisata Kreatif di Indonesia
 
Model Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan
Model Pengembangan Pariwisata BerkelanjutanModel Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan
Model Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan
 
Community Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa WisataCommunity Based Tourism Desa Wisata
Community Based Tourism Desa Wisata
 
Kuliah 3 motif dan-atraksi-wisata-atraksi
Kuliah 3 motif dan-atraksi-wisata-atraksiKuliah 3 motif dan-atraksi-wisata-atraksi
Kuliah 3 motif dan-atraksi-wisata-atraksi
 
KELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdf
KELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdfKELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdf
KELEMBAGAAN-DESA WISATA -SEPT.pdf
 
Perilaku manusia
Perilaku manusiaPerilaku manusia
Perilaku manusia
 
Geografi pariwisata
Geografi pariwisataGeografi pariwisata
Geografi pariwisata
 
Geografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure) pendahuluan
Geografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure)    pendahuluanGeografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure)    pendahuluan
Geografi pariwisata indonesia (manajemen resort dan leisure) pendahuluan
 
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point KepariwisataaanPresentasi Power Point Kepariwisataaan
Presentasi Power Point Kepariwisataaan
 
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesiaMakalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
Makalh pengaruh budaya asing terhadap remaja indonesia
 
Panduan praktikum ekowisata bahari2019
Panduan praktikum ekowisata bahari2019Panduan praktikum ekowisata bahari2019
Panduan praktikum ekowisata bahari2019
 
Kd 3.6 dan 4.6 tourplann
Kd 3.6 dan 4.6 tourplannKd 3.6 dan 4.6 tourplann
Kd 3.6 dan 4.6 tourplann
 
Psikologi Power Point
Psikologi Power PointPsikologi Power Point
Psikologi Power Point
 
Pengertian dan ruang lingkup
Pengertian dan ruang lingkupPengertian dan ruang lingkup
Pengertian dan ruang lingkup
 
Penataan ruang kepariwisataan
Penataan ruang kepariwisataanPenataan ruang kepariwisataan
Penataan ruang kepariwisataan
 
3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata
3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata
3. Geografi Pariwisata - Pengertian & Ruang Lingkup Kajian Geografi Pariwisata
 

Viewers also liked

UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...
UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...
UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...UK Trade & Investment Australia
 
Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...
Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...
Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...Rai Utama I Gusti Bagus
 
Edp 279 assignment 2.3
Edp 279 assignment 2.3 Edp 279 assignment 2.3
Edp 279 assignment 2.3 fernedam
 

Viewers also liked (8)

Norton Rose - Jehann Mendis
Norton Rose - Jehann MendisNorton Rose - Jehann Mendis
Norton Rose - Jehann Mendis
 
UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...
UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...
UKTI - How to access the supply chain of major projects in Australia's gas in...
 
UTKI Australia LNG Webinar Presentation
UTKI Australia LNG Webinar PresentationUTKI Australia LNG Webinar Presentation
UTKI Australia LNG Webinar Presentation
 
Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...
Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...
Mengukur impact of climate change pada industri pariwisata menggunakan model ...
 
Succeed in Australia's Giftware and Homewares Market
Succeed in Australia's Giftware and Homewares MarketSucceed in Australia's Giftware and Homewares Market
Succeed in Australia's Giftware and Homewares Market
 
Edp 279 assignment 2.3
Edp 279 assignment 2.3 Edp 279 assignment 2.3
Edp 279 assignment 2.3
 
UKTI Webinar: Renewable Energy Presentation
UKTI Webinar: Renewable Energy PresentationUKTI Webinar: Renewable Energy Presentation
UKTI Webinar: Renewable Energy Presentation
 
Actividad 9
Actividad 9Actividad 9
Actividad 9
 

Similar to TREND HEALTH AND WELLNESS

MAKALAH Psikologi dalam kesehatan
MAKALAH Psikologi dalam kesehatanMAKALAH Psikologi dalam kesehatan
MAKALAH Psikologi dalam kesehatanFirdika Arini
 
Paradigma_Sehat_pptx.pptx
Paradigma_Sehat_pptx.pptxParadigma_Sehat_pptx.pptx
Paradigma_Sehat_pptx.pptxSopanMd
 
3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx
3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx
3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptxKuzzairiMandalaPutra
 
Health Promotion KEL 1.pptx
Health Promotion KEL 1.pptxHealth Promotion KEL 1.pptx
Health Promotion KEL 1.pptxSalsaFebriani1
 
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatifPelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatifOperator Warnet Vast Raha
 
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatifPelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatifOperator Warnet Vast Raha
 
Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02
Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02
Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02Prawiranegara Subarjo
 
KULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfKULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfFitriaOva
 
Teori Dasar Promosi Kesehatan
Teori Dasar Promosi KesehatanTeori Dasar Promosi Kesehatan
Teori Dasar Promosi Kesehatanpjj_kemenkes
 
Sesi 1 konsep dan teori promkes.pptx
Sesi 1 konsep dan teori promkes.pptxSesi 1 konsep dan teori promkes.pptx
Sesi 1 konsep dan teori promkes.pptxIlmyKareemz1
 
Modul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatan
Modul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatanModul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatan
Modul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatanUwes Chaeruman
 
konsep-pendidikan-kesehatan1.ppt
konsep-pendidikan-kesehatan1.pptkonsep-pendidikan-kesehatan1.ppt
konsep-pendidikan-kesehatan1.pptchanelbangke
 
1. konsep Promosi Kesehatan.pdf
1. konsep Promosi Kesehatan.pdf1. konsep Promosi Kesehatan.pdf
1. konsep Promosi Kesehatan.pdfbelajarbersama7
 
Psikologi kesehatan sesi 1 2
Psikologi kesehatan sesi 1 2Psikologi kesehatan sesi 1 2
Psikologi kesehatan sesi 1 2Dedi Prasetiawan
 
Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...
Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...
Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...Pangestu S
 
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resumePendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resumePancarini Cici
 
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resumePendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resumeUlva Yulianti
 

Similar to TREND HEALTH AND WELLNESS (20)

MAKALAH Psikologi dalam kesehatan
MAKALAH Psikologi dalam kesehatanMAKALAH Psikologi dalam kesehatan
MAKALAH Psikologi dalam kesehatan
 
Paradigma_Sehat_pptx.pptx
Paradigma_Sehat_pptx.pptxParadigma_Sehat_pptx.pptx
Paradigma_Sehat_pptx.pptx
 
3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx
3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx
3697_PPT_TREND_DAN_ISU_KEPERAWATAN_JIWA.pptx
 
Health Promotion KEL 1.pptx
Health Promotion KEL 1.pptxHealth Promotion KEL 1.pptx
Health Promotion KEL 1.pptx
 
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatifPelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
 
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatifPelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
Pelayanan kesehatan promotif,preventif,kuratif dan rehabilitatif
 
Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02
Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02
Pendidikankesehatandanilmuperilaku 140125005558-phpapp02
 
KULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdfKULIAH_IKM_III.pdf
KULIAH_IKM_III.pdf
 
Teori Dasar Promosi Kesehatan
Teori Dasar Promosi KesehatanTeori Dasar Promosi Kesehatan
Teori Dasar Promosi Kesehatan
 
Sesi 1 konsep dan teori promkes.pptx
Sesi 1 konsep dan teori promkes.pptxSesi 1 konsep dan teori promkes.pptx
Sesi 1 konsep dan teori promkes.pptx
 
Makalah visi misi promkes
Makalah visi misi promkesMakalah visi misi promkes
Makalah visi misi promkes
 
Modul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatan
Modul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatanModul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatan
Modul 1 kb 1 teori dasar promosi kesehatan
 
Makalah visi misi promkes
Makalah visi misi promkesMakalah visi misi promkes
Makalah visi misi promkes
 
konsep-pendidikan-kesehatan1.ppt
konsep-pendidikan-kesehatan1.pptkonsep-pendidikan-kesehatan1.ppt
konsep-pendidikan-kesehatan1.ppt
 
1. konsep Promosi Kesehatan.pdf
1. konsep Promosi Kesehatan.pdf1. konsep Promosi Kesehatan.pdf
1. konsep Promosi Kesehatan.pdf
 
Psikologi kesehatan sesi 1 2
Psikologi kesehatan sesi 1 2Psikologi kesehatan sesi 1 2
Psikologi kesehatan sesi 1 2
 
Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...
Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...
Makalah sosilogi Perilaku Sehat Sakit Masyarakat Melayu Kepulauan Riau By Pan...
 
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resumePendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
 
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resumePendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
Pendidikan kesehatan dan ilmu perilaku resume
 
Nurjanah
NurjanahNurjanah
Nurjanah
 

More from Rai Utama I Gusti Bagus

Strategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisata
Strategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisataStrategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisata
Strategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisataRai Utama I Gusti Bagus
 
Publikasi bali budaya dan pembangunan ekonomi
Publikasi bali budaya dan pembangunan ekonomiPublikasi bali budaya dan pembangunan ekonomi
Publikasi bali budaya dan pembangunan ekonomiRai Utama I Gusti Bagus
 
Pengembangan eco tourism untuk konservasi sumber daya
Pengembangan eco tourism untuk konservasi sumber dayaPengembangan eco tourism untuk konservasi sumber daya
Pengembangan eco tourism untuk konservasi sumber dayaRai Utama I Gusti Bagus
 
Pariwisata dalam pandangan islam dan muslim
Pariwisata dalam pandangan islam dan muslimPariwisata dalam pandangan islam dan muslim
Pariwisata dalam pandangan islam dan muslimRai Utama I Gusti Bagus
 
Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...
Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...
Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...Rai Utama I Gusti Bagus
 
Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...
Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...
Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...Rai Utama I Gusti Bagus
 

More from Rai Utama I Gusti Bagus (6)

Strategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisata
Strategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisataStrategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisata
Strategi meminimalkan economic leakages pada sektor pariwisata
 
Publikasi bali budaya dan pembangunan ekonomi
Publikasi bali budaya dan pembangunan ekonomiPublikasi bali budaya dan pembangunan ekonomi
Publikasi bali budaya dan pembangunan ekonomi
 
Pengembangan eco tourism untuk konservasi sumber daya
Pengembangan eco tourism untuk konservasi sumber dayaPengembangan eco tourism untuk konservasi sumber daya
Pengembangan eco tourism untuk konservasi sumber daya
 
Pariwisata dalam pandangan islam dan muslim
Pariwisata dalam pandangan islam dan muslimPariwisata dalam pandangan islam dan muslim
Pariwisata dalam pandangan islam dan muslim
 
Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...
Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...
Extended marketing mix sebagai strategi memenangkan ceruk pasar wisatawan sen...
 
Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...
Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...
Analisis siklus hidup destinasi pariwisata bali kajian ekonomi pariwisata ter...
 

Recently uploaded

CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solojasa marketing online
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianHaseebBashir5
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024HelmyTransformasi
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaksmkpelayarandemak1
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...FORTRESS
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaNovrinKartikaTumbade
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"HaseebBashir5
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"HaseebBashir5
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaSukmaWati809736
 
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxDRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxnairaazkia89
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................rendisalay
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohkhunagnes1
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkajaunikbetslotbankmaybank
 

Recently uploaded (20)

CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing SoloCALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
CALL/WA: 0822 348 60 166 ( TSEL ) Jasa Digital Marketing Solo
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik PerhatianTentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
Tentang Gerhanatoto: Situs Judi Online yang Menarik Perhatian
 
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
PRESTIGE BUSINESS PRESENTATION BULAN APRIL 2024
 
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapaktugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
tugas kelompok Analisis bisnis aplikasi bukalapak
 
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
BERKELAS!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Harga Pintu Aluminium Kamar Mandi di...
 
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan IndonesiaSlide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
Slide tentang Akuntansi Perpajakan Indonesia
 
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor""Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
"Mengungkap Misteri Kemenangan di Xinslot: Situs Slot Online Gacor"
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani""Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
"Mitos dan Kemenangan: Zeus Slot dan Dunia Yunani"
 
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesiaPPT-Business-Plan makanan khas indonesia
PPT-Business-Plan makanan khas indonesia
 
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptxDRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
DRAFT Penilaian Assessor _MIiii_UIM.pptx
 
04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................04 AKMEN new.pdf........................
04 AKMEN new.pdf........................
 
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contohLAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
LAPORAN PKP yang telah jadi dan dapat dijadikan contoh
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama LinkajaUNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
UNIKBET : Agen Slot Resmi Pragmatic Play Ada Deposit Sesama Linkaja
 

TREND HEALTH AND WELLNESS

  • 1. 1 Tugas Individu Issu Terkini Pariwisata TANGGAL: 20 JANUARI 2011 JUDUL TUGAS: Konsep dan Trend Health and Wellness Tourism NAMA KARYASISWA: I GUSTI BAGUS RAI UTAMA DOSEN PENILAI: DR. IR. A.A.G. SURYAWAN W, MSC NIM. 1090771010 PROGRAM: PPS S3 PARIWISATA UNUD Konsep dan Trend Health and Wellness Tourism Abstrak Di tengah rutinitas dan kesibukan, manusia berusaha ingin keluar dari rutinitas dengan mengadakan perjalanan untuk mendapatkan kesehatan dan kebugaran, baik yang dilakukan di negaranya sendiri maupun lintas Negara. Bagi masyarakat modern, terapi kesehatan dan juga sarana untuk memanjakan diri menjadi suatu kebutuhan bahkan telah menjadi trend saat ini, termasuk juga langganan datang ke Spa atau therapy untuk memulihkan tubuh dari rasa lelah menjadi gaya hidup masyarakat dan semakin berkembang pesat. Wellness tourism adalah sebuah produk berupa jasa pariwisata yang dapat dikembangkan atau dikreasikan ragamnya sesuai dengan kondisi sebuah destinasi baik dari sisi sosial maupun lingkungan pada sebuah destinasi atau kawasan. Aktualiasi diri seiring dengan peningkatan kesejahteraan hidup manusia juga mendorong terciptanya gaya hidup “lifestyle” modern, kecenderungan ingin tampil beda dengan tubuh yang senantiasa segar dan sehat, dan health and wellness tourism berkembang seiring dengan adanya permintaan diimbangi beragam jenis produknya, telah mendorong pesatnya tingkat persaingan antara supplier atau penyedia jasa. Keyword: lifestyle, health, wellness, tourism, leisure, gaya hidup, spa, therapy, modern
  • 2. 2 Latar Belakang Menurut teori kebutuhan Maslow, dimana kebutuhan menusia bukanlah hanya sekedar kebutuhan dasar saja namun lebih daripada itu, manusia juga membutuhkan rasa aman, pengakuan sosial, merindukan sebuah penghargaan, menginginkan sebuah prestasi dan akhirnya ingin melakukan aktualisasi diri. I have travelled so much because travel has enabled me to arrive at unknown places within my clouded self . (Sir Laurens Van der Post, quoted in 1994:99) Jika sebagian besar manusia tidak dapat mewujudkan pemenuhan kebutuhan psikologisnya, itu semua karena keterpaksaan semata, bukan dari hati nurani seorang manusia, artinya kebutuhan manusia itu memang menjadi hasrat semua manusia di dunia ini. Pada segmen kebutuhan psikologis ini, leisure activities memegang peranan pentingnya. Sependapat dengan Cohen tentang tipologi pelaku leisure (dalam Pitana:2005) dimana pelaku leisure dapat dibedakan menjadi lima kelompok utama, yakni: 1. Existensial: Mereka adalah pelarian dari rutinitas kehidupan sehari hari, mereka bergabung pada kelompok pencari aktivitas leisure yang bersifat spiritual. 2. Experimental: Mereka mencari gaya hidup yang berbeda, sangat extreme dari kehidupannya sehari-hari. 3. Experiental: Mereka mencari makna hidupnya pada komunitas yang berbeda dan membandingkannya, pencarian sebuah pengalaman dari budaya yang berbeda.
  • 3. 3 4. Diversionary: Mereka yang berlari dari kehidupan rutin, mencari penyegaran tubuh maupun mental “refress”. 5. Recreational: Mereka yang melakukan kegiatan leisure sebagai bagian untuk menghibur diri atau relaksasi. Pendapat yang hampir sama mengacu pada teori motivasi seseorang melakukan kegiatan leisure. Jika dilihat dari motivasi seseorang untuk melakukan kegiatan leisure, McIntosh dan Murphy (dalam Pitana:2005), mengelompokkannya kedalam empat kelompok, yang terdiri dari: 1. Physical Motivation: Orang-orang “mereka” yang terdorong ber-leisure oleh karena alasan fisik; relaksasi, kesehatan, kenyamanan, olahraga, santai dan sebagainya. 2. Cultural Motivation: Mereka Ingin mengenang dan mengenal budaya lain, mereka seolah-olah akan berada di dunia lain dalam kontek waktu atau zaman. 3. Social Motivation: Mereka termotivasi oleh kegiatan sosial seperti mengunjungi keluarga di kampung “pulang kampung” mengunjungi teman, atau bahkan menjengung orang sakit. 4. Fantasy Motivation: Mereka yang berusaha mewujudkan sesuatu yang telah atau sedang mereka hayalkan, berusaha lepas dari rutinitas kesehariannya. Konseptual Model Health and Wellness Tourism Menurut Kaspar (dalam Mueller dan Kaufmann , 2007), Wellness tourism pada konsep bisnis pariwisata adalah sub bagian dari health tourism sederajat dengan bisnis pariwisata lainnya. Heath tourism dikategorikan menjadi illness prevention tourism dan spa/convalescence tourism. Health and wellness tourism termasuk pada illness prevention tourism yang didalamnya terkategori menjadi jasa kesehatan dan jasa kebugaran, lebih jelasnya dapat dilihat pada figure dibawah ini,
  • 4. 4 Figure: Demarcation of wellness tourism in terms of demand, (sumber: Mueller, 2007) Konsep di atas akan menjadi sangat penting jika wellness tourism dipahami sebagai sebuah konsep ilmiah yang akan digali untuk dipelajari dan dikembangkan menjadi konsep baru yang lebih relevan dari sisi permintaan maupun penawaran. Jika dilihat dari sisi penawaran, wellness tourism adalah sebuah produk berupa jasa pariwisata yang dapat dikembangkan atau dikreasikan ragamnya sesuai dengan kondisi sebuah destinasi baik dari sisi sosial maupun lingkungan. Kaspar (dalam Mueller dan Kaufmann , 2007) Current trends towards “health and wellness” in Western society are actively promoting values that emphasize a proactive approach where individuals improve and maintain personal well being through a variety of services and activities. In the words of a recent Canadian Tourism Commission (CTC) advertising campaign, these activities “soothe the soul and invigorate the mind.” (CTC, 2004)
  • 5. 5 Dari sisi permintaan, health and wellness tourism saat ini telah menjadi trend masyarakat dunia untuk mewujudkan kebugaran dan kesehatan “health prevention” dan mendapatkan kepuasan diri dan selanjutnya konsumen health and wellness tourism tidak terbatas pada wisatawan asing saja tetapi telah menjadi “lifestyle” khususnya masyarakat “konsumen” perkotaan dalam negeri (www.tpdco.org). Perbedaan Medical dan Health Tourism Health Tourism adalah perjalanan dengan motivasi kesehatan ( health tourism) pada hakekatnya dilakukan sehubungan dengan kesehatan, seperti pemeriksaan kesehatan (medical check-up), pemeliharaan, seperti mandi uap, mandi lumpur, mandi air panas, pijat refleksi, pijat kebugaran dan spa yang dewasa ini sedang marak di Indonesia, pengobatan, pemulihan dan selanjutnya. (Rogayah, 2007) health-tourism dan medical-tourism adalah dua hal yang berbeda, dimana health tourism dapat diartikan sebagai pariwisata kesehatan berupa perjalanan untuk pemeliharaan dan atau pemulihan kesehatan yang pada hakekatnya dilakukan oleh orang yang sehat, tidak menderita suatu penyakit, atau orang yang baru sembuh dari perawatan. Sedangkan medical tourism lebih condong menyangkut tindakan medik pengobatan (cure), operasi dan atau tindakan medik lainnya, yang dilakukan terhadap penderita suatu penyakit atau kelainan kondisi kesehatannya.
  • 6. 6 “medical tourism, which focuses more on surgical procedures, health tourism is a much broader concept centered mainly around resorts designed to pamper or improve the body and relax the mind” Medical tourism (also known as Health Tourism) is the practice of traveling abroad to obtain healthcare services. (discovermedicaltourism, 2010) Menurut Discovermedicaltourism (2000), medical tourism lebih terfokus pada “surgical procedures” namun health tourism lebih banyak dihubungkan dengn konsep sebuah resort yang dirancang untuk tujuan relaksasi, mencari ketenangan, serta peningkatan kebugaran tubuh. Namun antara istilah medical dan health tourism sebenarnya dianggap dua hal yang tidak jauh berbeda menurut anggapan para konsumen atau wisatawan. Jenis dan Bentuk Produk Health and Wellness Tourism Menurut Kaspar (dalam Mueller dan Kaufmann , 2007), kebutuhan akan produk health and wellness akan terus berkembang dan menjadi beragam tergantung pada faktor sosial dan kepekaan lingkungan. Jika manusia masih memiliki rasa untuk memanjangan diri “self responsibility” maka pasti akan membutuhkan jasa health and wellness tersebut. Health and Wellness produk dapat dikategorikan pada beberapa kelompok yakni; (1) mind mental activity/education, (2) health nutrion/diet, (3) body physical fitness/beauty care, dan (4) relaxation rest/meditation. Lebih jelasnya dapat digambarkan pada figure dibawah ini,
  • 7. 7 Figure1: Expanded wellness model 3, Wellness tourism is regarded as a sub- category of health tourism (Kaspar, 2007) Trend Health and WellnessTourism Trend yang semakin meningkat bagi pertumbuhan dan perkembangan Health and wellness Tourism tidak dapat diragukan lagi. Pada tingkat global dan regional untuk health and wellness (medical service, leisure and recreation Spas, medical surgical clinic, medical wellness centers or spa) tourism menyebar hampir merata di beberapa kawasan seperti Eropa, Amerika, Asia, dan Australia serta Selandia Baru.
  • 8. 8 Figure International Analysis of Health and Wellness Assets. Source : Smith and Puczk ó (2009) Pada sisi lainnya, seperti nampak pada figure di atas, kebutuhan atau permintaan akan destinasi yang alami dan mampu menjadi tempat untuk melakukan “healing” atau penyembuhan justru menjadi trend yang merata hampir di semua kawasan dunia. Menurut Smith dan Puczk ó, (2009: p253) health and wellness tourism dapat dikembangkan berdasarkan bahan-bahan atau asset yang telah tersedia pada suatu destinasi (Existing assets for health and wellness tourism) dan atau diadakan berdasarkan kebutuhan atau permintaan (Use of existing assets). Yang termasuk dalam Existing assets for health and wellness tourism adalah (1) Natural healing assets, (2) Indigenous healing traditions, (3) medical service, (4)
  • 9. 9 nature,dan (5) spiritual traditions. Sedangkan yang termasuk pada use existing assets adalah (1) leisure and recreation spas, (2) medical/ therapeutic hotel/clinic spas, (3) medical/surgical clinic or hospital, (4) medical wellness center or spas, (5)holistic retreats, dan (6) Hotel and resort spa. Natural healing asset tersebar hamper merata di beberaa kawasan seperti Eropa Utara, Barat dan tengah, Eropa Selatan. Sementara pada kawasan Amerika tersebar di dua kawasan yakni Amerika Tengah dan selatan. Begitu juga dengan kawasan Afrika dan kawasan fasifik juga kaya dengan natural healing assets, sementara di kawasan Timur tengah dan asia tenggara tidak termasuk dalam kawasan yang kaya dengan natural healing asset kecuali asia timur jauh, hal ini dimungkinkan karena pada saat penelitian ini dilakukan, ke dua kawasan tersebut belum mengeksplorasi hal tersebut sebagai asset yang bisa dijadikan natural healing asset. Indegenous Healing tradition menyebar merata di kawasan Amerika, Afrika, Asia Tenggara dan timur jauh, dan kawasan fasifik. Kawasan Eropa justru dianggap tidak memiliki indigenous healing tradition yang berarti hal ini mungkin saja terjadi karena sebagaian besar kawasan ini telah tersentuh modernisasi yang hamper tidak meninggalkan lagi unsure-unsur ketradisonalannya, sangat berbeda dengan kawasan asia, fasifik, dan amerika yang masih sangat mudah ditemukan budaya indigenous healing tradiosional seperti misalnya yoga di India, Tai Chi di China, pengobatan alternative di Indonesia, dan sejenisnya.
  • 10. 10 Medical services menyebar hampir di semua kawasan kecuali di kawasan fasifik, hal ini dimungkinkan karena kawasan fasifik terletak cukup jauh dari kawasan-kawasan yang lainnya sehingga secara internasional kawasan fasifik tidak sepopuler kawasan lainnya seperti eropa, amerika, dan asia. Nature menyebar merata di seluruh kawasan kecuali di kawasan asia tenggara dan eropa bagian tengah dan timur. khusus untuk kawasan asia tenggara belum dianggap kawasan yang populer dengan sumber nature untuk asset health and wellness tourism dimungkinkan belum dilakukan eksplorasi atau pengembangan sumber nature untuk peruntukan bisnis health and wellness tourism. Spritual Tradition hanya ditemukan pada kawasan asia tenggara dan asia timur jauh hal ini dimungkinkan karena kawasan ini paling eksis dalam memelihara budaya spiritual yang masih original atau lebih dikenal dengan spiritual tradition seperti contohnya; penyembuhan dengan senam yoga, senam yang berbasis aliran Yin dan Yang di China, dan sebagainya. Sangat mengherankan, sebaran untuk use of existing assets justru menyebar pada kawasan Asia tenggara dan asia timur jauh untuk semua jenisnya seperti; leisure and recreation spa, terapi hotel spa and clinic, medical clinic and hospital, medical wellness center and spa, holistic retreats, dan hotel and resorts spa. Hal yang sama juga terdapat pada kawasan eropa selatan dan kawasan fasifik.
  • 11. 11 Health and Wellness di Indonesia Sejauh ini, untuk perkembangan health and wellness tourism belum banyak disadari sebagai potensi bisnis yang sangat potensial di Indonesia, padahal Indonesia memiliki potensi yang sangat besar untuk ke dua jenis asset untuk pengembangan health and wellness tourism tersebut. Menurut Rogayah, (2007) hampir di setiap wilayah Indonesia dapat ditemukan pariwisata kesehatan yang sudah dikembangkan; hal tersebut dapat dipahami mengingat Indonesia merupakan kepulauan yang kaya akan alam dan pegunungan yang tersebar baik di lima pulau terbesar di Indonesia maupun di beribu pulau kecil lainnya. Namun sayang sekali data tentang keberadaan pariwisata kesehatan yang belum dikembangkan dan masih sangat alami belum dapat diketahui dengan pasti. Tabel berikut menunjukan beberapa potensi health and wellness tourism atau pariwisata kesehatan yang telah dikemas dan dikembangkan di Indonesia, Nama Lokasi Jenis Penyakit yang disembuhkan Fasilitas yang tersedia 1 Hot Spring Lau Debuk-debuk Sumatera Utara 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1. Kolam renang 2. Restaurant 3. Street vendour 4. Parking area 5. Steambath therapy 6. Hot waterfall
  • 12. 12 2 Simpang Balek Aceh 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Hot spinning pools 2.Restaurants 3.Play grounds 3 Danau Laut Tawar Aceh 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Hot spinning pools 2.Restaurants 3.Play grounds 4 Pemali Hot Spring Bangka 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Kolam renang 2.Restaurant 3.Street vendour 4.Parking area 5.Steambath therapy 6.Hot waterfall 5 Suban Hot Spring Bengkulu 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Kolam renang 2.Restaurant 3.Street vendour 4.Parking area 5.Steambath therapy 6.Hot waterfall 6 Air Terjun Kepala Carup Bengkulu 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Hot waterfall 7 Taman Sari Jakarta Natural spa products 1.Executive rooms 2.Treatment rooms 3.salon and beauty care 4.fitness cebtre 5.meditation room 6.concultation room 7.steam and sauna rooms 8.whirlpool 9.swimming pools 10.multipurpose ball room 8 Guci Hot Spring Tegal 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Kolam renang 2.Restaurant 3.Street vendour 4.Parking area 5.Steambath therapy 6.Hot waterfall
  • 13. 13 9 Hot Spring Songgoriti Malang 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Beautiful view 2.High sulphur 3.Restaurants 4.Hot-cold bathrooms 10 Way Belerang Lampung 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 1.Beautiful view 2.High sulphur 3.Restaurants 4.Hot-cold bathrooms 11 Tirta Tapta Hot Spring Bangka 1.Penyakit kulit 2.Relaxation 3.Cancer 4.Rematics 1.Kolam renang 2.Restaurant 3.Street vendour 4.Parking area 5.Steambath therapy 6.Hot waterfall 7.Flora dan fauna 8.Danau pemancingan 12 Semurup Hot Spring Jambi Berbagai penyakit Warm water 13 Kali Bancin Jambi 1.Penyakit kulit 2.Rematics 3.Fatigue Mineral water 14 Karumenga Hot Spring Menado Berbagai penyakit Mineral water 15 Air Panas Kalimantan Tengah Berbagai penyakit Warm water 16 Otak Kokok Gading Nusa Tenggara Berbagai penyakit Spa gulp Milk bath Sumber: Berbagai sumber di Perpustakaan STBA YapariABA Bandung: 2006
  • 14. 14 Health and Wellness sebagai Gaya Hidup Masyarakat Kota Selama ini health and wellness khususnya Spai, lebih identik untuk kecantikan dan kebugaran tubuh, namun seiring dengan berkembangnya kreatifitas dan inovasi para penyedia jasa, dengan digabungkannya Spa dan herbal teraphy selain mendapat cantik, seseorang juga mendapat banyak manfaat untuk penyembuhan berbagai penyakit (Sugianto, 2010) Seiring dengan hal di atas, kehidupan di kawasan perkotaan seperti Jakarta, Surabaya dan juga Denpasar yang sarat dan padat dengan aktivitas berdampak pada badan dan raga menjadi lelah dan letih. Kondisi ini memunculkan bisnis Spa yang menawarkan pemulihan dan kebugaran sehingga seberat apa pun aktivitas sesesorang dengan spa akan kembali bugar dan siap untuk kembali melakukan aktivitas yang padat tersebut. Bagi masyarakat modern, semua itu menjadi hal yang dihadapi setiap harinya. Pada saat-saat demikian terapi kesehatan dan juga sarana untuk memanjakan diri menjadi suatu kebutuhan bahkan telah menjadi trend saat ini, termasuk juga langganan datang ke Spa untuk memulihkan tubuh dari rasa lelah dan lambatlaun telah menjadi gaya hidup masyarakat dunia. (Everyday spa, 2010) Senada dengan hal di atas, adanya tuntutan kesehatan dan kebugaran telah berubah menjadi aktualiasi diri seiring dengan peningkatan kesejahteraan hidup
  • 15. 15 manusia juga mendorong terciptanya gaya hidup modern. Keinginan tampil beda dengan tubuh yang senantiasa segar dan sehat, dan health and wellness tourism berkembang seiring dengan adanya permintaan dan terciptanya beragam jenis produk health and wellness mengiringi pesatnya tingkat persaingan antara supplier atau penyedia jasa.
  • 16. 16 Daftar Pustaka Finn, Emanuel, 2002, Health Tourism, Volume No 1 Issue No 23, Friday, June 28, 2002 Hadinoto, Kusudianto.1996. Perencanaan Pengembangan Destinasi Pariwisata. Jakarta; Penerbit Universitas Idonesia. Health Tourism. 2010. Retrive from http://www.discovermedicaltourism.com/health-tourism/ I Gde. Pitana dan Gayatri,2005. Sosiologi Pariwisata. Jogyakarta: Penerbit Andi Karen (2005). Different kinds of leisure activities at the weekends in Bristol. Bristol Research Paper. Mueller dan Kaufmann. 2007. Wellness Tourism: Market analysis of a special health tourism segment and implications for the hotel industry . Research Institute for Leisure and Tourism, University of Berne, Engehaldenstrasse 4, CH-3012 Bern, Switzerland Mill, Robert Cristie.2000. Tourism, The International Business.Jakarta: PT Raya Grafindo Persada. Mlesnita, Radu Adrian, 2002, Health Tourism, Volume No 1 Issue No 23, Friday, June 28, 2002 Oka A. Yoeti, 1996, Anatomi Pariwisata, Bandung: PT Angkasa Pendit, Nyoman S., 2002, Ilmu Pariwisata, Jakarta: Pt. Pradnya Paramita. Rogayah, Iim D. 2007. Pariwisata Kesehatan di Jawa Barat, Retrieved on 02 November 2009 from http://irdanasputra.blogspot.com/2009/11/pariwisata-kesehatan.html
  • 17. 17 Smith, Melanie dan Puczkó, László. (2009). Health and Wellness Tourism. Butterworth-Heinemann is an imprint of Elsevier, Linacre House, Jordan Hill, Oxford OX2 8DP, UK 30 Corporate Drive, Suite 400, Burlington, MA 01803, USA, Retrive from http://www.download-it.org/learning- resources.php?promoCode=&partnerID=&content=story&storyID=171 9 Spillane, James J. 1987.Ekonomi Pariwisata, Sejarah dan Prospeknya. Yogyakarta: Penerbit Kanisius Stenden, University (2008). Catalog of MAILTS Program. Leeuwarden: Internal publisher. Sugianto, Agy. 2010. Spa Jadi gaya hidup masyarakat kota. Retrive from http://bataviase.co.id/node/310818