SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Download to read offline
bebas dari segala ikatan,
dengan suci hati mendekati sang anak,
tidak untuk meminta sesuatu hak,
namun untuk berhamba pada sang anak
( Azaz Taman Siswa Ki Hadjar Dewantara )
Riuh menggema dari deretan ruang belajar
Nyanyian tapak kaki berebut membelah helai buku
Kepala tegak, menggayuh harapan bertemu sang kekasih
Hati membuncah kala sang kekasih malas merindu
Kala sang kekasih berpaling ilmu
Kala sang kekasih membantah petuah
Terngiang sabda sang Hadjar
“dengan suci hati mendekati sang anak”
Kau kekasihku,
Maka tanganku, kakiku, jiwa dan pikiranku
Mengalir deras menuju sang anak
Meliuk mengisi ruang-ruang yang kosong
Tanpa pilih dan kasih, tiada rupa, tiada tanda
Terngiang sabda sang Hadjar
“tidak untuk meminta sesuatu hak”
Kau kekasihku,
Nir pamrih mengiringi hati suci
Agar kau teguh mengisi hari depanmu
Agar kaki-kakimu lurus jauh dari duri
Dan kodrat alam dan zaman tercipta menaungimu
Terngiang sabda sang Hadjar
“namun untuk berhamba pada sang anak”
Kau kekasihku,
Aku menghamba menjadi ibu bumi
Melayani dan mengantar kodratmu
Menjaga dan mengawal kemerdekaanmu
Hingga darah keringatku beraroma seorang hamba
Untuk memastikan sang anak menjadi raja bijaksana
Bagi dirinya, orang tua, kerabat dan bangsanya
Karya : Basuki Eryanto
CGP Angkatan 8

More Related Content

What's hot

Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
WahyouJuztyn
 
kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...
kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...
kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...
anon549908849
 
TUGAS MODUL 1.1.a.6 DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...
TUGAS MODUL 1.1.a.6  DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...TUGAS MODUL 1.1.a.6  DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...
TUGAS MODUL 1.1.a.6 DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...
HarianahDahlan
 
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdfNotula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
AliSodikin39
 
Pidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah caranoPidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah carano
Sutan Müdô
 

What's hot (20)

Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docxLampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
Lampiran 4 _ Lembar Kerja Rencana Pengembangan Kompetensi Diri (Wahyu).docx
 
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
3.1 a.5 Ruang Kolaborasi Modul 3.1_.pptx
 
Berbagi Budaya Positif.pptx
Berbagi Budaya Positif.pptxBerbagi Budaya Positif.pptx
Berbagi Budaya Positif.pptx
 
1.3.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.3 - Pernyataan prakarsa perubahan.pptx
1.3.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.3 - Pernyataan prakarsa perubahan.pptx1.3.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.3 - Pernyataan prakarsa perubahan.pptx
1.3.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.3 - Pernyataan prakarsa perubahan.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 3.2.pptx
AKSI NYATA MODUL 3.2.pptxAKSI NYATA MODUL 3.2.pptx
AKSI NYATA MODUL 3.2.pptx
 
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar DewantaraFilsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
Filsafat Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan Ki Hajar Dewantara
 
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
1.1.a.7 demonstrasi kontekstual
 
kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...
kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...
kekuatan konteks sosio-kultural di daerah Anda yang sejalan dengan pemikiran ...
 
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptxPPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
PPT RUKOL 2.3 sesi 2 PGP Angkatan 6.pptx
 
1.3.a.5 Ruang Kolaborasi.pdf
1.3.a.5 Ruang Kolaborasi.pdf1.3.a.5 Ruang Kolaborasi.pdf
1.3.a.5 Ruang Kolaborasi.pdf
 
TUGAS MODUL 1.1.a.6 DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...
TUGAS MODUL 1.1.a.6  DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...TUGAS MODUL 1.1.a.6  DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...
TUGAS MODUL 1.1.a.6 DEMONSTRASI KONTEKSTUAL PEMIKIRAN KI HAJAR DEWANTARA KOM...
 
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdfNotula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
Notula dan Dokumentasi Pemetaan Aset.pdf
 
kerangka pemikiran KHD.pptx
kerangka pemikiran KHD.pptxkerangka pemikiran KHD.pptx
kerangka pemikiran KHD.pptx
 
guru penggerak
guru penggerakguru penggerak
guru penggerak
 
Lembar Kerja 2_Rencana Penguatan Kompetensi Diri (2).docx
Lembar Kerja 2_Rencana Penguatan Kompetensi Diri (2).docxLembar Kerja 2_Rencana Penguatan Kompetensi Diri (2).docx
Lembar Kerja 2_Rencana Penguatan Kompetensi Diri (2).docx
 
Paparan SEKOLAH RAMAH ANAK.pptx
Paparan SEKOLAH RAMAH ANAK.pptxPaparan SEKOLAH RAMAH ANAK.pptx
Paparan SEKOLAH RAMAH ANAK.pptx
 
Pidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah caranoPidato pasambahan siriah carano
Pidato pasambahan siriah carano
 
Stop Perundungan.pdf
Stop Perundungan.pdfStop Perundungan.pdf
Stop Perundungan.pdf
 
Notulen Diskusi KS.pdf
Notulen Diskusi KS.pdfNotulen Diskusi KS.pdf
Notulen Diskusi KS.pdf
 
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptxMODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
MODUL BANGUNLAH JIWA RAGANYA EDIT FIX.pptx
 

More from BASUKI ERYANTO

2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf
2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf
2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf
BASUKI ERYANTO
 

More from BASUKI ERYANTO (12)

2.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 2.1.pdf
2.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 2.1.pdf2.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 2.1.pdf
2.1.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 2.1.pdf
 
2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf
2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf
2.1.a.5.2. Unggah Tugas Ruang Kolaborasi - Modul 2.1.pdf
 
1.2.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.2 - Diskusi Mandiri.pdf
1.2.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.2 - Diskusi Mandiri.pdf1.2.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.2 - Diskusi Mandiri.pdf
1.2.a.5. Ruang Kolaborasi Modul 1.2 - Diskusi Mandiri.pdf
 
1.4.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.4 - SKENARIO PRAKTIK SEGITIGA REST...
1.4.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.4 - SKENARIO PRAKTIK SEGITIGA REST...1.4.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.4 - SKENARIO PRAKTIK SEGITIGA REST...
1.4.a.6. Demonstrasi Konstektual - Modul 1.4 - SKENARIO PRAKTIK SEGITIGA REST...
 
1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3.pdf
1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3.pdf1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3.pdf
1.3.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.3.pdf
 
1.2.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.2.pdf
1.2.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.2.pdf1.2.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.2.pdf
1.2.a.8. Koneksi Antar Materi - Modul 1.2.pdf
 
1.1.a.8. Koneksi Antar Materi – Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1.pdf
1.1.a.8. Koneksi Antar Materi – Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1.pdf1.1.a.8. Koneksi Antar Materi – Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1.pdf
1.1.a.8. Koneksi Antar Materi – Kesimpulan dan Refleksi Modul 1.1.pdf
 
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
1.3.a.6. Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.3.pdf
 
Basuki Eryanto.pptx
Basuki Eryanto.pptxBasuki Eryanto.pptx
Basuki Eryanto.pptx
 
Bahan presentasi ujian tesis
Bahan presentasi   ujian tesisBahan presentasi   ujian tesis
Bahan presentasi ujian tesis
 
Pos professional 2.0
Pos professional 2.0Pos professional 2.0
Pos professional 2.0
 
Proposal skripsi sugeng
Proposal skripsi   sugengProposal skripsi   sugeng
Proposal skripsi sugeng
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
JarzaniIsmail
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
BAHAN PAPARAN UU DESA NOMOR 3 TAHUN 2024
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
Aksi Nyata Menyebarkan (Pemahaman Mengapa Kurikulum Perlu Berubah) Oleh Nur A...
 
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
668579210-Visi-Gp-Berdasarkan-Tahapan-Bagja.pdf
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKAKELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
KELAS 10 PERUBAHAN LINGKUNGAN SMA KURIKULUM MERDEKA
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptxBab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
Bab 4 Persatuan dan Kesatuan di Lingkup Wilayah Kabupaten dan Kota.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptxPrakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
Prakarsa Perubahan dan kanvas ATAP (1).pptx
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptxPPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
PPT MODUL 6 DAN 7 PDGK4105 KELOMPOK.pptx
 

PUISI - Demonstrasi Kontekstual - Modul 1.1.pdf

  • 1. bebas dari segala ikatan, dengan suci hati mendekati sang anak, tidak untuk meminta sesuatu hak, namun untuk berhamba pada sang anak ( Azaz Taman Siswa Ki Hadjar Dewantara ) Riuh menggema dari deretan ruang belajar Nyanyian tapak kaki berebut membelah helai buku Kepala tegak, menggayuh harapan bertemu sang kekasih Hati membuncah kala sang kekasih malas merindu Kala sang kekasih berpaling ilmu Kala sang kekasih membantah petuah Terngiang sabda sang Hadjar “dengan suci hati mendekati sang anak” Kau kekasihku, Maka tanganku, kakiku, jiwa dan pikiranku Mengalir deras menuju sang anak Meliuk mengisi ruang-ruang yang kosong Tanpa pilih dan kasih, tiada rupa, tiada tanda Terngiang sabda sang Hadjar “tidak untuk meminta sesuatu hak” Kau kekasihku, Nir pamrih mengiringi hati suci Agar kau teguh mengisi hari depanmu Agar kaki-kakimu lurus jauh dari duri Dan kodrat alam dan zaman tercipta menaungimu Terngiang sabda sang Hadjar “namun untuk berhamba pada sang anak” Kau kekasihku, Aku menghamba menjadi ibu bumi Melayani dan mengantar kodratmu Menjaga dan mengawal kemerdekaanmu Hingga darah keringatku beraroma seorang hamba Untuk memastikan sang anak menjadi raja bijaksana Bagi dirinya, orang tua, kerabat dan bangsanya Karya : Basuki Eryanto CGP Angkatan 8