SlideShare a Scribd company logo
PENENTUAN MASSA
MOLEKUL RELATIF DENGAN
METODE TITIK BEKU
Tujuan
Tujuan dari percobaan ini adalah untuk menghitung
massa molekul relatif suatu cuplikan dengan
metode titik beku
Prinsip
Prinsip dari percobaan ini adalah sifat koligatif,
persamaan claurius-clayprus, penurunan titik beku,
konstanta penurunan titik beku, molalitas,
perhitungan densitas
Dasar Teori
Penurunan Titik Beku
Titik beku adalah suhu pada nilai tekanan
tertentu, pada saat terjadi perubahan zat dari cair
ke padat. Sedangkan, pengertian titik beku sendiri
adalah selisih antara titik beku pelarut dengan titik
beku larutan.
Persamaan claurius-clapeyron
Tekanan yang menghubungkan tekanan cairan
dengan temperatur dan kalor penguapan
∆𝑇𝑓 = 𝐾𝑓 × 𝑚
Molalitas
Molalitas adalah jumlah mol yang dapat larut
dalam 1 Kg atau 1000 gram pelarut.
𝑔𝑟
𝑀𝑟
×
1000
𝜌
Alat dan Bahan
• Bath A
• Bath B
• Bath C
• Pengaduk
• Botol timbang
• Neraca analitik
• Piknometer
 Benzena
 Naftalena
 Es batu
 Garam (NaCl)
Skema Kerja
1
• Diambil 13 ml benzene, dan dimasukan kedalam
piknometer
2
• Piknometer yang berisi benzene ditimabang
kembali, pastikan piknometer kering dari
tumpahan benzen ketika ditimbang.
3a
• HASIL
Penentuan Densitas Benzene
Skema Kerja
1
• Dimasukan 25 ml benzene kedalam bath A, kemudian
ditutup dengan termometer tercelup kedalam laruatan
benzene.
2
• Bath C diisi dengan es batu yang telah dihancurkan dan
dimbah dengan garam
3
• Dimasukan bath B yang diIisi dengan bath A kedalam
bath C
• Kemudian aduk-aduk Es batu dalam bath C. Tunggu
benzene hingga membeku dan dihitung suhunya
Penentuan Titik beku Benzene
Skema Kerja
1
•Ditimbang 0,2314 g Naftalen
2
•Dimasukan 0,2314 g naftalen kedalam 25 ml
benzene pada bath A yang telah mencair.
Diaduk hingga homogen
3
•Bath A dimasukan jembali ke Bath B. Ditunggu
hingga laruatan membeku dan diukur suhunya.
Penentuan Titik beku Larutan
Hasil dan Pembahasan
Data :
Tb Benzene Tb Larutan ∆ Tb= Tb Benzene -Tb Larutan
5.5oC 6 oC = 5.5oC - 6 oC
= 0,5 oC
m piknometer m Naftalena V Benzena M total
(m. pikno + benzena)
39,7472 g 0.2357 g 13 ml 49, 2562 g
Hasil Perhitungan
𝝆 = m / V
= ((massa pikno + benzene) – massa pikno) / V
= (49, 2562 g - 39,7472 g )/ 13 ml
= 9,509 g / 13 ml
= 0,7315 g/ ml
Massa pelarut ( Benzene ) = 𝜌 x V
= 0,7315 g/ ml x 25 ml
= 18, 2875 g
= 18, 2875 x 10-3 kg
∆𝐓𝐛 = kf x m
= kf x ( n/p(kg))
= kf x ( mt/ Mr) /p(kg)
0,5 oC = 5,12 oC (0.2357 g/ Mr)/ 18, 2875 x 10-3 kg
Mr = 131,979 g/mol
% Gallat = (Mr Naftalen teori – Mr Prhitungan) x 100 %
Mr Naftalen Teori
= 128 g/mol – 131,979 g/mol x 100 %
128 g/ mol
= 2,3 %
o Garam berfungsi agar es batu tidak mudah
mencair
o Pada tabung reaksi ditutup dengan gabus agar
suhu di dalam tabung reaksi tidak terganggu
o Pada percobaan penurunan titik beku ini, kami
mengalami beberapa kesalahan akibat
ketidaktelitian kami. Salah satu kesalahan
tersebut adalah titik beku benzena lebih rendah
yaitu 5,5 dibandingkan dengan titik beku larutan
(benzena+naphtalena) yaitu 6,0.
PEMBAHASAN
Kesimpulan
Dari hasil percobaan tersebut diperoleh massa
molekul relatif naftalena adalah 131, 979 gr/mol
dan densitas benzena 0.7315 g/ml dengan galat
sebesar 2.3%
Diliat dari data yang diperoleh ada kenaikan titik beku,
padahal dari dulu sampai sekarang, teori menyebutkan
bahwa ketika suatu zat pelarut ditambahkan zat
terlarut, terjadi penurunan titik beku.
Komentar Pak Hendro

More Related Content

What's hot

Simetry
SimetrySimetry
Simetry
Sirod Judin
 
7 energi bebas gibbs
7 energi bebas gibbs7 energi bebas gibbs
7 energi bebas gibbs
Mahammad Khadafi
 
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaLaporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaasterias
 
Pengertian gas ideal dan gas nyata
Pengertian gas ideal dan gas nyataPengertian gas ideal dan gas nyata
Pengertian gas ideal dan gas nyata
Aris Wibowo
 
laporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositaslaporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositaswd_amaliah
 
Laporan Praktikum Stoikiometri
Laporan Praktikum StoikiometriLaporan Praktikum Stoikiometri
Laporan Praktikum Stoikiometri
Ernalia Rosita
 
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-lapraklaporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
praditya_21
 
Jurnal termokimia
Jurnal termokimiaJurnal termokimia
Jurnal termokimia
nurul limsun
 
Bab 2-alkana-dan-sikloalkana-rev
Bab 2-alkana-dan-sikloalkana-revBab 2-alkana-dan-sikloalkana-rev
Bab 2-alkana-dan-sikloalkana-revAndrew Hutabarat
 
Laporan Praktikum Pembuatan Tawas
Laporan Praktikum Pembuatan TawasLaporan Praktikum Pembuatan Tawas
Laporan Praktikum Pembuatan TawasDila Adila
 
Hidrasi Air
Hidrasi AirHidrasi Air
Hidrasi Air
Abulkhair Abdullah
 
Uji Karbohidrat
Uji KarbohidratUji Karbohidrat
Uji Karbohidrat
pure chems
 
Laporan Praktikum Sifat Koligatif Larutan
Laporan Praktikum Sifat Koligatif LarutanLaporan Praktikum Sifat Koligatif Larutan
Laporan Praktikum Sifat Koligatif Larutan
Ernalia Rosita
 
Argentometri
ArgentometriArgentometri
Pemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiPemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiKustian Permana
 
9 larutan ideal
9 larutan ideal9 larutan ideal
9 larutan ideal
Mahammad Khadafi
 
Kimia fisik 2 Potensial kimia ppt
Kimia fisik 2  Potensial kimia pptKimia fisik 2  Potensial kimia ppt
Kimia fisik 2 Potensial kimia ppt
Daniel Marison
 
Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i Dede Suhendra
 

What's hot (20)

Simetry
SimetrySimetry
Simetry
 
7 energi bebas gibbs
7 energi bebas gibbs7 energi bebas gibbs
7 energi bebas gibbs
 
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimiaLaporan praktikum kesetimbangan kimia
Laporan praktikum kesetimbangan kimia
 
Pengertian gas ideal dan gas nyata
Pengertian gas ideal dan gas nyataPengertian gas ideal dan gas nyata
Pengertian gas ideal dan gas nyata
 
laporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositaslaporan praktikum viskositas
laporan praktikum viskositas
 
Laporan Praktikum Stoikiometri
Laporan Praktikum StoikiometriLaporan Praktikum Stoikiometri
Laporan Praktikum Stoikiometri
 
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-lapraklaporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
laporan praktikum penentuan-perubahan-entalpi-pembakara-laprak
 
Jurnal termokimia
Jurnal termokimiaJurnal termokimia
Jurnal termokimia
 
Bab 2-alkana-dan-sikloalkana-rev
Bab 2-alkana-dan-sikloalkana-revBab 2-alkana-dan-sikloalkana-rev
Bab 2-alkana-dan-sikloalkana-rev
 
Ppt sistem koloid
Ppt sistem koloidPpt sistem koloid
Ppt sistem koloid
 
Laporan Praktikum Pembuatan Tawas
Laporan Praktikum Pembuatan TawasLaporan Praktikum Pembuatan Tawas
Laporan Praktikum Pembuatan Tawas
 
Hidrasi Air
Hidrasi AirHidrasi Air
Hidrasi Air
 
Uji Karbohidrat
Uji KarbohidratUji Karbohidrat
Uji Karbohidrat
 
Laporan Praktikum Sifat Koligatif Larutan
Laporan Praktikum Sifat Koligatif LarutanLaporan Praktikum Sifat Koligatif Larutan
Laporan Praktikum Sifat Koligatif Larutan
 
Argentometri
ArgentometriArgentometri
Argentometri
 
Uji molisch
Uji molischUji molisch
Uji molisch
 
Pemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. iiPemisahan kation gol. ii
Pemisahan kation gol. ii
 
9 larutan ideal
9 larutan ideal9 larutan ideal
9 larutan ideal
 
Kimia fisik 2 Potensial kimia ppt
Kimia fisik 2  Potensial kimia pptKimia fisik 2  Potensial kimia ppt
Kimia fisik 2 Potensial kimia ppt
 
Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i Laporan kimfis 1 kelompok i
Laporan kimfis 1 kelompok i
 

Similar to 3. penentuan massa molekul relatif dengan metode titik beku

Analisis proksimat
Analisis proksimatAnalisis proksimat
Analisis proksimatoriza13
 
Menentukan perubahan entalpi
Menentukan perubahan entalpi Menentukan perubahan entalpi
Menentukan perubahan entalpi
nurul hasanah
 
Penentuan kadar air cara pengeringan
Penentuan kadar air cara pengeringanPenentuan kadar air cara pengeringan
Penentuan kadar air cara pengeringan
Septa Septy
 
3 bab-ii-neraca-massa
3 bab-ii-neraca-massa3 bab-ii-neraca-massa
3 bab-ii-neraca-massaEggy Brilyan
 
penurunan titik beku dan kenaikan titik didih
penurunan titik beku dan kenaikan titik didihpenurunan titik beku dan kenaikan titik didih
penurunan titik beku dan kenaikan titik didihSisKa ES
 
Larutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan KonsentrasiLarutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan KonsentrasiIwan Setiawan
 
Laporan praktikum - stoikiometri dan termokimia
Laporan praktikum - stoikiometri dan termokimiaLaporan praktikum - stoikiometri dan termokimia
Laporan praktikum - stoikiometri dan termokimia
Firda Shabrina
 
laporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetrilaporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetriwd_amaliah
 
Volume molal parsial
Volume molal parsialVolume molal parsial
Volume molal parsial
qlp
 
Analisis Titrimetri Pertemuan 2.ppt
Analisis Titrimetri Pertemuan 2.pptAnalisis Titrimetri Pertemuan 2.ppt
Analisis Titrimetri Pertemuan 2.ppt
AhmadHafiz61
 
dokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).ppt
dokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).pptdokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).ppt
dokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).ppt
AhmadHafiz61
 
1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx
1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx
1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx
lysa36
 
Latihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docx
Latihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docxLatihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docx
Latihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docx
IrfanNashikhulAmri
 
sifat koligatif larutan
sifat koligatif larutansifat koligatif larutan
sifat koligatif larutan
ssuser2202f91
 
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhanaPerubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhanaSabrianah Badaruddin
 
Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan
Akhmad Farid
 
Soal-jawab Sifat Koligatif Larutan
Soal-jawab Sifat Koligatif LarutanSoal-jawab Sifat Koligatif Larutan
Soal-jawab Sifat Koligatif Larutan
Fatiya Robbaniyah
 
Annes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis GravimetriAnnes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis Gravimetri
An Nes Niwayatul
 

Similar to 3. penentuan massa molekul relatif dengan metode titik beku (20)

Analisis proksimat
Analisis proksimatAnalisis proksimat
Analisis proksimat
 
Laporan termokimia
Laporan termokimia Laporan termokimia
Laporan termokimia
 
Menentukan perubahan entalpi
Menentukan perubahan entalpi Menentukan perubahan entalpi
Menentukan perubahan entalpi
 
Penentuan kadar air cara pengeringan
Penentuan kadar air cara pengeringanPenentuan kadar air cara pengeringan
Penentuan kadar air cara pengeringan
 
3 bab-ii-neraca-massa
3 bab-ii-neraca-massa3 bab-ii-neraca-massa
3 bab-ii-neraca-massa
 
penurunan titik beku dan kenaikan titik didih
penurunan titik beku dan kenaikan titik didihpenurunan titik beku dan kenaikan titik didih
penurunan titik beku dan kenaikan titik didih
 
Larutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan KonsentrasiLarutan Dan Konsentrasi
Larutan Dan Konsentrasi
 
Laporan praktikum - stoikiometri dan termokimia
Laporan praktikum - stoikiometri dan termokimiaLaporan praktikum - stoikiometri dan termokimia
Laporan praktikum - stoikiometri dan termokimia
 
laporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetrilaporan praktikum analisis gravimetri
laporan praktikum analisis gravimetri
 
Volume molal parsial
Volume molal parsialVolume molal parsial
Volume molal parsial
 
Analisis Titrimetri Pertemuan 2.ppt
Analisis Titrimetri Pertemuan 2.pptAnalisis Titrimetri Pertemuan 2.ppt
Analisis Titrimetri Pertemuan 2.ppt
 
dokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).ppt
dokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).pptdokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).ppt
dokumen.tips_pertemuan-4-analisis-volumetri (1).ppt
 
1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx
1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx
1_Sifat_Koligatif_Larutan.pptx
 
Latihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docx
Latihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docxLatihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docx
Latihan Soal dan Jawaban Sifat Koligatif Larutan.docx
 
sifat koligatif larutan
sifat koligatif larutansifat koligatif larutan
sifat koligatif larutan
 
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhanaPerubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
Perubahan entalpi reaksi menggunakan kalorimeter sederhana
 
Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan Sifat Koligatif Larutan
Sifat Koligatif Larutan
 
Soal-jawab Sifat Koligatif Larutan
Soal-jawab Sifat Koligatif LarutanSoal-jawab Sifat Koligatif Larutan
Soal-jawab Sifat Koligatif Larutan
 
Unit 1
Unit 1Unit 1
Unit 1
 
Annes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis GravimetriAnnes : Analisis Gravimetri
Annes : Analisis Gravimetri
 

More from Trisna Firmansyah

Kinetika reaksi clock the old nassau
Kinetika reaksi clock the old nassau Kinetika reaksi clock the old nassau
Kinetika reaksi clock the old nassau
Trisna Firmansyah
 
2. adsorpsi aseton pada karbon aktif
2. adsorpsi aseton pada karbon aktif2. adsorpsi aseton pada karbon aktif
2. adsorpsi aseton pada karbon aktif
Trisna Firmansyah
 
Pemalsuan dokumen
Pemalsuan dokumenPemalsuan dokumen
Pemalsuan dokumen
Trisna Firmansyah
 
Uang palsu 1
Uang palsu 1Uang palsu 1
Uang palsu 1
Trisna Firmansyah
 
Kimia komputasi
Kimia komputasiKimia komputasi
Kimia komputasi
Trisna Firmansyah
 
Stereoisomer Konfigurasional
Stereoisomer KonfigurasionalStereoisomer Konfigurasional
Stereoisomer Konfigurasional
Trisna Firmansyah
 

More from Trisna Firmansyah (6)

Kinetika reaksi clock the old nassau
Kinetika reaksi clock the old nassau Kinetika reaksi clock the old nassau
Kinetika reaksi clock the old nassau
 
2. adsorpsi aseton pada karbon aktif
2. adsorpsi aseton pada karbon aktif2. adsorpsi aseton pada karbon aktif
2. adsorpsi aseton pada karbon aktif
 
Pemalsuan dokumen
Pemalsuan dokumenPemalsuan dokumen
Pemalsuan dokumen
 
Uang palsu 1
Uang palsu 1Uang palsu 1
Uang palsu 1
 
Kimia komputasi
Kimia komputasiKimia komputasi
Kimia komputasi
 
Stereoisomer Konfigurasional
Stereoisomer KonfigurasionalStereoisomer Konfigurasional
Stereoisomer Konfigurasional
 

Recently uploaded

Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
FazaKhilwan1
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
LEESOKLENGMoe
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
almiraulimaz2521988
 
materi Obat obatan saluran pencernaan.pdf
materi Obat obatan saluran pencernaan.pdfmateri Obat obatan saluran pencernaan.pdf
materi Obat obatan saluran pencernaan.pdf
SopiOktapiani
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
ArumNovita
 
ASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docx
ASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docxASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docx
ASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docx
rms1987mom3anak
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
NathanielIbram
 

Recently uploaded (7)

Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdfFinal_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
Final_Alur registrasi Plataran Sehat_webinar series HTBS 2024.pdf
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptxMI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
MI-P2-P3-Metabolisme Mikroorganisme.pptx
 
materi Obat obatan saluran pencernaan.pdf
materi Obat obatan saluran pencernaan.pdfmateri Obat obatan saluran pencernaan.pdf
materi Obat obatan saluran pencernaan.pdf
 
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
Asam, Basa, Garam - materi kimia kelas 7
 
ASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docx
ASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docxASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docx
ASKEB ABORTUS adalah manajemen asuhan kebidanan pada ibu hamil.docx
 
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdfTahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
Tahapan Sinkron kurikulum merdeka pmm.pdf
 

3. penentuan massa molekul relatif dengan metode titik beku

  • 1. PENENTUAN MASSA MOLEKUL RELATIF DENGAN METODE TITIK BEKU
  • 2. Tujuan Tujuan dari percobaan ini adalah untuk menghitung massa molekul relatif suatu cuplikan dengan metode titik beku Prinsip Prinsip dari percobaan ini adalah sifat koligatif, persamaan claurius-clayprus, penurunan titik beku, konstanta penurunan titik beku, molalitas, perhitungan densitas
  • 3. Dasar Teori Penurunan Titik Beku Titik beku adalah suhu pada nilai tekanan tertentu, pada saat terjadi perubahan zat dari cair ke padat. Sedangkan, pengertian titik beku sendiri adalah selisih antara titik beku pelarut dengan titik beku larutan. Persamaan claurius-clapeyron Tekanan yang menghubungkan tekanan cairan dengan temperatur dan kalor penguapan ∆𝑇𝑓 = 𝐾𝑓 × 𝑚
  • 4. Molalitas Molalitas adalah jumlah mol yang dapat larut dalam 1 Kg atau 1000 gram pelarut. 𝑔𝑟 𝑀𝑟 × 1000 𝜌
  • 5. Alat dan Bahan • Bath A • Bath B • Bath C • Pengaduk • Botol timbang • Neraca analitik • Piknometer  Benzena  Naftalena  Es batu  Garam (NaCl)
  • 6. Skema Kerja 1 • Diambil 13 ml benzene, dan dimasukan kedalam piknometer 2 • Piknometer yang berisi benzene ditimabang kembali, pastikan piknometer kering dari tumpahan benzen ketika ditimbang. 3a • HASIL Penentuan Densitas Benzene
  • 7. Skema Kerja 1 • Dimasukan 25 ml benzene kedalam bath A, kemudian ditutup dengan termometer tercelup kedalam laruatan benzene. 2 • Bath C diisi dengan es batu yang telah dihancurkan dan dimbah dengan garam 3 • Dimasukan bath B yang diIisi dengan bath A kedalam bath C • Kemudian aduk-aduk Es batu dalam bath C. Tunggu benzene hingga membeku dan dihitung suhunya Penentuan Titik beku Benzene
  • 8. Skema Kerja 1 •Ditimbang 0,2314 g Naftalen 2 •Dimasukan 0,2314 g naftalen kedalam 25 ml benzene pada bath A yang telah mencair. Diaduk hingga homogen 3 •Bath A dimasukan jembali ke Bath B. Ditunggu hingga laruatan membeku dan diukur suhunya. Penentuan Titik beku Larutan
  • 9. Hasil dan Pembahasan Data : Tb Benzene Tb Larutan ∆ Tb= Tb Benzene -Tb Larutan 5.5oC 6 oC = 5.5oC - 6 oC = 0,5 oC m piknometer m Naftalena V Benzena M total (m. pikno + benzena) 39,7472 g 0.2357 g 13 ml 49, 2562 g
  • 10. Hasil Perhitungan 𝝆 = m / V = ((massa pikno + benzene) – massa pikno) / V = (49, 2562 g - 39,7472 g )/ 13 ml = 9,509 g / 13 ml = 0,7315 g/ ml Massa pelarut ( Benzene ) = 𝜌 x V = 0,7315 g/ ml x 25 ml = 18, 2875 g = 18, 2875 x 10-3 kg
  • 11. ∆𝐓𝐛 = kf x m = kf x ( n/p(kg)) = kf x ( mt/ Mr) /p(kg) 0,5 oC = 5,12 oC (0.2357 g/ Mr)/ 18, 2875 x 10-3 kg Mr = 131,979 g/mol % Gallat = (Mr Naftalen teori – Mr Prhitungan) x 100 % Mr Naftalen Teori = 128 g/mol – 131,979 g/mol x 100 % 128 g/ mol = 2,3 %
  • 12. o Garam berfungsi agar es batu tidak mudah mencair o Pada tabung reaksi ditutup dengan gabus agar suhu di dalam tabung reaksi tidak terganggu o Pada percobaan penurunan titik beku ini, kami mengalami beberapa kesalahan akibat ketidaktelitian kami. Salah satu kesalahan tersebut adalah titik beku benzena lebih rendah yaitu 5,5 dibandingkan dengan titik beku larutan (benzena+naphtalena) yaitu 6,0. PEMBAHASAN
  • 13. Kesimpulan Dari hasil percobaan tersebut diperoleh massa molekul relatif naftalena adalah 131, 979 gr/mol dan densitas benzena 0.7315 g/ml dengan galat sebesar 2.3%
  • 14. Diliat dari data yang diperoleh ada kenaikan titik beku, padahal dari dulu sampai sekarang, teori menyebutkan bahwa ketika suatu zat pelarut ditambahkan zat terlarut, terjadi penurunan titik beku. Komentar Pak Hendro