SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
KOORDINASI PENERAPAN
STANDAR PELAYANAN MINIMAL
• MENTERI melalui Dirjen Bangda
berwenang mengkoordinasikan
pelaksanaan penerapan SPM
secara nasional;
• Gubernur berwenang
mengkoordinasikan pelaksanaan
penerapan SPm di Provinsi;
• Bupati/Walikota berwenang
mengkoordinasikan pelaksanaan
SPM di Kabupaten/Kota
Bentuk koordinasi meliputi :
1. penerapan, pemantauan
dan evaluasi SPM dan;
2. Penerapan isu dan
permasalahan penerapan
SPM
Dibentuk Tim Penerapan
SPM Provinsi dan
Kabupaten/Kota
TIM PENERAPAN SPM PROVINSI
• TIM PENERAPAN SPM PROVINSI DITETAPKAN DENGAN PERATURAN GUBERNUR
• SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENERAPAN SPM PROVINSI
PENANGGUNG JAWAB : GUBERNUR
KETUA : SEKDA PROV
WAKIL KETUA : KEPALA BAPPEDA PROV
SEKRETARIS : KARO TATA PEMERINTAHAN ATAU SEBUTAN LAIN
ANGGOTA : KEPALA PD PROV YANG MEMBIDANGI URUSAN WAJIB TERKAIT
PELAYANAN DASAR, PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH, INSPEKTORAT
DAN/ATAU SESUAI DENGAN KEBUTUHAN DAERAH
TIM PENERAPAN SPM PROVINSI BERKEDUDUKAN DI BIRO TATA PEMERINTAHAN PROV
ATAU SEBUTAN LAIN
TUGAS TIM PENERAPAN SPM PROVINSI
• Menyusun Rencana Aksi Penerapan SPM;
• Melakukan Koordinasi dengan Kementerian /Lembaga Pemerintah Non Pemerintahan dalam sosialisasi standar teknis
dan penerapan SPM di Provinsi dan Kab/Kota;
• Mengoordinasikan pendataan, pemutakhiran dan sinkronisasi terhadap data terkait kondisi penerapan SPM secara
priodik;
• Mengoordinasikan integrasi SPM ke Dalam Dokren serta mengawal dan memastikan penerapan SPM terintegrasi ke
dalam RKPD dan Renja PD termasuk Binwas Umum dan Teknis;
• Mengoordinasikan integrasi SPM ke dalam Dokren Penganggaran serta mengawal dan memastikan penerapan SPM
terintegrasi ke dalam APBD Prov;
• Mengoordinasikan dan mengkonsolidasikan sumber pendanaan dalam pemenuhan penganggaran untuk penerapan
SPM daerah Prov dan Kab/Kota
• Mengoordinasikan rumusan strategi pembinaan teknis penerapan SPM di Prov dan Kab/Kota
• Mengoordinasikan pemantauan dan evaluasi SPM di Prov dan Kab/Kota;
• Melakukan sosialisasi penerapan SPM kepada perwakilan masyarakat sebagai penerima manfaat;
• Menerima dan menindaklanjuti pengaduan masyarakat terkait penerapan SPM dan mengkonsolidasikan laporan
penerapan dan pencapaian SPM di Provinsi dan Kab/Kota, termasuk laporan yang disampaikan masyarakat melalui
SIPD yang terintegrasi dan;
• Mengoordinasikan pencapaian berdasarkan laporan penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Provinsi dan Kab/Kota dan
melakukan analisis sebagai rekomendasi untuk perencanaan Tahun berikutnya
TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA
• TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA DITETAPKAN DENGAN PERATURAN
BUP/WALKOT
• SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA
PENANGGUNG JAWAB : BUP/WALKOT
KETUA : SEKDA KAB/KOTA
WAKIL KETUA : KEPALA BAPPEDA KAB/KOTA
SEKRETARIS : KABAG TATA PEMERINTAHAN ATAU SEBUTAN LAIN KAB/KOTA
ANGGOTA : KEPALA PD KAB/KOTA YANG MEMBIDANGI URUSAN WAJIB TERKAIT
PELAYANAN DASAR, PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH, INSPEKTORAT
DAN/ATAU SESUAI DENGAN KEBUTUHAN DAERAH
TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA BERKEDUDUKAN DI BAGIAN TATA PEMERINTAHAN
KAB/KOTA ATAU SEBUTAN LAIN
TUGAS TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA
• Menyusun Rencana Aksi Penerapan SPM;
• Melakukan Koordinasi penerapan SPM dengan PD pengampu SPM;
• Mengoordinasikan pendataan, pemutakhiran dan sinkronisasi terhadap data terkait kondisi penerapan SPM secara priodik;
• Mengoordinasikan integrasi SPM ke Dalam Dokren serta mengawal dan memastikan penerapan SPM terintegrasi ke dalam
RKPD dan Renja PD termasuk Binwas Umum dan Teknis;
• Mengoordinasikan integrasi SPM ke dalam Dokren Penganggaran serta mengawal dan memastikan penerapan SPM
terintegrasi ke dalam APBD Kab/Kota
• Mengoordinasikan dan mengkonsolidasikan sumber pendanaan dalam pemenuhan penganggaran untuk penerapan SPM
daerah Kab/Kota
• Mengoordinasikan rumusan strategi pembinaan teknis penerapan SPM di Kab/Kota
• Mengoordinasikan pemantauan dan evaluasi SPM Kab/Kota;
• Melakukan sosialisasi penerapan SPM kepada perwakilan masyarakat sebagai penerima manfaat;
• Menerima dan menindaklanjuti pengaduan masyarakat terkait penerapan SPM dan mengkonsolidasikan laporan penerapan
dan pencapaian SPM di Kab/Kota, termasuk laporan yang disampaikan masyarakat melalui SIPD yang terintegrasi dan;
• Mengoordinasikan pencapaian berdasarkan laporan penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kab/Kota dan melakukan analisis
sebagai rekomendasi untuk perencanaan Tahun berikutnya

More Related Content

What's hot

What's hot (10)

27. Kecamatan sitellu tali urang julu
27. Kecamatan sitellu tali urang julu27. Kecamatan sitellu tali urang julu
27. Kecamatan sitellu tali urang julu
 
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 80/PMK.05/2017
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 80/PMK.05/20172017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 80/PMK.05/2017
2017-08-14 Slide Peraturan Menteri Keuangan Nomor 80/PMK.05/2017
 
Memorandum Program - 5 Rencana Implementasi
Memorandum Program - 5 Rencana ImplementasiMemorandum Program - 5 Rencana Implementasi
Memorandum Program - 5 Rencana Implementasi
 
23. Kecamatan pergetteng getteng sengkut
23. Kecamatan pergetteng getteng sengkut23. Kecamatan pergetteng getteng sengkut
23. Kecamatan pergetteng getteng sengkut
 
Presentasi akhir monitoring dan evaluasi penyelenggaraan bangunan gedung di i...
Presentasi akhir monitoring dan evaluasi penyelenggaraan bangunan gedung di i...Presentasi akhir monitoring dan evaluasi penyelenggaraan bangunan gedung di i...
Presentasi akhir monitoring dan evaluasi penyelenggaraan bangunan gedung di i...
 
Buku Putih Sanitasi - 3-2 Pemetaan Sanitasi
Buku Putih Sanitasi - 3-2 Pemetaan SanitasiBuku Putih Sanitasi - 3-2 Pemetaan Sanitasi
Buku Putih Sanitasi - 3-2 Pemetaan Sanitasi
 
Tata cara reviu rkakl
Tata cara reviu rkaklTata cara reviu rkakl
Tata cara reviu rkakl
 
Sirba 2012
Sirba 2012Sirba 2012
Sirba 2012
 
Mendagri2011 36 lamp1
Mendagri2011 36 lamp1Mendagri2011 36 lamp1
Mendagri2011 36 lamp1
 
Presentasi akhir monitoring dan evaluasi peraturan daerah bangunan gedung di ...
Presentasi akhir monitoring dan evaluasi peraturan daerah bangunan gedung di ...Presentasi akhir monitoring dan evaluasi peraturan daerah bangunan gedung di ...
Presentasi akhir monitoring dan evaluasi peraturan daerah bangunan gedung di ...
 

Similar to Koordinasi Penerapan SPM

Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009
Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009
Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009
Ar Tinambunan
 
8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf
8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf
8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf
risma314529
 
Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2
Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2
Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2
BAPPEDA - PEMKAB. JOMBANG
 
Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015
Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015
Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015
Advisory Specialist for P2KP
 
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
dream1717
 
Slide pmk 190_pmk_05_2012
Slide pmk 190_pmk_05_2012Slide pmk 190_pmk_05_2012
Slide pmk 190_pmk_05_2012
bprast1
 

Similar to Koordinasi Penerapan SPM (20)

PAPARAN_JAKWAS_DAN_PENG_APIP_27_NOV_2018_(1).pdf
PAPARAN_JAKWAS_DAN_PENG_APIP_27_NOV_2018_(1).pdfPAPARAN_JAKWAS_DAN_PENG_APIP_27_NOV_2018_(1).pdf
PAPARAN_JAKWAS_DAN_PENG_APIP_27_NOV_2018_(1).pdf
 
05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx
05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx
05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx
 
05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx
05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx
05 ITJEN DAGRI - PAPARAN JAWA TIMUR.pptx
 
Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009
Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009
Pidato Bupati Pakpak Bharat pada saat Peluncuran Tema Pembangunan Tahun 2009
 
8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf
8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf
8. Paparan Modul 7 Penatausahaan.pdf
 
Review dan Evaluasi Dokumen SIAP - NUAP - RKM
Review dan Evaluasi Dokumen SIAP - NUAP - RKMReview dan Evaluasi Dokumen SIAP - NUAP - RKM
Review dan Evaluasi Dokumen SIAP - NUAP - RKM
 
Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2
Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2
Kebijakan implementasi pkd dan peningkatan opini2
 
MATERI PENYUSUNAN RENAKSI KAB PACITAN.pptx
MATERI PENYUSUNAN RENAKSI KAB PACITAN.pptxMATERI PENYUSUNAN RENAKSI KAB PACITAN.pptx
MATERI PENYUSUNAN RENAKSI KAB PACITAN.pptx
 
Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015
Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015
Kebijakan pelaks. program -Rakor pd tl - 2015 29042015
 
PENGELOLAAN KEUANGAN GAMPONG.pptx
PENGELOLAAN KEUANGAN GAMPONG.pptxPENGELOLAAN KEUANGAN GAMPONG.pptx
PENGELOLAAN KEUANGAN GAMPONG.pptx
 
2018-03-26 Tugas Fungsi Direktorat Pelaksanaan Anggaran yg Dilimpahkan ke ver...
2018-03-26 Tugas Fungsi Direktorat Pelaksanaan Anggaran yg Dilimpahkan ke ver...2018-03-26 Tugas Fungsi Direktorat Pelaksanaan Anggaran yg Dilimpahkan ke ver...
2018-03-26 Tugas Fungsi Direktorat Pelaksanaan Anggaran yg Dilimpahkan ke ver...
 
Pendanaan APBD Provinsi dan Kab/Kota dalam mendukung Program Sanitasi di daerah
Pendanaan APBD Provinsi dan Kab/Kota dalam mendukung Program Sanitasi di daerahPendanaan APBD Provinsi dan Kab/Kota dalam mendukung Program Sanitasi di daerah
Pendanaan APBD Provinsi dan Kab/Kota dalam mendukung Program Sanitasi di daerah
 
Teknis Fasilitasi Penyusunan Dokumen dalam Program PPSP
Teknis Fasilitasi Penyusunan Dokumen dalam Program PPSPTeknis Fasilitasi Penyusunan Dokumen dalam Program PPSP
Teknis Fasilitasi Penyusunan Dokumen dalam Program PPSP
 
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
4-Slide Irjen Kemendagri_Rakornas APIP 23-08-2016.pptx
 
Slide SPKPD 2022.pptx
Slide SPKPD 2022.pptxSlide SPKPD 2022.pptx
Slide SPKPD 2022.pptx
 
PAYMENT PROCESS FOR BUDGETED STATE SPENDING (Indonesia)
PAYMENT PROCESS FOR BUDGETED STATE SPENDING (Indonesia)PAYMENT PROCESS FOR BUDGETED STATE SPENDING (Indonesia)
PAYMENT PROCESS FOR BUDGETED STATE SPENDING (Indonesia)
 
1. Teknik Menyusun RPT.pptx
1. Teknik Menyusun RPT.pptx1. Teknik Menyusun RPT.pptx
1. Teknik Menyusun RPT.pptx
 
Slide pmk 190_pmk_05_2012
Slide pmk 190_pmk_05_2012Slide pmk 190_pmk_05_2012
Slide pmk 190_pmk_05_2012
 
CM _ peran strageis GWPP.pdf
CM _ peran strageis GWPP.pdfCM _ peran strageis GWPP.pdf
CM _ peran strageis GWPP.pdf
 
Materi sinkronisasi perencanaan dan penganggaran perbatasan negara
Materi sinkronisasi perencanaan dan penganggaran perbatasan negaraMateri sinkronisasi perencanaan dan penganggaran perbatasan negara
Materi sinkronisasi perencanaan dan penganggaran perbatasan negara
 

More from Octavia Hutagalung (12)

Integrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM Pendidikan
Integrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM PendidikanIntegrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM Pendidikan
Integrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM Pendidikan
 
Integrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM Kesehatan
Integrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM KesehatanIntegrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM Kesehatan
Integrasi Langkah2 Penyusunan Dokumen SPM Kesehatan
 
Renstra PD
Renstra PDRenstra PD
Renstra PD
 
Langkah Merumuskan Rencana Pembiayaan Program
Langkah Merumuskan Rencana Pembiayaan ProgramLangkah Merumuskan Rencana Pembiayaan Program
Langkah Merumuskan Rencana Pembiayaan Program
 
Pengendalian Pelaksanaan RPJMD
Pengendalian Pelaksanaan RPJMDPengendalian Pelaksanaan RPJMD
Pengendalian Pelaksanaan RPJMD
 
Pengantar Pengendalian dan Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah
Pengantar Pengendalian dan Evaluasi Rencana Pembangunan DaerahPengantar Pengendalian dan Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah
Pengantar Pengendalian dan Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah
 
Renja PD
Renja PDRenja PD
Renja PD
 
Penyusunan RKPD
Penyusunan RKPD Penyusunan RKPD
Penyusunan RKPD
 
RPJMD
RPJMDRPJMD
RPJMD
 
Menyusun RPJMD
Menyusun RPJMDMenyusun RPJMD
Menyusun RPJMD
 
Contoh standar teknis pemenuhan mutu spm kesehatan
Contoh standar teknis pemenuhan mutu spm kesehatanContoh standar teknis pemenuhan mutu spm kesehatan
Contoh standar teknis pemenuhan mutu spm kesehatan
 
Urusan Pemerintahan
Urusan PemerintahanUrusan Pemerintahan
Urusan Pemerintahan
 

Recently uploaded

Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxDashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
PututJokoWibowo
 

Recently uploaded (6)

permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barangpermendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
permendag-no-7-tahun-2024, terkait pembatasan impor barang
 
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi PublikInovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
Inovasi Kebijakan dalam Administrasi Publik
 
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan asetMateri Pengelolaan Keuangan desa dan aset
Materi Pengelolaan Keuangan desa dan aset
 
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptxDashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
Dashboard UPT 4.0 kolaborasi dengan pemda.pptx
 
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa PemerintahPerencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
Perencanaan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah
 
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan BaratMasterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
Masterplan IAD-PSDA Kabupaten Ketapang Provinsi Kalimantan Barat
 

Koordinasi Penerapan SPM

  • 1. KOORDINASI PENERAPAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL • MENTERI melalui Dirjen Bangda berwenang mengkoordinasikan pelaksanaan penerapan SPM secara nasional; • Gubernur berwenang mengkoordinasikan pelaksanaan penerapan SPm di Provinsi; • Bupati/Walikota berwenang mengkoordinasikan pelaksanaan SPM di Kabupaten/Kota Bentuk koordinasi meliputi : 1. penerapan, pemantauan dan evaluasi SPM dan; 2. Penerapan isu dan permasalahan penerapan SPM Dibentuk Tim Penerapan SPM Provinsi dan Kabupaten/Kota
  • 2. TIM PENERAPAN SPM PROVINSI • TIM PENERAPAN SPM PROVINSI DITETAPKAN DENGAN PERATURAN GUBERNUR • SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENERAPAN SPM PROVINSI PENANGGUNG JAWAB : GUBERNUR KETUA : SEKDA PROV WAKIL KETUA : KEPALA BAPPEDA PROV SEKRETARIS : KARO TATA PEMERINTAHAN ATAU SEBUTAN LAIN ANGGOTA : KEPALA PD PROV YANG MEMBIDANGI URUSAN WAJIB TERKAIT PELAYANAN DASAR, PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH, INSPEKTORAT DAN/ATAU SESUAI DENGAN KEBUTUHAN DAERAH TIM PENERAPAN SPM PROVINSI BERKEDUDUKAN DI BIRO TATA PEMERINTAHAN PROV ATAU SEBUTAN LAIN
  • 3. TUGAS TIM PENERAPAN SPM PROVINSI • Menyusun Rencana Aksi Penerapan SPM; • Melakukan Koordinasi dengan Kementerian /Lembaga Pemerintah Non Pemerintahan dalam sosialisasi standar teknis dan penerapan SPM di Provinsi dan Kab/Kota; • Mengoordinasikan pendataan, pemutakhiran dan sinkronisasi terhadap data terkait kondisi penerapan SPM secara priodik; • Mengoordinasikan integrasi SPM ke Dalam Dokren serta mengawal dan memastikan penerapan SPM terintegrasi ke dalam RKPD dan Renja PD termasuk Binwas Umum dan Teknis; • Mengoordinasikan integrasi SPM ke dalam Dokren Penganggaran serta mengawal dan memastikan penerapan SPM terintegrasi ke dalam APBD Prov; • Mengoordinasikan dan mengkonsolidasikan sumber pendanaan dalam pemenuhan penganggaran untuk penerapan SPM daerah Prov dan Kab/Kota • Mengoordinasikan rumusan strategi pembinaan teknis penerapan SPM di Prov dan Kab/Kota • Mengoordinasikan pemantauan dan evaluasi SPM di Prov dan Kab/Kota; • Melakukan sosialisasi penerapan SPM kepada perwakilan masyarakat sebagai penerima manfaat; • Menerima dan menindaklanjuti pengaduan masyarakat terkait penerapan SPM dan mengkonsolidasikan laporan penerapan dan pencapaian SPM di Provinsi dan Kab/Kota, termasuk laporan yang disampaikan masyarakat melalui SIPD yang terintegrasi dan; • Mengoordinasikan pencapaian berdasarkan laporan penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Provinsi dan Kab/Kota dan melakukan analisis sebagai rekomendasi untuk perencanaan Tahun berikutnya
  • 4. TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA • TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA DITETAPKAN DENGAN PERATURAN BUP/WALKOT • SUSUNAN KEANGGOTAAN TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA PENANGGUNG JAWAB : BUP/WALKOT KETUA : SEKDA KAB/KOTA WAKIL KETUA : KEPALA BAPPEDA KAB/KOTA SEKRETARIS : KABAG TATA PEMERINTAHAN ATAU SEBUTAN LAIN KAB/KOTA ANGGOTA : KEPALA PD KAB/KOTA YANG MEMBIDANGI URUSAN WAJIB TERKAIT PELAYANAN DASAR, PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH, INSPEKTORAT DAN/ATAU SESUAI DENGAN KEBUTUHAN DAERAH TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA BERKEDUDUKAN DI BAGIAN TATA PEMERINTAHAN KAB/KOTA ATAU SEBUTAN LAIN
  • 5. TUGAS TIM PENERAPAN SPM KAB/KOTA • Menyusun Rencana Aksi Penerapan SPM; • Melakukan Koordinasi penerapan SPM dengan PD pengampu SPM; • Mengoordinasikan pendataan, pemutakhiran dan sinkronisasi terhadap data terkait kondisi penerapan SPM secara priodik; • Mengoordinasikan integrasi SPM ke Dalam Dokren serta mengawal dan memastikan penerapan SPM terintegrasi ke dalam RKPD dan Renja PD termasuk Binwas Umum dan Teknis; • Mengoordinasikan integrasi SPM ke dalam Dokren Penganggaran serta mengawal dan memastikan penerapan SPM terintegrasi ke dalam APBD Kab/Kota • Mengoordinasikan dan mengkonsolidasikan sumber pendanaan dalam pemenuhan penganggaran untuk penerapan SPM daerah Kab/Kota • Mengoordinasikan rumusan strategi pembinaan teknis penerapan SPM di Kab/Kota • Mengoordinasikan pemantauan dan evaluasi SPM Kab/Kota; • Melakukan sosialisasi penerapan SPM kepada perwakilan masyarakat sebagai penerima manfaat; • Menerima dan menindaklanjuti pengaduan masyarakat terkait penerapan SPM dan mengkonsolidasikan laporan penerapan dan pencapaian SPM di Kab/Kota, termasuk laporan yang disampaikan masyarakat melalui SIPD yang terintegrasi dan; • Mengoordinasikan pencapaian berdasarkan laporan penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Kab/Kota dan melakukan analisis sebagai rekomendasi untuk perencanaan Tahun berikutnya