SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
ringkasanok.blogspot.com
2015
RAKUS UAS MPK AGAMA
ISLAM 2015
Rangkuman Khusus MPK Agama Islam 2015
Authored by : Iqbal Taufiqqurrachman
ringkasanok.blogspot.com
RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015
1
RAKUS MPK Agama Islam
Authored by : taufiqbal
Materi UAS MPK Agama Islam :
 Keluarga Islami
 Masyarakat Islami
 Pranata Sosial Islam
 Kerukunan Umat Beragama
 Ukhwah
 Islam dan IPTEK
 Budaya dan Seni Islam
 Filsafat dalam Islam
1. Keluarga Islami
Dalam keluarga yang baik secara Islam harus
memiliki sifat sakinah, mawaddah, dan rahmah.
Di mana pengertian masing-masing sebagai
berikut :
 Sakinah : ketenangan
 Mawaddah : cinta sejati
 Rahmah : kasih saying
Dari poin-poin di atas dapat disimpulkan :
Keluarga yang sakinah, mawaddah, dan
rahmah adalah kondisi keluarga yang tenang,
tentram, bahagia, penuh dengan kasih dan
saying karena menyatunya paham dan hati.
Berikut karakteristik dari keluarga yang
sakinah, mawaddah, dan rahmah :
 mendidik anak-anak menjadi shaleh
 berbakti kepada orang tua
 meningkatkan kecintaan keluarga yang
Islami
Berikut fungsi dan tujuan keluarga :
 Fungsi afektif (memberi kasih sayang)
 Fungsi reproduktif
 Fungsi religius (memberikan pendidikan
agama)
 Fungsi protektif (melindungi bukan
membatasi)
 Fungsi edukatif (mendidik)
 Fungsi sosial (untuk memberikan
pengetahuan nilai-nilai yang berlaku di
masyarakat)
 Fungsi rekreatif
2. Masyarakat Islami
Merupakan masyarakat yang dibentuk
berdasarkan ajaran dan tata nilai Islam agar
memiliki sikap keagamaan. Berikut karakteristik
masyarakat Islami :
 Masyarakat yang terbuka (toleransi)
 Masyarakat yang terpadu
 Masyarakat yang dinamis dan progresif
 Masyarakat yang demokratis
 Masyarakat yang berkeadilan
 Masyarakat yang berwawasan ilmiah
 Masyarakat yang disiplin
 Masyarakat yang menentukan kegiatan
yang bertujuan jelas
 Masyarakat yang membentuk persaudaraan
 Masyarakat yang sederhana
3. Pranata Sosial Islam
a) Masjid
Merupakan tempat ibadah, dakwah, dan
peradaban Islam. Berikut fungsi-fungsi
masjid :
 Fungsi Masjid (Nabawi) di Masa Rasulullah
- Tempat melaksanakan ibadah mahdah
(sholat wajib, sholat Sunnah, sujud,
iktikaf, dan lain-lain)
- Tempat pendidikan dan pengajaran
Islam
- Tempat menyelesaikan perkara dan
pertikaian
- Pusat kegiatan ekonomi (ide sistem
ekonomi)
- Pusat kegiatan sosial dan politik
b) Madrasah, Pesantren, dan Organisasi
Keislaman
 Madrasah
- Dalam hal ilmu pengetahuan secara
umum setara dengan sekolah biasa
- Tapi lebih dalam tentang pengajaran
ilmu agama Islam
- Ada tiga macam madrasah :
1) Madrasah Ibtidaiyah
2) Madrasah Tsanawiyah
3) Madrasah Aliyah
 Pesantren
Tempat pendidikan bagi umat Islam yang
menggunakan sistem asrama dan bersifat
masih tradisional. Pesantren diketuai oleh
ringkasanok.blogspot.com
RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015
2
RAKUS MPK Agama Islam
Authored by : taufiqbal
seorang kyai yang memiliki murid yang
disebut santri.
 Organisasi Keislaman
Merupakan perkumpulan yang terdiri atas
umat Islam yang bersama-sama
mengembangkan Islam. Berikut contoh-
contoh organisasi Islam di Indonesia :
- Muhammadiyah
Dipelopori oleh KH Ahmad Dahlan dan
organisasi ini menekankan pada
pendidikan dan kemurnian Islam
- Nahdlatul Ulama
Didirikan oleh ulama-ulama dan ikut
menetapkan beberapa kasus Islam
dengan menggunakan Qur’an dan
Hadits
4. Kerukunan Umat Beragama
Dalam hal ini yang harus dilakukan adalah
toleransi atau tasamuh. Keuntungan dari
tasamuh adalah akan terbentuknya masyarakat
yang saling menghargai, tolong menolong, dan
menghormati serta akan terjalin kehidupan yang
harmonis. Berikut macam-macam non-muslim :
Dzimmi Muahad Kafir Harbi
Non-muslim
yang
minoritas
Non-muslim
yang
melakukan
perjanjian
damai dengan
Islam
Non-muslim
yang
memerangi
kaum muslim
5. Ukhwah
Secara etimologis berarti bersaudara. Berikut
macam-macam ukhwah :
a) Ukhwah Insaniyah
Merupakan persaudaraan atau
persahabatan antar sesame manusia.
b) Ukhwah Islamiyah
Persaudaraan antara sesama umat Muslim
di mana karena sama-sama beragama Islam
sudah pasti saudara.
c) Ukhwah Wathaniyah
Persaudaraan antara sesame warga negara
dalam suatu kebangsaan.
6. Islam dan IPTEK
IPTEK merupakan karunia Allah karena berasal
dari hasil buah pikir manusia yang asal
pikirannya bersumber dari Allah swt. Jadi IPTEK
dan Islam saling berkomplemen maka tidak ada
pertentangan antara Islam dan IPTEK. Berikut
peranan IPTEK dalam Islam :
 Sarana dakwah umat Muslim
 Media penyebaran dan pencarian sumber
pengetahuan Islam
 Memudahkan silaturahim antar umat Muslim
 Menambah informasi dan kondisi Islam
dunia
7. Budaya dan Seni dalam Islam
a) Kebudayaan Islam
Merupakaan kebudayaan yang dibentuk
oleh akal budi yang beradab dan
berdasarkan pada nilai-nilai ajaran Islam.
Berikut nilai-nilai kebudayaan Islam di masa
modern :
- Bersikap ikhlas
- Berorientasi ibadah
- Bekerja secara professional
- Mengembangkan IPTEK
- Kejujuran dalam berbagai aspek
kehidupan
- Mengutamakan kemaslahatan umum
- Berpikir rasional dan filisofis
- Bersikap objektif
b) Kesenian Islam
Merupakan ekspresi jiwa yang halus dan
indah yang sesuai dengan ajaran agama
Islam di mana kesenian Islam diwujudkan
dalam :
- Seni bangunan
- Seni arsitektur
- Seni ukir
- Seni suara
- Seni tar
8. Filsafat dalam Islam
Secara etimologi filsafat adalah seseorang yang
sadar dan dewasa dalam memikirkan segala
sesuatu cara mendalam dan ingin melihat dari
segi yang luas dan menyeluruh dengan segala
hubungan. Berikut ruang lingkup filsafat :
 Metafisika
ringkasanok.blogspot.com
RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015
3
RAKUS MPK Agama Islam
Authored by : taufiqbal
Melakukan pengkajian kepada seluruh
hakikat yang ada
 Epistemologi
Mengkaji hakikat dan wilayah pengetahuan
 Aksiologi
Melakukan pembahasan terhadap nilai-nilai
yang berlaku di masyarakat.
 Etika (Filsafat Moral)
Melakukan pembahasan mengenai
bagaimana seharusnya seorang manusia
bertingkah laku
 Estetika
Melakukan pembahasan mengenai
keindahan
Dalam Islam diketahui bahwa sumber dari
filsafat adalah Al-Qur’an dan orang yang
berusaha berfilsafat itu adalah orang yang
memiliki akal.
Daftar Pustaka
1. Mubarak, Zakky. Menjadi Cendekiawan
Muslim.Depok : PT Magenta Bhakti
Guna.2014
2. Cakalang FKUI 2011 yang disusun oleh :
 Afini Fazza
 Atika Amalia F
 Eka Lusi Susanti
 Muhammad Naufal
 Putri Permata Sari
 Rahmah Lutfiana

More Related Content

What's hot

Bab khittah muhammadiyah
Bab khittah muhammadiyahBab khittah muhammadiyah
Bab khittah muhammadiyahsartono mupat
 
Falsafah muhammadiyah dalam gerakan sosial
Falsafah muhammadiyah dalam gerakan sosialFalsafah muhammadiyah dalam gerakan sosial
Falsafah muhammadiyah dalam gerakan sosialSabrina Qurrotaa'yun
 
Pip aliran aliran pendidikan-bab5
Pip aliran aliran pendidikan-bab5Pip aliran aliran pendidikan-bab5
Pip aliran aliran pendidikan-bab5DwiAlfiani2000
 
Muhammadiyah dan pemberdayaan perempuan
Muhammadiyah dan pemberdayaan perempuanMuhammadiyah dan pemberdayaan perempuan
Muhammadiyah dan pemberdayaan perempuanDwi Kamal
 
Ppt etika pergaulan
Ppt etika pergaulanPpt etika pergaulan
Ppt etika pergaulanarifrisqi
 
Ke imman power point
Ke imman power pointKe imman power point
Ke imman power pointalmukaramah
 
Makalah Kemuhammadiyahan
Makalah KemuhammadiyahanMakalah Kemuhammadiyahan
Makalah KemuhammadiyahanApapunituzar
 
PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...
PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...
PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...irene sofia
 
Materi 5 landasan normatif muhammadiyah
Materi 5  landasan normatif muhammadiyahMateri 5  landasan normatif muhammadiyah
Materi 5 landasan normatif muhammadiyahDewi Atin Surya
 
Peran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkriPeran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkriSeptiyan Niam
 
Jawaban aik v Kemuhammadiyahan
Jawaban aik v KemuhammadiyahanJawaban aik v Kemuhammadiyahan
Jawaban aik v KemuhammadiyahanBarwhy Poenya
 
Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi
Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi
Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi chusnaqumillaila
 
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1Muhammad Fadzli
 

What's hot (20)

Bab khittah muhammadiyah
Bab khittah muhammadiyahBab khittah muhammadiyah
Bab khittah muhammadiyah
 
Falsafah muhammadiyah dalam gerakan sosial
Falsafah muhammadiyah dalam gerakan sosialFalsafah muhammadiyah dalam gerakan sosial
Falsafah muhammadiyah dalam gerakan sosial
 
MKCH Muhammadiyah
MKCH MuhammadiyahMKCH Muhammadiyah
MKCH Muhammadiyah
 
Pip aliran aliran pendidikan-bab5
Pip aliran aliran pendidikan-bab5Pip aliran aliran pendidikan-bab5
Pip aliran aliran pendidikan-bab5
 
Muhammadiyah dan pemberdayaan perempuan
Muhammadiyah dan pemberdayaan perempuanMuhammadiyah dan pemberdayaan perempuan
Muhammadiyah dan pemberdayaan perempuan
 
Ppt etika pergaulan
Ppt etika pergaulanPpt etika pergaulan
Ppt etika pergaulan
 
Sistem Nilai Agama
Sistem Nilai AgamaSistem Nilai Agama
Sistem Nilai Agama
 
Ke imman power point
Ke imman power pointKe imman power point
Ke imman power point
 
Makalah Kemuhammadiyahan
Makalah KemuhammadiyahanMakalah Kemuhammadiyahan
Makalah Kemuhammadiyahan
 
Ideologi IMM
Ideologi IMMIdeologi IMM
Ideologi IMM
 
Perbezaan agama islam & tamadun hindu
Perbezaan agama islam & tamadun hinduPerbezaan agama islam & tamadun hindu
Perbezaan agama islam & tamadun hindu
 
PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...
PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...
PENDIDIKAN PANCASILA SEBAGAI UPAYA SISTEMIK MEMBANGUN KEHIDUPAN MASYARAKAT, B...
 
Materi 5 landasan normatif muhammadiyah
Materi 5  landasan normatif muhammadiyahMateri 5  landasan normatif muhammadiyah
Materi 5 landasan normatif muhammadiyah
 
Peran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkriPeran nu dalam mempertahankan nkri
Peran nu dalam mempertahankan nkri
 
Jawaban aik v Kemuhammadiyahan
Jawaban aik v KemuhammadiyahanJawaban aik v Kemuhammadiyahan
Jawaban aik v Kemuhammadiyahan
 
Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi
Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi
Pendidikan Agama ISlam Dalam Perguruan Tinggi
 
Bab 6
Bab 6Bab 6
Bab 6
 
Spe Bab9
Spe Bab9Spe Bab9
Spe Bab9
 
02 tamadun islam_2018.pdf 5
02 tamadun islam_2018.pdf 502 tamadun islam_2018.pdf 5
02 tamadun islam_2018.pdf 5
 
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
Bab 8-Konsep Pendidikan Islam 1
 

Viewers also liked

SOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASAL
SOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASALSOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASAL
SOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASALaa_ainun
 
Kumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta Jawaban
Kumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta JawabanKumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta Jawaban
Kumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta JawabanDavid Adi Nugroho
 
Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014
Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014
Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014Rohmad Joni Pranoto
 
Soal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman Tumbuhan
Soal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman TumbuhanSoal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman Tumbuhan
Soal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman TumbuhanRohmad Joni Pranoto
 

Viewers also liked (8)

01 kuncipai
01 kuncipai01 kuncipai
01 kuncipai
 
01 pai
01 pai01 pai
01 pai
 
SOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASAL
SOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASALSOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASAL
SOAL UAS PAI SMA/SMK KELAS XII SEMESTER 1/GASAL
 
Pai sma smk 12
Pai sma smk 12Pai sma smk 12
Pai sma smk 12
 
Kumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta Jawaban
Kumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta JawabanKumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta Jawaban
Kumpulan Soal Seni Budaya SMA/SMK beserta Jawaban
 
Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014
Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014
Simulasi OIM KUIS Departemen Biologi FMIPA UI 2014
 
Soal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman Tumbuhan
Soal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman TumbuhanSoal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman Tumbuhan
Soal latihan UTS Praktikum Keanekaragaman Tumbuhan
 
Naskah soal uas 2016.2017
Naskah soal uas 2016.2017Naskah soal uas 2016.2017
Naskah soal uas 2016.2017
 

Similar to RAKUS MPK Agama Islam

Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam MalangProfil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam MalangMohHarisSuhud
 
PEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptx
PEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptxPEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptx
PEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptxHafizul20
 
Kebudayaan islam
Kebudayaan islamKebudayaan islam
Kebudayaan islammuhfachrul3
 
Falsafah Pend. Islam Dan Msykt. Majmuk
Falsafah Pend. Islam Dan Msykt. MajmukFalsafah Pend. Islam Dan Msykt. Majmuk
Falsafah Pend. Islam Dan Msykt. Majmukmfaizal8719
 
Pendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasional
Pendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasionalPendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasional
Pendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasionalNeng Pupu Rohilah
 
Revisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasila
Revisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasilaRevisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasila
Revisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasilaIntanSaidah1
 
kelompok 6 agama.pptx
kelompok 6 agama.pptxkelompok 6 agama.pptx
kelompok 6 agama.pptxFauziahPane
 
Mendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_gu
Mendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_guMendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_gu
Mendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_guWan Azmanan Wan Yusoff
 
PPT AIKA BAB3.pptx
PPT AIKA BAB3.pptxPPT AIKA BAB3.pptx
PPT AIKA BAB3.pptxJimal11
 
Pemikiran Naquib Alatas.pptx
Pemikiran Naquib Alatas.pptxPemikiran Naquib Alatas.pptx
Pemikiran Naquib Alatas.pptxSamsudinSalim
 
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islamResensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islamSafitri
 
8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafatdita rahmawati
 
Matan keyakinan dan cita hidup muhammadiyah
Matan keyakinan dan cita hidup muhammadiyahMatan keyakinan dan cita hidup muhammadiyah
Matan keyakinan dan cita hidup muhammadiyahachel
 
Pergumulan jaringan intelektual keislaman
Pergumulan jaringan intelektual keislamanPergumulan jaringan intelektual keislaman
Pergumulan jaringan intelektual keislamanQowim Musthofa
 
RESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdf
RESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdfRESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdf
RESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdfenjat2
 
Biografi HAMKA
Biografi HAMKABiografi HAMKA
Biografi HAMKAEka Fatma
 
Pengantar pemikiran pendidikan islam
Pengantar pemikiran pendidikan islamPengantar pemikiran pendidikan islam
Pengantar pemikiran pendidikan islamYusuf Hasyim Addakhil
 
MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAM
MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAMMAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAM
MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAMHerry Rachmat Safi'i
 

Similar to RAKUS MPK Agama Islam (20)

Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam MalangProfil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
Profil Pesantren Mahasiswa Al Hikam Malang
 
PEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptx
PEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptxPEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptx
PEMBENTANGAN TUGASAN 2 KELAS FALSAFAH.pptx
 
Kebudayaan islam
Kebudayaan islamKebudayaan islam
Kebudayaan islam
 
Falsafah Pend. Islam Dan Msykt. Majmuk
Falsafah Pend. Islam Dan Msykt. MajmukFalsafah Pend. Islam Dan Msykt. Majmuk
Falsafah Pend. Islam Dan Msykt. Majmuk
 
Pendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasional
Pendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasionalPendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasional
Pendidikan agama islam sebagai sub sistem pendidikan nasional
 
Antara Pendidikan Barat & Islam
Antara Pendidikan Barat & IslamAntara Pendidikan Barat & Islam
Antara Pendidikan Barat & Islam
 
Revisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasila
Revisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasilaRevisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasila
Revisi makalah-etika-budaya-nusantara-dan-reaktualisasi-pancasila
 
kelompok 6 agama.pptx
kelompok 6 agama.pptxkelompok 6 agama.pptx
kelompok 6 agama.pptx
 
Mendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_gu
Mendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_guMendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_gu
Mendidik generasi berakhlak_mulia_fokus_peranan_gu
 
PPT AIKA BAB3.pptx
PPT AIKA BAB3.pptxPPT AIKA BAB3.pptx
PPT AIKA BAB3.pptx
 
Pemikiran Naquib Alatas.pptx
Pemikiran Naquib Alatas.pptxPemikiran Naquib Alatas.pptx
Pemikiran Naquib Alatas.pptx
 
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islamResensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
Resensi Artikel Jurnal Pendidikan Agama islam
 
8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat
 
Matan keyakinan dan cita hidup muhammadiyah
Matan keyakinan dan cita hidup muhammadiyahMatan keyakinan dan cita hidup muhammadiyah
Matan keyakinan dan cita hidup muhammadiyah
 
Pergumulan jaringan intelektual keislaman
Pergumulan jaringan intelektual keislamanPergumulan jaringan intelektual keislaman
Pergumulan jaringan intelektual keislaman
 
RESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdf
RESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdfRESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdf
RESUME MODUL SKP KB 2 2023.pdf
 
Biografi HAMKA
Biografi HAMKABiografi HAMKA
Biografi HAMKA
 
Dualisme Pendidikan
Dualisme PendidikanDualisme Pendidikan
Dualisme Pendidikan
 
Pengantar pemikiran pendidikan islam
Pengantar pemikiran pendidikan islamPengantar pemikiran pendidikan islam
Pengantar pemikiran pendidikan islam
 
MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAM
MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAMMAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAM
MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KARAKTERISTIK AJARAN ISLAM
 

More from Catatan Medis

Lecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan Dasar
Lecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan DasarLecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan Dasar
Lecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan DasarCatatan Medis
 
Lecture Notes 1 Perkembangan Embrionik Awal
Lecture Notes 1 Perkembangan Embrionik AwalLecture Notes 1 Perkembangan Embrionik Awal
Lecture Notes 1 Perkembangan Embrionik AwalCatatan Medis
 
C8 Fisiologi Sistem Saraf Tepi
C8 Fisiologi Sistem Saraf TepiC8 Fisiologi Sistem Saraf Tepi
C8 Fisiologi Sistem Saraf TepiCatatan Medis
 
C7 Fisiologi Sistem Saraf Pusat
C7 Fisiologi Sistem Saraf PusatC7 Fisiologi Sistem Saraf Pusat
C7 Fisiologi Sistem Saraf PusatCatatan Medis
 
C10 Transmisi Humoral Sistem Saraf
C10 Transmisi Humoral Sistem SarafC10 Transmisi Humoral Sistem Saraf
C10 Transmisi Humoral Sistem SarafCatatan Medis
 
C3 Anatomi Sistem Saraf 1
C3 Anatomi Sistem Saraf 1C3 Anatomi Sistem Saraf 1
C3 Anatomi Sistem Saraf 1Catatan Medis
 
C9 Autonomik Farmakologi
C9 Autonomik FarmakologiC9 Autonomik Farmakologi
C9 Autonomik FarmakologiCatatan Medis
 
C5 Neurofisiologi Dasar
C5 Neurofisiologi DasarC5 Neurofisiologi Dasar
C5 Neurofisiologi DasarCatatan Medis
 
C1 Histologi Sistem Saraf
C1 Histologi Sistem SarafC1 Histologi Sistem Saraf
C1 Histologi Sistem SarafCatatan Medis
 
C2 Embriogenesis Sistem Saraf
C2 Embriogenesis Sistem SarafC2 Embriogenesis Sistem Saraf
C2 Embriogenesis Sistem SarafCatatan Medis
 
Discussion Notes 6 - Autoimun
Discussion Notes 6 - AutoimunDiscussion Notes 6 - Autoimun
Discussion Notes 6 - AutoimunCatatan Medis
 
Discussion Notes 5 Immunodefisiensi Didapat
Discussion Notes 5 Immunodefisiensi DidapatDiscussion Notes 5 Immunodefisiensi Didapat
Discussion Notes 5 Immunodefisiensi DidapatCatatan Medis
 
Discussion Notes 4 Immunodefisiensi Kongenital
Discussion Notes 4 Immunodefisiensi KongenitalDiscussion Notes 4 Immunodefisiensi Kongenital
Discussion Notes 4 Immunodefisiensi KongenitalCatatan Medis
 
QBD 3 Hipersensitivitas
QBD 3 HipersensitivitasQBD 3 Hipersensitivitas
QBD 3 HipersensitivitasCatatan Medis
 
Discussion Notes 2 : Respon Imun Adaptif
Discussion Notes 2 : Respon Imun AdaptifDiscussion Notes 2 : Respon Imun Adaptif
Discussion Notes 2 : Respon Imun AdaptifCatatan Medis
 
Discussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan Seluler
Discussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan SelulerDiscussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan Seluler
Discussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan SelulerCatatan Medis
 
Lecture Notes 1 : Overview of Immunology
Lecture Notes 1 :  Overview of ImmunologyLecture Notes 1 :  Overview of Immunology
Lecture Notes 1 : Overview of ImmunologyCatatan Medis
 
C14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi DasarC14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi DasarCatatan Medis
 
C18 Regulasi Ekspresi Gen
C18 Regulasi Ekspresi GenC18 Regulasi Ekspresi Gen
C18 Regulasi Ekspresi GenCatatan Medis
 

More from Catatan Medis (20)

Lecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan Dasar
Lecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan DasarLecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan Dasar
Lecture Notes 2 Histologi Tumbuh Kembang Empat Jaringan Dasar
 
Lecture Notes 1 Perkembangan Embrionik Awal
Lecture Notes 1 Perkembangan Embrionik AwalLecture Notes 1 Perkembangan Embrionik Awal
Lecture Notes 1 Perkembangan Embrionik Awal
 
C8 Fisiologi Sistem Saraf Tepi
C8 Fisiologi Sistem Saraf TepiC8 Fisiologi Sistem Saraf Tepi
C8 Fisiologi Sistem Saraf Tepi
 
C7 Fisiologi Sistem Saraf Pusat
C7 Fisiologi Sistem Saraf PusatC7 Fisiologi Sistem Saraf Pusat
C7 Fisiologi Sistem Saraf Pusat
 
C10 Transmisi Humoral Sistem Saraf
C10 Transmisi Humoral Sistem SarafC10 Transmisi Humoral Sistem Saraf
C10 Transmisi Humoral Sistem Saraf
 
C3 Anatomi Sistem Saraf 1
C3 Anatomi Sistem Saraf 1C3 Anatomi Sistem Saraf 1
C3 Anatomi Sistem Saraf 1
 
C9 Autonomik Farmakologi
C9 Autonomik FarmakologiC9 Autonomik Farmakologi
C9 Autonomik Farmakologi
 
C5 Neurofisiologi Dasar
C5 Neurofisiologi DasarC5 Neurofisiologi Dasar
C5 Neurofisiologi Dasar
 
C4 Biolistrik
C4 BiolistrikC4 Biolistrik
C4 Biolistrik
 
C1 Histologi Sistem Saraf
C1 Histologi Sistem SarafC1 Histologi Sistem Saraf
C1 Histologi Sistem Saraf
 
C2 Embriogenesis Sistem Saraf
C2 Embriogenesis Sistem SarafC2 Embriogenesis Sistem Saraf
C2 Embriogenesis Sistem Saraf
 
Discussion Notes 6 - Autoimun
Discussion Notes 6 - AutoimunDiscussion Notes 6 - Autoimun
Discussion Notes 6 - Autoimun
 
Discussion Notes 5 Immunodefisiensi Didapat
Discussion Notes 5 Immunodefisiensi DidapatDiscussion Notes 5 Immunodefisiensi Didapat
Discussion Notes 5 Immunodefisiensi Didapat
 
Discussion Notes 4 Immunodefisiensi Kongenital
Discussion Notes 4 Immunodefisiensi KongenitalDiscussion Notes 4 Immunodefisiensi Kongenital
Discussion Notes 4 Immunodefisiensi Kongenital
 
QBD 3 Hipersensitivitas
QBD 3 HipersensitivitasQBD 3 Hipersensitivitas
QBD 3 Hipersensitivitas
 
Discussion Notes 2 : Respon Imun Adaptif
Discussion Notes 2 : Respon Imun AdaptifDiscussion Notes 2 : Respon Imun Adaptif
Discussion Notes 2 : Respon Imun Adaptif
 
Discussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan Seluler
Discussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan SelulerDiscussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan Seluler
Discussion Notes 1 : Respon Imun Bawaan Seluler
 
Lecture Notes 1 : Overview of Immunology
Lecture Notes 1 :  Overview of ImmunologyLecture Notes 1 :  Overview of Immunology
Lecture Notes 1 : Overview of Immunology
 
C14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi DasarC14 Mikrobiologi Dasar
C14 Mikrobiologi Dasar
 
C18 Regulasi Ekspresi Gen
C18 Regulasi Ekspresi GenC18 Regulasi Ekspresi Gen
C18 Regulasi Ekspresi Gen
 

Recently uploaded

TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTriNurmiyati
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfMeboix
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptxrachmatpawelloi
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar KepHaslianiBaharuddin
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasmufida16
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxfania35
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatSyarifahNurulMaulida1
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar KeperawatanHaslianiBaharuddin
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANDianFitriyani15
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitIrfanNersMaulana
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfAyundaHennaPelalawan
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxrachmatpawelloi
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diriandi861789
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptRoniAlfaqih2
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufalmahdaly02
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesNadrohSitepu1
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptbambang62741
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docxpuskesmasseigeringin
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfhurufd86
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabayaajongshopp
 

Recently uploaded (20)

TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptxTUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
TUMBUH KEMBANG KELUARGAaaaaaaaaaaaa.pptx
 
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdfPEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
PEDOMAN PROTOTYPE PUSKESMAS_KEMENKES ALL by zb NERMI.pdf
 
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
414325562-Ppt- Keperawatan GawatDarurat Trauma-Abdomen.pptx
 
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
2 Adaptasi Sel dan Jejas Sel.pptx Ilmu Dasar Kep
 
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmasserbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
serbuk terbagi dan serbuk tabur yang gunakan untuk farmas
 
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptxILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
ILMU PENYAKIT GIGI DAN MULUT PEMERIKSAAN SUBJEKTIF.pptx
 
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obatFARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
FARMAKOLOGI OBAT PERSALINAN farmakologi obat
 
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
1 Konsep Patologi dan Patofisologi.pptx Ilmu Dasar Keperawatan
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
 
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah SakitPresentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
Presentasi Pelaporan-Insiden KTD di Rumah Sakit
 
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdfPpt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
Ppt Macroscopic Structure of Skin Rash.pdf
 
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptxKeperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
Keperawatan Anatomi Fisiologi Laktasi.pptx
 
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh DiriAsuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
Asuhan Keperawatan Jiwa Resiko Bunuh Diri
 
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.pptanatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
anatomi fisiologi sistem penginderaan.ppt
 
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin raufLAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
LAPORAN KASUS HB demam tifoid dr syarifuddin rauf
 
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal DiabetesFARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
FARMAKOLOGI HORMONAL obat hormonal Diabetes
 
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).pptMATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
MATERI TENTANG STUNTING BAGI REMAJA (Materi sosialisasi).ppt
 
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
2.8.2.a Bukti Pemantauan Kegiatan Evaluasi UKME.docx
 
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdfPPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
PPT_ AYU SASKARANI (proposal) fix fix.pdf
 
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod SurabayaToko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
Toko Jual Alat Bantu Penis Ikat Pinggang 081388333722 Cod Surabaya
 

RAKUS MPK Agama Islam

  • 1. ringkasanok.blogspot.com 2015 RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015 Rangkuman Khusus MPK Agama Islam 2015 Authored by : Iqbal Taufiqqurrachman
  • 2. ringkasanok.blogspot.com RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015 1 RAKUS MPK Agama Islam Authored by : taufiqbal Materi UAS MPK Agama Islam :  Keluarga Islami  Masyarakat Islami  Pranata Sosial Islam  Kerukunan Umat Beragama  Ukhwah  Islam dan IPTEK  Budaya dan Seni Islam  Filsafat dalam Islam 1. Keluarga Islami Dalam keluarga yang baik secara Islam harus memiliki sifat sakinah, mawaddah, dan rahmah. Di mana pengertian masing-masing sebagai berikut :  Sakinah : ketenangan  Mawaddah : cinta sejati  Rahmah : kasih saying Dari poin-poin di atas dapat disimpulkan : Keluarga yang sakinah, mawaddah, dan rahmah adalah kondisi keluarga yang tenang, tentram, bahagia, penuh dengan kasih dan saying karena menyatunya paham dan hati. Berikut karakteristik dari keluarga yang sakinah, mawaddah, dan rahmah :  mendidik anak-anak menjadi shaleh  berbakti kepada orang tua  meningkatkan kecintaan keluarga yang Islami Berikut fungsi dan tujuan keluarga :  Fungsi afektif (memberi kasih sayang)  Fungsi reproduktif  Fungsi religius (memberikan pendidikan agama)  Fungsi protektif (melindungi bukan membatasi)  Fungsi edukatif (mendidik)  Fungsi sosial (untuk memberikan pengetahuan nilai-nilai yang berlaku di masyarakat)  Fungsi rekreatif 2. Masyarakat Islami Merupakan masyarakat yang dibentuk berdasarkan ajaran dan tata nilai Islam agar memiliki sikap keagamaan. Berikut karakteristik masyarakat Islami :  Masyarakat yang terbuka (toleransi)  Masyarakat yang terpadu  Masyarakat yang dinamis dan progresif  Masyarakat yang demokratis  Masyarakat yang berkeadilan  Masyarakat yang berwawasan ilmiah  Masyarakat yang disiplin  Masyarakat yang menentukan kegiatan yang bertujuan jelas  Masyarakat yang membentuk persaudaraan  Masyarakat yang sederhana 3. Pranata Sosial Islam a) Masjid Merupakan tempat ibadah, dakwah, dan peradaban Islam. Berikut fungsi-fungsi masjid :  Fungsi Masjid (Nabawi) di Masa Rasulullah - Tempat melaksanakan ibadah mahdah (sholat wajib, sholat Sunnah, sujud, iktikaf, dan lain-lain) - Tempat pendidikan dan pengajaran Islam - Tempat menyelesaikan perkara dan pertikaian - Pusat kegiatan ekonomi (ide sistem ekonomi) - Pusat kegiatan sosial dan politik b) Madrasah, Pesantren, dan Organisasi Keislaman  Madrasah - Dalam hal ilmu pengetahuan secara umum setara dengan sekolah biasa - Tapi lebih dalam tentang pengajaran ilmu agama Islam - Ada tiga macam madrasah : 1) Madrasah Ibtidaiyah 2) Madrasah Tsanawiyah 3) Madrasah Aliyah  Pesantren Tempat pendidikan bagi umat Islam yang menggunakan sistem asrama dan bersifat masih tradisional. Pesantren diketuai oleh
  • 3. ringkasanok.blogspot.com RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015 2 RAKUS MPK Agama Islam Authored by : taufiqbal seorang kyai yang memiliki murid yang disebut santri.  Organisasi Keislaman Merupakan perkumpulan yang terdiri atas umat Islam yang bersama-sama mengembangkan Islam. Berikut contoh- contoh organisasi Islam di Indonesia : - Muhammadiyah Dipelopori oleh KH Ahmad Dahlan dan organisasi ini menekankan pada pendidikan dan kemurnian Islam - Nahdlatul Ulama Didirikan oleh ulama-ulama dan ikut menetapkan beberapa kasus Islam dengan menggunakan Qur’an dan Hadits 4. Kerukunan Umat Beragama Dalam hal ini yang harus dilakukan adalah toleransi atau tasamuh. Keuntungan dari tasamuh adalah akan terbentuknya masyarakat yang saling menghargai, tolong menolong, dan menghormati serta akan terjalin kehidupan yang harmonis. Berikut macam-macam non-muslim : Dzimmi Muahad Kafir Harbi Non-muslim yang minoritas Non-muslim yang melakukan perjanjian damai dengan Islam Non-muslim yang memerangi kaum muslim 5. Ukhwah Secara etimologis berarti bersaudara. Berikut macam-macam ukhwah : a) Ukhwah Insaniyah Merupakan persaudaraan atau persahabatan antar sesame manusia. b) Ukhwah Islamiyah Persaudaraan antara sesama umat Muslim di mana karena sama-sama beragama Islam sudah pasti saudara. c) Ukhwah Wathaniyah Persaudaraan antara sesame warga negara dalam suatu kebangsaan. 6. Islam dan IPTEK IPTEK merupakan karunia Allah karena berasal dari hasil buah pikir manusia yang asal pikirannya bersumber dari Allah swt. Jadi IPTEK dan Islam saling berkomplemen maka tidak ada pertentangan antara Islam dan IPTEK. Berikut peranan IPTEK dalam Islam :  Sarana dakwah umat Muslim  Media penyebaran dan pencarian sumber pengetahuan Islam  Memudahkan silaturahim antar umat Muslim  Menambah informasi dan kondisi Islam dunia 7. Budaya dan Seni dalam Islam a) Kebudayaan Islam Merupakaan kebudayaan yang dibentuk oleh akal budi yang beradab dan berdasarkan pada nilai-nilai ajaran Islam. Berikut nilai-nilai kebudayaan Islam di masa modern : - Bersikap ikhlas - Berorientasi ibadah - Bekerja secara professional - Mengembangkan IPTEK - Kejujuran dalam berbagai aspek kehidupan - Mengutamakan kemaslahatan umum - Berpikir rasional dan filisofis - Bersikap objektif b) Kesenian Islam Merupakan ekspresi jiwa yang halus dan indah yang sesuai dengan ajaran agama Islam di mana kesenian Islam diwujudkan dalam : - Seni bangunan - Seni arsitektur - Seni ukir - Seni suara - Seni tar 8. Filsafat dalam Islam Secara etimologi filsafat adalah seseorang yang sadar dan dewasa dalam memikirkan segala sesuatu cara mendalam dan ingin melihat dari segi yang luas dan menyeluruh dengan segala hubungan. Berikut ruang lingkup filsafat :  Metafisika
  • 4. ringkasanok.blogspot.com RAKUS UAS MPK AGAMA ISLAM 2015 3 RAKUS MPK Agama Islam Authored by : taufiqbal Melakukan pengkajian kepada seluruh hakikat yang ada  Epistemologi Mengkaji hakikat dan wilayah pengetahuan  Aksiologi Melakukan pembahasan terhadap nilai-nilai yang berlaku di masyarakat.  Etika (Filsafat Moral) Melakukan pembahasan mengenai bagaimana seharusnya seorang manusia bertingkah laku  Estetika Melakukan pembahasan mengenai keindahan Dalam Islam diketahui bahwa sumber dari filsafat adalah Al-Qur’an dan orang yang berusaha berfilsafat itu adalah orang yang memiliki akal. Daftar Pustaka 1. Mubarak, Zakky. Menjadi Cendekiawan Muslim.Depok : PT Magenta Bhakti Guna.2014 2. Cakalang FKUI 2011 yang disusun oleh :  Afini Fazza  Atika Amalia F  Eka Lusi Susanti  Muhammad Naufal  Putri Permata Sari  Rahmah Lutfiana