SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
Uraian Materi 
Selamat berjumpa kembali bagi 
anda para mahasiswa. Setelah kita 
mengikuti kegiatan belajar 1, maka 
berikutnya kita akan mempelajari ten-tang 
kode etik profesi. Persiapkan diri 
anda dengan sebaik – baiknya, karena 
pokok bahasan ini memerlukan keter-ampilan 
hapalan. 
Sebelum kita membahas tentang 
kode etik profesi bidan ada baiknya kita 
mengetahui apa kode etik itu. Silahkan 
anda perhatikan gambar dibawah ini! 
Bgaimana pendapat anda tentang 
gambar diatas ? 
Kemudian perhatikan juga gambar 
di bawah ini ! Apakah pantas pasien ini 
diperlakukan demikian ? 
Setelah melihat ilustrasi diatas ten-tunya 
anda sudah dapat gambaran 
tentang apa kode etik profesi itu. Un-tuk 
lebih jelasnya marilah kita simak 
penjelasan berikut ini. 
Kode etik menunjukkan arah moral 
bagi suatu profesi dan menjamin mutu 
moral profesi di mata masyarakat. 
Kode etik mengatur perilaku bidan 
dalam memberikan pelayanan sehari 
– hari. Dengan adanya kode etik akan 
memperkuat kepercayaan masyarakat 
terhadap profesi, karena klien mempu-nyai 
kepastian bahwa kepentingannya 
terjamin. 
A. Pengertian 
Sebelum kita membahas tentang 
kode etik, adakah yang bisa men-erangkan 
pengertian dari kode etik ? 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 2
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
.............................................................................. 
.............................................................................. 
.............................................................................. 
Mari kita cocokan jawaban anda 
dengan uraian di bawah ini. 
Pengertian kode etik adalah nor-ma 
– norma yang harus diindahkan 
oleh setiap profesi didalam melak-sanakan 
tugas profesinya dan dida-lam 
hidupnya dimasyarakat. Kode etik 
juga diartikan sebagai suatu ciri profesi 
yang bersumber dari nilai – nilai inter-nal 
dan eksternal suatu disiplin ilmu 
dan merupakan pengetahuan kompre-hensif 
suatu profesi yang memberikan 
tuntunan bagi anggota dalam melak-sanakan 
pengabdian profesi. 
Setelah kita tahu apa itu kode etik, 
marilah kita bahas tentang profesi. 
Coba anda ungkapkan apa itu profesi ? 
.............................................................................. 
.............................................................................. 
.............................................................................. 
Profesi adalah moral community 
(masyarakat moral) yang memiliki cita 
– cita dan nilai bersama. Mereka yang 
membentuk suatu profesi disatukan 
oleh latar pendidikan yang sama dan 
memiliki keahlian yang sama. Profesi 
menjadi suatu kelompok yang memi-liki 
kekuasaan tersendiri dan mempu-nyai 
tanggung jawab khusus. 
Umumnya kode etik ditetapkan 
oleh profesi sendiri dalam suatu kon-gres. 
Supaya berfungsi dengan baik. 
Kode etik harus menjadi self regulation 
dari profesi. Agar kode etik berhasil 
dengan baik, maka pelaksanaannya 
sebaiknya diawasi dan dikontrol. 
B. Tujuan 
Apa tujuannya suatu Organisasi 
profesi membuat kode etik ? 
Secara umum tujuan merumuskan 
kode etik adalah untuk kepentingan 
anggota dan organisasi, meliputi : 
1. Untuk menjungjung tinggi marta-bat 
dan citra profesi. 
Setiap kode etik suatu profesi akan 
melarang berbagai bentuk tindak 
tanduk atau kelakuan anggota 
profesi yang dapat mencemarkan 
nama baik profesi di dunia luar. 
Dari segi ini Kode etik juga disebut 
“ Kode kehormatan” 
2. Untuk menjaga dan memelihara 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 3
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
kesejahteraan para anggota 
Yang dimaksud kesejahteraan dis-ini 
ialah kesejahteraan materil dan 
spiritual atau mental. Dalam hal 
kesejahteraan materil anggota pro-fesi, 
kode etik umum menetapkan 
larangan – larangan bagi anggot-anya 
untuk melakukan perbuatan 
yang merugikan kesejahteraan. 
Kode etik juga menciptakan pera-turan 
– peraturan yang ditujukan 
kepada pembatasan tingkah laku 
yang tidak pantas atau tidak jujur 
para anggota profesi dalam inter-aksinya 
dengan sesama anggota 
profesi. 
3. Untuk meningkatkan pengabdian 
para anggota profesi 
Dalam hal ini kode etik juga berisi 
tujuan pengabdian profesi tertentu, 
sehinnga para anggota profesi 
dapat dengan mudah mengetahui 
tugas dan tanggung jawab peng-abdian 
profesinya. Oleh karena itu 
kode etik merumuskan ketentuan 
– ketentuan yang perlu dilakukan 
oleh para anggota profesi dalam 
menjalankan tugasnya. 
4. Untuk meningkatkan mutu profesi 
Kode etik memuat tentang norma 
– norma serta anjuran agar profesi 
selalu berusaha untuk meningkat-kan 
mutu profesi sesuai dengan 
dengan bidang pengabdiannya. 
Selain itu kode etik juga mengatur 
bagaimana cara memelihara dan 
meningkatkan mutu organisasi 
profesi. 
C. Kode Etik Bidan Indonesia 
Apa saja Kode etik Bidan Indonesia 
? 
Untuk menghadapi kemajuan ja-man, 
peningkatan kemajuan ilmu dan 
teknologi yang membuat masyarakat 
semakin kritis, disisi lain menyebabkan 
timbulnya berbagai permasalahan etik. 
Ketika masyarakat merasa ketidakpua-san 
terhadap pelayanan, atau apabila 
seorang bidan merugikan pasien, bu-kan 
tidak mungkin dimeja hijaukan. 
Untuk itu dibutuhkan suatu pedoman 
yang komprehensif dan integratif ten-tang 
sikap dan perilaku yang harus 
dimiliki oleh seorang bidan, pedoman 
tersebut adalah kode etik profesi bidan. 
Kode etik profesi bidan merupakan 
suatu ciri profesi bidan yang bersum-ber 
dari nilai – nilai internal dan ekster-nal 
suatu disiplin ilmu dan merupakan 
pernyataan komprehensif profesi bidan 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 4
Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan 
yang memberikan tuntunan bagi ang-gota 
dalam melaksanakan pengabdian 
profesi. Kode etik profesi bidan juga 
merupakan suatu pedoman dalam tata 
cara dan keselarasan dalam pelaksa-naan 
pelayanan profesional bidan. 
Kode etik bidan indonesia pertama 
kali disusun tahun 1986 dan disyahkan 
dalam Kongres Nasional Ikatan Bidan 
Indonesia (IBI) X tahun 1988, dan pe-tunjuk 
pelaksanaannya disyahkan da-lam 
Rapat Kerja Nasional (Rakernas) IBI 
tahun 1991. Kode etik bidan indonesia 
terdiri atas 7 bab, yang dibedakan atas 
tujuh bagian : 
1. Kewajiban bidan terhadap klien 
dan masyarakat (6 butir) 
2. Kewajiban bidan terhadap Tugasn-ya 
(3 butir) 
3. Kewajiban bidan terhadap sejawat 
dan tenaga kesehatan lainnya (2 
butir) 
4. Kewajiban bidan terhadap pro-fesinya 
(3 butir) 
5. Kewajiban bidan terhadap diri 
sendiri (2 butir) 
6. Kewajiban bidan terhadap pemer-intah, 
nusa bangsa dan tanah air (2 
butir) 
7. Penutup (1 butir) 
Selengkapnya bisa anda pelajari 
pada bagian lampiran 3modul 2. 
D. Kode Etik Bidan Internasional 
Setelah kita membahas kode etik 
bidan indonesia, selanjutnya kita juga 
perlu mengetahui apa kode etik bidan 
internasional. Hal ini beralasan karena 
bidan di indonesia juga merupakan 
bagian dari bidan di dunia. Berikut ini 
ulasannya. 
Kode etik kebidanan internasional 
menghargai perempuan berdasarkan 
HAM, mencari keadilan bagi semua 
dalam memperoleh akses terhadap 
pelayanan kesehatan didasarkan atas 
hubungan yang saling menguntung-kan 
dengan penuh hormat, saling per-caya 
bermartabat bagi seluruh anggo-ta 
masyarakat. Operasionalisasi kode 
etik kebidanan, kewajiban profesi, pen-ingkatan 
pengetahuan dan praktik ke-bidanan. 
Kode etik kebidanan interna-sional 
adalah sebagai berikut : 
1. Hubungan dengan perempuan se-bagai 
klien 
2. Praktik kebidanan 
3. Kewajiban profesi bidan 
4. Peningkatan pengetahuan dan 
praktik kebidanan 
Untuk selengkapnya silahkan anda 
pelajari di bagian lampiran 2 yang ada 
pada modul 2 ini. 
Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 5

More Related Content

What's hot

TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN
TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN
TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN pjj_kemenkes
 
Pert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesiaPert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesiatarmizitaher
 
ETIKA PROFESI KEPERAWATAN
ETIKA PROFESI KEPERAWATANETIKA PROFESI KEPERAWATAN
ETIKA PROFESI KEPERAWATANpjj_kemenkes
 
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANpjj_kemenkes
 
Makalah etika kebidanan
Makalah etika kebidananMakalah etika kebidanan
Makalah etika kebidananasep nababan
 
ETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELI
ETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELIETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELI
ETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELIDnr Creatives
 
Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.
Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.
Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.sendi24
 
Pengambilan Keputusan dalam Pelayanan Kebidanan
Pengambilan Keputusan dalam Pelayanan KebidananPengambilan Keputusan dalam Pelayanan Kebidanan
Pengambilan Keputusan dalam Pelayanan Kebidananpjj_kemenkes
 
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANpjj_kemenkes
 
Asuhan keb i
Asuhan keb iAsuhan keb i
Asuhan keb iNur Qodri
 
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2tarmizitaher
 
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Kode etik keperawatan indonesia
Kode etik keperawatan indonesiaKode etik keperawatan indonesia
Kode etik keperawatan indonesiaYabniel Lit Jingga
 

What's hot (20)

Vitamin
 Vitamin Vitamin
Vitamin
 
TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN
TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN
TANGGUNGJAWAB PROFESI KEPERAWATAN
 
Modul 1 kb 3
Modul 1 kb 3Modul 1 kb 3
Modul 1 kb 3
 
Pert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesiaPert 12 kode etik keperawatan indonesia
Pert 12 kode etik keperawatan indonesia
 
ETIKA PROFESI KEPERAWATAN
ETIKA PROFESI KEPERAWATANETIKA PROFESI KEPERAWATAN
ETIKA PROFESI KEPERAWATAN
 
Mineral
MineralMineral
Mineral
 
Etika juli AKPER PEMKAB MUNA
Etika juli AKPER PEMKAB MUNAEtika juli AKPER PEMKAB MUNA
Etika juli AKPER PEMKAB MUNA
 
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
 
Makalah etika kebidanan
Makalah etika kebidananMakalah etika kebidanan
Makalah etika kebidanan
 
Modul 1 kb 3
Modul 1 kb 3Modul 1 kb 3
Modul 1 kb 3
 
ETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELI
ETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELIETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELI
ETIKA KEPERAWATAN Oleh YUNIAR MANSYE SOELI
 
Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.
Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.
Ppt tangung jawab dan tanggung gugat kelompok 6.
 
Pengambilan Keputusan dalam Pelayanan Kebidanan
Pengambilan Keputusan dalam Pelayanan KebidananPengambilan Keputusan dalam Pelayanan Kebidanan
Pengambilan Keputusan dalam Pelayanan Kebidanan
 
Ruang lingkup keperawatan
Ruang lingkup  keperawatanRuang lingkup  keperawatan
Ruang lingkup keperawatan
 
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
 
Asuhan keb i
Asuhan keb iAsuhan keb i
Asuhan keb i
 
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
Pert 5b permasalahan etika keperawatan psik stikba smt 2
 
Konsep
KonsepKonsep
Konsep
 
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
Etika pelayanan kebidanan AKBID PARAMATA KAB. MUNA
 
Kode etik keperawatan indonesia
Kode etik keperawatan indonesiaKode etik keperawatan indonesia
Kode etik keperawatan indonesia
 

Similar to Kode Etik Bidan

ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANpjj_kemenkes
 
Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02
Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02
Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02May Lim
 
Kode Etika Bidan
Kode Etika BidanKode Etika Bidan
Kode Etika BidanUFDK
 
Kode etik profesi dan kode etik guru indonesia
Kode etik profesi dan kode etik guru indonesiaKode etik profesi dan kode etik guru indonesia
Kode etik profesi dan kode etik guru indonesiaYokhebed Fransisca
 
4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx
4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx
4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptxPerryBoyChandraSiaha1
 
Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)
Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)
Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)Amelia Febiani
 
Kode Etik Guru
Kode Etik GuruKode Etik Guru
Kode Etik Guruiskawia
 
Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01
Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01
Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01Alfan Herya
 
Makalah kode etik_keperawatan_program_st
Makalah kode etik_keperawatan_program_stMakalah kode etik_keperawatan_program_st
Makalah kode etik_keperawatan_program_stNata553548
 
Profesi Dalam keperawatan
Profesi Dalam keperawatanProfesi Dalam keperawatan
Profesi Dalam keperawatanpjj_kemenkes
 
Kb 3 profesi dalam keperawatan
Kb 3 profesi dalam keperawatanKb 3 profesi dalam keperawatan
Kb 3 profesi dalam keperawatanAnton Saja
 
KODE ETIK KEPERAWATAN
KODE ETIK KEPERAWATANKODE ETIK KEPERAWATAN
KODE ETIK KEPERAWATANpjj_kemenkes
 
Bab3.etika perguruan
Bab3.etika perguruanBab3.etika perguruan
Bab3.etika perguruanNur ja
 

Similar to Kode Etik Bidan (20)

ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANANETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
ETIKA DAN KODE ETIK KEBIDANAN
 
Handout etika&hukum yuni
Handout etika&hukum yuniHandout etika&hukum yuni
Handout etika&hukum yuni
 
Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02
Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02
Bab3 etikaperguruan-120914102822-phpapp02
 
Kode Etika Bidan
Kode Etika BidanKode Etika Bidan
Kode Etika Bidan
 
Kode etik profesi dan kode etik guru indonesia
Kode etik profesi dan kode etik guru indonesiaKode etik profesi dan kode etik guru indonesia
Kode etik profesi dan kode etik guru indonesia
 
Modul 2 kb 2 (1)
Modul 2 kb 2 (1)Modul 2 kb 2 (1)
Modul 2 kb 2 (1)
 
Lpt etika&hukum yuni
Lpt etika&hukum yuniLpt etika&hukum yuni
Lpt etika&hukum yuni
 
Bab 3 etika_profesional
Bab 3 etika_profesionalBab 3 etika_profesional
Bab 3 etika_profesional
 
4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx
4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx
4. Etika Profesi dan Legalitas Tenaga Kesehatan.pptx
 
Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)
Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)
Materi Etika Profesi ( SMK KELAS X)
 
Kode Etik Guru
Kode Etik GuruKode Etik Guru
Kode Etik Guru
 
Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01
Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01
Makalahprofesikependidikan 110523085939-phpapp01
 
Organisasi dan kode_etik_profesi_widwi
Organisasi dan kode_etik_profesi_widwiOrganisasi dan kode_etik_profesi_widwi
Organisasi dan kode_etik_profesi_widwi
 
Organisasi dan kode_etik_profesi_widwi
Organisasi dan kode_etik_profesi_widwiOrganisasi dan kode_etik_profesi_widwi
Organisasi dan kode_etik_profesi_widwi
 
Kelompok 4 komite etik
Kelompok 4 komite etikKelompok 4 komite etik
Kelompok 4 komite etik
 
Makalah kode etik_keperawatan_program_st
Makalah kode etik_keperawatan_program_stMakalah kode etik_keperawatan_program_st
Makalah kode etik_keperawatan_program_st
 
Profesi Dalam keperawatan
Profesi Dalam keperawatanProfesi Dalam keperawatan
Profesi Dalam keperawatan
 
Kb 3 profesi dalam keperawatan
Kb 3 profesi dalam keperawatanKb 3 profesi dalam keperawatan
Kb 3 profesi dalam keperawatan
 
KODE ETIK KEPERAWATAN
KODE ETIK KEPERAWATANKODE ETIK KEPERAWATAN
KODE ETIK KEPERAWATAN
 
Bab3.etika perguruan
Bab3.etika perguruanBab3.etika perguruan
Bab3.etika perguruan
 

More from pjj_kemenkes

Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIpjj_kemenkes
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2pjj_kemenkes
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1pjj_kemenkes
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanpjj_kemenkes
 

More from pjj_kemenkes (20)

Modul 4 MTBS
Modul 4 MTBSModul 4 MTBS
Modul 4 MTBS
 
Modul 3 MTBS
Modul 3 MTBSModul 3 MTBS
Modul 3 MTBS
 
Modul 2 MTBS
Modul 2 MTBSModul 2 MTBS
Modul 2 MTBS
 
Modul 1 MTBS
Modul 1 MTBSModul 1 MTBS
Modul 1 MTBS
 
Modul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid IIIModul 10 Praktik Kebid III
Modul 10 Praktik Kebid III
 
Modul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid IIIModul 9 Praktik Kebid III
Modul 9 Praktik Kebid III
 
Modul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid IIIModul 8 Praktik Kebid III
Modul 8 Praktik Kebid III
 
Modul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid IIIModul 7 Praktik Kebid III
Modul 7 Praktik Kebid III
 
Modul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid IIIModul 6 Praktik Kebid III
Modul 6 Praktik Kebid III
 
Modul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid IIIModul 5 Praktik Kebid III
Modul 5 Praktik Kebid III
 
Modul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid IIIModul 3 Praktik Kebid III
Modul 3 Praktik Kebid III
 
Modul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid IIIModul 2 Praktik Kebid III
Modul 2 Praktik Kebid III
 
Modul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid IIIModul 1 Praktik Kebid III
Modul 1 Praktik Kebid III
 
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 2 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 4
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 3
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 2
 
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
PPT 1 DOKUMENTASI KEPERAWATAN kb 1
 
Modul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatanModul 4 dokumen keperawatan
Modul 4 dokumen keperawatan
 
Modul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatanModul 3 dokumen keperawatan
Modul 3 dokumen keperawatan
 

Recently uploaded

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docxbkandrisaputra
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxFuzaAnggriana
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfDimanWr1
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdftsaniasalftn18
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5ssuserd52993
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptxGiftaJewela
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1udin100
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxbkandrisaputra
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)3HerisaSintia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docxLembar Observasi Pembelajaran di  Kelas.docx
Lembar Observasi Pembelajaran di Kelas.docx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptxDESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
DESAIN MEDIA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA BERBASIS DIGITAL.pptx
 
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdfAksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
Aksi nyata disiplin positif Hj. Hasnani (1).pdf
 
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdfKelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
Kelompok 2 Karakteristik Negara Nigeria.pdf
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
JAWAPAN BAB 1 DAN BAB 2 SAINS TINGKATAN 5
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
421783639-ppt-overdosis-dan-keracunan-pptx.pptx
 
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
Dampak Pendudukan Jepang.pptx indonesia1
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocxLembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
Lembar Catatan Percakapan Pasca observasidocx
 
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
Karakteristik Negara Mesir (Geografi Regional Dunia)
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 

Kode Etik Bidan

  • 1. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan Uraian Materi Selamat berjumpa kembali bagi anda para mahasiswa. Setelah kita mengikuti kegiatan belajar 1, maka berikutnya kita akan mempelajari ten-tang kode etik profesi. Persiapkan diri anda dengan sebaik – baiknya, karena pokok bahasan ini memerlukan keter-ampilan hapalan. Sebelum kita membahas tentang kode etik profesi bidan ada baiknya kita mengetahui apa kode etik itu. Silahkan anda perhatikan gambar dibawah ini! Bgaimana pendapat anda tentang gambar diatas ? Kemudian perhatikan juga gambar di bawah ini ! Apakah pantas pasien ini diperlakukan demikian ? Setelah melihat ilustrasi diatas ten-tunya anda sudah dapat gambaran tentang apa kode etik profesi itu. Un-tuk lebih jelasnya marilah kita simak penjelasan berikut ini. Kode etik menunjukkan arah moral bagi suatu profesi dan menjamin mutu moral profesi di mata masyarakat. Kode etik mengatur perilaku bidan dalam memberikan pelayanan sehari – hari. Dengan adanya kode etik akan memperkuat kepercayaan masyarakat terhadap profesi, karena klien mempu-nyai kepastian bahwa kepentingannya terjamin. A. Pengertian Sebelum kita membahas tentang kode etik, adakah yang bisa men-erangkan pengertian dari kode etik ? Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 2
  • 2. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan .............................................................................. .............................................................................. .............................................................................. Mari kita cocokan jawaban anda dengan uraian di bawah ini. Pengertian kode etik adalah nor-ma – norma yang harus diindahkan oleh setiap profesi didalam melak-sanakan tugas profesinya dan dida-lam hidupnya dimasyarakat. Kode etik juga diartikan sebagai suatu ciri profesi yang bersumber dari nilai – nilai inter-nal dan eksternal suatu disiplin ilmu dan merupakan pengetahuan kompre-hensif suatu profesi yang memberikan tuntunan bagi anggota dalam melak-sanakan pengabdian profesi. Setelah kita tahu apa itu kode etik, marilah kita bahas tentang profesi. Coba anda ungkapkan apa itu profesi ? .............................................................................. .............................................................................. .............................................................................. Profesi adalah moral community (masyarakat moral) yang memiliki cita – cita dan nilai bersama. Mereka yang membentuk suatu profesi disatukan oleh latar pendidikan yang sama dan memiliki keahlian yang sama. Profesi menjadi suatu kelompok yang memi-liki kekuasaan tersendiri dan mempu-nyai tanggung jawab khusus. Umumnya kode etik ditetapkan oleh profesi sendiri dalam suatu kon-gres. Supaya berfungsi dengan baik. Kode etik harus menjadi self regulation dari profesi. Agar kode etik berhasil dengan baik, maka pelaksanaannya sebaiknya diawasi dan dikontrol. B. Tujuan Apa tujuannya suatu Organisasi profesi membuat kode etik ? Secara umum tujuan merumuskan kode etik adalah untuk kepentingan anggota dan organisasi, meliputi : 1. Untuk menjungjung tinggi marta-bat dan citra profesi. Setiap kode etik suatu profesi akan melarang berbagai bentuk tindak tanduk atau kelakuan anggota profesi yang dapat mencemarkan nama baik profesi di dunia luar. Dari segi ini Kode etik juga disebut “ Kode kehormatan” 2. Untuk menjaga dan memelihara Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 3
  • 3. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan kesejahteraan para anggota Yang dimaksud kesejahteraan dis-ini ialah kesejahteraan materil dan spiritual atau mental. Dalam hal kesejahteraan materil anggota pro-fesi, kode etik umum menetapkan larangan – larangan bagi anggot-anya untuk melakukan perbuatan yang merugikan kesejahteraan. Kode etik juga menciptakan pera-turan – peraturan yang ditujukan kepada pembatasan tingkah laku yang tidak pantas atau tidak jujur para anggota profesi dalam inter-aksinya dengan sesama anggota profesi. 3. Untuk meningkatkan pengabdian para anggota profesi Dalam hal ini kode etik juga berisi tujuan pengabdian profesi tertentu, sehinnga para anggota profesi dapat dengan mudah mengetahui tugas dan tanggung jawab peng-abdian profesinya. Oleh karena itu kode etik merumuskan ketentuan – ketentuan yang perlu dilakukan oleh para anggota profesi dalam menjalankan tugasnya. 4. Untuk meningkatkan mutu profesi Kode etik memuat tentang norma – norma serta anjuran agar profesi selalu berusaha untuk meningkat-kan mutu profesi sesuai dengan dengan bidang pengabdiannya. Selain itu kode etik juga mengatur bagaimana cara memelihara dan meningkatkan mutu organisasi profesi. C. Kode Etik Bidan Indonesia Apa saja Kode etik Bidan Indonesia ? Untuk menghadapi kemajuan ja-man, peningkatan kemajuan ilmu dan teknologi yang membuat masyarakat semakin kritis, disisi lain menyebabkan timbulnya berbagai permasalahan etik. Ketika masyarakat merasa ketidakpua-san terhadap pelayanan, atau apabila seorang bidan merugikan pasien, bu-kan tidak mungkin dimeja hijaukan. Untuk itu dibutuhkan suatu pedoman yang komprehensif dan integratif ten-tang sikap dan perilaku yang harus dimiliki oleh seorang bidan, pedoman tersebut adalah kode etik profesi bidan. Kode etik profesi bidan merupakan suatu ciri profesi bidan yang bersum-ber dari nilai – nilai internal dan ekster-nal suatu disiplin ilmu dan merupakan pernyataan komprehensif profesi bidan Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 4
  • 4. Modul Pendidikan Jarak Jauh, Pendidikan Tinggi Kesehatan yang memberikan tuntunan bagi ang-gota dalam melaksanakan pengabdian profesi. Kode etik profesi bidan juga merupakan suatu pedoman dalam tata cara dan keselarasan dalam pelaksa-naan pelayanan profesional bidan. Kode etik bidan indonesia pertama kali disusun tahun 1986 dan disyahkan dalam Kongres Nasional Ikatan Bidan Indonesia (IBI) X tahun 1988, dan pe-tunjuk pelaksanaannya disyahkan da-lam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) IBI tahun 1991. Kode etik bidan indonesia terdiri atas 7 bab, yang dibedakan atas tujuh bagian : 1. Kewajiban bidan terhadap klien dan masyarakat (6 butir) 2. Kewajiban bidan terhadap Tugasn-ya (3 butir) 3. Kewajiban bidan terhadap sejawat dan tenaga kesehatan lainnya (2 butir) 4. Kewajiban bidan terhadap pro-fesinya (3 butir) 5. Kewajiban bidan terhadap diri sendiri (2 butir) 6. Kewajiban bidan terhadap pemer-intah, nusa bangsa dan tanah air (2 butir) 7. Penutup (1 butir) Selengkapnya bisa anda pelajari pada bagian lampiran 3modul 2. D. Kode Etik Bidan Internasional Setelah kita membahas kode etik bidan indonesia, selanjutnya kita juga perlu mengetahui apa kode etik bidan internasional. Hal ini beralasan karena bidan di indonesia juga merupakan bagian dari bidan di dunia. Berikut ini ulasannya. Kode etik kebidanan internasional menghargai perempuan berdasarkan HAM, mencari keadilan bagi semua dalam memperoleh akses terhadap pelayanan kesehatan didasarkan atas hubungan yang saling menguntung-kan dengan penuh hormat, saling per-caya bermartabat bagi seluruh anggo-ta masyarakat. Operasionalisasi kode etik kebidanan, kewajiban profesi, pen-ingkatan pengetahuan dan praktik ke-bidanan. Kode etik kebidanan interna-sional adalah sebagai berikut : 1. Hubungan dengan perempuan se-bagai klien 2. Praktik kebidanan 3. Kewajiban profesi bidan 4. Peningkatan pengetahuan dan praktik kebidanan Untuk selengkapnya silahkan anda pelajari di bagian lampiran 2 yang ada pada modul 2 ini. Kembali ke : Pendahuluan Uraian Materi Rangkuman Tes Formatif Tugas 5