SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Tema Besar: Ruang Belajar Calon Ayah & Para Ayah:
Menjadi Ayah Yang Hadir Dan Bermakna Untuk Keluarga
“Solusi Agar Tidak Meninggalkan
Generasi Lemah”
Pemateri : Ustadz Mochammad Hilman Al-
FiqhyHari/Tanggal : Sabtu, 19 Agustus
2023Pukul : 19.30 - 21.30 WIB
LOREM IPSUM
DOLOR SIT AMET,
CONSECTETUER
ADIPISCING ELIT
Lorem ipsum dolor
sit amet,
consectetuer
adipiscing elit.
Maecenas porttitor
congue massa.
2
Imam Ibnul Qayyim -rahimahullah- bertutur:
“Ilmu tentang (nama-nama dan sifat-sifat mulia) Allah merupakan pokok dan sumber dari segala ilmu. Barangsiapa
mengenal Allah maka ia akan mengenal hakikat selain dari Allah, dan barangsiapa yang bodoh terhadap Rabb-nya
maka ia akan lebih bodoh lagi terhadap hakikat selain dari Rabb-nya.
Allah Ta’ala berfirman:
‫ا‬
َ
‫ل‬ َ
‫و‬
‫ا‬
‫ا‬‫و‬
ُ
‫ون‬
ُ
‫ك‬
َ
‫ت‬
‫ا‬َ
‫ين‬ ِ
‫ذ‬
َّ
‫ال‬
َ
‫ك‬
‫ا‬
‫ا‬‫و‬ ُ
‫س‬
َ
‫ن‬
‫ا‬َ َّ
‫اّلل‬
‫ا‬ْ
‫م‬
ُ
‫اه‬ َ
‫س‬
ْ
‫ن‬
َ
‫أ‬
َ
‫ف‬
‫ا‬ْ
‫م‬ ُ
‫ه‬ َ
‫س‬
ُ
‫ف‬
ْ
‫ن‬
َ
‫أ‬
Artinya: ‘Dan janganlah kamu seperti orang-orang yang lupa kepada Allah, lalu Allah menjadikan mereka lupa kepada
diri mereka sendiri…’ (QS. Al Hasyr: 19)
Renungkanlah ayat tersebut; akan kau dapati padanya ada makna yang agung. Yaitu: bahwasannya orang yang lupa
terhadap Rabb-nya maka Rabb pun akan menjadikan orang itu lupa pada hakikat dirinya sendiri dan pada hakikat
jiwanya. Karena itulah orang tersebut tidak akan mengetahui hakikat dirinya dan tidak akan mengetahui hal-hal yang
maslahat bagi dirinya, bahkan orang itu akan lupa terhadap apa-apa yang menyebabkan kebaikan dan kesuksesan
dirinya di kehidupan dunia maupun akhirat. Sehingga, orang itu akan menjadi rusak dan terkatung-katung bagaikan
binatang yang tidak berarti, atau bahkan binatang itu sebenarnya lebih mengetahui hal yang maslahat bagi dirinya
daripada orang tersebut!” –selesai nukilan terjemahan-
Referensi : https://sabiluna.net/1030/membina-keluarga-bertauhid/
SEGUE BLUE
Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda,
‫ا‬َ‫ر‬ِّ ِ
‫ص‬َ‫ن‬ُ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ِ‫ه‬ِ‫ن‬‫َا‬‫د‬ِِّ‫و‬َ‫ه‬ُ‫ي‬ ُ‫ه‬‫ا‬َ‫و‬َ‫ب‬َ‫أ‬َ‫ف‬ ،ِ‫ة‬َ‫ر‬ْ‫ط‬ِ‫ف‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ُ‫د‬َ‫ل‬ ْ‫و‬ُ‫ي‬ ٍ‫د‬ ْ‫و‬ُ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫م‬ ُّ‫ل‬ُ‫ك‬
ِ‫ه‬َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ل‬َ‫ث‬َ‫م‬َ‫ك‬ ،ِ‫ه‬ِ‫ن‬‫ا‬َ‫س‬ِِّ‫ج‬َ‫م‬ُ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ِ‫ه‬ِ‫ن‬
َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ا‬ ُ‫ج‬ِ‫ت‬ْ‫ن‬َ‫ت‬ ِ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ي‬
ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ا‬َ‫ه‬ْ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ى‬َ‫ر‬َ‫ت‬ ْ‫ل‬َ‫ه‬ ،َ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ي‬ِ‫ه‬
‫؟‬َ‫ء‬‫َا‬‫ع‬ْ‫د‬َ‫ج‬
"Setiap bayi yang lahir akan dilahirkan dalam keadaan fitrah. Kemudian kedua
orang tuanyalah yang akan menjadikan anak itu menjadi Yahudi, Nashrani atau
Majusi; sebagaimana binatang ternak melahirkan anaknya (yang sempurna)
maka apakah dapat kau lihat adanya cacat!?"
(HR. Bukhari dan Muslim).
3
3
‫ا‬ ِ
‫اض‬
ً
‫ة‬َّ‫ي‬ ِّ
‫ر‬
ُ
‫اذ‬ ْ‫م‬ ِ‫ه‬ ِ‫ف‬
ْ
‫ل‬
َ
‫اخ‬ ْ‫ن‬ ِ‫واام‬
ُ
‫ك‬َ
‫ر‬
َ
‫ات‬ ْ‫و‬
َ
‫ال‬ َ‫ين‬ ِ‫ذ‬
َّ
‫اال‬ َ‫ش‬
ْ
‫خ‬َ‫ي‬
ْ
‫ل‬ َ‫و‬
‫ا‬
َ
‫اف‬ ْ‫م‬ ِ‫ه‬ْ‫ي‬
َ
‫ل‬
َ
‫وااع‬
ُ
‫اف‬
َ
‫ااخ‬
ً
‫اف‬ َ‫ع‬
‫ا‬
َ
َ‫واا‬
ُ
‫ول‬
ُ
َُ‫ي‬
ْ
‫ل‬ َ‫او‬ َ َّ
‫واااّلل‬
ُ
ُ
َّ
ََّ‫ي‬
ْ
‫ل‬
‫ااا‬
ً
‫يد‬ ِ‫د‬ َ
‫اس‬
ً
‫ل‬ ْ‫و‬
“Dan hendaklah takut kepada Allah orang-orang yang seandainya meninggalkan dibelakang mereka
anak-anak yang lemah, yang mereka khawatir terhadap (kesejahteraan) mereka. Oleh sebab itu
hendaklah mereka bertakwa kepada allah dan hendaklah mereka mengucapkan perkataan yang
benar.” (Qs. An-nisa: 9)
kebanyakan Kerusakan yang terjadi pada anak-anak; penyebabnya
adalah berasal dari Bapak-bapak mereka
4
Imam Ibnul Qayyim (w. 751 H) –rahimahullah- berpesan:
“Orang yang malas dalam mendidik anaknya kepada apa yang bermanfaat bagi
anaknya sehingga menyia-nyiakannya begitu saja; maka sungguh orang seperti itu
telah bersikap sangat buruk terhadap anaknya! Dan kebanyakan Kerusakan yang
terjadi pada anak-anak; penyebabnya adalah berasal dari Bapak-bapak mereka itu
sendiri yang telah menelantarkan mereka; yang tidak mendidik mereka terhadap
kewajiban-kewajiban dan sunnah-sunnah agama; sehingga anak-anak tersebut
menyepelekan kewajiban dan Sunnah tersebut semenjak masih kecil. Oleh karena
itulah, bapak-bapak mereka akhirnya tidak bisa mendapatkan manfaat dari anak-anak
mereka dan anak-anak tersebut pun tatkala tumbuh dewasa tidak memberikan manfaat
bagi bapak-bapaknya itu.” (Lihat: Tuhfatul Mauduud)
Referensi : https://sabiluna.net/365/keluarga-sangat-berpengaruh-terhadap-kepribadian-anak/
Lorem Ipsum Dolor
5
Allah –subhanahu wa Ta’ala- berfirman:
َ‫أ‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫ل‬ ٌ‫نز‬َ‫ك‬ ُ‫ه‬َ‫ت‬ْ‫ح‬َ‫ت‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ِ‫ة‬َ‫ن‬‫ِي‬‫د‬َ‫م‬ْ‫ال‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫م‬‫ي‬ِ‫ت‬َ‫ي‬ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫م‬ َ
‫َل‬ُ‫غ‬ِ‫ل‬ َ‫ان‬َ‫ك‬َ‫ف‬ ُ‫ار‬َ‫د‬ ِ‫ج‬ْ‫ال‬ ‫ا‬َّ‫م‬َ‫أ‬ َ‫و‬
‫ح‬ِ‫ل‬‫ا‬ََ ‫ا‬َ‫م‬ُُ‫و‬ُ‫ُب‬
ِ
‫ر‬َْْ‫ت‬َْْ‫ي‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫م‬َُُّ‫د‬َُُ‫أ‬ ‫َا‬‫غ‬ُُْ‫ُب‬َ‫ي‬ ‫ن‬َ‫أ‬ ََ‫ك‬‫ُب‬ َ‫ر‬ َ‫د‬‫ا‬ َ‫ر‬َََ‫ف‬ ‫ا‬
َََِۚ‫ُب‬َّ‫ر‬ ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬ ‫ا‬َ‫م‬ُُ َ‫نز‬َ‫ك‬ ‫ا‬َ‫ج‬
“Adapun dinding rumah adalah kepunyaan dua orang anak yatim di kota itu, dan di bawahnya ada harta
benda simpanan bagi mereka berdua, sedang ayahnya adalah seorang yang saleh, maka Tuhanmu
menghendaki agar supaya mereka sampai kepada kedewasaannya dan mengeluarkan simpanannya itu,
sebagai rahmat dari Tuhanmu…” (al-Kahfi: 82)
Di dalam (ayat ini) terdapat dalil bahwa seorang yang shalih akan senantiasa dijaga keturunannya oleh
Allah Azza wa Jalla. Begitu juga, barokah ibadahnya mencakup para anak keturunannya di dunia dan di
akhirat. (Tafsir Ibnu Katsir)
Allah Akan Menjaga Anak Keturunan Orang-Orang Shalih
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing
elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce
posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus
malesuada
Lorem Ipsum Dolor
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed
pulvinar ultricies, purus lectus malesuada
Lorem Ipsum Dolor
6
Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda:
“Adapun seandainya salah seorang di antara mereka tatkala mendatangi istrinya (untuk berjima’) mengucapkan doa ini:
‫ا‬
َ
‫ان‬
َ
‫ط‬ْ‫ي‬
َّ
‫االش‬ ِ
‫ب‬
ِّ
‫ن‬ َ
‫ج‬ َ
‫او‬
َ
‫ان‬
َ
‫ط‬ْ‫ي‬
َّ
‫االش‬ ‫ي‬ ِ
‫ن‬ْ‫ب‬
ِّ
‫ن‬ َ
‫اج‬ َّ
‫م‬ ُ
‫ه‬
َّ
‫االل‬، ِ
َّ
‫ااّلل‬ ِ
‫م‬ ْ
‫اس‬ِ‫ب‬
‫ا‬
َ
‫ك‬ِ‫ل‬
َ
‫اذ‬ ‫ي‬ ِ
‫ااف‬ َ‫م‬ ُ
‫ه‬
َ
‫ن‬ْ‫ي‬َ‫اب‬ َ
‫ر‬
ِّ
‫د‬
ُ
َ‫ا‬ َّ
‫م‬
ُ
‫اث‬،‫ا‬
َ
‫ن‬
َ
َّ
ْ
َ
َ
‫ز‬ َ
‫اار‬ َ‫م‬
‫ا‬
َ
‫اأ‬،
‫ا‬ُ‫ه‬َّ ُ
‫ض‬َ‫اي‬ ْ
‫م‬
َ
‫ال‬،
ٌ
‫د‬
َ
‫ل‬ َ
‫او‬ َ
‫ي‬ ِ
‫ض‬
ُ
َ‫ا‬ ْ
‫و‬
‫اا‬
ً
‫د‬َ‫ب‬
َ
‫اأ‬
ٌ
‫ان‬
َ
‫ط‬ْ‫ي‬
َ
‫ش‬
‘Dengan nama Allah, ya Allah, jauhkanlah kami dari setan dan jauhkanlah setan agar tidak mengganggu apa-apa yang
Engkau rizkikan kepada kami.’
Maka apabila suami istri (yang membaca doa) tersebut ditakdirkan mendapatkan anak niscaya anak tersebut tidak akan
dibahayakan oleh setan selama-lamanya.”
(HR. Bukhari no.5165 , dan Muslim no. 1434)
BERDOA SEBELUM BERHUBUNGAN INTIM
7
Rasulullah -shallallaahu ‘alaihi wa
sallam- telah bersabda:
‫وأميطو‬ ‫الدم‬ ‫عنه‬ ‫فأريقوا‬ ‫بعقيقته‬ ‫مرتهن‬ ‫الغالم‬
‫ا‬
‫األذى‬ ‫عنه‬
“Anak itu tergadaikan dengan
Aqiqah-nya, maka kucurkanlah
darah (sembelihan Aqiqah) dan
hilangkanlah kotoran dari anak itu!”
Imam Ibnul Qayyim –rahimahullah- menjelaskan:
Bukan hal yang mengherankan bahwa hikmah Allah dari syariat dan ketentuan
hewan sembelihan Aqiqah itu adalah menjadi sebab bagusnya pertumbuhan
anak (yang di-aqiqah-kan) dan kelanggengan keselamatannya serta
kehidupannya yang panjang dalam lindungan Allah dari mara bahaya setan
terhadapnya.
Allah Ta’ala telah menjadikan sembelihan (aqiqah) bagi anak sebagai sebab
terbebasnya dari ikatan pegadaian Setan yang mana sang anak terikat dengannya
sejak pertamakali keluar dari rahim menuju ke alam dunia, dan saat itu setan pun
telah menusuk pusar anak itu. Maka, Aqiqah merupakan tebusan dan
pembebasan bagi anak dari tahanan dan ikatan Setan terhadapnya untuk
menghalang-halangi sang anak dalam menempuh jalan kebaikan akhirat yang
merupakan tempat kembalinya kelak.
(Tuhfatul maudud, 99 dan 105)
8
Rasulullah –shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda:
‫ا‬َ
‫س‬
َ
‫ااف‬
َ
‫ذ‬ِ‫إ‬ َ
‫او‬،‫ا‬
ُ
‫ه‬
ُّ
‫ل‬
ُ
‫اك‬
ُ
‫د‬ َ
‫س‬ َ
‫ج‬
ْ
‫اال‬
َ
‫ح‬
ُ
‫ل‬ َ
‫اص‬
ْ
‫ت‬ َ
‫ح‬
ُ
‫ل‬ َ
‫ااص‬
َ
‫ذ‬ِ‫اإ‬
ً
‫ة‬
َ
‫غ‬
ْ
‫ض‬ ُ‫ام‬ ِ
‫د‬ َ
‫س‬ َ
‫ج‬
ْ
‫اال‬ ‫ي‬ ِ
‫اف‬
َّ
‫ن‬ِ‫الاإ‬
َ
‫أ‬
‫ا‬َ
‫ي‬ ِ
ِ َ
‫الاو‬
َ
‫اأ‬
ُ
‫ه‬
َّ
‫ل‬
ُ
‫اك‬
ُ
‫د‬ َ
‫س‬ َ
‫ج‬
ْ
‫اال‬
َ
‫د‬ َ
‫س‬
َ
‫اف‬
ْ
ْ
َ
‫د‬
‫ا‬ُ
‫ب‬
ْ
‫ل‬
َ
ُ
ْ
‫اال‬
“ketahuilah! Sesungguhnya di dalam suatu jasad ada suatu daging. Apabila daging
tersebut baik; maka menjadi baiklah seluruh organ jasadnya, dan apabila daging itu
jelek; maka menjadi jeleklah seluruh organ jasadnya. Ketahuilah! Maksud daging
tersebut adalah hati.”
(HR. Bukhari dan Muslim).
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing
elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce
posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus
malesuada libero, sit
Syaikh Prof. Dr. Sulaiman Al-Ruhaily –hafizhahullah– menerangkan:
• Selama 3 tahun, (7 sampai 10 Tahun), seluruh masa
tersebut adalah pendidikan dengan motivasi. kita berikan
motivasi kepadanya dalam melaksanakan ibadah fardhu.
Maka kita menyuruhnya dengan perintah yang memotivasi;
bukan perintah yang memaksa; bukan pula perintah yang
mengandung kekerasan!
• Motivasi tersebut harus dikaitkan dengan Tauhid, yang
menumbuhkan keimanan yang benar.
• Apabila anak telah berumur 10 tahun, dan Anda tidak
menyia-nyiakan pendidikan selama rentang periode 3 tahun
tersebut (dari sejak anak umur 7 sampai 10 tahun), maka
ketika ia telah mencapai umur 10 tahun, tidak
melaksanakan shalat; maka silahkan mulai memberi
hukuman dengan pukulan yang tidak meninggalkan bekas
luka.
• Betapa baiknya, andaikata kita menyuruh anak melakukan
sunnah-sunnah tersebut dengan cara kita
mencontohkannya dengan mempraktikannya, maka inilah
yang lebih meresap bagi anak dan juga cara yang lebih
baik.
Referensi : https://sabiluna.net/542/metode-memotivasi-anak-
untuk-melaksanakan-ibadah/
ْ‫ب‬َ‫س‬ ُ‫ء‬‫ا‬َ‫ن‬ْ‫ب‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫و‬ ِ‫ة‬َ‫ال‬‫ـ‬َّ‫ص‬‫ال‬ِ‫ب‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫د‬َ‫ال‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ‫ا‬ ْ‫و‬ُ‫ـر‬ُ‫م‬
ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬ ْ‫و‬ُ‫ب‬ ِ
‫ر‬ْ‫ض‬‫ا‬َ‫و‬ ،َ‫ن‬ْ‫ي‬ِ‫ن‬ِ‫س‬ ِ‫ع‬
،‫ا‬َ‫ه‬
‫ي‬ِ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ب‬ ‫ا‬ ْ‫و‬ُ‫ق‬ِِّ
‫ر‬َ‫ف‬َ‫و‬ ، ٍ
‫ْر‬‫ش‬َ‫ع‬ ُ‫ء‬‫ا‬َ‫ن‬ْ‫ب‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫و‬
ِ‫ع‬ ِ‫اج‬َ‫ض‬َ‫م‬ْ‫ل‬‫ا‬
.
Rasulullah -shallallaahu ‘alaihi wa sallam-
bersabda:
“Suruhlah anak kalian shalat ketika berumur 7
tahun, dan kalau sudah berusia 10 tahun
meninggalkan shalat, maka pukullah ia! Dan
pisahkanlah tempat tidurnya (antara anak laki-
laki dan anak wanita).”
(Abu Dawud [no. 495], Ahmad [II/180, 187] dengan sanad hasan)
Metode Tahapan
Pendidikan Anak
9
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing
elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce
posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus
malesuada
Lorem Ipsum Dolor
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.
Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed
pulvinar ultricies, purus lectus malesuada
Lorem Ipsum Dolor
10
Ibnu Abbas -radhiallahu ‘anhuma- mengisahkan: “Pada suatu hari, aku pernah dibonceng di belakang Nabi -shallallahu
‘alaihi wa sallam-, lalu beliau bersabda,
‫ا‬ ُ
‫م‬
َ
‫َل‬
ُ
‫ااغ‬َ‫ي‬
!
‫ا‬ ٍ
ْ‫ا‬ َ‫م‬ِ‫ل‬
َ
‫اك‬
َ
‫ك‬ ُ‫م‬
ِّ
‫ل‬
َ
‫ع‬
ُ
‫اأ‬ ‫ي‬
ِّ
‫ن‬ِ‫إ‬
:
‫ا‬
َ
‫ت‬
ْ
‫ل‬
َ
‫أ‬ َ
‫ااس‬
َ
‫ذ‬ِ‫اإ‬،‫ا‬
َ
‫ك‬
َ
‫اه‬ َ
‫ج‬
ُ
‫ات‬ُ‫ه‬
ْ
‫د‬ ِ
‫ج‬
َ
‫ات‬
َ
‫اهللا‬ ِ
‫ظ‬
َ
‫ف‬ ْ
‫ح‬ِ‫اا‬،‫ا‬
َ
‫ك‬
ْ
‫ظ‬
َ
‫ف‬ ْ
‫ح‬َ‫اي‬
َ
‫اهللا‬ ِ
‫ظ‬
َ
‫ف‬ ْ
‫ح‬ِ‫ا‬
‫ا‬
َ
‫ذ‬ِ‫إ‬ َ
‫او‬،‫ا‬
َ
‫اهللا‬ ِ
‫ل‬
َ
‫أ‬ ْ
‫اس‬
َ
‫اف‬
‫ا‬ِ
‫الل‬ِ‫اب‬ ْ
‫ن‬ ِ
‫ـع‬
َ
َّ ْ
‫اس‬
َ
‫اف‬
َ
‫ت‬
ْ
‫ن‬ َ‫ع‬
َ
َّ ْ
‫اس‬
.
‫ا‬
ُ ْ
‫اال‬
َّ
‫ن‬
َ
‫اأ‬ ْ
‫م‬
َ
‫ل‬
ْ
‫اع‬ َ
‫و‬
‫ا‬
َ
‫ة‬ َّ‫م‬
‫ا‬ِ
‫ن‬ِ‫اإ‬ َ
‫او‬،
َ
‫ك‬
َ
‫ال‬
ُ
‫اهللا‬
ُ
‫ه‬َ‫ب‬
َ
َّ
َ
‫اك‬
ْ
‫د‬
َ
َ‫ا‬ ٍ‫ء‬ ْ
‫ي‬
َ
‫ش‬ِ‫اب‬
َّ
‫ل‬ِ‫اإ‬
َ
‫ك‬ ْ
‫و‬ ُ‫ع‬
َ
‫ف‬
ْ
‫ن‬َ‫اي‬ ْ
‫م‬
َ
‫ا؛ال‬ ٍ‫ء‬ ْ
‫ي‬
َ
‫ش‬ِ‫اب‬
َ
‫وك‬ ُ‫ع‬
َ
‫ف‬
ْ
‫ن‬َ‫اي‬
ْ
‫ن‬
َ
‫اأ‬ َ
‫ىل‬
َ
‫اع‬
ْ
‫ت‬ َ‫ع‬ َ‫م‬
َ
َّ ْ
‫اج‬ ِ
‫و‬
َ
‫ل‬
‫ا‬ْ
‫و‬ ُ‫ع‬ َ‫م‬
َ
َّ ْ
‫ااج‬
‫ا‬ٍ‫ء‬ ْ
‫ي‬
َ
‫ش‬ِ‫اب‬
َّ
‫ل‬ِ‫اإ‬
َ
‫ك‬ ْ
‫و‬ ُّ ُ
‫ض‬َ‫اي‬ ْ
‫م‬
َ
‫ا؛ال‬ ٍ‫ء‬ ْ
‫ي‬
َ
‫ش‬ِ‫اب‬
َ
‫ك‬ ْ
‫و‬ ُّ ُ
‫ض‬َ‫اي‬
ْ
‫ن‬
َ
‫اأ‬
َ
‫ىل‬
َ
‫ااع‬
‫ا‬
ُ
‫ه‬َ‫ب‬
َ
َّ
َ
‫اك‬
ْ
‫د‬
َ
َ
‫ا‬
َ
‫ك‬ْ‫ي‬
َ
‫ل‬
َ
‫اع‬
ُ
‫هللا‬
‫ا‬ُ
‫ف‬ ُ
‫ح‬ ُّ
‫االص‬ ِ
‫ت‬
َّ
‫ف‬ َ
‫ج‬ َ
‫او‬ ُ
‫م‬
َ
‫َل‬
ْ
َ
َ ْ
‫اال‬ ِ
‫ت‬ َ‫ع‬ ِ‫ف‬ ُ
‫ار‬،
“‘Wahai anak, aku akan mengajarkan kepadamu beberapa kalimat: ‘Jagalah Allah, niscaya Allah akan menjagamu.
Jagalah Allah, maka engkau akan mendapati-Nya di hadapanmu. Jika engkau memohon (meminta), mohonlah kepada
Allah, dan jika engkau meminta pertolongan, mintalah pertolongan kepada Allah. Ketahuilah, bahwa seandainya
seluruh umat berkumpul untuk memberi suatu manfaat kepadamu, maka mereka tidak akan dapat memberi
manfaat kepadamu, kecuali dengan sesuatu yang telah ditetapkan Allah untukmu. Sebaliknya, jika mereka
berkumpul untuk menimpakan suatu kemudharatan (bahaya) kepadamu, maka mereka tidak akan dapat
menimpakan kemudharatan (bahaya) kepadamu, kecuali dengan sesuatu yang telah Allah tetapkan atasmu. Pena
telah diangkat dan lembaran-lembaran telah kering.’” (HR. Tirmidzi, dan ia berkata, “Hadits ini hasan shahih”)
Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa sallam- mendidik anak-anak para Sahabatnya
dengan pendidikan Tauhid
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing
elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce
posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus
malesuada libero, sit
Kurikulum yang tidak lepas dari pendidikan anak-anak kaum Muslimin
generasi Salaf adalah pelajaran Al-Quran. Namun ketahuilah! bahwa
disamping mereka diajarkan Al-Quran, ternyata ada suatu pelajaran penting
lain yang karena sangat pentingnya maka pelajaran tersebut diajarakan
sebagaimana diajarkannya pelajaran Al-Quran!
Imam Malik bin Anas -rahimahullah- berkata:
‫آنا‬
‫ر‬ُ‫ابكراوعمراكماايعلموناالسورةامناال‬ ‫ي‬
‫كاناالسلفايعلموناأوالدهماحباأن‬
.
“Dahulu para Salaf mengajarkan anak-anak mereka kecintaan terhadap Abu
Bakar dan Umar, sebagaimana halnya mereka mengajarkan suatu surah Al-
Quran.” (Syarhu I’tiqaad Ahl As-Sunnah, karya Al-Lalika’i, 7/1313)
Zainal ‘Abidin Ali bin Husain bin Ali -rahimahumullah- berkata:
‫ا‬ ّ
‫ي‬
‫مامغازياالنن‬
َّ
‫عل‬
ُ
‫كناان‬
–
‫صىلاهللااعليهاوسلما‬
–
‫آ‬
‫ر‬ُ‫ماالسورةامناال‬
َّ
‫ل‬ َ‫ع‬
ُ
‫اكماان‬،‫اياه‬‫رس‬‫و‬
‫نا‬
“Dahulu kami diajari tentang Maghaazi (sejarah kejadian peperangan
Rasulullah) dan Saraayaah-nya (sejarah pasukan yang diutus Rasulullah)
sebagaimana halnya kami diajari suatu surah Al-Quran.” (Al-Jaami Li Akhlaaq
Ar-Raawi, 2/195)
Referensi : https://sabiluna.net/882/anak-anak-harus-diajarkan-kisah-
kehebatan-para-pejuang-islam-sebagaimana-mereka-diajarkan-al-quran/
Allah Ta’ala berfirman:
‫ا‬
َ
‫ث‬
ُ
‫اان‬ َ‫ام‬ ِ
‫ل‬ ُ
‫س‬ُّ
‫االر‬ ِ‫اء‬َ‫نب‬
َ
‫اأ‬ ْ
‫ن‬ ِ
‫ام‬
َ
‫ك‬ْ‫ي‬
َ
‫ل‬
َ
‫اع‬ ُّ
‫ص‬
ُ
ُ
َّ
‫ان‬
‫ا‬
‫َل‬
ُ
‫ك‬َ
‫و‬
‫ا‬
َ
‫ك‬
َ
‫اد‬
َ
‫ؤ‬
ُ
‫اف‬ ِ‫ه‬ِ‫اب‬
ُ
‫ت‬ِّ‫ب‬
“Dan semua kisah dari Rasul-rasul itu Kami ceritakan
kepadamu, yaitu kisah-kisah yang dengannya Kami
teguhkan hatimu.” (QS. Hud: 120)
Anak-Anak Harus Diajarkan
Kisah Kehebatan Para Pejuang
Islam
11
SEGUE BLUE
- Mendoakan anak dan keturunannya
- Walau berbeda tempat, tetapi selalu mengunjungi anaknya
- Berdialog dengan anaknya, yakni Ismail
- Menasihati anaknya: Ismail walau ia sudah berkeluarga
- Bersama anaknya menjalankan perintah Allah untuk membangun Ka’bah
1
12
SEGUE BLUE
Berdialog dengan anak
Allah Ta’ala berfirman,
‫ا‬ِ‫اإ‬ ِ
َّ
‫اّلل‬ِ‫اب‬
ْ
‫ك‬ِ
ْ
‫ش‬
ُ
‫ات‬
َ
‫ال‬ َّ
‫ي‬
َ
‫ن‬ُ‫ااب‬َ‫اي‬
ُ
‫ه‬
ُ
‫ظ‬ ِ
‫ع‬َ‫اي‬ َ
‫و‬
ُ
‫ه‬ َ
‫او‬ ِ‫ه‬ِ‫ن‬ْ‫ب‬ ِ
‫اال‬
ُ
‫ان‬ َ‫م‬
ْ
ُ
ُ
‫ال‬ َ‫ال‬
َ
َ‫ا‬
ْ
‫ذ‬ِ‫إ‬ َ
‫و‬
‫ا‬ٌ
‫يم‬ ِ
‫ظ‬
َ
‫اع‬ ٌ
‫م‬
ْ
‫ل‬
ُ
‫ظ‬
َ
‫ال‬
َ
‫ك‬ْ ِّ
‫االش‬
َّ
‫ن‬
“Dan (ingatlah) ketika Luqman berkata kepada anaknya, di waktu ia memberi pelajaran
kepadanya: “Hai anakku, janganlah kamu mempersekutukan Allah, sesungguhnya
mempersekutukan (Allah) adalah benar-benar kezaliman yang besar”.” (QS. Lukman: 13)
1
13
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing
elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce
posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus
malesuada libero, sit
Imam Ibnul Qayyim –rahimahullah- menyatakan bahwa:
“Diantara yang seharusnya ditekankan (dalam pendidikan Anak) adalah
mengenai keadaan anak dan kesiapan diri anak serta penyesuaian anak
untuk menghadapi pekerjaannya kelak, maka dari itu anak diajari
(tentang suatu keahlian) yang memang ia diciptakan dengan
kemampuan (bakat) tersebut, namun jangan pula mengarahkan anak
pada sesuatu yang tidak dibolehkan oleh Syari’at.
Maka apabila sang anak dibawa kepada sesuatu yang bukan (bakatnya)
yang telah disiapkan untuknya maka ia tidak akan berhasil padanya dan
terluputlah suatu (bakat) yang seharusnya ia disiapkan padanya!….”
Dan beliau pun menekankan bahwa:
“…. Akan tetapi, itu semua adalah SETELAH SANG ANAK DIAJARI
PERKARA YANG IA BUTUHKAN MENGENAI AGAMANYA! Karena perkara
agama Islam tersebut adalah perkara yang bisa dipelajari oleh semua
orang, sehingga hujjah Allah ditegakkan kepada hambanya karena Allah
memiliki hujjah yang nyata yang harus ditegakkan kepada hambaNya,
sebagaimana Dia pun memiliki nikmat yang sempurna yang
dianugerahkan terhadap hambaNya. Wallahu A’lam.” (Tuhfatul
Mauduud, hlm: 353-354)
Referensi: https://sabiluna.net/594/penjurusan-minat-bakat-dalam-
pendidikan-umat-islam-terdahulu/
Allah Yang Maha Bijaksana berfirman:
‫ا‬
َ
‫اأ‬ ْ
‫م‬
ُ
‫ك‬ُّ‫ب‬ َ
‫ر‬
َ
‫اف‬ ِ‫ه‬َِّ
َ
‫ل‬ِ‫اك‬
َ
‫اش‬ ٰ َ
‫ىل‬
َ
‫اع‬ ُ‫ل‬ َ‫م‬ ْ‫ع‬َ‫اي‬ ٌّ‫ل‬
ُ
‫اك‬ ْ‫ل‬
ُ
َ
‫ا‬
ً
‫يل‬ِ‫ب‬ َ
‫اس‬ ٰ
‫ى‬
َ
‫د‬
ْ
‫ه‬
َ
‫اأ‬ َ
‫و‬
ُ
‫اه‬ ْ
‫ن‬ َ‫م‬ِ‫اب‬ ُ
‫م‬
َ
‫ل‬
ْ
‫ع‬
“….Katakan (Muhammad) bahwa setiap orang akan
berbuat SESUAI PEMBAWAANNYA MASING-MASING,
maka Robbmu lebih mengetahui siapa yang lebih benar
jalannya.” (QS. Al Isra’ : 84)
Sebagian ulama, seperti imam Mujahid menafsirkan
kalimat ayat: “Sesuai Pembawaannya Masing-Masing”
bahwa maksudnya adalah : ‫ا‬ِ‫ه‬َِّ َ‫يع‬ِ‫ب‬
َ
‫ط‬ َ
‫او‬ ِ‫ه‬ِ‫ت‬
َّ
‫د‬ ِ
‫اح‬
َ
‫ىل‬
َ
‫ع‬yakni:
Sesuai Dengan Keahliannya Dan Tabi’atnya. (Lihat: Tafsir
Ibnu Katsir).
Metode Tahapan
Pendidikan Anak
14
6. Solusi Agar Tidak Meninggalkan Generasi Lemah.pptx

More Related Content

Similar to 6. Solusi Agar Tidak Meninggalkan Generasi Lemah.pptx

Bacaan doa ketika hendak melahirkan
Bacaan doa ketika hendak melahirkanBacaan doa ketika hendak melahirkan
Bacaan doa ketika hendak melahirkan
Pandi Yusup
 
Kepimpinan dalam islam
Kepimpinan dalam islamKepimpinan dalam islam
Kepimpinan dalam islam
abualijanja
 
Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu
Lis Kuw
 
02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt
02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt
02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt
debujalanan
 

Similar to 6. Solusi Agar Tidak Meninggalkan Generasi Lemah.pptx (20)

An 19 Muslim Idaman
An 19 Muslim IdamanAn 19 Muslim Idaman
An 19 Muslim Idaman
 
ANAK-ANAKKU MEGA PROYEKKU.pptx
ANAK-ANAKKU  MEGA PROYEKKU.pptxANAK-ANAKKU  MEGA PROYEKKU.pptx
ANAK-ANAKKU MEGA PROYEKKU.pptx
 
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A) [TUGAS 2].doc
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A) [TUGAS 2].docUTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A) [TUGAS 2].doc
UTS ILMU PENDIDIKAN ISLAM (RIZANDIKA ADIE ROMADHONI PAI 2A) [TUGAS 2].doc
 
Isra Mi'raj baru.pptx
Isra Mi'raj baru.pptxIsra Mi'raj baru.pptx
Isra Mi'raj baru.pptx
 
Bacaan doa ketika hendak melahirkan
Bacaan doa ketika hendak melahirkanBacaan doa ketika hendak melahirkan
Bacaan doa ketika hendak melahirkan
 
Terjemahan Qur'an dan Hadith
Terjemahan Qur'an dan HadithTerjemahan Qur'an dan Hadith
Terjemahan Qur'an dan Hadith
 
Keluarga berencana islami
Keluarga berencana islamiKeluarga berencana islami
Keluarga berencana islami
 
Kepimpinan dalam islam
Kepimpinan dalam islamKepimpinan dalam islam
Kepimpinan dalam islam
 
Birrul Walidain.pptx
Birrul Walidain.pptxBirrul Walidain.pptx
Birrul Walidain.pptx
 
Khutbah jumat pertama dan kedu1
Khutbah jumat pertama dan kedu1Khutbah jumat pertama dan kedu1
Khutbah jumat pertama dan kedu1
 
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus CoronaKhutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
Khutbah Jumat Online Edisi Khusus Corona
 
Dari Mana Hendak Ke Mana(ummufateh@yahoo.com)
Dari Mana Hendak Ke Mana(ummufateh@yahoo.com)Dari Mana Hendak Ke Mana(ummufateh@yahoo.com)
Dari Mana Hendak Ke Mana(ummufateh@yahoo.com)
 
Makna bahagia
Makna bahagiaMakna bahagia
Makna bahagia
 
Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu Ash sidqu wa al-kadzibu
Ash sidqu wa al-kadzibu
 
Kuliah 2 - Pokok-pokok Keimanan
Kuliah 2 - Pokok-pokok KeimananKuliah 2 - Pokok-pokok Keimanan
Kuliah 2 - Pokok-pokok Keimanan
 
Marifatul insan bag-1
Marifatul insan bag-1Marifatul insan bag-1
Marifatul insan bag-1
 
Saatnya menjadi pemenang
Saatnya menjadi pemenangSaatnya menjadi pemenang
Saatnya menjadi pemenang
 
02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt
02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt
02 Menyatukan Pemikiran, Perasaan dan Perbuatan(1).ppt
 
Nikmat Allah
Nikmat AllahNikmat Allah
Nikmat Allah
 
Pembangunan Mapan 2017
Pembangunan Mapan 2017Pembangunan Mapan 2017
Pembangunan Mapan 2017
 

Recently uploaded

Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
NurindahSetyawati1
 

Recently uploaded (20)

Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UTKeterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
Keterampilan menyimak kelas bawah tugas UT
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
(NEW) Template Presentasi UGM 2 (2).pptx
 
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
POWER POINT MODUL 1 PEBI4223 (PENDIDIKAN LINGKUNGAN HIDUP)
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
HiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaHiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
Hiperlipidemiaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
RENCANA + Link2 Materi Pelatihan/BimTek "PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) &...
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 

6. Solusi Agar Tidak Meninggalkan Generasi Lemah.pptx

  • 1. Tema Besar: Ruang Belajar Calon Ayah & Para Ayah: Menjadi Ayah Yang Hadir Dan Bermakna Untuk Keluarga “Solusi Agar Tidak Meninggalkan Generasi Lemah” Pemateri : Ustadz Mochammad Hilman Al- FiqhyHari/Tanggal : Sabtu, 19 Agustus 2023Pukul : 19.30 - 21.30 WIB
  • 2. LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET, CONSECTETUER ADIPISCING ELIT Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. 2 Imam Ibnul Qayyim -rahimahullah- bertutur: “Ilmu tentang (nama-nama dan sifat-sifat mulia) Allah merupakan pokok dan sumber dari segala ilmu. Barangsiapa mengenal Allah maka ia akan mengenal hakikat selain dari Allah, dan barangsiapa yang bodoh terhadap Rabb-nya maka ia akan lebih bodoh lagi terhadap hakikat selain dari Rabb-nya. Allah Ta’ala berfirman: ‫ا‬ َ ‫ل‬ َ ‫و‬ ‫ا‬ ‫ا‬‫و‬ ُ ‫ون‬ ُ ‫ك‬ َ ‫ت‬ ‫ا‬َ ‫ين‬ ِ ‫ذ‬ َّ ‫ال‬ َ ‫ك‬ ‫ا‬ ‫ا‬‫و‬ ُ ‫س‬ َ ‫ن‬ ‫ا‬َ َّ ‫اّلل‬ ‫ا‬ْ ‫م‬ ُ ‫اه‬ َ ‫س‬ ْ ‫ن‬ َ ‫أ‬ َ ‫ف‬ ‫ا‬ْ ‫م‬ ُ ‫ه‬ َ ‫س‬ ُ ‫ف‬ ْ ‫ن‬ َ ‫أ‬ Artinya: ‘Dan janganlah kamu seperti orang-orang yang lupa kepada Allah, lalu Allah menjadikan mereka lupa kepada diri mereka sendiri…’ (QS. Al Hasyr: 19) Renungkanlah ayat tersebut; akan kau dapati padanya ada makna yang agung. Yaitu: bahwasannya orang yang lupa terhadap Rabb-nya maka Rabb pun akan menjadikan orang itu lupa pada hakikat dirinya sendiri dan pada hakikat jiwanya. Karena itulah orang tersebut tidak akan mengetahui hakikat dirinya dan tidak akan mengetahui hal-hal yang maslahat bagi dirinya, bahkan orang itu akan lupa terhadap apa-apa yang menyebabkan kebaikan dan kesuksesan dirinya di kehidupan dunia maupun akhirat. Sehingga, orang itu akan menjadi rusak dan terkatung-katung bagaikan binatang yang tidak berarti, atau bahkan binatang itu sebenarnya lebih mengetahui hal yang maslahat bagi dirinya daripada orang tersebut!” –selesai nukilan terjemahan- Referensi : https://sabiluna.net/1030/membina-keluarga-bertauhid/
  • 3. SEGUE BLUE Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda, ‫ا‬َ‫ر‬ِّ ِ ‫ص‬َ‫ن‬ُ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ِ‫ه‬ِ‫ن‬‫َا‬‫د‬ِِّ‫و‬َ‫ه‬ُ‫ي‬ ُ‫ه‬‫ا‬َ‫و‬َ‫ب‬َ‫أ‬َ‫ف‬ ،ِ‫ة‬َ‫ر‬ْ‫ط‬ِ‫ف‬ْ‫ل‬‫ا‬ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ُ‫د‬َ‫ل‬ ْ‫و‬ُ‫ي‬ ٍ‫د‬ ْ‫و‬ُ‫ل‬ ْ‫و‬َ‫م‬ ُّ‫ل‬ُ‫ك‬ ِ‫ه‬َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ا‬ ِ‫ل‬َ‫ث‬َ‫م‬َ‫ك‬ ،ِ‫ه‬ِ‫ن‬‫ا‬َ‫س‬ِِّ‫ج‬َ‫م‬ُ‫ي‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ِ‫ه‬ِ‫ن‬ َ‫ب‬ْ‫ل‬‫ا‬ ُ‫ج‬ِ‫ت‬ْ‫ن‬َ‫ت‬ ِ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ي‬ ْ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ا‬َ‫ه‬ْ‫ي‬ِ‫ف‬ ‫ى‬َ‫ر‬َ‫ت‬ ْ‫ل‬َ‫ه‬ ،َ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ي‬ِ‫ه‬ ‫؟‬َ‫ء‬‫َا‬‫ع‬ْ‫د‬َ‫ج‬ "Setiap bayi yang lahir akan dilahirkan dalam keadaan fitrah. Kemudian kedua orang tuanyalah yang akan menjadikan anak itu menjadi Yahudi, Nashrani atau Majusi; sebagaimana binatang ternak melahirkan anaknya (yang sempurna) maka apakah dapat kau lihat adanya cacat!?" (HR. Bukhari dan Muslim). 3 3
  • 4. ‫ا‬ ِ ‫اض‬ ً ‫ة‬َّ‫ي‬ ِّ ‫ر‬ ُ ‫اذ‬ ْ‫م‬ ِ‫ه‬ ِ‫ف‬ ْ ‫ل‬ َ ‫اخ‬ ْ‫ن‬ ِ‫واام‬ ُ ‫ك‬َ ‫ر‬ َ ‫ات‬ ْ‫و‬ َ ‫ال‬ َ‫ين‬ ِ‫ذ‬ َّ ‫اال‬ َ‫ش‬ ْ ‫خ‬َ‫ي‬ ْ ‫ل‬ َ‫و‬ ‫ا‬ َ ‫اف‬ ْ‫م‬ ِ‫ه‬ْ‫ي‬ َ ‫ل‬ َ ‫وااع‬ ُ ‫اف‬ َ ‫ااخ‬ ً ‫اف‬ َ‫ع‬ ‫ا‬ َ َ‫واا‬ ُ ‫ول‬ ُ َُ‫ي‬ ْ ‫ل‬ َ‫او‬ َ َّ ‫واااّلل‬ ُ ُ َّ ََّ‫ي‬ ْ ‫ل‬ ‫ااا‬ ً ‫يد‬ ِ‫د‬ َ ‫اس‬ ً ‫ل‬ ْ‫و‬ “Dan hendaklah takut kepada Allah orang-orang yang seandainya meninggalkan dibelakang mereka anak-anak yang lemah, yang mereka khawatir terhadap (kesejahteraan) mereka. Oleh sebab itu hendaklah mereka bertakwa kepada allah dan hendaklah mereka mengucapkan perkataan yang benar.” (Qs. An-nisa: 9) kebanyakan Kerusakan yang terjadi pada anak-anak; penyebabnya adalah berasal dari Bapak-bapak mereka 4 Imam Ibnul Qayyim (w. 751 H) –rahimahullah- berpesan: “Orang yang malas dalam mendidik anaknya kepada apa yang bermanfaat bagi anaknya sehingga menyia-nyiakannya begitu saja; maka sungguh orang seperti itu telah bersikap sangat buruk terhadap anaknya! Dan kebanyakan Kerusakan yang terjadi pada anak-anak; penyebabnya adalah berasal dari Bapak-bapak mereka itu sendiri yang telah menelantarkan mereka; yang tidak mendidik mereka terhadap kewajiban-kewajiban dan sunnah-sunnah agama; sehingga anak-anak tersebut menyepelekan kewajiban dan Sunnah tersebut semenjak masih kecil. Oleh karena itulah, bapak-bapak mereka akhirnya tidak bisa mendapatkan manfaat dari anak-anak mereka dan anak-anak tersebut pun tatkala tumbuh dewasa tidak memberikan manfaat bagi bapak-bapaknya itu.” (Lihat: Tuhfatul Mauduud) Referensi : https://sabiluna.net/365/keluarga-sangat-berpengaruh-terhadap-kepribadian-anak/
  • 5. Lorem Ipsum Dolor 5 Allah –subhanahu wa Ta’ala- berfirman: َ‫أ‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫م‬ُ‫ه‬َّ‫ل‬ ٌ‫نز‬َ‫ك‬ ُ‫ه‬َ‫ت‬ْ‫ح‬َ‫ت‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ َ‫و‬ ِ‫ة‬َ‫ن‬‫ِي‬‫د‬َ‫م‬ْ‫ال‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫م‬‫ي‬ِ‫ت‬َ‫ي‬ ِ‫ْن‬‫ي‬َ‫م‬ َ ‫َل‬ُ‫غ‬ِ‫ل‬ َ‫ان‬َ‫ك‬َ‫ف‬ ُ‫ار‬َ‫د‬ ِ‫ج‬ْ‫ال‬ ‫ا‬َّ‫م‬َ‫أ‬ َ‫و‬ ‫ح‬ِ‫ل‬‫ا‬ََ ‫ا‬َ‫م‬ُُ‫و‬ُ‫ُب‬ ِ ‫ر‬َْْ‫ت‬َْْ‫ي‬ َ‫و‬ ‫ا‬َ‫م‬َُُّ‫د‬َُُ‫أ‬ ‫َا‬‫غ‬ُُْ‫ُب‬َ‫ي‬ ‫ن‬َ‫أ‬ ََ‫ك‬‫ُب‬ َ‫ر‬ َ‫د‬‫ا‬ َ‫ر‬َََ‫ف‬ ‫ا‬ َََِۚ‫ُب‬َّ‫ر‬ ‫ن‬ِ‫م‬ ‫ة‬َ‫م‬ْ‫ح‬َ‫ر‬ ‫ا‬َ‫م‬ُُ َ‫نز‬َ‫ك‬ ‫ا‬َ‫ج‬ “Adapun dinding rumah adalah kepunyaan dua orang anak yatim di kota itu, dan di bawahnya ada harta benda simpanan bagi mereka berdua, sedang ayahnya adalah seorang yang saleh, maka Tuhanmu menghendaki agar supaya mereka sampai kepada kedewasaannya dan mengeluarkan simpanannya itu, sebagai rahmat dari Tuhanmu…” (al-Kahfi: 82) Di dalam (ayat ini) terdapat dalil bahwa seorang yang shalih akan senantiasa dijaga keturunannya oleh Allah Azza wa Jalla. Begitu juga, barokah ibadahnya mencakup para anak keturunannya di dunia dan di akhirat. (Tafsir Ibnu Katsir) Allah Akan Menjaga Anak Keturunan Orang-Orang Shalih
  • 6. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada Lorem Ipsum Dolor Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada Lorem Ipsum Dolor 6 Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda: “Adapun seandainya salah seorang di antara mereka tatkala mendatangi istrinya (untuk berjima’) mengucapkan doa ini: ‫ا‬ َ ‫ان‬ َ ‫ط‬ْ‫ي‬ َّ ‫االش‬ ِ ‫ب‬ ِّ ‫ن‬ َ ‫ج‬ َ ‫او‬ َ ‫ان‬ َ ‫ط‬ْ‫ي‬ َّ ‫االش‬ ‫ي‬ ِ ‫ن‬ْ‫ب‬ ِّ ‫ن‬ َ ‫اج‬ َّ ‫م‬ ُ ‫ه‬ َّ ‫االل‬، ِ َّ ‫ااّلل‬ ِ ‫م‬ ْ ‫اس‬ِ‫ب‬ ‫ا‬ َ ‫ك‬ِ‫ل‬ َ ‫اذ‬ ‫ي‬ ِ ‫ااف‬ َ‫م‬ ُ ‫ه‬ َ ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫اب‬ َ ‫ر‬ ِّ ‫د‬ ُ َ‫ا‬ َّ ‫م‬ ُ ‫اث‬،‫ا‬ َ ‫ن‬ َ َّ ْ َ َ ‫ز‬ َ ‫اار‬ َ‫م‬ ‫ا‬ َ ‫اأ‬، ‫ا‬ُ‫ه‬َّ ُ ‫ض‬َ‫اي‬ ْ ‫م‬ َ ‫ال‬، ٌ ‫د‬ َ ‫ل‬ َ ‫او‬ َ ‫ي‬ ِ ‫ض‬ ُ َ‫ا‬ ْ ‫و‬ ‫اا‬ ً ‫د‬َ‫ب‬ َ ‫اأ‬ ٌ ‫ان‬ َ ‫ط‬ْ‫ي‬ َ ‫ش‬ ‘Dengan nama Allah, ya Allah, jauhkanlah kami dari setan dan jauhkanlah setan agar tidak mengganggu apa-apa yang Engkau rizkikan kepada kami.’ Maka apabila suami istri (yang membaca doa) tersebut ditakdirkan mendapatkan anak niscaya anak tersebut tidak akan dibahayakan oleh setan selama-lamanya.” (HR. Bukhari no.5165 , dan Muslim no. 1434) BERDOA SEBELUM BERHUBUNGAN INTIM
  • 7. 7 Rasulullah -shallallaahu ‘alaihi wa sallam- telah bersabda: ‫وأميطو‬ ‫الدم‬ ‫عنه‬ ‫فأريقوا‬ ‫بعقيقته‬ ‫مرتهن‬ ‫الغالم‬ ‫ا‬ ‫األذى‬ ‫عنه‬ “Anak itu tergadaikan dengan Aqiqah-nya, maka kucurkanlah darah (sembelihan Aqiqah) dan hilangkanlah kotoran dari anak itu!” Imam Ibnul Qayyim –rahimahullah- menjelaskan: Bukan hal yang mengherankan bahwa hikmah Allah dari syariat dan ketentuan hewan sembelihan Aqiqah itu adalah menjadi sebab bagusnya pertumbuhan anak (yang di-aqiqah-kan) dan kelanggengan keselamatannya serta kehidupannya yang panjang dalam lindungan Allah dari mara bahaya setan terhadapnya. Allah Ta’ala telah menjadikan sembelihan (aqiqah) bagi anak sebagai sebab terbebasnya dari ikatan pegadaian Setan yang mana sang anak terikat dengannya sejak pertamakali keluar dari rahim menuju ke alam dunia, dan saat itu setan pun telah menusuk pusar anak itu. Maka, Aqiqah merupakan tebusan dan pembebasan bagi anak dari tahanan dan ikatan Setan terhadapnya untuk menghalang-halangi sang anak dalam menempuh jalan kebaikan akhirat yang merupakan tempat kembalinya kelak. (Tuhfatul maudud, 99 dan 105)
  • 8. 8 Rasulullah –shallallahu ‘alaihi wa sallam- bersabda: ‫ا‬َ ‫س‬ َ ‫ااف‬ َ ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ ‫او‬،‫ا‬ ُ ‫ه‬ ُّ ‫ل‬ ُ ‫اك‬ ُ ‫د‬ َ ‫س‬ َ ‫ج‬ ْ ‫اال‬ َ ‫ح‬ ُ ‫ل‬ َ ‫اص‬ ْ ‫ت‬ َ ‫ح‬ ُ ‫ل‬ َ ‫ااص‬ َ ‫ذ‬ِ‫اإ‬ ً ‫ة‬ َ ‫غ‬ ْ ‫ض‬ ُ‫ام‬ ِ ‫د‬ َ ‫س‬ َ ‫ج‬ ْ ‫اال‬ ‫ي‬ ِ ‫اف‬ َّ ‫ن‬ِ‫الاإ‬ َ ‫أ‬ ‫ا‬َ ‫ي‬ ِ ِ َ ‫الاو‬ َ ‫اأ‬ ُ ‫ه‬ َّ ‫ل‬ ُ ‫اك‬ ُ ‫د‬ َ ‫س‬ َ ‫ج‬ ْ ‫اال‬ َ ‫د‬ َ ‫س‬ َ ‫اف‬ ْ ْ َ ‫د‬ ‫ا‬ُ ‫ب‬ ْ ‫ل‬ َ ُ ْ ‫اال‬ “ketahuilah! Sesungguhnya di dalam suatu jasad ada suatu daging. Apabila daging tersebut baik; maka menjadi baiklah seluruh organ jasadnya, dan apabila daging itu jelek; maka menjadi jeleklah seluruh organ jasadnya. Ketahuilah! Maksud daging tersebut adalah hati.” (HR. Bukhari dan Muslim).
  • 9. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada libero, sit Syaikh Prof. Dr. Sulaiman Al-Ruhaily –hafizhahullah– menerangkan: • Selama 3 tahun, (7 sampai 10 Tahun), seluruh masa tersebut adalah pendidikan dengan motivasi. kita berikan motivasi kepadanya dalam melaksanakan ibadah fardhu. Maka kita menyuruhnya dengan perintah yang memotivasi; bukan perintah yang memaksa; bukan pula perintah yang mengandung kekerasan! • Motivasi tersebut harus dikaitkan dengan Tauhid, yang menumbuhkan keimanan yang benar. • Apabila anak telah berumur 10 tahun, dan Anda tidak menyia-nyiakan pendidikan selama rentang periode 3 tahun tersebut (dari sejak anak umur 7 sampai 10 tahun), maka ketika ia telah mencapai umur 10 tahun, tidak melaksanakan shalat; maka silahkan mulai memberi hukuman dengan pukulan yang tidak meninggalkan bekas luka. • Betapa baiknya, andaikata kita menyuruh anak melakukan sunnah-sunnah tersebut dengan cara kita mencontohkannya dengan mempraktikannya, maka inilah yang lebih meresap bagi anak dan juga cara yang lebih baik. Referensi : https://sabiluna.net/542/metode-memotivasi-anak- untuk-melaksanakan-ibadah/ ْ‫ب‬َ‫س‬ ُ‫ء‬‫ا‬َ‫ن‬ْ‫ب‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫و‬ ِ‫ة‬َ‫ال‬‫ـ‬َّ‫ص‬‫ال‬ِ‫ب‬ ْ‫م‬ُ‫ك‬َ‫د‬َ‫ال‬ ْ‫و‬َ‫أ‬ ‫ا‬ ْ‫و‬ُ‫ـر‬ُ‫م‬ ْ‫ي‬َ‫ل‬َ‫ع‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬ ْ‫و‬ُ‫ب‬ ِ ‫ر‬ْ‫ض‬‫ا‬َ‫و‬ ،َ‫ن‬ْ‫ي‬ِ‫ن‬ِ‫س‬ ِ‫ع‬ ،‫ا‬َ‫ه‬ ‫ي‬ِ‫ف‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ب‬ ‫ا‬ ْ‫و‬ُ‫ق‬ِِّ ‫ر‬َ‫ف‬َ‫و‬ ، ٍ ‫ْر‬‫ش‬َ‫ع‬ ُ‫ء‬‫ا‬َ‫ن‬ْ‫ب‬َ‫أ‬ ْ‫م‬ُ‫ه‬َ‫و‬ ِ‫ع‬ ِ‫اج‬َ‫ض‬َ‫م‬ْ‫ل‬‫ا‬ . Rasulullah -shallallaahu ‘alaihi wa sallam- bersabda: “Suruhlah anak kalian shalat ketika berumur 7 tahun, dan kalau sudah berusia 10 tahun meninggalkan shalat, maka pukullah ia! Dan pisahkanlah tempat tidurnya (antara anak laki- laki dan anak wanita).” (Abu Dawud [no. 495], Ahmad [II/180, 187] dengan sanad hasan) Metode Tahapan Pendidikan Anak 9
  • 10. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada Lorem Ipsum Dolor Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada Lorem Ipsum Dolor 10 Ibnu Abbas -radhiallahu ‘anhuma- mengisahkan: “Pada suatu hari, aku pernah dibonceng di belakang Nabi -shallallahu ‘alaihi wa sallam-, lalu beliau bersabda, ‫ا‬ ُ ‫م‬ َ ‫َل‬ ُ ‫ااغ‬َ‫ي‬ ! ‫ا‬ ٍ ْ‫ا‬ َ‫م‬ِ‫ل‬ َ ‫اك‬ َ ‫ك‬ ُ‫م‬ ِّ ‫ل‬ َ ‫ع‬ ُ ‫اأ‬ ‫ي‬ ِّ ‫ن‬ِ‫إ‬ : ‫ا‬ َ ‫ت‬ ْ ‫ل‬ َ ‫أ‬ َ ‫ااس‬ َ ‫ذ‬ِ‫اإ‬،‫ا‬ َ ‫ك‬ َ ‫اه‬ َ ‫ج‬ ُ ‫ات‬ُ‫ه‬ ْ ‫د‬ ِ ‫ج‬ َ ‫ات‬ َ ‫اهللا‬ ِ ‫ظ‬ َ ‫ف‬ ْ ‫ح‬ِ‫اا‬،‫ا‬ َ ‫ك‬ ْ ‫ظ‬ َ ‫ف‬ ْ ‫ح‬َ‫اي‬ َ ‫اهللا‬ ِ ‫ظ‬ َ ‫ف‬ ْ ‫ح‬ِ‫ا‬ ‫ا‬ َ ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ ‫او‬،‫ا‬ َ ‫اهللا‬ ِ ‫ل‬ َ ‫أ‬ ْ ‫اس‬ َ ‫اف‬ ‫ا‬ِ ‫الل‬ِ‫اب‬ ْ ‫ن‬ ِ ‫ـع‬ َ َّ ْ ‫اس‬ َ ‫اف‬ َ ‫ت‬ ْ ‫ن‬ َ‫ع‬ َ َّ ْ ‫اس‬ . ‫ا‬ ُ ْ ‫اال‬ َّ ‫ن‬ َ ‫اأ‬ ْ ‫م‬ َ ‫ل‬ ْ ‫اع‬ َ ‫و‬ ‫ا‬ َ ‫ة‬ َّ‫م‬ ‫ا‬ِ ‫ن‬ِ‫اإ‬ َ ‫او‬، َ ‫ك‬ َ ‫ال‬ ُ ‫اهللا‬ ُ ‫ه‬َ‫ب‬ َ َّ َ ‫اك‬ ْ ‫د‬ َ َ‫ا‬ ٍ‫ء‬ ْ ‫ي‬ َ ‫ش‬ِ‫اب‬ َّ ‫ل‬ِ‫اإ‬ َ ‫ك‬ ْ ‫و‬ ُ‫ع‬ َ ‫ف‬ ْ ‫ن‬َ‫اي‬ ْ ‫م‬ َ ‫ا؛ال‬ ٍ‫ء‬ ْ ‫ي‬ َ ‫ش‬ِ‫اب‬ َ ‫وك‬ ُ‫ع‬ َ ‫ف‬ ْ ‫ن‬َ‫اي‬ ْ ‫ن‬ َ ‫اأ‬ َ ‫ىل‬ َ ‫اع‬ ْ ‫ت‬ َ‫ع‬ َ‫م‬ َ َّ ْ ‫اج‬ ِ ‫و‬ َ ‫ل‬ ‫ا‬ْ ‫و‬ ُ‫ع‬ َ‫م‬ َ َّ ْ ‫ااج‬ ‫ا‬ٍ‫ء‬ ْ ‫ي‬ َ ‫ش‬ِ‫اب‬ َّ ‫ل‬ِ‫اإ‬ َ ‫ك‬ ْ ‫و‬ ُّ ُ ‫ض‬َ‫اي‬ ْ ‫م‬ َ ‫ا؛ال‬ ٍ‫ء‬ ْ ‫ي‬ َ ‫ش‬ِ‫اب‬ َ ‫ك‬ ْ ‫و‬ ُّ ُ ‫ض‬َ‫اي‬ ْ ‫ن‬ َ ‫اأ‬ َ ‫ىل‬ َ ‫ااع‬ ‫ا‬ ُ ‫ه‬َ‫ب‬ َ َّ َ ‫اك‬ ْ ‫د‬ َ َ ‫ا‬ َ ‫ك‬ْ‫ي‬ َ ‫ل‬ َ ‫اع‬ ُ ‫هللا‬ ‫ا‬ُ ‫ف‬ ُ ‫ح‬ ُّ ‫االص‬ ِ ‫ت‬ َّ ‫ف‬ َ ‫ج‬ َ ‫او‬ ُ ‫م‬ َ ‫َل‬ ْ َ َ ْ ‫اال‬ ِ ‫ت‬ َ‫ع‬ ِ‫ف‬ ُ ‫ار‬، “‘Wahai anak, aku akan mengajarkan kepadamu beberapa kalimat: ‘Jagalah Allah, niscaya Allah akan menjagamu. Jagalah Allah, maka engkau akan mendapati-Nya di hadapanmu. Jika engkau memohon (meminta), mohonlah kepada Allah, dan jika engkau meminta pertolongan, mintalah pertolongan kepada Allah. Ketahuilah, bahwa seandainya seluruh umat berkumpul untuk memberi suatu manfaat kepadamu, maka mereka tidak akan dapat memberi manfaat kepadamu, kecuali dengan sesuatu yang telah ditetapkan Allah untukmu. Sebaliknya, jika mereka berkumpul untuk menimpakan suatu kemudharatan (bahaya) kepadamu, maka mereka tidak akan dapat menimpakan kemudharatan (bahaya) kepadamu, kecuali dengan sesuatu yang telah Allah tetapkan atasmu. Pena telah diangkat dan lembaran-lembaran telah kering.’” (HR. Tirmidzi, dan ia berkata, “Hadits ini hasan shahih”) Rasulullah -shallallahu ‘alaihi wa sallam- mendidik anak-anak para Sahabatnya dengan pendidikan Tauhid
  • 11. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada libero, sit Kurikulum yang tidak lepas dari pendidikan anak-anak kaum Muslimin generasi Salaf adalah pelajaran Al-Quran. Namun ketahuilah! bahwa disamping mereka diajarkan Al-Quran, ternyata ada suatu pelajaran penting lain yang karena sangat pentingnya maka pelajaran tersebut diajarakan sebagaimana diajarkannya pelajaran Al-Quran! Imam Malik bin Anas -rahimahullah- berkata: ‫آنا‬ ‫ر‬ُ‫ابكراوعمراكماايعلموناالسورةامناال‬ ‫ي‬ ‫كاناالسلفايعلموناأوالدهماحباأن‬ . “Dahulu para Salaf mengajarkan anak-anak mereka kecintaan terhadap Abu Bakar dan Umar, sebagaimana halnya mereka mengajarkan suatu surah Al- Quran.” (Syarhu I’tiqaad Ahl As-Sunnah, karya Al-Lalika’i, 7/1313) Zainal ‘Abidin Ali bin Husain bin Ali -rahimahumullah- berkata: ‫ا‬ ّ ‫ي‬ ‫مامغازياالنن‬ َّ ‫عل‬ ُ ‫كناان‬ – ‫صىلاهللااعليهاوسلما‬ – ‫آ‬ ‫ر‬ُ‫ماالسورةامناال‬ َّ ‫ل‬ َ‫ع‬ ُ ‫اكماان‬،‫اياه‬‫رس‬‫و‬ ‫نا‬ “Dahulu kami diajari tentang Maghaazi (sejarah kejadian peperangan Rasulullah) dan Saraayaah-nya (sejarah pasukan yang diutus Rasulullah) sebagaimana halnya kami diajari suatu surah Al-Quran.” (Al-Jaami Li Akhlaaq Ar-Raawi, 2/195) Referensi : https://sabiluna.net/882/anak-anak-harus-diajarkan-kisah- kehebatan-para-pejuang-islam-sebagaimana-mereka-diajarkan-al-quran/ Allah Ta’ala berfirman: ‫ا‬ َ ‫ث‬ ُ ‫اان‬ َ‫ام‬ ِ ‫ل‬ ُ ‫س‬ُّ ‫االر‬ ِ‫اء‬َ‫نب‬ َ ‫اأ‬ ْ ‫ن‬ ِ ‫ام‬ َ ‫ك‬ْ‫ي‬ َ ‫ل‬ َ ‫اع‬ ُّ ‫ص‬ ُ ُ َّ ‫ان‬ ‫ا‬ ‫َل‬ ُ ‫ك‬َ ‫و‬ ‫ا‬ َ ‫ك‬ َ ‫اد‬ َ ‫ؤ‬ ُ ‫اف‬ ِ‫ه‬ِ‫اب‬ ُ ‫ت‬ِّ‫ب‬ “Dan semua kisah dari Rasul-rasul itu Kami ceritakan kepadamu, yaitu kisah-kisah yang dengannya Kami teguhkan hatimu.” (QS. Hud: 120) Anak-Anak Harus Diajarkan Kisah Kehebatan Para Pejuang Islam 11
  • 12. SEGUE BLUE - Mendoakan anak dan keturunannya - Walau berbeda tempat, tetapi selalu mengunjungi anaknya - Berdialog dengan anaknya, yakni Ismail - Menasihati anaknya: Ismail walau ia sudah berkeluarga - Bersama anaknya menjalankan perintah Allah untuk membangun Ka’bah 1 12
  • 13. SEGUE BLUE Berdialog dengan anak Allah Ta’ala berfirman, ‫ا‬ِ‫اإ‬ ِ َّ ‫اّلل‬ِ‫اب‬ ْ ‫ك‬ِ ْ ‫ش‬ ُ ‫ات‬ َ ‫ال‬ َّ ‫ي‬ َ ‫ن‬ُ‫ااب‬َ‫اي‬ ُ ‫ه‬ ُ ‫ظ‬ ِ ‫ع‬َ‫اي‬ َ ‫و‬ ُ ‫ه‬ َ ‫او‬ ِ‫ه‬ِ‫ن‬ْ‫ب‬ ِ ‫اال‬ ُ ‫ان‬ َ‫م‬ ْ ُ ُ ‫ال‬ َ‫ال‬ َ َ‫ا‬ ْ ‫ذ‬ِ‫إ‬ َ ‫و‬ ‫ا‬ٌ ‫يم‬ ِ ‫ظ‬ َ ‫اع‬ ٌ ‫م‬ ْ ‫ل‬ ُ ‫ظ‬ َ ‫ال‬ َ ‫ك‬ْ ِّ ‫االش‬ َّ ‫ن‬ “Dan (ingatlah) ketika Luqman berkata kepada anaknya, di waktu ia memberi pelajaran kepadanya: “Hai anakku, janganlah kamu mempersekutukan Allah, sesungguhnya mempersekutukan (Allah) adalah benar-benar kezaliman yang besar”.” (QS. Lukman: 13) 1 13
  • 14. Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit. Maecenas porttitor congue massa. Fusce posuere, magna sed pulvinar ultricies, purus lectus malesuada libero, sit Imam Ibnul Qayyim –rahimahullah- menyatakan bahwa: “Diantara yang seharusnya ditekankan (dalam pendidikan Anak) adalah mengenai keadaan anak dan kesiapan diri anak serta penyesuaian anak untuk menghadapi pekerjaannya kelak, maka dari itu anak diajari (tentang suatu keahlian) yang memang ia diciptakan dengan kemampuan (bakat) tersebut, namun jangan pula mengarahkan anak pada sesuatu yang tidak dibolehkan oleh Syari’at. Maka apabila sang anak dibawa kepada sesuatu yang bukan (bakatnya) yang telah disiapkan untuknya maka ia tidak akan berhasil padanya dan terluputlah suatu (bakat) yang seharusnya ia disiapkan padanya!….” Dan beliau pun menekankan bahwa: “…. Akan tetapi, itu semua adalah SETELAH SANG ANAK DIAJARI PERKARA YANG IA BUTUHKAN MENGENAI AGAMANYA! Karena perkara agama Islam tersebut adalah perkara yang bisa dipelajari oleh semua orang, sehingga hujjah Allah ditegakkan kepada hambanya karena Allah memiliki hujjah yang nyata yang harus ditegakkan kepada hambaNya, sebagaimana Dia pun memiliki nikmat yang sempurna yang dianugerahkan terhadap hambaNya. Wallahu A’lam.” (Tuhfatul Mauduud, hlm: 353-354) Referensi: https://sabiluna.net/594/penjurusan-minat-bakat-dalam- pendidikan-umat-islam-terdahulu/ Allah Yang Maha Bijaksana berfirman: ‫ا‬ َ ‫اأ‬ ْ ‫م‬ ُ ‫ك‬ُّ‫ب‬ َ ‫ر‬ َ ‫اف‬ ِ‫ه‬َِّ َ ‫ل‬ِ‫اك‬ َ ‫اش‬ ٰ َ ‫ىل‬ َ ‫اع‬ ُ‫ل‬ َ‫م‬ ْ‫ع‬َ‫اي‬ ٌّ‫ل‬ ُ ‫اك‬ ْ‫ل‬ ُ َ ‫ا‬ ً ‫يل‬ِ‫ب‬ َ ‫اس‬ ٰ ‫ى‬ َ ‫د‬ ْ ‫ه‬ َ ‫اأ‬ َ ‫و‬ ُ ‫اه‬ ْ ‫ن‬ َ‫م‬ِ‫اب‬ ُ ‫م‬ َ ‫ل‬ ْ ‫ع‬ “….Katakan (Muhammad) bahwa setiap orang akan berbuat SESUAI PEMBAWAANNYA MASING-MASING, maka Robbmu lebih mengetahui siapa yang lebih benar jalannya.” (QS. Al Isra’ : 84) Sebagian ulama, seperti imam Mujahid menafsirkan kalimat ayat: “Sesuai Pembawaannya Masing-Masing” bahwa maksudnya adalah : ‫ا‬ِ‫ه‬َِّ َ‫يع‬ِ‫ب‬ َ ‫ط‬ َ ‫او‬ ِ‫ه‬ِ‫ت‬ َّ ‫د‬ ِ ‫اح‬ َ ‫ىل‬ َ ‫ع‬yakni: Sesuai Dengan Keahliannya Dan Tabi’atnya. (Lihat: Tafsir Ibnu Katsir). Metode Tahapan Pendidikan Anak 14