SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011            Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011




Oleh: KH. A. Fatih Syuhud
Pengasuh PP Al-Khoirot
          Pola pikir dan perilaku percaya diri (confidence atau self-esteem) merupakan salah satu karakter
yang harus dimiliki oleh siapapun yang ingin menjadi orang sukses di bidang apapun yang diinginkan. Dan
sebagaimana kemampuan-kemampuan yang lain, perilaku percaya diri harus dipupuk sejak dini. Sejak masih
anak-anak. Mengapa percaya diri itu perlu?
          Self-esteem (baca, self-estim) itu penting karena ia menjadi penggerak utama seseorang untuk dapat
mengimplementasikan sesuatu yang direncanakan dengan sukses. Seperti diketahui, dalam setiap tindakan
diperlukan dua unsur yaitu niat (rencana) dan aksi untuk merealisir niat tersebut. Niat dapat dimiliki oleh semua
orang. Akan tetapi, tindakan hanya dapat dilakukan oleh orang yang memiliki karakter percaya diri yang baik.
Percaya diri juga identik dengan kemandirian. Orang yang memiliki percaya diri yang stabil cenderung akan
memiliki sikap mandiri yang stabil pula.
          Persoalannya, bagaimana cara menumbuhkan karakter percaya diri pada anak agar dia dapat
dewasa dengan self-esteem yang stabil? Menurut Sarah Henry, seorang ahli parenting dari AS, ada delapan
langkah dasar yang harus dilakukan orang tua untuk menumbuhkan sikap percaya diri anak.
          Pertama, unconditional love (rasa sayang tak terbatas). Kepercayaan diri seorang anak akan tumbuh
subur manakala mendapat siraman rasa sayang yang tak terbatas dari orang tua. Jangan malu untuk
menumpahkan rasa sayang dalam berbagai bentuknya seperti pujian, pelukan, dan lain-lain. Namun demikian,                                                                                   melawan setiap hambatan.
                                                                                                                             Harapan berasal dari                                          Seolah      kita      selalu
jangan ragu untuk mengoreksinya apabila perlu. Pastikan anak tahu bahwa yang dikoreksi adalah perilakunya           kata harap yaitu keinginan                     Oleh:
yang salah. Bukan dirinya.                                                                                                                                                                 mendapatkan jalam keluar
          Kedua, perhatian. Meluangkan waktu untuk memperhatikan apa yang dilakukan atau dikatakan anak
                                                                                                                    supaya sesuatu terjadi atau                   Mustaji                  untuk setiap masalah.
akan memberi perasaan dihargai (self-worth). Itu akan memberi pesan bahwa ia penting dan berharga bagi              sesuatu terjadi atau suatu yang          Santri Al-Khoirot             Seolah kita punya kekuatan
orang tua. Intinya, jangan terkesan Anda bosan mendengar ceritanya.                                                 belum terwujud. Kata orang
                                                                                                                                                           Mahasiswa Al-Qolam              yang lebih untuk siap
          Ketiga, beri batasan yang jelas. Unconditional love bukan berarti tanpa aturan. Dan berusahalah           manusia tanpa harapan adalah                                           menghadapi resiko. Ini kita
menjalankan aturan itu secara konsisten sebagai penanaman disiplin.                                                 manusia yang mati sebelum                   Gondanglegi
                                                                                                                                                                                           sebut sebagai perlawanan.
          Keempat, dukung pengambilan resiko yang wajar. Dorong anak untuk mencoba sesuatu yang baru                waktu-nya. Bisa jadi, karena                                           Orang yang hidup tanpa
seperti makan makanan berbeda, teman baru atau belajar naik sepeda. Walaupun ada kemungkinan gagal,                 harapan adalah sesuatu yang hendak kita raih dan
tanpa resiko akan kecil kemungkinan sukses. Dan biasakan anak mengakui kesalahan yang dilakukannya.                                                                    optimisme dan cenderung pasrah pada realita
                                                                                                                    terpampang dimuka. Hampir sama dengan visi         maka dia cenderung untuk bersikap pasif.
Dengan cara orang tua memberi contoh menyalahkan diri sendiri saat membuat kesalahan.                               walau dalam spektrum sederhana, harapan
          Kelima, jangan membandingkan. Tahan godaan untuk membandingkan anak dengan siapapun. Baik                                                                    Harapan berasal dari kata harap yaitu keinginan
                                                                                                                    merupakan ciptaan yang kita buat sebagai sesuatu   supaya sesuatu terjadi atau sesuatu terjadi atau
dengan saudara, tetangga atau teman kelas. Seperti, “Mengapa kamu tidak berani seperti adikmu?” Bahkan
perbandingan yang positif sekalipun seperti, “Kamu pemain bola terbaik di dunia,” akan berpotensi merusak
                                                                                                                    yang hendak kita raih. Jadi hidup tanpa harapan    suatu yang belum terwujud. Harapan dapat
pada anak karena dia akan merasa sulit dan tertekan untuk memenuhi harapan itu. Jadi, biarkan anak tahu             adalah hidup tanpa visi dan tujuan. Maka bila      diartikan sebagai menginginkan sesuatu yang
bahwa orang tua menghargainya apapun yang dia miliki. Maka, kemungkinan besar dia akan tahu bagaimana               manusia yang hidup tanpa harapan pada              dipercayai dan dianggap benar dan jujur oleh
menghargai dirinya sendiri.                                                                                         hakekatnya dia sudah mati. Harapan bukanlah        setiap manusia dan harapan agar dapat dicapai
          Keenam, bersikap empati. Apabila anak membandingkan kelemahan dirinya dengan kelebihan anak               sesuatu yang terucap dimulut saja tetapi juga      ,memerlukan kepercayaan kepada diri sendiri,
lain, tunjukkan sikap empati dengan penekanan bahwa dia juga punya kelebihan di samping kekurangan. Dan             berangkat dari usaha. Dia adalah kecenderungan
bahwa anak yang baik tidak harus sempurna di segala bidang.                                                                                                            kepercayaan kepada orang lain dan kepercayaan
                                                                                                                    batin untuk membuat sebuah rencana aksi,           kepada TUHAN.
          Ketujuh, memberi dorongan (encouragement). Setiap anak memerlukan dukungan dari figur-figur               peristiwa, atau sesuatu menjadi lebih bagus.
tersayang, yakni orang tua. Dorongan dan motivasi bermakna mengakui adanya kamajuan, sekecil apapun itu,
                                                                                                                    Sederhananya, harapan membuat kita berpikir
bukan hanya menghargai pencapaian. Jadi, hargai proses, walaupun hasilnya mungkin tidak sesuai dengan                                                                           Menurut kodratnya dalam diri manusia
harapan.
                                                                                                                    untuk melakukan sesuatu yang lebih baik untuk
                                                                                                                    meraih sesuatu yang lebih baik. Harapan dan rasa   terdapat 2 dorongan,yaitu dorongan kodrat serta
          Kedelapan, bercanda dan tertawalah bersama anak Anda. Dan jangan pernah menertawakan dia.[]                                                                  dorongan kebutuhan hidup.terkait dengan
                                                                                                                    optimis juga memberikan kita kekuatan untuk

                                                                                 www.santri.alkhoirot.com              www.santri.alkhoirot.com
Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011        Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011

kebutuhan manusia tersebut , abraham maslow           Aristoteles, hidup dan kehidupan itu berasal dari                                                                              keremangan malam yang
mengkategorikan kebutuhan manusia menjadi 5           generation spontanea, yang berarti kehidupan itu                                                                               dingin ia dapati kita
macam atau disebut juga 5 harapan manusia, yaitu;     terjadi dengan sendirinya. Kebutuhan manusia                                                                                   menangis. Beliau terjaga,
                                                      terbagi atas kebutuhan jasmani dan kebutuhan                                                                                   beranjak          bergegas
1.harapan untuk memperoleh kelangsungan hidup         rohani. Ada yang dalam pandangan hidupnya                                                                                      menghampiri, memberikan
                                                      hanya ingin memuaskan kehidupan duniawi                                                                                        apa yang kita pinta. Masya
                                                      namun juga ada yang sebaliknya. Terkait dengan                                                           Allah . Beliau sangat sayang dan begitu
2.harapan untuk memperoleh keamanan                                                                                           Oleh:
                                                      tingkat kesadaran kehidupan beragama, manusia                                                            pengasih, ketika kita sudah bisa bermain, berlari
                                                      akan semakin yakin bahwa mereka akan mati.                       Imam Syahrowardi                        terkadang ibu memarahi kita, "Jangan main di
3.hak untuk mencintai dan dicintai                    Dunia serba gemerlap hanya akan ditinggalkan                      Santri Al-Khoirot                      sini anakku... nanti kotor, jangan begini begitu
                                                      dan akan hidup abadi di alam akhirat.                                                                    karena tidak baik!". Semua itu dilakukannya
4.harapan diterima lingkungan                                                                                                                                  karena tidak ingin kita celaka...
                                                      Dengan pengetahuan serta pengertian agama
5.harapan memperoleh perwujudan cita-cita             tentang adanya kehidupan abadi di akhirat,          “Kami perintahkan kepada manusia supaya                        Ketika kita beranjak dewasa,kita perlu
                                                      manusia menjalankan ibadahnya. Ia akan              berbuat baik kepada dua orang ibu bapaknya,          makan beliau rela tak makan demi kita. Kasih
        Harapan itu bersifat manusiawi dan            menjalankan perintah Tuhan melalui agama,           ibunya mengandungnya dengan susah payah, dan         sayangnya begitu tulus tanpa pamrih tak
    dimiliki semua orang. Dalam hubungannya           serta menjauhkan diri dari larangan yang            melahirkannya dengan susah payah (pula).             mengharapkan apa-apa kecuali kita sehat dan
    dengan pendidikan moral, untuk mewujudkan         diberikan-Nya. Manusia menjalankan hal itu          mengandungnya sampai menyapihnya adalah tiga         selamat. Hari berganti hari detik, menit, waktu
    harapan perlu di wujudkan hal – hal sebagai       karena sadar sebagai makhluk yang tidak             puluh bulan, sehingga apabila dia Telah dewasa       akhirnya kita sadari hakikat keberadaan diri ini.
    berikut:                                          berdaya di hadapan Tuhan. Kehidupan dunia           dan umurnya sampai empat puluh tahun ia berdoa:      Jadi... terbuktilah bagaimana Allah Swt itu Ar
                                                      yang sifatnya sementara dikalahkannya demi          "Ya Tuhanku, tunjukilah Aku untuk mensyukuri         Rahmaan dan Ar Rahiim, Maha Pengasih dan
     a. harapan apa yang baik                         kehidupan yang abadi di akherat karena tahu         nikmat Engkau yang Telah Engkau berikan              Maha Penyayang, Dengan Cinta-Nya Ia
                                                      bagaimana beratnya siksaan di neraka dan            kepadaku dan kepada ibu bapakku dan supaya Aku       memperkenalkan diri-Nya melalui perantara
                                                      bagaimana bahagianya di surga. Kebaikan di          dapat berbuat amal yang saleh yang Engkau            seorang Ibu. Kalau ibu saja begitu, apalagi Allah
     b. bagaimana mencapai harapan itu
                                                      surga yang abadi inilah yang merupakan harapan      ridhai; berilah kebaikan kepadaku dengan             yang       menciptakan     kita?    Subhanallah,
                                                      terakhir manusia.                                   (memberi kebaikan) kepada anak cucuku.               Walhamdulillah, Walaa ilaa ha ilallah, Wallaahu
     c. bagaimana bila harapan itu tidak tercapai.                                                        Sesungguhnya Aku bertaubat kepada Engkau dan         Akbar. Karena pengorbanan Ibu yang tak
                                                                                                          Sesungguhnya Aku termasuk orang-orang yang           terhingga       itulah,   Allah      mewajibkan
         Jika manusia mengingat bahwa kehidupan           Cinta dan motivasi jelas memiliki               berserah diri". (Al-Ahqoof : 15)                     (memerintahkan) kita supaya berbakti (berbuat
  tidak hanya di dunia saja namun di akhirat juga,        hubungan yang erat. Cinta adalah                                                                     baik) kepada beliau.
  maka sudah selayaknya “harapan” manusia                  motivasi yang paling kuat. Cinta                        Ketika kita baru lahir, Beliau sambut
  untuk hidup di kedua tempat tersebut bahagia.                                                           kehadiran kita dengan penuh senyum kebahagiaan.      "Tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu
  Dengan begitu manusia dapat menyelaraskan                adalah penggerak hati, pikiran,
                                                                                                          "Alhamdulillah," ucapnya lirih, betapa Allah Maha    jangan menyembah selain Dia dan hendaklah
  kehidupan antara dunia dan akhirat dan selalu             dan tindakan. Seseorang akan                  Kuasa, sungguh peristiwa melahirkan adalah suatu     kamu berbuat baik pada ibu bapakmu dengan
  berharap bahwa hari esok lebih baik dari pada             merasa tergerak hatinya saat                  peristiwa yang teramat sangat luar biasa bagi        sebaik-baiknya. Jika salah seorang di antara
  hari ini, namun kita harus sadar bahwa harapan                                                          seorang wanita. Tak terbayangkan betapa              keduanya atau kedua-duanya sampai berumur
  tidak selamanya menjadi kenyataan.                          sesuatu yang dicintainya
                                                                                                          menderita berjuang antara hidup dan mati. Tiada      lanjut dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali
                                                           disebutkan. Cinta menggerakan                  peduli urat-urat beliau terputus, Masya Allah,       janganlah kamu mengatakan kepada keduanya
       Dalam hidup di dunia, manusia dihadapkan              pecinta untuk mencari yang                   betapa sungguh tak terbayang sakitnya.               perkataan "ah" dan janganlah kamu membentak
pada persoalan yang beragam baik itu masalah                                                                                                                   mereka dan ucapkanlah kepada mereka
positif maupun negative. Untuk menghadapi
                                                         dicintainya. Objek cinta itu begitu
                                                                                                                  Tapi beliau ikhlas, "Untuk anakku tercinta   perkataan yang mulia." (QS. Al-Isra’ 17:23)
persoalan hidup tersebut manusia perlu belajar dari      banyak. Mereka adalah ujian bagi
                                                                                                          akan kukorbankan seluruh jiwa raga". Betapa
manusia lainnya baik formal maupun informal agar                      kita semua                          mulia seorang ibu, beliau sabar memelihara,                  Dari Abu Hurairah r.a, katanya:
memiliki kehidupan yang sejahtera. menurut                                                                menjaga, merawat, dan membesarkan kita. Ketika       "Seseorang laki-laki bertanya kepada Rasulullah

                                                                           www.santri.alkhoirot.com          www.santri.alkhoirot.com
Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011          Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011

Saw, "Ya, Rasulullah, siapakah dari keluargaku           2.   Menjaga adik                     :Rp.                 Berterima kasihlah akan apa yang kita
yang paling berhak dengan kebaktianku yang                    20.000                                       miliki saat ini di bandingkan dengan jutaan orang                                          Syekh Al Azhar dan Paus Shenouda III
terindah?" Jawab beliau, "Ibumu!, kemudian               3.   Membuang sampah                  :Rp.        yang tidak meiliki kehidupan seperti yang kita                                    - dalam pernyataan bersama - dihukum dari
ibumu, kemudian ibumu, kemudian bapakmu,                                                                   peroleh saat ini, bawalah selalu ibu kita dalam do’a                              upaya untuk "mengobarkan hasutan, kedua
                                                              5.000
kemudian yang terdekat kepadamu, yang terdekat".                                                           dimanapun kita berada.                                                            kesucian menghina atau pengurangan dari hak-
Perbandingan cinta menurut Rasulullah kepada Ibu         4.   Membersihkan tempat tidur        :Rp.                                                                                          hak kewarganegaraan, yang duduk di mana
dibanding Bapak adalah 3:1. Berbakti sebaik-                  10.000                                                                       ‘’Boy Pisces’’                                    semua orang Mesir tanpa pembedaan atau
baiknya pada orangtua, juga merupakan sebuah             5.   Menyiram bunga          :Rp. 15.000                   “ Dunia ini memiliki banyak keajaiban,                                   diskriminasi." Mereka menekankan bahwa orang
jihad yang sangat besar pahalanya. Sahabatku             6.   Menyapu halaman                  :Rp.        segala ciptaan tuhan yang begitu agung, tetapi tak                                Mesir, "satu orang dalam satu rumah."
tercinta, bukankah Ibu adalah orang pertama yang              15.000                                       satupun yang dapat menandingi keindahan tangan
kita kenal ketika hadir di alam ini.Allah                                                                  ibu, (Bev Hulsizer)                                                                        Mereka juga menekankan "kepercayaan
mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam                                                 Jumlah :Rp.                                                                                         pada suara akal dan hati nurani dari Mesir dan
keadaan tidak mengetahui sesuatupun, dan Dia
memberi kamu pendengaran, penglihatan dan hati,
                                                                                         85.000                              ‫نا‬            ‫دة‬          ‫ا زه و‬                                bukti sejarah bersama untuk mengubur upaya-
                                                                                                                                                                                             upaya hasutan dan memadamkan kejahatan."
                                                     Selesai membaca, si ibu tersenyum memandang
agar kamu bersyukur. (QS. An-Nahl 16:78)             si anak yang raut mukanya berbinar-binar, si ibu               ‫ا‬        ‫كا‬         ‫و‬         ‫ا‬       ‫أ‬       ‫ا زه ا‬           ‫دان‬
                                                     mengambil pena dan menulis sesuatu dibelakang                      ‫ا‬        ‫ا ر ء و ت إ رة ا‬                       ‫دة ا‬           ‫ا‬              Ketegangan sektarian telah dipasang
          Karena itulah sahabatku, Janganlah cinta   kertas yang sama.                                             ‫ا‬           ‫ام‬                     ‫ا‬         ‫، ود ا‬              ‫.وا‬      baru-baru ini setelah protes dan demonstrasi
kita pada seseorang melebihi cinta kita pada ibu.         1. Ongkos mengandungmu selama 9 bulan                      ‫ك- إدا‬        ‫ن‬         - ‫دة‬           ‫ا زه وا‬             ‫وأآ‬          oleh Muslim terhadap pernyataan yang dibuat
Bukankah peran seorang ibu sangat besar dalam                                  : gratis                        ‫ص‬           ‫ت أو‬            ‫ءة‬          ‫اء‬          ‫و ت "إ رة ا‬               oleh sekretaris Sinode Kudus Santo Bishoy pada
kehidupan ini?! Kita terkadang tidak menyadari                                                             ‫أو‬                      ‫ن‬            ‫ا‬       ‫ي‬            ‫قا ا ا‬                  beberapa ayat dari Quran.
                                                          2. Ongkos      berjaga     malam     karena
setelah kita dewasa, tidakkah kita terpikir                                                                      ‫و وا‬              ‫وا‬         "             ‫". وأآ ا أن ا‬         ".
                                                              menjagamu        :gratis                                                                                                                The Bishoy Anba telah disebutkan
mampukah kita membalas kasih sayang orang tua                                                                 ‫ي و اه‬            ‫ا‬         ‫وا‬         ‫تا‬                    " ‫آ أآ ا‬
kita ?!?!?.                                               3. Ongkos air mata yang menetes                                                                                                    dalam instalasi agama bahwa beberapa ayat -
                                                                                                                ‫وإ د وره‬                ‫ك أد و ت ا‬                     ‫."ا ر ا‬
                                                              karenamu         :gratis                     ‫ت و ه ات‬                 ‫ا ا‬                       ‫ات ا‬        ‫تا‬           ‫و‬     yang menggambarkan Bacip untuk orang-orang
                                                          4. Ongkos      khawatir     karena    selalu     ‫ا س‬             ‫ا‬                   ‫ت أد‬                   ‫ن‬              ‫م‬       Kristen dalam Quran - "telah ditambahkan
                                                              memikirkan keadaanmu               :                           ‫تا نا‬                    ‫ي ن‬                  ‫.ا‬                setelah kematian Nabi, pada masa pemerintahan
                                                                                                                     ‫ا د ن أن‬                            ‫ي ذآ‬                 ‫وآ ن ا‬         khalifah bin Utsman Affan" ra dengan dia.
                                                              gratis
                                                          5. Ongkos menyediakan makan minum,                   " -‫ا ن‬                      ‫إ ا‬                       ‫ا ت -ا و‬
                                                                                                                 ‫ن‬             ‫ا‬       ‫ل‬          ‫ل، وذ‬          ‫و ةا‬                ‫أ‬               Sebelum itu, Bishoy telah marah
                                                              pakaian dan keperluanmu : gratis                                                                                               Muslim ketika ia mengatakan bahwa orang
                                                                                                                                           ‫ا‬       ‫. ن" ر‬
                    Oleh:                                                                                     ‫ل إن‬                    ‫ا‬           ‫ي أ ر‬               ‫و ذ آن‬                 Kristen adalah orang-orang Mesir jika tamu
                                                               Jumlah keseluruhan nilai kasihku :                                                                                            Muslim.
                 Mahmudi                                       gratis                                                    ‫ف‬                  ‫وإن ا‬            ‫ه أه‬               ‫.ا‬
            Santri PP Al-Khoirot                               Itulah diantaranya nilai-nilai kasih dari       ‫ات‬              ‫فا‬         ‫ا‬        ‫أ‬            ‫ن‬              ‫آ ا‬
                                                                                                                   ‫ا دة إ ا‬               ‫ره‬          ‫م‬       ‫إ ا‬             ‫ت‬          .
                                                                                                                                                                                                      Muslim juga memprotes apa yang
                                                     ibu kita, yang tiada mengharap sedikitpun imbal                                                                                         mereka sebut penculikan wanita Kristen gereja
                                                     jasa dari kita. Ukuran cinta yang di berikan oleh                                                                                       berpaling kepada Islam untuk memaksa mereka
         Ini adalah mengenai nilai kasih ibu dari    ibu kita tidak bisa dinilai dengan berapa banyak        Syaikh Al-Azhar dan Koptik Mengutuk
                                                                                                                                                                                             untuk kembali ke Kristen.
seorang anak yang mendapatkan ibunya sedang          materi atau warisan yang diberikan kepada kita.                       Hasutan
sibuk menyediakan makan malam di dapur.              Namun cinta, kasih sayang dan perlindungan
                                                                                                                    Syekh Al-Azhar dan Sheikh Ahmed Al-                                      Sumber: www.aljazeerah.net
Kemudian, dia mengulurkan selembar kertas yang       yang ia berikan itulah yang menjadi harta
bertuliskan sesuatu. Si ibu segera membersihkan      terbesar yang pernah kita dapatkan.                   Tayeb dan Patriark dari Gereja Koptik Paus
tangan dan lalu menerima kertas yang diulurkan                 Berikanlah kasih sayang selama ibu kita     Shenouda III Rabu upaya untuk memicu hasutan
oleh sianak dan membacanya.                          masih hidup, percuma kita memberikan bunga            antara Muslim dan Kristen, dan meminta semua
Ongkos Membantu Ibu                                  maupun tangisan apabila ibu kita telah pergi,         orang Mesir dengan komitmen nasional untuk
    1. Pergi ke warung            :Rp. 20.000        karena ibu tidak akan bisa melihatnya lagi.           persatuan mereka.

                                                                          www.santri.alkhoirot.com             www.santri.alkhoirot.com
Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011    Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011




                                                          Oleh: Khoirul Anam B.                             Jangan katakan “Sabar itu ada
                                                        anamkhoirulb.blogspot.com
                                                                                                           batasnya” jika Anda ingin bersama
                                                                                                           Allah. Sebab, Sesungguhnya Allah
                                               Sebening embun dipagi hari, sesejuk udara
                                                 seindah pelangi, sehangat surya seluas                     beserta orang-orang yang sabar
                                                samudra Engkau curahkan kepada setiap                                 (QS.2:153)
                                              hamba. Kasih sayang yang ta’bisa dilukiskan
                                               dengan pena, ta’bisa diungkapkan dengan                   Allah bersama-sama orang yang sabar,
                                              kata - kata dan ta’ bisa dibandingkan dengan                     menguatkan, memantapkan,
                                                                 besarnya dunia                               meneguhkan, mengawasi, dan
                                                           Robbi......... yailahi.............              menghibur mereka. Allah sebagai
                                                Walau hamba sering berbuat dosa, walau                   tempat bergantung, sehingga kita akan
                                                 hamba sering terlena oleh hiasan dunia,                    terlepas dari keputus-asaan saat
                                                namun ni’matMu ta’pernah terhenti, kasih
                                                                                                                  menjalani perjuangan.
                                                  sayangMu tercurah dalam relung hati,
                                                mengalir disetiap sendi – sendi, melimpah
                                                  dimanapun kami melangkahkan kaki....
                                                          Robbi........ya ilahi................
                                               Pantaskah hamba menikmati keindahan ini,
                                             keindahan yang Engkau hiaskan dalam dunia
                                                   ini.......? sedangkan hamba ta’pernah
                                                 bersyukur atas ni’mat yang Engkau beri.
                                                                                                        Alamat Redaksi: PP. Al-Khoirot Jl. KH Syuhud
                                             Ni’mat yang selalu tercurah pada kami, ni’mat
                                                                                                        Zayyadi Rt: 09/01 Dsn Krajan Karangsuko
                                                  yang Engkau berikan tanpa pamrih......                Pagelaran Malang. Telp. (0341) 879730.
                                                         Robbi........ ya ilahi.................        Website: santri.alkhoirot.com
                                             Terangilah kegelapan hati hamba, luruskanlah               Email : santri@alkhoirot.com
                                                jalan hamba, agar hamba tidak jadi orang
                                                               yang salah arah.....                     Pelindung: Pengasuh PP Al-Khoirot
                                                                  Robbi ..........                      Penasehat: Syamsul Arifin, Syamsul Huda
                                                             ‫آن‬     ‫وا اد آ أو‬             ‫وا‬    ‫إن ا‬   Pem Red           : Nasiruddin
                                               Robbi..... apa yang bisa kami pertanggung                Wakil Pem Red : Sholehuddin
                                                                                                        Sekretaris        : Rokhim
                                                    jawabkan dihadapanMu, sedangkan
                                                                                                        Staf Redaksi      : Mahfudz, Khoirul Anam, M,
                                             pengliatan dan pendengaran selalu kami salah                                 Thoha Syahdi, Abdul Kholik.
                                                                   gunakan....
                                              Robbi...... hamba hanya bisa bersimpuh dan                Ket:
                                             bersujud memohon ampun atas semua dosa-                    Redaksi menerima kontribusi tulisan opini
                                                                       dosa..                           seputar santri, pesantren, islam dan problematika
                                                              Robbi.... ya.. ilahi......                dunia islam secara umum.Tulisan hendaknya tidak
                                                    ‫ا‬                          ‫ا‬                    ‫ا‬   lebih dari 500 kata.
                                                               ‫إ إ اأ‬
                                                                      ‫رب ا‬       ‫أ‬       ‫أ‬


                  www.santri.alkhoirot.com      www.santri.alkhoirot.com

More Related Content

What's hot

Membangun Kepercayaan Diri
Membangun Kepercayaan DiriMembangun Kepercayaan Diri
Membangun Kepercayaan Dirirumahbianglala
 
Pemberdayaan diri abstrak
Pemberdayaan diri abstrakPemberdayaan diri abstrak
Pemberdayaan diri abstrakAli Ashiddiqi
 
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...Azahfadilah
 
Makalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirMakalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirDevin Grandonk
 
Design Your Life
Design Your LifeDesign Your Life
Design Your LifeAmat Bejo
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiZuzax Gates
 
Komunikasi Teamwork www.mausehat.net
Komunikasi Teamwork www.mausehat.netKomunikasi Teamwork www.mausehat.net
Komunikasi Teamwork www.mausehat.netmausehat
 
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah GagalKiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah GagalYohanes Ratu Eda
 

What's hot (8)

Membangun Kepercayaan Diri
Membangun Kepercayaan DiriMembangun Kepercayaan Diri
Membangun Kepercayaan Diri
 
Pemberdayaan diri abstrak
Pemberdayaan diri abstrakPemberdayaan diri abstrak
Pemberdayaan diri abstrak
 
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
3. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, mengubah pola fikir dan motivasi b...
 
Makalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karirMakalah bk tentang hambatan karir
Makalah bk tentang hambatan karir
 
Design Your Life
Design Your LifeDesign Your Life
Design Your Life
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
 
Komunikasi Teamwork www.mausehat.net
Komunikasi Teamwork www.mausehat.netKomunikasi Teamwork www.mausehat.net
Komunikasi Teamwork www.mausehat.net
 
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah GagalKiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
Kiat Untuk Bangkit Setelah Gagal
 

Viewers also liked

Viewers also liked (6)

Buletin Al-Khoirot Edisi 34 Desember 2010
Buletin Al-Khoirot  Edisi 34 Desember 2010Buletin Al-Khoirot  Edisi 34 Desember 2010
Buletin Al-Khoirot Edisi 34 Desember 2010
 
Buletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IV
Buletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IVBuletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IV
Buletin Alkhoirot Agustus 2010 Edisi 30 Vol IV
 
Buletin El-Khuwah April 2011 Edisi 33
Buletin El-Khuwah April 2011 Edisi 33Buletin El-Khuwah April 2011 Edisi 33
Buletin El-Khuwah April 2011 Edisi 33
 
Buletin Al Khoirot Edisi 2 Februari 2007
Buletin Al Khoirot Edisi 2 Februari 2007Buletin Al Khoirot Edisi 2 Februari 2007
Buletin Al Khoirot Edisi 2 Februari 2007
 
Buletin Al-Khoirot Edisi 04 September 2007
Buletin Al-Khoirot Edisi 04 September 2007Buletin Al-Khoirot Edisi 04 September 2007
Buletin Al-Khoirot Edisi 04 September 2007
 
Buletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol V
Buletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol VBuletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol V
Buletin Alkhoirot Mei 2011 Edisi 39 Vol V
 

Similar to Buletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol V

Sinopsis - Menyiapkan anak jadi juara
Sinopsis - Menyiapkan anak jadi juaraSinopsis - Menyiapkan anak jadi juara
Sinopsis - Menyiapkan anak jadi juaraEsa Karima
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiZuzax Gates
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiZuzax Gates
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiZuzax Gates
 
Bagaimana meningkatkan rasa percaya diri
Bagaimana meningkatkan rasa percaya diriBagaimana meningkatkan rasa percaya diri
Bagaimana meningkatkan rasa percaya diriNur Agustinus
 
PEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.ppt
PEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.pptPEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.ppt
PEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.pptjuju220822
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality developmentthofagunners
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diriLSP3I
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasithofagunners
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality developmentthofagunners
 
Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi
Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi  Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi
Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi rivayanto
 
percayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptx
percayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptxpercayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptx
percayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptxalamsyah08indra
 

Similar to Buletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol V (20)

Ranjau mental
Ranjau mentalRanjau mental
Ranjau mental
 
Sinopsis - Menyiapkan anak jadi juara
Sinopsis - Menyiapkan anak jadi juaraSinopsis - Menyiapkan anak jadi juara
Sinopsis - Menyiapkan anak jadi juara
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
 
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapiStrategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
Strategi dan sikap dalam menghadapi hambatan yang dihadapi
 
Bagaimana meningkatkan rasa percaya diri
Bagaimana meningkatkan rasa percaya diriBagaimana meningkatkan rasa percaya diri
Bagaimana meningkatkan rasa percaya diri
 
Tips Pendampingan Adik
Tips Pendampingan AdikTips Pendampingan Adik
Tips Pendampingan Adik
 
Motivation okt2014
Motivation okt2014Motivation okt2014
Motivation okt2014
 
PEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.ppt
PEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.pptPEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.ppt
PEMBERDAYAAN POLA ASUH REMAJA.ppt
 
Positive parenting 2
Positive parenting 2Positive parenting 2
Positive parenting 2
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality development
 
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasiMembangun sikap positif dalam menghadapi situasi
Membangun sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Memahami potensi diri
Memahami potensi diriMemahami potensi diri
Memahami potensi diri
 
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasiPengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
Pengembangan sikap positif dalam menghadapi situasi
 
Personality development
Personality developmentPersonality development
Personality development
 
Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi
Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi  Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi
Minggu 3 Mengubah Pola Pikir dan Motivasi Berprestasi
 
percayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptx
percayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptxpercayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptx
percayadiribk-150410181504-conversion-gate01.pptx
 
Pelatihan Membangun Karakter melalui Integritas
Pelatihan Membangun Karakter melalui IntegritasPelatihan Membangun Karakter melalui Integritas
Pelatihan Membangun Karakter melalui Integritas
 
Pelatihan Membangun Karakter melalui Integritas
Pelatihan Membangun Karakter melalui IntegritasPelatihan Membangun Karakter melalui Integritas
Pelatihan Membangun Karakter melalui Integritas
 

More from Pondok Pesantren Al-Khoirot

More from Pondok Pesantren Al-Khoirot (20)

Buletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IV
Buletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IVBuletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IV
Buletin Alkhoirot Oktober 2010 Edisi 32 Vol IV
 
Buletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol VBuletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Alkhoirot Maret 2011 Edisi 37 Vol V
 
Buletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IV
Buletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IVBuletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IV
Buletin Alkhoirot Juni 2010 Edisi 28 Vol IV
 
Buletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol V
Buletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol VBuletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol V
Buletin Alkhoirot Februari 2011 Edisi 36 Vol V
 
Buletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol V
Buletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol VBuletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol V
Buletin Alkhoirot April 2011 Edisi 38 Vol V
 
Buletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IV
Buletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IVBuletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IV
Buletin Santri Oktober 2010 Edisi 29 Vol IV
 
Buletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol VBuletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol V
Buletin Santri Juni 2011 Edisi 37 Vol V
 
Buletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. V
Buletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. VBuletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. V
Buletin Santri Februari 2011 Edisi 33 Vol. V
 
Buletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol V
Buletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol VBuletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol V
Buletin Santri edisi 34 Maret 2011 Vol V
 
Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I
Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I
Buletin Santri September 2007 Edisi 2 Vol I
 
Buletin santri edisi 2 september 2007
Buletin santri edisi 2 september 2007Buletin santri edisi 2 september 2007
Buletin santri edisi 2 september 2007
 
Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01
Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01
Buletin Santri Agustus 2007 Edisi 01
 
Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6
Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6 Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6
Buletin Santri Januari 2008 Edisi 6
 
Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5
Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5 Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5
Buletin Santri Desember 2007 Edisi 5
 
Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007
Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007
Buletin Al-Khoirot Edisi 01 Juni 2007
 
Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34
Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34
Buletin el ukhuwah mei 2011 edisi 34
 
Buletin El-Khuwah Februari 2011 Edisi 31
Buletin El-Khuwah Februari 2011 Edisi 31Buletin El-Khuwah Februari 2011 Edisi 31
Buletin El-Khuwah Februari 2011 Edisi 31
 
Buletin El-Ukhuwah Maret 2011 Edisi 32
Buletin El-Ukhuwah Maret 2011 Edisi 32Buletin El-Ukhuwah Maret 2011 Edisi 32
Buletin El-Ukhuwah Maret 2011 Edisi 32
 
Buletin El-Ukhuwah Januari 2011 Edisi 30
Buletin El-Ukhuwah Januari 2011 Edisi 30Buletin El-Ukhuwah Januari 2011 Edisi 30
Buletin El-Ukhuwah Januari 2011 Edisi 30
 
Buletin Al-Khoirot Edisi 30 Agustus 2010
Buletin Al-Khoirot Edisi 30 Agustus 2010Buletin Al-Khoirot Edisi 30 Agustus 2010
Buletin Al-Khoirot Edisi 30 Agustus 2010
 

Buletin Santri Mei 2011 Edisi 36 Vol V

  • 1. Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Oleh: KH. A. Fatih Syuhud Pengasuh PP Al-Khoirot Pola pikir dan perilaku percaya diri (confidence atau self-esteem) merupakan salah satu karakter yang harus dimiliki oleh siapapun yang ingin menjadi orang sukses di bidang apapun yang diinginkan. Dan sebagaimana kemampuan-kemampuan yang lain, perilaku percaya diri harus dipupuk sejak dini. Sejak masih anak-anak. Mengapa percaya diri itu perlu? Self-esteem (baca, self-estim) itu penting karena ia menjadi penggerak utama seseorang untuk dapat mengimplementasikan sesuatu yang direncanakan dengan sukses. Seperti diketahui, dalam setiap tindakan diperlukan dua unsur yaitu niat (rencana) dan aksi untuk merealisir niat tersebut. Niat dapat dimiliki oleh semua orang. Akan tetapi, tindakan hanya dapat dilakukan oleh orang yang memiliki karakter percaya diri yang baik. Percaya diri juga identik dengan kemandirian. Orang yang memiliki percaya diri yang stabil cenderung akan memiliki sikap mandiri yang stabil pula. Persoalannya, bagaimana cara menumbuhkan karakter percaya diri pada anak agar dia dapat dewasa dengan self-esteem yang stabil? Menurut Sarah Henry, seorang ahli parenting dari AS, ada delapan langkah dasar yang harus dilakukan orang tua untuk menumbuhkan sikap percaya diri anak. Pertama, unconditional love (rasa sayang tak terbatas). Kepercayaan diri seorang anak akan tumbuh subur manakala mendapat siraman rasa sayang yang tak terbatas dari orang tua. Jangan malu untuk menumpahkan rasa sayang dalam berbagai bentuknya seperti pujian, pelukan, dan lain-lain. Namun demikian, melawan setiap hambatan. Harapan berasal dari Seolah kita selalu jangan ragu untuk mengoreksinya apabila perlu. Pastikan anak tahu bahwa yang dikoreksi adalah perilakunya kata harap yaitu keinginan Oleh: yang salah. Bukan dirinya. mendapatkan jalam keluar Kedua, perhatian. Meluangkan waktu untuk memperhatikan apa yang dilakukan atau dikatakan anak supaya sesuatu terjadi atau Mustaji untuk setiap masalah. akan memberi perasaan dihargai (self-worth). Itu akan memberi pesan bahwa ia penting dan berharga bagi sesuatu terjadi atau suatu yang Santri Al-Khoirot Seolah kita punya kekuatan orang tua. Intinya, jangan terkesan Anda bosan mendengar ceritanya. belum terwujud. Kata orang Mahasiswa Al-Qolam yang lebih untuk siap Ketiga, beri batasan yang jelas. Unconditional love bukan berarti tanpa aturan. Dan berusahalah manusia tanpa harapan adalah menghadapi resiko. Ini kita menjalankan aturan itu secara konsisten sebagai penanaman disiplin. manusia yang mati sebelum Gondanglegi sebut sebagai perlawanan. Keempat, dukung pengambilan resiko yang wajar. Dorong anak untuk mencoba sesuatu yang baru waktu-nya. Bisa jadi, karena Orang yang hidup tanpa seperti makan makanan berbeda, teman baru atau belajar naik sepeda. Walaupun ada kemungkinan gagal, harapan adalah sesuatu yang hendak kita raih dan tanpa resiko akan kecil kemungkinan sukses. Dan biasakan anak mengakui kesalahan yang dilakukannya. optimisme dan cenderung pasrah pada realita terpampang dimuka. Hampir sama dengan visi maka dia cenderung untuk bersikap pasif. Dengan cara orang tua memberi contoh menyalahkan diri sendiri saat membuat kesalahan. walau dalam spektrum sederhana, harapan Kelima, jangan membandingkan. Tahan godaan untuk membandingkan anak dengan siapapun. Baik Harapan berasal dari kata harap yaitu keinginan merupakan ciptaan yang kita buat sebagai sesuatu supaya sesuatu terjadi atau sesuatu terjadi atau dengan saudara, tetangga atau teman kelas. Seperti, “Mengapa kamu tidak berani seperti adikmu?” Bahkan perbandingan yang positif sekalipun seperti, “Kamu pemain bola terbaik di dunia,” akan berpotensi merusak yang hendak kita raih. Jadi hidup tanpa harapan suatu yang belum terwujud. Harapan dapat pada anak karena dia akan merasa sulit dan tertekan untuk memenuhi harapan itu. Jadi, biarkan anak tahu adalah hidup tanpa visi dan tujuan. Maka bila diartikan sebagai menginginkan sesuatu yang bahwa orang tua menghargainya apapun yang dia miliki. Maka, kemungkinan besar dia akan tahu bagaimana manusia yang hidup tanpa harapan pada dipercayai dan dianggap benar dan jujur oleh menghargai dirinya sendiri. hakekatnya dia sudah mati. Harapan bukanlah setiap manusia dan harapan agar dapat dicapai Keenam, bersikap empati. Apabila anak membandingkan kelemahan dirinya dengan kelebihan anak sesuatu yang terucap dimulut saja tetapi juga ,memerlukan kepercayaan kepada diri sendiri, lain, tunjukkan sikap empati dengan penekanan bahwa dia juga punya kelebihan di samping kekurangan. Dan berangkat dari usaha. Dia adalah kecenderungan bahwa anak yang baik tidak harus sempurna di segala bidang. kepercayaan kepada orang lain dan kepercayaan batin untuk membuat sebuah rencana aksi, kepada TUHAN. Ketujuh, memberi dorongan (encouragement). Setiap anak memerlukan dukungan dari figur-figur peristiwa, atau sesuatu menjadi lebih bagus. tersayang, yakni orang tua. Dorongan dan motivasi bermakna mengakui adanya kamajuan, sekecil apapun itu, Sederhananya, harapan membuat kita berpikir bukan hanya menghargai pencapaian. Jadi, hargai proses, walaupun hasilnya mungkin tidak sesuai dengan Menurut kodratnya dalam diri manusia harapan. untuk melakukan sesuatu yang lebih baik untuk meraih sesuatu yang lebih baik. Harapan dan rasa terdapat 2 dorongan,yaitu dorongan kodrat serta Kedelapan, bercanda dan tertawalah bersama anak Anda. Dan jangan pernah menertawakan dia.[] dorongan kebutuhan hidup.terkait dengan optimis juga memberikan kita kekuatan untuk www.santri.alkhoirot.com www.santri.alkhoirot.com
  • 2. Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 kebutuhan manusia tersebut , abraham maslow Aristoteles, hidup dan kehidupan itu berasal dari keremangan malam yang mengkategorikan kebutuhan manusia menjadi 5 generation spontanea, yang berarti kehidupan itu dingin ia dapati kita macam atau disebut juga 5 harapan manusia, yaitu; terjadi dengan sendirinya. Kebutuhan manusia menangis. Beliau terjaga, terbagi atas kebutuhan jasmani dan kebutuhan beranjak bergegas 1.harapan untuk memperoleh kelangsungan hidup rohani. Ada yang dalam pandangan hidupnya menghampiri, memberikan hanya ingin memuaskan kehidupan duniawi apa yang kita pinta. Masya namun juga ada yang sebaliknya. Terkait dengan Allah . Beliau sangat sayang dan begitu 2.harapan untuk memperoleh keamanan Oleh: tingkat kesadaran kehidupan beragama, manusia pengasih, ketika kita sudah bisa bermain, berlari akan semakin yakin bahwa mereka akan mati. Imam Syahrowardi terkadang ibu memarahi kita, "Jangan main di 3.hak untuk mencintai dan dicintai Dunia serba gemerlap hanya akan ditinggalkan Santri Al-Khoirot sini anakku... nanti kotor, jangan begini begitu dan akan hidup abadi di alam akhirat. karena tidak baik!". Semua itu dilakukannya 4.harapan diterima lingkungan karena tidak ingin kita celaka... Dengan pengetahuan serta pengertian agama 5.harapan memperoleh perwujudan cita-cita tentang adanya kehidupan abadi di akhirat, “Kami perintahkan kepada manusia supaya Ketika kita beranjak dewasa,kita perlu manusia menjalankan ibadahnya. Ia akan berbuat baik kepada dua orang ibu bapaknya, makan beliau rela tak makan demi kita. Kasih Harapan itu bersifat manusiawi dan menjalankan perintah Tuhan melalui agama, ibunya mengandungnya dengan susah payah, dan sayangnya begitu tulus tanpa pamrih tak dimiliki semua orang. Dalam hubungannya serta menjauhkan diri dari larangan yang melahirkannya dengan susah payah (pula). mengharapkan apa-apa kecuali kita sehat dan dengan pendidikan moral, untuk mewujudkan diberikan-Nya. Manusia menjalankan hal itu mengandungnya sampai menyapihnya adalah tiga selamat. Hari berganti hari detik, menit, waktu harapan perlu di wujudkan hal – hal sebagai karena sadar sebagai makhluk yang tidak puluh bulan, sehingga apabila dia Telah dewasa akhirnya kita sadari hakikat keberadaan diri ini. berikut: berdaya di hadapan Tuhan. Kehidupan dunia dan umurnya sampai empat puluh tahun ia berdoa: Jadi... terbuktilah bagaimana Allah Swt itu Ar yang sifatnya sementara dikalahkannya demi "Ya Tuhanku, tunjukilah Aku untuk mensyukuri Rahmaan dan Ar Rahiim, Maha Pengasih dan a. harapan apa yang baik kehidupan yang abadi di akherat karena tahu nikmat Engkau yang Telah Engkau berikan Maha Penyayang, Dengan Cinta-Nya Ia bagaimana beratnya siksaan di neraka dan kepadaku dan kepada ibu bapakku dan supaya Aku memperkenalkan diri-Nya melalui perantara bagaimana bahagianya di surga. Kebaikan di dapat berbuat amal yang saleh yang Engkau seorang Ibu. Kalau ibu saja begitu, apalagi Allah b. bagaimana mencapai harapan itu surga yang abadi inilah yang merupakan harapan ridhai; berilah kebaikan kepadaku dengan yang menciptakan kita? Subhanallah, terakhir manusia. (memberi kebaikan) kepada anak cucuku. Walhamdulillah, Walaa ilaa ha ilallah, Wallaahu c. bagaimana bila harapan itu tidak tercapai. Sesungguhnya Aku bertaubat kepada Engkau dan Akbar. Karena pengorbanan Ibu yang tak Sesungguhnya Aku termasuk orang-orang yang terhingga itulah, Allah mewajibkan Jika manusia mengingat bahwa kehidupan Cinta dan motivasi jelas memiliki berserah diri". (Al-Ahqoof : 15) (memerintahkan) kita supaya berbakti (berbuat tidak hanya di dunia saja namun di akhirat juga, hubungan yang erat. Cinta adalah baik) kepada beliau. maka sudah selayaknya “harapan” manusia motivasi yang paling kuat. Cinta Ketika kita baru lahir, Beliau sambut untuk hidup di kedua tempat tersebut bahagia. kehadiran kita dengan penuh senyum kebahagiaan. "Tuhanmu telah memerintahkan supaya kamu Dengan begitu manusia dapat menyelaraskan adalah penggerak hati, pikiran, "Alhamdulillah," ucapnya lirih, betapa Allah Maha jangan menyembah selain Dia dan hendaklah kehidupan antara dunia dan akhirat dan selalu dan tindakan. Seseorang akan Kuasa, sungguh peristiwa melahirkan adalah suatu kamu berbuat baik pada ibu bapakmu dengan berharap bahwa hari esok lebih baik dari pada merasa tergerak hatinya saat peristiwa yang teramat sangat luar biasa bagi sebaik-baiknya. Jika salah seorang di antara hari ini, namun kita harus sadar bahwa harapan seorang wanita. Tak terbayangkan betapa keduanya atau kedua-duanya sampai berumur tidak selamanya menjadi kenyataan. sesuatu yang dicintainya menderita berjuang antara hidup dan mati. Tiada lanjut dalam pemeliharaanmu, maka sekali-kali disebutkan. Cinta menggerakan peduli urat-urat beliau terputus, Masya Allah, janganlah kamu mengatakan kepada keduanya Dalam hidup di dunia, manusia dihadapkan pecinta untuk mencari yang betapa sungguh tak terbayang sakitnya. perkataan "ah" dan janganlah kamu membentak pada persoalan yang beragam baik itu masalah mereka dan ucapkanlah kepada mereka positif maupun negative. Untuk menghadapi dicintainya. Objek cinta itu begitu Tapi beliau ikhlas, "Untuk anakku tercinta perkataan yang mulia." (QS. Al-Isra’ 17:23) persoalan hidup tersebut manusia perlu belajar dari banyak. Mereka adalah ujian bagi akan kukorbankan seluruh jiwa raga". Betapa manusia lainnya baik formal maupun informal agar kita semua mulia seorang ibu, beliau sabar memelihara, Dari Abu Hurairah r.a, katanya: memiliki kehidupan yang sejahtera. menurut menjaga, merawat, dan membesarkan kita. Ketika "Seseorang laki-laki bertanya kepada Rasulullah www.santri.alkhoirot.com www.santri.alkhoirot.com
  • 3. Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Saw, "Ya, Rasulullah, siapakah dari keluargaku 2. Menjaga adik :Rp. Berterima kasihlah akan apa yang kita yang paling berhak dengan kebaktianku yang 20.000 miliki saat ini di bandingkan dengan jutaan orang Syekh Al Azhar dan Paus Shenouda III terindah?" Jawab beliau, "Ibumu!, kemudian 3. Membuang sampah :Rp. yang tidak meiliki kehidupan seperti yang kita - dalam pernyataan bersama - dihukum dari ibumu, kemudian ibumu, kemudian bapakmu, peroleh saat ini, bawalah selalu ibu kita dalam do’a upaya untuk "mengobarkan hasutan, kedua 5.000 kemudian yang terdekat kepadamu, yang terdekat". dimanapun kita berada. kesucian menghina atau pengurangan dari hak- Perbandingan cinta menurut Rasulullah kepada Ibu 4. Membersihkan tempat tidur :Rp. hak kewarganegaraan, yang duduk di mana dibanding Bapak adalah 3:1. Berbakti sebaik- 10.000 ‘’Boy Pisces’’ semua orang Mesir tanpa pembedaan atau baiknya pada orangtua, juga merupakan sebuah 5. Menyiram bunga :Rp. 15.000 “ Dunia ini memiliki banyak keajaiban, diskriminasi." Mereka menekankan bahwa orang jihad yang sangat besar pahalanya. Sahabatku 6. Menyapu halaman :Rp. segala ciptaan tuhan yang begitu agung, tetapi tak Mesir, "satu orang dalam satu rumah." tercinta, bukankah Ibu adalah orang pertama yang 15.000 satupun yang dapat menandingi keindahan tangan kita kenal ketika hadir di alam ini.Allah ibu, (Bev Hulsizer) Mereka juga menekankan "kepercayaan mengeluarkan kamu dari perut ibumu dalam Jumlah :Rp. pada suara akal dan hati nurani dari Mesir dan keadaan tidak mengetahui sesuatupun, dan Dia memberi kamu pendengaran, penglihatan dan hati, 85.000 ‫نا‬ ‫دة‬ ‫ا زه و‬ bukti sejarah bersama untuk mengubur upaya- upaya hasutan dan memadamkan kejahatan." Selesai membaca, si ibu tersenyum memandang agar kamu bersyukur. (QS. An-Nahl 16:78) si anak yang raut mukanya berbinar-binar, si ibu ‫ا‬ ‫كا‬ ‫و‬ ‫ا‬ ‫أ‬ ‫ا زه ا‬ ‫دان‬ mengambil pena dan menulis sesuatu dibelakang ‫ا‬ ‫ا ر ء و ت إ رة ا‬ ‫دة ا‬ ‫ا‬ Ketegangan sektarian telah dipasang Karena itulah sahabatku, Janganlah cinta kertas yang sama. ‫ا‬ ‫ام‬ ‫ا‬ ‫، ود ا‬ ‫.وا‬ baru-baru ini setelah protes dan demonstrasi kita pada seseorang melebihi cinta kita pada ibu. 1. Ongkos mengandungmu selama 9 bulan ‫ك- إدا‬ ‫ن‬ - ‫دة‬ ‫ا زه وا‬ ‫وأآ‬ oleh Muslim terhadap pernyataan yang dibuat Bukankah peran seorang ibu sangat besar dalam : gratis ‫ص‬ ‫ت أو‬ ‫ءة‬ ‫اء‬ ‫و ت "إ رة ا‬ oleh sekretaris Sinode Kudus Santo Bishoy pada kehidupan ini?! Kita terkadang tidak menyadari ‫أو‬ ‫ن‬ ‫ا‬ ‫ي‬ ‫قا ا ا‬ beberapa ayat dari Quran. 2. Ongkos berjaga malam karena setelah kita dewasa, tidakkah kita terpikir ‫و وا‬ ‫وا‬ " ‫". وأآ ا أن ا‬ ". menjagamu :gratis The Bishoy Anba telah disebutkan mampukah kita membalas kasih sayang orang tua ‫ي و اه‬ ‫ا‬ ‫وا‬ ‫تا‬ " ‫آ أآ ا‬ kita ?!?!?. 3. Ongkos air mata yang menetes dalam instalasi agama bahwa beberapa ayat - ‫وإ د وره‬ ‫ك أد و ت ا‬ ‫."ا ر ا‬ karenamu :gratis ‫ت و ه ات‬ ‫ا ا‬ ‫ات ا‬ ‫تا‬ ‫و‬ yang menggambarkan Bacip untuk orang-orang 4. Ongkos khawatir karena selalu ‫ا س‬ ‫ا‬ ‫ت أد‬ ‫ن‬ ‫م‬ Kristen dalam Quran - "telah ditambahkan memikirkan keadaanmu : ‫تا نا‬ ‫ي ن‬ ‫.ا‬ setelah kematian Nabi, pada masa pemerintahan ‫ا د ن أن‬ ‫ي ذآ‬ ‫وآ ن ا‬ khalifah bin Utsman Affan" ra dengan dia. gratis 5. Ongkos menyediakan makan minum, " -‫ا ن‬ ‫إ ا‬ ‫ا ت -ا و‬ ‫ن‬ ‫ا‬ ‫ل‬ ‫ل، وذ‬ ‫و ةا‬ ‫أ‬ Sebelum itu, Bishoy telah marah pakaian dan keperluanmu : gratis Muslim ketika ia mengatakan bahwa orang ‫ا‬ ‫. ن" ر‬ Oleh: ‫ل إن‬ ‫ا‬ ‫ي أ ر‬ ‫و ذ آن‬ Kristen adalah orang-orang Mesir jika tamu Jumlah keseluruhan nilai kasihku : Muslim. Mahmudi gratis ‫ف‬ ‫وإن ا‬ ‫ه أه‬ ‫.ا‬ Santri PP Al-Khoirot Itulah diantaranya nilai-nilai kasih dari ‫ات‬ ‫فا‬ ‫ا‬ ‫أ‬ ‫ن‬ ‫آ ا‬ ‫ا دة إ ا‬ ‫ره‬ ‫م‬ ‫إ ا‬ ‫ت‬ . Muslim juga memprotes apa yang ibu kita, yang tiada mengharap sedikitpun imbal mereka sebut penculikan wanita Kristen gereja jasa dari kita. Ukuran cinta yang di berikan oleh berpaling kepada Islam untuk memaksa mereka Ini adalah mengenai nilai kasih ibu dari ibu kita tidak bisa dinilai dengan berapa banyak Syaikh Al-Azhar dan Koptik Mengutuk untuk kembali ke Kristen. seorang anak yang mendapatkan ibunya sedang materi atau warisan yang diberikan kepada kita. Hasutan sibuk menyediakan makan malam di dapur. Namun cinta, kasih sayang dan perlindungan Syekh Al-Azhar dan Sheikh Ahmed Al- Sumber: www.aljazeerah.net Kemudian, dia mengulurkan selembar kertas yang yang ia berikan itulah yang menjadi harta bertuliskan sesuatu. Si ibu segera membersihkan terbesar yang pernah kita dapatkan. Tayeb dan Patriark dari Gereja Koptik Paus tangan dan lalu menerima kertas yang diulurkan Berikanlah kasih sayang selama ibu kita Shenouda III Rabu upaya untuk memicu hasutan oleh sianak dan membacanya. masih hidup, percuma kita memberikan bunga antara Muslim dan Kristen, dan meminta semua Ongkos Membantu Ibu maupun tangisan apabila ibu kita telah pergi, orang Mesir dengan komitmen nasional untuk 1. Pergi ke warung :Rp. 20.000 karena ibu tidak akan bisa melihatnya lagi. persatuan mereka. www.santri.alkhoirot.com www.santri.alkhoirot.com
  • 4. Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Buletin SANTRI Edisi 36, Vol 04, Mei 2011 Oleh: Khoirul Anam B. Jangan katakan “Sabar itu ada anamkhoirulb.blogspot.com batasnya” jika Anda ingin bersama Allah. Sebab, Sesungguhnya Allah Sebening embun dipagi hari, sesejuk udara seindah pelangi, sehangat surya seluas beserta orang-orang yang sabar samudra Engkau curahkan kepada setiap (QS.2:153) hamba. Kasih sayang yang ta’bisa dilukiskan dengan pena, ta’bisa diungkapkan dengan Allah bersama-sama orang yang sabar, kata - kata dan ta’ bisa dibandingkan dengan menguatkan, memantapkan, besarnya dunia meneguhkan, mengawasi, dan Robbi......... yailahi............. menghibur mereka. Allah sebagai Walau hamba sering berbuat dosa, walau tempat bergantung, sehingga kita akan hamba sering terlena oleh hiasan dunia, terlepas dari keputus-asaan saat namun ni’matMu ta’pernah terhenti, kasih menjalani perjuangan. sayangMu tercurah dalam relung hati, mengalir disetiap sendi – sendi, melimpah dimanapun kami melangkahkan kaki.... Robbi........ya ilahi................ Pantaskah hamba menikmati keindahan ini, keindahan yang Engkau hiaskan dalam dunia ini.......? sedangkan hamba ta’pernah bersyukur atas ni’mat yang Engkau beri. Alamat Redaksi: PP. Al-Khoirot Jl. KH Syuhud Ni’mat yang selalu tercurah pada kami, ni’mat Zayyadi Rt: 09/01 Dsn Krajan Karangsuko yang Engkau berikan tanpa pamrih...... Pagelaran Malang. Telp. (0341) 879730. Robbi........ ya ilahi................. Website: santri.alkhoirot.com Terangilah kegelapan hati hamba, luruskanlah Email : santri@alkhoirot.com jalan hamba, agar hamba tidak jadi orang yang salah arah..... Pelindung: Pengasuh PP Al-Khoirot Robbi .......... Penasehat: Syamsul Arifin, Syamsul Huda ‫آن‬ ‫وا اد آ أو‬ ‫وا‬ ‫إن ا‬ Pem Red : Nasiruddin Robbi..... apa yang bisa kami pertanggung Wakil Pem Red : Sholehuddin Sekretaris : Rokhim jawabkan dihadapanMu, sedangkan Staf Redaksi : Mahfudz, Khoirul Anam, M, pengliatan dan pendengaran selalu kami salah Thoha Syahdi, Abdul Kholik. gunakan.... Robbi...... hamba hanya bisa bersimpuh dan Ket: bersujud memohon ampun atas semua dosa- Redaksi menerima kontribusi tulisan opini dosa.. seputar santri, pesantren, islam dan problematika Robbi.... ya.. ilahi...... dunia islam secara umum.Tulisan hendaknya tidak ‫ا‬ ‫ا‬ ‫ا‬ lebih dari 500 kata. ‫إ إ اأ‬ ‫رب ا‬ ‫أ‬ ‫أ‬ www.santri.alkhoirot.com www.santri.alkhoirot.com