SlideShare a Scribd company logo
1 of 13
Createdby:
Francesco PieterVinyanto (VII-6/ 8)
Jeromi MikhaelAsido (VII-6/ 10)
Raphael Aditya Isworo (VII-6/16)
Kerajaan Medang
Kata Pengantar
Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa
sehingga presentasi ini selesai dengan baik.
Dan harapan kami semoga presentasi ini dapat
menambah pengetahuan dan pembelajaran bagi
para teman-teman dan Bapak Topo.
Kami menyadari bahwa masih banyak
kekurangan dalam pekerjaan kami. Oleh sebab
itu, kami tetap menerima kritikan dan saran yang
diajukan.
Bukti adanya Kerajaan Medang
 Prasasti Mpu Sindok
Prasasti ini menyebutkan beberapa
tulisan tentang usaha-usaha yang
dilakukan Mpu Sindok ketika
memerintah di Kerajaaan Medang
 Prasasti Calcuta
Prasasti ini menyebutkan tentang
silsilah raja-raja yang memerintah di
Dinasti Isyana (Mpu Sindok) sampai
masa masa pemerintahan Raja Air
Langga.
Bukti adanya Kerajaan Medang
 Berita dari India
Berita dari India menerangkan bahwa
Kerajaan Sriwijaya menjalin hubungan
persahabatan dengan Kerajaan Chola untuk
membendung dan menghalangi kemajuan
Kerajaan Medang Kamulan pada masa
pemerintahan Raja Dharmawangsa.
 Berita dari Cina
Berita dari Cina berasal dari catatan-catatan
yang ditulis pada zaman dinasti Sung yang
menerangkan bahwa antara kerajaan yang
berada di Jawa dan Kerajaan Sriwijaya
SistemPemerintahanKerajaanMedang
 Menganut sistem monarki (kerajaan)
 Raja merupakan pemimpin tertinggi Kerajaan
Medang
 Jabatan tertinggi sesudah raja ialah Rakryan
Mahamantri i Hino.
 Jabatan berikutnya berturut-turut adalah
Mahamantri i Halu ,Mahamantri i Sirikan, dan
Rakryan Kanuruhan
Sejak berdiri dan berkembang, Kerajaan Medang Kamulan memiliki
raja-raja penting yang memerintah kerajaan tersbut, diantaranya
adalah:
1. Mpu Sindok, memerintah Kerajaan Medang Kamulan dengan
gelar Sri Isyanatunggadewa. Karena desakan dari Kerajaan
Sriwijaya, maka Mpu Sindok memindahkan pusat pemerintahannya
dari Jawa Tengah ke Jawa Timur.
2. Dharmawangsa, merupakan seorang raja besar. Dharmawangsa
percaya bahwa kedudukan ekonomi Kerajaan Sriwijaya yang kuat
merupakan ancaman bagi Kerajaan Medang Kamulan.
Dharmawangsa melakukan penyerangan ke Sriwijaya, tetapi
selang beberapa tahun kemudian Sriwijaya menyerang balik
Medang Kamulan.
3. Airlangga, usaha-usaha yang dilakukan Airlangga, telah
mendorong Kerajaan Medang Kamulan kepuncak kejayaan dan
Raja –Raja penting dalam Kerajaan Medang
Peninggalan Kerajaan Medang
Peninggalan-peninggalan Kerajaan
Medang Kamulan, antara lain:
 Prasasti Tangeran (933 M), isinya Mpu
Sindok memerintah bersama
permaisurinya Sri Wardhani pu Kbi;
 Prasasti Bangil, isinya Mpu Sindok
memerintahkan pembangunan candi
untuk tempat peristirahatan mertuanya
yang bernama Rakyan Bawang;
 Prasasti Lor (939 M), isinya Mpu Sindok
memerintahkan membangun Candi
Jayamrata dan Jayamstambho di Desa
Anyok Lodang;
 Prasasti Kalkuta, isinya tentang
peristiwa hancurnya istana milik
Dharmawangsa juga memuat silsilah
raja-raja Medang Kamulan.
Peninggalan Kerajaan Medang
Candi-candi peninggalan Kerajaan Medang
antara lain:
Candi Kalasan
Candi Plaosan
Candi Prambanan
Candi Sewu
Candi Mendut
Candi Borobudur
Kehancuran Kerajaan Medang
Prasasti Pucangan mengisahkan kehancuran
Kerajaan Medang yang dikenal dengan sebutan
Mahapralaya atau “kematian besar”.
 Dharmawangsa menikahkan putrinya dengan
seorang pangeran Bali yang baru berusia 16
tahun, bernama Airlangga. Di tengah
keramaian pesta, tiba-tiba istana diserang
pasukan Wurawari dari Lwaram dengan
bantuan laskar Sriwijaya. Istana
Dharmawangsa yang terletak di kota Wwatan
hangus terbakar. Dharmawangsa sendiri
tewas dalam serangan tersebut, sedangkan
Airlangga lolos dari maut.
Kehancuran Kerajaan Medang
Selain itu, terdapat juga versi lain yang
menunjukkan bahwa penyebab runtuhnya
kerajaan Medang Kamulan dikarenakan adanya
perpecahan kekuasaan atau kerajaan yakni
Janggala dan Panjalu. Kedua kerajaan ini
merupakan kerajaan bawahan dari kerajaan
Medang Kamulan.
Nilai-nilaiyang bisadiambildariKerajaanMedang
 Persaingan ketat sering terjadi keduanya seakan berlomba mendirikan
beragam bangunan candi bercorak hindu prambanan misalnya yang
dibangun masa rakai Pikatan kemudian candi bercorak budha misalnya
candi borobudur dibangun masa rakai warak atau Samaratungga.Walaupun
candi-candi dibangun oleh kedua wangsa atau dinasti kerajaan Mataram
kuno sebagai upaya menunjukkan legimitasi kekuasaan ,tetapi tidak
sepenuhnya raja-raja kedua dinasti memiliki ambisi besar merebut tahta
kerajaan sebagai raja Mataram kuno. Ada sejumlah Raja Mataram kuno
yang memfokuskan dalam bidang agama seperti rakai warak atau
Samaratungga yang membangun candi Borobudur sebagai upaya agar
masyarakat Mataram kuno makin dekat dengan agamanya serta rakai
garung membangun komplek candi dieng,candi gedung sewu sebagai
tempat ibadah.
 Perbedaan keyakinan maupun karakter antar kedua wangsa membuat
persaingan politik kian ketat tetapi kejadian ini tidak berlangsung lama
setelah Samaratungga mengadakan perkawinan politik antara rakai
pikatan/wangsa sanjaya dengan pramodyawhardani/wangsa sailendra.
Pasca perkawinan rakai pikatan dengan pramodyawardhani kehidupan
Nilai-nilai yang bisa diambil dari Kerajaan Medang
 Sikap kerukunan serta toleransi beragama
 Gotong Royong
 Bekerja sama
 Persaingan yang ketat namun sehat
 Perbedaan yang saling menyatukan (Bhinneka
Tunggal Ika)
Kerajaan Medang dan Peninggalannya

More Related Content

What's hot

Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraPowerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraChintya Koestri
 
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaKerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaSuci Mairoza Sya
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanTiti Maryati
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kunochlorophylls
 
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptxKerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptxHafidMuhammadRafdi
 
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islamPresentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islamMeileni Nurhayati
 
Sejarah hindu di jawa tengah
Sejarah hindu di jawa tengahSejarah hindu di jawa tengah
Sejarah hindu di jawa tengahMade Yudha Giri
 
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Muhamad Tsani Farhan
 
Kerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan Majapahit
Kerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan MajapahitKerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan Majapahit
Kerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan MajapahitGrace N. Roselina
 
Sejarah kerajaan Medang Kamulan&Kediri
Sejarah kerajaan Medang Kamulan&KediriSejarah kerajaan Medang Kamulan&Kediri
Sejarah kerajaan Medang Kamulan&KediriMeuthia Archam
 
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia Shafa Fatin
 
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)maghfiraputeri
 
Ppt kerajaan islam di Indonesia
Ppt kerajaan islam di IndonesiaPpt kerajaan islam di Indonesia
Ppt kerajaan islam di IndonesiaDoris Agusnita
 
Sejarah Kerajaan Bali
Sejarah Kerajaan BaliSejarah Kerajaan Bali
Sejarah Kerajaan BaliAgilia
 

What's hot (20)

Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegaraPowerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
Powerpoint kerajaan kutai dan tarumanegara
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di IndonesiaKerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
Kerajaan-Kerajaan Hindu dan Buddha di Indonesia
 
Kerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulanKerajaan medang kamulan
Kerajaan medang kamulan
 
Kerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kunoKerajaan mataram kuno
Kerajaan mataram kuno
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptxKerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
Kerajaan Hindu Budha Indonesia.pptx
 
Kerajaan Kalingga
Kerajaan KalinggaKerajaan Kalingga
Kerajaan Kalingga
 
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islamPresentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
Presentasi Sejarah SMA kelas X Kerajaan Mataram islam
 
Sejarah hindu di jawa tengah
Sejarah hindu di jawa tengahSejarah hindu di jawa tengah
Sejarah hindu di jawa tengah
 
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
Kerajaan Mataram Kuno (Sejarah kelas 10 Kurikulum 13)
 
Kerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan Majapahit
Kerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan MajapahitKerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan Majapahit
Kerajaan Singosari ( Singhasari / Singasari )dan Kerajaan Majapahit
 
Kerajaan kediri Lengkap
Kerajaan kediri LengkapKerajaan kediri Lengkap
Kerajaan kediri Lengkap
 
Sejarah kerajaan Medang Kamulan&Kediri
Sejarah kerajaan Medang Kamulan&KediriSejarah kerajaan Medang Kamulan&Kediri
Sejarah kerajaan Medang Kamulan&Kediri
 
Kerajaan singasari (1)
Kerajaan singasari (1)Kerajaan singasari (1)
Kerajaan singasari (1)
 
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA  di Indonesia
Sejarah kerajaan HINDU - BUDDHA di Indonesia
 
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
Sejarah Wajib - Kerajaan Majapahit (Kelas X)
 
Ppt kerajaan islam di Indonesia
Ppt kerajaan islam di IndonesiaPpt kerajaan islam di Indonesia
Ppt kerajaan islam di Indonesia
 
Ppt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budhaPpt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budha
 
Sejarah Kerajaan Bali
Sejarah Kerajaan BaliSejarah Kerajaan Bali
Sejarah Kerajaan Bali
 

Viewers also liked

Kerajaan Medang Kamulan by Nesya
Kerajaan Medang Kamulan by NesyaKerajaan Medang Kamulan by Nesya
Kerajaan Medang Kamulan by Nesyavirginia yanesya
 
Kerajaan Sriwijaya ppt
Kerajaan Sriwijaya pptKerajaan Sriwijaya ppt
Kerajaan Sriwijaya pptWien Adithya
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kunoadine safira
 
Materi pelajaran sejarah tentang kerajaan kediri
Materi pelajaran sejarah tentang kerajaan kediriMateri pelajaran sejarah tentang kerajaan kediri
Materi pelajaran sejarah tentang kerajaan kediriHasrullah -
 
Kerajaan kediri
Kerajaan kediriKerajaan kediri
Kerajaan kediriAzzah Hani
 
Daftar pahlawan-nasional-indonesia
Daftar pahlawan-nasional-indonesiaDaftar pahlawan-nasional-indonesia
Daftar pahlawan-nasional-indonesiaNovitasary Sisilia S
 
Pahlawan Nasional Indonesia
Pahlawan Nasional IndonesiaPahlawan Nasional Indonesia
Pahlawan Nasional IndonesiaHerry Fernando
 
Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - SejarahKerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - SejarahSulthan Isa
 
Pahlawan nasional
Pahlawan nasionalPahlawan nasional
Pahlawan nasionalAsrianor s
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5 Stella Bakti Lakka
 
Kerajaan Tarumanegara
Kerajaan TarumanegaraKerajaan Tarumanegara
Kerajaan Tarumanegaraayukmilasari
 
KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X
KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X
KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X Awanda Gita
 
sejarah bab 8.1 (form1)
sejarah bab 8.1 (form1)sejarah bab 8.1 (form1)
sejarah bab 8.1 (form1)hi0987
 

Viewers also liked (20)

Kerajaan Medang Kamulan by Nesya
Kerajaan Medang Kamulan by NesyaKerajaan Medang Kamulan by Nesya
Kerajaan Medang Kamulan by Nesya
 
Kerajaan Medang Kamulan
Kerajaan Medang KamulanKerajaan Medang Kamulan
Kerajaan Medang Kamulan
 
kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno kerajaan-mataram-kuno
kerajaan-mataram-kuno
 
Kerajaan Sriwijaya ppt
Kerajaan Sriwijaya pptKerajaan Sriwijaya ppt
Kerajaan Sriwijaya ppt
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
kerajaan mataram kuno
kerajaan mataram kunokerajaan mataram kuno
kerajaan mataram kuno
 
Sejarah kerajaan kediri
Sejarah kerajaan kediriSejarah kerajaan kediri
Sejarah kerajaan kediri
 
Kerajaan Majapahit
Kerajaan MajapahitKerajaan Majapahit
Kerajaan Majapahit
 
Materi pelajaran sejarah tentang kerajaan kediri
Materi pelajaran sejarah tentang kerajaan kediriMateri pelajaran sejarah tentang kerajaan kediri
Materi pelajaran sejarah tentang kerajaan kediri
 
Kerajaan Majapahit dan Buleleng
Kerajaan Majapahit dan BulelengKerajaan Majapahit dan Buleleng
Kerajaan Majapahit dan Buleleng
 
Kerajaan kediri
Kerajaan kediriKerajaan kediri
Kerajaan kediri
 
Kerajaan majapahit
Kerajaan majapahitKerajaan majapahit
Kerajaan majapahit
 
Daftar pahlawan-nasional-indonesia
Daftar pahlawan-nasional-indonesiaDaftar pahlawan-nasional-indonesia
Daftar pahlawan-nasional-indonesia
 
Pahlawan Nasional Indonesia
Pahlawan Nasional IndonesiaPahlawan Nasional Indonesia
Pahlawan Nasional Indonesia
 
Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - SejarahKerajaan Mataram Kuno - Sejarah
Kerajaan Mataram Kuno - Sejarah
 
Pahlawan nasional
Pahlawan nasionalPahlawan nasional
Pahlawan nasional
 
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
Kerajaan mataram kuno XI IA  5 Kerajaan mataram kuno XI IA  5
Kerajaan mataram kuno XI IA 5
 
Kerajaan Tarumanegara
Kerajaan TarumanegaraKerajaan Tarumanegara
Kerajaan Tarumanegara
 
KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X
KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X
KERAJAAN BALI SEJARAH KELAS X
 
sejarah bab 8.1 (form1)
sejarah bab 8.1 (form1)sejarah bab 8.1 (form1)
sejarah bab 8.1 (form1)
 

Similar to Kerajaan Medang dan Peninggalannya

SEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptx
SEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptxSEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptx
SEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptxriegelvega260
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoLia Letifah
 
Dinasti isana di Jawa Timur
Dinasti isana di Jawa TimurDinasti isana di Jawa Timur
Dinasti isana di Jawa TimurMuhammad Rahman
 
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptxKERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptxMeinaLegista
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoDio Andrenusa
 
kerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docxkerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docxlenytrisusilo
 
Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)
Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)
Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)Suratno Ratno Miharjo
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptxMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptxarifrahman87863
 
Makalah kerajaan mataram
Makalah kerajaan mataramMakalah kerajaan mataram
Makalah kerajaan mataramBridhaz Bravo
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataramMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataramarifrahman87863
 
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptxSejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptxulthufna1
 
sejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiasejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiadewi inne kumalasari
 
8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx
8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx
8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptxLynneBelle
 

Similar to Kerajaan Medang dan Peninggalannya (20)

SEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptx
SEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptxSEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptx
SEJARAH KERAJAAN MEDANG KAMULAN DI INDONESIA.pptx
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Dinasti isana di Jawa Timur
Dinasti isana di Jawa TimurDinasti isana di Jawa Timur
Dinasti isana di Jawa Timur
 
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptxKERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
KERAJAAN_HINDU-BUDHA.pptx
 
Kerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram KunoKerajaan Mataram Kuno
Kerajaan Mataram Kuno
 
Sejarah - Materi Semester 1
Sejarah - Materi Semester 1Sejarah - Materi Semester 1
Sejarah - Materi Semester 1
 
kerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docxkerajaan kediri.docx
kerajaan kediri.docx
 
Makalah kerajaan 2
Makalah kerajaan 2Makalah kerajaan 2
Makalah kerajaan 2
 
Tugas sejarah rissa
Tugas sejarah rissaTugas sejarah rissa
Tugas sejarah rissa
 
Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)
Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)
Kelompok kerajaan mataram 11 ips 3 (2)
 
sejarah kerajaan kediri
sejarah kerajaan kedirisejarah kerajaan kediri
sejarah kerajaan kediri
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptxMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO 01245.pptx
 
Makalah kerajaan mataram
Makalah kerajaan mataramMakalah kerajaan mataram
Makalah kerajaan mataram
 
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataramMAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
MAKALAH KERAJAAN MATARAM KUNO.docx mataram
 
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptxSejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
Sejarah Hindu-Buddha-Islam di Nusantara.pptx
 
sejarah-kerajaan islam di jawa
sejarah-kerajaan islam di jawasejarah-kerajaan islam di jawa
sejarah-kerajaan islam di jawa
 
sejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesiasejarah kereajaan islam di indonesia
sejarah kereajaan islam di indonesia
 
mataram ppt.pptx
mataram ppt.pptxmataram ppt.pptx
mataram ppt.pptx
 
ppt ppkn.pdf
ppt ppkn.pdfppt ppkn.pdf
ppt ppkn.pdf
 
8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx
8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx
8. KERAJAAN HINDHU BUDHA PPt REVISI.pptx
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxNurindahSetyawati1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfHendroGunawan8
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxPurmiasih
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxmuhammadkausar1201
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatanssuser963292
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxRizkyPratiwi19
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfwalidumar
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikThomasAntonWibowo
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxSlasiWidasmara1
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdfDiskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
Diskusi PPT Sistem Pakar Sesi Ke-4 Simple Naïve Bayesian Classifier .pdf
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING M...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docxLK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
LK.01._LK_Peta_Pikir modul 1.3_Kel1_NURYANTI_101.docx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptxMateri IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
Materi IPAS Kelas 1 SD Bab 3. Hidup Sehat.pptx
 
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi SelatanSosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
Sosialisasi PPDB SulSel tahun 2024 di Sulawesi Selatan
 
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdfaksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
aksi nyata - aksi nyata refleksi diri dalam menyikapi murid.pdf
 
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolikDasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
Dasar-Dasar Sakramen dalam gereja katolik
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 

Kerajaan Medang dan Peninggalannya

  • 1. Createdby: Francesco PieterVinyanto (VII-6/ 8) Jeromi MikhaelAsido (VII-6/ 10) Raphael Aditya Isworo (VII-6/16) Kerajaan Medang
  • 2. Kata Pengantar Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa sehingga presentasi ini selesai dengan baik. Dan harapan kami semoga presentasi ini dapat menambah pengetahuan dan pembelajaran bagi para teman-teman dan Bapak Topo. Kami menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam pekerjaan kami. Oleh sebab itu, kami tetap menerima kritikan dan saran yang diajukan.
  • 3. Bukti adanya Kerajaan Medang  Prasasti Mpu Sindok Prasasti ini menyebutkan beberapa tulisan tentang usaha-usaha yang dilakukan Mpu Sindok ketika memerintah di Kerajaaan Medang  Prasasti Calcuta Prasasti ini menyebutkan tentang silsilah raja-raja yang memerintah di Dinasti Isyana (Mpu Sindok) sampai masa masa pemerintahan Raja Air Langga.
  • 4. Bukti adanya Kerajaan Medang  Berita dari India Berita dari India menerangkan bahwa Kerajaan Sriwijaya menjalin hubungan persahabatan dengan Kerajaan Chola untuk membendung dan menghalangi kemajuan Kerajaan Medang Kamulan pada masa pemerintahan Raja Dharmawangsa.  Berita dari Cina Berita dari Cina berasal dari catatan-catatan yang ditulis pada zaman dinasti Sung yang menerangkan bahwa antara kerajaan yang berada di Jawa dan Kerajaan Sriwijaya
  • 5. SistemPemerintahanKerajaanMedang  Menganut sistem monarki (kerajaan)  Raja merupakan pemimpin tertinggi Kerajaan Medang  Jabatan tertinggi sesudah raja ialah Rakryan Mahamantri i Hino.  Jabatan berikutnya berturut-turut adalah Mahamantri i Halu ,Mahamantri i Sirikan, dan Rakryan Kanuruhan
  • 6. Sejak berdiri dan berkembang, Kerajaan Medang Kamulan memiliki raja-raja penting yang memerintah kerajaan tersbut, diantaranya adalah: 1. Mpu Sindok, memerintah Kerajaan Medang Kamulan dengan gelar Sri Isyanatunggadewa. Karena desakan dari Kerajaan Sriwijaya, maka Mpu Sindok memindahkan pusat pemerintahannya dari Jawa Tengah ke Jawa Timur. 2. Dharmawangsa, merupakan seorang raja besar. Dharmawangsa percaya bahwa kedudukan ekonomi Kerajaan Sriwijaya yang kuat merupakan ancaman bagi Kerajaan Medang Kamulan. Dharmawangsa melakukan penyerangan ke Sriwijaya, tetapi selang beberapa tahun kemudian Sriwijaya menyerang balik Medang Kamulan. 3. Airlangga, usaha-usaha yang dilakukan Airlangga, telah mendorong Kerajaan Medang Kamulan kepuncak kejayaan dan Raja –Raja penting dalam Kerajaan Medang
  • 7. Peninggalan Kerajaan Medang Peninggalan-peninggalan Kerajaan Medang Kamulan, antara lain:  Prasasti Tangeran (933 M), isinya Mpu Sindok memerintah bersama permaisurinya Sri Wardhani pu Kbi;  Prasasti Bangil, isinya Mpu Sindok memerintahkan pembangunan candi untuk tempat peristirahatan mertuanya yang bernama Rakyan Bawang;  Prasasti Lor (939 M), isinya Mpu Sindok memerintahkan membangun Candi Jayamrata dan Jayamstambho di Desa Anyok Lodang;  Prasasti Kalkuta, isinya tentang peristiwa hancurnya istana milik Dharmawangsa juga memuat silsilah raja-raja Medang Kamulan.
  • 8. Peninggalan Kerajaan Medang Candi-candi peninggalan Kerajaan Medang antara lain: Candi Kalasan Candi Plaosan Candi Prambanan Candi Sewu Candi Mendut Candi Borobudur
  • 9. Kehancuran Kerajaan Medang Prasasti Pucangan mengisahkan kehancuran Kerajaan Medang yang dikenal dengan sebutan Mahapralaya atau “kematian besar”.  Dharmawangsa menikahkan putrinya dengan seorang pangeran Bali yang baru berusia 16 tahun, bernama Airlangga. Di tengah keramaian pesta, tiba-tiba istana diserang pasukan Wurawari dari Lwaram dengan bantuan laskar Sriwijaya. Istana Dharmawangsa yang terletak di kota Wwatan hangus terbakar. Dharmawangsa sendiri tewas dalam serangan tersebut, sedangkan Airlangga lolos dari maut.
  • 10. Kehancuran Kerajaan Medang Selain itu, terdapat juga versi lain yang menunjukkan bahwa penyebab runtuhnya kerajaan Medang Kamulan dikarenakan adanya perpecahan kekuasaan atau kerajaan yakni Janggala dan Panjalu. Kedua kerajaan ini merupakan kerajaan bawahan dari kerajaan Medang Kamulan.
  • 11. Nilai-nilaiyang bisadiambildariKerajaanMedang  Persaingan ketat sering terjadi keduanya seakan berlomba mendirikan beragam bangunan candi bercorak hindu prambanan misalnya yang dibangun masa rakai Pikatan kemudian candi bercorak budha misalnya candi borobudur dibangun masa rakai warak atau Samaratungga.Walaupun candi-candi dibangun oleh kedua wangsa atau dinasti kerajaan Mataram kuno sebagai upaya menunjukkan legimitasi kekuasaan ,tetapi tidak sepenuhnya raja-raja kedua dinasti memiliki ambisi besar merebut tahta kerajaan sebagai raja Mataram kuno. Ada sejumlah Raja Mataram kuno yang memfokuskan dalam bidang agama seperti rakai warak atau Samaratungga yang membangun candi Borobudur sebagai upaya agar masyarakat Mataram kuno makin dekat dengan agamanya serta rakai garung membangun komplek candi dieng,candi gedung sewu sebagai tempat ibadah.  Perbedaan keyakinan maupun karakter antar kedua wangsa membuat persaingan politik kian ketat tetapi kejadian ini tidak berlangsung lama setelah Samaratungga mengadakan perkawinan politik antara rakai pikatan/wangsa sanjaya dengan pramodyawhardani/wangsa sailendra. Pasca perkawinan rakai pikatan dengan pramodyawardhani kehidupan
  • 12. Nilai-nilai yang bisa diambil dari Kerajaan Medang  Sikap kerukunan serta toleransi beragama  Gotong Royong  Bekerja sama  Persaingan yang ketat namun sehat  Perbedaan yang saling menyatukan (Bhinneka Tunggal Ika)