SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
CHAPTER I
SISTEM BISNIS DAN LINGKUNGAN BISNIS
Oleh:
Moh. Hatta Alwi, SE., M.Si
Sub Pokok Bahasan
• Defenisi Bisnis dan Tujuan Bisnis
• Memahami Sistem Bisnis
• Faktor – Faktor Berkembangnya Bisnis
• Perekonomian Pasar
Defenisi Bisnis dan Laba
BISNIS
Wira Usaha
PENJUALAN /
PEMBELIAN BARANG
ATAU JASA
KEBUTUHAN
MASYARAKAT
BISNIS adalah segala aktivitas yang
berubungan dengan pembelian / penjualan
barang dan jasa dengan melihat kebutuhan
masyarakat untuk mencari keuntangan (laba)
dari kegiatan tersebut.
Laba / Profit
Pengertian Bisnis menurut Para Ahli:
• Peterson dan Plowman mengemukakan Pengertian
Bisnis merupakan serangkaian kegiatan yang berhubungan dengan
pembelian ataupun penjualan barang dan jasa yang dilakukan
secara berulang-ulang. Menurut paterson dan plowman, penjualan
jasa ataupun barang yang hanya terjadi satu kali saja bukanlah
merupakan pengertian bisnis.
• Pengertian Bisnis menurut Musselman adalah keseluruhan dari
aktivitas yang diorganisir oleh orang yang tidak berurusan di dalam
bidang industri dan perniagaan yang menyediakan barang dan jasa
agar terpenuhinya suatu kebutuhan dalam perbaikan kualitas hidup.
• Pengertian Bisnis menurut Owen adalah suatu perusahaan yang
berhubungan dengan distribusi dan produksi barang-barang yang
nantinya dijual ke pasaran ataupun memberikan harga yang sesuai
pada setiap jasanya.
Definisi Bisnis
BISNIS : adalah sebuah organisasi yang
memproduksi atau menjual barang atau jasa
untuk mendapatkan laba.
Definisi Laba
LABA : selisih antara pendapatan dan pengeluaran, dan
merupakan imbalan yang didapatkan pemilik dari
resiko yang tercakup dalam menginvestasikan uang dan
waktu mereka.
Copyright 2005 Prentice- Hall, Inc. 1-7
Penelusuran riwayat bisnis / Revolusi bisnis
di Amerika Serikat
Revolusi Industri
Laissez-Faire &
Era Kewirausahaan
(Entrepreneurship)
Era Produksi Era Pemasaran
Era Global
Komunikasi/
transportasi
Era Informasi &
Internet
Penelusuran riwayat bisnis … (1)
Revolusi industri yang timbul pada pertengahan
abad ke-18, menciptakan adanya sistem pabrik
yang membuat bahan dan pekerja yang
dibutuhkan untuk memproduksi barang dalam
jumlah besar dan mesin-mesin baru yang
dibutuhkan untuk produksi massal berkumpul
dalam satu tempat.
Abad ke-19 menjadi solusi peningkatan
wirausahawan dalam skala besar, dan bisnis
Amerika Serikat menganut filosofi laissez-faire.
Penelusuran riwayat bisnis … (2)
Laisses-faire adalah prinsip yang menyatakan
bahwa pemerintah hendaknya tidak
mencampuri perekonomian melainkan harus
membiarkan bisnis berlaku tanpa adanya
regulasi.
Hasil dari perkembangan perusahaan dan
peningkatan sistem produksi tersebut harus
dibayar dengan hilangnya kebebasan pekerja.
Penelusuran riwayat bisnis … (3)
Seiring hilangnya kebebasan pekerja, maka
terjadilah perubahan era yang dinamai era
produksi. Era produksi menjadi solusi bangkitnya
serikat buruh dan dimulainya regulasi oleh
pemerintah.
Pada tahun 1950-an dan 1960-an, timbul lagi era
baru yang disebut era pemasaran.
Di era ini, produsen barang dan jasa mulai
mencari tahu apa yang dibutuhkan dan
diinginkan oleh pelanggan dan kemudian
menyediakannya.
Penelusuran riwayat bisnis … (4)
• Pada tahun 1980-an, muncul fenomena
ekonomi global. Yang menyebabkan adanya
perbaikan dalam sistem komunikasi dan
transportasi.
• Perbaikan tersebut menular kepada metode
internasional yang lebih efisien dalam
pembiayaan, produksi, distribusi, dan
pemasaran produk dan jasa secara bersama-
sama.
Penelusuran riwayat bisnis … (5)
Dengan adanya perbaikan tersebut, maka
muncul satu era yang dipicu oleh internet. Era
tersebut dinamai era informasi.
Perkembangan dalam era ini memberikan
dorongan dalam perdagangan di semua sektor
ekonomi, khususnya di bidang jasa.
1. Pilihan dan permintaan konsumen
2. Peluang dan wirausaha
3. Manfaat bisnis
Faktor-faktor berkembangnya
sebuah bisnis
Lingkungan eksternal bisnis
adalah segala sesuatu yang berada di luar batas-batas
organisasi yang mungkin berpengaruh terhadap organisasi
BISNIS.
Dimensi dan unsur dari lingkungan eksternal:
1. Lingkungan bisnis domestik
2. Lingkungan bisnis global
3. Lingkungan teknologi
4. Lingkungan hukum politik
5. Lingkungan sosial budaya
6. Lingkungan ekonomi
Faktor – Faktor Produksi
Ada 5 Faktor produksi dalam Pengalokasian sumber
daya.
1. Tenaga kerja
2. Modal
3. Wirausahawan
4. Sumber daya fisik
5. Sumber daya informasi
Perekonomian Terpimpin
Perekonomian yang mengandalkan pemerintah terpusat untuk
mengendalikan semua atau sebagian besar faktor produksi dan
untuk membuat semua atau sebagian besar keputusan produksi
dan alokasi
Yang termasuk di dalamnya adalah:
Komunisme
Sosialisme
Ciri – ciri ekonomi terpimpin
• Semua alat dan sumber di kuasai oleh
pemerintah.
• Hak milik perorangan tidak di akui
• Tidak ada individu atau kelompok yang dapat
berusaha bebas dalam kegiatan perekonimian.
• Kebijakan ekonomi sepenuhnya di atur oleh
pemerintah.
Kelebihan sistem ekonomi terpimpin
• Pemerintah lebih mudah mengatur inflasi,
pengangguran dan masalah ekonomi.
• Pasar barang dalam negeri berjalan lancar.
• Pemerintah dapat ikut campur dalam
pemebentukan harga.
• Relatif mudah dalam distribusi pendapatan.
• Mengantipasi krisis ekonomi.
Kelemahan sistem ekonomi terpimpin
• Mematikan inisiatif individu untuk maju
• Sering terjadi monopoli yang merugikan
masyarakat.
• Masyarakat tidak bebas dalam memilih
sumber daya.
Permintaan & Penawaran
Permintaan
Keinginan dan kemampuan pembeli untuk membeli produk atau
jasa tertentu
Penawaran
Keinginan dan kemampuan produsen untuk menawarkan
produk atau jasa tertentu untuk dijual
Hukum Permintaan & Penawaran
Hukum Permintaan
Pembeli akan membeli (melakukan permintaan) lebih banyak kalau
harga produk itu turun dan membeli lebih sedikit kalau harganya
naik
Hukum Penawaran
Para produsen akan menawarkan (melakukan penawaran) lebih
banyak untuk dijual jika harga produk naik dan menawarkan lebih
sedikit jika harganya turun
Gambar aliran sirkuler dalam perekonomian pasar
Referensi :
1. Dasar - Dasar Manajemen Bisnis Hendro,MM. Erlangga.
2014
2. Era Baru Manajemen (New Era of management), Richard L.
Daft. Penerbit Salemba Empat 2010
3. Manajemen Operasi (Manajemen Keberlangsungan dan
Rantai Pasokan), Jay Heizer and Barry Render. Penerbit
Salemba Empat Edisi 11 tahun 2015
4. Manajemen Operasi, Aulia Ishak. Penerbit Graha Ilmu 2010
5. Kewirausahaan, Drs. Yusuf Suhardi, M.Si. penerbit Ghalia
Indonesia 2011
6. Kewirausahaan, Prof. Dr. H. Buchari Alma. Penerbit Alfabeta
Bandung, edisi revisi 2016

More Related Content

What's hot

INTRODUCTION TO BUSINNES (Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGAN
INTRODUCTION TO BUSINNES(Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGANINTRODUCTION TO BUSINNES(Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGAN
INTRODUCTION TO BUSINNES (Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGANguest8f29a73
 
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01Detia Rosani Buldan
 
Tugas etika bisnis ke 4
Tugas etika bisnis ke 4Tugas etika bisnis ke 4
Tugas etika bisnis ke 4Dedy Setiady
 
Kuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikroKuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikroWtty Mazao
 
Mekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi Islam
Mekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi IslamMekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi Islam
Mekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi IslamEris Hariyanto
 
Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)
Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)
Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)Restu Antika
 
pola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomianpola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomiansubaryati
 
Pengertian Bisnis Dan Ekonomi
Pengertian Bisnis Dan EkonomiPengertian Bisnis Dan Ekonomi
Pengertian Bisnis Dan EkonomiMuhammad Azhari
 
Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009
Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009
Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009Mr. H
 
tugas informasi proses bisnis
tugas informasi proses bisnistugas informasi proses bisnis
tugas informasi proses bisniswirda99
 
Mekanisme Pasar Islami - Anto Apriyanto
Mekanisme Pasar Islami - Anto ApriyantoMekanisme Pasar Islami - Anto Apriyanto
Mekanisme Pasar Islami - Anto ApriyantoAnto Apriyanto, M.E.I.
 
Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)
Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)
Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)Yustus Nelsen
 

What's hot (20)

Mikro ekonomi2
Mikro ekonomi2Mikro ekonomi2
Mikro ekonomi2
 
INTRODUCTION TO BUSINNES (Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGAN
INTRODUCTION TO BUSINNES(Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGANINTRODUCTION TO BUSINNES(Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGAN
INTRODUCTION TO BUSINNES (Pengantar Bisnis) BISNIS DAN LINGKUNGAN
 
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01Pola kegiatan suatu perekonomian 01
Pola kegiatan suatu perekonomian 01
 
ekonomi
ekonomiekonomi
ekonomi
 
Mikro ekonomi
Mikro ekonomiMikro ekonomi
Mikro ekonomi
 
Tugas etika bisnis ke 4
Tugas etika bisnis ke 4Tugas etika bisnis ke 4
Tugas etika bisnis ke 4
 
Ekonomi
EkonomiEkonomi
Ekonomi
 
Kuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikroKuliah pengantar-mikro
Kuliah pengantar-mikro
 
Mekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi Islam
Mekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi IslamMekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi Islam
Mekanisme Pasar Dalam Islam - Ekonomi Islam
 
Ekonomi 1
Ekonomi 1Ekonomi 1
Ekonomi 1
 
Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)
Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)
Tugas 3 restu antika 11140107 (5 v ma)
 
pola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomianpola kegiatan perekonomian
pola kegiatan perekonomian
 
Pengertian Bisnis Dan Ekonomi
Pengertian Bisnis Dan EkonomiPengertian Bisnis Dan Ekonomi
Pengertian Bisnis Dan Ekonomi
 
All bisnis2
All bisnis2All bisnis2
All bisnis2
 
Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009
Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009
Sistem Ekonomi Pasaran Bebas 2009
 
tugas informasi proses bisnis
tugas informasi proses bisnistugas informasi proses bisnis
tugas informasi proses bisnis
 
Mekanisme Pasar Islami - Anto Apriyanto
Mekanisme Pasar Islami - Anto ApriyantoMekanisme Pasar Islami - Anto Apriyanto
Mekanisme Pasar Islami - Anto Apriyanto
 
Sistem ekonomi kapitalis
Sistem ekonomi kapitalisSistem ekonomi kapitalis
Sistem ekonomi kapitalis
 
Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)
Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)
Bisnis Manajement 2013 (Universitas Tarumanagara)
 
Materi 2
Materi 2Materi 2
Materi 2
 

Similar to PMB ke 1

Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6Dayana Florencia
 
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomiHBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomiUNIVERSITY FOR TEACHERS XD
 
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03Daryono Soebagiyo
 
Ruang lingkup Bisnis.pptx
Ruang lingkup Bisnis.pptxRuang lingkup Bisnis.pptx
Ruang lingkup Bisnis.pptxnadeshiko1
 
Masalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomiMasalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomihalsi
 
Pengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomiPengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomiNeyna Fazadiq
 
bab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptx
bab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptxbab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptx
bab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptxBila67
 
Pertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptx
Pertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptxPertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptx
Pertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptxrofikpriyanto2
 
Pengertian dan ruang lingkup bisnis.pptx
Pengertian dan ruang lingkup bisnis.pptxPengertian dan ruang lingkup bisnis.pptx
Pengertian dan ruang lingkup bisnis.pptxziaulfatwa2
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptBangRio4
 
Ppt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomian
Ppt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomianPpt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomian
Ppt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomianalexmendrofa
 
Kuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi thoKuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi thoTossan Ihsan
 
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: EkonomiRingkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: EkonomiIswi Haniffah
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptxgiasrimulyani1
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptxMursida11
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaWarnet Raha
 

Similar to PMB ke 1 (20)

Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
Ringkasan Pengantar Bisnis bab 1-6
 
KONSEP DASAR BISNIS.pdf
KONSEP DASAR BISNIS.pdfKONSEP DASAR BISNIS.pdf
KONSEP DASAR BISNIS.pdf
 
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomiHBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
HBSS2203 Perkembangan Ekonomi Asas Topik 2 sistem sistem ekonomi
 
Chapter 1
Chapter 1Chapter 1
Chapter 1
 
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03
Bahan Ajar Sistem Eko.Powerpoint.03
 
Ruang lingkup Bisnis.pptx
Ruang lingkup Bisnis.pptxRuang lingkup Bisnis.pptx
Ruang lingkup Bisnis.pptx
 
Masalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomiMasalah pokok dalam ekonomi
Masalah pokok dalam ekonomi
 
Pengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomiPengangtar ilmu ekonomi
Pengangtar ilmu ekonomi
 
bab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptx
bab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptxbab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptx
bab 2 - pengantar manajemen dan bisnis.pptx
 
Sistem perekonomian
Sistem perekonomianSistem perekonomian
Sistem perekonomian
 
Pertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptx
Pertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptxPertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptx
Pertemuan 1 Pengertian Bisnis.pptx
 
Pengertian dan ruang lingkup bisnis.pptx
Pengertian dan ruang lingkup bisnis.pptxPengertian dan ruang lingkup bisnis.pptx
Pengertian dan ruang lingkup bisnis.pptx
 
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.pptPengantar Ilmu Ekonomi.ppt
Pengantar Ilmu Ekonomi.ppt
 
Ppt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomian
Ppt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomianPpt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomian
Ppt masalah ekonomi dan sistem pengaturan perekonomian
 
Kuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi thoKuliah teori ekonomi tho
Kuliah teori ekonomi tho
 
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: EkonomiRingkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
Ringkasan Materi UAN SMA IPS: Ekonomi
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi.pptx
 
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptxMasalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
Masalah_Ekonomi_dalam_Sistem_Ekonomi (1).pptx
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 
Makalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesiaMakalah perekonomian indonesia
Makalah perekonomian indonesia
 

Recently uploaded

443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptxJaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptxarbidu2022
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptxfurqanridha
 
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptxNOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptxNURULATIQAHBINTIABDG
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxFitriaSarmida1
 
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptxMateri Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptxRezaWahyuni6
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxWulanEnggarAnaskaPut
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxcupulin
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptputrisari631
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxMas PauLs
 
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungPenyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungSemediGiri2
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)BashoriAlwi4
 
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2RezaWahyuni6
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Materi Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptx
Materi Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptxMateri Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptx
Materi Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptxRezaWahyuni6
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIHepySari1
 

Recently uploaded (20)

443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptxJaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
Jaringan Komputer dan Internet - Informatika Kelas XI.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,,Swamedikasi 3.pptx
 
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptxNOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
NOVEL PELARI MUDA TINGKATAN 1 KARYA NGAH AZIA.pptx
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptxMateri Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
Materi Pertemuan 1Materi Pertemuan 1.pptx
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptxAKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
AKSI NYATA DISIPLIN POSITIF MEMBUAT KEYAKINAN KELAS_11zon.pptx
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptxperwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
perwalian IKLIM SEKOLAH AMAN Mencegah Intoleransi.pptx
 
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungPenyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
Materi Pertemuan 2.pptxMateri Pertemuan 2
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Materi Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptx
Materi Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptxMateri Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptx
Materi Pertemuan 4 Materi Pertemuan 4.pptx
 
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XIPPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
PPT kerajaan islam Maluku Utara PPT sejarah kelas XI
 

PMB ke 1

  • 1. CHAPTER I SISTEM BISNIS DAN LINGKUNGAN BISNIS Oleh: Moh. Hatta Alwi, SE., M.Si
  • 2. Sub Pokok Bahasan • Defenisi Bisnis dan Tujuan Bisnis • Memahami Sistem Bisnis • Faktor – Faktor Berkembangnya Bisnis • Perekonomian Pasar
  • 3. Defenisi Bisnis dan Laba BISNIS Wira Usaha PENJUALAN / PEMBELIAN BARANG ATAU JASA KEBUTUHAN MASYARAKAT BISNIS adalah segala aktivitas yang berubungan dengan pembelian / penjualan barang dan jasa dengan melihat kebutuhan masyarakat untuk mencari keuntangan (laba) dari kegiatan tersebut. Laba / Profit
  • 4. Pengertian Bisnis menurut Para Ahli: • Peterson dan Plowman mengemukakan Pengertian Bisnis merupakan serangkaian kegiatan yang berhubungan dengan pembelian ataupun penjualan barang dan jasa yang dilakukan secara berulang-ulang. Menurut paterson dan plowman, penjualan jasa ataupun barang yang hanya terjadi satu kali saja bukanlah merupakan pengertian bisnis. • Pengertian Bisnis menurut Musselman adalah keseluruhan dari aktivitas yang diorganisir oleh orang yang tidak berurusan di dalam bidang industri dan perniagaan yang menyediakan barang dan jasa agar terpenuhinya suatu kebutuhan dalam perbaikan kualitas hidup. • Pengertian Bisnis menurut Owen adalah suatu perusahaan yang berhubungan dengan distribusi dan produksi barang-barang yang nantinya dijual ke pasaran ataupun memberikan harga yang sesuai pada setiap jasanya.
  • 5. Definisi Bisnis BISNIS : adalah sebuah organisasi yang memproduksi atau menjual barang atau jasa untuk mendapatkan laba.
  • 6. Definisi Laba LABA : selisih antara pendapatan dan pengeluaran, dan merupakan imbalan yang didapatkan pemilik dari resiko yang tercakup dalam menginvestasikan uang dan waktu mereka.
  • 7. Copyright 2005 Prentice- Hall, Inc. 1-7 Penelusuran riwayat bisnis / Revolusi bisnis di Amerika Serikat Revolusi Industri Laissez-Faire & Era Kewirausahaan (Entrepreneurship) Era Produksi Era Pemasaran Era Global Komunikasi/ transportasi Era Informasi & Internet
  • 8. Penelusuran riwayat bisnis … (1) Revolusi industri yang timbul pada pertengahan abad ke-18, menciptakan adanya sistem pabrik yang membuat bahan dan pekerja yang dibutuhkan untuk memproduksi barang dalam jumlah besar dan mesin-mesin baru yang dibutuhkan untuk produksi massal berkumpul dalam satu tempat. Abad ke-19 menjadi solusi peningkatan wirausahawan dalam skala besar, dan bisnis Amerika Serikat menganut filosofi laissez-faire.
  • 9. Penelusuran riwayat bisnis … (2) Laisses-faire adalah prinsip yang menyatakan bahwa pemerintah hendaknya tidak mencampuri perekonomian melainkan harus membiarkan bisnis berlaku tanpa adanya regulasi. Hasil dari perkembangan perusahaan dan peningkatan sistem produksi tersebut harus dibayar dengan hilangnya kebebasan pekerja.
  • 10. Penelusuran riwayat bisnis … (3) Seiring hilangnya kebebasan pekerja, maka terjadilah perubahan era yang dinamai era produksi. Era produksi menjadi solusi bangkitnya serikat buruh dan dimulainya regulasi oleh pemerintah. Pada tahun 1950-an dan 1960-an, timbul lagi era baru yang disebut era pemasaran. Di era ini, produsen barang dan jasa mulai mencari tahu apa yang dibutuhkan dan diinginkan oleh pelanggan dan kemudian menyediakannya.
  • 11. Penelusuran riwayat bisnis … (4) • Pada tahun 1980-an, muncul fenomena ekonomi global. Yang menyebabkan adanya perbaikan dalam sistem komunikasi dan transportasi. • Perbaikan tersebut menular kepada metode internasional yang lebih efisien dalam pembiayaan, produksi, distribusi, dan pemasaran produk dan jasa secara bersama- sama.
  • 12. Penelusuran riwayat bisnis … (5) Dengan adanya perbaikan tersebut, maka muncul satu era yang dipicu oleh internet. Era tersebut dinamai era informasi. Perkembangan dalam era ini memberikan dorongan dalam perdagangan di semua sektor ekonomi, khususnya di bidang jasa.
  • 13. 1. Pilihan dan permintaan konsumen 2. Peluang dan wirausaha 3. Manfaat bisnis Faktor-faktor berkembangnya sebuah bisnis
  • 14. Lingkungan eksternal bisnis adalah segala sesuatu yang berada di luar batas-batas organisasi yang mungkin berpengaruh terhadap organisasi BISNIS. Dimensi dan unsur dari lingkungan eksternal: 1. Lingkungan bisnis domestik 2. Lingkungan bisnis global 3. Lingkungan teknologi 4. Lingkungan hukum politik 5. Lingkungan sosial budaya 6. Lingkungan ekonomi
  • 15.
  • 16. Faktor – Faktor Produksi Ada 5 Faktor produksi dalam Pengalokasian sumber daya. 1. Tenaga kerja 2. Modal 3. Wirausahawan 4. Sumber daya fisik 5. Sumber daya informasi
  • 17. Perekonomian Terpimpin Perekonomian yang mengandalkan pemerintah terpusat untuk mengendalikan semua atau sebagian besar faktor produksi dan untuk membuat semua atau sebagian besar keputusan produksi dan alokasi Yang termasuk di dalamnya adalah: Komunisme Sosialisme
  • 18. Ciri – ciri ekonomi terpimpin • Semua alat dan sumber di kuasai oleh pemerintah. • Hak milik perorangan tidak di akui • Tidak ada individu atau kelompok yang dapat berusaha bebas dalam kegiatan perekonimian. • Kebijakan ekonomi sepenuhnya di atur oleh pemerintah.
  • 19. Kelebihan sistem ekonomi terpimpin • Pemerintah lebih mudah mengatur inflasi, pengangguran dan masalah ekonomi. • Pasar barang dalam negeri berjalan lancar. • Pemerintah dapat ikut campur dalam pemebentukan harga. • Relatif mudah dalam distribusi pendapatan. • Mengantipasi krisis ekonomi.
  • 20. Kelemahan sistem ekonomi terpimpin • Mematikan inisiatif individu untuk maju • Sering terjadi monopoli yang merugikan masyarakat. • Masyarakat tidak bebas dalam memilih sumber daya.
  • 21. Permintaan & Penawaran Permintaan Keinginan dan kemampuan pembeli untuk membeli produk atau jasa tertentu Penawaran Keinginan dan kemampuan produsen untuk menawarkan produk atau jasa tertentu untuk dijual
  • 22. Hukum Permintaan & Penawaran Hukum Permintaan Pembeli akan membeli (melakukan permintaan) lebih banyak kalau harga produk itu turun dan membeli lebih sedikit kalau harganya naik Hukum Penawaran Para produsen akan menawarkan (melakukan penawaran) lebih banyak untuk dijual jika harga produk naik dan menawarkan lebih sedikit jika harganya turun
  • 23. Gambar aliran sirkuler dalam perekonomian pasar
  • 24.
  • 25. Referensi : 1. Dasar - Dasar Manajemen Bisnis Hendro,MM. Erlangga. 2014 2. Era Baru Manajemen (New Era of management), Richard L. Daft. Penerbit Salemba Empat 2010 3. Manajemen Operasi (Manajemen Keberlangsungan dan Rantai Pasokan), Jay Heizer and Barry Render. Penerbit Salemba Empat Edisi 11 tahun 2015 4. Manajemen Operasi, Aulia Ishak. Penerbit Graha Ilmu 2010 5. Kewirausahaan, Drs. Yusuf Suhardi, M.Si. penerbit Ghalia Indonesia 2011 6. Kewirausahaan, Prof. Dr. H. Buchari Alma. Penerbit Alfabeta Bandung, edisi revisi 2016