SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
ADORNO DAN TEORI KRITIS

MATERI KULIAH
SOSIOLOGI KRITIS DAN POSTMODERN
GANJIL 2013
THEODOR ADORNO
 Ia lahir di Frankfurt 1903, dengann

nama Theodor Wiesengrund. Nama
keluarga dia hilangkan untuk
perlindunga diri karena berdarah
Yahudi, sehingga menggantinya dengan
Adorno yang merupakan nama gadis
ibunya.
 Tahun 1920-an, ia memantapkan diri
untuk menjadi kritikus budaya di
Jerman, terutama kritik musik dan
 Ardono merupakan angkatan pertama

dalam mazhab Frankfurt, dengan salah
satu pengikat ilmu adalah perasaan
bersama tentang kekecewaan terhadap
masyarakat kapitalis, sekaligus
kegagalan sosialisme.
 Adorno sendiri bermitra dgn Max
Horkheimer (direktur IFS), dimana
mereka mengembangkan pendekatan
interdisipliner dalam telaah ilmu sosial.
Misalnya menghubungkan ilmu sosial
TEORI KRITIS
 Menurut Horkheimer, tugas teori

kritis ialah mengungkapkan dan
mendorong potensi laten
(tersembunyi) dan asumsi ilusi
dalam teori tradisional.
 Sehingga kegiatan teori kritis ialah
aktifitas tansformatif, dengan tujuan
emansifatoris, bukan eksploitatif
(seperti teknologi dan produksi).
 Aktifitas mentrasform itu menurut

Adorno harus dimulai dengan
pemahaman makna, atau yang ia
sebut dengan immanent critique.
 IC mengacu pada metode mengkritik
sebuah konsep, teori atau situasi,
dengan mengevalusi secara kritis
atas istilah itu sendiri, dan menyoroti
kontradiksi yang terkandung di
dalamnya.
 Misalnya ketika ia melakukan telaah
 TC maksudnya ialah karya seni bukan

obyek diam dan pasif, tetapi ia membuat
moment manifestasi (penyataan diri)
dalam upaya “untuk diketahui” oleh
subyek.
 Bahwa lukisan itu memiliki TC dalam
dirinya, sehingga kebebasan dalam
menafsirkan pada subyek, tidak terlepas
dari tampilan obyek-subyek itu sendiri.
 Jadi, TC harus dimulia dengan
memperhatikan “apa kata obyeknya!”
Menelaah dengan I C dan TC
“MAMUT MENTENG UREH UTUS”
MAMUT MENTENG: Gagah
Perkasa
UREH: Hobi Berkelakar
Utus: ~berkaitan dengan~
keturunan.
“Oloh Dayak puna pangalar”
Sesungguhnya, orang Dayak itu
suka berkelakar soal keperkasaan.
Berkelakar untuk sesuatu yang
serius, dan menseriusi sesuatu
yang harusnya dikelakar.
Sehingga apa yang penting dan
tidak penting menjadi sangat kabur
dan kehilangan makna (karena
kelakar)?
DIALEKTIKA PENCERAHAN
 Teori kritis berkonsentrasi untuk

mengembangkan “kesadaran sosial Kritis”
atau pencerahan, yang memadang bahwa
“jika dunia itu statis, maka sebentar lagi ia
akan berakhir/mati”
 Maka pencerahan (enlightenment) itu
terletak pada kemampuan dan kemajuan
dalam pemikiran rasional untuk mengurai
takhyul dan mitos, dalam isi kognitifrealistis.
 Ketika orang menolak mitos sebagai

realitas modern, sebenarnya modernitas
itu berusaha menghubungkan cita-cita
mitos dan transendental dengan realitas,
yang kemudian berubah menjadi ideologi.
 Misalnya ketika berbicara tentang konsep
dan cita-cita demokrasi dan keadilan,
maka kita akan berjumpa dengan mitologi
dan konsep klasik RATU ADIL (dalam
tradisi Jawa), namun dalam konsep yang
disebut dengan masyarakat madani (civil
society)
 Selanjutnya, cerita tentang kemajuan

manusia, sesungguhnya berisi tentang
dominasi eksternal (luaran) alam oleh
manusia dan dominasi manusia terhadap
manusia lainnya.
 Sehingga konsep modernitas dalam
rasionalisasi, produksi massal dan
kemajuan itu pada dasarnya justru
mengarah pada barbarisme dan runtuhnya
manusia dan kemanusiaan.
 Konsep ini sekaligus merupakan padangan
kritis terhadap pencerahan itu sendiri.
PENUTUP
 Adorno mengatakan cita-cita pencerahan

itu ialah perubahan masyarakat yang
emansipatoris.
 Emasipatoris ialah konsep dan cita-cita
klasik tentang human as a center (bahwa
manusia adalah pusat kemajuan itu, buka
alat kemajuan).
 Sehingga kemajuan itu gabungan antara
mitologi dan realitas dunia yang rasional.

More Related Content

What's hot

Teori Model jarum suntik
Teori Model jarum suntikTeori Model jarum suntik
Teori Model jarum suntikRatih Aini
 
1. teori kritis
1. teori kritis1. teori kritis
1. teori kritisevinurleni
 
Analisis Berita yang Melanggar Kode Etik Jurnalistik
Analisis Berita yang Melanggar Kode Etik JurnalistikAnalisis Berita yang Melanggar Kode Etik Jurnalistik
Analisis Berita yang Melanggar Kode Etik JurnalistikFitri Sintaa Handayani
 
Makalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi MassaMakalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi MassaAnisa Rochmiana
 
Teori struktural fungsional - Talcot Parsons
Teori struktural fungsional - Talcot ParsonsTeori struktural fungsional - Talcot Parsons
Teori struktural fungsional - Talcot ParsonsTrisna Nurdiaman
 
Asumsi dasar teori kritis habermas
Asumsi dasar teori kritis habermasAsumsi dasar teori kritis habermas
Asumsi dasar teori kritis habermasdindadimana
 
Semiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitosSemiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitosToto Haryadi
 
Teori Paradigma Naratif
Teori Paradigma NaratifTeori Paradigma Naratif
Teori Paradigma Naratifmankoma2012
 
Teori struktural fungsional
Teori struktural fungsionalTeori struktural fungsional
Teori struktural fungsionalNovri To Day
 
Materi 1 sistem sosial budaya indonesia
Materi 1  sistem sosial budaya indonesiaMateri 1  sistem sosial budaya indonesia
Materi 1 sistem sosial budaya indonesiadinnianggra
 
kepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpointkepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpointMalang
 
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders PeircePengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders PeirceToto Haryadi
 
Teori konstruksi sosial realitas mardiani rohaya.
Teori konstruksi sosial realitas   mardiani rohaya.Teori konstruksi sosial realitas   mardiani rohaya.
Teori konstruksi sosial realitas mardiani rohaya.mardianirohaya
 
Coordinated Management of Meaning Theory
Coordinated Management of Meaning TheoryCoordinated Management of Meaning Theory
Coordinated Management of Meaning Theorymankoma2013
 
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi Muhammad Yasir Abdad
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosialEl Ibrahimy
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikmankoma2013
 
Presentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposalPresentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposalNajmi Sari
 

What's hot (20)

Teori Model jarum suntik
Teori Model jarum suntikTeori Model jarum suntik
Teori Model jarum suntik
 
1. teori kritis
1. teori kritis1. teori kritis
1. teori kritis
 
Analisis Berita yang Melanggar Kode Etik Jurnalistik
Analisis Berita yang Melanggar Kode Etik JurnalistikAnalisis Berita yang Melanggar Kode Etik Jurnalistik
Analisis Berita yang Melanggar Kode Etik Jurnalistik
 
Makalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi MassaMakalah Komunikasi Massa
Makalah Komunikasi Massa
 
Teori struktural fungsional - Talcot Parsons
Teori struktural fungsional - Talcot ParsonsTeori struktural fungsional - Talcot Parsons
Teori struktural fungsional - Talcot Parsons
 
Asumsi dasar teori kritis habermas
Asumsi dasar teori kritis habermasAsumsi dasar teori kritis habermas
Asumsi dasar teori kritis habermas
 
Semiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitosSemiotika: denotasi, konotasi, mitos
Semiotika: denotasi, konotasi, mitos
 
Teori Paradigma Naratif
Teori Paradigma NaratifTeori Paradigma Naratif
Teori Paradigma Naratif
 
Teori struktural fungsional
Teori struktural fungsionalTeori struktural fungsional
Teori struktural fungsional
 
Materi 1 sistem sosial budaya indonesia
Materi 1  sistem sosial budaya indonesiaMateri 1  sistem sosial budaya indonesia
Materi 1 sistem sosial budaya indonesia
 
kepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpointkepemimpinan .powerpoint
kepemimpinan .powerpoint
 
Jurnalistik media cetak
Jurnalistik media cetakJurnalistik media cetak
Jurnalistik media cetak
 
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders PeircePengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
Pengantar semiotika: Ferdinand De Saussure dan Charles Sanders Peirce
 
Teori konstruksi sosial realitas mardiani rohaya.
Teori konstruksi sosial realitas   mardiani rohaya.Teori konstruksi sosial realitas   mardiani rohaya.
Teori konstruksi sosial realitas mardiani rohaya.
 
Coordinated Management of Meaning Theory
Coordinated Management of Meaning TheoryCoordinated Management of Meaning Theory
Coordinated Management of Meaning Theory
 
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi Contoh Resume Buku Tugas 1  Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
Contoh Resume Buku Tugas 1 Tugas Pengantar Ilmu Ekonomi
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
Teori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermikTeori jarum hipodermik
Teori jarum hipodermik
 
Presentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposalPresentasi seminar proposal
Presentasi seminar proposal
 
sejarah sosiologi komunikasi 1
sejarah sosiologi komunikasi 1sejarah sosiologi komunikasi 1
sejarah sosiologi komunikasi 1
 

Similar to Adorno dan Teori Kritis Immanent Critique dan Totalitas Critique

DISKURSUS TENTANG IDEOLOGI
DISKURSUS TENTANG IDEOLOGIDISKURSUS TENTANG IDEOLOGI
DISKURSUS TENTANG IDEOLOGIMira Veranita
 
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...agahirber
 
Macam-macam Ideologi Dunia Sebagai Filsafat
Macam-macam Ideologi Dunia Sebagai FilsafatMacam-macam Ideologi Dunia Sebagai Filsafat
Macam-macam Ideologi Dunia Sebagai Filsafatnorma 28
 
Sejarah Filsafat Barat Modern
Sejarah Filsafat Barat ModernSejarah Filsafat Barat Modern
Sejarah Filsafat Barat ModernErni Setyaningsih
 
PPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptx
PPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptxPPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptx
PPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptxArisandyMursalin1
 
Nur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasi
Nur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasiNur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasi
Nur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasiAzizahKhrni
 
filsafat manusia
filsafat manusiafilsafat manusia
filsafat manusiaAdib L
 
Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...
Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...
Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...norma 28
 
Fenomenologi
FenomenologiFenomenologi
Fenomenologippi51
 
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuanUas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuanMitha Payunkz
 
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuanUas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuanMitha Payunkz
 
SosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptx
SosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptxSosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptx
SosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptxRazkyAhmad
 

Similar to Adorno dan Teori Kritis Immanent Critique dan Totalitas Critique (20)

DISKURSUS TENTANG IDEOLOGI
DISKURSUS TENTANG IDEOLOGIDISKURSUS TENTANG IDEOLOGI
DISKURSUS TENTANG IDEOLOGI
 
Filsafat perselingkuhan
Filsafat perselingkuhanFilsafat perselingkuhan
Filsafat perselingkuhan
 
Sosiologi
SosiologiSosiologi
Sosiologi
 
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
PPT FILSAFAT ILMU (KAJIAN ONTOLOGIS ILMU PENGETAHUAN (RASIONALISME, EMPIRISME...
 
Macam-macam Ideologi Dunia Sebagai Filsafat
Macam-macam Ideologi Dunia Sebagai FilsafatMacam-macam Ideologi Dunia Sebagai Filsafat
Macam-macam Ideologi Dunia Sebagai Filsafat
 
Sejarah Filsafat Barat Modern
Sejarah Filsafat Barat ModernSejarah Filsafat Barat Modern
Sejarah Filsafat Barat Modern
 
PPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptx
PPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptxPPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptx
PPT_KAJIAN_POSTMODERNISME.pptx
 
Astina edisi 2
Astina edisi 2Astina edisi 2
Astina edisi 2
 
Pengantar sosiologi
Pengantar sosiologiPengantar sosiologi
Pengantar sosiologi
 
Nur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasi
Nur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasiNur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasi
Nur Azizah Khairani (44322010088) PPT sosiologi komunikasi
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
FILSAFAT PASCA MODERN
FILSAFAT PASCA MODERNFILSAFAT PASCA MODERN
FILSAFAT PASCA MODERN
 
Sosiologi
Sosiologi Sosiologi
Sosiologi
 
filsafat manusia
filsafat manusiafilsafat manusia
filsafat manusia
 
Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...
Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...
Nilai-nilai Dari Macam-macam Ideologi di Dunia Yang Menjadi Dasar Berkesinamb...
 
Fenomenologi
FenomenologiFenomenologi
Fenomenologi
 
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuanUas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
 
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuanUas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
Uas filsafat-ilmupostmodernisme-dan-kritik-ilmu-pengetahuan
 
SosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptx
SosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptxSosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptx
SosiologiKomunikasi_RazkyAhmad_44222010197.pptx
 
Isbd
IsbdIsbd
Isbd
 

More from evinurleni

More from evinurleni (20)

Abstrak,daftr isi,dll
Abstrak,daftr isi,dllAbstrak,daftr isi,dll
Abstrak,daftr isi,dll
 
Lampiran
LampiranLampiran
Lampiran
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Pertanyaan penelitian
Pertanyaan penelitianPertanyaan penelitian
Pertanyaan penelitian
 
Bab vi
Bab viBab vi
Bab vi
 
Bab iv
Bab ivBab iv
Bab iv
 
Bab iii
Bab iiiBab iii
Bab iii
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Lampiran
LampiranLampiran
Lampiran
 
Abstrak,daftr isi,dll
Abstrak,daftr isi,dllAbstrak,daftr isi,dll
Abstrak,daftr isi,dll
 
Abstrak,daftr isi,dll
Abstrak,daftr isi,dllAbstrak,daftr isi,dll
Abstrak,daftr isi,dll
 
7. kapital sosial
7. kapital sosial7. kapital sosial
7. kapital sosial
 
6. guru
6. guru6. guru
6. guru
 
4. ruang kelas
4. ruang kelas4. ruang kelas
4. ruang kelas
 
3. sosialisasi
3. sosialisasi3. sosialisasi
3. sosialisasi
 
2. pendekatan pendidikan
2. pendekatan pendidikan2. pendekatan pendidikan
2. pendekatan pendidikan
 
8. outline sak
8. outline sak8. outline sak
8. outline sak
 
7. merumuskan masalah
7. merumuskan masalah7. merumuskan masalah
7. merumuskan masalah
 

Adorno dan Teori Kritis Immanent Critique dan Totalitas Critique

  • 1. ADORNO DAN TEORI KRITIS MATERI KULIAH SOSIOLOGI KRITIS DAN POSTMODERN GANJIL 2013
  • 2. THEODOR ADORNO  Ia lahir di Frankfurt 1903, dengann nama Theodor Wiesengrund. Nama keluarga dia hilangkan untuk perlindunga diri karena berdarah Yahudi, sehingga menggantinya dengan Adorno yang merupakan nama gadis ibunya.  Tahun 1920-an, ia memantapkan diri untuk menjadi kritikus budaya di Jerman, terutama kritik musik dan
  • 3.  Ardono merupakan angkatan pertama dalam mazhab Frankfurt, dengan salah satu pengikat ilmu adalah perasaan bersama tentang kekecewaan terhadap masyarakat kapitalis, sekaligus kegagalan sosialisme.  Adorno sendiri bermitra dgn Max Horkheimer (direktur IFS), dimana mereka mengembangkan pendekatan interdisipliner dalam telaah ilmu sosial. Misalnya menghubungkan ilmu sosial
  • 4. TEORI KRITIS  Menurut Horkheimer, tugas teori kritis ialah mengungkapkan dan mendorong potensi laten (tersembunyi) dan asumsi ilusi dalam teori tradisional.  Sehingga kegiatan teori kritis ialah aktifitas tansformatif, dengan tujuan emansifatoris, bukan eksploitatif (seperti teknologi dan produksi).
  • 5.  Aktifitas mentrasform itu menurut Adorno harus dimulai dengan pemahaman makna, atau yang ia sebut dengan immanent critique.  IC mengacu pada metode mengkritik sebuah konsep, teori atau situasi, dengan mengevalusi secara kritis atas istilah itu sendiri, dan menyoroti kontradiksi yang terkandung di dalamnya.  Misalnya ketika ia melakukan telaah
  • 6.  TC maksudnya ialah karya seni bukan obyek diam dan pasif, tetapi ia membuat moment manifestasi (penyataan diri) dalam upaya “untuk diketahui” oleh subyek.  Bahwa lukisan itu memiliki TC dalam dirinya, sehingga kebebasan dalam menafsirkan pada subyek, tidak terlepas dari tampilan obyek-subyek itu sendiri.  Jadi, TC harus dimulia dengan memperhatikan “apa kata obyeknya!”
  • 7. Menelaah dengan I C dan TC “MAMUT MENTENG UREH UTUS” MAMUT MENTENG: Gagah Perkasa UREH: Hobi Berkelakar Utus: ~berkaitan dengan~ keturunan. “Oloh Dayak puna pangalar”
  • 8. Sesungguhnya, orang Dayak itu suka berkelakar soal keperkasaan. Berkelakar untuk sesuatu yang serius, dan menseriusi sesuatu yang harusnya dikelakar. Sehingga apa yang penting dan tidak penting menjadi sangat kabur dan kehilangan makna (karena kelakar)?
  • 9. DIALEKTIKA PENCERAHAN  Teori kritis berkonsentrasi untuk mengembangkan “kesadaran sosial Kritis” atau pencerahan, yang memadang bahwa “jika dunia itu statis, maka sebentar lagi ia akan berakhir/mati”  Maka pencerahan (enlightenment) itu terletak pada kemampuan dan kemajuan dalam pemikiran rasional untuk mengurai takhyul dan mitos, dalam isi kognitifrealistis.
  • 10.  Ketika orang menolak mitos sebagai realitas modern, sebenarnya modernitas itu berusaha menghubungkan cita-cita mitos dan transendental dengan realitas, yang kemudian berubah menjadi ideologi.  Misalnya ketika berbicara tentang konsep dan cita-cita demokrasi dan keadilan, maka kita akan berjumpa dengan mitologi dan konsep klasik RATU ADIL (dalam tradisi Jawa), namun dalam konsep yang disebut dengan masyarakat madani (civil society)
  • 11.  Selanjutnya, cerita tentang kemajuan manusia, sesungguhnya berisi tentang dominasi eksternal (luaran) alam oleh manusia dan dominasi manusia terhadap manusia lainnya.  Sehingga konsep modernitas dalam rasionalisasi, produksi massal dan kemajuan itu pada dasarnya justru mengarah pada barbarisme dan runtuhnya manusia dan kemanusiaan.  Konsep ini sekaligus merupakan padangan kritis terhadap pencerahan itu sendiri.
  • 12. PENUTUP  Adorno mengatakan cita-cita pencerahan itu ialah perubahan masyarakat yang emansipatoris.  Emasipatoris ialah konsep dan cita-cita klasik tentang human as a center (bahwa manusia adalah pusat kemajuan itu, buka alat kemajuan).  Sehingga kemajuan itu gabungan antara mitologi dan realitas dunia yang rasional.