SlideShare a Scribd company logo
1 of 26
Persendian
Pengertian
Persendian
Struktur
Persendian
Tipe
Persendian
Ligamen
Kapsul Sendi
Cairan sinovial
Tulang rawan hialin
Bursa
Ligamen
Merupakan jaringan ikat fibrosa yang berfungsi mencegah pergerakan sendi secara berlebihan dan membantu
mengembalikan tulang pada posisi asalnya setelah melakukan pergerakan.
Cairan sinovial
Merupakan cairan pelumas sehingga gesekan berjalan lancar, halus, dan tidak menimbulkan rasa nyeri atau
sakit. Minyak sinovial mendandung berbagai jenis nutrisi serta campuran gas O2, N dan CO2
.
Kapsul sendi
Merupakan struktur tipis tapi kuat didalam sendi yang berperan untuk menahan ligamen. Kapsul sendi terdiri atas dua
lapisan, yaitu :
1. Kapsul sinovial, merupakan jaringan fibrokolagen agak lunak yang tidak memiliki saraf reseptor dan pembuluh darah.
Kapsul sinovial memiliki fungsi menghasilkan cairan sinovial sendi dan membantu penyerapan makanan ke tulang rawan
sendi.
2. Kapsul fibrosa, berupa jaringan fibrosa yang keras serta memiliki saraf reseptor dan pembuluh darah. Kapsul fibrosa
memiliki fungsi memelihara posisi dan stabilitas sendi serta memelihara regenerasi kapsul sendi.
Tulang rawan hialin
Terdapat dibagian ujung tulang. Tulang rawan hialin berwarna agak bening, kebiruan dan
menghilap. Tulang rawan hialin berfungsi sebagai bantalan sendi agar tidak nyeri saat bergerak
Bursa
Merupakan kantong tertutup yang dilapisi membran sinovial, terletak diluar rongga sendi.
Tipe persendian
Berdasarkan strukturnya
Persendian Fibrosa
Yaitu persendian yang tidak
memiliki rongga sendi dan
diperkokoh oleh jaringan ikat
fibrosa.
Persendian Kartilago
Yaitu persendian yang tidak
memiliki rongga sendi dan
diperkokoh oleh jaringan
kartilago (tulang rawan).
Persendian Sinovial
Yaitu persendian yang
memiliki rongga sendi dan
diperkokoh oleh jaringan ikat
ligamen dan kapsul sendi
Sendi sinartrosis
(sendi mati)
Sendi Amfiartosis
Sendi diartosis
(sendi sinovial)
Sendi sinartrosis adalan sendi yang tidak dapat digerakkan karena tidak
memiliki celah sendi dan dihubungkan dengan jaringan ikat fibrosa atau kartilago.
Jenis sendi sinartrosis :
a. Sinatrosis sinfobrosis
sendi yang dihubungkan dengan ajringan ikat fibrosa
berbentuk serabut dan mengalami penulangan.
Contoh : sendi pada tulang-tulang tengkorak dan
hubungan antartulang tengkorak disebut sutura.
b. Sinartrosis sinkondrosis
sendi yang dihubungkan dengan jaringan tulang kertilago hialin. Contoh :
lempeng sementara yang terletak diantara epifsis dengan diarsis pada tulang
panjang anak-anak. Setelah sinkondrosi berosifikasi disebut sinostosis.
Sendi sinartrosis
(sendi mati)
Sendi amfiartosis adalah sendi
dengan pergerakan terbatas akibat
tekanan.
Jenis-jenis sendi amfiartosis, yaitu :
a. Simfisis, sendi yang dihubungkan
oleh kartilago serabut. Contoh : sendi antartulang belakang dan sendi
kemaluan.
b. Sindemosis, sendi yang dihubungkan oleh jaringan ikat serabut dan
ligamen. Contoh : sendi antartulang betis dan tulang kering.
c. Gomposis, sendi yang berbentuk kerucut yang masuk kedalam kantong
tulang. Contoh : tulang gigi.
Sendi Amfiartosis
Sendi diartrosis adalah sendi yang dapat bergerak bebas.
Macam-macam tipe sendi diartosis, yaitu
a. Sendi engsel (satu arah, berporos satu,
seperti pintu)
Contoh : sendi pada siku, lutut dan mata kaki.
b. Sendi peluru (segala arah, berporos tiga)
Contoh : sendi tulang gelang bahu dengan
tulang lengan atas.
C. Sendi pelana (bergerak bebas,
berporos dua, seperti gerakan orang
mengendarai kuda)
Contoh : sendi antar tulang pergerakan tangan
dengan telapak tangan pada ibu jari
Sendi diartosis
(sendi sinovial)
d. Sendi putar (bergerak dengan pola rotasi,
berporos satu)
Contoh : sendi antar tulang hasta dan
pengumpil.
e. Sendi luncur (bergerak menggeser, tidak berporos dan
memiliki ujung tulang yang agak rata)
Contoh : sendi antartulang pergelangan
tangan
f. Sendi kondiloid (bergerak ke kiri dan kanan, atau ke depan dan
belakang, berporos dua, dan memiliki ujung tulang yang salah
satunya berbentuk oval dan masuk ke dalam lekuk berbentuk
elips)
Contoh : sendi antartulang pengumpil dengan tulang
pergelangan tangan
Gangguan Sistem Gerak
Gangguan pada Tulang
Fraktur
Fraktur
Simpleks
Fraktur
Avulsi
Patah
Tulang
Kompresi
Fraktur
Kompleks
Fraktur
Patologis
Fraktur
karena
tergilas
Gangguan pada Tulang
Belakang
Lordosis Kifosis
Skoliosis Sublibrikasi
Gangguan Fisiologis Tulang
Osteomalecia
Osteoporosi
s
Rakitis
Mikrosefal
us
Hidrosefalu
s
Layu/semu
Rickets
Kifosis adalah bentuk
tulang belakang
melengkung ka arah
luar tubuh atau ke
belakang sehingga
penderita menjadi
terlihat bongkok.
Lordosis adalah
tulang belakang
bagian lumbar
(pinggang)
melengkung ke arah
dalam tubuh atau ke
depan
Skoliosis adalah tulang
belakang melengkung
ke samping kiri atau ke
samping kanan yang
membuat penderita
bungkuk ke samping
Sublubrikasi adalah
kelainan pada tulang
bagian leher yang
menyebabkan kepala
berubah ke arah kiri
atau kanan
Osteoporosis adalah tulang
rapuh, keropos dan mudah
patah. Terjadi akibat
berkurangnya hormon
testosteron pada laki-laki dan
hormon esterogen pada
wanita
Rakitis adalah pelunakan
tulang pada anak-anak karena
kekurangan atau gangguan
metabolisme vitamin D,
magnesium, fosfor dan
kalsium. Menyebabkan kaki
bengkok membentuk huruf O
atau X
Mikrosefalus adalah kelainan
pertumbuhan tengkorak
sehingga kepala berukuran
lebih kecil dari ukuran
normal. Terjadi akibat
kegagalan pertumbuhan otak
saat bayi terkena infeksi
Gangguan pada
Sendi
Terkilir
Disklokasi
Osteoartritis
Ankilosis
Urai Sendi
Artritis
Artritis adalah
peradangan pada sendi,
yang disertai bengkak,
kaku, keterbatasan
gerak, dan rasa sakit
Osteoartritis adalah
kerusakan dan keausan
tulang rawan yang
berfungsi sebagai
bantalan pada sendi
Dislokasi adalah
pergeseran tulang
penyusun sendi dari
posisi semula
Artritis
Artritis
Reumatoid
Gaut Artritis
Artritis Psoriatik
Artritis Sika
Artritis
Eksudatif
Artritis Septik
Gaut artritis adalah kelebihan
asam urat di dalam tubuh
(hiperurikemia) yang
berlangsung bertahun-tahun
sehingga terjadi penumpukan
asam urat yang mengkristal pada
sendi
Artritis reumatoid, penyakit yang
timbul karena sistem kekebalan
tubuh secara keliru menyerang
jaringan yang sehat,
menyebabkan peradangan yang
merusak sendi.
Artritis septik adalah radang
sendi yang disebabkan oleh
infeksi bakteri
Gangguan pada Otot
Hipertrofi
Atrofi
Distrofi Otot
Tetanus
Kram
Miastenia Gravis
Otot Robek
Otot Terkilir
Kram adalah keadaan saat
otot tiba-tiba terasa
tegang, sulit digerakkan
dan disertai rasa nyeri.
Otot terkilir adalah
robeknya otot bagian
tendon karena teregang
melebihi batas normal.
Tetanus adalah penyakit
kejang otot, otot
berkontraksi terus
menerus hingga tidak
mampu lagi berkontraksi.
Teknologi Sistem Gerak
Penyembuhan Patah
Tulang
Pemasangan Gips
Pembidaian
Pembedahan
Internal
Penarikan (traksi)
Penyembuhan
Kanker/Tumor
Tulang
Kemoterapi
Radioterapi
Operasi:
a. Limb Salvage
b. Limb Ablation
Pembidaian, yaitu
dengan menempatkan
benda keras di
sekeliling tulang yang
patah
Penarikan (traksi),
yaitu menggunakan
beban untuk menahan
anggota gerak yang
mengalami deformitas
Kemoterapi, biasanya
menggunakan obat-
obatan yang sangat
kuat untuk mencoba
membunuh sel kanker
• Pencangkokan Tulang
Rawan
• Viskosuplementasi
• Penanggulangan
Skoliosis Kongenitalis
• Implan
• Penggantian Sendi
• Transplantasi Sumsum
Tangan Bionik Kaki Bionik
Penanggulangan
Kaki O
Kursi Roda
Kaki bionik
merupakan kaki
buatan yang
dilengkapi dengan
bluetooth
Kursi roda adalah
alat bantu yang
digunakan oleh
orang yang
mengalami
kesulitan berjalan
Viskosuplementasi
adalah
menyuntikkan
asam hialuronat ke
celah-celah sendi
untuk memperbaiki
gizi dan pelumasan

More Related Content

What's hot

Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit TulangRangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit TulangPuspitaMelati
 
Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)
Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)
Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)stikesby kebidanan
 
Bab 2 sistem gerak pada manusia
Bab 2 sistem gerak pada manusiaBab 2 sistem gerak pada manusia
Bab 2 sistem gerak pada manusiaBudi Setyawansby
 
Pp sistem gerak pada manusia
Pp sistem gerak pada manusiaPp sistem gerak pada manusia
Pp sistem gerak pada manusiaAudina Pratiwi
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPASISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPADeybi Wasida
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaArif Hakim
 
Sistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusiaSistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusiaLinda pertiwi
 
Hubungan Antar Tulang
Hubungan Antar TulangHubungan Antar Tulang
Hubungan Antar TulangDebora GP
 
Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Idris Miaus
 
Sistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusiaSistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusiaAjun Kasepan
 
Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi alainbagus
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiadyah kusuma
 

What's hot (20)

Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit TulangRangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
Rangka Manusia, Persendian Tulang, dadn Jenis Penyakit Tulang
 
Sendi
SendiSendi
Sendi
 
Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)
Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)
Sistem muskuloskeletal (jenuarista, wafa)
 
Power Point Gerak
Power Point GerakPower Point Gerak
Power Point Gerak
 
Bab 2 sistem gerak pada manusia
Bab 2 sistem gerak pada manusiaBab 2 sistem gerak pada manusia
Bab 2 sistem gerak pada manusia
 
Pp sistem gerak pada manusia
Pp sistem gerak pada manusiaPp sistem gerak pada manusia
Pp sistem gerak pada manusia
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPASISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA KELAS XI IPA
 
SISTEM GERAK MANUSIA [XI Sem.2]
SISTEM GERAK MANUSIA [XI Sem.2]SISTEM GERAK MANUSIA [XI Sem.2]
SISTEM GERAK MANUSIA [XI Sem.2]
 
Sendi
SendiSendi
Sendi
 
Persendian
PersendianPersendian
Persendian
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 
Sistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusiaSistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusia
 
Hubungan Antar Tulang
Hubungan Antar TulangHubungan Antar Tulang
Hubungan Antar Tulang
 
Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8Sistem gerak pada manusia kelas 8
Sistem gerak pada manusia kelas 8
 
Sistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusiaSistem gerak-pada-manusia
Sistem gerak-pada-manusia
 
Sistem Gerak
Sistem Gerak Sistem Gerak
Sistem Gerak
 
Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi Sistem Gerak Manusia - Biologi
Sistem Gerak Manusia - Biologi
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 
Presentasi sistem-gerak
Presentasi sistem-gerakPresentasi sistem-gerak
Presentasi sistem-gerak
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 

Viewers also liked

Pengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambah
Pengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambahPengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambah
Pengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambahFiyah Sulaiman
 
Alat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XIAlat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XIEltari
 
KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)
KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)
KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)Sulistia Rini
 
Pengetahuan produk magafit hpai
Pengetahuan produk magafit hpaiPengetahuan produk magafit hpai
Pengetahuan produk magafit hpairadhiani
 
PENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATAL
PENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATALPENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATAL
PENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATALMuhammad Nasrullah
 
Manajemen Nyeri Nonfarmakologi
Manajemen Nyeri NonfarmakologiManajemen Nyeri Nonfarmakologi
Manajemen Nyeri NonfarmakologiRizqah Auliya
 
Kepatahan immobilisasi-transport-wound industries
Kepatahan immobilisasi-transport-wound industriesKepatahan immobilisasi-transport-wound industries
Kepatahan immobilisasi-transport-wound industriesdrwaque
 
PENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHAN
PENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHANPENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHAN
PENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHANMuhammad Nasrullah
 
PENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSI
PENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSIPENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSI
PENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSIMuhammad Nasrullah
 
Frozen shoulder
Frozen shoulderFrozen shoulder
Frozen shoulderciputchan
 
Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)
Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)
Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)Era Hami
 
Rheumatoid Arthritis Power Point
Rheumatoid Arthritis Power PointRheumatoid Arthritis Power Point
Rheumatoid Arthritis Power Pointsteverluce
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5akatsukidony
 
Rheumatoid Arthritis
Rheumatoid ArthritisRheumatoid Arthritis
Rheumatoid Arthritisbecca1081
 
RHEUMATOID ARTHRITIS
RHEUMATOID ARTHRITISRHEUMATOID ARTHRITIS
RHEUMATOID ARTHRITISshruti87
 

Viewers also liked (20)

Pengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambah
Pengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambahPengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambah
Pengaruh intensitas cahaya dan air terhadap pertumbuhan kecambah
 
Hepatsure
HepatsureHepatsure
Hepatsure
 
Alat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XIAlat gerak pasif Biologi kelas XI
Alat gerak pasif Biologi kelas XI
 
KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)
KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)
KEBUTUHAN RASA AMAN (Nyeri)
 
Pengetahuan produk magafit hpai
Pengetahuan produk magafit hpaiPengetahuan produk magafit hpai
Pengetahuan produk magafit hpai
 
PENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATAL
PENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATALPENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATAL
PENJAGAAN PRA DAN SELEPAS PEMBEDAHAN - SISTEM MUSKULO SKELATAL
 
Fracture
FractureFracture
Fracture
 
Manajemen Nyeri Nonfarmakologi
Manajemen Nyeri NonfarmakologiManajemen Nyeri Nonfarmakologi
Manajemen Nyeri Nonfarmakologi
 
Kepatahan immobilisasi-transport-wound industries
Kepatahan immobilisasi-transport-wound industriesKepatahan immobilisasi-transport-wound industries
Kepatahan immobilisasi-transport-wound industries
 
PENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHAN
PENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHANPENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHAN
PENJAGAAN PESAKIT MENGALAMI KEPATAHAN
 
PENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSI
PENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSIPENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSI
PENJAGAAN PLASTER OF PARIS dan PENJAGAAN TRAKSI
 
Askep fraktur
Askep frakturAskep fraktur
Askep fraktur
 
Power point nyeri
Power point nyeriPower point nyeri
Power point nyeri
 
Tulang dan Persendian
Tulang dan PersendianTulang dan Persendian
Tulang dan Persendian
 
Frozen shoulder
Frozen shoulderFrozen shoulder
Frozen shoulder
 
Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)
Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)
Pesawat Sederhana PPT (Materi IPA Kelas 5 Semester 2)
 
Rheumatoid Arthritis Power Point
Rheumatoid Arthritis Power PointRheumatoid Arthritis Power Point
Rheumatoid Arthritis Power Point
 
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
PPT MEDIA PEMBELAJARAN IPA KELAS 5
 
Rheumatoid Arthritis
Rheumatoid ArthritisRheumatoid Arthritis
Rheumatoid Arthritis
 
RHEUMATOID ARTHRITIS
RHEUMATOID ARTHRITISRHEUMATOID ARTHRITIS
RHEUMATOID ARTHRITIS
 

Similar to Sistem gerak

Similar to Sistem gerak (20)

Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusiaSistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 
sendi.pptx
sendi.pptxsendi.pptx
sendi.pptx
 
Sistem gerak
Sistem gerakSistem gerak
Sistem gerak
 
sistem gerak manusia
sistem gerak manusiasistem gerak manusia
sistem gerak manusia
 
Sistem gerak manusia
Sistem gerak manusiaSistem gerak manusia
Sistem gerak manusia
 
SISTEM GERAK PADA MANUSIA
SISTEM GERAK PADA MANUSIASISTEM GERAK PADA MANUSIA
SISTEM GERAK PADA MANUSIA
 
Makalah sistem muscular dan skeleton
Makalah sistem muscular dan skeletonMakalah sistem muscular dan skeleton
Makalah sistem muscular dan skeleton
 
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.pptBAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
BAB _4_SISTEM_GERAK _PADA _MANUSIA_4.ppt
 
Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia Sistem gerak pada manusia
Sistem gerak pada manusia
 
Sistem Gerak
Sistem GerakSistem Gerak
Sistem Gerak
 
SISTEM GERAK.pptx
SISTEM GERAK.pptxSISTEM GERAK.pptx
SISTEM GERAK.pptx
 
2. rangka otot & pesawat sederhana k13
2. rangka otot & pesawat sederhana k132. rangka otot & pesawat sederhana k13
2. rangka otot & pesawat sederhana k13
 
Alat gerak pasif
Alat gerak pasifAlat gerak pasif
Alat gerak pasif
 
Sistem gerak pada manusi appt(3)
Sistem gerak pada manusi appt(3)Sistem gerak pada manusi appt(3)
Sistem gerak pada manusi appt(3)
 
Sistem muskuloskeletal 2
Sistem muskuloskeletal 2Sistem muskuloskeletal 2
Sistem muskuloskeletal 2
 
TUGAS ANFISMAN ILLA DWI CAHYANI.pptx
TUGAS ANFISMAN ILLA DWI CAHYANI.pptxTUGAS ANFISMAN ILLA DWI CAHYANI.pptx
TUGAS ANFISMAN ILLA DWI CAHYANI.pptx
 
15.hariyanto. pptx
15.hariyanto. pptx15.hariyanto. pptx
15.hariyanto. pptx
 
BAB 2 Sistem Gerak Manusia
BAB 2 Sistem Gerak ManusiaBAB 2 Sistem Gerak Manusia
BAB 2 Sistem Gerak Manusia
 
Ipa
IpaIpa
Ipa
 
Kelompok
KelompokKelompok
Kelompok
 

More from Putri Aisyah

Seni teater barat, tradisional asia dan nusantara
Seni teater barat, tradisional asia dan nusantaraSeni teater barat, tradisional asia dan nusantara
Seni teater barat, tradisional asia dan nusantaraPutri Aisyah
 
Seni tari tradisional
Seni tari tradisionalSeni tari tradisional
Seni tari tradisionalPutri Aisyah
 
Revolusi menegakkan panji panji nkri
Revolusi menegakkan panji panji nkriRevolusi menegakkan panji panji nkri
Revolusi menegakkan panji panji nkriPutri Aisyah
 
Ancaman Integritas Indonesia dalam Bidang Ekonomi
Ancaman Integritas Indonesia dalam Bidang EkonomiAncaman Integritas Indonesia dalam Bidang Ekonomi
Ancaman Integritas Indonesia dalam Bidang EkonomiPutri Aisyah
 
Lembaga perlindungan ham
Lembaga perlindungan hamLembaga perlindungan ham
Lembaga perlindungan hamPutri Aisyah
 
Partisipasi masyarakat
Partisipasi masyarakatPartisipasi masyarakat
Partisipasi masyarakatPutri Aisyah
 
Hakikat perlindungan dan penegakan hukum
Hakikat perlindungan dan penegakan hukumHakikat perlindungan dan penegakan hukum
Hakikat perlindungan dan penegakan hukumPutri Aisyah
 
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiPertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiPutri Aisyah
 
Penyakit pada pencernaan manusia
Penyakit pada pencernaan manusiaPenyakit pada pencernaan manusia
Penyakit pada pencernaan manusiaPutri Aisyah
 
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeletonsentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeletonPutri Aisyah
 

More from Putri Aisyah (20)

Seni teater barat, tradisional asia dan nusantara
Seni teater barat, tradisional asia dan nusantaraSeni teater barat, tradisional asia dan nusantara
Seni teater barat, tradisional asia dan nusantara
 
Seni tari tradisional
Seni tari tradisionalSeni tari tradisional
Seni tari tradisional
 
Revolusi menegakkan panji panji nkri
Revolusi menegakkan panji panji nkriRevolusi menegakkan panji panji nkri
Revolusi menegakkan panji panji nkri
 
Ancaman Integritas Indonesia dalam Bidang Ekonomi
Ancaman Integritas Indonesia dalam Bidang EkonomiAncaman Integritas Indonesia dalam Bidang Ekonomi
Ancaman Integritas Indonesia dalam Bidang Ekonomi
 
Lembaga perlindungan ham
Lembaga perlindungan hamLembaga perlindungan ham
Lembaga perlindungan ham
 
HAM
HAMHAM
HAM
 
Partisipasi masyarakat
Partisipasi masyarakatPartisipasi masyarakat
Partisipasi masyarakat
 
Hakikat perlindungan dan penegakan hukum
Hakikat perlindungan dan penegakan hukumHakikat perlindungan dan penegakan hukum
Hakikat perlindungan dan penegakan hukum
 
Renang
RenangRenang
Renang
 
Seks bebas
Seks bebasSeks bebas
Seks bebas
 
Lompat tinggi
Lompat tinggiLompat tinggi
Lompat tinggi
 
Senam irama
Senam iramaSenam irama
Senam irama
 
Bola voli
Bola voliBola voli
Bola voli
 
Presentasi koloid
Presentasi koloidPresentasi koloid
Presentasi koloid
 
Larutan penyangga
Larutan penyanggaLarutan penyangga
Larutan penyangga
 
Mekanisme transaksi
Mekanisme transaksiMekanisme transaksi
Mekanisme transaksi
 
Ketenagakerjaan
Ketenagakerjaan Ketenagakerjaan
Ketenagakerjaan
 
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan EkonomiPertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi
 
Penyakit pada pencernaan manusia
Penyakit pada pencernaan manusiaPenyakit pada pencernaan manusia
Penyakit pada pencernaan manusia
 
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeletonsentriol, sentrosom dan sitoskeleton
sentriol, sentrosom dan sitoskeleton
 

Recently uploaded

Membaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdf
Membaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdfMembaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdf
Membaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdfindigobig
 
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XIPresentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XIariwidiyani3
 
Kelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum Merdeka
Kelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum MerdekaKelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum Merdeka
Kelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum MerdekaErvina Puspita
 
Kelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptx
Kelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptxKelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptx
Kelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptxWitaadw
 
2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf
2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf
2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdfMutiaraArafah2
 
PPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIA
PPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIAPPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIA
PPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIACochipsPJW
 

Recently uploaded (6)

Membaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdf
Membaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdfMembaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdf
Membaca-Pikiran-Orang-dengan-Trik-Psikologi.pdf
 
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XIPresentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
Presentasi materi suhu dan kalor Fisika kelas XI
 
Kelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum Merdeka
Kelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum MerdekaKelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum Merdeka
Kelas 7 Bumi dan Tata Surya SMP Kurikulum Merdeka
 
Kelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptx
Kelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptxKelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptx
Kelompok 3_Materi Hormon Fisiologi Hewan.pptx
 
2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf
2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf
2 Laporan Praktikum Serum dan Plasma.pdf
 
PPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIA
PPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIAPPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIA
PPT Metabolisme Karbohidrat II BIOLOGI KIMIA
 

Sistem gerak

  • 2.
  • 4. Ligamen Merupakan jaringan ikat fibrosa yang berfungsi mencegah pergerakan sendi secara berlebihan dan membantu mengembalikan tulang pada posisi asalnya setelah melakukan pergerakan. Cairan sinovial Merupakan cairan pelumas sehingga gesekan berjalan lancar, halus, dan tidak menimbulkan rasa nyeri atau sakit. Minyak sinovial mendandung berbagai jenis nutrisi serta campuran gas O2, N dan CO2 . Kapsul sendi Merupakan struktur tipis tapi kuat didalam sendi yang berperan untuk menahan ligamen. Kapsul sendi terdiri atas dua lapisan, yaitu : 1. Kapsul sinovial, merupakan jaringan fibrokolagen agak lunak yang tidak memiliki saraf reseptor dan pembuluh darah. Kapsul sinovial memiliki fungsi menghasilkan cairan sinovial sendi dan membantu penyerapan makanan ke tulang rawan sendi. 2. Kapsul fibrosa, berupa jaringan fibrosa yang keras serta memiliki saraf reseptor dan pembuluh darah. Kapsul fibrosa memiliki fungsi memelihara posisi dan stabilitas sendi serta memelihara regenerasi kapsul sendi.
  • 5. Tulang rawan hialin Terdapat dibagian ujung tulang. Tulang rawan hialin berwarna agak bening, kebiruan dan menghilap. Tulang rawan hialin berfungsi sebagai bantalan sendi agar tidak nyeri saat bergerak Bursa Merupakan kantong tertutup yang dilapisi membran sinovial, terletak diluar rongga sendi.
  • 6. Tipe persendian Berdasarkan strukturnya Persendian Fibrosa Yaitu persendian yang tidak memiliki rongga sendi dan diperkokoh oleh jaringan ikat fibrosa. Persendian Kartilago Yaitu persendian yang tidak memiliki rongga sendi dan diperkokoh oleh jaringan kartilago (tulang rawan). Persendian Sinovial Yaitu persendian yang memiliki rongga sendi dan diperkokoh oleh jaringan ikat ligamen dan kapsul sendi
  • 7. Sendi sinartrosis (sendi mati) Sendi Amfiartosis Sendi diartosis (sendi sinovial)
  • 8. Sendi sinartrosis adalan sendi yang tidak dapat digerakkan karena tidak memiliki celah sendi dan dihubungkan dengan jaringan ikat fibrosa atau kartilago. Jenis sendi sinartrosis : a. Sinatrosis sinfobrosis sendi yang dihubungkan dengan ajringan ikat fibrosa berbentuk serabut dan mengalami penulangan. Contoh : sendi pada tulang-tulang tengkorak dan hubungan antartulang tengkorak disebut sutura. b. Sinartrosis sinkondrosis sendi yang dihubungkan dengan jaringan tulang kertilago hialin. Contoh : lempeng sementara yang terletak diantara epifsis dengan diarsis pada tulang panjang anak-anak. Setelah sinkondrosi berosifikasi disebut sinostosis. Sendi sinartrosis (sendi mati)
  • 9. Sendi amfiartosis adalah sendi dengan pergerakan terbatas akibat tekanan. Jenis-jenis sendi amfiartosis, yaitu : a. Simfisis, sendi yang dihubungkan oleh kartilago serabut. Contoh : sendi antartulang belakang dan sendi kemaluan. b. Sindemosis, sendi yang dihubungkan oleh jaringan ikat serabut dan ligamen. Contoh : sendi antartulang betis dan tulang kering. c. Gomposis, sendi yang berbentuk kerucut yang masuk kedalam kantong tulang. Contoh : tulang gigi. Sendi Amfiartosis
  • 10. Sendi diartrosis adalah sendi yang dapat bergerak bebas. Macam-macam tipe sendi diartosis, yaitu a. Sendi engsel (satu arah, berporos satu, seperti pintu) Contoh : sendi pada siku, lutut dan mata kaki. b. Sendi peluru (segala arah, berporos tiga) Contoh : sendi tulang gelang bahu dengan tulang lengan atas. C. Sendi pelana (bergerak bebas, berporos dua, seperti gerakan orang mengendarai kuda) Contoh : sendi antar tulang pergerakan tangan dengan telapak tangan pada ibu jari Sendi diartosis (sendi sinovial)
  • 11. d. Sendi putar (bergerak dengan pola rotasi, berporos satu) Contoh : sendi antar tulang hasta dan pengumpil. e. Sendi luncur (bergerak menggeser, tidak berporos dan memiliki ujung tulang yang agak rata) Contoh : sendi antartulang pergelangan tangan f. Sendi kondiloid (bergerak ke kiri dan kanan, atau ke depan dan belakang, berporos dua, dan memiliki ujung tulang yang salah satunya berbentuk oval dan masuk ke dalam lekuk berbentuk elips) Contoh : sendi antartulang pengumpil dengan tulang pergelangan tangan
  • 13. Gangguan pada Tulang Fraktur Fraktur Simpleks Fraktur Avulsi Patah Tulang Kompresi Fraktur Kompleks Fraktur Patologis Fraktur karena tergilas Gangguan pada Tulang Belakang Lordosis Kifosis Skoliosis Sublibrikasi Gangguan Fisiologis Tulang Osteomalecia Osteoporosi s Rakitis Mikrosefal us Hidrosefalu s Layu/semu Rickets
  • 14. Kifosis adalah bentuk tulang belakang melengkung ka arah luar tubuh atau ke belakang sehingga penderita menjadi terlihat bongkok. Lordosis adalah tulang belakang bagian lumbar (pinggang) melengkung ke arah dalam tubuh atau ke depan Skoliosis adalah tulang belakang melengkung ke samping kiri atau ke samping kanan yang membuat penderita bungkuk ke samping Sublubrikasi adalah kelainan pada tulang bagian leher yang menyebabkan kepala berubah ke arah kiri atau kanan
  • 15. Osteoporosis adalah tulang rapuh, keropos dan mudah patah. Terjadi akibat berkurangnya hormon testosteron pada laki-laki dan hormon esterogen pada wanita Rakitis adalah pelunakan tulang pada anak-anak karena kekurangan atau gangguan metabolisme vitamin D, magnesium, fosfor dan kalsium. Menyebabkan kaki bengkok membentuk huruf O atau X Mikrosefalus adalah kelainan pertumbuhan tengkorak sehingga kepala berukuran lebih kecil dari ukuran normal. Terjadi akibat kegagalan pertumbuhan otak saat bayi terkena infeksi
  • 17. Artritis adalah peradangan pada sendi, yang disertai bengkak, kaku, keterbatasan gerak, dan rasa sakit Osteoartritis adalah kerusakan dan keausan tulang rawan yang berfungsi sebagai bantalan pada sendi Dislokasi adalah pergeseran tulang penyusun sendi dari posisi semula
  • 19. Gaut artritis adalah kelebihan asam urat di dalam tubuh (hiperurikemia) yang berlangsung bertahun-tahun sehingga terjadi penumpukan asam urat yang mengkristal pada sendi Artritis reumatoid, penyakit yang timbul karena sistem kekebalan tubuh secara keliru menyerang jaringan yang sehat, menyebabkan peradangan yang merusak sendi. Artritis septik adalah radang sendi yang disebabkan oleh infeksi bakteri
  • 20. Gangguan pada Otot Hipertrofi Atrofi Distrofi Otot Tetanus Kram Miastenia Gravis Otot Robek Otot Terkilir
  • 21. Kram adalah keadaan saat otot tiba-tiba terasa tegang, sulit digerakkan dan disertai rasa nyeri. Otot terkilir adalah robeknya otot bagian tendon karena teregang melebihi batas normal. Tetanus adalah penyakit kejang otot, otot berkontraksi terus menerus hingga tidak mampu lagi berkontraksi.
  • 23. Penyembuhan Patah Tulang Pemasangan Gips Pembidaian Pembedahan Internal Penarikan (traksi) Penyembuhan Kanker/Tumor Tulang Kemoterapi Radioterapi Operasi: a. Limb Salvage b. Limb Ablation
  • 24. Pembidaian, yaitu dengan menempatkan benda keras di sekeliling tulang yang patah Penarikan (traksi), yaitu menggunakan beban untuk menahan anggota gerak yang mengalami deformitas Kemoterapi, biasanya menggunakan obat- obatan yang sangat kuat untuk mencoba membunuh sel kanker
  • 25. • Pencangkokan Tulang Rawan • Viskosuplementasi • Penanggulangan Skoliosis Kongenitalis • Implan • Penggantian Sendi • Transplantasi Sumsum Tangan Bionik Kaki Bionik Penanggulangan Kaki O Kursi Roda
  • 26. Kaki bionik merupakan kaki buatan yang dilengkapi dengan bluetooth Kursi roda adalah alat bantu yang digunakan oleh orang yang mengalami kesulitan berjalan Viskosuplementasi adalah menyuntikkan asam hialuronat ke celah-celah sendi untuk memperbaiki gizi dan pelumasan